kasus kelainan tiroid

Upload: giovanni-anggasta

Post on 07-Jul-2018

235 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    1/29

    1

    KASUS 3PENGALAMAN PASIEN KELAINAN KELENJAR TIROID

    Seorang pasien hipotiroid berusia 45 tahun mengatakan, pada usia 24

    tahun lalu ia menderita hipertiroid. Setelah ditangani dengan terapi radioaktif,

    gangguan yang diderita hilang. Namun, kini ia justru menderita hipotiroid

    sehingga harus mengkonsumsi hormon tiroid seumur hidupnya. “Setelah

    hipertiroid saya sembuh, saya tidak merasakan gejala apa-apa yang khusus. ang

    saya rasakan saat itu mata saya terasa lebih menonjol, berat badan turun drastis,

    tidak tahan dingin, dan rasanya mengantuk terus.! "atanya.

    STEP 1

    - #ipotiroid$ Sindrom klinis akibat defisiensi hormon tiroid yang

    mengakibatkan perlambatan proses metabolisme.

    - #ipertiroid$ #ipermetabolik yang berhubungan kadar tiroid bebas dan atau

    triodotironin dalam sirkulasi.

    - %erapi radioaktif$ %erapi untuk hipertiroid dengan menggunakan yodium

    &'odin 1(1) yang bertujuan merusak kelenjar tiroid.

    - #ormon tiroid$ #ormon yang dihasilkan kelenjar tiroid karena rangsangan

    %*# dengan bantuan yodium yang berfungsi metabolisme tubuh.

    STEP 2

    1. +agaimana metabolisme hormon tiroid seara fisiologi

    2. pa fungsi hormon tiroid

    (. +agaimana /tiologi, 0atofisiologi, gejala klinis, penegakan diagnosis, dan

     penatalaksanaan dari hipotiroid dan hipertiroid.

    4. engapa hipertiroid dapat menyebabkan$ ata menonjol, +erat badan

    turun drastis, %idak tahan dingin, dan *asa mengantuk terus

    5. dakah hubungannya usia dengan penyakit tersebut

    . engapa terapi radioaktif pada hipertiroid dapat menyebabkan hipotiroid3. engapa pada pasien hipotiroid harus mengkonsumsi obat hormon tiroid

    seumur hidup

    STEP 3

    1. Metabolisme Iodim

    'odium adalah bahan mentah yang penting untuk sintesis hormon tiroid.

    'odium yang terdapat dalam makanan diubah menjadi iodida dan diabsorpsi.

    supan iodium harian minimum untuk mempertahankan fungsi tiroid normal

    adalah 15 ug pada orang deasa. "adar iodium plasma normal adalah sekitar ,(

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    2/29

    2

    ug6d7, dan iodium disebarkan dalam satu ruang sekitar 25 7 &(58 berat badan).

    9rgan utama yang mengambil iodium adalah tiroid, yang menggunakannya untuk 

    membuat hormon tiroid, dan ginjal yang mengekskresikannya ke dalam urine.

    Sekitar 12 ug6h masuk kedalam tiroid pada tingkat sintesis dan sekresi hormon

    tiroid yang normal. %iroid menyekresi : ug6h iodium dalam bentuk  triiodotironin

    dan tiroksin. 'odium perhari berdifusi kedalam ;/S &airan ekstrasel). Tiroksin

    dan triiodotironin yang di sekresikan dimetabolisme dalam hati dan jaringan lain

    yang akan melepaskan ug iodium per hari kedalam airan ekstrasel. +eberapa

    turunan hormon tiroid diekskresikan melalui empedu, dan sebagai iodium

    didalamnya diserap ulang, tetapi berat bersih kehilangan iodium dalam tinja

    sekitar 2 ug6h. &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    3/29

    (

    alanin  dari molekul yang membentuk inin luar. da dua teori yang

    menerangkan terjadinya reaksi penggabungan &oupling reation)$

    1. 0enggabungan terjadi dengan dua molekul diiodotirosin melekat ke

    tiroglobulin  &penggabungan intramolekul ).2.   Diiodotirosin  yang membentuk inin luar mula-mula dilepaskan dari

    tiroglobulin. &penggabungan antarmolekul ).

    0ada keadaan kedua tersebut, tiroid  peroksidase berperan dalam

     penggabungan serta iodinasi.Triiodotirosin  dibentuk melalui kondensasi

    monoiodotirosin dengan diiodotirosin. &Sherood, 211)

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    4/29

    4

    2. =2terdapat di otak, hipofisis  dan lemak okelat. /n>im ini berperan

    dalam pembentukan Triiodotirosin. =i otak, =2terletak di astroglia dan

    menghasilkan Triiodotirosin untuk dipasok ke neuron.

    (. =(terdapat di otak dan jaringan organ reproduksi. /n>im ini hanya

     bekerja pada posisi 5 di Triiodotirosin, tiroksin  dan sebagai sumber 

    utama reaksi Triiodotirosin di darah dan jaringan.

    Seara keseluruhan, deiodinase  berperan untuk mempertahankan perbedaan

    dalam rasio Triiodotirosin/tiroksin   diberbagai jaringan tubuh.Sebagiandari

    Triiodotirosin  dan tiroksin  hati mengalami perubahan lebih lanjut menjadi

    deiodotirosin  oleh deiodinase.Triiodotirosin  dan tiroksin  juga mengalami

    konjugasi di hati untuk membentuk sulfat serta glukuronida."onjugat-konjugat ini

    masuk kedalam empedu lalu ke usus."onjugat tiroid mengalami hidrolisis  dan

    sebagian diserap ulang, tetapi sebagian diekskresikan melalui tinja.Selain itu,

    Triiodotirosin dan tiroksin berpindah langsung dari sirkulasi ke lumen usus. 'odida

    yang menghilang melalui jalur ini berjumlah sekitar 48 dari jumlah iodide total

    yang hilang per harinya. &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    5/29

    5

    ekspresi berbagai gen berbeda yang mengode en>im yang mengatur fungsi sel.

    &Beremi, 2:)

    %erdapat dua gen reseptor tiroid manusia$ sebuah gen reseptor beta  di

    kromosom 13 dan sebuah gen reseptor alfadi kromosom (. elalui proses

    alternative splicing , masing-masing membentuk paling sedikit dua m*N yang

     berbeda &sehingga terbentuk 2 reseptor protein yang berlainan). *eseptor tiroid

    beta2 hanya dijumpai di otak, tetapi reseptor tiroid alfa1, alfa2 dan beta1 tersebar 

    luas. *eseptor tiroid alfa2 berbeda dari tiga yang lain yaitu baha reseptor ini

    tidak mengikat %riiodotirosin dan fungsinya masih belum jelas. &Beremi, 2:)

    0ada umumnya, %riiodotirosin bekerja lebih epat dan sampai lima kali lebih

    kuat dari pada tiroksin. #al ini disebabkan karena hormon ini terikat kurang erat

    dengan protein plasma tetapi lebih erat dengan reseptor hormone tiroid. &Beremi,

    2:)

    E'e% "o#mo! Ti#oid

    - /fek "alorigenik 

    Triiodotirosin  dan tiroksin  meningkatkan konsumsi 92hampir di semua

     jaringan yang aktif seara metabolik.0erkeualiannya adalah pada otak orang

    deasa, testis, uterus, kelenjar limfa, hipofisis anterior.%iroksin sebenarnya

    menekan konsumsi oksigen hipofisis anterior, karena tiroksin menghambat sekresi

    T! "Tiroid timulating !ormone#$ 0eningkatan keepatan metabolisme yang

    ditimbulkan oleh pemberian tiroksin dosis tunggal dapat di ukur setelah periode

    laten beberapa jam dan menetap selama hari atau lebih. &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    6/29

    karena hormon ini merangsang pertumbuhan, tetapi dosis yang besar 

    menimbulkan katabolisme protein serupa, dengan yang timbul pada orang

    deasa."alium yang dibebaskan saat katabolisme protein munul dalam urine dan

    terjadi peningkatan ekskresi heksosamin dan asam urat urine. &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    7/29

    3

    oksigen oleh otak adalah normal, baik pada orang deasa yang mengalami

    hipotiroidisme  atau hipertiroidisme. Namun, pada orang deasa hormon tiroid

    masuk kedalam otak dan ditemukan di  substansi grisea  dibeberapa tempat

     berbeda. Selain itu, astrosit  di otak mengubah tiroksin menjadi Triiodotirosin dan

    terjadi peningkatan tajam aktiAitas =2otak setelah tiroidektomi yang pulih dalam 4

     jam oleh suntikan Triiodotirosin intravena dosis tunggal. Sebagian efek hormon

    tiroid pada otak mungkin disebabkan oleh peningkatan responsiAitas terhadap

    katekolamin, dengan konsekuesi peningkatan system pengaktifan retiular.Selain

    itu, hormone tiroid memiliki efek kuat pada perkembangan otak.+agian-bagian

    sistem saraf pusat yang paling terpengaruh adalah korteks serebri  dan  ganglia

    basalis.Selain itu, koklea  juga terpengaruh.kibatnya, defisiensi hormon tiroid

    selama perkembangan menyebabkan retardasi mental, rigiditas motorik, dan tuli-

     bisu.

    #ormon tiroid juga menimbulkan efek pada refleD. Eaktu reaksi refleD

    regang menjadi lebih singkat pada hipertiroidisme  dan memanjang pada

    hipotiroidisme. 0engukuran aktu reaksi pada refleD tumit &refle& 'chilles)

    menarik untuk dijadikan uji klinis dalam eAaluasi fungsi tiroid. &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    8/29

    :

    kadang melebihi ambang ginjal. Namun, kadar ini turun kembali dengan epat.

    &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    9/29

    @

    2. emperepat metabolisme sel

    - /fek kardioAaskuler 

    - /fek %

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    10/29

    1

    namnesis

    0F

    00

    4. . "arena metabolisme meningkat jaringan orbital otot mata infiltrasi 

    eksoftalmus.

    +. etabolisme meningkat

    ;. etabolisme menurun

    =. %idak adanya sumber energi.

    5. Gntuk penegakan diagnosis dan penatalaksanaan.

    . 0rinsip$ organ target diterima tiroid sel folikel tidak bisa menghasilkan hormon

    tiroid.

    3. "arena sel folikel tidak bisa menghasilkan hormon tiroid.

    STEP (

    STEP )

    1. #ipotiroid dan #ipertiroid

    2. ;ara kerja obat tiroid dan antitiroid

    (. lur pemeriksaan dengan pasien kelainan tiroid

    4. 'ndeks ayne

    0enegakan

    diagnosis

    0enatalaksanaan

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    11/29

    11

    STEP * +,ela&a# ma!di#i-

    STEP

    1. Etiolo/i0 Pato'isiolo/i0 /e&ala %li!is0 dia/!osis0 e!atala%sa!aa! da#i

    "ioti#oid da! "ie#ti#oid

    a. "ioti#id

    #ipotiroidisme adalah suatu sindroma klinis akibat dari defisiensi

    hormon tiroid, yang kemudian mengakibatkan perlambatan proses metabolik.

    #ipotiroidisme pada bayi dan anak-anak berakibat pertambatan pertumbuhan

    dan perkemba ngan jelas dengan akibat yang menetap yang parah seperti

    retardasi mental. #ipotiroidisme dengan aitan pada usia deasa

    menyebabkan perlambatan umum organisme den gan deposisi

    glikoaminoglikan pada rongga intraselular, terutama pada otot dan kulit,

    yang menimbulkan gambaran klinis miksedema

    Etiolo/i

    /tiologi dari hipotiroidisme dapat digolongkan menjadi tiga tipe yaitu

    #ipotiroid primer 

    ungkin disebabkan oleh ongenital dari tyroid &kretinism),

    sintesis hormone yang kurang baik, defisiensi iodine &prenatal dan

     postnatal), obat anti tiroid, pembedahan atau terapi radioaktif untuk 

    hipotiroidisme, penyakit inflamasi kronik seperti penyakit hasimoto,

    amylodosis dan saroidosis.

    #ipotiroid sekunder 

    #ipotiroid sekunder berkembang ketika adanya stimulasi yang

    tidak memadai dari kelenjar tiroid normal, konsekensinya jumlah tiroid

    stimulating hormone &%S#) meningkat. 'ni mungkin aal dari suatu mal

    fungsi dari pituitary atau hipotalamus. 'ni dapat juga disebabkan oleh

    resistensi perifer terhadap hormone tiroid.

    #ipotiroid tertier6 pusat

    http://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.html

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    12/29

    12

    #ipotiroid tertier dapat berkembang jika hipotalamus gagal untuk 

    memproduksi tiroid releasing hormone &%*#) dan akibatnya tidak dapat

    distimulasi pituitary untuk mengeluarkan %S#. 'ni mungkin berhubungan

    dengan suatu tumor6 lesi destruktif lainnya diarea hipotalamus.da dua

     bentuk utama dari goiter sederhana yaitu endemi dan sporadi.

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    13/29

    1(

      0erubahan yang paling penting menyebabkan penurunan tingkatan

    hormone tiroid yang mempengaruhi metabolisme lemak. da suatu

     peningkatan hasil kolesterol dalam serum dan leAel trigliserida dan sehingga

    klien berpotensi mengalami arterioslerosis dan penyakit jantung koroner.

    kumulasi proteoglikan hidrophilik di rongga interstitial seperti rongga

     pleural, ardia, dan abdominal sebagai tanda dari miDedema.

    #ormon tiroid biasanya berperan dalam produksi sel darah merah, jadi

    klien dengan hipotiroidisme biasanya menunjukkan tanda anemia karena

     pembentukan eritrosit yang tidak optimal dengan kemungkinan kekurangan

    Aitamin +12 dan asam folat &7ukman and Sorrensons, 1@@($ 1:1?

    *umaharbo, #, 1@@@)0enyebab 0atogenesis

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    14/29

    14

    hipofisis atau

    hipotalamus

    Ma!is'estasi %li!is

      "ulit dan rambut

    H "ulit kering, peah-peah, bersisik dan menebal

    H 0embengkakan, tangan, mata dan ajah

    H *ambut rontok, alopeksia, kering dan pertumbuhannya buruk 

    H %idak tahan dingin

    H 0ertumbuhan kuku buruk, kuku menebal

     uskuloskeletal

    Iolume otot bertambah, glossomegali

    "ejang otot, kaku, paramitoni

    rtralgia dan efusi sinoAial 9steoporosis

    0ertumbuhan tulang terhambat pada usia muda

    Gmur tulang tertinggal disbanding usia kronologis

    "adar fosfatase alkali menurun

     Neurologik 

    7etargi dan mental menjadi lambat

    liran darah otak menurun

    "ejang, koma, dementia, psikosis &gangguan memori, perhatian kurang,

     penurunan reflek tendon) taksia &serebelum terkena)

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    15/29

    15

    liran darah ginjal berkurang,

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    16/29

    1

    Tes "ie#ti#oid "ioti#oid

    mbilan *adioaktiAe

    'odine

    eningkat enurun

    %iroksin serum eningkat enurun

    %iroksin bebas eningkat enurun

    Serum %S# menurun eningkat

    "lasifikasi$

    - #ipotiroid klinis$ %S# meningkat dan kadar f%4 menurun

    - #ipotiroid subklinis$ %S# meningkat dan kadar f%4 normal, gejala klinis

    tidak ada.

    0emeriksaan laboratorium

    0emeriksaan laboratorium yang didapatkan pada pasien

    hipotiroidisme didapatkan hasil sebagai berikut$

    %( dan %4 serum rendah

    %S# meningkat pada hipotiroid primer 

    %S# rendah pada hipotiroid sekunder 

    "egagalan hipofisis $ respon %S# terhadap %*# mendatar 

    0enyakit hipotalamus $ %S# dan %*# meningkat

    %iter autoantibody tiroid tinggi pada K :8 kasus

    0eningkatan kolesterol

    http://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.htmlhttp://healthyenthusiast.com/hipotiroid.html

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    17/29

    13

    0embesaran jantung pada sinar L dada

    /"< menunjukkan sinus bradikardi, rendahnya Aoltase kompleks M*S

    gelombang % datar atau inAersi

    Pe!atala%sa!aa!

    ang perlu diperhatikan adalah dosis aal dan ara menaikan dosis

    tiroksin. %ujuan pengobatan hipotiroid adalah meringankan keluhan dan gejala,

    menormalkan metabolisme, menormalkan %S# &bukan mensupresi), membuat

    %( dan %4 normal dan menghindarkan komplikasi dan resiko. +eberapa prinsip

    dapat digunakan dalam melaksanakan subsitusi$ &a) makin berat hipotiroid,

    makin rendah dosis aal dan makin landai peningkatan dosis, &b) geriatri

    dengan angina pektoris, ;#F, gangguan irama, dosis harus hati-hati.9bat oral terbaik adalah %4. khir-akhir ini dilaporkan baha kombinasi

     pengobatan %4 dan %( &5 ug %4 diganti 12,5 ug %() dapat memperbaiki mood

    dan fatal neuropsikologis. %iroksin dianjurkan diminum pagi hari dalam

    keadaan perut kosong dan tidak bersama bahan lain yang mengganggu serapan

    dari usus. "adar %S# aal seringkali dapat digunakan patokan dosis

     pengganti$ %S# 2 uG6ml dibutuhkan 5-35 ug tiroksin sehari, %S# 44-35

    uG6ml dibutuhkan 1-15 ug.

    b. "ie#ti#oid

    #ipertiroidisme adalah suatu keadaan klinik yang ditimbulkan oleh sekresi

     berlebihan dari hormon tiroid. =idapatkan pula peningkatan produksi

    triiodotironin  &%() sebagai hasil meningkatnya konAersi tiroksin  &%4) di jaringan

     perifer. =iagnosis hipertiroidisme didapatkan melalui berbagai pemeriksaan

    meliputi pengukuran langsung konsentrasi tiroksin bebas &dan sering

    triiodotironin) plasma dengan pemeriksaan radioimunologi yang tepat. Gji lain

    yang sering digunakan adalah pengukuran keepatan metabolime basal,

     pengukuran konsentrasi %S# plasma, dan konsentrasi %S' &

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    18/29

    1:

    dalam sirkulasi. #ipertiroidisme adalah tirotoksikosis yang diakibatkan oleh

    kelenjar tiroid yang hiperaktif. &Sudoyo E, 2@)

    Etiolo/i

    0enggolongan sebab tirotoksikosis sengan atau tanpa hipertiroidisme amat

     penting, di samping pembagian berdasarkan etiologi, primer maupun sekunder.

    "ira kira 38 tirotoksikosis karena penyakit (raves, sisanya karena gondok 

    multinoduler toksik dan adenoma toksik. /tiologi lainnya baru dipikirkan setelah

    sebab tiga di atas disingkirkan. &Sudoyo E, 2@)

    Pato'isiolo/i

    0ada hipertiroidisme, kosentrasi %S# plasma menurun, karena ada sesuatu

    yang “menyerupai! %S#, +iasanya bahan O bahan ini adalah antibodi

    immunoglobulin yang disebut %S' &Thyroid timulating )mmunoglobulin), yang

     berikatan dengan reseptor membran yang sama dengan reseptor yang mengikat

    %S#. +ahan O bahan tersebut merangsang aktiAasi 0 dalam sel, dengan hasil

    akhirnya adalah hipertiroidisme. "arena itu pada pasien hipertiroidisme kosentrasi

    %S# menurun, sedangkan konsentrasi %S' meningkat. +ahan ini mempunyai efek 

     perangsangan yang panjang pada kelenjar tiroid, yakni selama 12 jam, berbeda

    dengan efek %S# yang hanya berlangsung satu jam. %ingginya sekresi hormon

    tiroid yang disebabkan oleh %S' selanjutnya juga menekan pembentukan %S#

    oleh kelenjar hipofisis anterior.

    0ada hipertiroidisme, kelenjar tiroid “dipaksa! mensekresikan hormon

    hingga diluar batas, sehingga untuk memenuhi pesanan tersebut, sel-sel sekretori

    #ipertiroidisme 0rimer #ipertiroidisme

    Sekunder 

    %irotoksikosis tanpa

    hipertiroidisme

    0enyakit

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    19/29

    1@

    kelenjar tiroid membesar.

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    20/29

    2

    &#; kelas '', seperti =*4) untuk mempresentasikan antigen pada

    limfosit %.

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    21/29

    21

    menetuskan episode akut penyakit

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    22/29

    22

    otot-otot mata diinfiltrasi oleh limfosit, sel mast, dan sel-sel plasma yang

    mengakibatkan eksoftalmoa, okulopati kongestif dan kelemahan gerakan

    ekstra oular.

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    23/29

    2(

    0ada pasien-pasien yang lebih tua, irama-irama jantung yang tidak teratur dan

    gagal jantung dapat terjadi. 0ada bentuk yang paling parahnya, hipertiroid yang

    tidak diraat mungkin berakibat pada Pthyroid storm,P suatu kondisi yang

    melibatkan tekanan darah tinggi, demam, dan gagal jantung. 0erubahan-

     perubahan mental, seperti kebingungan dan kegila-gilaan, juga mungkin terjadi.

    Pe!e/a%a! dia/!osis

    Gntuk mendiagnosis penyakit ini harus dilakukan beberapa pemeriksaan

    seperti pemeriksaan fisik dan tes darah laboratorium untuk melihat kadar hormon

    %(, %4 dan %#S. Bika kadar hormon tiroid tinggi dan kadar hormon %#S rendah,

    hal ini mengindikasikan kelenjar tiroid terlalu aktif yang disebabkan oleh adanya

    suatu penyakit. +isa juga dideteksi dengan menggunakan san tiroid yang

    menggunakan sinar  +ray  untuk melihat kelenjar tiroid setelah menggunakan

    iodin radioaktif melalui mulut. &Sudoyo E, 2@)

    =iagnosa bergantung kepada beberapa hormon berikut ini$

    0emeriksaan darah yang mengukur kadar #% &%( dan %4), %S#, dan

    %*# akan memastikan diagnosis keadaan dan lokalisasi masalah di

    tingkat susunan saraf pusat atau kelenjar tiroid.

    %S# &Tiroid timulating !ormone)

    +ebas %4 &tiroksin)

    +ebas %( &triiodotironin)

    =iagnosa juga boleh dibuat menggunakan ultrasound untuk memastikan

     pembesaran kelenjar tiroid

    #ipertiroidisme dapat disertai penurunan kadar lemak serum

    0enurunan kepekaan terhadap insulin, yang dapat menyebabkan

    hiperglikemia. &Sudoyo E, 2@)

    Status fungsional kelenjar tiroid dapat dipastikan dengan perantaraan tes-tes

    fungsi tiroid. %es-tes berikut ini sekarang digunakan untuk mendiagnosis penyakittiroid $

    "adar total tiroksin dan triiodotironin serum

    %iroksin bebas

    "adar %S# serum

    mbilan iodium radioisotop &*')

    &0rie, 2)

    %es #ipertiroidisme #ipotiroidisme

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    24/29

    24

    mbilan *'

    %iroksin serum

    %iroksin bebas

    Serum %S#

    meningkat

    meningkat

    meningkat

    menurun

    enurun

    menurun

    menurun

    meningkat

    Pe!atala%sa!aa!

    0rinsip pengobatan tergantung dari etiologi tirotoksikosis, usia pasien,

    riayat alamiah penyakit, tersedianya modalitas pengobatan, situasi pasien, resiko

     pengobatan, dan sebagainya. 0engobatan tirotoksikosis dikelompokkan dalam $

    1.  %irostatiska &9%-obat anti tiroid)$ kelompok deriAat tioimida>ol &;+Q,

    karbima>ole 5 mg, %Q, metima>ol atau tiama>ol 5, 1, ( mg), dan

    dariAat tiourasil &0%G propiltiourasil 5, 1 mg)

    2.  %iroidektomi$ 0rinsip umumnya operasi baru dikerjakan kalau keadaan

     pasien eutiroid, klinis maupun biokimiai.

    'ndikasi utama untuk melakukan tindakan pembedahan adalah mereka

    yang berusia muda dan gagal atau alergi terhadap obat-obat antitiroid.

    %indakan pembedahan berupa tiroidektomi subtotal juga dianjurkan pada

     penderita dengan keadaan yang tidak mungkin diberi pengobatan dengan

    ' 1(1&anita hamil atau yang merenanakan kehamilan dalam aktu

    dekat). 'ndikasi lain adalah mereka yang sulit dieAaluasi pengobatannya,

     penderita yang keteraturannya minum obat tidak terjamin atau mereka

    dengan struma yang sangat besar dan mereka yang ingin epat eutiroid

    atau bila strumanya diduga mengalami keganasan, dan alasan kosmetik.

    ntuk persiapan pembedahan dapat diberikan kombinasi antara

    thionamid, yodium atau propanolol guna menapai keadaan eutiroid.

    %hionamid biasanya diberikan - : minggu

    sebelum operasi, kemudian dilanjutkan dengan pemberian larutan 7ugolselama 1 - 14 hari sebelum operasi. 0ropranolol dapat diberikan

     beberapa minggu sebelum operasi, kombinasi obat ini dengan odium

    dapat diberikan 1 hari sebelum operasi. %ujuan pembedahan yaitu untuk 

    menapai keadaan eutiroid yang permanen. =engan penanganan yang

     baik, maka angka kematian dapat diturunkan sampai .

    (.  odium radioaktif &*'). Gntuk menghindari krisis tiroid lebih baik 

     pasien disiapkan dengan 9% menjadi eutiroid. =osis *' berbeda beda,

    ada yang bertahap untuk membuat eutiroid tanpa hipotiroidisme, ada

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    25/29

    25

    yang langsung dengan dosis besar untuk menapai hipotiroidisme

    kemudian ditambah tiroksin sebagai substitusi. &Sudoyo E, 2@)

    2. 5a#a Ke#&a Obat A!ti Ti#oid

    a. 9bat antitiroid.

    9bat-obat yang termasuk golongan ini adalah thionamide, yodium,

    lithium, perhlorat dan thioyanat. 9bat yang sering dipakai dari golongan

    thionamide adalah propylthiourayl &0%G), 1 - methyl - 2 meraptoimida>ole

    &methima>ole, tapa>ole, '), arbima>ole. 9bat ini bekerja menghambat

    sintesis hormon tetapi tidak menghambat sekresinya, yaitu dengan menghambat

    terbentuknya monoiodotyrosine &'%) dan diiodotyrosine &='%), serta

    menghambat oupling diiodotyrosine sehingga menjadi hormon yang aktif. 0%G

     juga menghambat perubahan %4 menjadi %( di jaringan tepi, serta harganya lebih

    murah sehingga pada saat ini 0%G dianggap sebagai obat pilihan.

    9bat antitiroid diakumulasi dan dimetabolisme di kelenjar gondok 

    sehingga pengaruh pengobatan lebih tergantung pada konsentrasi obat dalam

    kelenjar dari pada di plasma. ' dan arbima>ole sepuluh kali lebih kuat

    daripada 0%G sehingga dosis yang diperlukan hanya satu persepuluhnya. =osis

    obat antitiroid dimulai dengan ( - mg perhari untuk 0%G atau ( - mg

     per hari untuk '6arbima>ole, terbagi setiap : atau 12 jam atau sebagai dosis

    tunggal setiap 24 jam. =alam satu penelitian dilaporkan baha pemberian 0%G

    atau arbima>ole dosis tinggi akan memberi remisi yang lebih besar.

    Seara farmakologi terdapat perbedaan antara 0%G dengan '6;+Q,

    antara lain adalah $

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    26/29

    2

    1. ' mempunyai aktu paruh dan akumulasi obat yang lebih lama

    dibanding 0%G di lalam kelenjar tiroid. Eaktu paruh ' R jam

    sedangkan 0%G C 1162 jam.

    2. 0enelitian lain menunjukkan ' lebih efektif dan kurang toksik 

    dibanding 0%G.

    (. ' tidak terikat albumin serum sedangkan 0%G hampir :8 terikat

     pada lbumin serum, sehingga ' lebih bebas menembus barier 

     plasenta dan air susu, sehingga untuk ibu hamil dan menyusui 0%G

    lebih dianjurkan.

    Bangka aktu pemberian tergantung masing-masing penderita & - 24

     bulan) dan dikatakan sepertiga sampai setengahnya &5 - 38) akan mengalami

     perbaikan yang bertahan ukup lama. pabila dalam aktu ( bulan tidak atau

    hanya sedikit memberikan perbaikan, maka harus dipikirkan beberapa

    kemungkinan yang dapat menggagalkan pengobatan &tidak teratur minum obat,

    struma yang besar, pernah mendapat pengobatan yodium sebelumnya atau dosis

    kurang)

    /fek samping ringan berupa kelainan kulit misalnya gatal-gatal, skin rash

    dapat ditanggulangi dengan pemberian anti histamin tanpa perlu penghentian

     pengobatan. =osis yang sangat tinggi dapat menyebabkan hilangnya indera

     pengeap, holestati jaundie dan kadang-kadang agranulositosis &,2 - ,38),

    kemungkinan ini lebih besar pada penderita umur di atas 4 tahun yang

    menggunakan dosis besar.1( 2 21 22 2( /fek samping lain yang jarang terjadi

     berupa $ arthralgia, demam rhinitis, onjuntiAitis, alopeia, sakit kepala, edema,

    limfadenopati, hipoprotombinemia, trombositopenia, gangguan gastrointestinal.

     b. odium.

    0emberian yodium akan menghambat sintesa hormon seara akut tetapi

    dalam masa ( minggu efeknya akan menghilang karena adanya esape mehanism

    dari kelenjar yang bersangkutan, sehingga meski sekresi terhambat sintesa tetap

    ada. kibatnya terjadi penimbunan hormon dan pada saat yodium dihentikan

    timbul sekresi berlebihan dan gejala hipertiroidi menghebat.

    0engobatan dengan yodium &B) digunakan untuk memperoleh efek yang

    epat seperti pada krisis tiroid atau untuk persiapan operasi. Sebagai persiapan

    operasi, biasanya digunakan dalam bentuk kombinasi. =osis yang diberikan

     biasanya 15 mg per hari dengan dosis terbagi yang diberikan 2 minggu sebelum

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    27/29

    23

    dilakukan pembedahan. arigold dalam penelitiannya menggunakan airan 7ugol

    dengan dosis 162 ml &1 tetes) ( kali perhari yang diberikan 1 hari sebelum dan

    sesudah operasi.

     () 0enyekat +eta &+eta +loker).

    %erjadinya keluhan dan gejala hipertiroidi diakibatkan oleh adanya

    hipersensitiAitas pada sistim simpatis. eningkatnya rangsangan sistem simpatis

    ini diduga akibat meningkatnya kepekaan reseptor terhadap katekolamin.

    0enggunaan obat-obatan golongan simpatolitik diperkirakan akan

    menghambat pengaruh hati.*eserpin, guanetidin dan penyekat beta &propranolol)

    merupakan obat yang masih digunakan. +erbeda dengan reserpin6guanetidin,

     propranolol lebih efektif terutama dalam kasus-kasus yang berat. +iasanya dalam24 - ( jam setelah pemberian akan tampak penurunan gejala.

    "hasiat propranolol $

    T penurunan denyut jantung permenit

    T penurunan ardia output

    T perpanjangan aktu refleks hilles

    T pengurangan nerAositas

    T pengurangan produksi keringat

    T pengurangan tremor

    =i samping pengaruh pada reseptor beta, propranolol dapat menghambat

    konAersi %4 ke %( di perifer. +ila obat tersebut dihentikan, maka dalam aktu R 4

    - jam hipertiroid dapat kembali lagi. #al ini penting diperhatikan, karena

     penggunaan dosis tunggal ropranolol sebagai persiapan operasi dapat

    menimbulkan krisis tiroid seaktu operasi. 0enggunaan propranolol sebagai $

     persiapan tindakan pembedahan atau pemberian yodium radioaktif, mengatasi

    kasus yang berat dan krisis tiroid.

    3.Al# eme#i%saaa! asie! %ele!&a# ti#oid

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    28/29

    2:

    (.I!de6 7a!e 'ndeks Eayne

    No. Gejala Yang Baru Timbul Dan

    Atau Bertambah Berat

    Nilai

    1. Sesak saat kerja +12. erde!ar +23. "e#e#ahan +3$. S%ka %dara panas -&&. S%ka %dara dingin +&

    '. "eringat !er#e!ihan +3. %g%p +2*. as% makan naik +3. as% makan t%r%n -31. erat !adan naik -311. erat !adan t%r%n +3

    No Tanda Ada Tidak  

    1. T/roid Tera!a +3 -32. ising T/roid +2 -23. 0opta#m%s +2 -$. "e#opak ata Tertingga# erak

    o#a ata

    +1 -

    &. Hiperkinetik +$ -2'. Tremor ari +1 -. Tangan 4anas +2 -2*. Tangan asah +1 -1 5i!ri#asi 6tria# +$ -

    1. adi Terat%r

  • 8/18/2019 KASUS KELAINAN TIROID

    29/29

    2@

    7* 8menit*- 8menit9 8menit

    -

    -

    C(

    -(

    -

    -

    #ipertiroid $ U 2/utiroid$ 11 - 1:

    #ipotiroid$ J11

    DA8TAR PUSTAKA