paparan pembuka klinik konsul batch i - arum w

Upload: rina-orin

Post on 09-Mar-2016

222 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tes

TRANSCRIPT

  • PERCEPATAN PROSES FASILITASI AKREDITASI

    PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN: PENGISIAN INSTRUMEN AKREDITASI

    (BATCH 1)

    Jakarta, 18 19 September 2014

    Arum Atmawikarta Wakil Ketua TAM-PTKes

  • Latar Belakang

    Dalam melaksanakan fungsinya, sejauh ini, TAM-PTKes telah melakukan fasilitasi pada 56 prodi kesehatan dan untuk mempercepat proses fasilitasi terhadap 227 prodi yang masuk dalam rencana akreditasi TAM-PTKes tahun 2014, maka perlu dilakukan klinik konsultasi kepada 5 prodi sebagai berikut:

    a. 87 program studi DIII Kebidanan;

    b. 79 program studi DIII Keperawatan;

    c. 31 program profesi Ners;

    d. 20 program profesi Dokter;

    e. 8 program profesi Dokter Gigi

    Sejalan dengan rencana tersebut, maka proyek HPEQ berinisiasi untuk memfasilitasi percepatan proses fasilitasi akreditasi program studi DIII Kebidanan, yang merupakan bagian dari program komponen 1.3 proyek HPEQ, yaitu pengembangan instrumen akreditasi.

  • Tujuan Pertemuan

    1. Mendapatkan kesamaan persepsi terkait sistem pembimbingan/fasilitasi kepada seluruh fasilitator dan Program Studi DIII Kebidanan

    2. Memantapkan praktik Sistem Informasi Manajemen Akreditasi dalam proses fasilitasi kepada seluruh fasilitator dan Program Studi DIII Kebidanan

    3. Mempercepat proses fasilitasi untuk menghasilkan instrumen akreditasi dari setiap program studi DIII Kebidanan

  • Target Output Pertemuan

    Persepsi yang sama terkait sistem pembimbingan/fasilitasi kepada seluruh fasilitator dan Program Studi DIII Kebidanan

    Praktik Sistem Informasi Manajemen Akreditasi yang lebih baik dalam proses fasilitasi kepada seluruh fasilitator dan Program Studi DIII Kebidanan

    Penyelesaian pengisian borang akreditasi untuk Program Studi DIII Kebidanan Tahap 2 (24 prodi kebidanan)

    Berita acara kesepakatan hasil pembimbingan intensif tentang cara mengisi borang akreditasi baru untuk Program Studi DIII Kebidanan Tahap 2 dan 3.

  • Susunan Acara (Hari I) Waktu Kegiatan/Topik Pembicara

    Hari I: Kamis, 18 September 2014

    12:00 13:00 Registrasi Prodi

    Makan Siang

    13:00 13:15 Sambutan Ketua TAM-PTKes Wakil Ketua TAM-HPEQ

    (Arum Atmawikarta)

    13:15 13:30 Sambutan Ketua BAN-PT

    Ketua BAN-PT

    (Prof. Dr. Mansyur Ramly)

    13:30 14.30 Penyamaan Persepsi Sistem

    Pembimbingan kepada Seluruh

    Fasilitator dan Program Studi

    Sesi Tanya Jawab

    Pembagian Kelompok

    TAM-HPEQ

    (Dr. Soetrisno M.A)

    Ketua Divisi Kebidanan

    (Laurensia M.Sc.)

    Fasilitator

    14.30 15.30 ISHOMA

    15.30 16.30 Pemantapan Praktik Sistem

    Informasi Manajemen Akreditasi

    Tim IT

    16.30 18.00 Konsultasi Program Studi dengan

    Fasilitator (dibedakan antara batch

    II dan Batch III)

    TAM-HPEQ

    (Dr. Soetrisno M.A)

    Ketua Divisi Kebidanan

    (Laurensia M.Sc.)

    Fasilitator

    18.00 - 19.00 ISHOMA

    19.00 22.00 Konsultasi Program Studi dengan

    Fasilitator

    TAM-HPEQ

    (Dr. Soetrisno M.A)

    Ketua Divisi Kebidanan

    (Laurensia M.Sc.)

    Fasilitator

  • Susunan Acara (Hari II)

    Waktu Kegiatan/Topik Pembicara Hari II: Jumat, 19 September 2014

    09:00 10.30 Konsultasi Program Studi dengan

    Fasilitator

    Prodi Tahap I dan II: Unggah

    borang/ standar yang sudah

    dikonsultasikan

    Prodi tahap III: Unggah borang/

    standar yang sudah diisi

    TAM-HPEQ

    (Dr. Soetrisno M.A)

    Ketua Divisi Kebidanan

    (Laurensia M.Sc.)

    Fasilitator

    10.30 12.00 Wrap up dan tindak lanjut TAM-HPEQ

    (Dr. Soetrisno M.A)

    Ketua Divisi Kebidanan

    (Laurensia M.Sc.)

    12:00 Check out dan Makan Siang

  • Peserta Pertemuan

    12 Fasilitator

    75 Program Studi D III Kebidanan

  • Fasilitator

    1. Sunesni - STIKes Mercubakti, Padang

    2. Ismarwati - STIKes Aisyiyah, Yogyakarta

    3. Noviyanti - STIKes Ahmad Yani Cimahi, Bandung

    4. Yanti - AKBID Estu Utomo, Boyolali

    5. Emy Suryani - Poltekkes Kemenkes Surakarta

    6. Ika Sumiyarsi Sukamto UNS, Surakarta

    7. Runjati - Poltekkes Kemenkes Semarang

    8. Yanti Herawati - STIKes Dharma Husada, Bandung

    9. Sri Handayani - STIKes Aisyiyah, Surakarta

    10. Apin Setyowati - AKBID Dharma Husada, Kediri

    11. Rika Nurhasanah - STIKes Bhakti Kencana,Bandung

    12. Tri Setiowati - STIKes Ahmad Yani Cimahi, Bandung

  • Rencana Tindak Lanjut (1/2)

    Penyelesaian proses fasilitasi untuk Program Studi Kesehatan Target Akreditasi TAM-PTKes HPEQ 2014:

    Batch Tanggal Klinik Konsultasi

    Jumlah Prodi Target Selesai Fasilitasi

    1 18 19 Sept. D3 Bidan (75 Prodi) 15 Oktober 2014

    2 25 26 Sept. D3 Perawat (61 Prodi) 22 Oktober 2014

    3 2 3 Oktober Profesi Dokter (20 Prodi), Profesi Dokter Gigi (9 Prodi), Profesi Ners & D3 Perawat (52 Prodi)

    30 Oktober

  • Rencana Tindak Lanjut (2/2)

    Membuat dan menyepakati Berita Acara Target Penyelesaian Fasilitasi antara Program Studi dengan Fasilitator. (Format Berita Acara)

    Program Studi dan Fasilitator menyelesaikan proses fasilitasi sesuai dengan Berita Acara.