makalah ibd bab 4

12
Page | 1

Upload: naufal-hammada

Post on 31-Oct-2014

126 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

ilmu budaya dasar

TRANSCRIPT

Page 1: makalah ibd bab 4

Page | 1

Page 2: makalah ibd bab 4

Mata Kuliah : Ilmu Budaya DasarDosen : Muhammad Burhan Amin

Topik Makalah

ICON BUDAYA MERUPAKAN CITRA SUATU BANGSA

Kelas : 1EA18

Tanggal Penyerahan Makalah : 18 Januari 2013Tanggal Upload Makalah : 19 Januari 2013

P E R N Y A T A A N

Dengan ini saya menyatakan bahwa seluruh pekerjaan dalam penyusunan makalah ini saya buat sendiri tanpa meniru atau mengutip dari tim / pihak lain.

Apabila terbukti tidak benar, saya siap menerima konsekuensi untuk mendapat nilai 1/100 untuk mata kuliah ini.

P e n y u s u n

N P M Nama Lengkap Tanda Tangan

15212262 NAUFAL HAMMADA

Program Sarjana Ekonomi Manajemen

UNIVERSITAS GUNADARMA

Page | 2

Page 3: makalah ibd bab 4

KATA PENGANTAR

Pertama – tama penulis ingin mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena

atas berkat dan rahmat-Nya makalah yang berjudul “icon budaya merupakan citra suatu bangsa” dapat terselesaikan dengan baik dan tepat waktu.

Tidak lupa penulis juga ingin mengucapkan terima kasih kepada dosen mata kuliah

umum ilmu budaya dasar yaitu Bapak Burhan Amin yang telah memberikan penulis arahan

dan bimbingan dalam penyusunan makalah ini sehingga penulis bisa mengerti dengan baik

cara mengerjakan makalah ini.

Penulis juga menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam makalah ini. Maka

dari itu penulis berharap kritik dan saran yang membangun untuk ke depannya supaya penulis

dapat lebih baik lagi dalam mengerjakan.

Penulis berharap makalah ini dapat berguna dan bermanfaat bagi pembaca. Dengan

makalah ini diharapkan pembaca dapat mengerti dan memahami tentang bentuk-bentuk

kontribusi keluarga dalalm membentuk perilaku berbudaya.

Jakarta , 17 Januari 2013

Naufal Hammada

Page | 3

Page 4: makalah ibd bab 4

DAFTAR ISI

Cover .............................................................................................................................. 1

Pernyataan ...................................................................................................................... 2

Kata pengantar ............................................................................................................... 3

DaftarIsi …………………………………………………………………………….. 4

Bab I :Pendahuluan ....................................................................................................... 5

1.1 LatarBelakang ………………................................................................................. 5

1.2 Tujuan …………………………………………………………………………….. 5

1.3 Sasaran ……………………………………………………………………………. 5

Bab II :Permasalahan …………………….................................................................... 6

1.1 Kekuatan (Strength) ………………………………................................................. 6

1.2 Kelemahan (Weakness) …………………………………………………………… 6

1.3 Peluang (Opportunity) …………………………...................................................... 6

1.4 Tantangan/Hambatan( Threats) …………………………………………………… 7

Bab III : Kesimpulan dan Rekomendasi ……………………………………………….. 8

1.1 Kesimpulan ................................................................................................................ 8

1.2 Rekomendasi .............................................................................................................. 8

Referensi ........................................................................................................................... 9

Page | 4

Page 5: makalah ibd bab 4

BAB 1

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Budaya ialah cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi. Budaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni. Bahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbada budaya dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.Budaya adalah suatu pola hidup menyeluruh. budaya bersifat kompleks, abstrak, dan luas. Banyak aspek budaya turut menentukan perilaku komunikatif. Unsur-unsur sosio-budaya ini tersebar dan meliputi banyak kegiatan sosial manusia.

1.1 TUJUANTujuan utama penulisan makalah ini disamping untuk memenuhi tugas mata kuliahIlmu Budaya Dasar, ialah memberi tahu kepada masyarakat agar tidak melupakan budaya yang ada di Negara tercinta kita ini dan tidak membiarkan budaya budaya asing masuk ke Negara kita dan tidak menggantikan budaya budaya yang ada di Negara kita yang sudah lama kita tanamkan di dalam diri kita masing masing.

1.2 SASARANPenulisan makalah ini ditujukan kepada seluruh bangsa indonesia yang belum mengerti akan pentingnya icon budaya dan pelestarian nilai-nilai budaya.Selain ditujukan kepada seluruh bangsa indonesia, makalah ini juga ditujukan kepada seluruh masyarakat Indonesia yang  melestarikan citra suatu bangsa Indonesia dan nilai-nilai budaya.

Page | 5

Page 6: makalah ibd bab 4

BAB II

PERMASALAHAN

Analisis permasalahan Icon Budaya Merupakan Citra Suatu Bangsa dengan memperhatikan dan mempertimbangkan kondisi lingkungan internal maupun eksternal dilihat dari aspek :

1. Kekuatan (Strength) Membangun. Perlu dibangun sebuah perilaku dan semangat kreativitas yang

berbasis budaya secara konsisten dan tercermin di dalam segala dimensi sosial masyarakat. 

Mengingatkan kepada bangsa kita ini agar tidak melupakan budaya-budaya yang ada di Negara kita ini yang sudah lama kita lestarikan bersama-sama.

Meningkatkan budaya melalui kemajuan teknologi digabungkandengan nilai-nilai simbolik suatu produk, dapat membawa suatu negara pada suatukarakter yang spesifik.

Melindungi budaya kita agar tidak adanya penyerobotan yang dilakukan oleh Negara luar.

.2. Kelemahan (Weakness)

Banyaknya kebudayaan-kebudayaan asing yang masuk ke Negara kita ini dan kemungkinan yang terjadi budaya Indonesia bisa di gantikan oleh budaya asing tersebut.

Sulitnya melakukan pelestarian budaya karena masyarakat Indonesia banyak yang sudah melupakan budaya-budaya yang ada di Indonesia.

Banyaknya kebudayaan di Indonesia sehingga beberapa diantaranya ada yang terlupakan atau tersingkirkan oleh masyarakat Indonesia itu sendiri.

Kurangnya pengetahuan masyarakat Indonesia tentang budaya-budaya yang ada di Indonesia dan itu bisa menyebabkan budaya punah.

3. Peluang (Opportunity) I n t e r a k s i k e b u d a y a a n y a n g t e r j a d i d i D a e r a h b a i k y a n g

d i b a w a o l e h o r a n g B a r a t dengan kebudayaannya dan kebudayaan pribumi lebih menunjukkan sifat pleksibel danadaptatif 

Kebudayaan yang ada di Indonesia ada yang mempunyai kelebihan masing-masing dan kelebihan tersebut belum tentu dimiliki Negara lain, dan itu bisa saja menarik perhatian Negara lain untuk mempelajari kebudayaaan Indonesia

Citra Indonesia menjadi baik jika kebudayaan yang ada sudah dikenal oleh berbagainegara, sehingga Indonesia menjadi negara multikultur yang saat ini menjadi negara berkembang dapat menjadi negara maju di bidang budayanya.

K e s e l u r u h a n e f e k p r a k a r s a u n t u k m e m b a n g u n s u a t u k e r a n g k a l e b i h k o k o h d a l a m mendukung pengembangan seni dan budaya Daerah

Page | 6

Page 7: makalah ibd bab 4

4. Tantangan/Hambatan (Threats) Kemajuan teknologi ternyata menjadi tantangan yang cukup signifikan karena

banyak masyarakat meninggalkan kebudayaan lokal karena kemajuan teknologi seperti sekarang ini.

Masuknya budaya asing ke Negara Indonesia bisa memperburuk kebudayaan yang ada di dalam negeri ini .

Kurangnya biaya dalam hal ini juga menjadi tantangan karena sangat sedikit dari masyarakat mau mengeluarkan dana dalam pelestarian kebudayaan lokal karena mereka menanggap kebudayaan lokal sudah tidak sesuai lagi pada era saat ini.

Banyak masyarakat Indonesia yang sudah melupakan kebudayaan yang ada di dalam negeri ini dan itu bisa menghambat majunya kebudayaan yang ada di Indonesia.

Page | 7

Page 8: makalah ibd bab 4

BAB III KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

1. KesimpulanBangsa indonesia juga sangat mempunyai kebudayaan local yang sangat kaya dan beraneka ragam kebudayaan oleh sebab itu sebagai penerus kita wajib menjaganya karena ketahanan kebudayaan lokal berada pada generasi mudanya dan jangan sampai kita terbuai apalagi terjerumus pada budaya-budaya asing karena tidak semua budaya asing sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia bahkan tidak sedikit kebudayaan asing membawa dampak negatife bagi diri kita dan bangsa kita sendiri.

2. Rekomendasi Mengembangkan kesadaran yang tinggi kepada masyrakat akan

pentingnya budaya lokal. Menanamkan rasa cinta dan Nasionalisme terhadap budaya local yang

beraneka ragam Mengembangkan sumber daya alam dan manusia secara efektife dan

seefisien mungkin Mengembangkan budaya baru yang cocok dan sesuai dengan

kebudayaan kita.

Page | 8

Page 9: makalah ibd bab 4

REFERENSI

http://wartawarga.gunadarma.ac.id/2009/10/peran-budaya-lokal-memperkokoh- budaya-bangsa/

http://id.wikipedia.org/wiki/Budaya http://hartiningrum.blogspot.com/2010/10/peran-kebudayaan-daerah-

memperkokoh.html File Power Point

Page | 9