akbm - vitamin

Upload: gloria

Post on 03-Mar-2018

235 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    1/29

    VITAMINDISUSUN OLEH

    1. Hasna Ayusuparti2. Gloria 33111410993. Lisna Nurhayati kurnia 3311141109

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    2/29

    Yang akan dianalisis :1.Vitamin C?2.Vitamin A?3.Karbohidrat?

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    3/29

    ANALISIS KUALITATIF DAN KUANTITATIF

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    4/29

    Dimasukkan sampel,

    di netralkan dengan NaHCO 3 5%

    Warna merah- ungu (+) Vit

    Analisis Kualitatif Vitamin C

    + 2 tetes larutan FeCl 3

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    5/29

    Analisa Kualitatif Vitamin C

    1. Dimasukkan sampel kedalam tabung reaksi2. Dinetralkan dengan menambahkan NaHCO3. Ditambahkan 2 tetes larutan FeCl 34. Diamati perubahan yang terjadi5. Jika terbentuk warna merah -ungu berar

    mengandung Vitamin C

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    6/29

    Analisa Kuantitatif Vitamin C(AOAC Method 967,21)

    Titrasi dengan larutan 2,6-diklorofenol1. Bahan yang digunakana. Larutan pengekstrasi (larutan asam metafosfat 500 mL)b. Larutan baku asam askorbat 1 mg/mL

    c. Larutan baku diklorofenol-indofenol (DCIP) 200 mLd.Indikator ph timol dengan 10,75% mL NaOH 0,02 N dengan H 2O ad 250 mL

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    7/29

    + 2 mL larutan bakularutan asam askorbat

    + 5 mL larutan HPO 3 - CH 3 COOH

    Titrasi cepat dengan larutan DCIP

    Warna merah muda dalam waktu 5 detik,

    Hitung volume rata-rata

    Pembakuan larutan

    baku DCIP dengan

    larutan baku Vitamin C

    Prosedur Uji Vitamin C dengan Metode DCIP

    1

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    8/29

    + 2 ml H 2 O

    Warna merah muda

    Titrasi Blanko2

    + 5 mL larutan HPO 3 - CH 3 COOH

    Titrasi cepat dengan larutan DCIP

    d h l d l l h k

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    9/29

    sejumlah Sampel

    + 2 mL larutan HPO3-CH3COOH

    Ttskn indikator phtimol biru

    2 = basa

    2. Uji Pendahuluan Adanya Senyawa Basa Dalam Jumlah Cukup Besar

    Sampel

    Encerkan dgn larutan HPO3-CH3COOH ad vol terukur

    3. Penyiapan larutan sampel

    10 mL Larutan pengekstrasi

    1 2

    4 P k d

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    10/29

    ml sampel yangdiencerkan

    ml larutan HP03-CH3COOH

    titrasi cepat dengan larutan DCIP

    warna merah muda

    4. Penetapan kadar

    hitung volume rata-rata

    1

    2 Dihitung juga 3 kali titrasi blanko dan dihitung volume rata-rata

    larutan baku DCIP yang digunakan untuk titrasi blanko

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    11/29

    3 Perhitungan

    mg asam askorbat/g,tablet,mL = (X-B) x F/E x V/Y

    X = Volume rata-rata DCIP untuk titrasi sampelB = Volume rata-rata DCIP untuk titrasi blankoF = Keseraraan mg asam askorbat/mL DCIPV = Volume larutan uji awal yang diambil

    Y = Volume aliqout sampel dititrasi

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    12/29

    Prosedur Uji Vitamin C dengan metode DCIP

    a. Pembakuan larutan baku DCIP dengan larutan baku vitamin c1. Masing masing 2,0 ml larutan baku asam askorbat dipindahkan kedala

    3 labu erlenmeyer dan masing2 labu erlenmeyer ditambah 5 ml larutaHPO3-CH3COOH

    2. Larutan dititrasi cepat dengan larutan DCIP dari buret 50 ml sampaimuncul warna merah muda dalam waktu 5 detik. Dihitung volrata larutan baku DCIP yang digunakan untuk titrasi

    3. Dilakukan juga 3 kali titrasi blanko yang terdiri atas 5,0 ml larutan HPCH3COOH dan 2 ml H2O. Dihitung untuk titrasi blanko (misalkan Y4. Banyaknya volume X dikurangi dengan volume Y . Dihitung kesetaraa

    mg vitamin c tiap ml buku DCIP. (pembakuan DCIP seperti diatas,dilakukan setiap kali mau membakukan DCIP dengan baku asam askoyang dibuat baru

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    13/29

    LANJUTAN

    b. Uji Pendahuluan Adanya Senyawa Basa Dalam Jumlah Cukup Bes1. Sampel diencerkan dengan 2 ml larutan HPO3-CH3COOH .ph

    larutan diuji dengan meneteskan indicator ph timol biruc. Penyiapan larutan sampel1. Diambil sejumlah sampel lalu ditambahkan larutan HPO3-

    CH3COOH sampai volume terukur .2. Digunakan 10 ml larutan pengekstrasi

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    14/29

    lanjutan

    d. Penetapan kadar1. Diambil sejumlah volume aliquot sampel yang mengandung kurang le

    2 mg asam askorbat. Jika volume aliquot sampel yang mengandung mg asam askorbat

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    15/29

    Analisis kualitatif dankuantitaf vitamin A??

    A li i k lit tif it A

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    16/29

    5 tts Sampel

    +10 tetes kloroform1

    2 tts asam asetat anhidratdan sedikit kristal SbCl3

    2

    warna biru yang akan berubahwarna menjadi merah coklat

    + vitam

    Analisis kualitatif vit ALisda nursanti,2006)

    1. Pereaksi Carr-Price

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    17/29

    5 tts Sampel

    + 1 ml pereaksi TCA dalamkloroform

    warna biru kehijauan + vitamin

    2. Pereaksi trikloroasetat (TCA

    + vitam

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    18/29

    ANALISA KUAANTITATIFmenurut FI III hal 1FI IV hal 119 USP 30 hal 3466

    Kromatografi Lapis Tipis (KLT)1. Pada 1 ml larutan dalam kloroform P yang mengandung lebih kurang 6 g vitam

    A, tambahkan 10 ml antimon triklorida LP. Segera terjadi warna biru tidak mantap2. Lakukan Kromatografi Lapis Tipis seperti yang tertera pada KromatografA. Larutan BakuLarutkan isi 1 kapsul vitamin A BPFI dalam kloroform hingga 25,0 ml

    B. Larutan Ujitimbang sejumlah zat setara dengan lebih kurang 15.000 unit FI, masukan kedalam

    corong pisah, tambahkan 75 ml air, kocok kuat selama 1 menit. Ekstraksi denganml kloroform P dengan mengocok selama 1 menit dan sentrifus untuk menjernihkekstrak kloroform.

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    19/29

    LANJUTAN

    Prosedur1. totolkan secara terpisah 15 l larutan uji pada lempeng kromatografi

    silika gel.2. Masukan lempeng kedalam bejana kromatografi yang ditipiskan denga

    kertas saring dan berisi fase gerak campuran sikloheksana P : eterhingga fase gerak merambat 10 cm.

    3. Angkat lempeng, biarkan kering diudara, semprot lempeng dengan fosfomolibdat LP ; bercak biru hijau yang terjadi menunjukan adanyvitamin A. Perkirakan harga Rf vitamin A dalam bentuk alkohol, asetadan palmitat berturut-turut adalah 0,1;0,45;0,7

    Perbandingan serapan tidak kurang dari 0,85. Tetapkan rasio serapan yangtelah dikoreksi (A 325 ) terhadap serapan yang diamati (A 325 ) sepetertera pada Penetapan Kadar Akseoroftol

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    20/29

    Analisis kualitatif vit A (estien yazid,lisda nursanti; penuntunpraktikum biokima,CV. Andi offset, Yogyakarta, 2006.

    1. Dengan pereaksi Carr-Pricea. Masukan 5 tts zat yang akan diuji kedalam tabung reaksib. tambahkan 10 tetes kloroform campur ad homogenc. Tambahkan 2 tts asam asetat anhidrat dan sedikit kristal SbCl3 Amati

    (jika terbentuk warna biru yang akan berubah warna menjadi merahcoklat maka reaksi positif mengandung vitamin A)

    2. Dengan pereaksi trikloroasetat (TCA)a. Masukan 5 tts zat yang akan diuji kedalam tabung reaksib. Tambahkan 1 ml pereaksi TCA dalam kloroform campur ad homogen

    Amati perubahan warna yang terjadi (jika terbentuk warna birukehijauan maka positif vitamin A)

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    21/29

    ANALISIS KUALITATIF DAN

    KUANTITATIF GULA ???

    f

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    22/29

    1 ml sampel

    pereaksi fehling A dan fehling Bmasing-masing 2 ml

    panaskanendapan berwarna merah dansuspense berwarna hijau

    + gula

    Analisa kualitatif gula per

    Pembuatan kurva standar gula Analisis kuantitatif gula per

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    23/29

    1 grglukosa

    Aquadest ad 1liter 10 ppm 20 ppm 30 ppm 40 ppm 50 ppm

    60 ppm 70 ppm 80 ppm 90 ppm 100 ppm

    encerkan

    Ambil 1 ml

    1 ml aquadest

    blanko 10 tabung reaksi

    Reagen nelson1 ml

    Panaskan di penangas air 20 menit

    +

    s

    1

    Analisis kuantitatif gula perSomogyi-Nelson (AOAC,1990)

    2 Penentuan konsentrasi gula pereduksi

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    24/29

    10 tabung

    Sampel 1 ml Reagen nelson1 ml

    + arsenomolibdakocok

    Panaskan di penangas air 20 menit

    endapan la

    spektrofoto

    Dari metode ini akan didapatkan kadar dari persamaan regresiy=bx+c yang dalam satuan mg/L

    2 Penentuan konsentrasi gula pereduksi

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    25/29

    Analisa kualitatif gula pereduksi

    Menggunakan pereaksi fehling1. Sampel dipipet 1 ml kedalam tabung reaksi2. Ditambahkan pereaksi fehling A dan fehling B masing-masing 2 m

    dan dipanaskan3. Amati perubahan yang terjadi

    4. Jika terdapat endapan berwarna merah dan suspense berwarnahijau, maka menunjukan hasil positif

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    26/29

    Analisis kuantitatif gula pereduksi, MetodeSomogyi-Nelson (AOAC,1990)1. Pembuatan kurva standar gula

    a. Menyiapkan larutan glukosa standar dengan cara menimbang 1 gram glukosakemudian dilarutkan dengan akuadest hingga 1 liter.

    b. Kemudian diencerkaan hingga diperoleh larutan glukosa dengan konsentrasi10,20,30,40,50,60,70,80,90,100 ppm.

    c. Diambil masing-masing 1 ml larutan dan 1 ml aquadest sebagai blanko ke dalamtabung reaksi.

    d. Setiap tabung ditambahkan reagen nelson sebanyak 1 ml dan dipanaskan dalam air

    mendidih selama 20 menit.e. Kemudian ditambahkan arsenomolibdat sebanyak 1 ml dan dikocok hingga semua

    endapan larut kembali.f. Volume dalam tabung ditepatkan menjadi 10 ml dengan menambahkan 7 ml

    aquadest.g. Lalu diukur serapan menggunakan spektrofotometer.

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    27/29

    2. Penentuan konsentrasi gula pereduksia. masing-masing sampel di pipet sebnayak 1 ml kedalam tabung reaksib. Ditambahkan 1 ml reagen nelson kedalam masing-masing tabung reakc. Campuran dipanaskan kedalam penanggas air selama 20 menitd. Ditambahkan 1 ml reagen arsenomolibdat, dikocok hingga semua

    endapan larut kembali.

    e. Volume dalam tabung ditepatkan 10 ml dengan menambahkan 7 mlaquadest.f. Diukur serapannya dengan spektrofotometer.Dari metode ini akan didapatkan kadar dari persamaan regresi y=bx+c yandalam satuan mg/L

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    28/29

    DAFTAR PUSTAKA

    (Harianja,jhon wesly.Idiawati,Nora.Rudiyansyah.2015.optimasidan konsentrasi asam pada hidrolisis selulosa dalam tongkol

    jagung .JKK Vol 4 Hal 66 -71.diakses maret 2016) (estien yazid,lisda nursanti; penuntun praktikum biokima,CV. Andi

    offset, Yogyakarta, 2006.

  • 7/26/2019 AKBM - Vitamin

    29/29

    ADA PERTANYAANN ????^^