bahan p1

13
Inspirasi Udara dapat masuk ke dalam paru-paru, apabila tekanan di dalam alveolus lebih rendah daripada tekanan di atmosfer. Kondisi ini dapat tercapai dengan bertambahnya volume paru-paru dan terjadilah proses inspirasi. MEKANISME BERNAFAS

Upload: faisal-abdullah

Post on 07-Nov-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

dk2

TRANSCRIPT

MEKANISME BERNAFAS

InspirasiUdara dapat masuk ke dalam paru-paru, apabila tekanan di dalam alveolus lebih rendah daripada tekanan di atmosfer. Kondisi ini dapat tercapai dengan bertambahnya volume paru-paru dan terjadilah proses inspirasi.

MEKANISME BERNAFASOtot otot inspirasi :Diafragma : pertambahan diameter vertikal rongga toraxMusculus intercostalis eksternus : pertambahan diameter anteroposterior dan lateral rongga toraxMEKANISME BERNAFASEkspirasi Ekspirasi : proses pasif karena tidak ada otot yang berkontraksi. otot-otot inspirasi relaksasi diafragma berelaksasi dan musculus intercostalis eksternus juga relaksasi. Pergerakan ini akan menurunkan diameter vertical, lateral, dan anteroposterior dari rongga toraks, dan akan menurunkan volume paru-paru. Tekanan di alveoulus akan meningkat dan akan mengakibatkan udara keluar dari paru-paru ke udara.

MEKANISME BERNAFASSelama inspirasi volume toraks bertambah besar karena diafragma turun dan iga terangkat akibat kontraksi beberapa otot. Otot sternokleidomastoideus mengangkat sternum keatas dan otot seratus, skalenus dan interkostalis eksternus mengangkat iga-iga. Toraks membesar ke tiga arah: anteroposterior, lateral, dan vertikal. Peningkatan volume ini menyebabkan penurunan tekanan intrapleura, dari sekitar -4 mm Hg (relatif terhadap tekanan atmosfer) menjadi sekitar -8 mm Hg bila paru mengembang pada waktu inspirasi. Pada saat yang sama tekanan intrapulmonal atau tekanan jalan napas menurun sampai sekitar -2 mm Hg (relatif terhadap tekanan atmosfer) dari 0 mm Hg pada waktu mulai inspirasi. Selisih tekanan antara jalan nafas dan atmosfer menyebabkan udara mengalir ke dalam paru sampai tekanan jalan napas pada akhir inspirasi sama dengan tekanan atmosfer.

Spirometri Metode sederhana untuk mempelajari ventilasi paru adalah dengan mencatat volume udara yang masuk dan keluar paru dengan spirometri.Jenis spirometerSpirometer mekanikSpirometer elektronik

Spirometer mekanik terdiri dari sebuah drum yang dibalikkan di atas bak air, dan drum tersebut diimbangi oleh suatu beban.Dalam drum terdapat gas untuk bernapas, biasanya udara atau oksigen, dan sebuah pipa yang menghubungkan mulut dengan ruang gas.Apabila seseorang bernaps dari dan ke dalam ruang ini, drum akan naik turun dan terjadi perekaman di atas gulungan kertas yang berputar.

Spirogram normal