migrasi metode hplc ke uplc

Upload: intan-terry-desti-anggraeni

Post on 07-Mar-2016

46 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

metode yang digunakan dari hplc ke uplc

TRANSCRIPT

Slide 1

MIGRASI METODE HPLC KE UPLCUKURAN PARTIKEL KUNCI PERKEMBANGAN LC

HPLC VS UPLC (kecepatan, sensitivitas, resolusi)

Mengapa konversi HPLC ke UPLC dibutuhkan ???Run time pendek tetapi resolusi dapat dipertahankan (bahkan ditingkatkan)

2. TIDAK ADAHAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM KONVERSI HPLC KE UPLCPemilihan kolom UPLC- sifat kimia partikel packing kolom- dimensi kolom konversi volume inj. SampelKonversi flow ratePemilihan kolom berdasarkan sifat kimia

Berdasarkan dimensi kolomDiameter :- umumnya 2.1 mmPanjang kolom :- Jika tujuannya kecepatan running : mulai dari 50 mm- Jika tujuan utama resolusi : mulai dari 100 mmMenyesuaikan volume injeksi

Mengatur Flow Rate1. konversi flow rate yang proporsional berdasarkan luas penampang kolom2. konversi tabel gradien3. konversi flow rate untuk ukuran partikel lebih kecilTabel Profil Gradient pada HPLC

1. konversi flow rate berdasarkan luas penampang kolom

2. konversi tabel gradien hitung durasi gradien dalam satuan colom volume (cv)Hitung colom volume tiap segmenHitung waktu yang dibutuhkan untuk mencapai colom volume tiap segmen1. hitung durasi gradien

2

Optimasi Flow Rate 0.6 ml/menit untuk molekul analit yang kecilrata2 600 dalton0.1 ml/menit untuk molekul analit besar contohnya peptida2 ( >2000 dalton)Konversi gradien step time

Tabel Profil Gradien setelah optimasi

Sistem dan Hasil original

Sistem dan Hasil UPLC

Resolusi dan sensitivitas tetap sama namun runtime UPLC lebih cepat

Aqcuity Calculator

Calculator hplc (browser)