bab i hal 1 fix

2
BAB III KERACUNAN MAKANAN 3.1 Pendahuluan Beberapa waktu yang lalu, negara kita diguncang oleh kasus keracunan makanan yang sampai menimbulkan korban jiwa. Sebelumnya juga pernah dilaporkan oleh berbagai media massa bahwa masyarakat mengalami keracunan ikan buntal, satu desa mengalami muntah- muntah setelah mengkonsumsi ikan buntal dan satu keluarga di Lombok yang terdiri dari tiga anggota keluarga meninggal setelah mengkonsumsi ikan buntal. Masih banyak lagi kasus keracunan makanan yang terjadi di masyarakat, namun tidak sempat diberitakan. Dari ulasan di atas, dapat dikatakan bahwa kontrol masyarakat terhadap makanan yang beredar masih kurang. Oleh sebab itu, perlu adanya kerjasama antara aparat pemerintah dan petugas kesehatan untuk memberikan informasi yang jelas tentang hal tersebut. Dan tentu saja hal itu tidak lepas dari partisipasi masyarakat sendiri. Masyarakat harus berperan aktif, serta selektif dalam memilih makanan 1

Upload: alwina-munajad

Post on 15-Dec-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Bab i hal 1 FIX

TRANSCRIPT

Page 1: Bab i hal 1 FIX

BAB III

KERACUNAN MAKANAN

3.1 Pendahuluan

Beberapa waktu yang lalu, negara kita diguncang oleh kasus keracunan

makanan yang sampai menimbulkan korban jiwa. Sebelumnya juga pernah

dilaporkan oleh berbagai media massa bahwa masyarakat mengalami

keracunan ikan buntal, satu desa mengalami muntah-muntah setelah

mengkonsumsi ikan buntal dan satu keluarga di Lombok yang terdiri dari tiga

anggota keluarga meninggal setelah mengkonsumsi ikan buntal. Masih

banyak lagi kasus keracunan makanan yang terjadi di masyarakat, namun

tidak sempat diberitakan.

Dari ulasan di atas, dapat dikatakan bahwa kontrol masyarakat

terhadap makanan yang beredar masih kurang. Oleh sebab itu, perlu adanya

kerjasama antara aparat pemerintah dan petugas kesehatan untuk memberikan

informasi yang jelas tentang hal tersebut. Dan tentu saja hal itu tidak lepas

dari partisipasi masyarakat sendiri. Masyarakat harus berperan aktif, serta

selektif dalam memilih makanan untuk dikonsumsi agar terhindar dari kasus

keracunan yang bisa berakibat fatal (Pratiknjo, 2010).

3.2 Keracunan Makanan

Racun ialah suatu zat yang dalam jumlah tertentu merusak fatal

tubuh secara khemis atau fisiologis sehingga menyebabkan sakit atau

kematian dan sering ditandai dengan gejala tertentu (Pratiknjo, 2010).

Makanan adalah sesuatu yang mengandung zat-zat (nutrisi) yang

digunakan untuk kelangsungan hidup manusia. Makanan mengandung zat

yang dibutuhkan manusia dan secara kontinu dibutuhkan setiap hari.

(Pratiknjo, 2010).

1