responsi ab imminens-print

7
Nama Peserta: dr. Daniel Hadinata Susanto Nama Wahana: RSUD dr. Sayidiman, Magetan Topik: Obstetri dan Ginekologi Tanggal (kasus): 8 Mei 2015 Nama Pasien: Ny. I No. RM: 20.71.33 Tanggal Presentasi: 29 Mei 2015 Nama Pendamping: dr. Wisnu Herlambang J., Akp dr. Ari Sastikawati Tempat Presentasi: Ruang Internsip RSUD dr. Sayidiman Magetan Obyektif Presentasi: Keilmuan Keterampilan √ Penyegaran Tinjauan Pustaka √ Diagnostik Manajemen Masalah Istimewa Neon atus B ayi An ak Remaja Dewa sa Lansi a Bumil Deskripsi: Perempuan 27 tahun, saat ini sedang hamil 3 bulan datang ke IGD Kebidanan RSUD dr. Sayidi man, Magetan dengan keluhan utama keluar darah dari kemaluan sejak sore 1 hari SMRS. Selain itu pasien juga mengeluh nyeri perut bawah tembus ke pinggang. Keluhan ini dirasakan setelah pasien pijat siang 1 hari SMRS. Tidak ada bentukan seperti daging yang keluar dari kemaluan. Tujuan: Merencanakan tindakan diagnosis dan penatalaksanaan yang tepat, serta menyampai kan ke pasien dan keluarga pasien tentang kondisi, terapi, komplikasi yang mungkin terjadi pada pasien, serta efek samping obat kepada pasien dan keluarga. Bahan Bahasan: √ Tinjauan Pustaka Riset √Ka sus Audit Cara Membahas: Disk usi √ Presentasi dan Diskusi Em ail Pos Data Pasien: Nama: Ny. I Nomor Registrasi: 20.71.33 Nama klinik: Ginekologi RSUD Dr. Sayidiman, Magetan Telp: 0351-895023 Terdaftar sejak: Data utama untuk bahan diskusi: 1. Diagnosis/Gambaran Klinis: Pasien datang ke IGD Kebidanan RSUD dr. Sayidiman pada tanggal 8 Mei 2015 dengan keluhan utama keluar darah merah segar bergumpal dari kemaluan sejak sore 1 hari SMRS. Selain itu 1

Upload: gloria-kristina-liko

Post on 14-Dec-2015

224 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

yes

TRANSCRIPT

Page 1: Responsi Ab Imminens-print

Nama Peserta: dr. Daniel Hadinata SusantoNama Wahana: RSUD dr. Sayidiman, MagetanTopik: Obstetri dan GinekologiTanggal (kasus): 8 Mei 2015Nama Pasien: Ny. I No. RM: 20.71.33Tanggal Presentasi: 29 Mei 2015 Nama Pendamping:

dr. Wisnu Herlambang J., Akpdr. Ari Sastikawati

Tempat Presentasi: Ruang Internsip RSUD dr. Sayidiman Magetan Obyektif Presentasi: Keilmuan Keterampilan √ Penyegaran √ Tinjauan Pustaka √ Diagnostik Manajemen Masalah Istimewa Neonatus Bayi Anak Remaja Dewasa Lansia √ Bumil Deskripsi:Perempuan 27 tahun, saat ini sedang hamil 3 bulan datang ke IGD Kebidanan RSUD dr. Sayidi man, Magetan dengan keluhan utama keluar darah dari kemaluan sejak sore 1 hari SMRS. Selain itu pasien juga mengeluh nyeri perut bawah tembus ke pinggang. Keluhan ini dirasakan setelah pasien pijat siang 1 hari SMRS. Tidak ada bentukan seperti daging yang keluar dari kemaluan. Tujuan: Merencanakan tindakan diagnosis dan penatalaksanaan yang tepat, serta menyampai kan ke pasien dan keluarga pasien tentang kondisi, terapi, komplikasi yang mungkin terjadi pada pasien, serta efek samping obat kepada pasien dan keluarga.Bahan Bahasan: √ Tinjauan Pustaka Riset √Kasus AuditCara Membahas: Diskusi √ Presentasi dan Diskusi Email PosData Pasien: Nama: Ny. I Nomor Registrasi: 20.71.33Nama klinik: Ginekologi RSUD Dr. Sayidiman, Magetan

Telp: 0351-895023 Terdaftar sejak:

Data utama untuk bahan diskusi:1. Diagnosis/Gambaran Klinis:

Pasien datang ke IGD Kebidanan RSUD dr. Sayidiman pada tanggal 8 Mei 2015 dengan keluhan utama keluar darah merah segar bergumpal dari kemaluan sejak sore 1 hari SMRS. Selain itu pasien juga mengeluh nyeri perut bawah yang menjalar sampai pinggang. Keluhan ini dirasakan sejak pasien pijat 1 hari SMRS. Saat ini perdarahan makin sedikit, tidak ada bentukan seperti daging yang keluar, tetapi pasien takut keguguran, oleh karena itu pasien datang berobat ke IGD.Untuk keluhannya ini pasien sudah memeriksakan kehamilannya di BPS dan diberikan obat, tetapi perdarahan belum berhenti.

2. Riwayat Pengobatan: berobat di BPS (pasien lupa obatnya apa)3. Riwayat Kesehatan/Penyakit:

-

4. Riwayat Keluarga: Ayah pasien menderita hipertensi dan diabetes mellitus.

5. Riwayat Pekerjaan:Ibu rumah tangga

6. Kondisi lingkungan sosial dan fisik:-

7. Riwayat Imunisasi: (-)8. Lain-lain:

Pemeriksaan fisik: Vital sign didapatkan TD 120/80 mmHg, PR 84 x/menit, RR: 20 x/menit, temp axilla 36,7oC. BB 74 kg.

1

Page 2: Responsi Ab Imminens-print

Status ginekologis: TFU 2 jari di atas symphisis pubis ~ 4 cm His (-) Pemeriksaan dalam– Vulva / vagina : fluor (-), fluxus (+)– Portio : tertutup, nyeri goyang (-)– Corpus uteri : anteflexi– AP (D/S) : massa (-), nyeri (-)– Cavum Douglas : dbn

Daftar Pustaka:1. Cunningham, et al. 2010. William Obstetric 23rd edition. United States: Mc Graw Hill

Medical.2. Ainbinder SW; Akhter MW; Andrew DE et al. 2007. Early Pregnancy Risks in: Current

Diagnosis and Treatment Obstetrics and Gynecology. Edisi 10.United States of America: McGraw-Hill.

3. Sarwono. 2006. Ilmu Kebidanan edisi II. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Hasil Pembelajaran:S:Keluhan utama:Keluar darah dari kemaluan

Keluhan tambahan: Nyeri perut bawah tembus ke pinggang

Riwayat Penyakit Sekarang:Penderita datang ke IGD Kebidanan dan Kandungan RSUD dr. Sayidiman, Magetan pada

tanggal 8 Mei 2015 jam 06.00 WIB dengan keluhan keluar darah dari kemaluannya sejak sore 1 hari SMRS dan penderita juga mengaku hamil 3 bulan. Keluhan keluar darah dari kemaluan ini dirasakan setelah pasien pijat karena merasa badannya pegal-pegal pada siang 1 hari SMRS. Pada sore harinya penderita mengeluh nyeri perut bawah yang menjalar dari pinggang lalu berlanjut keluar darah merah segar dari kemaluannya yang disertai gumpalan-gumpalan berwarna merah gelap, tetapi penderita tidak mengatakan keluar gumpalan berwarna putih seperti daging.

Oleh karena perdarahan tersebut, penderita memeriksakan diri ke bidan dan diberi obat (pasien lupa obatnya apa). Mulai sore hari kemarin sampai saat ini pasien mengaku mengganti pembalut sebanyak 3x.

Perdarahan dari kemaluan penderita semakin sedikit, karena takut keguguran maka pasien datang k IGD RSUD dr. Sayidiman untuk memeriksa kehamilannya.

Penderita tidak mengeluh mual maupun muntah, nyeri saat BAK dan anyang-anyangan. Penderita juga mengatakan tidak minum jamu, obat-obatan, alkohol, merokok, dan kopi. Selama hamil penderita hanya mengkonsumsi obat sesuai yang diberikan bidan di desa nya.

Anamnesa Medik dan Riwayat Penyakit Dahulu:-Riwayat Penyakit Keluarga:Ayah pasien menderita Hipertensi dan Diabetes Melitus

Riwayat PernikahanUsia saat menikah : 22 tahun

2

Page 3: Responsi Ab Imminens-print

Menikah : 1 kaliLama menikah : 5 tahun

Riwayat HaidMenarche : 12 tahunSiklus : ± 29 hari, teraturLama : ±6 hariHPHT : 17 Februari 2015TP : 24 November 2015UK : 11-12 minggu

Riwayat Kehamilan dan Persalinan1. 9 bulan / Spt B / BPS / ♂ / 3200 gram / 4 tahun2. Hamil ini

Riwayat KB– Penderita menggunakan KB kondom dan berhenti tahun 2014 bulan November

Riwayat ANC– BPS di Plaosan sebanyak 2x dan USG 1x selama hamil ini, dan selama ini dikatakan

kehamilannya normal

O:Status Generalis:

GCS: 4-5-6

Vital Sign: TD: 120/80 mmHg Nadi: 84x/menit RR: 20x/menit Tax: 36,7 oC

Kepala/Leher:Anemis (-), Ikterus (-), Cyanosis (-), Dyspnea (-)Pembesaran KGB coli -/-Pupil isokor 3 mm / 3 mm

Thorax Pulmo: I: gerak napas simetris P: gerak napas simetris, fremitus raba normal P: sonor / sonor sonor / sonor sonor / sonor A: vesikuler / vesikuler

vesikuler / vesikulervesikuler / vesikuler

3

Page 4: Responsi Ab Imminens-print

Cor: S1S2 tunggal, murmur (-), gallop (-)Abdomen: BU (+) NEktremitas : Akral hangat + + edema - - + + - -

Status Ginekologis– TFU 2 jari di atas symphisis pubis ~ 4 cm– His (-)

Pemeriksaan dalam– Vulva / vagina: fluor (-), fluxus (+)– Portio: tertutup, nyeri goyang (-)– Corpus uteri: anteflexi– AP (D/S): massa (-), nyeri (-)– Cavum Douglas: dbn

USG (8 Mei 2015) : Tampak janin di dalam gestational sac, tunggal, hidup, amnion cukup, CRL sesuai usia

kehamilan 10 minggu 5 hari EDD: 30 November 2015

DL (8 Mei 2015)– WBC 5780– Hb 11,2 g/dl– Hct 32,9%– PLT 225.000

A:GII P1001 uk. 11 – 12 mgg dengan Abortus Iminens

P:Planning Diagnosis: DL, USG, swab vagina

Planning Terapi: Bed Rest IVFD RL 20 tpm Preabor 3 x 1 tab Asam Mefenamat 3 x 500 mg

Planning Monitoring: 1. Observasi keluhan2. Observasi vital sign3. Observasi HIS dan fluxus

Planning Edukasi:1. Menjelaskan kepada penderita dan suaminya mengenai kondisi penderita saat ini, serta

prognosisnya.2. Menjelaskan penyebab dan faktor resiko3. Bed Rest4. Hindari coitus pada kehamilan muda5. Kontrol poli kandungan 1 minggu kemudian

4

Page 5: Responsi Ab Imminens-print

9 Mei 2015S:

Pasien mengatakan bahwa saat ini sudah tidak ada darah yang keluar dari kemaluan Nyeri perut berkurang Mual (-), muntah (-)

O:KU : baikGCS : 4-5-6Vital sign : TD : 110/80 mmHg. N : 88 x/menitRR : 20 x/menitTax: 36,7oC

Pemeriksaan fisik :Kepala/Leher:A/I/C/D: -/-/-/-

VT: pembukaan (-), fluxus (-), fluor (-)

A:GIIP1001 uk 11-12 minggu dengan abortus imminens

P:1. Acc KRS2. KIE bed rest3. Preabor 3 x 14. Asam mefenamat 3 x 500 mg5. Kontrol poli kandungan 1 minggu kemudian

5