laporan amami 10

5
LAPORAN PRAKTIKUM ANALISA MAKANAN DAN MINUMAN Pemeriksaan Pemanis Makanan (Sakarin) NAMA PURBOWO ADI NUGROHO NIM P07134111062 SEMESTER IV T.A : 2013 KELAS REGULER POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

Upload: bowo-adi

Post on 03-Jan-2016

61 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Amami 10

LAPORAN PRAKTIKUM

ANALISA MAKANAN DAN MINUMAN

Pemeriksaan Pemanis Makanan (Sakarin)

NAMA PURBOWO ADI NUGROHO

NIM P07134111062

SEMESTER IV T.A : 2013

KELAS REGULER

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

JURUSAN ANALIS KESEHATAN

2013

Page 2: Laporan Amami 10

NNa

SO2

O║

O║

O║

A Judul Pemeriksaan Pemanis Makanan (Sakarin) secara Kuantitatif

B Praktikum ke 10

C Hari / tanggal Selasa, 4 Juni 2013

D Metode Titrimetri/Acidimetri

E Prinsip Dalam lingkungan asam sakarin diekstraksi dari contoh dengan kloroform alcohol

(9:1), pelarut organic diuapkan dan residu ditambah alcohol netral, kemudian

direaksikan dengan NaOH menggunakan indicator PP hingga warna rose timbal.

F Reaksi

G Bahan Sirup

H Alat dan

pereaksi

Alat :

1. Corong pemisah

2. Pipet volume

3. Pipet ukur

4. Buret dan statif

5. Gelas beker

Pereaksi :

1. Chloroform

2. Alcohol

3. NaOH 0,1 N

4. Indicator PP 1%

I Prosedur 1. Mempersiapkan alat dan bahan.

2. Memipet 50,0 ml sampel dimasukkan ke dalam corong pemisah.

3. Mengasamkan dengan HCl encer.

4. Mengekstraksi campuran tersebut dengan campuran chloroform dengan

alcohol 9:1 (18 ml chloroform + 2 ml alcohol), kemudian ekstrak disaring

5. Mengulangi langkah ekstraksi sampai 5 kali (dalam percobaan ini

dilakukan ekstraksi sebanyak 2 kali).

6. Mengumpulkan filtrate dalam gelas kimia, kemudian diuapkan sampai

kering.

SO2

NNa

NH

SO2

O║

+ HCl →

NH

SO2

+ NaOH →

Page 3: Laporan Amami 10

7. Melarutkan residu dengan 75 ml aquades panas, dinginkan.

8. Menitrasi campuran tersebut dengan NaOH 0,1 N menggunakan indicator

1 ml PP 1% sampai terjadi perubahan warna rose.

J Data ml sampel = 50 ml

ml titrasi = 3,54 ml

N NaOH = 0,1026 N

BE asam sakarin = 183,1

BE natrium sakarin = 241

K Perhitungan Kadar sakarin dihitung sebagai asam sakarin

Mg/kg = ml titrasi x N NaOH x BEasam sakarin x1000

ml sampel

= 3,54 x0,1026 x 183,1x 1000

50,0

= 1330,05 mg/kg

Kadar sakarin dihitung sebagai natrium sakarin 2H2O

Mg/kg = ml titrasi x N NaOH x BEnatrium sakarin x1000

ml sampel

= 3,54 x0,1026 x 241x 1000

50,0

= 1750,64 mg/kg

L Hasil Kadar sakarin dihitung sebagai asam sakarin = 1330,05 mg/kg

Kadar sakarin dihitung sebagai natrium sakarin = 1750,64 mg/kg

M Peryaratan Syarat pemanis pada sirup maksimal 300 mg/kg

(menurut BPOM no: HK.00.05.5.1.4547 tgl 21 Oktober 2004)

N Kesimpulan Berdasarkan praktikum yang telah dilakukan diperoleh kadar sakarin :

a. Kadar sakarin dihitung sebagai asam sakarin = 1330,05 mg/kg → tidak

memenuhi syarat

b. Kadar sakarin dihitung sebagai natrium sakarin = 1750,64 mg/kg → tidak

memenuhi syarat

O Referensi Diktat praktikum analisa makanan dan minuman 2013

BPOM no: HK.00.05.5.1.4547 tgl 21 Oktober 2004

Catatan

Pembimbing Yogyakarta, 7 Juni 2013

Praktikan

( ) ( PURBOWO ADI NUGROHO )