jurusan ilmu hubungan internasional … · boats definisi suaka menurut badan pbb unhcr, dikutip...

20
NASKAH PUBLIKASI PENGARUH KERJASAMA PASIFIC SOLUTION SEBAGAI UPAYA PEMERINTAH AUSTRALIA MEMBENDUNG PENCARI SUAKA POLITIK (ASYLUM SEEKERS) MASUK KE PERAIRAN AUSTRALIA Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Ilmu Politik (S.IP) Strata-1 Jurusan Hubungan Internasional Oleh: Silmy Elfira 07260106 JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL FAKULTAS ILMUS SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIAH MALANG 2014

Upload: lamtuong

Post on 20-Apr-2018

226 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

NASKAH PUBLIKASI

PENGARUH KERJASAMA PASIFIC SOLUTION SEBAGAI

UPAYA PEMERINTAH AUSTRALIA MEMBENDUNG

PENCARI SUAKA POLITIK (ASYLUM SEEKERS) MASUK

KE PERAIRAN AUSTRALIA

Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

memperoleh gelar Sarjana Ilmu Politik (S.IP) Strata-1

Jurusan Hubungan Internasional

Oleh:

Silmy Elfira

07260106

JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL

FAKULTAS ILMUS SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIAH MALANG

2014

Page 2: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

85

DAFTAR PUSTAKA

Sumber buku dan jurnal

Breuning, Marijke, 2007, Foreign Policy Analysis: A Comparative Introduction. New

York: Palgrave MacMillan.

Couloumbis, T. A & Wolfe, J. H, 1990, Pengantar Hubungan Internasional:Keadilan

dan Power, M. Marbun, Trans. Bandung: Abardin.

Ellis S. Krauss dan TJ. Pempel, 2004, Beyond Bilateralism: US-Japan Relations in

the New Asia Pacific. United States of America: Stanford University Press.

James E. Dougherty dan Robert L. Pfaltgraff, 1971, Contending Teories of

International Relations, Lippincot: Universitas Michigan

James E. Dougherty dan Robert L. Pfaltgraf, 1997, “Cotending Theories of

International Relations : A Comprehensive Survey”. New York: Longman.

Kadarudin, Vol. 20 Nomor 02, Hubungan Indonesia Dengan Prinsip Non

Refoulement Dalam Prespektif Hukum Internasional, Jurnal Ilmu Hukum

“Amanna Gappa”.

M. Imam. Santoso, 2004, Perspektif Imigrasi: Dalam Pembangunan Ekonomi dan

Ketahanan Nasional. Jakarta: Universitas Indonesia Press.

Perwita, A. A & Yani, Y. M, 2005, Pengantar Ilmu Hubungan Internasional,

Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sri Badini Amidjoyo, Perlindungan Hukum Terhadap Pengungsi Berdasarkan

Konvensi Jenewa 1951, Jakarta : Badan Pembinaan Hukum Nasional

Departemen Kehakiman dan Hak Asasi Manusia, RI.

Uber Silalahi, 2009, Metode Penelitian Sosial, Bandung: Refika Aditama,

Mas’oed Mohtar, “Studi Hubungan Internasional: tingkat Analisa dan Teorasi”,

Pusat Antar Universitas – Studi Sosial Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta

Page 3: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

86

Sumber internet

Alexander J. Wood, 2001 J.D. graduate of the Washington College of Law The “Pacific

Solution”: Refugees Unwelcome in Australia. Dikutip dalam

http://www.wcl.american.edu/hrbrief/09/3wood.pdf.

Australia Kini, Dikutip dalam

http://www.citizenship.gov.au/learn/cit_test/test_resource/_pdf/indonesian-non-test.pdf.

Australia Kewalahan Hadapi Gelombang Pencari Suaka, Dikutip dalam

http://internasional.kompas.com/read/2013/07/18/0511234/Australia.Kewalahan.Hadapi.Gelo

mbang.Pencari.Suaka.

Australia Kewalahan Mengahdapi Arus Pencari Suaka, Dikutip dalam

http://satuharapan.com/index.php?id=109&tx_ttnews[tt_news]=2834&cHash=1.

Australia Surga Pencari Suaka? Dikutip dalam http://baltyra.com/2009/10/28/australia-surga-

untuk-pencari-suaka/

Australia dan Papua Nugini Perbaharui Hubungan. Dikutip dalam

http://www.radioaustralia.net.au/indonesian/2013-12-11/australia-dan-papua-nugini-

perbaharui-hubungan/1233250

Bridie Jabour, Did John Howard's Pacific Solution stop the boats, as Tony Abbott asserts?.

Dikutip dalam http://www.theguardian.com/world/2013/jul/19/did-howard-solution-stop-

boats

Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam http://www.hreoc.gov.au

Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

Ditidak Lebih Tegas, Dikutip dalam

http://dunia.news.viva.co.id/news/read/472088-survei--warga-australia-ingin-pencari-suaka-

ditindak-lebih-tegas

Fergus Hanson, 2011, “Australia and the World: Public Opinion and Foreign Policy”, The

Lowy Institute Poll. Dikutip dalam

http://lowyinstitute.cachefly.net/files/pubfiles/Lowy_Poll_2011_WEB.pdf

Page 4: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

87

Fact Sheet 82, Understanding Immigration Detention, data ini diperoleh dari

https://www.immi.gov.au/media/fact-sheets/82detention.htm

Fathurrahman Al Azis.“Jalur Indonesia paling mudah dilalui imigran”.Dikutip

dalamhttp://log.viva.co.id/news/read/149226jalur_indonesia_paling_mudah_dilalui_imigrn

H Spinks, Breaking the deadlock? The Report of the Expert Panel on Asylum Seekers,

FlagPost, Parliamentary Librar. Dikutip dalam,

http://parliamentflagpost.blogspot.com.au/2012/08/breaking-deadlock-report-of-expert.html

Irman Abdurahman, sayembara Koboi Ausie, Dikutip dalam http://m.sindoweekly-

magz.com/artikel/28/ii/12-18-september2013/indonesia/222/sayembara-koboi-aussie,

Julia Gillard’s speech to the lowy Intitute on Labor’s nem asy tum-seeker policy for

Australia the Australian. Dikutip dalam

http://www.theaustralian.com.au/politics/julia-gillard’s-speech-to-the-lowy-institute-on-

lobars-policy-for-australia/story-e6Fr9c2F-1225888445622.

Jumlah rudenim di Indonesia masih mencukupi”. Dikutip dalam

http://makassar.antaranews.com/berita/25380/jumlah-rudenim-di-indonesia-masih-

mencukupi.

Konvensi Mengenai Status Pengungsi, Dikutip dalam

http://www.balitbangham.go.id/PERANGKAT%20INTERNASIONAL/Konvensi/8.%20Kon

vensi%20mengenai%20Status%20Pengungsi.pdf

Lihat Pasal 1 Undang-Undang No.9 Tahun 1992 tentang Keimigrasian. Dikutip dalam

http://pendis.kemenag.go.id/beasiswaln/pdf/uu_09_92.pdf.

Perlindungan Pengungsi (Refugee) Menurut Hukum Internasional, Dikutip dalam

http://si.uns.ac.id/profil/uploadpublikasi/Jurnal/196004161986011002PERLINDUNGAN%2

0PENGUNGSI.doc

Papua Nugini Buat Visa Baru Untuk Pengungsi. Dikutip dalam

http://www.radioaustralia.net.au/indonesian/2013-08-07/papua-nugini-buat-jenis-visa-baru-

untuk-pengungsi/1172396

Pencari Suaka, Dikutip dalam

http://kolomkita.detik.com/baca/artikel/2/297/pencari_suaka

Page 5: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

88

Savitri Taylor, The impact of Australian–PNG border management co-operation on refugee

protection, Dikutip dalam http://mams.rmit.edu.au/2leqc9idkov1.pdf

Select Committee on a Certain Maritime Incident, Report, October 2002, pp. xliii and 295–

299, Dikutip dalam

2012, http://www.aph.gov.au/Parliamentary_Business/Committees/Senate/Former_Committe

es/maritimeincident/index

Skripsi Christa Mc Aulifee Suryo Puteri, Kebijakan Luar Negeri Asutralia Terhadap

Indonesia : Pemerintahan John Howard Dari Partai Koalisi Liberal (1996-2007), Dikutip

dala http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/467/1/102972-

CHRISTA%20ME%20AULIFFE%20SURYO%20PUTER.FISIP.PDF

Skripsi Muhammad Rifqi Herdianzah, “Kebijakan Pemerintah Australia Terkait

Permasalahan Irreguler Maritime Arrivals Periode Kepemimpinan Perdana Menteri Julia

Gilliard Tahun 2010-2012”, Dikutip dalam

http://journal.unair.ac.id/filerPDF/Jurnal%20Skripsi%20M.%20Rifqi%20Herdianzah pdf

Skripsi M. Fathoni Hakim, Parjanjian Keamanan Indonesia – Australia; Upaya Indonesia

Mencegah Gerakan Separatisme di Indonesia Timur”,Tesis, FISIP- Universitas Indonesia.

Dikutip dalam

http://lontar.ui.ac.id/file?file=pdf/abstrak-135537.pdf

The Analysis of Foreign Policy in Comparative Perspective, Chapter 1 [online] dalam

http://www.cqpress.com/docs/college/Beasley2e.pdf

The ‘Pacific Solution’ revisited: a statistical guide to the asylum seeker caseloads on Nauru

and Manus Island. Dikutip dalam

http://www.aph.gov.au/About_Parliament/Parliamentary_Departments/Parliamentary_Librar

y/pubs/BN/2012-2013/PacificSolution

Waspada Online, 2012, Australia Bahas UU Pancari Suaka. Dikutip dalam

http://www.waspada.co.id/index.php?option=com_content&view=article&id=251909:australi

a-bahas-uu-pencari-suaka&catid=16:internasional&Itemid=29

Page 6: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

ii

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

Nama : Silmy Elfira

NIM : 07260106

Jurusan : Hubungan Internasional

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Judul Skripsi : PENGARUH KERJASAMA PASIFIC SOLUTION SEBAGAI

UPAYA PEMERINTAH AUSTRALIA MEMBENDUNG

PENCARI SUAKA POLITIK (ASYLUM SEEKERS) MASUK

KE PERAIRAN AUSTRALIA

Disetujui

DOSEN PEMBIMBING

Pembimbing 1 pembimbing 2

M. Syaprin Zahidi, MA Hevy Kurnia Hardini, MA.Gov

Mengetahui

Dekan FISIP UMM Ketua Jurusan

Hubungan Internasional

Dr. Asep Nurjaman, M.Si Gonda Yumitro, M.A

Page 7: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

iii

LEMBAR PENGESAHAN

Nama : Silmy Elfira

NIM : 07260106

Jurusan : Hubungan Internasional

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Judul Skripsi : Pengaruh Kerjasama Pasific Solution Sebagai Upaya Pemerintah

Australia Membendung Pencari Suaka Politik (Asylum Seekers)

Masuk Ke Perairan Australia

Telah dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Ujian Skripsi

Jurusan Hubungan Internasional

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Dan dinyatakan LULUS

Pada Hari : Sabtu

Tanggal : 23 Agustus 2014

Tempat : Ruang 512 GKB I UMM

Mengesahkan,

Dekan FISIP UMM

Dr. Asep Nurjaman, M.Si

Dewan Penguji:

1. Dyah Estu Kurniawati, S.Sos, M.Si Penguji I ( )

2. Ruli Inayah Ramadhoan, S.Sos, M.Si Penguji II ( )

3. M. Syaprin Zahidi, MA Penguji III ( )

4. Hevy Kurnia Hardini, MA.Gov Penguji IV ( )

Page 8: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

iv

PERNYATAAN ORISINALITAS

Nama : Silmy Elfira

NIM : 07260106

Jurusan : Hubungan Internasional

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Menyatakan bahwa karya ilmiah (skripsi) dengan Judul:

PENGARUH KERJASAMA PASIFIC SOLUTION SEBAGAI UPAYA

PEMERINTAH AUSTRALIA MEMBENDUNG PARA PENCARI SUAKA

POLITIK (ASYLUM SEEKERS) MASUK KE PERAIRAN AUSTRALIA

Adalah bukan karya tulis ilmiah (skripsi) orang lain, baik sebagian

ataupun keseluruhannya, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah saya sebutkan

sumbernya dengan benar.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan

apabila pernyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapat sanksi sesuai dengan

ketentuan yang berlaku.

Malang, 28 Agustus 2014

Yang Menyatakan,

Silmy Elfira

Page 9: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

v

BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI

1. Nama : Silmy Elfira

2. NIM : 07260106

3. Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

4. Jurusan : Hubungan Internasional

5. Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Malang

6. Jenjang Studi : Strata Satu (S-1)

7. Judul skripsi : Pengaruh Kerjasama Pasific Solution

Sebagai Upaya Pemerintah Australia

Membendung Pencari Suaka Politik (Asylum

Seekers) Masuk Ke Perairan Australia

8. Pembimbing : 1. M. Syaprin Zahidi, MA

2. Hevy Kurnia Hardini, MA.Gov

9. Kronologi Bimbingan

Tanggal Paraf Pemb I Tanggal Paraf Pemb II Keterangan

04-02-2014 04-02-2014 Pengajuan Judul

15-03-2014 15-03-2014 ACC Judul

20-03-2014 20-03-2014 Bimbingan Proposal

05-05-2014 05-05-2014 ACC Seminar

Proposal

31-05-2014 31-05-2014 Seminar Proposal

10-06-2014 10-06-2014 Revisi BAB I,

ACC BAB II

30-06-2014 30-06-2014 ACC BAB III

15-07-2014 15-07-2014 ACC BAB IV

18-07-2014 18-07-2014 ACC Ujian Skirpsi

Page 10: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

vi

ABSTRAK

Silmy Elfira, 2014. “Pengaruh Kerjasama Pasific Solution Sebagai Upaya

Pemerintah Australia Membendung Pencari Suaka Politik (Asylum Seekers)

Masuk Ke Perairan Australia”

Isu para pencari suaka politik (asylum seekers) ke Australia menjadi

permasalahan nasional yang dihadapi oleh Australia. Ratusan Asylum Seekers

terus berdatangan ke Australia melalui jalur laut. Kebanyakan para pencari suaka

politik yang masuk ke perairan Australia menggunakan perahu, sering juga

disebut sebagai manusia perahu (boat people). Arus pencari suaka politik yang

menggunakan perahu semakin bertambah jumlah kedatangannya dan tidak

terkendali. Oleh karena itu, untuk mengatasi permasalahan tersebut Pemerintah

Australia melakukan kerjasama bilateral dengan Papua New Guini. Dipilihnya

Papua New Guini sebagai mitra kerjasama bilateral dengan Australia dikarenakan

letak geografis Papua New Guini yang berbatasan dengan Australia. Kerjasama

ini kemudian dikenal dengan Pasific Solution.

Penelitian ini bersifat kualitatif dengan pendekatan deskriptif dalam

mengeksplorasi dan mengklasifikasi suatu fenomena atau kenyataan sosial,

dengan jalan mendeskripsikan sejumlah variabel yang berkenaan dengan masalah

dan unit yang diteliti. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan mengenai

Pemerintah Australia sebagai negara penandatangan konvensi PBB 1951 dan

Protokol 1967 terkait masalah pengungsi melibatkan Papua New Guini sebagai

partner aktif dalam membendung masuknya asylum seeker, yang dalam

perkembangannya kerjasama Pasific Solution mengalami perubahan dikarenakan

dinamika politik domestik dan perkembangan issue yang dialami oleh Australia.

Kebijakan ini dilakukan oleh pemerintah Australia guna memperoleh keuntungan

dari luar negaranya dengan mempertahankan stabilitas keamanan, dan politik

Australia. Dengan mengumpulkan berbagai macam fakta maka penulis bisa

melakukan eksplorasi dan klarifikasi mengenai masalah yang diteliti.

Kata kunci: Pencari Suaka Politik, Australia, solusi pasifik

Mengetahui

Dosen pembimbing 1 Dosen pembimbing 2

M. Syaprin Zahidi, MA Hevy Kurnia Hardini, MA, Gov

Page 11: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

vii

ABSTRACT

Silmy Elfira , 2014. " The influence of Pacific Solution As the Partnership

Australian Government Efforts to Stem Political Asylum Seekers Log Into Water

Australia "

The issue of asylum seekers becoming to Australia its a national

problem faced by Australia. Hundreds of Asylum Seekers kept coming to

Australia by sea. Most asylum seekers who entered Australian waters by boat,

often also referred as boat people. The flow of asylum seekers who use boats

increasing number of arrival and uncontrolled. Therefore, to overcome these

problems the Australian Government's bilateral cooperation with Papua New

Guini. Papua New Guini chosen as partners for bilateral cooperation with

Australia due to the geographical location of Papua New Guini bordering

Australia. This collaboration became known as the Pacific Solution.

This is a qualitative study with a descriptive approach in exploring and

classifying a phenomenon or social reality, with a number of variables describing

the way with regard to the problem and the unit under study. This study aimed to

describe the state of the Australian Government as a signatory to the UN

convention in 1951 and the 1967 Protocol related to the refugee problem

involving Papua New Guini as an active partner in curbing the influx of asylum

seekers, which in its development cooperation Pacific Solution undergo changes

due to domestic political dynamics and development issues experienced by

Australia. This policy is conducted by the Australian government in order to gain

advantage from outside the country to maintain security and stability, political and

Australia. By collecting various kinds of facts, the authors could carry out

exploration and clarification of the issues.

Keywords : Asylum Seekers , Australia , Pacific Solution

Advisor I Advisor II

M. Syaprin Zahidi, MA Hevy Kurnia Hardini, MA, Gov

Page 12: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

viii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT. Rabb semesta alam yang telah memberikan

nikmat, rahmat dan hidayah serta memberikan kemudahan dalam penyusunan

karya ilmiah ini. Rasa syukur senantiasa tercurahkan atas tercapainya tugas akhir

yang menutup perkuliahan Strata-1 sehingga tercapai gelar sarjana. Shalawat dan

salam senantiasa tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan

para sahabat, yang membawa risalah kemurnian tauhid ditengah kejahiliyahan

umat.

Dalam penulisan karya ilmiah ini bukan berarti tanpa kendala. Banyak sekali

rintangan yang menghambat dan memperlambat penyelesaian skripsi ini.

Hambatan yang paling susah dihindarkan yaitu beban mental dimana saya sebagai

angkatan lama masih saja hadir mondar mandir ke kampus untuk kuliah dan

bimbingan, namun dengan tekad dan kesungguhan serta dukungan dari keluarga,

sahabat dan dosen sehingga bisa terselesaikan juga skripsi ini.

Dalam penyusunan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bimbingan serta

saran-saran dari berbagai pihak sehingga penyusunan skripsi ini dapat

terselesaikan. Untuk itu penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Muhadjir Effendy, MAP. Selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Malang.

2. Bapak Dr. Asep Nurjaman, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan

Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang

3. Bapak M. Syaprin Zahidi, M.A, sebagai dosen pembimbing I. Atas waktu,

dorongan, bimbingan serta nasehat yang sangat berarti dalam penulisan

skripsi dan dalam menyongsong kehidupan saya.

Page 13: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

ix

4. Ibu Hevy Kurnia Hardini, MA, Gov, selaku dosen pembimbing II. Saran

dan ide-ide yang ibu berikan sangat membangun dan membantu saya

dalam menyelesaikan tulisan ini. Informasi yang diberikan mepermudah

saya dalam pengerjaan tugas akhir saya.

5. Segenap Dosen Jurusan Hubungan Internasional dan Dosen dari parodi

lain yang senantiasa memberikan ilmu dan pengetahuan sehingga saya

memperoleh pengetahuan terhadap Ilmu Hubungan Internasional dan

ilmu-ilmu lainya yang saling berkaitan.

6. Mama tersayang dan terkasih ibu Hj. Eliza Boer, tiada kata yang bisa chy

ucapkan untuk semua suport dan perhatian yang mama berikan untuk

chyci di masa-masa sulit dimana chy menyerah dalam proses penyelesaian

skripsi ini dan tinggalkan sekian lama. Mama tiada pernah lelah untuk

selalu mendampingi, terkadang juga sambil menemani bergadang dan

membuatkan camilan sehat untuk tengah malam mengerjakan tugas akhir.

7. Kakak yang super bawel uni Sari Eka Fitria, S.ikom, selalu mengingatkan

kuliah jangan terlalu di nikmati hingga akhirnya nanti lupa akan waktu dan

target yang telah saya buat saat awal pertama kali saya memijakkan kaki di

Malang tuk kuliah di kampus putih ini.

8. Saudara seperjuangan HI UMM 2007 yang sudah lulus mendahuluiku

(Ahmad Muflichin, Ikhrotul Fitriyah, Dyan Artha, Umi Aliyah, Hafid

Adim Pradana, Dion Maulana, Ilham Virgo, A. Hunaipi, Devi Fitriyani,

Shofie Ananta Rastia, Lady Afisca, A. Aziz, Romandika dan teman-teman

yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Terimakasih atas dukungan

dan bantuan kalian dalam terselesaikan tugas akhir ini.

Page 14: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

x

9. Teman-teman dan pelatih perguruan beladiri JU-JITSU Malang Raya,

selalu ada untuk menghibur dan memberikan pelatihan-pelatihan untuk

merenggangkan syaraf-syaraf tubuh akibat terlalu banyak bergadang

maupun stress dalam mencari data pendukung penyelesaian skripsi ini.

10. Meu namorado yang selalu kasih suport untuk tidak menyerah dan selalu

mengerjakan skripsi ini, walaupun sedikit atau pun minimal hanya satu

paragraf setiap harinya konsisten harus dikerjakan agar tidak ada lagi

beban akademis yang mengganjal saat sibuk menyelesaikan pekerjaan

kantor. Muinto obrigado querido

11. Teman sepecial w (nono kaliang cunggeh), gracias metan lo nemenin w

dan kadang bantuin w juga begadang cari data, meskipun ya molor banget

dikasihnya. Someday w juga pasti bantuin lo nyesein tugas negara kayak

gini ^_^

12. Dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah

membantu dalam terselesaikannya Tugas Akhir ini.

Akhir kata, tiada satu karya manusia yang sempurna karena kesempurnaan

hanyalah milik Allah SWT semata dan teruslah berjuang sampai berada pada titik

nol kemampuan dirimu. Semoga karya ini menjadi bermanfaat bagi kita semua.

cheers

Malang, 25 Juli 2014

Penulis,

Silmy Elfira

Page 15: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xi

Skripsi Ini Penulis Persembahkan

Tetes peluh yang membasahi asa, ketakutan yang memberatkan

langkah, tangis keputusasaan yang sulit dibendung dan kekecewaan

yang pernah menghiasi hari-hari kini menjadi tangis penuh

kesyukuran serta kebahagiaan yang tertumpah dalam sujud

panjang. Alhamdulillah maha besar Allah, sembah sujud dalam qalbu

hamba hanturkan atas karunia dan rizki yang melimpah, kebutuhan

yang tercukupi dan penghidupan yang layak.

Ya Allah...

Se izinmu kuberhasil melewati satu rintangan untuk sebuah keberhasilan

Namun kutahu keberhasilan bukanlah akhir dari perjuanganku

Tetapi awal dari sebuah harapan dan cita-cita

Jalan didepanku masihlah sangat panjang, masih jauh perjalananku

Untuk menggapai masa depan yang cerah

Tuk bisa membahagiakan orang-orang yang kucintai

Karya ini special ku persembahkan untuk:

Ayahanda Zulfahmi Nasar

Dan ibunda terkasih Eliza Boer

Chyci tidak akan pernah melupakan semua pengorbanan dan jerih payah

yang telah diberikan untuk chy agar dapat menggapai cita-cita, semangat

serta doa yang dilantunkan untukku sehingga kudapat raih kesuksesan ini.

Asa chy kelak dapat membahagiakan kedua orangtua ku sampai akhir

hayat.

Page 16: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xii

Mama engakaulah sosok yang pertama dari tujuan hidupku

yang selalu membangkitkan dalam keterpurukan ku.

Terimakasih ya Allah yang memberikan malaikat-Mu kepada

Ku. Terimah kasih ya robb aku telah dilahirkan dari rahim-

Nya. Sungguh-sunguh terimakasih sujud atas semua yang

telah diberikan.

Kakak Sari serta kedua adik-adik Ku halim dan aldi yang telah sama-

sama kita berjuang atas kehidupan yang kita tempuh ini. Kita akan terus

berjuang untuk mencapai semuanya dan kita buktikan bahwa kita adalah

orang-orang yang layak dihadapan mereka.

MY MOTIVATION

Bila Anda berpikir Anda bisa,maka Anda benar. Bila Anda berpikir Anda tidak

bisa, Anda pun benar… karena itu ketika seseorang berpikir tidak bisa, maka

sesungguhnya dia telah membuang kesempatan untuk menjadi bisa.

Never you say give up, do what you can do. everything must have its course.

Opportunity only comes once. You must be able to achieve what you want.

Life is a process that must be passed, and how we are going to pass in this

process that will be called a success.

Salah satu penemuan terbesar umat manusia adalah bahwa mereka bisa

melakukan hal-hal yang sebelumnya mereka sangka tidak bisa

dilakukan. Henry Ford

Bagi teman-teman yang belum menyelesaikan semoga cepat menyusul. Semoga kita adalah orang yang sucses natinya

Page 17: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xiii

DAFTAR ISI

Lembar Cover................................................................................................... i

Lembar Persetujuan Skripsi ............................................................................ ii

Lembar Pengesahan ....................................................................................... iii

Pernyataan Orisinalitas .................................................................................... iv

Berita Acara Bimbingan Skripsi ..................................................................... v

Abstrak ............................................................................................................ vi

Kata Pengantar ............................................................................................... viii

Persembahan Penulis ...................................................................................... xi

Daftar Isi ......................................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 latar belakang ............................................................................................ 1

1.2 Rumusan Masalah ................................................................................... 6

1.3 Tujuan Penelitian ................................................................................... 6

1.4 Kerangka pemikiran

1.4.1 Penelitian Terdahulu ...................................................................... 7

1.4.2 Landasan Teori dan Konsep

1.4.2.1 Konsep Kebijakan Luar Negeri ......................................... 18

1.4.2.2 Kerjasama Bilateral ........................................................ 21

1.5 Metode Penelitian

1.5.1 Jenis Penelitian ............................................................................. 23

1.5.2 Sumber Data ................................................................................... 24

1.5.3 Teknik Pengumpulan Data ........................................................... 24

Page 18: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xiv

1.5.4 Teknik Analisa Data ...................................................................... 25

1.5.5 Ruang Lingkup Penelitian ............................................................... 25

1.5.6 Batasan Waktu Penelitian ............................................................... 25

1.5.7 Batasan Materi .............................................................................. 25

1.6 Argumen Dasar ....................................................................................... 26

1.7 Sistematika Penulisan .............................................................................. 27

BAB II KEBIJAKAN LUAR NEGERI AUSTRALIA DALAM

PEMBERIAN SUAKA POLTIK KEPADA ASYLUM SEEKER

2.1 Kebijakan Australia Meratifikasi Konvensi PBB 1951 Terkait

Pengungsi (Refugee) dan Protokol 1967 ................................................. 28

2.1.1 Istilah Pengungsi Menurut Konvensi PBB 1951 dan Protokol

1967 ................................................................................................. 32

2.2 Perkembangan Isu Domestik Terkait Suaka Politik Bagi Rakyat dan

Pemerintah Australia ............................................................................... 35

2.2.1 Indonesia Sebagai Surga Tempat Transit Bagi Para Pencari Suaka

Politik Ke Australia ................................................................................ 43

2.3 Dampak Kebijakan Pemberian Suaka Politik Terhadap Masyarakat

Multikultural Australia ...................................................................................... 48

2.4 Kebijakan Perdana Menteri Julia Gillard dan Tony Abbot Terkait

Dengan Pencari Suaka Politik ................................................................. 50

2.4.1 Pasific Solution .............................................................................. 53

2.4.2 Medantory Detention ..................................................................... 54

2.4.3 Brigiding Visa ................................................................................ 56

a. Brigiding Visa A (BV A) .......................................................... 56

b. Brigiding Visa B (BV B) .......................................................... 56

c. Brigiding Visa C (BV C) .......................................................... 57

Page 19: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xv

d. Brigiding Visa D (BV D) .......................................................... 58

e. Brigiding Visa E (BV E) ........................................................... 58

2.4.4 Malaysia Solution .......................................................................... 59

BAB III PENGARUH KERJASAMA BILATERAL AUSTRALIA –

PAPUA NEW GUINI TERKAIT PENANGANAN PENCARI SUAKA

POLITIK (ASYLUM SEEKERS)

3.1 Perjanjian Kerjasama Bilateral Australia – Papua New Guini Dalam

Pasific Solution ........................................................................................ 63

3.1.1 Capacity Building (Pembangunan Kemampuan) ........................... 68

3.1.2 Pembendungan di Wilayah Papua New Guini ............................... 71

3.2 Pengaruh Kerjasama Pasifik Solution Terhadap Masuknya Asylum

Seekers Ke Perairan Australia ................................................................. 74

BAB IV PENUTUP

4.1 Kesimpulan ............................................................................................. 80

4.2 Saran ....................................................................................................... 82

Daftar Pustaka . ............................................................................................... 84

Page 20: JURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL … · boats Definisi Suaka Menurut Badan PBB UNHCR, Dikutip dalam Denny Armandhanu, Santi Dewi, Dalam Survey : Warga Australia Ingin Pencari Suaka

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Posisi Peneliti ............................................................................... 16

Tabel 2.1 Kedatangan Pengungsi ke Australia Menggunakan Boat ............. 38

Tabel 2.2 Pandangan Masyarakat Australia Tentang Pencari Suaka ............. 41

GAMBAR

Gambar 3.1 Peta Wilayah Keberadan Pencari Suaka Ke Australia .............. 67