antioksidan'12

Upload: igedeputu-alit-anggara-putra

Post on 18-Oct-2015

31 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

vet

TRANSCRIPT

BIOKIMIA VET II

VITAMIN YANG BERPERAN SEBAGAI ANTIOKSIDANBIOKIMIA VET IIFAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS UDAYANA2013NAMA ANGGOTA:

ROOT ELISA SILABAN 1209005073ALVIONITA LINGGA 1209005074DIMAS INDRA DWI PURNAMA1209005076ELLY HARIATI PURBA1209005077WAHYU TRI UTOMO 1209005078

KELOMPOK 6Radikal BebasAntioksidanVitamin AVitamin CVitamin EMATERIPendahuluanRadikal bebas merupakan atom atau gugus atom yang memiliki satu atau lebih elektron tak berpasangan.Radikal bebas juga senyawa yang tidak stabil karena memiliki elektron yang tidak berpasangan dan mencari pasangan elektron dalam makromolekul biologi.Protein lipida dan DNA dari sel tubuh hewan merupakan sumber pasangan elektron yang baik.Kondisi oksidasi dapat menyebabkan kerusakan protein dan DNA, kanker, penuaan, dan penyakit lainnya RADIKAL BEBASPendahuluanAntioksidan merupakan sebutan untuk zat yang berfungsi melindungi tubuh dari serangan radikal bebasAntioksidan melakukan semua itu dengan cara menekan kerusakan sel yang terjadi akibat proses oksidasi radikal bebasKomponen kimia yang berperan sebagai antioksidan adalah senyawa golongan fenolik dan polifenolik. Senyawa-senyawa golongan tersebut banyak terdapat dialam, terutama pada tumbuh-tumbuhan, dan memiliki kemampuan untuk menangkap radikal bebas. Antioksidan yang banyak ditemukan pada bahan pangan, antara lain vitamin A, E, vitamin C, dan karotenoid.

ANTIOKSIDANSumber AntioksidanAntioksidan bersumber dari sayuran dan buah-buahan berupa : Buah keringJus buahSayuran matangBuah dengan warna mencolokKacang-kacanganANTIOKSIDANKlasifikasi AntioksidanAntioksidan dapat diklasifikasikan menjadi dua yaitu :Klasifikasi berdasarkan sumberKlasifikasi Alami danSintetik

Klasifikasi berdasarkan mekanisme kerjaKlasifikasi Primer, Sekunder, dan TersierANTIOKSIDANFungsi Antioksidan dalam tubuh:Memperbaiki sel-sel tubuh yang rusakMencegah KankerMencegah Penyakit KardiovaskularMempertahankan Kemampuan Fisik dan MentalMenjaga Kemampuan Matamelindungi sel-sel manusia dari kerusakan oksidatifMenguatkan kekebalan tubuh agar tahan terhadap flu, virus, dan infeksi.Mencegah terjadinya glukoma dan degenerasi makular.Anti-penuaan dari sel dan keseluruhan tubuh

ANTIOKSIDANVitamin merupakan satu dari berbagai jenis senyawa yang dapat menghambat reaksi perusakan tubuhVitamin merupakan salah satu dari antioksidan. Antioksidan yang berupa vitamin bisa dengan mudah kita dapatkan dari makanan. Sayangnya banyak yang tidak mengetahui bahwa makanan tersebut sebenarnya banyak mengandung antioksidan sehingga mereka membeli suplemen antioksidan yang harganya cukup mahal.

VITAMINSejarah dan strukturPertama kali ditemukan oleh McCollum (1915): diisolasi dari minyak hati ikan.Struktur kimia vit A diusulkan oleh Karrer (1931)Terdapat dalam beberapa bentuk:Vitamin A1 (retinol)Vitamin A2 (3-dehidoretinol)Asam retinoat (tretinoin, isotretinoin) merupakan hasil oksidasi group alkohol dari retinolVitamin A tidak terdapat di dalam tumbuhan tetapi banyak tanaman mengandung senyawa karotenoid yang diubah secara enzimatis menjadi Vitamin A oleh kebnyakan hewan.VITAMIN AFungsi Vitamin AUntuk regenarasi pigmen retina mata dalam proses adaptasi gelap.Retinol (Vitamin A1) memegang peranan penting pada kesempurnaan fungsi dan struktur sel epitel, karena retinol berperan dalam diferensiasi sel dan proliferasi epitel.Pertumbuhan tulangFertilitas dan perkembangan embrio.Imunitas ( meningkatkan daya tahan tubuh)VITAMIN AVitamin A sebagai Antioksidan Vitamin A terkenal sebagai antioksidan hebat yang mampu berperang melawan kanker yang disebabkan oleh radikal bebas di dalam tubuh. Vitamin ini tersedia pada sumber makanan hewani dalam bentuk retinol dan pada sumber makanan nabati dalam bentuk beta-karoten. Sebagai antioksidan, beta-karoten lebih memainkan peran. Ia merupakan agen yang sangat efektif dalam menstimulasi sistem kekebalan untuk melindungi tubuh. Beta-karoten adalah penetralisir yang sangat fisien terhadap oksigen berselubung radikal bebas.

VITAMIN ASumber Vitamin A:Wortel Brokolisayur hijau Bayam Labu Hati Kentan Telur Aprikot ManggaSusu dan Ikan.VITAMIN ASejarah dan strukturPenemuan diawali oleh Sir Richard Hawkins abad 16: melaporkan jeruk (orange dan lemon) efektif sembuhkan sariawan pelaut-pelaut Inggris.Sariawan (scurvy) penyakit yang telah lama dikenal oleh para pelaut abad 15-19.Th 1912 banyak serdadu perang AS mati karena sariawan.Th 1928 Szent-Gyorgyi: mengisolasi asam heksuronik (jeruk); King dan Waugh (lemon).Th 1933 Reinhstein pertama kali mensintesis Vit C

VITAMIN CFungsi Vitamin C Membantu membentuk protein struktural fibrous pada jaringan penghubung kolagen (connective tissues-collagen) Gigi; Tulang; Luka; Arteri Pembentukan kolagen selama pertumbuhan dan perkembangan Terlibat dalam reaksi hidroksilasi dengan kofaktor Fe++ atau Cu++Meningkatkan sistem imun Sebagai antioksidan dan free radical scavenger: mencegah oksidasi lemak, protein dan DNA

VITAMIN CVitamin C sebagai AntioksidanVit.C ini berinteraksi dengan senyawa radikal bebas di bagian cairan sel. Selain itu, vit.C juga dapat memulihkan kondisi tubuh akibat adanya reaksi oksidasi dari berbagai senyawa berbahaya.Vitamin C merupakan antioksidan non enzimatik yang mudah larut dalam air sehingga vitamin ini terdapat dicairan extra seluler. Vitamin C mempunyai sifat polaritas yang tinggi karena banyak mengandung gugus hidroksil sehingga membuat vitamin ini akan mudah diubah tubuh. Oleh karena itu vitamin C dapat bereaksi dengan radikal bebas yang bersifat aqueous dan mampu menetralisir radikal bebas.

VITAMIN C Sejarah dan StrukturPertama kali ditemukan Evan dan Bishop (1922) diberi nama tokoferolStruktur alpha tokoferol oleh Femholz (1938)Minimal ada 8 bentuk tokoferol (Vitamin E) yg dibuat oleh tanaman. Bentuk ini dibedakan oleh letak berbagai gugus metil pada cincin fenil rantai cabang molekul.

VITAMIN E Fungsi Vitamin E

Sebagai antioksidan, mencegah oksidasi bagian sel yang penting atau mencegah terbentuknya hasil oksidasi yg toksik (hasil peroksidasi asam lemak tidak jenuh).Defisiensi biasanya lebih sering disebabkan oleh gangguan absorpsi, misalnya steatore, obstruksi biliaris, dan penyakit pankreas.Bayi prematur dg makanan yg kaya asam lemak tidak jenuh ganda dan berkurang Vitamin E akan mengalami lesikulit, anemia hemolitik, dan udem.Pada hewan juga berfungsi dlm fertilitas.

VITAMIN E Peranan Vitamin E sbg Antioksidan

Vitamin scr khusus efektif untuk mencegah oksidasi asam lemak ganda tidak jenuh (PUFA=Polyunsaturated Fatty Acids) dari radikal bebas.Vitamin E juga berperan penting sbg antioksidan terutama pada paru-paru, dimana sel ini terpajan oleh oksigen dengan konsentrasi tinggi.Vitamin E juga mencegah penyakit jantung melalui pencegahan terhadap oksidasi LDL yg mendorong terbentuknya atherosclerosis.

VITAMIN E Mekanisme Kerja Vitamin E dlm Tubuh

Diabsorpsi baik melalui saluran cerna dlm darah terutama terikat dg beta-lipoprotein dan didistribusi ke semua jaringan.Kebanyakan diekskresi scr lambat ke dlm empedu, sedangkan sisanya diekskresi melalui urine sbg glukurida dari asam tokoferonat atau metabolit lain.

VITAMIN ETERIMA KASIH