resume

2
RESUME Rhodium adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang Rh dan nomor atom 45 dan berat atom adalah 102,9055. Rodium merupakan unsur logam transisi yang emilliki beberapa kualitas yang sama dengan logam platinum. Rodium berwarna putih keperakan dan bila dipijarkan perlahan-lahan di udara akan berubah menjadi resquioksida. Pada suhu yang lebih tinggi, resquioksida ini kembali menjadi unsur rodium. Logam ini memiliki titik leleh yang tinggi (1963 derajat celcius) dan berat jenis yang lebih rendah dari platina. Sifat lain dari Rodium adalah keras dan tahan lama serta rapuh dalam keadaan padat. Kegunaan utama rodium adalah bagian dari alloy untuk mengeraskan platina dan palladium. Alloy semacam ini digunakan untuk rakitan gulungan kawat koil dalam tungku pemanas, pembuatan termokopel, bushing (proses pembentukan garis silindris untuk menahan gerakan mekanis) pada produksi serat kaca, elektroda pada kabel kontak pemercik api pada pesawat terbang. Rodium sangat berguna sebagai bahan kontak listrik karena rodium memiliki hambatan listrik yang rendah, hambatan kontak yang rendah dan stabil, dan sangat tahan terhadap korosi. Lapisan rodium dihasilkan dengan metode electroplating (proses pelapisan logam dengan menggunakan bantuan arus listrik dan senyawa kimia tertentu untuk memindahkan partikel logam pelapis ke material yang hendak dilapisi) atau dengan evaporasi (penguapan). Rodium juga digunakan untuk perhiasan, dekorasi dan dapat juga digunakan sebagai katalis yang memiliki aktifitas tinggi dalam hidrogenasi senyawa aromatik.

Upload: roro-ernia

Post on 25-Nov-2015

6 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

RESUME

Rhodium adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang Rh dan nomor atom 45 dan berat atom adalah 102,9055. Rodium merupakan unsur logam transisi yang emilliki beberapa kualitas yang sama dengan logam platinum. Rodium berwarna putih keperakan dan bila dipijarkan perlahan-lahan di udara akan berubah menjadi resquioksida. Pada suhu yang lebih tinggi, resquioksida ini kembali menjadi unsur rodium. Logam ini memiliki titik leleh yang tinggi (1963 derajat celcius) dan berat jenis yang lebih rendah dari platina. Sifat lain dari Rodium adalah keras dan tahan lama serta rapuh dalam keadaan padat.Kegunaan utama rodium adalah bagian dari alloy untuk mengeraskan platina dan palladium. Alloy semacam ini digunakan untuk rakitan gulungan kawat koil dalam tungku pemanas, pembuatan termokopel, bushing (proses pembentukan garis silindris untuk menahan gerakan mekanis) pada produksi serat kaca, elektroda pada kabel kontak pemercik api pada pesawat terbang. Rodium sangat berguna sebagai bahan kontak listrik karena rodium memiliki hambatan listrik yang rendah, hambatan kontak yang rendah dan stabil, dan sangat tahan terhadap korosi. Lapisan rodium dihasilkan dengan metode electroplating (proses pelapisan logam dengan menggunakan bantuan arus listrik dan senyawa kimia tertentu untuk memindahkan partikel logam pelapis ke material yang hendak dilapisi) atau dengan evaporasi (penguapan). Rodium juga digunakan untuk perhiasan, dekorasi dan dapat juga digunakan sebagai katalis yang memiliki aktifitas tinggi dalam hidrogenasi senyawa aromatik.

Roro Ernia PM0310045.