bab 1.docx

3
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada era globalisasi saat ini dunia telekomunikasi berperan sangat penting dan menjadi suatu kebutuhan bagi masyarakat, hal ini membuat dunia telekomunikasi berkembang pesat. Banyak nya peminat layanan telekomunikasi membuat PT. Telkom Akses mengembangkan layanan telekomunikasi sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Layanan terbaru yang di sediakan oleh PT. Telkom Akses salah satunya adalah Triple Play, layanan ini mencakup tiga kebutuhan telekomunikasi yaitu telepon sebagai komunikasi suara, data sebagai layanan internet, dan USEE TV sebagai layanan TV yang dilengkapi channel dunia. Perangkat aktif yang digunakan oleh PT. Telkom Akses merupakan perangkat dari teknologi terbaru yaitu GPON (Gigabit Passive Optical Network) yang merupakan teknologi jaringan lokal akses fiber, teknologi ini memiliki akses data uplink hingga 1 Gbps dan Downlink hingga 10 Gbps. Perangkat yang termasuk dalam teknologi GPON adalah OLT, Splitter, dan ONT. OLT (Optical Line Terminal) merupakan perangkat aktif yang di tempatkan pada

Upload: fauzi-uchul

Post on 23-Jan-2016

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bab 1.docx

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pada era globalisasi saat ini dunia telekomunikasi berperan sangat

penting dan menjadi suatu kebutuhan bagi masyarakat, hal ini membuat

dunia telekomunikasi berkembang pesat. Banyak nya peminat layanan

telekomunikasi membuat PT. Telkom Akses mengembangkan layanan

telekomunikasi sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Layanan terbaru

yang di sediakan oleh PT. Telkom Akses salah satunya adalah Triple Play,

layanan ini mencakup tiga kebutuhan telekomunikasi yaitu telepon sebagai

komunikasi suara, data sebagai layanan internet, dan USEE TV sebagai

layanan TV yang dilengkapi channel dunia.

Perangkat aktif yang digunakan oleh PT. Telkom Akses

merupakan perangkat dari teknologi terbaru yaitu GPON (Gigabit Passive

Optical Network) yang merupakan teknologi jaringan lokal akses fiber,

teknologi ini memiliki akses data uplink hingga 1 Gbps dan Downlink

hingga 10 Gbps. Perangkat yang termasuk dalam teknologi GPON adalah

OLT, Splitter, dan ONT. OLT (Optical Line Terminal) merupakan

perangkat aktif yang di tempatkan pada ruang sentral, berfungsi sebagai

antar muka sentral dengan jaringan yang dihubungkan ke satu atau lebih

jaringan distribusi optik. Splitter merupakan perangkat pendukung

sebagai.... ONT (Optical Network Termination) merupakan perangkat

aktif yang di tempatkan di sisi pelanggan, dimana perangkat ini memiliki

port untuk menghubungkan ke pesawat telepon, data, dan TV.

1.2 Ruang Lingkup

Ruang lingkup kegiatan praktik kerja lapangan di PT. Telkom

Akses ini dilaksanakan pada bagian Maintenance, tepatnya pada ruang

Sentral PT. Telkom Akses Cibitung. Divisi Maintenance ini bertanggung

jawab atas registrasi perangkat untuk layanan triple play yang disediakan

Page 2: Bab 1.docx

oleh PT. Tekom Akses, menangani kesalahan perangkat khusus nya di

pelanggan, serta menangani jaringan telekomunikasi pada PT. Telkom

Akses.

Kegiatan registrasi perangkat pada divisi maintenance salah

satunya adalah registrasi ONT (Optical Network Termination) perangkat

ini ditempatkan di sisi pelanggan yang berfungsi sebagai perangkat aktif

untuk meng-akses layanan triple play yaitu telepon, data, dan USEE TV.

1.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Waktu pelaksanaan PKL ini berlangsung hingga 37 hari yakni di awali

pada : Senin 29 Juni 2015 hingga : Selasa 25 Agustus 2015. Praktik Kerja

Lapangan ini di lakukan pada perusahaan PT. Telkom Akses, pada divisi

Maintenance.

1.4 Tujuan dan Kegunaan

Adapun tujuan dan kegunaan dari penulisan laporan hasil kerja praktik PT.

Telkom Akses, pada divisi maintenance yaitu :

1.4.1. Dapat mengetahui proses registrasi ONT sesuai dengan prosedur

yang diberikan oleh PT. Telkom Akses

1.4.2. Dapat mengetahui perangkat aktif yang digunakan dalam proses

registrasi ONT.

1.4.3. Dapat mengetahui peralatan yang digunakan dalam proses

registrasi ONT.