ltm ibd topik 3.docx

2
1. Dalam struktur system tubuh manusia (seperti yang tertera pada skema system tubuh yang dibahas pada topic 1), system saraf dan endokrin merupakan system pengendali berbagai system dalam tubuh dalam mempertahankan homeostasis. Bagaimana peran system saraf dan system endokrin dalam membantu kita beradaptasi pada lingkungan kita ? Jelaskan dan gunakanlah juga bagan tentang aksis hipotalamus-hipofisis-organ endokrin. Dalam menyelenggarakan homeostasis, tubuh harus senantiasa memantau adanya perubahan- perubahan nilai berbagai parameter, laliu mengkoordinasikan respons yang sesuai sehingga perubahan yang terjadi dapat diredam. Untuk itu sel tubuh harus berkomunikasi satu sama lain. Komunikasi saraf dan hormone sangat penting untuk mempertahankan lingkungan internal yang stabil. 2 Komunikasi antar sel ini merupakan media yang menopang pengendalian fungsi sel atau organ tubuh. Pengendalian yang paling sederhana terjadi secara local(intrinsik), yaitu yang dilakukan antar sel yang berdekatan. Pengendalian jarak jauh (ekstrinsik) lebih kompleks dan dimungkinkan melalui reflex yang dapat melibatkan system saraf (lengkung refleks) maupun system endokrin (pengaturan umpan balik) Banyak aktivitas yang dikontrol oleh system saraf dimaksudkan untuk mempertahankan homeostasis. Sebagian sinyal listrik saraf menyampaikan informasi mengenai perubahan yang harus cepat ditanggapi oleh tubuh

Upload: viona-prima-dyta

Post on 19-Jan-2016

270 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa

TRANSCRIPT

Page 1: LTM IBD TOPIK 3.docx

1. Dalam struktur system tubuh manusia (seperti yang tertera pada skema system tubuh yang dibahas pada topic 1), system saraf dan endokrin merupakan system pengendali berbagai system dalam tubuh dalam mempertahankan homeostasis. Bagaimana peran system saraf dan system endokrin dalam membantu kita beradaptasi pada lingkungan kita ? Jelaskan dan gunakanlah juga bagan tentang aksis hipotalamus-hipofisis-organ endokrin.

Dalam menyelenggarakan homeostasis, tubuh harus senantiasa memantau adanya perubahan- perubahan nilai berbagai parameter, laliu mengkoordinasikan respons yang sesuai sehingga perubahan yang terjadi dapat diredam. Untuk itu sel tubuh harus berkomunikasi satu sama lain. Komunikasi saraf dan hormone sangat penting untuk mempertahankan lingkungan internal yang stabil.2 Komunikasi antar sel ini merupakan media yang menopang pengendalian fungsi sel atau organ tubuh. Pengendalian yang paling sederhana terjadi secara local(intrinsik), yaitu yang dilakukan antar sel yang berdekatan. Pengendalian jarak jauh (ekstrinsik) lebih kompleks dan dimungkinkan melalui reflex yang dapat melibatkan system saraf (lengkung refleks) maupun system endokrin (pengaturan umpan balik)

Banyak aktivitas yang dikontrol oleh system saraf dimaksudkan untuk mempertahankan homeostasis. Sebagian sinyal listrik saraf menyampaikan informasi mengenai perubahan yang harus cepat ditanggapi oleh tubuh agar dapat mempertahankan homeostasis – misalnya, informasi tentang penurunan tekanan darah. Sinyal listrik saraf lainnya dengan cepat menyampaikan pesan ke otot dan kelenjar untuk merangsang respons yang sesuai untuk melawan perubahan ini – misalnya, penyesuaian dalam aktivitas jantung dan pembuluh darah untuk memulihkan tekanan darah ke normal ketika tekanan tersebut mulai turun.

System endokrin mengeluarkan hormone ke dalam darah, yang mengangkut pembawa pesan kimiawi ini ke sel-sel sasaran yang letaknya jauh tempat hormone tersebut menimbulkan efek dengan mengubah aktivitas protein enzimatik atau structural sel-sel terbsebut. Hormone larut air umumnya mengubah

Page 2: LTM IBD TOPIK 3.docx

protein intrasel yang sudah ada dengan mengaktifkan system pembawa pesan kedua. Hormone larut lemak mengaktifkan gen-gen untuk mendorong sintesis protein intrasel baru.

REFERENSI

1. Siagian M. HOMEOSTASIS : Keseimbangan yang Halus dan Dinamis [Internet]. staff.ui.ac.id. 2014 [20 June 2014]. Available from: http://staff.ui.ac.id/system/files/users/minarma.siagian/material/homeostasismsho.pdf

2. sherwood