resensi untuk tugas

11
Resensi Tugas Bahasa Indonesia Oleh : Nari Ratih Nuroh Bahriya N. XII IPA 5

Upload: nuroh-bn

Post on 27-Jun-2015

339 views

Category:

Education


4 download

DESCRIPTION

Resensi ini dibuat untuk tugas bhs. Indonesia :p

TRANSCRIPT

Page 1: Resensi untuk tugas

ResensiTugas Bahasa Indonesia

Oleh : Nari Ratih

Nuroh Bahriya N.XII IPA 5

Page 2: Resensi untuk tugas

Pengertian Resensi

Resensi adalah karya yang berisi pertimbangan/ pembicaraan dan penilaian tentang kualitas, kelebihan dan kekurangan suatu karya (buku) fiksi maupun nonfiksi.

Page 3: Resensi untuk tugas

Tujuan resensi Memberikan informasi. Mengajak pembaca untuk memikir,

merenungkan, dan mendiskusikan permasalahan yang muncul dalam sebuah buku.

Memberikan pertimbangan pada pembaca tentang pantas tidaknya sebuah buku dibaca.

Menjawab pertanyaan tentang siapa penulisnya, mengapa ia menulis, da bagaimana hubungan buku-buku sejenisnya.

Untuk segolongan pembaca resensi yang membaca, agar mendapatkan pertimbangan dalam memilih buku.

Page 4: Resensi untuk tugas

Ketentuan menyusun resensi

1. Objektif.2. Singkat.3. Menyeluruh.4. Jelas pada sasarannya.5. Bahasanya lugas.6. Serta jujur sesuai dengan selera /

keterampilan pembaca.

Page 5: Resensi untuk tugas

Syarat-syarat Resensator

Mengetahui ilmu/bidang pada buku yang akan diresensi.

Bisa membandingkan dengan yang lain, bisa disebut ilmu pembanding.

Jujur dalam menuliskan resensinya. Memiliki kemampuan untuk analisa.

Page 6: Resensi untuk tugas

Bagian-bagian resensi, meliputi:

a. Judul resensi.b. Identifikasi buku ( judul, nama

penerbit, tahun terbit, tebal buku, dan harga )

c. Isi buku/sinopsis cerita.d. Ulasan kelebihan dan kekurangan buku

(segi isi, bahasa, dan kemasannya ).e. Kesimpulan, berisi simpulan mengenai

kualitas keseluruhan isi buku/cerita.

Page 7: Resensi untuk tugas

Cara Memilih Buku yang akan diresensi

Memilih buku baru. Memilih buku hasil cetakan ulang. Atau memilih buku yang layak dibaca.

Page 8: Resensi untuk tugas

Langkah – langkah Menulis Resensi

Memilih buku yang akan diresensi. Membaca buku secara cermat. Membuat kerangka resensi. Kerangka dikembangkan menjadi

resensi yang lengkap. Merevisi resensi.

Page 9: Resensi untuk tugas

Sistematika Resensi

Pembukaberisi identitas : judul, nama pengarang, nama penerbit, tahun terbit, jumlah halaman, gambar sampul depan buku, dan harga buku.

Isi resensiberisi susunan penyajian isi buku, sinopsis cerita, gaya bahasa, hal yang menarik, perbandingan yang lain, kekuatan / kelemahan.

Penutupberisi keuntungan – keuntungan yang didapatkan dan kemajuan yang harus dialami pembaca ( bila ada ).

Page 10: Resensi untuk tugas

Manfaat resensi Bagi masyarakat / pembaca: membantu pembaca

menentukan buku yang sesuai dengan kebutuhan/kepentingan/selera, membantu pembaca mengetahui kekuurangan dak kelebihan suatu buku, serta membantu pembaca membelih buku yang baik.

Bagi resentator : membantu memasyarakatkann buku baru, membantu pemasaran buku baru, serta membantu memperkenalkan kualitas penulis/pengarang dan karyanya.

Bagi penulis/pengarang buku : membantu penulis/pengarang dalam memasyarakatkan dan memasarkan karyanya, membantu penulis/pengarang untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan karyanya.

Bagi penerbit : membantu penerbit memasyarakatkan dan memasarkan buku terbitannya.

Page 11: Resensi untuk tugas

Sekian dan

terima kasih.

Jaza kumulloh khoiro.