renpra ispa fix.docx

12
I. PERENCANAAN 1. Diagnosa Keperawatan I Tujuan Umum Tujuan Khusus EVALUASI Intervensi Kriteria Standar Setelah dilaksanakan 2 kali kunjungan ISPA yang diderita An. AQJ sembuh dan jalan nafas kembali lancar. 1.Setelah dilaksanakan tindakan keperawatan selama 1 x 30 menit Tn. AD dapat mengenal masalah ISPA dengan: a. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan ISPA Respon Verbal ISPA adalah penyakit saluran pernafasan akut dengan batuk dan pilek. Penyebab ISPA : o Kurang gizi o Imunisasi tidak lengkap o Lingkungan yang tidak sehat o Gali pengetahuan tentang ISPA o Beri motivasi untuk mengemukakan pendapatnya tentang ISPA. o Diskusikan bersama keluarga mengenai pengertian ISPA. o Bimbing keluarga untuk menjelaskan ulang

Upload: luhdeode

Post on 02-Jan-2016

22 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

test

TRANSCRIPT

Page 1: RENPRA ISPA FIX.docx

I. PERENCANAAN

1. Diagnosa Keperawatan I

Tujuan Umum Tujuan Khusus EVALUASI Intervensi

Kriteria Standar

Setelah

dilaksanakan 2 kali

kunjungan ISPA

yang diderita An.

AQJ sembuh dan

jalan nafas kembali

lancar.

1. Setelah dilaksanakan

tindakan keperawatan

selama 1 x 30 menit Tn.

AD dapat mengenal

masalah ISPA dengan:

a. Menjelaskan apa

yang dimaksud

dengan ISPA

b. Menjelaskan

Tanda dan Gejala

Respon Verbal

Respon Verbal

ISPA adalah penyakit saluran

pernafasan akut dengan batuk dan

pilek.

Penyebab ISPA :

o Kurang gizi

o Imunisasi tidak lengkap

o Lingkungan yang tidak sehat

Tanda dan gejala ISPA

o Batuk

o Pilek

o Gali pengetahuan tentang ISPA

o Beri motivasi untuk mengemukakan

pendapatnya tentang ISPA.

o Diskusikan bersama keluarga

mengenai pengertian ISPA.

o Bimbing keluarga untuk

menjelaskan ulang pengertian ISPA.

o Beri re inforcement positif atas

jawaban yang diberikan.

o Diskusikan bersama keluarga

mengenai Tanda dan gejala ISPA.

o Bimbing keluarga untuk

Page 2: RENPRA ISPA FIX.docx

ISPA o Demam

o Nafas cepat

o Suara Parau

o Nyeri tenggorokan

menjelaskan ulang tanda dan gejala

ISPA.

o Beri re inforcement positif atas

jawaban yang diberikan.

2. Mengambil keputusan

dengan tindakan yang

cepat.

Respon verbal Keputusan keluarga untuk mengatasi

ISPA agar tidak bertambah berat.

o Identifikasi kejadian ISPA

o Motivasi keluarga untuk

mengungkapkan kembali akibat

ISPA jika tidak segera ditangani

3. Setelah tindakan 1 x 30

menit keluarga Tn. AD

dapat merawat Anggota

keluarga yang sakit ISPA

dengan:

a. Melakukan

Perawatan di

rumah ketika

muncul tanda dan

gejala ISPA

Respon verbal

Psikomotor

Perawatan ISPA :

o Jika panas dikompres

o Jika pilek bersihkan hidung

dengan saputangan yang bersih

o Beri minum yang banyak.

o Awasi kondisi bila bertambah

o Diskusikan bersama keluarga

tentang pencegahan ISPA.

o Berikan kesempatan menyampaikan

hal yang kurang dimengerti.

o Tanyakan kembali tentang apa yang

dijelaskan.

Page 3: RENPRA ISPA FIX.docx

Psikomotor

parah.

Cara membuat obat tradisional batuk

dan pilek (Jeruk-Kecap):

o Siapkan baki dan pengalas

o Potong jeruk nipis, kemudian jeruk

diperas dan ainya disaring.

o Ambil kecap sebanyak 1 sendok

makan, kemudian dituang kedalam

gelas.

o Ambil 1 sendok makan air jeruk

nipis, kemudian tuangkan kedalam

gelas berisi kecap.

o Aduk hingga merata

o Berikan pada anak untuk diminum

o Demonstrasikan cara pembuatan obat

tradisional.

o Beri kesempatan keluarga untuk re

demonstrasi.

4. Keluarga mampu untuk

memodifikasi lingkungan

yang dapat mendukung

kesehatan dengan:

a. Mengetahui hal-hal

yang perlu

dilakukan untuk

pencegahan ISPA

Verbal Pencegahan ISPA :

o Menjauhkan rokok dari penderita

batuk.

o Jaga kebersihan lingkungan.

o Diskusikan bersama keluarga

tentang pencegahan ISPA.

o Berikan kesempatan klien bertanya

tentang pencegahan ISPA.

Page 4: RENPRA ISPA FIX.docx

b. Menjaga kebersihan

lingkungan

Psikomotor

o Imunisasi lengkap

o Berikan makanan yang bergizi.

Kebersihan lingkungan:

o Rumah dibersihkan

o Pakaian dibereskan jangan

digantung.

o Jendela dibuka.

o Debu dibersihkan.

o Tanyakan kembali hal-hal yang

dijelaskan.

o Beri re inforcement positif atas

jawaban yang diberikan keluarga.

o Praktekkan dan laksanakan

kebersihan lingkungan.

5. Keluarga mampu

memanfaatkan fasilitas

kesehatan.

Respon verbal Fasilitas kesehatan untuk berobat ISPA:

o Puskesmas

o Rumah sakit

o Bidan

o Dokter

o Jelaskan pada keluarga tentang

fasilitas kesehatan yang biasa

digunakan.

o Motivasi keluarga untuk

mengunjungi fasilitas kesehatan

yang dipilih.

o Beri re inforcement positif atas

keputusan keluarga.

o Beri kesempatan keluarga untuk

bertanya tentang hal-hal yang belum

Page 5: RENPRA ISPA FIX.docx

diketahui.

o Beri re inforcement positif terhadap

jawaban dari pertanyaan yang

diberikan petugas.

2. Diagnosa Keperawatan II

Tujuan Umum Tujuan Khusus EVALUASI Intervensi

Kriteria Standar

Setelah

dilaksanakan 2 kali

kunjungan

Pemeliharaan

Kesehatan di

keluarga Tn AD

menjadi efektif.

1. Setelah penyuluhan 1

x 15 menit Keluarga

mengetahui kriteria

rumah sehat dengan

a. Menjelaskan

pengertian rumah

sehat

Respon verbalRumah sehat adalah rumah yang dapat

memenuhi kebutuhan rohani dan

jasmani secara layak sebagai suatu

tempat tinggal atau perlindungan dari

pengaruh alam luar.

o Gali pengetahuan tentang Rumah

Sehat

o Beri motivasi keluarga untuk

mengemukakan pendapatnya

tentang Rumah Sehat

o Diskusikan bersama keluarga

mengenai pengertian Rumah Sehat

o Bimbing keluarga untuk

menjelaskan ulang pengertian

o Beri re inforcement positif atas

jawaban yang diberikan.

Page 6: RENPRA ISPA FIX.docx

b. Menjelaskan

kriteria rumah

sehat

Respon verbal Kriteria Rumah Sehat

o Tersedia air bersih, ada

penampungan air bekas, ada

tempat sampah, ada jamban, ada

saluran pembuangan air hujan.

o Mempunyai halaman rumah dan

harus selalu bersih.

o Pekarangan ditanami tumbuh-

tumbuhan yang bermanfaat.

o Ruangan rumah cukup luas dan

tidak padat penghuninya

o Kandang ternak terpisah paling

tidak 10 meter jaraknya dari

rumah.

o Ada jalan keluar untuk asap dapur

melalui lubang langit-langit

o Dinding dan lantai harus kering,

tidak lembab.

o Kamar-kamar harus berjendela.

Ada lubang angin, dan sinar

matahari dapat masuk ruangan

o Gali pengetahuan tentang kriteria

Rumah Sehat

o Beri motivasi keluarga untuk

mengemukakan pendapatnya

tentang kriteria Rumah Sehat

o Diskusikan bersama keluarga

mengenai kriteria Rumah Sehat

o Bimbing keluarga untuk

menjelaskan ulang kriteria

o Beri re inforcement positif atas

jawaban yang diberikan.

Page 7: RENPRA ISPA FIX.docx

rumah.

o Sudut rumah bebas dari hewan

pengganggu seperti tikus, kecoa,

cicak, dll

o Setiap elemennya terawat dan

terpelihara dengan baik

2. Mengambil keputusan

yang tepat terhadap

tindakan modifikasi

yang akan dilakukan

Respon verbal Keputusan keluarga untuk memodifikasi

lingkungan rumah agar kriteria rumah sehat.

.

o Identifikasi kejadian ISPA

o Motivasi keluarga untuk

mengungkapkan kembali akibat

ISPA jika tidak segera ditangani

3. Setelah pertemuan 1 x

15 menit keluarga

mampu merawat

lingkungannya agar

tetap bersih

Respon verbal Kebersihan lingkungan:

o Rumah dibersihkan

o Pakaian dibereskan jangan digantung.

o Jendela dibuka.

o Debu dibersihkan.

o Diskusikan bersama keluarga

tentang pencegahan perawatan

rumah dan lingkungan.

o Berikan kesempatan

menyampaikan hal yang kurang

dimengerti.

o Tanyakan kembali tentang apa

yang dijelaskan.

Page 8: RENPRA ISPA FIX.docx

4. Melakukan modifikasi

lingkungan.

Respon verbal Lingkungan yang mendukung kesembuhan:

a. Sarana sanitasi yang memadai

b. Udara lingkungan rumah yang bersih

dari asap.

c. Pengobatan dan perawatan yang baik.

d. Ventilasi memadai dengan membuka

jendela tiap hari.

o Diskusikan tentang hal yang

mendukung perawatan dan

penyembuhan.

o Beri kesempatan untuk bertanya

tentang hal-hal yang belum

diketahui.

o Tanyakan kembali hal-hal yang

telah disampaikan.

5. Mampu memanfaatkan

fasilitas kesehatan

dengan menyebutkan

fasilitas kesehatan :

Puskesmas, RS.

Respon verbal Menyebutkan fasilitas kesehatan yang dapat

dijadikan tempat untuk konsultasi tentang

pemeliharaan kesehatan: Puskesmas,

Rumah Sakit

o Diskusikan terhadap keluarga

tentang tempat pelayanan

kesehatan untuk tempat

konsultasi

o Beri kesempatan kepada

keluarga untuk bertanya tentang

hal-hal yang telah didiskusikan.

o Beri re inforcement atas

jawaban yang benar.