anatomi instrumen ktsp

7
Anatomi Instrumen Supervisi KTSP

Upload: bayu-andoro

Post on 12-Apr-2017

228 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Anatomi  Instrumen KTSP

Anatomi Instrumen Supervisi KTSP

Page 2: Anatomi  Instrumen KTSP

NO KOMPONEN SUB KOMPONEN INDIKATOR1. Dokumen

KTSP..3 17

2. RPP 9 213. Pembelajaran 4 204. Penilaian 5 14

Jumlah 72

Page 3: Anatomi  Instrumen KTSP

1. DOKUMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

Sub Komponen

Indikator

1.1 Komponen Kurikulum Sekolah

1.1.1 Visi, misi, tujuan sekolah1.1.2 Muatan visi, misi dan tujuan sekolah1.1.3 Tingkat kurikulum1.1.4 Jumlah jam pelajaran dalam struktur kurikulum

sekolah1.1.5 Pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler1.1.6 Penyelenggaraan layanan bimbingan dan

konseling1.1.7 Beban Belajar Peserta Didik1.1.8 Kalender Pendidikan1.1.9 Sekolah menetapkan Kriteria Ketuntasan Minimal

(KKM) 1.2 Mekanisme

Penyusunan dan Pengelolaan Kurikulum

1.2.1 Tahapan penyusunan kurikulum1.2.2 Prinsip penyusunan kurikulum1.2.3 Pihak yang terlibat dalam penyusunan kurikulum

1.3 Komponen Evaluasi Kurikulum

1.3.1 Fokus evaluasi kurikulum1.3.2 Aspek evaluasi Implementasi kurikulum1.3.3 Desain dan Instrumen evaluasi kurikulum1.3.4 Mekanisme pelaksanaan evaluasi kurikulum1.3.5 Pihak yang terlibat dalam evaluasi

Page 4: Anatomi  Instrumen KTSP

2. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sub Komponen Indikator2.1 Identitas dalam RPP 2.1.1 Identitas dalam RPP memuat: identitas sekolah, kelas/semester, tema, subtema,

alokasi waktu, pertemuan2.2 Kompetensi Inti 2.2.1 Kompeten Inti memuat KI-1 (sikap spiritual), KI- 2 (sikap sosial), KI- 3

(pengetahuan), KI- 4 (keterampilan)2.3 Kompetensi Dasar

(KD) dan Indikator 2.3.1 Kompetensi Dasar (KD) memuat KD dari beberapa muatan pelajaran sesuai

dengan pemetaan pembelajaran pada buku guru2.3.2 Kompetensi Dasar (KD) memuat KD dari KI-1, KD dari KI-2, KD dar KI-3 dan KD dari

KI-42.3.3 Indikator dikembangkan pada KD dari KI-3 dan KI-42.3.4 Indikator dikembangkan menggunakan kata kerja operasional yang dapat diukur

sesuai karakteristik peserta didik, satuan pendidikan dan potensi daerah2.4 Tujuan Pembelajaran 2.4.1 Tujuan pembelajaran mengacu pada indikator

2.4.2 Tujuan pembelajaran memuat aspek audience (a), behaviour (b), condition (c), degree (d)

2.4.3 Degree (d) dalam tujuan pembelajaran mencakup sikap dan dituangkan sebagai aspek penilaian sikap

2.5 Materi Pembelajaran 2.5.1 Materi pembelajaran dikembangkan dalam butir-butir sesuai indikator yang memuat fakta, konsep, prinsip dan prosedur yang relevan sesuai karakteristik peserta didik

2.6 Metode Pembelajaran 2.6.1 Pendekatan yang digunakan dengan menerapkan model pembelajaran2.6.2 Menerapkan metode pembelajaran yang bervariasi2.6.3 Metode yang dirancang untuk pelaksanaan pembelajaran

2.7 Media, Alat dan Sumber Pembelajaran

2.7.1 Rancangan media pembelajaran yang digunakan2.7.2 Rancangan alat/bahan pembelajaran yang digunakan2.7.3 Dasar Penentuan Sumber Belajar2.7.4 Sumber belajar yang direncanakan

2.8 Langkah-langkah Pembelajaran

2.8.1 Kegiatan Pendahuluan2.8.2 Kegiatan Inti2.8.3 Kegiatan Penutup

2.9 Penilaian 2.9.1 Menggunakan penilaian otentik sesuai dengan indikator pencapaian KD.

Page 5: Anatomi  Instrumen KTSP

3. PELAKSANAAN PEMBELAJARANSub Komponen Indikator

3.1 Kegiatan Pendahuluan

3.1.1 Guru menyiapkan psikis dan fisik peserta didik.3.1.2 Guru memberikan motivasi belajar3.1.3 Guru melakukan apersepsi3.1.4 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

3.2 Kegiatan Inti 3.2.1 Guru menerapkan pendekatan tematik terpadu3.2.2 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan mengamati3.2.3 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan menanya3.2.4 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan mencoba/mengumpulkan informasi3.2.5 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan menalar3.2.6 Guru memfasilitasi siswa melakukan kegiatan mengomunikasikan3.2.7 Guru menerapkan strategi pembelajaran yang efektif dan menyenangkan3.2.8 Guru menggunakan media/ alat bantu pembelajaran yang tepat dan variatif3.2.9 Guru memanfaatkan berbagai sumber belajar 3.2.10 Guru memfasilitasi siswa menunjukkan sikap spiritual dalam pembelajaran3.2.11 Guru memfasilitasi siswa menunjukkan sikap sosial dalam pembelajaran3.2.12 Guru menggunakan bahasa yang baik (komunikatif) dan benar (sesuai kaidah)

3.3 Kegiatan Penutup

3.3. 1 Guru melakukan kegiatan penutup dalam pembelajaran3.3.2 Guru melakukan tindaklanjut pembelajaran3.3.3 Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran

3.4 Kesesuaian dengan RPP

4.4.1 Guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan RPP

Page 6: Anatomi  Instrumen KTSP
Page 7: Anatomi  Instrumen KTSP

4. DOKUMEN PENILAIAN PENDIDIKAN

Sub Komponen Indikator1. Perencanaan 4.1.1 Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap pencapaian

kompetensi peserta didik.4.1.2 Guru menentukan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)4.1.3 Guru menyosialisasikan Perencanaan Penilaian

2. Instrumen 4.2. 1 Guru menyusun instrumen penilaian aspek sikap4.2.2 Guru menyusun instrumen penilaian aspek pengetahuan4.2.3 Guru menyusun instrumen penilaian aspek keterampilan

3. Pelaksanaan 4.3. 1 Guru melaksanakan penilaian aspek sikap4.3.2 Guru melaksanakan penilaian aspek pengetahuan4.3.3 Guru melaksanakan penilaian aspek keterampilan

4. Analisis dan Tindak Lanjut

4.4.1 Guru menganalisis hasil penilaian4.4.2 Guru menyusun program tindak lanjut hasil analisis

3. Guru melaksanakan program tindak lanjut hasil analisis4.5 Pelaporan 4.5.1 Guru melaporkan hasil penilaian kepada kepala sekolah dan

orang tua/wali peserta didik4.5.2 Satuan pendidikan melaporkan hasil penilaian kepada orang tua/wali peserta didik