pengkajian fisik new

41
LIA NOVIANTY, S.KEP.,NERS PEMERIKSAAN FISIK

Upload: indah-puspa-pratiwi

Post on 29-Jul-2015

195 views

Category:

Healthcare


5 download

TRANSCRIPT

LIA NOVIANTY, S.KEP.,NERS

PEMERIKSAAN FISIK

PENGERTIAN PEMERIKSAAN FISIK

Berasal dr kata “ Physical Examination “

memeriksa tubuh

“Memeriksa tubuh dgn atau tanpa alat untuk

tujuan mendapatkan informasi/data yg

menggambarkan kondisi klien yg

sesungguhnya”

TUJUAN PEMERIKSAAN FISIK

Menentukan status kesehatan klien

Mengidentifikasi masalah klien

Mengambil data dasar u/

menentukan rencana tindakan yg

akan dilakukan.

METODE/TEHNIK PEMERIKSAAN FISIK

INSPEKSI

PALPASI

PERKUSI

AUSKULTASI

INSPEKSI

Disebut jg “Periksa Pandang” Inspeksi difokuskan pd ukuran,

bentuk, posisi, kelainan anatomi organ, warna, tekstur, penampilan, pergerakan & kesimetrisan

Teknik Inspeksi pd umumnya tdk menggunakan alat bantu tambahan

PALPASI

Disebut jg “Periksa Raba” Teknik ini digunakan u/

mengidentifikasi ukuran, bentuk, tekstur, temperatur, kelembaban, pulsasi, vibrasi, konsistensi & mobilitas

Pemeriksaan ini menggunakan rabaan a/ sentuhan u/ menentukan karakterristik struktur tubuh di bawah kulit

PERKUSI Disebut jg “Periksa Ketuk” Pemeriksaan ini dilakukan dgn mengetuk

area/organ u/ menghasilkan bunyi. Bunyi yg dihasilkan menginformasikan perubahan atau kondisi dr suatu organ Perkusi dilakukan u/ menngidentifikasi ukuran, densitas, lokasi & batas2 suatu

organ

AUSKULTASI

Disebut jg “Periksa Dengar” Pemeriksaan ini u/ mendengar

bunyi yg dihasilkan o/ suatu organAuskultasi dilakukan u/

mengidentifikasi frekuensi, intensitas, kualitas & lamanya bunyi yg di auskultasi

PERSIAPAN PEMERIKSAAN FISIK

PERSIAPAN ALAT PERSIAPAN KLIEN PERSIAPAN LINGKUNGAN

PERSIAPAN ALAT

Persiapan alat dlm baki

1.Penlight

2.Stetoskop

3.Tensimeter

4.Termometer

5.Refleks Hummer

CONT….

5. Tisu dlm Kom kecil6. Penggaris7. Handscoon8. Masker9. Tempat test rasa10. Bengkok11. 3 botol suhu berisi air lisol, air

sabun, air bersih

12. Tonge spatel

13. Bak instrument

14. Kassa & kapas

15. Medline / meteran

16. Tulisan dlm huruf standar

17. Timbangan

18. Jam tangan

19. Catatan

PERSIAPAN KLIEN

1. Jelaskan kepada klien tentang

tindakan dan tujuan yang akan

dilakukan

2. Tanyakan kesiapan pasien untuk

dilakukan tindakan

3. Atur posisi klien

PERSIAPAN LINGKUNGAN

Pasang Sampiran

KEADAAN UMUM PASIEN

A. TINGKAT KESADARAN Kompos Mentis sadar sepenuhnya, dpt

menjawab semua pertanyaan ttg keadaan’y

Apatis keadaan kesadaran yg segan u/ b’hubungan dgn lngkngn sktr, sikap’y acuh tak acuh

Somnolen Keadaan kesadaran yg mau tdr saja. Dpt dibangunkan dgn rangsangan nyeri, akan ttp tidur lagi

CONT..

Delirium Keadaan kacau motorik yg sangat, berontak, berteriak-teriak & tdk sadar trhdp orang lain, tempat & waktu

Sopor Kesadaran yg menyerupai koma, reaksi hanya dapat ditimbulkan dgn rangsang nyeri.

Koma Kesadaran yg hilang sama sekali & tdk dapat dibangunkan dgn rangsangan apapun.

CONT…

B. TANDA-TANDA VITAL

SUHU TUBUH

1.Mengukur suhu oral 2 – 3 mnt

2.Mengukur suhu rektal 2 – 3 mnt

3.Mengukur suhu axila 5 – 10 mnt

MENGUKUR TEKANAN DARAH

TD rata-rata = 120/80 mmHg Sistol = 100 s.d 120 mmHg Diastol = 70 s.d 90 mmHg

Hipertensi : Sistolik diatas 140 mmHg Diastolik diatas 90 mmHg

Hipotensi : Sistolik dibawah 90 mmHg dengan tanda-tanda pusing & peningkatan nadi

TEKANAN SISTOLIK DAN DIASTOLIK

Tekanan yang terjadi waktu

kontraksi jantung disebut

tekanan sistol

Tekanan yg terjadi waktu

relaksasi ventrikel disebut

Tekanan Diastole

PULSE (NADI)

Nadi Normal : 60-80 x/mnt

Tempat pemeriksaan Nadi Arteri Brachialis Arteri Radialis Arteri Temporalis Arteri Jugularis externa Arteri Jugularis Interna

RESPIRASI

Respirasi normal org dewasa 16-20 x/mnt

Jenis pernapasan pernapasan Dadapernapasan Perutpernapasan cuping hidungpernapasan Toraxo abdominalis

Frekwensi …….x/mnt

KEPALAKesimetrisan Bentuk Kepala

Kebersihan kulit kepala

Pertumbuhan rambut, tekstur rambut,

warna rambut, Rontok a/ tidak

Ada lesi a/ tidak

Ada pembengkakan a/ tidak

PERIKSA WAJAH

Bentuk simetris a/ tidak

Pucat a/ tidak

Pada pipi ada Hyperpigmentasi a/ tidak

Pitting edema a/ tidak Gradasi pitting edema : 4 mm +2 6 mm +3 8 mm +4

PERIKSA MATA

Alis mata

Distribusi bulu mata

Alat bantu mata

Reaksi Pupil terhadap cahaya

(mengecil Miosis, membesar Midriasis)

Normal Pupil : 3-5 mm

Conjungtiva

Sclera

Test mengedip

PERIKSA TELINGA

Kesimetrisan Bentuk Kebersihan telinga test pendengaran uji detik jam dgn jrk

30 cm Kaji nyeri tekan

Palpasi Luar1. Tragus/centilan adanya nyeri tekan2. Daun telinga sejajar a/ tidak, jika dilipat kedepan kembali segera a/ tidak

PERIKSA HIDUNG

Kesimetrisan Bentuk Kebersihan Posisi septum Keadaan mukosa Distribusi bulu hidung Apakah ada pengeluaran a/ polip Kaji sinus Prontalis & sinus Maksilaris Test f/ penciuman Test kepatenan jalan napas

PERIKSA MULUT

Kesimetrisan bentuk Kelembaban bibir Stomatitis a/ tidak Kelengkapan gigi ada caries a/ tidak Kebersihan Warna gusi Edema gusi kaji ovula Kaji tonsil Kaji refleks muntah Kaji f/ pengeccapan

PERIKSA LEHER

Kesimetrisan Bentuk

Test f/ menelan

Pembesaran kelenjar tyroid & getah

bening

Pengukuran JVP (ketinggian kepala 20-45)

Kaji ROM

PERIKSA DADA

Kaji Bentuk dada

Inspeksi apakah ada lesi a/ jaringan parut

Palpasi ada nyeri tekan a/ tidak

Fokal premitus

Pengembangan paru Auskultasi Suara paru

Area trakheo Bronchial (di atas trachea & bronchi)

Bronhial Vesikular (di daerah bronchi pd sternum ics 3-4)

vesikular (seluruh jaringan paru)

ICS 1-6 Midclavikula

ICS 7-8 Mid Axila

ICS 9-10 grs Scapula

CONT….

Perkusi Seluruh jaringan paru ICS 1 – 6 Mid Clavikula ICS 7 – 8 Mid Axila ICS 9 – 10 Grs Scapula

SUARA NAFAS TAMBAHAN

Bronchial jika terdengar pd seluruh tepi paru Bronchovesikular jika terdengar diseluruh permukaan paru perifer Fine Rales / Crackie - Nada tinggi - t’dengar suara gemericik yg tdk terus menerus slm akhir inspirasi, t’dengar pd peradangan a/ Kongesti paru Medium Rales - Nada lebih rendah - Tidak hilang stlh batuk

CONT…

Coarse Rales - Nada keras / nyaring - Terdengar menggelegar (spt gelembung

slm inspirasi) - Tidak hilang dgn batuk

Wheezing

- suara spt musik - dpt t’dengar pd inspirasi & expirasi - Biasa’y lbh nyaring pd expirasi

CONT…

Ronchi

- Nyaring, rendah, kasar & ngorok - Terdengar pd saat tertentu, Inspirasi a/ expirasi - Biasanya lbh nyaring pd saat expirasi

Fleural Fiction Rub - Suara kering, gesekan b’ciut biasanya o/

krn peradangan Pleura - Terdengar saat Inspirasi / expirasi - nyaring diatas area anterior lateral bawah

PERIKSA JANTUNG

Inspeksi & Palpasi : ics ke 5 PIM seperti deburan Auskultasi : ics 2 dextra aorta ics 2 sinistra pulmonal antara sternum & ics 4 Trikuspidalis

antara sternum & ics 5 Bicuspidalis (Mitral)

PEMERIKSAAN KETIAK & MAMAE

Kaji bentuk payudara Kebersihan areola putting susu nyeri tekan Pembengkakan Pembesaran kelenjar ketiak

PERIKSA ABDOMEN INSPEKSI Kulit abdomen, pergerakan dinding

abdomen, keadaan umbilicus

AUSKULTASI Bising Usus Normal B.U 5-12 x/mnt Daerah pemeriksaan Transversum, asenden &

desendent

PALPASI Kuadran I (tanda murphy, hepar & ginjal)

Kuadran II (Ginjal kiri, limpa & lambung)

Kuadran III ( Apendik)

Blass a/ kandung kemih

CONT...Abdomen di bagi ke dlm 4 kuadran

Kuadran I Ginjal kanan, hepar, pankreas, empedu, duodenumKuadran II Ginjal kiri, lien, lambung, flexure lienalisKuadran III Wanita (Tuba fallopi kanan, ovarium kanan, appendix,caecum)Laki-laki ( Caecum & apendix )Kuadran IV Wanita (ovarium, tuba falofi kiri, sigmoid)Laki-laki Sigmoid

PERIKSA EXTREMITAS INSPEKSI - EXTREMITAS ATAS bentuk tangan kiri &

kanan simetris / tidak, kebersihan kuku, jumlah jari lengkap a/ tidak, (normalnya ada 5, jika lebih polidaktil / kurang sindactil)

- EXTREMITAS BAWAH bentuk tangan kiri & kanan simetris / tidak, kebersihan kuku, jumlah jari lengkap a/ tidak, (normalnya ada 5, jika lebih polidaktil / kurang sindactil)

CONT…

PALPASI

Untuk mengetahui pemerataan Vaskularisasi / kehangatan, apakah vaskularisasi sama rata a/ tidak..(jika vaskularisasi berbeda, kemungkinan terjadi Vasokontriksi pembuluh darah)

CRT (Capilary Refil Time) N : > 2 detikClubbing Finger Gelombang pd daerah kuku Extremitas atas Turgor kulit Extremitas bawah edema Extremitas atas Refleks Bisep & refleks Trisep, ROM Extremitas bawah Reflek patela, ROM

GENETALIA

WANITA kebersihan vulva, kelengkapan,

keluaran (jenis, warna, volume, bau)

LAKI-LAKI kelengkapan skrotum & penis

PERIKSA ANUS kebersihan & hemoroid

SELAMAT BELAJAR