lapkas app anes indah

32
Laporan Kasus Anestesi umum dengan Laryngeal Mask Airway pada pasien Apendisitis akut Oleh : Pembimbing: Indah Harirotul Janah Dr. Sjamsul Hadi, Sp.An 2009730085 KEPANITERAAN KLINIK STASE ANESTESI RS. ISLAM CEMPAKA PUTIH JAKARTA

Upload: diana-marini

Post on 11-Dec-2015

221 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

n

TRANSCRIPT

Page 1: Lapkas APP Anes Indah

Laporan Kasus

Anestesi umum dengan Laryngeal Mask Airway pada pasien Apendisitis akut

Oleh : Pembimbing:Indah Harirotul Janah Dr. Sjamsul Hadi,

Sp.An2009730085

KEPANITERAAN KLINIK STASE ANESTESIRS. ISLAM CEMPAKA PUTIH JAKARTA

Page 2: Lapkas APP Anes Indah

IDENTITAS PASIEN

Nama : Nn. FJenis kelamin : PerempuanUsia : 16 tahunAlamat : Johar baru-JakpusTgl Op : 11/11/2014Diagnosis : Apendisitis akutNo. RM : 00628xxx

Page 3: Lapkas APP Anes Indah

Anamnesis Keluhan Utama :

Nyeri perut kanan bawah

Keluhan tambahan :

Mual, susah BAB

Page 4: Lapkas APP Anes Indah

Riwayat penyakit sekarang

Os datang ke RS Islam Cempaka Putih dengan keluhan nyeri perut kanan bawah yang dirasakan + 2 minggu SMRS. Nyeri berawal dari ulu hati, lalu berpindah-pindah ke perut kanan bawah. Nyeri hilang timbul dan dirasakan seperti diremas-remas. Mual (+) sejak + 1 minggu SMRS, muntah disangkal. Demam disangkal. Os belum BAB sejak 1 minggu SMRS. BAK lancar. Nafsu makan os baik.

Page 5: Lapkas APP Anes Indah

Riwayat Penyakit Dahulu :

Belum pernah mengalami

keluhan seperti ini sebelumnya.

Riwayat hipertensi disangkal, DM

disangkal, asma disangkal, riwayat operasi disangkal

Riwayat Penyakit Keluarga :

Asma disangkal, Hipertensi

disangkal, DM disangkalRiwayat

pengobatan :Os

mengatakansudah 2x berobat ke

dokter dan diberikan antibiotik

Riwayat alergi :Os menyangkal memiliki riwayat alergi terhadap

makanan, binatang dan debu

Page 6: Lapkas APP Anes Indah

Riwayat kebiasaanMerokok disangkal, Minum alkohol disangkal, Penggunaan narkotika disangkal

Riwayat psikis Saat akan operasi pasien merasa sangat cemas

Page 7: Lapkas APP Anes Indah

PEMERIKSAAN FISIK

Page 8: Lapkas APP Anes Indah

• 100 / 70 mmHg

• 80 x/menit

• 22x/menit

• 36,0 ᵒC

Keadaan Umum :Tampak sakit sedang

Kesadaran : Composmentis

Page 9: Lapkas APP Anes Indah

Status gizi

BB: 53 kgTB: 156 cmIMT: 21,78 (Normal)

Page 10: Lapkas APP Anes Indah

Status Generalis

Kepala Normocephal, rambut hitam, distribusi merata, tidak rontokMata: conjunctiva anemis -/-, sklera ikterik -/-Hidung: normonasi, sekret -/-, darah -/-Telinga: normotia, sekret -/-, darah -/_Mulut: bibir tampak kering, faring hiperemis (-)

Leher Pembesaran KGB (-), pembesaran kelenjar tiroid (-)

Thoraks Inspeksi : normochest, pergerakan dinding dada simetris kanan dan kiriPalpasi : vocal fremitus teraba sama kanan dan kiriPerkusi : sonos pada kedua lapang paruAuskultasi : vesikuler +/+, rhonki -/-, wheezing -/-

Page 11: Lapkas APP Anes Indah

Jantung Inspeksi : ictus cordis tidak terlihatPalpasi : ictus cordis tidak terabaPerkusi : batas atas jantung pada ICS 2 linea parasternalis dextra, batas kanan jantung pada ICS IV linea para sternalis dextra, batas kiri jantung pada ICS V linea midclavicurasi sinistraAuskultasi : BJ 1 dan 2 reguler, murmur (-), gallop (-)

Abdomen Inspeksi : datar, bekas operasi (-)Auskultasi : bising usus (+) normalPerkusi : timpani pada seluruh quadran abdomenPalpasi : supel, nyeri tekan epigastrium (+), nyeri tekan perut kanan bawah (+), rovsing sign (+)Tanda lain : Psoas sign (-), obturator sign (-)

Ekstremitas Atas: Akral : hangatCRT < 2 detik : < 2 detikEdema : -/-

Bawah:Akral : hangatCRT < 2 detik : < 2 detikEdema : -/-

Page 12: Lapkas APP Anes Indah

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI NORMALHEMATOLOGIHemoglobinLeukosit HematokritTrombosit

10.07350

32439

g/dlribu/ul

%ribu/ul

11.7-15.53.60-11.00

35-47150-440

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Pemeriksaan Laboratorium (5 November 2014)

Page 13: Lapkas APP Anes Indah

Apendicogram

• Tampak kontras mengisi colon sampai distal.

• Apendiks terisiireguler, paraaortal dan tanda-tanda perlengketan

• Kesan: Gambaran appendicitis

Page 14: Lapkas APP Anes Indah

Resume

• Perempuan usian 16 th, datang ke RSIJ Cempaka Putih dengan keluhan nyeri perut kanan bawah 2 minggu SMRS, nyeri dirasakan berawal dari ulu hati, lalu berpindah ke perut kanan bawah. Nyeri hilang timbul, terasa seperti diremas-remas. Mual (+) sejak + 1 minggu SMRS, muntah (-). Demam (-). BAB (-) sejak 1 minggu SMRS. BAK lancar. Nafsu makan baik.

Page 15: Lapkas APP Anes Indah

Status Fisik

ASA 1

Page 16: Lapkas APP Anes Indah

• Diagnosis prabedah : Apendisitis Akut• Jenis pembedahan : Apendektomi• Jenis Anestesi : Umum • Teknik Anestesi : LM 3 , ½ O tertutup

Absorben ventilasi kendali • Respirasi :

VT = 500 RR = 12 O2 = 0,5 L/menit N2O = 1 L/menit, Isofluran = 2 vol%

• Posisi : Telentang• Premedikasi : edukasi kepada

untuk menenangkan pasien

Page 17: Lapkas APP Anes Indah

Pre operatif

• Inform consent, SIOP (+)• Pasien dipuasakan 6 jam sebelum

anestesi• Anamnesis ulang riw. Asma, alergi

obat, gigi palsu, gigi goyang, perhiasan

• Pemasangan infus RL

Page 18: Lapkas APP Anes Indah

Peri-operatif

• Pasien dibawa ke ruang operasi• Pasien diposisikan telentang di meja

operasi• Sebelum dilakukan induksi dipasang

elektroda ECG, pengukur TD, SpO2 dan sirkuit anestesi dipastikan dan berfungsi dengan baik

• Sebelum dilakukan induksi, dipasang elektroda ECG, pengukur TD, Oksimetri dan sirkuit anestesi dipastikan berfungsi baik

• Pasien disuntikkan i.v.: - Fentanil 0,1 mg sebagai analgetik, - diinduksi dengan Recovol 100 mg,c - disuntikkan muscle relaxan Tramus 25

mg

Page 19: Lapkas APP Anes Indah

• Setelah refleks bulu mata hilang, lakukan triple manuver airway + pasang sungkup ventilasi manual dengan balon hingga tercapai relaksasi

• Pasang Laryngeal Mask Airway No 3, Fiksasi LM, sambungkan dengan O2, lalu sambungkan dengan ventilator

Page 20: Lapkas APP Anes Indah

Maintenance Perioperatif• Berikan N2O & O2 3:1

• Maintenance anestesi selama operasi dengan desfluran

• Kebutuhan cairan : Isotonik (RL 500 ml) Kebutuhan selama operasi: BB : 53 Kg Bedah sedang: 4-6 ml/ Kg 4 ml x 53 Kg = 212 ml/ jamRumatan : 4 ml x 10 = 40 ml 2 ml x 10 = 20 ml 1 ml x 33 = 33 ml

93 ml/ Jam • Tramus 10 ml

Page 21: Lapkas APP Anes Indah

Post Operasi

• Ketorolak 30 mg• Ondansentron 4 mg• SA 0,5 mg• Neostigmin 1 mg• Clopedin 50 mg i.m.• Hentikan aliran N2O dan desfluran, beri O2 100% 5-10

menit, nilai kemampuan pasien bernapas spontan.• Lakukan suction, ekstubasi LM, pasang pipa

orofaring,• Beri O2 dengan bantuan face mask, sampai bernapas

spontan

Page 22: Lapkas APP Anes Indah

• Pindahkan pasien ke ruang pemulihan anestesi/ UPPA

• Pasang tensi, SpO2, O2

• Nilai – Gangguan pernapasan (-)– Gangguan kardiovaskular (-)– Gelisah (+)– Keluhan nyeri (+)–Mual-muntah (+)–Menggigil (-)

Page 23: Lapkas APP Anes Indah

Nilai pulih dari anestesiNilai 2 1 0

Kesadaran Sadar, orientasi baik Dapat dibangunkan Tak dapat dibangunkan

Warna Merah muda, tanpa O2, sat >92%

Pucat kehitaman, perlu O2 agar sat > 90%

Sianosis dengan sat O2 <90%

Aktivitas 4 ekstremitas dapat bergerak

2 ekstremitas dapat bergerak

Tidak ada ekstremitas yang bergerak

Respirasi Dapat napas dalamBatuk

Napas dangkalSesak napas

Apnu atau obstruksi

Kardiovaskuler Tekanan darah berubah 20%

Berubah 20-30% Berubah > 50%

Page 24: Lapkas APP Anes Indah

Nilai Aldrette Score

• Kesadaran 1• Warna 2• Aktivitas 2• Respirasi 2• Kardiovaskular 2

Skor > 8, Pasien dapat dipindahkan/pulangkanSkor< 8, Perlu ada tindakan

9

Page 25: Lapkas APP Anes Indah

Fentanil

• Golongan Opiad (morfin, petidin,sufentanil )

• Sebagai analgetik • Tidak mengganggu kardiovaskuler

>> digunakan induksi pasien dg kelainan jantung

• Dosis induksi 20-50 mikrogram/kg BB

• Dosis rumatan 0,3-1 mikrogram/kg BB/ menit

Page 26: Lapkas APP Anes Indah

Propofol

• Dosis bolus untuk induksi 2-2.5 mg/kg dosis rumatan IV total 4-12 mg/kg/jam– Efek puncak ; 1 menit– Lama aksi :5-10 menit– Efek samping :• Kv : hipotensi, aritmia, takikardi,

bradikardi, hipertensi• Pulmoner : depresi pernapasan,

apneu, cegukan, bronkospasme, laringospasme• SSP :sakit kepala, pusing• GI : mual muntah, kram abdomen

Page 27: Lapkas APP Anes Indah

Rokuronium Bromida

• Penggunaan: relaksasi otot skelet• Dosis:

- intubasi : IV 0,6-1,2 mg/KgBB- pemeliharaan : 0,06-0,6 mg/KgBB

• Farmakologi : pemblokir neuromuskular non depolarisasi steroid

• Farmakokinetik:-awitan aksi : 45-90 s-efek puncak : 1-3 menit-lama aksi : 15-150 menit

ES : Takikardi, aritmia, bronkospasme, ruam, edem ditempat suntikan suntikan, pruritus, dll

Page 28: Lapkas APP Anes Indah

Ketorolac• Analgesik non-narkotik,aktivitas antipiretik

yang lemah • Menghambat sintesis prostaglandin dan

dapat dianggap sebagai analgesik yang bekerja perifer karena tidak mempunyai efek terhadap reseptor opiat.

• DewasaAmpul : 10 mg diikuti dengan 10–30 mg tiap 4 sampai 6 jam bila diperlukan. Harus diberikan dosis efektif terendah. Dosis harian total tidak boleh lebih dari 90 mg untuk orang dewasa dan 60 mg untuk orang lanjut usia

• ES: -Saluran cerna : diare, dispepsia, nyeri gastrointestinal, nausea.-Susunan Saraf Pusat : sakit kepala, pusing, mengantuk, berkeringat.

Page 29: Lapkas APP Anes Indah

Atropin Sulfat

• Penggunaan : bradikardi sinus, premedikasi (vagolisis), terapi tambahan pd pengobatan bronkospasme & tukak lambung

• Dosis : Bradikardi sinus-Dewasa : 0,5-1 mg IV/IM/SK, ulang 3-5 mnt sesuai indikasi, max 40 ug/Kg-Anak : 10-20 ug/Kg (dosis minimum 0,1 mg)

• Farmakologi :antagonis aksi asetilkolin pd reseptor muskarinik

• ES : takikardi, palpitasi, depresi napas, halusinasi, retensi urin, TIO meningkat, dll

Page 30: Lapkas APP Anes Indah

Neostigmin

• Penggunaan: reversi dari relaksan otot depolarisasi, pengobatan miastenia gravis, ileus, dan retensi urin pasca bedah

• Dosis reversi: IV lambat 0,05 mg/KgBB (dosis max 5 mg) dgn atropin 0,015 mg/kg

• Farmakologi: hambat hidrolisis asetilkolin lewat kompetisi dengan asetilkolin u/ perlekatan dg asetilkolinesterase

• ES: Bradikardi, takikardi, blok AV, hipotensi, peningkatan sekresi oral, faring & bronkus, depresi napas, bronkospasme, kejang, sakit kepala, ruam, urtikaria, rx anafilaksis

Page 31: Lapkas APP Anes Indah

Ondansetron

• Penggunaan : pencegahan & pengobatan mual & muntah pasca bedah, akibat kemoterapi.

• Dosis mual pasca bedah : 8-16 mg premedikasi, 4 mg IV lambat dalam 1-5 menit, ulangi dosis bila perlu

• Farmakologi : antagonis reseptor serotonin 5-HT3 selektif yg ditemukan scr perifer pd terminal saraf vagal & scr sentral dlm zona pemicu kemoreseptor dr area postrema

• ES : hipotensi, bradikardi, takikardi, angina, sesak, bronkospasme, EPS, kejang, konstipasi, ggn fungsi hati, dll

Page 32: Lapkas APP Anes Indah

TERIMAKASIH