rpp trigonometri 1

11
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Satuan Pendidikan : SMKN 4 JEMBER Mata Pelajaran : Matematika Wajib Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Trigonometri Sub Pokok Bahasan : Aturan Sinus Alokasi Waktu : 2x 45 menit (1 pertemuan) A. Kompetensi Inti : KI.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI.3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar dan Indikator 1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya. 2.1 memiliki motivasi internal, kemampuan bekerja sama, konsisten, sikap PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 4 JEMBER Kelompok Bisnis Manajemen dan Teknologi Informasi Komunikasi Jl. Kartini. No. 1 Telp. 0331-487488 Fax. 0331-429944 Jember 68118

Upload: amalia-ws

Post on 13-Jul-2016

190 views

Category:

Documents


44 download

DESCRIPTION

RPP Trigonometri Aturan Cosinus

TRANSCRIPT

Page 1: RPP TRIGONOMETRI 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKN 4 JEMBER

Mata Pelajaran : Matematika – Wajib

Kelas/Semester : XI/1

Materi Pokok : Trigonometri

Sub Pokok Bahasan : Aturan Sinus

Alokasi Waktu : 2x 45 menit (1 pertemuan)

A. Kompetensi Inti :

KI.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,

tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),

santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai

bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi

secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI.3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,

konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu

pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan

wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban

terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan

pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai

dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah

abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di

sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai

kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.

2.1 memiliki motivasi internal, kemampuan bekerja sama, konsisten, sikap

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER

DINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 4 JEMBER

Kelompok Bisnis Manajemen dan Teknologi Informasi Komunikasi

Jl. Kartini. No. 1 Telp. 0331-487488 Fax. 0331-429944 Jember 68118

Page 2: RPP TRIGONOMETRI 1

disiplin, rasa percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi

berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah.

2.3 menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur, dan

perilaku peduli lingkungan

3.11 Mendeskripsikan dan menganalisis aturan sinus dan Cosinus serta

menerapkannya dalam menentukan luas daerah segitiga.

4.8 Merancang dan mengajukan masalah nyata terkait luas segitiga dan

menerapkan aturan sinus dan Cosinus untuk menyelesaikannya.

C. INDIKATOR

1. Mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2.1.1 Menunjukkan sikap disiplin.

2.3.2 Menunjukkan sikap jujur.

3.11.1 Menemukan konsep aturan sinus.

4.8.1 Menerapkan aturan sinus dalam memecahkan masalah nyata.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa dapat mengamalkan ajaran agama yang dianutnya melaui kegiatan

berdoa sebelum belajar dengan tertib.

2. Siswa dapat menunjukkan sikap disiplin melalui ketepatan waktu dalam

menghadiri pembelajaran dengan baik.

3. Siswa dapat menunjukkan sikap jujur melalui pengerjaan post test dalam

pembelajaran trigonometri dengan baik.

4. Siswa dapat menemukan konsep aturan sinus dengan melakukan

pembuktian aturan sinus dengan benar.

5. Siswa dapat menerapkan aturan sinus dalam menyelesaikan masalah nyata

dengan cepat.

E. MATERI PEMBELAJARAN

Aturan sinus

Untuk sebarang segitiga ABC berlaku :

C

c

sinsinB

b

sinA

a==

Page 3: RPP TRIGONOMETRI 1

F. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific). Model

Pembelajaran adalah Discovery Learning. Metode pembelajaran

menggunakan metode diskusi, tanya jawab, penugasan.

Pendekatan Saintifik (Scientific Approach) meliputi:

1. Mengamati

2. Menanyakan

3. Mencoba

4. Menganalisa

5. Mengkomunikasikan

Langkah-langkah Discovery Learning adalah:

1. Stimulation (stimulasi / pemberian rangsangan)

2. Problem Statement (pernyataan/ identifikasi masalah)

3. Data Collection (pengumpulan data)

4. Data Processing (pengolahan data)

5. Verification (pembuktian)

6. Generalization (menarik kesimpulan / generalisasi)

G. Alat/Media/Sumber Pembelajaran

Alat : 1. Spidol

2. Papan Tulis (white board)

Media : Lembar Aktivitas Siswa (LAS)

Sumber Belajar : 1. Buku Guru Matematika kelas XI (Kemendikbud RI

2014)

2. Buku Siswa Matematika kelas XI (Kemendikbud RI

2014

Page 4: RPP TRIGONOMETRI 1

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu Ket.

Pendahuluan 1. Membuka pelajaran dengan salam

pembuka dan berdo’a untuk

memulai pelajaran.

2. Memeriksa kehadiran siswa sebagai

sikap disiplin.

3. Menyampaikan tujuan pembelajaran

yang akan dicapai.

4. Melakukan apersepsi yang

mengarahkan siswa ke materi aturan

sinus dan mengingatkan siswa

tentang perbandingan trigonometri

pada segitiga siku-siku.

5. Membentuk kelompok siswa yang

heterogen dengan menerapkan

prinsip tidak membedakan tingkat

kemampuan berpikir, jenis kelamin,

agama, suku, dll.

10 menit

Penilaian

sikap

disiplin

Inti

A. Stimulation (stimulasi /

pemberian rangsangan):

1. Guru meminta siswa untuk

mengamati masalah yang ada

pada Lembar Aktivitas Siswa.

(mengamati)

B. Problem Statement (pernyataan/

identifikasi masalah):

2. Siswa berdiskusi bersama

anggota kelompok kemudian

mengajukan pertanyaan

mengenai permasalahan yang

disajikan. (menanya)

C. Data Collection (pengumpulan

data):

3. Setiap anggota dalam kelompok

mengumpulkan informasi yang

ada pada LAS.

4. Siswa mengidentifikasi unsur-

unsur yang diketahui pada

segitiga yang tersaji pada

Lembar Aktifitas Siswa (LAS)

5. Setiap kelompok mencatat dan

menentukan unsur-unsur yang

diketahui pada segitiga yang

tersaji dalam LAS.

60 menit

Page 5: RPP TRIGONOMETRI 1

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu Ket.

D. Data Processing (pengolahan

data):

6. Siswa menyelesaikan masalah

menggunakan konsep

perbandingan trigonometri pada

segitiga siku-siku. (mencoba

dan menganalisa)

E. Verification (pembuktian):

7. Siswa mempresentasikan hasil

diskusi mengenai permasalahan

dalam LAS di depan kelas dan

membandingkan hasil dengan

kelompok

lain.(mengkomunikasikan)

F. Generalization (menarik

kesimpulan / generalisasi:

8. Siswa dengan bimbingan guru

membuat simpulan tentang

aturan sinus.

Penutup

1. Guru memberikan post test kepada

siswa.

2. Memberi penguatan dan motivasi

bahwa belajar matematika itu

menyenangkan

3. Pemberian tugas

4. Menginformasikan kegiatan untuk

pertemuan berikutnya.

5. Guru menutup pembelajaran

dengan doa, kemudian

mengucapkan salam.

10 menit Penilaian

sikap

jujur

Page 6: RPP TRIGONOMETRI 1

I. PENILAIAN

1. Teknik Penilaian: sikap, lembar aktivitas siswa, dan post test.

2. Penilaian Sikap

Tabel 1: Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap

No Nama Siswa/

Kelompok

Disiplin Jujur Nilai

Akhir

KB CB B SB KB CB B SB

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

n.

Keterangan:

KB = Kurang Baik

CB = Cukup Baik

B = Baik

SB = Sangat Baik

Indikator Penilaian Sikap:

Disiplin

a. Kurang baik jika sangat tidak tepat waktu dalam mengikuti

pembelajaran di kelas

b. Cukup baik jika tidak tepat waktu dalam mengikuti pembelajaran di

kelas

c. Baik jika tepat waktu dalam mengikuti pembelajaran di kelas namun

masih belum siap menerima pembelajaran

d. Sangat baik jika tepat waktu dalam mengikuti pembelajaran di kelas

dan siap menerima pembelajaran

Page 7: RPP TRIGONOMETRI 1

Jujur

a. Kurang baik jika melihat dan menyalin seluruh pekerjaan teman

dalam menyelesaikan semua tugas.

b. Cukup baik jika melihat dan menyalin sebagian pekerjaan teman

dalam menyelesaikan semua tugas.

c. Baik jika melihat pekerjaan teman dalam menyelesaikan semua

tugas.

d. Sangat baik jika bekerja sendiri dalam menyelesaikan semua tugas.

D. PENILAIAN PENGETAHUAN

LEMBAR TES TERTULIS

SatuanPendidikan : SMK Negeri 4 Jember

Mata Pelajaran : Matematika

Topik : Trigonometri

Kelas/Semester : XI/1

Tahun Pelajaran : 2015 - 2016

Waktu Penilaian :

1. Kisi-Kisi Soal

Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal Jenis

Soal

Soal

3.11 Mendeskripsikan dan

menganalisis aturan

sinus dan cosinus

serta menerapkannya

dalam menentukan

luas daerah segitiga.

1. Memahami

aturan sinus.

2. Menganalisis

aturan sinus.

Dapat menemukan

konsep aturan

sinus melalui

permasalahan

nyata.

Tes Tulis Soal

no. 1

dan

no. 2

4.8 Merancang dan

mengajukan masalah

nyata terkait luas

segitiga dan

menerapkan aturan

sinus dan cosinus untuk

menyelesaikannya.

3. Memecahkan

masalah nyata

menggunakan

aturan sinus.

Dapat menentukan

panjang salah satu

sisi segitiga jika

diketahui besar

dua sudutnya dan

panjang satu sisi.

Tes Tulis Soal

no. 3

Page 8: RPP TRIGONOMETRI 1

2. Soal

a. Tes Permasalahan

Pak Hadi memiliki lahan berbentuk segitiga seperti gambar di bawah. Pak

Hadi ingin membangun parit yang menghubungkan titik A dan C. Jarak

antara titik A dan B adalah 50 meter. Sudut yang dibentuk AC dan BC adalah

, dan sudut yang dibentuk AB dan BC adalah Berapakah panjang

parit yang harus dibangun Pak Hadi?

b. Post test

Diketahui ΔABC dengan AB = 4 cm, cm, dan .

Tentukan panjang BC menggunakan aturan sinus!

3. Kunci Jawaban

a. Tes Permasalahan

No

Soal

Kunci jawaban Penskoran Bobot

a

10

10

5

10

10

5

75

D

c=50 m

a

b=?

C B

A

Page 9: RPP TRIGONOMETRI 1

5

10

5

5

Jumlah 75

b. soal Post test

No Kunci jawaban Penskoran Bobot

1

2

4

2

22

22

2

2

142

2

1

22

1

4

2

1

45sin30sin

BC

BC

BC

ABBC

Jadi panjang BC adalah 2

4

10

10

10

10

40

Jumlah 40

C

Page 10: RPP TRIGONOMETRI 1

4. Penskoran Keterampilan

KRITERIA YANG DINILAI SKOR

MAKSIMAL

Siswa mengerjakan soal yang diberikan dengan cepat, lengkap,

dan benar 5

1. Siswa mengerjakan soal dengan cepat dan benar, namun tidak

lengkap

2. Siswa mengerjakan soal dengan cepat dan lengkap, namun

tidak benar

4

Siswa mengerjakan soal dengan benar, lengkap, dan tepat waktu 3

- Siswa mengerjakan soal yang diberikan dengan benar, namun

tidak lengkap dan tidak cepat

- Siswa mengerjakan soal yang diberikan dengan lengkap,

namun tidak benar dan tidak cepat.

2

Siswa mengerjakan soal yang diberikan namun tidak benar, tidak

lengkap, dan tidak tepat waktu 1

Pedoman penskoran dapat digunakan untuk menskor setiap butir soalnya. Jika

penilaian setiap butir skor menggunakan skala 0-100, maka harus dilakukan

konversi.

Rumus Konversi Nilai:

..............100maksimumskor Jumlah

diperoleh yangskor Jumlah Nilai

Nilai akhir merupakan rerata dari total skor.

2. Pencapaian Kompetensi

a. Ranah Pengetahuan

Nama Peserta Didik : ...............................

KD T 1 T 2 T 3 UH x

x merupakan rata-rata dari nilai dan ulangan harian dalam 1 pokok bahasan

Page 11: RPP TRIGONOMETRI 1

b. Ranah Sikap

Nama Peserta Didik : ...............................

KD P 1 P 2 P 3 P 4

UH Nilai

Akhir*

Keterangan :

*) Nilai sikap diperoleh dari nilai yang sering muncul (modus) dari

nilai KD dalam satu bab yang dipelajari.

c. Ranah Keterampilan

KD Ktr 1 Ktr 2 Ktr 3 Nilai

Akhir*

Keterangan :

*) Nilai keterampilan diperoleh dari nilai optimum (capaian tertinggi)

dari nilai KD dalam satu bab yang dipelajari.

Mengetahui, Jember, ...........................

Guru Pamong

Praktikan

Tutik Tri Budi Lestari, S.Pd

NIP. 19610408 198603 2 017

Amalia Warniasih S

NIM. 120210101008

Dosen Pembimbing Lapangan

Dian Kurniati, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19820605 200912 2 007