makalah.docx

5
MAKALAH ETER Untuk Memenuhi Tugas Kelompok Mata Kuliah Kimia Dasar II Dosen Pembimbing : M.Agus Radiansyah,S.Si Disusun oleh : 1. Aditya Nugraha 2. Karmila 3. Nurul Hikmah 4. Hadiyana 5. Ely Karyatun Aemi 6. Fadilah Ramadani i

Upload: fadilah

Post on 08-Nov-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

MAKALAH ETERUntuk Memenuhi Tugas Kelompok Mata Kuliah Kimia Dasar IIDosen Pembimbing : M.Agus Radiansyah,S.Si

Disusun oleh :

1. Aditya Nugraha2. Karmila3. Nurul Hikmah4. Hadiyana5. Ely Karyatun Aemi6. Fadilah Ramadani

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKAFAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)UNIVERSITAS SAMAWA (UNSA) SUMBAWA BESARTAHUN 2015KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga syukur alhamdulillah penulis dapat menyelesaikan makalah sebagai tugas dari mata kuliah Kimia Dasar II dengan judul Eter.Dalam penyusunan makalah ini penulis mendapat banyak kesulitan dan hambatan, tetapi dengan kegigihan dan usaha penulis serta niat bertawakkal kepada Allah SWT alhamdulillah penulis dapat menyelesaikannya. Tak lupa pula rasa hormat dan terima kasih penulis dosen pengampu mata kuliah Kimia Dasar II, serta kepada orang tua, keluarga, dan teman-teman semua yang telah memberikan ide, motivasi, dan semangat sehingga makalah ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya.Kemudian hanya kepada Allah SWT lah penulis berharap agar makalah yang telah penulis susun dapat bermanfaat bagi semua pembaca. Penulis sadar dalam penyusunan makalah ini terdapat kesalahan baik yang penulis sengaja atau yang tidak disengaja, Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat konstruktif untuk perbaikan makalah yang akan datang.

Sumbawa, Mei 2015

Penulis

DAFTAR ISI

COVER iKATA PENGANTAR iiDAFTAR ISI iii

BAB I PENDAHULUAN1.1 Latar Belakang 11.2 Rumusan Masalah 21.3 Rumusan Tujuan 3

BAB II PEMBAHASAN2.1 Sejarah eter 32.2 Karekteristik eter 32.3 Reaksi Kimia eter 42.4 Manfaat eter 5

BAB III PENUTUP3.1 Kesimpulan 93.2 Saran 9

DAFTAR PUSTAKA 10

ii