cover

10
PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TIKET ONLINE PADA PERUSAHAAN LIQUID ENTERTAINMENT MENGGUNAKAN PHP & MY SQL TUGAS AKHIR DINA AMRIYANI HSB 072406168 DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010 Universitas Sumatera Utara

Upload: andi-setyoko

Post on 26-Oct-2015

10 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

covver

TRANSCRIPT

Page 1: Cover

PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TIKET ONLINE PADA PERUSAHAAN LIQUID ENTERTAINMENT

MENGGUNAKAN PHP & MY SQL

TUGAS AKHIR

DINA AMRIYANI HSB 072406168

DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

2010

Universitas Sumatera Utara

Page 2: Cover

PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TIKET ONLINE PADA PERUSAHAAN LIQUID ENTERTAINMENT MENGGUNAKAN PHP &

MYSQL

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya

DINA AMRIYANI HSB 072406168

PROGRAM STUDI D-III ILMU KOMPUTER

DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

2010

Universitas Sumatera Utara

Page 3: Cover

PERSETUJUAN

Judul : PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TIKET ONLINE PADA PERUSAHAAN LIQUID ENTERTAINMENT MENGGUNAKAN PHP & MYSQL

Kategori : TUGAS AKHIR Nama : DINA AMRIYANI HSB Nomor Induk Mahasiswa : 072406168 Program Studi : DIPLOMA (D3) ILMU KOMPUTER Departemen : MATEMATIKA Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Diluluskan di Medan, Juni 2010

Diketahui/Disetujui oleh Departemen Matematika FMIPA USU Ketua, Pembimbing, Dr. Saib Suwilo, M.Sc Dr. Saib Suwilo, M.Sc NIP. 19640109 198803 1 004 NIP. 19640109 198803 1 004

Universitas Sumatera Utara

Page 4: Cover

PERNYATAAN

PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TIKET ONLINE PADA PERUSAHAAN LIQUID ENTERTAINMENT MENGGUNAKAN PHP & MYSQL

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebut sumbernya. Medan, Juni 2010 DINA AMRIYANI HSB 072406168

Universitas Sumatera Utara

Page 5: Cover

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT Yang Maha Pemurah dan Maha Penyayang, dengan limpah karunia-Nya kertas kajian ini berhasil diselesaikan dalam waktu yang telah ditetapkan. Shalawat dan salam penulis panjatkan kepada Nabi Muhammad SAW, semoga kita mendapatkan syafa’atnya kelak di yaumil akhir. Pada kesempatan ini, penulis juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah banyak membantu: 1. Bapak Dr. Saib Suwilo, M.Sc, selaku dosen pembimbing dan Ketua Pelaksana

Program D3 Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan panduan dan penuh kepercayaan kepada saya untuk meyempurnakan kajian ini.

2. Bapak Prof. Dr. Eddy Marlianto, M.Sc, selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

3. Yang teristimewa, untuk Ayah dan Ibu penulis, Bapak Syah Edwar Hsb dan Ibu R. Amilah, yang senantiasa memberikan kasih sayang, nasihat, dukungan, baik moril maupun materil, serta untuk setiap doa yang telah diberikan untuk penulis. Penulis sadar ia tidak akan mampu membalas semuanya, semoga apa yang telah dilakukan penulis dapat memberikan suatu kebanggaan dan semoga Allah SWT meridhoi semua yang telah ayah dan ibu penulis berikan.

4. Kakanda tersayang Wan Radila Yusna yang senantiasa memberikan banyak bantuan, dukungan, motivasi yang teramat besar, sehingga penulis akhirnya dapat juga menyelesaikan tugas akhir ini. Kakanda Rizki Hamida Hsb yang selalu dapat membuat penulis tertawa, begitu juga kakanda Wan Syahfina Yahmi.

5. Bapak Ian Ariaz, selaku pimpinan Liquid Entertainment dan seluruh staf dan crew, Ferry Antonius dan Coni Oktami yang telah banyak membantu penulis selama penelitian.

6. Seluruh dosen pengajar Program D3 Ilmu Komputer dan pegawai di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

7. Para sahabat tercinta yang selalu memberikan semangat dan doanya, Lia, Ayu, Listia, Lidia, Ummi, Winda, Dima, Rika, semoga kita tetap bersama.

8. Teman-teman yang selalu membantu, memberikan ilmunya kepada penulis, Hasnan, Alfi, Arif, Dedy, bang Firman, Doni, Sofyanda, dan rekan-rekan seperjuangan di Ilmu Komputer 2007, khususnya di komputer C’ 07, semoga Allah SWT membalas semua kebaikan kalian.

9. Sanak keluarga, Uwo, Ndo Yen, Ncek Ucu yang selalu menasehati, menyemangati dan memotivasi penulis, semoga Allah SWT akan membalasnya.

10. Semua yang ikut membantu baik secara langsung maupun tidak, penulis ucapkan terima kasih banyak.

Akhir kata, penulis berharap semoga Tugas Akhir ini bermanfaat bagi penulis

sendiri maupun pihak-pihak yang berkepentingan, walaupun penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun.

Universitas Sumatera Utara

Page 6: Cover

ABSTRAK Tulisan ini bertujuan untuk membangun sebuah aplikasi website e-commerce. Sistem perancangan dalam membangun website Liquid Entertainment ini dikembangkan dengan menggunakan software yakni Apache, PHP, dan MySQL dan menggunakan bantuan Macromedia Dreamweaver untuk penulisan script program, dan Adobe Photoshop sebagai aplikasi untuk mendesain tampilan halaman website, serta menggunakan web browser Mozilla Firefox. Website ini berfungsi untuk menyajikan dan menyebarkan informasi mengenai perusahaan Liquid Entertainment, tiket yang ditawarkan dan tata cara pembelian tiket yang tersedia. Tujuan wesite ini adalah untuk mempermudah masyarakat dalam memperoleh informasi mengenai Liquid Entertainment secara online dan update.

Universitas Sumatera Utara

Page 7: Cover

DAFTAR ISI

Halaman Persetujuan ii Pernyataan iii Penghargaan iv Abstrak v Daftar Isi vi Daftar Tabel viii Daftar Gambar ix

BAB 1 PENDAHULUAN 1

1.1 Latar Belakang 1 1.2 Identifikasi Masalah 2 1.3 Batasan Masalah 2 1.4 Maksud dan Tujuan 3 1.5 Kontribusi Penelitian 3 1.6 Metode Penelitian 4 1.7 Sistematika Penulisan 5

BAB 2 LANDASAN TEORI 7

2.1 Pengertian Komputer dan Jarinagn Komputer 7 2.2 Pengenalan Internet 8 2.3 Pengenalan Informasi dan Sistem Informasi 10

2.3.1 Sistem 10 2.3.2 Informasi 12 2.3.3 Sistem Informasi 13

2.4 E-commerce 14 2.5 Jaringan (Network) 15 2.6 Web Server 17 2.7 World Wide Web (WWW) 18 2.8 Hyper Text Transfer Protocol (HTTP) 19 2.9 Pengenalan PHP 20

2.9.1 Sejarah PHP 21 2.9.2 Kelebihan PHP 22

2.10 Data, Database dan DBMS 23 2.10.1 Data 23 2.10.2 Database 24 2.10.3 DBMS 24

2.11 MySQL 25 2.11.1.Sejarah MySQL 25 2.11.2 Pengertian MySQL 28 2.11.3 Kelebihan MySQL 29

Universitas Sumatera Utara

Page 8: Cover

BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 31

3.1 Sejarah Singkat Perusahaan 31 3.2 Visi, Misi, Moto dan Logo Perusahaan 32

3.2.1 Visi 32 3.2.2 Misi 32 3.2.3 Motto 33

3.2.4 Logo 33

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM 34 4.1 Data Flow Diagram (DFD) 34 4.2 Event List Belanja Online 36 4.3 Kamus Data 37 4.4 Normalisasi dan Relasi Data 38 4.5 Perancangan Database 39 4.6 Flowchart Sistem 42 4.6.1 Flowchart Menu Utama 42 4.6.2 Flowchart Login Admin 43 4.6.3 Flowchart Halaman Admin 44 4.6.4 Flowchart Pilihan Tambah Tiket dan Daftar Tiket 46 4.6.5 Flowchart Customer 47 4.7 Membangun Halaman situs 48

BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM 50

5.1 Pengertian Implementasi Sistem 50 5.2 Tujuan Implementasi Sistem 50 5.3 Komponen-Komponen Kebutuhan Sistem 51

5.3.1 Hardware 51 5.3.2 Software 51 5.3.3 Brainware 54

5.4 Demonstrasi Program 54 5.4.1 Halaman Utama Situs 54 5.4.2 Halaman About 55 5.4.3 Halaman Events 56 5.4.4 Halaman Gallery 56 5.4.5 Halaman Contact Us 57 5.4.6 Halaman Buy Ticket Online 58

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 61 6.1 Kesimpulan 61 6.2 Saran 62

DAFTAR PUSTAKA 63 LAMPIRAN 64

Universitas Sumatera Utara

Page 9: Cover

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 4.1 Tabel Ticket 40 Tabel 4.2 Tabel Kategori 40 Tabel 4.3 Tabel Customers 40 Tabel 4.4 Tabel Order 41 Tabel 4.5 Tabel Order Item 41 Tabel 4.6 Tabel Buku Tamu 41 Tabel 4.7 Tabel User 41

Universitas Sumatera Utara

Page 10: Cover

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Proses Jaringan Internet 9 Gambar 2.2 Karakteristik Suatu Sistem 12 Gambar 2.3 Alur Komponen Sistem Informasi 14 Gambar 3.1 Logo Liquid Entertainment 33 Gambar 4.1 Data Flow Diagram Konteks 35 Gambar 4.2 Event List 36 Gambar 4.3 Relasi Data 39 Gambar 4.4 Flowchart Menu Utama 42 Gambar 4.5 Flowchart Login Admin 44 Gambar 4.6 Flowchart Halaman Admin 45 Gambar 4.7 Flowchart Pilihan Tambah Tiket dan Daftar Tiket 46 Gambar 4.8 Flowchart Pilihan Customer 47 Gambar 4.9 Halaman Home 48 Gambar 4.10 Tampilan Macromedia Dreamweaver 8 48 Gambar 5.1 Tampilan antar muka Sistem Operasi Windows XP 52 Gambar 5.2 Tampilan antar muka Macromedia Dreamweaver 8 53 Gambar 5.3 Tampilan antar muka web server 53 Gambar 5.4 Tampilan halaman utama situs 55 Gambar 5.5 Tampilan halaman about 55 Gambar 5.6 Tampilan halaman events 56 Gambar 5.7 Tampilan halaman gallery 57 Gambar 5.8 Tampilan halaman contact us 57 Gambar 5.9 Tampilan buy ticket online 58 Gambar 5.10 Tampilan daftar tiket 59 Gambar 5.11 Tampilan add to cart atau keranjang belanja 59 Gambar 5.12 Tampilan form isian customer setelah checkout 60 Gambar 5.13 Tampilan konfirmasi nomor order 60

Universitas Sumatera Utara