kasus tutorial osteoartritis

Upload: azkhaknowles3279

Post on 15-Oct-2015

39 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

tutorial

TRANSCRIPT

Kasus Tutorial Osteoartritis

Tn J (65 th/165 cm/ 80 kg) datang ke dokter di klinik anda dengan keluhan nyeri dan kaku lutut kanan terutama setiap pagi hari saat bangun tidur. Keluhan dialami sejak 2 bulan terakhir dan semakin hari semakin parah. Keluhan semakin berat saat px melakukan aktivitas lari dan angkat berat. Saat pemeriksaan diketahui bahwa lutut px mengalami bengkak dan merah. Px minum dumin tablet 3 dd 500 mg namun nyeri tidak kunjung sembuh. Berdasarkan pemeriksaan X-rays menunjukkan adanya penyempitan ruang antar sendi yang ringan. Px pernah mendapatkan obat glukosamin sulfat kaplet 500 mg dan diminum 2 kali sehari, px menanyakan apakah pemberian suplemen tersebut perlu diteruskan.Data lab serum:Scr: 1,8 mg/dL (N 0,6 1,2 mg/dL)BUN: 30 mg/dL (N 8-21 mg/dL)Uric acid: 10 mg/dL (N 4,2-8,0 mg/dL)Pertanyaan:1. Sebutkan faktor resiko terjadinya OA pada pasien ini, jelaskan!2. Sebutkan permasalahan terkait terapi pada pasien ini!3. Sebagai apoteker jawaban apakah yang anda berikan terhadap pertanyaan pasien dan jelaskan alasannya!4. Berikanlah rekomendasi terapi yang sesuai untuk pasien ini!5. Berikan KIE untuk pasien ini!