cover

10
SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANYABUNGAN TUGAS AKHIR FEBRIWANTI L. TOBING 072406082 PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010 Universitas Sumatera Utara

Upload: prayogo101

Post on 08-Aug-2015

17 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cover

SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI RUMAH SAKIT

UMUM DAERAH PANYABUNGAN

TUGAS AKHIR

FEBRIWANTI L. TOBING 072406082

PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER

DEPARTEMEN MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2010

Universitas Sumatera Utara

Page 2: Cover

SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANYABUNGAN

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai sebutan Ahli Madya Komputer

FEBRIWANTI L. TOBING 072406082

DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

2010

Universitas Sumatera Utara

Page 3: Cover

Universitas Sumatera Utara

Page 4: Cover

PERNYATAAN

SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANYABUNGAN

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, Juni 2010 FEBRIWANTI L. TOBING 072406082

Universitas Sumatera Utara

Page 5: Cover

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas segala berkah dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik dan dalam waktu yang telah ditetapkan.

Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada Drs. Suyanto, M. Kom selaku

pembimbing yang telah meluangkan waktunya dan membantu penulis dalam penyelesaian tugas akhir ini. Ucapan terima kasih juga ditujukan kepada Bapak Dr. Saib Suwilo, M. Sc selaku Ketua Departemen Matematika, Bapak Prof. Eddy Marlianto,M. Sc dan Dr. Sutarman, M.Sc selaku Dekan dan Pembantu Dekan I FMIPA USU, semua dosen dan pegawai FMIPA USU, dan teman-teman kuliah, Leila Masdani Harahap, A. Hafiz Assad Hsb., Eka Purnama Sari Nst, Nova Dwi Lestary, Cindrawati Hidayat, Fauziah Anim, Aisyah Kartika S., Yuliani, yang telah memberikan semangat dan doa, serta seluruh mahasiswa komputer angkatan 2007 khususnya KOM A 2007. Akhirnya, tidak terlupakan kepada kedua orang tua tercinta Ayahanda Malahuddin L. Tobing dan Ibunda Lomsiyah Nst, yang telah memberikan dorongan, nasehat, kasih sayang, doa, dukungan material dan spritual, tak lupa juga kepada kakak dan adik-adik tercinta yang telah mendukung penulis dalam pembuatan tugas akhir ini, dan semua ahli keluarga yang selama ini memberikan bantuan dan dorongan yang diperlukan. Semoga amal baik mereka mendapatkan balasan yang setimpal dari Allah SWT, Amin.

Universitas Sumatera Utara

Page 6: Cover

ABSTRAK Tugas akhir ini bertujuan membangun sebuah sistem informasi penggajian pegawai yang berbasis web. Sistem perancangan dalam pembuatan Sistem Informasi Penggajian Pegawai Rumah Sakit Umum Daerah Panyabungan ini dikembangkan dengan menggunakan beberapa software yakni Macromedia Dreamweaver 8, AppServ yang merupakan gabungan dari Apache Web Server, PHP dan MySQL. Dengan menggunakan Macromedia Dreamweaver 8 maka pengerjaan website akan lebih cepat dan mudah. Adapun tabel-tabel yang dipakai dalam pembuatan sistem informasi tugas akhir ini adalah tabel admin, tabel pegawai, tabel daftar gaji, tabel golongan, tabel potongan taperum, tabel tanggungan, tabel tunjangan struktural, tabel tunjangan fungsional. Semua tabel ini nantinya digunakan untuk menampung data-data yang diperlukan dalam pembangunan website ini. Dengan adanya aplikasi Sistem Informasi Penggajian Pegawai ini dapat mengefisisienkan kerja subbagian keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Panyabungan.

Universitas Sumatera Utara

Page 7: Cover

DAFTAR ISI

Halaman

Persetujuan ii Pernyataan iii Penghargaan iv Abstrak v Daftar Isi vi Daftar Tabel viii Daftar Gambar ix Bab 1 Pendahuluan

1.1 Latar Belakang 1 1.2 Identifikasi Masalah 2 1.3 Batasan Masalah 3 1.4 Tujuan Penelitian 4 1.5 Metodologi Penelitian 4 1.6 Sistematika Penulisan 5

Bab 2 Landasan Teori 2.1 Data 7

2.1.1 Pengertian Data 7 2.1.2 Pengolahan Data 7 2.1.3 Perancangan Database 9 2.1.4 Data Flow Diagram (DFD) 10 2.1.5 Flowchart 11

2.2 Sistem Informasi 13 2.2.1 Pengertian Sistem Informasi 13 2.2.2 Pengembangan Sistem 13

2.2.2.1 Tahapan Studi Kelayakan 14 2.2.2.2 Tahapan Rencana Pendahuluan 14 2.2.2.3 Tahapan Analisis Sistem 15 2.2.2.4 Tahapan Perancangan Sistem 15 2.2.2.5 Tahapan Implementasi Sistem 15

2.3 HTML (Hypertext Markup Language) 16 2.3.1 Pendahuluan HTML 16 2.3.2 Bagian-bagian HTML 16

2.4 Pengenalan PHP (Personal Home Page) 17 2.4.1 Sejarah PHP 18 2.4.2 Kelemahan dan Kelebihan PHP 19 2.4.3 Penggabungan Script PHP dan HTML 21 2.4.4 Fungsi PHP dan MySQL 22

Universitas Sumatera Utara

Page 8: Cover

2.5 MySQL 24 2.5.1 Perintah SQL 24

2.6 Pengenalan Macromedia Dreamweaver 8 27 2.6.1 Membuka Program Aplikasi 27

Bab 3 Analisis dan Perancangan Sistem 3.1 Analisis Sistem 28 3.2 Perancangan Sistem 29

3.2.1 Perancangan Output 29 3.2.2 Perancangan Input 30 3.2.3 Perancangan Dialog 31 3.2.4 Perancangan File 34 3.2.5 Perancangan Database 37

3.2.5.1 Diagram Konteks 38 3.2.5.2 Data Flow Diagram (DFD) 38 3.2.5.3 ERD (Entity Relationship Diagram) 39 3.2.5.4 Normalisasi 41

3.2.6 Perancangan Komunikasi Data 43 3.2.7 Perancangan Program 44

3.2.7.1 Flowchart 44 3.2.7.1.1 Flowchart Login 44

Bab 4 Implementasi Sistem 4.1 Pengertian dan Tujuan Implementasi Sistem 45 4.2 Komponen Utama dalam Implementasi Sistem 45

4.2.1 Perangkat Keras (Hardware) 46 4.2.2 Perangkat Lunak (Software) 46 4.2.3 Unsur Manusia (Brainware) 47

4.3 Instalasi Apache, PHP dan MySQL 47 4.4 Prosedur Penggunaan Program 48

Bab 5 Kesimpulan dan Saran 5.1 Kesimpulan 52 5.2 Saran 52

Daftar Pustaka 53 Lampiran

Universitas Sumatera Utara

Page 9: Cover

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Simbol-simbol DFD 11 Tabel 2.2 Simbol-simbol Flowchart 12 Tabel 3.1 Tabel Admin 36 Tabel 3.2 Tabel Daftar Gaji 36 Tabel 3.3 Tabel Tunjangan 37 Tabel 3.4 Tabel Pegawai 37 Tabel 3.5 Tabel Potongan Taperum 38

Universitas Sumatera Utara

Page 10: Cover

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1.1 Diagram Konteks Sistem Informasi Penggajian 5 Gambar 2.1 Tampilan Start Page Macromedia Dreamweaver 8 28 Gambar 3.1 Perancangan Keluaran (output) 31 Gambar 3.2 Perancangan Masukan (input) 32 Gambar 3.3 Alur Dialog Sistem Informasi Penggajian Pegawai Rumah Sakit

Umum Daerah Panyabungan 34 Gambar 3.4 Diagram Konteks Sistem Informasi Penggajian 39 Gambar 3.5 Diagram Level 0 Sistem Informasi Penggajian Pegawai Rumah

Sakit Umum Daerah Panyabungan 40 Gambar 3.6 ERD (Entity Relationship Diagram) 42 Gambar 3.7 Flowchart Login 45 Gambar 4.1 Halaman Utama 49 Gambar 4.2 Lihat Gaji Perorang 50 Gambar 4.3 Halaman Admin 50 Gambar 4.4 Sub Menu Potongan Taperum 51 Gambar 4.5 Daftar Gaji Seluruh Pegawai 52

Universitas Sumatera Utara