tra_bab i pendahuluan metpen

24
FORMAT USULAN PENELITIAN Dr. Sumedi Sudarsono, MPH 2013 Sebelum membuat suatu Usulan Penelitian, tentukan dahulu apa Judul Penelitian anda. Usulan Penelitian (research proposal) merupakan langkah ke dua dalam persiapan melaksanakan suatu penelitian.

Upload: anindita-juwita-prastianti

Post on 20-Dec-2015

251 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

ikm

TRANSCRIPT

Page 1: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

FORMAT USULAN PENELITIAN Dr. Sumedi Sudarsono, MPH 2013

Sebelum membuat suatu Usulan Penelitian, tentukan dahulu apa Judul Penelitian anda.

Usulan Penelitian (research proposal)

merupakan langkah ke dua dalam persiapan

melaksanakan suatu penelitian.

Page 2: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Tujuan membuat Usulan Penelitian : 1. Sbg pedoman dl melaksanakan penelitian.

2. Mengemukan secara jelas dan gamblang

masalah yg akan diteliti (apa masalahnya,

mengapa tertarik meneliti masalah tsb).

3. Mengemukakan dan mendiskusikan usaha

peneliti lain tentang masalah yg sama.

4. Sbg pedoman dl analisis hasil penelitian.

5. Menerangkan apa yg akan digunakan agar

fihak donor mengetahui dan mau membiayai

penelitian tsb.

……………………………………………………..

Page 3: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Format Usulan Penelitian terdiri atas :1. Judul penelitian

2. Pengantar

3. Permasalahan

4. Tujuan penelitian

5. Kerangka Teori

6. Kerangka Konsep

7. Hipotesis penelitian

8. Metode

9. Daftar Pustaka

10. Etika penelitian

11. Personalia

12. Anggaran penelitian

Page 4: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

USULAN PENELITIAN

Bab I. Pendahuluan.

Bab II. Tinjauan Pustaka.

Bab III. Metode.

Daftar Pustaka.

Lampiran.

Page 5: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Bab I. Pendahuluan

1. Latar Belakang Penelitian (Rational).

2. Masalah Penelitian (Problem statement).

3. Hipotesis Penelitian.

4. Tujuan Penelitian (Umum & Khusus).

5. Manfaat Penelitian 1. Peneliti muda.

2. Perguruan Tinggi.

3. Masyarakat.

Page 6: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Bab II. Tinjauan Pustaka

1. Kerangka Teoritis.

2. Kerangka Konsepsional.

3. Definisi Operasional.

4. Alur Penelitian.

Page 7: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Bab III. Metode Penelitian1. Desain Penelitian.

2. Tempat dan waktu.

3. Populasi.

4. Kriteria inklusi & eklusi.

5. Sampel (Besar sampel & teknik sampling).

6. Cara mengumpulkan Data.

7. Identifikasi Variabel.

8. Rencana Analisis data.

9. Etika Penelitian.

10. Jadwal kerja.

11. Anggaran Penelitian.

12. Organisasi penelitian.

Page 8: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Judul Penelitian

1. Dpt mengungkapkan masalah yg sedang dihadapi & yg akan dipelajari / diteliti.2. Variabel bebas dan variabel tergantung. (independent & dependent variables).3. Judul tidak terlalu panjang (8-10 kata). (singkat, jelas, padat).4. Who / what, when, where. Contoh judul penelitian :

Page 9: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Contoh Judul Penelitian Deskriptif :

1. Faktor-faktor yg berhubungan dg kejadian diare pada balita di Cempaka Putih Barat, bulan … tahun …

2. Faktor-faktor yg berhubungan dg kejadian anemia pada bumil di Cempaka Putih Barat bulan … tahun …

Page 10: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Contoh Desain Analitik

3. Suplementasi Fe & Asam folat hasilnya lebih baik dibandingkan hanya Fe saja bila diberikan pada pegawai perempuan pabrik garmen X di Tanggerang, pada bulan …. tahun …..

Variabel who/what, when, where

Page 11: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Bab I. Pendahuluan

1. Latar Belakang Penelitian (Rational). 2. Masalah Penelitian (Problem statement).

3. Hipotesis Penelitian.

4. Tujuan Penelitian (Umum & Khusus).

5. Manfaat Penelitian 1. Peneliti muda.

2. Perguruan Tinggi.

3. Masyarakat.

Page 12: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

1. Latar Belakang Penelitian

1. Uraikan semua alasan dipilihnya judul tsb. (apa pentingnya untuk diteliti).2. Uraikan bbrp hal yg sudah diket. dari penelitian sebelumnya atau yg sedang diteliti.3. Uraikan kegunaan praktis penelitian tsb dan sumbangan yg diharapkan di bidang pembangunan, pendidikan, dan penambah ilmu pengetahuan.……………………………………………………..

Page 13: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Bab I. Pendahuluan

1. Latar Belakang Penelitian (Rational).

2. Masalah Penelitian (Problem statement). 3. Hipotesis Penelitian.

4. Tujuan Penelitian (Umum & Khusus).

5. Manfaat Penelitian 1. Peneliti muda.

2. Perguruan Tinggi.

3. Masyarakat.

Page 14: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

2. Masalah Penelitian

Cara menemukan masalah penelitian :

1. Melalui pengamatan / observasi.

2. Melalui kepustakaan / bacaan.

3. Melalui pembicaraan /diskusi dg pakar.

Page 15: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Definisi Masalah :

1. Ada kesenjangan antara harapan dg kenyataan. P = ( O – E ) C P = Problem(s) O = Observed E = Expected C = Concern2. Sesuatu yg harus diselesaikan.3. Tidak adanya kejelasan ttg sesuatu hal.4. Adanya hal yg masih diragukan (adanya terra incognita).………………………………………………………

Page 16: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Syarat Masalah Penelitian yg baik :

F I N E R

1. Feasible

2. Interesting

3. Novel

4. Ethical

5. Relevant

Page 17: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

1. Feasible

Mampu laksana, sesuai kemampuan peneliti,

ada pengetahuan dasar.

Ada kepustakaan yang memadai.

Ada / tersedia subyek penelitian.

Ada / tersedia dana, alat / sarana, waktu.

( Man, Material, Money, Method).

Page 18: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

2. Interesting

Masalah yg menarik si peneliti.

Sesuai dengan bidangnya.

Agar motivasi meneliti kuat.

Agar tidak mudah berputus asa bila

menghadapi kesulitan dl penelitian.

Banyak manfaat dari penelitian tsb.

Page 19: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

3. Novel

1. Mengemukakan sesuatu yg baru

(sumbangan utk ilmu pengetahuan).

2. Melengkapi pen yg terdahulu.

3. Mengkonfirmasi pen yg terdahulu

4. Mengembangkan pen yg terdahulu

5. Tidak terlalu luas lingkupnya.

Page 20: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

4. Ethical

1. Tidak melanggar Etika Kedokteran.

2. Tidak melanggar HAM.

3. Tidak melanggar Deklarasi Helzinski.

4. Semua informasi dirahasiakan.

5. Menanda tangani informed consent.

Page 21: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

5. Relevant

1. Kegunaan utk pengemb ilmu penget.

2. Utk tata-laksana pasien.

3. Utk Kebijakan Kesehatan.

4. Sbg dasar utk penelitian selanjutnya.

5. Utk kesejahteraan hidup manusia.

Page 22: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Masalah Penelitian : F I N E R

1. Feasible

2. Interesting

3. Novel

4. Ethical

5. Relevant

Page 23: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Rumusan Masalah Penelitian

1. Pertanyaan Penelitian (research question) dinyatakan dl kalimat tanya (interogatif).

2. Bersifat khas (spesifik).

3. Bila banyak, perlu digabung.

Page 24: Tra_bab i Pendahuluan Metpen

Rumusan masalah biasanya dimulai dg kalimat pengantar sbb :

Berdasarkan uraian dl latar belakang masalah tsb di atas, maka dpt dirumuskan pertanyaan penelitian sbb :

Apakah ada hubungan antara tingkat pendidikan bumil dg anemia pd bumil di

kecamatan Cempaka Putih Barat ? ( pd bulan …….. tahun ……..).…………………………………………………..