tugas final kamal 14b20021 kelas ptk_a

Upload: kamal-kenji-smile-nagrajawali

Post on 21-Feb-2018

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    1/22

    NAMA : KAMAL, S.Pd

    NIM : 14B20021

    MK : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

    DOSEN : DR. HENDRA JAYA, M.T

    TUGAS : FINAL

    1. Merancang Jaringan Small Off icedengan Cisco Paket Tracer

    Langkah pertama yang harus dilakukan ialah menentukan perlatan yang akan digunakan

    yaitu:

    1.PC sejumlah 14 buah : Rp. 56.000.000,- ( 14 buah)

    2.Laptop 2 buah : Rp. 10.000.000,- ( 2 buah)

    3.Server 1 buah : Rp. 10.000.000,-

    4.Hub 2 buah : Rp. 2.000.000,- ( 2 buah)

    5.Router 1 buah : Rp. 5.000.000,-

    6.Printer 2 buah : Rp. 2.000.000,- ( 2 buah)

    7.Acces point 2 buah : Rp. 2.000.000,- ( 2 buah)

    TOTAL : Rp. 87.000.000

    Small office ini dibangun dengan 2 lantai. Di lantai 1 dan 2 terdapat hospot sehingga kalau ada

    pengunjung dikantor bisa menggunakan wifinya untuk browsing , hot-spot dipancarkan

    olehsebuah access point dengan fasilitas internet dari ISP

    DIKETAHUI

    PC di lantai 1 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.0/24 dengan gateway

    192.168.1.1

    PC di lantai 2 menggunakan alamat jaringan 192.168.2.0/24 dengan gateway

    192.168.2.1

    Printer di lantai 1 dan 2 menggunakan alamat jaringan yang sama pada PC masing-

    masing lantai.

    Laptop di lantai 1 dan 2 jaringanya saya buat DHCP

    Server menggunakan alamat jaringan 192.168.3.0/24 dengan gateway 192.168.3.1

    Langkah kedua ialah membuka aplikasi cisko packet tracer dan mendesain peralatan yang

    telah ditentukan pada langkah pertama seperti gambar di bawah ini.

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    2/22

    Gambar 1 Tampilan awal packet tracer

    Gambar 2 Desain Jaringan small office

    Langkah ketiga ialah mengaktifkan router dan mengisi ip address pada masing-masing pc,

    server dan printer caranya klik 2x pada router dan masuk ke CLI dan untuk pc klik 2x pc1

    lalu masuk ke IP Configuration lakukan pada smua pc tampilannya seperti gambar di bawah

    ini.

    Gambar 3 Configurasi Router

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    3/22

    Gambar 4 Config pc1

    Gambar 5 config server

    Dan untu printer caranya klik 2x pada printer1 lalu masuk ke Fastethernet lau isi IP Addressnya

    tampilannya seperti gambar di bawah ini.

    Gambar 6 config printer

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    4/22

    Langkah ke empat ialah konfigurasi pada acces point dan laptop klik 2x pada AP lalu pilih

    GUI tampilannya seperti gambar dibawah ini dan setipa melakukan pengaturan harus di

    save settings yang ada pada kolom bangian bawah access point

    Gambar 7 Tampilan awal AP

    Gambar 8 config AP secara DHCP

    Kalau sudah di save sekarang klik pada menu Wireless untuk membuat Hospot supaya kita

    bisa terkoneksi dengan jaringan wife lakukan juga pada AP2 caranya sama tampilannya

    seperti gambar di bawah ini

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    5/22

    Gambar 9 Setting Wireless Kamal Hospot1

    Sekarang klik menu Wireless Security agar jaringan tidak diakses oleh pengguna yang tidak

    berhak tampilannya seperti gambar berikut ini

    Gambar 10 Wireless Security

    Langkah ke lima ialah menguji jaringa nirkabel/wireless yang di buat tadi caranya klik 2x

    Laptop1 pilih desktop dan klik PC Wireless klik menu Connect seperti gambar di bawah ini.

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    6/22

    Gambar 11 Tampilan Menu Connect

    Pada tampilan di bawah ini isi security Wirelessnya lalu klik connect untuk dapat terkoneksi

    Gambar 12 Pengisian security

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    7/22

    Gambar 13 koneksi laptop dengan Kamal Hospot1

    Dari gambar diatas terlihat laptop sudah terkoneksi dengan jaringan wireless lakukan pula

    langkah diatas pada laptop2

    Langkah keenam yaitu menguji koneksi pc pada lantai 1 dan lantai 2 pengiriman pesan

    pada pc1 lantai 1 ke pc9 lantai 2

    Gambar 13 Pengiriman pc1 dan pc9 berhasil Successful

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    8/22

    Gambar 14 Proses pengiriman semua pc lantai satu ke semua pc lantai 2

    Gambar 15 Proses pengiriman semua pc lantai satu ke semua pc lantai 2 telah berhasil

    Semua pc dapat terkoneksi ini memandakan congfigurasi jarngan small office telah

    berhasil.

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    9/22

    2. Sebuah jaringan dengan topologi sebagai berikut :

    a. LAN 1, tentukan berapa subnet mask yang bisa mencukupi klien sebanyak 26 PC dan

    berapa range IP untuk jaringan tersebut ?

    Jawab:

    LAN 1 tersebut memiliki network address 192.168.1.0, dimana dalam LAN tersebut

    akan terdapat 26 klien. Untuk menyelesaikan kasus ini, anda perlu mencari subnet

    mask, dan range IP untuk kemudian IP tersebut di konfigurasi pada masing-masing

    klien.

    Subnet Mask

    Rumus yang digunakan untuk mencari jumlah klien per subnet adalah 2y2 = 26

    klien, kita cari yang mendekati nilai 26 klien 252 = 30. diperoleh y = 5, dimana y

    adalah jumlah biner 0 pada subnet mask di oktet terakhir. Berarti klien per jaringan

    pada LAN 1 adalah 30 klien.

    Subnet mask dapat diketahui berdasarkan rumus di atas, y adalah jumlah biner 0 pada

    subnet oktel terakhir, maka susunan binernya adalah;

    11111111.11111111.11111111.11100000, jika dikonversikan menjadi decimal maka

    didapatkan 255.255.255.224. Sehingga subnet mask dari prefix network /27 adalah

    255.255.255.224

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    10/22

    Range IP

    Jumlah klien pada jaringan LAN 1 telah diketahui yaitu 30 klien, maka range IP

    dapat ditentukan seperti pada tabel berikut ini.

    Subnet Network Address Range IP Broadcast

    I 192.168.1.0/27 192.168.1.1192.168.1.30 192.168.1.31/27

    Gateway jaringan LAN 1 menggunakan host dalam range IP jaringan LAN 1 Host terakhir

    sebagai Defaul Gateway yaitu 192.168.1.30.

    b.LAN 2, Tentukan berapa network address yang digunakan ?

    Jawab : gambar diatas pada LAN 2 memiliki IP klien 192.168.2.1/28 dan 192.168.2.2/28.

    Untuk mencari network address dan range IP menggunakan langkah-langkah berikut ini

    Subnet Mask

    Untuk dapat mengetahui subnet mask harus berpatokan pada konsep CIDR (Classless Inter-

    Domain Routing) yang diperkenalkan pertama kali tahun 1992 oleh IEFT, jika nilai CIDR

    adalah /28, maka subnet mask-nya adalah 255.255.255.240

    Network Address

    Network address ditentukan dengan menjumlahkan IP Address dengan subnet mask

    menggunakan penjumlahan Logika AND. IP yang digunakan adalah salah satu dari klien,

    saya memilih 192.168.2.1. Sehingga;

    192.168.2.1 11000000.10101000.00000010.00000001

    255.255.255.240 11111111.11111111.11111111.11110000

    192.168.2.0 11000000.10101000.00000010.00000000

    Sehingga diperoleh hasil perhitungan di atas, maka diketahui bahwa Network Address pada

    jaringan LAN 2 adalah 192.168.2.0/28

    c. LAN 3, Tentukan range IP klien ?

    Jawab: gambar diatas pada LAN 3 memiliki Network Addres 192.168.3.8/29. Untuk

    mencari range IP, menggunakan langkah-langkah berikut ini.

    Subnet Mask

    Untuk dapat mengetahui subnet mask harus berpatokan pada konsep CIDR (Classless Inter-

    Domain Routing) yang diperkenalkan pertama kali tahun 1992 oleh IEFT, jika nilai CIDR

    adalah /29, maka subnet mask-nya adalah 255.255.255.248

    11111111.11111111.11111111.11111000

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    11/22

    Jumlah Klien

    Perhitungan jumlah klien dapat ditentukan dengan menggunakan rumus dibawah ini ;

    Jumlah Klien = 2y2 = 232 = 6

    d. Jelaskan langkah-langkah konfigurasi TCP/IP di setiap klien?

    Jawab:

    Langkah-langkah konfigurasi TCP/IP pada LAN 1 caranya ialah klik 2x pada pc1

    masuk ke dekstop klik IP konfiguration seperti gambar di bawah ini

    Langkah-langkah konfigurasi TCP/IP pada LAN 2 caranya ialah klik 2x pada pc27

    masuk ke dekstop klik IP konfiguration seperti gambar di bawah ini.

    Langkah-langkah konfigurasi TCP/IP pada LAN 3 caranya ialah klik 2x pada pc29

    masuk ke dekstop klik IP konfiguration seperti gambar di bawah ini.

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    12/22

    e. Jelaskan langkah-langkah konfigurasi TCP/IP pada masing-masing router

    Jawab :

    Router 1klik 2x masuk ke CLI konfigurasi seperti gambar dibawah ini

    Atau gunakan cara kedua kalau cara 1 terasa sulit caranya klik 2x pada router 1 pilih config

    dan masuk ke FastEthernet 0/1 isikan IP Addressnya seperti gambar di bawah ini

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    13/22

    Router 2klik 2x masuk ke 1 pilih config dan masuk ke FastEthernet 0/1

    Router 3klik 2x 1 pilih config dan masuk ke FastEthernet 0/1

    f. Hubungkan ketiga jaringan dengan menggunakan routing static?

    Jawab:

    Router 1

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    14/22

    Router 2

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    15/22

    Router 3

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    16/22

    3. Coba cermati kembali LAN 2 pada topologi diatas (SOAL NO 2), LAN tersebut

    memiliki IP klien192.168.2.1/28 dan 192.168.2.2/28. Untuk menyelesaikan kasus

    ini, anda perlu mencari networkaddress dan range IP untuk kemudian IP tersebutdi konfigurasi pada masing-masing klien.

    Jawab:

    Network Address

    Network address ditentukan dengan menjumlahkan IP Address dengan subnet mask

    menggunakan penjumlahan Logika AND. IP yang digunakan adalah salah satu dari klien,

    saya memilih 192.168.2.1. Sehingga;

    192.168.2.1 11000000.10101000.00000010.00000001

    255.255.255.240 11111111.11111111.11111111.11110000

    192.168.2.0 11000000.10101000.00000010.00000000

    Sehingga hasil perhitungan di atas, maka diketahui bahwa Network Address pada

    jaringan LAN 2 adalah 192.168.2.0/28

    Menentukan Range IP

    Untuk mementukan range IP, terlebih dahulu harus diketahui berapa jumlah klient /Host

    yang dapat terhubung dengan jaringan LAN 2 dengan menggunakan rumus berikut ini.

    Jumlah klien 2y2 = 242 = 14 Jumlah klien pada jaringan LAN 2 telah diketahui yaitu

    14 klien, maka range IP dapat ditentukan seperti pada tabel berikut ini.

    Subnet Network Address Range IP Broadcast

    I 192.168.2.0/28 192.168.2.1 - 192.168.2.14 192.168.2.15/28

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    17/22

    4. Coba cermati kembali LAN 3 pada topologi diatas (SOAL NO.2), LAN tersebut

    memiliki network address192.168.3.8/29, artinya anda sudah mengetahui subnetmask dan prefix-nya. Untuk menyelesaikankasus ini, anda perlu mencari range IP

    untuk kemudian IP tersebut di konfigurasi pada masing-masingklien.

    Jawab:

    Menentukan Range IP

    Jumlah klien pada jaringan LAN 3 telah diketahui yaitu 6 klien, maka range IP

    dapat ditentukan seperti pada tabel berikut ini.

    Subnet Network Address Range IP Broadcast

    I 192.168.3.8/29 192.168.3.9 - 192.168.3.14 192.168.3.15/29

    5. Pada bagian ini seluruh konfigurasi TCP/IP router di lakukan via console. Lakukankonfigurasipada packet tracer.

    Jawab :

    Router 1

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    18/22

    Router 2

    Router 3

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    19/22

    6. Carilah minimal 6 (enam) Jurnal yang ber-ISSN yang berkaitan dengan JaringanKomputer, kemudian berikan penjelasan mengenai intisari masing-masing jurnal

    tersebut. (Diharapkan agar jurnal tidak sama dengan mahasiswa yang lain)

    Judul Jurnal

    1. SYSTEM MONITORING PENGIRIMAN DATA PADA JARINGAN KOMPUTER

    INTISARI

    Dari hasil permasalahan yang fait accompli dalam komunikasi data pada

    jaringan komputer, seperti pembubaran komunikasi data. Dilakukan penelitian dengan

    metode penelitian lapangan dan metode penelitian laboratorium. Dari penelitian ini

    memiliki hasil alat itu bisa monitoring komunikasi data dalam jaringan komputer

    menggunakan ADC dan Kartu Ethernet. Dengan ini alat komunikasi data dapat

    diskontinuitas dari awal.

    2. ANALISA DELAY YANG TERJADI PADA PENERAPAN DEMILITARIZED

    ZONE (DMZ) TERHADAP SERVER UNIVERSITAS ANDALAS

    INTISARI

    Keamanan jaringan sangat vital bagi sebuah jaringan komputer. Kelemahan-

    kelemahan yang terdapat pada jaringan komputer jika tidak dilindungi dan dijaga

    dengan baik akan menyebabkan kerugian berupa kehilangan data, kerusakan sistem

    server, tidak maksimal dalam melayani user atau bahkan kehilangan aset-aset berharga

    institusi. Dalam menjaga keamanan jaringan komputer dan server maka

    dikembangkanlah berbagai metoda perlindungan diantaranya firewall DMZ

    (Demiliterized Zone). DMZ adalah sebuah metoda firewall yang melakukan

    pengelompokan terhadap server-server sehingga lalu lintas data yang lewat bisa diatur

    dengan lebih baik. Hasil penelitian terhadap penerapan metoda DMZ di Universitas

    Andalas mengurangi secara signifikan serangan terhadap sistem server yang ada.

    Penerapan metoda DMZ di Universitas Andalas menunjukkan terjadinya delay

    terhadap paket yang keluar masuk sebesar 0,1544 ms. Persentase delay ini naik sebesar

    126% dari delay sebelumnya.

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    20/22

    3. PEMANTAUAN JARINGAN KOMPUTER DENGAN

    INTISARI

    Beberapa hal yang perlu mendapat perhatian dalam merancang jaringan komputer

    adalah collision domain dan broadcast domain, sehingga ketika diimplementasikan tidak

    muncul permasalahan di kemudian hari. Colision domain perlu diatasi dengan pemakaian

    perangkat seperti switch sehingga hanya memiliki satu collision domain saja. Jaringan

    komputer yang hanya mengandalkan sejumlah switch untuk jaringan yang besar sangat

    berdampak pada broadcast domain, untuk itu perlu sejumlah router untuk memisahkan

    broadcast domainnya, seperti penggunaan routing statis dalam perancanganjaringan komputer

    yang tidak kompleks. Kinerja jaringan komputer dapat dipantau dengan penganalisis jaringan

    seperti wireshark. Wireshark adalah penganalisa paket yang digunakan untuk pemecahanmasalah, analisis, dan pengembangan protokol komunikasi. Rancangan jaringan dengan server

    DNSdibuat dengan routing statis, membuat tabel routing dan mengkonfigurasi router. Menguji

    koneksi ke DNS dan proses pemantauan jaringan. Pemantauan yang dilakukan dengan

    menggunakan Wireshark menunjukkan jaringan komputer bekerja dengan baik.

    4. PEMANFAATAN JARINGAN KOMPUTER PADA LABORATORIUM

    INTISARI

    Hasil yang dapat disimpulkan dari pemanfaatan jaringan komputer pada laboratorium

    SMK Dr. Sjahrir Medan adalah bahwa pengambilan data atau informasi dari server sangat

    membantu siswa sehingga siswa tidak lagi menggunakan flashdisk dalam pengambilan data

    dari komputer guru. Selain itu, pada jam istirahat siswa dapat menggunakan sebagai fasilitas

    tambahan sebagai laboratorium internet dalam mencari informasi.

    5. PERANCANGAN BLUE PRINT JARINGAN MENGGUNAKAN VIRTUAL LAN

    (VLAN) DENGAN STUDI KASUS (PT. PLN PERSERO AREA KUDUS)

    INTISARI

    Perkembangan teknologi jaringan komputer saat ini semakin pesat seiring

    kebutuhan masyarakat yang memanfaatkan jaringan komputer. Hal ini dilihat dari

    banyaknya perusahaan atau organisasi yang menggunakan jaringan komputer. Dengan

    demikian meningkatnya kebutuhan dan semakin banyaknya pengguna jaringan, maka

    dituntut pula adanya bentuk jaringan yang memberikan hasil maksimal, baik dari segi

    efisiensi perangkat jaringan, konfigurasi maupun keamanan. Berdasarkan pada hal

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    21/22

  • 7/24/2019 Tugas Final Kamal 14b20021 Kelas Ptk_a

    22/22

    7. Buatlah sebuah design jaringan seperti berikut ini (Hasilnya [.apk] diposting diBlog/Web)

    Jawab :