refrat palmoplantar pustulosis

Upload: anonymous-uzitjed5j

Post on 28-Feb-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    1/10

    PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    Risna Kusumawati, Shinta Novianti Barnas

    A. Pandahuluan

    Palmoplantar Pustulosis pada dasarnya merupakan dermatosis pustular

    kronik yang terlokalisir hanya pada daerah telapak tangan dan telapak kaki.

    Lokasi tersebut menyebabkan penderitanya mengalami penurunan kualitas

    hidup dan sulit untuk bekerja.1 Penyakit ini adalah penyakit kronik dan sangat

    resisten terhadap pengobatan.2

    Palmoplantar Pustulosis memiliki distribusi yang cukup luas di dunia,

    namun jumahnya sulit dipastikan mengingat penyakit ini jarang ditemukan.1

    Wanita menunjukkan prevalensi yang lebih tinggi pada penyakit ini

    dibandingkan pria,1,2,3,4,,!,"di mana punak insidensnya terjadi pada usia 2#$!#

    tahun.1 Pada survei jangka panjang yang dilakukan di %epang, insiden

    terjadinya penyakit ini berkorelasi positi& dengan perokok berat 'lebih dari 2#

    batang per hari(, tonsilitis, dan &aktor musim seperti kelembaban dan suhu

    udara yang tinggi. )ebanyak *+ penderita penyakit ini umumnya adalah

    perokok, dan penelitian imunologik menunjukkan baha terjadi respon

    abnormal terhadap nikotin pada pasien Palmoplantar Pustulosis yang

    menghasilkan peradangan.-nsidens yang signi&ikan ditemukan pula pada

    penderita gangguan tiroid di mana antibodi tiroid berkaitan dengan terjadinya

    Palmoplantar Pustulosis.1,2,!,"

    Penyebab terjadinya PPP tidak diketahui.1,2,3,4,,!," etidakseimbangan

    protease/antiprotease pada kulit yang terdiri dari penurunan akti&itas

    antileukoprotease 'ela&in/)0LP( telah didiskusikan sebagai mekanisme

    1

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    2/10

    2

    yang mungkin menyebabkan pembentukan pustul.Palmoplantar Pustulosis

    biasanya dimulai tanpa adanya pencetus yang jelas.1

    elainan kulit berupa kelompok$kelompok pustul kecil steril dan

    dalam, menetap di atas kulit yang eritematosa dan disertai gatal. Penyakit ini

    muncul dalam bentuk satu atau beberapa pustul yang terlihat jelas

    berdiameter 2$4 mm.1,2,3,!

    ejala lain pada penderita tidak ditemukan selain gatal dan sensasi

    terbakar pada lesi.)aat remisi terjadi, terbentuk lebih banyak lagi pustul,

    tetapi kulit tetap eritem dan hiperkeratotik, serta eksema. emisi berlangsung

    dalam hitungan hari, minggu, atau bulan hingga pustul muncul kembali.1

    inea, eksema, dan dermatitis meupakan penyakit yang paling sering

    memberikan gambaran serupa dengan Palmoplantar Pustulosis.1,2,3

    ntuk mendiagnosis Palmoplantar Pustulosis perlu didapatkan

    in&ormasi mengenai perjalanan penyakit, karakteristik mor&ologi dari kelainan

    kulit dan tempat predileksi. Pemeriksaan penunjang yang dapat dilakukan

    antara lain pemeriksaan histologi di mana pada Palmoplantar Pustulosis

    ditemukan kavitas di intraepidermal yang dikelilingi leukosit P56,

    ditemukan pula in&iltrasi eosino&il dan sel mast yang meningkat pada biopsi

    lesi kulit Palmoplantar Pustulosis.1

    Penatalaksanaan Palmoplantar Pustulosis sangat sulit dan dilaporkan

    mempunyai tingkat kekambuhan yang tinggi.1,2,3,4,,!,"erapi yang dipakai saat

    ini terdiri atas kombinasi terapi topikal, sistemik dan &isik.1 Perlangsungan

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    3/10

    3

    penyakit ini terbilang lama.adang terjadi remisi spontan tetapi tidak

    menetap terus$menerus.2,3

    B. Definisi

    Palmoplantar pustulosis adalah dermatosis pustular kronik yang

    letaknya hanya pada telapak kaki dan tangan. 5emiliki karakteristik

    resistensi yang tinggi terhadap pengobatan dan angka rekurensi yang

    tinggi.1,2,)ecara histologi, cirinya adalah vesikel di intraepidermal yang

    berisi neutro&il.1 Palmoplantar pustulosis adalah kondisi umum dimana terjadi

    eritema dan plak bersisik dengan pustul steril yang terdapat pada telapak

    tangan dan kaki.2

    C. Epidemiologi

    Palmoplantar Pustulosis memiliki prevalensi kejadian diseluruh dunia,

    namun prevalensi kejadian tidak diketahui. Perempuan menunjukkan

    prevalensi yang lebih tinggi dari laki$laki, dengan perbandingan sekitar 371.

    -nsiden penyakit terbanyak ditemukan pada rentan usia 2#$!# tahun, dan

    sangat jarang ditemukan setelah dekade keenam kehidupan, dan pada 1#+

    terjadi sebelum usia 2# tahun.1Penyakit ini sangat berkaitan dengan

    kebiasaan merokok serta berhubungan dengan penyakit Thyroid. 1,2,,"

    D. Eiologi

    Penyebab penyakit ini secara pasti belum diketahui. etidakseimbangan

    sistem protease dan anti$protease pada kulit yang akan menurunkan akti&itas

    anti$leukoprotease merupakan mekanisme pustule. Palmoplantar pustulosis

    berkaitan erat dengan kelainan thyroid dan kebiasaan merokok.1

    E. !e"ala #linis

    Lesi aal berupa pustul yang berukuran 2$4mm. 5unculnya pustul

    dapat berlangsung dalam beberapa jam pada telapak tangan dan telapak kaki.

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    4/10

    4

    1,2,,!," Lesi biasanya muncul simetris tetapi ada juga lesi yang unilateral. Lesi

    ini kemudian akan dikelilingi oleh cincin eritematous.1)eiring dengan aktu pustul akan mengalami perubahan arna dari

    arna kuning menjadi coklat kehitaman.1,2,,!,"Pustul akan mengering sekitar

    8$1# hari.ejala yang dapat muncul seperti gatal dan rasa terbakar. 0kan

    tetapi pada erupsi yang berat menimbulkan rasa nyeri sehingga tidak mampu

    berjalan, berdiri, dan melakukan akti&itas sehari$hari, dan akan menurunkan

    tingkat kualitas hidup. Pada masa remisi pustulakan semakin berkurang tetapi

    kulit masih tetap berarna kemerahan dan hiperkeratosis.1,2

    )umber 7 9it:patrick;s

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    5/10

    5

    )umber 7 9it:patrick;s

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    6/10

    6

    )umber 7 9it:patrick;s

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    7/10

    7

    kira$kira 8 sampai 1# hari.1,2,3idak ada gejala lain selain gatal atau

    sensasi terbakar yang mungkin muncul mendahului lesi yang baru.

    6amun, pada erupsi yang parah, nyeri dan ketidakmampuan untuk

    berdiri, berjalan, atau melakukan aktivitas secara manual sangat dapat

    mengurangi kualitas hidup. )aat remisi dimulai, pustula lebih sedikit

    diproduksi, tapi kulit mungkin tetap eritem dan hiperkeratotik,

    menyerupai eksim. emisi berakhir selama beberapa minggu, bulan,

    bahkan tahun sampai pustula terjadi lagi.1

    %. Peme&i#saan fisis

    Pada pemeriksaan &isis ditemukan pustul yang meninggi dan

    skuama.

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    8/10

    8

    )umber 7 9it:patrick;s

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    9/10

    9

    )umber 7 9it:patrick;s

  • 7/25/2019 refrat PALMOPLANTAR PUSTULOSIS

    10/10

    10

    erapi topikal dengan vitamin