wahyuni ppt 108 coklat

18
Pengaruh Sosial Budaya terhadap Sikap PUS dalam Hubungan Seksual Selama Kehamilan di Kecamatan “X” Lilik Wahyuni 101211131208

Upload: annisa

Post on 13-Apr-2016

36 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hvj

TRANSCRIPT

Page 1: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Pengaruh Sosial Budaya terhadap Sikap PUS dalam Hubungan Seksual Selama Kehamilan di Kecamatan “X”

Lilik Wahyuni101211131208

Page 2: Wahyuni Ppt 108 Coklat

1.1 Latar BelakangSeksualitas merupakan komponen penting dalam setiap individu. Ruang lingkup seksualitas sangat luas yang mencangkup perasaan, sikap, dan perilaku yang dipengaruhi secara biologis dan budaya.Salah satu cara pasangan suami istri mengekspresikan rasa sayang, cinta, kepuasaan bagi pasangannya atau untuk mendapatkan keturunan yaitu dengan aktivitas seksual (Farhani,2014).

Page 3: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Seksualitas hal yang tabu & tidak sopan untuk dibicarakan masalah seksual tidak terkaji dengan baik.

Sering kali kebutuhan seksual selama kehamilan tidak terpenuhi. Banyak pasangan suami istri yang takut melakukan hubungan seksual saat istrinya hamil (Setyowati & Darmayati, 2011).

Page 4: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Kehamilan banyak terjadi perubahan pada wanita yang mengalami.

Selain perubahan fisik dan psikologi yang terjadi, pasangan yang sedang menanti calon buah hati maka juga terjadi perubahan perilaku dalam berhubungan seksual (Farhani 2014).

Page 5: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Sikap merupakan respons evaluatif, dimana respons hanya akan timbul apabila individu dihadapkan pada suatu stimulus yang menghendaki adanya reaksi individual.

Sikap terhadap hubungan seksual saat kehamilan merupakan suatu aspek yang mengambarkan hubungan seksual selama kehamilan merupan hal positif atau negatif.

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

5

Page 6: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh Nofrianti ( 2014), didapatkan sebagian besar sikap kognitif ibu hamil dalam kategori positif, yaitu sejumlah 20 orang (71,4%), sikap afektif ibu hamil lebih banyak dalam kategori negatif, yaitu sejumlah 19 orang (67,9%), sikap konatif ibu hamil lebih banyak dalam kategori negatif, yaitu sejumlah 16 orang (57,1%).

Kesimpulannya ibu hamil lebih banyak memiliki sikap negatif tentang hubungan seksual selama kehamilan, yaitu sejumlah 15 orang (53,6%) (Nofrianti, 2014).

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

6

Page 7: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Penelitian lain megungkapkan bahwa sikap ibuhamil dalam berhubungan seksual juga masih dalam kategori negatif. Penelitian yang dilakukan oleh Kusumangningtyas (2008), dengan jumlah responden sebanyak 20 responden. Hasil penelitian menunjukkan 11 responden memiliki gambaran sikap yang negatif tentang kehamilan hubungan seksual dan 9 responden yang lain memiliki gambaran sikap yang positif tentang hubungan seksual selama kehamilan.

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

7

Page 8: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Faktor yang mempengaruhi sikap:1.Pengalaman Pribadi2.Pengaruh orang lain yang dianggap

penting3.Kebudayaan 4.Media massa5.Lembaga pendidikan6.Pengaruh faktor emosianal04/27/23 Free template from

www.brainybetty.com8

Page 9: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Budaya merupakan suatu hal yang penting, bahkan diantaranya dipercaya dan menjadi pegangan hidup oleh lingkungan masyarakat.

Selain itu budaya memiliki nilai dan norma yang mengatur dan melarang sesuatu hal yang tidak benar.

Larangan yang dapat dilihat dari hubungan seksual selama kehamilan yaitu wanita hamil tidak boleh melakukan hubungan seksual.

Pandangan masyarakat tentang larangan hubungan seksual dalam kehamilan dapat melukai janin, menyebabkan keguguran dan lain sebagainya.

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

9

Page 10: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Beberapa penelitian membuktikan bahwa hubungan seksual selama kehamilan tidak berbahaya dan tidak menyebabkan keguguran atau kelahiran premature. Hubungan seksual dapat dilakukan dengan aman sejak terbentuknya janin sampai dengan mulainya saat persalinan, asalkan kehamilan berjalan normal (Close S, 1998 dalam Kusumaningtyas, 2008).

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

10

Page 11: Wahyuni Ppt 108 Coklat

1.2 Rumusan Masalah

apakah ada hubungan antara Sosial Budaya

dengan Sikap PUS dalam Hubungan Seksual

Saat Kehamilan Di Kecamatan “X”?

Page 12: Wahyuni Ppt 108 Coklat

1.3 Tujuan PenelitianTujuan Umum

Menganalisis hubungan Budaya dengan Sikap PUS dalam Hubungan Seksual Saat Kehamilan Di Kecamatan

Tujuan khusus– Mengidentifikasi budaya seputar larangan

berhubungan seksual pada wanita yang sedang hamil

– Mengidentifikasi sikap pasangan usia subur tentang hubungan seksual saat kehamilan

– Menganalisis hubungan antara budaya dan sikap PUS dalam Hubungan Seksual saat Kehamilan Di Kecamatan X.

Page 13: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Kerangka Konseptual

Page 14: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Lanjutan . . .

Hipotesis Penelitian

Terdapat Pengaruh Sosial Budaya

terhadap sikap PUS dalam Hubungan

Seksual Selama Kehamilan.

Page 15: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Daftar Pustaka  Anonim. 2006. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku. Bina Sarana

Indonesia. dalam www.bsi.ac.id Banum, F.O.S. & Setyorogo, Soedijono. 2013. Faktor-Faktor Yang

Berhubungan Dengan Perilaku Seksual Pranikah Pada Mahasiswa Semester V STIKes X Jakarta Timur 2012. jurnal ilmiah kesehatan,5(10). Program Studi S1 Kesehatan Masyarakat STIKes MH. Thamrin

Bobak, L.M., Lowdermilk, D.L., & Jensen, M.D. (2004). Buku Ajar Keperawatan Maternitas. Ed 4. Jakarta: EGC.

Farhani, Fitri.2014. Hubungan Tingkat Pendidikan dengan pengetahuan Ibu Haml Tentang Hubungan Seksual Saat Kehamilan di Wilayah Sukabumi Utara. Skripsi. program studi ilmu keperawatan Jakarta.

Kusumaningtyas, A.G,. 2008. Gambaran Sikap Ibu Hamil Trimester Iii Tentang Hubungan Seksual Selama Kehamilan Di Bps Ny. Katminah Mojoroto Kediri. Karya Tulis Ilmiah. Program Studi Kebidanan Kediri.

Nofrianti, Devi. 2014. Gambaran Sikap Ibu Hamil Trimester III tentang Hubungan Seksual SelamaKehamilan Di BPM Ny.Hartini di KabupatenTemanggung. Karya Tulis Ilmiah. Kediri.

Page 16: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Lanjutan . . .Ramadani, N.L. & Sudarmiati, Sari. 2013. Perbedaan

Tingkat Kepuasaan Seksual Pada Pasangan Suami Istri Di Masa Kehamilan. Jurnal Keperawatan Maternitas. Vol.1, No.2 (69-77). Semarang: Jawa Tengah.

Sandy, U.F,. & Sari, T.P,. 2012. Gambaran Tentang Tingkat Pengetahuan Ibi Hamil Trimester Iii Tentang Hubungan Seksual Selama Kehamilan. Akbid PKU Muhammadiyah Surakarta.

Setyowati, P.D. & Darmayanti, Lina. 2011. Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Hubungan Seksualitas Selama Masa Kehamilan Di RB. Bunda Medika Taman Sepanjang-Sidoarjo Periode April-Juni 2011.

Page 17: Wahyuni Ppt 108 Coklat

Lanjutan . . .Suparyanto. 2011. Hubungan Seksual selama kehamilan. Dalam

http://dr-suparyanto.blogspot.co.id/2011/09/hubungan-seksual-selama-kehamilan.html. tanggal akses 10 oktober 2015

Susanti, N.N., Psikologi Kehamilan. Buku Kedokteran. Jakarta: EGC.

Utami, H,.W. 2014. Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Dengan Sikap Ibu Hamil Tentang Hubungan Seksual Selama Kehamilan Pada Trimester I Di Klinik Wikaden Yogyakarta. Karya Tulis Ilmiah. Prodi Div Kebidanan Fk Uns, Semarang.

Wahyuningsih, Merry. 2015. Perubahan Gairah Seksual Bumil Di Tiap Semester Kehamilan. CNN Indonesia. dalam http://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20150310112905-255-37971/perubahan-gairah-seksual-bumil-di-tiap-trimester-kehamilan/. Tanggal akses 15 oktober 2015 

Page 18: Wahyuni Ppt 108 Coklat

TERIMAKASIH

04/27/23 Free template from www.brainybetty.com

18