sirosis-hati-jwban

1
4. ada dua penyebab rasa gatal pada klien yaitu fungsi hati yang rusak akibat racun dari alcohol yang menyebabkan hati tidak mampu mengatasi racun-racun yang masuk ke dalam tubuh, dan adanya peningkatan bilirubin. bilirubin di bagi 2 : direk dan indirek. direk akan di keluarkan melalui urin (urobilinogen) dan feses (sterkobilinogen). bilirubin yang meningkat menyebabkan bilirubin indirek menumpuk di tubuh dan menyebabkan gatal yang hebat. 5. sirosis hati menyebabkan gangguan metabolisme zat besi sehingga terjadi penurunan penyimpanan zat besi didalam tubuh, fungsi dari zat besi itu sendiri yaitu sebagai salah satu pembentuk eritrosit. penurunan penyimpanan zat besi menyebabkan volume eritrosit juga menurun. dan juga, alcohol juga berpengaruh terhadap pembentukan eritrosit seseorang, seseorang yang alkoholik cenderung terjadi kekurangan eritrosit (anemia) karena pada umumnya eritrosit berumur 120 hari tetapi pada alkoholik umur eritrosit lebih singkat yaitu 30 hari. 6. ada 2 penyebab : sirosis hati menyebabkan gangguan metabolism protein yang menyebabkan hipoalbumin, penurunan albumin di plasma menyebabkan peningkatan hidrostatik di kapiler usus, sehingga cairan terdesak ke intrasel yang akhirnya menjadi asites. penyebab yang kedua : sirosis hati menyebabkan hipertensi portal, sehingga terjadi koleteral, koleteral ini memiliki 2 cabang yaitu ke usus dan esophagus. untuk yang ke usus menyebabkan cairan terdesak ke intrasel yang menyebabkan asites. 7. penurunan albumin di tubuh dan peningkatan bilirubin sangat berpengaruh terhadap sterkobilinogen. penurunan albumin menyebabkan penurunan fungsi transport bilirubin, sehingga meningkatkan kadar bilirubin di darah, bilirubin direks akan di keluarkan melalui urin dalam bentuk urobilinogen dan melalui feses dalam bentuk sterkobilinogen

Upload: riny-rinod-rinud

Post on 04-Jan-2016

214 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: sirosis-hati-jwban

4. ada dua penyebab rasa gatal pada klien yaitu fungsi hati yang rusak akibat racun dari alcohol yang menyebabkan hati tidak mampu mengatasi racun-racun yang masuk ke dalam tubuh, dan adanya peningkatan bilirubin. bilirubin di bagi 2 : direk dan indirek. direk akan di keluarkan melalui urin (urobilinogen) dan feses (sterkobilinogen). bilirubin yang meningkat menyebabkan bilirubin indirek menumpuk di tubuh dan menyebabkan gatal yang hebat.

5. sirosis hati menyebabkan gangguan metabolisme zat besi sehingga terjadi penurunan penyimpanan zat besi didalam tubuh, fungsi dari zat besi itu sendiri yaitu sebagai salah satu pembentuk eritrosit. penurunan penyimpanan zat besi menyebabkan volume eritrosit juga menurun.

dan juga, alcohol juga berpengaruh terhadap pembentukan eritrosit seseorang, seseorang yang alkoholik cenderung terjadi kekurangan eritrosit (anemia) karena pada umumnya eritrosit berumur 120 hari tetapi pada alkoholik umur eritrosit lebih singkat yaitu 30 hari.

6. ada 2 penyebab : sirosis hati menyebabkan gangguan metabolism protein yang menyebabkan hipoalbumin, penurunan albumin di plasma menyebabkan peningkatan hidrostatik di kapiler usus, sehingga cairan terdesak ke intrasel yang akhirnya menjadi asites.

penyebab yang kedua : sirosis hati menyebabkan hipertensi portal, sehingga terjadi koleteral, koleteral ini memiliki 2 cabang yaitu ke usus dan esophagus. untuk yang ke usus menyebabkan cairan terdesak ke intrasel yang menyebabkan asites.

7. penurunan albumin di tubuh dan peningkatan bilirubin sangat berpengaruh terhadap sterkobilinogen. penurunan albumin menyebabkan penurunan fungsi transport bilirubin, sehingga meningkatkan kadar bilirubin di darah, bilirubin direks akan di keluarkan melalui urin dalam bentuk urobilinogen dan melalui feses dalam bentuk sterkobilinogen