cover kimfis

4
MAKALAH KIMIA FISIKA PBL 3 : FENOMENA PERMUKAAN DAN ADSORPSI “Surfaktan dan Adsorpsi” Kelompok : Kelompok 10 Nama Anggota : Agil Ramadhan (1206223940) Didik Sudarsono (1206242555 ) Ratri Kirana (1206202154) Siti Zunuraen (1206202072 ) Page i

Upload: didik-sudarsono

Post on 01-Jan-2016

22 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cover Kimfis

MAKALAH KIMIA FISIKAPBL 3 : FENOMENA PERMUKAAN DAN ADSORPSI

“Surfaktan dan Adsorpsi”

Kelompok : Kelompok 10

Nama Anggota : Agil Ramadhan (1206223940)

Didik Sudarsono (1206242555 )

Ratri Kirana (1206202154)

Siti Zunuraen (1206202072 )

Yoshua Reynaldo (1206263414 )

DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS INDONESIA

Depok, November 2013

Page i

Page 2: Cover Kimfis

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah Yang Maha Esa, yang karena karunia dan rahmat-Nya,

penulis bisa menyelesaikan makalah ini. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada

orang-orang yang telah mendukung dan membantu dalam proses pembuatan makalah ini. Penulis

juga mengucapkan terima kasih kepada Ibu Rita Arbianti dan Ibu Eny Kusrini selaku dosen

pembimbing kelas Kimia Fisika.

Makalah ini disusun dalam rangka menyelesaikan tugas mata kuliah Kimia Fisika, yaitu

Pemicu 3 dengan topik Surfaktan dan adsorpsi dengan pemicu “Fenomena Permukaan dan

adsopsi?”. Makalah ini menjelaskan tentang alasan kegunaan surfaktan dalam menurunkan

tegangan permukaan suatu fluda dan mempelajari pengertian, sifat, karakteristik adsorpsi dan

aplikasinya dalam penyerapan ion logam berat pada air limbah.

Akhir kata, kami mengutip peribahasa 'Tiada gading yang tak retak', begitupula dengan

makalah ini yang masih jauh dari kesempurnaan. Saran dari para pembaca sangat kami harapkan

agar kami dapat membuat makalah yang lebih baik lagi kedepannya. Kami juga berharap topik

yang dibahas dalam makalah ini dapat ditinjau serta dikembangkan lebih lanjut oleh penulis

makalah lainnya. Sekali lagi kami mengucapkan terima kasih pada semua pihak yang telah

membantu proses pembuatan makalah ini.

Penulis berharap, pembaca bisa mendapat manfaat setelah membaca makalah ini. Penulis

juga berharap, pembaca bisa mengerti dan paham tentang topik Surfaktan dan Adsorpsi secara

umum. Selamat membaca.

Depok, 20 November 2013

Penulis

DAFTAR ISI

Page ii

Page 3: Cover Kimfis

Kata Pengantar................................................................................... ii

Daftar Isi............................................................................................. iii

BAB I : PENDAHULUAN

Latar Belakang................................................................................... 1

BAB II : ISI

A.Landasan Teori.............................................................................. 2

B. Jawaban Pemicu I tentang Surfaktan (Fenomena Permukaan)..... 3

C. Jawaban Pemicu II tentang adsopsi.............................................. 37

PENUTUP

Kesimpulan......................................................................................... 38

DAFTAR PUSTAKA....................................................................... 15

Page iii