lapkas citra trauma kepala

Upload: elly-yoeneision-soerbakty

Post on 10-Mar-2016

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

lapkas tauma kepala

TRANSCRIPT

  • CEDERA KEPALADr. Citra Zein

  • ANATOMI

  • OtakMeningenSerebrum.Serebelum. Batang otak.

    Duramater.Epidural.Subdural. Araknoid.Piamater.

  • CEDERA KEPALACedera kepala adalah trauma mekanik terhadap kepala baik secara langsung ataupun tidak langsung yang dapat menyebabkan gangguan fungsi neurologis yaitu gangguan fisik, kognitif, fungsi psikososial baik temporer maupun permanen.

  • KlasifikasiCedera kepala Ringan (CKR)GCS 14-15Tidak terdapat frakturTidak terdapat kelainan pada CT scan otak Tidak memerlukan tindakan operasiLama dirawat di RS < 48 jam

    Cedera Kepala Sedang (CKS)GCS 9-13Terdapat fraktur tulang tengkorakDitemukan kelainan pada CT-scan otakMemerlukan tindakan untuk lesi intracranialDirawat di RS setidaknya 48 jam

  • Cedera Kepala Berat (CKB)

    Bila dalam waktu 48 jam setelah trauma nilai GCS

  • Skala GCS

    Membuka mata :Spontan 4Suara 3RangsangNyeri 2Tidak berespon 1Verbal : Berorientasi 5 Bingung, disorientasi waktu, tempat, dan orang4Kata-kata tidak teratur3 Suara tidak jelas2 Tidak ada respons1

  • SKALA GCSMotorik : Mengikuti perintah6Dengan rangsangan nyeri,mengetahui tempat rangsangan5Dengan rangsangan nyeri menarik anggota badan4Dengan rangsangan nyeri, timbul reaksi fleksi abnormal3Dengan rangsangan nyeri, timbul reaksi ekstensi abnormal2Tidak ada respon1

  • PENANGANAN TRAUMA KAPITIS1. PRIMARY SURVEY

    Airway menilai jalan nafas (ada/tidak sumbatan).Breathing hitung Respiratory Rate (RR).Circulating menilai Tekanan Darah/ Heart Rate.Disability menilai kesadaran dengan GCS.Exposure menilai paparan.

  • PENANGANAN TRAUMA KAPITIS2. SECONDARY SURVEY

    Penurunan kesadaran (dari observasi awal)Mual, muntah, sakit kepala Keluar darah dari hidung/telingaFraktur klavikula dan jejas di leherGangguan daya ingat

  • LAPORAN KASUSIDENTITASNama: Tn. AUmur: 48 thnJenis Kelamin: Laki - lakiAgama: kristen Pekerjaan: TaniAlamat : kel. TuweleyMasuk RS: 10 Januari 2016No. CM: 122376

  • LAPORAN KASUSANAMNESIS

    Pasien datang dengan keluhan cedera kepala post KLL dengan luka robek di bagian kepala 5cm, luka lecet pada bagian alis mata 5cm, tidak ada riwayat pingsan, mual, muntah, riwayat mengkonsumsi alkohol. Nyeri kepala daerah luka.

  • LAPORAN KASUSPrimary survey

    Airway: ClearBreathing: ClearCirculation: Tekanan Darah 120/80 mmgHg, Heart Rate : 84x/I, Respiratori Rate : 24x/iDisability: GCS 15 (E4V5M6)

  • LAPORAN KASUS2. Secondary survey

    Kepala & Leher : V. Laceratum regio frontalis dextra 5cm, kedalaman o,5 cm. V. laceratum regio parietalis 5cm, kedalaman 0,5cm.Thoraks : Tidak ditemukan jejas ;Suara Pernafasan Vesikuler ; BJ I & II, reguler,.Abdomen : Tidak ditemukan jejas ; Tidak ada nyeri tekan ; Peristaltik (N).Ekstremitas : Tidak ada tanda-tanda fraktur.

  • LAPORAN KASUSPemeriksaan Penunjang :Cek LaboratoriumHB: 14,4 g/dLLeukosit : 10.5 Eritrosit : 5.07Trombosit : 107MCV : 81,2MCH: 29,7MCHC: 36.5CT : 11.30BT : 3.00

    2. Foto Rontgen : Tidak tampak tanda-tanda fraktur.

  • LAPORAN KASUSDiagnosa : Mild Head Injury GCS 15 (E4V5M6) + Multiple Vulnus Laceratum.

    Therapy : - Ivfd RL.- Inj. Ceftriaxone 1 gr/12 jam/iv.- Inj. Ketorolac 1 amp/8 jam/iv.- Inj. Ranitidin 1 amp/8 jam/ iv.- Rawat luka - Observasi GCS.

  • RESUMEPasien datang ke IGD dengan Head Injury GCS 15 + Multiple Vulnus Laceratum pada tanggal 10 januari 2016.

    Primary Survey :Airway: ClearBreathing: ClearCirculation: Tekanan Darah 130/80 mmgHg, Heart Rate : 80x/I, Respiratori Rate : 24x/iDisability: GCS 15 (E4V5M6)

    Secondary Survey : V. Laceratum regio frontalis dextra 3cm, kedalaman o,5 cm. V. Excoriatum regio Orbita 3cm lebar 4cm, regio maxilaris sinistra 2cm , regio oralis 1 cm.

  • RESUMEDiagnosa : Head Injury GCS 15 (E4V5M6) + Multiple Vulnus Laceratum.

    Therapy : - Ivfd RL.- Inj. Ceftriaxone 1 gr/12 jam/iv.- Inj. Ketorolac 1 amp/8 jam/iv.- Inj. Ranitidin 1 amp/8 jam/ iv.- Rawat luka - Observasi GCS.

  • TERIMAKASIH