prof. david kaligis

15
IMPLEMENTASI SEMANGAT KEBANGKITAN NASIONAL DALAM WAWASAN KEBANGSAAN DAVID A. KALIGIS PEMBANTU REKTOR IV UNIVERSITAS SAM RATULANGI HOTEL QUALITY, MANADO 2012

Upload: alfizanna

Post on 26-Jul-2015

876 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Prof. David Kaligis

IMPLEMENTASI SEMANGAT KEBANGKITAN NASIONAL DALAM

WAWASAN KEBANGSAAN

DAVID A. KALIGISPEMBANTU REKTOR IV

UNIVERSITAS SAM RATULANGIHOTEL QUALITY, MANADO 2012

Page 2: Prof. David Kaligis

LATAR BELAKANG :

KEMERDEKAAN DIPEROLEH :

1. PASANG SURUT SEJARAH BANGSA INDONESIA

MENUNTUT KEMERDEKAAN

2. JIWA PATRIOTIK, PANTANG MENYERAH, MENTAL

SPIRITUAL HEROIK

3. NILAI-NILAI PERJUANGAN TETAP RELEVAN UNTUK

PECAHKAN MASALAH MASYARAKAT, BERBANGSA DAN

BERNEGARA

4. DIBUTUHKAN WAWASAN KEBANGSAAN

Page 3: Prof. David Kaligis

TANTANGAN MODERNISASI :

Globalisasi IPTEK (Informasi, Komunikasi, Transportasi) “Borderless” Isu globalisasi (Demokrasi, HAM, LH) akan pengaruhi sistem nilai (Pola pikir, Pola tindak, termasuk mental spiritual). Adaptasi terhadap globalisasi :• Globalisasi tidak dapat ditolak• Globalisasi harus disiasati jadi peluang• Globalisasi harus dihadapi dengan mental pejuang (MERDEKA) secara non fisik

Page 4: Prof. David Kaligis

DAMPAK GLOBALISASI

1. MASUKNYA IDEOLOGI TRANSNASIONAL BISA MENGGANGGU KETENTRAMAN HIDUP MASYARAKAT NEGARA-NEGARA BERKEMBANG

2. DEMOKRATISASI, HAM DAN LIBERALISME BISA MENYUBURKAN INDIVIDUALISME YANG BERTENTANGAN DENGAN PRINSIP-PRINSIP KEBERSAMAAN, KEKELUARGAAN DAN KEMAPANAN SOSIAL-BUDAYA LOKAL

3. KETERGANTUNGAN NEGARA-NEGARA BERKEMBANG TERHADAP NEGARA-NEGARA MAJU DALAM TEKNOLOGI, MODAL DAN PASAR EKSPOR SEMAKIN BESAR

4. SERBUAN INFORMASI DAN MULTIMEDIA BISA MERUSAK NILAI-NILAI SOSIAL BUDAYA LOKAL DAN BISA TERJADI WESTERNISASI ?

5. KEJAHATAN TRANSNASIONAL DAN ANCAMAN ASIMETRIK BISA MELEMAHKAN KETAHANAN NASIONAL

Page 5: Prof. David Kaligis

BAGAIMANA MENYIKAPI GLOBALISASI

1. MENCARI PELUANG UNTUK PEMANFAATAN GLOBALISASI BAGI PENINGKATAN KEMAJUAN, KEMAKMURAN DAN KESEJAHTERAAN BANGSA DAN TANNAS

2. MENINGKATKAN KUALITAS SDM (Pemuda) DAN MEMBANGUN KARAKTER BANGSA UNTUK MENGHADAPI TANTANGAN GLOBALISASI DAN KEMAJUAN DUNIA

3. MENDORONG SEKTOR EKONOMI DAN SENI BUDAYA UNTUK GO INTERNASIONAL SERTA PENINGKATAN DAYA SAING

4. MEMBANGUN KEBANGGAAN BANGSA INDONESIA ATAS JATI DIRI (Merah Daraku, Putih Tulangku) DAN BUDAYANYA SEBAGAI KARAKTER BANGSA

5. MENGEMBANGKAN DIPLOMASI SECARA TOTAL DEMI KEPENTINGAN NASIONAL UNTUK PENCAPAIAN TUJUAN NASIONAL (SDM Tangguh).

6. MENINGKATKAN USAHA BELA NEGARA BAGI SEMUA LAPISAN MASYARAKAT/BANGSA INDONESIA

Page 6: Prof. David Kaligis

TANTANGAN

•KONFLIK TERCIPTA OLEH KEPENTINGAN

• “PERANG MODERN” DIMENSI LUAS NON- MILITER

• “PERANG MODERN” (WUJUD POLITIK, IDIOLOGI, EKONOMI, BUDAYA, INTELEKTUAL, PSIKOLOGI, DAN PERANG TEKNOLOGI).

Page 7: Prof. David Kaligis

KEWASPADAAN

• PERTAHANKAN KEDAULATAN (SISHANKAMRATA)

• TUMBUH KEMBANGKAN JIWA BELA NEGARA

• BELA NEGARA HARUS MEMILIKI WAWASAN/ WAWASAN KEBANGSAAN (Dasar Pembelaan)

Page 8: Prof. David Kaligis

APA ITU WAWASAN KEBANGSAAN

• TEORI SISTEM : MEMANDANG SESUATU SEBAGAI SATU SISTEM DALAM KESATUAN (CONTOH : SISTEM MANUSIA, SISTEM TATA SURYA)

• PERUBAHAN SOSIAL : MANUSIA DIKUASAI OLEH PERUBAHAN, DAN ARUS PERUBAHAN DIDIKTE OLEH TINGKAT TEKNOLOGI YANG MEMBAWA KONSEKUENSI SOSIAL BUDAYA.

Page 9: Prof. David Kaligis

WAWASAN KEBANGSAAN = WANUS•ASPEK SEJARAH NKRI MERUPAKAN WAWASAN NASIONAL

•WANUS SEBAGAI DASAR WAWASAN KEBANGSAAN

•WANUS ADALAH KEBENARAN UNTUK CAPAI TUJUAN NASIONAL

•WANUS DALAM PARADIGMA NASIONAL MEMILIKI SPESIFIKASI : * PANCASILA SEBAGAI FALSAFAH, IDIOLOGI BANGSA, DASAR NEGARA. * UUD 1945 SEBAGAI LANDASAN KONSTITUSI NEGARA. * WANUS SEBAGAI VISI NASIONAL, SEBAGAI LANDASAN KONSEPSIONAL. * TANNAS SEBAGAI KONSEPSI NASIONAL.

Page 10: Prof. David Kaligis

IMPLEMENTASI WANUS

1. IMPLEMENTASI DALAM KEHIDUPAN POLITIK CONTOH : PEMILU, LEGISLATIF, PEMILUKADA HARUS

PRINSIP DEMOKRATIS DAN KEADILAN SEHINGGA KESATUAN DAN PERSATUAN BANGSA TERPELIHARA

2. PRODUK-PRODUK HUKUM DI DAERAH TIDAK BOLEH BERTENTANGAN DENGAN HUKUM SECARA NASIONAL (PENDIDIKAN)

3. HAK AZASI MANUSIA DIKEDEPANKAN UNTUK UMBUHKAN TOLERANSI

4. PEMBANGUNAN PULAU-PULAU TERLUAR (Beranda Depan)

Page 11: Prof. David Kaligis

IMPLEMENTASI DALAM KEHIDUPAN EKONOMI

• PEMBANGUNAN EKONOMI BERKEADILAN DAN KESINAMBUNGAN ANTAR DAERAH

• OTONOMI DAERAH SALAH SATU WUJUD PEMERATAAN PEMBANGUNAN EKONOMI

• PEMBANGUNAN EKONOMI MELIBATKAN PARTISIPASI RAKYAT, SEPERTI PEMBERIAN KREDIT MIKRO/UKM

Page 12: Prof. David Kaligis

HAK DAN KEWAJIBAN BELA NEGARAUSAHA BELA NEGARA MERUPAKAN HAK DAN KEWAJIBAN WARGANEGARA (PASAL 27 AYAT 3 DALAM PERUBAHAN KEDUA UUD 1945 ATAU PASAL 30 AYAT 1 & 2 UUD 1945 SEBELUM

AMANDEMEN), mengandung pengertian :

•BAHWA SETIAP WARGA NEGARA BERHAK TURUT SERTA DALAM MENENTUKAN KEBIJAKAN TEN- TANG PEMBELAAN NEGARA (MELALUI SALURAN DAN SESUAI PERATURAN PERUNDANG- UNDANGAN YANG BERLAKU

• BAHWA SETIAP WARGA NEGARA BERKEWAJIBAN TURUT SERTA DALAM USAHA PEMBELAAN NEGARA SESUAI DENGAN KEMAMPUAN DAN PROFESINYA MASING-MASING (Pemuda ?)

Page 13: Prof. David Kaligis

PENUTUPWAWASAN KEBANGSAAN DASAR UNTUK :

1. BELA NEGARA SEBAGAI SIKAP, PERBUATAN DAN TINDAKAN YANG SPONTAN DARI SEGENAP WARGANEGARA YANG DIDASARKAN PADA KESADARAN BERBANGSA DAN KECINTAAN TERHADAP TANAH AIR

2. TUJUANNYA ADALAH UNTUK MEMENANGKAN, MENCEGAH DAN MENIADAKAN SEGALA MACAM ANCAMAN YANG MEMBAHAYAKAN KEMERDEKAAN BANGSA & KEDAULATAN NEGARA, SERTA NILAI-NILAI KEHIDUPAN BERBANGSA

3. USAHA BELA NEGARA BISA DIKATAKAN SEBAGAI UPAYA YANG MENDUKUNG, MENUNJANG DAN MEWUJUDKAN KAMNAS

4. PERLU BERBAGI TANGGUNG JAWAB ANTAR KOMPONEN BANGSA ATAS ANCAMAN KEUTUHAN NKRI (TERMASUK TANGGUNG JAWAB PERGURUAN TINGGI DAN MAHASISWA)

Page 14: Prof. David Kaligis

PENUTUP (PADNAS)

1. ADANYA GLOBALISASI TIDAK MUNGKIN DIHINDARI PEMUDA HARUS MELAKUKAN PADNAS TERHADAP PENGARUH BUDAYA ASING

2. PERLU DIKEMBANGKAN FILTER SYSTEM (TERMASUK PANCASILA SEBAGAI KEMAMPUAN SOFT SKILLS)

KESIAPAN SDM (PEMUDA/MAHASISWA) DENGAN MENGEMBANGKAN SISTEM PENYARING (FILTER SYSTEM) MELALUI INTRAKURIKULER MATA KULIAH PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN.3. PERLU DIBUAT SUATU KEBIJAKSANAAN KHUSUS OLEH

PEMERINTAH TENTANG PERLUNYA KEWASPADAAN NASIONAL TERHADAP PENGARUH BUDAYA ASING KHUSUSNYA KEWASPADAAN DI BIDANG PENDIDIKAN INTERNASIONAL

4. PERLU PENINGKATAN PERAN PENDIDIKAN NON FORMAL/KEGIATAN EKSTRA KURIKULER PT TENTANG PADNAS DAN BELA NEGARA.

Page 15: Prof. David Kaligis

SEKIAN

TERIMA KASIH