lapjag ikm hiperemesis gravidarum

14
LAPORAN KEPANITERAAN KEDOKTERAN KELUARGA LAPORAN JAGA HIPEREMESIS GRAVIDARUM Puskesmas 1 Sokaraja Disusun oleh : Ine Puspitasari Riyatno G1A210021 KEPANITERAAN ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS

Upload: ine-puspitasari-riyatno

Post on 30-Jul-2015

56 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

LAPORAN KEPANITERAAN KEDOKTERAN KELUARGALAPORAN JAGA

HIPEREMESIS GRAVIDARUM

Puskesmas 1 Sokaraja

Disusun oleh :

Ine Puspitasari Riyatno G1A210021

KEPANITERAAN ILMU KEDOKTERAN KOMUNITASILMU KESEHATAN MASYARAKAT

JURUSAN KEDOKTERANFAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU-ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN

2012

Page 2: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

LAPORAN KEPANITERAAN KEDOKTERAN KELUARGALAPORAN JAGA

HIPEREMESIS GRAVIDARUM

Disusun untuk memenuhi laporan kepaniteraan kedokteran keluarga

Jurusan Kedokteran

Fakultas Kedokteran dan Ilmu-Ilmu Kesehatan

Universitas Jenderal Soedirman

Purwokerto

Disusun oleh :

Ine Puspitasari Riyatno G1A210021

Disetujui dan Disahkan,

Pada tanggal, Agustus 2012

Preseptor Lapangan

dr. Sugeng Rahadi NIP 196010281989121001

Page 3: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

STATUS PENDERITA

A. IDENTITAS PENDERITA

Nama : Ny. E

Umur : 25 tahun

Jenis kelamin : Perempuan

Pendidikan : SMA

Agama : Islam

Alamat : Pajerukan RT 3 RW 4, Kecamatan Kalibagor,

Kabupaten Sokaraja

Suku : Jawa

Kewarganegaraan : Indonesia

Tanggal masuk : 8 Agustus 2012

Tanggal periksa : 8 Agustus 2012

B. ANAMNESIS

1. Keluhan Utama : muntah

2. Keluhan tambahan : mual, lemas, pusing, tidak nafsu makan

3. Riwayat Penyakit Sekarang :

Pasien datang ke IGD Puskesmas 1 Sokaraja pada hari rabu tanggal

8 Agustus 2012 pukul 19.30 dengan keluhan muntah. Muntah >10 kali

sehari dengan volume ¼ gelas. Muntah berisi makanan dan minuman yang

dikonsumsi sebelumnya. Saat ini pasien sedang hamil 10 minggu, keluhan

dirasakan sejak hamil 4 minggu. Keluhan dirasakan terutama pada pagi

hari dan setelah makan dan minum. Selain itu pasien merasakan mual,

lemas, pusing dan tidak nafsu makan. Karena keluhan-keluhan tersebut

dirasakan semakin berat maka pasien memutuskan berobat ke IGD

Puskesmas 1 Sokaraja.

4. Riwayat Penyakit Dahulu

a. Riwayat penyakit yang sama sebelumnya : Diakui

b. Riwayat mondok : Disangkal

Page 4: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

c. Riwayat operasi : Disangkal

d. Riwayat alergi obat : Disangkal

e. Riwayat alergi makanan : Disangkal

5. Riwayat Penyakit Keluarga

a. Keluhan yang sama dengan pasien : Disangkal

b. Keluhan yang sama dengan keluarga : Disangkal

Family Genogram :

Sumber : Data Primer, 9 Agustus 2012

Keterangan :

: Tinggal dalam satu rumah

: Pasien

6. Riwayat Sosial dan Exposure

a. Community

Pasien bertempat tinggal di rumah yang merupakan daerah

pemukiman penduduk yang padat. Jarak rumah pasien dengan rumah

tetangga belakang menempel satu sama lain. Lingkungan sekitar

tempat tinggal pasien cukup bersih.

b. Home

Rumah dihuni oleh 2 orang yaitu pasien dan suami pasien. Kondisi

rumah pasien adalah lantai terbuat dari keramik dan dindingnya dari

Page 5: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

tembok semen dengan ventilasi yang cukup. Rumah pasien memiliki

jamban dan menggunakan air sumur sebagai sumber air.

c. Hobby

Pasien tidak memiliki hobi yang spesifik.

d. Occupational

Pekerjaan pasien adalah ibu rumah tangga.

e. Personal habit

Pasien tidak memiliki kebiasaan yang khusus..

f. Diet

Pasien makan setiap hari 3x dalam sehari,dan setiap harinya makan

nasi, sayur, dan telor, tempe, tahu. Pasien jarang sekali makan makanan

yang dibeli di luar rumah dan lebih sering memasak. Tetapi sejak

merasakan keluhan-keluhan tersebut pasien menjadi tidak bisa makan.

g. Drugs

Pasien tidak memiliki kebiasaan konsumsi obat tertentu dan tidak

memiliki alergi obat tertentu.

7. Riwayat Gizi :

Makanan sehari-hari pasien berupa nasi, sayuran, kadang-kadang

disertai lauk pauk, dan jarang mengkonsumsi susu.

8. Riwayat Psikologi :

Pasien termasuk orang yang memiliki sifat terbuka dengan

keluarganya.

9. Riwayat Ekonomi

Pasien berasal dari keluarga ekonomi kelas menengah ke bawah.

Masalah ekonomi masih menjadi kendala dalam memenuhi kebutuhan

hidup sehari-hari.

Page 6: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

10. Riwayat Demografi

Hubungan keluarga pasien dengan keluarganya sangat baik, hal ini

terlihat saat pasien dibawa ke IGD Puskesmas 1 Sokaraja keluarganya

datang mengantar berobat dan memberikan dukungan untuk

kesembuhannya.

11. Riwayat Sosial

Penyakit yang diderita pasien dirasakan menghambat fungsi

keluarga terutama perannya sebagai istri yang mengurus rumah tangga.

D. PEMERIKSAAN FISIK

1. Keadaan Umum : Tampak lemah

Kesadaran : Compos Mentis

2. Vital Sign : Nadi : 80 x/menit

Respirasi : 20 x/menit

Suhu : 36,7o C

Tekanan darah : 120/80 mmHg

3. Status gizi

BB : 52 kg

TB : 155 cm

Kesan gizi: normal

4. Status Generalis

Kulit : Ikterus (-),turgor kulit kembali < 2 detik

Kepala : Simetris, mesochepal.

Mata : Reflek cahaya (+), konjungtiva anemis (+), sklera ikterik

(-), pupil isokor, diameter pupil 3 mm,

Hidung : Discharge (-), deviasi septum (-).

Telinga : Simetris, serumen (-)

Mulut : Sianosis (-), lidah kotor (-), karies (-).

Leher : Deviasi trakea (-), JVP meningkat (-), pembesaran

kelenjar limfe (-)

Page 7: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

Thorak

Jantung

Inspeksi : Iktus cordis tidak tampak

Palpasi : Iktus cordis tidak kuat angkat

Perkusi : Batas kiri atas ICS II LMCS

Batas kanan atas ICS II LPSD

Batas kiri bawah ICS V LMCS

Batas kanan bawah ICS IV LPSD

Auskultasi : S1 > S2 reguler, murmur (-), gallop (-)

Paru

Inspeksi : Dada kanan dan kiri simetris

Palpasi : Vokal fremitus kanan sama dengan kiri

Perkusi : Sonor di seluruh lapangan paru

Auskultasi : Suara dasar vesikuler kanan dan kiri, ronkhi basah (-),

wheezing (-).

Abdomen

Inspeksi : Cembung gravid

Auskultasi : Bising usus (+) normal

Perkusi : Timpani, pekak sisi (-), pekak alih (-)

Palpasi : Supel, nyeri tekan (-), hepar tidak teraba, limpa tidak

teraba, Undulasi (-), Ballotement (+).

Genetalia : tidak dilakukan

Anorektal : tidak dilakukan

E. USULAN PEMERIKSAAN PENUNJANG

a. Pemeriksaan darah rutin

b. Pemeriksaan Fungsi Hati

F. DIAGNOSIS KLINIS

Hiperemesis Gravidarum

G. DIAGNOSIS BANDING :

Mola Hidatidosa

Page 8: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

H. DIAGNOSIS

1. Diagnosis Biologis : Hiperemesis Gravidarum

2. Diagnosis Psikologis : Keadaan psikologis baik

3. Diagnosis Ekonomi : Status ekonomi keluarga menengah ke

bawah

4. Diagnosis Sosial : Kondisi lingkungan sekitar rumah cukup

baik

5. Diagnosis Demografi : Hubungan yang terjalin antar anggota

keluarga cukup baik

I. PENATALAKSANAAN

1. Non Medika mentosa

a. Bed Rest

b. Pengawasan KU dan VS

c. Isolasi pasien di dalam kamar yang tenang dan ventilasi yang baik

d. Edukasi kepada pasien dan keluarga tentang penyakitnya

e. Hindari stress

2. Dukungan Psikologis

Pasien harus mendapat dukungan psikologis dari keluarganya sebagai

motivasi kesembuhan.

3. Medikamentosa

a. IVFD Ringer Laktat 20 tpm

b. Metoklorpamid 3x1

c. Antasid 3x1

d. Asam folat 1x1

e. Vitamin B Complex 1x1

Page 9: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

J. FOLLOW UP

Kamis, 9 Agustus 2012

S : mual, lemas dan pusing

O : Keadaan umum sedang, kesadaran komposmentis

VS : Nadi : 80 x/menit

RR : 20 x/menit, reguler

Suhu : 36,5 °C

Tekanan darah : 120/80 mmHg

A : Hiperemesis Gravidarum

P : IVFD RL% 20 tetes permenit

Nufapreg 3x1

Folart 1x1

Plantacid Forte 3x1

Asam Mefenamat 3x1 k/p

Jumat, 10 Agustus 2012

S : mual dan pusing

O : Keadaan umum sedang, kesadaran komposmentis

VS : Nadi : 80 x/menit

RR : 20 x/menit, reguler

Suhu : 36,6 °C

Tekanan darah : 120/80 mmHg

A : Hiperemesis Gravidarum

P : IVFD RL% 20 tpm

Nufapreg 3x1

Folart 1x1

Plantacid Forte 3x1

Asam Mefenamat 3x1 k/p

K. PROGNOSIS

Ad sanam :dubia ad bonam

Ad vitam : dubia ad bonam

Page 10: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum

Ad fungsionam : dubia ad bonam

L. FLOW SHEET

Nama : Ny. E

Diagnosis Klinis : Hiperemesis Gravidarum

Tabel 1. Flow Sheet

No.

Tgl Masalah TD N RR S(oC) Rencana

1 8 Agustus 2012

MuntahMualLemasPusing Tidak nafsu makan

120/80

88 20 36,5 IVFD Ringer Laktat

20 tpm

Metoklorpamid 3x1

Antasid 3x1

Asam folat 1x1

Vitamin B Complex

1x1

2 9 Agustus 2012

MualLemaspusing

120/80

80 20 36,5 IVFD RL% 20 tpm

Nufapreg 3x1

Folart 1x1

Plantacid Forte 3x1

Asam Mefenamat 3x1

k/p

3. 10 Agustus 2012

MualPusing

120/80

80 20 36,6 IVFD RL% 20 tpm

Nufapreg 3x1

Folart 1x1

Plantacid Forte 3x1

Asam Mefenamat 3x1

k/p

Page 11: Lapjag IKM Hiperemesis Gravidarum