impetigo

27
Refleksi Kasus IMPETIGO Oleh : Aries Rahman Hakim, S.Ked 082011101017 Pembimbing : Prof. dr. Bambang Suhariyanto, Sp.KK (K) SMF KULIT DAN KELAMIN RSD dr. SOEBANDI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS JEMBER 2012

Upload: aries-rahman-hakim

Post on 02-Aug-2015

86 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Impetigo

Refleksi Kasus

IMPETIGOOleh :

Aries Rahman Hakim, S.Ked082011101017

Pembimbing :Prof. dr. Bambang Suhariyanto, Sp.KK (K)

SMF KULIT DAN KELAMIN RSD dr. SOEBANDIFAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS JEMBER2012

Page 2: Impetigo

• Kulit adalah organ tubuh yang paling luar

• Luas kulit orang dewasa 1,5 m2 dengan berat kira-kira 15% dari

berat badan

• Bakteri, bersama-sama dengan jamur dan virus, dapat

menyebabkan banyak penyakit kulit. Infeksi bakteri pada kulit yang

paling sering adalah pioderma

• Infeksi pada kulit oleh bakteri piogenik biasanya berasal dari luar

tubuh. Bakteri yang menyerang epidermis dapat menyebabkan

impetigo.

Bab I. Pendahuluan

Page 3: Impetigo

Definisi

• Impetigo merupakan penyakit kulit akibat infeksi oleh bakteri

• Bakteri penyebab yang terutama: Streptococcus pyogenes (Streptococcus beta hemolyticus grup A atau GABHS) dan/ atau Staphylococcus aureus.

Page 4: Impetigo

Epidemiologi

• Lebih sering terjadi pada anak (khususnya pada

umur 2-4th) dapat juga terjadi pada orang dewasa.

Bukan merupakan penyakit yang berbahaya namun

mudah menular.

• Laki-laki = perempuan

Page 5: Impetigo

Klasifikasi

Terdapat 2 macam impetigo:

• Impetigo bullosa

• Impetigo krustosa

Sinonim :

• Impetigo krustosa = impetigo kontagiosa, impetigo

vulgaris, impetigo Tillbury Fox, dan cacar api

• Impetigo bulosa = impetigo vesiko-bulosa dan cacar

monyet

Page 6: Impetigo

Impetigo Krustosa

• Merupakan penyakit infeksi piogenik kulit superfisial

yang disebabkan oleh Staphylococcus aureus dan/

atau Streptococcus group A beta-hemolitikus

(GABHS), dan digambarkan dengan perubahan

vesikel berdinding tipis, diskret, menjadi pustul dan

ruptur serta mengering membentuk krusta honey-

colored dengan tepi yang mudah dilepaskan.

Page 7: Impetigo

Faktor predisposisi

• Cuaca yang panas

• Higiene buruk / kontak secara erat

• Seseorang dengan trauma pada kulit yang merusak barier

kulit (e.g eczema, scabies, fungal skin infect, insect bite)

• Hewan peliharaan

• Diabetes Mellitus

• Immunocompromised (seperti HIV)

Page 8: Impetigo

PatofisiologiInfeksi

(streptococcus)

Toksin

Epidermolisis

Turun ke lapisan di bawahnya

Desmosom

Sampai ke dermis

Antar sel tidak terikat Kemotaktil inflamasi

Tanda- tanda inflamasi Termasuk oedema &

rubor

Mikrolesi

Reseptor exfoliatin

Binding reseptor

Vesikel subcorneal

Bulla

Krusta

Page 9: Impetigo
Page 10: Impetigo

Predileksi

• Sering pada wajah, biasanya di sudut

mulut, hidung, dan belakang telinga

• Ekstrimitas dan badan

Page 11: Impetigo

Diagnosa

• Anamnesa

• Pemeriksaan fisik

• Pemeriksaan penunjang:

- pengecatan gram

- kultur kuman

Page 12: Impetigo

Status dermatologi :

• Vesikula/bula berdinding tipis diatas kulit yang

eritema yang cepat memecah, sehingga vesikula /

bulanya jarang terlihat.

• Khas berupa krusta berdinding tipis berwarna kuning

kecoklatan/ keemasan, seperti madu (honey

colored). Bila krusta dilepas tampak erosi di

bawahnya.

Page 13: Impetigo
Page 14: Impetigo

Diagnosis differensial

• Varicella• Impetigo bulosa• Dermatitis• Herpes• Pemphigus bulosa

Page 15: Impetigo

Komplikasi

• Glomerulonephritis• Sepsis

Page 16: Impetigo
Page 17: Impetigo

Penatalaksanaan

• Pengobatan topikal

- krim antibiotik

- drainage : bula dan pustule dgn ditusuk

jarum steril

- kompres larutan sodium kloride 0,9%

Page 18: Impetigo

Pengobatan sistemik

• diberikan pada kasus2 berat, lama pengobatan

paling sedikit 7-10 hari

• gol. Penisilin: kloksasilin, dikloksasilin,

eritromisin, klindamisin

Edukasi

• Menjaga kebersihan

Page 19: Impetigo

Refleksi Kasus

• Nama : An. Z

• Jenis kelamin : Laki-laki

• Umur : 13 bulan

• Alamat : Rambipuji

• Tanggal pemeriksaan : 25 Mei2012

Page 20: Impetigo

Keluhan Utama

Timbul bintil bintil yg mengeluarkan cairan.

Riwayat Penyakit Sekarang

• Ibu pasien mengeluhkan pasien terdapat luka di kaki kanan dengan bentuk luka berisi cairan 2

minggu yll. Pasien terlihat rewel dengan mengeluhkan gatal dan tampak sering menggaruk luka

tersebut. Luka diawali dgn timbulnya bintik2 kecil berwarna kemerahan yg semakin meluas

kemudian pecah dan mengeluarkan cairan setelah digaruk yg kemudian mengering dan

mengkilap berwarna kekuningan.

• Luka awalnya berisi cairan warna bening kemudian berubah menjadi agak keruh, hanya

terdapat 1 buah dan mudah pecah. Ibu pasien memberinya pengobatan dengan salep hitam

produk China kemudian luka mengering tetapi 1 minggu kemudian timbul di tempat lain yaitu di

lengan kanan dan kiri. Ibu pasien mengira pasien menderita varicella kemudian diberikan salep

Acyclovir tetapi tidak ada perubahan kemudian pasien dibawa berobat ke Poli Kulit dan Kelamin

RSD dr.Soebandi. Tidak terdapat keluhan demam, tidak pilek, nafsu makan baik dengan 3 kali

makan (habis), tidak rewel saat BAK, BAK dan BAB normal.

Page 21: Impetigo

• Riwayat penyakit dahulu:pasien belum pernah sakit sebelumnya

• Riwayat penyakit keluarga : disangkal

• Riwayat pengobatan : pemberian salep hitam produk China dan salep acyclovir

• Riwayat alergi : disangkal

Page 22: Impetigo

• Status generalis : dalam batas normal

• Status dermatologis:

Lesi di regio femoris anterio dex dengan eflo makula

hipopimentasi (lesi pertama)

Pada regio brachii posterior dex et sin didapatkan krusta

yang mengkilap berwarna kecoklatan dengan dasar makula

yang eritematous dan tampak juga masih ada vesikel kecil

yang belum pecah disekitarnya.

Page 23: Impetigo

• Diagnosis kerja :- Impetigo krustosa

• Diagnosis banding :- varisela- dermatitis- pemfigus- herpes simpleks- impetigo bulosa

Page 24: Impetigo

Penatalaksanaan

• Medika mentosa - topikal : asam fusidat

R/ Fuson cream tube No.IS u.e 2 dd I

• Non medika mentosa - higienitas

Page 25: Impetigo

Prognosis

• Ad vitam : baik

• Ad fungsionam : baik

• Ad sanationam : baik

Page 26: Impetigo

RESUMESeorang anak laki-laki berumur 13 bulan datang bersama ibunya ke RSD dr.Soebandi dengan keluhan utama timbul bintil-bintil berisi cairan di badannya sejak 2 minggu yll. Ibu pasien mengeluhkan pasien terdapat luka di kaki kanan dengan bentuk luka berisi cairan 2 minggu yll. Pasien terlihat rewel dengan mengeluhkan gatal dan tampak sering menggaruk luka tersebut.. Luka diawali dgn timbulnya bintik kecil berwarna kemerahan yg semakin meluas kemudian pecah dan mengeluarkan cairan setelah digaruk yg kemudian mengering dan mengkilap berwarna kekuningan. Luka awalnya berisi cairan warna bening kemudian berubah menjadi agak keruh, hanya terdapat 1 buah dan mudah pecah. Ibu pasien memberinya pengobatan dengan salep hitam produk China luka mengering tetapi 1 minggu kemudian timbul di tempat lain yaitu di lengan kanan dan kiri. Ibu pasien mengira pasien menderita varicella kemudian diberikan salep Acyclovir tetapi tidak ada perubahan kemudian pasien dibawa berobat ke Poli Kulit dan Kelamin RSD dr.Soebandi. Pasien tidak tampak demam, tidak pilek, nafsu makan baik dan BAK dan BAB normal. Sebelumnya pasien tidak pernah menderita penyakit seperti ini. Tidak ada pihak keluarga yang menderita penyakit seperti pasien. Pasien tidak mempunyai riwayat alergi.

Page 27: Impetigo

Terima kasih