penyakit jantung rematik

14
PENYAKIT JANTUNG REMATIK(PJR)

Upload: iman-nurul

Post on 05-Jan-2016

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

penyakit jantung rematik

TRANSCRIPT

Page 1: Penyakit Jantung Rematik

PENYAKIT JANTUNG REMATIK(PJR)

Page 2: Penyakit Jantung Rematik

PJR :

PJR merupakan peny. jantung didapat yg sering ditemukan pd anak.

PJR merupakan kelainan katup jantung yg menetap akibat DRA sebelumnya/ trtm mengenai: Katup mitral (75%),

Aorta (25%),

Jarang mengenai katup trikuspid,

Dan tidak pemah menyerang katup pulmonal. PJR dpt menimbulkan stenosis atau

insufisiensi atau keduanya.

Page 3: Penyakit Jantung Rematik

STENOSIS MITRAL

Stenosis mitral paling sering ditemukan pd usia dewasa: Ok diperlukan waktu ± 5-10 tahun utk

timbulnya gejala stlh serangan DRA

MANIFESTASI KINIS Stenosis mitral ringan tdk menimbulkan keluhan

yg berarti. Stenosis mitral berat akan menimbulkan :

Sesak nafas dgn atau tanpa aktifitas, Ortopne Dan palpitasi.

Page 4: Penyakit Jantung Rematik

PEMERIKSAAN FISIK Peningkatan impuls sepanjang garis

parasternal kiri. Denyut nadi perifer :

Melemah

Tekanan nadi menyempit

Pada stenosis mitral berat dpt ditemukan tanda-tanda : Hipertensi pulmonal (BJ I mengeras, BJ II komponen pulmonal

mengeras)

Bising mid diastolic /presistolik

STENOSIS MITRALSTENOSIS MITRAL

Page 5: Penyakit Jantung Rematik

LANGKAH DIAGNOSTIK

PEMERIKSAAN PENUNJANG Ekokardiografi

Katup mitral menebal, kalsifikasi, gerakan terbatas, perlekatan katup dgn korda. Dilatasi

atrium kiri,

atrium kanan,

arteri pulmonalis,

ventrikel kanan

STENOSIS MITRALSTENOSIS MITRAL

Page 6: Penyakit Jantung Rematik

LANGKAH DIAGNOSTIK

PEMERIKSAAN PENUNJANG EKG :

Deviasi aksis ke kanan Pembesaran atrium kiri, Hipertrofi ventrikel kanan

CXR : Pembesaran atrium kiri dan atrium kanan, Segmen pulmonal menonjol, Dan kongesti vena pulmonalis

STENOSIS MITRALSTENOSIS MITRAL

Page 7: Penyakit Jantung Rematik

TERAPI

Antibiotika profilaksis sesuai dgn DRA Pembatasan aktivitas tergantung derajat

penyakit Pasien dgn gejala klinis dpt dilakukan

baloon valvuloplasti atau operasi Profilaksis thdp endocarditis infektif

STENOSIS MITRALSTENOSIS MITRAL

Page 8: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISENSI MITRAL

Merupakan kelainan katup yg paling sering ditemukan akibat DRA

Manifestasi klinik Pada anak sering tdk menimbulkan keluhan

Pemeriksaan fisik Peningkatan impuls didaerah. apeks pd mitral

insufisensi yg berat Bunyi jantung I normal atau melemah. Bunyi jantung II dpt terdengar terpecah lebar Bunyi jantung III sering dijumpai Murmur pansistolik didaerah apeks menjalar ke

arah aksial kiri

Page 9: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISENSI MITRAL EKG :

Pada kasus ringan tdk terdapat kelainan

Pada kasus berat tdpt hipertrofi ventrikel kiri

Dgn atau tanpa dilatasi atrium kiri Foto toraks

Pembesaran ventrikel kiri dan atrium kiri

Kongesti vena pulmonalis jika ada CHF

Page 10: Penyakit Jantung Rematik

TERAPI Antibiotika profilaksis sesuai dgn DRA Pemberian ACE inhibitor spt :

Kaptopril dpt dipertimbangkan.

Pembatasan aktivitas tgtg derajat penyakit Profilaksis thdp endocarditis infektif Operasi :

Repair atau replacement.

Page 11: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISIENSI AORTA Lebih jarang dibandingkan insufisiensi mitral. Biasanya bersamaan dgn kel. katup mitral.

Manifestasi Klinis Insufistensi ringan biasanya asimtomatis. Pd Insufistensi lebih berat toleransi latihan

menurun

Page 12: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISIENSI AORTAPemeriksaan Fisik

Impuls prekordium meningkat,

Dpt dijumpai getaran bising (thrill) pd sela 3 garis parasternal kiri.

Bunyi jantung I melemah, bunyi jantung II normal atau tunggal.

Bising diastolik pd sela iga 3-4 kiri.

Bising sistolik pd sela iga 2 kanan ok stenosis aorta relatif.

Pd stenosis aorta berat : bising mid diastolik di apeks

Page 13: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISIENSI AORTA

EKG IA ringan: normal

IA berat: hipertrofi ventrikel kiri, dilatasi atrium kiri.

Foto toraks Dpt ditemukan kardiomegali dgn dilatasi aorta asenden.

Page 14: Penyakit Jantung Rematik

INSUFISIENSI AORTA

TERAPI. Antibiotik profilaksis seperti pd DRA

Kasus ringan tdk perlu pembatasan aktivitas.

Tindakan bedah dilakukan :

Nyeri angina atau sesak saat aktivitas Dan kardiomegali bermakna.