case ira

Upload: kykyrisky

Post on 16-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Case Ira

    1/29

    PENDAHULUAN

    Non Steroid Anti Infamasi Disease(NSAID) adalah penyebab utama morbiditas dan

    mortalitas penyakit gastrointestinal. Obat ini banyak dipergunakan oleh pasien baik diperoleh

    melalui resep dokter maupun membeli sendiri di toko-toko obat. Pemakaian obatNon Steroid

    Anti Infamasi Disease ini dimulai dengan Aspirin sejak tahun !"" dan sejak # dekade

    terakhir ini pemakaian obat ini meningkat se$ara dramatik% hal ini disebabkan oleh

    meningkatnya kelompok usia lanjut% pemasaran yang agresi& dari perusahaan &armasi serta

    indikasi penggunaan NSAID di bidang kardiologi dan neurologi. 'eberapa tahun yang lalu

    Departemen esehatan I melarang produksi sejumlah merek jamu yang ternyata di$ampur

    dengan OAINS dan bahkan di$ampur dengan kortikosteroid yang sering dipakai oleh

    masyarakat untuk mengatasi keluhan-keluhan rematik% sakit badan atau pegal linu.

    Sirosis *epatis adalah suatu keadaan terjadinya akumulasi dari matriks ekstraseluler

    atau jaringan parut sebagai respon terhadap jejas hati akut maupun kronis. Penyebabnya

    beraneka ragam namun mayoritas merupakan penderita penyakit hati kronis yang disebabkan

    oleh +irus maupun kebiasaan minum alkohol. Sirosis hepatis seringkali mun$ul tanpa gejala

    dan ditemukan saat pemeriksaan rutin% namun dalam keadaan lanjut dapat timbul komplikasi

    kegagalan hati dan hipertensi porta. ,erapi pada penderita sirosis hepatis bertujuan untukmengurangi progresi&itas penyakit berupa menghindarkan kerusakan hati lebih lanjut%

    pen$egahan% dan penanganan komplikasi.

    1

  • 7/23/2019 Case Ira

    2/29

    LAPORAN KASUS

    IDENTITAS PASIEN

    Nama ,n S

    mur /0 tahun

    1enis elamin laki- laki

    Pekerjaan pedagang

    No. 2 343!!

    Suku bangsa Sunda

    2asuk tanggal #4 Oktober #45

    ANAMNESA

    Seorang pasien laki-laki berusia /0 tahun datang ke S dr.Slamet 6arut.

    Keluhan Utama :

    - 'A' ber7arna hitam sejak bulan sebelum masuk S

    Riwayat Penyakit Sekarang:

    -'A' ber7arna hitam sejak bulan sebelum masuk S% dan dirasakan teratursetiap hari sejak 3 hari S2S% konsistensi $air.

    - eluhan muntah darah disangkal os.

    - i7ayat minum obat stelan (8)

    - Pasien juga merasakan badan terasa lemas dan malas untuk berakti&itas.

    - Pasien juga mengeluh perutnya membesar sejak 0 bulan yang lalu% keluhan juga

    disertai sesak na&as bila sehabis makan.

    -Perut terasa kembung% mual% dan terasa menyesak ke atas disertai nyeri pada uluhati dan perut kanan atas diakui os. 2untah disangkal os

    - Na&su makan os menurun

    - 'erat badan os juga dirasakan menurun

    - os mengaku tidurnya kurang nyenyak beberapi hari ini% sesak na&as tidak

    dirasakan bila sehabis akti&itas ataupun tidur terlentang.

    2

  • 7/23/2019 Case Ira

    3/29

    - 'A biasa

    - i7ayat trans&usi (-)% ri7ayat minum alkohol (-)% ri7ayat 'A seperti teh pekat

    (8)

    - Os sebelumnya belum pernah berobat ke petugas kesehatan

    Riwayat Penyakit Dahulu

    i7ayat sakit kuning sebelumnya disangkal

    i7ayat hipertensi (8)

    i7ayat sakit gula darah (D2) disangkal

    Riwayat Penyakit Keluarga :Anggota keluarga belum pernah mengalami gejala dan penyakit seperti pasien.

    i7ayat D2 (-)% jantung (-)% hipertensi (-)

    Riwayat S!i"eknmi :

    urang

    Riwayat Alergi :

    i7ayat alergi makanan% minuman% $ua$a% obat-obatan disangkal

    Pemerik!aan #i!ik

    Pemeriksaan umum

    - eadaan umum sakit sedang

    - esadaran 9omposmentis

    - ,ekanan darah 4:!4 mm*g

    - Nadi !!;:menit

    - Suhu

  • 7/23/2019 Case Ira

    4/29

    *idung perna&asan $uping hidung (:--)

    Perdarahan (-)

    repitasi (-)

    2ulut Sianosis per oral (-)

    =eher - pembesaran 6' (-) pada submentalis% submandibula%

    supra$la+i$ula% dan a;ila.

    - pembesaran tiroid (-)

    Dada spider ne+i (-)

    Paru

    Inspeksi kedua hemithoraks simetris dalam keadaan statis dan dinamis.

    6inekomastia (-)% +enektasi (-)% spider ne+i (-)

    Palpasi &remitus +okal dan taktil simetris kanan dan kiri

    Perkusi sonor pada seluruh lapangan paru

    Auskultasi +esikuler breathing sound simetris kanan dan kiri%

    honki (-:-)% 7hee>ing (-:-)

    1antung

    Inspeksi iktus kordis tidak terlihat

    Palpasi iktus teraba lemah pada sela iga ? =inea mid$la+i$ula Sinistra

    Perkusi

    batas jantung kanan I9S I? =inea parasternalis De;tra

    batas jantung kiri I9S ? =inea 2id$la+i$ula Sinistra

    batas atas I9S III =inea parasternalis Sinistra

    Auskultasi

    bunyi jangtung dan ke # reguler murni

    gallop (-)% murmur (-)

    4

  • 7/23/2019 Case Ira

    5/29

    Perut

    Inspeksi $embung% lembut% $aput medusa (-)

    Auskultasi

    'ising usus (8) normal

    'ruit (-)

    Perkusi batas redup hepar sulit dinilai karena perut $embung

    shi&ting dullness (8)

    Palpasi pembesaran hepar sulit dinilai% pembesaran lien sulit dinilai

    Nyeri tekan (8) pada perut kanan atas dan epigastrium.

    'allotement (-)

    Punggung

    9?A% nyeri tekan (-) dan nyeri ketok (-)

    Alat kelamin atro&i testis (-)

    Anggota gerak

    o @dema

    o

    Palmar eritema 8:8

    e$tal ,ou$her - terdapat &eses ber7arna hitam

    - tidak ditemukan massa ataupun hemoroid

    5

  • 7/23/2019 Case Ira

    6/29

    Ha!il $emerik!aan la%ratrium &'()(*)'*(+, :

    *asil pemeriksaan darah

    o *b 5%! gram:d=

    o =eukosit #44:mmim transaminase% ini lebih sensiti& tapi kurang

    spesi&ik.

  • 7/23/2019 Case Ira

    17/29

    Pemeriksaan penunjang yang mendukung diagnosis sirosis hepatis antara lainole #;54 mg I?% obat

    golongan asam traneksamat yaitu alne;

  • 7/23/2019 Case Ira

    24/29

    berkumpul dalam jaringan di ba7ah kulit disekitar tumit dan kaki% karena e&ek gra+itasi pada

    saat duduk atau berdiri dan berkurang pada malam hari sebagai hasil menghilangnya e&ek

    gra+itasi pada 7aktu tidur.

    Dengan makin beratnya sirosis dan makin banyak air dan garam yang diretensi% air

    akhirnya akan berkumpul dalam rongga abdomen antara dinding perut dan organ dalam

    perut. Penimbunan $airan ini disebut asites yang berakibat pembesaran perut% keluhan tak

    enak dalam perut dan peningkatan berat badan.

    Perdarahan gastrointestinal

    Akibat hipertensi portal sehingga timbul +arises esophagus yang gampang pe$ah.

    -am%ar '4 obstruksi aliran darah dalam sirkulasi portal% dengan

    hipertensi portal dan pengalihan aliran darah ke jalur +ena

    yang lain% termasuk +ena di lambung dan eso&agus.

    Pada pasien sirosis% jaringan ikat dari hati menghambat aliran darah dari usus yang

    kembali ke jantung. ejadian ini dapat meningkatkan tekanan dalam +ena porta (hipertensi

    portal). Sebagai hasil peningkatan aliran darah dan peningkatan tekanan +ena porta ini% +ena-

    +ena di bagian ba7ah eso&agus dan bagian atas lambung akan melebar% sehingga timbul

    +arises eso&agus dan lambung.

    24

  • 7/23/2019 Case Ira

    25/29

    2akin tinggi tekanan portalnya% makin besar +arisesnya% dan makin besar

    kemungkinannya pasien mengalami perdarahan +arises. Perdarahan +arises biasanya hebat

    dan tanpa pengobatan yang $epat dapat berakibat &atal. eluhan perdarahan +arises bisa

    berupa muntah darah atau hematemesis. 'ahan muntahan dapat ber7arna merah ber$ampur

    bekuan darah% atau seperti kopi ($o&&ee grounds appearan$e) akibat e&ek asam lambung

    terhadap darah. 'uang air besar ber7arna hitam lembek (melena)% dan keluhan lemah dan

    pusing pada saat posisi berubah (orthostati$ di>>iness atau &ainting)% yang disebabkan

    penurunan tekanan darah mendadak saat melakukan perubahan posisi berdiri dari

    berbaring.

    @nse&alopati hepatik

    'eberapa protein makanan yang masuk ke dalam usus akan digunakan oleh bakteri-

    bakteri normal usus. Dalam proses pen$ernaan ini% beberapa bahan akan terbentuk dalam

    usus. 'ahan-bahan ini sebagian akan terserap kembali ke dalam tubuh.

    'eberapa diantaranya% misalnya amonia% berbahaya terhadap otak. Dalam keadaan

    normal bahan-bahan toksik diba7a dari usus le7at +ena porta masuk ke dalam hati untuk

    didetoksi&ikasi. Pada sirosis% sel-sel hati tidak ber&ungsi normal% baik akibat kerusakan

    maupun akibat hilangnya hubungan normal sel-sel ini dengan darah. Akibatnya bahan-bahan

    toksik dalam darah tidak dapat masuk sel hati%sehingga terjadi akumulasi bahan ini dalam

    darah.

    1ika bahan-bahan ini terkumpul $ukup banyak% &ungsi otak akan terganggu. ondisi ini

    disebut ense&alopati hepatik. ,idur lebih banyak pada siang dibanding malam (perubahan

    pola tidur) merupakan tanda a7al ense&alopati hepatik. eluhan lain dapat berupa mudah

    tersinggung% tidak mampu konsentrasi atau menghitung% kehilangan memori% bingung% dan

    penurunan kesadaran bertahap. Akhirnya ense&alopati hepatik yang berat dapat menimbulkan

    koma dan kematian.

    Sindroma hepatorenal

    Pasien dengan sirosis yang memburuk dapat berkembang menjadi sindroma hepatorenal.

    Sindroma ini merupakan komplikasi serius karena terdpat penurunan &ungsi ginjal namun

    ginjal se$ara &isik sebenarnya tidak mengalami kerusakan sama sekali. Penurunan &ungsi

    ginjal ini disebabkan perubahan aliran darah ke dalam ginjal.

    25

  • 7/23/2019 Case Ira

    26/29

    'atasan sindroma hepatorenal adalah kegagalan ginjal se$ara progresi& ntuk

    membersihkan bahan-bahan toksik dari darah dan kegagalan memproduksi urin dalam

    jumlah adekuat% meskipun &ungsi lain ginjal yang penting% misalnya retensi garam tidak

    terganggu. 'ila &ungsi hati membaik atau dilakukan transplantasi hati% ginjal akan bekerja

    normal lagi.

    arsinoma hepatoseluler. 'eberapa penderita sirosis ditemukan juga karsinoma hati

    akibat hiperplasi yang menjadi karsinoma.

    In&eksi akibat penurunan daya tahan tubuh seperti peritonitis% pneumonia% sistitis%

    endokarditis% glomerulone&ritis% pielone&ritis% sepsis.5

    Prognosis sirosis sangat ber+ariasi dipengaruhi sejumlah &aktor meliputi etiologi%

    kerusakan hati% komplikasi dan penyakit lain yang menyertai. lasi&ikasi 9hild Pugh dapat

    digunakan untuk menentukan prognosis.#

    26

  • 7/23/2019 Case Ira

    27/29

    lasi&ikasi 9hild Pugh

    ombinasi skor

    /-0 9hild A mortalitas 4-/G

    3-" 9hild ' mortalitas

  • 7/23/2019 Case Ira

    28/29

    mortalitasnya

  • 7/23/2019 Case Ira

    29/29

    DA0TAR PUSTAKA

    . ani A. A>i> et al Panduan Pelayanan 2edik. 1akarta P' PAPDI #440

    #. Sudoyo% Aru . 'uku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. 1ilid . @disi I?. 1akarta 'alai

    Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam Cakultas edokteran ni+ersitas Indonesia. #440.