rpp gueee fix

Upload: tedy-rahman

Post on 12-Oct-2015

68 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

n

TRANSCRIPT

Nama : Zein SafiraNIM: 201110070311097Kelas: Biologi V CRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)Sekolah: SMA Islamic Centre Kota TangerangMata pelajaran : BiologiKelas/Semester : XI Materi Pokok: 5. Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada sistem pencernaanAlokasi Waktu : 3 minggu 2 x 45 menit (6 pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)Kl 1 : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnyaKl 2 : 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.Kl 3 : 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.Kl 4 : 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator1. Kompetensi Dasar1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan tuhan tentang struktur dan fungsi sel, jaringan, organ penyusun system dan bioproses yang terjadi pada makhluk hidup.1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.2.1 Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium.2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.3.7 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem pencernaan dan mengaitkannya dengan nutrisi dan bioprosesnya sehingga dapat menjelaskan proses pencernaan serta gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada sistem pencernaan manusia melalui studi literatur, pengamatan, percobaan, dan simulasi.4.7 Menyajikan hasil analisis tentang kelainan pada struktur dan fungsi jaringan pada organ-organ pencernaan yang menyebabkan gangguan sistem pencernaan manusia melalui berbagi bentuk media presentasi.2. Indikator Mengagumi alat pencernaan sebagai ciptaan tuhan. Menyadari adanya pola pikir ilmiah dalam mengamati proses pencernaan Menyadari permasalahan yang terjadi pada system pencernaan menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok Memperhatikan keselamatan diri dan lingkungan dalam melakukan pengamatan di laboratorium. Mendeskripsikan hubungan antara struktur organ pada system pencernaan Menjelaskan proses pencernaan dan mengkaitkan dengan nutrisi Membedakan antara organ pencernaan manusia dengan hewan ruminansia Mengidentifikassi penyebab terjadi gangguan pada system pencernaan Menjelaskan hasil analisis kelainan pada struktur fungsi jaringan dan penyebab gangguan pencernaan C. Tujuan Pembelajaran 1. Dengan melalui mengamati organ yang berperan dalam pencernaan, siswa dapat menunjukkan kekaguman terhadap alat pencernaan sebagai ciptaan tuhan.2. Dengan diberikan kesempatan mengamati bagaimana proses pencernaan, siswa dapat menyadari adanya pola pikir ilmiah dalam mengamati proses pencernaan.3. Diberikan gambaran apa saja permasalahan pada proses pencernaan, siswa dapat Menyadari permasalahan yang terjadi pada system pencernaan.4. Melakukan pengamatan dan diskusi kelompok lalu menuliskan laporan proses pencernaan, siswa dapat menunjukkan ketekunan dan tanggung jawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok.5. Melakukan pengamatan dan percobaan pada praktikum proses pencernaan, siswa dapat memperhatikan keselamatan diri dan lingkungan dalam melakukan pengamatan di laboratorium.6. Dengan melakukan studi literature, siswa dapat Mendeskripsikan hubungan antara struktur organ pada system pencernaan.7. Dengan diberikan gambaran mengenai proses pencernaan dan literature nutrisi yang baik untuk pencernaan, siswa dapar menjelaskan proses pada pencernaan dan mengaitkan dengan nutrisi. 8. Dengan diberikan gambaran organ pencernaan pada manusia dan hewan, siswa dapat membedakan antara organ pencernaan manusia dengan hewan ruminansia.9. Dengan melakukan studi literature mengenai penyebab terjadinya gangguan system pencernaan, siswa dapat mengidentifikassi penyebab terjadi gangguan pada system pencernaan.10. Dengan diberikan gambaran mengenai kelainan pada struktur fungsi jaringan dan penyebab gangguan pencernaan, siswa dapat menjelaskan hasil analisis kelainan pada struktur fungsi jaringan dan penyebab gangguan pencernaan.

D. Materi Pembelajaran1) Zat makanan 2) BMI dan BMR3) Menu sehat4) Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan system pencernaan makanan manusia5) Struktur jaringan system pencernaan ruminansia6) Penyakit/gangguan bioproses system pencernaan

E. Metode PembelajaranPertemuan 1Pendekatan : ScientificMetode : Tanya jawab, pengamatan dan diskusi kelompok Strategi: LC (Leader Center)Pertemuan 2Pendekatan: ScientificMetode: Tanya jawab, diskusi kelompok, penugasanStrategi: STADPertemuan 3Pendekatan : ScientificMetode : Tanya jawab, pengamatan dan diskusi kelompok Strategi: Picture and PicturePertemuan 4Pendekatan: ScientificMetode: Tanya jawab, diskusi kelompok, PresentasiStrategi: Siapakah aku?Pertemuan 5Pendekatan : ScientificMetode : Tanya jawab, pengamatan dan diskusi kelompok Strategi: TSTS (Two Stay Two Stray)Pertemuan 6Pendekatan : ScientificMetode : Tanya jawab, pengamatan dan diskusi kelompok Strategi: Problem Solving

F. Media, Alat, dan Sumber pembelajaran Pertemuan 1a.Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, dkk. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop, Papan Tulis, c.Media: Slide/Gambar organ pencernaan pertemuan 2Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, dkk. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop, Papan Tulis, c.Media: Slide/materi gizi makananPertemuan 3a.Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, et al. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop, Papan Tulis, c.Media: Torso Sistem Pencernaan Pertemuan 4Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, et al. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop, Papan Tulis, c.Media: Torso Sistem PencernaanPertemuan 5a.Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, et al. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop, Papan Tulisc.Media: Slide/Gambar Penderita Penyakit saluran pencernaan, Torso Sistem Pencernaan Manusia dan Hewan RuminansiaPertemuan 6a.Sumber: guru, buku esis, buku pengantar gizi, LKS, internet dan literatur yang relevan-Aryulina, Diah, et al. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas X. Jakarta: Esis -Sulistyorini, Ari. 2009. Biologi SMA/MA Kelas X. Jakarta : BSE (Buku Sekolah Elektronik).- Agus, Krisno, 2012. Dasar-Dasar Ilmu Gizi. Malang: UMM PRESSb.Alat: Proyektor (LCD), laptop.c.Media: Koran, Majalah, Artikel kesehatan tentang makanan bergizi yang berfungsi menjaga kesehatan pada saluran pencernaan. G. Langkah-Langkah Kegiatan PembelajaranPertemuan 1 (2 x 45 menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pembukaa. Guru member salam. b. Pemusatan perhatian, pemotivasian dan apersepsi dengan bertanya jawab dengan siswa. c. Guru memotivasi siswa dengan cara menanyakan organ apa saja yg berperan dalam pencernaan? d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran 5 menit

IntiMengamatia. Siswa mencermati penjelasan guru mengenai struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada sistem pencernaan. (antusias)b. Guru meminta siswa membedakan organ pencernaan manusia dengan hewan ruminansia. Menanyac. Siswa mencermati penjelasan guru mengenai bagaimana proses pencernaan pada manusia dan bagaimana kaitannya dengan nutrisi yang kita konsumsi?d. Siswa berdiskusi untuk mengetahui apa fungsi saluran pencernaan dan tersusun oleh apa? (ingin tahu) e. Siswa menentukan bagaimana terjadi gangguan pada saluran pencernaan? (percaya diri)Mengkomunikasikanf. Siswa menyimpulkan hasil pengamatan struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada sistem pencernaan

10 menit

10 menit

10 menit

Penutupa. Siswa membersihkan ruang kelas (peduli lingkungan)b. Siswa dibimbing guru membuat simpulan pembelajaran hari inic. Guru memberikan tugas secara berkelompok tahapan proses dan fungsi organ pada pencernaan. Tugas tersebut dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya (disiplin).d. Guru memberikan pesan moral bahwa kita harus bersyukur dengan adanya struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada system pencernaan yang diciptakan Tuhan dan dianugrahkan kepada manusia sehingga dapat mempertebal iman kepada Tuhan(mengagumi).e. Guru mengakhiri pembelajaran.10 menit

Pertemuan II ( 2 x 45 menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan

1. Guru mengucapkan salam, memeriksa kehadiran siswa dan menyiapkan media belajar.2. Guru menanyakan materi pada pertemuan sebelumnya 3. Guru menulis topik yang akan dipelajari yaitu gizi makanan yang diperlukan proses pencernaan4. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok5. Guru menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam belajar6. Guru membagikan handout dan lembar kerja siswa5 menit

Intia. Mengamati Siswa mengamati handout yang diberikan guru Siswa mengamati macam macam gizi pada makanan10 menit

b. Menanya Siswa dalam kelompok melakukan tanya jawab diskusi mengenai jenis-jenis gizi makanan Siswa bertanya kepada guru mengenai hal-hal yang belum diketahui siswa5 menit

c. Mengumpulkan data Siswa mengumpulkan keterangan macam gizi pada makanan melalui pengamatan gambar dan handout untuk mengisi lembar kerja secara berkelompok10 menit

d. Mengasosiasikan Mendiskusikan tentang apa yang telah dipelajarinya dengan pemahaman sebelumnya, dan mendiskusikan apa yang diperolehnya dengan perilaku yang harus dilakukannya10 menit

e. Mengkomunikasikan Siswa menyimpulkan materi pelajaran hari ini dengan presentasi didepan kelas perkelompok 10 menit

Penutup Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada siswa dan kelompok yang berkinerja baik. Guru memberikan post test Guru memberikan tugas kepada siswa untuk merangkum materi struktur sel pencernaan5 menit

Pertemuan III (2 x 45 Menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Guru Menanyakan pelajaran pada pertemuan sebelumnya3. Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran. 5 menit

Intia. Mengamati Guru menayangkan gambar struktur sel pencernaan kemudian menanyakan apa yang kalian amati dari gambar tersebut? Siswa diberi media tiruan torso organ pencernaan manusia dan hewan dan mengamati dari torso tersebut5 menit

b. Menanya Siswa menanyakan perbedaan struktur sel pencernaan manusia dengan struktur sel pencernaan hewan. 5 menit

c. Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi) Siswa menyimpulkan proses pencernaan pada media torso tersebut.5 menit

d. Mengasosiasikan Mendiskusikan tentang apa yang telah dipelajarinya dengan pemahaman sebelumnya, dan mendiskusikan apa yang diperolehnya dengan perilaku yang harus dilakukannya10 menit

e. Mengkomunikasikan Siswa mengurutkan tahapan prose pencernaan makanan pada manusia dan hewan dan menyebutkan fungsi dari masing-masing organ setelah melakukan pengamatan Menyajikan gambar tahapan proses pencernaan makanan pada manusia dan hewan dan mempresentasikan didepan kelas 10 menit

Penutup Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik. Guru memberikan post test Guru memberikan tugas kepada siswa untuk merangkum materi kasus penyakit yang pada organ pencernaan dan apa penyebabnya.5 menit

Pertemuan IV ( 2 x 45 menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan

1. Guru mengucapkan salam, memeriksa kehadiran siswa dan menyiapkan media belajar.2. Guru menanyakan pernahkah siswa sakit perut? Pernahkah siswa meminum yoghurt?3. Guru menulis topik yang akan dipelajari yaitu Peranan menu sehat untuk proses pencernaan4. Guru menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam belajar5 menit

Intia. Mengamati Siswa mengamati hand out peranan menu sehat untuk proses pencernaan dan makanan apa saja yang merusak pencernaan?5 menit

b. Menanya Guru menanyakan menu sehat apa saja yang berperan menguntungkan untuk proses pencernaan dan makanan yang merusak pencernaan? Siswa melakukan tanya jawab mengenai peranan menu sehat Siswa menanyakan bagaimana mencegah penyakit yang diakibatkan oleh makanan tidak sehat5 menit

c. Mengumpulkan data Siswa mengumpulkan jenis penyakit yang disebabkan oleh makanan tidak sehat 10 menit

d. Mengasosiasikan Mendiskusikan tentang apa yang telah dipelajarinya dengan pemahaman sebelumnya, dan mendiskusikan apa yang diperolehnya dengan perilaku yang harus dilakukannya Siswa dan guru mensimulasikan gerakan mencuci tangan sebagai upaya pencehahan sakit pada pencernaan10 menit

e. Mengkomunikasikan Siswa menyimpulkan materi pelajaran hari ini dengan menyebutkan peranan menguntungkan mengkonsumsi makanan sehat dan akibatnya mengkonsumsi makanan tidak sehat5 menit

Penutup Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada siswa yang berkinerja baik. Guru memberikan post test Guru menyampaikan pengumuman untuk persiapan ulangan harian materi menu sehat untuk proses pencernaan5 menit

Pertemuan V (2 x 45 Menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka. 2. Guru menanyakan apa saja penyakit yang terjadi pada pencernaan dan apa penyebabnya?3. Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran. 4. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok5. Guru memberi pre-test5 menit

Intia. Mengamati Siswa dalam kelompok mengamati gambar kasus penyakit yang terjadi pada saluran pencernaan5 Menit

b. Menanya Siswa menanyakan bagaimana nutrisi yang seharusnya dikonsumsi manusia agar tidak terjadi gangguan pada pencernaan?5 Menit

c. Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi) Dua siswa dalam kelompok bertamu kekelompok lain dan Mendiskusikan dampak mengkonsusi makanan yang tidak bergizi yang menyebabkan gangguan dan berbagai penyakit pada pencernaan. Mendiskusikan apa maksud Tuhan menciptakan makhluk yang menyebabkan penyakit dikaitkan dengan perilaku yang tidak terpuji pada seseorang10 Menit

d. Mengasosiasikan Siswa dari kelompok lain menerima siswa yang bertamu dan mendiskusikan tentang apa yang telah dipelajarinya dengan pemahaman sebelumnya, dan mendiskusikan apa yang diperolehnya dengan perilaku yang harus dilakukannya5 Menit

e. Mengkomunikasikan Siswa yang bertamu kembali kekelompok asalnya dan menjelaskan dampak mengkonsumsi makanan tidak bergizi yang menyebabkan gangguan dan penyakit pada pencernaan kepada anggota kelompoknya Anggota kelompok mencatat materi yang dijelaskan anggota kelompoknya10menit

Penutup Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik. Guru memberikan post test Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mencari bahan bacaan mengenai upaya menjaga kesehatan saluran pencernaan5 menit

Pertemuan VI (1 x 45 Menit)KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Guru Menanyakan pelajaran pada pertemuan sebelumnya3. Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran. 4. Guru menagih tugas siswa berupa bahan bacaan mengenai upaya menjaga kesehatan saluran pencernaan 5 menit

Intia. Mengamati Guru menayangkan gambar kelainan struktur dan fungsi sel pada organ pencernaan Siswa mengamati penyebab gangguan dan kelainan melalui bahan bacaan 5 menit

b. Menanya Siswa menanyakan hal lain yang disebabkan konsumsi makanan yang tidak bergizi dan kurang baik dan cara menanggunalangi serta menghindari penyakit pencernaan5 menit

c. Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi) Siswa menyimpulkan penyebab dan cara menanggulangi gangguan kelainan dan penyakit pencernaan5 menit

d. Mengasosiasikan Mendiskusikan tentang apa yang telah dipelajarinya dengan pemahaman sebelumnya, dan mendiskusikan apa yang diperolehnya dengan perilaku yang harus dilakukannya10 menit

e. Mengkomunikasikan Siswa menjelaskan penyebab gangguan dan kelainan struktur dan fungsi pada saluran pencernaan dan cara menanggulanginya Siswa menjelaskan bahwa makanan yang kurang bergizi dan tidak higienis adalah penyebab terjadinya gangguan pencernaan10 menit

Penutup Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik. Guru memberikan post test Guru memberikan review materi untuk persiapan menghadapi Ulangan Harian Materi struktur dan fungsi sel pada system pencernaan5 menit

Lembar Penilaian Sikap Siswa

Mata Pelajaran : BiologiMateri: Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada sistem pencernaanSemester : 1 (satu)Kelas : Xl

NONama SiswaSkorJumlah SkorNilai

JujurDisiplinTanggung JawabBekerja-Sama

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

KeteranganKriteria PenskoranKriteria Penilaian1. Baik Sekali410 12A2. Baik3 7 9 B3. Cukup2 4 6 C4. Kurang1 4D

Lembar Penilaian Keaktifan Siswa

Mata Pelajaran: Biologi Materi: Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan pada sistem pencernaan Semester : satu Kelas : Xl NONama SiswaSkorJumlah Skor

BertanyaMenanggapiMenjawab

1

2

3

4

5

KeteranganKriteria Penskoran Bertanya: 5 Menanggapi: 5 Menjawab: 5

Lembar Penilaian Presentasi

Mata Pelajaran: BiologiSemester: 1Kelompok: ...........Kelas: X l NOAspek PenilaianJenis PenilaianSkor

1Menggunakan konsep sains dengan baikKelompok20

2Mempresentasikan hasil diskusi dengan baikKelompok20

3Bekerjasama dengan baik saat presentasiKelompok20

4Menguasai materi dengan baikIndividu15

5Menjawab pertanyaan dengan baikIndividu15

6Memberi tanggapan dengan baik Individu10

Skor total100

Kriteria Penilaian80 100: A70 84: B50 69: C50 > : D

Lembar Penilaian Tugas

NoAspek PenilaianSkor

1Kerapian tugas25

2Ketepatan pengumpulan tugas25

3Menggunakan konsep sains dengan baik25

4Isi tugas25

Skor Total100

Malang,.......Guru PamongGuru Praktikan

Zein SafiraMengetahui,Kepala Sekolah

Lampiran

Kompetensi DasarIndikator Materi Pokok

1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan tuhan tentang struktur dan fungsi sel, jaringan, organ penyusun system dan bioproses yang terjadi pada makhluk hidupMengagumi alat pencernaan sebagai ciptaan tuhan.

1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses Menyadari adanya pola pikir ilmiah dalam mengamati proses pencernaan

1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.Menyadari permasalahan yang terjadi pada system pencernaan

2.1 Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium.menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok

2.2Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.Memperhatikan keselamatan diri dan lingkungan dalam melakukan pengamatan di laboratorium.

3.7Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem pencernaan dan mengaitkannya dengan nutrisi dan bioprosesnya sehingga dapat menjelaskan proses pencernaan serta gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada sistem pencernaan manusia melalui studi literatur, pengamatan, percobaan, dan simulasi. Mendeskripsikan hubungan antara struktur organ pada system pencernaan Menjelaskan proses pencernaan dan mengkaitkan dengan nutrisi Membedakan antara organ pencernaan manusia dengan hewan ruminansia Mengidentifikassi penyebab terjadi gangguan pada system pencernaan Struktur dan fungsi sel pada sistem pencernaan Zat Makanan. BMI & BMR Menu sehat Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan system pencernaan makanan manusia

4.7 Menyajikan hasil analisis tentang kelainan pada struktur dan fungsi jaringan pada organ-organ pencernaan yang menyebabkan gangguan sistem pencernaan manusia melalui berbagi bentuk media presentasi. Menjelaskan hasil analisis kelainan pada struktur fungsi jaringan dan penyebab gangguan pencernaan

Struktur jaringan sistem Pencernaan ruminansia.Penyakit/gangguan bioproses sistem pencernaan