case tinea corporis baruuuuuu

Upload: ristania

Post on 08-Apr-2018

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    1/25

    Laporan KasusLaporan Kasus

    TineaTinea CorporisCorporis

    Oleh:

    Ristania, S.KedPembimbing:

    Prof. Dr. Suroso Adi Nugroho, Sp.KK(K)

    DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN KULIT DAN KELAMIN

    FAKULTAS KEDOKTERAN

    UNIVERSITAS SRIWIJAYA

    2010

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    2/25

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    3/25

    II. ANAMNESIS

    y Keluhan Utama :

    Bercak merah disertai gatal pada

    lengan kiri bawah sejak kisaran 1bulan lalu.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    4/25

    II.ANAMNESISII.ANAMNESIS

    Kisaran 1 bulan lalu,timbul bercak

    kemerahan seukuranjarum pentul dan

    gatal

    Kisaran 1 pekan lalu,bercak kemerahanmelebar menjadi

    sebesar uang logam

    100 rupiah dan gatal

    Pasien merasa tidaknyaman lalu

    memutuskan untukke poli IKKK RSMH

    tgl: 2 agustus 2010

    Riwayat Perjalanan Penyakit

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    5/25

    II. ANAMNESISII. ANAMNESIS

    Riwayat Penyakit Dalam Keluarga

    y Tidak ada anggota keluarga yang

    menderita sakit kulit dengan gejala yang

    sama.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    6/25

    II. ANAMNESISII. ANAMNESIS

    Riwayat Higiene :

    y Penderita mandi dua kali sehari dengan airledeng dan memakai sabun.

    y Penderita mengganti pakaian setiap duakali sehari.

    y Penderita tidak memelihara hewan di

    rumah.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    7/25

    Riwayat sosial ekonomi:

    Penderita adalah pensiunan PNS yang

    tinggal dengan istri, dan kedua orang

    anaknya.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    8/25

    III. PEMERIKSAAN FISIKIII. PEMERIKSAAN FISIK

    y Status Generalis

    y Keadaan Umum : baik

    y Keadaan sakit : tampak sakit ringan

    y Kesadaran : kompos mentis

    y Tekanan Darah : 140/80 mmHgy Nadi : 84 x/menit

    y Suhu : 36,5 C

    y Pernapasan : 20 x/menit

    y Tinggi Badan : 177 cm

    y Berat Badan : 65 kg

    y IMT : 20,7

    y Status Gizi : normoweight

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    9/25

    Kepalay Mata : konjungtiva palpebra tidak

    anemis, sklera tidak ikterik.

    y Hidung : tidak ada kelainan

    y Telinga : tidak ada kelainany Mulut : tidak ada kelainan

    y Tenggorokan: tidak ada kelainan

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    10/25

    y Leher : JVP (5-2) cmH2Oy Thoraks : simetris, tidak ada.

    y Jantung : HR=84x/menit, murmur

    tidak ada, gallop tidak ada.y Paru-paru: vesikuler (+) normal,

    ronchi tidak ada, wheezingtidak ada.

    y Abdomen: datar, lemas, nyeri tekan

    tidak ada, hepar dan lien tak teraba,bising usus dalam batas normal.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    11/25

    y Ekstremitas atas : tidak ada kelainan

    y Ekstremitas bawah : tidak ada kelainan

    Kulit : lihat status dermatologikus.

    y Kelenjar Getah Bening : tidak ada

    pembesaran KGB

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    12/25

    y Status Dermatologikus

    Regio ante brachii sinistra :

    Makula eritema, multiple, ukuran 3x3 cm,

    3x4 cm, tepi lebih eritema, terdapat papul

    eritema multipel, bulat, ukuran 0,1-0,2 cm,

    diskret. dan permukaan ditutupi skuama

    selapis, halus sedang.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    13/25

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    14/25

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    15/25

    IIVV.. PEMERIKSAAN DERMATOLOGI MANUALPEMERIKSAAN DERMATOLOGI MANUAL

    Tes Scratch : Bercak putih digores, maka akan

    tampak squama halus sampai sedang

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    16/25

    V.PEMERIKSAAN PENUNJANG

    y Pemeriksaan mikroskopik preparat dengan KOH

    10% (regio ante brachii sinistra ) tidak

    didapatkan elemen jamur.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    17/25

    VI. ResumeVI. Resume

    Laki-laki, pensiunan PNS, 67 tahun

    beralamat dalam kota datang pertama

    kalinya ke Poli IKKK RSMH dengan

    keluhan utama bercak merah disertai gatalpada lengan kiri bawah sejak kisaran 1

    bulan lalu

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    18/25

    Kisaran 1 bulan yang lalu, pasien mengeluh timbul

    makula eritema yang disertai pruritus pada regio

    ante brachii sinistra. Pruritus terutama bila

    berkeringat. Kisaran 2 pekan yang lalu, pasien

    mengeluh makula eritema semakin lama semakin

    besar selama 1 pekan terakhir. Karena pasien

    merasa tidak nyaman pasien memutuskan untuk

    berobat ke poliklinik IKKK RSMH Palembang.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    19/25

    Dari pemeriksaan fisik didapatkan status

    generalikus dalam batas normal. Pada status

    dermatologikus regio ante brachii sinistra :Makula eritema, multiple, ukuran 3x3 cm,

    3x4 cm, tepi lebih eritema, edema, terdapat

    papul eritema multipel, bulat, ukuran 0,1-0,2cm, diskret. dan permukaan ditutupi skuama

    halus sampai sedang.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    20/25

    Pada scratch test bercak merah digores dan

    tampak skuama halus sampai sedang.

    Pemeriksaan mikroskopik preparat dengan

    KOH 10% (regio ante brachii sinistra)

    tidak ditemukan elemen jamur.

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    21/25

    IV. DIAGNOSIS BANDINGIV. DIAGNOSIS BANDING

    x Tinea corporis

    x Ptiriasis versicolor

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    22/25

    VIII. DIAGNOSIS KERJAVIII. DIAGNOSIS KERJA

    Tinea Corporis

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    23/25

    IIXX. PENATALAKSANAAN. PENATALAKSANAAN

    Umum:

    y Memberikan informasi kepada pasien mengenaipenyakitnya dan pengobatannya.

    y Menyarankan kepada pasien untuk lebih

    memelihara kebersihany Menyarankan kepada pasien untuk

    mengkonsumsi obat secara teratur dan tidakmenghentikan pengobatan tanpa seizin dokter.

    y Menyarankan kepada pasien untuk tidakmenggunakan handuk, pakaian secara bersama-

    sama dengan anggota keluarga yang lain

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    24/25

    Khusus:

    y Sistemik:

    - cetirizine 1x1 kali jika perlu

    y Topikal:

    Ketokonazol 2% krim tube 20 gr (dioleskan 2

    kali sehari, pagi dan malam hari, pada lesi)

    selama minimal 2 minggu

  • 8/7/2019 case Tinea corporis baruuuuuu

    25/25

    X.X. PROGNOSISPROGNOSIS

    y Quo ad vitam : bonam

    y Quo ad functionam : bonam

    y Quo ad sanationam : dubia