analisis jaringan dan struktur sosial

2
ANALISIS JARINGAN DAN STRUKTUR SOSIAL TOLONG BANTU PERBAIKI PERTANIAN KAMI Nama : Ernawati Hidayat NRP : I14070084 Asisten Dosen : CLARA LS H34052739 Tingkat Persiapan Bersama Institut Pertanian Bogor 2007/2008

Upload: usamah-jaisyurahman

Post on 24-Nov-2015

31 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

Analisis Jaringan Dan Struktur Sosial

TRANSCRIPT

ANALISIS JARINGAN DAN STRUKTUR SOSIAL

ANALISIS JARINGAN DAN STRUKTUR SOSIAL

TOLONG BANTU PERBAIKI PERTANIAN KAMI

Nama: Ernawati Hidayat

NRP: I14070084

Asisten Dosen :

CLARA LS

H34052739

Tingkat Persiapan Bersama

Institut Pertanian Bogor

2007/2008

TOLONG BANTU PERBAIKI

PERTANIAN KAMI

Muhammad Syaifullah

Saat ini sering sekali terdengar kasus penebangan hutan secara liar, salah satu contohnya yaitu di hutan Taman Nasional Kutai Wilayah Tanjung Limau. Disana sedang mengadakan pertemuan antara beberapa jagawana yang dipimpin Ade Suharso, Kepala Seksi Konservasi TN Kutai Wilayah Tanjung Limau dengan beberapa tokoh masyarakat di Kondolo.

Umumnya masyarakat di sini, bukan pencari kayu untuk dijual tetapi untuk bikin kayu arang. Pekerjaan membuat kayu arang ini dilakukan, karena warga daerah ini sudah tidak bisa bersawah lagi karena dalam dua tahun terakhir