download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_shellabear_pl...mazmur2.1–8 2...

1685
Shellabear 1912 Perjanjian Lama (Mazmur s.d. Maleakhi)

Upload: doanliem

Post on 10-May-2019

247 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

file:///D|/STAF/BILLY/_PROJECT/_MOBILE/PDF/Indo/_FINAL/shellabear1912/PDF_Draft/pdf_alkitab_title_pl2.html

Shellabear 1912

Perjanjian Lama

(Mazmur s.d. Maleakhi)

file:///D|/STAF/BILLY/_PROJECT/_MOBILE/PDF/Indo/_FINAL/shellabear1912/PDF_Draft/pdf_alkitab_title_pl2.html5/29/2011 2:37:08 PM

Page 2: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur

11Berbahagialah orang yang tiadaberjalan dalam bicara orang jahat,

dan tiada berdiri pada jalan orangberdusta, dan tiada duduk dalamperhimpunan orang pengolok-ngolok2melainkan suka ia akan hukum Allah,dan akan hukum itu dipikirkannya siangmalam.3Maka ia akan menjadi seperti pohonkayu yang ditanam di tepi tali air,yang mengeluarkan buahnya padamusimnya, Dan daunnya tiada layu;maka beruntunglah segala sesuatu yangdiperbuatnya.4Adapun orang jahat itu bukannyademikian, melainkan yaitu seperti sekamyang dilayangkan oleh angin.5Sebab itu orang jahat itu tiadaakan tahan menghadap bicara, danorang berdosa pun tiada akan tahanmenghadap perhimpunan orang benar.6Karena diketahui Allah akan jalanorang yang benar itu, tetapi jalan orangjahat itu akan binasa kelak.

Page 3: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 2.1–8 2

21Apakah sebabnya segala bangsaitu gempar, dan segala kaum itu

memikirkan perkara yang sia-sia?2Bahwa raja-raja dunia ini berbangkit,dan penghulu-penghulu telahbermufakat hendak melawan Allahdan melawan al masihnya, katanya:3 "Mari kita memutuskan ikatannya, danmembuangkan talinya dari pada kita!"4Bahwa yang susuk di surga ituakan tertawa kelak; maka Tuhan akanmengolok-ngolokkan dia.5Maka pada masa itu Ia akanberfirman kepadanya dengan murka-Nyadan menyusahi dia dengan sangatmarah-Nya:6 "Bahwa Aku sudah menetapkanraja-Ku di atas Sion, bukit-Ku yangkudus itu."7Maka aku hendak menyatakanfirman itu; maka Allah telah berfirmankepadaku: "Bahwa engkaulah Anakku.Maka pada hari ini Aku sudahmemperanakkan dikau.8Pintalah olehmu, maka Aku akanmengaruniakan segala bangsa akanpasukanmu, dan segala ujung bumi akanmilikmu.

Page 4: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 2.9–3.3 39Maka engkau akan menghancurkandia dengan tongkat besi Engkau akanmemecahkan dia seperti belanga."10Akan sekarang hendaklah kamuberbudi, hai raja-raja, hendaklah kamumenerima pengajaran, hai segala hakimdi bumi.11Hendaklah kamu berbuat ibadatkepada Allah dengan takut danbersukacita dengan gemetarmu.12Hendaklah kamu mencium anak itu,supaya jangan Ia murka dan jangankamu binasa di jalan karena murka-Nyaakan bernyala dengan segeranya.Berbahagialah segala orang yangmenaruh harap akan Dia.

31 (3-1) Mazmur Daud, ketika ialari dari Absalom, anaknya. (3-2)

Ya Allah, bagaimana musuhku telahbertambah-tambah banyaknya! Makabanyaklah orang yang berbangkithendak melawan aku;2 (3-3) dan banyaklah yang berkatadari hal nyawaku: "Bahwa tiada selamatbaginya dalam Allah."3 (3-4) Tetapi engkau, ya Allah, menjadiperisai di hadapanku, Engkaulah

Page 5: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 3.4–4.1 4

kemuliaanku dan Engkaulah yangmeninggikan kepalaku.4 (3-5) Maka aku berseru kepada Allahdengan suaraku, dan Ia memberi jawabkepadaku dari dalam bukit-Nya yangkudus.5 (3-6) Maka aku telah berbaringtidur, aku jaga pula, karena Allah yangmemeliharakan aku.6 (3-7) Dan tiada aku takut akanberlaksa-laksa orang kaum itu yangtelah mengaturkan dirinya berkelilinghendak melawan aku.7 (3-8) Bangkitlah kiranya, ya Allah,selamatkanlah aku ya Tuhanku, karenasegala musuhku telah engkau palu padatulang pipinya, dan segala gigi orangjahat itu telah engkau patahkan.8 (3-9) Bahwa Allah juga yangmempunyai selamat biarlah kiranyaberkat-Mu berlaku atas kaumku.

41 (4-1) Untuk pemimpin biduan.Dengan permainan kecapi. Mazmur

Daud. (4-2) Biarlah kiranya engkaumemberi jawab tatkala aku berseru, yaTuhan yang membenarkan aku. BahwaEngkau telah melapangkan aku tatkala

Page 6: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 4.2–7 5

aku sesak kasihankanlah kiranya akandaku dan dengarlah akan doaku.2 (4-3) Hai segala anak Adam, berapalama lagi kemuliaanku akan berubahmenjadi malu? Berapa lama lagi kamuakan mengasihi perkara yang sia-sia danmenuntut yang dusta?3 (4-4) Tetapi ketahuilah olehmu bahwaAllah telah mengasingkan bagi diri-Nyaorang yang beragama; maka Allahakan mendengar tatkala aku berserukepada-Nya.4 (4-5) Hendaklah kamu takut danjangan berbuat dosa; hendaklah kamuberpikir dalam hati sendiri di atas tempattidurmu serta berdiam dirimu.5 (4-6) Maka kurbankanlah beberapakurban kebenaran dan percayalah akanAllah.6 (4-7) Maka banyaklah orang yangberkata: "Siapa gerangan akanmenyatakan yang baik pada kita?"Ya Allah, terbitkanlah kiranya cahayamuka-Mu ke atas kami.7 (4-8) Bahwa Engkau telahmengaruniakan kesukaan dalamhatiku, lebih dari pada kesukaan mereka

Page 7: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 4.8–5.5 6

itu tatkala gandumnya dan air anggurnyabertambah-tambah banyaknya.8 (4-9) Maka aku hendak berbaringtidur dengan sejahtera karena hanyaEngkaulah, ya Allah, yang memberi akududuk dengan sentosa.

51 (5-1) Untuk pemimpin biduan.Dengan permainan suling. Mazmur

Daud. (5-2) Ya Allah, pasanglah kiranyatelinga-Mu bagi perkataanku, dantimbangkanlah segala pikiranku.2 (5-3) Dengarlah kiranya akan bunyisuaraku, ya Rajaku, ya Tuhanku, karenakepada-Mulah aku berdoa ini.3 (5-4) Ya Allah, pada pagi hari kelakEngkau akan mendengar seruanku,dan pada pagi hari kelak aku akanmengaturkan doaku kepada-Mu sertaberharap.4 (5-5) Karena Engkaulah Tuhan yangtiada berkenan akan kejahatan, danyang jahat tiada akan menumpangserta-Mu.5 (5-6) Maka orang yang memegahkandirinya tiada akan berdiri di hadapanhadirat-Mu; dan Engkau benci akansegala orang yang berbuat jahat.

Page 8: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 5.6–11 76 (5-7) Maka Engkau akanmembinasakan segala orang yangberkata dusta; maka dibenci Allah akanorang yang menumpahkan darah danpenipu.7 (5-8) Tetapi aku ini akan masuk kedalam rumah-Mu oleh sebab sangatkemurahan-Mu, dan dengan takut akanDikau kelak aku akan menyembah sertamenghadap kabah-Mu yang kudus itu.8 (5-9) Ya Allah, pimpinlah aku dalamkebenaran-Mu oleh sebab segalaseteruku; ratakanlah kiranya jalan-Mu dihadapanku.9 (5-10) Karena dalam mulut mereka itusatupun tiada yang benar, maka hatinyasangat jahat, dan kerongkongannyaseperti kubur yang terbuka semuanyamembujuk dengan lidahnya.10 (5-11) Biarlah kiranya Engkausalahkan dia, ya Allah, biarlah semuanyajatuh oleh bicaranya sendiri; Halaukanlahdia sebab banyak kesalahannya karenasekaliannya telah mendurhakakepadamu.11 (5-12) Tetapi hendaklah segala orangyang percaya akan Dikau bersukacitabiarlah ia selalu bersorak, sebab

Page 9: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 5.12–6.5 8

Engkaulah yang melindungkan dia; danbiarlah segala orang yang mengasihinama-Mu itu bersuka-suka denganDikau.12 (5-13) Karena Engkau akanmemberkati orang yang benar, Ya Allah,yang menjadikan segala sesuatu dandengan kehendak-Mu juga sekaliannyaitu ada dan sudah dijadikan semuanya.

61 (6-1) (6-2) Ya Allah, janganlahkiranya Engkau menempelak aku

dengan murka-Mu dan jangan Engkaumenyiksakan aku dengan kehangatanmarah-Mu.2 (6-3) Kasihanilah aku, ya Allah,karena aku telah lemah; ya Allah,sembuhkanlah aku karena gemetarlahsegala tulangku.3 (6-4) Maka jiwaku pun sangatlahterkejut; adapun akan engkau, ya Allah,hingga berapa lama lagi?4 (6-5) Kembalilah kiranya, ya Allah,dan lepaskanlah jiwaku, selamatkanlahaku oleh karena kemurahanmu.5 (6-6) Karena dalam hal kematiantiada lagi peringatan akan Dikau dandalam alam maut itu siapakah yang akanmengucap syukur kepada-Mu?

Page 10: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 6.6–7.2 96 (6-7) Maka aku sudah penatmengerang; maka pada tiap-tiap malamaku rendamkan tempat tidurku, dan akubasahkan tilamku dengan air mataku.7 (6-8) Maka mataku cekung dari sebabdukacita, sampai membawa tua olehsebab segala seteruku.8 (6-9) Undurlah dari padaku, hai segalaorang yang berbuat jahat, karena Allahtelah mendengar bunyi tangisku.9 (6-10) Bahwa Allah telah mendengarpermintaanku, dan Allah akan menerimadoaku.10 (6-11) Maka segala seteruku akanmendapat malu dan sangat terkejut;maka sekaliannya akan berbalik dantiba-tiba mendapat malu.

71 (7-1) Nyanyian ratapan Daud, yangdinyanyikan untuk TUHAN karena

Kusy, orang Benyamin itu. (7-2) YaAllah, ya Tuhanku, kepada-Mulah akupercaya; selamatkanlah kiranya aku daripada segala yang mengusir aku danlepaskanlah aku,2 (7-3) supaya jangan jiwaku dicariknyaseperti singa serta dikoyak-koyaknyasementara seorangpun tiada akanmelepaskan aku.

Page 11: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 7.3–8 103 (7-4) Ya Allah, ya Tuhanku, jikalaukiranya aku telah berbuat yang demikian,jikalau pada tanganku ada kejahatan,4 (7-5) jikalau kiranya aku sudahmembalas jahat kepada orang yangbaik dengan aku, (baiklah orang yangberseteru dengan aku dengan tiada satusebab itu telah aku lepaskan),5 (7-6) biarlah jiwaku diusir olehseteruku dan didapatinya akan dia,bahkan biarlah nyawaku dilanyakan kebumi dan kemuliaanku didudukannyadalam debu tanah.6 (7-7) Bangunlah kiranya denganmurka-Mu, ya Allah, bangkitkanlahdirimu akan melawan marah segalaseteruku, jagalah kiranya bagiku, karenaaku hukuman benar yang telah Engkaufirmankan.7 (7-8) Maka biarlah terhimpun segalakaum itu mengelilingi engkau, dankembalilah engkau ke tempat yangtinggi atas mereka itu.8 (7-9) Bahwa Allah juga yangmengadakan hukum bagi segala bangsa.Ya Allah, bicarakanlah kiranya halkusekedar kebenaranku dan tulus hatiku.

Page 12: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 7.9–15 119 (7-10) Biarlah berhenti kiranyasegala kejahatan orang jahat itu, tetapitetapkanlah segala orang yang benarkarena Allah yang benar itu menguji hatidan niat orang.10 (7-11) Bahwa perisaiku itu kepadaAllah yang menyelamatkan orang yangtulus hatinya.11 (7-12) Bahwa Allah itu hakim yangbenar; bahkan Tuhan yang murka padatiap-tiap hari.12 (7-13) Jikalau orang tiada berbalik,niscaya diasah Allah pedangnya,dipasangnya panahnya sertadisediakannya akan dia.13 (7-14) Dan lagi dilengkapkannya bagidirinya segala senjata pembunuhan,dan segala anak panahnya dijadikannyaberapi.14 (7-15) Bahwa orang itu sudahmengandung kejahatan, bahkania telah hamil dengan aniaya lalumemperanakkan dusta.15 (7-16) Maka ia telah membuatpelubang, digalinya akan dia, lalu jatuhke dalam lubang yang diperbuatnya itu.

Page 13: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 7.16–8.5 1216 (7-17) Maka aniayanya itu akankembali ke kepalanya sendiri, danlalimnya akan menimpa uban-ubannya.17 (7-18) Maka aku hendak mengucapsyukur kepada Allah sekadarkebenarannya, dan menyanyi puji-pujian bagi nama Allah ta'ala.

81 (8-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Gitit. Mazmur

Daud. (8-2) Ya Allah, ya Tuhan kami,bagaimana mulia nama-Mu pada seluruhbumi. Maka Engkau telah menaruhkemuliaan-Mu di langit.2 (8-3) Bahwa dari mulut kanak-kanakdan budak-budak yang menyusu punengkau sudah menetapkan kekuatanoleh sebab segala lawanmu supayaseteru dan orang yang menuntut bela ituengkau suruh diam.3 (8-4) Apabila aku memperhatikanlangit yang perbuatan tangan-Mu,dan bulan bintang yang telah Engkaujadikan.4 (8-5) Apa gerangan manusia sehinggaEngkau ingat akan dia? Atau anak Adam,sehingga engkau melawat akan dia?5 (8-6) Karena Engkau telah menjadikandia kurang sedikit dari pada Allah, maka

Page 14: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 8.6–9.2 13

Engkau telah mengaruniakan kemuliaandan hormat akan mahkotanya.6 (8-7) Maka Engkau telah menjadikandia pemerintah atas segala perbuatantangan-Mu, dan segala sesuatu telahengkau taklukkan ke bawah kakinya:7 (8-8) Segala domba dan lembu,bahkan segala bintang yang di hutan,8 (8-9) dan burung-burung yang diudara dan segala ikan di laut, yaitubarang sesuatu yang menjalani segalajalan lautanpun.9 (8-10) Ya Allah, ya Tuhan kami,bagaimana mulia nama-Mu pada seluruhbumi!

91 (9-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Mut-Laben. Mazmur

Daud. (9-2) Bahwa aku hendakmengucap syukur kepada Allah dengansebulat-bulat hatiku, dan aku hendakmenceritakan segala perbuatan-Mu yangajaib itu.2 (9-3) Maka aku hendak bersukacitadan gemar dalam Engkau bahwa akuhendak menyanyi puji-pujian baginama-Mu, ya Tuhan Yang Mahatinggi.

Page 15: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 9.3–9 143 (9-4) Apabila segala seteruku undurke belakang, semuanya rebah lalu binasadari hadapan hadirat-Mu.4 (9-5) Karena Engkau sudahmembenarkan hakku dan halku makaEngkau sudah duduk pada kursimembicarakan dengan kebenaran.5 (9-6) Maka Engkau sudahmenghardik segala bangsa Engkausudah membinasakan segala orangjahat; Engkau sudah menghapuskannamanya sampai selama-lamanya.6 (9-7) Maka seteru itu telah habislahbinasa sampai selama-lamanya dansegala negeri yang telah Engkaurusakkan pun, maka peringatannya puntelah hilang.7 (9-8) Tetapi Allah bersemayampada selama-lamanya, dan Ia telahmelengkapi arasy-Nya bagi hukum.8 (9-9) Maka Ia akan menghukumkandunia ini dengan kebenaran, dan Iaakan membicarakan hal segala bangsadengan kebetulan.9 (9-10) Maka Allah akan menjadibangun-bangunan bagi segala yangteraniaya, yaitu bangun-bangunan padamasa kesesakan.

Page 16: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 9.10–15 1510 (9-11) Dan segala orang yangmengetahui nama-Mu akan percayakepada-Mu, karena belum pernahEngkau meninggalkan orang yangmencari akan Dikau, ya Allah.11 (9-12) Hai kamu sekalian,nyanyikanlah puji-pujian kepadaAllah yang duduk di Sion, kabarkanlahsegala perbuatannya di antara segalabangsa.12 (9-13) Karena yang menuntut darahitu ingatlah Ia akan mereka itu; tiadalahdilupakan-Nya seru orang miskin.13 (9-14) Kasihanilah kiranya aku, yaAllah; lihatlah akan halku dianiayakanoleh orang yang membenci aku, yaTuhan yang mengangkat aku dari padapintu maut,14 (9-15) supaya dapat akumenceriterakan segala kepujian-Mu maka di dalam pintu gerbang putriSion itu kelak aku akan bersukacitadalam selamat-Mu.15 (9-16) Maka segala bangsaterperosoklah ke dalam pelubangyang telah diperbuatnya, dan kakinyasendiri termasuk ke dalam jaring yangdisembunyikannya itu.

Page 17: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 9.16–10.2 1616 (9-17) Bahwa Allah sudahmenyatakan diri-Nya dan Ia telahmemutuskan hukum; maka orangjahat itu dijeratkan dalam perbuatantangannya sendiri.17 (9-18) Bahkan orang jahat itu akanpulang ke alam maut yaitu segalabangsa yang melupakan Allah.18 (9-19) Karena orang papa tiadaakan dilupakan senantiasa dan haraporang miskin tiada akan hilang sampaiselama-lamanya.19 (9-20) Bangunlah kiranya, ya Allah,janganlah manusia menang; biarlahkiranya segala bangsa dihukumkan dihadapan hadirat-Mu.20 (9-21) Ya Allah, datangkanlah kiranyaketakutan ke atasnya, biarlah segalabangsa itu mengetahui akan dirinyahanya manusia.

101Ya Allah, mengapa Engkauberdiri jauh-jauh? Dan mengapa

Engkau menyembunyikan dirimu padamasa kesesakan?2Maka oleh congkak orang jahatitu segala orang miskin sangatlahdianiayakan; biarlah sekaliannya

Page 18: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 10.3–8 17

ditangkap dengan segala daya yangtelah diikhtiarkannya sendiri itu.3Karena orang jahat itu memegahkandirinya dari hal kehendak hatinya, danorang tamak mungkir kepada Allah,bahkan dihinakannya akan dia.4Maka kata orang jahat dengancongkaknya: "Bahwa tiada Ia akanmenuntut yang demikian," maka segalasangkanya demikian ini yaitu, "bahwatiadalah Allah."5Maka segala jalannya senantiasatetap, dan segala hukuman-Mu tinggi-tinggi, jauh dari pada pemandangannya;adapun segala lawannya dihembusnya.6Maka katanya didalam hatinya:"Bahwa tiada aku akan digerakkan.Dan tiada aku kena celaka kelak zamanberzaman."7Maka mulutnya penuhlah dengankutuk dan tipu daya dan aniaya, dandi bawah lidahnya ada bencana dankejahatan.8Maka ia duduk di tempat penghadangdi kampung-kampung dan dalam tempatyang tersembunyi dibunuhnya orangyang tiada bersalah. Dan matanyamengintai orang malang.

Page 19: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 10.9–14 189Maka ia menghadang dalam tempatyang tersembunyi, sepertinya singadalam semak; bahkan ia menghadanghendak menangkap orang miskin. Makaditangkapnya juga orang miskin itu,serta ditariknya ke dalam jaringnya.10Bahwa ia mengendap danmenundukkan dirinya dan orangmalang jatuhlah oleh kekuasaannya.11Maka katanya di dalam hatinya:"Bahwa Allah sudah terlupa;disembunyikan muka-Nya dansekali-kali tiada Ia akan melihat."12Bangunlah kiranya, Ya Allah! YaTuhan, angkatkanlah tangan-Mu,janganlah kiranya engkau lupakan orangmiskin.13Mengapa orang jahat itumenghinakan Allah, serta berkatadalam hatinya: "Bahwa tiada Engkauakan menuntut dia?"14Sesungguhnya Engkau sudahmelihat, karena Engkau memandangkepada bencana dan dengki, supayaEngkau mengambil balas dengantangan-Mu. Maka orang malang itubertaruhkan dirinya kepada-Mu, karena

Page 20: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 10.15–11.2 19

Engkau memang menjadi penolong anakyatim.15Patahkanlah kiranya lengan orangjahat dan akan orang yang jahat itucarilah akan kejahatannya sehinggatiada Engkau dapati lagi.16Bahwa Allah menjadi Raja kekalselama-lamanya maka segala bangsatelah binasa dari dalam tanah-Nya.17Ya Allah, engkau sudah mendengarkehendak hati orang yang lemah lembut;Engkau akan menetapkan hatinya, danpasanglah telinga-Mu akan mendengar,18dan akan membicarakan hal anakyatim dan orang yang teraniaya, supayamanusia yang dari pada tanah asalnyaitu jangan memberi dasyat lagi.

111Untuk pemimpin biduan. DariDaud. Kepada Allah juga aku

percaya, bagaimana katamu kepadajiwaku: "Hendaklah engkau terbang kegunungmu seperti seekor burung!"2Karena orang jahat itu memasangpanahnya, dikenakannya anak panahnyakepada talinya, hendak memanah daritempat gelap kepada orang yang tulushatinya.

Page 21: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 11.3–12.1 203 Jikalau segala alas dibinasakan,apalagi akan dibuat oleh orang yangbenar?4Adapun Allah itu di dalam kabah-Nyayang kudus; maka Allah itu arasy-Nya di dalam surga maka mata-Nyamemandang dan kelopak-Nya mengujisegala anak Adam.5Maka diuji Allah akan orang yangbenar tetapi hati-Nya membenci orangjahat, dan orang yang suka berbuataniaya.6Maka Ia akan menghujani orang jahatitu dengan beberapa jerat; maka api danbelerang dan angin panas akan menjadibagian pialanya.7Karena Allah itu benar adanya,dikasihi-Nya akan kebenaran; makaorang yang tulus hatinya akanmemandang muka-Nya.

121 (12-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: yang kedelapan.

Mazmur Daud. (12-2) Tolonglahkiranya, ya Allah, karena orang yangberagama itu tiada lagi, dan orang yangkepercayaan telah lenyap dari antarasegala anak Adam.

Page 22: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 12.2–7 212 (12-3) Semuanya mengatakanperkara yang sia-sia dengan kawannya,dan semuanya berkata-kata denganlidah yang membujuk, dan dengan hatiyang bercabang.3 (12-4) Maka Allah akan membinasakansegala lidah yang membujuk, dan mulutyang mengatakan perkara yangbesar-besar,4 (12-5) yang sudah berkata: "Bahwakami akan menang dengan lidah kamidan mulut itu kamilah yang mempunyaidia siapa gerangan menjadi tuan ataskami?"5 (12-6) Bahwa oleh sebab orangmiskin yang teraniaya dan sebab orangpapa yang keluh kesah, Aku hendakberbangkit sekarang, demikianlah firmanAllah; maka orang yang dihembusnya itukelak Aku akan menaruh dalam tempatyang selamat.6 (12-7) Bahwa segala firman Allahitulah firman yang suci, seperti perakyang dibakar dalam dapur di atas bumidan disucikan tujuh kali.7 (12-8) Ya Allah, Engkau akan menjagadia, dan Engkau akan memeliharakan

Page 23: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 12.8–13.5 22

dia dari pada orang zaman ini sampaiselama-lamanya.8 (12-9) Maka orang jahat itu berjalan-jalan pada segala pihak, sedang kekejiandibesarkan di antara segala anak Adam.

131Untuk pemimpin biduan. MazmurDaud. (13-2) Berapa lama lagi,

ya Allah, sampai selama-lamanyakahEngkau akan melupakan aku? Berapalama lagi Engkau akan menyembunyikanmuka-Mu dari padaku?2Berapa lama lagi kelak aku berbicaradalam diriku, sambil berdukacita didalam hatiku sepanjang hari? Berapalama lagi seteruku akan ditinggikanatasku?3Ya Allah, Tuhanku, perhatikanlahkiranya dan beri jawab kepadaku.Terangkanlah kiranya mataku supayajangan aku tidur dalam kematian,4dan supaya jangan seteruku berkata:"Bahwa aku sudah mengalahkan dia,"dan jangan segala lawanku bersukacitatatkala aku tergelincir.5Tetapi aku sudah percaya akankemurahan-Mu, dan hatiku akanbersukacita dalam selamat-Mu.

Page 24: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 13.6–14.5 236Maka aku hendak menyanyi bagiAllah, oleh sebab kebajikan-Nya akandaku.

141Untuk pemimpin biduan. DariDaud. Maka orang bodoh telah

berkata dalam hatinya: "Bahwa tiadalahAllah." Maka rusaklah mereka itu dansemuanya sudah berbuat pekerjaanyang keji, dan seorangpun tiada yangberbuat baik.2Maka Allah meniliklah dari surgakepada segala anak Adam, hendaklahdilihat-Nya kalau-kalau ada orang yangmengerti, dan yang mencari akan Allah.3Maka sekaliannya sudah menyimpangdan sama sekali menjadi kotor;seorangpun tiada yang berbuat baik,hingga seorangpun tiada.4Adapun segala orang yang berbuatjahat itu tiadakah ia berpengetahuan?Yang memakan habis akan kaum-Kuseperti makan roti, Dan tiada ia menyeruakan Allah.5Maka di sana sekaliannya dalamketakutan yang besar, karena Allahadalah menyertai keturunan orang yangbenar.

Page 25: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 14.6–15.4 246Maka akan bicara orang miskinitu kamu memberi malu, sebab iaberlindung kepada Allah.7Biarlah kiranya selamat orang Israelitu terbit dari Sion. Maka apabiladikembalikan Allah kaum-Nya yangtertawan itu, barulah Yakub itu gemardan Israel bersukacita.

151Ya Allah, siapakah akanmenumpang dalam kemahmu?

Dan siapakah akan duduk di atasbukit-Mu yang kudus itu?2Bahwa orang yang berjalan dengantulus hatinya dan berbuat yang benarserta mengatakan kelurusan dalamhatinya3yaitu orang yang tiada mengumpatdengan lidahnya, dan tiada membuatbencana kepada sahabatnya, dantiada membawa mulut akan mencelakawannya.4Maka pada pemandangannya ituorang keji dihinakan tetapi dihormatinyaakan orang yang takut akan Allah yaituorang yang tiada mengubahkan janjinyajikalau mendatangkan rugi atas dirinyasekalipun.

Page 26: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 15.5–16.5 255Yaitu orang yang tiada menjalankanuangnya dengan memakan bunga, dantiada makan suap akan melawan orangyang tiada bersalah. Maka orang yangberbuat demikian sekali-kali tiada iaakan tergelincir.

161Miktam. Dari Daud.Peliharakanlah kiranya aku,

ya Allah, karena kepada-Mulah akupercaya.2Maka aku sudah berkata kepadaAllah: "Bahwa Engkaulah Tuhanku,maka padaku tiada sesuatu yang baik,melainkan Engkau juga."3Adapun segala orang kudus yang diatas bumi, maka dialah yang mulia-muliadan aku semata-mata bersuka dengandia.4Maka bertambah-tambahlah kelakkesusahan orang yang menyembah laindari pada Allah; maka persembahanminum baginya yang dari pada darahitu tiada aku mau persembahkan, ataumenyebut namanya dengan lidahku.5Bahwa Allah itulah semata-matabagian pusakaku dan pialaku Engkaujuga yang memegang undiku.

Page 27: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 16.6–17.1 266Maka tali pengukur telah jatuh bagikupada tempat-tempat yang senang,bahkan ada padaku pusaka yangindah-indah.7Maka aku hendak memuji Allah yangtelah menasihatkan aku bahkan akudiajar oleh hatiku pada malam hari.8Maka aku sudah menentukan Allahsenantiasa di hadapanku karena Ialahpada kananku, sebab itu tiada aku akantergelincir.9Maka itulah sebabnya hatikubersukacita dan kemuliaanku gemar danlagi badanku pula akan duduk dalamsentosa.10Karena tiada Engkau akanmeninggalkan jiwaku dalam alam maut,dan tiada Engkau akan membiarkanOrang Kudus-Mu itu menjadi busuk.11Karena Engkau akan menyatakankepadaku jalan hidup; maka padahadirat-Mulah ada sukacita dengansepenuhnya, dan pada sebelahkanan-Mu ada kesukaan sampaiselama-lamanya.

171Doa Daud Ya Allah, dengarlahkiranya akan yang benar, dan

ingat apalah akan seruku; pasanglah

Page 28: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 17.2–7 27

kiranya telinga-Mu akan doaku, yangkeluar bukannya dari pada mulut yangpura-pura.2Biarlah hukumku diputuskan padahadiratmu, dan biarlah mata-Mumemandang keadilan.3Maka Engkau sudah mencoba hatikuEngkau sudah melawat aku pada malamhari Engkau sudah menguji aku dan satupun tiada Engkau dapat yang keji makaaku sudah berniat bahwa mulutku tiadaakan berbuat salah.4Adapun akan hal segala perbuatanmanusia bahwa oleh firman yang daripada lidahmu aku sudah memeliharakandiriku dari pada segala jalan orangpenganiaya.5Maka aku tetap mengikut segalajalan-Mu, dan kakiku tiada tergelincir.6Aku sudah menyeru akan Dikau, yaAllah, karena Engkau akan memberijawab kepadaku; pasanglah telinga-Mukepadaku, dengarlah kiranya akansembahku.7Nyatakanlah kemurahan-Mu yangajaib itu, ya Tuhan, yang menyelamatkanorang yang percaya kepada-Mu dari pada

Page 29: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 17.8–14 28

orang yang berbangkit akan melawandia, yaitu oleh tangan kanan-Mu.8Peliharakanlah kiranya aku seperti bijimata, dan lindungkanlah kiranya aku dibawah naung sayap-Mu9Dari pada orang jahat yangmembinasakan aku, yaitu dari padasegala seteru nyawaku yang mengepungaku10yang hati semuanya ditutup denganlemaknya, dan dengan lidahnyasemuanya mengatakan perkara yangsombong.11Akan sekarang semuanya sudahmengepungkan jalan kami diintainyahendak menjatuhkan kami ke bumi.12Maka yaitu seperti singa yangmengidamkan mangsanya, dan sepertianak singa yang mengendap di tempatyang tersembunyi.13Bangunlah kiranya, ya Allah,hadapilah kiranya akan dia danjatuhkanlah dia serta lepaskanlahkiranya jiwaku dari pada orang jahat ituoleh pedang-Mu.14Yaitu dari pada manusia oleh tangan-Mu, ya Allah, bahkan dari pada orangdunia ini yang mendapat bagiannya

Page 30: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 17.15–18.3 29

selagi ia hidup, dan perutnya Engkaukenyangkan dengan perbendaharaan-Mumaka hatinya puas mendapat anak,dan segala hartanya yang lain ituditinggalkannya kepada anak-anaknya.15Adapun aku ini dalam kebenaran jugaaku akan memandang muka-Mu makaapabila aku bangun kelak puaslah hatikuoleh teladan-Mu.

181 (18-1) Untuk pemimpin biduandari hamba TUHAN, yakni Daud

yang menyampaikan perkataan nyanyianini kepada TUHAN, pada waktu TUHANtelah melepaskan dia dari cengkeramansemua musuhnya dan dari tangan Saul.(18-2) "Bahwa kukasihi akan dikau, yaAllah, ya kekuatanku.2 (18-3) Bahwa Allah juga batuku dankotaku dan penolongku Ialah Tuhankudan batu gunungku maka kepada Diajuga aku akan percaya maka Ialahperisaiku dan tanduk selamatku danbangunan-bangunanku.3 (18-4) Maka aku akan berseru kepadaAllah yang patut dipuji demikianlah kelakaku akan diselamatkan dari pada segalaseteruku.

Page 31: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.4–10 304 (18-5) Maka segala tali kematianmembelit aku, dan air bah kejahatanmengejutkan aku.5 (18-6) Maka segala tali alam mautmelilit aku, dan segala jerat kematiantelah ada di hadapanku.6 (18-7) Maka dalam kesesakanku ituaku berseru kepada Allah, serta berteriakkepada Tuhanku. Maka didengar-Nyaakan suaraku dari kabah-Nya, danseruku di hadapan hadirat-Nya itu telahsampai ke telinga-Nya.7 (18-8) Maka bumipun gempalah sertagemetar dan segala alas gunung-gunungitu pun bergeraklah dan berguncang olehkarena murka-Nya.8 (18-9) Maka asappun naiklah daridalam hidung-Nya, dan api dari padamulut-Nya itupun menghanguskanlahmaka oleh-Nya bara api pun bernyala-nyala.9 (18-10) Maka dicenderungkan-Nyalangit, lalu turunlah Ia dan gelap gulitaada di bawah kakinya.10 (18-11) Maka seorang kerub menjadikenaikan-Nya, lalu terbanglah Ia bahkanterbanglah Ia dengan pantasnya di atassayap angin.

Page 32: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.11–17 3111 (18-12) Maka kelam kabutditentukan-Nya akan tempat Iaberlindung dan akan kemah keliling-Nya,yaitu air yang gelap dan awan yangkabus di udara.12 (18-13) Maka oleh cahaya padahadirat-Nya segala awan-Nya yangkabus itu hilanglah, serta hujan batu danbara api pun.13 (18-14) Maka Allah pun bersuaraguruhlah di langit dan Yang Mahatinggimengeluarkanlah suara-Nya, serta hujanbatu dan bara api pun.14 (18-15) Maka dipanahkan-Nya segalaanak panah-Nya, lalu dicerai-beraikan-Nya dan berbagai-bagai kilat sertadikacaukan-Nya akan dia.15 (18-16) Maka kelihatanlah segalaarungan laut, dan segala alas bumipundinyatakanlah oleh hardikmu, ya Allah,Dan oleh hembusan nafas hidung-Mu.16 (18-17) Maka disuruhkan-Nyapesuruh-Nya dari atas, diambilnya akandaku, ditariknya aku keluar dari dalamair yang besar-besar.17 (18-18) Serta dilepaskan-Nya akudari pada seteruku yang gagah, dan daripada segala orang yang membenci aku

Page 33: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.18–24 32

sebab sekaliannya itu terlebih kuat daripada aku.18 (18-19) Maka sekaliannya itumendatangi aku pada masa kesesakankutetapi Allah menjadi persandaranku.19 (18-20) Maka Ia pun sudahmembawa aku keluar ke tempatyang luas dilepaskannya aku sebab iaberkenan akan daku.20 (18-21) Maka dibalas Allah akandaku sekadar kebenaranku, dan sekadarkesucian tanganku dikembalikannyakepada aku.21 (18-22) Karena aku sudah menurutsegala jalan Allah, dan tiada aku undurdari pada Tuhanku dengan khianat.22 (18-23) Karena segala hukumnyaada di hadapanku, dan tiadalah akumembuangkan undang-undang-Nya daripadaku.23 (18-24) Dan lagi hatiku tulus denganDia, dan aku sudah memeliharakandiriku dari pada kejahatanku.24 (18-25) Sebab itu dibalas Allah akandaku sekadar kebenaranku, dan sekadarkesucian tanganku yang di hadapanpemandangannya.

Page 34: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.25–31 3325 (18-26) Maka akan orang murahEngkau akan menyatakan kemurahan-Mu, dan kepada orang yang tulus hatiEngkau akan menyatakan tulus hatimu.26 (18-27) Maka kepada orang yang suciEngkau akan menyatakan diri-Mu suci,dan kepada orang yang bengkok Engkauakan menyatakan dirimu terbalik.27 (18-28) Karena Engkau akanmenyelamatkan kaum yang teraniayatetapi Engkau akan merendahkan segalamata yang sombong.28 (18-29) Karena Engkau akanmemasang pelitaku; maka TuhankuAllah akan menerangkan kegelapanku.29 (18-30) Karena oleh Engkau juga akumenempuh sesuatu pasukan, dan olehTuhanku aku melompat pagar batu.30 (18-31) Adapun Allah itusempurnalah jalan-Nya; dan firman Allahitu suci adanya; Ialah sesuatu perisaibagi segala orang yang percaya akanDia.31 (18-32) Karena siapa geranganTuhan yang lain dari pada Allah, dansiapa gerangan menjadi batu gunungmelainkan Tuhan kita?

Page 35: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.32–39 3432 (18-33) Yaitu Tuhan yang mengikatpinggangku dengan kekuatan dan yangmenyempurnakan jalanku.33 (18-34) Maka kakiku dijadikan-Nyaseperti kaki kijang, dan didirikan-Nyaaku di atas tempatku yang tinggi-tinggi.34 (18-35) Maka tanganku diajar-Nyaberperang, sehingga tanganku dapatmelenturkan busur dari pada tembaga.35 (18-36) Maka Engkau telahmengaruniakan pula kepadaku perisaiselamat-Mu, dan tangan kanan-Mu telahmenetapkan aku, dan kemurahan-Mutelah membesarkan aku.36 (18-37) Maka Engkau telahmeluaskan kejejakanku dan ketika tiadatergelincir.37 (18-38) Maka aku akan mengusirsegala musuhku dan mendapati diatiada pula aku akan kembali sehinggasekaliannya sudah dihapuskan.38 (18-39) Maka aku akan menikam diaterus, sehingga tiada dapat ia berbangkitpula; dan sekaliannya akan rebah kelakdi bawah kakiku.39 (18-40) Karena Engkau telahmengikat pinggangku dengan kekuatan

Page 36: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.40–44 35

akan peperangan, dan Engkau telahmenaklukkan kepadaku segala lawanku.40 (18-41) Dan lagi Engkau sudahmenyerahkan kepadaku tengkuk segalamusuhku, supaya aku membinasakanorang yang membenci aku.41 (18-42) Maka sekaliannya sudahberseru tetapi seorangpun tiada yangmenyelamatkan dia yaitu kepadaAllah, tetapi tiada Ia memberi jawabkepadanya.42 (18-43) Maka aku sudahmenghancurkan dia seperti debuyang diterbangkan oleh angin aku sudahmembuangkan dia seperti becak di jalanraya.43 (18-44) Maka Engkau sudahmelepaskan aku dari pada segalaperbantahan kaum itu, dan Engkausudah menjadikan aku kepala segalabangsa; maka kaum yang tiada kukenalitupun akan memperhambakan dirinyakepadaku.44 (18-45) Serta didengarnya akanhalku, maka diturutnya perintahku, danorang dagang pun akan menaklukkandirinya kepadaku.

Page 37: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 18.45–50 3645 (18-46) Maka orang dagang ituakan layu, dan akan keluar dari dalamtempatnya yang teguh itu dengangemetarnya.46 (18-47) Bahwa Allah itu hiduplah, dansegala puji bagi Allah, batu gunungkudan hendaklah kiranya Tuhan selamatkuitu ditinggikan47 (18-48) yaitu Tuhan yang menuntutbela bagiku, dan yang menaklukkanbeberapa kaum kepadaku48 (18-49) maka Ialah yang melepaskanaku dari pada segala musuhku, bahkanEngkau juga meninggikan aku diatas segala lawanku, dan Engkaulahmelepaskan aku dari pada orang yangberbuat aniaya.49 (18-50) Sebab itu aku akanmengucap syukur kepadamu, ya Allah,di antara segala bangsa dan aku akanmenyanyi puji-pujian bagi nama-Mu.50 (18-51) Maka besarlah selamatyang dikaruniakan-Nya kepada rajayang dilantik-Nya, serta menunjukkankemurahan akan orang-Nya yang telahdilantik-Nya dengan minyak yaituakan Daud dan akan benihnya sampaiselama-lamanya."

Page 38: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 19.1–7 37

191 (19-1) Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. (19-2) Maka langit

itu menceritakan kemuliaan Allah, danbentangan itu menyatakan perbuatantangan-Nya.2 (19-3) Maka suatu hari kepada suatuhari menyebutkan perkataan, dan suatumalam kepada suatu malam menyatakanpengetahuan.3 (19-4) Maka tiadalah ada perkataandan tiada sesuatu bahasa dan suaranyapun tiada kedengaran4 (19-5) maka tali pengukurnyatelah keluar pada seluruh dunia, danperkataannya sampai ke ujung bumi.5 (19-6) maka ialah seperti pengantinlaki-laki keluar dari pada pelaminannyadan seperti orang gagah gemarlah iaberlomba lari.6 (19-7) Maka terbitnya itu dari ujunglangit, dan peredarannya sampai keujung yang lain maka satupun tiadaterlindung dari pada panasnya.7 (19-8) Bahwa hukum Allah itusempurna adanya, serta menyegarkanjiwa orang; maka kesaksian Allah itusungguh dan mendatangkan budi kepadaorang yang bodoh.

Page 39: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 19.8–14 388 (19-9) Maka pesanan Allah itu benarmenyukakan hati dan firman Allah itusuci serta menerangkan mata.9 (19-10) Maka takut akan Allah itubersih dan kekal selamanya; makasegala hukum Allah itu betul dansemata-mata benar.10 (19-11) Yaitu terlebih indah dari padaemas, bahkan dari pada banyak emasyang suci, dan terlebih manis dari padaair madu, dan dari pada titisan saranglebah.11 (19-12) Dan lagi hambamu berolehnasihat dari padanya, dan dalammemeliharakan dia besarlah pahalanya.12 (19-13) Siapa gerangan yang dapatmengerti akan kesalahannya? Sucikanlahkiranya aku dari pada segala dosa yangtersembunyi.13 (19-14) Dan lagi tahankanlah kiranyahambamu dari pada congkak; janganyaitu memerintahkan aku. Barulahtulus hatiku, dan sucilah aku dari padadurhaka yang besar.14 (19-15) Biarlah kiranya segalaperkataan lidahku dan pikiran hatikuberkenan pada pemandangan-Mu, yaAllah, batu gunungku dan penebusku.

Page 40: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 20.1–6 39

201 (20-1) Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. (20-2) Hendaklah

kiranya Allah menjawab akan dikau padamasa kesesakan! Hendaklah kiranyanama Tuhan Yakub itu meninggikandikau!2 (20-3) Serta menyuruhkan kepadamupertolongan dari tempat kudus danmenguatkan dikau dari dalam Sion.3 (20-4) Hendaklah kiranya Ia ingatakan segala persembahanmu, sertamenerima kurban bakaranmu.4 (20-5) Dikaruniakan-Nya kiranyakepadamu barang kehendak hatimu dandisampaikan-Nya segala bicaramu.5 (20-6) Maka kami hendak bersoraksebab selamatmu dan dengan namaTuhan kita kelak kita akan mendirikanpanji-panji kita; maka disampaikan Allahkiranya segala permintaanmu.6 (20-7) Akan sekarang kuketahui akanhal Allah menyelamatkan orang-Nyayang dilantik-Nya dengan minyak makaIa akan memberi jawab kepadanyadari dalam surga yang kudus itudengan kuasa tangan kanan-Nya yangmenyelamatkan itu.

Page 41: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 20.7–21.4 407 (20-8) Maka ada orang yang harapkepada kenaikannya dan ada yangharap kepada kuda tetapi kita hendakmenyebut nama Tuhan kita Allah.8 (20-9) Maka sekaliannya itu telahtunduk dan rebah tetapi kita ini telahberbangkit dan berdiri betul.9 (20-10) Selamatkanlah kiranya akanraja, ya Allah! Dan berilah kiranya jawabtatkala kami berseru!

211 (21-1) Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. (21-2) Bahwa

raja akan bersukacita dengan sebabkuasa-Mu, ya Allah; dan betapa besarkesukaannya sebab selamat-Mu!2 (21-3) Maka Engkau sudahmengaruniakan kepadanya segalakehendak hatinya dan permintaanlidahnya tiada Engkau enggankan.3 (21-4) Karena Engkau mengelu-ngelukan dia dengan segala berkatyang baik; Engkau mengenakan kepadakepalanya suatu mahkota dari padaemas yang suci.4 (21-5) Maka dipintanya kepada-Muhidup dan Engkau mengaruniakankepadanya bahkan panjang umursampai selama-lamanya.

Page 42: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 21.5–11 415 (21-6) Maka sangatlah kemuliaannyadengan sebab selamat-Mu dan Engkausudah memberi kepadanya hormat dankebesaran.6 (21-7) Karena Engkau menentukandia beroleh berkat selama-lamanya;dan Engkau menyukakan dia dengankesukaan pada hadiratmu.7 (21-8) Karena raja percaya akan Allah,dan oleh kemurahan Yang Mahatinggi itutiada ia akan tergelincir.8 (21-9) Maka tangan-Mu akanmendapati segala seteru-Mu bahkantangan kanan-Mu akan mendapati segalayang membenci akan Dikau.9 (21-10) Maka Engkau akanmenjadikan dia seperti dapur api padamasa marah-Mu maka Allah akanmenelan sekaliannya dengan murka-Nya, dan api akan menghanguskandia.10 (21-11) Maka Engkau akanmenghilangkan benihnya dari atas bumi,dan keturunannya dari antara segalaanak Adam.11 (21-12) Karena mereka itu berniatjahat kepadamu maka sekaliannya

Page 43: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 21.12–22.4 42

sudah memikirkan suatu daya yang tiadadapat disampaikannya.12 (21-13) Karena Engkau akanmemberi sekaliannya membelakang danEngkau akan menjadikan tali busurmutentang mereka itu.13 (21-14) Biarlah kiranya Engkauditinggikan dengan kekuatanmu, yaAllah! Maka kami akan menyanyi danmemuji kuasa-Mu.

221 (22-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Rusa dikala fajar.

Mazmur Daud. (22-2) Ya Tuhanku,ya Tuhanku, mengapa Engkau telahmeninggalkan aku? Mengapa Engkaujauh dari pada menolong aku dan daripada bunyi erangku?2 (22-3) Ya Tuhanku, aku berseru padasiang hari, tetapi tiada Engkau memberijawab dan pada malam hari, maka tiadaaku berdiam diriku.3 (22-4) Tetapi Engkaulah Yang Kudus,ya Tuhan, yang duduk di antara segalapuji-pujian orang Israel.4 (22-5) Maka segala nenek moyangkami telah percaya kepada-Mu; bahkansekaliannya telah percaya, dan Engkautelah melepaskan dia.

Page 44: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 22.5–11 435 (22-6) Maka mereka itu telahmenyeru akan Dikau, lalu dilepaskan;dan semuanya telah percaya kepada-Mudengan tiada mendapat malu.6 (22-7) Tetapi aku ini seperti ulat danbukannya manusia suatu kecelaan orangdan dihinakan oleh kaum itu.7 (22-8) Barangsiapa yang melihataku itu mengolok-ngolokkan akumaka sekaliannya mencibir sertamenggelengkan kepalanya, katanya:8 (22-9) "Serahkanlah dirimu kepadaAllah; biarlah dilepaskan-Nya akandia; biarlah dilepaskan-Nya sedangdisukai-Nya akan dia."9 (22-10) Tetapi Engkaulah yang telahmengeluarkan daku dari dalam rahim;maka Engkau telah memberi aku percayatatkala aku lagi menyusu kepada ibuku.10 (22-11) Aku telah dipertaruhkankepadamu dari pada rahim danEngkaulah Tuhanku dari pada perutibuku.11 (22-12) Janganlah kiranya Engkaujauh dari padaku, sebab kesesakan telahhampirlah karena seorangpun tiada yangakan dapat menolong.

Page 45: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 22.12–19 4412 (22-13) Maka beberapa lembu sudahmengelilingi aku, bahkan lembu jantanyang kuat dari Basan sudah mengepungaku.13 (22-14) Semuanya mengangakanmulutnya kepadaku, seperti singa yangmencarik-carik serta mengaum.14 (22-15) Bahwa aku seperti air yangtercurah, dan segala tulang-tulangkuterpelecoklah maka hatikupun sepertililin telah hancurlah di dalam isi perutku.15 (22-16) Maka kekuatanku sudahkering seperti tembikar, dan lidahkumelekat kepada tekakku; dan Engkausudah membawa aku kepada debu maut.16 (22-17) Karena beberapa anjing telahmengelilingi aku, dan aku dikepung olehsuatu perhimpunan orang yang berbuatjahat; dicocokannya kaki tanganku.17 (22-18) Maka segala tulangku dapatkubilang; dan mereka itu melihat danmemandang kepadaku.18 (22-19) Maka pakaiankudibagikannya sama sendirinya,dan atas jubahku dibuangnya undi.19 (22-20) Tetapi janganlah kiranyaEngkau menjauhkan dirimu, ya Allah;

Page 46: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 22.20–25 45

Engkaulah pembantuku tolonglahkiranya akan daku dengan segeranya.20 (22-21) Lepaskanlah kiranyanyawaku dari pada pedang dankekasihku dari pada kuasa anjing.21 (22-22) Selamatkanlah kiranya akudari pada mulut singa, bahkan dari padatanduk seladang Engkau sudah memberijawab kepadaku.22 (22-23) Maka aku hendakmenyatakan nama-Mu kepadasegala saudaraku dan di tengah-tengahperhimpunan orang kelak aku akanmemuji Engkau.23 (22-24) Hai kamu sekalian yang takutakan Allah, pujilah olehmu akan Dia; haisegala keturunan Yakub, muliakanlahakan Ia dan hendaklah kamu takut akanDia, hai segala keturunan Israel.24 (22-25) Karena tiada dihinakan ataudialpakan-Nya kesusahan orang yangteraniaya, dan tiada Ia melindungkanmuka-Nya dari padanya melainkandidengar-Nya juga tatkala ia berserukepada-Nya.25 (22-26) Maka akan Dikau juga pujikudi dalam perhimpunan yang besar,

Page 47: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 22.26–31 46

dan aku hendak membayar niatku dihadapan orang yang takut akan Dia.26 (22-27) Maka orang yang lemahlembut hatinya akan makan kenyang,dan orang yang mencari akan Allahakan memuji Dia kelak; biarlah kiranyahatimu hidup sampai selama-lamanya.27 (22-28) Maka segala ujung bumi akanteringat kelak serta berpaling kepadaAllah; dan segala bangsa orang akanmenyembah di hadapan hadirat-Nya.28 (22-29) Karena Allah juga yangmempunyai kerajaan itu, dan Ialah yangmemerintahkan segala bangsa.29 (22-30) Maka segala orang isi duniayang gemuk itu akan makan kelak sertamenyembah Dia, dan segala orang yangturun ke dalam debu tanah akan tundukdi hadapan hadirat-Nya, yaitu orangyang tiada dapat menghidupi nyawanya.30 (22-31) Bahwa segala keturunanakan berbuat ibadat kepada-Nya makaakan diceritakan orang dari hal Tuhanturun-temurun.31 (22-32) Dan orang akan datangmenyatakan kebenaran-Nya kepadasuatu kaum yang akan jadi kelak, bahwaIalah yang membuat demikian.

Page 48: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 23.1–24.1 47

231Mazmur Daud. Bahwa Allah ialahgembalaku, tiadalah aku akan

kekurangan kelak.2Maka dibaringkan-Nya aku padatempat yang banyak rumput, dandihantar-Nya aku pada tepi air yangtenang.3Maka disegarkan-Nya jiwaku, dandibawa-Nya aku pada segala jalankebenaran karena nama-Nya.4Bahkan jikalau aku menjalani lembahbayang-bayang maut sekalipun, tiadalahaku takut sesuatu celaka, karenaEngkaulah menyertai aku; maka batang-Mu dan tongkat-Mu menghiburkanhatiku.5Maka Engkau mengaturkan dihadapanku suatu meja tentang segalaseteruku, dan Engkau telah mengurapikepalaku dengan minyak; makamelimpahlah pialaku.6Bahwa sesungguhnya kebajikan dankemurahan akan mengikut aku seumurhidupku; dan aku akan duduk di dalamrumah Allah sampai selama-lamanya.

241Mazmur Daud. Bahwa Allah jugayang mempunyai bumi dengan

Page 49: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 24.2–9 48

segala isinya, yaitu dunia ini dan segalayang duduk di dalamnya.2Karena telah dialaskan-Nya di atassegala laut dan ditetapkan-Nya di atassegala sungai.3 "Siapakah yang boleh naik ke atasbukit Allah? Dan siapakah yang bolehberdiri pada tempat-Nya yang kudus?4 "Yaitu orang yang bersih tangannyadan suci hatinya, yang tiada membawahatinya kepada sia-sia, dan yang tiadabersumpah dusta.5Maka ialah akan beroleh berkat daripada Allah, dan kebenaran dari padaTuhan yang menyelamatkan dia.6Bahwa inilah bangsa orang yangmencari akan Dia, yaitu yang mencariakan hadiratmu, ya Tuhan Yakub."7Angkatlah kepalamu, hai segala pintugerbang, dan angkatlah akan dirimu, haipintu yang kekal, supaya masuk RajaYang Mahamulia.8 "Maka siapakah dia Raja YangMahamulia itu?" "Yaitulah Allah yangkuat dan gagah itu, bahkan Allah yanggagah dalam peperangan."9Angkatlah kepalamu, hai segala pintugerbang, bahkan angkatlah akan dia, hai

Page 50: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 24.10–25.6 49

pintu yang kekal, supaya masuk RajaYang Mahamulia itu.10 "Maka siapakah dia Raja YangMahamulia itu?" "Yaitulah Allah,Tuhan segala tentera, Ialah Raja YangMahamulia itu."

251Dari Daud Ya Allah, kepada-Mulah aku mengangkat hatiku;

2ya Tuhanku, kepada-Mulah akutelah percaya; janganlah kiranyaaku mendapat malu, dan jangansegala seteruku bersuka-suka sebabkesalahanku.3Bahkan seorangpun yang menantikandikau tiada akan mendapat malu;melainkan yang berbuat khianat dengantiada semena-mena ialah akan mendapatmalu.4Ya Allah, nyatakanlah kiranyakepadaku segala jalan-Mu, danajarkanlah akan daku segala lorong-Mu.5Pimpinlah aku dalam kebenaran-Mudan ajarkanlah aku, karena EngkaulahTuhan yang menyelamatkan aku, danaku menantikan Dikau sepanjang hari.6Ya Allah, ingatlah kiranya akan segalarahmat-Mu dan kemurahan-Mu, karenayaitu kekal dari pada azal.

Page 51: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 25.7–14 507 Janganlah kiranya Engkau ingat akandosa-dosa pada masa mudaku, dansegala kesalahanku melainkan ingatlahakan daku sekadar kemurahan-Mu, olehkarena kebaikan-Mu, ya Allah.8Bahwa Allah itu baik lagi tulus sebabitu Ia akan mengajar jalan-Nya kepadaorang berdosa.9Maka Ia akan memimpin orang yanglembut hatinya dalam perkara hukum,dan Ia akan mengajar jalan-Nya kepadaorang yang lembut hatinya.10Maka segala jalan Allah itukemurahan dan kebenaran, bagi orangyang memeliharakan perjanjian-Nya dansegala kesaksian-Nya.11Maka oleh karena nama-Mu, ya Allah,ampunilah kiranya kejahatanku, karenabesarlah adanya.12Maka siapakah orang yang takutakan Allah? Ialah yang akan dijarnyapada jalan yang dipilihnya kelak.13Maka jiwanya akan duduk dalamkesenangan, dan segala keturunannyaakan mempusakai tanah itu.14Maka rahasia Allah ada kepada orangyang takut akan Dia, dan perjanjian-Nyaakan dinyatakan kepadanya.

Page 52: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 25.15–26.1 5115Bahwa mataku senantiasamenengadah kepada Allah, karenaIa akan mengeluarkan kakiku dari dalamjaring.16Hendaklah kiranya Engkau berpalingkepadaku dan kasihanilah aku karenaaku kelengangan dan dalam kesukaran.17Maka segala kesusahan hatiku telahbertambah-tambah lepaskanlah kiranyaaku dari segala kesusahanku.18Tiliklah kiranya kesukaranku dankelelahanku, dan ampunilah kiranyasegala dosaku.19Perhatikanlah kiranya segalaseteruku, karena banyaklah ia, dansemuanya membenci akan daku denganbenci yang bengis.20Peliharakanlah kiranya nyawakudan lepaskanlah aku; janganlah akumendapat malu, karena aku sudahpercaya kepada-Mu.21Biarlah aku dipeliharakan olehkebetulan dan tulus hatiku, karena akumenantikan Dikau.22Ya Allah, tebuslah orang Israel itudari dalam segala kesesakan.

261Dari Daud. Ya Allah, bicarakanlahkiranya halku, karena aku sudah

Page 53: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 26.2–9 52

melakukan diriku dengan tulus hatiku,dan aku sudah percaya akan Allahdengan tiada bimbang hatiku.2Ujilah akan daku, ya Allah, dancobalah aku; periksalah hati dan jiwaku.3Karena kemurahan-Mu itu di hadapanmataku, dan aku sudah menurut jalankebenaran-Mu.4Maka tiadalah aku duduk bersama-sama dengan orang sia-sia dan tiadaaku beramah-ramahan dengan orangpura-pura.5Maka aku benci akan perhimpunanorang yang berbuat salah, dan tiada akumau duduk dengan orang jahat.6Bahwa aku akan membasuh tangankuakan tanda suci hatiku demikianlahkelak aku akan mengelilingi tempatkurban-Mu, ya Allah.7Supaya aku menyaringkan suara yangmengucap syukur, serta mengabarkansegala perbuatanmu yang ajaib.8Ya Allah, aku suka akan rumahkedudukan-Mu, dan tempat kediamankemuliaanmu itu.9 Janganlah kiranya engkaumenghimpunkan jiwaku serta denganorang berdosa, atau nyawaku serta

Page 54: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 26.10–27.3 53

dengan orang yang menumpahkandarah.10Maka pada tangannya ada aniaya,dan tangan kanannya penuh denganbeberapa suap.11Tetapi aku ini hendak melakukandiriku dengan tulus hatiku; tebuslahkiranya aku dan kasihanilah aku.12Bahwa kakiku berdiri padatempat yang rata, dan dalam segalaperhimpunan orang kelak aku akanmemuji Allah.

271Mazmur Daud. Bahwa Allah ialahterangku dan selamatku akan

siapa gerangan aku takut kelak? MakaAllah juga kekuatan nyawaku, akansiapa gerangan kelak aku terkejut?2Maka pada masa orang jahattelah mendatangi aku hendak makandagingku, yaitu segala lawan segalaseteruku maka sekaliannya terantuklahlalu jatuh.3 Jikalau suatu pasukan sekalipunmengepung aku, tiadalah akan takuthatiku; jikalau berbangkit suatupeperangan sekalipun atasku, dalamitupun aku percaya juga.

Page 55: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 27.4–9 544Bahwa satu perkara telah kupohonkandari pada Allah, itulah yang aku hendakmenuntut, yaitu supaya aku dudukdalam rumah Allah seumur hidupku,akan memandang keelokan Allah, sertaberpikir-pikir di dalam kabah-Nya.5Karena pada masa kesukarandipeliharakan-Nya aku di dalamtempat kedudukan-Nya, dan Ia akanmelindungkan aku dalam lindungankemah-Nya Ia akan menaikkan aku keatas sebuah batu.6Akan sekarang kepalaku akanditinggikan di atas segala seteruku yangmengelilingi aku, dan dalam kemah-Nyaaku akan mempersembahkan beberapakurban kesukaan. Maka aku hendakmenyanyi; bahkan aku hendak menyanyipuji-pujian bagi Allah.7Ya Allah, dengarlah kiranya tatkalaaku menyaringkan suaraku; kasihanilahaku dan beri jawab kepadaku.8Tatkala firman-Mu: "Carilah hadirat-Ku", maka hatiku berdatang sembahkepada-Mu, bahwa aku hendak mencarihadirat-Mu, ya Allah.9 Janganlah kiranya Engkaumelindungkan muka-Mu dari padaku,

Page 56: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 27.10–28.1 55

dan janganlah menolakkan hamba-Mudengan murka-Mu; bahwa Engkautelah menjadi penolongku, janganlahkiranya Engkau membuangkan ataumeninggalkan aku, ya Tuhan yangmenyelamatkan aku.10Karena bapaku dan ibuku telahmeninggalkan aku, tetapi Allah akanmenyambut aku.11Ya Allah, ajarkanlah aku jalan-Mu,dan bawalah aku pada jalan yang betul,oleh sebab segala seteruku.12 Janganlah kiranya Engkaumenyerahkan aku kepada kehendaksegala lawanku, karena beberapa saksidusta telah berbangkit atasku, dan orangyang menghembuskan aniaya.13 Jikalau tiada kuharap akan melihatkebaikan Allah di tanah orang yanghidup, niscaya tawarlah hatiku.14Nantikanlah akan Allah! Hendaklahengkau kuat dan berani hatimu! Bahkannantikanlah akan Allah!

281Ya Allah, kepada-Mulah akuhendak berseru, ya batuku,

janganlah kiranya Engkau seolah-olahtuli bagiku, supaya jangan apabilaEngkau berdiam dirimu bagiku aku

Page 57: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 28.2–7 56

menjadi seperti orang yang turun kedalam kubur.2Dengarlah kiranya akan bunyipermintaanku tatkala aku berserukepada-Mu, tatkala aku menadahkantanganku menghadap tempat yangmaha kudus dalam kabah-Mu,3 Janganlah kiranya Engkau menghelaaku bersama-sama dengan orang jahat,dan bersama-sama dengan orang yangberbuat dosa, yang mengatakan amandengan kawan-kawannya tetapi dalamhatinya ada niat jahat.4Balaskanlah kiranya kepadanyasekadar perbuatannya dan sekadarkejahatan pekerjaannya itu; balaskanlahkiranya seperti perbuatan tangannya,dan kembalikanlah kepadanyapembalasannya.5Karena tiada diindahkannya segalapekerjaan Allah, atau perbuatan tangan-Nya; Sebab itu Tuhan akan merobohkandia kelak dan tiada akan membangunkanpula lagi.6Segala puji bagi Allah, karena telahdidengar-Nya akan bunyi permintaanku.7Bahwa Allah ialah kekuatanku danperisaiku; maka hatiku telah percaya

Page 58: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 28.8–29.4 57

kepada-Nya dan aku sudah berolehpertolongan sebab itu sangatlah sukacitahatiku, dan aku hendak memuji Diadengan nyanyianku.8Bahwa Allah ialah kekuatan kaum-Nya,dan Ialah kubu akan menyelamatkanorang-Nya yang telah dilantik-Nyadengan minyak.9Selamatkanlah kiranya akan kaum-Mudan berkatilah akan pasukan-Mu,gembalakanlah kiranya akan diadan dukunglah akan dia sampaiselama-lamanya.

291Sebutkanlah olehmu bagi Allah,hai anak-anak orang gagah,

sebutkanlah bagi Allah kemuliaan dankekuatan.2Sebutkanlah bagi Allah kemuliaanyang patut dengan nama-Nya, dansembahlah akan Allah dalam perhiasankekudusan.3Bahwa suara Allah berbunyilah di atassegala air, maka Tuhan Yang Mahamuliaitu bersuara guruhlah, yaitu Allah, diatas segala air yang besar-besar.4Maka suara Allah itu kuatlah, dansuara Allah itu maha mulia.

Page 59: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 29.5–30.1 585Maka suara Allah itu membelah kayuaras, bahkan kayu aras di Libanon itudipecahkan Allah.6Diberinya semuanya melompat sepertianak lembu, yaitu Libanon dan Siryonseperti anak seladang.7Maka suara Allah itu memancarkanbeberapa nyala api.8Maka suara Allah itu mengguncangkantanah belantara, bahkan diguncangkanAllah tanah belantara Kadesy itu.9Maka suara Allah itu memberi segalarusa beranak, dan segala rimbapundigundulkannya, dan di dalam kabah-Nya segala sesuatu menyebutkan:"Kemuliaannya."10Bahwa Allah telah bersemayampada masa air bah; bahwa Allahbersemayamlah seperti raja sampaiselama-lamanya.11Maka Allah akan mengaruniakankekuatan kepada kaum-Nya, dan Allahakan memberkati kaum-Nya dengansejahtera.

301 (30-1) Mazmur. Nyanyian untukpentahbisan Bait Suci. Dari Daud.

(30-2) Bahwa aku hendak memuliakanakan Dikau, ya Allah, sebab Engkau telah

Page 60: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 30.2–7 59

meninggikan aku, dan tiada Engkaumemberi segala seteruku bersuka-sukasebab kesalahanku.2 (30-3) Ya Allah, ya Tuhanku, aku telahberseru kepada-Mu, dan Engkau telahmenyembuhkan aku.3 (30-4) Ya Allah, Engkau telahmenaikkan jiwaku dari alam maut,Engkau telah menghidupi aku, supayajangan aku turun ke kubur.4 (30-5) Hai segala orangnya yangberbakti, nyanyikanlah puji-pujian bagiAllah, serta mengucap syukur akannama-Nya yang kudus.5 (30-6) Karena murka-Nya sebentarsaja lamanya, dan pengasihan-Nyamemberi hidup; maka pada malamhari ada tangisan, tetapi pada pagi hariadalah nyanyian.6 (30-7) Bahwa aku ini telah berkatadalam hal sentosaku: "Bahwa sekali-kalitiada aku akan tergelincir."7 (30-8) Ya Allah, oleh pengasihan-MuEngkau telah meneguhkan gunungku;maka Engkau telah melindungkanmuka-Mu, baru akan terkejut.

Page 61: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 30.8–31.2 608 (30-9) Tetapi aku telah berserukepada-Mu, ya Allah, dan kepada Allahaku telah menyampaikan permintaanku:9 (30-10) "Apakah faedah darahkutatkala aku turun ke kubur? Masakandebu itu memuji Engkau? Masakandinyatakannya kebenaran-Mu?10 (30-11) Dengarlah kiranya, ya Allah,dan kasihanilah aku; ya Allah, biarlahkiranya Engkau menjadi penolongku."11 (30-12) Maka ratapanku telahengkau tukarkan menjadi tarian, Engkautelah menanggalkan kain karungku danmengikat pinggangku dengan kesukaan,12 (30-13) supaya jiwaku bolehmenyanyi puji-pujian kepada-Mu danjangan berdiam diri. Ya Allah, yaTuhanku, aku hendak mengucap syukurkepada-Mu sampai selama-lamanya.

311 (31-1) Untuk pemimpinbiduan. Mazmur Daud. (31-2)

Ya Allah, kepada-Mulah aku percaya,jangan sekali-kali aku mendapatmalu. Lepaskanlah kiranya aku olehkebenaran-Mu.2 (31-3) Cenderungkanlah kiranyatelinga-Mu kepadaku dan lepaskanlahaku dengan segera. Biarlah kiranya

Page 62: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 31.3–9 61

Engkau menjadi bagiku batu yangteguh, dan rumah yang dikotai akanmenyelamatkan aku.3 (31-4) Karena Engkaulah batuku dankotaku, sebab itu bawalah dan pimpinlahaku oleh karena nama-Mu.4 (31-5) Keluarkanlah kiranyaaku dari dalam jaring yang telahdisembunyikannya karenaku, sebabEngkaulah kekuatanku.5 (31-6) Maka kepada tangan-Mulahaku serahkan rohku; bahwa Engkautelah menebus aku, ya Allah, ya Tuhanyang benar.6 (31-7) Maka aku benci akan orangyang mengindahkan perkara sia-sia yangdusta itu, dan aku percaya akan Allah.7 (31-8) Maka aku akan bersukacita dangemar akan rahmat-Mu, karena Engkautelah menilik akan hal teraniayaku,maka Engkau telah mengetahui akan haljiwaku dalam kesesakan,8 (31-9) dan tiada Engkau menyerahkanaku ke tangan seteruku, maka Engkautelah menjejakkan kakiku pada tempatyang luas.9 (31-10) Kasihanilah kiranya aku, yaAllah, karena aku dalam keseakan; maka

Page 63: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 31.10–14 62

dari sebab dukacita telah cengkunglahmataku, bahkan jiwa dan badanku pun.10 (31-11) Karena umurku telahhabislah dengan percintaan, dansegala tahunku dengan mengerang;maka kekuatanku telah hilang sebabkejahatanku, dan segala tulangku puntelah keringlah.11 (31-12) Maka dari sebab segalalawanku aku telah menjadi suatukecelaan, bahkan kepada orangsekampungku sekalipun, dan suatuketakutan kepada kenal-kenalanku; danorang yang melihat aku di luar itu itularilah dari padaku.12 (31-13) Maka aku dilupakan orangseperti orang mati yang tiada diingatlagi, maka aku seumpama belanga yangpecah.13 (31-14) Karena aku telah mendengarfitnah orang banyak, dan ketakutan padasegala pihak sedang semuanya berbicaraatasku, dan berihtiar hendak mengambilnyawaku.14 (31-15) Tetapi aku sudah percayaakan dikau, ya Allah, maka kataku:"Bahwa Engkaulah Tuhanku!"

Page 64: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 31.15–20 6315 (31-16) Maka di dalam tangan-Mulahsegala hal ihwalku, lepaskanlah kiranyaaku dari pada tangan segala seterukudan dari pada segala yang menganiayaaku.16 (31-17) Biarlah kiranya muka-Mubercahaya kepada hamba-Mu, danselamatkanlah aku oleh kemurahan-Mu.17 (31-18) Ya Allah, janganlah kiranyaaku mendapat malu, karena aku telahberseru kepada-Mu; melainkan biarlahsegala orang jahat mendapat malu,biarlah ia berdiam dirinya dalam alammaut.18 (31-19) Biarlah kiranya segala lidahyang dusta menjadi kelu, yang mengataiorang yang benar dengan congkaknya,dan dengan sombong dan keji.19 (31-20) Alangkah besar kebaikan-Muyang telah Engkau taruhkan bagi orangyang takut akan Dikau, dan yang telahEngkau lakukan kepada orang yangpercaya akan Dikau, di hadapan segalaanak Adam.20 (31-21) Maka Engkau akanmelindungkan dia dalam tempatlindungan hadirat-Mu dari padaperkataan manusia, dan Engkau akan

Page 65: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 31.21–32.2 64

memeliharakan dia dalam kemah daripada perbantahan lidah orang.21 (31-22) Segala puji bagi Allahkarena Ia telah menyatakan kepadakukemurahan-Nya yang ajaib di dalamnegeri yang berkota.22 (31-23) Maka aku ini telah berkatadengan gopoh-gopoh: "Bahwa aku telahtertumpas dari hadapan mata-Mu."Tetapi Engkau telah mendengar jugaakan bunyi permintaanku, tatkala akuberseru kepada-Mu.23 (31-24) Hai segala orangnya yangberbakti, hendaklah kamu mengasihiakan Allah! Maka dipeliharakan Allahakan orang yang kepercayaan, tetapiorang yang melakukan sombong itudibalas-Nya dengan secukupnya.24 (31-25) Hendaklah kamu kuat danberani hatimu, hai kamu sekalian yangharap akan Allah!

321Berbahagialah orang yang telahdiampuni kesalahannya, dan

ditudung dosanya.2Berbahagialah orang yang tiadaditanggungkan Allah kejahatan keatasnya, dan yang tiada tipu daya didalam rohnya.

Page 66: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 32.3–8 653Apabila aku berdiam diriku, makatulang-tulangku telah haus oleh raungkusepanjang hari4karena siang malam beratlah tangan-Mu di atas aku, dan peri basahku telahberubah seperti oleh kekeringan musimkemarau.5Maka aku telah mengakudosaku kepada-Mu, dan tiada akumenyembunyikan kejahatanku; makakataku: "Aku hendak mengaku segalakesalahanku kepada Allah." MakaEngkau telah mengampuni kejahatandosaku.6Sebab itu hendaklah tiap-tiap orangyang beragama itu berdoa kepada-Mupada masa Engkau boleh didapati;bahwa sesungguhnya tatkala air yangbesar itu bah, tiadalah ia akan sampaikepadanya.7Bahwa Engkaulah tempat akuberlindung, dan Engkau akanmemeliharakan aku dari pada kesesakan,maka Engkau akan mengelilingi akudengan beberapa nyanyian kelepasan.8Bahwa Aku hendak menasihatkandan mengajar engkau pada jalan yangpatut engkau turut; maka Aku hendak

Page 67: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 32.9–33.4 66

memberi bicara kepadamu, dan mata-Kumemandang kepadamu.9 Janganlah kamu seperti kuda atauseperti bagal yang tiada berakal, yaitupakaiannya kekang dan tali kekang akanmenahani dia, jikalau tiada, niscayatiada dihampirinya akan dikau.10Maka banyaklah dukacita pada orangjahat, tetapi orang yang percaya akanAllah akan dikelilingi oleh kemurahan.11Hai orang yang benar, hendaklahkamu gemar akan Allah, dan bersuka-suka dan bersoraklah olehmu, hai kamusekalian yang tulus hatimu.

331Hendaklah kamu bersorakkepada Allah, hai kamu sekalian

yang benar; maka puji-pujian itupatutlah bagi orang yang berhati betul.2Hendaklah kamu mengucap syukurkepada Allah dengan kecapi; nyanyilahpuji-pujian kepada-Nya dengan gambusyang sepuluh talinya.3Nyanyikanlah bagi-Nya suatu nyanyianyang baru; hendaklah pandai kamumemetik dengan kuat bunyinya.4Karena benarlah firman Allah, dansetiawanlah segala perbuatan-Nya.

Page 68: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 33.5–13 675Maka dikasihi-Nya akan kebenarandan hukum; penuhlah bumi ini dengankemurahan Allah.6Maka dengan firman Allah langit punjadilah, dan segala tenteranya oleh nafasmulut-Nya.7Maka dikumpulkannya segala air lautseperti suatu timbunan, dan segalaair yang dalam itu ditaruhnya dalamperbendaharaan-Nya.8Hendaklah segenap bumi takut akanAllah, dan hendaklah segala isi duniadasyat akan Dia.9Karena Ia telah berfirman, lalu jadilah;maka Ia memberi hukum, dan tetaplahsekaliannya.10Bahwa Allah membatalkan bicarasegala bangsa, dan ditiadakan-Nyapikiran segala kaum.11Tetapi bicara Allah itu tetap selama-lamanya, dan pikiran hati-Nya darizaman berzaman.12Berbahagialah bangsa yangbertuhankan Allah, yaitu kaum yangtelah dipilih-Nya akan pasukan-Nyasendiri.13Bahwa Allah telah memandang darisurga, dilihatnya segala anak Adam.

Page 69: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 33.14–21 6814Dari tempat kedudukan-Nyaditilik-Nya akan segala isi bumi.15Yang menjadikan hati sekaliannya,serta memperhatikan segalaperbuatannya.16Bahwa seorang raja pun tiadadapat diselamatkan oleh kebanyakantenteranya, dan orang gagah puntiada dapat dilepaskan oleh sangatkekuatannya.17Maka kuda itu tiada boleh diharapiakan mendatangkan selamat, danseorangpun tiada dapat dilepaskannyaoleh kuasanya yang besar.18Bahwa mata Allah itu menilik akanorang yang takut akan Dia, dan yangharap akan kemurahan-Nya,19 supaya jiwanya dilepaskan-Nya daripada maut, dan supaya dihidupi-Nyapada masa bala kelaparan.20Maka jiwa kami telah menantikanAllah. Ialah penolong kami dan perisaikami.21Karena hati kami akan bersukacitadalam Dia, sebab kami telah percayaakan nama-Nya yang kudus.

Page 70: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 33.22–34.6 6922Ya Allah, biarlah kiranya kemurahan-Mu tetap di atas kami, seperti kami telahharaplah akan Dikau.

341 (34-1) Dari Daud, pada waktu iapura-pura tidak waras pikirannya

di depan Abimelekh, sehingga ia diusir,lalu pergi. (34-2) Bahwa aku akanmemuji Allah pada sediakala, dankepujian-Nya kelak selalu pada lidahku.2 (34-3) Maka jiwaku akan memegahkandirinya dalam Allah, dan orang yanglembut hatinya akan mendengar sertabersukacita.3 (34-4) Hendaklah kamu menyertaiaku dalam membesarkan Allah, danbiarlah kita meninggikan nama-Nyabersama-sama.4 (34-5) Maka aku sudah mencariakan Allah, lalu Iapun memberi jawabkepadaku, serta dilepaskan-Nya aku daripada segala ketakutanku.5 (34-6) Maka orang memandanglahakan Dia, lalu diterangkan, dan mukanyasekali-kali tiada akan mendapat malu.6 (34-7) Maka orang miskin kini telahberseru, lalu didengar Allah akan dia,serta diselamatkan-Nya dari pada segalakesesakannya.

Page 71: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 34.7–13 707 (34-8) Bahwa malaikat Allahmendirikan kemahnya keliling segalaorang yang takut akan Dia, sertadilepaskan-Nya akan dia.8 (34-9) Rasalah olehmu dantengoklah bahwa Allah itu baik adanya.Berbahagialah orang yang percaya akanDia.9 (34-10) Takutlah olehmu akan Allah,hai segala orangnya yang berbaktikarena satupun tiada kekurangan padaorang yang takut akan Dia.10 (34-11) Maka anak singa itukekurangan dan kelaparan, tetapi orangyang mencari akan Allah tiada akankekurangan dari pada barang sesuatuyang baik.11 (34-12) Hai anak-anakku, marilahkamu dengar akan daku, maka akuhendak mengajar kamu takut akanAllah.12 (34-13) Siapakah orang yang sukahidup, dan berkehendak akan umurpanjang supaya dilihatnya perkara yangbaik?13 (34-14) Hendaklah engkaumemeliharakan lidahmu dari pada yang

Page 72: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 34.14–20 71

jahat, dan mulutmu dari pada perkataantipu daya.14 (34-15) Jauhkanlah dirimu dari padayang jahat dan perbuatlah yang baik,carilah akan sejahtera dan ikutlah akandia.15 (34-16) Bahwa mata Allahmemandang kepada orang benar, dantelinga-Nya terpasang kepada serunya.16 (34-17) Tetapi muka Allah adalahmenentang orang yang berbuat jahat,akan menghapuskan peringatannya dariatas bumi.17 (34-18) Maka orang yang benaritu telah berseru, lalu didengar Allah,serta dilepaskan-Nya dari pada segalakesesakannya.18 (34-19) Maka Allah itu hampirlahkepada segala orang yang hancurhatinya, dan diselamatkan-Nya orangyang berhati lembut.19 (34-20) Maka orang yang benaritu banyaklah kesusahannya, tetapidilepaskan Allah akan dia dari padasekaliannya.20 (34-21) Maka dipeliharakan-Nyasegala tulangnya; sebatangnya pun tiadapatah.

Page 73: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 34.21–35.5 7221 (34-22) Maka orang jahat akandibunuh kelak oleh kejahatan, dan orangyang membenci orang yang benar akandisalahkan.22 (34-23) Bahwa Allah menebus jiwasegala hamba-Nya, dan dari pada orangyang percaya akan dia seorangpun tiadaakan disalahkan.

351Dari Daud. Ya Allah, seteruilahkiranya akan orang yang

berseteru dengan aku, dan perangilahkiranya akan orang yang memerangiaku.2Peganglah perisai dan selukung, danberdirilah akan membantu aku.3Hunuslah pula tombak dan sekatkanjalan atas orang yang mengejar aku;katakanlah kiranya kepada jiwaku:"Bahwa Akulah selamatmu."4Biarlah kiranya segala yang menuntutnyawaku itu mendapat malu dan kenaaib; biarlah segala orang yang berniatjahat atasku itu dibalikkan dan diberimalu.5Biarlah semuanya seperti sekam yangdilayangkan angin, dan Malaikat Allahmenghalaukan dia.

Page 74: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 35.6–13 736Biarlah jalannya gelap dan lecak, danMalaikat Allah mengusir dia.7Karena dengan tiada semena-menadisembunyikannya jaringnya dalampelubang karena aku, dan dengan tiadasemena-mena digalinya pelubang karenajiwaku.8Biarlah kiranya kebinasaan datang keatasnya dengan tiada diketahuinya, danbiarlah ia sendiri terkena jaring yangdisembunyikannya itu, biarlah ia masukke dalamnya serta dibinasakan.9Maka jiwaku akan bersukacita dalamAllah, serta gemar akan selamat-Nya.10Maka segala tulangku akan berkata:"Ya Allah, siapakah yang sama denganEngkau, yang melepaskan orang miskindari pada orang yang terlebih kuat daripadanya, bahkan orang yang miskin danpapa dari pada orang yang merampasakan dia?"11Maka beberapa orang saksi yangtiada benar telah berbangkit, ditanyanyaperkara-perkara yang tiada kuketahui.12Maka dibalasnya kebijakanku denganjahat, sehingga jiwaku dipupuskan.13Adapun aku ini tatkala mereka itusakit, kain karunglah akan pakaianku,

Page 75: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 35.14–19 74

dan kususahilah akan jiwaku denganpuas dan doaku telah kembalilah kedalam kendonganku.14Maka kelakuanku seolah-olah iasahabatku atau saudaraku, maka akutunduklah dengan dukacitaku sepertiorang yang meratapkan ibunya.15Tetapi tatkala aku timpang, semuanyabersukacita serta berkerumun, makaorang hina itu berkerumunlah melawanaku dengan tiada kuketahui, makadicariknya akan daku dengan tiadaberkeputusan;16 seperti orang pengolok-olok yangtiada beragama dalam perjamuan,semuanya menggertakkan giginya akandaku.17Ya Allah, beberapa lama lagiEngkau hendak memandang saja?Lepaskanlah kiranya nyawaku dari padakebinasaannya, dan kekasihku dari padasegala singa.18Maka aku hendak mengucap syukurkepada-Mu dalam perhimpunan yangbesar, dan aku hendak memuji Engkaudi antara orang yang banyak.19 Janganlah kiranya orang yangberseteru dengan aku bersuka-suka

Page 76: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 35.20–25 75

akan halku dengan tiada sebenarnya,dan janganlah orang yang membenciaku dengan tiada semena-mena itumenjeling dengan matanya.20Karena bukan sejahtera yangdikatakannya, melainkan diupayakannyaperkataan dusta atas orang yangbersentosa di tanah ini.21Bahkan dingangakannya mulutnyalebar-lebar kepadaku, maka katanya:"Ha, ha, mata kami yang melihatnya."22Bahwa Engkaulah yang melihatnya,ya Allah, janganlah kiranya Engkauberdiam dirimu; ya Allah, janganlahEngkau jauh dari padaku.23Bangunkanlah kiranya akan diri-Mudan jagalah akan menghukumkan aku,yaitu akan membicarakan halku, yaAllah, ya Tuhanku.24Ya Allah, ya Tuhanku, hukumkanlahaku sekadar kebenaran-Mu, danjanganlah kiranya mereka itu bersukacitasebab kesalahanku.25 Janganlah dikatakannya dalamhatinya: "Ha, demikianlah kehendakkami!" Dan janganlah dikatakannya:"Bahwa kami telah menelan akan dia."

Page 77: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 35.26–36.3 7626Biarlah segala orang yang bersukacitasebab celakaku itu mendapat maludan keji; dan biarlah orang yangmembesarkan dirinya atasku itu berolehmalu dan aib akan pakaiannya.27Maka biarlah orang yang berkenanakan halku yang benar itu bersorak-sorak dan bersuka-suka. Bahkan biarlahselalu dikatakannya: "Bahwa dibesarkankiranya akan Allah, yang suka akanhamba-Nya beroleh sejahtera."28Maka lidahku akan menyebutkankebenaran-Mu, dan kepujian-Mu padasepanjang hari.

361 (36-1) Untuk pemimpin biduan.Dari hamba Tuhan, dari Daud.

(36-2) Adapun durhaka yang jahat ituberkata dalam hatinya, bahwa tiadalahtakut akan Allah di hadapan matanya.2 (36-3) Karena pada pemandangannyasendiri dipujuknya akan dirinya,mengatakan, bahwa kejahatannya itutiada akan didapati atau dibenci.3 (36-4) Maka segala perkataanmulutnya itu kejahatan dan tipu dayaadanya; maka ia telah berhenti dari padabijaksana dan dari pada berbuat baik.

Page 78: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 36.4–10 774 (36-5) Maka diupayakannyakejahatan di atas tempat tidurnya, danditentukannya bagi dirinya suatu jalanyang tidak baik, dan yang jahat itu tiadadibencinya.5 (36-6) Ya Allah, kemurahanmu itusampai ke langit, dan setia-Mu sampaike awan-awan.6 (36-7) Maka kebenaranmupunseperti segala gunung Allah, dan segalahukum-Mu seperti lautan yang besar. YaAllah, Engkaulah yang memeliharakanmanusia dan binatang.7 (36-8) Alangkah indahnyakemurahanmu itu, ya Allah! Dansegala anak Adam berlindung di bawahnaung sayap-Mu.8 (36-9) Maka sekaliannya akandikenyangkan dengan lemak rumah-Mu,dan Engkau akan memberi sekaliannyaminum dari pada sungai kesukaan-Mu.9 (36-10) Karena kepada-Mulah adamata air hayat; dan di dalam terang-Mukelak kami akan melihat terang.10 (36-11) Panjangkanlah kiranyakemurahan-Mu kepada orang yangmengetahui akan dikau; dan kebenaran-Mu kepada orang yang tulus hatinya.

Page 79: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 36.11–37.5 7811 (36-12) Janganlah kiranya akudipijak oleh kaki orang yang sombong,dan jangan aku dihalaukan oleh tanganorang jahat.12 (36-13) Maka di sanalah segalaorang yang berbuat jahat itu telah jatuhsemuanya telah direbahkan dan tiadaakan dapat berbangkit lagi.

371Dari Daud. Janganlah engkaumarah dari sebab orang yang

berbuat jahat, dan jangan engkaudengki akan orang yang mengerjakanperkara-perkara yang tiada benar.2Karena segeralah ia akan disabitseperti rumput, dan layu sepertihijau-hijauan.3Percayalah olehmu akan Allah, sertaberbuat baik, duduklah di tanah ini danikutlah kelakuan yang kepercayaan.4Maka hendaklah engkau menyukakandirimu dalam Allah, dan Ia akanmengaruniakan kepadamu segalakehendak hatimu.5Pertaruhkanlah jalanmu kepada Allah,dan percayalah akan Dia, maka Iapunakan mengadakan hal itu.

Page 80: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 37.6–12 796Maka Iapun akan menerbitkankebenaranmu seperti terang, dan hakmuseperti sinar pada tengah hari.7Hendaklah engkau berdiam dirimudi hadapan Allah dan nantikanlah akandia; janganlah engkau marah dari sebaborang yang beruntung jalannya, dandari sebab orang yang melakukan dayaupaya yang jahat.8Berhentilah dari pada marah dantinggalkan gusar, janganlah panashatimu, maka yaitu mendatangkanperbuatan yang jahat saja.9Karena orang yang berbuat jahatitu akan ditumpas, tetapi orang yangmenantikan Allah itu ialah akanmempusakai tanah itu.10Karena lagi seketika maka orangyang jahat itu tiada akan ada; bahkanengkau akan menyelidik tempatnya dantiada ia akan ada.11Tetapi orang yang lembut hatinyaakan mempusakai tanah itu, sertamenyukakan dirinya oleh sebabsejahtera yang amat sangat.12Maka orang jahat itu berniatjahat atas orang yang benar, sertamenggertakkan giginya akan dia;

Page 81: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 37.13–20 8013 tetapi Allah akan tertawakan dia,karena dilihat-Nya bahwa harinya akandatang.14Maka orang jahat itu telahmenghunus pedangnya sertamenyediakan panahnya, hendakdijatuhkannya orang miskin dan papa,dan hendak membunuh orang yangmenurut jalan yang betul;15 tetapi pedangnya akan menikamhatinya sendiri, dan segala panahnyapunakan dipatahkan.16Adapun perolehan orang benar yangsedikit itu terlebih baik adanya daripada kelimpahan harta orang jahat yangbanyak itu.17Karena lengan orang jahat itu akandipatahkan, tetapi diteguhkan Allah akanorang yang benar.18Maka diketahui Allah akan umur orangyang tulus hatinya, dan pasukannyaakan menjadi kekal selama-lamanya.19Maka tiadalah mereka itu akanmendapat malu pada masa kesukaran,dan pada hari bala kelaparan ia akankenyang.20Tetapi orang jahat itu akan binasakelak, dan segala seteru Allah akan

Page 82: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 37.21–28 81

menjadi seperti lemak anak domba;maka sekaliannya akan lenyap, bahkandalam asap kelak ia akan lenyap.21Bahwa orang jahat itu meminjam dantiada dipulangkannya; tetapi orang benaritu menaruh kasihan serta memberi.22Karena orang yang diberkati Allahakan mempusakai tanah itu, tetapi orangyang dikutuki-Nya akan ditumpas kelak.23Maka ditetapkan Allah segala langkahorang dan disukainya akan jalan-Nya.24 Jikalau ia jatuh sekalipun, niscayatiada ia akan terjerumus; karenadisokong Allah akan dia dengantangan-Nya.25Maka dahulu aku muda dan sekarangsudah tua; tetapi belum pernah aku lihatorang yang benar itu ditinggalkan, atauketurunannya meminta roti.26Maka sepanjang hari ia menaruhkasihan serta meminjamkan, dan segalaketurunannya beroleh berkat.27Hendaklah kamu undur daripada yang jahat dan berbuat baik,niscaya tetaplah kedudukanmu sampaiselama-lamanya.28Karena Allah mengasihi keadilan, dantiada ditinggalkan-Nya orang-orangnya

Page 83: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 37.29–35 82

yang berbakti. Maka sekaliannya ituterpeliharalah sampai selama-lamanya,tetapi segala keturunan orang jahat ituakan ditumpas.29Maka orang-orang benar akanmempusakai tanah itu, dan mendudukidia samapai selama-lamanya.30Bahwa mulut orang yang benarmengatakan budi, dan lidahnyamenyebutkan keadilan.31Maka hukum Tuhannya itu ada didalam hatinya, dan kakinya tiada akantergelincir.32Bahwa orang jahat itu mengintaiorang yang benar, dicarinya upayahendak membunuh dia.33Tetapi tiada dibiarkan Allah akan diadalam tangannya, dan tiada disalahkan-Nya akan dia dalam penghukumannya.34Nantikanlah olehmu akan Allahdan peliharakanlah jalan-Nya, makaIapun akan meninggikan dikau sehinggaengkau mempusakai tanah itu, danapabila orang jahat itu ditumpas takdapat tiada engkau akan melihatnya.35Bahwa aku telah melihat orangjahat itu besarlah kuasanya, serta

Page 84: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 37.36–38.1 83

merampakkan dirinya seperti pohonkayu yang rindang pada tanah airnya.36Tetapi ada orang lalu di situ dandilihatnya ia tiada lagi; bahkan akucarilah akan dia tetapi tiada kudapati.37Perhatikanlah orang yang tulushatinya dan pandanglah akan orangyang berhati betul, karena orang itusejahteralah kesudahannya.38Adapun segala orang yang durhakaitu akan dibinasakan bersama-sama,dan orang yang jahat itu kesudahannyaia akan ditumpas.39Tetapi orang yang benar ituselamanya dari pada Allah jugadatangnya, dan Ialah kotanya padamasa kesesakan.40Maka ditolong Allah akan dia sertadilepaskan-Nya, bahkan dilepaskan-Nya dari pada orang yang jahat dandiselamatkan-Nya akan dia, olehsebab mereka itu sudah berlindungkepada-Nya.

381 (38-1) Mazmur Daud padawaktu mempersembahkan korban

peringatan. (38-2) Ya Allah, janganlahkiranya Engkau menempelak akudengan murka-Mu, dan jangan Engkau

Page 85: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 38.2–9 84

menyiksakan aku dengan kehangatanmarah-Mu.2 (38-3) Karena segala anak panah-Mutelah menikam aku, dan tangan-Musangat menekan aku.3 (38-4) Maka tubuhku sekali-kali tiadasehat lagi oleh sebab murka-Mu, dantulang-tulangku tiada lagi senang darisebab dosaku.4 (38-5) Karena segala kesalahankutelah terpupuk di atas kepalaku; sepertibeban yang berat, bahkan terlampauberat padaku.5 (38-6) Maka segala lukaku telahmenjadi busuk dan menanah oleh sebabkebodohanku.6 (38-7) Maka aku terbungkuk-bungkukdan sangat tertunduk; dan aku berjalandengan dukacitaku sepanjang hari.7 (38-8) Karena isi perutku penuhdengan keradangan, dan tubuhkusekali-kali tiada sehat lagi.8 (38-9) Maka aku letih dan lesu, danaku meraung dari sebab kesusahanhatiku.9 (38-10) Ya Allah, segala rindukuadalah di hadapan hadirat-Mu, danerangku tiada terlindung dari pada-Mu.

Page 86: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 38.10–16 8510 (38-11) Maka hatiku berdebar-debardan kekuatanku pun hilanglah, adapuncahaya mataku itupun tiada lagi padaku.11 (38-12) Maka segala kekasihkudan sahabat-sahabatku menjauhkandirinya dari padaku, dan segala kaumkeluargaku pun berdiri jauh-jauh.12 (38-13) Maka orang yang menuntutnyawaku memasang jerat karenaku,dan orang yang berniat jahat ataskumengatakan bencana, dan diihtiarkannyatipu daya pada sepanjang hari.13 (38-14) Tetapi aku ini seumpamaorang tuli, maka tiada aku mendengar;dan aku seumpama orang kelu yangtiada membuka mulutnya.14 (38-15) Bahkan aku seperti orangyang tiada mendengar, dan yang tiadaperbantahan pada lidahnya.15 (38-16) Karena kepada-Mulah akuharap, ya Allah; tak dapat tiada Engkaumemberi jawab, ya Allah, ya Tuhanku.16 (38-17) Karena kataku: "Janganmereka itu bersukacita sebabkesalahanku, apabila kakiku tergelincir,maka dibesarkannya dirinya atasku."

Page 87: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 38.17–39.1 8617 (38-18) Karena aku ini tertentu akantimpang, dan dukacitaku senantiasa adadi hadapanku.18 (38-19) Karena aku hendakmenyatakan kejahatanku, dandukacitalah aku sebab dosaku.19 (38-20) Tetapi segala seterukuitu hidup, lagi kuat, dan orang yangmembenci aku dengan tiada sebenarnyaitu telah menjadi banyak.20 (38-21) Dan orang yang membalasbaik dengan jahat itu, telah menjadilawanku, sebab aku menuntut perkarayang baik.21 (38-22) Ya Allah, janganlah kiranyaengkau meninggalkan daku, ya Tuhanku,janganlah Engkau jauh dari padaku.22 (38-23) Tolonglah kiranya akudengan segeranya, ya Allah, yangmenyelamatkan aku.

391 (39-1) Untuk pemimpin biduan.Untuk Yedutun. Mazmur Daud.

(39-2) Maka kataku: "Bahwa aku hendakmemeliharakan jalanku, supaya janganaku berdosa dengan lidahku; makaaku hendak menahankan mulutkudengan kekang, selagi orang jahat ituberhadapan dengan aku."

Page 88: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 39.2–6 872 (39-3) Maka aku telah membisukandiriku dan aku berdiam diriku dari padayang baik sekalipun, dan dukacitakumakin bertambah-tambah.3 (39-4) Maka panaslah hatiku dalamdadaku, dan sementara aku berpikir-pikir, bernyalalah api; barulah akuberkata-kata dengan lidahku:4 (39-5) "Ya Allah, berilah tahu kiranyakepadaku akan ajalku, dan berapakahukuran umurku, biarlah kiranyakuketahui akan keadaanku, bagaimanalemahnya.5 (39-6) Bahwa Engkau telahmenjadikan segala hari umurkusepelempap juga panjangnya; danumurku seperti satupun tiada di hadapanhadirat-Mu. Sesungguhnya tiap-tiaporang jikalau berdiri tetap sekalipunniscaya semata-mata sia-sia asanya.6 (39-7) Bahwa tiap-tiap orang berjalanseperti bayang-bayang sesungguhnya iamenyusahkan dirinya cuma-cuma makaditimbunkannya harta benda, tetapitiada diketahuinya siapakah yang akanmenerima dia.

Page 89: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 39.7–12 887 (39-8) Akan sekarang, apakah yanghendak kunantikan, ya Tuhan? Bahwakepada-Mulah pengharapanku.8 (39-9) Lepaskanlah kiranya aku daripada segala kesalahanku, dan janganmenjadikan aku suatu kecelaan bagiorang yang bodoh.9 (39-10) Maka aku telah menjadi kelu,tiadalah aku membuka mulutku, karenaEngkaulah yang melakukan hal itu.10 (39-11) Jauhkanlah kiranya palu-Mudari padaku, maka aku binasa olehpaluan tangan-Mu.11 (39-12) Jikalau dengan teguran-Mu Engkau mengajari orang sebabkejahatannya, niscaya Engkaumembinasakan keelokannya sepertidimakan gegat, sesungguhnya segalamanusia sia-sialah adanya.12 (39-13) Dengarlah kiranya akandaku, ya Allah, dan pasanglah telinga-Mukepada seruku, janganlah kiranyaEngkau berdiam dirimu oleh air mataku.Karena aku ini orang dagang pada-Mu,dan orang yang menumpang sepertisegala nenek moyangku.

Page 90: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 39.13–40.5 8913 (39-14) Sayangilah kiranya akandaku, supaya aku segar sebelum akupergi dari sini dan tiada ada lagi."

401 (40-1) Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. (40-2) Bahwa aku

telah menanti-nantikan Allah; makadicenderungkan-Nya dirinya kepadakuserta didengar-Nya akan seruku.2 (40-3) Maka telah dinaikkan-Nyaaku dari dalam telaga yang dasyat,dari dalam becak dan lumpur; Makakakiku didirikan-Nya di atas batu, sertaditetapkan-Nya jalanku.3 (40-4) Maka diberikannyalah dalammulutku suatu nyanyian yang baru, yaitupuji bagi Tuhan kita. Maka banyak orangakan melihatnya dengan ketakutan,serta percaya akan Allah.4 (40-5) Berbahagialah orang yangmenaruh percayanya kepada Allah,dan yang tiada mengindahkan orangsombong atau orang yang menyimpangkepada dusta.5 (40-6) Ya Allah, ya Tuhanku,banyaklah segala perbuatan ajaibyang telah Engkau perbuat dan segalakehendak-Mu atas kami. Yaitu tiadadapat diaturkan bagi-Mu. Jikalau aku

Page 91: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 40.6–11 90

hendak menyatakan atau mengatakandia, niscaya tiada tepermenai banyaknya.6 (40-7) Maka tiada Engkau suka akankurban dan persembahan, melainkantelingaku telah Engkau tindik; makakurban bakaran dan kurban karena dosatiada Engkau kehendaki.7 (40-8) Kemudian kataku: "Bahwa akutelah datang; maka dalam gulungankitab itu sudah tersurat akan halku;8 (40-9) maka aku suka berbuatkehendak-Mu, ya Tuhanku; bahkanhukum-Mu adalah di dalam hatiku."9 (40-10) Bahwa aku telahmemasyurkan kebenaran-Mu dalamperhimpunan yang besar; bahkan tiadaaku mau menahani lidahku, ya Allah,Engkau juga yang mengetahuinya.10 (40-11) Maka kebenaran-Mu tiadakusembunyikan dalam hatiku, melainkanaku telah menyatakan setia-Mu danselamat-Mu, maka tiadalah akumelindungkan kemurahan-Mu dankebenaran-Mu dari pada perhimpunanyang besar.11 (40-12) Ya Allah, janganlah kiranyaEngkau menahankan rahmat-Mudari padaku; biarlah kemurahan-

Page 92: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 40.12–16 91

Mu dan kebenaran-Mu senantiasamemeliharakan aku.12 (40-13) Karena beberapa celakayang tiada tepermenai banyaknyatelah mengelilingi aku, dan segalakejahatanku telah mendapatkan aku,sehingga tiada boleh aku melihat; makaterlebih banyaknya dari pada segalarambut kepalaku, sehingga tawarlahhatiku.13 (40-14) Ya Allah, relakanlah kiranyamelepaskan aku; tolonglah akan dakudengan segeranya, ya Allah.14 (40-15) Biarlah segala orangyang menuntut nyawaku hendakmembinasakan dia itu, semuanyamendapat malu dan kena aib bersama-sama; biarlah sekaliannya dibalikkandan kena aib yang menyukai aku kenacelaka.15 (40-16) Biarlah segala orang yangmengatakan kepadaku: "Ha, ha," itumenjadi tercengang dari sebab malunya.16 (40-17) Biarlah segala orang yangmencari akan Dikau, bersukacitadan gemar akan Dikau; dan biarlahsegala yang mengasihi selamat-Mu

Page 93: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 40.17–41.4 92

itu senantiasa mengatakan: "Segalakebesaran bagi Allah."17 (40-18) Tetapi aku ini miskin danpapa, maka dikenangkan juga olehTuhan akan daku bahwa Engkaulahpembantuku dan penolongku, janganlahkiranya Engkau berlambatan, yaTuhanku.

411 (41-1) Untuk pemimpinbiduan. Mazmur Daud. (41-2)

Berbahagialah orang yang ingat akanorang miskin. Tak dapat tiada Allah akanmelepaskan dia pada hari kesukaran.2 (41-3) Maka Allah akanmemeliharakan dan menghidupidia, dan iapun akan menjadi bahagia diatas bumi, dan janganlah kiranya Engkaumenyerahkan dia kepada kehendakseterunya.3 (41-4) Bahwa Allah akan menyandaridia pada masa ia berbaring sakit; makaEngkau meratakan segenap tilamnyadalam penyakitnya itu.4 (41-5) Maka sembahku: "YaAllah, kasihanilah kiranya aku, dansembuhkanlah jiwaku, karena aku telahberdosa kepada-Mu."

Page 94: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 41.5–11 935 (41-6) Maka segala seterukumenjahatkan aku, katanya: "Bilakah iaakan mati, dan namanya pun hilang?"6 (41-7) Jikalau orang itudatang melawat, niscaya sia-sialah perkataannya, dan hatinyamengumpulkan kejahatan bagi dirinyamaka keluarlah ia, lalu memasyurkanperkara itu.7 (41-8) Maka segala orang yangmembenci aku berbisik-bisik akan halku,dan diupayakannya suatu bencana atasaku.8 (41-9) Maka katanya: "Bahwa yangdiidapnya itu penyakit yang jahat, makasekarang ia berbaring, sebab itu tiada iaakan dapat berbangkit pula."9 (41-10) Bahkan sahabatku yangkarib yang telah kupercayai, dan yangmemakan dari pada rotiku itu, telahmengangkat tumitnya melawan aku.10 (41-11) Tetapi engkau, ya Allah,kasihanilah kiranya aku dan bangkitkanaku, supaya aku membalas kepadanya.11 (41-12) Maka dengan demikianlahkelak kuketahui akan hal Engkau sukaakan daku, yaitu sebab seteruku tiadabersorak sebab kekalahanku.

Page 95: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 41.12–42.4 9412 (41-13) Adapun aku ini Engkauteguhkan dalam hal tulus hatiku, danEngkau menetapkan aku di hadapanhadirat-Mu pada selama-lamanya.13 (41-14) Segala puji bagi Allah, Tuhanorang Israel, dari pada azal datangkepada abad. Amin dan amin.

421 (42-1) Untuk pemimpin biduan.Nyanyian pengajaran bani

Korah. (42-2) Bahwa seperti rusamerindukan sungai, demikian jugajiwaku merindukan Dikau, ya Allah.2 (42-3) Maka jiwaku dahaga akan Allah,bahkan akan Allah yang hidup. Bilakahkelak aku akan masuk menghadaphadirat Allah?3 (42-4) Adapun air mataku telahmenjadi rezekiku siang malam, sedangorang senantiasa mengatakan kepadaku:"Di manakah Tuhan?"4 (42-5) Maka aku terkenang akan halini, serta mencucurkan hatiku dalamdadaku, yaitu bagaimana aku telahmenyertai orang banyak berarak kerumah Allah, dengan bunyi sorak danpuji-pujian, yaitu orang banyak yangmemegang hari raya.

Page 96: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 42.5–10 955 (42-6) Mengapa engkau putus harap,hai jiwaku, dan mengapakah engkauhancur di dalam diriku? Haraplah engkauakan Allah! Karena aku lagi akan memujiDia, oleh sebab segala pertolongan yangdari pada hadirat-Nya.6 (42-7) Ya Tuhanku, putus haraplahjiwaku di dalam diriku, maka sebab ituaku terkenang akan Dikau dari tanahYordan dan dari Hermon, dan dari bukitMizar.7 (42-8) Maka air berseru kepada airdengan bunyi segala jeram-Mu; makasegala ombak dan gelombang-Mu telahmemupuk ke atasku.8 (42-9) Tetapi pada siang hari Allahakan menyuruhkan kemurahan-Nya, danpada malam hari nyanyiannya akan adasertaku, bahkan doa kepada Allah yangmenghidupi aku.9 (42-10) Maka aku hendak berdatangsembah kepada Allah batuku itudemikian: "Mengapakah Engkau telahmelupakan aku? Mengapakah akuberjalan dengan dukacitaku dari sebabaniaya seteruku?"10 (42-11) Maka dicela olehsegala lawanku akan daku dengan

Page 97: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 42.11–43.4 96

menghancurkan tulang-tulangku, sambilsenantiasa dikatakannya kepadaku: "Dimanakah Tuhanmu?"11 (42-12) Mengapakah engkau putusharap, hai jiwaku, dan mengapakahengkau hancur di dalam diriku? Haraplahengkau akan Allah! Karena aku lagiakan memuji Dia, maka yaitulahpertolonganku dan Tuhanku.

431Ya Allah, timbangkanlahkiranya dan bicarakan halku

dengan bangsa yang tiada beragama.Lepaskanlah kiranya aku dari pada orangyang dusta dan lalim.2Karena Engkaulah Tuhan yangmenguatkan aku. Mengapakah Engkautelah membuangkan aku? Mengapakahaku berjalan dengan dukacitaku darisebab aniaya seteruku?3Terbitkanlah kiranya terang-Mu dankebenaran-Mu, biar aku dipimpinnya,biar aku dibawanya ke atas bukit-Mu yang kudus, dan ke tempatkediaman-Mu.4Maka aku akan menghadap tempatkurban bagi Allah, bahkan Allah yangmenjadi kesukaanku yang amat sangat,

Page 98: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 43.5–44.3 97

maka dengan kecapi kelak aku akanmemuji Engkau, ya Allah, ya Tuhanku.5Mengapakah engkau putus harap, haijiwaku, dan mengapakah engkau hancurdi dalam diriku? Haraplah engkau akanAllah! Karena aku lagi akan memuji Dia,maka Ialah pertolonganku dan Tuhanku.

441 (44-1) Untuk pemimpin biduan.Dari bani Korah. Nyanyian

pengajaran. (44-2) Maka kami telahmendengar dengan telinga kami, yaAllah, dan diceritakan oleh nenekmoyang kami, bagaimana pekerjaanyang telah Engkau perbuat padazamannya itu, yaitu pada zaman dahulu.2 (44-3) Bahwa Engkau sudahmenghalaukan segala bangsa dengantangan-Mu, serta mendudukkan merekaitu akan gantinya; maka Engkausudah menyiksakan segala kaum, lalumengembangkan nenek moyang kami.3 (44-4) Karena dimilikinya tanahitu bukan oleh pedangnya sendiri,dan bukan tangannya sendiri yangmenyelamatkan dia, melainkan tangankanan-Mulah dan lengan-Mu dan cahayamuka-Mu, oleh sebab berkenanlahEngkau akan mereka itu.

Page 99: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 44.4–10 984 (44-5) Bahwa Engkaulah Rajaku, yaAllah, firmankanlah kiranya kelepasanbagi Yakub.5 (44-6) Maka oleh-Mulah kelak kamiakan menanduk segala musuh kami,dan oleh nama-Mu kelak kami akanmelanyak segala orang yang berbangkithendak melawan kami.6 (44-7) Karena bukannya aku percayaakan panahku, dan bukannya pedangkuyang akan menyelamatkan aku,7 (44-8) melainkan Engkaulah yangtelah menyelamatkan kami dari padasegala musuh kami, serta memberi malusegala orang yang membenci akan kami.8 (44-9) Maka akan Allah juga kamimemegahkan diri kami pada sepanjanghari, dan kami hendak mengucapsyukur kepada nama-Mu sampaiselama-lamanya.9 (44-10) Tetapi sekarang Engkau telahmembuangkan kami serta memberi maluakan kami, dan tiada lagi Engkau keluarserta dengan segala tentara kami.10 (44-11) Maka Engkau memberi kamimembelakang dari hadapan musuh, dansegala orang yang membenci kamipunmerampas bagi dirinya.

Page 100: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 44.11–17 9911 (44-12) Maka Engkau telahmenyerahkan kami seperti domba yangakan disembelih; dan Engkau telahmencerai-beraikan kami di antara segalabangsa.12 (44-13) Maka Engkau menjualkankaum-Mu cuma-cuma, dan tiada Engkaumemahalkan harganya.13 (44-14) Maka Engkau menjadikankami suatu kecelaan bagi segala bangsayang hampir dengan kami, dan suatucerca dan sindiran bagi orang yangmengelilingi kami.14 (44-15) Maka engkau menjadikankami suatu perumpamaan di antarasegala bangsa, dan geleng-gelengan diantara segala kaum.15 (44-16) Maka aibku itu adalah dihadapanku sepanjang hari, dan mukakuditudungi oleh malu,16 (44-17) dari karena suara orangyang mencela dan mengumpat, dan darisebab seteru dan orang yang membalasdendam.17 (44-18) Maka sekalian ini telahberlaku atas kami, tetapi tiada juga kamilupakan Dikau, dan tiada kami mengukirakan perjanjian-Mu.

Page 101: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 44.18–24 10018 (44-19) Maka hati kami tiada undurke belakang, dan kaki kami tiadamenyimpang dari pada jalan-Mu,19 (44-20) pada hal Engkau telahmenghancurkan kami di tempatserigala, dan menudungi kami denganbayang-bayang maut.20 (44-21) Dan jikalau kiranya kamitelah melupakan nama Tuhan kami, ataumenadahkan tangan kami kepada dewaorang,21 (44-22) masakan perkara ini tiadadiselidik Allah? Karena diketahui-Nyaakan segala rahasia hati orang.22 (44-23) Bahkan oleh karena Engkaujuga kami ini dibunuh pada sepanjanghari, dan kami dibilangkan sepertidomba sembelihan.23 (44-24) Jagalah kiranya, mengapaEngkau tertidur, ya Tuhan? Bangunlahkiranya, dan jangan membuangkan kamisampai selama-lamanya.24 (44-25) Mengapa Engkaumelindungkan muka-Mu, dan melupakanhal kami teraniaya dan segala sengsarakami?

Page 102: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 44.25–45.4 10125 (44-26) Karena jiwa kami telahtertunduk sampai kepada habu tanah,dan tubuh kami melepek ke bumi.26 (44-27) Bangkitlah kiranya akanmenolong kami, dan tebuslah akan kamioleh karena kemurahan-Mu.

451 (45-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Bunga bakung.

Dari bani Korah. Nyanyian pengajaran;nyanyian kasih. (45-2) Bahwa hatikulimpahlah dengan perkataan yang baik,dan aku mengatakan syairku akan halraja itu; maka lidahku seperti kalamorang yang pantas menyurat.2 (45-3) Bahwa engkau terlebih elokdari pada segala anak Adam, makapengasihan telah dicurahkan kepadabibirmu, sebab itu diberkati Allah akandikau pada selama-lamanya.3 (45-4) Sandangkanlah pedangmu, haiorang gagah, dengan kemuliaanmu dankebesaranmu.4 (45-5) Maka dengan kebesaranmuhendaklah engkau berkendaraan denganselamat, dari sebab kebenaran danlemah lembut dan keadilan, makatangan kananmu akan mengajari engkaubeberapa perkara yang hebat.

Page 103: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 45.5–11 1025 (45-6) Maka tajamlah segala anakpanahmu, maka beberapa bangsa rebahdi hadapanmu, yaitu masuk ke dalamhati segala musuh raja.6 (45-7) Ya Allah, takhtamu kekallahselama-lamanya, dan tongkat keadilanitulah tongkat kerajaanmu.7 (45-8) Maka engkau telah mengasihikebenaran dan membenci kejahatan;sebab itu engkau telah diurapi TuhanmuAllah dengan minyak kesukaan terlebihdari pada segala tolanmu.8 (45-9) Maka segala pakaianmu ituberbau mur dan gaharu dan kulit lawang;dan dari dalam mahligai gading segalabunyi-bunyian telah menyukakan dikau.9 (45-10) Maka beberapa orang puteriraja adalah di antara dayang-dayangmu,dan pada sebelah kananmu berdirilahpermaisuri berperhiasan dengan emasdari ofir.10 (45-11) Dengarlah kiranya, haianak perempuan, ingatlah dan pasangtelingamu, maka lupakanlah bangsamudan isi rumah bapamu.11 (45-12) Maka dengan demikianlahkelak raja berkenan akan keelokanmu,

Page 104: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 45.12–17 103

karena ialah menjadi tuanmu, danhendaklah engkau menyembah dia.12 (45-13) Maka anak perempuandari Tirus akan hadir denganpersembahannya, dan orang yangkaya-kaya di antara kaum itu akanmemohonkan karuniamu.13 (45-14) Adapun puteri raja itusangat mulia di dalam mahligai itu, danpakaiannya pun berpakankan emas.14 (45-15) Maka ia akan dihantarkanmenghadap raja dengan memakaipakaian bersuji, dan segala temannyayang dara-dara yang mengiringkan diaitupun akan dihantarkan kepadamu.15 (45-16) Maka sekaliannya akandihantarkan dengan sukacita dantermasa, lalu masuk ke dalam istanaraja.16 (45-17) Maka segala anak-anakmukelak ada akan ganti segala bapamu,yang akan engkau jadikan raja-raja padaseluruh bumi.17 (45-18) Bahwa aku akanmemasyurkan namamu zamanberzaman; sebab itu segala bangsa akanmengucap syukur kepadamu sampaiselama-lamanya.

Page 105: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 46.1–6 104

461 (46-1) Untuk pemimpin biduan.Dari bani Korah. Dengan lagu:

Alamot. Nyanyian. (46-2) Bahwa Allahitulah tempat kami berlindung dankekuatan kami, maka telah didapatiakan dia itu penolong yang besar dalamkesesakan.2 (46-3) Sebab itu tiada kami akantakut kelak jikalau bumi beralih, danjikalau segala gunung dipindahkan ketengah-tengah laut sekalipun;3 (46-4) atau jikalau segala airnyamenderu serta bergelombang, dansegala gunungpun bergoncang olehgeloranya.4 (46-5) Bahwa adalah suatusungai, maka segala anak sungai itumenyukakan negeri Allah, dan tempatkudus kedudukan Yang Mahatinggi.5 (46-6) Bahwa Allah adalah di tengah-tengahnya, tiada ia akan berguncang;maka ditolong Allah kelak akan diatatkala terbit fajar.6 (46-7) Maka segala bangsa telahgemparlah dan segala kerajaan puntelah berguncang, maka Tuhanpunbersuaralah, lalu bumipun cair.

Page 106: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 46.7–47.1 1057 (46-8) Bahwa Allah Tuhan segalatentara adalah menyertai kami, danTuhan Yakub ialah tempat kamiberlindung.8 (46-9) Marilah kamu lihat segalapekerjaan Allah, betapa hal segalakerusakan yang diadakan-Nya di atasbumi.9 (46-10) Maka diperhentikan-Nyasegala peperangan sampai ke ujungbumi, dipatahkan-Nya busur orang dantombak pun dikerat-Nya, dan segalakenaikan dibakar-Nya dengan api.10 (46-11) "Hendaklah kamu berdiamdirimu dan ketahuilah olehmu bahwaAkulah Allah! Maka Aku akan dibesarkandi antara segala bangsa dan Aku akandibesarkan di bumi."11 (46-12) Bahwa Allah Tuhan segalatentera adalah menyertai kami, danTuhan Yakub ialah tempat kamiberlindung.

471 (47-1) Untuk pemimpin biduan.Dari bani Korah. Mazmur. (47-2)

Hai segala bangsa, hendaklah kamubertepuk-tepuk tangan, dan bersorakkepada Allah dengan bunyi kesukaan.

Page 107: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 47.2–9 1062 (47-3) Karena Allah Yang Mahatinggiitu hebat adanya, dan Ialah Raja yangbesar atas seluruh bumi.3 (47-4) Maka Ia akan menaklukkankepada kami segala kaum, dan segalabangsapun di bawah kaki kami.4 (47-5) Maka Ia kelak memilih bagikami akan pusaka kami, yaitu tempatkemuliaan Yakub yang telah dikasihi-Nyaitu.5 (47-6) Bahwa Tuhan telah naik denganbunyi sorak, yaitu Allah dengan bunyinafiri.6 (47-7) Nyanyilah puji-pujian bagiAllah, nyanyilah puji-pujian. Nyanyilahpuji-pujian bagi Raja kita, nyanyilahpuji-pujian.7 (47-8) Karena Allah itu menjadi Rajasegenap bumi, nyanyilah puji-pujiandengan pengertian.8 (47-9) Bahwa Allah berkerajaanlahatas segala bangsa, dan Allahbersemayamlah atas arasy-Nya yangkudus.9 (47-10) Maka penghulu-penghulusegala kaum telah berhimpun hendakmenjadi kaum Tuhan Abraham.Karena Allah yang mempunyai segala

Page 108: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 48.1–8 107

perisai bumi; maka Ialah yang sangatdibesarkan.

481 (48-1) Nyanyian. Mazmur baniKorah. (48-2) Bahwa Allah juga

maha besar dan patutlah Ia dipuji, didalam negeri Tuhan kita.2 (48-3) Dan di atas gunung-Nya yangkudus, adapun gunung Sion itu padasebelah utara elok kedudukannya, yaitukesukaan segenap bumi, dan negeri RajaYang Mahabesar.3 (48-4) Maka dalam segala istananyaAllah telah menyatakan diri-Nya menjaditempat lindungan yang tinggi.4 (48-5) Karena segala raja telahberhimpun, semuanya langsung berjalanbersama-sama.5 (48-6) Maka dilihatnya akan dia, lalutercengang, dan semuanya terkejut lalulari.6 (48-7) Maka gemetar telah berlakuatasnya di sana, dan kesakitan sepertiperempuan yang sakit beranak.7 (48-8) Maka dengan angin timurEngkau telah memecahkan segala kapalTarsis.8 (48-9) Maka seperti yang telahkami dengar, demikian juga telah kami

Page 109: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 48.9–14 108

lihat, di negeri Allah, Tuhan segalatentera, di negeri Tuhan kita; makaAllah juga akan meneguhkan dia sampaiselama-lamanya.9 (48-10) Ya Allah, terkenanglah kamiakan kemurahan-Mu, di tengah-tengahkabah-Mu.10 (48-11) Adapun seperti nama-Mu, yaAllah, demikianlah kepujian-Mu sampaike ujung bumi; maka tangan kanan-Muitu penuhlah dengan kebenaran.11 (48-12) Biarlah kiranya gunung Sionitu bersukacita; biarlah segala anakperempuan Yehuda gemar akan segalahukum-hukum-Mu.12 (48-13) Hendaklah kamu menjalaniSion itu dan mengelilingi dia, bilanglaholehmu segala bangun-bangunannya,13 (48-14) perhatikanlah segalakotanya, dan amat-amatilahsegala mahligainya, supaya kamudapat menceritakan halnya kepadaketurunanmu.14 (48-15) Karena Tuhan inilah, Tuhankita sampai selama-lamanya! Maka Iaakan menjadi pemimpin kita sampaikepada maut.

Page 110: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 49.1–7 109

491 (49-1) Untuk pemimpin biduan.Dari bani Korah. Mazmur. (49-2)

Dengarlah akan hal ini, hai segalabangsa, pasanglah telingamu, hai segalaisi dunia,2 (49-3) baik orang hina, baik orangmulia, kaya dan miskin bersama-sama.3 (49-4) Bahwa mulutku akanmengatakan budi, dan segala pikiranhatiku dari hal pengertian.4 (49-5) Maka aku hendakmencenderungkan telingaku kepadaperumpamaan, dan aku hendakmengeluarkan teka-tekiku denganberkecapi.5 (49-6) Mengapa gerangan aku akantakut pada hari kesukaran, tatkala akudikepung oleh kejahatan yang menundatumitku?6 (49-7) Adapun orang yang harapkepada hartanya, serta memegahkandirinya sebab banyak kekayaannya.7 (49-8) Seorang jugapun tiadadapat menebus saudaranya, ataumempersembahkan kepada Allah hargatebusannya

Page 111: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 49.8–14 1108 (49-9) (karena tebusan jiwa itu terlalumahal, tak dapat tiada yaitu dibiarkansampai selama-lamanya),9 (49-10) supaya hiduplah ia sampaikekal, dan supaya jangan ia melihatkebinasaan.10 (49-11) Karena dilihatnya akan halsegala orang yang berbudi pun matilah,dan orang yang bodoh dan bebal itubinasa bersama-sama, ditinggalkannyahartanya kepada orang lain.11 (49-12) Maka pada sangka hatinyabahwa rumahnya akan kekal selama-lamanya, dan tempat kedudukannya punada zaman berzaman; maka tanahnyapun dinamainya menurut namanyasendiri.12 (49-13) Tetapi manusia tiada kekalkemuliaannya, dan keadaannya samadengan binatang yang binasa.13 (49-14) Adapun jalannya iniyaitu kebodohannya, tetapi segalaketurunannya berkenan akanperkataannya.14 (49-15) Maka sekaliannya ditentukanbagi alam maut seperti dombasekawan, dan maut itulah gembalanya;maka orang yang berhati betul akan

Page 112: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 49.15–20 111

memerintahkan dia pada pagi hari, dankeelokannya akan menjadi kebinasaanalam maut. sehingga tiada lagi tempatkediamannya.15 (49-16) Tetapi Allah akan menebusjiwaku dari pada kuasa alam maut,karena Ia akan menerima aku.16 (49-17) Maka janganlah engkautakut tatkala orang menjadi kaya,dan bertambah-tambah kemuliaanrumahnya,17 (49-18) karena tatkala matinyasatupun tiada dapat dibawanya pergi,dan kemuliaannya tiada akan turunmengikut dia.18 (49-19) Maka jikalau pada masahidupnya diberkatinya jiwanya sendirisekalipun (dan orang memuji akandikau tatkala engkau berbuat baik akandirimu),19 (49-20) niscaya ia akan pergimendapatkan segala keturunan nenekmoyangnya, maka mereka itu tiada akanmelihat terang lagi.20 (49-21) Adapun orang yang berolehkemuliaan dengan tiada berpengertian,yaitu keadaannya sama dengan segalabinatang yang binasa.

Page 113: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 50.1–8 112

501Mazmur Asaf. Bahwa Tuhan,bahkan Tuhan, yaitu Allah telah

berfirman, dipanggilnya segala isi bumidari pada masyrik sampai ke magrib.2Bahwa Allah Tajalli di Sion yangsempurna keelokan-Nya.3Maka Tuhan kita akan datang dantiada ia akan berdiam dirinya, makaapi akan menghanguskan di hadapanhadirat-Nya, dan ribut yang besar akanada kelilingnya.4Maka Ia akan menyeru kepada langityang di atas, dan kepada bumi pun,supaya dibicarakannya hal kaum-Nya:5 "Himpunkanlah segala orang-Kuyang berbakti itu menghadap Aku,yaitu segala yang telah berjanji-janjiandengan Aku oleh kurban."6Maka langit itu akan menyatakankebenaran-Nya; karena Allah sendiriyang menjadi hakim.7 "Dengarlah olehmu, hai kaum-Ku,maka Aku hendak berfirman, hai Israel,Aku hendak bersaksi kepadamu, bahwaAkulah Tuhan, yaitu Tuhanmu!8Maka tiada Aku akan menempelakengkau dari hal persembahanmu, dan

Page 114: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 50.9–16 113

kurban bakaranmu senantiasa ada dihadapan hadirat-Ku.9Maka tiada Aku akan mengambilseekor lembupun dari dalam rumahmu,atau kambing jantan dari kandangmu,10karena segala binatang yang di rimbaitu Akulah yang empunya dia, dan segalabinatang di atas beribu-ribu bukit pun.11Maka Aku mengetahui akan segalaburung yang di gunung-gunung, dansegala binatang buas yang di hutan ituAkulah yang empunya dia.12 Jikalau kiranya Aku lapar, niscayatiada Aku mengatakan kepadamu,karena Akulah yang mempunyai bumi inidengan segala isinya.13Masakan Aku makan daging lembujantan, atau minum darah kambing?14Persembahkanlah kepada Allahpersembahan syukur dan sampaikanlahniatmu kepada Yang Mahatinggi.15Dan serulah kepada-Ku pada masakesesakan, bahwa Aku akan melepaskandikau dan engkau akan memuliakanDaku."16Tetapi kepada orang jahat,demikianlah firman Allah: "Bahwaapakah sangkutanmu dalam hal

Page 115: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 50.17–23 114

menyatakan undang-undang-Ku,sehingga engkau telah menyebutperjanjian-Ku dengan lidahmu,17 sedang engkau benci akanpengajaran, dan segala firman-Kuengkau buangkan ke belakangmu?18Apabila engkau lihat seorang pencuri,maka engkau sepakat dengan dia, danbagianmu bersama-sama dengan orangyang berzina.19Maka engkau masuk mulut dalamperkara yang jahat, dan lidahmumengikhtiarkan tipu daya.20Maka engkau duduk mengata-ngataisaudaramu, dan engkau mengumpatanak ibumu sendiri.21Maka demikianlah perbuatanmu,tetapi Aku berdiam diriku; dan padasangkamu Aku ini semata-matasama dengan dirimu. Tetapi Aku hendakmenempelak engkau, serta mengaturkansegala perkara itu di hadapan matamu.22Perhatikanlah kiranya hal ini, haikamu yang melupakan Allah, supayajangan aku mencarik-carik kamu danseorangpun tiada dapat melepaskan:23Maka barangsiapa yangmempersembahkan persembahan

Page 116: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 51.1–5 115

syukur itu, ialah memuliakan Aku; dankepada orang yang mengaturkan segalajalannya, kelak Aku akan menyatakanselamat Allah."

511Untuk pemimpin biduan.Mazmur dari Daud, (51-2) ketika

nabi Natan datang kepadanya setelahia menghampiri Batsyeba. (51-3*)Kasihanilah kiranya aku, ya Allah,sekadar kemurahan-Mu; dan sekadarrahmat-Mu yang banyak itu hapuskanlahsegala kesalahanku.2 (51-4) Basuhkanlah kiranyakejahatanku habis-habis, dan sucikanlahaku dari pada dosaku.3 (51-5) Karena aku mengaku segalakesalahanku, dan dosaku adalahsenantiasa di hadapanku.4 (51-6) Bahwa kepada-Mu, bahkankepada-Mu saja aku telah berdosaserta berbuat barang yang jahat padapemandangan-Mu, supaya Engkaudibenarkan tatkala Engkau berfirman,dan tiada salah tatkala Engkaumemutuskan hukum.5 (51-7) Bahwa aku telah diperanakkandalam kejahatan, dan ibuku telahmengandung aku dalam dosa.

Page 117: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 51.6–12 1166 (51-8) Bahwa Engkau menghendakikebenaran dalam diriku, dan Engkauakan memberi aku tahu budi dalambatin.7 (51-9) Sucikanlah kiranya aku denganzufa, maka aku akan menjadi bersih,basuhkanlah aku, maka aku akanmenjadi terlebih putih dari pada salju.8 (51-10) Berilah kiranya akumendengar kesukaan dan termasa,supaya segala tulang yang telah Engkauhancurkan itu dapat bersukacita.9 (51-11) Lindungkanlah kiranyamuka-Mu dari pada segala dosaku, danhapuskanlah segala kejahatanku.10 (51-12) Jadikanlah kiranya dalamkusuatu hati yang suci, ya Allah, danbaharuilah di dalamku suatu perangaiyang betul.11 (51-13) Janganlah kiranya Engkaumembuangkan aku dari hadapanhadirat-Mu, dan jangan Engkau ambildari padaku roh-Mu yang kudus itu.12 (51-14) Kembalikanlah kiranyakepadaku kesukaan selamat-Mu, danteguhkanlah aku dengan perangai yangbebas.

Page 118: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 51.13–19 11713 (51-15) Maka aku akan mengajarkanjalan-Mu kepada orang yang berbuatsalah, dan orang berdosapun akanbertobat kepada-Mu.14 (51-16) Lepaskanlah kiranya aku daripada hutang darah, ya Tuhan, ya Tuhanyang menyelamatkan aku, maka lidahkuakan menyanyi dari hal kebenaran-Mu.15 (51-17) Ya Tuhan bukakanlah kiranyabibir mulutku, maka lidahku akanmenyatakan kepujian-Mu.16 (51-18) Karena tiada Engkaumenghendaki kurban sembelihan; jikalaudemikian, niscaya kupersembahkan danakan kurban bakaran pun tiada Engkauberkenan.17 (51-19) Adapun kurban yang patutbagi Allah yaitu hati yang hancur; makahati yang hancur luluh itu tiada Engkauakan menghinakan, ya Allah.18 (51-20) Biarlah kiranya Engkauberbuat baik akan Sion dengankerelaanmu bangunkanlah kiranyasegala tembok Yerusalem.19 (51-21) Barulah kelak Engkauberkenan akan segala persembahankebenaran, yaitu kurban bakaran dankurban yang dimakan habis oleh api;

Page 119: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 52.1–5 118

barulah kelak orang akan mengurbankanlembu-lembu di atas tempat kurbanbagi-Mu.

521Untuk pemimpin biduan.Nyanyian pengajaran Daud,

(52-2) ketika Doeg, orang Edom itu,datang memberitahukan kepada Saul,bahwa Daud telah sampai di rumahAhimelekh. (52-3) Hai orang gagah,mengapakah engkau memegahkandirimu dari hal kejahatan? Bahwakemurahan Allah kekal adanya.2 (52-4) Maka lidahmu mengikhtiarkankejahatan semata-mata, seperti pisaupencukur yang tajam ia mengerjakantipu daya.3 (52-5) Maka Engkau suka akan jahatterlebih dari pada yang baik; dan dustaterlebih dari pada perkataan yang benar.4 (52-6) Maka Engkau suka akan segalaperkataan yang membinasakan, hailidah yang bohong!5 (52-7) Maka Allah akan membinasakanengkau pun pada selama-lamanya makaIa akan membantunkan engkau,serta mengeluarkan dikau dari dalamkemahmu dan Ia akan mencabut engkau

Page 120: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 52.6–53.1 119

dari dalam tanah segala orang yanghidup.6 (52-8) Maka orang yang benarpun akan melihat hal itu denganketakutannya, lalu ditertawakannyakelak akan dia, katanya:7 (52-9) "Bahwa inilah orang yangtiada menaruh Allah akan kekuatannya,melainkan ia telah percaya akankekayaannya yang banyak, sertamenguatkan dirinya oleh kejahatannya.8 (52-10) Tetapi aku inilah sepertipohon zaitun yang hijau di dalam rumahAllah maka aku percaya akan kemurahanAllah sampai selama-lamanya.9 (52-11) Maka aku hendak mengucapsyukur kepada-Mu pada selama-lamanya, sebab Engkaulah yang telahmelakukan hal itu; maka aku akanmenantikan nama-Mu karena baiklahadanya di hadapan segala orang-Muyang berbakti.

531Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Mahalat. Nyanyian

pengajaran Daud. (53-2) Maka orangbodoh telah berkata dalam hatinya:"Bahwa tiadalah Allah!" Maka rusaklahorang-orang itu dan sudah berbuat

Page 121: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 53.2–6 120

kejahatan yang keji, dan seorangpuntiada yang berbuat baik.2 (53-3) Maka Allah meniliklah darisurga kepada segala anak Adam ini,hendak dilihat-Nya kalau-kalau adaorang yang mengerti, dan yang mencariakan Allah.3 (53-4) Maka sekaliannya telah sesatdan sama sekali menjadi kotor; seorangpun tiada yang berbuat baik, bahkanseorang pun tiada.4 (53-5) Adapun orang-orangyang berbuat jahat itu tiadakah iaberpengetahuan, yang memakan habisakan kaum-Ku seperti makan roti, dantiada ia menyeru akan Allah?5 (53-6) Maka di sana sekaliannyadalam ketakutan yang besar, di tempatyang tiada sesuatu ketakutan; karenaAllah telah mencerai-beraikan segalatulang orang yang mengepung dikau;maka engkau telah memberi maluakan mereka itu sebab Allah telahmembuangkan dia.6 (53-7) Biarlah kiranya selamat orangIsrael terbit dari Sion. Maka apabiladikembalikan Allah kaum-Nya yang

Page 122: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 54.1–6 121

tertawan itu, barulah Yakub itu gemardan Israel bersukacita.

541Untuk pemimpin biduan. Denganpermainan kecapi. Nyanyian

pengajaran Daud, (54-2) ketika orangZifi datang mengatakan kepada Saul:"Daud bersembunyi pada kami." (54-3*)Selamatkanlah kiranya aku, ya Allah,oleh karena nama-Mu, dan bicarakanlahhalku dengan kuasa-Mu.2 (54-4) Dengarlah kiranya akan daku,ya Allah, dan pasanglah telinga-Mu akansegala perkataan lidahku.3 (54-5) Karena beberapa orang dagangtelah berbangkit melawan aku, danbeberapa orang garang sudah menuntutnyawaku, dan tiada mereka itu menaruhAllah di hadapan matanya.4 (54-6) Bahwa Allah juga penolongku,dan Tuhanlah yang meneguhkan jiwaku.5 (54-7) Maka ia akan membalas jahatkepada segala seteruku binasakanlahkiranya mereka itu oleh kebenaran-Mu.6 (54-8) Maka aku akanmempersembahkan kurban kepada-Mudengan rela hatiku, dan mengucapsyukur kepada nama-Mu, ya Allah,karena baiklah adanya.

Page 123: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 54.7–55.6 1227 (54-9) Karena telah dilepaskan-Nyaaku dari pada segala kesesakan,dan mataku sudah melihat sepertikehendakku atas segala seteruku.

551Untuk pemimpin biduan.Dengan permainan kecapi.

Nyanyian pengajaran Daud. (55-2) YaAllah, pasanglah kiranya telinga-Muakan doaku, dan janganlah kiranyaEngkau melindungkan diri-Mu dari padapermintaanku.2 (55-3) Ingatlah kiranya akan daku danberi jawab maka aku tiada beperhentiandalam pengaduanku serta aku meraung,3 (55-4) oleh karena suara seteruku,dan sebab aniaya orang jahat; karenasekaliannya mendatangkan bencanaatasku, dan dianiayakannya aku denganamarah-Nya.4 (55-5) Maka hatiku terlalu sakit didalam dadaku, dan segala dahsyat mauttelah berlaku atasku.5 (55-6) Maka ketakutan dan gemetartelah datang atasku, dan dahsyat telahmeliputi aku.6 (55-7) Sehingga kataku: Alangkahbaiknya jikalau aku bersayap sepertiburung merpati, niscaya terbanglah

Page 124: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 55.7–12 123

aku kemana-mana dan mendapatperhentian.7 (55-8) Niscaya aku mengembarajauh-jauh, lalu menumpang di tanahbelantara.8 (55-9) Niscaya aku lari dengansegeranya hendak berlindung dari padaangin yang keras dan dari pada ribut.9 (55-10) Binasakanlah kiranya,ya Tuhan, dan kacaukan bicaranya,karena aku telah melihat aniaya danperbantahan di dalam negeri.10 (55-11) Maka siang malamsekaliannya berjalan keliling di atastemboknya, maka kejahatan danbencana pun adalah di dalamnya.11 (55-12) Maka celaka ada di tengah-tengahnya, dan aniaya dan tipu dayatiada undur dari pada jalannya.12 (55-13) Karena bukannya seterukuyang mencela aku, jikalau demikianniscaya dapatlah aku menyabarkan dia;dan bukannya orang yang membenciaku yang telah membesarkan dirinyamelawan aku jikalau demikian niscayadapatlah aku menyembunyikan dirikudari padanya.

Page 125: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 55.13–19 12413 (55-14) Melainkan engkaulah jugaseorang yang sepadan dengan aku, yaitutemanku dan handaiku.14 (55-15) Maka kita telah berbicarabersama-sama dengan sedap manis,serta berjalan-jalan di dalam rumahAllah di antara orang banyak.15 (55-16) Biarlah kiranya mauttiba-tiba mendatangi dia, biarlah iaturun dengan hidupnya ke dalam alammaut karena kejahatan adalah di dalamtempat kedudukannya di tengah-tengahmereka itu.16 (55-17) Tetapi aku ini hendak berserukepada Allah; maka Allahpun akanmenyelamatkan aku.17 (55-18) Maka pada pagi dan petangdan pada tengah hari pun aku hendakmengadukan halku, serta mengerang;maka ia pun akan mendengar suarakukelak.18 (55-19) Maka Ialah yang telahmenebus jiwaku dengan sejahtera daridalam peperanganku, karena banyaklahyang melawan aku.19 (55-20) Maka Allah akan mendengarserta memberi jawab kepadanya(bahkan Ialah yang kekal dari pada

Page 126: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 55.20–56.1 125

zaman dahulu) kepada segala orangyang tiada merasai perubahan, dan yangtiada takut akan Allah.20 (55-21) Maka ia pun telah menaikkantangannya atas orang yang berolehaman dengan dia, dan diubahkannyaperjanjiannya.21 (55-22) Maka mulutnya lemah sepertidadih, tetapi hatinya perkelahian, danperkataannya terlebih lembut dari padaminyak, tetapi semuanya seumpamapedang yang terhunus.22 (55-23) Maka serahkanlah olehmutanggunganmu kepada Allah, danIa akan memeliharakan dikau makasekali-kali tiada Ia akan memberi orangbenar itu tergelincir.23 (55-24) Maka engkau, ya Allah, akanmenurunkan mereka itu ke dalam telagakebinasaan; maka orang yang menuntutdarah dan orang penipu pun tiada akansampai pertengahan umurnya. Tetapiaku hendak percaya kepada-Mu.

561Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Merpati di pohon-

pohon tarbantin yang jauh. Miktam dariDaud, ketika orang Filistin menangkapdia di Gat. (56-2) Kasihanilah kiranya

Page 127: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 56.2–8 126

aku, ya Allah, karena manusia hendakmembinasakan aku, maka sepanjanghari ia berperang menyusahi aku.2 (56-3) Maka segala seteruku hendakmembinasakan aku sepanjang hari;karena banyaklah yang memerangi akudengan congkaknya.3 (56-4) Maka pada masa aku takut,aku hendak percaya kepada-Mu,4 (56-5) Maka kepada Allah (aku hendakmemuji firman-Nya), maka kepada Allahaku telah percaya dan tiada aku takutkelak. maka aku akan dipengapakankahkelak oleh manusia?5 (56-6) Maka pada sepanjang haridiputarnya perkataanku dan segalapikirannya hendak mendatangkan jahatatasku.6 (56-7) Maka sekaliannya berhimpunserta menyembunyikan dirinya,diintainya segala jalanku, sedangdihadangnya jiwaku.7 (56-8) Masakan mereka itu berlepasdirinya oleh kejahatannya? Ya Allah,jatuhkanlah segala bangsa denganmurka-Mu.8 (56-9) Bahwa Engkau telah membilangberapa kali aku mengembara, bubuhlah

Page 128: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 56.9–57.1 127

kiranya air mataku dalam buli-buli-Mu.Bukankah sekaliannya tersurat dalamdaftar-Mu?9 (56-10) Maka apabila aku berserukepada-Mu, barulah segala seterukuakan undur; maka kuketahuilah akan halini, yaitu Allah ada menyertai aku.10 (56-11) Maka pada Tuhan (akuhendak memuji firman-Nya), dan padaAllah (aku hendak memuji firman-Nya),11 (56-12) maka kepada Allah aku telahpercaya, dan tiada aku takut kelak. Makaaku akan dipengapakankah kelak olehmanusia?12 (56-13) Bahwa aku telah berniatkepadamu, ya Allah, dan aku hendakmempersembahkan kurban syukurkepada-Mu.13 (56-14) Karena Engkau telahmelepaskan jiwaku dari pada maut danbukankah Engkau telah melepaskankakiku dari pada terantuk supaya dapataku berjalan di hadapan hadirat Allah didalam terang orang yang hidup?

571Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Jangan

memusnahkan. Miktam dari Daud,ketika ia lari dari pada Saul, ke dalam

Page 129: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 57.2–6 128

gua. (57-2) Kasihanilah kiranya aku, yaAllah, kasihanilah aku karena jiwakuberlindung kepada-Mu, bahkan di bawahnaung sayap-Mu kelak aku berlindung,sehingga segala celaka ini telah lalu.2 (57-3) Maka aku hendak berserukepada Allah Yang Mahatinggi, kepadaAllah yang melakukan segala sesuatukarenaku.3 (57-4) Maka Ia akan menyuruhkandari dalam surga serta menyelamatkanaku, tatkala aku dicela oleh orang yanghendak membinasakan aku bahkan Allahakan menyuruhkan kemurahan-Nya dankebenaran-Nya.4 (57-5) Maka jiwaku di tengah-tengahbeberapa singa, maka aku terhantardi antara orang bernyala-nyala yaitusegala anak Adam yang giginya sepertitombak dan anak panah, dan lidahnyapun seperti pedang yang tajam.5 (57-6) Ya Allah, biarlah kiranyaEngkau ditinggikan di atas langit, dankemuliaan-Mu pun atas seluruh bumi.6 (57-7) Maka telah dipasang orangsuatu jaring bagi kakiku, dan jiwakutelah tertunduk maka telah digalikannya

Page 130: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 57.7–58.1 129

pelubang di hadapanku, tetapi ia sendiritelah jatuh ke dalamnya.7 (57-8) Maka hatiku telah tetap, yaAllah, bahkan tetaplah hatiku maka akuhendak menyanyi, bahkan aku hendakmenyanyi puji-pujian.8 (57-9) Bangunlah engkau, haikemuliaanku, bangunlah engkau, haigambus dan kecapi maka aku sendirihendak bangun siang-siang.9 (57-10) Bahwa aku hendak mengucapsyukur kepada-Mu, ya Tuhan, di antarasegala kaum, dan aku hendak menyanyipuji-pujian kepada-Mu di antara segalabangsa.10 (57-11) Karena besarlah kemurahan-Mu sampai ke langit, dan kebenaran-Musampai ke awan-awan.11 (57-12) Ya Allah, biarlah kiranyaEngkau ditinggikan di atas langit, dankemuliaan-Mu atas seluruh bumi.

581Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Jangan

memusnahkan. Miktam dari Daud. (58-2) Sungguhkan kamu mengatakan yangbenar, hai majelis? Dan sungguhkahkamu memutuskan hukum yang adil, haisegala anak Adam?

Page 131: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 58.2–9 1302 (58-3) Bahkan di dalam hatimu kamumengerjakan kejahatan, dan kamutimbang kelaliman tanganmu di atasbumi.3 (58-4) Maka segala orang jahat itutelah menyimpang dari pada rahimibunya, serta ia diperanakkan sesatlah iadan berkata dusta.4 (58-5) Maka bisanya seperti bisa ular,dan semuanya seperti ular tedung tuliyang menyumbat telinganya,5 (58-6) dan tiada mau dengar akansuara tukang mantera, jikalau seberapapandai membaca manteranya sekalipun.6 (58-7) Ya Allah, patahkanlah kiranyasegala gigi dalam mulutnya, patahkanlahsegala taring anak singa itu, ya Allah.7 (58-8) Biarlah kiranya semuanyakekeringan seperti air yang lekas susutjikalau dipanahkannya anak panahnyabiarlah seperti dikerat.8 (58-9) Biarlah ia seperti unam yangcair dalam antara ia melata, seperti anakkeguguran yang tiada dapat melihatmatahari.9 (58-10) Maka sebelum periukmumerasai api ranting-ranting, tak dapattiada Ia akan menerbangkan yang basah

Page 132: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 58.10–59.3 131

dan yang nyala bersama-sama olehribut.10 (58-11) Maka orang yang benarakan bersukacita tatkala dilihatnyapembalasan itu, dan ia akan membasuhkakinya dengan darah orang jahat.11 (58-12) Sehingga orang akanberkata: "Sesungguhnya ada suatupahala bagi orang yang benar, dansesungguhnya ada Tuhan yangmenghukumkan di atas bumi."

591Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Jangan

memusnahkan. Miktam dari Daud,ketika Saul menyuruh orang mengawasirumahnya untuk membunuh dia.(59-2) Lepaskanlah kiranya aku daripada segala seteruku, ya Tuhanku,tinggikanlah kiranya aku supaya selamatdari pada segala yang berbangkitmelawan aku.2 (59-3) Lepaskanlah kiranya aku daripada segala orang yang berbuat jahat,dan selamatkanlah aku dari pada segalaorang yang menumpahkan darah.3 (59-4) Karena sekaliannya itumenghadang akan jiwaku, dan segalaorang gagah telah berhimpun hendak

Page 133: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 59.4–9 132

melawan aku, tetapi bukannya sebabkesalahanku atau sebab dosaku, yaAllah,4 (59-5) maka sekaliannya berlari-larimelengkapkan dirinya, sungguhpunaku tiada bersalah. Bangunlah kiranyasupaya menolong aku dan lihatlah akanhal itu.5 (59-6) Bahkan Engkaulah, ya Allah,Tuhan segala tentera dan Tuhan orangIsrael. Bangunlah kiranya supayamenghukumkan segala bangsa, danjanganlah kiranya Engkau mengasihanibarang seorang jahat yang mendurhaka.6 (59-7) Maka sekaliannya kembalipada malam hari, serta meraung sepertianjing dan mengelilingi negeri.7 (59-8) Bahwa semuanya menyemburdengan mulutnya, dan pada lidahnyaada pedang, karena katanya: "Siapagerangan yang mendengarnya?"8 (59-9) Tetapi Engkau akanmenertawakan dia, ya Allah, danEngkau akan mengolok-ngolokkansegala bangsa.9 (59-10) Maka aku hendak menantikanDikau, hai kekuatanku, karena Allahjuga menjadi bangun-bangunanku.

Page 134: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 59.10–15 13310 (59-11) Bahwa Tuhan yangmengasihani aku akan berjalan dahuludi hadapanku; maka Tuhan jugaakan memberi aku melihat sepertikehendakku atas segala seteruku.11 (59-12) Janganlah kiranya Engkaumembunuh mereka itu, supaya kaumkujangan lupa, melainkan oleh kuasa-Muhanyutkanlah dan rendahkanlah merekaitu, ya Allah, ya perisai kami.12 (59-13) Maka biarlah kiranya merekaitu ditangkap dengan sombongnya, olehsebab dosa mulutnya dan perkataanlidahnya dan sebab kutuknya danbohong yang dikatakannya.13 (59-14) Hilangkanlah kiranya merekaitu dengan murka, hilangkanlah sehinggaia tiada ada lagi biarlah diketahuinyabahwa Allah yang memerintahkan diantara bani Yakub, hingga sampai keujung bumi.14 (59-15) Maka biarlah sekaliannyakembali pada malam hari, dan meraungseperti anjing dan mengelilingi negeri.15 (59-16) Maka sekaliannya akanmengembara mencari makanan, danbermalam di situ jikalau belum kenyang.

Page 135: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 59.16–60.2 13416 (59-17) Tetapi aku hendak menyanyidari hal kekuatan-Mu, bahkan akuhendak bersorak dari hal kemurahan-Mupada pagi hari; karena engkau telahmenjadi bangun-bangunanku, dantempat aku berlindung pada harikesesakanku.17 (59-18) Maka kepada-Mulah akuhendak menyanyi puji-pujian, yakekuatanku, karena Allah menjadibangun-bangunanku, yaitu Tuhan yangmengasihani aku.

601Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Bunga bakung

kesaksian. Miktam dari Daud untukdiajarkan, (60-2) ketika ia memerangiorang Aram-Mesopotamia dan orangAram-Zoba, dan ketika Yoab pada waktupulang telah memukul kalah dua belasribu orang Edom di Lembah Asin. (60-3)Ya Allah, Engkau sudah membuangkankami dan Engkau sudah memecahkankami; maka murkalah Engkau; tetapikembalikanlah kiranya kami.2 (60-4) Bahwa Engkau sudahmenggempakan tanah ini dan Engkausudah membelah dia; sembuhkanlah

Page 136: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 60.3–8 135

kiranya segala pecahannya, karena yaitubergoyang.3 (60-5) Maka Engkau telah menyatakankepada kaum-Mu suatu perkara yangsusah dan Engkau telah memberi kamiminum air anggur yang mabuk.4 (60-6) Maka Engkau telahmengaruniakan suatu panji-panjikepada orang yang takut akan Dikau,supaya yaitu didirikan oleh karenakebenaran.5 (60-7) Selamatkanlah kiranya dengantangan kanan-Mu dan beri jawabkepada kami, supaya segala kekasih-Muterlepas.6 (60-8) Bahwa Allah telah berfirmandengan kekudusan-Nya: "Sebab itu Akuhendak bersorak, maka Aku hendakmembagi Sikhem, serta mengukurlembah Sukot.7 (60-9) Maka Gilead itu milik-Ku, danManasye pun milik-Ku, maka Efraimpunmenjadi kekuatan kepala-Ku Dan Yehudaitulah tongkat kerajaan-Ku.8 (60-10) Adapun Moab itulah tempatbasuh kaki-Ku, dan kepada Edom Akuakan mencampakkan kasut-Ku; hai

Page 137: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 60.9–61.3 136

orang Filistea, hendaklah kamu bersorakoleh sebab Aku."9 (60-11) Siapa gerangan akanmembawa aku masuk ke dalam negeriyang teguh? Dan siapa gerangan yangtelah menghantarkan aku sampai keEdom?10 (60-12) Ya Allah, bukankah Engkautelah membuangkan kami, dan tiada lagiEngkau keluar beserta dengan segalatentara kami, ya Allah?11 (60-13) Bantulah kiranya kami akanmelawan musuh kami, karena sia-sialahpertolongan manusia.12 (60-14) Maka dengan berkat Allahkelak kami berbuat pekerjaan yangperkasa, karena Ialah yang akanmelanyakkan segala musuh kami.

611Untuk pemimpin biduan. Denganpermainan kecapi. Dari Daud.

(61-2) Dengarlah kiranya akan seruku,ya Allah, dan ingatlah akan doaku.2 (61-3) Maka dari ujung bumi kelakaku menyeru akan Dikau tatkala tawarhatiku bawalah kiranya aku kepada batuyang terlebih tinggi dari padaku.3 (61-4) Karena Engkau telah menjaditempat aku berlindung, dan bangun-

Page 138: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 61.4–62.1 137

bangunan yang teguh di hadapanmusuh.4 (61-5) Maka aku hendak duduk dalamkemah-Mu sampai selama-lamanya, danaku hendak berlindung di bawah naungsayap-Mu.5 (61-6) Karena Engkau telahmendengar akan segala niatku, yaAllah, dan Engkau telah mengaruniakankepadaku pusaka orang yang takut akannama-Mu.6 (61-7) Maka Engkau akan melanjutkanumur raja, dan segala tahunnya akandisamakan dengan banyak keturunan.7 (61-8) Maka iapun akan tinggaldi hadapan hadirat Allah sampaiselama-lamanya, sediakanlah kiranyakemurahan dan kebenaran supayadipeliharakannya akan dia.8 (61-9) Maka demikianlah kelak akuakan menyanyi puji-pujian bagi nama-Mu sampai selama-lamanya, supayapada sehari-hari aku menyampaikansegala niatku.

621Untuk pemimpin biduan.Menurut: Yedutun. Mazmur Daud.

(62-2) Bahwa hatiku berdiam dirinya di

Page 139: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 62.2–7 138

hadapan Allah, yang dari pada-Nya jugaaku beroleh selamat.2 (62-3) Maka Ialah saja batukudan selamatku, dan Ialah bangun-bangunanku, maka tiada aku sangattergelincir kelak.3 (62-4) Berapa lamakah lagi kamuhendak menempuh orang, supaya dapatkamu sekalian membunuh dia, sepertitembok yang condong dan seperti pagaryang hendak roboh?4 (62-5) Maka mereka itu berbicarasaja hendak menolakkan dia dari padakebesarannya; dan semuanya berkenanakan dusta; maka dengan mulutnyadiberkatinya, tetapi dikutukinya dalamhatinya.5 (62-6) Hai jiwaku, hendaklah engkauberdiam dirimu saja di hadapanAllah, karena dari pada-Nya jugapengharapanku.6 (62-7) Maka Ialah saja batukudan selamatku, dan Ialah bangun-bangunanku, maka tiadalah aku akantergelincir.7 (62-8) Maka pada Allah jugaselamatku dan kemuliaanku; maka batu

Page 140: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 62.8–63.1 139

kekuatanku dan tempat aku berlindungitu di dalam Allah juga.8 (62-9) Hai kaumku, percayalah akanDia pada sediakala, dan curahkanlahhatimu di hadapan hadirat-Nya bahwaAllah itulah tempat kami berlindung.9 (62-10) Bahwa sesungguhnya oranghina itu sia-sialah adanya, dan orangmulia itupun dusta. Maka di dalamneraca ia akan naik, dan semuanyasekali terlebih ringan dari pada perkarayang sia-sia.10 (62-11) Janganlah kamu harapakan aniaya, dan jangan kamu menjadisia-sia dengan rampasan; maka jikalauhartamu bertambah-tambah, janganlahkamu menaruh hati padanya.11 (62-12) Maka sekali Allah telahberfirman, sampai dua kali pun aku telahmendengarnya: Bahwa Allah juga yangmempunyai kuasa.12 (62-13) Dan lagi aku juga, ya Tuhan,yang mempunyai kemurahan; karenaEngkau membalas kepada orang sekadarpekerjaannya masing-masing.

631Mazmur Daud, ketika ia ada dipadang gurun Yehuda. (63-2) Ya

Allah, Engkaulah Tuhanku, aku hendak

Page 141: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 63.2–7 140

mencari Engkau siang-siang bahwajiwaku dahaga akan Dikau, dan tubuhkupun rindu akan Dikau, di tanah yangkering lagi haus dan yang tiada berair.2 (63-3) Maka demikianlahpandanganku kepada-Mu di tempatkudus, hendak melihat kuasa-Mu dankemuliaan-Mu.3 (63-4) Karena kemurahan-Mu ituterlebih baik dari pada hidup; makalidahku pun akan memuji Engkau.4 (63-5) Demikianlah aku akan memujiEngkau seumur hidupku, dan dengannama-Mu aku akan menadahkantanganku.5 (63-6) Maka jiwaku seolah-olahkenyang dengan lemak yang gemukdan bibir mulutku akan memuji Engkaudengan kesukaan.6 (63-7) Tatkala aku terkenang akanDikau di atas tempat tidurku, danberpikir-pikir dari hal-Mu semalam-malaman.7 (63-8) Karena Engkau telah menjadipenolongku, dan di bawah naungsayapmu kelak aku bersukacita.

Page 142: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 63.8–64.3 1418 (63-9) Maka jiwaku tetap mengikutengkau, dan tangan kanan-Mumeneguhkan aku.9 (63-10) Tetapi orang yang menuntutnyawaku hendak membinasakan diaaku dimasukkan ke dalam bumi yang dibawah.10 (63-11) Maka sekaliannya akandiserahkan kepada kuasa pedang, danakan menjadi bagian serigala.11 (63-12) Tetapi raja akan bersukacitadalam Allah; maka barangsiapa yangbersumpah demi nama-Nya itu akanmemegahkan dirinya, karena mulutorang yang mengatakan dusta itu akandikatupkan kelak.

641Untuk pemimpin biduan. MazmurDaud. (64-2) Ya Allah, dengarlah

kiranya akan suara pengaduanku, danpeliharakanlah hayatku dari pada takutakan seteru.2 (64-3) Lindungkanlah kiranya akudari pada pakatan orang yang berbuatdosa, dan dari pada gaduh orang yangmengerjakan kejahatan,3 (64-4) yang telah mengasah lidahnyaseperti pedang, dan mengacu dengan

Page 143: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 64.4–9 142

anak panahnya yaitu perkataan yangpedih,4 (64-5) Hendak dipanahnya orang yangtulus hati dari tempat pengadangannya;maka tiba-tiba dipanahnya akan diadengan tiada takut.5 (64-6) Maka dikeraskannyahatinya dalam niat yang jahat,dan dibicarakannya dari halmenyembunyikan jerat, katanya:"Siapakah akan melihat dia?"6 (64-7) Maka dicarinya segalakejahatan, katanya: "Bahwa kami sudahmencari bersungguh-sungguh." Makapikiran masing-masingnya dan hatinyapun terlalu dalam.7 (64-8) Tetapi Allah akan memanahkepadanya, dan tiba-tiba sekaliannyaakan luka kelak oleh anak panah.8 (64-9) Maka demikianlah mereka itudiberi terantuk sebab lidahnya sendiri,dan barangsiapa yang melihat dia akanmenggeleng kepadanya.9 (64-10) Maka segala orang akantakut kelak dan akan memasyhurkanperbuatan Allah, serta memperhatikansegala pekerjaannya dengan budinya.

Page 144: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 64.10–65.5 14310 (64-11) Maka orang yang benaritu akan bersukacita dalam Allah danpercaya kepada-Nya, dan segala yangtulus hatinya akan memegahkan dirinya.

651Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. Nyanyian. (65-2)

Ya Allah, segala puji ada menantikanDikau di Sion; dan kepada-Mulah niatkami akan disampaikan.2 (65-3) Ya Tuhan yang mendengardoa orang. Kepada-Mulah kelak segalamanusia akan datang.3 (65-4) Maka beberapa perkara yangjahat telah beroleh kemenangan atasku,dan segala kesalahan kami kelak Engkauakan mengampuni.4 (65-5) Berbahagialah orang yang telahEngkau pilih dan Engkau hampirkansupaya ia duduk dalam halaman-Mumaka puaslah hati kami kelak dengankebaikan rumah-Mu, yaitu tempat kudusdalam kabah-Mu.5 (65-6) Maka oleh beberapa perkarayang hebat kelak Engkau memberi jawabkepada kami dengan kebenaran-Mu,ya Allah, yang menyelamatkan kami,Engkaulah yang dipercayai oleh segala

Page 145: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 65.6–11 144

ujung bumi dan oleh segala orang yangjauh-jauh di laut;6 (65-7) Yang menetapkan gunung-gunung oleh kekuatan-Nya, sebabpinggangnya diikat dengan kuasa;7 (65-8) Yang meneduhkan gemuruhlaut, yaitu gemuruh gelombangnya, danhuru-hara segala bangsa.8 (65-9) Maka segala orang yang dudukjauh-jauh itu takutlah akan segalaalamat-Mu; maka Engkau menyukakansegala orang masyrik dan magrib.9 (65-10) Maka Engkau melawat bumiini dan memberi air sebak, dan Engkausangat menggemukkan dia maka sungaiAllah itu penuh dengan air, setelahsudah Engkau menyediakan bumidemikian, maka gandum pula Engkaumenyediakan.10 (65-11) Maka segala alur bajakitu Engkau rendamkan, dan Engkauhancurkan segala sisa bajaknyamaka Engkau melembutkan diadengan hujan, serta memberkatitumbuh-tumbuhannya.11 (65-12) Maka Engkau memahkotaitahun itu dengan kebajikan-Mu dan

Page 146: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 65.12–66.4 145

lemakpun menitik dari pada bekasperjalanan-Mu,12 (65-13) yaitu menitik kepadasegala padang rumput di tanah sunyi,dan segala bukit pun terhias dengankesukaan.13 (65-14) Maka segala padang rumputitu berisi dengan beberapa kawanankambing dan segala lembahpun diliputidengan gandum maka sekaliannyabersorak-sorak dan menyanyi.

661Untuk pemimpin biduan.Nyanyian Mazmur. Hendaklah

kamu bersorak-sorak kepada Allah, haisegala isi bumi,2nyanyikanlah kemuliaan nama-Nya,dan muliakanlah puji-pujian-Nya.3Hendaklah kamu berdatang sembahkepada Allah: "Bagaimana hebat segalaperbuatan-Mu; maka oleh sangatkuasa-Mu kelak segala seteru-Mu akanmenundukkan dirinya kepada-Mu.4Maka segenap bumi ini akanmenyembah kepada-Mu, serta menyanyikepadamu, bahkan sekaliannya akanmenyanyi kepada nama-Mu."

Page 147: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 66.5–12 1465Marilah kamu lihat segala pekerjaanAllah; maka hebatlah perbuatan-Nyakepada segala anak Adam.6Maka laut itu telah diubahkan-Nya menjadi sarat, dan orang telahmenyeberang sungai dengan berjalankaki. Maka di sanalah kami telahbersuka-suka dalam Allah.7Maka Ialah yang memerintah padaselama-lamanya oleh kuasa-Nya danmatanya memandang kepada segalabangsa. Janganlah orang-orang yangdurhaka itu membesarkan dirinya.8Hai segala bangsa, pujilah akan Tuhankita, dan biarlah bunyi puji-pujian itudidengar orang.9 Ialah yang menghidupkan jiwa kita,dan tiada memberi kaki kita tergelincir.10Karena Engkaulah, ya Allah, yangtelah mencobai kami, dan Engkau sudahmenguji kami seperti orang mengujiperak.11Maka Engkau telah memasukkankami ke dalam jaring, dan Engkau telahmenanggungkan pikulan yang beratpada bahu kami.12Maka Engkau telah memberi orangberkendaraan atas kepala kami bahkan

Page 148: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 66.13–18 147

kami telah masuk ke dalam api danke dalam air pun; tetapi Engkau telahmembawa kami keluar ke tempat yangmewah.13Bahwa aku hendak masuk ke dalamrumah-Mu dengan membawa beberapakurban bakaran, dan aku hendakmembayar kepada-Mu segala niatku,14Yang telah disebutkan oleh lidahku,dan yang telah dikatakan oleh bibirmulutku tatkala aku sesak.15Maka aku hendak mempersembahkankepada-Mu beberapa kurban bakarandari pada binatang yang gemuk,serta dengan bau asap beberapadomba jantan; bahkan aku hendakmengurbankan beberapa lembu dankambing.16Hai kamu sekalian yang takut akanAllah, marilah kamu dengar, dan akuhendak menceritakan barang yang telahdiperbuatnya akan jiwaku.17Bahwa dengan mulutku aku telahmenyeru akan Dia, sehingga Iadibesarkan oleh lidahku.18Maka jikalau kiranya aku memandangkejahatan dalam hatiku, niscaya tiadadidengar Tuhan kelak akan daku.

Page 149: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 66.19–67.5 14819Tetapi sesungguhnya telah didengarAllah, serta diperhatikan-Nya bunyidoaku.20Segala puji bagi Allah yang tiadamengenggankan doaku, dan tiadamenjauhkan kemurahan-Nya daripadaku.

671 (67-1) Untuk pemimpin biduan.Dengan permainan kecapi.

Mazmur. Nyanyian. (67-2) DikasihaniAllah kiranya akan kami serta diberkati-Nya akan kami, dan diberi-Nya kiranyamuka-Nya bercahaya atas kami,2 (67-3) supaya jalan-Mu diketahuiorang di atas muka bumi, danselamat-Mu di antara segala bangsa.3 (67-4) Biarlah kiranya segala kaummemuji Engkau, ya Allah, bahkan biarlahsegala kaum memuji Engkau.4 (67-5) Biarlah kiranya segalabangsa bersuka-suka dan bersorak,karena Engkau akan menghukumkansegala kaum dengan keadilan, sertamemerintahkan segala bangsa di atasmuka bumi.5 (67-6) Biarlah kiranya segala kaummemuji Engkau, ya Allah, bahkan biarlahsegala kaum memuji Engkau.

Page 150: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 67.6–68.4 1496 (67-7) Maka bumi telah mengeluarkanhasilnya, dan Tuhan, yaitu Tuhan kita,akan memberkati kita.7 (67-8) Bahkan Tuhan akanmemberkati kita, dan segala ujungbumipun takut akan Dia kelak.

681 (68-1) Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. Nyanyian. (68-2)

Biarlah kiranya Allah berbangkit danbiarlah segala seterunya dicerai-beraikan, dan biarlah segala orang yangmembenci Dia itu lari dari hadapan-Nya.2 (68-3) Seperti lesap asap, demikianjuga lesapkanlah kiranya mereka itu;dan seperti hancur lilin dekat api,demikian juga biarlah orang jahat itubinasa di hadapan hadirat Allah.3 (68-4) Tetapi biarlah segala orangbenar bersukacita, biarlah ia termasa dihadapan Allah, bahkan biarlah ia gemardan bersuka-suka.4 (68-5) Nyanyilah olehmu bagi Allah,nyanyilah puji-pujian bagi nama-Nya,tambakkanlah jalan raya bagi yangberkendaraan di tanah belantara!Adapun nama-Nya itu Yah; danhendaklah kamu termasa di hadapanhadirat-Nya.

Page 151: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 68.5–10 1505 (68-6) Bahwa Allah di dalam tempatkediaman-Nya yang kudus itu, IalahBapa kepada anak yatim dan Hakim bagisegala perempuan janda.6 (68-7) Bahwa orang yang pupusdidudukkan Allah di antara kaumkeluarganya, dan orang yang terpenjaradikeluarkan-Nya sehingga ia berolehuntung, tetapi orang yang mendurhakaitu duduk di tanah yang hangat.7 (68-8) Ya Allah, apabila Engkau telahkeluar di hadapan kaummu, dan apabilaengkau telah menjalani tanah belantaraitu,8 (68-9) maka gempalah bumi danlangit pun cairlah di hadapan hadiratAllah; maka Sinai itupun gempalah dihadapan hadirat Allah, Tuhan orangIsrael.9 (68-10) Ya Allah, Engkau telahmenurunkan hujan yang lebat; danEngkau telah menyegarkan pusaka-Mupada masa lemahnya.10 (68-11) Maka perhimpunan-Muitu telah duduk dalamnya; ya Allah,dengan kemurahan-Mu, Engkau telahmenyediakan bagi orang miskin.

Page 152: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 68.11–16 15111 (68-12) Maka Tuhan telahmengeluarkan firman-Nya; dansegala perempuan yang memasyhurkankabar itu ialah suatu tentara yang besar.12 (68-13) Maka raja-raja segalatentara peperangan itu larilah, bahkansekaliannya lari; dan perempuan yangtinggal di rumah itu membagikanrampasan itu.13 (68-14) Maukah kamu berbaring diantara segala kandang domba, sepertisayap burung merpati yang berpalutdengan perak, dan bulunya denganemas kuning?14 (68-15) Apabila beberapa raja-rajadicerai-beraikan di sana oleh YangMahakuasa, maka hal itu seperti salju digunung Zalmon.15 (68-16) Adapun gunung Basan itusuatu Gunung Allah, dan gunung Basanitulah gunung yang tinggi.16 (68-17) Hai segala gunung yangtinggi, mengapa kamu menjeling,kepada gunung yang dikehendaki Allahakan tempat kedudukan-Nya? BahkanAllah akan duduk di sana sampaiselama-lamanya.

Page 153: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 68.17–23 15217 (68-18) Adapun segala kenaikanAllah itu dua laksa banyaknya, bahkanberibu-ribu; maka Tuhan pun menyertaidia seperti di atas Sinai di tempat kudus.18 (68-19) Bahwa Engkau telah naik ketempat tinggi dan Engkau telah melawansegala tawananmu; maka Engkau telahmenerima beberapa persembahan diantara manusia, bahkan di antara orangyang durhaka sekalipun, supaya Tuhankami Allah boleh duduk sertanya.19 (68-20) Segala puji bagi Tuhan yangmenanggung beban kita sehari-hari,yaitu Tuhan yang menyelamatkan kita.20 (68-21) Bahwa Allah itu bagi kitasuatu Tuhan yang memberi selamat,dan Tuhan kita Allah yang mempunyaikelepasan dari pada maut.21 (68-22) Tetapi Allah akanmemecahkan kepala segala seteru-Nya,dan pusaran rambut orang yang tetappada jalan kesalahannya.22 (68-23) Maka firman Tuhan: "BahwaAku hendak mengembalikan dari Basan,dan Aku hendak mengembalikan dia daripada lutut yang dalam,23 (68-24) supaya engkau mencelupkankakimu dalam darah, dan supaya lidah

Page 154: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 68.24–29 153

anjingmu beroleh bagiannya dari padasegala musuhmu."24 (68-25) Maka sekaliannya telahmelihat segala jalan-Mu, ya Allah, yaitusegala jalan Tuhanku dari Rajaku kedalam tempat kudus.25 (68-26) Maka segala orang yangmenyanyi telah berjalan di hadapandan yang memalu bunyi-bunyian itumengikutlah dari belakang, di tengah-tengah segala dayang yang memalurebana.26 (68-27) "Pujilah olehmu akan Allahdalam segala perhimpunan, yaitu akanTuhan, hai kamu sekalian yang terbitdari pada Israel."27 (68-28) Maka di sanalah Benyaminyang kecil menjadi pemerintahnya, dansegala penghulu tanah Yehuda denganpasukannya; dan segala penghuluZebulon dan segala penghulu Naftali.28 (68-29) Bahwa kekuatanmu telahdifirmankan oleh Tuhanmu, Ya Allah,kuatkanlah kiranya barang yang telahEngkau perbuat akan kami.29 (68-30) Maka oleh sebab kabah-Muyang di Yerusalem kelak beberapa

Page 155: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 68.30–35 154

raja-raja akan menyampaikanpersembahannya kepada-Mu.30 (68-31) Hardiklah kiranya akanbinatang buas yang di dalam menderung,dan perhimpunan segala lembu jantandengan anak lembu segala bangsa; danlanyakkanlah segala uang perak makaia telah mencerai-beraikan segala kaumyang suka berperang.31 (68-32) Maka beberapa orangbangsawan akan datang dari Mesirdan tanah Etiopia akan menadahkantangannya dengan segeranya kepadaAllah.32 (68-33) Bernyanyilah bagi Allah, haisegala kerajaan dunia ini, nyanyikanlahpuji-pujian bagi Tuhan;33 (68-34) yaitu yang berkendaraan dilangit yang di atas segala langit yangdahulu kala itu; bahwa dikeluarkan-Nyasuara-Nya, yaitu suara yang kuat.34 (68-35) Sebutkanlah olehmukekuatan bagi Allah; maka kebesaran-Nya itulah atas Israel, dan kekuatan-Nyapun di langit.35 (68-36) Ya Allah, hebatlah Engkaudari dalam segala tempatmu yangkudus; adapun Tuhan Israel itu Ialah

Page 156: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.1–5 155

yang mengaruniakan kekuatan dankuasa kepada kaum-Nya. Segala pujibagi Allah.

691 (69-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Bunga bakung.

Dari Daud. (69-2) Selamatkanlah kiranyaaku, ya Allah, karena segala air telahsampai kepada nyawaku.2 (69-3) Maka aku sudah tenggelamdalam lumpur yang dalam, di tempattiada dapat orang berdiri; dan akutelah sampai kepada air yang dalam, ditempat air bah meliputi aku.3 (69-4) Maka penatlah aku berseru-seru dan seraklah kerongkonganku, dankaburlah mataku menantikan Tuhanku.4 (69-5) Adapun orang yang membenciaku dengan tiada semena-mena ituterlebih banyak dari pada segala rambutkepalaku; dan gagahlah segala orangyang hendak membinasakan aku, danyang berseteru dengan aku dengan tiadasebenarnya; maka aku gantilah barangyang tiada kurampas.5 (69-6) Ya Allah, engkau mengetahuikebodohanku, dan segala kesalahankutiada terlindung dari pada-Mu.

Page 157: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.6–12 1566 (69-7) Janganlah kiranya segala orangyang menantikan Dikau itu mendapatmalu oleh karena aku, ya Allah, Tuhansegala tentera; dan janganlah segalaorang yang mencari akan dikau kena aiboleh karena aku, ya Tuhan orang Israel.(susah memenggalnya)7 (69-8) Sebab aku sudah menanggungkecelaan oleh karena-Mulah, dan malutelah menudungi mukaku.8 (69-9) Maka aku telah menjadi orangdagang kepada segala saudaraku, danorang asing kepada segala anak ibuku.9 (69-10) Karena hatiku termakan olehcemburu karena rumah-Mu, dan segalakecelaan orang yang mencela akanDikau telah menimpa aku.10 (69-11) Apabila aku mengangis danmerendahkan diriku dengan puasa,maka itupun menjadi suatu kecelaanbagiku.11 (69-12) Dan apabila aku memakaikain karung, maka aku menjadi baginyasuatu sindiran.12 (69-13) Adapun segala orang yangduduk di pintu gerbang itu mengata-ngata aku; dan akulah suatu nyanyianbagi orang yang minum mabuk.

Page 158: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.13–18 15713 (69-14) Tetapi aku ini berdoa kepada-Mu, ya Allah, pada masa kerelaan-Mu;berilah kiranya jawab kepadaku denganselamat-Mu yang setia itu, ya Allah, darisebab kemurahan-Mu yang besar itu.14 (69-15) Lepaskanlah kiranya akudari dalam lumpur dan jangan beriaku tenggelam, biarlah kiranya akudilepaskan dari pada segala yangmembenci aku, dan dari pada segala airyang dalam.15 (69-16) Janganlah kiranya airbah itu meliputi aku, dan jangan akuditenggelamkan oleh air yang dalammaka janganlah telaga itu menutupmulutnya atasku.16 (69-17) Ya Allah, jawablah kiranyakepadaku, karena kemurahan-Mubaiklah adanya dan toleh apalahkepadaku sekadar rahmat-Mu yangbesar itu.17 (69-18) Janganlah kiranya Engkaumelindungkan muka dari pada hamba-Mu, karena aku dalam sesak; jawablahkepadaku dengan segeranya.18 (69-19) Hampirilah kiranya akanjiwaku, dan tebuslah akan dia,

Page 159: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.19–24 158

merdekakanlah aku oleh sebab segalaseteruku.19 (69-20) Bahwa Engkau telahmengetahui kecelaanku dan maluku danaibku; maka segala lawanku itu adalahdi hadapan-Mu.20 (69-21) Bahwa hatiku pecahlah olehkecelaan itu, sehingga aku jatuh sakitpayah; maka aku sudah menantikankasihan orang, tetapi seorang puntiada, dan aku sudah menantikan orangpenghibur, tetapi seorang pun tiadakudapati.21 (69-22) Bahkan diberinya empeduakan makananku, dan tatkala dahagakudiberinya aku minum cuka.22 (69-23) Biarlah kiranya hidanganyang di hadapannya itu menjadi suatujerat dan suatu perangkap, tatkalamereka itu di dalam aman.23 (69-24) Biarlah matanya dikaburkansehingga tiada ia melihat, dan biarlahpinggangnya senantiasa gemetar.24 (69-25) Curahkanlah kiranya murka-Mu ke atasnya, dan biarlah kehangatanmarah-Mu mengenai dia.

Page 160: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.25–32 15925 (69-26) Biarlah tempat kediamannyamenjadi sunyi, dan seorangpun janganduduk dalam kemahnya.26 (69-27) Karena dianiayakannya akanorang yang telah Engkau palu, dandiceritakannya dari hal kesakitan segalaorang yang telah engkau lukakan.27 (69-28) Tambahilah kiranya salahnyadengan kesalahan, dan jangan merekaitu sampai kepada kebenaran-Mu.28 (69-29) Biarlah sekaliannyadihapuskan dari dalam kitab hayat, danjangan namanya tersurat bersama-samadengan orang yang benar.29 (69-30) Tetapi aku ini miskin dandukacita, ya Allah, biarlah kiranyaselamat-Mu meninggikan aku.30 (69-31) Bahwa aku hendak memujinama Allah dengan nyanyian, sertamembesarkan Dia dengan mengucapsyukur.31 (69-32) Maka yaitu terlebih berkenankepada Allah dari pada lembu, atau anaklembu yang bertanduk dan berkuku.32 (69-33) Maka orang yang lembuthatinya telah melihat hal itu dengansukacitanya; biarlah kiranya hatimu

Page 161: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 69.33–70.2 160

hidup, hai kamu sekalian yang mencariakan Allah.33 (69-34) Karena didengar Allahakan orang yang kekurangan, danorang-orang-Nya yang tertawan itu tiadadihinakan-Nya.34 (69-35) Hendaklah langit dan bumimemuji Dia, dan segala laut denganbarang sesuatu yang bergerak didalamnya.35 (69-36) Karena Allah hendakmenyelamatkan Sion danmembangunkan segala negeri Yehudamaka mereka itu akan menduduki danmempunyai dia.36 (69-37) Maka segala keturunanhamba-hamba-Nya itu akan mempusakaidia, dan segala orang yang mengasihinama-Nya itu akan duduk dalamnya.

701 (70-1) Untuk pemimpinbiduan. Dari Daud, pada waktu

mempersembahkan korban peringatan.(70-2) Ya Allah, segeralah kiranyalepaskan aku, dan tolonglah aku dengansegeranya, ya Allah.2 (70-3) Biarlah segala orang yangmenuntut nyawaku itu semuanyamendapat malu dan kena aib; biarlah

Page 162: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 70.3–71.3 161

segala orang yang suka aku kena celakaitu semuanya diundurkan balik dan kenaaib.3 (70-4) Biarlah segala orang yangmengatakan: "Ha, ha" itu semuanyadiundurkan dari sebab malunya.4 (70-5) Biarlah segala orang yangmencari akan Dikau bersukacitadan gemar akan Dikau, dan biarlahsegala yang mengasihi selamat-Muitu senantiasa mengatakan: "Segalakebesaran bagi Allah."5 (70-6) Tetapi aku ini miskin danpapa; hampirilah kiranya aku dengansegeranya, ya Allah; bahwa Engkaulahpembantuku dan penolongku ya Allah,janganlah kiranya engkau berlambatan.

711Ya Allah, kepada-Mulah akupercaya; jangan sekali-kali aku

mendapat malu.2Lepaskanlah kiranya aku olehkebenaran-Mu dan lepaskanlah aku;cenderungkanlah kiranya telinga-Mukepadaku dan selamatkan aku.3Biarlah kiranya Engkau menjadi bagikusuatu batu tempat kedudukan, supayaselalu aku pergi ke sana; bahwa Engkautelah berfirman menyuruh selamatkan

Page 163: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 71.4–10 162

aku: karena Engkaulah batuku dankotaku.4Ya Tuhanku, lepaskanlah kiranya akudari pada tangan orang jahat, yaitu daripada tangan orang yang khianat danyang bengis.5Karena Engkaulah pengharapanku, yaAllah, ya Tuhanku; dan kepada-Mulahaku telah percaya dari pada masamudaku.6Maka aku telah bersandar kepada-Mudari pada masa aku diperanakkan, danEngkaulah yang telah mengeluarkan akudari pada perut ibuku; maka senantiasaaku hendak memuji engkau.7Maka kepada banyak orang aku iniseperti suatu ajaib, tetapi Engkaulahtempat yang teguh aku berlindung.8Maka mulutku kelak akan dipenuhidengan puji-pujian bagi-Mu, dan denganhormat akan Dikau pada sepanjang hari.9 Janganlah kiranya Engkaumembuangkan aku kepada masatuaku, dan jangan tinggalkan aku tatkalahilang kekuatanku.10Karena segala seteruku mengata-ngata aku, dan orang yang mengintaiakan nyawaku berbicara bersama-sama,

Page 164: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 71.11–17 16311mengatakan: "Bahwa Allah telahmeninggalkan dia, kejarlah dan tangkapakan dia, karena tiadalah seorangpembantunya."12Ya Allah, janganlah kiranya Engkaumenjauhkan diri-Mu dari padaku, yaTuhanku, tolonglah akan daku dengansegeranya.13Biarlah segala orang yang melawannyawaku mendapat malu lalu binasadan biarlah segala orang yang menuntutcelakaku itu diliputi dengan kecelaandan aib.14Tetapi aku akan harap senantiasa,dan makin lebih aku akan memujiEngkau.15Maka lidahku akan menceritakankebenaran-Mu, dan selamat-Mupun padasepanjang hari; karena tiada kuketahuiakan bilangannya.16Maka aku hendak datang menyebutsegala pekerjaan Allah, Tuhanku yangbesar itu, dan aku hendak mengatakankebenaran-Mu, bahkan kebenaran-Musaja.17Ya Allah, dari pada kecilku Engkautelah mengajar aku, dan sampai

Page 165: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 71.18–22 164

sekarang telah aku menyatakan segalaperbuatan-Mu yang ajaib.18Sebab itu janganlah kiranya Engkaumeninggalkan aku tatkala aku tua danputih rambutku, ya Allah, sehingga akutelah menyatakan kekuatan-Mu kepadazaman ini, dan kuasa-Mu kepada segalaorang yang akan datang kelak.19Maka kebenaran-Mupun terlalutinggi, ya Allah, yang telah berbuatbeberapa perkara yang besar-besar, yaAllah, siapa gerangan yang sama denganEngkau?20Bahwa Engkau yang telahmenunjukkan kepada kami banyakkesesakan yang besar, maka Engkaujuga akan menghidupi kami, sertamembawa kami naik pula dari bawahbumi.21Tambahilah kiranya kebesaranku,dan tolehlah, lalu menghiburkan aku.22Maka akupun hendak memuji Engkaudengan gambus; aku hendak memujikebenaran-Mu, ya Tuhanku, makakepada-Mulah aku hendak menyanyipuji-pujian dengan berkecapi, ya TuhanIsrael Yang Kudus.

Page 166: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 71.23–72.4 16523Maka bibir mulutku akan bersorak-sorak tatkala aku menyanyi puji-pujiankepada-Mu, demikian juga jiwakupunyang telah Engkau tebus.24Dan lidahku akan mengatakankebenaran-Mu pada sepanjang hari,karena segala orang yang menuntutcelakaku itu telah mendapat malu dankena aib.

721Dari Salomo. Ya Allah,karuniakanlah kiranya segala

hukum-Mu kepada raja, dan kebenaran-Mu kepada putra baginda.2Maka ia akan menghukumkankaum-Mu dengan kebenaran, danhamba-hamba-Mu yang miskin dengankeadilan.3Maka segala gunung akanmenyampaikan sejahtera kepadakaum itu, dan segala bukit pun dengankebenaran.4Maka ia akan membicarakan halorang miskin diantara kaum itu, sertamenyelamatkan anak-anak orang yangkekurangan, dan ia akan menghancurkanorang yang berbuat aniaya.

Page 167: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 72.5–12 1665Maka sekaliannya takut kelak akandikau, selagi ada matahari dan selamaada bulan hingga zaman berzaman.6Maka iapun akan turun seperti hujankepada rumput yang disabit dan sepertiair hujan yang menyiram bumi.7Maka pada zamannya kelak segalaorang yang benar itu akan subur, dansejahtera pun limpahlah sehingga bulantiada lagi.8Maka ia akan memegang perintah daripada laut datang kepada laut, dan daripada sungai datang ke ujung bumi.9Maka segala orang yang dudukdi tanah belantara akan tunduk dihadapannya, dan segala musuhnya akanmenjilat debu tanah.10Maka segala raja Tarsis dan raja-rajasegala pulau pun akan membawapersembahannya; dan segala raja Syebadan Seba akan menghantar bingkisan.11Bahkan sekalian raja-raja akanmeniarap di hadapannya, dan segalabangsa akan memperhambakan dirinyakepadanya.12Karena ia akan memeliharakanorang miskin tatkala berseru, dan orang

Page 168: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 72.13–18 167

papa pun yang tiada padanya seorangpenolong.13Maka ia akan mengasihani segalaorang miskin dan papa, dan nyawa segalaorang miskin itu akan diselamatkannyakelak.14Maka ia akan menebus jiwanya daripada khianat dan aniaya, dan darahnyapun indahlah pada pemandangannya.15Maka sekaliannya akan hidup dankepadanyalah akan dipersembahkanorang dari pada emas Syeba, dan orangakan mendoakan dia senantiasa sertamemohonkan berkat atasnya padasepanjang hari.16Maka gandum pun mewahlah kelak dibumi di kemuncak gunung-gunung; danbuahnya akan berbuaian seperti Libanondan orang isi negeri pun suburlah sepertirumput di padang.17Bahwa namanya akan kekal selama-lamanya, bahkan namanya akan tinggalselama ada matahari. Maka orang akanberoleh berkat oleh sebabnya, dansegala bangsa akan menyebutkan diaberbahagia.18Segala puji bagi Tuhan kita Allah,yaitu Tuhan orang Israel, maka Ialah

Page 169: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 72.19–73.6 168

saja yang membuat pekerjaan yangajaib-ajaib.19Dan segala puji bagi nama-Nya yangmulia itu sampai selama-lamanya, makabiarlah kiranya segenap bumi dipenuhidengan kemuliaan-Nya. Amin dan amin.20Maka tamatlah segala doa Daud binIsai itu.

731Mazmur Asaf. Bahwasesungguhnya Allah itu baiklah

adanya kepada orang Israel, yaitukepada orang yang suci hatinya.2Tetapi aku ini hampirlah terlanjurkakiku, dan nyaris tapak kakikutergelincir.3Karena dengkilah aku akan orangsombong, tatkala kulihat orang jahatberuntung.4Karena tiadalah sesuatu kesakitantatkala matinya, melainkan teguhlahkekuatannya.5Maka bukannya ia di dalam kesukaranseperti orang lain, dan tiada kena balaseperti orang lain.6 Itulah sebabnya congkak dipersandangpada lehernya seperti rantai, dan aniayamenudungi dia seperti pakaian.

Page 170: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 73.7–15 1697Maka matanya terbancut dari sebabgemuknya; maka adalah kepadanyaterlebih dari pada segala sangka hatinya.8Maka semuanya mengolok-olok danmengatakan aniaya dengan jahatnya;maka sekaliannya berkata-kata denganbesar hatinya.9Maka mulutnya ditempatkannya dilangit; dan lidahnya menjalani bumi ini.10Maka sebab itu kaumnya balikkemari, dan diperahkan air sepenuh-penuh cawan.11Maka katanya: "Bagaimanakahdiketahui Allah dan masakan YangMahatinggi itu beroleh pengetahuan?12Bahwa inilah orang-orang yang jahat;dan bertambah-tambahlah hartanyasebab selalu dalam sentosa.13Bahwa sesungguhnya dengan sia-siaaku telah menyucikan hatiku, danmembasuh tanganku dengan kesucian.14Karena sepanjang hari aku kenasiksa, dan pengajaran pada tiap-tiappagi hari.15Maka jikalau pada sangkaku: "Akuhendak berkata demikian," niscayakhianatlah aku akan segala keturunananak-anakmu.

Page 171: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 73.16–24 17016Apabila aku berpikir-pikir bagaimanahendak mengetahui hal itu, maka yaituterlalu susah pada pemandanganku:17Sehingga aku masuk ke dalamtempat kudus bagi Allah, sertakucamkan kesudahan mereka itu.18Bahwa sesungguhnya Engkautempatkan dia pada tempat yanglicin; dan Engkau jatuhkan dia kepadakebinasaan.19Bagaimana mereka itu menjadikerusakan dalam sesaat juga makasemuanya habis binasa oleh hebat.20Maka seperti mimpi pada ketikaorang jaga, demikianlah, ya Tuhan, padaketika Engkau jaga kelak Engkau akanmenghinakan rupanya.21Karena dukacitalah hatiku; danmencocok-cocok rasanya dalam diriku.22Demikianlah bodoh dan bebalku;maka keadaanku seperti binatang dihadapan hadirat-Mu.23Tetapi senantiasa aku beserta-Mu,dan Engkau juga yang memegangtangan kananku.24Maka Engkau akan memimpin akudengan bicara-Mu, dan kemudian kelak

Page 172: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 73.25–74.2 171

Engkau akan menyambut aku kepadakemuliaan.25Maka siapa gerangan ada padakudalam surga, melainkan Engkau juga?Dan di atas bumi seorang pun tiadakukehendaki lain dari pada Engkau.26Maka hilanglah tubuh dan hatiku;tetapi Allah juga kekuatan hatiku danbagianku sampai selama-lamanya.27Karena segala orang yang jauh daripada-Mu akan binasa kelak; bahkanEngkau telah menumpas segala orangyang meninggalkan Engkau denganzinanya.28Tetapi bagiku baiklah adanyamenghampiri Allah; maka aku telahmenentukan Tuhanku Allah akan tempataku berlindung, supaya dapat akumenceritakan segala perbuatan-Mu.

741Nyanyian pengajaran Asaf. YaAllah, mengapa Engkau telah

membuangkan kami sampai selama-lamanya? Dan mengapa murka-Muberasap atas segala domba yang Engkaugembalakan itu?2 Ingatlah kiranya akan perhimpunan-Mu, yang telah Engkau tebus darizaman dahulu, dan yang telah Engkau

Page 173: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 74.3–9 172

merdekakan akan menjadi kaumpusaka-Mu dan gunung Sion, tempatEngkau telah menduduki itu.3Berangkatlah kiranya datang melihatkerusakan yang kekal, dan segala celakayang dilakukan oleh musuh kami didalam tempat kudus.4Maka segala seteru-Mu telah meraungdi tengah-tengah perhimpunan-Mu, dandidirikannya segala panji-panjinya akanmenjadi alamat.5Maka rupanya seperti orang yangmenaikkan beliungnya kepada pohonkayu setumpuk.6Akan sekarang segala perbuatanukirnya itu semuanya dipecahkannyadengan kapak dan pemukul.7Maka dibakarkannya tempat kudus-Muitu dengan api, dan dinajiskannya tempatkediaman nama-Mu itu, diratakannyadengan bumi.8Maka katanya dalam hatinya: "Marilahkita binasakan dia habis sekali!" Makatelah dibakarkannya segala tempatsembahyang bagi Allah di tempat ini.9Maka tiada lagi kami melihat segalatanda kami, dan tiada lagi seorang nabipun, atau barang seorang di antara kami

Page 174: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 74.10–16 173

yang mengetahui berapa lama lagi halini.10Ya Allah, berapa lama lagi kelakmusuh itu akan mencela? Dan seteruitu akan menghujat nama-Mu sampaiselama-lamanyakah?11Mengapakah Engkau mengundurkantangan-Mu, yaitu tangan kananmu?Keluarkanlah kiranya dari pada dadabajumu, dan binasakan sekaliannya.12Tetapi Allah itulah Rajaku dari zamandahulu, yang mengadakan selamat diatas muka bumi.13Bahwa dengan kodrat-Mu, Engkautelah membelahkan laut, sertamemecahkan kepala segala naga didalam air.14Maka Engkau telah meremukkansegala kepala buaya, dan memberidagingnya akan makanan kaum yangduduk di tanah belantara.15Maka Engkau telah membelah mataair dan anak sungai, dan Engkau telahmengeringkan sungai yang besar-besar.16Maka Engkaulah yang empunyasiang hari, dan Engkau juga yangmempunyai malam; maka Engkaulahyang menjadikan terang dan matahari.

Page 175: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 74.17–23 17417Maka Engkau telah menentukansegala perhinggaan bumi, dan Engkaujuga yang mengadakan musim panasdan musim dingin.18Ya Allah, ingatlah kiranya akan halmusuh itu telah mencela, dan suatubangsa yang bodoh telah menghujatnama-Mu.19 Janganlah kiranya engkau serahkanjiwa burung tekukurmu kepada binatangyang buas; dan jangan lupa akan nyawaorang-orang-Mu yang miskin sampaiselama-lamanya.20 Ingatlah kiranya akan perjanjian itu,karena segala tempat yang gelap diatas bumi ini penuhlah dengan tempatkediaman orang yang berbuat aniaya.21 Janganlah kiranya orang yangteraniaya itu kembali dengan malunya,dan biarlah segala orang miskin danpapa itu memuji nama-Mu.22Bangunlah kiranya, ya Allah, danbenarkanlah hal diri-Mu. Ingatlah kiranyabagaimana orang bodoh mencela akanDikau sepanjang hari.23Dan jangan lupa akan suara segalaseteru-Mu, karena riuh orang yang

Page 176: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 75.1–6 175

berbangkit melawan akan Dikau itunaiklah senantiasa.

751 (75-1) Untuk pemimpinbiduan. Menurut lagu: Jangan

memusnahkan. Mazmur Asaf. Nyanyian.(75-2) Bahwa kami hendak mengucapsyukur kepada-Mu, ya Allah, maka kamimengucap syukur sebab nama-Mu telahhampirlah, dan diceritakan orang akansegala perbuatanmu yang ajaib.2 (75-3) "Adapun apabila aku telahmendapat masa yang tertentu, tak dapattiada Aku akan menghukumkan dengansebenarnya.3 (75-4) Maka bumi dengan segalaisinya telah hancurlah bahwa Akulahyang meneguhkan segala tiangnya."4 (75-5) Maka Aku telah berfirmankepada orang sombong: "Janganlahkamu sombong." Dan kepada orangjahat: "Janganlah kamu meninggikantandukmu.5 (75-6) Bahkan janganlah kamumeninggikan tandukmu ke atas, danjangan berkata-kata dengan mendongaktengkukmu."6 (75-7) Karena bukan dari sebelahtimur atau dari sebelah barat, atau

Page 177: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 75.7–76.2 176

dari sebelah selatanpun datangnyaketinggian itu.7 (75-8) Melainkan Allah juga menjadiHakim; Ialah yang merendahkan seorangdan meninggikan seorang.8 (75-9) Karena pada tangan Allahada suatu piala dan air anggur itumembuak; Maka yaitu penuh dengananggur yang bercampur dan dituangnyadari padanya; tetapi segala orang jahatdi dalam dunia ini akan menghisapkeladaknya dan meminum dia.9 (75-10) Tetapi sampai selama-lamanya aku hendak memasyhurkan,serta menyanyi puji-pujian bagi Tuhanbani Yakub.10 (75-11) Maka segala tanduk orangjahat kelak aku akan mengerat tetapisegala tanduk orang yang benar itu akanditinggikan.

761 (76-1) Untuk pemimpin biduan.Dengan permainan kecapi.

Mazmur Asaf. Nyanyian. (76-2) BahwaAllah itu diketahui orang di negeriYehuda dan besarlah nama-Nya di antaraorang Israel.2 (76-3) Maka di Salem ada kemah-Nya,dan tempat kedudukkannya di Sion.

Page 178: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 76.3–10 1773 (76-4) Maka di sanalah dipatahkan-Nya segala anak panah yang berkilat,serta dengan perisai dan pedang danalat peperangan itupun.4 (76-5) Maka sangatlah kebesarandan kemuliaan-Mu, dari gunung-gunungtempat mangsa itu.5 (76-6) Maka segala orang yang beranihatinya telah dirampas, dan tertidurdengan lelap, dan dari pada orang gagahseorang jugapun tiada berkuasa lagi.6 (76-7) Ya Tuhan bani Yakub, olehsebab hardik-Mulah segala kenaikkandengan kudanya sekali telah tidur lelap.7 (76-8) Maka Engkaulah, bahkanEngkau juga yang patut ditakuti;siapa gerangan yang dapat menentangmuka-Mu tatkala Engkau murka?8 (76-9) Maka dari langit Engkautelah memberi orang mendengarhukuman-Mu; maka bumi pun takutlahserta berdiam dirinya9 (76-10) tetapi Allah berbangkithendak memutuskan hukum, danhendak menyelamatkan segala orangyang lembut hatinya di atas bumi.10 (76-11) Sesungguhnya Engkau akandipuji oleh marah manusia; Dan Engkau

Page 179: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 76.11–77.3 178

akan mengikat pinggang-Mu denganbaki marah itu.11 (76-12) Maka hendaklah kamuberniat dan bayar niatmu kepadaTuhanmu Allah! Biarlah segalayang mengelilingi Dia membawapersembahannya kepada yang patutditakuti.12 (76-13) Maka ia akan memutuskannyawa segala penghulu; dan hebatlah iabagi segala raja di atas bumi.

771 (77-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut: Yedutun. Mazmur Asaf.

(77-2) Bahwa aku hendak berserukepada Allah dengan suaraku; bahkankepada Allah dengan suaraku dan Iaakan memasang telinga kepadaku.2 (77-3) Maka pada masa kesesakankuaku telah mencari akan Tuhan; makapada malam hari kutadahkanlahtanganku dengan tiada berkeputusan,dan hatiku tiada mau dihiburkan.3 (77-4) Maka aku terkenang akanAllah, serta mengerang; maka akubersungut-sungut dan hatiku keluhkesah.

Page 180: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 77.4–11 1794 (77-5) Maka Engkau memberi matakutetap berjaga, dan aku tercengangsehingga tiada berkata-kata lagi.5 (77-6) Maka terkenanglah aku akanzaman dahulu, dan akan segala tahunyang telah lalu.6 (77-7) Dan aku teringat akannyanyianku pada malam hari; maka akuberpikir-pikir di dalam hatiku, dan jiwakumemeriksa dengan selidiknya.7 (77-8) "Masakan Tuhan membuangkansampai selama-lamanya, dan masakanIa tiada lagi berpengasihan?8 (77-9) Maka telah habiskahkemurahan-Nya sampai selama-lamanyadan putuskan janjinya zaman berzaman?9 (77-10) Maka sudahkah Allahmelupakan pengasihan? Dan sudahkahditutup-Nya segala rahmat-Nya denganmurka-Nya?10 (77-11) Maka kataku: "Bahwainilah kelemahanku, tetapi aku hendakmengenangkan segala tahun tangankanan Yang Mahatinggi."11 (77-12) Maka aku hendakmenyebutkan segala perbuatan Allah;karena aku hendak mengenangkansegala ajaib-Mu pada zaman dahulu.

Page 181: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 77.12–19 18012 (77-13) Maka aku akan memikirkansegala pekerjaan-Mu, dan ingat akansegala perbuatan-Mu.13 (77-14) Adapun jalan-Mu di dalamtempat kudus, ya Allah. Siapa geranganTuhan yang besar seperti Allah?14 (77-15) Maka Engkaulah Tuhanyang membuat perkara yang ajaib; danEngkau telah menyatakan kuasa-Mu diantara segala bangsa.15 (77-16) Maka dengan tangan-MuEngkau telah menebus kaum-Mu, yaitubani Yakub dan bani Yusuf.16 (77-17) Bahwa segala air telahmelihat Engkau, ya Allah, bahkansegala air telah melihat Engkau dengangemetarnya, dan segala air yang dalamitu pun gemetarlah.17 (77-18) Maka awan-awan itumencurahkanlah air, dan langitpunbersuaralah; maka segala anakpanah-Mu pun sabung menyabunglah.18 (77-19) Adapun bunyi guruh-Mu itu didalam ribut; dan kilat pun menerangkandunia ini; maka bumipun gempalah sertaberguncang.19 (77-20) Adapun jalan-Mu itu di laut,dan segala lorong-Mu pada air yang

Page 182: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 77.20–78.5 181

besar-besar, dan bekas tapak kaki-Mutiada ketahuan.20 (77-21) Maka Engkau telahmenghantarkan kaum-Mu itu sepertikawanan domba, oleh tangan Musa danHarun.

781Nyanyian pengajaran Asaf.Hai kaumku, pasanglah

telingamu akan pengajaranku, dancenderungkanlah telingamu kepadasegala perkataan lidahku.2Maka aku hendak membuka mulutkuakan mengatakan misal; dan aku hendakmengeluarkan beberapa rahasia yangdahulu kala.3Yang telah kami dengar dan kamiketahui, dan yang diceritakan kepadakami oleh nenek moyang kita.4Maka tiadalah kami hendakmenyembunyikan dia dari pada anakcucunya, serta kami mengabarkankepada keturunan yang akan datangkelak segala puji-pujian Allah dankekuatan-Nya dan segala pekerjaanajaib yang telah diperbuat-Nya.5Karena telah ditetapkan-Nya suatukesaksian di antara bani Yakub, danditentukan-Nya suatu hukum di antara

Page 183: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.6–11 182

bani Israel, yang telah difirmankan-Nyakepada nenek moyang kita, supayadiberinya tahu pada anak cucunya.6Supaya diketahui oleh keturunan yangakan datang, yaitu segala kanak-kanakyang lagi akan diperanakkan kelak;yang akan berbangkit lalu menceritakankepada anak-anaknya pula.7Supaya sekaliannya itu menaruh harapkepada Allah, dan jangan dilupakannyasegala perbuatan Allah, melainkandipeliharakannya segala firman-Nya;8dan jangan mereka itu seperti nenekmoyangnya, yaitu suatu keturunanyang degil dan durhaka, bahkan suatuketurunan yang tiada menetapkanhatinya, dan jiwanya tiada bersetiadengan Allah.9Maka segala bani Efraim yangbersenjata dan berpanah itu telah undurpada hari peperangan.10Maka tiada dipeliharakannyaperjanjian Allah, dan engganlah ia daripada menurut jalan Taurat-Nya.11Maka dilupakannya segala perbuatan-Nya, dan segala ajaib yang telahdinyatakan-Nya kepadanya.

Page 184: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.12–19 18312Maka di hadapan nenek moyangnyadiperbuat-Nya beberapa perkara yangheran, di tanah Mesir dan di padangZoan.13Maka laut itu dibelah-Nya dandiberi-Nya mereka itu menyeberang,dan segala airnya didirikan-Nya sepertisuatu timbunan.14Maka pada siang hari dihantarkan-Nya mereka itu dengan suatu awan, dansepanjang malam dengan cahaya api.15Maka dibelah-Nya batu-batu di tanahbelantara; diberi-Nya minum puas-puasseperti dari pada air yang dalam.16Maka dipancarkan-Nya beberapaanak sungai dari dalam batu, dan air itudialirkan-Nya seperti beberapa sungai.17Tetapi kembalilah ia berdosa kepada-Nya, serta mendurhaka kepada YangMahatinggi di dalam tanah belantara.18Maka dicobainya akan Allah dalamhatinya; dipintanya makanan sepertikehendak nafsunya.19Bahkan sekaliannya mengata-ngataAllah, maka katanya: "Dapatkahdisediakan Allah makanan di tanahbelantara?

Page 185: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.20–27 18420Bahkan dipalu-Nya batu itu sehinggaterpancar airnya, dan beberapa anaksungai telah mengalir; tetapi dapatkahia memberi roti pula, dan maukah Iamenyediakan daging bagi kaum-Nya?"21Maka sebab itu didengar Allah, lalumurka; maka apipun bernyalalah atasbani Yakub, dan murkapun naiklah atasbani Israel.22Sebab tiada mereka itu percaya akanAllah, dan tiada harap akan selamat-Nya.23Tetapi berfirmanlah Ia kepada awan-awan yang di atas, dan dibukakannyasegala pintu langit.24Maka dihujani-Nya mereka itudengan manna akan makanannya, dandikaruniakan-Nya kepadanya gandumdari langit.25Maka manusia itu makanlah rotiorang gagah, dan dikaruniakan-Nyamakanan kepadanya sampai kenyang.26Maka diturunkan-Nya angin timur diudara, dan oleh kuasa-Nya dibawanyaangin selatan.27Maka dihujani-Nya dengan dagingseperti habuk banyaknya, dan denganburung yang bersayap seperti pasir ditepi laut.

Page 186: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.28–35 18528Maka dijatuhkan-Nya di tengah-tengah tempat kemahnya, dan kelilingtempat kedudukannya.29Sehingga makanlah sekaliannya, lalukenyang; dan dikaruniakan-Nya barangyang diingininya.30Tetapi belumlah ia jemu akankeinginannya itu, dan makanan itu lagidi dalam mulutnya,31 tatkala murka Allah itu naiklah keatasnya; dibunuh-Nya segala orang yangterlebih gemuk, dan dipalu-Nya segalaorang Israel yang muda-muda.32Maka dalam pada itupun sekaliannyatelah berdosa lagi, dan tiada percayaakan segala pekerjaan-Nya yang ajaibitu.33Maka sebab itu dihilangkan-Nyasegala harinya dengan sia-sia, dansegala tahunnya dengan ketakutan.34Maka apabila dibunuh-Nya akandia, barulah mereka itu bertanyakandia; maka kembalilah sekaliannya sertamencari Allah siang-siang.35Maka teringatlah ia akan halAllah itulah batunya; dan Allah YangMahatinggi ialah Penebusnya.

Page 187: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.36–43 18636Tetapi dipujuknya akan Dia denganmulutnya, dan berbuat bohongkepada-Nya dengan lidahnya.37Karena hatinya tiada tetapkepada-Nya, dan tiada bersetia dalamperjanjian-Nya.38Tetapi oleh sebab rahmat-Nyadiampuni-Nya kesalahannya itu dantiada dibinasakan-Nya; bahkan kerapkali ditahani-Nya murka-Nya, dan tiadadibangkitkan-Nya segala amarah-Nya.39Maka ingatlah Ia akan hal sekaliannyaitu manusia juga, seperti angin yanglenyap dan tiada kembali lagi.40Maka beberapa kali sekaliannyamendurhaka kepada-Nya di tanahbelantara, serta menyusahi Dia di tanahsunyi.41Maka kembalilah sekaliannyamencobai Allah, serta mendukacitakanTuhan orang Israel Yang Mahakudus itu.42Maka tiadalah mereka itu ingat akantangan kodrat-Nya, atau akan hari Iatelah memerdekakan dia dari padamusuh itu.43Bagaimana diadakan-Nya alamatnyadi Mesir, dan segala ajaib-Nya di padangZoan.

Page 188: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.44–50 18744Maka diubahkan-Nya segalasungainya menjadi darah, dan segala taliairnya, sehingga tiada dapat mereka ituminum.45Maka didatangkan-Nya di antaranyabanyak lalat yang menghurungi dia, dankatak yang membinasakan dia.46Maka diberi-Nya segala hasilnyakepada ulat, dan segala kelelahannyakepada belalang.47Maka dibinasakan-Nya segala pokokanggurnya dengan hujan batu; dansegala pohon jumis dengan embun beku.48Maka segala binatangnya pundiserahkan-Nya kepada hujan batu,dan segala kawanan dombanya kepadahalilintar.49Maka didatangkan-Nya ke atasnyakehangatan murka-Nya, serta marahdan geram dan kesesakan, yaitu suatupasukan malaikat yang membawacelaka.50Maka ditambak-Nya jalan bagimurka-Nya, dan tiada diluputkan-Nyajiwa mereka itu dari pada maut;melainkan diserahkan-Nya nyawanyakepada bala sampar.

Page 189: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.51–57 18851Maka dipalu-Nya segala anak sulungdi Mesir, dan permulaan kekuatan orangdalam segala kemah orang Ham.52Tetapi kaum-Nya sendiri itudibawa-Nya keluar seperti domba, dandihantarkan-Nya di tanah belantara ituseperti kawanan kambing.53Maka dibawa-Nya akan dia denganselamatnya, sehingga tiada ia takut;tetapi segala musuhnya ditenggelamkanoleh laut.54Maka dihantarkan-Nya sampaikepada jajahan tempat kudus-Nya, kegunung ini yang telah diperoleh-Nyadengan tangan kanan-Nya.55Maka dihalaukan-Nya pula segalabangsa dari hadapannya, dan dibagikan-Nya akan menjadi pusakanya denganukuran, serta didudukkan-Nya segalasuku bani Israel itu di dalam kemahnya.56Tetapi sekaliannya mencobai AllahYang Mahatinggi serta mendurhakakepada-Nya, dan tiada dipeliharakannyasegala kesaksian-Nya.57Melainkan sekaliannya mungkirlahdan berbuat khianat seperti nenekmoyangnya, dan sekaliannya terbalikseperti busur yang khianat.

Page 190: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.58–65 18958Karena dibangkitkannya murka-Nyadengan segala tempatnya yang tinggi-tinggi, dan dengan patung ukirannyadidatangkannya cemburu-Nya.59Setelah didengar Allah akan halitu, maka murkalah Ia, dan sangatdibenci-Nya akan Israel,60Sehingga ditinggalkan-Nya kemahyang di Silo, yaitu kemah yang telahdidirikan-Nya di antara manusia.61Maka kekuatan-Nya itu diserahkan-Nya kepada hal tawanan, dankemuliaan-Nya ke tangan musuhnya.62Maka diserahkan-Nya kaum-Nyakepada pedang, dan murkalah Ia akanpusaka-Nya.63Maka orang muda-mudanya itudimakan api, dan anak-anaknya yangperempuan tiada lagi dipuji.64Maka rebahlah segala imamnyadimakan pedang, dan segala perempuanjandanya tiada meratapkan dia.65Kemudian Tuhanpun bangunlahseperti orang yang jaga dari pada tidur,dan seperti orang gagah yang bersorakoleh minum air anggur.

Page 191: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 78.66–79.1 19066Maka dipalu-Nya segala musuh-Nyake belakang; didatangkan ke atasnyakecelaan yang kekal.67Maka ditolak-Nya kemah Yusuf, dantiada dipilih-Nya suku Efraim;68melainkan dipilih-Nya suku Yehuda,dan gunung Sion yang dikasihi-Nya.69Maka dibangunkan-Nya tempatkudus-Nya seperti tempat yangtinggi-tinggi, dan seperti bumi yangditetapkan-Nya sampai selama-lamanya.70Maka dipilih-Nya pula Daud, hamba-Nya, diambilnya dari pada kandangdomba.71Maka dibawa-Nya dari pada mengikutsegala domba yang menyusu, supayadigembalakannya Yakub, kaum-Nya itu,dan Israel yang menjadi pusaka-Nya.72Maka digembalakannya akan diasekadar tulus hatinya, serta dihantarnyake mana-mana dengan kepandaiantangannya.

791Mazmur Asaf. Ya Allah, pusaka-Mu itu telah dimasuki oleh orang

bangsa asing; dan kabah-Mu yangkudus itu telah dinajiskannya; bahkandijadikannya Yerusalem itu beberapatimbunan batu.

Page 192: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 79.2–8 1912Adapun segala mayat hamba-hamba-Mu telah diberikannya kepada segalaburung yang di udara akan makanannya,dan daging segala orang-Mu yangberbakti telah diberikannya kepadasegala binatang yang di bumi.3Maka darahnya telah ditumpahkannyaseperti air pada keliling Yerusalem danseorangpun tiada yang menguburkandia.4Bahwa kami telah menjadi suatukecelaan kepada orang yang sekampungdengan kami, dan suatu sindiran danolok-olokan kepada orang yang dudukkeliling.5Berapa lamakah lagi, ya Allah,sampai kekalkah murka-Mu itu, dancemburuan-Mu akan bernyala sepertiapakah?6Curahkanlah kiranya murka-Mu itu keatas segala bangsa yang tiada mengenalakan Dikau, dan atas segala kerajaanyang tiada menyeru akan nama-Mu.7Karena sekaliannya sudah menelanakan Yakub, serta membinasakantempat kedudukannya.8 Janganlah kiranya Engkau ingatakan segala kesalahan nenek moyang

Page 193: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 79.9–13 192

kami, dan biarlah kiranya segalarahmat-Mu mendahului kami dengansegeranya; karena kami telah sangatlahdirendahkan.9Ya Allah yang menyelamatkan kami,tolonglah kiranya kami oleh karenakemuliaan nama-Mu; Lepaskanlah kamidan ampunkanlah segala dosa kami olehkarena nama-Mu.10Mengapa gerangan segala bangsaakan berkata: "Bahwa di manakahTuhannya?" Biarlah kiranya ketahuandi antara segala bangsa padapemandangan kami akan hal Engkauakan menuntut darah segala hamba-Muyang telah tertumpah itu.11Biarlah kiranya erang orang yangtertawan itu sampai kepada hadirat-Mu,dan oleh sangat kuasa-Mu peliharakanlahsegala orang yang ditentukan akandibunuh.12Dan kepada orang yang sekampungdengan kami balaslah kiranya tujuh kaliganda ke dalam pangkuannya, sebabsegala kecelaan yang telah dicelakannyaakan Dikau, ya Tuhan.13Maka kami ini yaitu kaum-Mu,dan domba-domba yang Engkau

Page 194: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 80.1–5 193

gembalakan, akan mengucapsyukur kepada-Mu kelak sampaiselama-lamanya; maka kami akanmemasyhurkan puji-pujian-Mu zamanberzaman.

801 (80-1) Untuk pemimpinbiduan. Menurut lagu: Bunga

bakung. Kesaksian Asaf. Mazmur.(80-2) Pasanglah kiranya telingamu,ya gembala orang Israel, ya Engkauyang menghantarkan bani Yusuf sepertikawanan domba, ya Engkau yang dudukdi antara kedua kerub, tajallilah kiranya.2 (80-3) Bangkitkanlah kiranya perkasa-Mu di hadapan Efraim dan Benyamindan Manasye, dan marilah Engkaumenyelamatkan kami.3 (80-4) Kembalikanlah kiranya kami,ya Allah, biarlah muka-Mu bercahaya,maka selamatlah kami.4 (80-5) Ya Allah, Tuhan segala tentera,berapa lama lagi kelak Engkau murkaakan doa kaum-Mu?5 (80-6) Bahwa Engkau telah memberiia makan air mata akan rezekinya; danEngkau telah memberi ia minum airmata dengan sepenuhnya.

Page 195: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 80.6–12 1946 (80-7) Maka Engkau telah menjadikankami suatu perbantahan bagi orang yangsekampung dengan kami; dan segalamusuh kami tertawa sama sendirinya.7 (80-8) Kembalikanlah kiranya kami, yaTuhan segala tentera; biarlah muka-Mubercahaya, maka selamatlah kami.8 (80-9) Bahwa Engkau telah membawasepohon anggur dari dalam Mesir makaEngkau telah menghalaukan segalabangsa, lalu menanamkan pohon itu.9 (80-10) Dan Engkau telahmenyediakan tempat baginya,sehingga ia berakar dalam-dalam sertamemenuhi tanah itu.10 (80-11) Maka segala gunung punditudungi oleh naungnya, dan segalacarangnya pun seperti pohon eru yangbesar-besar.11 (80-12) Maka diletakkannya carang-carangnya sampai ke laut, dan segalapucuknya pun sampai ke sungai.12 (80-13) Mengapakah Engkau telahmemecahkan segala pagarnya, sehinggabarangsiapa yang lalu pada jalan ituboleh memetik akan dia?

Page 196: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 80.13–81.1 19513 (80-14) Bahwa babi hutan telahmerusakkan dia, dan segala binatangbuas di padang memakan dia.14 (80-15) Baliklah kiranya, ya Tuhansegala tentera; tiliklah oleh-Mu darisurga, lihatlah dan peliharakan pokokanggur ini.15 (80-16) Yaitu batang yang ditanamoleh tangan kanan-Mu, Dan carang yangtelah engkau menguatkan bagi dirimu.16 (80-17) Bahwa yaitu telah dibakardengan api serta ditebang, dansekaliannya binasa oleh hardik dari padahadirat-Mu.17 (80-18) Hantarkanlah tangan-Muatas orang yang di sebelah kanan-Mu,yaitu atas anak Adam yang telah Engkaumenguatkan bagi dirimu.18 (80-19) Dengan demikian tiada kamiakan undur dari pada-Mu; hiduplahkiranya kami, maka kami akan berserukepada nama-Mu.19 (80-20) Kembalikanlah kiranya kami,ya Allah Tuhan segala tentera; biarlahmuka-Mu bercahaya, maka selamatlahkami.

811 (81-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Gitit. Dari Asaf.

Page 197: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 81.2–8 196

(81-2) Bernyanyilah dengan nyaring bagiAllah kekuatan kita; bersoraklah bagiTuhan bani Yakub.2 (81-3) Angkatlah suatu lagu danbawa rebana, dan kecapi yang merdubunyinya, serta dengan gambus.3 (81-4) Tiuplah nafiri dalam bulanbaru, pada bulan purnama, yaitu padahari raya kita.4 (81-5) Karena yaitulah suatu undang-undang bagi Israel, dan hukum Tuhanbani Yakub.5 (81-6) Maka ditentukan-Nya di antarabani Yusuf akan menjadi kesaksian,tatkala ia telah keluar atas tanah Mesir.Di tempat aku telah mendengar suatubahasa yang tiada aku mengerti:6 (81-7) "Bahwa Aku telah melepaskantanggungan dari pada bahunya, dantangannya terlepas dari pada galas.7 (81-8) Maka dalam kesesakan engkautelah berseru, lalu Aku melepaskandikau; dan Aku memberi jawab padamudari balik tirai guruh; maka Aku telahmencobai engkau di tepi air Meriba.8 (81-9) Hai kaum-Ku, dengarlaholehmu, maka Aku hendak bersaksi

Page 198: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 81.9–15 197

kepadamu, hai Israel, jikalau engkauhendak mendengar akan Daku!9 (81-10) Jangan ada di antaramubarang sesuatu dewa orang, dan janganengkau menyembah sesuatu dewa orangasing.10 (81-11) Bahwa Akulah TuhanmuAllah, yang telah membawa engkaukeluar dari tanah Mesir. Ngangakanlahmulutmu, maka Aku akan memenuhidia.11 (81-12) Tetapi kaum-Ku itu tiadamau mendengar akan suara-Ku, danbani Israel tiada suka akan Daku.12 (81-13) Sebab itu Aku sudahmenyerahkan dia kepada kekerasanhatinya, supaya diturutnya bicaranyasendiri.13 (81-14) Alangkah baiknya jikalaukaum-Ku mau mendengar akan Daku;dan jikalau bani Israel itu mau menurutsegala jalan-Ku.14 (81-15) Maka dengan segeranya Akudapat menaklukan segala musuhnya,dan membalikkan tangan-Ku atas segalaseterunya.15 (81-16) Maka segala orangyang membenci Allah kelak akan

Page 199: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 81.16–82.5 198

menundukkan dirinya kepada-Nya;tetapi zaman orang Israel itu kelak kekalselama-lamanya.16 (81-17) Maka Ia akan memberimereka itu makan lemak gandum, dandengan air madu dari dalam celah batukelak Aku akan mengenyangkan dikau."

821Mazmur Asaf. Bahwa Allahberdirilah di dalam perhimpunan

Allah; Ialah menjadi hakim di antarasegala alihah:2 "Berapa lamakah lagi kamu hendakmemutuskan hukum yang tiada adil,serta memandang muka orang yangjahat?3Hendaklah kamu membicarakan halorang miskin dan anak yatim, sertamembenarkan hal orang yang teraniayadan yang kekurangan.4Lepaskanlah segala orang miskin danpapa; dan luputkanlah dia dari padatangan orang jahat."5Bahwa tiada mereka itu mengetahuidan tiada mengerti; semuanya berjalanke sana ke mari dalam kegelapan; makasegala alas bumi inipun berguncanglah.

Page 200: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 82.6–83.4 1996Bahwa Aku sudah berkata: "Kamulahalihah, dan kamu sekalian anak-anakYang Mahatinggi.7Tetapi kamu akan mati kelak sepertikebanyakan manusia; dan kamu akanrebah seperti seorang dari pada segalapenghulu."8Bangunlah kiranya, ya Allah,hukumkanlah bumi ini; karena Engkaujuga akan mempusakai segala bangsa.

831 (83-1) Mazmur Asaf: suatunyanyian. (83-2) Ya Allah,

janganlah kiranya Engkau berdiamdirimu; jangan Engkau memekakkandirimu dan jangan Engkau lalai, ya Allah.2 (83-3) Karena sesungguhnya segalamusuh-Mu huru-hara, dan segala yangmembenci akan Dikau telah mengangkatkepalanya.3 (83-4) Maka dengan cerdiknyasemuanya berbicara melawan kaum-Mu,serta bermupakat hendak melawansegala orang yang Engkau lindungkan.4 (83-5) Maka katanya: "Marilah kitabinasakan dia, supaya jangan lagi iamenjadi suatu bangsa; dan supaya namaIsrael itu jangan diingat lagi."

Page 201: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 83.5–12 2005 (83-6) Karena sekaliannya telahbermupakat dengan satu hati, sertaberjanji-janjian hendak melawan akanDikau;6 (83-7) Yaitu segala kemah orangEdom dan orang Ismael, orang Moabpun dan orang Hagar;7 (83-8) serta Gebal dan Amon danAmalek; dan orang Filistea serta dengansegala isi negeri Tirus.8 (83-9) Maka Asyur pun sudahberhubung dengan dia; dan dibantunyaakan segala bani Lot.9 (83-10) Biarlah kiranya engkaumelakukan dia seperti akan orangMidian, dan seperti akan Sisera danseperti akan Yabin di tepi sungai Kison;10 (83-11) yang telah binasa di En-Dor,dan telah menjadi seperti baja tanah.11 (83-12) Biarlah kiranya segalaorangnya yang bangsawan disamakandengan Oreb dan Zeeb, bahkansegala penghulunya seperti Zebah danSalmuna,12 (83-13) Yang telah berkata: "Marilahkita ambil akan milik kita segala tempatkedudukan Allah itu.

Page 202: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 83.13–84.1 20113 (83-14) Ya Tuhanku, jadikanlahkiranya mereka itu seperti pusaran abuk,dan seperti jerami yang dilayangkanangin.14 (83-15) Adapun seperti api yangmenghanguskan rimba, dan sepertinyala api yang membakar segalagunung.15 (83-16) Demikian juga hambatlahkiranya akan mereka itu dengan ribut-Mu, dan kejutkanlah akan dia denganangin besar.16 (83-17) Biarlah mukanya penuhdengan aib, supaya dicarinya akannama-Mu, ya Allah.17 (83-18) Biarlah sekaliannyamendapat malu dan dahsyat sampaiselama-lamanya; bahkan biarlah iaberoleh aib lalu binasa,18 (83-19) supaya diketahuinya bahwaEngkaulah saja yang bernama Yahwehitu, Yang Mahatinggi atas seluruh bumiini.

841 (84-1) Untuk pemimpin biduan.Menurut lagu: Gitit. Mazmur bani

Korah. (84-2) Bagaimana dikasihi orangakan segala tempat kedudukan-Mu, yaAllah, Tuhan segala tentera.

Page 203: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 84.2–8 2022 (84-3) Bahwa hatiku rindulah akansegala halaman Allah, bahkan denganlemahnya; maka jiwa dan badanku punmenyeru akan Allah yang hidup.3 (84-4) Bahwa burung pipitpuntelah mendapat rumah bagi dirinya, danburung layang-layang pun ada sarangnyaakan tempat menaruh anak-anaknya,yaitu dekat tempat kurban-Mu, ya Allah,Tuhan segala tentera; ya Rajaku, yaTuhanku.4 (84-5) Berbahagialah segala orangyang duduk dalam rumah-Mu; makatetaplah ia memuji akan Dikau.5 (84-6) Bahwa berbahagialah orangyang menguatkan dirinya dalam Engkau;dan jalan raya yang menuju Sion ituadalah di dalam hatinya.6 (84-7) Apabila dijalaninya lembahtangisan itu, maka dijadikannya suatutempat mata air; bahkan hujan awal itumenudungi dia dengan beberapa berkat.7 (84-8) Maka sambil berjalan sambilbertambah kuatnya, dan masing-masingnya menghadap Allah di Sion.8 (84-9) Ya Allah, Tuhan segalatentera, dengarlah kiranya akan doaku;

Page 204: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 84.9–85.1 203

pasanglah telinga-Mu, ya Tuhan baniYakub.9 (84-10) Pandanglah kiranya, ya Allah,ya perisai kami, dan tiliklah akan mukaorang yang telah Engkau lantik denganminyak.10 (84-11) Karena satu hari dalamhalaman-Mu itu terlebih baik dari padaseribu hari; maka aku terlebih sukamenjadi penunggu pintu rumah Tuhanku,dari pada duduk dalam segala kemahkejahatan.11 (84-12) Karena Tuhanku Allah ituialah suatu matahari dan suatu perisai;maka Allah pun akan mengaruniakananugerah dan kemuliaan; dan tiada Iaakan menahankan satu kebajikan pundari pada orang yang berjalan betul.12 (84-13) Ya Allah, Tuhan segalatentera, berbahagialah orang yangpercaya akan Dikau.

851 (85-1) Untuk pemimpinbiduan. Mazmur bani Korah.

(85-2) Ya Allah, Engkau telahmemperkenankan tanah-Mu, danEngkau telah mengembalikan bani yakubyang tertawan itu.

Page 205: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 85.2–8 2042 (85-3) Maka Engkau telahmengampuni kesalahan kaum-Mu,dan segala dosanya telah Engkautudungi.3 (85-4) Bahwa Engkau telahmemutuskan segala marah-Mu, sertamemalingkan diri dari pada kehangatanmurka-Mu.4 (85-5) Kembalikanlah kiranya kami,ya Allah, yang menyelamatkan kami,dan tiadakanlah geram-Mu akan kami.5 (85-6) Maukah Engkau marah akankami sampai selama-lamanya danmaukah Engkau melanjutkan murka-Muzaman berzaman?6 (85-7) Tiadakah Engkau maumenghidupi kami pula, supaya segalakaum-Mu bersukacita dalam Engkau?7 (85-8) Nyatakanlah kiranya kepadakami kemurahan-Mu, ya Allah, dankaruniakanlah kepada kami selamat-Mu.8 (85-9) Maka aku hendak mendengarbarang yang akan dikatakan kelakoleh Tuhanku Allah itu. Karena Ia akanmengatakan sejahtera kepada kaum-Nyadan kepada segala orang-Nya yangberbakti; tetapi jangan lagi mereka itukembali kepada kebodohan.

Page 206: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 85.9–86.3 2059 (85-10) Bahwa selamat-Nya hampirlahkepada yang takut akan Dia, supayakemuliaan boleh duduk di tanah kita.10 (85-11) Bahwa kemurahan danketulusan telah bertemu bersama-sama;maka kebenaran dan sejahtera punbercium-ciuman.11 (85-12) Adapun ketulusan itu terbitdari pada bumi, dan kebenaran telahmemandang dari langit.12 (85-13) Lagipun Allah akanmengaruniakan kebajikan, dan tanahkita akan mengeluarkan hasilnya.13 (85-14) Maka kebenaran itu akanberjalan di hadapan hadirat-Nya; danbekas tapak kaki-Nya akan dijadikan-Nyasuatu jalan.

861Doa Daud. Ya Allah,cenderungkanlah kiranya

telinga-Mu, dan didengarlah akan daku;karena aku ini miskin dan papa.2Peliharakanlah kiranya jiwaku, karenaaku orang yang beragama; ya Tuhanku,selamatkanlah hamba-Mu yang percayaakan Dikau.3Kasihankanlah kiranya aku, ya Tuhan,karena kepada-Mulah aku berserusepanjang hari.

Page 207: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 86.4–11 2064Sukakanlah kiranya hati hamba-Mu,karena kepada-Mulah aku mengangkathatiku, ya Tuhan.5Karena Engkau baiklah adanya, yaTuhan, dan suka mengampuni orang;maka sangatlah kemurahan-Mu kepadasegala orang yang menyeru akan Dikau.6Ya Allah, pasanglah kiranya telinga-Muakan doaku, dan dengarkanlah akanbunyi permintaanku.7Maka pada masa kesesakanku kelakaku berseru kepada-Mu; karena takdapat tiada Engkau akan memberi jawabkepadaku.8Adapun di antara segala dewata,satupun tiada yang dapat disamakandengan Dikau, ya Tuhan; dansatu perbuatanpun tiada yang bolehdisamakan dengan segala perbuatan-Mu.9Maka segala bangsa yang telah Engkaujadikan akan datang menyembahdi hadapan-Mu, ya Tuhan, sertamempermuliakan nama-Mu.10Karena Engkaulah Yang Mahabesardan yang berbuat beberapa ajaib;Engkaulah saja menjadi Tuhan.11Ya Allah, ajarkanlah akan dakujalan-Mu, maka aku hendak menurut

Page 208: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 86.12–17 207

jalan kebenaran-Mu; tetapkanlah hatikusehingga aku takut akan nama-Mu.12Ya Allah, ya Tuhanku, aku hendakmemuji Engkau dengan sebulat-bulathatiku; dan aku hendak memuliakannama-Mu sampai selama-lamanya.13Karena sangatlah kemurahan-Muatas aku, dan Engkau telah melepaskannyawaku dari pada alam maut.14Ya Allah, segala orang sombongtelah berbangkit melawan aku; danperhimpunan orang yang berbuat aniayatelah menuntut nyawaku, dan tiadamereka itu menaruh Engkau di hadapanmatanya.15Tetapi Engkau, ya Allah, bahwaEngkaulah Tuhan yang cukup rahmat-Mu, lagi berpengasihan; maka panjangsabar-Mu dan sangat kemurahan dansetia-Mu.16Baliklah kiranya kepadaku dankasihanilah aku; berikanlah kekuatan-Mukepada hamba-Mu, dan selamatkanlahanak hamba-Mu perempuan.17Adakanlah kiranya bagiku suatutanda akan alamat kebajikan, supayasegala orang yang membenci aku bolehmelihat hal itu dan mendapat malu;

Page 209: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 87.1–7 208

sebab Engkaulah, ya Allah, sudahmembantu serta menghiburkan aku.

871Mazmur bani Korah: suatunyanyian. Bahwa alasnya itu di

atas gunung-gunung yang kudus.2Maka dikasihi Allah akan segala pintuSion, lebih dari pada segala tempatkedudukan bani Yakub.3Maka beberapa perkara yang mulia-mulia telah dikatakan orang dari halmu,hai negeri Allah.4Bahwa Aku akan menyebutkanRahab dan Babel di antara segala yangmengenal akan Daku; adapun negeriFilistea dan Tirus serta Etiopia: "Bahwaorang ini telah jadi di sana."5Dan akan hal Sion akan dikatakanorang: "Bahwa orang itu dan orangini telah jadi dalamnya," dan YangMahatinggipun sendiri akan meneguhkandia.6Maka Allah pun akan membilangkan,tatkala disuratkan-Nya segala kaum:"Bahwa orang ini telah jadi di sana."7Maka orang yang menyanyi sertadengan orang yang menari itu akanberkata: "Bahwa di dalammulah segalamata airku."

Page 210: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 88.1–6 209

881 (88-1) Nyanyian. Mazmur baniKorah. Untuk pemimpin biduan.

Menurut lagu: Mahalat Leanot. Nyanyianpengajaran Heman, orang Ezrahi. (88-2)Ya Allah, ya Tuhan yang menyelamatkandaku, aku telah berseru-seru di hadapanhadirat-Mu siang malam.2 (88-3) Biarlah kiranya doaku sampaikepada hadirat-Mu; cenderungkanlahtelinga-Mu kepada seruku;3 (88-4) Karena hatiku penuh dengankesusahan, dan nyawaku telah hampirlahkepada alam maut.4 (88-5) Bahwa aku ini telah masukbilangan orang yang turun ke dalamkubur, dan halku seperti orang yangtiada berpertolongan.5 (88-6) Yang ditolakkan serta denganorang mati, seperti orang yang terbunuhyang berbaring dalam kubur, dan yangtiada Engkau ingat lagi akan dia, makasekaliannya diasingkan jauh dari padatangan-Mu.6 (88-7) Maka Engkau telah menaruhaku dalam lubang yang terkebawah, ditempat yang gelap lagi dalam.

Page 211: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 88.7–13 2107 (88-8) Maka murka-Mu menekan aku,dan Engkau telah menindih aku dengansegala gelombang-Mu.8 (88-9) Maka Engkau telah menjauhkansegala kenalan-kenalanku dari padaku,dan Engkau telah menjadikan dakusuatu kebencian kepadanya. Maka akutelah terkurung dan tiada dapat keluarpula9 (88-10) bahwa mataku bulat adanyaoleh sebab aniaya. Ya Allah, sehari-hariaku telah menyeru akan Dikau, sertaaku menadahkan tanganku kepada-Mu.10 (88-11) Maukah Engkau berbuatajaib kepada orang mati, dan bolehkanorang yang telah mati itu berbangkitpula serta memuji Engkau?11 (88-12) Dapatkah kemurahan-Muitu dinyatakan orang dalam kubur, atausetiamu dalam tempat kebinasaan?12 (88-13) Dapatkah segala ajaib-Mudiketahui orang dalam kegelapan, dankebenaran-Mu di tanah kelupaan?13 (88-14) Tetapi aku telah berserukepada-Mu, ya Allah, dan pada pagihari kelak doaku akan menghadaphadirat-Mu.

Page 212: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 88.14–89.2 21114 (88-15) Ya Allah, mengapakahEngkau menolakkan jiwaku, sertamelindungkan muka-Mu dari padaku?15 (88-16) Bahwa aku ini dalamkesusahan dan hampir mati daripada kecilku; maka kacaulah hatikusementara aku menanggung segalahebat-Mu.16 (88-17) Maka kehangatan murka-Mutelah meliputi aku, dan segala hebat-Muitu membinasakan aku.17 (88-18) Maka semuanya telahmengelilingi aku seperti air padasepanjang hari, dan dikepungnya akandaku bersama-sama.18 (88-19) Bahwa kekasih dansahabatku telah Engkau jauhkan daripadaku, dan kenalan-kenalanku dalamgelap.

891 (89-1) Nyanyian pengajaranEtan, orang Ezrahi. (89-2)

Bahwa aku hendak menyanyi darihal segala kemurahan Allah sampaiselama-lamanya, dan dengan lidahkukelak aku bermaklumkan setiamuzaman-berzaman.2 (89-3) Karena kataku, bahwakemurahan itu akan dibangunkan

Page 213: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.3–8 212

sampai selama-lamanya, dan setia-Mukelak Engkau akan meneguhkan di langitsekalipun.3 (89-4) "Bahwa Aku telah berjanji-janjian dengan orang pilihan-Ku, danAku telah berjanji dengan bersumpahkepada hamba-Ku, Daud:4 (89-5) Bahwa Aku akan menetapkanbenihmu sampai selama-lamanya, sertamembangunkan takhta kerajaanmuzaman berzaman."5 (89-6) Maka langit itu akan memujisegala ajaib-Mu, ya Allah, dan setia-Mupun dalam perhimpunan segala orangyang kudus.6 (89-7) Karena siapakah di langit yangboleh dibandingkan dengan Allah? Dansiapakah di antara segala anak-anakAllah yang boleh disamakan denganAllah?7 (89-8) Yaitu Tuhan yang sangat hebatdalam majelis segala yang kudus, danyang patut ditakuti terlebih dari padasegala yang dikelilingnya.8 (89-9) Ya Allah, Tuhan segala tentera,siapakah yang kuat seperti Engkau, yaAllah? Maka setia-Mu itu mengelilingiEngkau.

Page 214: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.9–15 2139 (89-10) Bahwa Engkaulah yangmemerintahkan kekerasan laut, apabilagelombangnya mengalun, makaEngkaulah yang meneduhkan dia.10 (89-11) Maka Engkau telahmembinasakan Rahab seperti orangyang telah luka; dan Engkau telahmemecahkan segala musuh-Mu olehtangan kodrat-Mu.11 (89-12) Maka langit itulah milik-Mudan bumi pun milik-Mu; maka dunia pundengan segala isinya Engkaulah yangmembubuh alasnya.12 (89-13) Adapun utara dan selatan itu,Engkaulah yang mengadakan dia; makaTabor dan Hermon pun bersorak-sorakakan nama-Mu.13 (89-14) Maka kepada-Mulah adalengan yang berkuasa maka kuatlahtangan-Mu dan tinggilah tangankanan-Mu.14 (89-15) Adapun kebenaran dankeadilan itulah alas arasy-Mu makakemurahan dan ketulusanpun berjalan dihadapan hadirat-Mu.15 (89-16) Maka berbahagialah kaumyang mengetahui akan bunyi kesukaan

Page 215: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.16–21 214

itu bahwa sekaliannya berjalan-jalandalam cahaya muka-Mu, ya Allah.16 (89-17) Maka dalam nama-Mulahsekaliannya bersukacita pada sepanjanghari, serta ia ditinggikan dalamkebenaran-Mu.17 (89-18) Karena Engkaulah kemuliaankuasanya, dan oleh karunia-Mulah kelaktanduk kami akan ditinggikan.18 (89-19) Karena perisai kami daripada pihak Allah juga; dan raja kamidari pada pihak Yang Mahakudus orangIsrael.19 (89-20) Maka tatkala itu Engkautelah berfirman dalam suatu penglihatankepada segala orang-Mu yang berbakti,demikian: "Bahwa Aku telah menentukanpertolongan pada orang yang gagah,dan Aku telah meninggikan seorangyang terpilih dari dalam kaum itu.20 (89-21) Maka Aku telah mendapathamba-Ku, Daud, dan Aku telah melantikdia dengan minyak-Ku yang kudus.21 (89-22) Maka padanyalah kelaktangan-Ku akan ditetapkan, danlengan-Ku akan menguatkan dia.

Page 216: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.22–28 21522 (89-23) Maka seterunya tiada akanmenindih dia, dan orang jahat tiada akanmenganiayakan.23 (89-24) Tetapi Aku akanmemecahkansegala musuhnya di hadapannya, sertamemalu segala yang membenci dia.24 (89-25) Maka setia-Ku dankemurahan-Ku akan menyertai dia, dandengan nama-Ku kelak tanduknya akanditinggikan.25 (89-26) Maka Aku akanmenghantarkan tangannya padalaut, dan tangan kanannya pada segalasungai.26 (89-27) Maka ia akan berserukepada-Ku: "Bahwa EngkaulahBapaku, lagi Tuhanku dan batu yangmenyelamatkan aku."27 (89-28) Maka Aku pun akanmenjadikan dia anak sulung, dan yangterlebih tinggi dari pada segala rajadunia ini.28 (89-29) Maka Aku akan menyimpankemurahan-Ku bagi dia sampai selama-lamanya, dan perjanjian-Ku dengan diaakan menjadi tetap.

Page 217: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.29–36 21629 (89-30) Maka Aku akan mengekalkanbenihnya sampai selama-lamanya, dantakhta kerajaannya seperti umur langit.30 (89-31) Maka jikalau kiranya anakcucunya meninggalkan hukum Taurat-Ku, dan tiada menurut jalan segalahukum-Ku;31 (89-32) jikalau dilanggarnya undang-undang-Ku, dan tiada memeliharakansegala firmanku;32 (89-33) niscaya Aku akan membalaskesalahannya itu dengan rotan, dankejahatannya itu dengan beberapa palu.33 (89-34) Tetapi tiadalah Aku semata-mata menjauhkan kemurahan-Ku daripadanya, atau mengurangkan setia-Ku.34 (89-35) Maka tiada Aku akanmenghinakan perjanjian-Ku, dan tiadaAku ubahkan barang yang telah keluardari pada bibir mulut-Ku.35 (89-36) Maka sekali juga telah Akubersumpah demi kekudusan-Ku, bahwatiada Aku akan berdusta kepada Daud:36 (89-37) Maka benihnya akankekal selama-lamanya, dan takhtakerajaannya seperti matahari dihadapan-Ku.

Page 218: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.37–43 21737 (89-38) Maka yaitu akan tetapselama-lamanya seperti bulan, danseperti saksi di langit yang kepercayaanitu."38 (89-39) Tetapi Engkau sudahmenolak dan membuangkan, danmurkalah Engkau akan orang yang telahEngkau lantik dengan minyak.39 (89-40) Maka Engkau telahmembenci perjanjian hamba-Mu, danmahkotanya pun telah Engkau hinakansampai terbuang ke tanah.40 (89-41) Maka segala pagarnya telahEngkau runtuhkan, dan segala kubunyatelah Engkau rusakkan.41 (89-42) Maka segala orang yang lalupada jalan itu menyamun dia, dan iatelah menjadi suatu kecelaan kepadasegala orang sekampungnya.42 (89-43) Maka Engkau sudahmeninggikan tangan kanan segalalawannya, dan Engkau sudahmenyukakan segala musuhnya.43 (89-44) Dan lagi Engkau telahmembalikkan mata pedangnya, dantiada Engkau beri ia bertahan dalampeperangan.

Page 219: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.44–50 21844 (89-45) Maka Engkau telahmemadamkan cahayanya, dan takhtakerajaannya pun telah Engkaucampakkan ke bumi.45 (89-46) Maka Engkau telahmenyingkatkan umur mudanya, danEngkau telah menudungi dia denganmalu.46 (89-47) Berapa lama lagi, ya Allah,maukah Engkau melindungkan diri-Musampai selama-lamanya, dan berapalamakah lagi kelak murkamu itu bernyalaseperti api?47 (89-48) Ingatlah kiranya bagaimanasingkat umurku; alangkah sia-siaEngkau telah menjadikan segala anakAdam?48 (89-49) Siapakah manusia yang akanhidup dengan tiada melihat mati, danyang dapat melepaskan nyawanya daripada kuasa alam maut?49 (89-50) Ya Tuhan, di manakah segalakemurahan-Mu yang dahulu itu, yangtelah Engkau janjikan kepada Dauddengan bersumpah oleh setia-Mu?50 (89-51) Ya Tuhan, ingatlah kiranyaakan kecelaan segala hamba-Mu, danbagaimana aku menanggung dalam

Page 220: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 89.51–90.5 219

kendonganku kecelaan segala bangsayang besar-besar,51 (89-52) yaitu kecelaan segalamusuh-Mu, ya Allah, yang dicelakannyasegala langkah orang yang telah Engkaulantik dengan minyak itu.52 (89-53) Segala puji bagi Allah sampaiselama-lamanya. Amin dan amin.

901Doa Musa, abdi Allah. Ya Tuhan,Engkau telah menjadi tempat

kedudukan kami, zaman-berzaman.2Sebelum segala gunung dijadikan, dansebelum Engkau mengadakan bumi dandunia ini, yaitu dari pada azal datangkepada abad, Engkaulah Tuhan.3Maka Engkau juga yang membalikkanmanusia kepada kebinasaan, makafirman-Mu: "Kembalilah kamu, haisegala anak Adam."4Karena pada pemandangan-Mu seributahun sama seperti kemarin yang telahlalu itu, dan seperti satu giliran jagapada malam hari.5Maka Engkau menghanyutkan diaseperti dengan air bah; dan halnyaseumpama tidur, maka pada pagihari semuanya seperti rumput yangbertumbuh;

Page 221: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 90.6–12 2206maka pada pagi hari yaitu berbungadan bertumbuh, dan pada petang harisudah dipotong, lalu layu.7Karena kami binasalah oleh sebabmarah-Mu; dan sebab murka-Mu kamiterkejut.8Bahwa Engkau telah menaruh segalakesalahan kami di hadapan-Mu, dandosa-dosa kami yang bersembunyi itupada cahaya hadirat-Mu.9Karena segala umur hidup kami telahlenyaplah oleh murka-Mu; dan kamimenghabiskan segala tahun kami sepertisenafas juga.10Adapun segala hari umur hidupkami itu tujuh puluh tahun ataupunsebab kekuatan kami sampai delapanpuluh tahun, tetapi kemegahannya ituhanyalah kelelahan dan dukacita; karenasegeralah yaitu lenyap, lalu kami hilang.11Maka siapa gerangan yangmengetahui kuasa marah-Mu, danmurka-Mu pun sekadar engkau patutditakuti?12Ajarkanlah kiranya kami membilangsegala hari kami, supaya kami berolehhati yang berbudi.

Page 222: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 90.13–91.2 22113Kembalilah kiranya, ya Allah,beberapa lama lagi? Biarlah kiranyaEngkau menyesal akan hal segalahamba-Mu.14Puaskanlah kiranya kami pada pagihari dengan kemurahan-Mu, supayakami bersorak-sorak dan bersukacitaseumur hidup kami.15Sukakanlah kiranya hati kamisekadar segala hari yang telah Engkaumendukacitakan kami, dan sekadarsegala tahun yang telah kami lihatkejahatan dalamnya.16Biarlah kiranya pekerjaan-Mukelihatan kepada hamba-hamba-Mu,dan kemuliaan-Mu pun kepada anakcucunya.17Dan biarlah keelokan Tuhan kami,Allah, datang ke atas kami makatetapkanlah kiranya perbuatan tangankami bahkan perbuatan tangan kamihendaklah Engkau tetapkan.

911Maka barangsiapa yang dudukdalam tempat lindungan Yang

Mahatinggi, Ialah akan menumpang dibawah naung Yang Mahakuasa.2Adapun akan hal Allah itu akuhendak berkata: "Bahwa Ialah tempat

Page 223: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 91.3–9 222

lindunganku dan kotaku, yaitu Tuhankuyang aku percaya kepada-Nya."3Karena Ia akan melepaskan dikaudari pada jerat orang pemburu, dan daripada bala sampar yang membinasakan.4Maka Ia akan menudungi engkaudengan sayap-Nya, dan di bawah kepak-Nya kelak engkau akan berlindung;maka ketulusan-Nya menjadi perisai danselukung.5Maka tak usahlah engkau takut akanhebat pada malam, atau akan anakpanah yang terbang pada siang hari;6atau akan bala sampar yang berjalandalam kegelapan atau akan kebinasaanyang merusakkan pada waktu tengahhari.7Maka seribu orang akan rebah padasisimu, dan selaksa orang pada sebelahkanan-Mu tetapi yaitu tiada akan hampirkepadamu.8Hanya engkau akan memandangsaja dengan matamu, lalu melihatpembalasan ke atas orang jahat.9Karena Engkaulah tempatlindunganku, ya Allah, bahwa engkautelah mengambil Yang Mahatinggi akantempat kedudukanmu.

Page 224: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 91.10–15 22310Maka barang sesuatu celakapuntiada akan berlaku atasmu, dan barangsesuatu bala pun tiada akan hampirkepada kemahmu.11Karena Ia akan memberi hukumkepada malaikat-Nya dari halmu, supayaengkau dipeliharakannya pada segalajalanmu.12Maka sekaliannya akan menatangengkau di tangannya, supaya janganterantuk kakimu pada batu.13Maka engkau akan memijakkansinga dan ular tedung; bahkan anaksinga dan ular pun kelak engkau akanmelanyakkan di bawah kakimu.14 "Maka oleh karena ia telah menaruhkasih akan Daku, sebab itu Aku hendakmelepaskan dia; dan oleh karenadiketahuinya akan nama-Ku, sebab ituAku hendak meninggikan dia.15Bahwa ia akan menyeru akanDaku, maka Aku akan memberi jawabkepadanya; dan Aku akan menyertai diadalam hal kesesakannya; maka Aku akanmelepaskan dia serta mempermuliakandia.

Page 225: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 91.16–92.7 22416Maka dengan lanjut umur kelak Akuakan memuaskan dia, serta menyatakankepadanya selamat-Ku."

921 (92-1) Mazmur. Nyanyian untukhari Sabat. (92-2) Bahwa baiklah

adanya orang mengucap syukur kepadaAllah, serta menyanyi puji-pujian akannama-Mu, ya Tuhan Yang Mahatinggi.2 (92-3) Maka baik juga orangmenyatakan kemurahan-Mu pada pagihari, dan setia-Mu pada tiap-tiap malam,3 (92-4) dengan bunyi-bunyian yangsepuluh talinya dan dengan gambus, dandengan kecapi yang perlahan bunyinya.4 (92-5) Karena Engkau telahmenyukakan aku oleh pekerjaan-Mu,ya Allah; dan aku akan bersorak-soraksebab segala perbuatan tangan-Mu.5 (92-6) Alangkah besarnya segalaperbuatan-Mu, ya Allah, dan segalaangan-angan-Mu sangat dalam.6 (92-7) Bahwa orang yang bebal tiadamengetahuinya; dan orang bodoh tiadamengerti hal itu.7 (92-8) Maka apabila orang jahatbertumbuh seperti rumput, dan apabilasegala orang yang berbuat jahat

Page 226: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 92.8–13 225

itu berbunga, maka yaitu supayasekaliannya binasa selama-lamanya.8 (92-9) Tetapi Engkaulah YangMahatinggi sampai selama-lamanya, yaAllah.9 (92-10) Karena lihatlah, segalaseteru-Mu, ya Allah, karena lihatlah,segala seteru-Mu akan binasa kelak, dansegala orang yang berbuat jahat itu akandicerai-beraikan.10 (92-11) Tetapi tandukku telah Engkautinggikan seperti tanduk seladang; makaaku ini telah diurapi dengan minyakbaru.11 (92-12) Dan lagi mataku sudahmelihat seperti kehendakku atas segalaseteruku dan telingaku telah mendengarseperti kehendakku dari hal segala orangjahat yang berbangkit hendak melawanaku.12 (92-13) Bahwa orang yang benar ituakan subur kelak seperti pohon korma,dan iapun akan bertumbuh seperti pohonaras di Libanon.13 (92-14) Bahwa segala orang yangditanam dalam rumah Allah akan suburkelak di dalam segala halaman Tuhankita.

Page 227: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 92.14–93.5 22614 (92-15) Maka sekaliannya akanberbuah lagi pada masa tuanya, danmenjadi hijau dan cukup airnya,15 (92-16) supaya menyatakan bahwaAllah itu benarlah adanya, maka Ialahbatuku dan tiada sesuatu aniayapunpada-Nya.

931Bahwa Allah itu berkerajaanlah;maka kebesaran juga akan

pakaian-Nya; maka Allah itu telahmemakai pakaian-Nya, serta mengikatpinggang-Nya dengan kekuatan; makabumi pun telah ditetapkan sehinggatiada dapat bergerak.2Bahwa arasy-Mu telah ditetapkan daripada zaman purbakala, dan Engkaulahkekal dari pada azal.3Bahwa segala sungai telahmenyaringkan, ya Allah, bahkansegala sungai telah menyaringkansuaranya, dan segala sungai itumenyaringkan bunyinya yang menderu.4Tetapi dari pada suara segala air yangbanyak, dan segala gelombang laut yangkuat itu, Allah juga yang di tempat tinggiitu terlebih kuasanya.5Adapun segala kesaksian-Mu ituamat teguh; maka kekudusan pun

Page 228: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 94.1–8 227

berpatutanlah dengan rumah-Mu, yaAllah, sampai selama-lamanya.

941Ya Allah, ya Tuhan yangmembalas, ya Tuhan yang

membalas, tajallilah kiranya Engkau.2Berbangkitlah kiranya, ya Hakim duniaini, datangkanlah kiranya pembalasan keatas segala orang sombong.3Ya Allah berapa lamakah lagi orangyang jahat, bahkan berapa lamakah lagiorang yang jahat itu akan bersuka-suka.4Maka sekaliannya berleter danberkata-kata dengan congkak, makasegala orang yang berbuat jahat itumemegahkan dirinya.5Maka dihancurkannya kaum-Mu,ya Allah, dan dianiayakannya akanpasukan-Mu.6Adapun perempuan janda dan orangdagang pun dibunuhnya, dan anak yatimpun dimatikannya.7Maka katanya: "Bahwa Allah tiadaakan melihatnya, dan tiada akandiperhatikan oleh Tuhan bani Yakub."8Perhatikanlah olehmu, hai orang yangbebal di antara kaum ini. Hai orangbodoh, bilakah kamu akan menjadibijaksana?

Page 229: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 94.9–16 2289Adapun yang menanamkan telingaitu, masakan Ia tiada mendengar? Danyang mengadakan mata itu, masakan Iatiada melihat?10Dan yang mengajar segala bangsa,masakan Ia tiada menyiksakan? Yaituyang memberi pengetahuan kepadamanusia?11Bahwa Allah mengetahui akan segalapikiran manusia, bahwa yaitu sia-sialahadanya.12Maka berbahagialah orang yangEngkau tegur, ya Allah, dan yang Engkauajar dari dalam hukum Taurat-Mu;13 supaya Engkau memberi dia senangdari pada masa kesusahan, sehinggapelubang sudah digali bagi orang jahat.14Karena Allah tiada akan menolakkankaum-Nya, dan tiada akan ditinggalkan-Nya pasukan-Nya itu.15Karena hukum akan kembali kepadaadil, dan segala orang yang tulus hatinyaakan menurut dia.16Maka siapakah akan membantu akumelawan orang yang berbuat dosa?Dan siapa akan berbangkit karenakumelawan orang yang mengerjakanjahat?

Page 230: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 94.17–23 22917Maka jikalau kiranya Allah tiadamenjadi pembantuku, niscaya segeralahjiwaku akan duduk di tempat yang sunyisenyap.18Tatkala aku berkata: "Bahwatergelincirlah kakiku," maka kemurahan-Mu, ya Allah, yang menyokong aku.19Adapun antara segala sangkahatiku yang banyak itu, maka segalapenghiburan-Mu juga yang menyukakanjiwaku.20Masakan kursi kejahatan yangmengadakan bencana oleh undang-undangnya itu bersekutu denganDikau?21Masakan sekaliannya berhimpunhendak melawan jiwa orang benar,serta menghukumkan darah yang tiadabersalah.22Tetapi Allah telah menjadi bagikubangun-bangunan yang tinggi, danTuhanku itulah batu tempat akuberlindung.23Maka Iapun telah membalaskan keatasnya kejahatannya sendiri, dan Iaakan membinasakan sekaliannya dalamjalannya yang jahat; bahkan Allah,

Page 231: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 95.1–7 230

Tuhan kami, akan membinasakan diakelak.

951Marilah kita menyanyi bagiAllah; biarlah kita bersorak bagi

batu yang menyelamatkan kita.2Marilah kita menghadap hadirat-Nyadengan mengucap syukur, dan bersorakbagi-Nya dengan beberapa mazmur.3Karena Allah itu Tuhan yang besar,dan Raja yang besar atas segala dewa.4Maka dalam tangan-Nya juga segalatempat yang dalam-dalam di bumi; danIalah yang mempunyai segala kemuncakgunung.5Maka laut itu milik-Nya dan Ialah yangtelah menjadikan dia; dan tangan-Nyajuga yang mengadakan darat itu.6Marilah kita sujud menyembah,serta bertelut di hadapan Allah yangmenjadikan kita.7Karena Ialah Tuhan kita, dankitapun kaum yang digembalakan-Nyadan domba-domba yang di bawahtangan-Nya. Maka pada hari ini,alangkah baiknya kamu mendengar akansuara-Nya!

Page 232: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 95.8–96.3 2318 Janganlah kamu mengeraskan hatimu,seperti masa di Meriba, dan seperti padahari Masa di tanah belantara;9 tatkala segala nenek moyangmu telahmencobai Aku, serta menguji Aku danmelihat pekerjaan-Ku.10Bahwa empat puluh tahun lamanyatelah aku jemu akan orang zaman itu;maka firman-Ku: "Bahwa yaini suatukaum yang sesat hatinya, dan tiadadiketahuinya akan jalan-Ku."11Sebab itu bersumpahlah Akudengan murka-Ku: "Bahwa sekali-kalitiada mereka itu kelak akan masukperhentian-Ku."

961Nyanyikanlah bagi Allah suatunyanyian yang baru; bernyanyilah

bagi Allah, hai segala isi dunia.2Bernyanyilah bagi Allah danpujilah akan nama-Nya, kabarkanlahselamatnya dari pada sehari kepadasehari.3Masyhurkanlah kemuliaannya diantara segala bangsa, dan perbuatan-Nya yang ajaib itu di antara segalakaum.

Page 233: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 96.4–10 2324Karena besarlah Allah, dan patutsekali Iia dipuji, Ialah juga yang patutditakuti lebih dari pada segala dewa.5Karena dewa-dewa segala bangsaitulah berhala adanya, tetapi Allah jugayang menjadikan langit.6Bahwa hormat dan kebenaran ada dihadapan hadirat-Nya dan kuasa sertakesukaan ada di dalam tempat-Nya yangkudus.7Hai suku-suku segala bangsa,sebutkanlah bagi Allah, sebutkanlah bagiAllah kemuliaan dan kuasa.8Bahkan sebutkanlah bagi Allahkemuliaan yang patut dengannama-Nya; bawalah olehmu suatupersembahan dan mari masuk ke dalamhalaman-Nya.9Hendaklah kamu menyembah Allahdalam perhiasan kekudusan, hai segalaisi dunia, hendaklah kamu gemetar dihadapan-Nya.10Katakanlah olehmu di antara segalabangsa: "Bahwa Allah berkerajaanlahmaka bumi pun tetaplah sehinggatiada boleh bergerak; maka Ia akanmenghukumkan segala kaum denganadilnya."

Page 234: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 96.11–97.5 23311Biarlah langit bersuka-suka danbumi pun termasa biarlah laut menderudengan secukupnya;12biarlah padang bersorak dengansegala yang ada kepadanya, maka padamasa itu kelak segala pohon kayu yangdi hutan akan bernyanyi13di hadapan hadirat Allah, karena Iaakan datang, sesungguhnya Ia akandatang hendak menghukumkan dunia;maka Ia akan menghukumkan dunia inidengan kebenaran, dan segala kaum itudengan adilnya."

971Bahwa Allah itu berkerajaanlah:Hendaklah bumi termasa,

hendaklah segala pulau yang banyak itubersukacita.2Bahwa awan-awan dan kegelapan punmengelilingi Dia, dan kebenaran sertakeadilanpun menjadi alas arasy-Nya.3Maka apipun berjalanlah di hadapanhadirat-Nya, serta menghanguskansegala seteru-Nya berkeliling.4Maka kilat-Nya menerangkan duniaini, dan bumi pun melihat hal itu sertadengan gemetarnya.5Maka segala bukit telah hancurlahseperti lilin di hadapan hadirat Allah,

Page 235: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 97.6–11 234

yaitu di hadapan hadirat Tuhan seluruhbumi.6Maka langit itu menyatakankebenaran-Nya, dan segala kaum punsudah melihat kemuliaan-Nya.7Maka hendaklah segala orang yangberbuat ibadat kepada patung ukiranitu mendapat malu; dan segala yangmemegahkan dirinya akan berhalanya;hai segala dewata, hendaklah kamumenyembah Dia.8Maka didengar oleh Sion akan halitu, lalu bersukacita; dan segala anakperempuan Yehuda itupun termasalah,oleh sebab segala hukum-Mu, ya Allah.9Karena Engkaulah, ya Allah, YangMahatinggi di atas seluruh bumi; danEngkaulah yang sangat dibesarkan lebihdari pada segala dewata.10Hai kamu sekalian yang mengasihiakan Allah, hendaklah kamu benciakan yang jahat! Maka Ialah yangmemeliharakan jiwa segala orangnyayang berbakti, serta dilepaskan-Nya daripada tangan orang jahat.11Bahwa terang itu ditaburlah bagiorang yang benar dan kesukaanpun bagiorang yang berhati betul.

Page 236: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 97.12–98.6 23512Hai orang yang benar, hendaklahkamu gemar akan Allah, serta mengucapsyukur kepada nama-Nya yang kudusitu.

981Mazmur. Nyanyikanlah bagi Allahsuatu nyanyian yang baru, karena

Ia telah mengadakan beberapa perkarayang ajaib; maka tangan kanan-Nyadan lengan-Nya yang suci itu telahmendatangkan selamat baginya.2Bahwa Allah telah memaklumkanselamat-Nya, serta menyatakankebenaran-Nya di hadapan mata segalabangsa.3Maka teringatlah Ia akan kemurahan-Nya dan setia-Nya dengan isi rumahIsrael, dan segala ujung bumi pun telahmelihat selamat Tuhan kita.4Hendaklah kamu bersorak bagi Allah,hai segala isi bumi, nyaringkanlahsuaramu dan bersorak serta menyanyi.5Maka nyanyikanlah puji-pujian bagiAllah dengan kecapi; bahkan dengankecapi dan dengan suara yang merdu.6Dan dengan beberapa serunai danbunyi nafiri, hendaklah kamu bersorak dihadapan raja, yaitu Allah.

Page 237: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 98.7–99.5 2367Hendaklah laut itu menderu dengansecukupnya, dan bumi ini dengan segalayang duduk dalamnya.8Hendaklah segala sungai bertepuk-tepuk tangan, dan segala bukit punbersorak bersama-sama,9di hadapan hadirat Allah, karena Iaakan datang menghukumkan dunia.Maka ia akan menghukumkan bumi inidengan kebenaran, dan segala bangsapun dengan adilnya.

991Bahwa Allah berkerajaanlah,hendaklah segala kaum gemetar.

Maka Iapun duduk di antara keduakerub; hendaklah bumi ini gempa.2Maka besarlah Allah di Sion, dan Ialahyang tinggi di atas segala bangsa.3Hendaklah sekaliannya memujinama-Mu yang besar lagi hebat; makaIalah Kudus.4Adapun kekuatan raja itu punmengasihi akan hukum, maka Engkaulahyang menetapkan keadilan, sertamelakukan hukum dan kebenaran diantara bani Yakub.5Hendaklah kamu membesarkan Tuhankita Allah, serta menyembah pada alaskaki-Nya; maka Ialah Kudus.

Page 238: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 99.6–100.2 2376Adapun Musa dan Harun itu diantara segala imam, dan Samuel pundi antara segala orang yang menyeruakan nama-Nya. Maka semuanya telahmenyeru akan Allah dan Iapun memberijawab kepadanya.7Maka Iapun telah berfirman kepadanyadari dalam tiang awan, dan mereka itutelah memeliharakan kesaksian-Nya, danundang-undang yang diserahkan-Nyakepadanya.8Ya Allah, ya Tuhan kami, Engkautelah memberi jawab kepadanya, danEngkaulah Tuhan yang mengampuni dia,sungguhpun Engkau telah membalassegala perbuatannya.9Hendaklah kamu membesarkanTuhan kita Allah, serta menyembah dibukit-Nya yang kudus! Karena Tuhankita Allah itu kudus adanya.

1001Mazmur untuk korban syukur.Hendaklah kamu bersorak bagi

Allah, hai segala isi bumi.2Hendaklah kamu berbuat ibadatkepada Allah dengan kesukaan, danmarilah menghadap hadirat-Nya denganbernyanyi.

Page 239: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 100.3–101.3 2383Ketahuilah olehmu bahwa Allah itulahTuhan; maka Ialah yang menjadikankami dan kami pun milik-Nya; makakamilah kaum-Nya dan domba-dombayang digembalakan-Nya.4Masuklah kamu dari pada pintugerbangnya dengan mengucap syukur;dan masuk ke halaman-Nya denganpuji-pujian; hendaklah kamu mengucapsyukur kepada-Nya dan pujilah akannama-Nya.5Karena Allah itu baiklah adanya; makakemurahan-Nya kekal selama-lamanya,dan setia-Nya pun zaman berzaman.

1011Mazmur Daud. Bahwa akuhendak bernyanyi dari hal

kemurahan dan hukum; maka kepada-Mulah, ya Allah, kelak aku menyanyipuji-pujian.2Bahwa aku hendak melakukan dirikudengan bijaksana pada jalan yangsempurna: Bilakah Engkau akan datangkepadaku? Maka aku hendak melakukandiriku di dalam rumahku dengan tulushatiku.3Maka tiada aku akan menaruh dihadapan mataku barang sesuatu perkarayang keji; dan aku benci pekerjaan

Page 240: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 101.4–102.1 239

orang murtad, sekali-kali tiada yaituakan melekat kepadaku.4Adapun hati yang berbalik itu akankujauhkan dari padaku; dan tiada akumau mengetahui barang sesuatu yangjahat.5Maka barangsiapa yang mengumpatkawannya diam-diam itu kelak aku akanmembinasakan dia; dan tiada aku maumenyabarkan orang yang memandangkepada perkara yang tinggi dan yangsombong hatinya.6Bahwa mataku akan memandangkepada orang yang kepercayaan ditanah ini, supaya yaitu duduk sertaku;dan orang yang menurut jalan yangsempurna ialah akan melayani aku.7Maka orang yang membuat tipu dayatiada akan duduk dalam rumahku; danorang yang berkata bohong tiada akantetap di hadapan mataku.8Maka pada tiap-tiap pagi hari kelakaku akan membinasakan segala orangjahat di tanah ini, supaya aku menumpassegala orang yang berbuat jahat daridalam negeri Allah.

1021 (102-1) Doa seorangsengsara, pada waktu ia lemah

Page 241: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 102.2–8 240

lesu dan mencurahkan pengaduhannyake hadapan TUHAN. (102-2) Dengarlahkiranya akan doaku, ya Allah, dan biarlahseruku sampai kepada-Mu.2 (102-3) Janganlah kiranya Engkaumelindungkan muka-Mu dari padakupada hari aku sesak. Cenderungkanlahkiranya telinga-Mu kepadaku, dan berijawab dengan segeranya tatkala akuberseru.3 (102-4) Karena umurku lenyaplahseperti asap, dan segala tulangku punterbakarlah seperti pentung api.4 (102-5) Maka hatiku dipalu sepertirumput, lalu layu; karena aku lupamakan roti.5 (102-6) Maka segala tulangku melekatpada dagingku, dari sebab bunyierangku.6 (102-7) Adapun halku seperti burungkuak di tanah belantara; dan aku telahjadi seperti burung hantu di tempatsunyi.7 (102-8) Maka aku berjaga-jaga dantelah menjadi seperti burung pipit yangseekor dirinya di atas rumah.8 (102-9) Maka sepanjang hari akudicela oleh segala seteruku, dan

Page 242: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 102.9–16 241

segala orang yang gusar akan daku itubersumpah demi aku.9 (102-10) Karena aku telah memakanabu seperti roti, serta mencampuriminumanku dengan air mata,10 (102-11) dari sebab geram-Mudan murka-Mu karena Engkau telahmengangkat aku lalu membuangkan akupula.11 (102-12) Adapun umurku sepertibayang-bayang yang panjang; dan dirikulayulah seperti rumput.12 (102-13) Tetapi Engkau, yaAllah, kekal selama-lamanya, danperingatan-Mu zaman berzaman.13 (102-14) Bahwa Engkau akanberbangkit dan mengasihani Sion:karena waktu menyayangi dia, bahkanwaktu yang tertentu itu telah sampailah.14 (102-15) Karena segala hamba-Muberkenan akan segala batunya, dansayang akan debunya.15 (102-16) Maka dengan demikiankelak segala bangsa itu takut akan namaAllah; dan segala raja dunia ini takutakan kemuliaan-Mu.16 (102-17) Karena Allah telahmembangunkan Sion itu; maka

Page 243: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 102.17–23 242

Iapun telah kelihatanlah dengankemuliaan-Nya;17 (102-18) Maka Ia telahmengindahkan doa orang yangkekurangan, dan doanya itu tiadadihinakan-Nya.18 (102-19) Maka hal ini akan disuratkanbagi orang zaman yang akan datang,dan suatu bangsa yang akan dijadikankelak akan memuji Allah.19 (102-20) Karena Ia telah menilik daridalam tempat kudus-Nya yang tinggiitu; bahkan dari surga juga Allah telahmemandang kepada bumi ini;20 (102-21) Hendak didengar-Nya erangorang yang terpenjara, dan hendakdilepaskan-Nya segala orang yangditentukan akan dibunuh;21 (102-22) Supaya nama Allah itudimasyhurkan orang dalam Sion, dankepujiannya pun di Yerusalem;22 (102-23) Tatkala segala kaumberhimpun bersama-sama, dan segalakerajaan pun hendak berbuat ibadatkepada Allah.23 (102-24) Maka dikurangkan-Nnyakekuatanku pada perjalanan, sertadisingkatkan-Nya umurku.

Page 244: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 102.24–103.2 24324 (102-25) Maka sembahku: "YaTuhanku, janganlah kiranya aku dibawapergi pada ketika pertengahan umurku!Adapun segala tahun-Mu itu zamanberzaman."25 (102-26) Maka pada zaman dahuluEngkau telah membubuh alas bumi, danlangit itu pun perbuatan tangan-Mu.26 (102-27) Maka sekaliannya ituakan hilang, tetapi Engkaulah kekal;bahkan sekaliannya akan menjadi burukseperti kain, dan seperti sehelai jubahkelak Engkau akan menukar dia, lalubertukarlah.27 (102-28) Tetapi Engkaulah sama, dansegala tahun-Mu tiada berkesudahan.28 (102-29) Maka segala anakhamba-hamba-Mu akan kekal, danbenihnya akan menjadi tetap di hadapanhadirat-Mu.

1031Dari Daud. Pujilah akan Allah,hai jiwaku! Dan segala yang

di dalam diriku pujilah akan nama-Nyayang kudus itu.2Pujilah akan Allah, hai jiwaku, danjangan lupa akan segala kebajikan-Nya.

Page 245: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 103.3–11 2443Yang mengampuni segalakesalahanmu, dan yang menyembuhkansegala penyakitmu.4Yang menebus nyawamu dari padakebinasaan, dan yang memahkotaiengkau dengan kemurahan dan rahmat;5Yang mengenyangkan mulutmudengan kebajikan, sehingga dibaharuimudamu seperti burung rajawali.6Bahwa Allah juga yang berbuatkeadilan, serta membicarakan hal segalaorang yang teraniaya.7Maka Ia pun telah memberitahu segalajalan-Nya kepada Musa, dan segalaperbuatan-Nya kepada bani Israel.8Bahwa Allah itu amat sayangserta berpengasihan; maka panjangsabarnyadan sangat kemurahannya.9Maka tiada Ia akan menghardikselalu, dan tiada Ia akan menyimpanmurka-Nya sampai selama-lamanya.10Maka tiadalah Ia melakukan kitasekadar segala dosa kita, dan tiada Iamembalas sekadar segala kejahatankita.11Karena seberapa tinggi langit itudari atas bumi, demikianlah besar

Page 246: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 103.12–18 245

kemurahan-Nya atas segala orang yangtakut akan Dia.12Maka sejauh timur dari pada barat,demikianlah jauhnya diundurkan-Nyadari pada kita segala kesalahan kita.13Adapun seperti seorang bapa sayangakan anak-anaknya, demikianlahdisayang Allah akan orang yang takutakan Dia.14Karena diketahui-Nya akan keadaankita, dan teringatlah Ia akan hal kita inidari pada debu juga adanya.15Adapun manusia itu umurnya sepertirumput, dan seperti pokok bunga yangdi padang, demikianlah ia berbunga.16Karena angin bertiup ke atasnya,lalu ia lenyap, dan tempatnya pun tiadamengetahui lagi akan dia.17Tetapi kemurahan Allah itu daripada azal datang kepada abad, atassegala orang yang takut akan Dia; dankebenaran-Nya sampai kepada anakcucunya,18yaitu kepada segala orang yangmemeliharakan perjanjian-Nya,dan kepada orang yang ingat akanpesanan-Nya supaya melakukan dia.

Page 247: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 103.19–104.3 24619Bahwa Allah telah menetapkanarasy-Nya di surga, dan kerajaan-Nyaitu memerintahkan segala sesuatu.20Pujilah akan Allah, hai segalamalaikat-Nya; hai kamu yang sangatkuasamu dan yang melakukan firman-Nya, serta menurut akan bunyifirman-Nya itu.21Pujilah akan Allah, hai segalatentara-Nya, dan kamu pun, haisegala pelayan-Nya yang melakukankehendak-Nya.22Pujilah akan Allah, hai segala yangdijadikan-Nya, pada segala tempat yangdi dalam perintah-Nya. Pujilah akanAllah, hai jiwaku!

1041Pujilah akan Allah, haijiwaku! Ya Allah, ya Tuhanku,

Engkaulah Yang Mahabesar! Adapunkemuliaan dan kebesaran akanpakaian-Mu.2Maka Engkaulah yangmenyelubungkan diri-Mu denganterang seperti dengan selimut, danyang membentangkan langit itu sepertikelambu;3maka Ialah yang membubuh rasuk-rasuk segala biliknya dalam air, dan

Page 248: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 104.4–10 247

awan-awan itu akan kenaikan-Nya,maka Ialah yang berjalan-jalan di atassayap angin,4Dan yang menentukan anginakan pesuruh-Nya, dan api yangbernyala-nyala itu akan pelayan-Nya.5Maka Ialah yang telah membubuhsegala alas bumi, supaya janganbergerak selama-lamanya.6Maka Engkau telah menyelubungi diadengan lautan seperti dengan selimut;dan segala airnya telah meliputi segalagunung.7Maka oleh hardik-Mu air itu surutlah,dan oleh bunyi suara guruh-Mu undurlahsekaliannya dengan segeranya.8Maka segala gunung itu naiklahdan segala lembah pun turunlah ketempat yang telah Engkau tentukan bagimasing-masingnya.9Maka Engkau telah menentukanperhinggaannya, supaya jangandilaluinya dan janganlah ia kembali pulaakan meliputi bumi ini.10Maka disuruhkannya beberapa mataair dalam segala lembah, yang mengalirdi antara segala gunung,

Page 249: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 104.11–18 24811 serta memberi minum akan segalabinatang di hutan, dan segala keledaihutan pun memuaskan dahaganya.12Maka pada tepi air itu segala burungdi udara itu menumpang, serta berbunyidi antara segala carang kayu.13Maka disiram Allah akan segalagunung dari dalam segala bilik-Nya,dan bumi pun dikenyangkan denganbuah-buahan pekerjaan-Mu.14Maka ditumbuhkan-Nya rumput akansegala binatang, dan sayur-sayuranakan digunakan oleh manusia, supayadikeluarkannya rezeki dari dalam bumi15 serta air anggur yang menyukakanhati manusia, dan minyak yangmenyerikan mukanya, dan roti yangmenguatkan hati manusia.16Adapun segala pohon kayu Allah itudikenyangkan, bahkan segala pohonaras di Libanon yang telah ditanam-Nyaitu,17yaitu tempat segala burung membuatsarangnya, adapun burung laklak itupohon aru itu akan rumahnya.18Maka segala gunung yang tinggi itutempat kambing hutan, dan segala batumenjadi tempat lindungan bagi wibar.

Page 250: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 104.19–26 24919Maka dijadikan-Nya bulan itu akanketentuan masa, dan matahari punmengetahui akan tempat masuknya.20Maka Engkau mengadakankegelapan, lalu menjadi malam; danpada masa itu segala binatang yang dirimba itu keluar terendap-endap.21Maka segala anak singa mengaumiakan mangsanya, serta mencarimakanannya dari pada Allah.22Maka matahari pun terbitlah, laluundurlah sekaliannya, serta berbaringdalam tempatnya.23Makamanusiapun keluarlah membuatpekerjaannya dan kelelahannya sampaipetang hari.24Ya Allah, berbagai-bagailah segalapekerjaan-Mu; maka dengan hikmatEngkau telah menjadikan sekaliannyaitu, dan bumi pun penuhlah dengankekayaan-Mu.25Maka inilah laut yang besar lagiluas, dan dalamnya segala yang melatatiada tepermenai banyaknya, dari padabinatang kecil dan besar.26Maka di sana berlayarlah segalakapal, dan di sanalah buaya yang telah

Page 251: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 104.27–33 250

Engkau jadikan, supaya ia bermain-maindalamnya.27Maka sekalian ini menantikan Dikau,supaya Engkau memberi makanannyapada ketikanya.28Maka dikumpulkannya barang yangEngkau beri kepadanya, dan Engkaumembuka tangan-Mu, lalu sekaliannyakenyang dengan kebajikan-Mu.29 Jikalau Engkau melindungkanmuka-Mu, niscaya terkejutlah ia, danjikalau Engkau mengambil nafasnya,niscaya matilah ia lalu kembali kepadadebunya.30 Jikalau Engkau menyuruhkan roh-Mu,niscaya ia dijadikan; dan Engkaupunmembaharui muka bumi.31Biarlah kiranya kemuliaan Allah itukekal selama-lamanya, dan biarlah Allahgemar akan segala perbuatan-Nya.32Maka Ialah yang memandangkepada bumi, maka gempalah ia; dandijamahnya gunung-gunung itu, makaberasaplah ia.33Bahwa aku hendak menyanyi bagiAllah seumur hidupku, dan aku akanbersukacita kelak dalam Allah.

Page 252: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 104.34–105.5 25134Biarlah segala pikiranku akan Diamenjadi sedap, dan aku akan bersukacitakelak dalam Allah.35Biarlah kiranya segala orang berdosadihilangkan dari atas bumi, dan segalaorang jahat itu jangan ada lagi. Pujilahakan Allah, hai jiwaku! Besarkanlaholehmu akan Allah.

1051Hendaklah kamu mengucapsyukur kepada Allah serta

menyeru akan namanya; masyhurkanlahperbuatan-Nya di antara segala bangsa.2Bernyanyilah bagi-Nya sertabermazmur bagi-Nya; katakanlah segalaperbuatan-Nya yang ajaib.3Pujilah nama-Nya yang kudus itu,hendaklah segala yang menuntut akanAllah itu bersuka hati.4Hendaklah kamu mencari akan Allahdan akan kuasa-Nya; hendaklah kamusenantiasa menuntut hadirat-Nya.5 Ingatlah olehmu segala perbuatanajaib yang telah dilakukan-Nya, akansegala mujizat-Nya dan akan segalahukum-Nya yang keluar dari padamulut-Nya,

Page 253: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 105.6–13 2526hai segala bani Abraham, hamba-Nya, hai anak-anak Yakub yang telahdipilih-Nya.7Bahwa Ialah Tuhan kita Allah, dansegala hukum-Nya ada pada seluruhbumi.8Maka Ia pun ingat akan perjanjian-Nyasampai selama-lamanya, yaitu firmanyang telah dipesani-Nya kepada seribuketurunan,9yaitu perjanjian yang dijadikan-Nyadengan Abraham, dan sumpah-Nyakepada Ishak,10 serta ditetapkan-Nya bagi Yakubmenjadi suatu perintah, dan bagi Israelakan perjanjian yang kekal,11maka firman-Nya: "Bahwakepadamulah kelak Aku akanmengaruniakan tanah Kanaan,yaitu bagian pusakamu."12Tatkala sedikit saja bilanganmu,bahkan sedikit sekali, lagi orang yangmenumpang saja dalamnya,13maka sekaliannya berjalan-jalandari pada suatu bangsa kepada suatubangsa, dan dari pada suatu kerajaankepada suatu kaum yang lain.

Page 254: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 105.14–21 25314Maka tiada diberi-Nya seorangjugapun menganiayai dia, dan dihardik-Nya raja-raja sekalipun oleh karenamereka itu,15 firman-Nya: "Janganlah kamumenyentuh orang-orang yang telahKulantik dengan minyak, dan jangankamu membuat bencana akan segalanabi-Ku!"16Maka didatangkan-Nya suatu balakelaparan ke atas tanah itu, sertadiputuskan-Nya segenap bekal roti.17Maka disuruhkan-Nya dahulu daripada mereka itu seorang ke sana, yaituYusuf, yang telah dijual menjadi hamba.18Maka kakinya dilukakan orang dalampasung, dan dikenakannya rantai besipadanya,19 sampai kepada masa perkataan-Nyatelah disampaikan, maka firman Allah itumengujilah akan dia.20Maka oleh raja itu disuruh lepaskandia, yaitu pemerintah beberapa bangsa,serta diuraikannya rantainya.21Maka diangkatnya menjadi tuandalam istananya, dan pemerintah atassegala harta bendanya,

Page 255: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 105.22–29 25422 supaya diperintahkannya segalapenghulu dengan sekehendak hatinya,dan supaya diajarinya bijaksana akansegala ketua-ketua.23Maka Israelpun datanglah ke Mesirbahkan Yakub itu menumpanglah ditanah Ham.24Maka kaum-Nya itu sangatlahdiperbanyakkannya, dan dijadikan-Nyaterlebih kuat dari pada segala seterunya.25Maka dibalikkan-Nya hati merekaitu, sehingga dibencinya akan kaum-Nya, serta diperdayakannya segalahamba-Nya.26Maka disuruhkan-Nya hamba-Nya,Musa itu, dan Harun pun yang telahdipilih-Nya.27Maka keduanya itu mengadakansegala alamat Allah di antara merekaitu, dan beberapa ajaib di tanah Ham.28Maka diadakan-Nya kegelapan,sehingga menjadi gelap; dan tiada lagimereka itu durhaka akan firman-Nya.29Maka diubahkan-Nya segala airnyamenjadi darah; dan dimatikan-Nyasegala ikannya.

Page 256: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 105.30–37 25530Maka tanahnya pun penuh dengankodok, sampai ke dalam segala bilikraja-rajanya.31Maka berfirmanlah Ia, lalu datanglahlalat terlalu banyak, dan kutu pun dalamsegala jajahannya.32Maka diturunkan-Nya hujan batuakan ganti hujan, dan apipun yangbernyala-nyala pada seluruh tanahnya.33Dan lagi dipalu-Nya segala pohonanggurnya dan pohon aranya; makadipatahkan-Nya segala pohon kayudalam jajahannya.34Maka berfirman pula Ia, laludatanglah belalang, dan ulat pun yangtiada tepermenai banyaknya,35maka dimakannyalah segala tumbuh-tumbuhan yang di negerinya, dandimakannya segala hasil tanahnya.36Dan lagi dipalu-Nya segala anaksulung di tanah itu, dan permulaansegala kekuatannya.37Lalu dihantar-Nya keluar denganmembawa perak dan emas; dan diantara segala sukunya seorang pun tiadayang tergelincir.

Page 257: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 105.38–45 25638Maka sukalah orang Mesir tatkalamereka itu pergi, karena takut akanmereka itu telah berlaku atasnya.39Maka dibentangkan Allah suatu awanakan menudungi dia, dan apipun akanmenyuluh pada malam hari.40Maka dipintalah oleh mereka itu,lalu didatangkannya beberapa burungpuyuh, serta dikenyangkan-Nya akan diadengan roti dari langit.41Maka dibelah-Nya batu itu, laluterpancarlah ia, yang mengalir sepertisungai pada tempat-tempat yang kering.42Karena teringatlah Ia akan firman-Nya yang kudus, dan akan Abraham,hamba-Nya itu.43Maka dibawa-Nya kaum itu keluardengan kesukaan, dan segala orangpilihan-Nya itu itu dengan bersorak-sorak.44Maka dikaruniakan-Nya kepadanyatanah segala bangsa, lalu diperolehnyakelelahan segala kaum itu akanpusakanya,45 supaya dipeliharakannya segalaundang-undang Tuhan, serta melakukansegala hukum-Nya. Besarkanlah olehmuakan Allah!

Page 258: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.1–7 257

1061Besarkanlah olehmu akanAllah! Hendaklah kamu

mengucap syukur kepada Allah, karenaialah yang baik! Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.2Maka siapa gerangan yang dapatmengatakan segala kuasa Allah, ataumenyatakan segala kepujian-Nya?3Berbahagialah segala orang yangmemeliharakan keadilan, dan orangyang berbuat benar pada sedia kala.4Ya Allah, ingatlah kiranya akan dakusekadar karunia-Mu kepada kaum-Mu; dan peliharakanlah aku denganselamat-Mu,5 supaya dapat aku melihat keuntungansegala orang pilihan-Mu, dan supayaaku sukacita bersama-sama dalamkesukaan bangsa-Mu, dan supaya akumemegahkan diriku bersama-samadengan pusaka-Mu itu.6Bahwa kami telah berbuat dosa sepertinenek moyang kami; maka kami telahmelakukan salah, serta berbuat jahat.7Maka segala nenek moyang kamisudah tiada mengerti segala ajaib-Mudi Mesir, dan tiada diingatnya akansegala kemurahan-Mu yang banyak itu;

Page 259: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.8–15 258

melainkan mendurhakalah ia di tepi laut,yaitu laut Teberau.8Tetapi diselamatkan-Nya akandia oleh karena nama-Nya, supayadimasyhurkannya kuasa-Nya.9Dan lagi dihardik-Nya akan lautTeberau itu, sehingga kekeringanlah ia;maka dengan demikian dihantarkan-Nyamereka itu melintas segala air yangdalam itu seperti pada tanah yang rata.10Maka diselamatkan-Nya dari padatangan orang yang membenci dia, sertaditebus-Nya dari pada tangan seterunya.11Maka segala air itu menenggelamkansegala musuhnya, sehingga seorang puntiada tertinggal.12Barulah dipercayainya akan firman-Nya, serta menyanyi puji-pujiankepada-Nya.13Tetapi dengan segeranya terlupalahmereka itu akan segala pekerjaan-Nya,dan tiada lagi menantikan bicara-Nya;14Melainkan terlalu sangatkeinginannya di tanah belantara,dan dicobainya akan Allah di tanahsunyi.15Maka dikaruniakan-Nya kepadanyaseperti permintaannya, tetapi

Page 260: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.16–23 259

disuruhkan-Nya kekurusan dalamjiwa mereka itu.16Maka dengkilah sekaliannya akanMusa di dalam tempat kemahnya, danakan Harun pun yang kudus bagi Allah.17Maka bumi pun mengangakanmulutnya, ditelannya akan Datan, sertaditenggelamkannya kaum Abiram.18Maka api pun bernyalalah diantara kaumnya itu, dan nyala itumenghanguskan segala orang yangjahat.19Maka sekaliannya membuat patunganak lembu di Horeb, lalu menyembahpatung tuangan.20Maka dengan demikian diubahkannyakemuliaan Allah, menjadi rupa lembuyang makan rumput.21Maka dilupakannya akan Allah yangmenyelamatkan dia, dan yang telahmembuat perkara yang besar-besar diMesir,22yaitu perbuatan yang ajaib di tanahHam, dan beberapa perkara yang hebatdi tepi laut Teberau.23Maka sebab itu berfirmanlah Iahendak membinasakan sekaliannya,yaitu jikalau Musa, orang pilihan-

Page 261: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.24–30 260

Nya itu, tiada berdiri di hadapan-Nya pada antaranya, hendakmemadamkan murka-Nya, supayajangan dibinasakannya mereka itu.24Dan lagi tiada diindahkannyaakan tanah yang elok itu, dan tiadadipercayainya akan firman-Nya,25melainkan sekaliannya bersungut-sungut di dalam kemahnya, dan tiadamau mendengar akan suara Allah.26Maka sebab itu dinaikkan-Nyatangan-Nya ke atasnya, hendakdijatuhkannya di tanah belantara,27dan hendak dijatuhkannya segalabenihnya di antara segala bangsa, sertamencerai-beraikan sekaliannya kepadasegala negeri.28Maka sekaliannya itumenghubungkan dirinya denganBaal Peor, lalu makan barang yangdipersembahkan kepada yang mati.29Maka dengan yang demikiandibangkitkan-Nya murka Tuhan olehperbuatannya, sehingga bala sampar ituberpecah-pecah di antaranya.30Maka pada masa itu berdirilahPinehas serta melakukan hukum,barulah bala sampar itu terhenti.

Page 262: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.31–38 26131Adapun hal itu dibilangkan baginyaakan kebenaran, zamn berzaman sampaiselama-lamanya.32Dan lagi dibangkitkan orang murka-Nya dekat air Meriba, sehingga celakatelah berlaku atas Musa dari sebabmereka itu;33Karena sekaliannya mendurhakakepada rohnya, sehingga lidah Musaberkata-kata dengan gopohnya.34Maka tiadalah mereka itumembinasakan segala bangsa,seperti yang dipesani Allah kepadanya,35melainkan sekaliannya bercampurdengan segala bangsa itu, lalu belajarsegala perbuatannya.36Maka sekaliannya pun berbuat ibadatkepada berhalanya, dan yaitu menjadisuatu jerat baginya.37Bahkan dikurbankannya anak-anaknya laki-laki dan perempuan kepadasegala setan,38dan ditumpahkannya darah orangyang tiada bersalah, yaitu darahanak-anaknya laki-laki dan perempuan,yang dikurbankannya kepada segalaberhala di negeri Kanaan itu, sehinggatanah itu dinajiskan oleh darahnya.

Page 263: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.39–46 26239Maka dengan demikian sekaliannyaitu dicemarkan oleh perbuatannya, sertaberbuat zina dengan pekerjaannya itu.40Maka itulah sebabnya murka Allahtelah bernyala atas kaum-Nya, dandibenci-Nya akan pusaka-Nya.41Maka diserahkan-Nya ke tangansegala bangsa, sehingga mereka itudiperintahkan oleh orang yang membencidia.42Maka sekaliannya dianiayakan olehsegala musuhnya, dan ditaklukkan dibawah tangannya.43Maka beberapa kali dilepaskan-Nya akan dia; tetapi sekaliannya itumendurhaka dalam bicaranya, laludirendahkan dalam kejahatannya.44Tetapi diperhatikan Allah akankesesakannya, tatkala didengar-Nyaakan serunya.45Dan karena mereka itu diingat-Nyaakan perjanjian-Nya, serta menyesalsekadar kemurahan-Nya yang banyakitu.46Dan lagi dibangkitkan-Nya kasihanakan mereka itu di dalam hati segalaorang yang telah menawani dia.

Page 264: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 106.47–107.5 26347Selamatkanlah kiranya kami, yaAllah, ya Tuhan kami, dan himpunkanlahkami dari antara segala bangsa, supayakami mengucap syukur kepada nama-Muyang kudus, serta bersorak-sorak dalammemuji Engkau.48Segala puji bagi Allah, Tuhan orangIsrael, dari pada azal datang kepadaabad; dan biarlah segenap kaum itumengatakan: "Amin!" Besarkanlaholehmu akan Allah!

1071Hendaklah kamu mengucapsyukur kepada Allah, karena

Ia baik adanya! Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.2Maka hendaklah yaitu dikatakan olehsegala yang ditebus Allah, yang telahditebus-Nya dari pada tangan seterunya,3dan yang dihimpunkan-Nya daridalam segala negeri, dari sebelah timurdan barat, dan dari sebelah utara danselatan.4Maka sekaliannya telah mengembaradi tanah belantara pada jalan yangsunyi, dan tiada didapatinya sesuatunegeri akan tempat kedudukannya.5Maka laparlah ia serta dahaga,sehingga jiwanya letih dalamnya.

Page 265: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 107.6–13 2646Maka pada masa itu berteriaklahia kepada Allah dalam kesesakannya,lalu dilepaskan-Nya dari pada segalakesukarannya.7Maka dihantarkan-Nya mereka itupada jalan yang lurus, supaya iaboleh sampai ke negeri yang tempatkedudukannya.8Alangkah baiknya manusia memujiAllah sebab kemurahan-Nya, dan sebabsegala perbuatan-Nya yang ajaib itukepada segala anak Adam!9Karena dipuaskan-Nya hati yang rindu,dan hati yang lapar itu dikenyangkan-Nyadengan kebajikan.10Adapun segala orang yang telahduduk dalam kegelapan dan dalambayang-bayang maut, yang terikatdengan kesakitan dan rantai besi.11Sebab ia mendurhaka kepada firmanAllah, dan dihinakannya bicara YangMahatinggi;12maka itulah sebabnya direndahkan-Nya hatinya oleh kelelahan; makarebahlah sekaliannya dan seorang puntiada akan menolong dia.13Maka pada masa itu berserulah iakepada Allah dalam kesesakannya, lalu

Page 266: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 107.14–21 265

diselamatkan-Nya dari pada segalakesukarannya.14Maka dibawa-Nya keluar dari padakegelapan dan bayang-bayang maut;dan diputuskan-Nya segala ikatannya.15Alangkah baiknya manusia memujiAllah sebab kemurahan-Nya, dan sebabsegala perbuatan-Nya yang ajaib itukepada segala anak Adam!16Karena telah dipecahkan-Nya segalapintu tembaga, dan dipatahkan-Nyasegala sengkang besi.17Adapun segala orang bodoh ituberoleh kesukaran, sebab kesalahannyadan sebab segala kejahatannya.18Maka hatinya muak akan segala jenismakanan, dan hampirlah ia kepada pintumaut.19Maka pada masa itu berserulah iakepada Allah dalam kesesakannya, laludiselamatkan-Nya dari pada segalakesukarannya.20Maka disuruhkan-Nya firman-Nya,serta disembuhkan-Nya dia, dandilepaskan-Nya dari pada segalakebinasaannya.21Alangkah baiknya manusia memujiAllah sebab kemurahan-Nya, dan sebab

Page 267: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 107.22–28 266

segala perbuatan-Nya yang ajaib itukepada segala anak Adam!22Maka hendaklah sekaliannyamempersembahkan persembahansyukur, serta memasyhurkan perbuatan-Nya dengan bersorak-sorak.23Adapun segala orang yangmelayarkan kapalnya di laut, dan yangberniaga di atas air yang besar-besar,24yainilah yang melihat segalaperbuatan Allah, dan segala ajaib-Nyapada air yang dalam.25Karena dengan firman-Nyaditurunkan-Nya angin ribut, yangmembesarkan segala gelombangnya.26Maka yaitu naik sampai ke langit, laluturun pula ke tempat yang dalam; danhatinya hancur sebab kesusahannya.27Maka sekaliannya berpusing-pusingdan terhuyung-huyung seperti orangmabuk; maka hilanglah segala dayaupayanya.28Maka pada masa itu berserulah iakepada Allah dalam kesesakannya, laludibawa-Nya keluar dari pada segalakesukarannya.

Page 268: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 107.29–36 26729Maka angin ribut itu diteduhkan-Nya,sehingga segala gelombangnya punberhentilah.30Barulah sekaliannya bersukacitasebab sudah teduh, dan dengan yangdemikian dibawa-Nya ke pelabuhan yangdirinduinya itu.31Alangkah baiknya manusia memujiAllah sebab kemurahan-Nya, dan sebabsegala perbuatan-Nya yang ajaib itukepada segala anak Adam!32Maka hendaklah orang membesarkandia dalam perhimpunan orang banyak,serta memuji Dia dalam majelis orangtua-tua.33Maka segala sungai diubahkan-Nyamenjadi tanah belantara, dan segalamata air pun menjadi tanah yang kering,34dan tanah yang makmur menjadipadang yang asin, oleh sebab kejahatanorang yang mendudukinya.35Maka tanah belantara puladiubahkan-Nya menjadi kolam air, dantanah yang kering menjadi mata air.36Maka di sanalah didudukkan-Nyaorang-orang yang lapar, supayadisediakannya sebuah negeri tempatkediamannya,

Page 269: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 107.37–108.1 26837 serta menabur segala ladangnya danmenanam beberapa kebun anggur, laluberoleh buah-buahan akan hasilnya.38Maka diberkati-Nya akan dia,sehingga sangat bertambah banyaknya,dan segala bintangnya pun tiadadikurangkan-Nya.39Kemudian sekaliannya itudikurangkan pula dan direndahkanoleh aniaya dan celaka dan dukacita.40Maka atas raja-raja pun dicurahkan-Nya kecelaan, disesatkan-Nya di tempatsunyi yang tiada ada jalannya.41Tetapi orang miskin diangkat-Nyadari dalam aniaya, dijadikan-Nya kaumkeluarganya seperti kawanan domba.42Maka orang yang berhati betul akanmelihat hal itu dengan sukacitanya, dansegala kejahatan pun akan menutupmulutnya.43Maka barangsiapa yang berbudiitu kelak akan memperhatikan segalaperkara ini, dan ia akan menimbangsegala kemurahan Allah.

1081 (108-1) Nyanyian. MazmurDaud. (108-2) Maha hatiku

telah tetap, ya Allah, dan aku hendak

Page 270: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 108.2–8 269

menyanyi, bahkan aku hendak menyanyipuji-pujian, yaitu dengan kemuliaanku.2 (108-3) Bangunlah engkau, haigambus dan kecapi; maka aku sendirihendak bangun siang-siang.3 (108-4) Bahwa aku hendak mengucapsyukur kepada-Mu, ya Allah, di antarasegala kaum; dan aku hendak menyanyipuji-pujian kepada-Mu di antara segalabangsa.4 (108-5) Karena besarlah kemurahan-Mu dari pada langit, dan ketulusanmusampai ke awan-awan.5 (108-6) Ya Allah, biarlah kiranyaEngkau dibesarkan di atas langit, dankemuliaan-Mu atas seluruh bumi.6 (108-7) Supaya segala kekasihmuterlepas, selamatkanlah kiranya dengantangan kanan-Mu dan beri jawab kepadakami.7 (108-8) Bahwa Allah telah berfirmandengan kekudusan-Nya: "Sebab itu Akuhendak bersorak, maka Aku hendakmembagi Sikhem, dan mengukur lembahSukot.8 (108-9) Maka Gilead itulah milik-Kudan Manasye pun milik-Ku; maka Efraim

Page 271: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 108.9–109.2 270

pun menjadi kekuatan kepala-Ku, danYehuda itulah tongkat kerajaan-Ku.9 (108-10) Adapun Moab itulah tempatbasuh kaki-Ku, dan kepada Edom kelakAku akan mencampakkan kasut-Ku;dan atas negeri Filistea kelak Aku akanbersorak."10 (108-11) Maka siapa gerangan akanmembawa aku masuk ke dalam negeriyang berkota? Dan siapa gerangan yangmenghantarkan aku sampai ke Edom?11 (108-12) Ya Allah, bukankah Engkautelah membuangkan kami, dan tiada lagiEngkau keluar beserta dengan segalatentara kami, ya Allah?12 (108-13) Bantulah kiranya kamimelawan musuh kami, karena sia-sialahpertolongan manusia.13 (108-14) Maka dengan berkat Allahkelak kami berbuat pekerjaan yangperkasa; karena Ialah yang melanyakkansegala musuh kami.

1091Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. Janganlah

kiranya Engkau berdiam dirimu, ya Allahyang aku memuji-muji!2Karena mulut orang jahat danmulut tipu daya telah dingangakannya

Page 272: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 109.3–11 271

kepadaku, serta dikatainya aku denganlidah yang dusta.3Dan lagi dikepungnya aku denganbeberapa perkataan yang kebencian,serta memerangi aku dengan tiadasemena-mena.4Maka kasihku dibalasnya denganperseteruan, tetapi aku ini tetap berdoa.5Bahkan dibalasnya baikku denganjahat, Dan kasihku dengan benci.6 "Tentukanlah kiranya seorang yangjahat akan memerintahkan dia, danbiarlah seorang seteru berdiri padasebelah kanannya.7Apabila dibicarakan halnya, biarlah iadisalahkan; dan biarlah doanya menjadidosa.8Maka biarlah umurnya singkat, danbiarlah jawatannya diambil oleh oranglain.9Biarlah anak-anaknya menjadi yatim,dan istrinya pun menjadi bujang.10Biarlah anak-anaknya hanyutdan minta sedekah, serta mencarimakanannya dari pada tempat-tempatnya yang telah rusak itu.11Maka biarlah orang berpiutangmerampas segala sesuatu yang ada

Page 273: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 109.12–18 272

padanya, dan orang keluaran punmerebut barang yang diusahakannya.12Maka seorang pun janganmenunjukkan kasihan kepadanya,dan seorang pun jangan sayang akananak-anaknya yang yatim itu.13Maka biarlah segala anak cucunyaditumpas; dan namanya pun dihapuskanpada keturunan yang kedua.14Maka biarlah kejahatan segala nenekmoyangnya diingati oleh Allah, dan dosaibunya pun jangan dihapuskan.15Maka biarlah semuanya itu senantiasadi hadapan Allah, supaya peringatannyadihilangkan dari atas bumi.16Sebab tiada ia ingat hendakmenunjukkan kasihan, melainkandihambatnya akan orang yang miskindan papa, dan akan orang yang hancurhatinya pun, supaya dibunuhnya akandia.17Maka sukalah ia akan kutuk, laluyaitu telah datang ke atasnya; dan tiadaia berkenan akan berkat, maka itu punjauhlah dari padanya.18Maka ia telah memakai kutukseperti pakaiannya, sehingga kutuk itumasuklah ke dalam rongganya seperti

Page 274: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 109.19–26 273

air, dan ke dalam segala tulangnyaseperti minyak.19Maka biarlah yaitu baginya sepertipakaian yang diselubungkan padadirinya, dan akan ikat pinggang yangsenantiasa diikatkan pada pinggangnya.20Adapun inilah yang dibalaskan Allahatas segala seteruku, dan atas segalaorang yang menjahatkan jiwaku."21Tetapi benarkanlah kiranya halku,ya Allah, ya Tuhan, oleh karenanamamu; dan lepaskanlah aku sebabkemurahan-Mu itu baiklah adanya.22Karena aku ini miskin dan papa, danhatiku pun telah luka di dalamku.23Maka aku telah lenyap sepertibayang-bayang tatkala panjang; dan akudilambung-lambung seperti belalang.24Maka lututku telah lemah oleh puasa,dan tubuhku kurang gemuk.25Dan lagi aku telah menjadi suatukecelaan bagi mereka itu, dan apabilaterlihat akan daku, maka sekaliannyamenggeleng-geleng.26Tolonglah kiranya akan daku, yaAllah, ya Tuhanku, dan selamatkanlahaku sekadar kemurahan-Mu;

Page 275: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 109.27–110.2 27427Supaya diketahuinya bahwa inilahbekas tangan-Mu, dan Engkaulah, yaAllah, yang membuatnya.28Biarlah sekaliannya mengutuki,tetapi engkau memberkati; maka jikalaumereka itu berbangkit, niscaya ia akanmendapat malu; tetapi hamba-Mu iniakan bersukacita.29Maka biarlah segala seterukumendapat aib akan pakaiannya; danbiarlah diselubungnya dirinya denganmalunya sendiri seperti dengan selimut.30Maka aku akan mengucap syukurkepada Allah terlalu sangat denganlidahku; bahkan aku akan memuji Dia diantara segala orang banyak.31Karena Ia akan berdiri padasebelah kanan orang miskin, hendakmenyelamatkan dia dari pada orangyang menghukumkan jiwanya.

1101Mazmur Daud. Bahwafirman Allah kepada Rabbiku:

"Duduklah di sebelah kanan-Ku,sehingga Aku menjadikan musuh-musuhmu akan alas kakimu."2Bahwa Allah akan menyuruhkantongkat kekuatanmu dari Sion;

Page 276: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 110.3–111.1 275

hendaklah engkau memegang perintahdi antara segala musuhmu.3Maka kaummu itu mempersembahkandirinya dengan rela hatinya pada harikuasamu dengan perhiasan kekudusandari pada kandungan fajar ada padamuembun mudamu.4Maka Allah telah bersumpah, dan tiadaIa akan menyesal: "Bahwa engkaulahseorang imam sampai selama-lamanya,menurut peraturan Melkisedek."5Bahwa Tuhan yang pada sebelahkananmu itu akan memalu beberapaorang raja pada hari murka-Nya;6Maka Ia pun akan memutuskan hukumdi antara segala bangsa, serta memenuhisegala tempat dengan bangkai orang,dan Ia akan memalu kepala-kepala atasbeberapa negeri.7Maka di tengah jalan ia akan meminumdari pada anak sungai, dan sebab itu iaakan mengangkat kepalanya.

1111Besarkanlah olehmu akanAllah! Bahwa aku akan

mengucap syukur kepada Allah dengansebulat-bulat hatiku, dalam majelisorang yang berhati betul dan dalamperhimpunan itu.

Page 277: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 111.2–9 2762Maka besarlah segala perbuatan Allah,dan yaitu dituntut oleh segala orangyang suka akan dia.3Adapun pekerjaan-Nya itu kemuliaandan kebesaran; dan kebenaran-Nya punkekal selama-lamanya.4Maka Ia pun telah mengadakan suatuperingatan akan segala perbuatan-Nya yang ajaib; bahwa Allah ituberpengasihan dan amat penyayang.5Maka Ia telah memberi rezeki kepadaorang yang takut akan Dia, dan Iapun akan ingat perjanjian-Nya sampaiselama-lamanya.6Maka kepada kaum-Nya itudinyatakan-Nya kuasa perbuatan-Nya,pada hal dikaruniakan-Nya kepadanyapusaka segala bangsa.7Adapun perbuatan tangan-Nya itusetia dan keadilan, dan kepercayaanlahsegala firman-Nya.8Maka sekaliannya itu tetap sampaiselama-lamanya, dan sudah diperbuatdengan setia dan kebetulan.9Maka telah disuruhkan-Nya tebusanbagi kaum-Nya, dan difirmankan-Nyaperjanjian-Nya sampai selama-lamanya;

Page 278: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 111.10–112.5 277

maka nama-Nya pun kudus adanya, danpatut ditakuti.10Adapun takut akan Allah itulahpermulaan segala budi; makabarangsiapa yang berbuat demikian,ialah baik akalnya, dan kepujian-Nyakekal selama-lamanya.

1121Besarkanlah olehmu akanAllah! Berbahagialah orang

yang takut akan Allah, dan yang amatsuka akan segala firman-Nya.2Maka benihnya akan menjadi besardi atas bumi, dan segala keturunanorang yang berhati betul akan menjadiberbahagia.3Maka di dalam rumahnya ada hartadan kekayaan; dan kebenarannya itukekal selama-lamanya.4Maka bagi orang yang berhati betulitu terbitlah terang dalam kegelapan;maka ialah berpengasihan dan amatpenyayang dan benar.5Maka baik juga hal orang yangmengasihani orang serta memberipinjam; dan dalam bicara perkaranya ituakan menang.

Page 279: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 112.6–113.3 2786Karena tiada ia akan bergerakselama-lamanya; dan peringatan akanorang yang benar itu kekallah adanya.7Maka tiada ia akan takut dari padakabar yang jahat, karena tetaplahhatinya, serta percaya akan Allah.8Maka hatinya diteguhkan dan tiada iaakan takut, sehingga dilihatnya sepertikehendaknya atas segala seterunya.9Maka ia pun telah menghambur dermadan memberi kepada orang miskin;maka kebenarannya tetap sampaiselama-lamanya, dan tanduknya akanditegakkan dengan kemuliaan.10Maka orang yang jahat akan melihathal itu dengan dukacitanya; maka ia punakan menggertak giginya, lalu hilang;bahkan kehendak orang jahat itu akanbinasa kelak.

1131Besarkanlah olehmu akanAllah! Pujilah olehmu, hai

segala hamba Allah; pujilah akan namaAllah.2Segala puji bagi nama Allah, dari padamasa ini sampai selama-lamanya.3Maka dari pada masyrik sampai kemagrib nama Allah itu patut dipuji.

Page 280: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 113.4–114.2 2794Bahwa tinggallah Allah atas segalabangsa; dan kemuliaan-Nya pun di ataslangit.5Maka siapa gerangan yang samadengan Tuhan kita Allah, yangbersemayam di tempat yang tinggi,6dan yang merendahkan dirinyasehingga menilik segala yang di langitdan di atas bumi.7Maka diangkatnya orang miskin daridalam debu, dan dibangkitkannya orangpapa dari pada timbunan sampah.8Hendak didudukkannya bersama-sama dengan orang bangsawan, yaitudengan orang-orang bangsawan daripada kaumnya.9Maka diberinya perempuan mandulberumah tangga, dan beranakkanbeberapa anak dengan sukacitanya.Besarkanlah olehmu akan Allah!

1141Apabila orang Israel telahkeluar dari Mesir, dan isi

rumah Yakub dari antara suatu kaumyang lain bahasanya,2maka Yehuda menjadi tempatkudus-Nya, dan Israel menjadi tempatpemerintahan-Nya.

Page 281: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 114.3–115.2 2803Maka oleh laut dilihatnya akan hal itu,lalu lari; dan Yordan pun undurlah kebelakang.4Maka segala gunung melompat-lompatlah seperti domba jantan, dansegala bukit pun seperti anak domba.5Hai Laut, apakah halmu lari demikian,dan engkau pun undur ke belakang, haiYordan?6Dan kamu, hai gunung-gunung,apakah halmu melompat-lompat sepertidomba jantan, dan kamu hai bukit-bukit,seperti anak domba?7Hai bumi, hendaklah engkau gempa dihadapan hadirat Tuhan, yaitu di hadapanhadirat Tuhan Yakub,8yang telah mengubahkan batumenjadi kolam air, dan batu besi punmenjadi mata air.

1151 Jangan kami ini, ya Allah,jangan kami ini, melainkan

nama-Mulah yang patut dipermuliakan,oleh karena kemurahan-Mu dan olehkarena setia-Mu.2Mengapa gerangan segala bangsaakan berkata: "Bahwa di mana geranganTuhannya?"

Page 282: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 115.3–10 2813Tetapi Tuhan kami adalah di surga;sebarang kehendak-Nya diperlakukan-Nya.4Adapun segala berhala mereka itu daripada perak dan emas, yaitu perbuatantangan manusia.5Sungguhpun ada mulut padanya,tetapi tiada dapat berkata-kata; danmata pun ada, tetapi tiada dapatmelihat;6maka ada padanya telinga, tetapitiada dapat mendengar, dan hidung punada, tetapi tiada dapat mencium.7Maka ada padanya tangan, tetapitiada dapat menjamah, dan kaki punada, tetapi tiada dapat berjalan, dantiada pula ia berbunyi dari dalamkerongkongannya.8Adapun orang yang membuat dia ituakan menjadi sama dengan dia, bahkanbarangsiapapun baik yang percaya akandia.9Hai Israel, hendaklah engkau percayaakan Allah; maka Ialah pertolongannyadan perisainya.10Hai segala isi rumah Harun,percayalah olehmu akan Allah; makaIalah pertolongannya dan perisainya.

Page 283: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 115.11–18 28211Hai kamu sekalian yang takutakan Allah, percayalah olehmu akanAllah; Maka Ialah pertolongannya danperisainya.12Bahwa Allah juga telah mengenangakan kita, dan Ia akan memberkatikita; maka Ia pun akan memberkatisegala isi rumah Israel, dan Ia pun akanmemberkati segala isi rumah Harun.13Maka Ia akan memberkati segalaorang yang takut akan Allah, baik kecilbaik besar.14Maka diperbanyakkan Allah kiranyaakan kamu makin lebih, yaitu baik kamubaik anak-anakmu pun.15Maka kamulah yang diberkati Allah,yang telah menjadikan langit dan bumi.16Adapun langit itulah langit Allah;tetapi bumi ini telah dikaruniakan-Nyakepada segala anak Adam.17Bahwa orang-orang mati itu tiadamemuji Allah, ataupun barang seorangyang turun ke tempat yang sunyi senyap.18Tetapi kita ini hendak memuji Allah,dari pada masa ini hingga sampaiselama-lamanya. Besarkanlah olehmuakan Allah!

Page 284: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 116.1–8 283

1161Bahwa aku mengasihi akanAllah sebab telah didengar-

Nya akan suaraku dan akan segalapermintaanku.2Karena telah dicenderungkan-Nyatelinga-Nya kepadaku, sebab itu akuhendak berseru kepada-Nya seumurhidupku.3Maka segala ikatan maut telahmembelit aku, dan segala sengsara alammaut telah berlaku atasku, dan aku telahmerasai kesesakan dan dukacita.4Setelah itu aku menyeru akan namaAllah: "Ya Allah, lepaskanlah kiranyajiwaku."5Bahwa Allah itu murah lagi benar;bahkan Tuhan kami sangat mengasihani.6Maka dipeliharakan Allah segala orangyang tulus hatinya; maka aku telahmenjadi lemah, lalu diselamatkan-Nyaakan daku.7Hai jiwaku, kembalilah engkau kepadaperhentianmu, karena Allah telahmembuat kebajikan kepadamu.8Karena Engkau, ya Tuhan, telahmelepaskan jiwaku dari pada maut, danmataku dari pada air mata, dan kakikupun dari pada gelinciran.

Page 285: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 116.9–16 2849Maka aku akan berjalan-jalan dihadapan hadirat Allah, di tanah orangyang hidup.10Bahwa aku percaya, maka itulahsebabnya aku berkata-kata itu: "Dandahulu aku sangat sesak."11Maka aku telah berkata dengangopoh-gopoh: "Bahwa segala manusiaitu pembohong adanya."12Maka apakah yang dapatkupersembahkan kepada Allahakan membalas segala kebajikan-Nyaakan daku?13Bahwa aku hendak mengambil pialaselamat, serta menyeru akan namaAllah.14Maka aku hendak menyampaikansegala niatku kepada Allah, yaitu dihadapan segenap kaum-Nya.15Adapun kematian segala orang-Nyayang berbakti itu sangat indah padapemandangan Allah.16Ya Allah, sesungguhnya aku inihamba-Mu, bahkan akulah hamba-Mudan anak hamba-Mu yang perempuan;maka Engkaulah yang telah menguraikansegala ikatanku.

Page 286: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 116.17–118.3 28517Bahwa aku hendakmempersembahkan kepada-Mupersembahan syukur, serta menyeruakan nama Allah.18Maka aku hendak menyampaikansegala niatku kepada Allah, yaitu dihadapan segenap kaum-Nya,19di dalam halaman rumah Allah,bahkan di tengah-tengahmulah, haiYerusalem. Besarkanlah olehmu akanAllah!

1171Pujilah olehmu akan Allah,hai segala bangsa, dan

muliakan Dia, hai segala kaum.2Karena sangatlah kemurahan-Nyakepada kita, dan setia Allah itu kekalselama-lamanya. Besarkanlah olehmuakan Allah!

1181Hendaklah kamu mengucapsyukur kepada Allah, karena

baiklah adanya. Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.2Biarlah kiranya dikatakan oleh orangIsrael: "Bahwa kemurahan-Nya itu kekalselama-lamanya."3Biarlah kiranya dikatakan olehsegala isi rumah Harun: "Bahwakemurahan-Nya kekal selama-lamanya."

Page 287: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 118.4–11 2864Biarlah kiranya dikatakan oleh segalaorang yang takut akan Allah: "Bahwakemurahan-Nya kekal selama-lamanya."5Maka dari dalam kesesakanku akutelah berseru kepada Allah. Maka Allahpun telah memberi jawab kepadakuserta memberi aku keluasan.6Bahwa Allah adalah menyertai aku,maka tiada aku akan takut. Makaaku akan dipengapakankah kelak olehmanusia?7Bahwa Allah adalah menyertai aku diantara segala penolongku; sebab itu akuakan melihat seperti kehendakku atassegala yang membenci aku.8Adapun percaya akan Allah itu terlebihbaik adanya dari pada menaruh harapkepada manusia.9Bahkan percaya akan Allah itu terlebihbaik adanya dari pada menaruh harapkepada raja-raja.10Maka segala bangsa telah mengepungaku; tetapi dengan nama Allah, aku akanmenumpas dia.11Maka dikepungnya akan daku,bahkan dikepungnya aku; tetapi dengannama Allah, kelak aku akan menumpasdia.

Page 288: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 118.12–19 28712Maka dikepungnya akan daku sepertilebah, dan sekaliannya dipadamkanseperti api ranting; maka dengan namaAllah kelak aku akan menumpas dia.13Maka engkau telah menolak-nolakkanaku supaya aku rebah; tetapi ditolongAllah akan daku.14Bahwa Allah juga kekuatanku dannyanyianku, dan Ia telah menjadi bagikuselamat.15Adapun suara kesukaan dan selamatitu di dalam kemah segala orang benar:"Maka tangan kanan Allah berbuatpekerjaan yang perkasa.16Maka tangan kanan Allah itu telahditinggikan, dan tangan kanan Allah ituberbuat pekerjaan yang perkasa."17Maka tiada aku akan mati, melainkanhidup, serta memasyurkan segalaperbuatan Allah.18Maka Allah telah menyiksakanaku terlalu sangat; tetapi tiadadiserahkan-Nya aku kepada maut.19Bukakanlah aku segala pintukebenaran, maka aku hendak masukkepadanya, serta mengucap syukurkepada Allah.

Page 289: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 118.20–27 28820Bahwa inilah pintu Allah, danorang-orang benar akan masukkepadanya.21Maka aku hendak mengucap syukurkepada-Mu, sebab Engkau telahmemberi jawab kepadaku; dan Engkautelah menjadi bagiku selamat.22Bahwa batu yang telah dibuang olehsegala tukang itu sudah menjadi batukepala penjuru.23Maka perkara itu telah jadi dari padapihak Allah, dan ajaiblah hal itu padapemandangan kita.24Adapun inilah hari yang telahdiadakan oleh Allah; maka kita akanbersukacita dan gemar akan dia.25Selamatkanlah kiranya kami, yaAllah, aku pohonkan kepada-Mu! YaAllah, aku pohonkan kepada-Mu, berilahkiranya sejahtera!26Berbahagialah yang datangdengan nama Allah; maka kami telahmemberkati kamu dari dalam rumahAllah.27Bahwa Allah ialah Tuhan, dan Ia telahmengaruniakan terang kepada kita;ikatkanlah persembahan itu dengan tali,

Page 290: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 118.28–119.5 289

hingga sampai kepada tanduk tempatkurban.28Bahwa Engkaulah Tuhanku, maka akuhendak mengucap syukur kepada-Mu;bahkan Engkaulah Tuhanku, maka akuhendak membesarkan Dikau.29Hendaklah kamu mengucapsyukur kepada Allah, karena baiklahadanya; karena kemurahannya kekalselama-lamanya.

1191Bahwa berbahagialahsegala orang yang sempurna

jalannya, dan yang menurut jalan hukumAllah.2Berbahagialah segala orang yangmemeliharakan kesaksian-Nya, sertamencari akan Dia dengan sebulat-bulathatinya.3Bahkan tiada diperbuatnya barangyang tiada benar, melainkan diturutnyasegala jalan Tuhan.4Maka segala pesanan-Mu telah Engkaufirmankan, supaya kami memeliharakandia dengan usaha.5Alangkah baiknya segala jalankuditetapkan, supaya aku memeliharakanundang-undang-Mu!

Page 291: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.6–13 2906Maka apabila aku memperhatikansegala firman-Mu, barulah tiada akumendapat malu.7Maka aku hendak mengucap syukurkepada-Mu dengan tulus hatiku, tatkalaaku belajar segala hukuman-Mu yangbenar itu.8Maka aku hendak memeliharakanundang-undang-Mu; janganlah kiranyaEngkau semata-mata meninggalkan aku.9Maka dengan apa gerangan kelakorang-orang muda akan menyucikanjalannya? Yaitu dengan memeliharakandia menurut perkataan-Mu.10Bahwa aku telah mencari akan Dikaudengan sebulat-bulat hatiku; janganlahkiranya Engkau beri aku sesat dari padasegala firman-Mu.11Maka perkataan-Mu telah kutaruhdalam hatiku, supaya jangan akuberdosa kepada-Mu.12Segala puji bagi-Mu, ya Allah;ajarkanlah aku segala undang-undang-Mu.13Maka dengan lidahku aku telahmemasyurkan segala hukum yang keluardari pada mulut-Mu.

Page 292: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.14–22 29114Maka gemarlah aku akan jalan segalakesaksian-Mu, sama seperti gemarkuakan segala kekayaan.15Maka aku akan memikirkan segalapesanan-Mu, serta memperhatikansegala jalan-Mu.16Maka aku akan menyukakan dirikudalam undang-undang-Mu, dan tiadaaku akan melupakan perkataan-Mu.17Balaskanlah kiranya kebajikankepada hamba-Mu, supaya aku hidupmaka aku akan memeliharakanperkataan-Mu.18Bukakanlah kiranya mataku, supayadapat aku lihat beberapa perkara yangajaib dalam hukum Taurat-Mu.19Bahwa aku ini orang dagang diatas bumi; janganlah kiranya Engkaumenyembunyikan dari padaku segalafirman-Mu.20Maka pecahlah hatiku oleh rindunyaakan segala hukum-Mu pada sediakala.21Maka Engkau telah menghardik orangsombong yang terkutuk, yang sesat daripada segala firman-Mu.22Hilangkanlah kiranya kecelaan dankehinaan dari padaku; karena aku telahmemeliharakan segala kesaksian-Mu.

Page 293: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.23–30 29223Maka beberapa penghulu puntelah duduk mengatai aku, tetapihamba-Mu ini telah memikirkanundang-undang-Mu.24Maka segala kesaksian-Mu punmenjadi kesukaanku, dan ialahpembicaraku.25Bahwa jiwaku lekatlah padadebu; hiduplah kiranya aku menurutperkataan-Mu.26Maka aku telah menyatakan segalajalanku, dan Engkaupun memberi jawabkepadaku. Ajarkanlah kiranya aku segalaundang-undang-Mu.27Berilah aku mengerti akan jalansegala pesanan-Mu; maka aku pun akanmemikirkan segala perbuatan-Mu yangajaib.28Maka hancurlah hatiku oleh dukacita;kuatkanlah kiranya aku menurutperkataan-Mu.29 Jauhkanlah kiranya dari padaku jalanyang dusta, dan karuniakanlah kepadakuhukum Taurat-Mu.30Maka aku telah memilih jalanketulusan, dan segala hukum-Mu telahaku taruh di hadapanku.

Page 294: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.31–38 29331Maka tetaplah aku pada segalakesaksian-Mu; ya Allah, janganlahkiranya Engkau memberi aku malu.32Maka aku hendak berlari padajalan segala firman-Mu, tatkala Engkaumeluaskan hatiku.33Ya Allah, ajarkanlah kiranya akujalan undang-undang-Mu; maka akuakan memeliharakan dia sampai padakesudahannya.34Berilah kiranya aku pengertian,maka aku akan memeliharakan hukumTaurat-Mu; bahkan aku akan memegangakan dia dengan sebulat-bulat hatiku.35Berilah kiranya aku menurut jalansegala firman-Mu karena yaitulahkesukaanku.36Cenderungkanlah kiranya hatikukepada kesaksian-Mu, dan bukan kepadatamak.37Lindungkanlah kiranya mataku daripada memandang perkara yang sia-sia;dan hidupilah aku pada segala jalan-Mu.38Teguhkanlah kiranya perkataan-Mukepada hamba-Mu yang tetap dalamtakut akan Dikau.

Page 295: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.39–46 29439 Jauhkanlah kiranya kecelaanku yangkutakuti itu, karena segala hukum-Mubaiklah adanya.40Bahkan rindulah aku akan segalapesanan-Mu; hidupilah kiranya akudalam kebenaran-Mu.41Maka biarlah kiranya kemurahan-Mu berlaku atasku, ya Allah, yaituselamat-Mu menurut perjanjian-Mu.42Maka dengan demikianlah dapataku memberi jawab akan orang yangmencela aku, karena aku percaya akanperkataan-Mu.43Dan janganlah Engkau semata-matamenjauhkan perkataan yang benar itudari pada mulutku; karena aku telahharaplah akan segala hukum-Mu.44Maka dengan demikianlah akuakan memegang hukum Taurat-Musenantiasa, sampai selama-lamanya.45Dan aku akan menurut jalankebebasan, karena aku telah mencarisegala pesanan-Mu.46Dan lagi aku akan mengatakansegala kesaksian-Mu di hadapanraja-raja sekalipun, dengan tiada malu.

Page 296: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.47–54 29547Dan aku akan menyukakan dirikudalam segala firman-Mu, yang telahkukasihi akan dia.48Maka aku akan menadahkantanganku kepada segala firman-Muyang telah kukasihi itu; dan aku akanmemikirkan segala undang-undang-Mu.49 Ingatlah kiranya akan janji-Mukepada hamba-Mu ini; sebab Engkautelah memberi aku harap.50Bahwa inilah penghiburan bagikudalam kesesakanku; karena perkataan-Mu telah menghidupi aku.51Maka sangatlah aku diolok-olokkanoleh orang sombong, tetapi tiadalahaku menyimpang dari pada hukumTaurat-Mu.52Bahwa teringatlah aku akan segalahukum-Mu yang dahulu kala itu, yaAllah, serta menghiburkan diriku.53Maka geram yang amat sangattelah berlaku atasku, oleh sebab segalaorang jahat yang meninggalkan hukumTaurat-Mu.54Maka segala undang-undang-Mutelah menjadi nyanyi-nyanyianku, dirumah tempat aku menumpang.

Page 297: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.55–63 29655Maka aku ingat akan nama-Mu, yaAllah, pada malam hari; dan aku sedangmemegang hukum Taurat-Mu.56Maka demikianlah halku, olehsebab aku telah memeliharakan segalapesanan-Mu.57Bahwa Allah itu ialah bagianku, makaaku telah berjanji hendak memegangsegala perkataan-Mu.58Maka aku telah memohonkankarunia-Mu dengan sebulat-bulathatiku; kasihanilah kiranya aku menurutperjanjian-Mu.59Maka aku telah menimbang segalajalan-Mu, serta membalikkan kakikumenuju segala kesaksian-Mu.60Maka bersegeralah aku dan tiada akulengah memegang segala firman-Mu.61Maka ikatan orang-orang jahattelah membelit aku; tetapi tiada akumelupakan hukum Taurat-Mu.62Maka pada tengah malam kelak akubangun mengucap syukur kepada-Muoleh sebab segala hukum-Mu yang benaritu.63Bahwa akulah tolan segala orangyang takut akan Dikau, dan yangmemegang segala pesanan-Mu.

Page 298: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.64–72 29764Ya Allah, bumi ini penuhlah dengankemurahan-Mu; ajarkanlah kiranya akusegala undang-undang-Mu.65Bahwa Engkau telah berbuat baikkepada hamba-Mu, ya Allah, menurutperjanjian-Mu.66Ajarkanlah kiranya aku budi bicaradan pengetahuan, karena aku telahpercaya akan segala firman-Mu.67Sebelum aku kena aniaya makasesatlah aku; tetapi sekarang akumemegang perkataan-Mu.68Bahwa baiklah Engkau dan Engkaupun berbuat baik; ajarkanlah kiranyaaku segala undang-undang-Mu.69Bahwa orang sombong telahmengadakan dusta melawan aku; tetapiaku hendak memeliharakan segalapesanan-Mu dengan sebulat-bulathatiku.70Adapun hati mereka itu gemukseperti berlemak; tetapi aku ini gemarakan hukum Taurat-Mu.71Maka baik juga aku telah kenaaniaya supaya dapat aku pelajari segalaundang-undang-Mu.72Maka hukum Taurat yang keluar daripada mulutmu itu terlebih baik bagiku

Page 299: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.73–79 298

dari pada emas perak yang beribu-ribukeping.73Bahwa tangan-Mulah yangmenjanjikan dan melengkapkan aku;berilah kiranya kepadaku pengertiansupaya dapat aku pelajari segalafirman-Mu.74Maka segala orang yang takutakan Dikau akan melihat halku dengansukacitanya, sebab aku telah haraplahakan perjanjian-Mu.75Ya Allah, kuketahuilah akansegala hukum-Mu benar adanya, danlagi dengan setia-Mu Engkau telahmenyiksakan aku.76Biarlah kiranya kemurahan-Mumenjadi penghiburanku, sepertiyang telah Engkau janjikan kepadahamba-Mu.77Biarlah segala rahmat-Mu berlakuatasku supaya aku hidup; karena hukumTaurat-Mu itulah kegemaranku.78Biarlah kiranya segala orang sombongmendapat malu, sebab dijatuhkannyaaku dengan dustanya; tetapi aku hendakmemikirkan segala pesanan-Mu.79Biarlah kiranya segala orang yangtakut akan Dikau berpaling kepadaku;

Page 300: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.80–87 299

maka dengan demikian diketahuinyalahkelak akan segala kesaksian-Mu.80Biarlah hatiku tetap pada segalaundang-undang-Mu, supaya jangan akumendapat malu.81Bahwa pingsanlah hatiku sebab rinduakan selamat-Mu; tetapi aku haraplahakan perjanjian-Mu.82Maka kaburlah mataku menantikanperjanjian-Mu, serta kataku: "BilakahEngkau akan menghiburkan aku?"83Karena aku telah menjadi sepertikulit yang tersalai; tetapi tiadalah akumelupakan segala undang-undang-Mu.84Berapakah umur hambamu ini?Dan bilakah Engkau akan memutuskanhukum atas segala orang yangmenganiaya aku?85Maka orang sombong telahmenggalikan pelubang bagiku, yangtiada setuju dengan hukum Taurat-Mu.86Bahwa setialah segala firman-Mu;maka dianiayanya akan daku dengandustanya; tolonglah kiranya aku.87Maka nyaris dihilangkannya akudari atas bumi; tetapi tiadalah akumeninggalkan segala pesanan-Mu.

Page 301: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.88–95 30088Hidupilah kiranya aku sekadarkemurahan-Mu; maka dengan demikiankelak aku memegang kesaksian yangterbit dari pada mulut-Mu.89Ya Allah, tetaplah perjanjian-Mu disurga sampai selama-lamanya.90Dan setia-Mu itu pun zamanberzaman; maka Engkau telahmeneguhkan bumi ini, lalu tinggal tetap.91Maka tetaplah sekaliannya pada masaini, menurut takdir-Mu karena segalasesuatu itu menjadi hamba kepada-Mu.92Maka jikalau kiranya hukum Taurat-Mmu itu bukan kesukaanku, niscayabinasalah aku dalam kesukaranku.93Maka sekali-kali tiada aku akanmelupakan segala pesanan-Mu; karenaolehnya juga Engkau telah menghidupiaku.94Bahwa akulah milik-Mu,selamatkanlah kiranya aku; karena akutelah menuntut akan segala pesanan-Mu.95Maka orang-orang jahat telahmenanti-nanti hendak membinasakanaku; tetapi aku hendak memperhatikansegala kesaksian-Mu.

Page 302: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.96–103 30196Maka akan segala perkara yangsempurna telah kulihat kesudahannya;tetapi firman-Mu itu amat luas adanya.97Bagaimana besar kasihku akanhukum Taurat-Mu! Maka aku memikirkandia pada sepanjang hari.98Maka segala firman-Mu telahmenjadikan aku lebih bijaksana daripada segala seteruku, karena semuanyasenantiasa besertaku.99Dan lebih pengertianku dari padasegala guruku; karena segala kesaksian-Mu itulah yang aku memikirkan.100Maka aku mengerti lebih daripada orang tua-tua, sebab aku sudahmemeliharakan segala pesanan-Mu.101Maka aku telah menahani kakikudari pada segala jalan yang jahat,supaya dapat aku memegang segalaperkataan-Mu.102Maka tiadalah aku menyimpangdari pada segala hukum-Mu, karenaEngkaulah yang telah mengajar aku.103Bagaimana sedap segala perkataan-Mu itu kepada tekakku; bahkan terlebihsedapnya kepada mulutku dari pada airmadu.

Page 303: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.104–112 302104Maka oleh segala pesanan-Mu jugaaku beroleh pengertian; itulah sebabnyaaku benci akan segala jalan yang dusta.105Adapun perkataan-Mu itu sepertisuatu pelita bagi kakiku, dan sepertisuluh pada jalanku.106Maka aku telah bersumpah sertameneguhkan dia; bahwa aku hendakmelakukan segala hukum-Mu yang benaritu.107Maka sangatlah aku disiksakan; yaAllah, hidupilah kiranya aku menurutperjanjian-Mu.108Terimalah kiranya segalapersembahan lidahku, ya Allah,dan ajarkanlah aku segala hukum-Mu.109Maka jiwaku senantiasa dalamtangan-Mu; tetapi tiada aku melupakanhukum Taurat-Mu.110Maka orang-orang jahat telahmemasang jerat bagiku; tetapi tiadalahaku sesat dari pada segala pesanan-Mu.111Maka segala kesaksian-Mu telah akuambil akan pusakaku yang kekal; karenayaitulah kesukaan hatiku.112Maka aku telah mencenderungkanhatiku akan melakukan undang-undang-

Page 304: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.113–119 303

Mu, selama-lamanya, sampai kepadakesudahannya.113Maka aku bencilah akan orang yangbercabang hati; tetapi aku mengasihihukum Taurat-Mu.114Maka Engkaulah tempat lindungandan perisaiku, dan aku harap akanperjanjian-Mu.115Undurlah dari padaku, hai kamuyang berbuat jahat, supaya dapat akumemeliharakan segala firman Tuhanku.116Teguhkanlah kiranya aku menurutperjanjian-Mu, supaya aku hidup;dan jangan aku malu dari padapengharapanku.117Tetapkanlah kiranya aku, makaselamatlah aku kelak; dan senantiasaaku akan memperhatikan segalaundang-undang-Mu.118Maka Engkau telah menghinakansegala orang yang sesat dari padaundang-undang-Mu, karena sia-sialahsegala tipu dayanya.119Maka Engkau menghilangkan segalaorang jahat dari atas bumi, sepertisampah; itulah sebabnya aku mengasihisegala kesaksian-Mu.

Page 305: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.120–128 304120Maka seramlah bulu romaku sebabtakut akan Dikau; dan aku terkejutsebab segala hukum-Mu.121Bahwa aku telah melakukan hukumdan keadilan janganlah kiranya Engkaumenyerahkan daku kepada orang yangmenganiaya aku.122 Jaminlah kiranya hamba-Mu inidengan baiknya, dan jangan orangsombong menggagahi aku.123Maka kaburlah mataku menantikanselamat-Mu, dan perjanjian-Mu yangbenar itu.124Lakukanlah kiranya hamba-Musekadar kemurahan-Mu, dan ajarkanlahaku segala undang-undang-Mu.125Bahwa akulah hamba-Mu; berilahaku pengertian, supaya dapat akumengetahui akan segala kesaksian-Mu.126Maka telah sampailah ketikanyayang patut Allah bekerja; karena merekaitu telah melanggar hukum Taurat-Mu.127Maka sebab itu aku mengasihisegala firman-Mu, terlebih dari padaemas, bahkan dari pada emas suci.128Maka sebab itu pesananmu dari halsegala sesuatu aku bilangkan benar, danaku bencilah segala jalan yang dusta.

Page 306: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.129–137 305129Maka ajaiblah segala kesaksian-Mu;sebab itu dijiwaku memeliharakan dia.130Maka kenyataan segala perkataan-Mu menerangkan orang; bahkan kepadaorang bodoh pun diberi-Nya pengertian.131Maka aku telah mengangakanmulutku sambil termengah-mengah;karena rindulah aku akan segalafirman-Mu.132Tiliklah kiranya akan daku dankasihanilah aku, seperti kelakuan-Muyang dahulu kepada orang yangmengasihi nama-Mu itu.133Tetapkanlah segala langkahkumenurut perjanjian-Mu, dan janganlahaku diperintahkan oleh barang sesuatukejahatan.134Tebuslah kiranya aku dari padaaniaya manusia; maka aku akanmemegang segala pesanan-Mu.135Biarlah kiranya muka-Mu bercahayaatas hamba-Mu, dan ajarkanlah akusegala undang-undang-Mu.136Maka air mataku mengalir sepertiair sungai, sebab tiada orang memeganghukum Taurat-Mu.137Ya Allah, Engkaulah yang benar; dansegala hukum-Mu itu pun betul.

Page 307: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.138–146 306138Maka segala kesaksian-Mu telahEngkau firmankan dengan kebenaran,dan dengan sangat setia-Mu.139Maka aku termakan oleh cemburuku;sebab segala seteruku telah melupakanperjanjian-Mu.140Maka perkataan-Mu pun amat suci;sebab itu hamba-Mu ini mengasihi akandia.141Maka aku ini kecil, lagi hina; tetapitiada aku lupa akan segala pesanan-Mu.142Adapun kebenaran-Mu itulahkebenaran yang kekal; dan hukumTaurat-Mu itu benar adanya.143Maka kesesakan dan sengsara telahberlaku atasku; tetapi segala firman-Muitulah kesukaanku.144Maka benarlah segala kesaksian-Musampai selama-lamanya; berilah akukiranya pengertian, maka aku akanhidup.145Maka aku telah berseru dengansegenap hatiku; berilah kiranya jawabkepadaku, ya Allah! Maka aku akanmemeliharakan segala undang-undang-Mu.146Bahkan aku telah berseru kepada-Mu; selamatkanlah kiranya aku!

Page 308: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.147–154 307

Maka aku akan memegang segalakesaksian-Mu.147Maka sebelum terbit fajar, aku telahberseru, dan aku harap akan segalaperjanjian-Mu.148Maka mataku pun mendahuluisegala waktu jaga pada malam, supayadapat aku memikirkan perkataan-Mu.149Dengarlah kiranya akan suarakusekadar kemurahan-Mu; ya Allah,hidupilah kiranya aku sekadar segalahukum-Mu.150Maka orang yang menuntutkejahatan itu telah hampirlah; makajauhlah ia dari pada hukum Taurat-Mu.151Ya Allah, Engkaupun hampirlah; dansegala firman-Mu itu benarlah adanya.152Maka dari dahulu aku telahmengetahui dari dalam kesaksianmu,bahwa Engkau telah menetapkan diasampai selama-lamanya.153Tiliklah kiranya siksaku danlepaskanlah aku; karena tiada aku lupaakan humum Taurat-Mu.154Benarkanlah kiranya halku dantebuslah aku; hidupilah kiranya akumenurut perjanjian-Mu.

Page 309: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.155–162 308155Maka jauhlah selamat itu dari padaorang jahat, karena tiada dicarinya akanundang-undang-Mu.156Maka sangatlah rahmat-Mu, yaAllah. Hidupilah kiranya aku menurutsegala hukum-Mu.157Maka banyaklah orang yangmenganiaya dan yang melawan aku;tetapi tiada aku menyimpang dari padasegala kesaksian-Mu.158Maka aku telah melihat segalaorang yang berbuat khianat, sehinggadukacitalah aku, sebab tiada mereka itumemegang perkataan-Mu.159 Ingatlah kiranya bagaimana akumengasihi segala pesanan-Mu; yaAllah, hidupilah kiranya aku sekadarkemurahan-Mu.160Adapun jumlah perkataan-Mu itusetia; dan segala hukum-Mu yang benaritu kekal selama-lamanya.161Maka beberapa penghulu telahmenganiayakan aku dengan tiadasemena-mena, tetapi hatiku takutlahakan segala perkataan-Mu.162Maka sukalah aku akan perjanjian-Mu, seperti orang yang beroleh banyakrampasannya.

Page 310: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.163–171 309163Maka akan dusta itu aku benci danmeluat; tetapi aku kasihi akan hukumTaurat-Mu.164Maka tujuh kali dalam sehari akumemuji Engkau, sebab segala hukum-Muyang benar itu.165Maka orang yang mengasihi hukumTaurat-Mu itu sangat sentosa, dan tiadasesuatu yang memberi ia terantuk.166Maka aku telah harap akan selamat-Mu, ya Allah, dan aku sudah melakukansegala firman-Mu.167Maka jiwaku telah memegang segalakesaksian-Mu, dan aku mengasihi diaterlalu sangat.168Maka aku telah memegang segalapesanan dan kesaksian-Mu; karenasegala jalanku adalah di hadapanhadirat-Mu.169Biarlah kiranya teriakku sampaikepada hadirat-Mu, ya Allah, dan berilahaku pengertian menurut perjanjian-Mu.170Biarlah kiranya permintaankusampai kepada hadirat-Mu, danlepaskanlah aku menurut perjanjian-Mu.171Biarlah bibir mulutku menyebutkanpuji-pujian; karena Engkau mengajarkanaku segala undang-undang-Mu.

Page 311: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 119.172–120.3 310172Biarlah lidahku menyanyikanperkataan-Mu, karena segala firman-Muitu benar adanya.173Biarlah kiranya tangan-Mu bersediaakan menolong aku; karena aku telahmemilih segala pesanan-Mu.174Maka aku telah rindu akan selamat-Mu, ya Allah; dan hukum Taurat-Muitulah kesukaanku.175Hidupilah kiranya jiwaku, makadipujinya kelak akan Dikau; dan biarlahsegala hukum-Mu menolong aku.176Maka aku telah sesat seperti dombayang hilang: carilah kiranya akanhamba-Mu ini; karena tiada aku lupaakan segala firman-Mu.

1201Nyanyian ziarah. Maka dalamkesesakanku aku telah berseru

kepada Allah, dan Ia pun telah memberijawab kepadaku:2 "Ya Allah, lepaskanlah kiranya jiwakudari pada bibir mulut orang penipu, dandari pada lidah yang dusta."3Maka apa gerangan akan diberikepadamu, dan apa akan diperbuat lagikepadamu, hai lidah yang dusta?

Page 312: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 120.4–121.5 3114Yaitu beberapa anak panah oranggagah yang tajam matanya, dan baraapi kayu retam.5Wahai! Pada hal aku menumpang diMesekh, dan pada hal aku duduk diantara segala kemah Kedar!6Maka sudah lamalah jiwaku dudukbersama-sama dengan orang yang benciakan aman.7Bahwa aku ini suka akan aman, tetapitatkala aku berkata-kata demikian,maka sekaliannya hendak berperang.

1211Nyanyian ziarah. Bahwa akuhendak mengangkat mataku

memandang kepada gunung-gunung;maka dari mana gerangan akan datangpertolonganku?2Adapun pertolonganku itu dari padaAllah datangnya, yang menjadikan langitdan bumi.3Maka tiada Ia akan memberi kakimutergelincir, dan yang memeliharakandikau itu tiada akan mengantuk.4Bahwa Ia yang memeliharakan Israelitu tiada akan mengantuk atau tidur.5Maka Allah itulah yang memeliharakandikau, dan Allah juga menjadinaunganmu pada sebelah kananmu.

Page 313: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 121.6–122.5 3126Maka matahari tiada akan menyakitiengkau pada siang hari, atau bulan padamalam hari.7Maka Allah akan memeliharakan dikaudari pada segala celaka; bahkan Ia akanmemeliharakan jiwamu.8Maka Allah akan memeliharakan dikautatkala engkau keluar masuk, dari padamasa ini hingga sampai selama-lamanya.

1221Nyanyian ziarah Daud. Makasukacitalah hatiku tatkala

orang berkata kepadaku: "Marilah kitapergi ke rumah Allah."2Bahwa kaki kami ada berdiri dalampintu gerbang-Mu, hai Yerusalem.3Hai engkau Yerusalem, yang telahdibangunkan seperti negeri yangrapat-rapat segala rumahnya;4maka segala suku bangsa naik kesana, yaitu segala suku bangsa Allah,akan menjadi kesaksian bagi Israel,supaya mengucap syukur kepada namaAllah.5Karena di sana telah didirikanbeberapa kursi bicara, yaitu segala kursiisi rumah Daud.

Page 314: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 122.6–123.4 3136Pohonkanlah sejahtera atasYerusalem: "Maka segala orang yangmengasihi engkau akan beroleh aman.7Biarlah ada sejahtera dalam segalatembokmu, dan aman dalam segalamahligaimu."8Maka oleh karena segala saudaradan segala tolanku, biarlah akuberkata: "Biarlah kiranya ada sejahteradalammu."9Dan oleh karena rumah Tuhan kitaAllah, aku akan menuntut kebajikanmu.

1231Nyanyian ziarah. Makakepada-Mulah mataku

menengadah, ya Yang duduk di surga.2Bahwa seperti mata hamba-hambaitu memandang kepada tangantuannya, dan seperti mata dayang-dayang memandang kepada tanganenciknya, demikianlah halnya mata kitamemandang kepada Tuhan kita Allah,sehingga dikasihani-Nya akan kita.3Kasihanilah kiranya kami, ya Allah,kasihanilah kami; karena terlalu puaskami dihinakan.4Bahkan jiwa kami terlalu puas, sebabdiolok-olokkan oleh orang yang dalam

Page 315: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 124.1–8 314

kesenangan, dan sebab dihinakan olehorang sombong.

1241Nyanyian ziarah Daud.Maka jikalau tiada Allah yang

menyertai kita, biarlah orang Israelberkata demikian,2bahkan jikalau tiada Allah yangmenyertai kita, tatkala orang berbangkitmelawan kita,3niscaya ditelannya akan kita hidup-hidup, tatkala marahnya bernyala-nyalaatas kita.4Niscaya kita ditenggelamkan olehsegala air, dan jiwa kita diliputi olehsungai itu.5Niscaya jiwa kita diliputi oleh air yangbesar itu.6Segala puji bagi Allah, yang tiadamenyerahkan kita kepada giginya akanmenjadi mangsanya.7Maka jiwa kita telah lepas sepertiburung dari pada jerat orang pemikat;maka jerat itu telah putus, dan kita telahlepas.8Adapun pertolongan kita yaitu namaAllah, yang telah menjadikan langit danbumi.

Page 316: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 125.1–126.1 315

1251Nyanyian ziarah. Adapunsegala orang yang percaya

akan Allah yaitu seperti gunung Sionyang tiada boleh bergerak, melainkantetaplah ia selama-lamanya.2Maka seperti gunung-gunungmengelilingi Yerusalem, demikian jugaAllah pun mengelilingi kaum-Nya, dandari pada masa ini hingga sampaiselama-lamanya.3Karena tongkat kerajaan yang jahatitu tiada akan tetap di atas bagianorang-orang benar, supaya janganorang benar itu mencapaikan tangannyakepada kejahatan.4Ya Allah, biarlah kiranya Engkauberbuat baik kepada segala orang yangbaik, dan kepada segala orang yangtulus hatinya.5Tetapi akan segala orang yangmenyimpang kepada segala jalannyayang bengkok, maka sekaliannya akandibawa keluar oleh Allah beserta dengansegala orang yang berbuat jahat.Sejahteralah kiranya atas Israel.

1261Nyanyian Ziarah. Apabiladikembalikan Allah segala

orang Sion yang tertawan itu, maka

Page 317: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 126.2–127.1 316

adalah hal kami seperti orang yangbermimpi.2Maka tatkala itu mulut kami penuhlahdengan tertawa, dan lidah kami denganbersorak-sorak. Maka pada masa itukata orang di antara segala bangsa:"Bahwa Allah telah berbuat perkara yangbesar-besar bagi mereka itu."3Bahkan Allah sudah berbuat perkarayang besar-besar bagi kita, maka sebabitu bersukacitalah hati kita.4Ya Allah, kembalikanlah kiranya segalaorang kami yang tertawan, seumpamasegala tali air di tanah selatan.5Bahwa orang yang menabur denganair matanya akan menuai kelak denganbersorak-sorak.6Sungguhpun orang yang membawabenih itu berjalan dengan menangis,tak dapat tiada ia akan kembalidengan bersorak-sorak, serta membawagemalannya.

1271Nyanyian ziarah Salomo.Maka jikalau bukan Allah yang

membangun rumah, niscaya sia-sialahkepenatan orang yang membangunkandia; dan jikalau bukan Allah yang

Page 318: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 127.2–128.2 317

menunggui negeri, niscaya sia-sialahpenunggu itu berjaga-jaga.2Maka sia-sialah kamu bangun siang-siang, dan jauh malam baru tidur, danmakan rezekimu dengan kelelahan;karena demikianlah dikaruniakan-Nyatidur kepada kekasih-Nya.3Adapun kanak-kanak itu suatu pusakadari pada Allah; dan barang yang keluardari pada rahim itulah suatu pahala.4Maka seumpama beberapa anakpanah pada tangan orang gagah,demikianlah anak-anak pada masa kitalagi muda.5Maka berbahagialah orang yangpenuh tarkasynya dengan dia: makatiadalah Ia akan mendapat malu, tatkalaberkata-kata dengan segala seterunya dipintu gerbang.

1281Nyanyian ziarah. Makaberbahagialah tiap-tiap orang

yang takut akan Allah, dan yang menurutsegala jalan-Nya.2Karena engkau akan memakanhasil pekerjaan tanganmu; makaberbahagialah engkau dan engkau akanberuntung kelak.

Page 319: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 128.3–129.4 3183Maka istrimu akan menjadi sepertipohon anggur yang berbuah, di balikrumahmu; dan anak-anakmu sepertibeberapa pohon zaitun, keliling mejamu.4Bahwa demikianlah diberkati kelakakan orang yang takut akan Allah.5Maka Allah akan memberkati engkaudari dalam Sion, dan engkau akanmelihat kebajikan Yerusalem seumurhidupmu.6Bahkan engkau akan melihat beberapaanak cucumu. Sejahteralah kiranya atasIsrael.

1291Nyanyian ziarah. Bahwabeberapa kali aku disesakkan

orang dari pada masa mudaku; biarlahkiranya Israel berkata demikian:2Bahkan beberapa kali aku disesakkanorang dari pada masa mudaku, tetapitiada juga mereka itu menang atasku.3Maka orang pembajak itutelah membajak belakangku, dandipajangkannya alur bajaknya.4Maka Allah itu benar adanya, dan iatelah memutuskan segala ikatan orangjahat.

Page 320: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 129.5–130.4 3195Biarlah sekaliannya mendapat malu,lalu undur ke belakang, yaitu segalaorang yang membenci akan Sion.6Biarlah sekaliannya menjadi sepertirumput di atas sotoh, yang layu sebelumdicabut orang akan dia.7Maka orang penyabit tiada mengisitangannya dengan dia, dan orang yangmengikat gemalan pun tiada mengisikendongannya;8dan tiada dikatakan oleh orangyang lalu lalang itu: "Bahwa diberkatiAllah kiranya akan kamu! Dan kamimemberkati kamu dengan nama Allah!"

1301Nyanyian ziarah. Bahwa daripada tempat yang dalam-

dalam aku telah berseru kepada-Mu, yaAllah.2Ya Tuhan, dengarlah kiranya akansuaraku; Biarlah kiranya telinga-Muakan mendengar akan bunyi segalapermintaanku.3Ya Allah, jikalau kiranya Engkauhendak ingat akan segala kesalahan;siapa gerangan yang dapat berdiri, yaTuhan?4Tetapi kepada-Mulah ada keampunan,supaya Engkau ditakuti orang.

Page 321: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 130.5–131.2 3205Maka aku menantikan Allah, bahkanjiwaku menanti-nanti, dan akanperjanjian-Nya aku menaruh harap.6Maka jiwaku menantikan Tuhan,terlebih dari pada orang pengawalmenantikan siang hari; bahkan terlebihdari pada orang pengawal itu menantikansiang hari.7Hai Israel, hendaklah kamu menaruhharap kepada Allah, karena pada Allahitu ada kemurahan, dan pada-Nya jugaada tebusan dengan secukupnya.8Maka Ia pun akan menebuskan Israelitu, dari pada segala kejahatannya.

1311Nyanyian ziarah Daud.Ya Allah, bukannya hatiku

sombong, dan bukannya matakutinggi; maka tiada pula aku masukdalam perkara yang besar-besar, atauperkara-perkara yang terlalu ajaibbagiku.2Bahwa sesungguhnya aku telahmenghiburkan dan mendiamkan jiwaku,seperti hal kanak-kanak yang cerai susuitu dengan ibunya; bahkan jiwaku itubagiku seperti kanak-kanak yang ceraisusu.

Page 322: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 131.3–132.9 3213Hai Israel, hendaklah engkau menaruhharap kepada Allah, dari pada masa inihingga sampai selama-lamanya.

1321Nyanyian ziarah. Ya Allah,akan hal Daud itu ingatlah

kiranya akan segala sengsaranya,2Bagaimana ia telah berjanji kepadaAllah dengan bersumpah, serta berniatkepada Yang Mahakuasa Yakub:3 "Bahwa sesungguhnya tiada aku maumasuk ke dalam kemah kedudukanku,atau naik keperaduanku;4Dan tiada aku beri mataku tidur, ataukelopak mataku mengantuk,5 Jikalau sebelum aku mencari suatutempat bagi Allah, dan suatu kemah bagiYang Mahakuasa Yakub."6Bahwa kita telah mendengar kabarnyadi Efrata, dan kita telah mendapat akandia di padang rimba.7Maka kita hendak masuk kedalam kemah-Nya, dan kita hendakmenyembah pada alas kaki-Nya."8Ya Allah, bangunlah kiranya, danmasuk tempat perhentian-Mu, baikEngkau, baik peti kodrat-Mu.9Biarlah kiranya segala imammumemakai kebenaran, dan biarlah

Page 323: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 132.10–15 322

segala orangmu yang berbakti itubersorak-sorak.10Maka oleh karena hamba-Mu, Daud,janganlah kiranya Engkau memalingkanmuka orang yang telah Engkau lantikdengan minyak itu.11Bahwa Allah telah berjanji kepadaDaud, serta bersumpah dengan sebenar-benarnya, dan tiada Ia akan undur daripadanya: "Bahwa seorang benihmu yangakan keluar dari pada sulbimu kelak Akududukkan di atas takhtamu.12Maka jikalau anak-anakmumemeliharakan perjanjian-Ku, dankesaksian-Ku yang akan kuajarkepadanya, niscaya anak cucunya punakan duduk di atas takhtamu sampaiselama-lamanya."13Karena Allah telah memilih Sion,serta dikehendaki-Nya akan tempatkedudukannya:14 "Bahwa inilah tempat perhentian-Kusampai selama-lamanya, dan di siniAku hendak duduk, karena Aku telahmenghendaki dia.15Maka Aku akan memberkatimakanannya dengan kemewahan,

Page 324: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 132.16–133.3 323

dan aku akan mengenyangkan segalaorangnya yang miskin dengan roti.16Maka segala imamnya pun kelakAku mengenakan pakaian selamat, dansegala orangnya yang berbakti itu akanbersorak-sorak kelak.17Maka di sanalah Aku akanmenumbuhkan tanduk Daud, dan Akutelah menyediakan sebuah pelita bagiorang yang telah Aku lantik denganminyak.18Maka segala seterunya kelakAku kenakan pakaian malu; tetapi atasdirinya kelak mahkotanya akan bersinar."

1331Nyanyian ziarah Daud.Lihatlah, bagaimana baik dan

manis hal itu, jikalau saudara-saudaraduduk bersama-sama dengan satu hati.2Adapun hal itu seperti minyak yangindah-indah di atas kepala, yang melelehkepada janggut, yaitu janggut Harun,lalu meleleh sampai ke leher jubahnya.3Maka yaitu seperti embun Hermonyang turun ke atas segala gunungSion; Karena di sanalah difirmankanAllah berkat itu, yaitu hidup yang kekalselama-lamanya.

Page 325: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 134.1–135.5 324

1341Nyanyian ziarah. Bahwahendaklah kamu memuji akan

Allah, hai segala hamba Allah, yangberdiri pada malam hari di dalam rumahAllah.2Tadahkanlah tanganmu arah ketempat kudus, dan pujilah olehmu akanAllah.3Diberkati Allah kiranya akan dikaudari dalam Sion; maka Ia juga yangmenjadikan langit dan bumi.

1351Besarkanlah olehmu akanAllah! Pujilah olehmu akan

nama Allah; pujilah, hai segala hambaAllah,2kamu yang berdiri dalam rumah Allah,yaitu dalam halaman rumah Tuhan kita.3Pujilah olehmu akan Allah, karenaAllah itu baiklah adanya; nyanyikanlahpuji-pujian bagi nama-Nya, karena namaitu sedap.4Karena Allah telah memilih Yakubbagi diri-Nya, dan Israel akan milik-Nyasendiri.5Karena kuketahuilah akan Allah itubesarlah adanya dan Tuhan kita itu pundi atas segala dewata.

Page 326: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 135.6–13 3256Maka barang yang dikehendaki Allahitulah diperbuat-Nya, baik di langit, baikdi atas bumi, baik dilaut dan segalatempat yang dalam.7Maka dinaikkan-Nya segala uapdari pada ujung bumi; makadiadakan-Nya kilat itu bagi hujan,dan anginpun dikeluarkan-Nya daridalam perbendaharaan-Nya.8Maka Ialah yang telah memalu segalaanak sulung di Mesir, baik manusia, baikbinatang.9Maka diadakan-Nya beberapa alamatdan ajaib di tengah-tengahmu, haiMesir, atas Firaun, dan atas segalahamba-hambanya pun.10Maka Ialah telah mengalahkanbeberapa bangsa, dan dibunuh-Nyabeberapa raja yang berkuasa;11baik Sihon, raja orang Amori, baikOg, raja Basan, dan segala kerajaan ditanah Kanaan.12Maka tanahnya itu dikaruniakan-Nyaakan menjadi suatu pusaka, bahkansuatu pusaka bagi kaum-Nya, Israel.13Ya Allah, kekallah nama-Mu sampaiselama-lamanya, dan peringatan-Mu, yaAllah, zaman berzaman.

Page 327: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 135.14–136.1 32614Karena Allah akan membenarkan halkaum-Nya, dan Ia akan menyesal darihal hamba-hamba-Nya.15Adapun berhala-berhala segalabangsa itu dari pada perak dan emas,yaitu perbuatan tangan manusia.16Maka ada mulut padanya, tetapi tiadadapat berkata-kata, dan mata pun ada,tetapi tiada dapat melihat;17maka ada padanya telinga, tetapitiada dapat mendengar, dan nafas puntiada di dalam mulutnya.18Adapun orang yang membuat dia ituakan menjadi sama dengan dia; bahkanbarangsiapa pun baik yang percaya akandia.19Hai segala isi rumah Israel, pujilahakan Allah! Hai segala isi rumah Harun,pujilah akan Allah!20Hai segala isi rumah Lewi, pujilahakan Allah! Hai kamu sekalian yangtakut akan Allah, pujilah olehmu akanAllah!21Segala puji dari dalam Sion bagiAllah, Yang duduk di Yerusalem.Besarkanlah olehmu akan Allah!

1361Bahwa hendaklah kamumengucap syukur bagi

Page 328: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 136.2–9 327

Allah, karena baiklah adanya; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.2Hendaklah kamu mengucap syukurkepada Allah segala alihah; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.3Hendaklah kamu mengucap syukurkepada Tuhan segala tuhan; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.4Kepada yang berbuat segala ajaib yangbesar-besar; Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.5Kepada yang menjadikan langit olehhikmat-Nya; Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.6Kepada yang membentangkandarat itu di atas segala air; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.7Kepada yang menjadikan beberapapenerang yang besar-besar; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.8Yaitu matahari akan memerintahkansiang; Karena kemurahan-Nya kekalselama-lamanya.9Dan bulan bintang akanmemerintahkan malam; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.

Page 329: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 136.10–18 32810Kepada yang telah memalu Mesirdengan segala anak sulungnya; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.11Dibawa-Nya orang Israel keluar dariantaranya itu; Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.12Dengan tangan yang berkuasadan lengan yang terhulur; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.13Kepada yang telah membelah lautTeberau menjadi dua bagian; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.14Diberi-Nya orang Israel menyeberangdi tengah-tengahnya; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.15Tetapi Firaun dan segala balatentaranya dicampakkan-Nya ke dalamlaut Teberau; Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.16Kepada yang menghantarkan kaum-Nya dalam tanah belantara; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.17Kepada yang telah mengalahkanbeberapa raja yang besar-besar; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.18Dan yang membunuh beberaparaja yang masyhur namanya; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.

Page 330: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 136.19–137.1 32919Baik Sihon, raja orang Amori; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.20Baik Og, raja Basan; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.21Maka tanahnya itu dikaruniakan-Nyaakan menjadi suatu pusaka; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.22Bahkan suatu pusaka bagi kaumIsrael; Karena kemurahan-Nya kekalselama-lamanya.23Yang telah mengenang akan kitadalam hal kerendahan kita; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.24Lalu melepaskan kita dari pada segalamusuh kita; Karena kemurahan-Nyakekal selama-lamanya.25Maka Ialah yang memberi makankepada segala yang bernyawa; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.26Hendaklah kamu mengucap syukurkepada Tuhan yang di surga; Karenakemurahan-Nya kekal selama-lamanya.

1371Bahwa di tepi sungai Babel,di sanalah kami telah duduk,

bahkan kami telah menangis, sebabmengenang akan Sion.

Page 331: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 137.2–8 3302Maka pada pokok dalu-dalu yangdi tengah-tengahnya itu kami telahmenggantungkan segala kecapi kami.3Karena di sana orang-orang yangtelah menawan kami itu memintakami menyanyi; dan orang yang telahmerusakkan kami itu meminta kesukaan,katanya: "Nyanyikanlah bagi kami salahsatu dari pada segala nyanyian Sion."4Maka bagaimanakah dapat kaminyanyikan nyanyian Allah, di tanah orangasing?5Hai Yerusalem, jikalau aku terlupaakan dikau, biarlah tangan kanankumelupakan kepandaiannya.6Dan biarlah lidahku melekat kepadalangit-langitku, jikalau aku tiada ingatlagi akan dikau, dan jikalau tiada akusuka akan Yerusalem itu terlebih daripada kesukaanku yang terutama.7Ya Allah, ingatlah kiranya akanbani Edom, pada masa celakaYerusalem, yang telah berkata: "Ratakandia, ratakan, sampai kepada kakitemboknya."8Hai anak perempuan Babel, yang akanbinasa kelak, berbahagialah kiranya

Page 332: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 137.9–138.4 331

orang yang membalas kepadamu sepertiyang telah engkau lakukan kepada kami.9Bahkan berbahagialah orangyang menangkap anak-anakmu, lalumenghempaskan dia kepada batu.

1381Dari Daud. Bahwa akuhendak mengucap syukur

kepadamu dengan sebulat-bulat hatiku;dan aku hendak menyanyi puji-pujiankepadamu di hadapan segala alihah.2Maka aku hendak menyembahmenghadap kabah-Mu yang kudus, sertamengucap syukur kepada nama-Mu olehsebab kemurahan-Mu dan setia-Mu;karena Engkau telah membesarkanperjanjian-Mu terlebih dari padakemuliaan nama-Mu.3Maka pada hari aku telah berseruEngkau pun telah memberi jawabkepadaku, dan Engkau telah menetapkanhatiku dengan kekuatan.4Maka segala raja di bumi akanmengucap syukur kepada-Mu, ya Allah,karena sekaliannya telah mendengarsegala perjanjian yang telah keluar daripada mulut-Mu.

Page 333: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 138.5–139.2 3325Bahkan sekaliannya akan menyanyidari hal segala jalan Allah, karenasangatlah kemuliaan Allah.6Karena sungguhpun Allah itu terlalutinggi, tetapi ditilik-Nya juga akan segalaorang yang rendah; melainkan akansegala orang sombong diketahui-Nyadari jauh.7Maka jikalau perjalananku ditengah-tengah kesesakan sekalipun,niscaya Engkau akan menghidupiaku, dan Engkau akan mengulurkantangan-Mu akan melawan marah segalaseteruku, maka tangan kanan-Mu akanmenyelamatkan aku.8Bahwa Allah akan menyempurnakansegala halku. Ya Allah, kemurahan-Muitu kekal selama-lamanya; janganlahkiranya Engkau meninggalkan perbuatantangan-Mu sendiri.

1391Untuk pemimpin biduan.Mazmur Daud. Ya Allah,

Engkau telah menyelidik sertamengetahui akan daku.2Maka Engkau juga mengetahui akanduduk bangunku, dan Engkau mengertiakan segala pikiranku dari jauh.

Page 334: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 139.3–10 3333Maka Engkau pun memeriksalah akanhal aku berjalan-jalan atau berbaring,dan Engkau telah mengenal akan segalajalanku.4Karena tiadalah sesuatu perkataanlidahku, melainkan Engkau semata-matamengetahui akan dia, ya Allah.5Maka Engkau telah meliputi aku dibelakang dan di hadapan, dan Engkautelah menghantarkan tangan-Mu keatasku.6Adapun pengetahuan yang demikianitu terlalu ajaib bagiku, dan terlalutinggi, maka tiada dapat aku sampaikepadanya.7Maka kemana gerangan aku dapatmenjauhkan diriku dari pada Roh-Mu,atau kemana gerangan dapat aku laridari pada hadirat-Mu?8 Jikalau kiranya aku naik ke langit,niscaya di sanalah Engkau; dan jikalauaku membentangkan tilamku dalamalam maut, niscaya di sanalah Engkau.9Maka jikalau aku angkat sayap fajar,lalu duduk pada ujung laut sekalipun,10niscaya di sana juga kelak tangan-Muakan memimpin aku, dan tangankanan-Mu akan memegang aku.

Page 335: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 139.11–16 33411Maka jikalau aku berkata: "Bahwatak dapat tiada kegelapan itu akanmengelubungi aku, dan terang yangmengelilingi aku akan menjadi malam,"12niscaya kegelapan itu tiada dapatmelindungkan dari pada-Mu, melainkanmalam pun bercuaca seperti sianghari; adapun kegelapan dan terang itusamalah bagimu.13Karena Engkau telah menjadikansegala sesuatu yang di dalamku, danEngkau telah menudungi aku di dalamperut ibuku.14Bahwa aku hendak mengucap syukurkepada-Mu, karena hebat dan ajaiblahperi kejadianku; maka ajaiblah segalaperbuatan-Mu, dan hatiku mengetahuibaik-baik akan hal itu.15Maka lembagaku tiadalah terlindungdari pada-Mu, tatkala aku telah dijadikandengan bersembunyi, dan diadakan didalam tempat bumi yang terkebawah.16Maka mata-Mu pun telah melihatkeadaanku yang belum sempurna itu,dan di dalam kitab-Mu sekaliannya telahtersurat, yang telah diadakan dari padasehari kepada sehari, tatkala sekaliannyabelum ada lagi.

Page 336: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 139.17–24 33517Maka bagaimana indahnya segalapikiran-Mu akan daku, ya Allah! Danbagaimana banyak jumlahnya!18 Jikalau dapat aku membilang dia,niscaya terlebih banyaknya dari padapasir; dan apabila aku bangun, makaaku lagi bersama-sama dengan Dikau.19Maka tak dapat tiada Engkau akanmembinasakan segala orang jahat, yaAllah, sebab itu undurlah dari padaku,hai kamu yang menumpahkan darah.20Karena sekaliannya mengatai Engkaudengan jahat, dan segala seteru-Mumengatas-ngatas dengan sia-sia.21Ya Allah, bukankah aku benci akansegala yang membenci akan Dikau? Danbukankah aku dukacita akan orang yangberbangkit hendak melawan akan Dikau?22Bahwa aku benci akan dia dengansepenuh-penuh benciku; dan akubilangkan dia akan seteruku.23Selidikilah kiranya oleh-Mu, ya Allah,dan ketahuilah akan hatiku; ujilahakan daku dan ketahuilah akan segalapikiranku;24 lihatlah kiranya kalau-kalau adapadaku sesuatu jalan yang jahat; danpimpinlah aku pada jalan yang kekal.

Page 337: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 140.1–6 336

1401 (140-1) Untuk pemimpinbiduan. Mazmur Daud. (140-2)

Ya Allah, lepaskanlah kiranya aku daripada orang jahat, dan peliharakanlahaku dari pada orang yang berbuataniaya;2 (140-3) yang memikirkan dalamhatinya beberapa bencana, dansenantiasa ia berhimpun hendakberperang.3 (140-4) Maka sekaliannya telahmenajamkan lidahnya seperti ular; danbisa ular tedung itu adalah di bawahbibirnya.4 (140-5) Ya Allah, peliharakanlahkiranya aku dari pada tangan orangjahat, dan lepaskanlah aku dari padaorang yang berbuat aniaya, yang telahberniat hendak menggelincirkan kakiku.5 (140-6) Maka orang sombong itu telahmenyembunyikan bagiku suatu jerat danbeberapa tali; maka dibentangkannyasuatu jaring pada tepi jalan, dandipasangnya beberapa simbat-simbatbagiku.6 (140-7) Maka sembahku kepadaAllah: "Bahwa Engkaulah Tuhanku,

Page 338: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 140.7–12 337

pasanglah kiranya telinga-Mu akan bunyipermintaanku, ya Allah."7 (140-8) Ya Allah, ya Tuhanku, yangmenjadi kekuatan selamatku, Engkautelah melindungkan kepalaku pada haripeperangan.8 (140-9) Ya Allah, janganlah kiranyaEngkau luluskan kehendak orangjahat, dan jangan menghasilkanupayanya yang jahat, supaya jangan iamengatas-ngatas.9 (140-10) Adapun akan kepala orangyang mengepung aku, biarlah iaditudungi oleh bencana lidahnya sendiri.10 (140-11) Biarlah kiranya baraapi jatuh ke atasnya, dan biarlah iadicampakkan ke dalam api dan ke dalambeberapa lubang yang dalam, supayajangan ia berbangkit pula.11 (140-12) Adapun orang yangmengatakan jahat itu tiada akan tetap diatas bumi, dan celaka akan menghambatorang yang berbuat aniaya, supayamembinasakan dia.12 (140-13) Maka kuketahuilah akan halAllah akan membenarkan hal orang yangteraniaya, dan hak orang miskin.

Page 339: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 140.13–141.5 33813 (140-14) Bahwa sesungguhnya orangbenar itu akan mengucap syukur kepadanama-Mu, dan orang yang tulus hatiakan duduk di hadapan hadirat-Mu.

1411Mazmur Daud. Ya Allah, akutelah berseru kepada-Mu,

segeralah Engkau datang kepadakupasanglah kiranya telinga-Mu akansuaraku tatkala aku berseru kepada-Mu.2Biarlah kiranya doaku menghadapEngkau seperti bau-bauan, dan tadahantanganku seperti kurban pada petanghari.3Ya Allah, taruhlah kiranya suatu kawaldi hadapan mulutku, dan tungguilahpintu bibirku.4 Janganlah kiranya hatikudicenderungkan kepada barangperkara yang jahat, atau melakukankelakuan yang jahat, bersama-samadengan orang yang berbuat kesalahan;dan jangan aku makan dari padanikmatnya.5Biarlah aku dipalu oleh orang benar,maka yaitu suatu kebajikan dan biarlahaku ditempelaknya, maka yaitu sepertiminyak di atas kepala maka janganlahdienggankan oleh kepalaku karena

Page 340: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 141.6–142.1 339

dalam kejahatannya sekalipun, tetaplahaku berdoa.6Maka segala hakimnya telahdicampakkan pada sisi batu; dansekaliannya akan mendengarperkataanku, karena yaitu manisadanya.7Maka seperti orang membajak danmembelah tanah, demikian juga segalatulang kami bertaburanlah di mukakubur.8Karena mataku menengadah kepada-Mu, ya Allah, ya Tuhanku; makakepada-Mulah aku percaya, janganlahkiranya nyawaku dialpakan.9Peliharakanlah kiranya aku dari padajerat yang telah dipasangnya bagiku,dan dari pada simbat-simbat orang yangberbuat jahat.10Biarlah kiranya segala orang jahatitu kena jaringnya sendiri, dan aku punlupur dari padanya.

1421 (142-1) Nyanyian pengajaranDaud, ketika ia ada di dalam

gua: suatu doa. (142-2) Bahwa kepadaAllah juga aku berseru dengan suaraku,bahkan dengan suaraku aku memintadoa kepada Allah.

Page 341: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 142.2–7 3402 (142-3) Bahwa aku mencurahkanpengaduanku di hadapan hadirat-Nya,dan di hadapan hadirat-Nya akumenyatakan kesesakanku.3 (142-4) Apabila hatiku telah hancurdi dalamku, maka Engkau telahmengetahui akan perjalananku. Makatelah disembunyikannya bagiku suatujerat, pada jalan yang hendak kuturut.4 (142-5) Tengoklah kiranya padasebelah kananku, lalu lihat, karenaseorang pun tiada yang mengenalaku; maka tempat lindungan puntiada bagiku, dan seorang pun tiadamengindahkan jiwaku.5 (142-6) Maka aku telah berserukepada-Mu, ya Allah, maka sembahku:"Bahwa Engkaulah tempat lindunganbagiku, dan bagianku di tanah orangyang hidup."6 (142-7) Ingatlah kiranya akanteriakku, karena aku telah sangatdirendahkan. Lepaskanlah kiranyaaku dari pada segala orang yangmenganiayakan aku, karena sekaliannyaterlebih kuat dari padaku.7 (142-8) Keluarkanlah kiranyajiwaku dari dalam penjara, supaya

Page 342: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 143.1–5 341

aku mengucap syukur kepada nama-Mu; Maka orang-orang benar akanmengelilingi aku, karena Engkau akanberbuat kebajikan kepadaku.

1431Mazmur Daud. Dengarlahkiranya akan doaku, ya

Allah, dan pasanglah telinga akanpermintaanku. Berilah kiranya jawabkepadaku oleh setia-Mu dan olehkebenaran-Mu.2Maka janganlah Engkaumenghadapkan hamba-Mu ini kepadabicara, karena pada pemandangan-Museorang jugapun yang hidup tiada akandibenarkan.3Karena seteru itu telah menghambatjiwaku, dan nyawaku telahdilanyakkannya ke bumi, makadidudukkannya aku dalam tempat yanggelap seperti orang yang sudah lamamati.4Maka sebab itu jiwaku telah hancurdalamku, dan hatiku pun tercengang didalam diriku.5Maka terkenanglah aku akanmasa yang dahulu-dahulu, dan akumenimbang segala perbuatan-Mu,

Page 343: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 143.6–11 342

serta memikirkan segala pekerjaantangan-Mu.6Maka aku menadahkan tangankukepada-Mu, dan jiwaku dahaga akanDikau seperti tanah yang kering.7Segeralah kiranya memberi jawabkepadaku, ya Allah, karena jiwakupingsan; janganlah kiranya Engkaumelindungkan muka-Mu dari padaku,supaya jangan aku menjadi sepertiorang yang turun ke dalam kubur.8Biarlah aku dengar akan kemurahan-Mu pada pagi hari; karena kepada-Mulahaku percaya. Biarlah aku mengetahuiakan jalan yang patut aku turut; karenakepada-Mulah aku mengangkat jiwaku.9Ya Allah, lepaskanlah kiranya aku daripada segala seteruku; maka kepada-Mujuga aku berlindung.10Ajarkanlah aku berbuat kehendak-Mu, karena Engkaulah Tuhanku. MakaRoh-Mu itu baiklah adanya, pimpinlahkiranya aku di tanah ketulusan.11Ya Allah, hidupilah kiranya aku olehkarena nama-Mu; dan oleh kebenaran-Mu bawalah jiwaku keluar dari padakesesakan.

Page 344: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 143.12–144.6 34312Dan oleh kemurahan-Mu tumpaslahkiranya segala seteruku, sertabinasakanlah segala orang yangmenyesakkan jiwaku; karena akulahhamba-Mu.

1441Dari Daud. Segala pujibagi Allah, batuku itu, yang

mengajar tanganku berperang, danjariku bermain senjata.2Bahwa Ialah kemurahanku dankotaku, dan bangun-bangunanku danpenolongku, dan perisaiku, maka Ialahyang aku percaya kepada-Nya, dan yangmenaklukkan kaumku kepadaku.3Ya Allah, apa gerangan manusiasehingga Engkau mengambil tahu akandia, atau anak Adam, sehingga Engkaumengindahkan dia?4Bahwa manusia itu sia-sialah adanya,dan umurnya seperti bayang-bayangyang lenyap.5Cenderungkanlah kiranya langit-Mu,ya Allah, lalu turun, dan jamahlahgunung-gunung itu, maka berasaplah iakelak.6Pancarkanlah kilat itu dan cerai-beraikan dia; panahkanlah segala anakpanah-Mu dan kacaukan dia.

Page 345: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 144.7–12 3447Ulurkanlah tangan-Mu dari atas,selamatkanlah aku dan lepaskan akudari dalam segala air yang besar, dandari pada tangan orang dagang,8yang mengatakan sia-sia denganlidahnya, dan tangan kanannya punsuatu tangan kanan yang dusta.9Bahwa aku hendak menyanyi suatunyanyian yang baru kepada-Mu, yaAllah, dan dengan gambus yang sepuluhtalinya kelak aku akan menyanyipuji-pujian kepada-Mu.10Bahwa Ialah yang memberikemenangan kepada raja-raja, dan yangmelepaskan Daud, hamba-Nya itu, daripada pedang yang membinasakan.11Selamatkanlah kiranya aku danlepaskanlah aku dari pada tanganorang dagang, yang mengatakan sia-siadengan lidahnya, dan tangan kanannyapun suatu tangan kanan yang dusta.12Maka tatakala anak-anak kita yanglaki-laki akan menjadi seperti pokok-pokok yang telah besar pada waktumudanya, dan segala anak perempuankita seperti beberapa batu penjuru yangterpahat akan perhiasan mahligai.

Page 346: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 144.13–145.4 34513Tatkala penuh segala lengkiangkita serta mengeluarkan hasil segalajenis, dan segala domba kita beranakberibu-ribu dan berlaksa-laksa di ladangkita.14Tatkala segala lembu kita cukupmuatannya, dan tatkala tiadasesuatu langgaran dan tiada sesuatupengeluaran, dan tiada sesuatu gaduhpada lorong-lorong kita.15Maka berbahagialah kaum yangdemikian halnya. Bahkan berbahagialahkaum itu yang mengambil Allah akanTuhannya.

1451Puji-pujian dari Daud. YaTuhanku, ya Rajaku, aku

hendak memuliakan Dikau, dan akuhendak memuji nama-Mu sampaiselama-lamanya.2Maka pada tiap-tiap hari akuhendak memuliakan Dikau, dan akuhendak memuji nama-Mu sampaiselama-lamanya.3Bahwa besarlah Allah dan patut sekaliIa dipuji; maka kebesaran-Nya itu tiadadapat diselidik.4Maka orang akan memuji segalaperkerjaan-Mu zaman berzaman, serta

Page 347: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 145.5–11 346

menyatakan segala perbuatan-Mu yangmaha kuasa itu.5Adapun akan kebesaran hormat-Muyang mulia itu, dan akan segalaperbuatan-Mu yang ajaib, maka akuhendak memikirkan dia.6Maka orang akan mengatakan kuasasegala perbuatan-Mu yang hebat itu,dan aku pun hendak menyatakankebesaran-Mu.7Maka orang akan menyebutkanperingatan akan kebajikan-Mu yangamat sangat, serta menyanyikankebenaran-Mu.8Bahwa Allah itu berpengasihandan amat penyayang; maka panjangsabar-Nya dan sangat kemurahan-Nya.9Maka Allah itu baik kepada orangsekalian, dan segala rahmat-Nya punberlaku atas segala perbuatan-Nya.10Maka segala perbuatan-Mu itu akanmengucap syukur kepada-Mu, ya Allah,dan segala orang-Mu yang berbakti akanmemuji Engkau.11Maka sekaliannya akan mengatakankemuliaan kerajaan-Mu, sertamenyebutkan kuasa-Mu,

Page 348: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 145.12–19 34712Supaya memberitahu pekerjaan-Nyayang maha kuasa itu kepada segala anakAdam, dan kebesaran kerajaan-Nyayang mulia itu.13Adapun kerajaan-Mu itu suatukerajaan yang kekal, dan perintah-Mupun zaman berzaman.14Bahwa Allah itu memapah segalaorang yang hendak jatuh, danditegakkan-Nya segala orang yangtertunduk.15Maka mata orang sekalianmenantikan Dikau, dan Engkau punmemberi makanannya pada ketikanya.16Maka Engkau membuka tangan-Mu,dan Engkau memuaskan nafsu segalayang bernyawa.17Bahwa benarlah Allah pada segalajalan-Nya, dan murah dalam segalapekerjaan-Nya.18Maka Allah pun hampirlah kepadasegala orang yang berseru kepada-Nya,yaitu kepada segala yang berserukepada-Nya dengan sebenarnya.19Maka Ia akan menyampaikankehendak segala orang yang takut akanDia; maka Ia pun akan mendengarteriaknya, lalu menyelamatkan dia.

Page 349: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 145.20–146.6 34820Bahwa Allah memeliharakan segalaorang yang mengasihi Dia, tetapi segalaorang jahat akan dibinasakan kelak.21Maka lidahku akan menyebutkankepujian Allah, dan hendaklah segalamanusia memuji nama-Nya yang kudusitu sampai selama-lamanya.

1461Besarkanlah olehmu akanAllah! Hai jiwaku, pujilah akan

Allah.2Maka aku hendak memuji Allahseumur hidupku, dan aku hendakmenyanyi puji-pujian kepada Tuhankuselama aku ada.3 Janganlah kamu percaya akanraja-raja, atau akan anak Adam yangtiada mempunyai pertolongan.4Maka putuslah nyawanya, lalukembalilah ia kepada tanah asalnya, danpada hari itu juga hilanglah segala dayaupayanya.5Maka berbahagialah orang yangberoleh Tuhan Yakub akan penolongnya,dan yang menaruh harap akan Allah,Tuhannya;6Yang menjadikan langit dan bumi,dan laut serta segala isinya, dan yangmenaruh setia sampai selama-lamanya;

Page 350: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 146.7–147.3 3497yang membenarkan hal orang yangteraniaya, dan yang memberi makanorang yang lapar. Bahwa Allah membukarantai orang yang terpenjara,8Dan Allah menchelekkan mata orangbuta; Maka Allah menegakkan orangyang tertundok, Dan Allah mengasehiorang yang benar.9Maka Allah memeliharakan orangdagang, Serta ditetapkannya anak yatimdan perempuan bujang; Tetapi jalanorang jahat itu dibalekkan-nya.10Bahwa Allah akan berkerajaan kelaksampai selama-lamanya; Dan Tuhanmu,hai Sion, zaman-berzaman. Besarkanlaholehmu akan Allah.

1471Besarkanlah olehmu akanAllah. Karena baiklah adanya

menyanyi puji-pujian kepada Tuhan kita;karena yaitu sedap, dan puji-pujian itulayak adanya.2Bahwa Allah pun membangunkanYerusalem, serta dihimpunkan-Nyasegala orang Israel yang telah terbuang.3Maka disembuhkan-Nya orang yanghancur hatinya, serta dibebat-Nya segalalukanya.

Page 351: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 147.4–12 3504Maka dibilangnya segala bintang, danmasing-masingnya diberi nama.5Maka besarlah Tuhan kita dankuasa-Nya pun maha besar; makapengetahuan-Nya tiada terkira-kira.6Maka Allah menetapkan orang yanglembut hati, tetapi direndahkan-Nyasegala orang jahat sampai ke bumi.7Bernyanyilah olehmu bagi Allahdengan mengucap syukur; nyanyikanlahpuji-pujian bagi Tuhan kita dengankecapi.8 Ialah yang telah menudungilangit dengan awan-awan, sertamenyediakan hujan bagi bumi; danyang menumbuhkan rumput di atasgunung-gunung.9Maka ia pun memberi makan kepadasegala binatang, dan kepada segala anakburung gagak yang berteriak-teriak itu.10Maka tiada dikehendaki-Nyakekuatan kuda, dan tiada Ia suka akankaki orang.11Maka Allah itu suka akan orang yangtakut akan Dia, dan akan orang yangharap akan kemurahan-Nya.12Pujilah akan Allah, hai Yerusalem,pujilah akan Tuhanmu, hai Sion.

Page 352: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 147.13–20 35113Karena diteguhkan-Nya segalasengkang pintu gerbangmu, sertadiberkati-Nya segala anak-anakmu yangdi dalammu.14Maka diadakan-Nya aman dalamsegala jajahanmu, dan dikenyangkan-Nya engkau dengan gandum yangterlebih baik.15Maka disuruhkan-Nya firman-Nya keatas bumi, dan perkataan-Nya terlalupantas jalannya.16Maka diturunkan-Nya salju sepertikapas, dan embun beku dihamburkan-Nya seperti abu.17Maka diturunkan-Nya hujan batuberkeping-keping. Siapakah yang dapatmenahani sejuk-Nya?18Maka disuruhkan-Nya firman-Nya,lalu menghancurkan dia, dan ditiupkan-Nya angin-Nya, sehingga segala airmengalir.19Maka dinyatakan-Nya firman-Nyakepada Yakub, dan undang-undang danhukum-hukum-Nya kepada Israel.20Maka tiadalah dilakukan-Nyademikian kepada barang sesuatu bangsayang lain, dan akan segala hukum-Nya

Page 353: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 148.1–8 352

itu tiadalah diketahui orang. Besarkanlaholehmu akan Allah.

1481Besarkanlah olehmu akanAllah. Pujilah olehmu akan

Allah dari langit, pujilah akan dia padatempat yang tinggi-tinggi.2Pujilah akan Dia, hai segala malaikat-Nya, pujilah akan Dia, hai segala balatentara-Nya.3Pujilah akan Dia, hai matahari danbulan, pujilah akan Dia, hai segalabintang yang bersinar.4Pujilah akan Dia, hai langit yang diatas segala langit, dan kamu pun, haisegala air yang di atas langit.5Hendaklah sekaliannya itu memujiakan nama Allah, karena Ia telahberfirman, lalu sekaliannya dijadikanlah.6Dan lagi ditetapkan-Nya sampaiselama-lamanya, maka diadakan-Nyasuatu aturan yang tiada akan hilang.7Pujilah akan Allah dari atas bumi,hai segala kejadian di laut dan segalatempat yang dalam.8Maka api dan hujan batu, sertasalju dan uap, dan angin ribut yangmelakukan firman-Nya;

Page 354: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 148.9–149.1 3539gunung-gunung pun dan segala bukit,serta segala pokok buah dan segalapohon aras;10binatang liar dan segala binatangjinak, serta segala yang melata danburung-burung yang bersayap;11 raja-raja dunia ini dan segala kaum,serta segala penghulu dan segala hakimdunia ini;12baik orang muda-muda, baik anakdara-dara, baik orang tua-tua, baikkanak-kanak.13Hendaklah sekaliannya memuji namaAllah, karena hanya nama-Nya saja yangdibesarkan, dan kemuliaan-Nya pun diatas bumi dan langit.14Maka Ialah yang telah meninggikantanduk kaum-Nya, dan kepujian segalaorang-Nya yang berbakti, yaitu baniIsrael, suatu bangsa yang hampirdengan Dia. Besarkanlah olehmu akanAllah.

1491Besarkanlah olehmu akanAllah. Nyanyikanlah bagi Allah

suatu nyanyian baru. Dan kepujian-Nyadi dalam perhimpunan segala orangberbakti.

Page 355: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 149.2–9 3542Hendaklah Israel gemar akanYang menjadikan dia, dan hendaklahanak-anak Sion bersukacita akanrajanya.3Hendaklah sekaliannya memuji nama-Nya dengan menari, dan hendaklahsekaliannya menyanyi puji-pujianbagi-Nya dengan rebana dan kecapi.4Karena Allah itu sukalah akan kaum-Nya, dan Ia akan menghiasi orang yanglembut hatinya dengan selamat.5Hendaklah segala orang berbaktibersorak dengan kemuliaan; hendaklahsekaliannya menyanyi di atas tempattidurnya sebab sukacita.6Hendaklah puji-pujian Allah itu tetappada mulutnya, dan pedang yangbermata dua di tangannya,7 supaya akan menuntut bela atassegala bangsa, dan siksa atas segalakaum,8 supaya mengikat raja-rajanya denganrantai, dan segala penghulunya denganbelenggu besi;9dan supaya melakukan ke atasnyahukuman yang telah tersurat. Makademikianlah kemuliaan segala orang-Nya

Page 356: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mazmur 150.1–6 355

yang berbakti. Besarkanlah olehmu akanAllah.

1501Besarkanlah olehmu akanAllah. Pujilah akan Allah dalam

tempat-Nya yang kudus. Pujilah akanDia dalam bentangan kodrat-Nya.2Pujilah akan Dia sebab segalaperbuatan-Nya yang maha kuasa;pujilah akan Dia sekadar kebesaran-Nyayang amat sangat.3Pujilah akan Dia dengan bunyi nafiri;pujilah akan Dia dengan gambus dankecapi.4Pujilah akan Dia dengan rebana dandengan menari; pujilah akan Dia denganbunyi-bunyian yang bertali dan dengansuling.5Pujilah akan Dia dengan ceracap yangbesar bunyinya; pujilah akan Dia denganceracap yang nyaring bunyinya.6Hendaklah segala yang bernyawamemuji akan Allah. Besarkanlah olehmuakan Allah.

Page 357: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal

11Bahwa inilah perumpamaan Salomobin Daud, raja Israel,

2bagi mengetahui budi dan pengajarandan bagi mengerti perkataan yangberakal3bagi menerima pengajaran dari halbudi bahasa dan kebenaran dan hukumdan keadilan4bagi memberi banyak kepada orangbodoh dan memberi pengetahuan danbudi bicara kepada orang muda-muda5 supaya didengar oleh orang berbudisehingga bertambah-tambah ilmunyadan supaya orang yang berpengertianitu beroleh bicara yang baik6bagi mengerti perumpamaan danibadat yaitu perkataan orang-orang alimdan segala simpulannya.7Adapun takut akan Allah itulahpermulaan segala pengetahuan tetapiorang bodoh tiada mengindahkan budidan pengajaran.

Page 358: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 1.8–15 28Hai anakku dengarlah akanpengajaran bapamu dan janganlahengkau tinggalkan hukum ibumu9karena yaitulah mahkota yangindah-indah pada kepalamu dan rantaisandangan pada lehermu.10Hai anakku, jikalau engkau dibujukoleh orang-orang berdosa janganlahengkau turut kehendaknya.11 Jikalau katanya: "Marilah sertakami biarlah kita menghadang akanmenumpangkan darah dan biarlah kitamengedapkan orang yang tiada bersalahdengan tiada semena-mena12biarlah kita menelan akan diahidup-hidup seperti alam maut danbulat-bulaat seperti orang yang turun kedalam kubur13maka kita akan mendapat segalabenda yang indah-indah serta memenuhirumah kita dengan rampasan14maka engkaupun akan berolehbagianmu di antara kami dan kitasekalian akan menaruh satu pundi."15Hai anakku janganlah engkauikut jalan itu bersama-sama dengandia jauhkanlah kakimu dari padaperjalanannya

Page 359: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 1.16–24 316karena kakinya berjalan-jalan supayaberbuat jahat dan bersegeralah ia akanmenumpahkan darah.17Karena sia-sialah membentangkanjaring di hadapan mata burung18adapun orang-orang itu menghadangakan menumpahkan darahnya sendiridan sekaliannya mengendapkannyawanya sendiri.19Maka demikianlah jalan segala orangyang tamak maka tamak itu mengambilnyawa orang yang mempunyai dia.20Adapun budi itu berseru-seru di jalanraya dinyaringkannya suaranya di pasar21maka berserulah ia di tempat orangramai dan di muka pintu gerbang dalamnegri dikeluarkannya perkataan.22 "Hai orang bodoh berapa lamakahlagi kamu suka kelak akan kebodohandan orang pengolok-olok itu gemar akanolok-oloknya dan orang bebal benci akanpengetahuan.23Hendaklah kamu bertobat hardikkubahwa aku hendak mencurahkan rohkukepadamu serta memberitahu kepadamusegala perkataanku.24Karena aku telah memanggil padahal kamu enggan karena aku telah

Page 360: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 1.25–31 4

mengulurkan tanganku tetapi tiadadiindahkan oleh seorang jugapun25melainkan kamu telah menolaksegala bicaraku dan tiada mau menerimabarang hardikku26maka sebab itu akupun akan tertawakelak masa datang celakamu dan akuakan mengolok-olok tatkala datangketakutan atasmu27bahkan tatkala ketakutan datang keatasmu seperti ribut dan celakamupundatang seperti pusaran angin dan tatkalakesesakkan dan kesusahanpun datangke atasmu.28Barulah sekaliannya akan memanggilaku tetapi tiada aku akan memberijawab dan sekaliannya akan mencariaku dengan rajin tetapi tiada didapatinyakelak akan daku29dari sebab dibencinya akupengetahuan dan takut akan Allahitu tiada dipilihnya30maka tiada ia mau menerimabicaraku melainkan dihinakannya segalahardikku31maka sebab itu sekaliannya akanmemakan hasil jalannya sendiri serta

Page 361: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 1.32–2.6 5

mengencangkan dirinya dengan diaupaya sendiri.32Karena orang bodoh akan dibunuhkelak oleh menakarnya dan orangbebalpun akan dibinasakan olehkesenangannya.33Tetapi barangsiapa yang mendengarakan daku akan duduk dengansejahteranya dan sentosalah ia kelakdengan tiada takut akan celaka."

21Hai anakku jikalau engkau maumenerima perkataanku dan menaruh

segala pesananku dalam hatimu2 sehingga engkau mencenderungkantelingamu kepada budi dan menaruhakal budi dan hatimu3bahkan jikalau engkau berseru kepadapengertian serta menyaringkan suaramumeminta akal budi4 jikalau engkau mencari dia sepertiperak dan menyelidik akan dia sepertimata benda yang tersembunyi5maka barulah kelak engkau akanmengerti takut akan Allah serta berolehpengetahuan akan Tuhan.6Karena Allah juga yangmengaruniakan budi dan dari pada

Page 362: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 2.7–13 6

firman-Nyalah datang pengetahuan danakal7maka disampaikannya bijaksana bagiorang yang berhati betul dan ialah suatuperisai bagi segala orang yang menurutjalan ketulusan8 supaya dikawalnya segala jalankeadilan dan supaya dipeliharakannyaperjalanan segala orangnya yangberbakat.9Maka pada masa itu kelak engkauakan mengerti kebenaran dan hukumdan keadilan bahkan segala jalan yangbaikpun.10Karena budi itu akan masuk kelak kedalam hatimu dan pengetahuanpun akanmenjadi sedap bagi jiwamu.11Maka budi bicara akan mengawaliengkau dan akal budipun akanmemeliharakan dikau12 supaya melepaskan engkau dari padajalan yang jahat dan dari pada orangyang mengatakan perkara-perkara yangputer balik13yang meninggalkan jalan kebetulanhendak menurut lorong-lorongkegelapan

Page 363: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 2.14–22 714yang suka berbuat jahat serta gemarakan kejahatan yang puter balik15maka segala perjalanannya bengkangbengkok dan terbalik sekali jalannya16dan supaya dilepaskannya engkaudari pada perempuan keluaran dan daripada perempuan bangsa asing yangmembujuk-bujuk dengan perkataannya17yang telah meninggalkan tolan yangpada masa mudanya serta melupakanperjanjian Tuhannya18karena rumahnya cenderunglahkepada maut dan segala jalannyamenuju tempat orang mati19maka seorangpun yang menghampiridia tiada kembali lagi dan tiada sampaikepada jalan hayat20yaitu supaya dapat engkau menurutjalan orang baik dan tetaplah engkaupada perjalanan orang yang benar.21karena orang yang berhati betul akanduduk di tanah itu dan orang yang tulushatipun tetap padanya.22 tetapi segala orang jahat akanditumpas dari pada tanah itu dansegala yang berbuat khianatpun akandicabutkan dari dalamnya.

Page 364: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 3.1–8 8

31Hai anakku janganlah engkaulupa akan hukumku melainkan

hendaklah hatimu memeliharakan segalapesananku2karena yaitu akan memanjangkanumurmu dan melanjutkan tahunmu danmenambahi sentosapun kepadamu.3Maka janganlah kemurahan danketulusan itu diberi meninggalkan dikausangkutkanlah kepadanya pada lehermudan suratkanlah pada loh hatimu4maka dengan demikian kelak engkauakan beroleh karunia dan nama yangbaik pada pemandangan Allah danmanusia.5Percayalah akan Allah dengan sebulat-bulat hatimu dan janganlah engkaubersandar kepada akalmu sendiri6hendaklah engkau mengenal akanTuhan dalam segala perjalananmu makaIapun akan membetulkan jalanmu.7Maka janganlah engkau memandaipada pemandangan dirimu takutilaholehmu akan Allah dan jauhkan dirimudari pada jahat8maka yaitu akan mendatangkansehat tubuhmu dan benak bagi segalatulangmu

Page 365: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 3.9–15 99Berilah hormat akan Allah denganmempersembahkan dari pada hartamudan buah bungaran dari pada hasilmu10maka dengan demikianlah kelaksegala lengkingmu akan bersisi dengansepenuh-penuhnya dan segala irikanmuakan melembak dengan air anggur yangbaru.11Hai anakku janganlah engkaumenghinakan pengajaran Allah danjangan engkau jemu akan hardik-Nya12karena barangsiapa yang dikasihiAllah ialah yang dihardik-Nya sepertiseorang bapa akan anaknya yangdisuakainya.13Maka berbahagialah orang yangmendapat budi dan orang yang berolehakal.14Karena perniagaannya itu terlebihbaik dari pada berniagakan perak danhasilnya terlebih baik dari pada emasyang suci.15Maka yaitu terlebih indah dari padamanikam dan segala yang engkaukehendaki tiada dapat dibandingkandengan dia.

Page 366: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 3.16–24 1016Maka pada tangan kanannya adaumur panjang dan pada tangan kirinyakekayaan dan hormat.17Adapun segala jalannya yaitu jalankesedapan dan sejahteralah segalalorong-lorongnya.18Maka ialah pohon hayat bagi orangyang mencapai dia dan berbahagialahsegala orang yang memegang akan dia.19Bahwa Allah telah membubuhalas bumi ini oleh budi dan oleh akalditetapkannya langit.20Maka oleh segala pengetahuan-Nyasegala air yang dalam itu terpancarlahdan awan-awanpun menurunkan embun.21Hai anakku, janganlah sekaliannya itujauh dari pada matamu peliharakanlahbijaksana dan budi bicara22maka dengan demikian yaitu akanmenjadi hayat bagi jiwamu dan suatuperhiasan pada lehermu.23Maka pada masa itu engkau akanmenjalani perjalananmu dengansejahtera dan kakimupun tiada akanterantuk.24Apabila engkau berbaring maka tiadaengkau akan terkejut bahkan engkau

Page 367: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 3.25–30 11

akan berbaring kelak dan sedaplahtidurmu.25Maka janganlah engkau tiba-tibadikejutkan oleh ketakutan atau olehkebinasaan orang jahat tatkala yaitudatang26karena Allah akan menjadipengharapanmu dan ia akanmemeliharakan kakimu dari padajerat.27 Janganlah engkau menahanikebajikan dari pada orang yang patutdiberi pada hal ada kuasa di dalamtanganmu akan berbuat demikian.28 Janganlah engkau berkata kepadasesamamu manusia: "Pergilah engkaudan kemudian kembali lagi esok hariakan kuberi," pada hal memang adakepadamu.29 Janganlah engkau mengupayakanjahat atas sesamamu manusia sedang iaada duduk dekat dengan sejahteranya.30Maka janganlah engkau berbantah-bantah dengan orang dengan tiadasemena-mena jikalau tiada diperbuatnyabencana kepadamu.

Page 368: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 3.31–4.4 1231 Janganlah engkau dengki akan orangyang berbuat aniaya dan jangan pulapilih barang sesuatu jalannya.32Karena orang yang puter balik itukebencian Allah tetapi rahasia Allah adakepadamu orang yang berhati betul.33Adapun laknat Allah itu di dalamrumah orang jahat tetapi diberkati-Nyaakan tempat kediaman orang yangbenar.34Sungguhpun diolok-olokkan-Nyaakan orang pengolok-olok tetapi akanorang yang rendah itu dikaruniakanpengasihan.35Maka orang yang berbudi itu akanmempusakai kemuliaan tetapi malu jugaakan menjadi bagian orang bebal.

41Hai anak-anakku dengarlah olehmuakan pengajaran seorang bapa dan

ingatlah olehmu supaya mengetahui akal2karena aku memberi kepadamupengajaran yang baik maka janganlahkamu meninggalkan hukumku.3Karena akupun anak kepada bapakkumaka lembutlah aku dan dikasihi sepertianak sulung pada pemandangan ibuku.4Maka diajar bapaku akan dakukatanya: "Hendaklah engkau menaruh

Page 369: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 4.5–10 13

segala perkataanku di dalam hatimudan peliharakan segala pesananku makahiduplah engkau kelak5 tuntutlah akan budi dan tuntutlahakan akal janganlah engkau lupa danjangan undur dari pada segala perkataanlidahku.6 janganlah engkau meninggalkandia maka iapun akan memeliharakandikau kasihilah akan dia maka ia akanmenjagai engkau.7Adapun budi itulah yang terutamasebab itu tuntutlah akan budi dandengan segala perolehanmu hendaklahengkau beroleh akal.8Hendaklah engkau membesarkan diamaka iapun akan meninggikan dikau danjikalau engkau mendekap dia niscayadipermuliakannya akan dikau.9Maka akan kepalamu diberinya kelaksuatu perhiasan yang indah-indah dania akan menyerahkan kepadamu suatumahkota kemuliaan.10Hai anakku dengarlah olehmu danterimalah segala perkataanku maka takdapat tiada lanjutlah umurmu.

Page 370: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 4.11–18 1411Bahwa aku telah mengajar engkauakan jalan budi dan aku telah memimpinengkau pada jalan kebetulan.12Maka pada perjalananmu itulangkahmu tiada akan sesak dan jikalauberlari sekalipun niscaya tiada engkauakan terantuk.13Peganglah akan pengajaran itu teguh-teguh jangan dilepaskan peliharakanlahdia karena ialah hayatmu.14 Janganlah engkau masuk kepadajalan orang jahat dan janganlah engkaumenurut jalan orang berdosa.15 jauhkanlah dirimu jangan menjalanidia janganlah engkau menyimpang daripadanya lalu berjalan langsung.16Karena orang-orang itu tiada dapattidur jika sebelum diperbuatnya bencanadan mengantuknyapun hilang jikasebelum dijatuhkannya orang.17Karena sekaliannya memakan rotikejahatan dan meminum air angguraniaya.18Tetapi jalan orang benar itu sepertiterang yang bercahaya makin lamamakin lebih cahayanya hingga sampaikepada siang hari yang sempurna.

Page 371: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 4.19–27 1519Maka jalan orang jahat itu sepertikegelapan dan tiada diketahuinyaapakah yang memberi ia terantuk.20Hai anakku perhatikanlah segalaperkataanku dan cenderungkanlahtelingamu kepada segala pengajaranku21 jangan yaitu lenyap dari padamatamu melainkan peliharalah ditengah-tengah hatimu.22Karena yaitu hayat bagi segala orangyang mendapat dia dan sehat bagiseluruh tubuhnya.23Peliharakanlah hatimu lebih daripada segala yang dijagai karena daridalamnya keluar hayat.24Buangkanlah dari padamu mulutyang puter balik dan lidah yang dolakdalik itu jauhkanlah dari padamu.25Biarlah matamu memandang betul kemuka dan biarlah kelopak matamu luruske hadapanmu.26Ratakanlah tempat kejejakkankakimu dan biarlah segala jalanmuditetapkan.27 Janganlah engkau menyimpang kekanan atau ke kiri dan undurkanlahkakimu dari pada yang jahat.

Page 372: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 5.1–9 16

51Hai anakku, perhatikanlah budikudan cenderungkanlah telingamu

kepada akalku2 supaya dapat engkau menyimpan budibicara dan supaya dapat biar mulutmumenaruh pengetahuan.3Karena biar mulut perempuankaluaran itu menitikkan air madu danlidahnya terlebih licin dari pada minyak4 tetapi kesudahannya pahit sepertiempedu dan tajam seperti pedang yangbermata dua.5Maka kakinya turun kepada maut danlengannya menuju kepada alam barzah6 sehingga tiada didapatinya jalan hayatyang rata itu maka perjalanannya tiadatetap tetapi tiada ia sadar.7Akan sekarang hai anakku dengarlahakan daku dan janganlah kamu melaluiperkataan lidahku.8 Jauhkanlah jalanmu dari padaperempuan itu dan jangan kamu hampiripintu rumahnya9 supaya jangan engkau mencurahkankemuliaanmu kepada orang lain dansegala tahun umurmu kepada orangbengis

Page 373: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 5.10–17 1710 supaya jangan orang keluarandikenyangkan oleh kekuatanmu danhasil segala kelelahanmu masuk kerumah orang bangsa asing11 sehingga engkaupun mengerangpada kesudahanmu tatkala dagingmudan segenap tubuhmupun binasa12 lalu katamu: "Bagaimanakah telahaku benci akan pengajaran dan hatikutiada mengindahkan hardik13 tiada pula aku turut akan suara segalaguruku dan tiada aku cenderungkantelingaku kepada orang yang mengajaraku.14Maka hampir aku terperosok kedalam segala dosa di tengah-tengahmajelis dan perhimpunan orang.15Maka hendaklah engkau minum airdari dalam telagamu sendiri dan air yangmengalir dari dalam perigimu.16Patutkah segala mata air bercerai-berai dan air sungai mengalir pada jalanraya17biarlah yaitu pada seorang dirimusaja dan jangan pada orang keluaranpunsertamu.

Page 374: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 5.18–6.2 1818Maka biarlah mata airmu berolehberkat dan hendaklah engkau suka akanistri yang pada masa mudamu.19Yang seperti rusa yang berpengasihandan kambing yang manis lakunya biarlahbirahinya senantiasa memuaskan dikaudan biarlah engkau selalu gila olehkasihnya.20Karena apa guna engkau gila akanperempuan keluaran, hai anakku, ataumendekap perempuan bangsa asing.21Karena segala jalan manusia itunyatalah di hadapan mata Allah dandiratakannya segala jalannya.22Maka orang jahat itu akan dijeratoleh kejahatannya sendiri dan ia akandiikat dengan tali dosanya.23Maka ia akan mati kelak sebabkurang pengajaran dan sebab sangatkebodohannya ia akan sesat.

61Hai anakku, jikalau kiranya engkautelah menjaminkan sesamamu

manusia dan jikalau engkau telahberjabat tangan oleh karena orangkeluaran2niscaya engkau telah terjerat olehperkataan lidahmu dan engkau telahtertangkap oleh perkataan lidahmu.

Page 375: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 6.3–11 193Akan sekarang perbuatlah demikian,hai anakku, dan lepaskanlah dirimusedang engkau telah jatuh ke tangansesamamu manusia itu pergilah engkaurendahkan dirimu dan rengek-rengekakan sesamamu manusia itu.4 Janganlah engkau beri matamu tiduratau kelopak matamu mengantuk.5Lepaskanlah dirimu seperti kijang daripada tangan orang dan seperti burungdari pada tangan pemikat.6Pergilah engkau belajar kepada semut,hai penyegan, perhatikanlah segalajalannya dan hendaklah engkau berbudi7maka yaitu tiada padannya penghuluatau mandor atau pemerintah8 tetapi disediakannya makanannyapada musim panas dan dikumpulkannyarizkinya pada musim menuai.9Berapa lama lagi engkau hendakberbaring, hai penyegan dan bilakahengkau hendak bangun dari padatidurmu?10 "Maka sedikit lagi tidur dan sedikitmengantuk dan sedikit lagi melipattangan sambil berbaring."11Maka demikianlah kepapaanmuakan datang seperti penyamun dan

Page 376: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 6.12–19 20

kekuranganmu seperti orang bersenjatalakunya.12Adapun orang yang nakal dan orangberdosa itu yaitu berjalan-jalan denganlidah yang puter balik13maka iapun mengerling denganmatanya serta menggoyang-goyangkakinya dan memberi isyarat denganjarinya14maka di dalam hatinya ada puterbalik dan senantiasa diupayakannyajahat serta diterbitkannya perbantahan.15Maka sebab itu kebinasaanakan datang dengan segeranya dansekonyong-konyong ia akan dipecahkansehingga tiada dapat sembuh lagi.16Maka ada enam perkara yang dibenciAllah bahkan tujuh perkara yang menjadikebencian17yaitu mata sombong dan lidah yangdusta dan tangan yang menumpahkandarah orang yang tiada bersalah18dan hati yang mengupayakansangka-sangka yang jahat dan kaki yangpantas berlari menuju kepada bencana19dan saksi dusta yang bertuturbohong dan orang yang menerbitkanperbantahan antara saudara bersaudara.

Page 377: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 6.20–26 2120Hai anakku peliharakanlah pesananbapamu dan janganlah engkaumeninggalkan hukum ibumu21 tambatkan dia senantiasa kepadahatimu dan sandangkanlah kepadalehermu.22Apabila engkau berjalan-jalan makayaitu akan memimpin engkau danapabila engkau berbaring tidur yaituakan menunggui engkau dan apabilaengkau bangun yaitu akan berkata-katadengan dikau.23Karena pesanan itu suatu pelita danhukum itu suatu cahaya dan segalahardik pengajaran itulah jalan hayat24 supaya memeliharakan dikau daripada perempuan yang jahat dan daripada bujuk lidah perempuan bangsaasing.25Maka janganlah hatimu ingin akankeelokkannya dan jangan engkauditangkapnya dengan kelopak matanya.26Karena oleh sebab perempuan sundalorang kekurangan roti dan perempuanyang berzina menghambat nyawa yangsangat indah.

Page 378: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 6.27–34 2227 Jikalau orang membawa api dalamkandungannya masakan pakaianmutiada hangus.28Dan jikalau orang berjalan di atasbara api masakan kakinya tiada terbakar.29Maka demikianlah hal orang yangmencabuli istri orang dan barangsiapayang menjamah dia tiada ia lepas daripada salah.30Maka tiadalah orang pencuridihinakan orang jikalau curinya ituhendak memuaskan nafsunya tatkala ialapar31 tetapi jikalau ia kedapatan niscayaia akan mengganti tujuh kali ganda dania akan memberikan segala harta bendarumahnya.32Tetapi orang yang berbuat zinadengan istri orang yaitu kurang akalmaka orang yang hendak membinasakanjiwanya sendiri ialah saja yang berbuatdemikian.33Bahwa luka dan malupun yangdiperolehnya dan kecelaannya tiadaakan dihapuskan.34Karena cemburuan itumembangkitkan berang orang dan

Page 379: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 6.35–7.7 23

pada hari menuntut bela tiada ia akansayang.35Maka tiada ia akan mengindahkanbarang sesuatu tebusan dan jikalaubanyak suapanmu sekalipun tiada akanpuas hatinya.

71Hai anakku peliharakanlah segalaperkataanku dan taruhlah segala

pesananku di dalam hatimu.2Bahkan peliharakanlah segalapesananku supaya engkau hidup danhukumkupun seperti biji matamu.3Tambatkanlah dia kepada jarimu dansuratkanlah dia pada loh hatimu.4Hendaklah engkau berkata padabudi itu: "Bahwa engkaulah saudaraperempuanku" dan panggillah akan akalitu kaum keluargamu5 supaya engkau dipeliharakannya daripada perempuan keluaran dan daripada perempuan bangsa asing yangmemaniskan perkataan.6Karena pada tingkap rumahku akutelah menjenguk pada kisi-kisi7Maka kulihat di antara segala orangyang bodoh-bodoh lalu kuperhatikan diantara segala teruna ada seorang mudayang kurang akal

Page 380: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 7.8–16 248yang menjalani lorong itu dekatsimpangnya lalu berjalan menujurumahnya9yaitu pada senja kala pada petanghari dalam kegelapan malam dan gelapgulita.10Maka adalah seorang perempuanbertemu dengan dia yang memakaipakaian sundal dan hatinya cerdik.11Adapun perempuan itu besar mulutlagi degil dan kakinyapun tiada tetapdalam rumahnya12Maka sebentar ia di lorong-lorongdan sebentar di pasar maka terhendap-hendaplah ia pada segala simpang.13Maka ditangkapnya akan orang mudaitu diciumnya akan dia dan dengan mukatebal ia berkata kepadanya:14 "Bahwa ada padaku kurbanperdamaian dan pada hari ini juga akutelah membayar niatku.15Maka itulah sebabnya aku telahkeluar hendak bertemu dengan dikaumaka sangatlah aku hendak bertemumukamu lalu kudapati.16Maka pada tempat tidurku aku telahmembentangkan beberapa permadani

Page 381: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 7.17–23 25

serta dengan beberapa kain belang daripada benang Mesir.17Maka aku telah mengukup tempattidurku dengan mur dan gaharu dankayu manis.18Marilah kita mencukupkan birahi kitasampai pagi hari serta memuaskan dirikita dengan kasih.19Karena suamiku tiada di rumah iatelah pergi pada perjalanan yang jauh20dibawanya pundi-pundi uangbersama-sama dan ia hendak pulangpada bulan pertama.21Maka dengan banyak perkataanyang manis itu dibawanya menurutkehendaknya dan dengan segala bujuklidahnya diajaknya pergi.22Maka tiba-tiba diikatnya akan diaseperti lembu yang pergi ke tempatpersembelihan atau seperti lorongterbelenggu ke tempat orang bodohdisiksakan23 sehingga ulu hatinya kena tikam anakpanah dan seperti burung yang segeramasuk jerat dengan tiada diketahuinyaakan hal yaitu akan ganti nyawanya.

Page 382: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 7.24–8.5 2624akan sekarang hai anak-anakkudengarlah akan daku dan perhatikanlahsegala perkataan lidahku.25 Janganlah hatimu cenderung kepadajalannya dan janganlah engkau sesatpada lorong-lorongnya.26Karena banyaklah orang luka yangtelah dijatuhkannya bahkan segala yangtelah dibunuhnya itu terlalu banyakbilangannya.27Adapun rumahnya itulah jalan yangmenuju alam maut yang membawaturun kepada segala bilik kematian.

81Bahwa bukankah budi itu berseru-seru dan bukankah akal itu

menyaringkan suaranya.2Di atas kemuncak segala tempatyang tinggi-tinggi di tepi jalan dan padasimpang jalan di sanalah ia berdiri3bahkan pada pintu gerbang tempatmasuk negri dan pada muka segala pintudinyaringkannya suaranya:4 "Hai segala manusia kepada kamulahaku berseru dan bunyi suaraku sampaikepada segala anak Adam.5Hai segala orang bodoh hendaklahkamu mengerti bijaksana dan kamupun

Page 383: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 8.6–12 27

hai orang bebal hendaklah hatimuberakal.6Dengarlah olehmu karena aku hendakmengatakan perkara yang indah-indahdan aku akan membuka mulutku akanmengatakan perkara-perkara yang betul.7Karena lidahku akan menyebutkanyang benar dan kejahatan itu kebencianbibirku.8Adapun segala perkataan mulutku itukebenaran belaka dan satupun tiadakepadanya yang bengkok atau puterbalik.9Maka sekaliannya itu nyata kepadaorang yang berakal dan betul kepadaorang yang menuntut pengetahuan.10Terimalah pengajaranku tetapijangan menerima perak dan terimalahpengetahuan terlebih dari pada emasyang pilihan.11Karena budi itu terlebih baik daripada manikam dan segala sesuatu yangdisukai orang tiada dapat dibandingkandengan dia.12Bahwa aku, budi ini, telah menjadikanbijaksana akan tempat kediamanku danaku menuntut pengetahuan dan budibicara.

Page 384: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 8.13–20 2813Adapun peri takut akan Allahyaitu membenci kejahatan maka akansombong dan congkak dan jalan yangjahat dan mulut yang puter balik itusemuanya akan benci belaka.14Maka aku mempunyai bicara danbijaksana maka akulah akal dan akuberoleh kuasa.15Maka oleh aku juga segala raja-rajaitu berkerajaan dan segala penghulupunmelakukan keadilan.16Maka oleh aku segala penghulumemegang perintah dan orang-orangbangsawan yaitu segala hakim di duniaini.17Maka aku kasih akan orang yangmengasihi aku dan barangsiapa yangmenuntut aku dengan rajinnya kelakakan mendapat aku.18Maka ada padaku kekayaan danhormat bahkan harta yang kekal dankebenaran pun.19Maka buah-buahanku terlebih baikdari pada emas bahkan terlebih baik daripada emas yang suci dan hasilku terlebihbaik dari pada perak yang pilihan.20Maka aku menurut jalan kebenarandi tengah-tengah segala lorong keadilan

Page 385: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 8.21–29 2921 supaya segala orang yangmengasihi aku itu kuberi mempusakaiharta dan supaya aku memenuhiperbendaharaannya.22Bahwa Allah telah manaruh aku padapermulaan jalan-Nya dahulu dari padasegala perbuatannya yang dahulu kala.23Bahwa aku telah dilantik dari padaazal yaitu dari pada mulanya sebelumada bumi ini.24Tatkala segala air yang dalam itubelum ada maka aku telah jadi yaitupada masa belum ada mata air yanglimpah airnya.25Maka sebelum segala gunungditetapkan dan dahulu dari pada segalabukit aku telah jadi.26Selagi belum dijadikan-Nya daratatau segala padang atau permulaandebu tanah dunia ini.27Maka tatkala dilengkapkan-Nyalangit itu aku sedia ada dan tatkaladilengkapkan-Nya muka air laut28 tatkala ditetapkan-Nya orang-orangyang di atas dan tatkala segala pancaranair yang dalam itu menjadi kuat29 tatkala ditentukan-Nya bagi lautanitu perhinggaannya supaya airnya

Page 386: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 8.30–36 30

jangan melalui firman-Nya maka tatkaladitentukan-Nya segala alas bumi30maka pada masa itu akupunserta-Nya menjadi kepala tukang danpada tiap-tiap hari aku kesukaan-Nyadan senantiasa aku bersuka-suka dihadapan-Nya31 serta bersuka-suka dalam dunianyayang makmur dan kesukaanku telah adabeserta dengan segala anak Adam.32Akan sekarang hai anak-anakku dengarlah akan dakukarena berbahagialah orang yangmemeliharakan jalanku.33Dengarlah akan pengajaran danmenjadi berbudi janganlah kamu engganakan dia.34Maka berbahagialah orang yangmendengar akan daku serta sehari-harimenunggu pada pintu gerbangku danmenanti-nanti pada ujung pintuku.35Karena barangsiapa yang mendapataku ialah mendapat hayat dan iapunakan beroleh karunia Allah.36Tetapi orang yang berdosa kepadakuyaitu berbuat salah atas jiwanya sendiridan segala orang yang membenci akuyaitulah mengasihi maut."

Page 387: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 9.1–8 31

91Bahwa budi itu telahmembangunkan rumahnya serta

memahatkan ketujuh tiangnya2maka telah disembelihnya segalabinatang dan dicampurnya air anggurnyaserta diaturkannya mejanya.3Telah disusahkannya dayang-dayangnya dan berteriak-teriaklahia dari atas segala tempat yangtinggi-tinggi di dalam negri:4 "Bahwa barangsiapa yang bodohbiarlah ia menyimpang ke mari"; dankepada orang yang kurang akal demikiankatanya:5 "Marilah kamu makan dari pada rotikudan minum dari pada air anggur yangtelah kucampur.6 Jauhkanlah dirimu dari pada orangbodoh supaya kamu hidup dan turutlahakan jalan akal budi."7Maka barangsiapa menasihatkanpengolok-olok itu kelak mendapat malubagi dirinya dan orang yang menempelakorang jahat itu maka ia sendiri mendapatcela.8 Janganlah engkau menempelakseorang pengolok-olok supayajangan engkau dibencinya melainkan

Page 388: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 9.9–16 32

tempelaklah orang yang berbudi niscayadikasihinya kelak akan dikau.9Berilah nasihat akan orang yangberbudi dan ia akan bertambah budi danajarlah akan orang benar maka iapunakan bertambah pelajaran.10Adapun takut akan Allah itulahpermulaan segala budi dan pengetahuanakan Yang Mahakudus itulah akal.11Karena oleh aku juga kelak segalaharimu akan diperbanyakkan dan umurhidupmupun akan dilanjutkan.12Maka jikalau engkau berbudi niscayabudimu itu bagi dirimu dan jikalauengkau mengolok-olok engkau juga yangmenanggungnya.13Adapun perempuan yang bebal itumulutnya besar maka bodohlah ia dansatupun tiada diketahuinya.14Maka iapun duduklah pada pinturumahnya atau pada kursi di tempatyang tinggi-tinggi di dalam negri15hendak memanggil segala orang yanglalu lalang dan yang berjalan langsung:16 "Maka barangsiapa yang bodohbiarlah ia singgah ke sana"; dan kepadaorang yang kurang akal demikiankatanya:

Page 389: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 9.17–10.6 3317 "Bahwa manislah air yang dicuri dansedoklah roti yang dimakan denganbersembunyi."18Tetapi tiada diketahuinya akan halorang mati ada di sana dan segala orangjemputannyapun dalam alam maut yangdalam sekali.

101Bahwa inilah segala permintaanSalomo. Adapun anak yang

berbudi menyukakan hati bapanya tetapianak yang bodoh mendukakan hatiibunya.2Maka harta kejahatan itu satupuntiada berfaedah tetapi kebenaran itumelepaskan dari pada kematian.3Maka Allah tiada akan memberilapar nyawa orang yang benar tetapiditolakkannya kehendak orang jahat.4Barangsiapa berkerja dengan tanganmalas kelak akan menjadi miskin tetapitangan orang rajin yang mengayakan.5Maka orang yang mengumpulkan padamusim panas ialah anak yang berbuditetapi yang tertidur pada musim menuaiialah anak yang memberi malu.6Maka adalah beberapa berkat ataskepala orang benar tetapi ia menutupmulut orang jahat.

Page 390: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 10.7–14 347Maka berbahagialah peringatan akanorang adil tetapi busuklah nama orangjahat.8Maka orang yang berbudi hatinyamenerima hukum tetapi orang bodohyang berleter itu akan jatuh kelak.9Maka orang yang berjalan betul itutetaplah jalannya tetapi orang yangberjalan bengkok akan diketahui orang.10Maka orang yang mengerling denganmatanya mendatangkan kejahatantetapi orang bodoh yang berleter akanjatuh kelak.11Bahwa mulut orang yang benaritu suatu mata air hayat tetapi aniayamenutup mulut orang jahat.12Adapun benci itu menerbitkanperbantahan tetapi kasih melidungkansegala dosa.13Maka budi itu didapati pada lidahorang yang berpengertian tetapi rotanitu patut pada belakang orang yangkurang akal.14Maka orang yang berbudi menaruhpengertian tetapi mulut orang bodoh itusuatu kebinasaan yang hampir.

Page 391: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 10.15–23 3515Maka harta orang kaya itulah kotanyadan kepapaan itulah kebinasaan orangmiskin.16Maka kelelahan orang benar itumembawa hidup tetapi hasil orang jahatmembawa dosa.17Maka orang yang ingat akanpengajaran ialah menurut jalan hayattetapi sesatlah orang yang menolakkantelapak pengajaran orang.18Maka orang yang menyembunyikanbenci itu dusta lidahnya dan bodohlahorang yang mengulurkan umpat.19 Jikalau banyak perkataan niscayadosa tiada kurang tetapi orang yangmenahankan lidahnya ialah berbudi.20Maka lidah orang benar itu sepertiperak yang pilihan tetapi hati orangjahat sedikit saja harganya.21Maka bibir mulut orang benarmemberi makan banyak orang tetapiorang bodoh mati sebab kurang akal.22Maka berkat Allah itulah yangmengayakan dan tiada disertai dengandukacita.23Maka berbuat jahat itu menjadipermainan orang bodoh dan budi itupermainan orang yang berakal.

Page 392: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 10.24–31 3624Maka yang ditakuti orang jahat ituakan datang ke atasnya dan kehendakorang benar akan diluluskan.25Apabila ribut telah lalu maka orangjahat itu tiada lagi tetapi orang benar itusuatu alas yang tetap.26Maka seperti cuka pada gigidan asap kepada mata demikianlahorang penyegan kepada orang yangmenyuruhkan dia.27Bahwa takut akan Allah melanjutkanumur tetapi umur orang jahat akandisingkatkan.28Maka pengharapan orang yang benaritu sukacita tetapi yang dinantikan olehorang jahat itu akan binasa kelak.29Maka jalan Allah itu suatu kubu bagiorang yang berhati betul tetapi yaitukebinasaan bagi orang yang berbuatjahat.30Maka orang yang benar itu tiada akanbergerak selama-lamanya tetapi orangjahat tiada akan menduduki tanahnya.31Maka mulut orang benarmengeluarkan budi tetapi lidahyang puter balik akan dikerat.

Page 393: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 10.32–11.7 3732Maka bibir mulut orang benar itutahu barang yang berkenan tetapi lidahorang jahat mengatakan puter balik.

111Maka neraca yang salah yaitukebencian Allah tetapi timbangan

yang betul itulah kesukaannya.2 Jikalau datang congkak niscayamalupun datang tetapi orang yangrendah hati ada budi.3Maka ketulusan orang yang berhatibetul akan memimpin dia tetapi puterbalik orang jahat akan membinasakandia.4Maka harta tiada berguna padahari murka Allah tetapi kebenaranmelepaskan orang dari pada maut.5Maka kebenaran orang yang sempurnaakan membetulkan jalannya tetapi jahatitu jatuh oleh kejahatannya sendiri.6Maka orang yang berhati betul akandilepaskan oleh kebenarannya tetapiorang yang berbuat khianat akan terkenabencana sendiri.7 Jikalau mati orang jahat niscayahilanglah pengharapannya dan yangdinantikan oleh kejahatan itu akanbinasa kelak.

Page 394: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 11.8–15 388Maka orang yang benar itu dilepaskandari pada kesesakkan dan orangjahatpun masuklah akan gantinya.9Maka dengan mulutnya juga orangyang tiada beragama itu membinasakansesamanya manusia tetapi olehpengetahuan juga orang benar itu akandilepaskan.10 Jikalau orang benar beruntungniscaya segenap negri bersukacita danjikalau orang jahat binasa niscaya orangbersorak-sorak.11Maka dengan berkat orang yangberhati betul negri itu dibesarkan tetapioleh mulut orang jahat negri itu rubuh.12Maka kurang budilah orang yangmenghinakan sesamanya manusia tetapiorang yang berakal itu berdiam dirinya.13Maka orang yang membawa mulut itumembuka beberapa rahasia tetapi orangyang berhati setiawan itu melindungkansuatu hal.14 Jikalau tiada bicara yang baik niscayajatuhlah sesuatu kaum tetapi jikalaubanyak pembicaranya niscaya selamat.15Barangsiapa yang menjaminkanorang dagang tak dapat tiada dirasainya

Page 395: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 11.16–22 39

kelak tetapi orang yang membencipengakuan ialah selamat.16Maka perempuan yang manis lakunyaberoleh hormat dan laki-laki yangberbuat aniaya beroleh harta.17Maka orang yang murah hati berbuatbaik akan jiwanya sendiri tetapi orangbengis menyusahkan tubuhnya sendiri.18Maka orang jahat itu mendapatupah yang sia-sia tetapi orang yangmenaburkan kebenaran itu mendapatpahala yang tentu19maka orang yang tetap dalamkebenaran akan beroleh hidup dan orangyang menuntut kejahatan membawakematiannya sendiri.20Maka orang yang terbalik hatinyaitulah kebencian Allah tetapi orang yangsempurna jalannya ialah kesukaannya.21 Jikalau orang berjabat tangansekalipun niscaya orang jahat tiadaterlepas dari pada hukuman tetapisegala keturunan orang benar akandilepaskan kelak.22Seperti kelikir emas pada hidung babidemikianlah perempuan yang elok yangtiada budi bicara.

Page 396: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 11.23–29 4023Maka kehendak orang benar ituhanya yang baik tetapi pengharapanorang jahat itu mendatangkan murkaAllah.24Maka ada juga yang menghamburkandan semakin bertambah-tambah dan adapula yang menahankan lebih dari padapatut tetapi yaitu hanya mendatangkankekurangan.25Maka hati yang murah akan dijadikangemuk dan orang yang menyiram ituakan disiram.26Barangsiapa yang menahankangandum akan dikutuki orang banyaktetapi berkat akan berlaku atas kepalaorang yang menjual dia.27Maka orang rajin menuntut kebajikanialah menuntut karunia tetapi orangyang mencari kejahatan tak dapat tiadaia ditempanya.28Barangsiapa yang percaya akanhartanya itu akan jatuh kelak tetapiorang benar akan subur kelak sepertidaun yang hijau.29Barangsiapa yang mengharukanisi rumahnya sendiri ialah akanmempusakai angin dan orang bodoh

Page 397: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 11.30–12.6 41

akan menjadi hamba orang yangberbudi.30Adapun buah-buahan orang benaritu suatu pohon hayat dan orang yangberbudi itu memanggil hati orang.31Bahwa orang benar itu akan dibalasdalam dunia ini istimewa pula orangjahat dan orang berdosa.

121Maka barangsiapa yangsuka pengajaran iapun suka

pengetahuan tetapi bodohlah orang yangbenci akan tempelak pengajaran.2Maka orang yang baik akanberoleh karunia Allah tetapi orangyang mengupayakan jahat itu akandihukumkan.3Maka tiada orang ditetapkan olehkejahatan dan akal orang yang benartiada akan bergerak selama-lamanya.4Adapun istri yang bijaksana ituseumpama mahkota suaminya tetapiperempuan yang mendatangkan maluyaitu seperti busuk dalam tulangnya.5Maka segala pikiran orang benar ituadil adanya tetapi segala bicara orangjahat itu tipu daya.6Maka kata-kata orang jahat itu darihal mengendap hendak menumpahkan

Page 398: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 12.7–13 42

darah orang tetapi lidah orang benar ituakan melepaskan dia.7Maka segala orang jahat itu dibalikkandan tiada ada lagi tetapi rumah orangbenar itu akan berdiri tetap.8Maka orang akan dipuji sekadarbudinya tetapi orang yang terbalikhatinya akan dihinakan.9 Jikalau orang yang ringan pada mataorang tetapi ada hamba padanya niscayaterlebih baik adanya dari pada orangyang memuliakan dirinya pada hal iakekurangan roti.10Maka orang yang benar itumengindahkan nyawa binatangnyatetapi pengasihan orang jahat itu bengisadanya.11Maka barangsiapa yang mengerjakantanahnya tak dapat tiada cukup rotinyatetapi orang yang menurut orang sia-siaialah kurang akal.12Maka orang jahat itu hendakmemakai jaring orang berdosa tetapiakar orang yang benar mengeluarkanbuah.13Maka lidahnya yang durhaka itumenjadi jerat kepada orang berdosa

Page 399: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 12.14–20 43

tetapi orang yang benar akan terlepasdari pada kesesakkan.14Maka oleh buah mulutnya kelakorang akan dikenyangkan dengan yangbaik dan perbuatan tangan orang akandibalaskan kepadanya.15Adapun jalan orang bodoh itu benarpada pemandangannya sendiri tetapiorang yang berbudi itu mendengar akanbicara orang.16Maka geram orang bodoh itusegeralah diketahui orang tetapi orangyang bijaksana itu melindungkan malu.17Maka barangsiapa yang mengatakanyang benar ialah menyatakan kebenarantetapi saksi yang dusta menyatakan tipudaya.18Maka ada orang yang berkata-katadengan gopohnya seperti tikamanpedang tetapi lidah orang yang berbudiitu menyembuhkan.19Maka lidah yang berkata benar akanditetapkan sampai selama-lamanyatetapi mulut yang dusta hanya sebentarsaja.20Adapun tipu daya itu di dalam hatiorang yang mengupayakan jahat tetapi

Page 400: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 12.21–27 44

orang yang membicarakan sejahtera adakesukaan.21Maka barang celakapun tiada akanberlaku atas orang yang benar tetapiorang berdosa akan dipenuhi dengankejahatan.22Adapun lidah yang dusta itukebencian Allah tetapi orang yangmelakukan yang benar ialah kesukaan.23Maka orang yang bijaksana itumenyembunyikan pengetahuannyatetapi hati orang bodoh itumemasyhurkan kebodohannya.24Maka tangan orang rajin akanmemegang perintah tetapi orangpenyegan akan berbuat kerja kerahan.25Maka dukacita juga yangmenundukkan hati manusia tetapiperkataan yang manis menyukakan dia.26Maka orang yang benar itu menjadipemimpin kepada sesamanya manusiatetapi orang jahat disesatkan olehjalannya sendiri.27Maka orang penyegan itu tiada maumemegang perbuatannya melainkanorang rajin juga yang beroleh segalaharta manusia yang indah-indah.

Page 401: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 12.28–13.7 4528Adapun hayat itu pada jalankebenaran dan sekali-kali tiada kematianpada perjalanannya itu.

131Adapun anak yang berbudi itumenurut pengajaran bapanya

tetapi orang pengolok-olok tiada maumendengar hardik pengajaran orang.2Maka orang akan makan barang yangbaik dari pada buah mulutnya tetapi jiwaorang khianat akan makan kekerasan.3Maka barangsiapa yang menjagamulutnya itu memeliharakan nyawanyatetapi orang yang membesarkanmulutnya kelak akan binasa.4Maka hati orang penyegan itu beringinmaka satupun tiada dapat tetapi hatiorang rajin itu akan menjadi gemuk.5Maka orang yang benar itu benciakan dusta tetapi orang jahat itumembusukkan dan memberi malu akandirinya sendiri.6Maka kebenarn itu mengawali orangyang berjalan betul tetapi kejahatanjuga yang menjatuhkan orang berdosa.7Maka ada orang yang mengayakandirinya tetapi satupun tiada padanya danada pula yang menjadikan dirinya papatetapi banyaklah hartanya.

Page 402: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 13.8–14 468Adapun kekayaan orang yaitulahtebusan nyawanya tetapi orang miskintiada pernah mendengar ugutan orang.9Adapun terang orang benar itubersuka-suka tetapi pelita orang jahatakan dipadamkan.10Hanya pertengkaran saja yangdatang oleh congkak tetapi pada orangyang menerima ikhtiar yang baik itu adabudi.11Maka harta yang diperoleh dengansia-sia itu semakin kurang tetapi orangyang mengumpulkan dengan kelelahantangannya akan bertambah-tambahkelak.12Maka harap yang dipertangguhkanitu menyakiti hati orang tetapi apabilakehendak itu berlaku maka yaitulahpohon hayat.13Maka barangsiapa yang menghinakanfirman ialah mendatangkan kebinasaanatas dirinya tetapi orang yang takut akanhukum itu akan mendapat pahala.14Adapun pengajaran orang yangberbudi itu suatu mata air hayat akanmelepaskan orang dari pada segala jeratkematian.

Page 403: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 13.15–22 4715Maka akal yang baik itumendatangkan karunia tetapi sukarlahjalan orang yang khianat.16Maka tiap-tiap orang yang bijaksanaitu bekerja dengan pengetahuannyatetapi orang bodoh membentangkankebodohannya.17Maka pesuruh yang jahat ituterperosok ke dalam dosa tetapi utusanyang setiawan mendatangkah sehat.18Adapun kepapaan dan malu itulahbagian orang yang menolak pengajarantetapi orang yang mengindahkantempelak orang akan diberi hormat.19Adapun kehendak yang berlaku itusedap kepada hati tetapi undur daripada jahat itu menjadi kebencian orangbodoh.20 Jikalau engkau menyertai orangberbudi niscaya engkaupun berbudikelak tetapi tolan kepada orang bodoh itutak dapat tiada akan merasai siksanya21maka orang-orang berdosa itudihambat oleh celaka tetapi orang-orangbenar akan dibalas dengan kebajikan.22Maka orang baik itu meninggalkanpusaka kepada anak cucunya dan harta

Page 404: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 13.23–14.4 48

orang berdosa itu telah tersimpan bagiorang yang benar.23Maka banyaklah makanan di dalamperhumaan orang miskin tetapi ada yangbinasa dari sebab kurang adil.24Maka orang yang sayang merotaniyaitu membenci akan anaknya tetapiorang yang mengasihi dia akanmengajarnya dengan segera.25Maka orang yang benar itu makansampai kenyang tetapi perut orang jahatitu akan merasai kekurangan.

141Maka tipu-tipu perempuan yangberbudi itu membangunkan

rumahnya tetapi yang bodohmerubuhkan dia dengan tangannyasendiri.2Barangsiapa yang menurut jalankebetulan ialah yang takut akan Allahtetapi orang yang bengkok jalannyayaitu menghinakan Dia.3Maka di dalam mulut orang bodoh adarotan congkak tetapi lidah orang yangberbudi akan memeliharakan dia.4 Jikalau tiada lembu niscaya bersihlahkandang tetapi banyaklah hasil olehkekuatan lembu.

Page 405: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 14.5–12 495Maka saksi yang kepercayaan tiadamau berdusta tetapi saksi dusta itumengatakan bohong.6Maka orang pengolok-olok menuntutbudi tiadalah didapatinya tetapipengetahuan itu mudahlah kepada orangyang berakal.7Pergilah engkau ke hadapanorang bodoh maka tiada engkauakan mendapati padanya lidah yangberpengetahuan.8Adapun budi orang yang bijaksanyaitu dalam hal diketahuinya akan jalannyasendiri tetapi kebodohan orang bodohitu tipu daya adanya.9Maka dosa itu suatu permainan bagiorang bodoh tetapi di antara orang yangberhati betul ada karunia.10Maka hati orang mengetahui akankesakitannya sendiri dan orang keluarantiada masuk campur dalam kesukaan.11Maka rumah orang jahat akandirobohkan tetapi kemah orang yangberhati betul akan beruntung kelak.12Maka ada suatu jalan yang betulpada sangka orang tetapi kesudahannyajalan maut.

Page 406: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 14.13–19 5013Maka dalam tertawapun hati orangmerasai sakit dan kesudahan segalakesukaan yaitu dukacita.14Maka orang yang menegur dalamhatinya akan jemu oleh jalannyasendiri dan orang yang baik akanmengenyangkan dirinya.15Maka orang bodoh percaya akansegala perkataan orang tetapi orangbijaksana mengecamkan jalannyabaik-baik.16Maka orang yang berbudi itu takutdan undur dari pada jahat tetapi orangbodoh itu menaruh gusar dan harapakan dirinya.17Barangsiapa yang lekas marah akanmelakukan dirinya dengan kebodohandan orang yang mengupayakan jahat itudibenci orang.18Maka orang bebal mendekatkebodohan akan pusakanya tetapi orangyang bijaksana mendapat pengetahuanakan mahkotanya.19Maka orang jahat itu tunduk dihadapan orang baik dan orang yangberdosapun tunduk di hadapan pintuorang benar.

Page 407: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 14.20–27 5120Maka orang miskin itu dibenci olehorang sekampungnya sekaliannya tetapiorang kaya itu banyaklah sahabatnya.21Maka barangsiapa yang menghinakansesamanya manusia yaitu berbuatdosa tetapi berbahagialah orang yangmengasihani orang miskin.22Adapun orang yang mengupayakanyang jahat itu bukankah ia sesat? Tetapiorang yang mengupayakan yang baik ituakan beroleh kemurahan dan setiawan.23Maka berfaedahlah segala kelelahantetapi perkataan mulut orang hanyamendatangkan kepapaan.24Adapun mahkota orang yang berbudiyaitu kekayaannya tetapi kebodohanorang bodoh yaitu hanya kebodohansaja.25Maka saksi yang benar melepaskannyawa orang tetapi orang yangmengatakan bohong itu mendatangkantipu daya.26Bahwa takut akan Allah itu suatuharap yang teguh dan bagi anak-anaknyaakan ada suatu tempat lindungan.27Adapun takut akan Allah itu suatumata air hayat akan melepaskan orangdari pada jerat kematian.

Page 408: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 14.28–35 5228Adapun banyak kaumnya yaitukemuliaan raja tetapi kekurangankaumnya yaitu kebinasaan penghulu-penghulu.29Barangsiapa yang lambat marah yaitubesar akalnya tetapi orang yang hatinyagopoh yaitu membesarkan kebodohan.30Maka hati yang nyamanmendatangkan hayat bagi tubuhtetapi dengki membusukkan tulang.31Barangsiapa yang menganiayakanorang miskin yaitu mencelakakan yangmenjadikan dia tetapi orang yangmengasihani orang papa itu yaitumemberi hormat kepada Allah.32Maka orang jahat itu ditolakkanlahdalam kejahatannya tetapi orang benaritu beroleh harap pada masa kematian.33Bahwa budi itu diam dalam hati orangyang berakal tetapi barang yang dalamhati orang bodoh itu akan dinyatakan.34Maka kebenaran itu memuliakansuatu kaum tetapi dosa menjadikecelaan bagi segala bangsa.35Adapun karunia raja itu atashambanya yang berbudi tetapi murkaatas orang yang mendatangkan malu.

Page 409: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 15.1–8 53

151Maka jawab yang lemah lembutitu memadamkan murka tetapi

perkataan yang tajam membangkitkanmarah.2Maka lidah orang yang berbudimengeluarkan pengetahuan dengansepatutnya tetapi mulut orang bodohmencurahkan kebodohan.3Adapun mata Allah menilik padasegala tempat sambil memandang akanyang jahat dan yang baik.4Maka lidah yang menyembuhkan itusuatu pohon hayat tetapi jikalau diolok-olok padanya niscaya memecahkan hatiorang.5Maka orang bodoh menghinakanpengajaran bapanya tetapi orang yangmengindahkan hardik orang akanberoleh bijaksana.6Maka banyaklah harta di dalam rumahorang benar tetapi dalam hasil orangjahat ada kacau.7Maka mulut orang berbudimenghamburkan pengetahuan tetapihati yang bodoh bukannya demikian.8Maka persembahan orang jahat itukebencian Allah tetapi doa orang yangberhati betul itu menjadi kesukaan-Nya.

Page 410: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 15.9–17 549Maka jalan orang jahat itu kebencianAllah tetapi dikasihinya akan orang yangmenuntut kebenaran.10Maka terlalu keras siksa orang yangmeninggalkan jalan dan orang yangbenci akan hardik pengajaran akan matikelak.11Adapun alam maut dan kebinasaanitu di hadapan hadirat Allah istimewapula hati segala anak Adam.12Maka orang pengolok-olok tiadasuka hardik dan tiada ia mau pergimendapatkan orang yang berbudi.13Maka hati yang bersukacitamemaniskan muka tetapi oleh dukacitapecahlah hati.14Maka hati orang yang berakal itumenuntut pengetahuan tetapi mulutorang bodoh makan kebodohan.15Maka segala hari yang teraniaya itucelaka adanya tetapi orang yang bersukahati itu senantiasa dalam perjalanan.16Maka sedikit harta disertakan takutakan Allah terlebih baik adanya dari padamata benda yang besar yang disertakankacau.17Maka makanan sayur-sayur yangdisertakan kasih terlebih baik adanya

Page 411: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 15.18–25 55

dari pada lembu yang gemuk yangdisertakan benci.18Maka orang pemarah membangkitkanperbantahan tetapi orang yang lambatmarah itu memadamkan perkelahian.19Adapun jalan orang penyegan ituseperti pagar diri tetapi jalan orang yangberhati betul itu dijadikan jalan raya.20Adapun anak yang berbudimenyukakan hati bapanya tetapi orangyang bodoh menghinakan ibunya.21Maka kebodohan itu menjadikesukaan orang yang kurang budi tetapiorang yang berakal itu membetulkanjalannya.22 Jiakalau tiada bicara niscaya batallahkehendak orang tetapi jikalau banyakpembicara niscaya sekaliannya tetap.23Maka orang beroleh sukacita olehjawab mulutnya dan alangkah baiknyakata-kata yang patut dengan ketikanya.24Maka bagi orang berbudi itu jalankehendaknya menuju ke atas supayaia menjauhkan dirinya dari pada alammaut yang di bawah.25Bahwa Allah akan membongkarrumah orang sombong tetapi sempadan

Page 412: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 15.26–33 56

perempuan janda itu akan ditetapkan-Nya kelak.26Adapun daya upaya yang jahat itukebencian Allah tetapi perkataan yangmanis itu suci adanya.27Maka orang tamak itu menyusahirumahnya sendiri tetapi orang yangbenci akan suap akan dihidupi.28Maka hati orang benar itumenyegarkan jawab dahulu tetapimulut orang jahat itu mencurahkanperkara yang jahat.29Maka jauhlah Allah dari pada orangjahat tetapi didengar-Nya akan doaorang benar.30Maka cahaya mata menyukakanhati orang dan kabar yang baikmenggemukkan tubuh.31Maka telinga yang mendengar akanhardik yang membawa hidup akan dudukkelak di antara orang yang berbudi.32Maka barangsiapa yang menolakkanpengajaran yaitu menghinakan jiwanyasendiri tetapi orang yang mendengarakan hardik orang akan beroleh akal.33Adapun takut akan Allah itulahpengajaran yang mendatangkan budi

Page 413: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 16.1–7 57

dan rendah hati itu dahulu dari padahormat.

161Maka manusia juga yangmenyediakan dalam hatinya

tetapi jawab lidahnya dari pada Allahdatangnya.2Maka sucilah segala jalan orang padapemandangan sendiri tetapi Allah jugayang menimbang segala perasaan hati.3Pertaruhkanlah segala perbuatanmukepada Allah maka tak dapat tiadasegala niatmu akan ditetapkan kelak.4Bahwa Allah telah menjadikan segalasesuatu dengan sebabnya masing-masing bahkan orang jahat sekalipunbagi hari celaka.5Barangsiapa yang sombong hatinyayaitu kebencian Allah jikalau orangberjabat tangan sekalipun niscaya tiadaia terlepas dari pada hukuman.6Maka oleh kemurahan dan setiawankesalahan orang dihapuskanlah dan olehtakut akan Allah orang undur dari padayang jahat.7 Jikalau jalan orang berkenan kepadaAllah niscaya segala seterunyapun kelakberdamai dengan dia.

Page 414: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 16.8–16 588Maka perolehan sedikit yang sertakankebenaran itu terlebih baik adanyadari pada hasil banyak yang disertakananiaya.9Maka hati manis memikirkan jalannyatetapi Allah juga yang menentukansegala langkahnya.10Maka firman Allah ada pada raja dandalam perkara hukum kelak mulutnyatiada akan berbuat salah.11Bahwa Allah juga yang mempunyaineraca yang betul dengan daunnyadan segala batu timbangan dalampundi-pundi itulah perbuatannya.12Maka berbuat jahat itu menjadikebencian raja-raja karena takhtakerajaan itu ditetapkan oleh kebenaran.13Adapun lidah yang benar itu kesukaanraja-raja dan dikasihinya akan orangyang berkata betul.14Maka murka raja itu seperti orangyang makhirkan kematian tetapi orangyang berbudi hendak memadamkan dia.15Maka dalam cahaya muka raja adahayat dan karunianyapun seperti awanpada musim hujan akhir.16Alangkah baiknya beroleh budi daripada beroleh emas bahkan beroleh akal

Page 415: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 16.17–23 59

itu patut dipilih orang terlebih dari padaperak.17Adapun jalan raya orang yangberhati betul yaitu menjauhkan dirinyadari pada jahat dan barangsiapa yangmenjaga jalannya yaitu memeliharakannyawanya.18Maka congkak mendahuluikebinasaan dan hati besar dahuludari pada jatuh.19Maka terlebih baik adanya menaruhhati yang rendah beserta denganorang miskin dari pada membagi-bagirampasan dengan orang sombong.20Maka barangsiapa yang ingat akanfirman itu kelak mendapat kebajikandan orang yang percaya akan Allah ialahberbahagia.21Maka orang yang berbudi hatinyaakan disebut bijaksana dan lidah yangmanis menambahi pelajaran.22Adapun akal itu suatu mata airhayat bagi orang yang mempunyai diatetapi pengajaran orang bodoh yaitukebodohannya.23Maka hati orang yang berbudi itumengajar mulutnya serta menambahipelajaran bagi lidahnya.

Page 416: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 16.24–31 6024Adapun perkataan yang manis ituseperti sarang lebah yaitu sedap kepadahati serta memberi sehat kepada tubuh.25Maka ada suatu jalan yang benarpada sangka orang tetapi kesudahannyaitu jalan maut.26Adapun orang yang bekerjaitu laparnya juga yang membantupekerjaannya karena mulutnyamengajak dia.27Maka orang yang sia-sia itumengupayakan kejahatan dan padalidahnya ada api yang menghanguskan.28Maka orang yang puter balik itumenghamburkan perbantahan dan orangberpengadu-adu menceraikan sahabatyang karib.29Maka orang yang berbuat aniaya itumembujuk kawannya serta membawadia pada jalan yang tiada baik.30Maka orang yang memejamkanmatanya yaitulah hendak mengupayakanperkara yang diolok dolok dan orangyang menetapkan bibirnya tak dapattiada akan melakukan jahat.31Maka rambut putih itu suatu mahkotayang mulia maka yaitu akan didapatipada jalan kebenaran.

Page 417: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 16.32–17.5 6132Maka orang yang lambat marah ituterlebih baik adanya dari pada oranggagah dan orang yang memerintahkanhatinya sediri itu terlebih baik dari padaorang yang mengambil suatu negri.33Adapun undi itu dalam pangkuantetapi Allah juga yang semata-matamematutkan dia.

171Adapun secibir roti kering yangdisertakan sentosa terlebih baik

adanya dari pada rumah yang penuhdengan perjamuan tetapi disertakanperbantahan.2Maka sebab yang melakukan budiakan memerintahkan anak yangmendatangkan malu dan iapun akanberoleh bagian pusaka di antara segalasaudara-saudara itu.3Adapun paso itu bagi mencuci perakdan dapurpun bagi emas tetapi Allahjuga yang menguji hati orang.4Maka orang yang berbuat jahatitu ingat akan mulut jahat dan orangmembohong memasang telinganyakepada lidah yang mengatakan bencian.5Maka barangsiapa yang mengolok-olokkan orang miskin yaitu mencelaakan yang menjadikan dia dan orang

Page 418: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 17.6–11 62

yang suka akan celaka orang tiada akanterlepas dari pada hukuman.6Adapun anak cucu itulah mahkotabagi orang tua-tua dan yang menjadikemuliaan anak-anak itu yaitulahbapanya.7Maka perkataan yang indah-indahtiada patut dengan orang bodohistimewa pula lidah yang dusta denganorang bangsawan.8Adapun suap itu seperti permatayang indah-indah pada pemadanganorang yang menerima dia maka barangkemana ia berbalik beruntunglah ia.9Maka barangsiapa yang menudungikesalahan orang yaitu menuntut kasihdan orang yang membongkar bangkirsuatu perkara yaitu menceraikansahabat yang karib.10Maka hardik pengajaran orangtermakan ke dalam hati orang yangberakal terlebih dari pada palu seratussebat kepada orang bodoh.11Maka orang yang jahat menuntutdurhaka saja sebab itu seorang pesuruhyang bengis akan diserahkan hendakmelawan dia.

Page 419: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 17.12–19 6312 Jikalau orang bertemu seekor burungyang kehilangan anaknya terlebih baikadanya dari pada bertemu orang bodohdalam kebodohannya.13Maka barangsiapa yang membalasbaik dengan jahat tak dapat tiadajahat itu tiada akan undur dari padarumahnya.14Adapun permulaan pertengkaran ituseperti air diberi pengalir keluar sebabitu berhentikanlah perbantahan sebelummenjadi perkelahian.15Maka orang yang membenarkanorang jahat dan yang menyalahkanorang benar kedua-duanya samamenjadi kebencian Allah.16Apa guna ada uang pembelian padatangan orang bodoh hendak membelibudi sedang tiada akal padanya?17Maka seorang sahabat itu menaruhkasih pada sediakala dan seorangsaudara telah jadi bagi hal kesesakkan.18Maka orang yang kurang akal ituberjabat tangan dan menjadi orangjamin di hadapan tolannya.19Maka orang yang suka pertengkaranialah yang suka akan dosa dan orang

Page 420: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 17.20–27 64

yang meninggikan pintunya itu ialahmenuntut kebinasaan.20Maka orang yang terbalik hatinyatiada akan mendapat kebajikan danorang yang puter balik lidahnya akanterperosok ke dalam celaka.21Maka barangsiapa yangmemperanakkan orang bodoh yaitumendatangkan dukacita atas dirinya danbapa orang bodoh itu tiada bersukacita.22Adapun hati yang bersuka-suka yaitusuatu penawar yang baik tetapi hatiyang pecah mengeringkan tulang.23Maka orang jahat itu menerima suapdari pada kandungan orang supayadiputer balikkannya segala jalan hukum.24Adapun budi itu di hadapan mataorang berakal tetapi mata orang bodohmemandang kepada ujung bumi.25Maka anak yang bodoh menjadidukacita kepada bapanya dan kepahitankepada ibu yang memperanakkannya.26Dan lagi tiada baik menghukumkanorang benar atau menyesah orangbangsawan sebab ketulusannya.27Maka barangsiapa yang menahanimulutnya ialah yang berpengetahuan

Page 421: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 17.28–18.6 65

dan orang yang berhati sejuk ialah yangberakal.28Maka orang bodoh sekalipundibilangkan berbudi tatkala ia berdiamdirinya dan jikalau dikatupkannyamulutnya niscaya ia dibilangkanbijaksana.

181Maka orang yang mengasingkandirinya itu menuntut kehendaknya

sendiri dan iapun melawan segalabijaksana.2Maka orang bodoh tiada suka akanakal melainkan hendak menyatakannyasegala rahasia hatinya.3Maka jikalau datang orang jahatniscaya kehinaanpun datang dankecelaanpun datang bersama-samadengan keji.4Maka segala perkataan lidah orangseperti air yang dalam dan mata air budiitu seperti air yang mengalir.5Maka tiada baik memandang mukaorang jahat dan menjatuhkan orangbenar dalam hukum.6Maka lidah orang bodoh masukperbantahan dan mulutnya berteriak-teriak minta tampar.

Page 422: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 18.7–15 667Adapun mulut orang bodoh itulahkebinasaannya dan lidahnya menjadijerat bagi jiwanya.8Maka segala perkataan orangpengadu-adu itu seperti nikmat danturun sampai ke dalam hati orang.9Maka orang yang malas padapekerjaannya menjadi saudara kepadaorang yang membinasakan.10Adapun nama Allah itu suatu bangun-bangunan yang teguh dan orang yangbenar itu lari ke sana sehingga selamat.11Adapun harta orang kaya itu yaitunegrinya yang berkota dan padasangkanya yaitu seperti tembok yangtinggi.12Maka hati orang naik sombongdahulu dari pada ia binasa dan hati yangrendah mendahului hormat.13Maka barangsiapa yang memberijawab sebelum didengar tak dapat tiadamenjadi kebodohan dan malu baginya.14Maka hati orang boleh menanggungkesusahannya tetapi hati yang hancuritu siapa boleh tahu.15Maka hati orang bijaksanaitu mendapat pengetahuan dan

Page 423: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 18.16–22 67

telinga orang yang berbudi mencaripengetahuan.16Maka pemberian orang meluaskantempatnya dan membawa dia kehadapan orang yang besar-besar.17Maka orang yang mula-mulamengadukan halnya tempatnya benartetapi kemudian datang pula lawannyamemeriksa dia.18 Jikalau dibuang undi niscayaberhentilah perbantahan dan orang yanggagah-gagahpun diceraikannya.19Adapun saudara yang kecil hati ituterlebih pait mengambil hatinya daripada mengambil negri yang berkotadan perbantahan yang demikian ituseumpama sengkang pintu mahligai.20Maka perut orang akan dikenyangkandengan buah mulutnya dan dengan hasillidahnya kelak ia akan dipuaskan.21Adapun mati dan hidup itu di dalamkuasa lidah dan orang yang suka akandia akan memakan buahnya.22Maka barangsiapa yang mendapatseorang istri ialah yang mendapatkebajikan dan iapun beroleh karuniaAllah.

Page 424: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 18.23–19.6 6823Maka orang miskin mengatakanpermintaan tetapi orang kaya menjawabdengan kasarnya.24Maka orang banyak sahabatnyamendatangkan kebinasaan dirinya tetapiada seorang kekasih yang lebih dekatdari pada seorang saudara.

191Bahwa orang miskin yangmelakukan dirinya dengan tulus

hati itu terlebih baik adanya dari padaorang yang terbalik lidahnya lagi bodoh.2Dan lagi hati yang tiadaberpengetahuan itu tiada baikadanya dan orang yang pantas kakinyaialah sesat.3Adapun kebodohan orangmenyesatkan jalannya dan hatinyabersungut-sungut akan Allah.4Maka kekayaan itu memperbanyakkansahabat tetapi orang miskin itudiceraikan dari pada tolannya.5Maka saksi dusta tiada akan terlepasdari pada hukuman dan orang yangmengatakan bohong tiada akan luput.6Maka banyaklah orang yang memintakasihan dari pada orang yang murah dansegala orang hendak bersahabat denganorang pemberi hadiah.

Page 425: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 19.7–13 697Maka orang miskin itu dibenci olehsegala saudaranya istimewa pulasegala sahabatnya menjauhkan diri daripadanya. Maka dikejarnya akan diadengan perkataan tetapi sekaliannyatelah lenyap.8Maka barangsiapa yang berolehbudi ialah mengasihi jiwanya sendiridan orang yang menaruh akal akanmendapat kebajikan.9Maka saksi yang dusta tiada akanterlepas dari pada hukuman dan orangyang mengatakan bohong itu akanbinasa kelak.10Maka lezat tiada patut bagi orangbodoh istimewa pula tiada patutseorang hamba memerintahkanpenghulu-penghulu.11Maka oleh bijaksana menjadikanorang lambat marah dan mengampunikesalahan orang menjadi kemuliaanbaginya.12Adapun murka raja itu seumpamasinga mengaum tetapi karunianyaumpama embun pada rumput.13Maka anak yang bodoh menjadicelaka pada bapanya dan istri yang

Page 426: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 19.14–20 70

bantahan umpama air yang sentosamenitik-nitik.14Adapun rumah dan harta ialahpusaka dari pada nenek moyang tetapiistri yang bijaksana itu karunia Allah.15Maka malas itu mendatangkan tiduryang lelap dan orang yang lalai akanmerasa lapar kelak.16Maka barangsiapa yangmemeliharakan firman ialahmemeliharakan jiwanya sendiritetapi orang yang tiada peduli akanjalannya akan mati kelak.17Maka barangsiapa yang mengasihaniorang miskin ialah meminjam kepadaAllah dan kebajikannya itu akandibalasnya kelak.18Ajarlah akan anakmu sedang adaharap lagi dan janganlah engkaumenghendakki kebinasaannya.19Maka orang yang sangat pemarahakan menanggung siksa karena jikalaukiranya engkau melepaskan dia niscayahendaklah engkau mengulangi lagi.20Dengarlah akan nasehat danterimalah pengajaran supaya padaakhirnya engkau boleh menjadi orangberbudi.

Page 427: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 19.21–27 7121Maka banyaklah upaya di dalam hatiorang tetapi bicara Allah itulah yangtetap.22Adapun seperti kehendak orangdemikianlah kemurahannya dan orangmiskin itu terlebih baik adanya dari padaorang pembohong.23Maka takut akan Allah itu membawakepada hayat maka orang yang menaruhdia puaslah hatinya senantiasa dankejahatan tiada akan berlaku atasnya.24Maka orang penyegan itumencelupkan tangannya dalampinggan dan tiada terbawa kepadamulutnya sekalipun.25 Jikalau dipalu akan orang pengolok-olok niscaya orang bodoh akan menjadicerdik dan jikalau dihardik akan orangyang berakal niscaya ia akan mengertipengetahuannya.26Maka barangsiapa merampas hartabapanya dan menghalaukan ibunya ialahseorang anak yang mendatangkan maludan kecelaan.27Hai anakku, janganlah engkauberhenti dari pada mendengar akanpengajaran niscaya setelah engkau

Page 428: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 19.28–20.4 72

kelak dari pada segala perkataanpengetahuan.28Maka saksi yang tiada berguna itumengolok-olokkan hukum dan mulutorang jahat itu menelan kejahatan.29Maka segala hukum telah disediakanbagi orang pengolok-olok dan palupunbagi belakang orang yang bodoh.

201Bahwa air anggur itu pengolok-olok adanya dan minuman yang

keras menjadikan pergaduhan danbarangsiapa yang sesat olehnya yaitutiada berbudi.2Adapun hebat raja itu seperti singayang mengaum dan barangsiapa yangmembangkitkan murkanya ialah berdosakepada nyawanya sendiri.3Maka menjadi kemuliaan bagi orangjika ia menjauhkan dirinya dari padapertengkaran tetapi segala orang bodohsuka berkelahi.4Maka orang penyegan itu tiada maumembajak dari sebab musim dinginmaka sebab itu ia akan meminta sedekahpada musim menuai pada hal suatupuntiada dapat.

Page 429: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 20.5–12 735Adapun bicara di dalam hati manusiaitu seumpama air yang dalam tetapiorang yang berakal akan mencedok dia.6Maka kebanyakan orang hendakmemasyhurkan masing-masingkebajikannya sendiri tetapi akan orangkepercayaan itu siapa gerangan bolehmendapat dia.7Maka akan orang benar yangmelakukan dirinya dengan tulushatinya itu berbahagialah anaknyaturun-temurun.8Bahwa seorang raja yang duduk padakursi bicara ialah mencerai-beraikansegala yang jahat oleh matanya.9Maka siapa gerangan yang beraniberkata: "Bahwa aku telah menyucikanhatiku dan bersihlah aku dari padadosaku?"10Maka batu timbangan yang dua jenisdan sukatan dua jenis itu kedua-duanyasama kebencian Allah.11 Jikalau budak-budak sekalipundinyatakannya dirinya oleh perbuatansucikah dan betulkah pekerjaannya.12Adapun telinga yang mendengar danmata yang melihat itu kedua-duanyadijadikan Allah.

Page 430: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 20.13–19 7413 Janganlah engkau suka tidursupaya jangan engkau kepapaan kelakbukakanlah matamu niscaya engkauakan dikenyangkan dengan roti.14Kata orang yang membeli: "Tak baik,tak baik!", tetapi setelah sudah ia pulangbaru ia memegahkan dirinya.15Maka ada emas dan beberapabanyak manikam tetapi lidah yangberpengetahuan itulah indah-indahseperti permata.16 Jikalau orang telah menjaminkanorang dagang ambillah pakaiannyadan gadaikanlah orang yang telahmenjaminkan orang-orang asing itu.17Maka roti tipu daya itu manis rasanyakepada orang tetapi kemudian kelakmulutnya dipenuhi dengan batu kelikir.18Maka segala maksud orangditetapkan oleh bicara sebab ituhendaklah engkau berperang denganikhtiar yang berbudi.19Maka barangsiapa yang membawamulut itu membuka beberapa rahasiasebab itu janganlah engkau kenamengena dengan orang yang bocormulutnya.

Page 431: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 20.20–26 7520Maka barangsiapa yang mengutukibapanya atau ibunya tak dapat tiadapelitanya akan dipadamkan kelaksehingga menjadi gelap gulita.21Maka pada mulanya suatu pusakaboleh didapati dengan segeranya tetapikesudahannya tiada akan berolehberkat.22 Janganlah engkau berkata: "Bahwaaku hendak membalas jahat," melainkannantilah akan Allah maka Iapun akanmenyelamatkan dikau.23Maka batu timbangan yang dua jenisyaitu kebencian Allah dan neraca yangpalsu itu tiada baik.24Maka segala perjalanan manusiaitu dari pada Allah juga asalnya makabaginya gerangan orang dapat mengertiakan jalannya sendiri.25Bahwa menjadi jeritlah kepada orangjikalau dikatakannya dengan gopohnyabahwa yaitu telah dikuduskan dansetelah sudah berniat baru bertanya.26Maka raja yang berbudi itu menampiorang jahat dan dijalankannya janterapengirik ke atasnya.

Page 432: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 20.27–21.4 7627Adapun jiwa manusia itu seumpamapelita Allah yang menyelidik segalarahasia hatinya.28Maka kemurahan dan setia itumemeliharakan raja dan takhtakerajaannya ditetapkan olehkemurahannya.29Adapun kekuatan itulah kemuliaanorang muda-muda dan keelokkan orangtua-tua yaitulah rambut putih.30Maka bilur rotan itu menghilangkankejahatan dan palupun sampailahkepada segala rahasia hati.

211Adapun hati raja di dalamtangan Alah itu seumpama tali

air dialirkan-Nya barang ke manadikehendaki-Nya.2Maka benar adanya segala jalan orangpada pemandangannya sendiri tetapiAllah juga yang menimbang segala hatiorang.3Adapun akan melakukan keadilandan hukum itu berkenan kepada Allahterlebih dari pada kurban.4Maka mata yang sombong dan hatiyang congkak yaitu pelita orang jahatmenjadi dosa belaka.

Page 433: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 21.5–11 775Maka segala pikiran orang rajinmendatangkan kemewahan tetapibarangsiapa yang gopoh-gopoh ituhanya membawa kekurangan saja.6 Jikalau orang beroleh harta oleh lidahyang bohong yaitu seperti uap yangdilayangkan ke sana ke mari maka orangyang mencari dia mencari kematian.7Maka orang jahat itu akan dihapuskanoleh aniayanya sendiri sebab sekaliannyaenggan dari pada berbuat keadilan.8Maka jalan orang yang menanggungkesalahan itu sangat bengkok tetapiakan orang yang suci itu segalapekerjaannya betul.9Maka jikalau orang duduk padapenjuru sotoh rumah terlebih baikadanya dari pada duduk dalam rumahlapang beserta seorang perempuan yangbantahan.10Maka hati orang jahat menghendakikejahatan dan kawannya tiada berolehkasihan pada pemandanganya.11 Jikalau orang pengolok-olok kenasiksa niscaya orang bodoh menjadiberbudi dan jikalau orang berbudiitu diajar niscaya ia akan menerimapengetahuan.

Page 434: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 21.12–19 7812Maka orang benar memperhatikanrumah orang jahat bagaimana orangjahat itu dijatuhkan sebab kejahatannya.13Maka barangsiapa yang menyumbattelinganya dari sebab seru orang miskinmaka iapun akan berteriak pula tetapitiada didengar orang kelak akan dia.14Adapun pemberian dengan diam-diam itu memadamkan murka danyang diberi ke dalam kandunganmemadamkan kehangatan marah.15Adapun kesukaan orang benaryaitu melakukan keadilan tetapi yangdemikian menjadi suatu ketakutan bagiorang yang berbuat jahat.16Maka orang sesat dari pada jalanakal budi itu akan diam di dalamperhimpunan orang mati.17Maka orang yang suka akanpermainan kelak menjadi orang miskindan barangsiapa yang suka air anggurdan minyak tiada boleh menjadi kaya.18Adapun orang jahat itu menjaditebusan bagi orang yang benar danorang khianat akan ganti orang yangberhati betul.19 Jikalau orang duduk di tanah niscayaterlebih baik adanya dari pada duduk

Page 435: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 21.20–26 79

bersama-sama seorang perempuan yangbantahan dan pemarah.20Maka dalam tempat kediaman orangberbudi itu ada harta benda dan minyaktetapi orang bodoh memboroskan dia.21Maka barangsiapa yang menuntutkebenaran dan kemurahan ialahmendapat hayat dan kebenaran danhormat.22Maka orang yang berbudi itumemanjat tembok negri oranggagah direndahkannya kekuatanpengharapannya.23Maka barangsiapa yangmemeliharakan mulutnya dan lidahnyaialah memeliharakan jiwanya dari padabeberapa kesusahan.24Adapun orang yang sombong dancongkak itu pengolok-olok namanyamaka yaitu melakukan dirinya dengankesangatan congkaknya.25Maka keinginan orang pemalasitu menyebabkan matinya karenatangannya enggan dari pada bekerja.26Maka ada orang yang ingin padasepanjang hari dengan tamaknya tetapiorang yang benar itu memberi dan tiadaditahaninya.

Page 436: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 21.27–22.3 8027Adapun persembahan orang jahatitu suatu kebencian adanya istimewapula jikalau dibawanya dengan niat yangjahat.28Maka saksi yang dusta itu akanbinasa kelak tetapi orang yang telahmendengar sesuatu akan mengatakandia dengan tiada dibenahi.29Maka orang jahat itu mengeraskanmukanya tetapi orang yang berhati betulitu mengaturkan jalannya.30Maka tiadalah sesuatu hikmat atauakal atau sesuatu bicara yang dapatmelawan Allah.31Maka kuda itu dilengkapkan orangbagi hari peperangan tetapi kemenanganitu dari pada Allah juga datangnya.

221Maka patut orang memilih namayang baik terlebih dari pada

banyak harta dan kasih sayang lebih daripada emas perak.2Maka orang kaya dan orang miskinbertemu seorang dengan seorang danAllah juga yang menjadikan sekaliannya.3Maka orang yang bijaksana itu melihatcelaka lalu melindungkan dirinya tetapiorang bodoh berjalan langsung laluterkena.

Page 437: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 22.4–11 814Adapun rendah hati dan takut akanAllah maka kekayaan dan hormat danselamatpun akan balasannya.5Maka ada beberapa duri dan jeratpada jalan orang yang puter baliktetapi barangsiapa yang memeliharakannyawanya yaitu menjauhkan dirinya daripada yang demikian.6Ajarkanlah seorang budak pada jalanyang patut diturutnya dan jikalau padamasa tuanya niscaya tiada ia akan undurdari padanya.7Maka orang kaya itu memerintahkanorang miskin dan orang yang berhutangmenjadi hamba kepada si pengutang.8Maka barangsiapa yang menaburkejahatan itu akan menuai celaka danrotan marahnya akan hilang kelak.9Maka orang yang baik matanya akanberoleh berkat sebab dibagikannyarezekinya dengan orang miskin.10Halaukanlah orang pengolok-olokniscaya perbantahanpun akan keluarsertanya bahkan perkelahian dan kejipunakan hilang kelak.11Maka barangsiapa yang sukaakan kesucian hati maka rajapun

Page 438: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 22.12–18 82

akan menjadi sahabatnya oleh sebabpengasihan lidahnya.12Bahwa mata Allah memeliharakanorang yang berpengetahuan tetapiperkataan orang khianat dijatuhkannya.13Maka kata orang penyengan: "Bahwaada singa di luar tak dapat tiada akuakan dibunuhnya di jalan."14Adapun mulut perempuan bangsaasing itu suatu pelobang yang di dalamdan orang yang dibenci Allah akan jatuhkelak ke dalamnya.15Maka kebodohaan tersangkutlah didalam hati budak-budak tetapi tak dapattiada disesah rotan akan menjauhkanyang demikian dari padanya.16Maka barangsiapa yangmenganiayakan orang miskin supayamenambahi untungnya sendiri dan yangmemberi hadiah kepada orang kayakedua-duanya hanya mendatangkankekurangan.17Cenderungkanlah telinganmudan dengar akan perkataan orangyang berbudi dan perhatikanlahpengetahuanku.18Karena menjadi sedap bagimu jikalauengkau menaruh dia di dalam hatimu

Page 439: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 22.19–25 83

dan jikalau sekaliannya ditetapkanbersama-sama pada lidahmu.19Adapun supaya engkau percaya akanAllah juga telah aku beritahu kepadamupada hari ini bahkan kepadamu juga.20Bukankah aku telah menyuratkanbagimu beberapa perkara yang indah-indah dari hal beberapa bicara danpengetahuan21 supaya memberitahu kepadamu akanketentuan segala perkataan yang benarsupaya dapat engkau menyampaikanperkataan yang benar itu kepada orangyang telah menyuruhkan dikau.22Maka janganlah engkau merampasharta orang miskin sebab ia miskin danjanganlah engkau menekan orang yangteraniaya itu di pintu gerbang.23Karena Allah juga akanmembicarakan halnya lalu merampasnyawa orang yang merampas daripadanya.24 Janganlah engkau bersahabat denganorang pemarah dan dengan orang yangpanas hati jangan beramah-ramahan25 supaya jangan engkau belajartingkah lakunya sehingga jiwamuterkena jerat.

Page 440: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 22.26–23.4 8426 Janganlah engkau masuk bilanganorang yang berjanji dengan berjabattangan atau orang yang menjaminkanhutang orang.27Maka jikalau tiada padamu akanpembayarnya apa guna diambilnya pulatempat tidurmu dari bawah tubuhmu.28Maka janganlah engkaumemindahkan sempadan zamandahulu yang telah dibubuh oleh nenekmoyangmu.29Maka adakah engkau lihat seorangyang rajin pada pekerjaannya tak dapattiada ia akan menghadap raja-raja dantiada ia akan menghadap orang hinadina.

231Apabila engkau duduk makandengan seorang penghulu

perhatikanlah baik-baik barangsiapayang di hadapanmu2dan jikalau kiranya engkau seorangyang suka makan hendaklah engkaumengenakan mata pisau pada lehermu.3Maka janganlah engkau ingin akansegala nikmatnya sedang sekaliannya itumakanan tipu daya.4Maka janganlah engkau memintakandirimu hendak menjadi kaya dan

Page 441: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 23.5–10 85

berhentilah dari pada menurut budimusendiri.5Maukah engkau menaruh mata kepadabarang yang tiada ada karena tak dapattiada harta itu akan melengkapkandirinya dengan sayap seperti burungnazar yang terbang menuju ke langit.6Maka janganlah engkau makan rotiorang yang jahat matanya dan janganengkau ingin akan segala nikmatnya.7Karena sekaliannya ia berpikir dalamdirinya demikianlah adanya makakatanya kepadamu: "Makanlah danminum olehmu," tetapi hatinya jauh daripadamu.8Maka secibis yang telah engkaumakan itu kelak engkau muntahkan dansegala perkataanmu yang manis itu akanhilang kelak.9 Janganlah engkau berkata-kata padapendengaran orang bodoh karena takdapat tiada ia akan menghinakan budiperkataanmu.10 Janganlah engkau memindahkansempadan zaman dahulu dan janganmasuk ke dalam ladang anak yatim

Page 442: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 23.11–18 8611karena penebusnya itu kuat adanyadan iapun akan membicarakan perkaraorang-orang itu dengan dikau.12Taruhlah hatimu akan pengajaranorang dan cenderungkanlah telingamukepada perkataan pengetahuan.13 Janganlah engkau enggan dari padamengajar anakmu karena jikalau engkausesah dia dengan rotan niscaya tiada iaakan mati kelak.14Maka hendaklah engkau menyesahdia dengan rotan serta melepaskannyawanya dari pada alam maut.15Hai anakku, jikalau kiranya hatimuberbudi niscaya sukacitalah hatikubahkan hatiku juga.16Dan segala sesuatu yang didalamkupun akan bersuka-suka tatkalalidahmu mengatakan perkara-perkarayang betul.17 Janganlah hatimu dengki akan orangyang berdosa melainkan hendaklahengkau takut akan Allah sepanjang hari18karena sesungguhnya ada juga suatupembalasan dan haripun tiada akanputus.

Page 443: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 23.19–26 8719Dengarlah olehmu, hai anakku,dan hendaklah engkau berbudi dantujukanlah hatimu pada jalan itu.20 Janganlah engkau bersama-samadengan orang yang minum air anggursampai mabuk atau bersama-samadengan orang yang makan dagingdengan gelojohnya21karena orang pemabuk dan oranggelojoh itu akan kepapaan kelak dansebab mengantuk jadi orang memakaipakaian compang-camping.22Dengarlah olehmu akan kata bapayang menjadikan dikau dan janganmenghinakan ibumu pada masa tuanya.23Belilah akan yang benar dan janganmenjualkan dia demikian juga budi danpengajaran dan akal.24Maka bapa orang yang benar akansangat bersukacita kelak dan yangmemperanakkan anak yang berbudiakan beroleh kesukaan dari sisinya.25Biarlah ibu bapamu bersukacita danyang mengandungkan dikau biarlah iatermasa.26Hai anakku, serahkanlah hatimukepadaku dan biarlah matamu gemarakan segala jalanku.

Page 444: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 23.27–33 8827Karena perempuan sundal ituseumpama parit yang dalam danperempuan bangsa asing itu suatutelaga yang sempit.28Maka iapun mengendap-endap seperti penyamun sertadiperbanyakkannya bilangan manusiayang khianat.29Maka pada siapa gerangan ada susahdan pada siapa ada dukacita dan padasiapa ada perbantahan maka pada siapaada sungutan dan pada siapa ada lukadengan tiada semena-mena dan padasiapa ada mata merah.30Maka sekaliannya itu pada orangyang senantiasa minum air anggur danyang pergi mencari air anggur yangbercampur.31 Janganlah engkau pandang kepadaair anggur tatkala merah rupanya dantatkala ia berkilat di dalam piala dantatkala masuk dengan senang32maka pada kesudahannyamematuklah ia seperti ular dandipagutnya seperti ular tedung.33Maka matamu akan melihat perkarayang pelik-pelik dan hatimu akan

Page 445: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 23.34–24.5 89

mengeluarkan perkara-perkara yangputer balik.34Bahkan engkau akan menjadi sepertiorang yang berbaring di tengah lautanatau seperti orang yang berbaring diatas kemuncak tiang.35Maka engkau akan berkata: "Bahwaaku telah dipukul orang tetapi tiada akusakit dan aku dipalu orang tetapi tiadakurasai bilakah aku akan sadar tak dapattiada aku akan mencari pula akan dia."

241Maka janganlah engkaumenaruh dengki akan orang

jahat dan jangan engkau ingin hendakbersama-sama dengan dia2karena hatinya telah membakarkananiaya dan lidahnya mengatakanbencian.3Maka oleh budi orang membangunkanrumah serta ditetapkannya dengan akal4dan segala biliknyapun dipenuhilaholeh pengetahuan dengan segala hartayang indah-indah dan sedap.5Maka orang yang berbudi itu kuatadanya dan orang yang berpengetahuanitu menambahi gagahnya.

Page 446: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 24.6–12 906Karena dengan bicara yang berbudikelak engkau akan berperang dan jikalaubanyak pembicara niscaya selamat.7Maka budi itu terlalu dalam bagiorang bodoh tiada berani ia membukamulutnya di pintu gerbang.8Maka barangsiapa yangmengupayakan hendak berbuatjahat maka dinamai orang kelak akandia si pembinasa.9Maka pikiran orang bodoh itu dosaadanya dan si pengolok-olok itulahkebencian mausia.10 Jikalau hatimu tawar pada masakesesakan niscaya sedikit saja kuasamu.11Lepaskanlah segala orang yangtertawan yang akan hendak dibunuhdan orang yang hampir akan dibunuhtahankanlah olehmu.12Maka jikalau katamu: "Bahwa tiadakami tahu akan hal itu." Masakan hal itutiada diperhatikan oleh yang menimbangsegala hati dan masakan tiada diketahuioleh yang memeliharakan jiwamudan masakan tiada dibalasnya kepadatiap-tiap orang sekadar perbuatannya.

Page 447: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 24.13–20 9113Hai anakku, makanlah olehmu airmadu karena banyaklah adanya dansarang lebah yang manis pada tekakmu.14Maka ketahuilah olehmu bahwademikianlah budi itu pada jiwamu jikalauengkau telah mendapat dia niscaya adasuatu pembalasan dan pengharapanmutiada akan putus.15Hai orang jahat, janganlah engkaumengendap hendak melanggar tempatkediaman orang benar dan janganengkau rusakkan tempat kedudukannya.16Karena orang benar itu jikalau jatuhsampai tujuh kali sekalipun niscayaberbangkit pula tetapi orang jahat ituakan dijatuhkan oleh celaka.17 Jangan engkau bersukacita tatkalajatuh seterumu dan jangan hatimugemar tatkala ia terantuk18 supaya jangan dilihat Allah akanhal itu dan tiada berkenan kepada-Nyasehingga diundurkan-Nya murka-Nyadari pada orang itu.19 Janganlah engkau marah dari sebaborang yang berbuat jahat dan janganmenaruh dengki akan orang berdosa20karena tiada akan ada sesuatupahalapun bagi orang yang jahat dan

Page 448: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 24.21–27 92

pelita orang berdosa akan dipadamkankelak.21Hai anakku hendaklah engkau takutakan Allah dan akan rajapun dan jangankena mengena dengan orang yangberubah-ubah22karena tiba-tiba celakanya akan terbitkelak dan siapakah yang mengetahuiakan kebinasaan keduanya.23Bahwa inilah pula kata-kata orangarif. Maka tiada baik memandang mukaorang dalam majelis bicara.24Maka barangsiapa yang berkatakepada orang jahat: "Bahwa benarlahengkau", tak dapat tiada ia akan dikutukioleh segala kaum dan dibenci olehsegala bangsa25 tetapi barangsiapa yang menghardikdia akan beroleh kesukaan dan suatuberkat yang baik akan berlaku atasnya.26Maka barangsiapa yang memberijawab yang betul ialah mencium padabibir orang.27Aturkanlah dahulu pekerjaanmudi luar dan sediakanlah bagi dirimudi ladang kemudian baru bangunkanrumahmu.

Page 449: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 24.28–25.1 9328 Janganlah engkau naik saksi atassesamamu manusia dengan tiadasemena-mena dan jangan engkaumenipu dengan lidahmu.29 Janganlah engkau berkata: "Bahwaseperti perbuatannya akan dakudemikianlah juga akan hendak berbuatkepadanya dan aku hendak membalaskepada orang itu sekadar perbuatannya."30Bahwa aku telah berjalan dekatladang orang pemalas dan dekat kebunanggur orang yang kurang akal31maka duripun adalah bertumbuhpada seluruh tempat itu dan muka tanahitu telah ditudungi oleh jelatang danpagar batunya telah rubuh.32Maka kupandang sertamemperhatikan dia bahkan akulihat lalu menerima pengajaran.33 "Maka sedikit lagi tidur dan sedikitmengantuk dan sedikit lagi melipattangan sambil berbaring."34Maka demikianlah kepapaanmuakan datang seperti penyamun dankekuranganmu seperti orang yangbersenjata lakunya.

251Bahwa inilah perumpamaanSalomo yang telah disalinkan

Page 450: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 25.2–8 94

oleh beberapa orang hamba Hizkia, rajaYehuda.2Adapun jadi kemuliaanlah bagi Allahjikalau disembunyikannya sesuatuperkara tetapi menjadi kemuliaan bagiraja-raja jikalau diselidiknya suatu hal.3Adapun yang tinggi itu langit dan yangdalam itu yaitu bumi tetapi hati raja-rajatiada dapat diselidik.4Keluarkanlah kotor dari pada perakniscaya terbitlah suatu bekas bagitukang periuk5keluarkanlah orang jahat dari hadapanraja maka takhta kerajaannya akanditetapkan dalam kebenaran.6 Janganlah engkau membesarkandirimu di hadapan raja dan janganberdiri pada tempat orang besar-besar7karena jikalau orang berkatakepadamu: "Naiklah engkau ke mari,"niscaya terlebih baik adanya dari padaengkau direndahkan orang di hadapanseorang bangsawan. Yang telah engkaulihat dengan matamu8 janganlah engkau keluar dengangopoh-gopoh hendak melawan orangkalau-kalau pada akhirnya engkau tiada

Page 451: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 25.9–15 95

berdiri tatkala lawanmu telah memberiengkau malu.9Bicarakanlah halmu dengan tolanmuseorang diri dan jangan membukarahasia orang lain10 supaya jangan engkau dicela olehorang yang mendengar akan hal itu dannamamu yang keji tiada akan hilang.11Adapun perkataan yang dikatakanpada masanya yaitu seumpama buahtafah keemasan dalam bakul perak.12Adapun seperti anting-anting emasdan perhiasan dari pada emas tulendemikianlah penghardik yang berbudibagi telinga yang menurut perintahnya.13Maka seperti sejuk salju padamusim menuai demikianlah pesuruhyang kepercayaan bagi orang yangmenyuruhkan dia karena disegarkannyahati tolannya.14Adapun seperti awan-awan danangin yang tiada mengandung hujanitu demikianlah hal orang yangmemegahkan dirinya dengan dusta darihal barang yang ia hendak memberi.15Maka seorang pemerintahpun dapatdibujuki oleh panjang sabar dan lidahyang manis mematahkan tulang.

Page 452: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 25.16–22 9616Sudahkah engkau mendapat airmadu makanlah seberapa yang cukupsupaya jangan engkau kenyang lalumuntah.17 Janganlah kakimu berulang-ulang kerumah tolanmu supaya jangan ia jemusehingga membenci engkau.18Adapun orang yang naik saksidusta atas sesamanya manusia ialahseumpama pengetuk dan pedang dananak panah yang tajam.19 Jikalau menaruh harap akan orangyang tiada kepercayaan pada masakesesakan niscaya yaitu seumpama gigiyang patah dan kaki yang terpelecok.20Adapun seperti orang yangmenanggalkan pakaiannya padamusim sejuk dan seperti cuka dalamsendawa demikianlah hal orang yangbernyanyi-nyanyi bagi orang yangdukacita hatinya.21Maka jikalau lapar seterumuhendaklah engkau beri ia makan roti danjikalau dahaga hendaklah engkau beri iaminum air22karena dengan yang demikian kelakengkau akan menimbunkan bara api

Page 453: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 25.23–26.1 97

di atas kepalanya dan Allahpun akanmembalas kepadamu kelak.23Bahwa angin utara itu membawahujan demikian juga lidah pengumpatitu membawa muka masam.24 Jikalau orang duduk pada penjurusotoh niscaya terlebih baik adanyadari pada duduk dalam rumah lapangbeserta dengan seorang perempuanyang bantahan.25Adapun seperti air sejuk kepadaorang yang lelah demikianlah juga yangbaik dari negri yang jauh.26Maka seperti mata air yang dikacaudan pancaran air yang rusak demikianlahorang benar yang undur dari hadapanorang jahat.27Tiada baik makan air madu banyakdemikian juga tiada mulia jikalau orangmenuntut kemuliaan dirinya.28Maka orang yang tiadamemerintahkan dirinya yaitu seumpamanegri yang telah binasa dan yang tiadamempunyai tembok.

261Adapun seperti salju padamusim kemarau dan seperti hujan

pada musim menuai demikian juga

Page 454: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 26.2–8 98

kemuliaan tiada berpatutan bagi orangbodoh.2Maka seperti burung pipit terbangke sana ke mari dan seperti burunglayang-layang melayang itu demikianjuga kutuk yang tiada semena-mena itutiada berlaku.3Adapun cemeti itu bagi kuda dankekang bagi keledai dan rotan bagibelakang orang bodoh.4 Jangan memberi jawab kepada orangbodoh menurut kebodohannya supayajangan engkau menjadi sama dengandia.5Hendaklah engkau memberijawab kepada orang bodoh menurutkebodohannya supaya jangan iamenyangka dirinya pandai.6Barangsiapa yang memberi sesuatupada tangan orang bodoh yaitu seolah-olah dikudungkannya kakinya sendiridan diminumnya celaka.7Maka kaki orang timpang itu terkulaidemikian juga suatu perumpamaan padalidah orang bodoh.8Maka seperti pundi-pundi yangberisi permata dalam timbunan batu

Page 455: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 26.9–15 99

demikianlah peri orang yang memberihormat kepada orang bodoh.9Adapun seperti duri masuk ketangan orang mabuk demikianlah suatuperumpamaan pada lidah orang bodoh.10Maka seperti seorang pemanah yangmelakukan orang sekalian demikianlahorang yang mengupah orang bodoh danyang mengupah orang yang lalu lalang.11Adapun seperti anjing yangmengulangi muntahnya demikianjuga orang bodoh yang mengulangibodohnya.12Adakah engkau lihat orang yangpandai pada sangkanya sendiri makaorang bodoh boleh diharapi lebih daripada orang itu.13Maka kata orang menyegan: "Bahwaada siapa di jalan bahkan ada siapa dilorong-lorong."14Adapun seperti pintu bergetar padaengselnya demikian juga si penyegan itupada tempat tidurnya.15Maka orang penyegan mencelupkantangannya dalam pinggan dan seganlahia membawa ke mulutnya pula.

Page 456: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 26.16–23 10016Maka si penyegan itu terlebih pandaipada sangkanya sendiri dari pada tujuhorang yang tahu memberi ikhtiar.17Maka orang yang lalu di jalan danmengganggu dalam perbantahan yangbukan perkara dirinya ialah seperti orangyang menangkap anjing pada telinganya.18Adapun seperti orang gila yangmelontarkan beberapa puntung api dananak panah dan kematian19demikianlah perinya orang yangmenipu kawannya serta berkata:"Bukankah aku bermain-main."20Maka api itu padam sebab kurangkayu dan juga tiada orang membawamulut niscaya berhentilah perbantahan.21Adapun seperti arang pada bara apidan kayu pada api demikianlah jugaorang bantahan pada membangkitkanperkelahian.22Maka segala perkataan orang yangmembawa mulut itu seperti nikmat danturun sampai ke dalam hati orang.23Maka mulut yang manis disertakanhati yang jahat yaitu seumpama pasuyang bersalutkan tahi perak.

Page 457: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 26.24–27.2 10124Maka orang yang membenci oranglidahnya pura-pura tetapi ditaruhnyatipu daya dalam hatinya25 jikalau ia membujuk dengansuaranyapun janganlah engkau percayaakan dia karena dalam hatinya ada tujuhperkara yang kebencian26maka jikalau bencian itumelindungkan dirinya dengan tipusekalipun niscaya kejahatannya akandinyatakan di hadapan perhimpunanorang.27Maka barangsiapa yang menggalipelobang ialah juga yang terperosok kedalamnya dan batu yang digulingkanorang akan kembali menimpa dia.28Maka lidah yang dusta itu membenciorang yang disakitinya dan mulutyang membujuk itu mendatangkankebinasaan.

271 Janganlah engkau memegahkandirimu dari hal esok hari karena

tiada engkau mengetahui apakah akanjadi pada hari itu.2Biarlah orang lain memuji engkaudan jangan mulutmu sendiri bahkanbiar orang asing sekalipun dan janganlidahmu sendiri.

Page 458: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 27.3–10 1023Adapun batu itu antuk dan pasirpunberat tetapi gusar orang bodoh ituterlebih berat dari pada keduanya.4Maka marah itu bengis dan murkaseperti air bah tetapi akan cemburuansiapa gerangan yang dapat bertahan dihadapannya.5Maka hardik yang nyata itu terlebihbaik adanya dari pada kasih yangtersembunyi.6 Jikalau dipalu oleh sahabat yaitu tandasetia tetapi seorang seteru menciumterlalu banyak.7Maka orang yang kenyang itu jemuakan sarang lebah tetapi pada oranglapar jikalau barang yang pahitpunmenjadi manis.8Adapun seperti burung yang sesatdari pada sarangnya demikian hal orangyang sesat dari pada tempatnya.9Maka hati orang gemar akan minyakdan bau-bauan demikian juga kemanisansahabat orang yang terbit dari padanasihat hatinya.10 Janganlah engkau meninggalkansahabatmu atau sahabat bapamu danjangan masuk ke rumah saudaramupada masa kesukaranmu adapun tolan

Page 459: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 27.11–16 103

yang dekat itu terlebih baik adanya daripada saudara yang jauh.11Hai anakku hendaklah engkauberbudi dan sukakanlah hatiku supayadapat aku memberi jawab kepada orangyang mencela aku.12Maka orang yang bijaksana itumelihat celaka lalu melindungkan dirinyatetapi orang bodoh berjalan langsunglalu terkena.13 Jikalau orang telah menjaminkanorang dagang ambillah pakaiannyadan gadaikanlah orang yang telahmenjaminkan perempuan bangsa asing.14Maka orang yang memuji sahabatnyadengan nyaring suaranya yaitu bangunpagi-pagi maka ialah akan dibilangkanbaginya suatu kutuk.15Maka bocor atap yang senantiasabertitik-titik pada hari hujan yaitusama dengan seorang perempuan yangbantahan16maka barangsiapa yang hendakmenahankan dia yaitu menahankanangin dan tangan kanannya bertemuminyak.

Page 460: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 27.17–24 10417Maka besi menajamkan besidemikian juga orang menajamkan akalsahabatnya.18Barangsiapa membela pohon araialah akan memakan buahnya dan orangyang menunggui tuannya kelak berolehhormat.19Seperti muka menentang mukadalam air demikian hati orangmenentang orang lain.20Maka alam maut dan kebinasaantiada pernah puas dan mata manusiapuntiada pernah puas.21Adapun pasu itu bagi mencuci perakdan dapur bagi emas tetapi manusia itudiuji oleh kepujiannya.22Maka jikalau kiranya orang bodohditumbuk dengan intan dalam lesungbersama-sama dengan emping sekalipunniscaya tiada akan hilang bodohnnya itu.23Maka hendaklah engkau rajin padamengetahui akan hal segala kambingdombamu dan perhatikanlah segalalembumu24karena harta itu tiada kekal danmasakan mahkota itu tetap zamanberzaman.

Page 461: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 27.25–28.4 10525Maka rumput kering itu telah dibawapulang dan rumput mudapun keluar dansegala tumbuh-tumbuhan di gunungtelah dihimpunkan.26Maka segala anak domba itu akanmenjadi pakaianmu dan segala kambingakan menjadi harga ladang itu27dan air susu kambing itu cukuplahakan rizkimu dan akan rizki isirumahmu dan akan kehidupan segaladayang-dayangmu.

281Bahwa orang jahat itu lari padahal seorangpun tiada mengejar

tetapi orang benar itu berani sepertisinga.2Maka oleh sebab durhaka orangisi negri jadi banyak pemerintahnyatetapi oleh orang yang berakal danberpengetahuan itu kelak halnya akandikekalkan.3Maka orang papa yang menganiayakanorang miskin yaitu seumpama hujanlebat yang tiada meninggalkan rizki.4Maka orang yang meninggalkanhukum itu ialah memuji orang jahattetapi orang yang memeliharakan hukumialah melawan orang jahat.

Page 462: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 28.5–10 1065Maka orang jahat itu tiada mengertibarang yang adil tetapi orang yangmencari akan Allah ialah mengerti segalaperkara.6Maka orang miskin yang menurutjalan yang tulus terlebih baik adanyadari pada orang yang bengkang bengkokjalannya jikalau ia kaya sekalipun.7Maka barangsiapa yang memeganghukum ialah anak yang berbudi tetapiorang yang bersahabat dengan oranggelojoh ialah memberi malu akanbapanya.8Maka orang yang menambahi hartanyaoleh bunga uang dan laba yang keji yaitumengumpulkan dia bagi orang yangmengasihani orang miskin.9Maka orang yang memekakkantelinganya dari pada mendengar akanhukum tak dapat tiada doanyapunmenjadi suatu kebencian.10Maka barangsiapa yang menyesatkanorang yang berhati betul pada jalan yangjahat ialah jatuh ke dalam pelobangnyasendiri tetapi orang yang tulus hati akanberoleh kebajikan akan pusakanya.

Page 463: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 28.11–17 10711Maka orang kaya itu pandai padasangkanya sendiri tetapi orang miskinyang berakal akan menyelidik dia.12 Jikalau orang benar itu beruntungniscaya menjadi kemuliaan besar tetapijikalau orang jahat berbangkit niscayaorang menyembunyikan dirinya.13Maka orang yang melindungkankesalahannya tiada akan beruntungtetapi barangsiapa yang mengaku danmeninggalkan dia ialah akan berolehkasihan.14Maka berbahagialah orang yangtakut senantiasa tetapi orang yangmengeraskan hatinya itu akanterperosok ke dalam celaka.15Adapun seperti singa yang mengaumdan seperti barang yang berjalan kesana ke mari demikianlah orang jahatyang memerintahkan suatu kaum yangmiskin.16Maka penghulu yang kurang akalitu sangat menganiayakan orang tetapiorang yang benci akan tamak akanmelanjutkan umurnya.17Maka orang yang menanggung darahseseorang yaitu akan lari ke kubur danjangan seorangpun menahankan dia.

Page 464: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 28.18–24 10818Maka barangsiapa yang menurutjalan yang betul yaitu akan dilepaskantetapi orang yang bengkang bengkokjalannya akan jatuh sekaligus.19Maka barangsiapa yang mengerjakantangannya tak dapat tiada cukup rotinyatetapi orang yang menurut orang sia-sianiscaya cukup kepapaannya.20Maka orang yang setiawan akanberoleh berkat dengan kelimpahan tetapiorang yang hendak segera menjadi kayaitu tiada akan lepas dari pada hukuman.21Maka tiada baik memandang mukaorang dan tiada baik orang berbuat dosaoleh sebab sekeping roti.22Maka orang mata jahat hendaksegera menjadi kaya dan tiadadiketahuinya akan hal kepapaan kelakdatang ke atasnya.23Barangsiapa yang menghardikorang kelak akan beroleh kasihan padaakhirnya terlebih dari pada orang yangmembujuki dengan lidahnya.24Maka barangsiapa yang merampasharta bapanya atau ibunya serta berkatatiada mengapa yaitulah tolan orang yangmembinasakan.

Page 465: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 28.25–29.3 10925Maka orang yang tamak hatinyaitu membangkitkan perkelahian tetapiorang yang percaya kepada Allah akanmenjadi gemuk.26Maka bodohlah orang yang percayaakan hatinya sendiri tetapi barangsiapayang menurut jalan budi itu ialah akandilepaskan.27Maka orang yang memberi kepadaorang yangmiskin tiada akan kekurangantetapi orang yang memejamkan matanyaia akan kena banyak kutuk.28Apabila orang jahat berbangkit makaorang sembunyikan dirinya tetapi apabilaia binasa tak dapat tiada orang benar itubertambah-tambah.

291Maka jikalau orang kerap kalidihardik itu mengeraskan dirinya

niscaya ia akan binasa dengan segeranyadan tiada akan selamat lagi.2 Jikalau orang benar bertambah-tambah niscaya suka hati orang banyaktetapi jikalau orang jahat memegangperintah niscaya orang banyak itumengerang.3Barangsiapa yang suka akan budimenyukakan hati bapanya tetapiorang yang beramah-ramahan dengan

Page 466: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 29.4–10 110

perempuan sundal itu memboroskanhartanya.4Maka raja menetapkan negrinyaoleh hukum yang adil tetapi yangmeminta beberapa persembahan ialahmerusakkan dia.5Maka orang yang membujuki tolannyaialah membentangkan jaring bagikakinya.6Maka kesalahan orang jahat itumenjadi suatu jerat tetapi orang benaritu bernyanyi dan bersukacita.7Maka orang benar itu mengambil tahuakan hak orang miskin tetapi orang jahattiada berakal akan mengetahuinya.8Maka orang pengolok-olok menyalakansebuah negri tetapi orang yang berbudimemadamkan marah.9 Jikalau orang berbudi berbantahdengan orang bodoh baik dengan marahbaik dengan tertawa niscaya tiada akanberhenti.10Maka orang yang makan darah itumembenci akan orang yang tulus hatidan dituntutnya akan nyawa orang yangberhati betul.

Page 467: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 29.11–18 11111Maka orang bodoh itu mengeluarkansegala marahnya tetapi orang berbudimenahankan dan mendiamkan dia.12 Jikalau seorang penghulu mendengarakan perkataan dusta niscaya segalahambanya menjadi jahat.13Maka orang miskin dan orangpenganiaya itu bertemu seorangdengan seorang maka Allah juga yangmenerangkan mata keduanya.14Maka raja yang membicarakan halorang miskin dengan setianya itu takdapat tiada takhta kerajaannya akanditetapkan sampai selama-lamanya.15Adapun rotan dan hardik orangitulah yang mendatangkan budi tetapianak yang diberikan saja kelak akanmendatangkan malu kepada ibunya.16 Jikalau orang jahat bertambah-tambah niscaya bertambah-tambahpula kesalahan tetapi orang benar akanmelihat kejatuhannya kelak.17Ajarlah akan anakmu maka ia akanmenyenangkan dikau bahkan ia akanmenyukakan hatimu.18 Jikalau tiada sesuatu nubuat niscayakaum itu tiada menahankan dirinya

Page 468: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 29.19–25 112

tetapi berbahagialah orang yangmemegang hukum.19Maka seorang hamba tiada bolehdiajari dengan perkataan karena jikalauia mengerti sekalipun tiada ia mau ingat.20Adakah engkau lihat orang yangberkata-kata dengan gopohnya makaorang bodoh boleh diharapi lebih daripada orang itu.21Barangsiapa yang memeliharakanhambanya dengan adat dari kecilnyatak dapat tiada pada akhirnya ia akanmenjadi anaknya.22Maka orang pemarah itumembangkitkan perkelahian danorang yang gusar itu banyaklahkesalahannya.23Maka orang akan direndahkan olehcongkaknya tetapi orang yang rendahhatinya akan beroleh hormat.24Maka barangsiapa yang bersekutudengan pencuri ialah membenci jiwanyasendiri maka didengarnya akan sumpahitu tetapi satupun tiada dinyatakannya.25Maka takut akan manusia itu menjadisuatu jerat tetapi barangsiapa yangpercaya akan Allah ialah selamat kelak.

Page 469: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 29.26–30.4 11326Maka banyaklah orang yangmenuntut karunia penghulu tetapiAllah juga yang memutuskan hukummasing-masing.27Maka orang yang tiada adil itumenjadi kebencian orang benar danorang yang menurut jalan yang betulialah kebencian orang jahat.

301Bahwa inilah perkataan Agur binYake yaitu nubuatnya. Maka kata

orang itu kepada Itiiel bahkan kepadaItiiel dan Ukal2bahwa sesungguhnya aku ini terlebihbebal dari pada segala manusia dantiada aku mempunyai akal manusia3maka belum aku belajar budi dantiada padaku pengetahuan akan YangMahakudus itu.4Maka siapa gerangan telah naikke langit dan turun pula dan siapagerangan telah menggenggam angindengan tangannya maka siapakahgerangan telah membungkus segala airdengan kainnya dan siapakah gerangantelah menetapkan segala ujung bumimaka siapa gerangan namanya dansiapakah nama anaknya jikalau engkaumengetahuinya.

Page 470: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 30.5–11 1145Maka segala firman Allah itu telahdiuji dan ialah perisai bagi orang yangpercaya akan dia.6 Janganlah engkau menambahi sesuatuatas firman supaya jangan dihardik-Nyaakan dikau lalu engkau didapati seorangpembohong.7Maka ada dua perkara yang kupintakepada-Mu janganlah ditahankan daripadaku sebelum aku mati8 jauhkanlah kiranya dari pada akubarang yang sia-sia dan yang dustadan jangan diberi aku kepapaan ataukekayaan melainkan berilah aku makanroti yang secukup9 supaya jangan aku kenyang sehinggaaku menyangkal akan Dikau sertaberkata: "Siapa gerangan Allah itu?"Dan jangan pula aku miskin sehinggaaku mencuri dan menghujat akan namaTuhanku.10 Janganlah engkau mengumpatseorang hamba di hadapan tuannyasupaya jangan dikutukinya akan dikaudan engkaupun bersalah.11Maka ada suatu keturunan yangmengutuki bapanya dan yang tiadamemberkati ibunya.

Page 471: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 30.12–17 11512Maka ada pula suatu keturunan yangsuci pada sangkanya sendiri tetapi belumjuga dibasuhnya kecemarannya.13Maka ada pula suatu keturunanalangkah besar matanya dan kelopakmatanyapun sudah terangkat.14Maka ada pula suatu keturunan yaitugiginya seperti pedang dan gerahamnyaseperti pisau hendak dimakannya segalaorang miskin dari atas bumi dan orangpapapun dari antara segala manusia.15Maka pada si lintah itu anakperempuan dua orang yang berteriak:"Berilah!" "Berilah!" Maka ada tigaperkara yang tiada pernah putus bahkanada empat perkara yang tiada mauberkata: "Telah cukup!"16yaitu kubur dan rahim yang manduldan tanah yang tiada puas dengan airdan apipun yang tiada tahu berkata:"Telah cukup!"17Adapun mata orang yang mengolok-olokkan bapanya dan enggan dari padamenurut perintah ibunya tak dapat tiadaburung gagak yang di lembah akanmencungkil dia dan segala anak burungnazar akan memakan dia.

Page 472: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 30.18–25 11618Maka ada tiga perkara yang terlaluajaib bagiku bahkan empat perkara yangtiada kuketahui akan dia19yaitu jalan burung nazar di udara danjalan ular di atas batu dan jalan kekaldi tengah lautan dan jala orang laki-lakidengan anak dara.20Adapun hal perempuan yang berzinaitu demikian ini bahwa makanlah ialalu menyapu mulutnya, serta katanya:Bahwa tiada aku berbuat jahat.21Maka kacaulah dunia ini sebab tiadaperkara bahkan sebab empat perkarayang tiada ia tertahan22yaitu sebab seorang hamba tatkala iaberkerajaan dan seorang bodoh tatkalaia kenyang dengan makanan23dan sebab seorang perempuanyang pembenci tatkala ia bersuami danseorang dayang-dayang yang menjadiwaris enciknya.24Bahwa empat perkara yang terkecildi atas bumi tetapi semuanya sangatbijaksana25adapun semut-semut itu suatu kaumyang tiada kuat tetapi disediakannyamakanannya pada musim panas

Page 473: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 30.26–33 11726maka tikus mendok pula suatu bangsayang lemah tetapi diperbuatkannyasarangnya di celah batu27maka belalang pula beraja tetapisekaliannya keluar berpaasuk-pasukan28maka cicak itu berpaut dengankakinya maka ada juga ia di dalam istanaraja-raja.29Bahwa ada tiga perkara yang baikjalannya bahkan empat perkara yangbaik langkahnya30yaitu singa yang terlebih gagah daripada segala binatang dan tiada ia mauundur sebab barang sesuatu31dan anjing pemburu dan kambingjantan pula dan seorang raja yang tiadaterlawan.32Maka jikalau bodoh pekerjaanmupada hal engkau membesarkan dirimuatau jikalau engkau telah memikirkanjahat niscaya hendaklah engkaumenekapkan tangan ke mulut.33Karena air susu dikacau menjadimentega dan hidung dipulas keluardarah demikian juga kekerasan amarahmendatangkan perkelahian.

Page 474: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 31.1–7 118

311Bahwa inilah perkataan rajaLemuel yaitu nubuat yang

diajarkan kepadanya oleh bundanya.2Apakah hai anakku dan apakah haianak rahimku dan apakah hai anaksegala niatku.3 Janganlah engkau menyerahkankekuatanmu kepada perempuandan segala jalanmu kepada yangmembinasakan raja-raja.4Maka tiada patut bagi raja-raja,hai Lemuel, bahkan tiada patut bagiraja-raja meminum air anggur atau bagipenghulu-penghulu itu hendak berkatadi manakah minuman yang keras.5Supaya jangan ia minum sehinggadilupakannya akan hukum dandipusingkannya bicara barang seorangyang teraniaya.6Berikanlah minuman yang keraskepada orang yang hampir mati dan airanggur pada orang yang sangat susahhati.7Biar diminumnya sehingga ia lupaakan kepapaannya dan tiada ia teringatlagi akan kesukarannya.

Page 475: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 31.8–16 1198Bukakanlah mulutmu karena orangkelu dan karena hak segala orang yanghampir binasa.9Bukakanlah mulutmu dan putuskanhukum yang benar serta membicarakanhal orang yang miskin dan papa.10Adapun perempuan yang bijaksanaitu siapakah yang boleh mendapat diakarena harganya terlebih mahal daripada harga manikam.11Maka hati suaminya percayalah akandia dan tiada ia akan kurang untung.12Maka perempuan itu berbuat baikakan dia dan bukannya jahat seumurhidupnya.13Maka dicarinya bulu domba dankapas lalu bekerja dengan tangannyadengan suka hatinya.14Adapun perempuan itu seperti kapalsaudagar dibawanya rizkinya dari jauh.15Maka bangunlah ia sebelumfajar dibagikannya makanan kepadaisi rumahnya dan kepada dayang-dayangnya ditentukannya pekerjaanmasing-masing.16Maka diperhatikannya suatu ladanglalu dibelinya akan dia dan dengan hasil

Page 476: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 31.17–24 120

tangannya ditanamnya suatu kebunanggur.17Maka diikatnya pinggangnya dengankekuatan dan dikuatkannya lengan18maka dilihatnya akan haldagangannya itu beruntung danpelitanya tiada terpadam pada malamhari.19Maka tangan mencapai tiang rahatdan tapak tangannya memegang pating.20Maka dibukakannya tangannyakepada orang miskin bahkandiujukkannya tangannya kepadaorang papa.21Maka tiada ia takut akan salju bagi isirumahnya karena segala isi rumahnyaitu memakai kain sekhalat.22Maka diperbuatkannya bagi dirinyabeberapa perhiasan permadani danpakaiannyapun dari pada kain halusyang ungu warnanya.23Maka suaminyapun dikenal orang dipintu gerbang tatkala ia duduk di antarasegala ketua-ketua negri.24Maka oleh perempuan itudiperbuatnya pakaian dari pada kainkapas lalu dijualnya dan diserahkannya

Page 477: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amsal 31.25–31 121

beberapa ikat pinggang kepadasaudagar-saudagar.25Adapun kekuatan dan suapan itulahpakaiannya dan tersenyumlah ia dari halhari yang akan datang.26Maka dibukakannya mulutnya denganbudi dan hukum pengasihan ada padalidahnya.27Maka diamat-amatinya segalakelakuan isi rumahnya dan tiada iamakan rizkinya dengan malas.28Maka segala anaknya berbangkitserta menyebutkan dia berbahagiadan suaminya itupun memuji akan diakatanya:29Bahwa banyaklah anak perempuanyang telah melakukan dirinya denganbijaksana tetapi engkau telah melebihisemuanya.30Adapun karunia itu penipu adanyadan keelokan itupun sia-sia tetapiseorang perempuan yang takut akanAllah ialah akan dipuji kelak.31Berikanlah kepadanya dari pada hasiltangannya dan biarlah ia dipuji olehpekerjaan sendiri di pintu gerbang.

Page 478: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah

11Bahwa inilah perkataan Pengajar,anak Daud, raja di Yerusalem.

2Semata-mata sia-sia, kata Pengajaritu, bahkan semata-mata sia-sia dansegala sesuatu itu sia-sia adanya.3Maka apakah faedahnya kepadamanusia dari pada segala kelelahannyayang dalamnya ia telah beroleh di bawahlangit.4Maka hilanglah suatu keturunan laludatang pula lain keturuan tetapi duniaini kekal selama-lamanya.5Maka mataharipun terbit dan mataharimasuk maka segeralah ia kembali ketempat ia terbit itu.6Maka anginpun bertiup ke selatan lalubalik ke utara maka jalannya senantiasaberalih-alih dan angin itu kembali pulakepada peredarannya.7Maka segala sungai itu mengalir kelaut tetapi laut itu tiada penuh maka ketempat segala sungai itu mengalir kesana juga ia mengalir pula.

Page 479: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 1.8–13 28Maka segala sesuatu itu cukupkepenatannya sehingga tiada terkatakanoleh manusia maka mata itu tiada puasmemandang dengan telingapun tiadajemu memandang.9Maka barang yang telah ada itulahyang akan ada dan barang yang telahdiperbuat itupun akan diperbuat kelakdan satupun tiada yang baru di bawahlangit.10Maka adakah suatu perkarayang dikatakan orang akan halnya:"Tengoklah, inilah perkara yang baru."Tak dapat tiada perkara itu telah adapada zaman yang dahulu dari pada kita.11Maka tiadalah sesuatu peringatanakan segala keturunan yang dahulu dantiada akan ada sesuatu peringatan akansegala keturunan yang kemudian yangakan datang di antara segala orang yangakan datang kelak.12Bahwa aku pengajar ini telah menjadiraja orang Israel di Yerusalem.13Maka aku telah menaruh hati padamemeriksa dan menyelidik dengan budidari hal segala sesuatu yang diperbuat dibawah langit maka yaitu suatu kelelahanyang sukar yang ditentukan Allah bagi

Page 480: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 1.14–2.1 3

segala anak Adam supaya ia berolehdalamnya.14Maka aku telah melihat segalapekerjaan yang diperbuat di bawahlangit bahwa sekaliannya itu sia-siaadanya dan menggenggam angin.15Maka barang yang bengkok itu tiadadapat dibetulkan dan barang yang tiadaada itu tiada dapat dibilang.16Maka aku sudah berkata dalamhatiku demikian: "Bahwa aku telahberoleh banyak budi lebih dari padasegala orang yang dahulu dari padaku diYerusalem bahkan hatiku sudah melihatbanyak budi dan pengetahuan."17Maka aku telah menaruh hatikupada megetahui akan budi danpada mengetahui segala gila dankebodohan maka kudapat bahwa itupunmenggenggam angin juga.18Karena dalam banyak budi adajuga banyak dukacita dan orang yangmenambahi pengetahuannya yaitumenambahi kesusahan.

21Maka kataku di dalam hatiku:"Marilah aku hendak mencobai

engkau dengan kesukaan sebab ituhendaklah engkau merasai segala

Page 481: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.2–6 4

perkara yang baik tetapi sesungguhnyayaitupun sia-sia adanya."2Maka akan hal tertawa itu kataku:"Bahwa yaitu gila!", dan akan halkesukaan: "Bahwa apakah yangdiperbuatnya?"3Maka aku telah menyelidik di dalamhatiku bagaimana hendak menyukakandiriku dengan air anggur sedang hatikulagi melakukan dirinya dengan budidan bagaimana hendak memegangkebodohan sehingga dapat akulihat apakah perkara yang baik bagisegala anak Adam yang yang patutdiperbuatnya di bawah langit ini seumurhidupnya.4Maka kuperbuatlah bagi dirikubeberapa perbuatan yang besar-besarkubangunkanlah beberapa buah rumahkuperbuat bagi diriku beberapa kebunanggur5kuperbuat bagi diriku beberapa tamandan kebun buah-buahan lalu kutanamdalamnya beberapa pokok dari padanyasegala jenis buah6maka kuperbuat bagi diriku beberapakolam air supaya dari padanya aku

Page 482: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.7–10 5

memberi air akan rimba tempatmembela pohon kayu7maka kubelilah beberapa hambalaki-laki dan perempuan dan beberapaanak emaspun ada padaku dan lagi adapadaku banyak perolehan dari padalembu dan kambing yaitu terlebih daripada segala orang yang dahulu daripadaku di Yerusalem8maka kuhimpunkanlah pula bagi dirikudari pada emas perak dan beberapamata benda radi pada raja-raja dan daripada segala negri maka kutentukanlahbagi diriku beberapa biduan laki-laki danperempuan dan kesukaan segala anakAdam yaitu gundik terlalu banyak.9Maka akupun menjadi besar makinlebih dari pada segala orang yangterdahulu dari padaku di Yerusalem danlagi budikupun tetaplah padaku.10Maka barang sesuatu kehendakmataku tiadalah aku tahani dari padanyamaka tiadalah aku tahankan hatiku daripada barang sesuatu kesukaan bahkanhatiku bersukacitalah sebab segalakelelahanku maka demikianlah bagiankudari pada segala kelelahanku.

Page 483: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.11–15 611Maka kupandanglah akan segalapekerjaan yang telah diperbuat olehtanganku dan segala kelelahan yangtelah aku berlelah supaya membuat diaadapun sekaliannya itu sia-sia adanyadan menggenggam angin dan tiadalahsesuatu faedah di bawah langit.12Setelah itu maka berpalinglah akuhendak memandang budi dan gila dankebodohan karena apakah yang dapatdiperbuat oleh yang menggantikan rajamelainkan barang yang memang sudahdiperbuat.13Maka kudapatilah akan hal budi ituterlebih mulia dari pada kebodohansebagaimana terang itu terlebih muliadari pada gelap.14Adapun orang yang berbudi itu adamata dalam kepalanya dan orang bodohitu berjalan-jalan dalam gelap tetapiaku dapat hal sama untung berlaku ataskeduanya.15Maka berkatalah aku dalam hatiku:"Bahwa barang yang berlaku atasorang bodoh itu demikian juga kelakberlaku atas akupun jikalau demikianbagaimanakah aku lebih berbudi." Maka

Page 484: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.16–19 7

berkatalah aku dalam hatiku bahwaperkara inipun sia-sia adanya.16Karena seperti akan orang bodohdemikian juga akan orang berbudipuntiadalah sesuatu peringatan yang kekalsedang pada hari yang akan datangkelak sekaliannya memang terlupa.Maka bagaimanakah orang berbudi itumati sama seperti orang bodoh.17Maka sebab itu bencilah aku akanhidup sebab segala pekerjaan yangdiperbuat di bawah langit itu menjadibertulah bagiku karena sekaliannya itusia-sia adanya dan menggenggam angin.18Maka bencilah aku akan segalakelelahanku yang telah aku berlelahdalamnya di bawah langit sebab takdapat tiada aku meninggalkan dia kelakkepada yang meninggalkan aku.19Dan siapa tahu yaitu orang yangberbudikah atau orang bodoh tetapitak dapat tiada ia akan memerintahkansegala kelelahan yang telah akuberlelah dalamnya dan yang telah akumenyatakan budi dalamnya di bawahlangit. Maka perkara itipun sia-sialahadanya.

Page 485: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.20–24 820Sebab itu berbaliklah aku sehinggaaku memberi hatiku putus harap dari halsegala kelelahan yang telah aku berlelahdalamnya di bawah langit.21Karena ada orang yang berlelahdengan budi dan dengan pengetahuandan dengan kepandaian tetapi tak dapattiada ditinggalkannya juga menjadibagian orang yang belum berlelahdalamnya. Maka perkara inipun sia-siaadanya dan celaka yang besar.22Karena apa gerangan perolehanmanusia dari pada segala kelelahannyadan dari pada segala kelelahan dan daripada kesusahan hatinya yang telah iaberlelah dalamnya di bawah langit.23Bahwa seumur hidupnya hanyakesusahan dan pekerjaanpun dukacitabahkan pada malam hari sekalipunhatinya tiada beperhentian. Makaperkara inipun sia-sia adanya.24Maka bagi manusia itu satupun tiadayang terlebih baik dari pada ia makanminum dan menyukakan hatinya denganperkara yang baik dalam kelelahannya.Maka perkara inipun telah kulihat bahwadari pada tangan Allah juga datangnya.

Page 486: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 2.25–3.4 925Karena siapa gerangan yang bolehmakan atau siapa gerangan yang bolehmenyukakan dirinya terlebih dari padaaku ini.26Karena kepada orang yang berkenankepadanya dikaruniakan Allah budidan pengetahuan dan kesukaan tetapikepada orang yang berdosa dirinyakelelahan supaya dikumpulkannya dandihimpunkannya akan diberikan kepadaorang yang berkenan kepada Allah.Maka perkara inipun sia-sia adanya danmenggenggam angin.

31Maka pada segala sesuatu adamusimnya dan ada suatu masa bagi

segala perkara di bawah langit2maka ada suatu masa akandiperanakkan dan suatu masa akan mati3maka ada suatu masa akan bertanamdan suatu masa akan mencabut barangyang ditanam maka ada suatu masaakan membunuh dan suatu masa akanmenyembuhkan maka ada suatu masaakan merubuhkan dan suatu masa akanmembangunkan4maka ada suatu masa akan menangisdan suatu masa akan tertawa maka ada

Page 487: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 3.5–10 10

suatu masa akan meratap dan suatumasa akan menari5maka ada suatu masa akanmembuang batu dan suatu masaakan mengumpulkan batu maka adasuatu masa akan mendekap dan suatumasa akan menjauhkan diri dari padamendekap6maka ada suatu masa akan mencaridan suatu masa akan menghilangkanmaka ada suatu masa akan menyimpandan suatu masa akan membuangkan7maka ada suatu masa akan mengoyakdan suatu masa akan menjahit makaada suatu masa akan berdiam diri dansuatu masa akan berkata-kata.8Maka ada suatu masa akan mengasihidan suatu masa akan membenci makaada suatu masa akan berperang dansuatu masa akan berdamai.9Maka apakah faedah kepada orangyang bekerja dari pada segala yang telahia berlelah dalamnya.10Maka aku sudah melihat segalapekerjaan yang ditentukan Allah bagisegala anak Adam supaya ia berlelahdalamnya.

Page 488: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 3.11–15 1111Bahwa segala sesuatu itu telahdijadikannya elok pada masanya danlagi telah dibubuhnya peri yang kekal didalam hati orang-orang itu tetapi denganperi manusia tiada dapat menyelidiksegala pekerjaan yang telah diperbuatAllah dari pada permulaan sampaikepada kesudahannya.12Maka aku telah mengetahui bahwabagi orang-orang itu satupun tiada yangterlebih baik dari pada bersukacita danberbuat baik seumur hidupnya.13Dan lagi akan hal segala orangmakan minum dan menyukakan dirinyadengan perkara yang baik dalam segalakelelahannya yaitulah karunia Allah.14Maka aku mengetahui bahwa barangsesuatu yang diperbuat Allah yaitukekallah adanya satupun tiada dapatditambahi kepadanya dan satupun tiadadapat dikurangkan dari padanya makadiperbuat Allah demikian supaya takutmanusia di hadapan hadirat-Nya.15Maka barang yang ada itu telahmemang ada dan barang yang akan adaitupun telah memang ada dan dicariAllah pula akan barang yang telah laku.

Page 489: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 3.16–20 1216Dan lagi telah kulihat di bawah langitdalam tempat bicara bahwa di sanaada kejahatan dan di dalam tempatkebenaran bahwa di sana ada kejahatan.17Maka berkatalah aku di dalamhatiku: "Bahwa Allah juga kelak akanmenceraikan hal orang benar dan orangjahat karena padanyalah ada suatu masabagi segala perkara dan bagi segalapekerjaan."18Maka berkatalah aku didalam hatiku:"Bahwa yaitulah oleh karena segala anakAdam supaya diuji Allah akan dia dansupaya sekaliannya dapat mengerti akanhal dirinya seperti binatang juga."19Karena barang yang berlaku atassegala anak Adam yaitu berlaku jugaatas segala bintang yaitu satu perkarayang berlaku atas keduanya sepertiyang satu itu mati demikian juga yanglain itu mati bahkan sekaliannya satunyawa juga dan manusia tiada sesuatukemuliaan lebih dari pada binatangkarena sekaliannya itu sia-sia adanya.20Semuanya pergi kepada satu tempatjuga maka sekaliannya dari pada debuasalnya dan sekaliannya kembali kepadadebu juga.

Page 490: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 3.21–4.3 1321Maka siapa gerangan yangmengetahui akan hal nyawa anak Adamitu yang naik ke ataskah atau akan halnyawa binatang yang turun ke bawahsampai ke tanah.22Sebab itu aku dapati bahwa satupuntiada yang terlebih baik dari padamanusia itu bersukacita dalam segalapekerjaan sebab demikianlah bagiannyakarena siapa gerangan yang akanmembawa dia kembali supaya dilihatnyabarang yang akan jadi kemudian daripadanya.

41Maka kembalilah aku lalu kulihatsegala aniaya yang diperbuat di

bawah langit maka adalah segala airmata orang yang teraniaya itu danseorangpun tiada yang menghiburkandia maka pada pihak segala yangmenganiayakan dia ada kuasa tetapipada orang-orang itu sorangpun tiadayang menghiburkan dia.2Sebab itu kupujilah hal orang matiyang telah memang mati lebih dari padahal orang hidup yang telah memanghidup3bahkan dari pada keduanya itu terlebihbaik pula hal orang yang belum jadi dan

Page 491: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 4.4–8 14

yang belum melihat segala pekerjaanjahat yang diperbuat di bawah langit.4Maka kulihat pula akan segalakelelahan dan segala pekerjaan orangpandai bahwa sebab itu juga orangkena dengki dari pada kawannya. Makaperkara ini pula sia-sia adanya danmenggenggam angin.5Maka orang bodoh itu berlipattangannya dan makan dagingnyasendiri.6Adapun segenggam saja dengankesenangan terlebih baik adanya daripada dua genggam serta dengankelelahan dan menggenggam angin.7Maka kembalilah aku lalu kulihatperkara yang sia-sia di bawah langit.8Maka adalah seorang yang tunggaltiada padanya orang lain bahkan tiadaia beranak atau bersaudara tetapitiada habis segala kelelahannya danmatanya tiada puas melihat segalakekayaannya. Maka katanya entahkarena siapa gerangan aku berlelahserta mengurangkan kebajikan diriku.Adapun perkara ini juga sia-sia adanyabahkan suatu kelelahan yang sukar.

Page 492: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 4.9–15 159Maka terlebih baik dua orang dari padaseorang sebab keduanya itu berolehpahala yang baik dalam kelelahannya.10Karena jikalau jatuh tak dapattiada seorang akan membangkitkankawannya tetapi susahlah hal yangtunggal tatkala jatuh dan tiada oranglain akan membangkitkan dia.11Dan lagi jikalau dua orang berbaringbersama-sama niscaya berbahang tetapiorang tunggal itu bagaimana geranganberbahang.12Maka jikalau orang tunggal dialahkanorang niscaya dua orang dapatmenahankan dia dan tali yang berlembartak suang-suang putus.13Adapun orang muda miskin yangberbudi itu terlebih baik adanya daripada seorang raja yang tua lagi bodohyang tiada tahu menerima nasihat lagi.14Karena ia telah keluar dari dalampenjara supaya ia naik raja bahkandalam kerajaannya sekalipun ia telahjadi dengan hal miskin.15Maka kulihat segala orang hidup yangberjalan-jalan di bawah langit bahwasekaliannya itu ada menyertai orang

Page 493: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 4.16–5.4 16

muda yang kedua yang telah berdiriakan gantinya.16Maka tiada habis segala rakyatitu yaitu segala orang yang di bawahperintahnya tetapi segala orang yangkemudian dari padanya itu tiadaakan menyukai akan dia. Bahwasesungguhnya perkara itupun sia-siaadanya dan menggenggam angin.

51 Ingatlah olehmu akan kakimutatkala engkau masuk ke rumah

Allah karena jikalau orang menghampirihendak mendengar terlebih baik adanyadari pada mempersembahkan kurbanorang bodoh karena orang-orang itutiada sadar akan hal dirinya berbuatjahat.2Maka janganlah mulutmu tergopoh-gopoh dan janganlah hatimu bangat-bangat mengulurkan barang sesuatu dihadapan hadirat Allah karena Allah itu disurga dan engkau di atas bumi sebab ituhendaklah sedikit juga perkataanmu.3Karena mimpi itu datang karenabanyak pekerjaan dan suara orangbodoh itu oleh banyak perkataan.4Apabila engkau bertitah kepada Allahjanganlah engkau lengah memberi dia

Page 494: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 5.5–9 17

karena tiada ia berkenan akan orangbodoh sebab itu biarlah olehmu barangyang telah engkau niatkan.5Maka jikalau engkau tiada bertitahsekalipun terlebih baik adanya dari padabertitah dengan tiada memberi dia.6Maka janganlah engkau biarkanmulutmu mendatangkan dosa padatubuhmu dan jangan engkau berkatadi hadapan malaikat bahwa dosa itusuatu khilaf apa guna Allah murkasebab suaramu sehingga dibinasakannyasegala perbuatanmu.7Karena demikianlah halnya olehbanyak mimpi dan perkara yang sia-siadan banyak perkataan tetapi hendaklahengkau takut akan Allah.8Maka jikalau engkau lihat orang miskinkena aniaya dan keadilan dan kebenarandirampas orang dari dalam suatu negrijanganlah engkau heran akan hal itukarena yang terlebih tinggi dari padasegala orang tinggi itu ada memandangdan ada pula yang terlebih tinggi daripada orang-orang itu.9Dan lagi hasil tanah itu bagi orangsekalian dan kepada raja sekalipunladang itu menjadi hamba.

Page 495: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 5.10–15 1810Maka barangsiapa yang suka akanuang tiada ia akan puas denganuang demikian juga orang yang sukakelimpahan tiada akan puas dengan labamaka perkara itupun sia-sia adanya.11 Jikalau harta bertambah-tambahniscaya bertambah-tambah pula orangyang memakan dia maka apakahfaedahnya kepada orang yang empunyadia melainkan memandang saja denganmatanya.12Adapun orang yang berlelah itu sedapjuga tidurnya baik sedikit baik banyakmakanannya tetapi kekenyangan orangkaya tiada memberi ia tidur.13Maka adalah suatu celaka yang amatsusah yang telah aku lihat di bawahlangit yaitu kekayaan yang tersimpanoleh orang yang empunya dia sehinggamembinasakan dia.14Kemudian kekayaan itupun binasaoleh untung yang malang dan jikalautelah diperanakkannya seorang anakniscaya satupun tiada dalam tangannya.15Sebagaimana ia telah keluar daridalam rahim ibunya demikian juga iaakan kembali dengan ketelanjangannyaseperti datangnya juga dan sebab

Page 496: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 5.16–19 19

kelelahannya itu satupun tiada ia akanmengambil yang dapat dibawa pergidalam tangannya.16Maka ini pula suatu celaka yang amatsusah yaitu sebagaimana ia telah datangdemikian juga ia akan pergi dan apakahfaedahnya pada hal ia telah berlelahmenggengam angin.17Dan lagi seumur hidupnya ia makanrizkinya dalam gelap dan sangat merasaikesusahan dan terkena penyakit danmurka.18Adapun barang yang baik lagi elokpada penglihatanku yaitu jikalau orangmakan minum serta menyukakandirinya dengan perkara yang baik dalamsegala kelelahan yang telah ia berlelahdalamnya di bawah langit seumur hidupyang dikaruniakan Allah kepadanyakarena demikianlah bahagiannya.19Demikian juga tiap-tiap orang yangdikaruniakan Allah harta dan kekayaanserta dikaruniakan pula kepadanyakuasa supaya ia makan dari padanyaserta menerima bahagiannya danbersukacita dalam kelelahannya bahwademikianlah karunia Allah.

Page 497: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 5.20–6.5 2020Karena tiada ia akan ingat banyak-banyak akan segenap umur hidupnyasebab dibalas Allah kepadanya dalamkesukaan hatinya.

61Maka ada pula suatu celaka yangtelah aku lihat di bawah langit yaitu

berat atas manusia2yakni seorang yang dikaruniai Allahharta dan kekayaan dan kemuliaansehingga satupun tiada kurang padahatinya dari pada yang dikehendakinyaakan tetapi tiada dikaruniai Allah kuasasupaya makan dari padanya melainkanorang keluaran yang memakan dia makainilah sia-sia adanya dan suatu penyakityang jahat.3Maka jikalau kiranya orang beranakseratus orang lalu hidup beberapa tahunlamanya sehingga banyak umurnyatetapi hatinya tiada puas dengankebajikan dan lagi tiada ia dikuburkanmaka kataku bahwa terlebih baik akankeguguran dari pada orang itu.4Karena datangnya itu dengan sia-siadan perginyapun dalam gelap dannamanyapun ditudung dengan gelap5dan lagi tiada pernah ia melihatmatahari atau mengetahui dia maka

Page 498: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 6.6–11 21

yaini mendapat perhentian lebih daripada yang lain6bahkan jikalau umurnya dua kaliseribu tahun lamanya tetapi tiadadirasainya barang yang baik bukankahsekaliannya pergi kepada satu tempatjuga.7Maka segala kelelahan manusia itukarena mulutnya tetapi nafsunya tiadajuga puas.8Karena apakah faedah kepada orangberbudi lebih dari pada orang bodohatau apakah perwaliannya orang miskinyang tahu melakukan dirinya di hadapanorang yang hidup.9Maka barang yang dilihat denganmata itu terlebih baik adanya dari padanafsu yang sesat maka ini pula sia-siaadanya dan menggenggam angin.10Maka barang sesuatu yang telahada maka namanyapun disebut lamasudah dan diketahui orang bahwa yaitumanusia adanya maka tiada dapat iabelawan dengan yang terlebih kuasa daripada dirinya.11Maka apakah faedah kepada manusiasedang banyak perkara yang menambahisia-sia.

Page 499: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 6.12–7.5 2212Karena siapa gerangan yang tahuapakah yang baik bagi manusia danhidup ini yaitu seumur hidup yang sia-siayang dihabiskannya seperti bayang-bayang karena siapa gerangan yangdapat memberitahu kepada manusiaapakah yang akan berlaku kemudiandari padanya di bawah langit.

71Adapun nama yang baik itu terlebihbaik dari pada minyak yang indah-

indah dan hari kematian itu terlebih baikdari pada hari jadi.2Maka terlebih baik masuk rumahratapan dari pada masuk rumahperjamuan kerena demikianlahkesusahan segala manusia dan orangyang lagi hidup itu akan menaruh di hati.3Adapun dukacita itu terlebih baikdari pada tertawa karena hati orangdiperbanyaki oleh kesusahan mukanya.4Adapun hati orang berbudi itu didalam rumah ratapan tetapi hati orangbodoh di dalam rumah kesukaan.5Maka terlebih baik orang mendengarakan hardik orang berbudi dari padamendengar nyanyian orang bodoh.

Page 500: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 7.6–12 236Karena seperti bunyi api ranting dibawah periuk demikian tertawa orangbodoh maka ini pula sia-sia adanya.7Maka oleh berbuat aniaya orangberbudi menjadi bodoh dan makan suapmerusakkan akal.8Adapun kesudahan barang suatuperkara terlebih baik adanya dari padapermulaan dan orang yang panjanghati itu terlebih dari pada orang yangsombong hatinya.9 Janganlah hatimu segera marahkarena marah itu diam pada dada orangbodoh.10 Janganlah engkau berkata: "Apasebab zaman dahulu itu terlebih baik daripada zaman ini?" Karena pertanyaanmudari hal perkara ini bukannya denganbudi.11Adapun budi itu sama baik dengansuatu pusaka bahkan lebih faedahnyabagi orang yang memandang matahari.12Karena budi itu suatu pernaunganseperti uangpun menjadi pernaungantetapi faedah pengetahuan itu demikianini yaitu budi memeliharakan nyawaorang yang menaruh dia.

Page 501: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 7.13–18 2413Perhatikanlah olehmu akan segalaperbuatan Allah karena siapa gerangandapat membetulkan barang yang telahdibengkokkannya.14Maka pada hari untung yang baikhendaklah engkau bersukacita dan padahari untung yang malang hendaklahengkau ingat karena keduanya telahdijodohkan Allah supaya manusia janganmengetahui barang yang akan jadikemudian dari padanya.15Maka sekalian ini telah aku lihatpada zamanku yang sia-sia itu bahwaada orang benar yang binasa dalamkebenarannya dan ada orang jahatyang melanjutkan umurnya dalamkejahatannya.16 Janganlah engkau terlampau benardan jangan membuat dirimu terlampauberbudi apa guna engkau membinasakandirimu.17 Janganlah engkau terlampau jahatdan janganlah engkau bodoh apa gunaengkau mati sebelum sampai ajalmu.18Baik juga engkau memegang perkaraini bahkan dari pada perkara itupunjangan dilepaskan tanganmu karena

Page 502: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 7.19–25 25

barangsiapa yang takut akan Allah kelakakan luput dari pada sekaliannya.19Adapun budi itu suatu kekuatankepada orang berbudi lebih dari padasepuluh orang penghulu yang di dalamkota.20Bahwa sesungguhnya di atas bumi initiada seorang benar yang berbuat baikdan tiada tahu berdosa.21Dan lagi janganlah engkau taruhdi hati segala sesuatu yang dikatakanorang supaya jangan engkau dengarakan hal hambamu mengutuki engkau.22Karena kerap kali hatimu telahmengetahui akan hal dirimupun telahmengutuki orang lain.23Maka sekalian inipun telah aku ujidengan budi maka kataku: "Aku hendakmenjadi berbudi," tetapi yaitu jauh daripadaku.24Maka barang sesuatu yang ada itutelah jauh dan sangat dalam supayagerangan yang akan mendapat dia.25Maka berbaliklah aku dan hatikuhendak mengetahui dan menyelidik sertamencari akan budi dan segala sebabserta mengetahui akan hal kejahatan

Page 503: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 7.26–8.1 26

itulah kebodohan dan kebodohan itupungila adanya26maka kudapati suatu perkara yangterlebih pahit dari pada maut yaituseorang perempuan yang hatinya sepertijerat dan jaring dan tangannya sepertitali pengikat maka barangsiapa yangberkenan kepada Allah akan luput kelakdari padanya tetapi orang yang berbudiakan ditangkapnya.27Bahwa perkara ini telah kudapati,kata Pengajar itu, serta membandingsatu dengan satunya supaya mendapatsebabnya.28Yang dicari lagi oleh hatiku tetapibelum aku mendapat maka seoranglaki-laki dalam seribu telah aku dapattetapi seorang perempuan dalamsekalian itu belum juga aku dapat.29Bahwa perkara ini juga telah kudapatyaitu Allah telah menjadikan manusiatulus hati tetapi sekaliannya telahmencari banyak daya upaya.

81Maka siapa gerangan bolehdisamakan dengan orang berbudi

dan siapa yang mengetahui akantafsir segala perkara. Maka budi orang

Page 504: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 8.2–8 27

menyerikan mukanya dan kekerasanmukanya telah berubah.2Demikianlah nasihatku peliharakanlahsegala niat raja yaitu karena sumpahmudemi Allah.3 Jangan segera engkau keluar darihadapan hadiratnya dan jangan engkautetap dalam perkara yang jahat karenadilakukan baginda barang kehendaknya.4Sebab titah raja itu berkuasa dansiapa gerangan boleh berkata kepadanyaapakah perbuatanmu.5Maka barangsiapa yangmemeliharakan pesanan itu tiadaakan mengetahui suatu celaka dan hatiorang yang berbudi mengetahui segalamasa dan hukum.6Karena pada tiap-tiap perkara adamasanya dan hukumnya sebab celakamanusia itu terlalu sangat di atasnya.7Karena tiada diketahuinya barangyang akan jadi maka siapa geranganyang dapat menyatakan kepadanyabagaimana halnya.8Maka seorangpun tiada yang berkuasaatas nyawa sehingga menahani nyawaitu demikian juga tiada ia berkuasaatas hari ajalnya maka tiada sesuatu

Page 505: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 8.9–13 28

kelepasan dalam peperangan dankejahatanpun tiada dapat meluputkanorang yang berbuat dia.9Maka sekaliannya itu telah aku lihatserta kuperhatikan segala perkerjaanyang diperbuat di bawah langit makaada suatu masa seorang memerintahkanseorang sehingga memberi madarat.10Maka demikian juga telah kulihatorang jahat ditanamkan lalu sampai kekubur maka orang-orang yang telahberbuat benar itu keluarlah dari tempatkudus lalu dilupakan orang akan diadalam negri itu maka perkara itupunsia-sia adanya.11Karena hukuman tiada dijatuhkandengan segeranya atas pekerjaan yangjahat itu itulah sebabnya hati segalaanak Adam itu telah tertentu dalamnyahendak berbuat jahat.12Maka jikalau orang berdosa berbuatjahat sampai seratus kalipun sertamemanjangkan umurnya tetapikuketahui bahwa sesungguhnyaselamatlah segala orang yang takut akanAllah dan yang takut pada hadiratnya13Tetapi orang jahat tiada akan selamatdan tiada akan melanjutkan umurnya

Page 506: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 8.14–17 29

melainkan yaitu seperti bayang-bayangadanya sebab tiada ia takut di hadapanhadirat Allah.14Maka ada pula suatu perkara yangsia-sia yang berlaku di atas bumi yaituada beberapa orang benar yang berlakukepadanya sebagaimana pekerjaanorang jahat dan lagi ada pula orang jahatyang berlaku kepadanya sebagaimanaperbuatan orang benar maka kataku:"Bahwa perkara inipun sia-sia adanya."15Lalu kupujilah akan kesukaan sebabdi bawah langit satupun tiada padamanusia yang terlebih baik dari padamakan minum dan bersuka-suka karenayang demikian akan tinggal tetapkepadanya seumur hidupnya yangdikaruniakan Allah kepadanya di bawahlangit.16Maka sudah aku manaruh hati padamengetahui akan budi dan melihatsegala pekerjaan yang jadi di atas bumi(karena ada juga orang yang matanyatiada tahu tidur siang malam).17Maka barulah kulihat segalaperbuatan Allah yang tiada dapatdiperiksa oleh manusia akan segalaperbuatan yang jadi di bawah langit

Page 507: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 9.1–2 30

karena jikalau seberapa banyak usahaorang pada mencari dia tiada juga iaakan mendapat bahkan jikalau padasangka orang berbudipun ia hendakmengetahui dia tiada juga bolehdidapatinya.

91Maka dalam pada itupun akutelah menaruh hati juga hendak

menyelidik sekalian ini bahwa segalaorang benar dan orang berbudi sertasegala pekerjaannya itupun di dalamtangan Allah baik kasih baik benci tiadajuga diketahui oleh manusia makasekaliannya itu ada di hadapannya.2Maka segala perkara berlaku samajuga kepada segala manusia makasatu perkara juga yang berlaku atasorang benar dan atas orang jahatatas orang baik dan atas orang sucidan atas orang najis atas orang yangmempersembahkan kurban dan atasorang yang tiada mempersembahkankurban maka sebagaimana orang yangbaik itu demikianlah orang yang berdosadan sebagaimana orang yang bersumpahdemikianlah orang yang takut akansumpah.

Page 508: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 9.3–7 313Bahwa inilah suatu celaka dalamsegala sesuatu yang jadi di bawah langityaitu satu perkara juga yang berlakuatas orang sekalian dan lagi hati segalaanak Adam penuhlah dengan kejahatandan dalam hatinya ada gila seumurhidupnya setelah itu sekaliannya pergike tempat orang mati.4Karena orang yang berhubung dengansegala yang hidup itu ada menaruhharap sebab anjing yang hidup ituterlebih baik adanya dari pada singayang mati.5Karena yang hidup itu tahu dirinyaakan mati kelak tetapi yang sudahmati itu tiada tahu barang sesuatu dantiada lagi ia beroleh sesuatu pahalakarena telah dilupakan orang akanperingatannya.6Baik kasihnya baik bencinya dandengkinya telah memang binasa dantiada lagi padanya sesuatu bagian daripada barang sesuatu yang jadi di bawahlangit.7Pergilah engkau makan rizkimudengan sukacita dan minum airanggurmu dengan hati yang senang

Page 509: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 9.8–11 32

karena segala perbuatanmu telahmemang berkenan kepada Allah.8Hendaklah selalu pakaianmu putihdan kepalamu jangan kurang minyak.9Hendaklah engkau bersuka-sukadengan istrimu yang engkau kasihiseumur hidupmu yang sia-sia yang telahdikaruniakan Allah kepadamu di bawahlangit seumur hidupmu yang sia-sia itukarena demikianlah bagianmu dalamhidup ini dalam kelelahanmu yang telahengkau berlelah dalamnya di bawahlangit.10Maka barang sesuatu pekerjaan yangdapat ke tanganmu hendaklah engkaumembuat dia dengan sekuat kuasamukarena tiada sesuatu pekerjaan atauupaya atau pengetahuan atau budi didalam alam maut tempat yang engkauhendak pergi itu.11Maka kembalilah aku maka kulihatdi bawah langit bahwa perlombaanitu bukannya bagi orang pantas danpeperangan itu bukannya bagi oranggagah demikian juga rizki bukannyabagi orang berbudi atau kekayaan bagiorang yang berakal atau karunia bagi

Page 510: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 9.12–16 33

orang pandai melainkan masanya danuntungnyapun berlaku atas sekaliannya.12Karena manusiapun tiada mengetahuiakan masanya seumpama ikan yangtertangkap dalam jaring puakh danseumpama burung yang tertangkapdalam jerat demikianlah segala anakAdam itu terjerat pada masa yang celakatatkala tiba-tiba ia ditimpa olehnya.13Dan lagi telah kulihat budi di bawahlangit dengan peri yang demikianini maka tampaknya besar padapemandanganku14bahwa ada suatu negri yang kecildan sedikit saja orang isinya makadatanglah dua orang raja yang besarmenyerang akan dia serta dikepungnyadan diperbuatnya beberapa kubu yangbesar-besar akan melanggar dia.15Maka kedapatanlah di dalam negriitu seorang orang miskin yang berbudimaka oleh budinya itu diselamatkannyanegri itu tetapi seorangpun tiada ingatakan orang miskin itu.16Lalu kataku: "Adapun budi itu terlebihbaik dari pada kekuatan tetapi budiorang miskin itu tiada diindahkan dantiada didengar orang akan katanya."

Page 511: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 9.17–10.5 3417Maka didengar orang akan perkataanorang berbudi yang dikatakan diam-diamlebih dari pada didengarnya teriak orangyang memerintahkan orang bodoh.18Adapun budi itu terlebih baik daripada segala alat peperangan tetapiseorang berdosa itu membinasakanbanyak perkara yang baik.

101Maka lalat mati membusukkandan menengikkan minyak tukang

bau-bauan demikianlah juga kebodohanyang sedikit melebihkan budi danhormat.2Adapun hati orang berbudi itu padatangan kanannya tetapi hati orang bodohpada kakinya.3Dan lagi tatkala orang bodohberjalan-jalan itu maka akalnyapunkuranglah sehingga kepada segala orangia mengatakan: "Dirinya bodoh."4Maka jikalau hati penghulu itu naikmarah akan dikau janganlah engkaumeninggalkan tempatmu karenakelakuan yang manis mendiamkan dosayang besar-besar.5Maka ada pula suatu celaka yangtelah kulihat di bawah langit seolah-olah

Page 512: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 10.6–13 35

suatu khilaf yang terbit dari padapenghulu-penghulu6yaitu kebodohan diberi tempat yangtinggi-tinggi dan orang kaya duduk padatempat yang rendah.7Maka aku telah melihat hamba-hambayang berkuda dan raja-raja berjalan ditanah seperti.8Barangsiapa yang menggali pelobangialah kelak terperosok ke dalamnya danbarangsiapa yang menatas pagar ia akandipagut ular.9Maka barangsiapa yang memahat batuia akan luka olehnya dan orang yangmembelah kayu akan kena bahayanya.10Maka jikalau besi sudah tumpul lagitiada diasah lebih orang menguatkandirinya tetapi budi itu berfaedah jugapada membetulkan dia.11Maka jikalau ular memagut sebelumdicuci niscaya tiada berfaedah pencuciitu.12Maka manislah segala perkataanyang keluar dari pada mulut orangberbudi tetapi bibir mulut orang bodohkelak akan menelan dirinya sendiri.13Maka permulaan segala perkataanmulutnya itu kebodohan adanya dan

Page 513: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 10.14–19 36

kesudahan segala petuturannya yaitugila yang mendatangkan bencana.14Dan lagi orang bodoh itumemperbanyakkan perkataannyatetapi tiada orang tahu apa akan jadi dansiapa gerangan yang dapat menyatakanbarang yang akan berlaku kemudian daripadanya.15Maka kelelahan orang bodoh itumemenatkan masing-masingnya karenatiada diketahuinya akan jalan ke negri.16Hai tanah susahlah engkau tatkalarajamu lagi kanak-kanan dan segalapenghulumu makan pagi-pagi hari.17Hai tanah berbahagialah engkautatkala rajamu menjadi anak orangbangsawan dan segala penghulumumakan pada ketika yang patut supayagagah bukannya supaya mabuk.18Maka oleh malas atap terik dan olehkelemahan tangan berubah menjadibocor.19Maka orang membuat perjamuansupaya tertawa dan air anggurpunmenyukakan kehidupan orang makauang itu memberi jawab atas segalaperkara.

Page 514: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 10.20–11.5 3720Maka janganlah engkau mengutukiraja jikalau dalam pikiranmu sekalipundan janganlah engkau mengutuki orangyang kaya di dalam bilikmu karenaseekor burung yang di udara kelakmembawa kabarnya dan yang bersayapkelak menyatakan perkara itu.

111Hantarkanlah rotimu di atasmuka air karena setelah beberapa

hari lamanya kelak engkau akanmendapat dia.2Bagikanlah kepada tujuh orangbahkan kepada delapan orangpunkarena tiada engkau mengetahui apakahcelaka yang akan berlaku di atas bumi.3Maka jikalau awan-awan mengandunghujan niscaya diturunkan ke bumi danjikalau pohon kayu tumbang arah keselatan atau ke utara niscaya padatempat pohon kayu itu telah tumbang disana ia akan ada.4Maka barangsiapa yangmemperhatikan angin yaitu tiadaakan menabur dan yang memandangkepada awan-awan itu tiada akanmenuai.5Sebagaimana engkau tiadamengetahui akan segala jalan angin dan

Page 515: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 11.6–9 38

akan peri segala tulang jadi di dalamrahim perempuan yang mengandungdemikian juga tiada engkau mengetahuiakan perbuatan Allah yang membuatsegala sesuatu.6Maka pagi-pagi hari hendaklah engkaumenabur benihmu dan pada petang harijanganlah engkau berhentikan tanganmukarena tiada engkau ketahui mana yangakan beruntung baik ini baik itu ataukedua-duanyakah sama baik.7Bahwa sesungguhnya terang itu sedapdan baik juga mata orang memandangmatahari.8Bahkan jikalau umur orang beberapatahun lamanya hendaklah ia bersukacitasepanjang umurnya itu tetapi hendaklahia ingat juga akan segala hari kegelapankarena tak dapat tiada banyak adanya.Adapun segala sesuatu yang akandatang itu sia-sia adanya.9Hai orang muda hendaklah engkaubersukacita pada masa mudamu danbiarlah hatimu gemar pada masamudamu itu dan hendaklah engkauberjalan menurut kehendak hatimu danpemandangan matamu tetapi ketahuilaholehmu bahwa sebab segala perkara

Page 516: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 11.10–12.4 39

itu kelak Allah akan membawa engkaumenghadap hukum.10Sebab itu buangkanlah dukacitadari dalam hatimu dan jauhkanlahkejahatan dari pada tubuhmu karenamasa mudamu dan umur yang telahsampai itu kedua-duanya sia-sia adanya.

121 Ingatlah akan yang menjadikandikau pada masa mudamu

sebelum sampai pada masa yang jahatdan sebelum hampir segala tahun yangdalamnya engkau akan berkata bahwatiada aku suka akan dia2yaitu sebelum mengetahui dan terangsiang dan bulan bintangpun digelapkandan awan-awanpun kembali kemudiandari pada hujan3yaitu pada masa segala penunggupintu kelak akan gemetar dan orang-orang gagahpun tunduk dan yangmengisar itu berhentilah sebab kurangbanyak dan yang menjenguk dari padatingkap itupun digelapkan4dan pintupun diketupkan pada sebelahjalan tatkala bunyi kisaran itu perlahandan orang bangun sebab seekor burungdan segala anak perempuan yangmenyanyi akan ditundukkan

Page 517: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 12.5–10 405bahkan takutlah ia kelak akan barangyang tinggi dan pada tengah jalanada beberapa perkara yang dahsyatmaka pohon badam itu kelak berbungadan belalangpun akan menjadi suatukeberatan dan keinginan akan hilangsebab manusia itu hendak pergi kerumahnya yang kekal dan yang meratapitu berjalan-jalan di lorong6 sebelum rantai perak itu putus ataubatil emas dipecahkan atau timba hancurpada telaga atau jentera panah di perigi7 sehingga debu kembali kepada tanahseperti semula dan raja itupun kembalikepada Allah yang telah mengaruniakandia.8Maka kata Pengajar itu bahwasemata-mata sia-sia adanya makasekaliannyapun sia-sia adanya.9Dan lagi pula sebab Pengajar ituorang berbudi jadi diajarnya jugapengetahuan akan kaum itu bahkan iatelah memberikan serta mencari danmengaturkan banyak perumpamaan.10Maka Pengajar itu telah mencaribeberapa perkataan yang sedap dannyaring telah tersurat dengan sebetulnyayaitu perkataan yang benar.

Page 518: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Pengkhotbah 12.11–14 4111Adapun perkataan orang yangberbudi itu seumpama penikam danseperti paku yang yang dipukul matidemikianlah perkataan orang yangmemerintahkan sidang jemaat yangtelah diberi dari pada seorang gembala.12Dan lagi pula hendaklah engkaumenerima nasihat hai anakku akan halpengarang banyak kitab yaitu tiadakesudahannya dan banyak-banyakpelajaran itu memenatkan tubuh.13Maka demikianlah kesudahansegenap perkara itu maka sekaliannyatelah didengar hendaklah engkau takutakan Allah dan peliharakan segalafirman-Nya karena demikianlah yangpatut bagi segala manusia.14Karena Allah akan membawa segalaperbuatan orang menghadap hukumserta dengan segala perkara yangbersembunyi dari pada baik dan jahat.

Page 519: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung

11Bahwa inilah Syair yang terutamadari pada segala Syair yaitu Syair

Salomo.2Bahwa hendaklah ia mencium akandaku dengan beberapa cium dari padamulutnya karena kasihmu terlebih baikdari pada air anggur.3Maka segala minyak bau-bauanmumempunyai bau yang harum dannamamu inipun seperti minyak bau-bauan yang tercurah itulah sebabnyasegala perawan mengasihi akan dikau.4Tariklah akan daku maka kami hendakberlari mengikut engkau maka rajaitu telah membawa aku masuk kedalam biliknya maka kami hendakbersuka-suka serta bergemar akan dikaudan kami hendak menyebutkan kasihmulebih dari pada air anggur maka dengansepatutnya orang mengasihi engkau.5Hai segala anak perempuan Yerusalemsungguhpun aku hitam tetapi elok jugaseperti segala seperti kemah Kedar danseperti tirai kelambu Salma.

Page 520: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 1.6–10 26 Janganlah kamu memandangkepadaku sebab aku hitam dan sebabaku sudah kena panas. Maka segalaanak ibuku telah marah akan dakulalu dijadikannya aku penunggu kebunanggur tetapi kebun anggurku sendiritiada aku tunggui.7Hai engkau yang dikasihi oleh hatikukatakanlah kepadaku di mana engkaumenggembalai dan di mana engkaumemperhentikan kawanan kambingmupada tengah hari karena apa gunahalku seperti orang yang berselubungpada sisi segala kawanan kambingsahabat-sahabatmu.8Hai engkau yang terlebih elok di antarasegala perempuan jikalau tiada engkautahu hendaklah engkau keluar menurutbekas kaki kawanan kambing dangembalakanlah segala anak kambingmupada sisi kemah-kemah segala gembala.9Hai adinda, aku telahmengumpamakan dikau dengankuda yang dipasang pada kenaikkanFiraun.10Maka eloklah pipimu denganrmbutmu terdandan dan lehermudengan kalung marjan.

Page 521: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 1.11–2.3 311Maka kami hendak memperbuatkandikau beberapa kalung emas denganduku perak.12Sementara baginda itu duduk santapmaka semerbaklah bau narwastuku.13Adapun kekasihku itu bagikuseumpama sebungkus mur yangbermalam pada dapur susuku.14Adapun kekasihku itu bagikuseumpama setangkai bunga ini di dalamkebun anggur di En-Gedi.15Sungguhlah engkau elok, hai adinda,bahkan sungguhlah engkau elok danmatamu seperti burung merpati.16Maka sungguhlah engkau elok haikekasihku bahkan sedap manis dan lagihijaulah tempat duduk kita.17Adapun segala rusuk rumah kita daripada kayu aras dan segala kaso kita daripada kayu serui.

21Maka akulah bunga tarjis di Sarondan bunga bakung yang di lembah.

2Adalah seperti bunga bakung ditengah duri demikianlah adinda di antarasegala anak perempuan.3Maka seperti poko tafah di antarasegala poko hutan demikianlahkekasihku di antara segala anak

Page 522: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 2.4–9 4

teruna. Maka duduklah aku di bawahnaungannya dengan sangat sukacita dansedaplah buahnya pada tekakku.4Maka di hantarnya aku ke rumahperjamuannya dan kasih itu menjadipanji-panjinya di atasku.5Segarkanlah aku dengan buah anggurkering dan kuatkanlah aku dengan buahtafah karena aku sakit sebab berahi.6Maka tangan kirinya menggalangkepalaku dan tangan kanannya memelukaku.7Hai segala anak perempuan Yerusalemaku sumpahi kamu demi segalakijang dan demi segala rusa betinayang di padang janganlah kamubangkitkan atau sadarkan kasihsehingga dikehendakinya.8Bahwa inilah suara kekasihku lihatlahia datang berlompat-lompatan di atasgunung dan memburu-buru di atasbukit.9Adapun kekasihku itu seumpamakijang atau rusa muda maka berdirilahia di balik dinding kita ia menjenguk kedalam dari pada tingkap ia mengintaidari pada kisi-kisi.

Page 523: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 2.10–16 510Maka bertuturlah kekasihku itu sertaberkata kepadaku: "Bangunlah, haiadinda, yang amat elok, marilah engkaukeluar.11Karena telah lalulah musim dingindan hujanpun berhentilah sudah.12Maka segala bungapun kelihatanlahdi bumi dan musim suara burungpuntelah sampailah dan bunyi tekukurkedengaranlah di tanah kita ini13maka poko ara bermasakkanbuahnya dan poko anggurpun berbungamaka semerbaklah baunya bangunlah,hai adinda, yang amat elok marilahengkau keluar.14Hai merpatiku yang di celah batupada lindungan tempat curam berilahaku memandang mukamu dan berilahaku mendengar suaramu karenamanislah bunyi suaramu dan eloklahparasmu."15Tangkapkanlah bagi kami segalarubah yaitu segala rubah yang kecil yangmerusakkan kebun anggur karena segalapoko anggur kami sedang berbunga.16Maka kekasihku itu menilikkudan akupun miliknya maka iapun

Page 524: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 2.17–3.4 6

menggembalai di antara segala bungabakung.17Adapun sebelum angin malambertiup dan segala bayang-bayangpunhilang hendaklah engkau kembali,hai kekasihku, dan hendaklah engkauseperti kijang atau seperti anak rusa diatas segala gunung Beter.

31Maka pada malam hari di atastempat tidurku aku telah mencari

kekasih hatiku bahkan aku carilah tetapitiada aku dapati akan dia2maka kataku baiklah aku bangunmengedari negri ini pada segalalorongnya dan jalan raya aku hendakmencari kekasih hatiku maka aku carilahtetapi tiada kudapati akan dia.3Maka oleh segala orang pengawal yangmengedari negri itu didapatinya akandaku, maka kataku kepadanya: "Adakahengkau melihat kekasih hatiku?"4Maka sebentar saja lamanya akuberjalan langsung dari pada tempatorang-orang itu barulah kudapati akandia dan tiada mau kulepaskan sehinggaaku telah membawa akan dia masuk kedalam rumah ibuku dan ke dalam bilikyang telah memperanakkan aku.

Page 525: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 3.5–10 75Hai segala anak perempuan Yerusalemaku sumpahi kamu demi segalakijang dan demi segala rusa betinayang di padang janganlah kamubangkitkan atau sadarkan kasihsehingga dikehendakinya.6Maka siapa gerangan yang terbit daritanah belantara seperti tiang asap iniyang terukup dengan mur dan kemenyanserta segala rempah-rempah dari padasaudagar.7Bahwa inilah usungan Salomodan enam puluh orang gagah-gagahmengelilingi dia dari pada segala orangIsrael yang gagah-gagah itu.8Maka sekaliannya memegangpedang dan sudah biasa dalampeperangan masing-masingnya telahmenyandangkan pedangnya dari sebabtakut pada malam hari.9Maka raja Salomo itu telah membuatbagi dirinya sebuah usungan dari padakayu Libanon.10Maka segala tiangnya diperbuatnyadari pada perak dan lantainya daripada emas dan tempat duduknya unguwarnanya maka dalamnya dihiasi dengan

Page 526: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 3.11–4.4 8

kasih dari pada segala anak perempuanYerusalem.11Hai segala anak perempuan Sionkeluarlah kamu memandang kepadaraja Salomo yang memakai mahkotayang dikenakan kepadanya olehbunda baginda pada hari baginda naikmempelai yaitu pada hari kesukaanhatiku.

41Sungguhlah engkau elok hai adindabahkan sungguhlah engkau elok dan

matamu seperti burung merpati dibalikkain tudung dan rambutmu sepertikambing sekawanan yang berkeparan disebelah gunung Gilead.2Maka gigimu seperti domba betinasekawanan yang baru digunting bulunyalalu naik dari dalam tempat pembasuhanmasing-masingnya beranak kembar danseekorpun tiada pupus anaknya.3Maka bibirmu seperti benang merahdan mulutmupun elok maka dahimuseperti buah delima sekerat di balik kaintudung.4Maka lehermu itu seperti bangun-bangunan Daud yang diperbuat akangedung senjata dan padanya ada

Page 527: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 4.5–10 9

tergantung seribu perisai dan segalaselokong orang gagah-gagah.5Maka kedua belah susumu sepertianak kijang yang kembar yang mencarimakan di antara segala bunga bakung.6Adapun sebelum angin malam bertiupdan segala bayang-bayangpun hilangaku hendak pergi ke gunung mur dan kebukit kematian.7Hai adinda, engkau semata-mata eloksuatu cacatpun tiada padamu.8Hai tunanganku, turunlah sertakudari Libanon bahkan sertaku dariLibanon pandanglah dari atas kemuncakAmana dari atas kemuncak Senir danHermon dari tempat segala singa darigunung-gunung segala harimau.9Maka engkau telah menawan hatiku,hai adinda, hai tunanganku, engkautelah menawan hatiku dengan sekalipandang matamu dengan suatu rantaidari pada lehermu.10Bagaimana indahnya kasihmu, haiadinda, hai tunanganku, bagaimanakasihmu itu terutama dari pada airanggur dan bau segala minyakmuterutama dari pada segala jenisrempah-rempah.

Page 528: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 4.11–5.1 1011Hai tunanganku, bibir mulutmumenitis air madu maka air madu dan airsusupun ada di bawah lidahmu dan baupakaianmu itupun seperti bau Libanon.12Adapun adinda, tunanganku itu,suatu taman yang terkunci suatu mataair yang terkunci dan perigi yangtermeterai.13Maka segala pucukmu suatu kebundelima dan beberapa buah-buahan yangindah-indah poko inai serta narwastu14bahkan narwastu dan kumkuma sertabuluh wangi dan kayu manis dengansegala poko kemenyan dan mur sertagaharu dengan segala rempah-rempahyang terutama.15Bahwa engkaulah mata air segalataman dan perigi air hayat dan anaksungai yang mengalir dari Libanon.16Hai angin utara, bangunlah engkau,hai selatan, marilah engkau bertiupke dalam tamanku supaya semerbakbau segala rempah-rempahnya biarlahkiranya kekasihku masuk ke dalamtamannya dan makan buahnya yangindah-indah itu.

51Hai adindaku, hai tunanganku, akutelah masuk ke dalam tamanku aku

Page 529: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 5.2–5 11

telah memungut murku serta rempah-rempahku aku telah makan saranglebahku serta dengan air madunya akutelah minum air anggurku serta air susu.Makanlah olehmu, hai segala sahabatku,minumlah olehmu bahkan minumlahdengan kelimpahan, hai kekasihku.2Maka tidurlah aku tetapi hatiku lagiberjaga maka kedengaranlah suarakekasihku yang mengetuk-ngetuk pintukatanya: "Bukakanlah aku pintu, haiadinda, hai buah hatiku, hai merpatiku,hai yang sempurna, karena kepalakubasah oleh embun dan rambutku olehrintik-rintik malam"3 "Bahwa aku telah menanggalkanbajuku betapa boleh aku memakai diapula dan aku sudah membasuh kakikubetapa boleh aku mencemarkan diapula."4Maka oleh kekasihku dimasukkannyatangannya pada celah pintu dan rindulahhatiku akan dia.5Maka bangunlah aku hendakmembukakan pintu akan kekasihkumaka tangankupun menitikkan mur danjariku menitikkan minyak mur padapemegangan kunci.

Page 530: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 5.6–10 126Maka aku membukakan pintu bagikekasihku tetapi kekasihku itu telahundur lalu pergi. Maka hilanglah rohkutatkala ia berkata-kata itu makakucarilah akan dia tetapi tiada boleh akudapati lalu aku berseru-seru tetapi tiadaia memberi jawab.7Maka oleh segala pengawal yangmengedari negri itu didapatinya akandaku dipukulnya dan dilukakannyaaku dan segala penunggu tembok itumerampas kain tudungku.8Hai segala anak perempuanYerusalem, aku sumpahi kamu jikalaukamu dapati aku kekasihku itukatakanlah kiranya kepadanya bahwaaku sakit sebab berahi.9Apa gerangan kelebihan kekasihmu itudari pada kekasih yang lain, hai engkauyang terlebih elok di antara segalaperempuan, dan apakah kelebihankekasihmu dari pada kekasih yang lainsehingga engkau menyumpahi kamidemikian?"10Adapun kekasihku itu putihbercampur merah dan yang terutama diantara selaksa orang.

Page 531: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 5.11–16 1311Maka kepalanya seperti emas yangamat suci dan rambutnya ikal lagi hitamseperti burung gagak.12Maka matanya seperti burungmerpati pada tepi anak air dibasuhdengan air susu dan terkena dengansepatutnya.13Maka pipinya suatu petak pokorempah-rempah dan seperti rempah-rempah dan seperti beberapa batassayur yang harum maka beberapamulutnya seperti bunga bakung yangmenitikkan minyak mur.14Maka tangannya seperti cincin emasyang diikat dengan permata Zaberjaddan tubuhnya seperti gading dibentukyang bersendi bakut biru.15Maka kakinya seperti dua tiang daripada batu marmer yang beralaskan kakitiangnya dari pada emas yang suci makasikapnya seperti Libanon indah-indahseperti pohon aras.16Maka mulutnya sangat manisbahkan yaitu semata-mata elok.Maka demikianlah peri kekasihku dandemikianlah peri sahabatku hai segalaperempuan Yerusalem.

Page 532: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 6.1–6 14

61Hai engkau yang terlebih elok diantara segala perempuan, ke mana

gerangan kekasihmu itu telah pergi danke mana gerangan kekasihmu telahberpaling supaya dapat kamipun mencaridia sertamu.2Bahwa kekasihku telah turun ketamannya kepada segala pintu pokorempah-rempah hendak menggembalaidi dalam taman dan memetik bungabakung.3Maka akulah milik kekasihku dankekasihkupun milikku maka iapunmenggembalai di antara segala bungabakung.4Hai adinda, eloklah engkau sepertiTirza dan cantik seperti Yerusalemdan hebat seperti balatentara yangmembawa panji-panji.5Alihkanlah matamu dari padakukarena telah dialihkannya akan daku.Adapun rambutmu seperti kambingsekawanan yang berkeparan padasebelah gunung Gilead.6Maka gigimu seperti domba betinasekawanan yang baru naik dari tempatpembasuhan masing-masingnya beranak

Page 533: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 6.7–12 15

kembar dan seekorpun tiada pupusanaknya.7Maka dahimu seperti buah delimasekerat di balik kain tudungmu.8Maka enam puluh raja perempuan dandelapan puluh gundik dan perawan tiadaterpemanai banyaknya.9Tetapi merpatiku yang sempurnaitu seorang saja ialah anak tunggalkepada ibunya dan ialah yang terpilihkepada yang memperanakkan dia. Makasegala anak perempuan telah melihatdia serta menyebutkan dia berbahagiabahkan segala raja perempuan dangundik-gundiknyapun lalu dipujinya akandia.10 "Maka siapakah yang telahmenjenguk seperti fajar eloknya sepertibulan dan terangnya seperti mataharidan hebat seperti bala tentara yangmembawa panji-panji."11Maka turunlah ke taman poko akruthendak melihat segala hijau-hijauan dilembah hendak melihat adakah pokoanggur sudah bertunas dan adakah pokodelima sudah berbunga.12Maka sebelum aku sadar makaaku telah dinaikkan oleh jiwaku ke

Page 534: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 6.13–7.4 16

atas segala kenaikkan kaumku yangbangsawan.13Hai perempuan, orang Sulam,kembalilah engkau, kembalilah,kembalilah, kembalilah, supayadapat kami memandang kepadamu.Mengapakah kamu hendak memandangkepada perempuan orang Sulam ituseperti kepada Narin Mahanaim.

71Bagaimana elok kedua belahkakimu yang berkasut hai putri

raja. Adapun sendi pahamu seumpamapermata yaitu perbuatan tangan seorangtukang yang pandai.2Maka pusatmu seumpama batil yangbulat yang tiada kurang air anggurcampuran maka perutmu seperti suatutimbunan gandum yang berpagar bungabakung.3Maka kedua belah susumu itu sepertianak kambing yang kembar.4Maka lehermu seperti bangun-bangunan dari pada gading dan matamuseperti kedua kolam di Hesybon dekatpintu Batrabim dan hidungmu sepertibangun-bangunan Libanon yang arah keDamsyik.

Page 535: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 7.5–12 175Maka kepalamu itu seperti Karmel danrambut kepalamu seperti warna ungudan raja itu tertawanlah oleh uraianrambutmu.6Bagaimana elok engkau danbagaimana sedap hai adinda dalamsegala kesukaan.7Maka lembagamu ini seumpamapohon korma dan susumu seperti tandanbuah anggur.8Maka kataku: "Aku hendak memanjatpohon korma itu aku hendak memegangpelepahnya biarlah susumu itu sepertitandan buah anggur dan bau nafasmuseperti buah tafah9dan mulutmu seperti air anggur yangterutama." Yang turun dengan senangbagi kekasihku serta mengalir masukbibir mulut orang yang tidur.10Bahwa akulah milik kekasihku danhatinya rindu akan daku.11Hai kekasihku marilah kita keluar kepadang baik kita bermalam di dusun.12Baik kita bangun pagi-pagi hendakpergi ke kebun anggur biar kita lihatadakah pohon anggur itu berkudup danbunganyapun kembang dan adakah poko

Page 536: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 7.13–8.5 18

delima itu berbunga maka di sanalah akuhendak menyatakan kepadamu kasihku.13Maka semerbaklah bau buah lapahdan muka pintu kita ada pelbagaibuah-buahan yang indah-indah baru danlama yang telah kutaruh bagimu, haikekasihku.

81Alangkah baiknya engkau bagikuseperti saudaraku yang telah

menghisap susu ibuku. Jikalau akubertemu di luar niscaya kucium akandikau bahkan seorangpun tiada akanmenghinakan aku.2Niscaya aku pimpin dan kuhantarengkau ke rumah ibuku maka ialahyang akan mengajar aku niscaya akuberi engkau minum air anggur yangbercampur rempah-rempah dan air buahdelimaku.3Niscaya tangan kirinya akumenggalang kepalaku dan tangankanannya memeluk aku.4Hai segala anak perempuanYerusalem, aku sumpahi kamu janganlahengkau bangkitkan atau sadarkan kasihsehingga dikehendaki.5Maka siapakah yang terbit dari dalamtanah belantara ini yang bersandar

Page 537: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 8.6–10 19

kepada kekasihnya maka di bawah pokotafah itu aku telah membangkitkan dikaudi sanalah ibumu telah sakit hendakberanak dan yang memperanakkandikau telah sakit beranak di sana.6Buanglah aku seperti meterai padahatimu dan seperti meterai padatanganmu karena kasih itu kuat sepertimaut maka cemburuan itu bengis sepertialam maut dan nyalanya seperti nyalaapi yaitu suatu api yang amat besar.7Maka air yang banyak tiada dapatmemadamkan kasih dan air bahpuntiada dapat menenggelamkan dia jikalauorang hendak memberi segala harta isirumahnya akan ganti kasih itu niscayasemata-mata ia dicela.8Maka ada pada kita seorang adikperempuan yang belum susunya kitapengapakankah adik kita itu pada hariorang mencari akan hal kehuaiannya.9 Jikalau ia tembok niscaya kitamembangunkan di atasnya sebuahbangun-bangunan dari pada perak danjikalau ia pintu niscaya kita pagarkandengan papan kayu aras.10Bahwa aku ini tembok dan susukuinipun seumpama bangun-bangunannya

Page 538: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Kidung Agung 8.11–14 20

maka tatkala itu aku ini padapemandangannya seperti seorang yangsudah mendapat selamat.11Maka pada Salomo itu sebuahkebun anggur di Baal-Hamon makadisewakannya kebun anggur itu kepadabeberapa pembela maka hendaklahmasing-masingnya membawa seribukeping perak akan hasilnya.12Adapun kebun anggurku yang akumiliki itu yaitulah di hadapanku haiSalomo, biarlah engkau beroleh yangseribu itu dan yang menunggui hasilnyaitupun biarlah ia beroleh dua ratus.13Hai engkau, yang duduk di dalamtaman bahwa segala sahabat hendakmendengar bunyi suaramu biarlahakupun mendengar dia.14Hai kekasihku, hendaklah engkaubersegera dan hendaklah engkau sepertikijang atau seperti anak rusa di atassegala gunung rempah-rempah.

Page 539: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya

11Bahwa inilah penglihatan Yesayabin Amos yang telah dilihatnya akan

hal Yehuda dan Yerusalem pada zamannUzia dan Yotam dan Ahas dan Hizkiayaitu raja Yehuda.2Dengarlah olehmu hai langit danpasang telingamu hai bumi karenaAllah telah berfirman: "Bahwa Aku telahmembela serta memeliharakan beberapaorang anak-Ku tetapi sekaliannya telahmendurhaka kepada-Ku.3Maka lembu itu mengenal yangempunya dia dan keledaipun tahu akankandang tuannya tetapi Israel tiadamengetahui bahkan kaum-Ku tiadamemperhatikan."4Wahai bangsa yang berdosa yaitusuatu kaum yang sarat kesalahannyasuatu benih yang berbuat jahatdan anak-anak yang telah rusakkelakuannya maka orang-orang itu telahmeninggalkan Allah serta menghinakanYang Mahakudus bagi orang Israel maka

Page 540: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 1.5–9 2

sekaliannya telah menjauhkan dirinyaserta undur.5Apa gunanya kamu disesah lagipada hal makin lebih durhakamu makasegenap kepala itu sakit dan segenaphatipun tawarlah.6Maka dari pada tapak kaki hinggasampai ke kepala satupun tiada padanyayang sehat melainkan luka dan labimdan bilur yang baru maka yaitu belumdibarut atau dibabat atau diobati denganminyak.7Maka tanahmu telah rusak dan segalanegrimu dibakar dengan api makatanahmu itu dimakan oleh orang dagangdi hadapan matamu sehingga telah rusakseperti dibalikkan oleh orang dagang.8Maka anak perempuan Sion itu telahketinggalan seperti pondok dalam kebunanggur bahkan seperti pondok dalamtanaman timun dan seperti negri yangdikepung.9Maka jikalau Allah Tuhan segalatentara tiada meninggalkan bagi kitabaki yang sedikit sekali niscaya hal kitaseperti Sodom dan sama hal kita sepertiGomora.

Page 541: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 1.10–14 310Hai segala penghulu Sodomdengarlah olehmu akan firman Allah haikaum Gomora pasanglah telingamu akanhukum Tuhan kita.11 "Apa faedah kepada-Ku segalakirbatmu yang banyak itu?" demikianlahfirman Allah: "Maka jemulah Aku akansegala kurban bakaran dari pada dombajantan dan akan lemak segala binatangyang gemuk maka tiada Aku suka akandarah lembu atau anak domba ataukambing jantan.12Apabila kamu datang hendakmenghadap hadirat-Ku siapa gerangansudah menuntut yang demikian daripada tanganmu sehingga melayakkanhalaman-Ku.13 Jangan lagi kamu membawapersembahan yang sia-sia makasetanggi itupun suatu kebencian kepada-Ku serta bulan baru dan hari perhentiandan perhimpunan yang dipanggil makakejahatanmu dan perhimpunanmu yangbesar itu tiada tersabarkan oleh-Ku.14Maka hati-Ku membenci segala bulanbaru dan hari rayamu yang tertentu itusekaliannya itu suatu kesusahan bagi-Kupintalah Aku menyabarkan dia.

Page 542: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 1.15–20 415Apabila kamu menadahkan tanganmukelak Aku akan melindungkan mata-Kudari padamu bahkan apabila kamumemperbanyakkan doamu tiada jugaAku mau menengar maka tanganmuberlumur dengan darah.16Basuhlah dirimu dan sucikanlah diajauhkanlah perbuatanmu yang jahat itudari hadapan mata-Ku berhentilah daripada berbuat jahat.17Belajarlah berbuat baik tuntutlahakan keadilan benarkanlah hal orangyang teraniaya bicarakanlah halanak-anak piatu dan tolonglah akanperempuan janda.18Marilah kita berbicara bersama-samademikianlah firman Allah jikalau dosa-dosamu seperti kirmizi niscaya ia akanmenjadi putih seperti salju dan jikalaumerah seperti kesumba niscaya ia akanmenjadi seperti bulu domba.19Maka jikalau kamu berkenan sertamenurut perintah niscaya kamu akanmakan hasil tanah yang baik ini20 tetapi jikalau kamu enggan sertamendurhaka niscaya kamu kelak akandimakan pedang." Karena mulut Allahjuga yang telah mengatakan demikian.

Page 543: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 1.21–26 521Bagaimana negri yang setia itutelah menjadi sundal maka ialahyang dahulu penuh dengan keadilandan kebenaranpun telah menumpangdalamnya tetapi sekarang yaitu tempatpembunuh.22Maka perakmu telah berubah menjaditahi perak dan air anggurmu bercampurair.23Maka segala penghulumu telahdurhaka dan menjadi kawan pencurimasing-masingnya suka akan suapdan menuntut hadiah maka hal anakpiatu tiada dibicarakannya dan bicaraperempuan janda tiada sampai kehadapannya.24Sebab itu demikianlah firmanAllah Tuhan segala bala tentara YangMahakuasa bagi orang Israel: "Wah,Aku hendak melepaskan diri-Ku daripada seteru-Ku serta membalas kepadasegala musuh-Ku25dan Aku hendak membalikkantanganku ke atasmu serta menyucikanengkau dari pada segala cemarmu danmenghapuskan segala timahmu26maka Aku hendak membalikkansegala hakmu seperti dahulu dan segala

Page 544: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 1.27–2.2 6

pembicaramu seperti pada mulanyasetelah itu maka engkau akan dinamainegri kebenaran yaitu negri yang setia."27Maka Sion akan ditebus dengankeadilan dan segala orang yang kembalikepadanya dengan kebenaran.28Tetapi segala orang durhaka danorang berdosa itu kelak binasa bersama-sama dan segala yang meninggalkanAllah akan akan ditumpas kelak.29Karena sekaliannya akan menjadimalu sebab segala pohon beringin yangtelah kamu sukai dan kamu akan berolehaib oleh sebab segala taman yang telahkamu pilih.30Karena kamu akan menjadi sepertipohon beringin yang layu daunnya danseperti taman yang tiada berair.31Adapun yang kuat itu akan menjadiseperti rabuk dan pekerjaannya sepertibunga api maka semuanya akan hangusbersama-sama dan seorangpun tiadadapat memadamkan dia.

21Bahwa inilah firman yangdinyatakan kepada Yesaya bin Amos

dari hal Yehuda dan Yerusalem.2Bahwa akan jadi kelak pada hariyang terkemudian maka gunung rumah

Page 545: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 2.3–6 7

Allah akan ditetapkan di atas kemuncaksegala gunung dan ditinggikan dari atassegala bukit maka segala bangsapunakan tumpah ruah kepadanya3Dan banyak kaum akan datang sertaberkata: "Mari kita naik ke gunungAllah ke rumah Tuhan Yakub maka Iaakan mengajari kita segala jalan-Nyadan kitapun hendak menurut segalalorongnya karena dari dalam Sion akankeluar hukum itu dan firman Allahpunkeluar dari Yerusalem."4Maka iapun akan menjadi hukum diantara segala bangsa serta menempelakbanyak kaum maka sekaliannya akanmenitik pedangnya dijadikannya matabajak dan tumitnyapun dijadikannyasabit maka tiada lagi suatu bangsaakan menaikkan pedangnya atas suatubangsa dan tiada lagi orang belajar ilmuperang.5Hai orang isi rumah Yakub mari kitaberjalan-jalan di dalam terang Allah.6Karena Engkau telah meninggalkankaum-Mu isi rumah Yakub itu karenapenuhlah ia dengan adat orang timurserta menjadi penilik seperti orang

Page 546: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 2.7–12 8

Filistin dan berjabat tangan dengansegala anak dagang.7Maka tangannyapun penuhlah denganemas perak dan perbedaharaannya tiadaberkesudahan maka penuhlah tangannyadengan kuda dan kenaikkannya tiadaberkesudahan.8Maka penuhlah tangannya itu denganberhala dan sekaliannya menyembahperbuatan tangan sendiri yaitu barangyang diperbuat dengan caranya sendiri.9Maka orang hinapun tunduk dan orangbesarpun direndahkannya sebab itujanganlah diampuni akan dia.10Masuklah engkau ke dalam celahbatu dan sembunyikan dirimu dalamdebu dari hadapan hebat Allah dankebesaran-Nya yang mulia itu.11Maka segala mata orang yangtinggi-tinggi itu akan direndahkan dancongkak orang akan ditundukkan hanyaAllah saja yang akan ditinggikan padahari itu.12Karena hari Allah Tuhan segalatentara itu akan datang kelak atas segalaorang yang congkak dan sombong dansegala yang mengatas-ngatas makayaitu akan direndahkan

Page 547: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 2.13–20 913dan atas segala pohon aras diLibanon yang tinggi-tinggi dan yangyang mengatas-ngatas itu dan atassegala pohon beringin di Basan14dan atas segala gunung yangtinggi-tinggi dan atas segala bukit yangmengatas-ngatas15dan atas segala bangun-bangunanyang tinggi-tinggi dan atas segalatembok yang teguh16dan atas segala kapal Tarsis dan atassegala patung yang indah-indah.17Maka kebesaran manusia itu akanakan ditundukkan dan congkak manusiaakan direndahkan hanya Allah saja yangakan ditinggikan pada hari itu.18Maka segala berhala akan hilangsemata-mata19Maka orang akan masuk ke dalamgua-gua batu dan ke dalam lobang-lobang tanah dari hadapan hebat Allahkebesarannya yang mulia itu tatkala Iabangkit hendak menggempakan bumi inisangat-sangat.20Maka pada hari itu kelak orangakan membuangkan berhala peraknyadan berhala emasnya yang telahdiperbuat supaya menyembah dia lalu

Page 548: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 2.21–3.4 10

dicampakkannya kepada segala dakandan kelelawar21 ia hendak masuk ke dalam gua-guabatu dan ke dalam celah-celah batu darihadapan hebat Allah dan kemuliann-Nyayang mulia tatkala Ia berbangkit hendakmenggempakan bumi ini sangat-sangat.22 Jangan kamu indahkan manusia yangbernafas di dalam lobang hidungnyakarena bagaimana patut ia dibilangkan.

31Karena sesungguhnya Allah Tuhansegala tentara akan menghilangkan

dari Yerusalem dan dari Yehuda itusegala sokong dan tongkat yaitusegenap sokong dari pada roti dansegenap sokong dari pada air2dan orang gagah dan orang perangdan hakim dan nabi dan penilik danketua3dan penghulu orang lima puluh danorang muliapun dan pembicara dantukang yang pandai-pandai dan tukangmantera yang ahli.4Maka aku akan menentukanbudak-budak akan raja-rajanya dankanak-kanakpun akan memerintahkandia.

Page 549: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 3.5–9 115Maka kaum itu akan kena aniayaseorang dari pada seorang masing-masing dari pada kawannya makabudak-budakpun akan membesarkandirinya kepada orang tua-tua dan yanghina kepada yang mulia.6Maka apabila orang memegangsaudaranya dalam rumah bapanyaserta berkata: "Bahwa engkau adamenaruh pakaian hendaklah engkaumenjadi pemerintah kami biarlah engkaumemegang kerusakan ini."7Maka pada masa itu kelak ia akanmengangkat suaranya serta berkata:"Aku tiada mau menjadi seorangpenolong karena di dalam rumahkurotipun tiada dan pakaianpun tiada makatiada boleh kami jadikan aku penghulukaum ini.8Karena Yerusalem telah rusak danYehudapun telah jatuh sebab mulutnyadan perbuatannyapun mendurhakakepada Allah sehingga memberi matakemuliaan-Nya.9Maka kenyataan muka orang-orangitupun naik saksi atasnya makadinyatakannya dosa-dosanya sepertiSodom tiada disembunyikannya akan

Page 550: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 3.10–15 12

dia. Susahlah jiwanya karena telahdibalasnya jahat atas dirinya sendiri.10Katakanlah dari hal orang benar itubahwa selamatlah ia karena orang-orangitu akan makan kelak dari pada hasilpekerjaannya.11Tetapi susahlah hal orang-orang jahatbahkan celakalah ia karena perbuatantangannya akan dibalas kepadanya.12Adapun akan hal kaumku bahwakanak-kanak juga menganiayakandia dan perempuan-perempuanmemerintahkan dia. Hai kaumkuengkau disesatkan oleh segala orangyang memimpin engkau dan segalajalanmupun dibinasakannya.13Bahwa Allah telah berbangkit hendakmembicarakan dan telah berdiri hendakmenghukumkan segala kaum.14Bahwa Allah hendak masuk bicaradengan segala ketua kaumnya dandengan segala penghulunya: "Bahwakamulah yang telah memakan kebunanggur itu dan rampasan dari pada orangmiskin ada di dalam segala rumahmu15maka apakah kehendakmu sehinggakamu meremukkan kaumku sertamenghancurkan muka orang miskin?"

Page 551: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 3.16–23 13

demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.16Dan lagi firman Allah: Bahwa olehkarena segala anak perempuan Sion itumengatas-ngatas serta berjalan-jalandengan menjenjangkan lehernya sertabersemboyan dengan matanya sambilberjalan sambil menganjut-anjut danberkerancung pada kakinya17maka sebab itu awin-awin kepalasegala anak perempuan Sion itu kelakakan dipalu Tuhan dengan kudus dankemuliaannyapun akan ditelanjangkanAllah.18Maka pada hari itu kelak Allah akanmenghilangkan segala kemuliaan gelangkakinya dan segala kondenya dandokohnya19dan anting-anting dan gelang tangandan tudung kepala dan perhiasan kepala20dan rantai perhiasan kaki danpanding dan cambul bau-bauan dantinggal perhiasan21dan cincin dan makoti22dan pakaian hari raya dan segalabaju dan selendang dan sembalet23dan cermin muka kondang dan kainkatan dan berka malayah.

Page 552: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 3.24–4.3 1424Maka akan jadi kelak bau busukakan ganti rempah-rempah yang harumdan tali akan ganti ikat pingang dankepala gundul akan ganti rambut yangdisanggul dan kain karung akan ganti julidan kulit disalar akan ganti keelokkan.25Maka segala laki-lakimu akan rebahdimakan pedang dan segala oranggagah-gagahmupun dalam peperangan.26Maka pintu gerbangnya kelak akanberdukacita serta meratap dan ia akanmenjadi sunyi lalu duduk di tanah.

41Maka pada masa itu kelak tujuhorang perempuan akan memegang

seorang laki-laki serta berkata: "Bahwakami hendak makan roti kami sendiridan memakai pakaian sendiri hanyabiarlah kami disebut dengan namamudan hendaklah engkau menghapuskankecelaan kami."2Maka pada masa itu kelak cabangAllah itu menjadi elok dan mulia danhasil tanah akan menjadi amat baik danindah-indah bagi segala orang Israelyang telah luput itu.3Maka akan jadi kelak barangsiapayang lagi ada di Sion dan yang tertinggaldi Yerusalem itu akan disebut kudus yaitu

Page 553: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 4.4–5.1 15

barangsiapa yang tersurat namanya diantara segala yang hidup di Yerusalem4yaitu tatkala kecemaran segala anakperempuan Sion telah dibasuhkanAllah dan darah Yerusalempun telahdihapuskannya dari tengah-tengahnyaoleh roh hukuman dan oleh rohpenghangusan.5Maka di atas segenap tempatkedudukkan gunung Sion itu dan atassegala perhimpunannya kelak akandijadikan Allah suatu awan dan asappada siang hari dan suatu cahaya apiyang bernyala pada malam hari karenaakan ada suatu tudungan di atas segalakemuliaan itu.6Maka akan ada suatu kemah bagipernaungan dari pada panas siang haridan akan tempat lindungan dan tempatteduhan dari pada ribut dan dari padahujan.

51Biarlah kiranya aku nyanyikan bagikekasihku suatu nyanyian dari hal

kekasihku akan peri kebun anggurnya.Bahwa pada kekasihku itu ada suatukebun anggur pada bukit yang amatsubur

Page 554: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.2–6 162maka digalinya suatu parit kelilingnyadipungutnya segala batu dan ditanamnyabeberapa poko anggur yang pilihanlalu dibangunkannya sebuah bangun-bangunan di tengah-tengahnya dan lagidipahatkannya suatu irikan anggur didalamnya maka dinantikannya kebunitu mengeluarkan buah anggur tetapidikeluarkannya buah anggur hutan.3Akan sekarang hai segala isi Yerusalemdan orang Yehuda biarlah kiranya kamumembicarakan antara Aku dengan kebunanggur-Ku itu.4Apa lagi yang boleh diperbuatkepada kebun anggur-Ku yang belumAku perbuat dalamnya maka tatkalaAku menantikan dia mengeluarkanbuah anggur mengapa gerangandikeluarkannya buah anggur hutan.5Akan sekarang Aku hendakmemberitahu kepadamu barang yanghendak Kuperbuat kepada kebun anggur-Ku bahwa Aku hendak membangunkanpagarnya maka ia akan dimakan habisdan Aku hendak merobohkan temboknyamaka ia akan diliak6Maka Aku hendak menjadikan diasunyi maka tiada aku dirancing atau

Page 555: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.7–10 17

dicangkul lagi akan dia melainkan duridan onak akan bertumbuh dalamnyadan Aku hendak menyuruh awan-awanjangan menurunkan hujan lagi keatasnya.7Karena kebun anggur Allah Tuhansegala tentara yaitulah isi rumah Israeldan orang-orang Yehuda itulah tanamanyang berkenan kepada-Nya makadinantikan-Nya keadilan tetapi adaaniaya dan dinantikan-Nya kebenarantetapi ada teriak orang.8Susahlah segala orang yangmenambahkan rumah dengan rumahdan menghubungkan ladang denganladang sehingga tiada bertempat lagi dankamupun didudukkan seorang-seorangdi tengah-tengah tanah itu.9Maka Allah Tuhan segala tentaraitu telah befirman kepada telingaku:"Bahwa sesungguhnya beberapa rumahakan menjadi sunyi yaitu yang besar danyang indah-indah seorangpun tiada akanduduk dalamnya.10Maka sepuluh relung kebun anggurakan memberi hasil satu buyung danbenih satu pikul akan memberi hasil satugantang."

Page 556: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.11–15 1811Susahlah segala orang yang bangunpagi-pagi supaya mencari minumanyang keras dan yang menunggu sampaijauh malam sehingga ia digelapkan olehair anggur.12Adapun kecapi dan gambus danrebana dan suling dan air anggurpunadalah di dalam perjamuannya tetapitiada diindahkannya pekerjaan Allah dantiada diperhatikannya segala perbuatantangan-Nya.13Maka inilah sebabnya kaum-Ku itutelah menjadi tawanan yaitu oleh karenakurang pengetahuannya maka segalaorangnya yang mulia-mulia itu telahlapar dan segala orang kebanyakkantelah kekeringan oleh dahaga.14Maka sebab itu alam maut telahmemberikan dirinya serta mengangakanmulutnya dengan tiada berhingga makasegala kemuliaannya dan kelimpahannyadan kebesarannya dan segala orangnyayang bersuka-suka itu akan turun kedalamnya.15Maka orang yang hina telahditundukkan dan orang besar itupuntelah direndahkan dan mata orang yangtinggi-tinggi itupun telah direndahkan

Page 557: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.16–21 1916 tetapi Allah Tuhan segala tentaratelah ditinggikan dalam keadilan danTuhan yang Mahakudus itu telahdikuduskan dalam kebenaran.17Maka segala anak domba akanmakan rumput seperti dalam padangrumputnya dan orang-orang dagangakan makan hasil segala tempat oranggemuk yang telah rusak itu.18Susahlah bagi segala orang yangmenarik kejahatan dengan tali yangsia-sia dan dosapun seperti dengan talipenarik kereta19dan yang berkata: "Biarlah Iabersegera dan biarlah Ia membangunkanpekerjaan-Nya supaya kita lihat danbiarlah bicara Yang Mahakudus orangIsrael itu makin hampir lalu sampaisupaya kita ketahui.20Susahlah bagi segala orang yangmenyebutkan yang jahat itu baikdan yang baik disebutkan jahat yangmenggantikan kegelapan dengan terangdan terang dengan kegelapan yangmenggantikan yang manis dengan yangpahit dan yang pahit dengan yang manis.21Susahah bagi segala orang yangberbudi pada sangkanya sendiri dan

Page 558: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.22–25 20

yang bijaksana pada pemandangannyasendiri.22Susahlah bagi segala orang yanggagah meminum air anggur dan orangyang kuat mencampurkan minumanyang keras23yang membenarkan orang jahatsebab makan suap dan kebenaran orangbenar itu dijauhkannya dari padanya.24Maka sebab itu seperti lidah apimemakan jerami dan rumput keringhilang dalam nyala api demikianlahkelak akarnya akan menjadi sepertibarang yang busuk dan bunganyapunbeterbangan seperti abu karena telahdibuangkannya hukum Allah Tuhansegala tentara dan tiada diindahkannyafirman Yang Mahakudus bagi orangIsrael.25Maka sebab itu murka Allah itutelah bernyala atas kaum-Nya dandiulurkannya tangan-Nya atas orang-orang itu dipalunya akan dia sehinggasegala bukitpun gempa dan segalabangkainya itupun seperti sampah ditengah-tengah segala jalan. Maka dalampada itupun tiada juga murkanya itu

Page 559: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 5.26–30 21

diundurkan melainkan tangan-Nya lagiterhulur.26Maka inipun akan mendirikan suatualamat bagi segala bangsa dari jauh dania akan bersiul memanggil dia dari ujungbumi maka segeralah sekaliannya akandatang dengan pantasnya27maka di antaranya itu seorangpuntiada penat atau terantuk kakinya danseorangpun tiada akan mengantuk atautidur maka ikat pinggangnyapun tiadaakan dikendurkan atau tali kasutnyaputus28maka tajamlah segala anakpanahnya dan segala panahnyapunterpasanglah maka kuku kaki kudanyaakan dibilangkan seperti batu dan segalaroda kenaikkannya seperti angin puntingbeliung29adapun suaranya seperti singa iaakan mengaum seperti anak singabahkan sekaliannya akan mengaumdan menerkam mangsanya sepertimembawa lari dengan selamatnya makaseorangpun tiada dapat melepaskan dia.30Maka pada hari itu kelak bunyinyamenderu seperti laut dan jikalau orangmemandang kepada tanah itu niscaya

Page 560: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 6.1–5 22

ada kegelapan dan kesusahan dan terangitupun digelapkan dalam awan-awannya.

61Maka pada tahun raja Uzia mangkatitu kelihatanlah Tuhan kepadaku

duduk di atas arasnya yang tinggi danmulia maka kaabahpun dipenuhilah olehkaki jubah-Nya.2Maka segala seraf pun adalah berdiridi atasnya pada masing-masingnya adaenam sayapnya maka dengan dua sayapditudungnya mukanya dan dengan duasayap ditudungnya kakinya dan dengandua sayap ia terbang.3Maka berserulah seorang kepadaseorang serta berkata: "Kudus, kudus,kudus bagi Allah Tuhan segala tentaramaka segenap bumipun penuhlahdengan kemuliaan-Nya."4Maka bergoncanglah segala alasbandul sebab bunyi suara orang yangberseru itu dan rumah itupun penuhlahdengan asap.5Maka kataku: "Susahlah bagikukarena binasalah aku sebab aku iniseorang yang najis bibir mulutku danaku duduk di antara suatu kaum yangnajis bibir mulutnya karena mataku

Page 561: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 6.6–10 23

sudah melihat Raja itu yaitu Allah Tuhansegala tentara."6Maka terbanglah seorang dari padasegala seraf itu mendapatkan akudibawanya pada tangannya suatu baraapi yang telah diambilnya dari atastempat membakar setanggi itu denganpenyapit7maka dikenakannya kepada mulutkuserta berkata: "Bahwa yaini telahmengenai bibir mulutmu makakesalahanmu telah hilang dan dosamutelah diampuni.8Maka kudengar pula akan suara Tuhanberfirman: "Siapakah yang akan Kusuruhdan siapa hendak pergi karena kita?"Maka kataku: "Inilah aku, suruhlah aku."9Maka firman-Nya: "Pergilah engkaukatakan kepada kaum ini: Hendaklahkamu dengar juga tetapi janganmengerti dan hendaklah kamu lihat jugatetapi jangan mengetahui.10Keraskanlah hati kaum ini danberatkanlah telinganya dan tutupkanmatanya supaya jangan dilihatnyadengan matanya dan didengarnyadengan telinganya dan mengerti dengan

Page 562: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 6.11–7.2 24

hatinya sehingga ia bertobat laludisembuhkan."11Maka sembahku: "Ya Tuhan, berapalama lagi?" Maka jawab-Nya: "Sehinggasegala negri telah rusak dan seorangpuntiada duduk dalamnya dan segala rumahdengan tiada orang isinya dan tanah ituhabis rusak12dan manusia itu dipindahkan Allahjauh-jauh dan banyaklah segala tempatsunyi di tengah-tengah tanah itu.13Maka jikalau tinggal lagi dalamsepuluh satu niscaya yaitu akan dimakanhabis seperti pohon beringin padi danpohon beringin babi yang lagi tinggaltunggulnya tatkala ia ditebang makademikian juga benih yang kudus itumenjadi tunggulnya."

71Maka adalah pada zaman Ahas binYotam bin Uzia, raja Yehuda, tiba-tiba

berangkatlah Rezin, raja Aram, danPekah bin Remalya, raja Israel, lalu naikke Yerusalem hendak menyerang akandia tetapi tiada dapat dikalahkannya.2Maka dikabarkan oranglah kepada isiistana Daud mengatakan: "Bahwa orangAram itu sepakat dengan Efraim." Makatergeraklah hati baginda dan hati segala

Page 563: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 7.3–8 25

rakyatnya seperti segala pohon kayu dirimba tergerak oleh angin.3Maka firman Allah kepada Yesaya:"Keluarlah engkau bertemu denganAhas, baik engkau baik anakmu, SyearYasyub, dekat ujung saluran kolam yangtinggi pada jalan raya menuju ladangtukang penyuci kain.4Katakanlah kepadanya: Ingat baik-baik hendaklah engkau berdiam jangantakut dan jangan hatimu tawar sebabdua batang pentung api yang berasapini yaitu sebab kehangatan marah Rezindan Aram dan anak Remalya itu.5Karena Aram itu sudah membicarakancelaka atas engkau serta Efraim dananak Remalya itu mengatakan:6Biarlah kita mendatangi Yehuda sertamenyusahi dia dan menyahkan dia bagidiri kita dan kita angkat seorang raja ditengahnya yaitu anak Tabeel7 tetapi demikianlah firman Tuhan kitaAllah: bahwa perkara itu tiada akantetap dan tiada akan jadi.8Karena kepala Aram itu ialah Damsyikdan kepala Damsyik itu ialah Rezinmaka didalam enam puluh lima tahunlagi kelak Efraim itu akan dipecahkan

Page 564: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 7.9–15 26

sehingga tiada lagi menjadi suatubangsa9Adapun kepala Efraim itu ialahSamaria dan kepala Samaria itu ialahanak Remalya. Maka jikalau tiadakamu percaya niscaya tiada kamu akanditetapkan."10Mala firman Allah pula kepada Ahas,demikian: "Pintalah olehmu suatu alamatdaripada Tuhanmu Allah11pintalah yang demikian baik padatempat yang dalam baik pada tempatyang tinggi."12Maka kata Ahas: "Tiada aku maumeminta dia dan tiada aku maumencobai Allah."13Maka kata Yesaya: "Dengarlaholehmu hai isi rumah Daud yang telahkamu memintakan manusia itu perkarayang sedikitkah sehingga kamu hendakmemintakan Tuhanku pula.14Sebab itu Tuhan sendiri hendakmemberi kepadamu suatu alamatbahwa anak dara akan mengandung laluberanak laki-laki maka dinamainya kelakakan Dia Imanuel.15Adapun air dadih dan air maduakan makanannya tatkala diketahuinya

Page 565: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 7.16–20 27

membuangkan yang jahat dan memilihyang baik.16Karena sebelum budak itu tahumembuangkan yang jahat dan memilihyang baik itu maka tanah yang engkaubenci kedua rajanya itu akan ketinggalankelak.17Maka atas engkau dan atas kaummudan atas isi rumah bapamu kelak Allahakan mendatangkan suatu zaman yangbelum pernah datang yang demikiandari pada zaman Efraim bercerai denganYehuda itu yaitu raja Asyur."18Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Allah akan bersiul memanggillalat yang ada di hulu-hulu sungai Mesirserta memanggil lebah yang di tanahAsyur.19Maka yaitu akan datang kelak laludiam semuanya dalam segala lembahyang sunyi-sunyi dan dalam segala celahbatu dan pada segala poko duri danpada segala padang rumput.20Maka pada hari itu kelak Tuhan akanmencukur dengan pisau pencukur yangdisewa yang ada pada jajahan yang diseberang sungai yaitu dengan raja Asyurbaik segala rambut di kepala baik segala

Page 566: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 7.21–25 28

rumah di kaki maka janggut itupun akandimakannya.21Maka pada masa itu akan jadikelak bahwa akan ada seseorangmemeliharakan seekor lembu betinayang lagi muda dan dua ekor domba.22Maka akan jadi kelak dari sebabbanyak air susu yang dikeluarkannyabahwa orang itu kelak makan air dadihkarena air dadih dan air madu akanmenjadi makanan orang yang lagitinggal di tengah-tengah tanah itu.23Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa pada segala tempat yang dahuluada poko anggur seribu batang harganyaseribu keping perak maka di sana jugaakan tempat duri-duri dan onak belaka.24Maka dengan anak panah dan denganbusur kelak orang akan datang ke sanasebab segenap tanah itu duri-duri danonak belaka.25Maka segala bukit yang dahuludicangkul itu tiada boleh orang sampaike sana sebab takut duri-duri danonak itu melainkan yaitu tempat orangmenghalau lembu ke sana dan akandiliak-liak oleh domba.

Page 567: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 8.1–7 29

81Maka firman Allah kepadaku:"Ambillah bagi dirimu suatu loh

batu yang besar suratkanlah kepadanyadengan suratan manusia demikian: bagiMaher-Syalal Hasy-Bas."2Maka akupun hendak mengambil bagidiriku dua orang saksi yang kepercayaanakan menyurat yaitu imam Uria danZakharia bin Yeberekhya.3Maka berdampingkan aku dengannabiah itu maka mengandunglah ia laluberanak laki-laki. Maka firman Allahkepadaku: "Hendaklah engkau menamaidia: Maher-Syalal Hasy-Bas.4Karena sebelum budak itu tahuberteriak: Bapa atau Emak tak dapattiada segala harta Damsyik dan segalarampasan Samaria kelak akan dibawalari ke hadapan raja Asyur itu."5Maka firman Allah kepadaku lagi sekalidemikian:6 "Sedang kaum ini telah engganakan segala air Syiloah yang mengalirperlahan-lahan melainkan suka ia akanRezin dan akan Remalya itu7 sebab itu didatangkan Tuhan keatasnya segala air sungai yang kuat danbanyak yaitu raja Asyur dengan segala

Page 568: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 8.8–12 30

kemuliaannya maka ia akan sibuk padasegala alurannya dan mengacapi segalatebingnya8maka ia akan mengalir langsungke Yehuda maka bahlah ia sampaiterus hingga sampailah ia ke leherdan sabaknya yang terkembang ituakan memenuhi seluruh tanahmu, haiImanuel.9Gemparlah kamu hai segala kaummaka kamu akan dipecahkan pasanglahtelingamu hai kamu sekalian isi negriyang jauh-jauh ikatlah pinggangmumaka kamu akan dipecahkan bahkanikatlah pinggangmu maka kamu akandipecahkan.10Hendaklah kamu berbicara bersama-sama maka yaitu akan dibatalkankatakanlah perkataan ini maka yaitutiada akan tetap karena Allah akanmenyertai kami.11Karena demikianlah firman Allahkepadaku dengan tangan yang kuatdiajarkannya aku jangan aku menurutjalan kaum ini, firman-Nya:12 "Janganlah kamu katakan khianatdalam hal segala yang dikatakan khianatoleh kaum ini dan jangan kamu takut

Page 569: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 8.13–18 31

akan segala yang ditakutinya dan jangankamu terperanjat.13Maka Allah Tuhan segala tentaraIalah yang patut kamu kuduskan makahendaklah kamu takut akan Dia danterperanjat akan Dia.14Maka iapun akan menjadi bagimusuatu tempat kudus melainkan bagikedua isi rumah Israel ia akan menjadibatu terantuk dan batu sentuhan danbagi segala orang isi Yerusalem ia akanmenjadi suatu apit-apit dan suatu jerat.15Maka banyak orang yang akanterantuk kepadanya lalu jatuh dan lukadan kena jerat dan kena tangkap."16Maka hendaklah engkau gulungkankesaksian itu dan meteraikan hukumTaurat di antara segala muridku.17Maka aku hendak menantikan Allahyang melindungkan mukanya dari padaisi rumah Yakub dan aku hendak mencariDia.18Bahwa aku ini dengan anak-anakyang diberi kepadaku oleh Allah makakamilah menjadi alamat dan ajaib diantara orang Israel dari pada pihak AllahTuhan segala tentara yang duduk di atasgunung Sion.

Page 570: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 8.19–9.1 3219Maka tatkala orang berkatakepadamu: "Bahwa hendaklah kamumencari orang yang menaruh hantuSyetan dan orang yang memakai hikmatyang membaca dengan komat-kamitmulutnya bukankah patut suatu kaumitu mencari akan Tuhannya patutkahdicarinya akan orang mati oleh karenaorang yang hidup."20Carilah akan hukum Taurat dan akankesaksian itu jikalau kiranya perkataanitu tiada setuju dengan perkataan ininiscaya tiada terbit pajar baginya.21Maka sekaliannya akan menjalanitanah itu dengan hal yang amat susahdan dengan laparnya maka akanjadi kelak tatkala laparnya itu makasekaliannya akan naik marah danbersumpah demi rajanya dan demiTuhannya serta menengadah ke langit.22Maka sekaliannya akan menilikkepada bumi bahwa sesungguhnya adakesesakkan dan kegelapan yaitu kelamkabut kesakitan dan sekaliannya akandihalaukan ke dalam gelap gulita.

91Tetapi yang dahulu dalam kesakitanitu tiada kelam kabut. Maka pada

zaman dahulu dikejikannya tanah

Page 571: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 9.2–5 33

Zebulon dan tanah Naftali tetapi padaakhir zaman dipermuliakannya akandia pada jalan di tepi tasik di seberangYordan yaitu Galil, negri bangsa asingitu.2Maka kaum yang berjalan-jalan dalamgelap itu sudah melihat terang yangbesar dan orang yang duduk di tanahyang dinaungi maut bagi orang-orang itusudah terbitlah terang.3Bahwa Engkau telahmemperbanyakkan bangsa itu danEngkau telah menambahi kesukaannyamaka sekaliannya bersukacita dihadapan hadirat-Mu seperti kesukaanpada musim menuai dan sepertikesukaan orang yang membagirampasan.4Karena kuk yang ditanggungnya dankayu gandarannya dan tongkat orangyang menganiayakan dia telah Engkaupatahkan seperti pada zaman orangMidian.5Karena segala alat orang yangbersenjata dalam huru hara dan segalapakaian yang berlumur dengan darah ituakan dihanguskan kelak dan dimakanapi.

Page 572: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 9.6–10 346Karena bagi kita seorang kanak-kanaktelah diperanakkan bahkan bagi kitaseorang anak laki-laki telah dikaruniakanmaka perintah kelak akan ditanggungkanke atas bahunya dan namanyapun akandisebut orang: Ajaib pembicara Allahyang Mahakuasa, Bapa yang kekal,Penghulu sejahtera.7Maka perintahnya dan sejahtera itukelak akan bertambah-tambah dengantiada berkeputusan di atas tahta Dauddan di atas tahta kerajaannya akanmenetapkan dia serta meneguhkan diadengan keadilan dan dengan kebenarandari pada masa ini hingga sampaiselama-lamanya. Adapun kerajinan AllahTuhan segala tentara itu akan melakukanyang demikian.8Maka telah disuruhkan Tuhan suatufirman kepada Yakub maka yaitu telahberlaku atas Israel.9Maka segenap kaum itu akanmengetahuinya yaitu Efraim dan orangisi Samaria yang mengatakan dengancongkak dan dengan sombong hatinya:10 "Bahwa segala batu bata telah rubuhtetapi kita hendak membangunkan puladengan batu yang terpahat dan segala

Page 573: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 9.11–16 35

pohon kayu jumiz sudah ditebang tetapikita hendak menggantikan dia dengankayu aras."11Maka itulah sebabnya Allah hendakmeninggikan segala musuh Rezin supayamenyerang akan dia dan ia hendakmembangkitkan segala seterunya12baik orang Aram dari hadapanbaik orang Filistin dari belakang makasekaliannya akan menelan Israel denganternganga mulutnya. Maka dalampada itupun tiada juga murkanya itudiundurkan melainkan tangan-Nya lagiterhulur.13Tetapi tiada juga kaum itu kembalikepada yang memalu dia dan tiadadicarinya akan Allah Tuhan segalatentara.14Sebab itu Allah akan mengerat daripada Israel itu baik kepala baik ekor baikpelepah baik mendarung dalam seharijuga.15Adapun orang yang tua lagi muliaialah kepalanya dan nabi yang mengajardusta itu ialah ekornya.16Karena kaum ini disesatkan olehsegala pemimpinnya dan orang yangdipimpin itupun binasalah.

Page 574: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 9.17–21 3617Sebab itu Tuhan tiada akan bersuka-suka sebab segala orang muda-mudanyadan tiada dikasihaninya segala anakpiatu dan segala jandanya karenamasing-masingnya itu tiada beragamalagi berbuat jahat dan tiap-tiap mulut itumenngatakan kebodohan. Maka dalampada itupun tiada juga murka-Nya itudiundurkan melainkan tagan-Nya lagiterhulur.18Karena kejahatan itu bernyala-nyalaseperti api dimakannya segala duridan onak bahkan yaitu dipasang dalamsemak-semak di hutan sehingga asap itunaik berkepul-kepul.19Maka oleh murka Allah Tuhansegala tentara telah hanguslah tanahitu dan kaum itupun seperti dimakanapi seorangnyapun tiada sayang akansaudaranya.20Maka pada sebelah kanan kelakorang akan merampas tetapi laparjuga dan pada sebelah kiri kelak orangmakan tetapi tiada juga kenyang makamasing-masingnya akan makan daginglengannya sendiri21Manasye memakan Efraim danEfraim memakan Manasye dan keduanya

Page 575: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.1–4 37

bersama-sama memakan Yehuda makadalam pada itupun tiada juga murkanyaitu diundurkan melainkan tangannya lagiterhulur.

101Sesungguhnya bagi orang yangmenentukan undang-undang

yang tiada benar dan bagi segalapenyurat yang menyuratkan aniaya2 supaya dijauhkannya orang papadari pada hukum yang adil dan supayadiambilnya hak orang miskin dari antarakaumku supaya dirampasnya segalasegala perempuan janda dan supayasegala anak piatu menjadi rampasannya.3Maka apa gerangan yang hendakkamu perbuat pada hari pembalasandan dalam kerusakan yang akan datangdari jauh kepada siapa gerangan kamuhendak lari meminta tolong dan dimanakah kamu hendak meinggalkankemuliaan.4Hanya sekaliannya akan tunduk dibawah segala orang tawanan dan akanrebah di bawah segala orang yangterbunuh. Maka dalam pada itupuntiada juga murka-Nya itu diundurkanmelainkan tangan-Nya lagi terhulur.

Page 576: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.5–10 385Hai Asyur, engkaulah rotan murka-Kudan tongkat yang di dalam tangannyayaitu geram-Ku.6Maka Aku hendak menyuruhkandia akan menyerang suatu bangsayang tiada beragama dan Aku hendakmemesankan dia akan melawan kaumyang Aku murkai akan merebut danmerampas dan akan melayakkan diaseperti becek di jalan.7Tetapi bukannya demikian maksudnyadan supaya hatinya bukannya begitumelainkan niat hatinya hendakmembinasakan dan menumpasbangsa-bangsa bukan sedikit.8Karena demikianlah katanya: "Bahwaakan segala penghuluku itu bukankahsekaliannya raja-raja?9Bukankah Kalno itu sama sepertiKarkemis bukankah jahat sama denganArpad bukankah Samaria sama denganDamsyik?10Sedang tangannya telah sampaikepada beberapa kerajaan segalaberhala yang terlebih indah patungukirannya dari pada segala patungYerusalem dan Samaria.

Page 577: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.11–14 3911Maka seperti perbuatanku akanSamaria dan segala berhalanya itubukankah demikian juga perbuatankukelak akan Yerusalem dan segalaberhalanya itupun?"12Sebab itu akan jadi kelak apabilaselesailah Tuhan dari pada segalapekerjaan-Nya di aras gunung Siondan atas Yerusalem maka Aku akanmembalas segala kehendak hati rajaAsyur yang besar itu dan segalakemuliaan pemandangannya yangtinggi-tinggi itu.13Karena demikianlah katanya: "Bahwadengan kuasa tangan-Ku Aku telahberbuat demikian dan oleh budi-Kukarena Aku bijaksana maka Aku telahmemindahkan sempadan segala kaumdan segala perbendaharaannya telahKurampas dan dengan gagah-Ku telahKurendahkan segala yang duduk di atastahta kerajaan.14Maka tangan-Ku telah mendapatkekayaan segala kaum itu seperti sarangburung dan seperti orang memunguttelur yang ketinggalan demikian jugatelah Kukumpulkan segenap bumimaka seorangpun tiada yang mengiri

Page 578: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.15–19 40

sayapnya atau yang membuka paruhatau mencicit."15Masakan beliung itu memegahklandirinya kepada orang yang menetapkandia masakan gergaji itu membesarkandirinya kepada orang yang menarik diaseolah-olah rotan menggerakkan orangyang mengangkat dia atau seolah-olahtongkat mengangkat barang yangbukannya kayu.16Maka itulah sebabnya Allah Tuhansegala tentara itu akan menguraskankelak segala orangnya yang gemuk dandi bawah kemuliaannya akan dipasangkelak suatu nyala seperti nyala api.17Maka terang Israel itu akan menjadiseperti api dan yang kudus itu sepertinyala api maka yaitu akan membakardan memakan segala durinya danonaknya dalam sehari juga.18Maka Ia akan menghanguskankemuliaan rimbanya dan ladangnya yangsubur baik nyawa baik badan maka halitu seperti tatkala terpingsan orang yangmemegang panji-panji.19Maka segala pohon kayu dalamrimbanya yang lagi tinggal itu sedikit

Page 579: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.20–24 41

saja bilangannya sehingga seorangbudak dapat menyurat jumlahnya.20Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa segala baki orang Israel dansegala orang isi rumah Yakub yangtelah luput itu tiada akan bersandarlagi kepada yang telah memalu diamelainkan sekaliannya akan bersandarkepada Allah Tuhan orang Israel yangMahakudus itu dengan sungguh hatinya.21Maka bakinya akan kembali kepadaAllah yang Mahakuasa yaitu baki Yakub.22Karena jikalau bilangan kaummuIsrael itu seperti pasir di tepi lautsekalipun niscaya hanya bakinya sajaakan kembali maka suatu kebinasaantelah tertentu yaitu limpahlahkebenarannya.23Karena suatu kesudahan yang telahtertentu akan didatangkan Allah Tuhansegala tentara itu ke tengah-tengahsegenap bumi.24Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Hai kaum-Kududuk di Sion janganlah kamu takut akanorang Asyur jikalau engkau disusahinyadengan rotan dan tongkatnyapun

Page 580: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.25–29 42

diangkatkannya atas kamu dengan periorang Mesir sekalipun.25Karena dalam sebentar saja lamanyakelak murka-Ku akan digenapkandan geram-Kupun oleh kebinasaanorang-orang itu.26Bahwa Allah Tuhan segala tentara ituakan membangkitkan atas orang-orangitu suatu cemeti seperti pada masaorang Midian telah dibunuh di atas batuOreb itu maka rotannya akan diulurkandi atas laut dan diangkatkannya kelakakan dia dengan peri orang Mesir.27Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa tanggungannya akan hilang daripada bahumu dan kuknya dari padatengkukmu maka kuk itu akan binasakelak oleh minyak."28Bahwa ia telah sampai ke Ayatlangsung ke Migron ditaruhnyabarang-barangnya di Mikhmas29Maka sekaliannya telah mendakicuraman itu dan sekaliannyamenumpang di Geba maka Ramapungementarlah dan Gibea negri Saul itutelah lari.

Page 581: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 10.30–11.3 4330Nyaringkanlah suaramu, hai anakperempuan Galim dengarlah olehmu, haiLaisya beri jawab hai Anatot.31Maka Madmena telah lari dan segalaorang isi Gebim berhimpun hendak lari.32Maka pada hari ini juga ia hendakberhenti dekat Nob ia mengacaukantangannya kepada gunung anakperempuan Sion yaitu bukit Yerusalem.33Bahwa Allah Tuhan segala tentara ituakan menutuh segala cabang denganhebat dan yang panjang-panjang akanditebang dan yang tinggi-tinggi akandirendahkan.34Maka ia akan menebas segalasemak-semak hutan itu dengan besi danLibanonpun akan tumbang oleh yanggagah itu.

111Maka dari pangkal Isai ituakan keluar suatu tunas dan

suatu tarukpun dari pada akarnya akanberbuah kelak.2Maka Roh Allah akan diam di atasnyayaitu Roh budi dan pengertian, Rohbicara dan kekuatan, Roh pengetahuandan takut akan Allah3adapun takut akan Allah itulahkesukaannya dan tiada ia akan

Page 582: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 11.4–8 44

memutuskan hukum menurutpemandangan matanya atau menghardikorang menurut pendengaran telinganya4melainkkan ia akan membicarakanhal orang miskin dengan kebenaranserta menghardik orang dengan keadilanoleh karena segala orang yang lemahlembut hatinya di atas bumi maka iaakan menyesah bumi ini dengan rotanmulutnya segala orang jahat dengannafas yang kelauar dari pada bibirnya.5Adapun kebenaran itulah ikatpinggangnya dan setia itulah ikatperutnya.6Maka serigala itu akan duduk kelakbersama-sama dengan anak dombaharimaupun kelak berbaring dengananak kambing maka anak lembu dananak singa dan lembu yang gemukitupun bersama-sama dan semuanyadihalau oleh budak yang kecil.7Maka lembu betina dan beruangpunakan makan dan anak-anak keledainyaitu kelak berbaring bersama-sama dansingapun akan memakan rumput sepertilembu.8Maka kanak-kanak yang menyusuakan bermain-main dekat lobang ular

Page 583: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 11.9–12 45

tedung dan budak yang telah cerai susuitu akan memasukkan tangannya kedalam lubang ular beludak.9Maka tiada ada yang merusakkan ataumembinasakan pada seluruh gunung-Kuyang kudus itu karena penuhlah bumi inikelak dengan pengetahuan akan Allahseperti lautan diliputi oleh air.10Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa akar Isai yang terdiri akan suatualamat bagi segala kaum itu akan diceraikelak oleh segala bangsa dan tempatperhentiannya akan menjadi mulia.11Maka pada masa itu akan jadikelak bahwa Tuhan akan mengangkattangan-Nya pada kedua kalinya hendakmengembalikan baki kaum-Nya yanglagi tinggal yaitu dari Asyur dan dariMesir dan dari Patros dan dari Kusy dandari Elam dan dari Sinear dan dari Hamatdan dari segala pulau tukung di laut.12Maka ia akan mendirikan suatualamat bagi segala bangsa lalumenghimpunkan segala orang Israelyang terbuang serta mengumpulkansegala orang Yehuda yang tercerai-beraiitu dari pada empat penjuru bumi ini.

Page 584: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 11.13–12.1 4613Maka dengki orang Efraimpun akanhilang kelak dan segala yang menyusahiYehuda itu akan tumpas sehinggaEfraim tiada akan dengki akan Yehudadan Yehudapun tiada akan menyusahiEfraim.14Maka keduanya itu akan menerkambahu orang Filistin pada sebelah baratdan bersama-sama ia akan merampassegala anak negri timur maka keduanyaakan mengulurkan tangannya keatas Edom dan Moab dan segala baniAmonpun akan menurut perintahnya.15Maka Allah akan membinasakanteluk laut Mesir maka dengan anginnyayang panas ia akan mengacaukantangannya atas sungai itu serta memaludia menjadi tujuh anak sungai sehinggaorang mengarung dia dengan berkasut.16Maka akan ada suatu jalan raya bagibaki kaum-Nya yang lagi tinggal yaitudari Asyur sama seperti yang ada bagiIsrael pada zaman ia telah keluar daritanah Mesir.

121Maka pada hari itu kelak engkauakan berkata: "Bahwa aku

mengucap syukur kepada-Mu ya Allah,karena sungguhpun Engkau telah murka

Page 585: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 12.2–13.1 47

akan daku tetapi murka-Mu itu sudahundur maka Engkau menghiburkan aku.2Bahwasanya Tuhan itulah selamatkuaku hendak menaruh harap akan Diadan tiada aku takut kelak karena Allahyaitu Yahweh ialah kekuatanku dannyanyianku dan Iapun telah menjadiselamatku.3Sebab itu dengan sukacita kelak kamuakan menciduk air dari dalam telagaselamat.4Maka pada hari itu kelak kamu akanberkata: "Hendaklah kamu mengucapsyukur kepada Allah sebutkanlah nama-Nya masyhurkanlah perbuatan-Nya diantara segala kaum katakanlah olehmubahwa namanya itu sangat tinggi.5Bernyanyilah olehmu bagi Allahkarena perbuatan-Nya sangat muliahendaklah hal itu diketahui pada seluruhmuka bumi.6Hai orang isi Sion nyaringkanlahsuaramu serta bersorak karena TuhanIsrael yang Mahakudus itu besar adanyadi tengah-tengahmu."

131Bahwa inilah penglihatan darihal Babel yang telah dilihat oleh

Yesaya bin Amos.

Page 586: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 13.2–6 482Hendaklah kamu mendirikan suatualamat di atas gunung yang gundulnyaringkanlah suaramu kepada orang-orang itu dan isyaratkan dengantanganmu supaya orang-orang itumasuk pintu orang yang bangsawan.3Maka Aku telah berfirman kepadasegala orang yang telah Kukuduskanbahkan Aku sudah memanggil segalaorang-Ku yang gagah-gagah supayadilakukannya murka-Ku yaitu segalaorang yang bersuka-suka sebabkebesaran-Ku.4Maka kedengaranlah rubuh orangbanyak di gunung-gunung seperti rubuhkaum yang besar yaitu rubuh gemparsegala kerajaan bangsa-bangsa yangtelah berhimpun bahwa Allah Tuhansegala tentara itu mengerahkan balatentara itu bagi peperangan.5Maka sekaliannya datang dari negriyang jauh dari ujung langit yaitu Allahdengan segala senjata geram-Nyahendak membinasakan segenap tanahitu.6Meraunglah kamu karena hariAllah telah hampirlah maka seperti

Page 587: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 13.7–11 49

kebinasaan dari pada yang Mahakudusitu demikianlah datangnya.7Maka oleh sebab itu lemahlah kelaksegala tangan orang dan hancurlahsegala hati orang8maka sekaliannya akan terkejut makakesakitan dan kesukaran akan datangke atasnya dan ia akan merasai sakitseperti perempuan yang sakit beranakmaka seorang akan memandangkepada seorang dengan tercengang danmukanya akan menjadi seperti nyala api.9Bahwa hari Allah itu datang denganbengisnya dan dengan marah dan sangatmurka hendak menjadikan tanah itusunyi dan hendak membinasakan segalaorang berdosa dari dalamnya.10Karena segala bintang di langitdan segala gugusan bintangpun tiadaakan bercahaya lagi maka mataharipunakan digelapkan pada ketika terbitnyadan bulanpun tiada akan menyatakancahayanya.11Maka Aku hendak menghukumkanisi dunia ini sebab kejahatan dan segalayang berdosa itu sebab kesalahannyamaka Aku hendak menghilangkancongkak orang yang mengatas-ngatas

Page 588: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 13.12–16 50

serta merendahkan sombong orang yanghebat.12Maka Aku akan menjadikan manusiaterlebih mahal dari pada emas tulen dananak Adam itu dari pada emas suci dariOfir.13Sebab itu Aku hendakmenggoncangkan langit dan bumipun akan digempakan sehingga iabergerak dari pada tempatnya olehmurka Allah Tuhan segala tentara danpada hari marah-Nya yang hangat itu.14Maka akan jadi kelak bahwaseperti kijang yang diburu dan sepertidomba yang tiada digembalakanorang demikianlah kelak sekaliannyaakan kembali masing-masing kepadakaumnya lalu lari masing-masing kenegrinya sendiri.15Maka barangsiapa yang terdapat ituakan mati ditikam dan barangsiapa yangtertangkap pun akan rubuh dimakanpedang.16Maka segala kanak-kanaknyapunakan dihempaskan di hadapan matanyamaka rumahnya akan dirampas orangdan segala istrinyapun digagahi.

Page 589: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 13.17–21 5117Maka Aku hendak membangkitkanorang Madai supaya diserangnya akandia yang tiada akan mengindahkan perakdan akan emaspun tiada disukainyaakan dia.18Maka segala panahnya akanmenghancurkan orang muda-muda dantiada dikasihaninya barang yang keluardari pada rahim maka kanak-kanakpuntiada disayangi oleh matanya.19Adapun Babel itu yaitu kemuliaansegala kerajaan dan keelokan segalacongkak orang Kasdim itu akandisamakan dengan Sodom dan Gomoratatkala dibinasakan Allah akan dia.20Maka negri itu tiada akan ada orangisinya lagi dan tiada lagi orang dudukdalamnya zaman-berzaman makaorang Arabpun tiada akan mendirikankemahnya di sana dan gembalapun tiadaakan memperhentikan kawan-kawanbinatangnya di sana.21Melainkan di sana segala binatangbuas yang di hutan akan duduk dansegala rumahnyapun penuh denganbinatang yang mengerang maka burunguntapun akan duduk di sana dankambing hutanpun berlompat-lompatan.

Page 590: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 13.22–14.3 5222Maka beberapa binatang yangmeraung itu akan berbunyi di dalamkotanya dan serigala pun dalamsegala istananya yang indah-indahmaka masanya itu telah hampirlahakan sampai dan umurnya tiada akandilanjutkan.

141Karena Allah akan mengasihaniYakub dan ia akan memilih juga

akan Israel lalu mendudukkan keduanyadalam tanahnya maka orang dagangpunakan berhubung dengan keduanya sertaberdamping dengan isi rumah Yakub.2Maka segala kaum itu akan mengambilkeduanya lalu mengantarkan dia ketempatnya dan isi rumah Israel ituakan mempunyai semuanya dinatahAllah akan menjadi hamba laki-laki danperempuan maka iapun akan menawansedala orang yang sudah menawan akandia dan ia akan memerintahkan segalaorang yang telah menganiayakan dia.3Maka pada masa itu akan jadikelak bahwa Allah akan mengurniakankepadamu kesenangan dari padadukacitamu dan dari pada kesusahanmudan dari pada perhambaan yang keras

Page 591: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.4–9 53

yang telah engkau diperhambakandalamnya4 sehingga dapat kamu mengeluarkanperumpamaan ini atas raja Babelmengatakan: "Bagaimana yang berbuataniaya itu telah hilang dan negrikeemasan itupun hilang.5Bahwa Allah juga telah mematahkantongkat orang jahat yaitu tongkatkerajaan segala pemerintah6dan telah memalu segala kaumdengan marahnya yaitu palu yang tiadaberkeputusan dan yang memerintahkansegala bangsa dengan murka oleh aniayayang tiada diteguhkan.7Maka segala isi bumi telah sentosadan senang semuanya menyaringkansuaranya dengan bersorak.8Bahkan segala kayu serui itu gemarakan dikau dan segala kayu aras diLibanon mengatakan: 'Dari pada masaengkau terhantar itu seorangpun tiadanaik kemari hendak menebang kami.'9Maka alam mautpun dari bawahtelah bergerak oleh karenamu hendakbertemu dengan dikau tatkala engkaudatang maka oleh karenamu jugadibangkitkannya segala orang mati

Page 592: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.10–14 54

yaitu segala orang besar-besar di atasbumi maka raja-raja segala bangsatelah dibangkitkannya dari pada takhtakerajaannya.10Maka sekaliannya akan memberijawab serta berkata kepadamu:'Engkaukah pula telah menjadi lemahseperti kami sungguhkah engkau telahdisamakan dengan kami.'11Maka keelokkanmu telah direndahkansampai ke alam maut dan bunyi segalakecapimu maka mulut telah terhantardi bawahmu dan engkau ditudungi pulaoleh mulut."12 "Bagaimana engkau sudah gugur darilangit hai bintang timur hai anak fajarbagaimana engkau talah ditebang ratadengan bumi yang telah merendahkansegala bangsa.13Maka engkau telah berkata di dalamhatimu: Bahwa aku hendak naik ke langitaku hendak meninggikan tahtaku lebihtinggi dari pada segala bintang Allahmaka aku hendak duduk di atas gunungperhimpunan pada ujung sebelah utara14dan aku hendak naik lebih tinggidari pada awan-awan maka aku hendakmenjadi sama dengan Yang Mahatinggi.

Page 593: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.15–20 5515Tetapi engkau akan diturunkan kealam maut ke tempat yang jauh sekali didalam kubur.16Maka segala orang yang melihatengkau kelak akan menyelidik akandikau serta memperhatikan dikaukatanya: Bahwa yainikah yangtelah menggempakan bumi danmenggoncangkan segala kerajaan17yang telah menjadikan duniaini seperti tanah belantara sertamembinasakan segala negrinya danyang tiada melepaskan segala orangtawanannya pulang ke rumahnya.18Maka raja-raja segala bangsa itusemuanya tidur dengan kemuliaannyamasing-masing dalam rumahnya sendiri.19Tetapi engkau sudah terbuang jauhdari pada kuburmu seperti jurang yangkebencian serta memakai pakaian orangyang dibunuh yang ditikam pedangdan yang turun kepada segala batudalam lubang seperti bangkai yangterpijak-pijak.20Maka tiada engkau akan disertakandengan orang-orang itu dalampenguburan sebab engkau telahmembinasakan tanahmu dan engkau

Page 594: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.21–24 56

telah membunuh segala rakyatmu makabenih segala orang yang berbuat jahatitu tiada akan disebut namanya sampaiselama-lamanya.21Sediakanlah suatu pembunuhan bagisegala anaknya oleh sebab kejahatannenek moyangmu supaya janganorang-orang itu berbangkit pula sertamempunyai dunia ini dan memenuhimuka bumi dengan beberapa negri."22Maka firman Allah Tuhan segalatentara itu: "Bahwa Aku hendakberbangkit hendak melawan dia lalumenghilangkan diri dalam Babel itubaik namanya baik bakinya baik anakcucunya," demikianlah firman Allah.23 "Dan lagi Aku akan menjadikandia akan milik landak dan beberapatikungan air mata Aku hendak menyapudia dengan penyapu kebinasaan,"demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.24Maka Allah Tuhan segala tentara itutelah berfirman dengan sumpahnya:"Bahwa sesungguhnya seperti yang telahAku pikirkan demikianlah akan jadi kelakdan yang telah Kubicarakan demikianlahakan tinggal tetap.

Page 595: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.25–30 5725Bahwa Aku hendak memecahkanorang Asyur itu dalam tanah-Ku dan diatas gunung-gunung-Ku kelak Aku akanmelenyapkan dia sehingga kuknya akanhilang kelak dari pada orang-orang itudan tanggungannyapun akan hilang daripada bahunya."26Maka inilah bicara yang telahdibicarakan pada seluruh muka bumidan inilah tangan yang terhulur atassegala bangsa.27Karena Allah Tuhan segala tentaraitu sudah membicarakan dan siapagerangan yang dapat membatalkanmaka tangannyapun sudah terhulurdan siapa gerangan yang dapatmengembalikan dia.28Adapun penglihatan ini pada tahunraja Ahas mangkat.29Hai seluruh tanah orang Filisteajanganlah engkau bersukacita sebabrotan yang akan menyesak akan dikausudah patah karena dari dalam akar ularitu akan terbit seekor ular beludak danbuahnya akan menjadi seekor ular nagayang terbang.30Maka anak sulung orang miskin akanberoleh makan dan orang papapun akan

Page 596: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 14.31–15.2 58

berbaring dengan selamat maka Akuhendak membunuh akarmu denganlapar dan bakimupun akan dibinasakan.31Hai pintu gerbang, hendaklah engkaumeraung hai negri hendaklah engkauberteriak hai segenap tanah orangFilistea engkau telah hancur karena darisebelah utara ada datang suatu asapq2 dan seorangpun tiada menjauhkandirinya pada masa yang tertentu.32Maka apa gerangan akan disahutorang kepada segala suruhan bangsaitu: "Bahwa Allah sudah menangguhkanSion dan segala orang kaum-Nyayang teraniaya itu akan berlindungdalam-Nya."

151Bahwa inilah penglihatan darihal Moab. Karena dalam semalam

juga Ar-Moab itu telah dirusakkan dantiada akan karena dalam semalamjuga Kir-Moab telah dirusakkan danditiadakan.2Bahwa ia naik ke Bait dan ke Dibonkepada segala tempat yang tinggi-tinggisupaya menangis maka Moab itupunmeraunglah atas Nebo dan atas Medebamaka segala kepalanya gundul dansegala janggutnyapun tercukur.

Page 597: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 15.3–8 593Maka pada lorong-lorongnyasekaliannya memakai kain karung dandi atas sotohnya dan dipasirnyapunmasing-masingnya meraung sertamenangis amat sangat.4Maka Hesybonpun berteriaklah danEleale maka suaranya itu kedengaranlahhingga sampai ke Yahas sebab itusegala orang Moab yang bersenjataitupun menyaringkan suaranya makahatinyapun gementar dalamnya.5Bahwa hatiku berteriak sebab Moabmaka segala orangnya yang bangsawanitu lari ke Zoar dan ke Eglat-Selisiakarena semuanya mendaki curamanLuhit itu dengan menangis karenapada jalan ke Horonaim semuanyamenyaringkan suara kebinasaan6Karena segala air Nimrim akanmenjadi rusak karena rumputnya sudahkering dan pucuk rumputpun telah layusatupun tiada yang hijau.7Sebab itu segala perolehannya yangbanyak yang telah disimpannya itu akandibawa pergi ke tepi sungai poko Janalu.8Karena bunyi seru itu mengelilingisegala sempadan Moab dan raungnya

Page 598: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 15.9–16.4 60

hingga sampai ke Eglaim bahkanraungnya hingga sampai ke Beer-Elim.9Maka segala air Dibon itu penuhlahdengan darah karena isi Dibon itu Akuhendak mendatangkan lebih lagi danseekor singa atas orang yang telah luputdari Moab dan atas segala baki tanah itu.

161Hendaklah kamu persembahkansegala anak domba kepada

pemerintah tanah itu dari Sela yang arahke tanah belantara itu ke gunung anakperempuan Sion.2Karena seperti burung-burung yangsesat dan seperti sarang burung yangditaburkan kesana kemari demikianlahsegala anak perempuan Moabpun ditempat mengarung sungai Arnon.3 "Hendaklah engkau memberi Ikhtiarserta memutuskan hukum biarlahnaunganmu menjadi seperti malam padatengah hari lindungkanlah segala orangyang terbuang dan jangan diserahkanorang yang mengembara.4Biarlah orangku yang terbuang itududuk sertamu adapun akan Moab ituhendaklah engkau menjadi baginyasuatu lindungan dari hadapan orangyang merampas karena penganiaya

Page 599: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 16.5–8 61

itu sudah ditiadakan dan tiada orangmerampas lagi dan orang dollim telahhilang dari dalam tanah itu.5Maka suatu takhta kerajaan akanditetapkan dengan kemurahan dan yangduduk di atasnya dengan setia dalamkemah Daud serta ia menjadi hakimdan menuntut keadilan dan segeralah iaberbuat kebenaran."6Maka kami sudah mendengar darihal congkak Moab bahwa sangatlahcongkaknya yaitu dari hal sombongnyadan congkaknya dan marahnya tetapisegala kemegahannya itu satupun tiada.7Sebab itu Moab kelak akan meraungoleh karena Moab bahkan masing-masingnya akan meraung karenasegala gempal buah anggur keringyang di Kir-Hareset kelak akan merataphabis-habis dipalu.8Karena segala ladang Hesybon itulayulah dan air anggur Sibma makapenghulu-penghulu segala bangsa sudahmematahkan segala poko anggur yangpilihan maka sekaliannya telah sampaihingga ke Yaezer lalu sesat langsung ketanah belantara maka segala carangnyamelata lalu menyeberang tasik itu.

Page 600: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 16.9–14 629Maka sebab itu aku hendak menangisdengan tangisan Yaezer oleh karena pokoanggur Sibma dengan air mataku kelakaku menyiram akan dikau hai Hesybondan Eleale karena sorak peperangantelah datang ke atas buah-buahanmudan penuaianmu.10Maka sukacita telah hilang dankesukaanpun dari dalam ladang yangsubur itu dan dalam kebun anggurpuntiada lagi orang menyanyi atau bersorak-sorak tiada lagi orang mengirik airanggur dalam segala irikan maka akusudah berhentikan sorak itu.11Sebab itu hatiku berbunyi sepertikecapi oleh karena Moab dan isiperutkupun oleh karena Kir-Heres12Maka akan jadi kelak jikalau Moabitu menghadap jikalau ia memintakandirinya di atas tempatnya yang tinggiserta datang ke tempat sembahyangnyahendak berdoa niscaya tiada juga iaakan beroleh dia.13Maka demikianlah firman Allah darihal Moab pada zaman dahulu.14Tetapi sekarang Allah telah berfirmandemikian: "Dalam tiga tahun yangseperti tahun orang upahan kelak

Page 601: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 17.1–5 63

kemuliaan Moab itu akan berubahmenjadi kehinaan serta dengan segalaorangnya yang banyak itu dan bakinyaakan menjadi sedikit sekali dan tiadaberkuasa."

171Adapun Damsyik itu sudahdibuangkan sehingga tiada

menjadi negri lagi maka yaitu akanmenjadi timbunan batu yang sudahrubuh.2Maka segala negri Aroer sudahtertinggal semuanya akan menjaditempat kawanan kambing yang akanberbaring di sana dan seorangpun tiadaakan mengejutkan dia.3Maka segala kota Efraim akan hilangkelak demikian juga kerajaan Damsyikdan segala baki orang Aram makasekaliannya akan menjadi sepertikemuliaan bani Israel demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.4Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa kemuliaan Yakub akan menjadisedikit dan tubuhnya yang gemuk ituakan menjadi kurus.5Maka akan jadi kelak sepertipada masa orang yang menuai itumengumpulkan segala batang gandum

Page 602: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 17.6–9 64

dan tangannyapun menuai segalatangkainya bahkan akan jadi kelakseperti pada masa orang mengutiptangkai gandum di lembah Refaim.6Tetapi akan tinggal lagi dalamnyacadin-cadin seperti tatkala orangmenggugur poko zaitun tatkala taringdua tiga biji pada ujung-ujung dahanyang di atas sekali atau empat lima bijipada ujung carang-carang pohon yangsubur demikianlah firman Allah Tuhanorang Israel.7Maka pada hari itu kelak orang akanmemandang kepada yang menjadikandia dan matanya akan mengindahkanyang Mahakudus orang Israel.8Maka tiada lagi ia akan memandangkepada segala tempat kurban perbuatantangannya sendiri itu dan tiada lagiia akan mengindahkan barang yangdiperbuat dengan jarinya baik Aserahbaik segala patung matahari.9Maka pada masa itu kelak segalanegrinya yang berkota akan menjadiseperti tempat yang tertinggal di hutandan di atas kemuncak gunung yangditinggalkan orang di hadapan baniIsrael maka yaitu akan jadi binasa.

Page 603: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 17.10–14 6510Karena engkau sudah melupakanAllah yang menyelamatkan dikau dantiada engkau ingat akan batu yangmenjadi kekuatanmu sebab itu engkausudah menanam beberapa tanamanyang sedap dan engkau cucukkanranting yang asing-asing.11Maka pada hari engkau menanam itujuga engkau telah memagarkan dia danpada esoknya engkau telah memberibenihmu itu berbunga tetapi penuainyaitu hilanglah pada hari dukacita dankesusahan yang amat pedih.12Wahai bunyi gempar beberapakaum yang mundur seperti laut wahaibunyi dengung segala bangsa yangberdengung seperti segala air yangbesar-besar.13Maka segala bangsa itu akanberdengung seperti segala air yangbanyak tetapi Tuhan akan menghardikdia dan sekaliannya kelak akan larijauh-jauh dan akan diburu seperti sekamdi gunung-gunung yang diterbangkanangin dan seperti debu yang kotor olehribut.14Maka pada petang hari ada hebatdan sebelum pagi hari ia sudah tiada.

Page 604: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 18.1–4 66

Maka demikianlah bagian orang yangmerampas kita dan untung orang yangmenyamun kita.

181Wahai tanah tempat bunyi siapaberkebas-kebas yang di seberang

segala sungai Etiopia2yang mengutus dengan berperahuyaitu perahu-perahu dari padamendarung di atas muka air katanyapergilah kamu hai utusan yang pantaskepada suatu bangsa yang panjang lagilicin kulitnya kepada suatu kaum yanghebat dari pada mula jadinya yaitu suatubangsa yang membagikan dan yangmelayakkan dan tanahnyapun dibagikanoleh beberapa sungai3hai segala isi dunia dan kamu yangmendudukki bumi ini apabila didirikansuatu alamat di atas gunung-gununghendaklah kamu lihat dan apabila orangmeniup nafiri hendaklah kamu dengar.4Karena demikianlah firman Allahkepadaku: "Bahwa aku hendak berdiamdan aku hendak memandang dari dalamtempat kedudukkanku seperti terangcuaca tatkala panas matahari dan sepertiawan berembun tatkala panas musimmenuai."

Page 605: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 18.5–19.1 675Karena sebelum musim menuaitatkala bunganya telah luruh danbunga itu menjadi putik anggur makapada masa itu dikeratnya kelak segalarantingnya dengan pisau pemeras dansegala carangnya yang melata itu kelakia akan menutuh dan membuang.6Maka semuanya itu akan ditinggalkanbersama-sama bagi segala burung yangdi atas gunung dan bagi segala binatangbuas yang di bumi maka segala burungitu akan bertanggek di atasnya padamusim panas dan segala binatang yangdi bumi akan diam di atasnya padamusim dingin.7Maka pada masa itu kelak akandihantarkan kepada Allah Tuhan segalatentara itu suatu persembahan daripada suatu kaum yang panjang lagi licinkulitnya dan dari pada suatu kaum yanghebat dari pada mula jadinya yaitu suatubangsa yang membagikan dan yangmelayakkan dan tanahnyapun dibagikanoleh beberapa sungai sampai ke tempatnama Allah Tuhan segala tentara yaituke gunung Sion.

191Bahwa Allah mengendarai suatuawan yang pantas lalu datang

Page 606: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 19.2–5 68

ke Mesir maka segala berhala Mesirakan digerakkan di hadapan hadirat-Nyadan hati Mesir itu akan hancur kelak ditengah-tengahnya.2Maka Aku hendak mengasut orangMesir itu melawan orang Mesir masing-masingnya akan berperang dengansaudaranya dan masing-masingnyadengan orang sekampungnya negrimelawan negri dan kerajaan melawankerajaan.3Maka hati Mesir itu akan ditiadakandi tengah-tengahnya dan Aku hendakmembatalkan segala bicaranya makaorang-orang itu akan bertanya kelakkepada segala berhala dan kepadasegala pawang dan kepada yangmenaruh hantu Syetan dan kepadaorang yang memakai hikmat.4Maka Aku akan menyerahkan segalaorang Mesir itu ke tangan seorang tuanyang bengis dan seorang raja yanggarang kelak akan memerintahkan diademikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.5Maka segala air laut itu akandikurangkan dan sungai itupun menjadituhur lalu kering.

Page 607: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 19.6–11 696Maka segala sungai itu akan menjadibusuk baunya dan segala tali air diMesir akan susut lalu kering dan segalamendarung dan kerucutpun habis layu.7Maka segala padang rumput dekatsungai Nil pada tepi sungai Nil itu dansegala sesuatu yang tertanam dekatsungai Nil itu akan menjadi kering danakan diterbangkan sehingga yaitu tiadalagi.8Maka segala penangkap ikan itu akanberdukacita dan segala yang mengaildalam sungai Nil itu akan bersusah hatidan yang menebar jalanya di atas mukaair akan menjadi lemah.9Dan lagi segala tukang yang membuatkapas halus dan yang menenun kainputih itupun akan malu kelak.10Maka segala turus negri itu akandipatahkan dan segala yang membuatkering upahnya akan berdukacitahatinya.11Maka segala penghulu Zoan itusemata-mata bodoh dan segalapembicara Firaun yang terlebih budinyaitu telah menjadi beballah bicaranyamaka bagaimana dapat kamu berdatangsembah kepada Firaun: "Bahwa patik ini

Page 608: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 19.12–16 70

anak orang berbudi dan anak raja-rajadahulu kala."12 Jikalau demikian di mana gerangansegala orangmu yang berbudi biarlahkiranya dikabarkannya kepadamu danbiarlah di maklumkannya barang yangtelah ditakdirkan oleh Allah Tuhan segalatentara itu akan hal Mesir.13Maka segala penghulu Zoan itumenjadi bodoh dan segala penghuluMemfis telah teperdaya maka Mesiritu telah disesatkannya yaitu oleh batupenjuru segala sukunya.14Maka telah dicampurkan Allah suatuhati yang bingung di tengah-tengahnyamaka sekaliannya sudah menyatakanMesir itu dalam segala pekerjaannyaseperti seorang mabuk yang sesat dalammuntahnya.15Maka bagi Mesir itu tiada akan adasesuatu pekerjaan yang dapat diperbuatoleh kepala atau ekor dan oleh pelepahatau mendarung.16Maka pada masa itu kelak Mesir ituakan menjadi seperti perempuan makagemetarlah ia kelak dengan takutnyasebab acuan tangan Allah Tuhan segalatentara yang diacukannya atasnya.

Page 609: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 19.17–21 7117Maka tanah Yehudapun akan menjadisuatu hebat bagi Mesir dan masing-masing orang yang disebutkan nama itukepadanya akan menjadi takut kelaksebab takdir Allah Tuhan segala tentarayang telah ditakdirkannya ke atasnya.18Maka pada masa itu kelak akanmenjadi di tanah Mesir itu lima buahnegri yang memakai bahasa Kanaandan yang bersumpah demi Allah Tuhansegala tentara maka yang sebuah ituakan disebut namanya negri kebinasaan.19Maka pada masa itu kelak akanada suatu tempat kurban bagi Allah ditengah-tengah tanah Mesir dan sebatangtiang bagi Allah pada tepi tanah itu.20Maka yaitu akan menjadi suatualamat dan suatu kesaksian bagi AllahTuhan segala tentara itu di tanahMesir karena diserunya kelak kepadaAllah sebab segala penganiaya laludisuruhkannya kelak kepadanya seorangjuruselamat dan seorang penolong makaiapun akan melepaskan dia.21Maka Allah itu akan diketahuioleh Mesir dan segala orang Mesirkelak mengetahui akan Allah padamasa itu bahkan orang-orang itu akan

Page 610: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 19.22–20.1 72

menyembah dengan membawa kurbandan persembahan serta bertitah kepadaAllah lalu menyampaikan titahnya.22Maka Allah akan memalu Mesir itusambil memalu sambil menyembuhkandan orang-orang itu akan kembali kelakkepada Allah maka kabullah ia akanpermintaannya lalu disembuhkannyakelak akan dia.23Maka pada masa itu akan ada suatujalan raya dari Mesir ke Asyur makaorang Asyur itu akan datang ke Mesirdan orang Mesirpun ke Asyur danorang-orang Mesir itu akan berbuatsembahyang bersama-sama denganorang Asyur.24Maka pada masa itu kelak Israelitu akan menjadi negri dengan Mesirdan Asyur yaitu suatu berkat ditengah-tengah bumi ini25karena telah diberkati Allah Tuhansegala tentara itu akan ketiganya,firman-Nya: "Berbahagialah kaum-KuMesir itu dan Asyur perbuatan tangan-Kuitu dan Israel pusaka-Ku itupun."

201Maka pada tahun Tartan datangke Asdod disuruhkan oleh Sargon,

Page 611: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 20.2–6 73

raja Asyur, sehingga diserangnya Asdoditu lalu diambilnya2maka pada masa itu firman Allahkepada Yesaya bin Amos, demikian:"Pergilah engkau tanggalkan kainkarung dari pada pinggangmu danbuka kasut dari pada kakimu." Makadiperbuatnya demikian lalu berjalandengan telanjangnya dan tiada berkasut.3Maka firman Allah: "Bahwa sepertihamba-Ku Yesaya itu telah berjalandengan telanjangnya dan tiada berkasuttiga tahun lamanya akan suatu alamatdan suatu ajaib atas Mesir dan atasEtiopia itu4demikianlah kelak raja Asyur itu akanmembawa pergi segala orang Mesir yangtertawan dan segala orang Etiopia yangdipindahkan itu baik muda baik tuadengan telanjangnya dan tiada berkasutdan pantatnya tiada berkain sehinggamemberi malu tanah Mesir itu.5Maka sekaliannya akan menjaditercengang dan malu oleh sebab Etiopiayang diharapinya dan sebab Mesir yangmenjadi kemuliaannya.6Maka pada masa itu segala orang isiteluk rantau ini Aku berkata: Bahwa

Page 612: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 21.1–4 74

demikianlah pengharapan kita di tempatkita telah lari meminta tulang supayadilepaskan dari pada raja Asyur entahbagaimana gerangan dapat kita lepas."

211Bahwa inilah penglihatan tanahbelantara yang pada tepi laut.

Adapun seperti segala angin puntingbeliung di tanah selatan itu berjalanlangsung demikiaan kedatangannya daritanah belantara yaitu tanah yang hebatitu.2Maka suatu penglihatan yang amatsusah telah dinyatakan kepadaku:"Maka orang khianat itu berbuat khianatdan perampas itupun merampas. HaiElam hendaklah engkau berangkat, haiMadai hendaklah engkau mengepungmaka segala harangnya telah akumemperhentikan."3Maka itulah sebabnya penuhlahpinggangku dengan kesakitan danaku terkena penyakit seperti sakitperempuan yang beranak maka akubengkok sehingga tiada dapat akumendengar dan aku terperanjatsehingga tiada dapat aku melihat.4Maka berdirilah hatiku dan akudikejutkan oleh dahsyat maka senjakala

Page 613: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 21.5–10 75

yang telah kurindukan itu sudah berubahmenjadi bagiku gemetar.5Maka orang mengatur meja dan orangmenentukan kawalan dan orang makanminum. "Hai segala penghulu bangkitlaholehmu meminyaki perisai itu."6Karena demikianlah firman Allahkepadaku: "Pergilah engkau tentukanseorang pengawal biarlah ia menyatakanbarang yang dilihatnya7Maka apabila dilihatnya suatu pasukanorang berkuda berdua-dua dan suatupasukan keledai dan suatu pasukan untamaka hendaklah didengarnya dengansehabis-habis beringat."8Maka berteriaklah ia seperti singasembahnya: "Ya Tuhan senantiasa akuberdiri di atas bangun-bangunan padasiang hari dan semalam-malaman akuditempatkan pada kawalanku."9Maka adalah suatu pasukan orangyang datang ini yaitu orang berkudaberdua-dua. Maka jawabnya demikian:"Telah jatuh, bahkan telah jatuh Babelitu dan segala patung berhalanya yangterukir itu telah terhempas ke bumi."10Hai engkau yang telah kuirikengkaulah gandum pada halamanku

Page 614: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 21.11–15 76

maka barang yang telah kudengardari pada Allah Tuhan segala tentarayaitu Tuhan Israel itulah yang telahkunyatakan kepadamu.11Bahwa inilah penglihatan dari halDuma. Maka adalah seorang yangmenyeru akan daku dari Seir: "Haipengawal, berapa jauh malam? Haipengawal, berapa jauh malam?"12Maka jawab pengawal itu: "Sudahsampai dinihari dan ada lagi. Makajikalau kamu hendak bertanya,bertanyalah baliklah kamu kemari!"13Bahwa inilah penglihatan akan halnegri Arabia. Maka di dalam hutanyang di tanah Arabia kelak kamu akanmenumpang hai segala kafilah orangDedan.14Maka kepada orang yang dahaga itudibawanya air minum dan segala orangisi tanah Tema telah mendapatkan segalaorang yang lari itu dengan membawaroti.15Karena sekaliannya telah lari darihadapan pedang yaitu dari pada pedangyang terhunus dan dari pada panah yangterkedung dan dari pada peperanganyang amat sangat.

Page 615: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 21.16–22.4 7716Karena demikianlah firman Tuhankepadaku: "Bahwa dalam setahun jugaseperti bilangan tahun orang upahankelak segala kemuliaan Kedar akanhilang.17Maka bilangan segala pemanah yaituorang gagah dari pada bani Kedar yanglagi tinggal itu akan menjadi sedikitkarena demikianlah firman Allah Tuhanorang Israel."

221Bahwa inilah penglihatan darihal lembah pemandangan. Apa

kurang padamu sehingga engkau telahnaik semata-mata ke atas sotoh.2Hai engkau yang penuh dengan sorakyaitu kota yang gempar dan negri yangbersukacita maka orangmu yang mati itubukannya ia mati dimakan pedang danbukannya ia mati dalam peperangan.3Maka segala penghulumu sudah laribersama-sama semuanya diikat olehorang pemanah maka segala orang yangtelah engkau dapati itu sudah diikatbersama-sama maka sekaliannya telahlari jauh-jauh.4Sebab itu kataku: "Palingkanlahmukamu dari padaku maka aku hendakmenangis tersedih-sedih janganlah kamu

Page 616: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 22.5–10 78

bersusah supaya menghiburkan akudari sebab kerusakan anak perempuankaumku."5Karena yaini hari gempar dankesesakan dan bingung dari pada hadiratAllah Tuhan segala tentara di dalamlembah pemandangan maka segalatembok dirubuhkan dan teriak orangsampai ke gunung.6Maka Elam telah membawa tarkasnyadengan beberapa kenaikkan danorang yang berkuda dan Kirpun telahmengeluarkan perisai.7Maka jadilah segala lembahmu yangterpilih itu penuhilah dengan beberapakenaikkan dan segala orang yangberkuda itu telah mengikat perangnya dipintu gerbang.8Maka dihilangkan Allah kain tudungYehuda itu. Maka pada hari itu baruengkau telah memandang kepadasenjata yang di dalam rumah rimba itu.9Maka kamu telah melihat segalapecahan negri Daud itu yaitu baikadanya dan kamu telah mengumpulkansegala air kolam yang di bawah sekali.10Maka kamu telah membilang segalarumah di Yerusalem dan kamu rubuhkan

Page 617: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 22.11–14 79

rumah-rumah itu supaya meneguhkantembok.11Dan lagi kamu sudah membuat suatukolam di antara dua lapis tembok ituakan mengisi air kolam lama itu tetapitiada kamu menengadah kepada yangsudah mengadakan perkara itu dantiada kamu mengindahkan yang telahmenjadikan perkara itu lama sudah.12Maka pada masa itu Allah Tuhansegala tentara itu telah memanggil orangakan menangis dan akan meratap danakan mencukur rambutnya dan akanmemakai kain karung13 tetapi adalah sukacita dan termasadan orang membantai lembu danmenyembelih domba dan memakandaging dan meminum air anggur baikkita makan minum karena esok kitaakan mati kelak.14Maka Allah Tuhan segala tentara itusudah menyatakan diri-Nya ke telingakudemikian: "Bahwa sesungguhnyakesalahan ini tiada akan dihapuskandari padamu sehingga kamu mati,"demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.

Page 618: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 22.15–19 8015Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara itu: "Pergilah engkaumendapatkan penghulu bendahari ituyaitu Sebna yang memerintahkan istana,serta berkata:16apakah kehendakmu di sini dansiapakah yang ada padamu di sinisehingga engkau telah memahat suatukubur bagi dirimu di sini pada haldigalinya suatu kubur pada tempatyang tinggi serta memahatkan tempatkedudukkan di batu bagi dirinya.17Bahwa sesungguhnya Allah akanmencampakkan dikau seperti dicampakoleh orang gagah bahkan Ia akanmemegang engkau kuat-kuat.18Maka tak dapat tiada ia akan kembalilalu melontarkan dikau seperti sebiji bolake dalam tanah yang besar di sanalahkelak engkau akan mati dan ke sanalahsegala kenaikkanmu yang mulia-mulia,hai engkau yang memberi malu rumahtuanmu.19Maka Aku hendak menolakkan dikaudari pada jawatanmu dan Iapun akanmenurunkan dikau dari pada pangkatmu.

Page 619: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 22.20–24 8120Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Aku akan memanggil hamba-KuElyakim bin Hilkia21Dan Aku akan mengenakan jubahmukepadanya serta menguatkan dia denganikat pinggangmu dan Aku menyerahkanperintahmu ke tangannya maka iapunakan menjadi bapa bagi segala orangisi Yerusalem dan bagi segala isi rumahYehuda.22Maka anak kunci rumah Daud itukelak Aku naikkan ke atas bahunya makaia akan membuka maka seorangpuntiada akan menutup dan ia akanmenutup maka seorangpun tiada akanmembuka.23Maka Aku akan menetapkan diaseperti paku pada tempat yang teguhdan iapun akan menjadi suatu kursikemuliaan bagi isi rumah bapanya.24Maka segala kemuliaan isi rumahbapanya itu kelak akan disangkutkannyakepadanya baik anaknya baik cucunyayaitu segala bekas yang kecil-kecik daripada bekas yang sebesar cawan hinggasampai segala bekas yang sebesarmangkok.

Page 620: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 22.25–23.4 8225Maka firman Allah Tuhan segalatentara itu bahwa pada masa itu kelakpaku yang telah ditetapkan pada tempatyang teguh itu akan hilang makayaitu akan dikerat lalu jatuh dan yangdisangkutkan kepada lasnya itupun akanbinasa karena demikianlah firman Allah."

231Bahwa inilah penglihatan daripada Tirus. Hai segala kepala

Tarsis hendaklah kamu meraung karenanegri itu telah rusak sehingga tiadarumah lagi dan tiada tempat orangmasuk ke dalamnya maka kabar itu telahdinyatakan kepadanya dari tanah Kitim.2Hendaklah kamu berdiam dirimu haisegala orang isi teluk rantau itu haiengkau yang telah dipenuhi oleh segalasaudagar orang Sidon yang berlayar dilaut.3Adapun benih Sihor perhumaan sungaiNil itulah hasilnya di muka air lautanyang besar maka ialah pasir segalabangsa.4Hai Sidon hendaklah engkau malukarena laut itu sudah berkata dankekuatan laut itu mengatakan: "Bahwabelum pernah aku mengandung atauberanak dan belum aku membela orang

Page 621: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 23.5–10 83

muda-muda atau memeliharakan anakdara-dara."5Maka jikalau kabar itu telah sampai keMesir niscaya terlalu sakit hatinya olehsebab kabar Tirus.6Hendaklah kamu menyeberang keTarsis hendaklah kamu meraung haisegala orang isi teluk rantau itu.7Yainikah negrimu yang bersukacitayang asalnya dari pada zaman dahulukala yang dibawa pergi oleh kakinyajauh-jauh supaya ia menumpang disana.8Maka siapakah yang sudahmembicarakan perkara itu atasTirusr yang memberi beberapa mahkotadan saudaranyapun seperti raja-raja dansegala orangnya yang berniaga ialahorang yang mulia-mulia di atas bumi.9Bahwa Allah Tuhan segala tentaraitu Ialah yang sudah membicarakandemikian supaya dikejikannya congkaksegala yang indah-indah dan supayadihinakannya segala yang mulia-mulia diatas bumi.10Hai anak perempuan Tarsis hendaklahengkau mengecap tanahmu seperti

Page 622: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 23.11–15 84

sungai Nil maka tiada lagi ikat pinggangbagimu.11Maka diulurkannya tangannya ke ataslaut digoncangkannya segala kerajaanmaka Allah memberi hukum dari halKanaan disuruhnya binasakan segalakubunya.12Maka firman-Nya: "Tiada lagi engkauakan bersukacita, hai anak perempuanSidon, hai anak dara yang telah digagahibangunlah engkau pergi ke Kitim makadi sanapun tiada engkau akan berolehsentosa."13 Ingatlah akan hal tanah orang Kasdimitu bahwa kaum itu tiada lagi maka olehorang Asyur ditentukannya akan tempatsegala binatang yang di tanah belantaramaka didirikannya segala bangun-bangunannya lalu dibinasakannya segalaistananya dijadikannya rusak.14Hai segala kepala Tarsis hendaklahkamu meraung karena kotamu itu telahrusak.15Maka pada masa itu akan jadikelak bahwa Tirus itu akan dilupakanorang tujuh puluh tahun lamanya yaitumenurut seperti umur kerajaan seorangraja maka pada kesudahannya tujuh

Page 623: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 23.16–24.1 85

puluh tahun itu akan berlaku kelakatas Tirus itu seperti bunyi nyanyianperempuan sundal:16Ambillah olehmu kecapi jalanilahnegri itu hai perempuan sundal yangtelah dilupakan hendaklah merdubunyi-bunyianmu dan hendaklah engkaumenyanyikan beberapa nyanyian supayadiingat orang akan dikau pula."17Maka akan jadi kelak pada kesudahantujuh puluh tahun itu bahwa Allah akanmelawan Tirus itu maka ia akan kembalipula kepada labanyya lalu berbuat zinahdengan segala kerajaan dunia yang diatas muka bumi.18Adapun perniagaannya dan labanyaitu akan menjadi kudus bagi Allah makayaitu tiada akan ditaruh atau disimpankarena perniagaannya itu menjadibagian orang yang duduk di hadapanhadirat Allah supaya sekaliannya makansampai kenyang dan beroleh pakaianyang boleh tahan lama.

241Bahwa bumi ini dihampakandan disunyikan Allah maka

dibalikkannya akan dia dan dicerai-beraikannya segala orang isinya.

Page 624: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 24.2–6 862Adapun seperti hal kaum itudemikianlah imam itupun dan sepertihal hamba demikianlah tuannyapun danseperti hal dayang-dayang demikianlahenciknya dan seperti hal orang yangmembeli demikianlah orang yangmenjualpun dan seperti hal orang yangmemberi pinjam demikianlah orangyang meminjam dan seperti orang yangmakan bunga uang demikianlah orangyang membayar bunga uang.3Maka bumi itu akan dihampakanhabis-habis dan semata-mata dirampaskarena demikianlah firman Allah.4Maka bumi ini berdukacita sertalayulah ia dan duniapun telah lemahmaka layulah ia dan segala orangyang tinggi-tinggi di atas bumi itupunlemahlah.5Maka bumi ini telah dinajiskan olehsegala orang isinya sebab sekaliannyasudah melanggar hukum-hukumitu maka undang-undang itu telahdiubahkannya dan perjanjian yang kekalitu ditiadakannya.6Maka itulah sebabnya bumi initelah dimakan oleh lanat dan segalayang duduk dalamnya telah didapati

Page 625: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 24.7–13 87

salah sebab itu segala isi dunia sudahdihanguskan sehingga sedikit saja orangyang lagi tinggal.7Maka air anggur yang baru ituberdukacita dan poko anggur telahlemah dan segala orang yangbersukacita itupun mengerang.8Maka kesukaan segala rebana itutelah berhenti dan bunyi orang yangbersukacita telah habis dan kesukaankecapi itupun telah berhenti.9Maka tiada lagi orang minum airanggur dengan bunyian dan minumanyang keras akan menjadi pahit bagiorang yang minum dia.10Maka negeri kesunyian itu sudahrubuh dan segala rumahnya sudahtertutup sehingga seorangpun tiadadapat masuk ke dalamnya.11Maka ada bunyi orang berteriak dilorong-lorong sebab kurang air anggurmaka segala sukacita sudah digelapkandan kesukaan tanah itu telah hilang.12Maka di dalam negri itu tinggal lagikerusakan dan pintu gerbang itupuntelah dipalu dengan kebinasaan.13Karena demikianlah akan jadi kelak ditengah-tengah bumi ini di antara segala

Page 626: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 24.14–18 88

kaum seperti tatkala orang menggagarpohon zaitun dan seperti taring buahanggur tatkala musim buah telah habis.14Maka sekalian ini akan menyaringkansuaranya lalu berseru maka sekaliannyaberteriak dari pihak laut oleh sebabkebesaran Allah:15 "Sebab itu hendaklah kamumemuliakan Allah di sebelah timur yaitunama Allah Tuhan orang Israel padasegala teluk rantau itu."16Maka dari ujung bumi kami sudahmendengar nyanyian orang yaitu:"Puji-pujian bagi orang benar." Tetapikataku: "Bahwa aku menjadi kurus,bahkan aku menjadi kurus susahlahhalku maka segala orang khianat sudahmembuat khianat bahkan segala orangkhianat itu sangatlah membuat khianat."17Hai orang isi bumi ini telah berlakuatasmu ketakutan dan pelobang danjerat.18Maka akan jadi kelak bahwabarangsiapa yang lari dari pada bunyiketakutan itu akan teperosok ke dalampelubang itu dan orang yang dapat naikdari dalam pelubang itu akan terkenajerat. Karena segala tingkap pada

Page 627: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 24.19–23 89

tempat yang tinggi itu sudah terbukadan segala alas bumipun tergoncanglah.19Maka bumi itu telah habis pecah danbumi itu semata-mata hancur dan bumiitu sangat gempa.20Maka bumi itu terawing-awing sepertiorang mabuk serta bergoyang-goyangseperti pondok maka kesalahannya akanmenimpa dia dengan beratnya sehinggarubuhlah ia dan tiada dapat bangkit lagi.21Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Allah akan menghukumkantentara orang yang tinggi-tinggi padatempat yang tinggi dan segala raja bumiini di atas bumi.22Maka sekaliannya akan dikumpulkanbersama-sama seperti orang yangtertawan dikumpulkan dalam penjaramaka sekaliannya akan dikurungkandalam penjara dan beberapa harikemudian kelak ia akan dihukumkan.23Maka pada masa itu bulanpun akanberoleh aib dan mataharipun malukarena Allah Tuhan segala tentara itukelak akan berkerajaan di gunung Siondan di Yerusalem dan di hadapan segalaketua-ketuanya dengan kemuliaan.

Page 628: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 25.1–5 90

251Ya Allah Engkaulah Tuhankumaka aku hendak membesarkan

Dikau dan aku hendak memuji nama-Mukarena engkau sudah berbuat perkarayang ajaib-ajaib yaitu segala bicara-Muyang dahulu kala dengan setia danbenar.2Karena negri itu sudah Engkau jadikansuatu timbunan batu dan negri yangberkota Engkau jadikan suatu kerusakandan istana orang dagang itu tiadalagi menjadi negri yaitu tiada akandibangunkan selama-lamanya.3Maka itulah sebabnya kelak kaumyang kuat itu akan mempermuliakanDikau dan negri segala bangsa yanghebat itu kelak takut akan Dikau.4Karena Engkau telah menjadi suatukekuatan bagi orang miskin bahkansuatu kekuatan bagi orang papa dalamkesukarannya suatu tempat lindungandari pada ribut suatu pernaungan daripada panas yaitu tatkala hembusanorang yang hebat itu seolah-olah ributyang menempuh tembok.5Maka seperti panas terik di tempatkering demikianlah kelak Engkau akanmendiamkan ribut orang-orang dagang

Page 629: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 25.6–9 91

dan seperti panas diteduhkan olehnaungan awan-awan demikianlah kelaksorak segala orang hebat itu akandidiamkan.6Maka di atas gunung ini juga kelakAllah Tuhan segala tentara itu akanmembuat bagi segala bangsa suatuperjamuan dari pada makanan yanggemuk bahkan suatu perjamuan daripada air anggur yang sedap dan daripada makanan yang gemuk berisi benakdan dari pada air anggur yang sedap lagijernih.7Maka di atas gunung ini juga kelak iaakan menghilangkan tudung muka yangmenudungi segala kaum dan kain yangmenyelubungi segala bangsa.8Maka maut itu telah ditelannya sampaiselama-lamanya dan Tuhan kita Allahakan menyapu air mata dari pada mukaorang sekalian dan orang yang dimukakaumnya itupun akan dihapuskannyapada seluruh bumi karena demikianlahfirman Allah.9Maka pada masa itu kelak orang akanberkata: "Bahwa inilah Tuhan kita makakita sudah menantikan dia dan itupunakan menyelamatkan kita yainilah Allah

Page 630: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 25.10–26.2 92

maka kita sudah menantikan Dia dankita akan bersukacita dan gemar akanselamatnya.10Karena di atas gunug ini juga kelaktangan Allah akan kekal maka Moabpunakan dilaikkan pada tempatnya samaseperti rumput yang dilaikkan dalam jijiktahi11maka ia akan mengapaikantangannya di tengah-tengahnya sepertiorang yang berenang mengapaikantangannya hendak berenang dan iaakan merendahkan congkaknya sepertidengan segala tipu daya tangannya.12Maka bangun-bangunan kotatembokmu yang tinggi itu telahdirubuhkannya dan diratakannya sampaike bumi rata dengan tanah.

261Maka pada masa itu kelaknyanyian ini akan dinyanyikan

orang di tanah Yehuda: "Bahwa pada kitaada negri yang teguh maka selamatlahyang ditentukan-Nya akan tembok danakan kubu.2Bukalah segala pintu gerbang supayamasuk bangsa benar yang memegangsetia itu.

Page 631: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 26.3–9 933Adapun orang yang tetap ingatannyakepada-Mu itu ialah yang akan Engkaupeliharakan dalam sentosa yangsempurna sebab dipercayainya akandikau.4Hendaklah kamu percaya akan Allahsampai selama-lamanya karena Tuhankita Allah ialah batu yang kekal.5Karena diturunkan-Nya segala yangduduk pada tempat yang tinggi-tinggi yaitu negri yang tinggi makadirendahkan-Nya akan dia bahkandirendahkan-Nya sampai ke bumidiratakan-Nya dengan tanah.6Maka yaitu akan dilaik oleh kaki orangyaitu oleh kaki orang miskin dan olehpijak orang papa.7Adapun jalan orang benar itu yaituketulusan maka Engkau juga yang tulushati ini telah meratakan jalan orangbenar.8Dan lagi pada jalan segala hukum-Muya Allah kami sudah menantikan Dikaudan kehendak hati kami rindulah akannama-Mu dan akan peringatan-Mu.9Maka rindulah hatiku akan Dikaupada malam hari bahkan jiwaku yangdi dalamku hendak mencari Engkau

Page 632: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 26.10–14 94

pada pagi-pagi hari karena jikalauhukum-hukum-Mu berlaku di atas buminiscaya segala isi duniapun belajarkebenaran.10Maka jikalau orang menunjukkankasihnya kepada orang jahat sekalipuntiada juga ia hendak belajar kebenaranmaka di tanah orang tuluspun hendakmelakukan bencana dan tiada maumemandang kepada kebesaran Allah.11Ya Allah sungguhpun tangan-Musudah terangkat tetapi tiada dilihat olehorang-orang itu akan tetapi tak dapattiada dilihatnya kelak akan cemburuan-Mu karena kaum-Mu sehingga malulah iabahkan segala seteru-Mu akan dimakanapi.12Ya Allah Engkau akan menentukanbagi kami sejahtera karena Engkaujuga yang telah mengerjakan segalapekerjaan kami oleh karena kami.13Ya Allah ya Tuhan kami lain daripada-Mu telah ada tuan-tuan yangsudah memerintahkan kami tetapi hanyaoleh-Mu saja kelak kami akan menyebutnama-Mu.14Maka sekaliannya telah mati dan tiadaakan hidup pula maka sekaliannya telah

Page 633: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 26.15–19 95

meninggal dan tiada akan berbangkitpula maka itulah sebabnya Engkausudah melawat serta membinasakansekaliannya serta menghilangkan segalaperingatannya.15Bahwa Engkau telahmemperbanyakkan bangsa ini ya Allahbahkan Engkau telah memperbanyakkanbangsa ini maka Engkaulah yang telahdipermuliakan dan segala sempadantanah ini Engkau luaskan.16Ya Allah sekaliannya telah mencariEngkau dalam kesesakannyadicurahkannya suatu doa tatkalapengajaran-Mu berlaku atasnya.17Adapun seperti perempuan yangmengandung itu sakit dan berteriak-teriak sebab kesakitannya tatkala hampirketikanya akan beranak demikianlahkamipun di hadapan hadirat-Mu ya Allah.18Bahwa kamipun telah mengandungdan kami sakit seolah-olah kamimemperanakkan angin maka makatiadalah kami mengadakan sesuatukelepasan di atas bumi ini dan orang isiduniapun tiada jadi.19Maka segala orang-Mu yang telahmati itu akan hidup pula bahkan segala

Page 634: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 26.20–27.2 96

mayatku akan berbangkit pula. Haikamu yang duduk di tanah bangunlahkamu dan bernyanyi karena embunmuitu seperti embun pada sayur-sayurandan bumi itu akan mengeluarkan segalaorang mati.20Hai kaumku marilah engkau masukke dalam bilikmu dan tutupkan segalapintu yang kelilingmu sembunyikanlahdirimu sesaat lamanya sehingga geramitu telah lalu.21Karena sesunguhnya Allah hendakkeluar dari pada tempat-Nya supayadihukumkan-Nya segala isi dunia sebabkesalahannya maka bumipun akanmenyatakan darahnya dan tiada akanmelindungkan lagi segala mayat orangyang telah terbunuh itu.

271Maka pada masa itu kelakAllah dengan pedangnya yang

tajam dan besar lagi kuat itu akanmenghukumkan Lewiatan, ular yangpenetas itu, dan Lewiatan, ular yangmelingkar itu, dan Ia akan membunuhular naga yang di laut itu.2Maka pada masa itu bahwa: "Adalahsuatu kebun anggur yang merah airnyahendaklah kamu menyanyi akan halnya.

Page 635: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 27.3–8 973Bahwa Aku Allah juga yang membelaakan dia maka Aku hendak menyiramdia pada segenap masa dan Aku hendakmenunggui dia siang dan malam supayajangan ia terkena suatu bencana.4Maka murka tiada pada-Ku alangkahbaiknya jikalau segala duri dan onakpunmelawan Aku berperang. Tak dapattiada Aku berjalan hendak menyerangakan dia lalu Kuhanguskan semuanyabersama-sama.5 Jikalau tiada demikian biarlah iamemegang kuasa-Ku supaya dapat iaberdamai dengan Aku bahkan hendaklahia berdamai dengan Aku."6Maka pada zaman yang akan datangkelak Yakub akan berakar dan Israelpunakan berbunga dan berketum makakeduanya itu akan memenuhi mukabumi ini dengan buahnya.7Maka sudahkah dipalu Allah akan diasama seperti palunya akan segala yangtelah memalu akan dia atau sudahkahia dibunuh seperti pembunuhan segalaorang yang telah dibunuhnya itu.8Maka dengan sekadarnya jugamaka Engkau berselisih dengandia tatkala Engkau menolakkan dia

Page 636: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 27.9–11 98

maka dipindahkannya akan dia olehhembusan-Nya yang keras pada musimangin timur.9Sebab itu oleh yang demikian kelakkesalahan Yakub akan dihapuskandan demikianlah segala hasil daripada menghilangkan dosanya tatkalasegala batu tempat persembahan itudijadikannya sama seperti batu kapuryang hancur luluh sehingga segalaaserah dan segala patung mataharipuntiada dapat berbangkit lagi.10Karena negeri yang berkota itu telahsunyi yaitu suatu tempat kediaman yangterbuang dan tertinggal seperti tanahbelantara maka di sanalah anak lembuitu akan mencari makan dan di sana iaakan berbaring dan makan habis segalarantingnya.11Setelah sudah layu segala carangnyabarulah yaitu dipatahkan lalu datanglahsegala perempuan memasang apikepadanya karena yaini suatu kaumyang tiada berpengertian sebab itu yangmenjadikan dia tiada sayang akan diadan yang mengadakan dia tiada akanmenunjukkan kasih-Nya kepadanya.

Page 637: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 27.12–28.2 9912Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Allah akan menjolok buahnyadari aliran sungai besar hingga sampaike anak sungai Mesir maka kamu akandipatik satu-satu hai bani Israel.13Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa ditiup orang kelak suatu nafiriyang besar lalu akan datang kelak segalaorang yang hampir binasa di tanahAsyur dan segala orang yang terbuangdi tanah Mesir maka sekaliannya akanmenyembah Allah di atas gunung yangkudus di Yerusalem.

281Susahlah bagi mahkota orang-orang mabuk di Efraim yang

sombong itu dan bagi karangan bungaperhiasannya yang mulia yang akan layuitu yang dikenakan di atas kepala lembahsubur tempat orang yang terkena olehair anggur.2Bahwa kepada Tuhan ada seorangyang gagah lagi kuat maka sepertiribut hujan batu dan tofan yangmembinasakan dan seperti ributair bah yang besar kelak ia akanmenghempaskan ke bumi dengantangannya.

Page 638: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.3–7 1003Adapun mahkota orang-orang mabukdi Efraim yang sombong itu akan dilaikoleh kaki orang4dan karangan bunga perhiasannyayang mulia yang akan layu yangdikenakan di atas kepala lembu yangsubur itu akan menjadi seperti buahara yang masak dahulu dari padamusim buah setelah dipandang akandia oleh orang yang melihatnya makadimakannya akan dia selagi ada ditangannya.5Maka pada masa itu kelak Tuhansegala tentara itu akan menjadi sepertimahkota yang mulia dan sepertikarangan bunga yang menjadi perhiasanbagi kaum-Nya yang lagi tinggal itu6dan Ia akan menjadi suatu Rohhukuman bagi orang yang duduk padakursi hukum dan menjadi kekuatanbagi segala orang yang mengundurkanperang di pintu gerbang.7Tetapi orang ini pula sudah sesatoleh air anggur dan terawing-awingoleh minuman yang keras baik imambaik nabi semuanya sudah sesat olehminuman yang keras sehingga ia ditelanoleh air anggur serta terawing-awing

Page 639: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.8–13 101

oleh minuman yang keras makapenglihatannya sudah sesat dansemuanya terantuk dalam bicaranya.8Karena segala meja itu penuhlahdengan muntah dan tahi sehingga tiadatempat lagi.9Maka pada siapakah kelak ia akanmengajar pengetahuan dan kepadasiapakah kelak ia akan mengaruniakankabar itu kepada orang yang baru lepasmenyusu dan yang baru cerai susukah.10Karena yaitu hukum di atas hukumdan hukum di atas hukum maka perintahdi atas perintah dan perintah di atasperintah di sini sedikit dan di sanasedikit.11Bahkan Ia akan berfirman kepadakaum ini oleh mulut orang dagang danoleh lidah orang lain12maka firman-Nya kepada orang-orang itu: "Bahwa inilah perhentianhendaklah kamu memberi perhentiankepada orang yang lelah dan demikianlahorang disukarkan." Tetapi tiada orang-orang itu mau mendengar.13Maka sebab itu firman Allah itu akanmenjadi baginya hukum di atas hukumdan hukum di atas hukum maka perintah

Page 640: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.14–17 102

di atas perintah dan perintah di atasperintah di sini sedikit dan di sana sedikitsupaya orang-orang itu pergi sehinggajatuh terlentang dan luka dan kena jeratdan kena tangkap.14Sebab itu dengarlah olehmu akanfirman Allah hai orang pengolok-olokyang memerintahkan kaum yang diYerusalem ini15bahwa kamu sudah mengatakan:"Bahwa kami sudah berjanji-janjiandengan maut dan dengan alam mautpunkami telah mufakat maka tatkala paluyang membinasakan itu berjalan lalutiada yaitu akan sampai kepada kamikarena kami sudah berlindung kepadayang dusta dan kami sudah bersembunyidi bawah bohong,"16 sebab itu demikianlah firman Tuhankita Allah: "Bahwa Aku bubuh dalam Sionitu akan alasnya suatu batu yaitu batuyang telah yang dijawab bahkan batupenjuru yang indah-indah akan alas yangteguh maka barangsiapa yang percayaakan dia tiada akan tergopoh-gopoh.17Maka Aku akan menaruh keadilanmenjadi benang arang dan kebenaranpunmenjadi batunya maka hujan batu itu

Page 641: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.18–21 103

akan menghapuskan lindungan dusta itudan air bahpun akan meliputi tempatpersembunyian itu."18Maka perjanjianmu dengan mautitu akan ditiadakan dan perkataanmudengan alam maut itupun tiadaakan tetap maka apabila palu yangmembinasakan itu berjalan lalu kelak takdapat tiada kamu akan dipijakkannya.19Maka seberapa kali yaitu berjalanlalu tak dapat tiada kamu ditangkapnyakarena pada tiap-tiap pagi hari yaituakan berjalan lalu baik siang baik malamdan jikalau orang mengerti kabar itusupaya tiada lain melainkan dihasutsaja.20Karena tempat tidur itu kurangpanjang sehingga tiada dapat orangberlenjur di atasnya dan selimutnyapunkurang lebar sehingga tiada dapatdiselubungkannya dirinya.21Karena Allah akan berbangkit sepertidi atas gunung Perasim dan Ia akannaik murka seperti di lembah Gibeonsupaya dikerjakan-Nya pekerjaan ituyaitu pekerjaan yang pelik dan supayadilakukan-Nya perbuatan-Nya yaituperbuatan yang pelik.

Page 642: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.22–27 10422akan sekarang janganlah kamumenjadi pengolok-olok supaya janganikatanmu dikuatkan karena suatukesudahan yang telah tertentu telahkudengar dari pada Allah Tuhan segalatentara yaitu di atas seluruh bumi.23Pasanglah telingamu dan dengarlahakan suaraku camkanlah olehmu dandengarlah akan perkataanku.24Adakah orang peladang itusenantiasa membajak supaya menaburbenih adakah ia sentiasa membukatanah dan memecahkan gumpalan.25Setelah sudah diratakannya mukatanah itu bukankah ditaburnya jintanhitam dan dihamburkannya jintan manisdan gandum itu ditanamnya berbarisdan seir pada tempat yang tertentu dansekui pada tepinya.26Karena oleh Tuhannya diajar jugaakan dia dengan sebetulnya sertadipatutkannya.27Karena jintan hitam itu dibantingbukannya dengan perkakas yang tajamdan bukannya orang mengirik jintanmanis dengan pesawat melainkan jintanhitam itu dipukul dengan tongkat danjintan manispun dengan kayu.

Page 643: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 28.28–29.4 10528Maka gandum akan dibuat roti itudikisar orang karena tiada orang maumengirik dia selama-lamanya makasungguhpun yaitu dihamburkan olehpesawatnya dan kudanya tiada jugadikisarnya.29Maka perkara ini pula terbit dari padaAllah Tuhan segala tentara yang ajaibbicara-Nya dan terlalu sangat budi-Nya.

291Aduhai Ariel, negri tempatDaud mendirikan kemahnya

hendaklah kamu berulang bertahun-tahun hendaklah segala hari rayaberedar2maka Aku hendak menyusahi Arielsehingga akan ada ratapan dan dukacitamaka iapun akan menjadi bagi-Ku samaseperti Ariel.3Maka Aku hendak mengepungengkau berkeliling serta menyerangengkau dengan kubu bahkan Akuhendak membuat beberapa kubu akanmenyerang engkau.4Maka engkau akan direndahkan danberkata-kata dari dalam tanah danperkataanmu akan terbit dari dalamdebu dengan perlahan-lahan makasuaramu akan menjadi seperti suara

Page 644: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 29.5–8 106

orang yang menaruh hantu Syetan daridalam tanah dan perkataanmu kelakberbisik-bisik dari dalam debu.5Tetapi segala musuhmu akan menjadiseperti debu yang halus banyaknya dansegala orang hebat itu seperti sekamyang dilayangkan angin banyaknyabahkan yaitu akan jadi tiba-tiba dalamsesaat juga.6Maka oleh Allah Tuhan segala tentaraitu didatangkan-Nya kelak ke atas guruhdan gempa bumi dan bunyi yang besardengan angin punting beliung dan ributdan nyala api yang menghanguskan.7Maka segala bangsa yang banyak ituakan berperang dengan Ariel bahkansegala yang berperang dengan diadan dengan kotanya itu dan yangmenyesakkan dia itu akan menjadiseperti suatu mimpi dan sepertipenglihatan pada malam hari.8Maka akan jadi kelak seperti halorang lapar yang bermimpi bahwa iamakan tetapi setelah sadar maka kosongperutnya atau seperti hal orang yangdahaga bermimpi bahwa ia minumtetapi setelah ia sadar bahwa letihlahia dan bernafsu hendak minum maka

Page 645: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 29.9–13 107

demikianlah hal segala bangsa yangbanyak-banyak yang berperang dengangunung Sion itu.9Hendaklah kamu berhenti sertatercengang hendaklah kamu bersuka-sukaan dan menjadi buta bahwasekaliannya itu mabuk tetapi bukannyaoleh air anggur dan sekaliannyaterawing-awing tetapi bukannya olehminuman yang keras.10Karena telah dicurahkan Allahatasmu hati yang tidur dengan lelapserta ditutupkannya matamu yaitusegala nabi dan ditudungkannyakepalamu yaitu segala penilik.11Maka segala kenyataan telah menjadibagimu seperti perkataan surat yangtermeterai diberi kepada orang yangtahu surat serta berkata: "Bacalahkiranya surat ini," maka jawabnya: "Akutiada boleh sebab sudah termeterai."12Maka kitab itu diserahkan pulakepada orang yang tiada tahu surat sertakatanya: "Bacalah kiranya surat ini,"maka jawabnya: "Aku tiada tahu surat."13Maka firman Allah: "Bahwaoleh karena kaum ini menghampiri Akudengan mulutnya serta mempermuliakan

Page 646: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 29.14–16 108

Aku dengan lidahnya padahal hatinyadijauhkannya dari pada Aku dantakutnya akan Daku yaitu hanya suatuhukum manusia yang telah dipelajarinya14Sebab itu Aku hendak melakukanpula di antara kaum ini suatu kerja yangheran yaitu suatu kerja yang heran dansuatu ajaib maka budi segala orangnyayang berbudi itu akan binasa dan akalsegala orangnya yang berakalpun akanmenyembunyikan dirinya."15Susahlah bagi segala orang yangmencari tempat yang dalam hendakmenyembunyikan bicaranya dari padaAllah maka sekaliannya bekerja dalamgelap serta berkata: "Siapa geranganyang melihat kita dan siapakah yangmengetahui akan kita?"16Kamu balikkan segala perkara.Masakan tukang periuk belanga itudibilangkan sama dengan tanah liatsehingga yang dijadikan itu bolehberkata dari hal yang menjadikan dia:"Bahwa tiadalah aku diperbuatnya";atau sehingga yang diadakan itu bolehberkata kepada yang mengadakan dia:"Bahwa tiada ia berakal."

Page 647: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 29.17–22 10917Maka bukankah lagi seketikasaja lamanya maka Libanon itu akandiubahkan menjadi ladang yang makmurdan ladang yang makmur pula akandibilangkan hutan.18Maka pada masa itu kelak orangtulipun akan mendengar perkataan kitabdan mata orang butapun akan melihatdari dalam kuburnya dan dari dalamkegelapannya itu.19Maka orang yang lembut hatipunakan menambahi sukacitanya dalamAllah dan segala manusia yangmiskinpun kelak akan gemar akan YangMahakudus orang Israel itu.20Karena orang hebat itu sudahditiadakan dan orang pengolok-olokpuntelah hilang dan segala yang menuntutkejahatan itu telah binasa21yaitu segala yang menyalahkan orangdalam suatu bicara dan yang memasangjerat bagi orang yang menghardik diadi pintu gerbang dan yang memusinghak orang benar dengan perkara yangbukan-bukan.22Sebab itu demikianlah firman Allahyang sudah menebus Abraham itu akanhal isi rumah Yakub: "Bahwa pada

Page 648: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 29.23–30.3 110

masa ini belum lagi Yakub itu malu danmukanya belum lagi pucat.23Tetapi setelah dilihatnya segalaanaknya yaitu perbuatan tangan-Ku itudi tengah-tengahnya maka sekaliannyaakan menguduskan nama-Ku bahkansekaliannya akan menguduskan YangMahakudus, bani Yakub serta takut akanTuhan bani Israel.24Maka orang yang sesat hatinyaakan beroleh akal dan orang yangbersungut-sungut itu akan menerimapelajaran."

301Maka firman Allah, susahlah bagianak durhaka yang menuntut

bicara tetapi bukannya dari pada Akudan yang menudung dengan suatutudungan tetapi bukannya dari padaRoh-Ku supaya ditambahinya dosanyadengan dosa2yaitu yang berjalan turun ke Mesirdengan tiada bertanya kepada-Kusupaya menguatkan dirinya dengankekuatan Firaun dan percaya akannaungan Mesir.3Maka sebab itu kekuatan Firaun ituakan mendatangkan malu kepadamu

Page 649: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.4–8 111

dan percayamu akan naungan Mesirakan memberi aib kepadamu.4Karena segala penghulunya sudahada di Zoan dan segala utusannya telahsampai ke Hanes.5Maka sekaliannya akan menjadi maludari sebab suatu kaum yang tiada bolehmemberi faedah kepadanya dan yangtiada menjadi pertolongan atau faedahmelainkan suatu malu dan kecelaan.6Bahwa inilah penglihatan dari halbinatang tanah selatan. Maka dijalaninyasuatu tanah kesusahan dan kesakitandari sana juga datang singa jantan danbetina dan ular tedung dan ular nagayang terbang serta dihantarkannyasegala hartanya ditanggungkan ke ataskeledai dan segala mata bendanyaditanggungkan ke atas banggul untadibawanya kepada suatu kaum yangtiada akan memberi faedah.7Karena pertolongan Mesir itu sia-siaadanya lagi percuma sebab itu aku telahmenyebutkan dia: "Rahab yang dudukdiam-diam."8Akan sekarang pergilah engkausuratkan demikian di hadapannya padapapan loh dan tuliskan dalam kitab

Page 650: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.9–13 112

supaya yaitu sampai kepada zaman yangakan datang hingga selama-lamanya.9Karena yaini suatu kaum yang durhakaanak-anak yang dusta anak-anak yangtiada mau mendengar hukum Allah10yang berkata kepada segalapenilik: "Janganlah kamu tilik," dankepada segala nabi: "Janganlah kamunubuatkan bagi kami perkara-perkarayang benar melainkan katakanlah bagikami perkara-perkara yang manis dannubuatkan tipu daya11hendaklah kamu undur dari padajalan serta menyimpang dari pada lorongdan hilangkanlah Yang Mahakudus,orang Israel itu dari hadapan kami."12Sebab itu demikianlah firmanYang Mahakudus, orang Israel itu:"Bahwa oleh karena kamu telah tiadamengindahkan firman ini dan kamupercaya akan aniaya dan khianat sertabergantung kepadanya,13 sebab itu kesalahan ini akan menjadibagimu seperti pecahan yang hampirakan jatuh lagi condong pada tembokyang tinggi maka pecahan itu tiba-tibadatangnya dengan sesaat juga.

Page 651: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.14–17 11314Maka yaitu akan dipecahkannyaseperti periuk belanga yang dipecahkanorang hancur luluh dengan tiada sayangsehingga di antara pecahannya itutiada kedapatan suatu tembikar akanmengambil bara api dari dapur atauakan mencedok air dari dalam telaga.15Karena demikianlah firman AllahTuhan, orang Israel Yang Mahakudusitu: "Bahwa oleh tobat dan oleh sentosakelak kamu akan beroleh selamat danoleh berdiam dirimu dan oleh percayakelak kamu akan beroleh kekuatan."Tetapi tiada juga kamu mau,16melainkan katamu: "Bukan, karenakita hendak lari berkuda," sebab itukamu akan lari juga dan lagi: "Kamihendak menunggang binatang yangpantas," sebab itu orang yang mengejarkamu itupun pantaslah.17Maka seribu orang akan lari sebabditengking oleh seorang juga bahkankamu akan lari kelak sebab ditengkingoleh lima orang sehingga kamuketinggalan seperti sebatang tiang diatas kemuncak gunung dan seperti suatualamat di atas bukit.

Page 652: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.18–21 11418Maka itulah sebabnya Allah hendakmenanti-nanti yaitu supaya disayangi-Nya akan kamu dan itulah sebabnyaIa akan dibesarkan yaitu supayadikasihani-Nya akan kamu karena Allahialah Tuhan yang adil berbahagialahsegala orang yang menantikan Dia.19Karena kaum itu akan dudukdalam Sion di Yerusalem maka tiadaengkau akan menangis lagi takdapat tiada dikasihankannya engkautatkala didengarnya bunyi seru sertadidengarnya niscaya dijawabnya akandikau.20Maka jikalau diberi Tuhan kepadamuroti kesukaran dan air kesakitansekalipun niscaya tiada lagi segalagurumu akan disembunyikan melainkanmatamu juga akan melihat segalagurumu itu21dan telingamupun akan mendengarsepatah kata dari belakangmumengatakan: "Bahwa inilah jalannya,hendaklah kamu menurut dia," barangbila kamu hendak menyimpangkekanan dan barang bila kamu hendakmenyimpang kekiri.

Page 653: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.22–26 11522Maka kamu akan menajiskan peraksalutan segala patung ukiranmu danemas salutan segala patung tuanganmumaka engkau akan membuangkan diaseperti kain cemar dan engkau akanberkata kepadanya: "Nyahlah engkau!"23Maka diturunkannya kelak bagimuhujan akan benihmu sehingga dapatengkau menabur di tanahmu dandikaruniakan kelak kepadamu roti daripada hasil tanahmu yaitu lemak lagidengan limpahnya maka pada masa itusegala binatangmu akan mencari makandi padang yang luas.24Maka segala lembu dan keledaiyang membajak tanah itu akan makanmakanan yang sedap yang telah ditampidengan penyodok dan dengan nyiru.25Maka di atas segala gunung yangtinggi dan di atas segala bukit yangtinggi akan ada beberapa sungaidan beberapa anak air pada haripembunuhan yang besar itu tatkalarubuh segala bangun-bangunan.26Dan lagi cahaya bulan akan menjadiseperti cahaya matahari dan cahayamataharipun akan menjadi tujuh kaliganda seperti cahaya tujuh cahaya

Page 654: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.27–30 116

tujuh hari yaitu pada masa dibarut Allahluka kaum-Nya serta disembuhkan-Nyabekas palunya.27Bahwa nama Allah itu datang darijauh dengan bernyala-nyala murkanyadan asap berkepul-kepul adapunbibir-Nya itu penuh dengan geramdan lidah-Nya itupun seperti api yangmenghanguskan28maka nafas-Nyapun seperti sungaiyang sebak sampai ke leher airnya makahendak ditampi-Nya segala bangsadengan nyiru sia-sia dan suatu kangyang membawa sesat akan ada padamulut segala kaum.29Tetapi pada kamu akan adasuatu nyanyian pada malam orangmenguduskan hari raya dan kesukaanhati seperti pada masa orang berarakdengan bunyi suling hendak pergi kegunung Allah kepada batu orang Israel.30Maka Allah akan memberi orangmendengar suara-Nya yang mulia danIa akan menyatakan bekas tangan-Nyaserta dengan geram dan murkanya dannyala api yang menghanguskan dengansuatu hembusan dan ribut dan hujanbatu.

Page 655: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 30.31–31.1 11731Karena oleh bunyi suara Allah kelakorang Asyur itu akan dihancurkan yangtelah biasa memalu dengan tongkat.32Dan tiap-tiap palu dari pada tongkatyang telah ditakdirkan yang akandipalukan Allah kepadanya itu akandisertai dengan bunyi rebana dankecapi dan Ia akan berperang denganorang-orang itu dalam peperangan yangberamuk-amukkan.33Karena suatu Tofet telah disediakandari zaman dahulu bahkan yaitu telahdisediakan bagi raja maka diperbuatnyabagi dalam lagi luas adapun timbunannyaitu dari pada api dan kayu banyak dannafas Allah yang seperti sungai belerangitu akan menyalakan dia.

311Susahlah bagi segala orangyang turun ke Mesir akan

meminta tolong dan yang bergantungkepada kudanya serta percaya akansegala kenaikkan sebab banyak adanyadan akan orang yang berkuda sebabyaitu terlalu kuat melainkan tiadaorang-orang itu memandang kepadaYang Mahakudus, orang Israel dan tiadabertanya kepada Allah.

Page 656: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 31.2–4 1182Tetapi Ialah juga yang berbudi dan Iaakan mendatangkan celaka dan tiadaakan mengubahkan janji-Nya melainkanIa akan berbangkit melawan isi rumahorang yang berbuat jahat dan melawansegala pembantu orang yang berbuatsalah.3Adapun orang Mesir itu manusia jugabukannya allah dan segala kudanya ituada bedanya juga bukannya roh danjikalau dihulurkan Allah tangan-Nyaniscaya terantuklah pembantu itudan yang dibantu itupun akan jatuhkelak maka sekaliannya akan binasabersama-sama.4Karena demikianlah firman Allahkepadaku: Bahwa seperti tatkala singaitu mangaum dan anak singapun karenamangsanya jikalau gembala-gembalayang banyak dipanggil orang akanmenempuh dia sekalipun niscaya tiadaia teperanjat oleh bunyi suaranya dantiada ia merendahkan dirinya sebab riuhbunyinya maka demikianlah kelak AllahTuhan segala tentara itu akan turunhendak berperang di atas gunung Siondan di atas bukitnya.

Page 657: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 31.5–9 1195Maka seperti burung-burung yangterbang demikianlah kelak Allah Tuhansegala tentara itu akan melindungkanYerusalem maka Ia akan melindungkanserta melepaskan dia dan Ia akanmenjalani serta memeliharakan dia.6Hai segala bani Israel hendaklah kamukembali kepada Allah yang telah kamusangat durhaka kepada-Nya.7Karena pada masa itu kelaksekaliannya akan membuangkanberhalanya yang dari pada perak danberhalanya yang dari pada emas yangtelah diperbuat oleh tanganmu sehinggamendatangkan dosa.8Maka pada masa itu orang Asyurakan rubuh dimakan pedang tetapibukannya pedang manusia bahkan iaakan dimakan oleh pedang yang bukanpedang manusia itu maka iapun akan laridari pada pedang dan segala orangnyayang muda-muda akan menjadi takluk9Maka batunya akan hilang darisebab takut dan segala penghulunyayang terperanjat dari sebab alamatitu demikianlah firman Allah yangada apinya di Sion dan dapurnya diYerusalem.

Page 658: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 32.1–6 120

321Bahwa seorang raja akanberkerajaan dengan kebenaran

dan beberapa penghulupun akanmemegang perintah dengan keadilan.2Maka seorang manusia akan menjadiseperti tempat lindungan dari padaangin dan tempat teduh dari pada ributseperti air sungai di tempat yang keringdan seperti naung batu besar di tanahkemarau.3Maka mata segala orang yangmelihat itu tiada akan kabur dan telingasegala orang yang mendengar itu akanterpasang.4Maka hati segala orang yang gopoh-gopoh itu akan mengerti pengetahuandan lidah orang yang teler akanberkata-kata dengan lancarnya.5Maka orang bebal itu tiada lagi akandisebut mulia dan orang kekarpun tiadaakan disebut murah.6Karena orang bodoh itu akanmengatakan kebodohan dan hatinyaakan mengerjakan kejahatan sehinggamelakukan kelakuan yang tiadaberagama serta mengatakan hujat akanAllah dan menghampakan perut orang

Page 659: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 32.7–11 121

lapar serta mengurangkan minumanorang yang dahaga.7Maka jahatlah pula segala kelakuanorang kekal itu diupayakannya beberapadaya upaya yang jahat hendakmembinasakan orang yang lemahlembut dengan perkataan yang dustajikalau orang miskin itu mengatakanyang benar sekalipun.8Tetapi orang yang mulia itumengupayakan perkara-perkarayang mulia dan tetaplah ia dalamperkara-perkara yang mulia itu.9Hai segala perempuan yang dudukdalam kesenangan bangunlah kamudengarlah akan suaraku hai segalaanak perempuan yang alpa pasanglahtelingamu akan perkataan-Ku.10Karena beberapa hari lebih daripada setahun lamanya kelak kamu akandisusahi hai segala perempuan yang alpakarena buah anggur itu akan bantut dantiada akan dikumpulkan.11Hai segala perempuan yangduduk dalam kesenangan hendaklahkamu gemetar hai segala yangalpa hendaklah kamu susah hatitanggalkanlah pakaianmu dan buka

Page 660: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 32.12–17 122

tubuhmu kenakanlah kain karung padapinggangmu.12Maka orang akan menampar dadaoleh sebab segala ladang yang indah-indah dan sebab poko anggur yangsubur.13Maka pada tanah kaumku akantumbuh duri-duri dan onak bahkan didalam segala rumah kesukaan yang didalam negri yang bersuka cita itu14karena segala mahligai akanditinggalkan dan negri yang makmuritu akan menjadi sunyi maka segalabukit dan bangun-bangunanpun akanmenjadi tempat binatang sampaiselama-lamanya dan tempat kegemarankeledai hutan dan padang bagi kambingdomba15 sehingga Roh itu dicurahkan atas kitadari tempat yang tinggi sehingga tanahbelantara itu berubah menjadi padangyang subur dan padang yang subur itudibilangkan hutan.16Barulah keadilan akan duduk di tanahbelantara dan kebenaran akan diam didalam padang yang subur.17Maka kebenaran itu akanmengerjakan sejahtera dan yang

Page 661: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 32.18–33.2 123

didatangkan oleh kebenaran itu yaitusentosa dan kepercayaan sampaiselama-lamanya.18Maka kaumku akan duduk dalamtempat kediaman yang sejahtera dandalam kedudukkan yang tetap dandalam tempat perhentian yang sentosa.19Tetapi hujan batu akan turun tatkalarimba itu jatuh dan negri itu akandirendahkan semata-mata.20Berbahagialah kamu yang menaburbenih pada tepi segala air dan yangmenghalaukan lembu dan keledai kesana.

331Susahlah bagimu hai engkauyang merusakkan sungguhpun

engkau tiada dirusakkan orang danyang membuat khianat sungguhpuntiada orang membuat khianat akandikau. Jikalau engkau berhenti dari padamerusakkan niscaya engkaupun akandirusakkan dan jikalau engkau telahsudah membuat khianat niscaya orangakan membuat khianat akan dikau.2Ya Allah kasihankanlah kiranya akankami maka kami sudah menantikanDikau biarlah kiranya Engkau menjadikekuatannya pada tiap-tiap pagi hari

Page 662: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 33.3–8 124

dan penolong kamipun pada masakesukaran.3Maka segala kaum itu telah larisebab bunyi gempar dan segalabangsapun cerai-berailah tatkala Engkaumengangkat diri-Mu.4Maka rampasan-Mu akan dikumpulkanseperti yang dikumpul oleh ulat danseperti diterkam belalang demikianlahkelak diterkamnya akan dia.5Bahwa Allah itu dibesarkan karenakedudukkannya di tempat yang tinggimaka Sion itu telah dipenuhinya dengankeadilan dan kebenaran.6Maka pada zaman-Mu akan jadiketetapan dan cukup selamat dan budidan pengetahuan adapun takut akanAllah itulah kekayaan.7Bahwasanya segala orang yangperkasa itu berseru-seru di luar dansegala utusan yang menyorong damaiitu menangis tersedih-sedih.8Maka segala jalan raya sudah rusakdan tiada orang berjalan lagi makaperjanjian itu telah diubahkannya makasegala negri itu telah dihinakannya danmanusiapun tiada diindahkannya.

Page 663: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 33.9–14 1259Maka tanah itu berdukacita danmenjadi lemah maka Libanonpun malurasanya lagi layu dan Saronpun menjadiseperti tanah belantara maka Basan danKarmelpun luruh daunnya.10Akan sekarang Aku hendakberbangkit, demikianlah firman Allah,maka sekarang Aku hendak mengangkatdiri-Ku dan sekarang kelak Aku akandibesarkan.11Bahwa kamu sekalian akanmengandung sekam dan kamu akanmemperanakkan batang gandum makanafsumu itupun suatu api yang akanmenghanguskan dirimu.12Maka segala kaum itu akan menjadiseperti dapur kapur seperti semak yangditebas lalu dibakar dengan api.13Hai kamu yang jauh-jauh dengarlaholehmu barang yang telah Kuperbuatdan kamu yang dekatpun hendaklahkamu mengaku kuasa-Ku.14Maka takutlah segala orang berdosayang di Sion dan gemetar telah berlakuatas segala orang yang tiada beragama.Maka siapa gerangan di antara kita yangboleh duduk bersama-sama denganapi yang menghanguskan dan siapa

Page 664: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 33.15–18 126

gerangan di antara kita yang bolehduduk bersama-sama dengan hangusanyang kekal.15Adapun orang yang menurut jalanyang benar dan yang berkata betuldan orang yang menghinakan laba tipudaya yang menggoyang tangannyasebab enggan menerima suap danyang menyumbatkan telinganya supayajangan mendengar dari hal hutang darahdan yang memejamkan matanya supayajangan melihat yang jahat16bahwa ialah yang akan duduk padatempat yang tinggi maka kubur-kuburyang di atas batu akan menjaditempat lindungannya maka rizkinyaakan dikaruniakan kepadanya dan airminumnyapun sudah tentu.17Bahwa matamu akan memandangraja dengan kemuliaannya serta melihattanah yang amat luas sempadannya.18Maka hatimu akan memikirkan segalaperkara yang hebat itu: "Bahwa di managerangan orang yang menilikkan dan dimana gerangan orang yang menimbangcukai itu di mana gerangan orang yangmenimbang segala bangun-bangunan?"

Page 665: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 33.19–23 12719Maka tiada lagi engkau akan melihatkaum yang garang itu yaitu kaum yangamat dalam bahasanya yang tiada dapatengkau mengetahui dan kilat lidahnyayang tiada dapat engkau mengerti.20Hendaklah engkau memandangkepada Sion yaitu negri tempat segalaperhimpunan maka matamu akanmelihat Yerusalem itu suatu tempatkediaman yang sentosa, suatu kemahyang tiada akan dipindahkan makapancangnya tiada akan dicabut selama-lamanya dan barang talinyapun tiadaakan putus.21Melainkan di sana kelak Allah akanmenyertai kita dengan kebenaran-Nyadi tempat segala sungai yang luas dansegala anak air maka di sana sebuahperahupun tiada akan didayungkanorang dan sebuah kapal besarpun tiadaakan lalu di situ.22Karena Allah juga menjadi Hakimkita maka Allahpun memberi hukumakan kita dan Allah itulah Raja kita makaIapun akan menyelamatkan kita.23Maka segala tali temalimu telahlonggar tiada dapat meneguhkan kakitiangnya dan tiada dapat membuka

Page 666: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 33.24–34.4 128

layar. Maka pada masa itu dibagi orangrampasan yang amat besar maka orangtimpangpun mengambil rampasan itu.24Maka orang isi negri itu tiada akanberkata: "Bahwa aku sakit," dan kaumyang duduk dalamnya itu tiada akandiampuni kesalahannya.

341Hai segala bangsa hendaklahkamu menghampiri hendak

mendengar pasanglah telingamu, haisegala kaum! Hendaklah dunia inimendengar serta segala isinya bahkanbumi ini dan segala sesuatu yang terbitdari padanya.2Karena Allah itu geram akan segalabangsa dan murka akan segalatentaranya maka sekaliannya itu habisdibinasakan-Nya serta diserahkan-Nyaakan dibunuh.3Maka segala orangnya yang dibunuhitu akan dibuangkan dan dibawabangkainya akan naik maka segalagunungpun hancurlah oleh darahnya.4Maka segala binatang di langit akanhancur dan langitpun akan digulungseperti sehelai surat maka segalatentaranyapun akan luruh seperti daun

Page 667: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 34.5–9 129

luruh dari pada poko anggur dan sepertiluruh daun pohon ara.5Karena pedangku sudah mabuk dilangit bahwa yaitu akan turun ke atasEdom dan keatas kaum yang telahKulaknatkan supaya menghakimkan dia.6Adapun pedang Allah itu kenyangdengan darah yaitu sudah gemuk denganlemak bahkan dengan darah beberapaanak domba dan kambing serta denganlemak buah pinggang beberapa dombajantan karena bagi Allah ada suatukurban di Bozra dan suatu pembunuhanyang besar di tanah Edom.7Maka segala seladangpun akan turunbersama-sama dan segala lembu mudadan lembu jantan sehingga tanahnya ituakan menjadi mabuk dengan darahnyadan debunyapun menjadi gemuk denganlemaknya.8Karena yaitulah hari pembalasanAllah dan tahun menuntut bela dalamperbantahan Sion.9Maka segala anak sungainya akanberubah airnya menjadi minyak tanahdan debunya menjadi belerang dantanahnya akan menjadi minyak tanahyang menyala.

Page 668: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 34.10–14 13010Maka yaitu tiada akan dipadamkanbaik malam baik siang dan asapnya akannaik sampai selama-lamanya maka yaituakan tinggal rusak zaman berzamanseorangpun tiada akan menjalani diasampai selama-lamanya.11Melainkan burung undan danlandakpun akan mempunyai dia makaburung hantu dan burung gagakpunakan duduk dalamnya maka diregangkanAllah kelak di atasnya benang arangyaitu kerusakkan dan batunya yaitukesunyian.12Maka segala orangnya yangbangsawan akan dipanggil orangsupaya ia memegang kerajaan tetapiseorangpun tiada akan ada dan segalapenghulunya telah habislah.13Maka duri-duri akan tumbuh dalamsegala istananya serta jelanang danonak dalam segala kotanya maka yaituakan menjadi tempat kediaman serigaladan pagar bagi burung unta.14Maka segala binatang buas daritanah belantara akan bertemu dengansegala gurga dan segala kambing jantanakan berteriak kepada kawanan dan lagi

Page 669: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 34.15–35.1 131

burung hantupun akan hinggap di sanadan mendapat tempat perhentian.15Maka di sanapun ular tedungakan bersarang serta bertelur danmenetas telurnya dan menghimpunkananak-anaknya di bawah naungannyadan lagi segala burung nasar akanberkumpul ke sana masing-masingdengan pasangannya.16Selidiklah olehmu akan kitab Allahdan bacalah olehmu bahwa dari padasekaliannya ini seekornya pun tiadaakan kurang dan seekorpun tiadaakan kehilangan pasangannya karenamulutku juga ingatlah berfirmandemikian dan Roh-Nya juga yang telahmenghimpunkan dia.17Maka ialah yang telah membuangundi atasnya dan tangannya juga yangsudah membagikan kepadanya dengantali pengukur maka sekaliannya itu akanmempunyai dia sampai selama-lamanyalalu duduk dalamnya zaman berzaman.

351Bahwa tanah belantara dantempat sunyi itu akan bersukacita

maka hutan itupun akan bersuka-sukadan berbunga seperti poko mawar.

Page 670: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 35.2–7 1322Maka bunganyapun banyaklah dan iaakan bersukacita dengan kesukaan dannyanyian maka kemuliaan Libanon ituakan diberi kepadanya serta keelokkanKarmel dan Saron maka sekaliannyaakan melihat kemuliaan Allah dankeelokkan Tuhan kita.3Kuatkanlah olehmu segala tanganyang lemah dan tetapkan segala lututyang gementar.4Katakanlah kepada segala orang yangtawar hati itu: "Tetapkanlah hatimujangan takut bahwa Tuhanmu akandatang kelak hendak menuntut bela danpembalasan Allah maka ia akan datanghendak menyelamatkan kamu!"5Maka pada masa itu kelak mata orangbuta itu akan mencelikkan dan telingaorang tulipun akan dibukanya.6Maka pada masa itu orang timpangakan melompat seperti kucing danlidah orang bisu akan berbicara karenadi tanah belantara pun kelak air akanberpancaran dan beberapa anak sungaidi dalam hutan.7Maka cahaya pasir itu akan menjadisuatu tasik dan tanah yang kering akanmenjadi beberapa mata air maka pada

Page 671: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 35.8–36.1 133

tempat kediaman serigala di mana iaberbaring akan tumbuh rumput sertadengan mendarung dan kerucut.8Maka di sana akan ada suatu jalanraya dan suatu jalan maka yaitu akandinamai orang jalan kekudusan makaorang najis tiada akan menjalani diamelainkan yaitu akan ditentukan bagiorang-orang itu maka orang perjalananitu jikalau bodoh sekalipun tiada akansesat.9Maka seekor singapun tiada akan adadi situ dan barang sesuatu binatang yangbuaspun tiada akan naik kepadanyamaka yaitu tiada akan didapati di sana10melainkan orang yang ditebusakan menjalani dia maka segala yangditebus Allah itu akan kembali laludatang ke Sion dengan nyanyian makasukacita yang kekal akan ada di ataskepalanya maka sekaliannya akanberoleh kesukaan dan kegemaran tetapisegala dukacita dan harang akan hilangkelak.

361Maka jadilah pada tahun yangkeempat belas dari pada kerajaan

Hizkia datanglah Sanherib, raja Asyur,

Page 672: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 36.2–6 134

menyerang segala negri Yehuda yangberkota itu lalu diambilnya.2Maka oleh raja Asyur disuruhkannyaRabsakih dari Lakhis kepada raja Hizkiake Yerusalem dengan tentara yang besar.Maka iapun berdirilah dekat salurankolam yang tinggi yaitu pada jalan besarke padang tukang pemutih kain.3Maka keluarlah hendak mendapatkandia Elyakim bin Hilkia yangmemerintahkan istana dan khatibSebna dan Yoab bin Asaf, pengaranghikayat.4Maka kata Rabsakih kepadanya:"Katakanlah olehmu kepada Hizkia:Bahwa demikianlah titah raja besar yaituraja Asyur: Bahwa apakah percayamuyang engkau percayai ini?5Maka kataku bahwa bicara dankuasamu akan berperang itu hanyaperkataan yang sia-sia akan sekarangkepada siapa gerangan engkau percayasehingga engkau telah mendurhakakepadaku.6Bahwa yang engkau percaya ini yaitukepada tongkat batang mendarungyang patah yaitu kepada Mesir yangjikalau orang bertelahkan kepadanya

Page 673: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 36.7–10 135

niscaya lukalah tangannya ditikamnyademikianlah Firaun, raja Mesir itu,kepada segala orang yang percaya akandia.7Tetapi jikalau engkau berkatakepadaku: Bahwa kami percaya akanTuhan kami Allah, maka bukankah iajuga yang telah dibuangkan Hizkiasegala tempatnya yang tinggi-tinggi dansegala tempat kurbannya lalu titahnyakepada orang Yehuda dan orang isiYerusalem hendaklah kamu sembahyangdi hadapan tempat kurban ini.8Akan sekarang biarlah kiranya engkaubertaruh dengan tuanku raja Asyurmaka aku hendak memberi kepadamukuda dua ribu ekor jikalau engkau dapatmemberi orang yang menunggang dia.9Maka bagaimana gerangan dapatengkau menolakkan seorang sajapenghulu dari antara segala pegawaituanku yang terkecil sekalipun sertaengkau percaya akan Mesir dalam halkenaikkan dan orang yang berkuda.10Akan sekarang masakan akudatang menyerang tempat ini danmembinasakan dia dengan tiada perintahAllah. Maka firman Allah kepadaku:

Page 674: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 36.11–14 136

Hendaklah engkau berangkat menyerangtanah ini serta membinasakan dia!"11Maka kata Elyakim dan Sebna danYoah kepada Rabsakih: "Biarlah kiranyatuan berkata-kata kepada hambatuan dengan bahasa Aram karenahamba mengerti bahasa itu jangan tuanberkata-kata kepada hamba tuan denganbahasa Yehuda di hadapan segala orangbanyak yang di atas tembok ini."12Tetapi kata Rabsakih: "Masakantuanku sudah menyuruhkan akumenyampaikan segala perkataan inikepada tuanmu dan kepada engkaubukankah kepada segala orang yangduduk di atas tembok itupun sehinggasekaliannya memakan tahinya danminum air kencingnya serta dengankamu."13Maka Rabsakihpun berdirilah sambilberseru-seru dengan suara yang nyaringserta berkata dengan bahasa Yehudademikian: "Dengarlah olehmu akan titahraja yang besar yaitu raja Asyur.14Demikianlah titah baginda: Janganlahkamu ditipu oleh Hizkia karena tiadadapat ia melepaskan kamu

Page 675: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 36.15–18 13715dan jangan kamu diajak Hizkiamenaruh percaya kepada Allahmengatakan: Bahwa Allah tak dapattiada akan melepaskan kita sehingganegri ini tiada akan diserahkan ke tanganraja Asyur.16 Jangan kamu dengar akan kataHizkia itu karena demikian inilah titahraja Asyur: Hendaklah kamu berdamaidengan aku lalu keluar kepadaku biarlahmasing-masing kamu makan dari padapoko anggurnya dan masing-masing daripada poko aranya dan kamu minummasing-masing dari pada telaganyasendiri17 sehingga aku datang membawa kamupergi kepada suatu tanah yang samaseperti tanahmu sendiri yaitu tanah yangberkelimpahan gandum dan air anggurbahkan tanah yang berkelimpahan rotidan pohon anggur.18 Ingatlah baik-baik janganlah kamudipujuk oleh Hizkia katanya: Bahwa Allahakan melepaskan kita. Adakah pernahsesuatu dari pada dewa-dewa segalabangsa itu yang sudah melepaskantangannya dari pada tangan Asyur?

Page 676: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 36.19–37.1 13819Di manakah segala dewa Hamatdan Arpad? Di manakah segala dewaSefarwaim? Sudahkah sekaliannyaitu melepaskan Samaria dari padatanganku.20Maka siapa gerangan di antaradewa-dewa segala negri itu yangsudah melepaskan tangannya daripada tanganku sehingga Allah dapatmelepaskan Yerusalem dari padatanganku?"21Tetapi sekaliannya berdiam dirinyasepatah katapun tiada dijawabnyakarena demikianlah titah baginda:"Janganlah kamu memberi jawabkepadanya!"22Maka datanglah Elyakim bin Hilkiayang memerintahkan istana itu dankhatib Sebna dan Yoah bin Asaf,pengarang hikayat itu, semuanyamenghadap Hizkia dengan terkoyakpakaiannya lalu dipersembahkannyakepada baginda segala perkataanRabsakih.

371Adapun apabila didengarraja Hizkia akan hal itu maka

dikoyakkannya pakaiannya sendiri serta

Page 677: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.2–6 139

memakai kain karung lalu masuk rumahAllah.2Maka disuruhkan baginda Elyakimyang memerintahkan istananya dankhatib Sebna dan segala imam yangtua-tua dengan memakai kain karungkepada nabi Yesaya bin Amos.3Maka kata orang-orang itu kepadanya:"Demikianlah titah Hizkia: Bahwa hariinilah hari kesukaran dan nista dan hujatkarena kanak-kanak hampirlah akan jaditetapi tiadalah kekuatan akan beranak.4Mudah-mudahan didengar TuhanmuAllah akan segala perkataan Rabsakihyang disuruhkan oleh tuannya, rajaAsyur itu, akan mencela Tuhanyang hidup itu dan mudah-mudahandihukumkan Tuhanmu Allah akan segalaperkataan yang telah didengarnyaitu sebab itu hendaklah tuan hambamendoakan segala baki orang yang lagitinggal itu."5Maka sampailah segala pegawai-pegawai raja Hizkia itu kepada Yesaya.6Maka kata Yesaya kepadanya:"Demikianlah yang hendak kamukatakan kepada tuanmu: Bahwademikianlah firman Allah: Jangan

Page 678: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.7–10 140

engkau takut akan segala perkataanyang telah engkau dengar pada halsegala pegawai raja Asyur sudahmenghujat akan Daku.7Bahwa Aku akan memberi kepadanyasuatu perasaan hatinya maka ia akanmendengar suatu kabar lalu pulangke tanahnya sendiri maka Aku akanmengadakan sehingga ia akan rebahmati dimakan pedang di tanahnyasendiri."8Maka Rabsakihpun kembalilahdidapatinya raja Asyur berperangdengan Libna karena ia telah mendengarkabar mengatakan baginda sudahberangkat dari Lakhis.9Dan didengar baginda kabar orangdari hal Tirhaka, raja Etiopia: "Bahwa iatelah keluar hendak berperang dengantuanku." Setelah didengar baginda akanhal itu lalu baginda mengutus pulakepada Hizkia mengatakan:10 "Demikianlah yang hendak kamukatakan kepada Hizkia, raja Yehuda:Janganlah engkau ditipu oleh Tuhanmuyang engkau percaya akan Dia itumengatakan: Bahwa Yerusalem tiadaakan diserahkan ke tangan raja Asyur.

Page 679: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.11–17 14111Bahwasanya engkau telah mendengarbarang yang diperbuat oleh segala rajaAsyur kepada segala negri orang denganmenumpas sekaliannya itu masakanengkau ini dilepaskan.12Dapatkah dewa-dewa segala bangsayang dibinasakan oleh nenek moyangkuitu melepaskan dia seperti Gozan danHaran dan Rezef dan segala bani Edenyang duduk di Telasar.13Di manakah raja Hamat dan rajaArpad dan raja negri Sefarwaim danHena dan Iwa?"14Maka disambut Hizkia surat itudari pada tangan segala utusan laludibacanya maka Hizkiapun naiklahke rumah Allah dibentangkannya dihadapan hadirat Allah.15Lalu Hizkiapun berdoalah kepadaAllah sembahnya:16 "Ya Allah Tuhan segala tentara, yaTuhan orang Israel yang duduk di ataskedua kerub, Engkaulah Tuhan segalakerajaan dunia ini bahkan Engkaulahsaja engkau juga yang menjadikan langitdan bumi.17Pasanglah telinga-Mu ya Allah,dengarlah kiranya oleh-Mu bukalah

Page 680: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.18–22 142

mata-Mu ya Allah dan lihatlah oleh-Mudengarlah kiranya segala perkataanSanherib yang telah ia mengutus hendakmencela Tuhan yang hidup.18Ya Allah dengan sesungguhnya segalaraja Asyur itu sudah merusakkan segalanegri orang serta tanahnya19dan segala dewanya telahdicampakkannya ke dalam apikarena bukannya yaitu dewa-dewamelainkan perbuatan tangan manusia.Dari pada kayu dan batu itulah sebabnyadibinasakannya akan dia.20Akan sekarang ya Allah ya Tuhankami selamatkanlah kiranya kamidari pada tangannya supaya segalakerajaan dunia dapat mengetahui bahwaEngkaulah Allah bahkan Engkaulahsaja."21Maka Yesaya bin Amospunmenyuruhkan orang kepada Hizkiamengatakan: "Demikianlah firman AllahTuhan orang Israel: Bahwa sedangEngkau telah meminta kepadaku akanhal Sanherib, raja Asyur itu,22maka inilah firman Allah dari halnyaitu: Bahwa anak dara putri Sion itutelah menghinakan serta mengolok-

Page 681: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.23–26 143

olokkan dikau maka anak perempuanYerusalempun sudah menggeleng kepaladi belakang engkau.23Siapa gerangan yang telah engkaucelakan dan engkau hujatkan itu dankepada siapa gerangan engkau sudahmenyaringkan suaramu dan mengangkatmatamu tinggi-tinggi yaitu kepada YangMahakudus orang Israel.24Maka dengan lidah utusanmuengkau sudah mencelakan Allah sertaberkata: Bahwa dengan kebanyakkankenaikkanku telah aku naik gunungyang tinggi-tinggi sampai ke ujungLibanon maka aku hendak menebangpohon arasnya yang tinggi-tinggi danpohon serui yang pilihan dan aku hendakmasuk ke kemuncaknya yang jauh sekalidan rimba padangnya yang permai itu.25Maka aku sudah menggali lalukuminum air dan dengan tapak kakikukelak aku keringkan segala sungai Mesir.26Belumkah engkau dengar bagaimanaAku sudah membuat demikian lamasudah serta Kuadakan yang demikiandari pada zaman dahulu kala makasekarang Aku sudah melakukan hal itusehingga engkaulah yang merusakkan

Page 682: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.27–30 144

beberapa negri yang berkota menjaditimbunan batu.27Sebab itu orang isinya tiada berkuasamaka sekaliannya terkejut dan kacauhatinya maka sekaliannya sepertirumput di padang dan seperti pucukmuda seperti rumput di atas sotoh danseperti gandum yang layu sebelumberbatang.28Tetapi kuketahui akan peri dudukmudan keluar masukmu dan marahmu akanDaku.29Adapun sebab marahmu akan Dakudan sebab congkakmu telah sampai ketelinga-Ku itulah sebabnya Aku hendakmemasukkan kelekar-Ku pada hidungmudan kang-Ku pada mulutmu dan Akuhendak membalikkan engkau kepadajalan yang telah engkau datang itu.30Maka inilah tandanya bagimu: Bahwapada tahun ini kamu akan makan barangyang tumbuh sendirinya dan pada tahunyang kedua pula barang yang tumbuhdari padanya itu tetapi pada tahun yangketiga hendaklah kamu menabur danmenuai dan menanam poko anggur danmemakan buahnya.

Page 683: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.31–36 14531Maka segala baki orang isi rumahYehuda yang telah luput itu akan berakarke bawah serta berbuah ke atas.32Karena dari Yerusalem akan keluarbakinya dan dari gunung Sion punsegala orang yang berlepas dirinyamaka perkara ini akan dilakukan olehcemburuan Allah Tuhan segala tentaraitu.33Sebab itu demikianlah firman Allahdari hal raja Asyur: Bahwa tiadalahia akan datang ke negri ini ataumemanahkan sebilah anak panah disitu dan tiada ia akan menghampiri diadengan perisai atau membuat kubukelilingnya.34Maka ia akan kembali pada jalanyang telah ia datang itu dan tiada iaakan sampai ke negri ini, demikianlahfirman Allah.35Karena Aku akan melindungkan negriini supaya Aku menyelamatkan dia olehsebab nama-Ku sendiri dan oleh sebabhamba-Ku Daud itu."36Maka keluarlah malaikat Allahdipalunya dalam tempat segala kemahorang Asyur itu delapan belas laksa limaribu orang maka bangunlah orang pada

Page 684: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 37.37–38.3 146

pagi-pagi hari lalu dilihatnya sekaliannyaitu mayat belaka.37Maka berangkatlah Sanherib raja,Asyur itu, lalu berjalan pulang makaduduklah ia di Niniwe.38Adapun tatkala baginda itu sedangsembahyang dalam rumah dewanya,Nisrokh, maka dibunuh oleh keduaanak baginda, Adramelekh dan Sarezer,akan baginda dengan pedang, makalarilah keduanya ke tanah Ararat.Maka anakanda baginda, Esarhadon,berkerajaanlah menggantikan baginda.

381Maka pada masa itu Hizkiapunjatuh sakit hampir akan mati.

Maka datanglah nabi Yesaya bin Amosmendapatkan baginda serta berkatakepadanya: "Demikianlah firman Allah:Hendaklah engkau berwasiat dari halisi rumahmu karena engkau akan matikelak tiada hidup lagi."2Maka Hizkiapun memalingkanmukanya ke dinding lalu memohonkankepada Allah sembahnya:3 "Ya Allah, ingatlah kiranya bagaimanaaku sudah melakukan diriku di hadapanhadirat-Mu dengan kebenaran dan tulus

Page 685: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 38.4–9 147

hatiku serta kuperbuat barang yang baikpada pemmandangan-Mu."4Maka menangislah Hizkia tersedih-sedih. Maka datanglah firman Allahkepada Yesaya demikian:5 "Pergilah engkau katakan kepadaHizkia: Bahwa demikianlah firman AllahTuhan nenek moyangmu Daud itu:Bahwa telah Kudengar permintaanmuserta Kulihat air matamu bahwa Akuakan menambahi umurmu lima belastahun lagi lamanya.6Maka Aku akan melepaskan dikau dannegri inipun dari pada tangan raja Asyurdan Aku akan melindungkan negri ini.7Maka inilah tandanya bagimu daripada Allah, bahwa Allah akan sampaikanfirman-Nya itu kelak.8Maka Aku hendak mengembalikannaung itu sepuluh mata tangga yangsudah naung itu turun pada tanggaperbuatan Ahas itu oleh matahari." Makamatahari itu kembalilah sepuluh matatangga yang sudah ia turun itu.9Bahwa inilah surat Hizkia, raja Yehuda,pada masa ia telah sakit lalu sembuhpula dari pada penyakitnya itu.

Page 686: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 38.10–14 14810Maka kataku: Bahwa padapertengahan umurku kelak aku akanmasuk pintu alam maut dan akukehilangan segala tahunku yang lagitinggal.11Maka kataku: Bahwa tiada lagi akuakan melihat Allah yaitu Allah di negriorang hidup dan tiada lagi aku akanmemandang manusia serta dengansegala isi dunia.12Maka umurku telah dipindahkandan dibawa pergi dari padaku sepertikemah gembala maka seperti pintunyaaku sudah menggulung umurku makaia akan mengerti aku dari pada benanglungsin dari pagi hari sampai malamkelak Engkau akan menghabiskan aku.13Maka aku sudah berdiam dirikusampai pagi hari adapun seperti seekorsinga demikianlah dipatahkan-Nyasegala tulangku maka dari pagi harisampai malam kelak Engkau akanmenghabiskan aku.14Maka seperti burung layang-layangatau burung bangau demikianlah akumencicit maka aku berdukacita sepertiburung merpati dan mataku kaburlahsebab senantiasa menengadah ya Allah

Page 687: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 38.15–19 149

aku teraniaya biarlah Engkau menjadijaminanku.15Apa gerangan yang hendakkukatakan maka Ialah juga yang telahberkata kepadaku dan Ialah yang telahmelakukan yang demikian maka akuakan berjalan perlahan-lahan seumurhidupku oleh sebab kepahitan hatiku.16Ya Tuhan oleh sebab segala perkaraini segala manusia hidup dan hayatjiwaku itupun semata-mata dalam yangdemikian sebab itu segarkanlah kiranyaaku dan hidupkan aku.17Bahwa kepahitan yang amat sangattelah mendatangkan sejahtera bagikutetapi sebab kasihmu akan jiwakuEngkau telah melepaskan dia daripada tempat kebinasaan karena segaladosaku telah Engkau campakkan kebelakangmu.18Karena kubur itu tiada boleh memujiEngkau dan mautpun tiada bolehmemuliakan Dikau maka orang yangturun ke alam maut itu tiada boleh haraplagi akan kebenaran-Mu.19Adapun orang hidup bahkan oranghidup itu ialah yang akan memuji Engkauseperti perbuatanku pada hari ini dan

Page 688: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 38.20–39.2 150

segala bapapun akan memberitahukebenaran-Mu kepada anak-anaknya.20Bahwa Allah itu hendakmenyelamatkan aku sebab itu kitahendak menyanyi segala nyanyiankudengan bunyi kecapi sepanjang umurkita di dalam rumah Allah.21Maka Yesaya itu sudah berkata:"Hendaklah diambil orang buah arasegempal lalu dilekatkannya pada bisulniscaya sembuhlah baginda."22Maka Hizkiapun telah berkata:"Apakah tandanya aku akan naik kerumah Allah itu?"

391Maka pada masa itu Merodakh-Baladan bin Baladan, raja Babel,

dikirimkannya surat dan bingkisankepada Hizkia karena telah didengarbaginda akan hal Hizkia telah sakit lalusembuh.2Maka sukalah Hizkia akan diadiperlihatkannya kepadanya segenapgedungnya yang berisi benda yangindah-indah dan perak dan emasdan rempah-rempah dan perak yangindah-indah dan segenap gedung alatsenjatanya dan segala yang terdapatdalam perbendaharaannya maka

Page 689: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 39.3–6 151

satupun tiada dalam istananya ataudalam segenap kerajaannya yang tiadadiperlihatkan kepadanya oleh Hizkia.3Setelah itu maka datanglah nabiYesaya kepada raja Hizkia serta berkatakepadanya: "Apakah sembah orang-orang ini dan dari mana datangnyakepadamu?" Maka jawab Hizkia: "Bahwaia telah datang dari negri yang jauh yaitudari Babel."4Maka kata Yesaya: "Apakah yangdilihatnya dalam istanamu?" Makajawab Hizkia: "Bahwa segala sesuatuyang dalam istanaku telah dilihatnyamaka satupun tiada di antara segalaperbendaharaanku itu yang tiadakuperlihatkan kepadanya."5Maka kata Yesaya kepada Hizkia:"Dengarlah olehmu akan firman AllahTuhan segala tentara:6Bahwa harinya akan datang kelaksegala sesuatu yang di dalam istanamudan yang ditaruh oleh segala nenekmoyangmu sampai kepada hari inisemuanya akan dibawa pergi ke Babelkelak maka satupun tiada akan tinggal,demikianlah firman Allah.

Page 690: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 39.7–40.4 1527Dan beberapa dari pada segalaanakmu yang akan keluar dari padazulbimu dan yang engkau akanmemperanakkan kelak itupun akandibawanya pergi maka sekaliannya ituakan menjadi sida-sida dalam istana rajaBabel."8Maka kata Hizkia kepada Yesaya:"Baik juga firman Allah yang telahengkau katakan ini." Dan lagi katabaginda: "Karena pada zamanku akanada sejahtera dan kebenaran."

401Hiburkanlah, hiburkanlahkaumku, demikian firman Tuhan.

2Tetapkanlah hati orang isi Yerusalemserta berseru-seru kepadanyamengatakan bahwa telah habislahpeperangannya dan kesalahannya telahdiampuni bahwa ia telah menerima daripada tangan Allah dua kali ganda karenasegala dosanya.3Maka ada suara orang yang berseru-seru demikian: "Sediakanlah jalan Allahdi tanah belantara dan ratakanlah jalanraya di tanah sunyi bagi Tuhan kita.4Maka segala lembah akan ditembokdan segala gunung dan bukit akandirendahkan maka yang bengkok

Page 691: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 40.5–9 153

akan dibetulkan dan yang lekuk akandiratakan5Maka kemuliaan Allahpun akandinyatakan dan segala manusiabersama-sama akan melihat dia karenalidah Allah telah berfirman demikian."6Maka ada suara orang mengatakan:"Berserulah!" Maka jawabnya: "Apakahyang hendak kuserukan?" "Bahwa segalamanusia itu rumput adanya dan segalakeelokkannya seperti bunga yang dipadang7maka rumput itu layu dan bungapunluruh sebab nafas Allah dihembuskankepadanya sesungguhnya kaum ituseperti rumput adanya.8Maka layulah rumput itu dan bungapunluruh tetapi firman Tuhan kita kelaktetap selama-lamanya."9Hai engkau yang membawa kabaryang baik ke Sion naiklah engkau keatas gunung yang tinggi itu hai engkauyang membawa kabar yang baik keYerusalem nyaringkanlah suaramubahkan nyaringkanlah dan jangan takutkatakanlah kepada segala negri Yehuda:"Bahwa inilah Tuhanmu."

Page 692: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 40.10–14 15410Bahwa Tuhanmu Allah itu akandatang dengan gagah-Nya dan tangan-Nyapun akan memegang perintahbahwa pahalanya ada sertanya danpembalasannya pun di hadapanhadirat-Nya.11Maka Ia akan menggembalakansegala domba-Nya seperti seoranggembala dan segala anak dombapunakan dikumpulkan-Nya dengantangan-Nya serta dipangku-Nyadalam pangkuan-Nya dan segala yangmenyusui anaknya itu kelak dibawa-Nyaperlahan-lahan.12Maka siapa gerangan yang telahmenyukat segala air di tapak tangannyaatau mengukur langit dengan jangkanyaatau mengisi segala debu tanah dalamsuatu bekas sukatan atau menimbangsegala gunung dengan dacing dan segalabukit dengan neraca.13Maka siapakah gerangan yang sudahmenentukan Roh Allah atau siapakahmenjadi pembicara-Nya lalu mengajarDia?14Maka kepada siapakah Ia telahberbicara dan siapa menjadi guru-Nyasehingga diajarkannya kepada-Nya jalan

Page 693: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 40.15–20 155

keadilan atau diajarkannya kepada-Nyapengetahuan atau dinyatakannyakepada-Nya jalan pengertian?15Bahwa segala bangsa itu sepertisetitik air dalam timba dan yaitudibilangkan seperti habuk pada daunneraca bahwa segala pulau tukangpundiangkatnya seperti benda yang kecilsekali.16Maka Libanonpun tiada cukup akankayu api dan segala binatangnyapuntiada cukup akan kurban bakaran.17Maka segala bangsa itu satupuntiada di hadapan hadirat-Nya semuanyadibilangkan bakinya kurang dari padaketiadaan dan semata-mata sia-sia.18Maka dengan siapa geranganhendak kamu menyamakan Allah ataudengan rupa mana hendak kamumembandingkan Dia?19Adapun patung ukiran itu dituangoleh tukang maka oleh tukangemas disalutnya dengan emas sertadiperbuatnya rantai-rantai perakbaginya.20Maka oleh orang yang terlalu miskinbagi persembahan yang demikian itudipilihnya batang kayu yang tiada rapuh

Page 694: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 40.21–25 156

dicarinya seorang tukang yang pandaiakan membuat suatu patung ukiran yangtiada bergerak.21Belumkah kamu mengetahui?Belumkah kamu dengar? Belumkahdikabarkan kepadamu dari mulanya?Belumkah kamu mengerti dari pada asalkejadian dunia?22Bahwa Ialah yang duduk diatas bulatan dunia dan segalaisinyapun seperti belalang adanya yangmembentangkan langit seperti kelambudidirikannya seperti kemah tempatkediaman23yang meniadakan segala penghuludan segala hakim di atas bumi itupundijadikannya seperti sia-sia adanya.24Dan lagi yaitu belum ditanam bahkanbelum ditabur bahkan pangkalnya belumberakar di bumi lagipun dihembus-Nyaakan dia sehingga layulah ia laluditerbangkan seperti batang gandumoleh angin punting beliung.25Maka dengan siapa gerangan hendakkamu menyamakan Daku sehingga Akumenjadi sama dengan dia? demikianlahfirman Yang Mahakudus.

Page 695: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 40.26–31 15726Hendaklah kamu menengadah lalumelihat siapakah yang sudah menjadikansekalian itu dan yang mengeluarkansegenap tentaranya dengan bilangannyamaka dipanggilnya nama masing-masingmaka oleh sangat gagah-Nya dan sebabkuat kuasa-Nya maka satupun tiadakurang.27Hai Yakub, mengapa engkau bertuturhai Israel mengapa engkau berkata:"Bahwa jalanku terlindunglah dari padaAllah dan hakku telah hilang dari padaTuhanku."28Belumkah engkau mengetahui,belumkah engkau dengar? Bahwa Tuhanyang kekal yaitu Allah yang menjadikansegala ujung bumi itu tiada Ia letih ataupenat maka hukuman-Nya tiada dapatdiselidik.29Maka Ialah yang memberi kekuatankepada orang yang letih dan kepadaorang yang tiada berkuasa itu ditambahigagah.30 Jikalau orang muda-mudapun niscayaia akan letih dan penat dan orang terunajatuh terjerumus31 tetapi segala yang menantikanAllah itu akan dibaharui kekuatannya

Page 696: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.1–4 158

maka sekaliannya akan terbang ke atasdengan siapa seperti burung nasar makaia akan berlari-lari dengan tiada penatdan ia akan berjalan-jalan dengan tiadaletih.

411Hai segala pulau hendaklahkamu berdiam dirimu di hadapan

hadirat-Ku hendaklah segala kaum itumembaharui kekuatannya hendaklahia datang menghampiri Aku setelahitu biarlah ia berkata-kata biarlah kitaberhampiran akan berhukum.2Maka siapakah yang menerbitkanseorang diri sebelah timur yangdipanggilnya dengan kebenaran akanmenghadap cerapunya diserahkannyabeberapa bangsa kepadanya dandiberinya memerintahkan beberaparaja-raja maka diserahkannya kepadapedangnya seperti debu tanah dankepada panahnya seperti batanggandum yang diterbangkan angin.3Maka diusirnya akan dia lalu berjalanlangsung dengan selamatnya yaitu padajalan yang belum dijalani oleh kakinya.4Maka siapakah yang sudahmengerjakan dan melakukan halitu serta memanggil segala zaman dari

Page 697: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.5–9 159

mulanya bahwa Aku ini Allah yang awalserta dengan yang akhir bahwa AkulahDia.5Maka telah dilihat oleh segalapulau lalu takut maka gementarlahsegala ujung bumi maka sekaliannyamenghampiri lalu datang.6Maka masing-masingnyapunmembantu kawannya serta berkatakepada saudaranya: "Tetapkanlahhatimu!"7Maka oleh tukang kayu ituditetapkannya hati tukang emasdan oleh yang memipihkan denganpengatuk itu ditetapkannya hatiorang yang menitik pada landasanmaka katanya dari hal puteri itu:"Bahwa baiklah adanya," kemudiandirapatkannya dengan paku supayajangan bergerak.8Tetapi engkau hai hamba-Ku Israelhai Yakub yang telah Kupilih yaitu benihsahabat-Ku, Abraham itu.9Engkaulah yang telah kuambil dariujung bumi lalu Kupanggil dari segalapenjurunya serta berfirman kepadamu:"Bahwa engkaulah hamba-Ku maka

Page 698: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.10–14 160

Aku sudah memilih engkau dan tiadaKubuangkan";10 janganlah engkau takut karenaAkulah besertamu janganlah engkauterperanjat karena Akulah Tuhanmumaka Aku hendak menguatkan dikaubahkan Aku hendak menolong akan dikaubahkan Aku hendak memapah engkaudengan tangan kanan kebenaran-Ku.11Bahwasanya segala orang yangmarah akan dikau akan menjadi maludan beroleh aib maka segala yangberbantah-bantah dengan dikau akanmenjadi seperti ketiadaan lalu binasa.12Maka engkau akan mencari diatiada juga dapat yaitu segala yangberbantah-bantah dengan dikau makasegala orang yang berperang dengandikau akan menjadi seperti ketiadaandan seperti barang yang satupun tiada.13Karena Aku Tuhanmu Allah ini akanmemegang tanganmu serta berfirmankepadamu: "Jangan takut, Aku hendakmenolong engkau."14 Jangan takut hai Yakub hulat inidan kamupun hai segala orang Israelbahwa Aku hendak menolong engkau,demikianlah firman Allah dan yang

Page 699: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.15–18 161

menebus engkau yaitu Yang Mahakudusorang Israel.15Bahwa Aku menjadikan dikau suatupesawat pengirik gandum yang barulagi tajam giginya maka engkau akanmengirik segala gunung sehingga hancurluluh dan segala bukitpun kelak engkaujadikan seperti sekam.16Maka engkau akan menampi diasehingga dilayangkan angin dandihamburkan oleh angin punting beliungmaka engkau akan bersukacita dalamAllah serta memegahkan dirimu dalamYang Mahakudus orang Israel.17Maka segala orang miskin dan papaitu mencari air tetapi air pun tiada danlidahnya kering sebab dahaga maka Akuini Allah akan memberi jawab kepadanyabahkan Aku Tuhan orang Israel ini tiadaakan meninggalkan dia.18Maka Aku akan mengadakanbeberapa sungai di atas segalakemuncak yang gundul dan beberapamata air di tengah segala lembah makatanah belantara itu akan Kujadikan suatutekungan air dan tanah yang kering ituKujadikan pancaran air.

Page 700: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.19–23 16219Maka di tanah belantara itu akanKutanam pohon aras dan pohon lesandan pohon jambu dan pohon zaitundan di tanah sunyi akan Kutaruh pohonserui dan damar laut dan pohon sentadabersama-sama20Supaya dapat orang melihat sertamengetahui lalu ingat dan mengertibersama-sama bahwa tangan Allahjuga yang berbuat demikian danYang Mahakudus orang Israel telahmengadakan dia.21Keluarkanlah bicaramu demikianlahfirman Allah dan sampaikanlah segalaketeranganmu, demikianlah firman rajaYakub itu.22Biarlah dikeluarkannya lalumenyatakan kepada kita barang yangakan jadi kelak hendaklah kamumenyatakan segala perkara yangdahulu-dahulu bagaimana adanyasupaya kami memperhatikan diaseperti mengetahui kesudahannya atautunjukkanlah beberapa perkara yangakan datang.23Nyatakanlah segala perkara yangakan datang kemudian supaya kamimengetahui akan hal kamu ini menjadi

Page 701: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.24–27 163

dewa-dewa bahkan hendaklah kamuberbuat baik atau berbuat jahat supayakami terperanjat sambil memandangbersama-sama.24Bahwa sesungguhnya kamu inisatupun tiada dan pekerjaanpun sia-siaadanya maka orang yang memilih kamuialah suatu kebencian.25Bahwa Aku sudah menerbitkanseorang dari sebelah utara dan iapuntelah datang maka dari sebelah mataharihudup ada seorang yang menyerui akannama-Ku maka ia akan melayakkansegala penghulu seperti kapur danseperti tukang periuk belanga yangmemijakkan tanah liat.26Maka siapakah yang sudahmenyatakan hal itu dari mulanyasupaya kita mengetahui dan dari zamandahulu supaya kita mengatakan: "Diabenar." Maka seorangpun tiada yangmenyatakan dia bahkan seorangpuntiada yang menunjukkan bahkanseorangpun tiada yang mendengar akanperkataanku sekalipun.27Bahwa Akulah yang mula-mulamengatakan kepada Sion: "Lihatlah,lihatlah akan dia!" dan Aku akan

Page 702: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 41.28–42.4 164

menyuruhkan ke Yerusalem seorangmembawa kabar yang baik.28Apabila Aku pandang makaseorangpun tiada bahkan di antaranyaitu tiada seorangpun pembicara yangdapat memberi jawab sepatah katapuntatkala Aku bertanya.29Adapun sekaliannya itu sia-sialahsegala pekerjaannya dan satupun tiadadan segala patung tuangannya itupunangin dan rongga belaka.

421Lihatlah hamba-Ku yang Akubantu itu yaitu orang pilihan-Ku

yang hati-Ku gemar akan dia maka Akutelah menaruh Roh-Ku di atasnya dan iaakan mengeluarkan hukum bagi segalabangsa.2Maka tiada ia akan berteriakatau menyaringkan suaranya ataumemperdengarkan dia di jalan.3Adapun mendarung yang terpatahitu tiada akan diputuskannya dansumbu yang lagi berasap itupuntiada akan dipadamkannya maka iaakan mengeluarkan hukum dengankebenaran.4Maka iapun tiada akan dipadamkanatau dipatahkan sehingga ditentukannya

Page 703: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 42.5–8 165

hukum di atas bumi maka segalapulaupun akan menantikanpengajarannya.5Maka demikianlah firman AllahTuhan, yang menjadikan langitserta membentangkan dia dan yangmenghamparkan bumi dengan segalayang terbit dari padanya dan yangmemberi nafas kepada segala orangyang duduk di atasnya dan nyawakepada segala yang berjalan-jalandalamnya:6 "Bahwa Aku ini Allah sudah memanggilengkau dengan kebenaran maka Akuakan memegang tanganmu sertamemeliharakan dikau lalu menentukandikau akan perjanjian bagi kaum ini danakan suatu terang bagi segala bangsa7akan mencelikkan mata orangbuta serta mengeluarkan orang yangterbelenggu dari dalam kurungan danorang yang duduk dalam gelap itu daridalam penjara.8Bahwa Akulah Allah demikianlahnama-Ku maka tiada Aku maumenyerahkan kemuliaan-Ku kepadayang lain atau kepujian-Ku kepadapatung yang terukir.

Page 704: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 42.9–13 1669Bahwa segala perkara yang dahuluitu jadi dan sekarang Aku hendakmenyatakan perkara-perkara yang barumaka sebelum perkara-perkara ituterbit kelak Aku akan mengabarkan diakepadamu."10Nyanyikanlah bagi Allah suatunyanyian yang baru dan puji-pujiannyapun dari ujung bumi hai kamusekalian yang berlayar di laut sertasegala isinya dan pulau-pulau dengansegala isinya.11Hendaklah tanah belantara dansegala negrinyapun menyaringkansuaranya dan segala kampungkedudukkan orang Kedar hendaklahsegala orang isi Sela bernyanyihendaklah ia berteriak dari ataskemuncak segala gunung.12Hendaklah ia memuliakan Allah sertamemasyhurkan puji-pujiannya padasegala pulau.13Bahwa Allah akan keluar seperti oranggagah dan Ia akan membangkitkancemburu-Nya seperti orang perangmaka Ia akan bersorak, bahkan Ia akanbertepik dan Ia akan melakukan diri-Nyadengan gagah atas segala musuh-Nya.

Page 705: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 42.14–17 16714Maka sudah lama Aku berdiamdiri-Ku maka Aku berhenti sepertimenahankan diri-Ku akan sekarang Akuhendak berteriak seperti perempuanyang sakit beranak maka Aku tercungapdan termangah-mangah.15Maka Aku hendak merusakkanbeberapa gunung dan bukit sertaKulayukan segala tumbuh-tumbuhanmaka segala sungai itu akan Kujadikanpulau serta kukeringkan segala tekunganair.16Maka orang-orang buta akanKupimpin pada jalan yang belumdiketahuinya serta Kuhantarkan dia padalorong-lorong yang tiada diketahuinyamaka kegelapan itu akan Kujadikanterang di hadapannya dan tempat yangbengkok akan Kuluruskan. Maka sekalianinilah perbuatan-Ku dan tiada Aku maumeninggalkan dia.17Tetapi segala orang yang percayaakan patung ukiran dan yang berkatakepada patung tuangan itu: "Bahwakamulah tuhan kami!", niscaya orang-orang itu akan diundurkan dan sangatberoleh malu.

Page 706: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 42.18–23 16818Hai orang tuli dengarlah olehmu haiorang buta pandanglah olehmu supayadapat kamu lihat.19Maka siapakah yang buta melainkanhamba-Ku atau tuli seperti suruhan yangtelah Kusuruhkan itu maka siapakahyang buta seperti orang yang berdamaidengan Aku dan buta seperti hambaAllah.20Maka banyaklah perkara yang engkaulihat tetapi tiada engkau memperhatikandia maka telinganyapun terbukalahtetapi tiada didengarnya.21Maka oleh sebab kebenaran-Nyaberkenanlah Allah membesarkan hukumTaurat serta memuliakan dia.22Tetapi yaini suatu kaum yang telahdisamun dan dirampas maka sekaliannyatelah tertangkap dalam pelobang sertatersembunyi dalam penjara makasekaliannya menjadi tawanan danseorangpun tiada melepaskan dia danmenjadi rampasan dan seorangpun tiadaberkata: "Kembalikanlah!"23Maka siapakah di antara kamu yangmau memasang telinganya akan halini dan yang mau mendengar serta

Page 707: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 42.24–43.2 169

mencamkan bagi masa yang akandatang.24Siapa juga yang telah menyerahkanYakub akan menjadi rampasan danIsraelpun kepada segala penyamunbukankah yaitu Allah ialah juga yangtelah kita berdosa kepada-Nya makatiada orang-orang itu mau menurutjalan-Nya atau mendengar akanhukum-Nya.25Sebab itu dicurahkan-Nya kepadanyakehangatan murka-Nya dan kuasapeperangan maka oleh yang demikian iatelah dinyalakan berkeliling tetapi tiadadiketahuinya dan ia telah dihanguskanolehnya tetapi tiada diperhatikannya.

431Akan sekarang, demikian firmanAllah yang menjadikan engkau hai

Yakub dan yang mengadakan engkau haiIsrael: "Janganlah engkau takut karenaAku telah telah menebus engkau makaAku sudah menamai engkau dengannama-Ku dan engkaulah milik-Ku.2Apabila engkau mengarung airniscaya Akulah besertamu atau tatkalamengarung segala sungai niscaya tiadaengkau ditinggalkannya maka apabilaengkau berjalan di dalam api niscaya

Page 708: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 43.3–7 170

tiada engkau hangus dan api itu tiadaakan bernyala kepadamu.3Karena Akulah Tuhanmu Allahyaitu Yang Mahakudus orang IsraelJuruselamatmu maka Aku telah memberiMesir akan tebusmu serta Etiopia danSyeba akan gantimu.4Maka sedang engkau ini indah-indahpada pemandanganku lagi mulia danKukasihi akan dikau sebab itu Akuakan memberi beberapa orang akangantimu dan beberapa kaum akan gantinyawamu.5 Janganlah engkau takut karena Akulahbesertamu maka Aku akan membawabenihmu dari sebelah timur sertamenghimpunkan dikau dari sebelahbarat.6Maka Aku hendak berfirman kepadautara itu: Kembalikanlah! dan kepadaselatan itu: Janganlah engkau tahankan!bawalah anak-anak-Ku yang laki-lakidari jauh dan anak-Ku yang perempuandari ujung bumi7yaitu segala orang yang dinamaidengan nama-Ku dan yang telahKujadikan akan kemuliaan-Ku maka Aku

Page 709: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 43.8–12 171

telah mengadakan bahkan Aku telahmenjadikan dia."8Bawalah kemari segala orang butayang bermata itu dan segala orang tuliyang bertelinga.9Hendaklah segala bangsa dihimpunkandan hendaklah segala kaum dikumpulkanmaka siapa gerangan di antaranya ituyang dapat menyatakan perkara iniatau memberitahu kepada kita segalaperkara yang dahulu-dahulu hendaklahdibawanya kemari akan segala saksinyasupaya ia dibenarkan atau biarlahdidengarlah serta berkata: "Bahwabenarlah adanya."10Maka firman Allah: "Bahwa kamulahsaksi-Ku serta hamba-Ku yang telahKupilih supaya kamu mengetahui sertapercaya akan Daku dan mengerti bahwaAkulah Dia maka dahulu dari padaAku satu Tuhanpun tiada diadakan dankemudian dari pada-Kupun tiada akanada.11Bahwa Aku bahkan Akulah Allahdan lain dari pada Aku tiada suatujuruselamat.12Bahwa Aku sudah menyatakan danAku sudah menyelamatkan dan Aku

Page 710: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 43.13–17 172

sudah memberitahu dan satu dewaorang pun tiada di antaramu sebab itukamulah saksi-Ku dan Akulah Tuhan."demikianlah firman Allah.13 "Bahkan Akulah Dia dari pada zamansiang hari telah dijadikan dan satupuntiada yang dapat melepaskan daripada tangan-Ku maka Aku hendakmengerjakan dan siapa pula yang dapatmenahankan?"14Maka demikianlah firman Allah,Juruselamatmu yaitu Yang Mahakudusorang Israel: "Bahwa oleh karenamulahAku suruhkan orang ke Babel makaAku akan membawa sekaliannya turunlari berlepas dirinya dengan naik kapaltempat ia bersorak-sorak yaitu orangKasdim.15Bahwa Akulah Allah Yang Mahakudusbagimu dan Rajamu yang telahmenjadikan Israel."16Maka demikianlah firman Allah, yangmengadakan suatu jalan di laut dansuatu lorong dalam air yang besar-besar17yang membawa keluar segalakenaikkan dengan kudanya dan tentaraitu dengan kuasanya maka sekaliannyaberbaring bersama-sama dan tiada akan

Page 711: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 43.18–23 173

berbangkit lagi semuanya telah matiterpadam seperti sumbu:18 "Janganlah kamu ingat segalaperkara yang mula-mula dan jangankamu camkan segala perkara purbakala.19Bahwasanya Aku hendakmengadakan suatu perkara yangbaru maka sekarang juga perkaraitu akan terbit masakan kamu tiadamengetahuinya maka Aku hendakmengadakan suatu jalan di tanahbelantara sekalipun dan beberapa sungaidi tanah sunyi.20Maka segala binatang di hutan kelakakan menghormati Aku bahkan segalaserigala dan burung unta sebab Akumengaruniakan air di tanah belantaradan beberapa sungai di tanah sunyi akanmemberi minum kaum-Ku yang pilihanitu.21Yaitu kaum yang telah Aku adakanbagi diri-Ku supaya dimasyhurkannyapuji-pujian-Ku."22 "Tetapi tiada engkau menyeru akannama-Ku, hai Yakub melainkan engkautelah jemu akan Daku, hai Israel.23Maka tiada engkau membawabagi-Ku segala kambing domba

Page 712: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 43.24–28 174

akan kurban bakaranmu dan tiadaengkau memberi hormat akan Dakudengan persembahanmu. Maka tiadaAku menyuruh kamu berbuat ibadatdengan persembahanmu dan tiada Akumemenatkan dikau dengan setanggi.24Maka tiada engkau membelikan Akubuluh wangi dengan uangmu dan tiadaengkau menjamukan Aku dengan lemaksegala sembelihanmu melainkan engkautelah menyusahkan Aku dengan segaladosamu dan engkau telah menjamukanAku dengan segala kesalahanmu.25Bahwa Aku ini bahkan Akulah yangmenghapuskan segala kesalahanmu olehsebab nama-Ku sendiri dan tiada Akumau ingat lagi akan segala dosamu26 Ingatkanlah akan Daku biarlah kitaberbicara bersama-sama nyatakanlahhalmu supaya dapat kamu dibenarkan.27Maka nenek moyangmu yangpertama itu telah berbuat dosa dansegala gurumu sudah mendurhakakepada-Ku.28Sebab itu Aku hendak menajiskansegala penghulu tempat kudus makaYakub itu akan Kujadikan suatu kutukdan Israel suatu cela."

Page 713: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.1–6 175

441 "Akan sekarang dengarlaholehmu hai hamba-Ku Yakub hai

Israel yang telah Kupilih.2Maka demikianlah firman Allah yangmenjadikan dikau serta mengadakandikau dalam rahim dan yang hendakmenolong engkau bahwa janganlahengkau takut hai hamba-Ku Yakub haiYesyurun yang telah Kupilih.3Karena Aku hendak mencurahkan airkepada orang yang dahaga dan beberapaanak sungai kepada tanah yang keringmaka Aku hendak mencurahkan Roh-Kukepada benihmu dan berkat-Ku kepadaketurunanmu.4Maka sekaliannya itu akan tumbuh diantara rumput seperti pohon jenalu ditepi anak air.5Maka kata seorang: Bahwa akulahmilik Allah, dan seorang pula akanmenyebutkan dirinya dengan namaYakub dan seorang pula akan membubuhtanda tangannya bagi Allah sertamenggelar dirinya dengan nama Israel.6Maka demikianlah firman Allah, Rajaorang Israel dan Penebusnya yaitu AllahTuhan segala tentara: "Bahwa Akulah

Page 714: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.7–10 176

yang awal dan Akulah yang akhir danlain dari pada-Ku tiada suatu Tuhan.7Maka siapa gerangan yang bolehmemanggil seperti Aku ini sertamenyatakan dan mengaturkan hal itubagi-Ku sedang Aku sudah menentukankaum yang purbakala itu adapun segalaperkara yang akan datang dan yangakan jadi itupun biarlah dinyatakannya.8 Janganlah kamu takut dan janganterkejut bukankah dari zamandahulu Aku sudah menyatakan danmemberitahu kepadamu hal itu makakamulah saksi-Ku. Maka adakah suatuTuhan lain dari pada-Ku bahkan tiadalahsuatu batu maka satupun tiada yangKuketahui."9Adapun segala orang yangmengadakan patung ukiran itusemuanya sia-sia belaka dan segalakegemarannya itupun tiada berfaedahmaka saksinyapun tiada melihat ataumengetahui supaya orang-orang itupunmalu.10Maka siapakah yang sudahmenggambarkan suatu dewa ataumenuang suatu patung ukiran yangsatupun tiada berfaedah itu.

Page 715: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.11–15 17711Bahwasanya segala kawannya akanberoleh malu dan segala tukang itupunmanusia belaka biarlah sekaliannyaberhimpun lalu berdiri maka sekaliannyaakan menjadi takut serta malubersama-sama.12Adapun tukang besi itu membuatkapak maka ia bekerja dengan arangdirupakannya dengan pemukul sertadikerjakannya dengan lengannya yangkuat maka laparlah ia lalu hilang kuatnyajika tiada minum air niscaya letihlah ia.13Adapun tukang kayu itumerentangkan benang orangditandakannya dengan kapurmerah dirupakannya dengan ketamditandakannya dengan jangkadirupakannya seperti rupa manusia danseperti keelokkan manusia supaya dudukdi rumah.14Maka ditebangnya beberapa batangpohon aras diambilnya pohon berangindan berangin babi dipilihnya bagi dirinyasalah satu dari antara segala pohon dirimba maka ditanamnya pula pohonserui maka yaitu dibela oleh hujan.15Kemudian yaitu bagi manusiaakan kayu api maka separuhnya

Page 716: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.16–19 178

diambilnya dipanaskannya dirinyabahkan dinyalakannya lalu dibakarnyaroti bahkan diadakannya suatu berhalalalu disembahnya dan diadakannya suatupatung ukiran lalu sujud kepadanya.16Maka separuhnya dibakarnyadengan api dengan separuhnyadisediakannya daging akan dimakanmaka dipanggangnya lalu kenyangbahkan dipanaskannya dirinya sertaberkata: "Wah, aku panas, aku sudahmelihat api."17Maka yang selebihnya itudiperbuatnya suatu berhala yaitupatung ukirannya maka iapun sujudmenyembah dia serta berdoa kepadanyasembahnya: "Lepaskan kiranya akukarena engkaulah tuhanku."18Maka oleh orang-orang itu tiadadiketahuinya dan tiada diperhatikannyakarena matanya berlumur sehinggatiada dapat ia melihat dan hatinyapunsehingga tiada dapat ia mengerti.19Maka seorangpun tiada menaruhdihati dan tiada padanya pengetahuanatau pengertian sehingga ia berkata:"Bahwa separuhnya sudah kubakardengan api bahkan aku sudah membakar

Page 717: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.20–23 179

roti di atas baranya serta kupegangdaging lalu makan masakan yangselebihnya itu kujadikan suatu berhaladan masakan aku sujud kepada batangkayu."20Maka dikenyangkannya diberinyadengan abu ia telah disesatkan olehhatinya terkena tipu sehingga tiadadapat dilepaskan jiwanya sendiri dantiada ia berkata: "Bukankah ada dustadalam tangan kananku?"21Hai Yakub, hendaklah engkau ingatsegala perkara ini hai Israel, bahwaengkaulah hamba-Ku maka Akulah yangtelah mengadakan dikau dan engkaulahhamba-Ku hai Israel engkau ini tiadaakan Kulepaskan kelak.22Maka Aku sudah menghilangkansegala kesalahanmu seperti hilang kabutdan segala dosamu seperti hilang awankembalilah engkau kepada-Ku karenaAku sudah menebus engkau.23Hai langit, hendaklah kamu bernyanyikarena Allah telah melakukan yangdemikian hai segala tempat yang dibawah bumi hendaklah kamu bersorakhai segala gunung hai rimba dansegala pohon kayu yang di dalamnya

Page 718: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.24–27 180

bernyanyilah dengan nyaring suaramukarena Allah telah menebus Yakub danIa akan memilihkan dirinya dalam Israel.24Maka demikianlah firman Allah yaituPenebusmu yang telah mengadakandikau dalam rahim: "Bahwa AkulahAllah yang menjadikan segala sesuatuyang membentangkan langit dengansendiri-Ku dan yang menghamparkanbumi ini25 siapa gerangan yang menyertaiAku yang meniadakan segala alamatorang dusta serta menggilakan segalapenenung yang membalikkan segalaorang yang berbudi serta membodohkansegala pengetahuannya26yang menetapkan perkataanhambanya serta melakukan sepertibicara segala suruhannya yangberfirman dari hal Yerusalem: Bahwaia akan didudukki orang! dan darihal segala negri Yehuda: Bahwasekaliannya akan dibangunkan, dansegala kerusakkan kelak Aku akanmendirikan.27Yang berfirman kepada air yangdalam itu: Hendaklah engkau menjadi

Page 719: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 44.28–45.3 181

gerbang, dan segala sungaimupun kelakAku keringkan.28Yang berfirman dari hal Koresy:Bahwa ialah gembala-Ku; dan iapunakan melakukan segala kehendak-Kusehingga ia berkata dari hal Yerusalem:Bahwa ia akan dibangunkan, dan kepadakaabah itu: Hendaklah kaki tembokmudibubuh orang."

451Maka demikianlah firman Allah:"Kepada yang diminyakkinya,

yaitu kepada Koresy yang telah Kupimpintangan kanannya supaya Kutaklukkanbeberapa bangsa kepadanya sertaKubukakan ikat pinggang beberaparaja-raja supaya Kubukakan segalapintu di hadapannya dan segala pintugerbangpun tiada akan ditutup2Maka Aku hendak berjalan dihadapanmu serta meratakan segalatempat yang lekak lekuk maka segalapintu tembaga kelak Aku pecahkan dansegala sengkang besipun kelak Akupatahkan3Maka Aku akan mengaruniakankepadamu segala mata benda yangtersimpan dalam gelap dan segalaharta yang tersembunyi supaya engkau

Page 720: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.4–8 182

mengetahui bahwa Akulah Allah yangmenyebutkan namamu yaitu Tuhanorang Israel.4Maka oleh karena hamba-Ku Yakubdan oleh karena Israel yang telah Kupilihitu juga Aku telah menyebutkan namamumaka Aku telah menggelar akan dikausungguhpun tiada engkau kenal akanDaku.5Bahwa Akulah Allah dan tiada lainlagi maka tiada Tuhan lain dari pada-Kumaka Aku akan mengikat pinggangmusungguhpun tiada engkau mengenalAku.6Supaya segala orang dari sebelahmatahari terbit dan dari sebelahbaratpun dapat mengetahui bahwa tiadayang lain dari pada-Ku bahwa AkulahAllah dan tiada lain lagi.7Maka Akulah yang mengadakanterang dan menjadikan gelap makaAku mendatangkan sejahtera danmenjadikan celaka bahwa Aku ini Allahyang membuat segala perkara ini.8Hai langit, hendaklah kamu bertitikdari atas dan hendaklah segala awanmenurunkan kebenaran hendaklahbumi membukakan dirinya supaya

Page 721: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.9–12 183

menumbuhkan selamat dan hendaklahditerbitkannya kebenaranpun bersama-sama bahwa Aku ini Allah yang telahmenjadikan dia."9Susahlah bagi orang yang berbantahdengan yang menjadikan dia yaitu suatutembikar di antara segala tembikardi bumi. Masakan tanah liat berkatakepada yang merupakan dia: "Apakahperbuatanmu?" masakan kejadianmuberkata: "Bahwa tiada ia bertangan."10Susahlah bagi orang yang berkatakepada bapanya: "Apakah yang telahengkau jadikan?" atau kepada ibumu:"Apakah yang engkau memperanakkan?"11Maka demikianlah firman Allah,Yang Mahakudus orang Israel dan Yangmenjadikan dia: "Hendaklah kamubertanya kepada-Ku dari hal segalaperkara yang akan datang dari halanak-anakku dan dari hal perbuatantangan-Ku hendaklah kamu berpesankepada-Ku.12Bahwa Akulah yang menjadikan bumidan yang mengadakan segala manusiayang di atasnya maka Aku bahkantangan-Kulah yang membentangkan

Page 722: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.13–16 184

langit serta Kuperintahkan segalatentaranya.13Maka Aku sudah menerbitkan diadengan kebenaran dan Aku hendakmembetulkan segala jalannya makaiapun akan membangunkan pulanegri-Ku dan ia akan melepaskan segalakaum-Ku yang tertawan bukan denganharga atau tebusan," demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.14Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa segala pekerjaan Mesir dandagangan Etiopia dan segala orangSyeba yang besar panjang akandatang pada pihakmu lalu menjadimilik-Ku maka orang-orang itu akanberjalan mengikut engkau lalu datangkepadamu dengan terbelenggu makasekaliannya akan sujud kepadamu sertameminta kepadamu mengatakan: Bahwasesungguhnya Allah ada menyertai kamidan tiada suatu Tuhan yang lain daripada-Nya itu.15Sebenarnyalah Engkau suatu Tuhanyang menyembunyikan diri-Mu hai Tuhanorang Israel, Juruselamat kami.16Maka sekaliannya akan menjadi maluserta beroleh aib semuanya bahkan yang

Page 723: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.17–20 185

mengadakan berhala itu akan masukkebinasaan.17Tetapi Israel akan diselamatkan Allahkelak dengan selamat yang kekal dantiada kamu akan mendapat malu ataukena aib zaman berzaman.18Karena demikianlah firman Allah,yang menjadikan langit Ialah Tuhanyang telah mengadakan bumi ini danmembuat dia maka ditetapkannya bukandijadikan-Nya sunyi senyap melainkandiadakan-Nya supaya didudukki orang:"Bahwa Akulah Allah dan tiada yang lainlagi.19Maka tiada pernah Aku berfirmankepadamu dengan bersembunyi padasuatu tempatpun di alam yang gelapmaka tiada pula Aku berfirman kepadabani Yakub bahwa hendaklah kamu cariakan Daku dengan sia-sia bahwa AkulahAllah yang berfirman dengan kebenarandan Aku menyatakan perkara-perkarayang betul."20 "Maka hendaklah kamu berhimpunlalu datang kemari hai kamu sekalianyang sudah berlepas dirimu daripada segala bangsa hendaklah kamumenghampiri Aku bersama-sama maka

Page 724: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.21–24 186

sekali-kali tiada berpengetahuan segalaorang yang mengarak kayu yangdijadikannya suatu patung ukiran danyang berdoa kepada dewa yang tiadadapat menyelamatkan dia itu.21Hendaklah kamu menyatakan danmengeluarkan dia bahkan biarlahsekaliannya berbicara bersama-samamaka siapakah yang telah memberitahuhal itu dari purbakala dan siapakah yangtelah menyatakan dia dari zaman dahulubukankah Aku ini, Allah dan tiada suatuTuhan lain dari pada-Ku yaitu Tuhanyang adil dan yang menyelamatkan tiadayang lain dari pada-Ku.22Pandanglah kepada-Ku lalu berolehselamat hai segala ujung bumi karenaAkulah Tuhan dan tiada lain lagi.23Bahwa Aku sudah bersumpah demidiri-Ku dan firman itu telah keluar daripada mulut-Ku dengan kebenaran dantiada akan kembali lagi yaitu segalalutut akan sujud kepada-Ku dan segalalidahpun akan bersumpah.24Maka orang akan berkata kepadakubahwa hanya pada Allah saja adakebenaran dan kekuatan maka kepada-Nya juga kelak orang akan datang dan

Page 725: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 45.25–46.4 187

segala orang yang dahulu naik marahakan dia akan beroleh malu.25Maka dalam Allah juga kelak segalabani Israel itu akan dibenarkan sertamemegahkan dirinya."

461Maka Bel itu telah rubuh danNebopun tunduklah segala

patungnya dimuatkan kepada lembu-lembu dan kepada segala binatang makasegala sesuatu yang telah kamu arakkanitu menjadi suatu beban tanggunganbagi binatang yang penat.2Maka sekaliannya tunduk dansekaliannya rubuh bersama-samamaka beban itu tiada dapat dilepaskanmelainkan ia sendiri telah pergi menjaditawanan.3 "Dengarlah olehmu hai isi rumahYakub dan segala baki isi rumah Israelyang telah Kudukung dari pada rahimdan yang telah Kupangku dari padakandungan4maka sampai kepada masa tuamuAkulah Dia dan sampai kepadamasa rambutmu putih kelak Akuakan memangku kamu bahwa Akusudah menjadikan dan Akupun akan

Page 726: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 46.5–9 188

mendukung bahkan Aku akan memangkuserta melepaskan kamu.5Maka dengan siapa gerangankamu hendak menyerupakan ataumenyamakan Aku atau membandingkanAku sehingga menjadi serupa.6Maka segala orang yang memboroskanemas dari dalam pundi-pundi dan yangmenimbang perak dengan neraca itumaka sekaliannya itu mengupah tukangemas lalu diperbuatnya suatu berhalamaka sujudlah sekaliannya menyembahdia.7Maka diusapnya akan dia dandiaraknya lalu diletakkannya padatempatnya maka iapun berdirilahmaka tiada ia akan bergerak dari padatempatnya bahkan jikalau orang berserukepadanya sekalipun tiada dapat iamemberi jawab atau menyelamatkanorang itu dari dalam kesesakkannya.8 Ingatlah olehmu akan hal inidan hendaklah kamu menunjukkanlaki-lakimu hai orang yang durhakahendaklah kamu memikirkan semula.9 Ingatlah akan segala perkara yangdahulu-dahulu dari pada purbakalakarena Akulah Allah dan tiada yang lain

Page 727: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 46.10–47.1 189

lagi bahwa Akulah Allah dan tiada yangserupa dengan Daku10yang menyatakan kesudahan daripada awalnya dan perkara-perkara yangbelum jadi itu dari zaman purbakalamaka firman-Ku: Bahwa bicara-Ku akantinggal tetap dan Aku akan melakukansegala kehendak-Ku.11Serta Kupanggil seekor burung yanggarang dari sebelah timur dan seorangmanusia seperti bicaraku dari negri yangjauh bahkan Aku sudah berfirman danAku akan melakukan yang demikian.12Dengarlah akan daku hai kamu yangkeras hatimu dan yang jauh dari padayang benar.13Bahwa Aku hendak menghampirkankebenaran-Ku maka yaitu tiadaakan jauh lagi dan selamat-Kupuntiada akan lambat maka Aku akanmenentukan selamat itu dalam Sion bagikemuliaan-Ku Israel itu."

471Hendaklah engkau turun lalududuk hai anak perempuan Babel

yang lagi dara duduklah di tanah dengantiada berputaran hai anak perempuanorang Kasdim karena tiada lagi engkauakan disebut orang lembut dan sedap.

Page 728: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 47.2–7 1902Ambillah batu kisaran lalu mengisartepung bukalah kain tudungmutanggalkanlah kainmu yang menyiratitu bukalah kakimu dan arunglah segalasungai.3Biarlah badanmu terbuka dan nyatalahmalumu maka Aku hendak membalasdan seorangpun tiada Aku terima.4Adapun nama Penebus kami yaituAllah Tuhan segala tentara YangMahakudus orang Israel.5Hai anak perempuan orang Kasdimhendaklah engkau duduk berdiam dirimumasuklah ke dalam tempat yang gelapkarena tiada lagi engkau disebut orangpermaisuri segala kerajaan.6Bahwa murkalah Aku akan kaum-Ku sehingga Kunajiskan pusaka-KuKuserahkan ke tanganmu makasedikitpun tiada engkau mengasihanidia sehingga di atas orang tua-tuasekalipun engkau tanggungkan kukmuyang sangat berat.7Maka katamu: "Bahwa Aku akanmenjadi permaisuri sampai selama-lamanya sehingga tiada engkaumemperhatikan segala perkara itu dantiada engkau ingat akan kesudahannya.

Page 729: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 47.8–11 1918Akan sekarang dengarlah olehmuhai engkau yang suka akan adat danyang duduk dengan tiada beringat sertaberkata di dalam hatimu: "Bahwa akulahdia dan tiada yang lain dari padaku makatiada aku akan duduk dengan hal jandadan tiada aku akan pupus anak-anakku."9Akan tetapi kedua perkara ini jugayang akan datang ke atasmu dengansebentar pada sehari juga yaitukepupusan anak-anakmu dan hal jandaitu maka kedua perkara itu akan datangke atasmu dengan secukupnya jikalaubanyak hobatanmu dan sangat banyakhikmatmu sekalipun.10Karena engkau telah harapkepada kejahatanmu maka katamu:"Seorangpun tiada melihat aku!" Adapunbudimu dan pengetahuanmu itulah yangmenyesatkan engkau, maka engkautelah berkata di dalam hatimu: "Bahwaakulah dia dan seorangpun tiada yanglain dari padaku."11Maka itulah sebabnya akan datangcelaka atasmu dengan tiada engkaumengetahui terbitnya dan bencanaakan menimpa engkau pada hal tiadadapat engkau menyebelahkan dia

Page 730: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 47.12–15 192

maka kebinasaanpun akan datang keatasmu tiba-tiba dengan tiada engkaumengetahuinya.12Maka hendaklah engkau tetap padahobatanmu dan segala hikmatmu yangbanyak yang telah engkau berusahadalamnya dari kecil kalau-kalau engkaumendapat faedahnya dan kalau-kalauengkau dapat menang.13Maka engkau telah memintakandirimu oleh banyak bicaramu biarlahkiranya segala sastrawan dan ahalalnujum dan orang yang tahu ilmupalakh dari hal awal bulan itu semuanyaberdiri serta menyelamatkan dikau daripada segala perkara yang akan datangke atasmu.14Bahwa sekaliannya akan menjadiseperti batang gandum maka ia akandimakan api tiada dapat ia melepaskandirinya dari pada kuasa nyala itu makayaitu bukannya bara api akan berdiangdiri padanya dan bukan api yang orangduduk di hadapannya.15Maka demikianlah akan jadi bagimusegala perkara yang telah engkauberusaha dalamnya maka segalaorang yang telah berniaga kepadamu

Page 731: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 48.1–5 193

dari pada masa mudamu itu akanmengembara masing-masing padajalannya maka seorangpun tiada yangdapat menyelamatkan dikau.

481Dengarlah olehmu akan halini hai isi rumah Yakub yang

disebut dengan nama Israel dan yangtelah terbit dari pada segala air Yehudayang bersumpah demi nama Allah sertamenyebut nama Tuhan Israel tetapibukannya dengan sungguh hati danbukan dengan sebenarnya.2Karena disebutkannya dirinya anaknegri kudus serta bergantung kepadaTuhan orang Israel yang bernama AllahTuhan segala tentara.3Maka dari zaman dahulu Aku telahmenyatakan perkara yang dahulu-dahulubahkan yaitu sudah keluar dari padamulut-Ku serta Kuterangkan makatiba-tiba Aku membuat dia lalu sekalianitu jadilah.4Sebab Aku tahu engkau degil dantengkukmu suatu urat besi dan dahimudari pada tembaga5 Itulah sebabnya Aku telah menyatakandia kepadamu dari zaman dahulusebelum perkara itu jadi, Aku sudah

Page 732: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 48.6–9 194

memberitahu supaya jangan engkauberkata: Bahwa perkara itu telahdilakukan oleh berhalaku dan lagi patungukiranku dan patung tuanganku yangmenyuruh demikian.6Maka engkau telah mendengar yangdemikian perhatikanlah sekalian iniakan kamu pun tiadakah kamu maumenyatakan dia? Maka dari padamasa ini Aku sudah memberitahukepadamu perkara yang baru-baru yaituperkara-perkara yang tersembunyi yangbelum engkau mengetahui.7Sekarang juga yaitu diadakanbukannya dari zaman dahulu sehinggahari ini baru engkau mendengar diasupaya jangan engkau berkata: Bahwaaku telah mengetahui dia.8Sesungguhnya engkau belummendengar sesungguhnya engkau belummengetahui sesungguhnya dari zamandahulu telingamu belum dibuka karenaKuketahuilah akan hal kelakuanmusangat khianat dan engkau disebutorang durhaka dari pada rahim ibumu.9Maka oleh sebab nama-Ku Aku hendakmelambatkan murka-Ku dan oleh sebabkepujian-Ku Aku hendak menahankan

Page 733: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 48.10–14 195

dikau karuniamu supaya jangan engkauKutumpas.10Bahwa Aku sudah menyuci engkautetapi bukan seperti perak maka Akusudah mencobai engkau dalam dapurkesukaran.11Maka oleh kerena diri-Ku bahkankarena diri-Ku juga Aku hendak berbuatdemikian, karena alangkah najisnama-Ku? Dan kemuliaan-Ku tiada Akumau menyerahkan kepada yang lain.12 "Dengarlah akan Daku hai Yakubhai Israel yang telah Kupanggil bahwaAkulah dia bahkan Akulah yang awal danAku juga yang akhir.13Bahkan tangan-Kulah yangmembubuh alas bumi dan tangan-Kulahyang membentangkan langit jikalauKupanggil akan dia niscaya berdirilahsekaliannya bersama-sama.14Hai kamu sekalian hendaklah kamuberhimpun serta mendengar siapagerangan di antara sekalian itu yangtelah menyatakan segala perkara ini?Bahwa Allah juga yang mengasihiakan dia maka iapun akan melakukankehendaknya atas Babel dan tangannyaakan menimpa orang Kasdim.

Page 734: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 48.15–19 19615Bahwa Aku bahkan Aku jugayang telah berfirman bahkan Akutelah memanggil dia maka Akutelah menghantarkan dia dan iapunmenguntungkan jalannya.16Hendaklah kamu menghampiri Akudan dengarlah akan hal ini: Makadari permulaannya belum pernah Akuberkata-kata dengan bersembunyi makadari pada masa yaitu telah jadi makaAkupun ada akan." Sekarang TuhankuAllah telah menyerahkan aku danRoh-Nyapun.17Maka demikianlah firman PenebusmuAllah itu yaitu yang Mahakudus orangIsrael: "Bahwa Akulah Tuhanmu Allah,yang mengajar akan dikau supayamendatangkan faedah dan yangmemimpin engkau pada jalan yang patutengkau turut.18Alangkah baiknya jikalau engkautelah mendengar akan segala hukum-Kuniscaya sejahteramu seperti sungaidan segala kebenaranmupun sepertigelombang lautan.19Niscaya benihmu seperti pasirdan keturunanmu yang keluar daripada zulbimu seperti kersiknya maka

Page 735: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 48.20–49.2 197

namanya tiada akan dihapuskan atauhilang dari hadapan hadirat-Ku."20Keluarlah kamu dari dalam Babellarilah dari antara orang Kasdimdengan bunyi sorakmu nyatakanlaholehmu kabarkan hal ini masyhurkanlahdia hingga sampai ke ujung bumikatakanlah: "Bahwa Allah telah menebushamba-Nya, Yakub."21Maka tiada orang-orang itu dahagatatkala dibawanya menjalani tanah sunyiitu maka dialirkannya air bagi orang-orang itu dari dalam batu dibelahnyabatu itu sehingga air itu berpancarlah.22 "Maka bagi orang jahat itu tiadalahsejahtera," demikianlah firman Allah.

491Hai segala pulau dengarlah akandaku hai segala kaum pasanglah

telingamu dari jauh bahwa telahdipanggil Allah akan daku dari rahimbahkan dari perut ibuku disunatkannyanamaku.2Maka mulutku telah dijadikannyaseperti pedang yang tajam dilindungkan-Nya aku di bawah naung tangan-Nyamaka dijadikan-Nya aku seperti anakpanah yang licin disimpankan-Nya aku didalam terkas-Nya

Page 736: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.3–6 1983Maka firman-Nya kepadaku: "Bahwaengkaulah hamba-Ku, Israel, makadalammu juga kelak Aku akandipermuliakan."4Tetapi kataku: "Bahwa sia-sialah kelelahanku maka akutelah menghilangkan kekuatankudengan percuma dan sia-sia tetapisesungguhnya hakku ada kepada Allahdan pembalasanku pada Tuhanku."5Akan sekarang demikianlah firmanAllah yang telah mengadakan akuakan hamba-Nya dari pada rahimibuku supaya aku mengembalikanYakub kepadanya dan supaya Israelpundikumpulkan pada-Nya karena aku inimulia pada pemandangan Allah danTuhankupun telah menjadi kekuatanku6bahkan demikianlah firmannya:"Adapun akan hal engkau menjadihamba-Ku, supaya membangkitkansegala suku Yakub serta mengembalikansegala orang Israel yang lagi terpeliharayaitulah perkara yang terlalu ringanmaka Aku hendak menentukan dikauakan menjadi suatu cahaya bagi segalabangsa pula supaya engkau menjadiselamatku hingga sampai ke ujung bumi.

Page 737: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.7–9 1997Maka demikianlah firman Allah,Penebus orang Israel dan yangMahakudus baginya kepada yang tiadadiindahkan oleh manusia dan yangdibenci oleh bangsa itu kepada seoranghamba segala penghulu: "Bahwa beraparaja-raja akan melihat dia lalu bangkitberdiri dan beberapa penghulupun akanmenyembah oleh sebab Allah yang setiayaitu Yang Mahakudus orang Israel yangtelah memilih engkau.8Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa pada masa keridoan-Ku telahAku memberi jawab kepadamu danpada hari selamatpun Aku telahmenolong akan dikau maka Aku akanmemeliharakan dikau serta menentukandikau akan perjanjian bagi kaum itusupaya menetapkan tanah ini dan supayamemberi orang-orang itu mempusakaisegala pusakanya yang telah sunyi itu9 serta berkata kepada orang yangterbelenggu: Keluarlah kamu! dankepada orang yang duduk dalam gelap:Tunjukkanlah dirimu! Maka di tengahjalanpun sekaliannya akan mencarimakan dan di atas segala kemuncak

Page 738: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.10–15 200

yang gundul akan menjadi padangrumput baginya.10Maka tiada ia akan lapar ataudahaga dan tiada ia terkena cahayapasir atau panas matahari karenayang mengasihani dia ialah akanmenghantarkan dia serta membawa diadekat segala mata air.11Maka segala gunung-Ku itu kelakAku jadikan suatu jalan dan segala jalanrayapun akan ditembok.12Bahwa orang-orang ini akan datangdari jauh dan orang ini pula dari sebelahutara dan dari sebelah barat dan orangini pula dari tanah Sinim."13Hai langit bernyanyilah engkau haibumi bersoraklah hai segala gununghendaklah kamu bernyanyi dengannyaring suaramu karena Allah telahmenghiburkan kaum-Nya dan Ia akanmengasihani segala hamba-Nya yangteraniaya.14Tetapi kata Sion: "Bahwa Allah telahmeninggalkan daku dan Tuhan telahmelupakan daku."15Masakan seorang perempuanmelupakan anaknya yang disusuinyasehingga tiada lagi sayang akan anak

Page 739: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.16–20 201

yang diperanakkannya bahkan bolehjuga ia lupa tetapi tiada Aku akanmelupakan dikau.16Bahwa Aku telah melukiskan namamupada tapak tangan-Ku dan tembokmusenantiasa di hadapan-Ku.17Maka anak-anakmu bersegera-segeradan segala yang membinasakan danyang merusakkan engkau akan keluardari padamu.18Angkatlah matamu lalu pandangkeliling maka sekaliannya ini berhimpundatang kepadamu. Maka firman Allah,demi hidup-Ku tak dapat tiada engkauakan mengatakan sekaliannya itu kepadadirimu seperti orang mengatakan suatuperhiasan dan engkau akan mengikatpinggangmu dengan dia seperti seorangpengintai.19Karena akan hal segala tempatmuyang telah rusak dan sunyi dan tanahmuyang telah binasa itu tak dapat tiadasekarang engkau terlalu sempit bagisegala orang yang mendudukki dia dansegala orang yang telah menelan akandikau semuanya jauh-jauh.20Maka segala anak-anakmu yangpupus itu lagi akan berkata pada

Page 740: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.21–23 202

telingamu: "Bahwa tempat itu terlalusempit bagiku biarlah tempat akan dakusupaya aku duduk."21Baru engkau akan berkata dalamhatimu: "Siapa gerangan yang telahmemperanakkan sekalian ini bagiku?Sedang aku telah kepupusan anak-anakku lagi aku seorang diri dan orangdagang yang mengembara ke sana kemari dan siapa gerangan yang telahmemeliharakan sekalian ini bahwa akutinggal seorang diri akan sekalian ini dimanakah ia?"22Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Bahwa Aku akan mengangkattangan-Ku kepada segala bangsaserta mendirikan alamatku bagi segalakaum maka sekaliannya akan datangmemangku anak-anakmu yang laki-lakidan anak-anakmu yang perempuanpunakan dijolang dibahunya.23Maka raja-raja akan menjadi bapaangkatmu dan permaisuripun akanmengasuh maka sekaliannya akansujud kepadamu dengan mukanya ketanah serta menjilat debu kakimu makaengkau akan mengetahui kelak bahwa

Page 741: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 49.24–50.1 203

Akulah Allah dan orang yang menantikanAku tiada akan beroleh malu.24Masakan rampasan itu diambildari pada orang gagah atau masakanorang melepaskan orang yang tertawandengan sepatutnya.25Tetapi demikianlah firman Allah:"Jikalau tawanan orang gagahpunniscaya ia akan dibawa pergi danrampasan orang hebatpun akandilepaskan karena Aku hendakberbantah-bantah dengan orang yangmembantahi engkau dan Aku akanmenyelamatkan anak-anakmu.26Maka akan orang yangmenganiayakan dikau kelak Akumemberi makan dagingnya sendiridan ia akan minum darahnya sendirisampai mabuk seperti mabuk anggurdan segala manusia akan mengetahui,bahwa Akulah Allah Juruselamatmu danPenebusmu yaitu Yang Mahakudus baniYakub."

501Maka demikianlah firman Allah:"Di manakah surat talak ibumu

yang telah Kuberi kepadanya akanmenceraikan dia atau kepada orangmanakah dari pada segala piutang-Ku

Page 742: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 50.2–4 204

telah Kujualkan kamu. Bahwa olehsebab segala kesalahanmu juga engkautelah dijual dan oleh sebab segalakejahatanmupun ibumu itu telahdiceraikan.2Mengapakah seorangpun tiada tatkalaAku datang dan mengapa seorangpuntiada memberi jawab tatkala Akuberseru. Masakan tangan-Ku singkatsehingga tiada boleh Aku menebusmasakan tiada kuasa pada-Ku akanmelepaskan. Bahwasanya denganhardik-Ku juga Aku mengeringkan lautdan segala sungai Kujadikan tanahkering sehingga segala ikan di dalamnyabusuk telah mati lemas sebab kering air.3Maka pada langit itu Aku kenakanpakaian hitam serta Kupakaikan kainkarung kepadanya."4Bahwa Tuhanku Allah telahmengaruniakan kepadaku lidahorang yang berpelajaran supaya denganperkataanku aku tahu menetapkan hatiorang yang penat. Maka disadarkannyaaku pada tiap-tiap pagi hari bahkandidengarkannya telingaku seperti orangyang berpelajaran.

Page 743: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 50.5–9 2055Bahwa Tuhanku Allah telahmemperdengarkan telingaku makatiada juga aku mendurhaka dan tiadaaku undur ke belakang.6Maka aku telah menyerahkanbelakangku kepada orang yangmenyesah dan pipiku kepada orang yangmencabut bulu janggutku tiada juga akumelindungkan mukaku dari pada maludan dari pada diludahi orang.7Karena Tuhanku Allah akan menolongaku sebab itu tiada aku kena aib makaitulah sebabnya aku telah mengeraskanmukaku seperti batu dan aku tahubahwa tiada aku akan mendapat malu.8Maka yang membenarkan aku telahhampirlah siapakah yang hendakberbantah-bantah dengan aku marilahkita berhukum bersama-sama siapakahyang mendakwa aku biarlah iamenghampiri aku.9Bahwa Tuhanku Allah itu akanmenolong aku siapa gerangan yanghendak menyalahkan aku bahwasekaliannya akan menjadi buruk sepertikain dan sekaliannya akan dimakangegat.

Page 744: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 50.10–51.3 20610Maka siapakah di antaramu yangtakut akan Allah dan yang mendengarakan kata hamba-Nya? Jikalau orangyang berjalan di dalam gelap dan tiadaterang kepadanya hendaklah ia percayaakan nama Allah serta bergantungkepada Tuhannya.11 Ingatlah olehmu hai kamu sekalianyang menyalakan api dan yang mengikatpinggangmu dengan pentung apihendaklah kamu berjalan pada nyalaapimu itu dan di tengah segala pentungapi yang telah kamu nyalakan.

511Dengarlah akan Daku, haikamu sekalian yang menuntut

kebenaran dan yang mencari akanAllah pandanglah kepada batu yangtelah kamu terpahat dari dalamnya dankepada lobang tanah yang telah kamudigali dari dalamnya itu.2Pandanglah kepada nenek moyangmuAbraham dan kepada Sara yangmemperanakkan dikau karena Akutelah memanggil dia tatkala ia seorangsaja lalu Kuberkatilah akan dia sertaKuperbanyakkan dia.3Karena Allah telah menghiburkanSion maka iapun telah menghiburkan

Page 745: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 51.4–7 207

segala tempatnya yang telah rusak.Maka tanahnya yang sunyi itu telahdisamakannya dengan Eden dan tanahbelantaranya disamakan dengan FirdausAllah maka kesukaan dan kegemaranakan didapati di dalamnya serta syukurdan bunyi-bunyian.4Hai kaum-Ku ingatlah akan Daku haibangsa-Ku pasanglah telingamu karenasuatu hukum akan keluar dari pada-Kudan Aku akan menetapkan keadilan-Kuakan suatu terang bagi segala kaum.5Maka kebenaran-Ku telah hampirlahdan selamat-Ku telah keluar makatangan-Ku juga akan menghukumkansegala kaum maka segala pulaupun akanmenantikan Aku serta percaya akantangan-Ku.6Hendaklah kamu menengadah kelangit serta memandang kepada bumikarena langit itu akan lenyap sepertiasap dan bumi itu akan menjadiburuk seperti kain dan segala orangisinyapun akan mati demikian jugatetapi selamatku kelak akan kekal dankebenaran-Ku tiada akan putus.7Dengarlah akan Daku hai kamusekalian yang mengetahui kebenaran

Page 746: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 51.8–11 208

hai kaum yang menaruh hukum-Ku didalam hatimu janganlah kamu takutakan kecelaan manusia dan janganlahkamu terkejut sebab nistanya.8Karena sekaliannya akan dimakangegat seperti kain dan sekaliannya akandimakan hulat seperti bulu domba tetapikebenaran-Ku kekal selama-lamanyadan selamat-Kupun zaman berzaman.9Bangunlah, bangunlah! Pakailahkekuatanmu hai tangan Allah!Bangunlah, seperti pada masa dahulupada zaman purbakala bukankahengkau juga yang memenggal Rahabberkeping-keping dan yang menikamnaga itu.10Bukankah engkau juga yangmengaruniakan laut dan segala air yangdalam sekali maka oleh-Mu juga lautyang dalam itu telah dijadikan suatujalan supaya orang yang ditebus itudapat menyeberang.11Maka segala orang yang ditebus Allahakan kembali kelak lalu sampai ke Siondengan bernyanyi maka kesukaan yangkekal akan ada di atas kepalanya makasekaliannya akan beroleh sukacita dan

Page 747: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 51.12–16 209

kegemaran tetapi dukacita dan harangakan hilanglah kelak.12Bahwa Aku, bahkan Aku juga yangmenghiburkan kamu maka siapakahengkau sehingga engkau takut akanmanusia yang akan mati kelak danakan anak Adam yang seperti rumputkeadaannya13Tetapi engkau lupakan Allahyang menjadikan dikau dan yangmembentangkan langit serta menaruhalas bumi maka senantiasa engkautakut sehari-harian sebab murkaorang yang menganiayakan tatkala iaberlengkap akan membinasakan makadi mana gerangan murka orang yangmenganiayakan itu.14Bahwa dengan segeranya juga kelakorang tawanan yang terbelenggu ituakan dilepaskan maka tiada ia akan matiatau turun ke kubur dan rizkinya tiadaakan kurang.15Karena Akulah Tuhanmu Allahyang menggelapkan laut sehinggagelombangnya menderu adapunnamanya itu Allah Tuhan segala tentara.16Bahwa Aku telah membubuh firman-Ku di dalam mulutmu dan Aku telah

Page 748: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 51.17–20 210

melindungkan dikau di bawah naungantangan-Ku supaya Aku meneguhkanlangit dan membubuh alas bumiserta berfirman kepada Sion: Bahwaengkaulah kaum-Ku.17Bangunlah, bangunlah, berdirilahengkau hai Yerusalem yang telahmeminum dari pada cawan di tanganAllah yang berisi murkanya maka engkautelah meminum dari pada cawan yangmemabukkan itu sampai habis isinya.18Maka di antara segala anaknya yangtelah diperanakannya itu seorangpuntiada yang dapat membawa jalannyabahkan seorangpun tiada yangmemimpin tangannya di antara segalaanak yang telah diperanakkannya itu.19Maka kedua perkara inilah yang telahberlaku atasmu dan siapa gerangan yangmeratapkan dikau yaitu kerusakkandan kebinasaan dan bala kelaparan danpedang maka bagaimana dapat akumenghiburkan dikau.20Maka segala anak-anakmu telahrubuh pingsan semuanya terhantar padaujung segala lorong seperti kucing yangkena jaring semuanya kenyang denganmurka Allah dan dengan hardik Tuhanmu

Page 749: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 51.21–52.2 21121Sebab itu dengarlah kiranya akan halini hai engkau yang teraniaya lagi mabuktetapi bukan dengan air anggur22demikianlah firman Tuhanmu Allahyaitu Tuhanmu yang membenarkan hakkaum-Nya: "Bahwa Aku telah mengambilcawan yang memabukkan itu dari padatanganmu yaitu cawan murka-Ku makatiada lagi engkau akan minum daripadanya23melainkan Aku hendakmembubuh diapada tangan orang yang menganiayakandikau yang telah berkata kepada jiwamu:Tunduklah supaya kami memijakkanmaka engkaupun telah meniarapkandirimu seperti bumi atau seperti jalanbagi orang yang lalu lalang."

521Bangunlah, bangunlah! Pakailahkekuatanmu hai Sion kenakanlah

pakaianmu yang indah-indah haiYerusalem, negri yang kudus karena daripada masa ini segala orang yang tiadabersunat dan yang najis itu tiada lagiakan masuk ke dalammu.2Kebaskanlah debu dari padamubangunlah engkau lalu duduk haiYerusalem lepaskanlah belenggu dari

Page 750: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 52.3–7 212

pada lehermu hai anak perempuan Sionyang tertawan.3Karena demikianlah firman Allah:Bahwa kamu telah dijual dengan tiadaberharga dan kamu akan ditebuspundengan tiada uang.4Karena demikianlah firman Tuihan kitaAllah: Bahwa pada mulanya kaum-Ku ituturunlah ke Sion hendak menumpangdi sana dan oleh orang Asyurpundianiayakannya akan dia dengan tiadasemena-mena.5Akan sekarang apakah perbuatan-Kudi sini demikianlah firman Allah sedangkaum-Ku telah dibawa pergi dengantiada berharga maka orang yangmemerintahkan dia itupun meraungdan nama-Ku senantiasa dihujat orangsehari-harian, demikianlah firman Allah.6Sebab itu diketahui kelak olehkaum-Ku akan nama-Ku dan pada hariitu diketahuinya kelak bahwa Akulahyang berfirman bahkan Akulah Dia.7Maka di atas segala gunung itubagaimana elok kaki orang yangmembawa kabar yang baik yangmemasyhurkan sejahtera yangmembawa kabar baik dari hal perkara

Page 751: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 52.8–12 213

yang baik dan yang mengabarkanselamat yang berkata kepada Sion:"Bahwa Tuhanmulah yang berkerajaan."8Maka adalah bunyi suara segalapengawalmu semuanya menyaringkansuaranya serta berbunyi bersama-samakarena sekaliannya akan melihatbertentang mata tatkala Allah kembalike Sion.9Hai segala tempat di Yerusalemyang telah rusak itu hendaklah kamumenyaringkan suaramu bersorak danbernyanyi bersama-sama karena Allahmenghiburkan kaum-Nya dan itupuntelah menebus Yerusalem.10Bahwa Allah telah membuka lengan-Nya yang kudus di hadapan mata segalabangsa dan segala ujung bumi akanmelihat selamat dari pada Tuhan kita.Berundurlah, berundurlah! Kamu keluardari sana.11 Jangan kamu jamah barang yangnajis keluarlah dari tengahnya hendaklahkamu suci hai kamu yang membawasegala perkakas Allah.12Karena tiada kamu akan keluardengan gopoh-gopoh dan pemagianmubukan seperti orang lari karena Allah

Page 752: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 52.13–53.2 214

akan mendahului kamu dan Tuhan orangIsrael akan menjadi tutup tentaramu.13Bahwa hamba-Ku ini akan melakukandirinya dengan budi maka iapun akandiangkat tinggi-tinggi dan menjadi amatbesar.14Sedang banyak orang terkejut akandikau (sebab mukanya telah rusaklebih dari pada segala manusia danrupanyapun lebih rusak dari pada segalaanak Adam)15maka demikian juga ia akanmemercikkan beberapa banyak bangsadan raja-rajapun akan menutupmulutnya oleh sebabnya karenasekaliannya akan melihat barangyang belum diberitahu kepadanyadan mengerti barang yang belumdidengarnya.

531Maka siapa gerangan yang telahpercaya akan kabar kami dan

kepada siapakah tangan Allah telahdinyatakan.2Karena ia telah tumbuh di hadapanhadirat-Nya seperti taruk muda danseperti suatu akar dari pada tanah yangkering maka tiada padanya sesuatukeelokkan atau kemuliaan dan jikalau

Page 753: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 53.3–7 215

kita pandang kepadanya tiada sesuaturupa yang kita kehendaki.3Maka itupun dihinakan danditinggalkan oleh manusia seorangyang kena sengsara dan yang tahukesakitan maka yaitu dihinakanseperti orang yang dilindungkan orangmukanya dari padanya dan tiada kitamengindahkan dia.4Bahwa sesungguhnya Ia telahmenanggung kesakitan kita sertamenahan sengsara kita tetapi padasangka kita bahwa yaitu terkena balalagi dipalu Allah dan disusahi.5Tetapi sebab kesalahan kita juga iatelah luka dan sebab kejahatan kita iatelah hancur maka ia telah ditimpa olehsiksa yang mendatangkan sejahtera bagikita dan oleh sebab palunya itu kita inisembuh.6Maka kita sekalian ini telahsesat seperti domba dan kita telahmenyimpang masing-masing menurutjalannya sendiri dan kejahatan kitasekaliannya telah ditanggungkan Allahke atasnya.7Maka iapun telah dianiayakan orangtetapi direndahkannya dirinya dan tiada

Page 754: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 53.8–11 216

ia membuka mulutnya sama sepertianak domba yang dibawa pergi akandisembelih dan seperti domba yang keludi hadapan orang yang mengguntingbulunya bahkan tiadalah ia membukamulutnya.8Maka oleh aniaya dan oleh hukumania telah dibuangkan adapun akanorang zamannya itu siapakah yangmemperhatikan akan hal ia telahdilenyapkan dari dalam tanah orangyang hidup adapun sebab kesalahankaum-Ku itu juga ia terkena bala.9Maka kuburnya telah ditentukanbersama-sama dengan orang jahat dankematiannyapun bersama-sama denganorang kaya sungguhpun tiada pernah iaberbuat aniaya dan tiada sesuatu tipudaya pada lidahnya.10Tetapi telah diridokan Allahmenghancurkan dia disakitinya akandia maka jikalau engkau menjadikanjiwanya suatu kurban karena dosaniscaya ia akan melihat benihnya sertamelanjutkan umurnya dan keridoan Allahakan beruntung dalam naungannya.11Maka iapun akan melihat segalakelelahan jiwanya lalu puaslah hatinya

Page 755: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 53.12–54.2 217

maka hamba-Ku yang benar ituakan membenarkan banyak orangoleh pengetahuannya dan ia akanmenanggung segala kesalahannya.12Maka sebab itu Aku hendakmenentukan bagaimana dengan orangyang besar-besar dan ia akan berolehbagian rampasan dengan segala orangyang kuat sebab dicurahkannya akannyawanya sampai mati dan ia telahdibilangkan bersama-sama denganorang yang durhaka tetapi ia telahmenanggung dosa orang banyak sertamenjadi pengantara karena segala orangyang durhaka.

541Bernyanyilah engkau haiperempuan mandul yang tiada

beranak bernyanyilah dengan nyaringsuaramu dan bersoraklah hai engkauyang belum pernah sakit beranak karenaorang yang tunggal itu terlebih banyakanaknya dari pada anak-anak orangyang bersuami, demikian firman allah.2Luaskanlah tempat khemahmudan biarlah segala kelambu tempatkediamanmu itu dibentangkan jangansayang panjangkanlah segala talimu dantetapkanlah segala pancangmu.

Page 756: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 54.3–8 2183Karena engkau akan kembang kanankiri dan benihmupun akan mempunyaisegala bangsa sehingga segala negriyang sunyi itu didudukkinya.4 Janganlah engkau takut karena tiadaengkau akan beroleh malu dan tiadaengkau kena aib karena tiada engkauakan diberi malu sebab engkau akanmelupakan malumu pada masa engkaumuda dan akan kecelaan hal jandamutiada lagi engkau ingat.5Karena yang menjadikan dikauitu ialah suamimu adapun namanyayaitu Allah Tuhan segala tentara danYang Mahakudus orang Israel itu IalahPenebusmu maka Ia akan dinamai Tuhansegenap bumi.6Karena telah dipanggil Allah akandikau seperti akan istri yang ditinggalkandan yang susah hatinya yaitu seorangistri yang muda tatkala ia dibangunkan,demikian firman Tuhan.7Maka sesaat juga lamanya Aku telahmeninggalkan dikau tetapi Aku hendakmenghimpunkan dikau dengan sangatrahmat-Ku.8Maka dengan kehangatan murka-Kutelah melindungkan muka-Ku dari

Page 757: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 54.9–12 219

padamu sebentar saja lamanya tetapiAku akan mengasihani engkau dengankemurahan yang kekal, demikianlahfirman Allah yang menebus engkau.9Karena hal ini bagi-Ku seperti air bahpada zaman Nuh maka seperti Aku telahbersumpah bahwa air bah Nuh itu tiadaakan meliputi bumi ini lagi demikianjuga Aku bersumpah tiada lagi kelak Akumurka akan dikau atau menghardik akandikau.10Karena segala gunung akan hilangkelak dan segala bukitpun dialihkantetapi kemurahan-Ku tiada akan hilangdari padamu dan perjanjian-Ku yangsejahtera itu tiada akan dialihkandemikian firman Allah yang mengasihaniakan dikau.11Hai engkau yang teraniaya danyang dihambat oleh ribut dan tiadadapat dihiburkan bahwa Aku hendakmenyusunkan segala batumu denganelok warnanya serta membubuh alasmudengan permata nilam.12Maka Aku akan membuat segalakemuncak menaramu dari pada batudelima dan segala pintumu dari pada

Page 758: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 54.13–17 220

manikam dan segala sempadanmu daripada batu yang indah-indah.13Maka segala anak-anakmu akandiajari oleh Allah dan sangatlahsejahteranya anak-anakmu itu.14Maka engkau akan ditetapkan dalamkebenaran dan jauhlah engkau dari padaaniaya karena tiada engkau akan takutkelak dan jauh pula dari pada dahsyatkarena yaitu tiada akan menghampiriengkau.15Bahwa ada juga orang berhimpuntetapi bukannya oleh Aku danbarangsiapa berhimpun hendak melawanakan dikau ialah akan jatuh olehmu.16Bahwa Akulah yang menjadikantukang besi yang menghembuskanapi arang dan mengeluarkan suatusenjata akan pekerjaannya maka Akulahyang menjadikan pembinasa itu akanmerusakkan.17Tetapi segala senjata yang diperbuatakan melawan engkau tiada akanberuntung dan segala lidah orang yangberbangkit hendak melawan engkaudalam bicara itu akan engkau salahkan.Maka demikianlah pusaka segala hambaAllah dan demikianlah kebenarannya

Page 759: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 55.1–4 221

yang dari padaku juga asalnya ialahfirman Allah.

551Hai kamu sekalian yang dahagamarilah kepada air jikalau orang

yang tiada beruang sekalipun marilahkamu beli lalu makan bahkan marilahkamu beli air anggur dan air susudengan tiada beruang dan dengan tiadaberharga.2Mengapa kamu membelanjakan uangatas barang yang bukannya rizki danpendapatanmu atas barang yang tiadamengenyangkan dengarlah akan Dakudegan yakin dan makanlah barang yangbaik maka biarlah hatimu menyedapkandirinya dengan barang yang lemak.3Pasanglah telingamu dan marilahkepada-Ku dengarlah olehmu niscayahiduplah jiwamu maka Aku hendakmembuat suatu perjanjian yangkekal dengan kamu yaitu segalakemurahan-Ku kepada Daud yang tiadaberkeputusan itu.4Bahwa Aku telah menentukan diaakan menjadi saksi pada segala kaumdan akan penghulu dan pemerintah bagisegala kaum.

Page 760: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 55.5–9 2225Bahwa engkau akan memanggil suatubangsa yang belum engkau mengetahuiakan dia dan suatu bangsa yang belummengetahui akan dikau akan berlari-laridatang kepadamu dari sebab TuhanmuAllah dan sebab Yang Mahakudus orangIsrael karena telah dipermuliakannyaakan dikau.6Hendaklah kamu mencari Allahsementara Ia boleh didapati lagi danberseru kepada-Nya sementara Ia lagihampir7hendaklah orang jahat itumeninggalkan jalannya dan orangyang tiada benar meninggalkanpikirannya dan hendaklah ia kembalikepada Allah niscaya dikasihaninya kelakakan dia dan kembalilah ia kepada Tuhankita karena diampuninya kelak akan diadengan limpahnya.8Karena pikiran-Ku bukannya sepertipikiranmu dan jalanmupun bukanlahseperti jalan-Ku, demikianlah firmanAllah.9Karena seperti langit itu lebih tinggidari pada bumi demikian juga jalan-Kupun lebih tinggi dari pada jalanmu danpikiran-Ku itupun dari pada pikiranmu.

Page 761: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 55.10–56.1 22310Karena seperti turun hujan dan saljuitu dari langit dan tiada kembali lagi kesana melainkan membasahkan tanahsehingga diberinya bertumbuh danbertaruk serta memberi benih kepadaorang yang menabur dan rizki akandimakan11maka demikian juga firman-Ku yangkeluar dari pada mulut-Ku yaitu tiadaakan kembali kepada-Ku dengan sia-siamelainkan disampaikannya kelak barangkehendak-Ku serta beruntung dalamsegala hal yang telah Kupesankan.12Karena kamu akan keluar dengankesukaan dan kamu akan dihantarkandengan sejahtera hingga segalagunung dan bukitpun akan bernyanyi dihadapanmu dengan nyaring suaranyadan segala pohon kayu di padangpunakan bertepuk-tepuk tangan.13Maka pohon rawa kelak bertumbuhakan ganti poko duri dan pohon jambuakan ganti poko onak maka hal ini akanmenjadi bagi Allah suatu nama dansuatu tanda yang kekal yang tiada akanputus.

561Maka demikianlah firman Allah:Hendaklah kamu memeliharakan

Page 762: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 56.2–5 224

keadilan serta berbuat kebenaran karenaselamat-Ku hampirlah akan datangdan kebenaran-Kupun hampirlah akandinyatakan.2Berbahagialah orang yang berbuatdemikian dan segala anak Adamyang berpegang kepadanya yangmemeliharakan hari Perhentian supayajangan dinajiskan seperti menahankantangannya dari pada berbuat barangyang jahat.3Maka jikalau orang dagang yang telahberdamping dengan Allah sekalipunjanganlah ia berkata demikian: "Bahwasesungguhnya aku ini kelak diasingkanAllah dari pada kaum-Nya"; dan orangkebiripun jangan berkata: "Bahwa akuini sebatang pohon kayu yang kering."4Karena demikianlah firman Allah:"Dari hal segala orang kebiri yangmemeliharakan hari Perhentian-Ku sertamemilih segala perkara yang berkenankepada-Ku dan yang memegangperjanjian-Ku5bahwa kepada orang yang demikianAku akan mengaruniakan dalamkaabah-Ku dan dalam pagar tembok-Kusuatu peringatan dan suatu nama yang

Page 763: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 56.6–8 225

terlebih baik dari pada nama segala anaklaki-laki dan perempuan maka Aku akanmengaruniakan kepadanya suatu namayang kekal dan yang tiada berkeputusan.6Dan lagi segala orang dagang yangberdamping dengan Allah sehinggaberbuat ibadat kepada-Nya sertamengasihi nama Allah dan menjadihamba-Nya barangsiapapun baik yangmemeliharakan hari Perhentian supayajangan dinajiskan serta berpegangkepada perjanjian-Ku7maka ialah yang akan Kubawa keatas gunung-Ku yang kudus sertamenyukakan hatinya di dalam rumahtempat berdoa maka segala kurbanbakarannya dan segala persembahanakan diperkenankan di atas tempatkurban-Ku karena rumah-Ku itu akandisebut orang rumah tempat berdoa bagisegala kaum.8Maka demikianlah firman Allah Tuhanyang menghimpunkan segala orangIsrael yang terbuang itu bahwa Akuhendak menghimpunkan kepadanyabeberapa orang lain dari pada orang-orangnya sendiri yang telah dihimpunkanitu.

Page 764: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 56.9–57.1 2269Hai segala binatang yang di hutan dansegala binatang yang di rimba, marilahkamu makan.10Maka segala pengawalnya telah butadan semuanya tiada berpengetahuanmaka sekaliannya itu anjing yang bisutiada boleh menyalak yang mengantukdan berbaring dan suka tidur.11Bahkan segala anjing itu gelojohsekali-kali tiada akan kenyang makayaini pula gembala yang tiada dapatmengerti semuanya sudah menyimpangkepada jalannya sendiri masing-masingkepada labanya dari pada segala pihak.12Maka katanya: "Marilah akumengambil air anggur dan kita bolehmengenyangkan diri kita denganminuman yang keras dan seperti hari inidemikian juga esok hari yaitu hari yangterlalu besar."

571Bahwa orang yang benaritu binasalah dan seorangpun

tiada memperhatikan dan orang yangberkasihan itupun diambillah makaseorangpun tiada yang mengecamkanakan hal orang benar itu telah diambilsupaya lepas dari pada celaka yang akandatang.

Page 765: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 57.2–6 2272Maka iapun masuk sejahterasemuanya memperhatikan lelahnya diatas tempat tidurnya yaitu segala orangyang telah menurut jalan yang betul.3Tetapi hendaklah kamu hampir kemarihai segala anak orang perempuan yangmemakai hobatan benih orang yangberzinah dan perempuan sundal.4Maka siapa gerangan yang kamumengolok-olokan dan kepada siapakahkamu mengangakan mulutmu danmenjuarakan lidahmu? Bukankah kamuini anak-anak durhaka dan benih yangdusta5hai kamu sekalian yang menggelapkandirimu di antara segala pohon berangindan di bawah segala pohon kayu yangrindang yang membunuh beberapakanak-kanak dalam segala lembah dibawah segala celah batu.6Adapun bagianmu yaitu di antarasegala batu licin di lembah yaitulahbagian pusakamu maka kepadanyajuga engkau telah mencurahkan suatupersembahan minuman serta engkaumempersembahkan suatu persembahanmakanan.

Page 766: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 57.7–10 2287Masakan aku dipujuk oleh segalaperkara ini. Maka engkau sudahmembubuh tempat tidurmu di atassebuah gunung yang tinggi lagi besarke sana juga engkau telah naik hendakmempersembahkan kurban.8Maka engkau telah mendirikan tendaperingatanmu dibalik segala pintu danjenang karena engkau telah membukatubuhmu kepada yang lain dari padakulalu engkau naik maka engkau telahmeluaskan tempat tidurmu sertaberjanji-janjian dengan orang-orangitu maka sukalah engkau akan tempattidurnya barang dimana engkau melihatdia.9Maka engkau telah menghadap rajadengan minyak wangi dan engkau telahmenambahi bau-bauanmu maka engkautelah menyuruhkan segala utusanmujauh-jauh lalu merendahkan dirimusampai ke alam maut.10Maka penatlah engkau sebab jauhperjalananmu tetapi tiada juga engkauberkata: "Bahwa telah putuslah harap!"Maka kekuatanmu telah disegarkansebab itu tiada engkau letih.

Page 767: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 57.11–15 22911Maka akan siapa gerangan engkautakut serta terkejut sehingga engkauberdusta dan tiada engkau ingat akanDaku atau menaruh di hati bukankahsudah lama Aku berdiam diri-Ku tiadajuga engkau takut akan Daku.12Maka Aku hendak menyatakankebenaranmu maka segala pekerjaanmuitu tiada akan memberi faedahkepadamu.13Apabila engkau berseru biarlahengkau dilepaskan oleh segala orangyang telah engkau kumpulkan itu tetapisekaliannya itu akan diterbangkan olehangin dan semuanya akan dihilangkanoleh suatu nafas tetapi barangsiapa yangpercaya akan Daku ialah akan berolehtanah ini serta mempusakai gunung-Kuyang kudus.14Maka ia akan berkata: "Tambaklah,tambaklah, sediakanlah, buangkanlahbatu terantuk dari pada jalan kaum-Ku."15Karena demikianlah firman YangMahatinggi dan Yang Mahamulia yangmengediami tempat yang kekal danyang bernama kudus: "Bahwa Akumengediami tempat yang tinggi lagikudus dan lagi bersama-sama dengan

Page 768: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 57.16–19 230

orang yang hancur hatinya dan yangrendah hatinya supaya Kusegarkanhati orang yang rendah dan supayaKusegarkan orang yang hancur hatinya.16Karena tiada Aku mau berbantah-bantah sampai selama-lamanya dantiada Aku mau senantiasa murka karenatak dapat tiada tawarlah hati orang dihadapan hadirat-Ku dan segala jiwayang telah Kujadikan.17Maka oleh sebab tamaknya yangjahat itu Aku telah menjadi murka laluKupalu akan dia maka Kulindungkanlahmuka-Ku dengan murka-Ku makadiperturutnya jalan durhaka itu sepertikehendak hatinya.18Bahwa Aku telah melihatsegala jalannya dan Aku hendakmenyembuhkan dia maka Aku hendakmemimpin dia serta mengembalikanbeberapa penghiburan kepadanyadan kepada segala orangnya yangberdukacita.19Bahwa Akulah yang mengadakanhasil lidah orang sejahtera, sejahteralahbagi orang yang jauh-jauh dan bagiorang yang dekat demikianlah firman

Page 769: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 57.20–58.3 231

Allah maka Aku akan menyembuhkandia.20Tetapi segala orang jahat itu sepertilaut yang bergelora karena yaitu tiadaboleh diam dan airnya menimbulkanlumpur dan lanyu21Bahwa tiadalah sejahtera bagiorang yang jahat," demikianlah firmanTuhanku.

581Hendaklah engkau berteriakkuat-kuat jangan kurang

nyaringkanlah suaramu seperti serunaimaka kepada kaum-Ku hendaklah kamumenyatakan kesalahannya dan kepadaisi rumah Yakub itu segala dosanya.2Tetapi dicarinya akan Daku sehari-haridan suka mengetahui akan jalan-Kumaka dipintanya kepada-Ku undang-undang yang benar seolah-olah ia suatubangsa yang berbuat kebenaran dantiada meninggalkan hukum Tuhannyamaka sukalah ia menghampiri Allah.3Maka katanya: "Apa guna kamiberpuasa pada hal tiada Engkaumelihatnya? Dan apa guna kamimenyusahi jiwa kami pada hal tiadaEngkau mengambil tahu?" Bahwapada hari kamu berpuasa itu kamu

Page 770: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 58.4–7 232

ikut kesukaanmu sendiri dan segalapekerjaanmu itupun dengan paksa.4Adapun puasamu itu sebabperbantahan dan pertengkaran dansupaya kamu bergocoh dengan jahatmaka pada masa ini bukannya puasamuitu supaya suaramu kedengaran padatempat yang tinggi.5Masakan puasa yang demikianyang telah Kupilih yaitu suatuhari yang patut orang menyusahijiwanyakah? Masakan yaitu supayaorang menundukkan kepalanya sepertibuluh serta menghamparkan kain karungdan habu akan tikarnya masakan yangdemikian itu disebut suatu puasa atausuatu hari yang berkenan kepada Allah?6Adapun puasa yang telah Kupilih itubukankah demikian ini yaitu melepaskansegala semulan kejahatan sertamenguraikan segala ikatan kuk danmerendahkan orang yang teraniayasehingga kamu pecahkan segala kuk.7Bukankah demikian ini yaitumembagikan makananmu kepadaorang lapar dan memberi orang miskinyang terbuang itu menumpang dalamrumahmu apabila engkau lihat orang

Page 771: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 58.8–11 233

yang terbuka tubuhnya engkau tutupdan tiada engkau melindungkan dirimudari pada daging darahmu.8Barulah terangmu akan terbitseperti fajar dan kesembuhanmuakan dinyatakan dengan segeranyamaka kebenaranmu akan berjalan dihadapanmu dan kemuliaan Allah akanmenjadi tutup tentaramu.9Maka pada masa engkau akan berserutak dapat tiada Allah akan memberijawab maka engkau akan berteriak lalufirman-Nya: Bahwa di sinilah Aku. Makajikalau kiranya engkau membuangkandiri antaramu segala aniaya danmenunjuk jari dan perkataan yang jahat10dan jikalau hatimu sayang akanorang yang lapar dan engkau puaskanhati orang yang teraniaya niscayaterangmu akan terbit dari dalam gelapdan malammu berubah menjadi sepertisiang hari11Maka Allah akan memimpin engkauselalu serta memuaskan hatimu ditanah yang kering dan menguatkansegala tulangmu maka engkau akanmenjadi seperti taman yang disiram air

Page 772: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 58.12–14 234

dan seperti mata air yang tiada kurangairnya.12Maka segala orang yang terbit daripada zulbimu kelak akan membangunkanpula segala tempat yang lama sudahrusak dan di atas segala alas yangberzaman itu kelak engkau bangunkansehingga engkau akan dinamai orang"si penumpat celah pagar" dan "tukangyang membetulkan lorong-lorong tempatkediaman."13Maka jikalau engkau menjauhkankakimu dari pada hari Perhentian dandari pada membuat kehendakmu sendiripada hari-Ku yang kudus itu sehinggaengkau sebutkan hari Perhentian itusuatu kesukaan yang kudus bagi Allahlagi mulia dan engkau mempermuliakandia dengan tiada menurut jalanmusendiri atau mencari kehendak dirimuatau mengatakan perkataan dirimu14niscaya pada masa itu engkau akanmembukakan dirimu dalam Allah danAku akan memberi engkau menunggangkuda pada segala tempat yang tinggi-tinggi di bumi dan Aku akan memberiengkau makan pusaka nenek moyangmu

Page 773: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 59.1–5 235

Yakub itu karena demikianlah yangdifirmankan oleh lidah Allah.

591Bahwasanya tangan Allah itubukannya pendek sehingga tiada

dapat menyelamatkan dan telinganyabukannya berat sehingga tiada dapatmenegur2melainkan kejahatanmu juga yangtelah menceraikan kamu dengan Allahdan dosa-dosamu telah melindungkanmukanya dari padamu sehingga tiada Iamau mendengar.3Karena tanganmu berlumur dengandarah dan segala jarimu dengankejahatan maka bibirmu telahmengatakan dusta dan lidahmumembisikkan kejahatan.4Maka seorangpun tiada mendakwadengan kebenaran dan seorangpuntiada membicarakan dengan sebenarnyamaka sekaliannya harap kepada yangsia-sia serta mengatakan dusta dansekaliannya mengandung bencana lalumemperanakkan kejahatan.5Maka semuanya mengeramkan telurular yang bisa serta membuat saranglaba-laba maka barangsiapa yang makantelurnya niscaya matilah ia dan mata

Page 774: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 59.6–10 236

yang menetas itu menjadi ular yangbisa.6Maka segala sarang laba-laba itu tiadaakan menjadi pakaian dan tiada dapatia menutup tubuhnya dengan segalaperbuatannya adapun perbuatannyaitu perbuatan yang jahat dan padatangannya ada pekerjaan aniaya.7Maka kakinya berlari-lari hendakberbuat jahat dan segeralah iamenumpahkan darah orang yang tiadabersalah adapun segala pikirannya itupikiran yang jahat dan pada jalannyaada kerusakkan dan kebinasaan.8Maka tiada diketahuinya akan jalansejahtera dan dalam perjalanannya tiadasesuatu keadilan maka sekaliannyatelah membuat jalan yang bengkok danbarangsiapa yang menjalani dia tiadatahu sejahtera.9Sebab itu jauhlah keadilan daripada kita dan kebenaranpun tiadaakan sampai kepada kita maka kitamenantikan terang tetapi datangkegelapan dan kita menantikan cuacatetapi kita berjalan dalam kelam kabut.10Maka kita meraba-raba hendakmencari tembok seperti orang buta

Page 775: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 59.11–14 237

bahkan kita meraba-raba seperti orangyang tiada bermata maka pada tengahhari kita terantuk seperti pada waktusenja kala adapun hal kita di antaraorang yang kuat itu seperti orang matirasanya.11Maka kami sekalian ini meraungseperti beruang dan sangat mengerangseperti merpati maka kami menantikankeadilan tetapi tiada dan kamimenantikan selamat tetapi itupunjauhlah dari kami.12Karena segala kesalahan kamitelah bertambah-tambah banyaknya dihadapanmu dan segala dosa kami naiksaksi atas kami karena segala kesalahankami ada beserta dengan kami dansegala kejahatan kami itupun kamimengetahui akan dia13Pada hal kami mendurhaka danmenyangkal akan Allah serta kami undurdari pada menurut Tuhan kami sambilmengatakan aniaya dan khianat sertamengandung dan mengeluarkan daridalam hati kami beberapa perkataanyang dusta.14Maka keadilan kelak undur kebelakang dan kebenaranpun berdiri

Page 776: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 59.15–18 238

jauh-jauh karena ketulusan telah rebahdi tengah jalan dan kebetulan tiadadapat masuk.15Bahkan ketulusan itu telah hilangdan orang yang menjauhkan dirinya daripada yang jahat itu menjadikan dirinyasuatu rampasan. Maka dilihat Allah akanhal itu dan tiada ia berkenan akan haltiada ada keadilan.16Maka dilihatnya akan hal seorangpuntiada maka heranlah ia sebab tiadaseorang pengantara dari sebab itumaka tangan-Nya sendiri juga yangmendatangkan selamat kepada-Nya dankebenaran-Nya juga yang menetapkanDia.17Maka kebenaran itu dikenakan-Nyaseperti baju zirah dan selamatpunmenjadi ketopong di kepala-Nya makadikenakan-Nya baju pembalasan akanpakaiannya lalu memakai rajin sepertiselimut.18Maka sekadar perbuatannyademikianlah kelak Ia akan membalasyaitu murka atas segala seterunya danpembalasan atas segala musuhnyamaka di atas segala pulaupun Ia akanmendatangkan pembalasan.

Page 777: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 59.19–60.2 23919Maka takutlah orang kelak akannama Allah dari sebelah barat dan akankemuliaan-Nya dari sebelah matahariterbit karena Ia akan datang seperti airbah yang dihembuskan oleh nafas Allah.20Maka seorang Penebuspun akandatang ke Sion kepada segala orangbani Yakub yang bertobat dari padakesalahannya, demikianlah firman Allah.21Adapun Aku ini bahwa inilahperjanjian-Ku dengan orang-orang itu,demikianlah firman Allah: Bahwa Roh-Kuyang ada padamu dan firman-Ku yangtelah Kububuh dalam mulutmu itu tiadaakan hilang dari pada mulutmu ataudari pada mulut anak-anakmu atau daripada mulut segala cucu cicitmu daripada masa ini sampai selama-lamanya,demikianlah firman Allah.

601Bangunlah engkau,bercahayalah karena terangmu

telah datang dan kemuliaan Allahpuntelah terbit atasmu2Karena ingatlah olehmu bahwa bumiini akan ditudungi oleh kegelapan dansegala kaumpun oleh gelap gulita tetapiAllah akan terbit kelak bagimu dankemuliaan-Nya akan dinyatakan bagimu.

Page 778: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 60.3–7 2403Maka beberapa bangsapun akandatang kepada terangmu dan beberaparaja-raja kepada cahayamu yang telahterbit itu.4Angkatlah matamu lihatlah kelilingsemuanya berhimpun lalu datangkepadamu maka segala anakmu yanglaki-laki akan datang dari jauh dansegala anakmu yang perempuan itupunakan didukung.5Barulah engkau akan melihat laluditerangkan dan hatimu kelak akanberganjak dan beroleh keluasansebab segala kekayaan laut itu akandipulangkan kepadamu dan harta bendasegala bangsa akan datang kepadamu.6Maka engkau akan diliputi olehkelimpahan segala unta dan segala anakunta Midian dan Efa maka sekaliannyaakan datang dari Syeba semuanya akanmembawa emas dan kemenyan sertamemasyhurkan puji-pujian bagi Allah.7Maka segala kambing domba Kedarakan dikumpulkan kepadamu dansegala domba dan segala domba jantanNebayot akan digunakan olehmu makasekaliannya akan diperkenankan supayanaik ke atas tempat kurban-Ku dan

Page 779: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 60.8–12 241

rumah-Ku yang mulia itu kelak Akupermuliakan pula.8Maka siapakah yang terbang sepertisuatu awan dan seperti burung merpatimenuju pintu sarangnya ini.9Bahwa sesungguhnya segala pulauakan menantikan Aku dan mula-mulasegala kapal Tarsis supaya dibawanyasegala anakmu dari jauh dan segalaemas peraknya itupun sertanya karenanama Tuhanmu Allah dan karena YangMahakudus orang Israel sebab telahdipermuliakan-Nya akan dikau.10Maka segala tembokmu akandibangunkan pula oleh orang dagangdan segala rajanya kelak melayani akandikau karena Aku telah memalu akandikau dengan murka-Ku tetapi dengankarunia-Ku Aku mengasihani akan dikau.11Maka segala pintu gerbangmukelak terbuka selalu tiada akan ditutupbaik siang baik malam supaya dibawaorang kepadamu harta benda segalabangsa dan raja-rajanyapun dihantarkansertanya.12Karena barang sesuatu bangsaatau kerajaan yang tiada mau takluk

Page 780: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 60.13–16 242

kepadamu itu akan binasa kelak bahkansegala bangsa itu kelak habis rusak.13Maka segala kemuliaan Libanonakan datang kepadamu yaitu pohonserui dan damar laut dan pohonsentada bersama-sama supaya dihiasitempat-Ku yang kudus itu dan Akuakan mempermuliakan tempat kaki-Kuberpijak itu.14Maka segala anak orang yang dahulumenganiayakan dikau itu akan datangkepadamu dengan menundukkan dirinyadan segala yang dahulu menghinakandikau itupun akan sujud sembah padakakimu maka engkau akan disebutnyademikian yaitu negri Allah dan Sion YangMahakudus orang Israel.15Adapun sedang engkau telahtertinggal dan dibenci orang sehinggaseorangpun tiada menjalani akan dikaumaka Aku akan menjadikan dikau suatukemuliaan yang kekal dan kesukaanbeberapa zaman.16Maka engkau akan menghisap airsusu segala bangsa dan engkau akandisusui oleh titik raja-raja maka engkauakan mengetahui bahwa Aku Allahjuga yang menjadi Juruselamatmu dan

Page 781: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 60.17–20 243

Penebusmu yaitu Yang Mahakudus baniYakub.17Maka Aku akan membawa emasakan ganti tembaga dan perak akanganti besi dan tembaga akan gantikayu dan besi akan ganti batu dan lagisegala pegawaimu kelak Aku jadikansejahtera dan segala pengerahmu itupunkebenaran.18Maka aniaya itu tiada akankedengaran lagi di tanahmu ataukerusakkan dan kebinasaan dalamsegala sempadanmu melainkan segalatembokmu kelak engkau sebutkan"Selamat" dan segala pintu gerbangmuitu "Kepujian."19Bahwa matahari tiada lagi akanmenjadi terangmu pada siang haridan cahaya bulanpun tiada akanmenerangkan dikau melainkan Allahjuga akan menjadi bagimu suatuterang yang kekal dan Tuhanmu itulahkemuliaanmu.20Maka mataharimu tiada akan masuklagi dan bulanpun tiada akan kecapkarena Allah akan menjadi terangmuyang kekal dan habislah kelak segalahari ratapanmu.

Page 782: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 60.21–61.3 24421Maka kaummu itupun semuanyaakan menjadi benar serta mempusakaitanah itu sampai selama-lamanya yaitutaruk yang telah Kutanam perbuatantangan-Ku supaya Aku dipermuliakan.22Maka yang sedikit itu akan menjadiseribu dan yang kecil itupun suatubangsa yang kuat bahwa Aku Allahjuga yang akan menyegerakan dia padamasanya.

611Bahwa Roh Tuhanku Allahitu ada padaku karena telah

diminyakki Allah akan daku supayakukabarkan kabar yang baik orang yanglembut hatinya maka disuruhkannya akumengobati orang yang pecah hatinyadan memaklumkan kebebasan bagiorang tawanan dan kelepasan bagi orangyang terbelenggu2hendak memaklumkan tahunTuhan yaitu ketika yang baik danhari pembalasan Tuhan kita hendakmenghiburkan segala yang berdukacita3dan hendak menentukan hal orangyang berdukacita di Sion supayamemberi kepadanya suatu mahkotaakan ganti abu dan minyak kesukaanakan ganti dukacita dan pakaian yang

Page 783: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 61.4–7 245

indah-indah akan ganti hati yang beratsupaya sekaliannya itu disebut "pohonkayu kebenaran" yang ditanam Allahsupaya Iapun dipermuliakan.4Maka segala tempat yang lama sudahrusak itu akan dibangunkan orangdan yang dahulu telah binasa itu akandidirikannya maka ia akan membanyakkisegala negri yang telah rusak dan yangtelah binasa beberapa zaman lamanya.5Maka beberapa orang dagang akanberdiri menggembalakan kambingdombamu dan orang bangsa asing kelakakan membajak tanahmu dan membelapohon anggurmu.6Tetapi kamu akan disebut orang imam-imam Allah dan dinamai oleh orang akankamu pelayan Tuhan kita maka kamuakan makan harta benda segala bangsadan kamu akan memegahkan dirimudalam kemuliaannya.7Maka kamu akan beroleh dua kaliganda akan ganti malumu dan orangakan bersorak sebab bagian yangdiperolehnya akan ganti aibnya sebab itudalam tanah sendiri ia akan mempunyaidua kali ganda dan kesukaan yang kekalakan ada padanya.

Page 784: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 61.8–11 2468Karena Aku ini Allah yang mengasihikeadilan tetapi Aku benci rampasandan aniaya maka Aku akan membalaskepadanya dengan sebenarnya sertameneguhkan dengan dia suatu perjanjianyang kekal.9Maka benihnya akan diketahuiorang di antara segala bangsa danketurunannyapun di antara segala kaumsehingga segala yang melihat akan diakelak akan mengaku bahwa ialah suatubenih yang diberkati Allah.10Maka sangatlah aku bersukacitadalam Allah dan hatiku gemar akanTuhanku karena telah dikatakannyapadaku pakaian selamat serta ditutupnyatubuhku dengan jubah kebenaran sepertiseorang pengantin laki-laki menghiasidirinya dengan serban dan sepertipengantin perempuan menghiasi dirinyadengan selengkap permata.11Karena seperti bumi ini mengeluarkantaruknya dan seperti suatu kebunmenumbuhkan barang yang tertanamdalamnya demikianlah kelak Tuhan kitaAllah akan memberi kebenaran dankepujian itu bertambah di hadapan matasegala bangsa.

Page 785: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 62.1–5 247

621Bahwa oleh sebab Sion jugatiada aku mau berdiam diriku dan

oleh sebab Yerusalem tiada aku mauberhenti sehingga kebenarannya terbitseperti suatu cahaya dan selamatnyapunseperti api yang dipasang.2Maka segala bangsa akan melihatkebenaranmu dan segala rajapun akanmelihat kemuliaanmu maka engkauakan disebut dengan nama yang baruyang akan disebut oleh lidah Allah.3Maka engkau akan menjadi suatumahkota yang indah-indah pada tanganAllah dan suatu perhiasan raja padatangan Tuhanmu.4Maka tiada lagi engkau akan disebuttertinggal dan tanahmu tiada lagi akandisebut rusak melainkan engkau akandinamai Hafsebah dan tanahmu itudisebut Beulah karena Allah berkenanakan dikau dan tanahmu itu akandiperistrikan.5Karena seperti orang muda yangberistrikan seorang anak dara demikianjuga engkaupun akan diperistrikan olehanak-anakmu dan seperti pengantinlaki-laki itu suka akan pengantin

Page 786: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 62.6–10 248

perempuan demikianlah kelak Tuhansuka akan dikau.6Hai Yerusalem Aku sudah menentukanbeberapa pengawal di atas tembokmutiada ia akan berdiam dirinya baik siangbaik malam sampai selama-lamanya7hai kamu yang mengingatkan Allahjangan kamu beroleh perhentiandan jangan memberi Tuhan berolehperhentian sehingga Yerusalem ituditetapkan-Nya dan dijadikan-Nya suatukepujian di atas bumi.8Maka Allah telah bersumpah demitangan kanan-Nya dan demi lengankodrat-Nya: "Bahwa sesungguhnya tiadalagi aku akan memberi gandummuakan makanan segala musuhmu danorang dagangpun tiada akan minum airanggurmu yang telah engkau berlelahbaginya9melainkan segala orang yang telahmengumpulkan dia ialah yang akanmemakan dia serta memuji akan Allahdan orang yang telah menghimpunkandia ialah yang akan meminum dia didalam halaman tempat kudus-Ku."10Keluarlah, keluarlah dari pada pintugerbang sediakanlah jalan bagi kaum itu

Page 787: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 62.11–63.3 249

tambaklah, tambaklah jalan raya pungutsegala batu dan dirikanlah suatu alamatbagi segala kaum.11Bahwa Allah telah mengabarkansampai ke ujung bumi kenakanlahkepada anak perempuan Sion:Bahwa selamatmu akan datangbahwa pahalanya ada sertanya danpembalasannyapun ada di hadapan.12Maka sekaliannya akan dinamaiorang kaum yang kudus dan orangyang ditebus Allah dan engkaupun akandinamai orang negri yang dicari orangdan negri yang bukan tertinggal.

631 "Maka siapakah yang datangdari Edom ini dengan pakaiannya

yang merah dari Bozra siapakah yainiyang mulia-mulia pakaiannya dan yangberjalan dengan sangat kuasanya.""Bahwa Akulah ini yang berkata-katadengan kebenaran dan yang gagah akanmenyelamatkan."2 "Mengapakah merah pakaianmu dankainmu seperti orang yang mengirikdalam irikan anggur."3 "Bahwa Aku telah mengirik irikananggur itu seorang diri dan dari padasegala kaum seorangpun tiada serta-Ku

Page 788: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 63.4–7 250

bahkan Aku telah mengirik dia denganamarah-Ku dan melayakkan dia denganmurka-Ku sehingga darahnya terpercikkepada pakaian-Ku dan segenap kain-Kuberlumur.4Karena hari pembalasan telah adapada hati-Ku dan tahun segala orangtebusan-Ku telah sampailah.5Maka Aku telah memandang tetapiseorangpun tiada yang dapat menolonglalu heranlah Aku sebab seorangpuntiada akan membantu sebab itu tangan-Ku sendiri juga yang mendatangkanselamat bagi-Ku dan murka-Ku jugayang membantu Aku.6Maka dengan marah-Ku Akutelah mengirik segala kaum danmemabukkan dia dengan murka-Kuserta Kutumpahkan darahnya ke bumi."7Bahwa aku hendak menyebutsegala kemurahan Allah dan segalapuji bagi Allah sekadar segala yangtelah dikaruniakan Allah kepada kitadan kebajikannya yang amat sangatkepada isi rumah Israel yang telahdikaruniakan-Nya kepadanya sekadarsegala rahmat-Nya dan sekadar segalakemurahan-Nya yang banyak itu.

Page 789: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 63.8–11 2518Karena demikianlah firman-Nya:"Bahwa sesungguhnya ialah kaum-Kuyaitu anak-anak yang tiada akankhianat," maka dengan demikian Iatelah menjadi Juruselamatnya.9Maka dalam segala kesesakkannyaitu iapun telah sesak dan malaikat daripada hadirat-Nya telah menyelamatkandia maka oleh kasih-Nya dan sayang-Nya juga ditebus-Nya akan dia sertadidudukkan-Nya dan dipangku-Nyasegala zaman dahulu.10Tetapi sekaliannya telah mendurhakasehingga mendatangkan dukacita akanRoh-Nya yang kudus maka sebabitu berubahlah Ia menjadi musuhnyamaka Ia sendiri juga yang memerangiorang-orang itu.11Maka teringatlah ia akan zamandahulu akan Musa dan akan kaum-Nyaitu, mengatakan: Di manakah Ia yangtelah membawa orang-orang itu naik daridalam laut serta dengan segala gembalakawanan kambingnya? Di manakah Iayang telah membubuh Roh-Nya yangkudus itu di tengah-tengah segala orangitu

Page 790: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 63.12–16 25212yang telah memberi tangan-Nya yangmulia itu memimpin tangan kanan Musadan yang telah membelah air laut itu dihadapannya supaya mengadakan bagidiri-Nya suatu nama yang kekal13dan yang menghantarkan sekaliannyamenyeberang tempat yang dalam ituseperti kuda di tanah belantara?Sehingga tiada terantuk kakinya.14Maka seperti binatang yang turunke lembah demikianlah orang-orang itudiberi perhentian oleh Roh Allah makadengan peri yang demikian Engkau telahmenghantarkan kaum-Mu itu sehinggamengadakan bagi diri-Mu suatu namayang mulia.15Tiliklah kiranya dari surga danlihatlah kiranya dari dalam tempatkedudukkan-Mu yang kudus dan muliaitu di mana gerangan cemburuan-Mudan segala perbuatan-Mu yang perkasaitu adapun belas hati-Mu dan kasihan-Muakan daku itu telah ditahankan.16Karena Engkaulah Bapa kami jikalautiada diketahui oleh Abraham akan kamidan jikalau tiada dikenal oleh Israel akankami sekalipun ya Allah Engkaulah Bapa

Page 791: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 63.17–64.3 253

kami adapun nama-Mu yaitu Penebuskami dari pada ajal.17Ya Allah mengapakah Engkau telahmemberikan kami sesat dari padajalan-Mu serta mengeraskan hati kamisehingga tiada kami takut akan Dikau.Kembalilah kiranya oleh karena segalahamba-Mu yaitu segala suku pusaka-Mu.18Maka kaum-Mu yang kudus itutelah mempunyai dia seketika sajalamanya dan segala musuh kami telahmelayakkan tempat kudus-Mu itu.19Adapun hal kami seperti orang yangbelum pernah Engkau perintahkan danseperti hal orang yang tiada disebutdengan nama-Mu.

641Bukakanlah kiranya langitbiarlah Engkau turun dan segala

gunungpun hancur pada hadirat-Mu2 seperti api memakan semak danseperti api mendidihkan air supayamemasyhurkan nama-Mu kepada segalamusuh-Mu supaya gemetarlah segalabangsa di hadapan hadirat-Mu.3Apabila Engkau telah mengadakanbeberapa perkara yang hebat yang tiadakami sangkakan maka turunlah Engkau

Page 792: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 64.4–7 254

sehingga hancurlah segala gunung dihadapan hadirat-Mu.4Karena dari pada zaman dahulubelum pernah orang mendengar ataumengetahui dengan telinganya ataumelihat dengan matanya suatu tuhanlain dari pada Engkau yang bekerja padamenolong orang yang menantikan dia.5Maka Engkau bertemu dengan orangyang bersukacita dan yang mengerjakankebenaran yaitu segala orang yangingat akan Dikau dalam segala jalanmubahwa Engkau telah murka dan kamipunberbuat dosa maka telah lama kami didalam hal itu dan masakan kami berolehselamat.6Karena kami sekalian telah menjadiseperti orang najis dan segala kebenarankami itupun seperti kain cemar makakami sekalian layu seperti daun dankami diterbangkan oleh kejahatan kamiseperti oleh angin.7Maka seorangpun tiada yangmenyeru akan nama-Mu dan yangmembangkitkan dirinya supaya berpautkepada-Mu karena Engkau telahmelindungkan muka-Mu dari pada kami

Page 793: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 64.8–65.1 255

dan Engkau telah menghancurkan kamioleh segala kejahatan kami.8Tetapi akan sekarang Engkaulah Bapakami ya Allah maka kamilah tanah liatdan Engkaulah tukang periuk dan kamisekalian ini perbuatan tangan-Mu.9 Janganlah kiranya Engkau sangatmurka ya Allah dan jangan Engkauingat akan kejahatan kami sampaiselama-lamanya lihatlah kiranya bahwakamilah kaum-Mu.10Maka segala negri-Mu yang kudusitu telah menjadi tempat sunyi bahkanSion telah menjadi tempat sunyi danYerusalempun suatu kerusakkan.11Adapun rumah kami yang kudus lagielok tempat segala nenek moyang kamitelah memuji akan Dikau itupun telahdibakar dengan api dan segala sesuatuyang berkenan kepada kami itupun telahrusak.12Ya Allah masakan Engkau menahanidiri-Mu sebab segala perkara inimasakan Engkau berdiam diri-Mu sertamenyusahi kami amat sangat.

651Maka dituntut akan Daku olehorang yang belum bernama

dan Aku didapati oleh orang yang

Page 794: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.2–6 256

belum mencari akan Daku dan kepadasuatu bangsa yang belum disebutdengan nama-Ku telah Aku berfirman:"Pandanglah, pandanglah akan Daku."2Maka sepanjang hari Aku telahmembukakan tangan-Ku kepada suatubangsa yang durhaka dan yang menaruhjalan yang tiada baik seperti kehendakhatinya sendiri3yaitu suatu kaum yang senantiasamembangkitkan murka-Ku tentangmuka-Ku dengan membuat kurbandalam tamannya serta membakarsetanggi di atas batu bata.4Yang duduk di antara segala kuburserta menumpang dalam tempat sulitdan yang memakan daging babi danlauk dari pada daging yang haram ada didalam belanganya5maka katanya: "Hendaklah engkauberdiri seorang-seorang jangan hampirkepadaku karena aku ini lebih kudus daripadamu." Maka sekalian inilah sepertiasap pada hidung-Ku dan seperti apiyang bernyala sepanjang hari.6Bahwa inilah yang tersurat dihadapan-Ku, yaitu: tiada Aku mau

Page 795: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.7–9 257

berdiam diriku melainkan Aku kelakmembalas.7Bahkan Aku akan membalas kepadapengakuannya yaitu kejahatanmusendiri dan kajahatan segala nenekmoyangmu bersama-sama, demikianlahfirman Allah maka ialah yang telahmembakar setanggi di atas segalagunung dan menghujat Aku di atassegala bukit sebab itu mula-mula Akuhendak menyukatkan balasan pekerjaanitu ke dalam pangkuannya.8Maka demikianlah firman Allah:"Adapun seperti air anggur yang baruitu didapati dalam tandannya, lalu kataorang: Jangan dibinasakan, karena adaberkat dalamnya maka demikianlahkelak perbuatan-Ku oleh karena segalahamba-Ku supaya jangan sekaliannyaAku binasakan.9Tetapi Aku akan menerbitkansuatu benih dari pada Yakub dandari Yehudapun seorang yang akanmempusakai segala gunung-Ku makayaitu akan dipusakai oleh segala orangpilihan-Ku dan segala hamba-Ku akanmendudukki dia.

Page 796: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.10–13 25810Maka Saron itu akan menjadi kandangkambing dan lembah anggurpun suatutempat lembu-lembu berbaring yaitubagi kaum-Ku yang telah mencari akanDaku.11Tetapi kamu ini yang meninggalkanAllah dan melupakan gunung-Kuyang kudus serta menyediakan suatuperjamuan bagi Gad dan mengisi pialabagi Meni12maka Aku hendak menentukankamu akan dimakan pedang dan kamusekalian akan rebah dibunuh karenatatkala Aku berseru tiada kamu memberijawab dan tatkala Aku berfirman tiadakamu mendengar melainkan kamutelah berbuat barang yang jahat padapemandangan-Ku dan kamu telahmemilih barang yang tiada berkenanpada-Ku.13Sebab itu demikianlah firman Tuhankita Allah: "Bahwa segala hamba-Kuakan makan, tetapi kamu akan laparkelak bahwa segala hamba-Ku akanminum tetapi kamu akan dahagakelak bahwa segala hamba-Ku akanbersukacita tapi kamu akan berolehmalu.

Page 797: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.14–18 25914Bahwa segala hamba-Ku akanbersorak sebab suka hatinya tetapi kamuakan berteriak sebab susah hatinya sertameraung sebab pecah hatinya.15Maka kamu akan meninggalkannamamu akan menjadi kutuk bagi segalaorang pilihan-Ku dan engkau akandibunuh oleh Tuhan kami Allah makaia akan memanggil segala hambanyadengan nama lain.16Sehingga barangsiapa yangmemberkati dirinya di atas bumi iniialah akan memberkati dirinya demiTuhan yang benar dan barangsiapa yangbersumpah di atas bumi ini ialah akanbersumpah demi Tuhan yang benarsebab telah terlupalah segala kesukaranyang dahulu dan sebab sekaliannya telahterlindung dari pada mata-Ku."17 "Karena sesungguhnya Akumenjadikan langit yang baru dan bumiyang baru dan segala perkara yangdahulu itu tiada akan diingat lagi dantiada akan diperhatikan.18Tetapi hendaklah kamu bersukacitadan gemar akan barang yang telahKujadikan itu sampai selama-lamanya.Karena sesungguhnya Aku akan

Page 798: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.19–22 260

menjadikan Yerusalem itu suatukesukaan dan kaumnya itupun suatukegemaran.19Maka Aku akan bersuka-suka sebabYerusalem serta gemar akan kaum-Kumaka suara orang yang menangis tiadaakan kedengaran lagi di dalamnyademikian juga bunyi ratapan.20Maka di sana tiada akan ada lagiseorang kanak-kanak yang menyusuyang singkat umurnya atau orang tuayang belum cukup umurnya karenabudak-budak akan mati seratus tahunumurnya dan orang berdosapun yangseratus tahun umurnya akan dikutukkiorang.21Maka orang akan membangunkanrumah lalu mendudukki dia dan orangakan membuat kebun anggur lalumemakan buahnya.22Maka bukannya ia membangunkanlalu didudukki oleh orang lain danbukannya ia menanam tetapi buahnyadimakan orang lain karena sebagaimanaumur poko itu demikianlah umur kaum-Ku dan orang pilihan-Ku itu lamalahia akan menggunakan perbuatantangannya itu.

Page 799: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 65.23–66.2 26123Maka kelelahannyapun bukannyapercuma dan yang diperanakkannyaitupun bukannya bagi kebinasaan karenaialah keturunan orang yang diberkatiAllah dan segala anak cucunya itupunsertanya.24Maka akan jadi kelak bahwa sebelumia berseru sekalipun Aku akan memberijawab dan selagi ia berkata-kata kelakAku akan mendengar.25Adapun serigala dan anak dombaitupun akan mencari makan bersama-sama dan singapun akan makan rumputseperti lembu dan debupun akanmenjadi makanan ular. Maka sekaliannyaitu tiada akan berbuat bencana ataumembinasakan pada seluruh gunung-Kuyang kudus itu," demikianlah firmanAllah.

661Maka demikianlah firman Allah:Bahwa langit itupun arasy-Ku dan

bumipun alas kaki-Ku bagaimana rumahpula kelak kamu akan membangunkanbagi-Ku dan tempat yang manakahperhentian-Ku?2Karena segala perkara ini perbuatantangan-Kulah sehingga segala perkaraini telah jadi? demikianlah firman Allah.

Page 800: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.3–4 262

Tetapi Aku hendak memandang kepadaorang ini yaitu kepada orang yang miskindan hancur hatinya dan yang takut akanfirman-Ku.3Maka barangsiapa yang menyembelihlembu ialah seperti orang yangmembunuh orang dan barangsiapa yangmengurbankan anak domba ialah sepertiorang yang menahankan anjing makabarangsiapa yang mempersembahkanpersembahan makanan ialah sepertiorang yang mempersembahkan darahbabi dan barangsiapa yang membakarsetanggi ialah seperti orang yangmemuja berhala bahkan sekaliannyatelah memilih jalannya sendiri danhatinya suka akan segala kebencian4Maka Aku pula hendak memilihsegala untungnya yang malang dan Akuakan mendatangkan ke atasnya segalayang ditakutinya sebab tatkala Akuberseru tiada seorangpun yang memberijawab dan tatkala Aku berfirman tiadaseorangpun yang mendengar melainkansekaliannya telah berbuat barang yangjahat pada pemandangan-Ku sertamemilih barang yang tiada berkenanpada-Ku.

Page 801: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.5–9 2635Dengarlah olehmu akan firman Allah,hai kamu yang takut akan firman-Nyabahwa telah dikatakan oleh segalasaudaramu yang membenci kamu danyang membuangkan kamu oleh sebabnama-Ku itu demikianlah: "Bahwabiarlah Allah dipermuliakan supayakami lihat akan kesukaanmu." Tetapisekaliannya akan beroleh malu.6Maka ada bunyi gempar di negri dansuatu suara dari Kaabah yaitu suaraAllah yang menuntut bela atas segalaseteru-Nya.7Maka sebelum sakit ia telah beranakbahkan sebelum merasai sakitnya iatelah memperanakkan seorang anaklaki-laki.8Maka siapa gerangan yang telahmendengar perkara yang demikiandan siapa gerangan yang telah melihatperkara-perkara yang demikian.Masakan suatu negri jadi dalam seharidan masakan suatu bangsa diperanakkansekaligus karena Sion itu serta ia sakitlalu memperanakkan anaknya.9Maka jikalau Aku memberimengandung, masakan Aku tiadamemberi beranak? demikian firman

Page 802: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.10–14 264

Allah Dan Aku yang memberi orangberanak, masakan Aku menutup rahim?demikianlah firman Tuhan.10Hendaklah kamu bersuka-suka sertadengan Yerusalem dan hendaklah kamugemar akan dia hai kamu sekalianyang mengasihi dia! Hendaklah kamubersukacita serta dengan dia kamusekalian yang mempercintakan dia!11Supaya kamu hisap titik segalapenghiburannya sampai kenyang dansupaya kamu mengeluarkan air susu danrasa sedap sebab segala kemuliannyayang banyak itu.12Karena demikianlah firman Allah:Bahwa Aku hendak memperbanyakkansejahtera baginya seperti sungai dankemuliaan segala bangsa seperti airyang sebak dan kamu akan menghisapdari padanya maka kamu akan didukungdan dipangku pula pada ribaannya.13Adapun seperti orang yang dihiburkanoleh ibunya demikianlah kelak Aku akanmenghiburkan kamu bahkan kamu akandihiburkan di Yerusalem.14Maka kamu pula akan melihatnya danhatimu kelak akan bersuka-suka dantulangmupun subur seperti rumput muda

Page 803: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.15–18 265

maka tangan Allah akan dinyatakankepada segala hamba dan geramlah iaakan segala musuhnya.15Karena Allah itu akan datang kelakdengan api dan segala kenaikkan-Nyapun seperti ribut hendak membalasmurka-Nya dengan berang danhardik-Nya dengan nyala api.16Karena Allah akan memutuskanhukum atas segala manusia denganapi dan dengan pedang-Nya sehinggabanyaklah yang dibunuh Allah.17Adapun orang yang menguduskandirinya dan yang menyucikan dirinyahendak masuk segala taman danmengikut seorang yang di tengah-tengahnya sambil memakan dagingbabi dan yang kebencian dan tikus punmaka sekaliannya itu akan habis kelakbersama-sama, demikianlah firmanAllah.18Karena Kuketahuilah akan segalapekerjaannya dan segala pikirannyamaka masanya akan datang kelak Akuakan menghimpunkan segala bangsadan segala bahasa maka sekaliannyaakan datang melihat kemuliaan-Ku.

Page 804: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.19–21 26619Maka Aku akan menentukan diantaranya itu suatu alamat dan segalaorang yang berlepas dirinya itu kelakaku suruhkan kepada segala bangsayaitu ke Tarsis dan ke Pul dan ke Lud,orang memanah itu, dan ke Tubal danke Yawan, kepada segala pulau yangjauh-jauh yang belum mendengarkabar-Ku dan yang belum melihatkemuliaan-Ku maka sekaliannyapunakan memasyhurkan kemuliaan-Ku diantara segala bangsa.20Maka orang-orang itu akan membawasegala saudaranya dari segala bangsamenjadi suatu persembahan kepadaAllah dengan naik kuda dan kenaikandan berusang dan menunggang bagaldan kendaraan yang pantas datangke gunung-Ku yang kudus yaitu keYerusalem, demikianlah firman Allah,sebagaimana dibawa oleh bani Israelpersembahannya ke rumah Allah dalambekas yang suci.21Maka dari antara orang-orang itukelak Aku akan mengangkat beberapaorang akan imam dan akan orang Lewi,demikianlah firman Allah.

Page 805: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yesaya 66.22–24 26722Karena seperti langit yang baru danbumi yang baru yang akan Kujadikanitu kelak menjadi kekal di hadapan-Kubegitu juga benihmu dan namamuitupun kekal, demikianlah firman Allah.23Maka akan jadi kelak dari pada seharibulan datang kepada sehari bulan dandari pada hari Perhentian datang kepadahari Perhentian segala manusia akandatang menyembah pada hadirat-Ku,demikianlah firman Allah.24Maka sekaliannya akan keluarmemandang kepada segala bangkaiorang yang telah mendurhaka kepada-Ku karena hobatannya tiada akanmati apinya tiada akan dipadamkan dansemuanya akan menjadi suatu kebencianbagi segala manusia.

Page 806: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia

11Bahwa inilah perkataan Yeremiabin Hilkia, seorang dari pada segala

imam Ananot di tanah Benyamin2maka kepadanya juga telah datangfirman Allah pada zaman Yosia binAmon, raja Yehuda, pada tahun yangketiga belas dari pada kerajaan baginda.3Maka datang pula firman itu padazaman Yoyakim bin Yosia, raja Yehuda,sampai kepada penghabisan tahunketiga belas dari pada kerajaan Zedekiabin Yosia, raja Yehuda, pada masa orangisi Yerusalem itu dibawa pergi dengantertawan pada bulan yang kelima.4Maka datanglah firman Allah kepadakudemikian:5 "Bahwa sebelum Aku mengadakandikau di dalam kandungan telahKuketahui juga akan dikau dan sebelumengkau keluar dari dalam rahim makaAku telah menguduskan juga akandikau dan Aku telah menentukan dikaumenjadi nabi bagi segala bangsa."

Page 807: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 1.6–11 26Maka sembahku: "Ya Allah yaTuhanku bahwasanya tiada dapataku berkata-kata karena aku inibudak-budak."7Tetapi firman Allah kepadaku:"Janganlah engkau katakan dirimubudak-budak karena engkau akan pergikepada barangsiapa yang Kusuruhkankepadanya dan barang sesuatu pesanan-Ku kepadamu itulah yang hendak engkaukatakan.8 Janganlah engkau takut dari sebaborang-orang itu karena Akulah sertamuakan melepaskan dikau, demikianlahfirman Allah."9Lalu diunjukkan Allah tangan-Nya,dijamah-Nya mulutnya; maka firmanAllah kepadaku: "Bahwa Aku telahmembubuh firman-Ku dalam mulutmu10 ingatlah olehmu bahwa pada hari iniAku telah menentukan dikau atas segalabangsa dan atas segala kerajaan akanmembantun dan memecahkan dan akanmembinasakan dan merubahkan danakan membangunkan dan menanam."11Dan lagi datanglah pula firman Allahkepadaku demikian bunyinya: "HaiYeremia, apakah yang engkau lihat?"

Page 808: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 1.12–16 3

Maka sembahku: "Kulihat suatu carangpoko badam."12Lalu firman Allah kepadaku: "Baikjuga penglihatanmu itu karena Aku akanmenunggui firman-Ku sehingga Akumenyampaikan dia."13Maka datanglah firman Allah itukepadaku kedua kalinya demikian:"Apakah yang engkau lihat?" Makasembahku: "Aku melihat sebuahperiuk mendidih dan mulutnyamembelakangkan utara."14Maka firman Allah kepadaku: "Bahwadari sebelah utara juga akan keluarcelaka atas segala orang isi tanah ini.15Karena Aku hendak memanggilsegala kaum dari pada kerajaan sebelahutara, demikianlah firman Allah makasekaliannya akan datang kelak lalumasing-masingnya mendirikan kursinyadi muka pintu gerbang Yerusalem dantentang segala temboknya berkelilingdan tentang segala negri Yehuda.16Maka Aku akan memutuskansegala hukuman-Ku atas orang-orangitu dari hal segala kejahatan padahal semuanya sudah meninggalkanAku serta membakar setanggi bagi

Page 809: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 1.17–2.2 4

dewa-dewa orang asing dan menyembahperbuatan tangannya sendiri.17Sebab itu hendaklah engkaumengikat pinggangmu lalu bangun dankatakanlah kepadanya segala sesuatuyang Aku berpesan kepada kepadamujanganlah engkau terkejut sebaborang-orang itu supaya jangan engkauKukejutkan di hadapannya.18Karena pada hari ini juga Aku telahmenjadikan dikau suatu negri yangberkota dan tiang besi dan tembok daripada tembaga atas segenap tanah inidan atas segala raja Yehuda dan atassegala penghulunya dan atas segalaimamnya dan atas orang isi tanah ini.19Maka sekaliannya akan memerangiengkau tetapi tiada engkau akandikalahkan karena Akulah sertamu akanmelepaskan dikau, demikianlah firmanAllah."

21Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian bunyinya:

2 "Pergilah engkau berseru-seru padatelinga orang isi Yerusalem mengatakan:Demikianlah firman Allah: Bahwa Akulagi ingat kemurahanmu tatkala engkaumuda dan kasihmu tatkala engkau jadi

Page 810: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.3–7 5

pengantin bagaimana engkau telahmengikut Aku di tanah belantara yaitutanah yang tiada ditanami.3Adapun Israel itu kudus bagi Allah danbungaran segala hasilnya maka segalayang memakan dia akan disalahkandan celaka akan datang ke atasnya,demikianlah firman Allah.4Dengarlah olehmu akan firman Allah,hai segala isi rumah Yakub dan segalakaum isi rumah Israel.5Demikianlah firman Allah: Salahapakah yang didapati pada-Ku olehsegala nenek moyangmu sehingga iamenjauhkan dirinya dari pada-Ku sertaia menurut jalan yang sia-sia dan iasendiripun menjadi sia-sia.6Maka tiada juga ia berkata:Demikianlah Allah yang telah membawakami keluar dari tanah Mesir dan yangmenghantarkan kami di tanah belantarayaitu tempat tanah sunyi dan lekaklekuk di tanah kemarau dan tanahbayang-bayang maut yaitu tanah yangtiada dijalani orang dan seorangpuntiada duduk di situ.7Maka Aku sudah membawa kamumasuk ke dalam tanah kemewahan

Page 811: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.8–11 6

supaya kamu makan buahnya dan segalakebajikannya tetapi setelah sudah kamumasuk tanah-Ku itu kamu najiskan puladia dan pusaka-Kupun maka jadilahsuatu kebencian.8Maka tiada juga imam-imam ituberkata: Di manakah Allah? Dan orangyang memegang hukum itupun tiadamengetahui akan Daku maka segalapenghulu itu mendurhakalah kepada-Kudan segala nabipun bernubuatlah dengannama Baal serta menurut jalan yangtiada berfaedah.9Sebab itu Aku hendak berbantah-bantah lagi dengan kamu, demikianlahfirman Allah, bahkan dengan anakcucumupun kelak Aku akan berbantah-bantah.10Karena hendaklah kamumenyeberang ke pulau-pulau orang Kitimdan lihatlah olehmu maka suruhkanlahorang ke Kedar dan timbang baik-baiklihatlah olehmu kalau-kalau sudah adaperkara yang demikian.11Adakah sesuatu bangsa yang sudahmenukar dewa-dewanya sungguhpunbukannya ia tuhan yang sebenarnyatetapi kaum-Ku sudah menukar

Page 812: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.12–17 7

kemuliaannya dengan barang yang tiadaberfaedah.12Hai langit, hendaklah engkau heranakan hal ini hendaklah engkau dahsyatdan sangat rusak, demikianlah firmanAllah.13Karena kaum-Ku telah berbuatjahat dua perkara yaitu ditinggalkannyaAku mata air yang hidup ini laludipahatkannya beberapa telaga yaitutelaga bocor yang tiada dapat muat air.14Masakan Israel itu seorang hambamasakan ia anak emas mengapa pula iatelah menjadi rampasan orang.15Bahwa beberapa anak singatelah mengaumi akan dia denganmenyaringkan suaranya maka tanahnyatelah disrusakkan dan segala negrinyatelah terbakar seorangpun tiadamendudukki dia.16Maka segala benih Memfis danTahpanhes telah memecahkan batukepalamu.17Maka bukankah engkau telahmendatangkan hal ini atas dirimu sedangengkau telah meninggalkan TuhanmuAllah tatkala engkau dipimpin-Nya padajalan-Nya.

Page 813: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.18–21 818Akan sekarang apakah kerjamuberjalan ke Mesir hendak meminum airSyikhor atau apakah kerjamu berjalanke Asyur hendak meminum air sungaiitu.19Maka engkau akan diajar olehkejahatanmu sendiri dan engkau akanditempelak oleh segala kemankiranmusebab itu ketahuilah dan lihatlah olemubahwa jahatlah adanya lagi pahitperkara ini yaitu pada hal engkau telahmeninggalkan Tuhanmu Allah dan takutakan Daku itupun tiada lagi padamu,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.20Karena pada zaman dahulu Aku telahmemecahkan kukmu serta memutuskantali pengikatmu, maka katamu: Tiadaaku mau menjadi hamba karena di atassegala bukit yang tinggi dan di bawahsegala pohon kayu yang rindang engkautelah mendudukkan dirimu serta berbuatzinah.21Tetapi engkau ini telah Aku tanamyaitu suatu pohon anggur yang pilihandari pada benih yang semata-mata betulbagaimana pula engkau telah berubah

Page 814: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.22–26 9

menjadi bagiku carang-carang pokoanggur hutan yang jahat itu.22Karena jikalau engkau membasuhdirimu dengan sendawa dan memakaibanyak abu sekalipun niscaya ada lagibekas kejahatanmu itu di hadapan-Ku,demikianlah Tuhanku Allah.23Maka bagaimana katamu: Bahwabukannya aku najis dan tiada akumenurut Baal lihatlah jalanmu di lembahdan ketahuilah akan perbuatanmubahwa engkaulah anak unta yangmenetas yang menurut jalannya sendiri24dan keledai hutan yang bebas ditanah belantara yang menghisap angindingin nafasnya maka pada masanya itusiapa gerangan yang dapat meneguhkandia segala yang mencari dia tak usahlahia memenatkan dirinya melainkandidapatinya akan dia pada bulannya.25Tahankanlah kakimu dari padatiada berkasut dan tekakmu dari padadahaga tetapi katamu telah putus harapjangan demikian karena Aku telahmengasihi orang keluaran dan Akuhendak mengikut dia.26Adapun seperti malu orang pencuriapabila didapati akan dia demikianlah

Page 815: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.27–30 10

malu isi rumah Israel baik ia baik segalarajanya dan segala penghulunya dansegala imamnya dan segala nabinya27yang berkata kepada suatu tunggul:Bahwa engkaulah bapaku dan kepadasuatu batu: Bahwa engkaulah yangmemperanakkan aku karena sekaliannyatelah memalingkan belakangnyakepada-Ku dan bukan mukanya tetapipada masa ia sesak tak dapat tiada iaakan berkata: Bangunlah kiranya akanmenyelamatkan kami.28Tetapi di mana gerangan segaladewamu yang telah engkau perbuatbagi dirimu itu benarlah ia bangunkalau-kalau dapat ia menyelamatkandikau pada masa engkau sesak karenasebagaimana bilangan segala negrimudemikianlah segala dewamu, hai Yehuda.29Mengapa kamu hendak berbantahdengan Aku maka kamu sekalian telahmendurhaka kepada-Ku, demikianlahfirman Allah.30Maka Aku telah memalu anak-anakmu dengan percuma tiada iamau menerima pengajaran itu bahwapedangmu juga telah membinasakan

Page 816: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.31–35 11

segala nabimu seperti singa yangmenerkam.31Hai orang zaman ini hendaklah kamumemperhatikan firman Allah. MasakanAku ini bagi Israel seperti suatu padangbelantara seperti tanah yang gelap gulitamengapa gerangan kata kaumku: Bahwakami telah lepas dari pada perintaah dantiada kami mau datang kepada-Mu lagi.32Masakan seorang anak dara itulupa akan perhiasannya atau seorangpengintai akan bunga sanggulnya tetapikaum-Ku telah melupakan Aku tiadaterbilang harinya.33Bagaimana engkau pandai membaikkijalanmu supayamencari mukahmu sebabitu segala perempuan yang jahatpuntelah diajar akan jalanmu.34Dan lagi pada kainmu telah didapatiorang akan darah orang miskin yangtiada bersalah maka tiada aku mendapatdia di tempat orang memecahkan rumahmelainkan di atas sekalian ini.35Tetapi katamu: Bahwa aku ini tiadabersalah! Sesungguhnya murka-Nyatelah undur dari padaku bahwa akuhendak menghadap bicara sertamu

Page 817: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 2.36–3.2 12

engkau telah mengatakan dirimu tiadaberdosa.36Mengapa engkau senantiasa kesanakemari mengubahkan jalanmu tak dapattiada engkau akan malu kelak akanMesirpun sama seperti malumu akanAsyur.37Maka dari sanapun engkau akankeluar dengan menjunjung tanganmukarena Allah telah membuangkan segalapengharapanmu sehingga tiada engkauakan beroleh faedah dari padanya."

31Maka kata orang: "Bahwa jikalauorang menceraikan istrinya sehingga

perempuan itu meninggalkan dia lalumenjadi istri orang lain masakan iakembali pula kepada perempuan itu?Bukankah tanah itu sangat dinajiskankelak tetapi engkau telah berzinahdengan banyak mukamu dalam padaitupun hendaklah engkau kembalikepada-Ku demikianlah firman Allah.2Engganlah matamu memandangkepada segala kemuncak bukit yanggundul di mana gerangan tiada orangbersetubuh dengan dikau. Maka engkautelah duduk di tepi jalan menantikan diaseperti orang Arab di tanah belantara

Page 818: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.3–7 13

dan engkau telah menjanjikan tanahini dengan segala zinahmu dan dengankejahatanmu.3Sebab itu hujan rintik-rintik telahditahankan dan hujan akharpun tiadaturun tetapi mukamu tiada seperti mukasundal dan tiada engkau mau malu.4Maka dari pada masa ini tiadakahengkau mau berseru kepada-Ku: YaBapa! Engkaulah yang memimpin akudari pada masa mudaku.5Masakan murka-Nya kekal selama-lamanya masakan disimpankannyasampai habis. Bahwasanya engkau telahberkata-kata seperti berbuat beberapaperkara yang jahat dan engkau telahmenang.6Maka firman Allah kepadaku padazaman raja Yosia: "Bahwa sudahkahengkau melihat perbuatan Israel yangtelah menakar itu bahwa ia telah naik keatas segala gunung yang tinggi dan kebawah segala pohon yang rindang makadi sanalah ia telah berbuat zinah.7Setelah sudah ia berbuat segalaperkara itu maka firman-Ku: "Takdapat tiada ia akan kembali kepadakutetapi tiada juga ia kembali maka oleh

Page 819: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.8–12 14

saudaranya, Yehuda yang khianat itu,dilihatnya pula akan hal itu.8Maka kulihat apabila sebab perkara inijuga yaitu sebab Israel yang menakar itutelah berbuat zinah itulah sebabnya akutelah menceraikan dia serta memberikepadanya surat talak dalam padaitupun saudaranya Yehuda yang khianatitu tiada juga takut melainkan itupunpergilah lalu berbuat zinah pula.9Maka jadilah sebab tiadadiindahkannya segala zinahnya itumaka tanah itu telah dinajiskan sehinggaia berbuat zinah dengan batu dandengan tunggulpun.10Maka dalam sekalian itupun tiadajuga saudaranya Yehuda yang khianat itukembali kepada-Ku dengan sesungguhhatinya melainkan dengan pura-pura,demikianlah firman Allah."11Maka firman Allah kepadaku:"Bahwa Israel yang menakar itu telahmenyatakan dirinya terlebih benar daripada Yehuda yang khianat itu.12Pergilah engkau masyhurkan segalaperkataan ini ke utara, demikianbunyinya: Hai Israel yang menakarini kembalilah engkau, demikianlah

Page 820: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.13–16 15

firman Allah maka tiada Aku akanmenunjukkan muka-Ku kepadamudengan murka karena Aku ini murah dantiada Aku menyimpan murka sampaiselama-lamanya, demikianlah firmanAllah.13Hanya hendaklah engkau mengakukejahatanmu yaitu engkau telahmendurhaka kepada Tuhanmu Allah danengkau telah menyimpang ke sana kemari kepada orang keluaran di bawahsegala pohon kayu yang rindang dantiada kamu dengar akan suara-Ku,demikianlah firman Allah."14Hai anak-anak yang telah menakarkembalilah kamu, demikian firman Allah,karena Akulah suamimu dan Aku akanmengambil dari antaramu seorang daripada sebuah negri dan dewa orangdari pada suatu kaum maka Aku akanmembawa kamu ke Sion15dan Aku akan memberi kepadamubeberapa gembala yang sepertikehendak hatiku maka itupun akanmemberi kamu makan pengetahuan danpengertian.16Maka akan jadi kelak apabila kamutelah bertambah-tambah banyak

Page 821: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.17–19 16

di tanah itu maka pada masa itu,demikianlah firman Allah, bahwa tiadalagi orang akan berkata-kata akan haltabut perjanjian Allah maka yaitu tiadaakan diperhatikan dan tiada orang ingatlagi akan dia tiada pula orang akanmelawat dia maka yaitu tiada akandiperbuat lagi.17Maka pada masa itu Yerusalemitu akan disebut orang tahta Allahdan segala bangsa akan berhimpunkepadanya karena nama Allah keYerusalem dan tiada lagi orang akanmelakukan dirinya menurut kekerasanhatinya yang jahat itu.18Maka pada masa itu kelak orangisi rumah Yehuda itu akan berjalanbersama-sama dengan orang isi rumahIsrael dan sekaliannya akan datangbersama-sama dari tanah sebelah utarake tanah yang telah Kukaruniakankepada segala nenek moyangmu akanpusakanya.19Tetapi firman-Ku: "Bagaimanadapat Aku tempatkan engkau di antarasegala anak-Ku sehingga Kukaruniakankepadamu tanah yang sedap dan pusakayang baik dari pada tentara segala

Page 822: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.20–24 17

bangsa maka firman-Ku, bahwa kamuakan menyebutkan Aku: Bapa dantiada kamu akan undur lagi dari padamengikut Aku.20Bahwasanya seperti istri yangmeninggalkan suaminya dengankhiantanya demikianlah khianatmukepada-Ku hai orang isi rumah Israel,demikianlah firman Allah.21Maka kedengaranlah suatu suara diatas segala kemuncak yang gundul yaitubunyi tangisan dan segala permintaanorang bani Israel sebab sekaliannyatelah membalikkan jalannya dan telahmelupakan Tuhannya Allah.22Hai segala anak-Ku yang mendengarkembalilah kamu maka Aku akanmenyembuhkan menakiranmu itu.""Bahwa kami ini telah datang kepada-Mukarena Engkaulah Tuhan kami Allah.23Bahwa sesungguhnya sia-sialahorang menantikan pertolongan dari padasegala bukit dan sia-sialah rabuh di atasgunung sesungguhnya selamat orangIsrael itu dari pada pihak Tuhan kamiAllah.24Tetapi perkara yang aib itu telahmakan segala kelelahan nenek moyang

Page 823: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 3.25–4.3 18

kita dari pada masa muda kita baikkambingnya baik lembunya baikanak-anaknya laki-laki dan perempuan.25Biarlah kita meniarap dengan malukita dan biarlah kita ditudungi oleh aibkarena kita telah berdosa kepada Tuhankita Allah baik kita baik nenek moyangkita dari pada masa muda kita datangkepada hari ini dan tiada kita dengarakan suara Tuhan kita Allah."

41Maka demikianlah firman Allah: "HaiIsrael jikalau engkau hendak kembali

kepada-Ku dan jikalau engkau maumembuangkan segala yang kebencianitu dari pada pemandangan-Ku niscayatiada kamu akan digerakkan lagi.2Maka hendaklah engkau bersumpahdemi Allah yang hidup dengan setiadan dengan keadilan dan dengankebenaran maka segala bangsapun akanmemberkati dirinya dalam Tuhan sertamemegahkan dirinya dalam Tuhan."3Karena demikianlah firman Allahkepada segala orang Yehuda dan kepadaYerusalem: "Hendaklah kamu membajaktanahmu yang mati dan jangan kamutabur benihmu di tengah duri-durimu.

Page 824: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.4–7 194Hendaklah kamu sunatkan dirimubagi Allah dan buangkanlah kuluphatimu hai segala orang Yehuda danorang isi Yerusalem supaya janganmurka-Ku menjulang seperti api sertabernyala-nyala sehingga seorangpuntiada dapat memadamkan dia dari sebabkejahatan segala perbuatanmu."5Kabarkanlah di Yehuda danmasyhurkanlah di Yerusalemmengatakan: Tiupkanlah serunaidi tengah-tengahnya bersoraklahkamu mengatakan: "Hendaklah kamuberhimpun biar kita masuk ke dalamsegala negri yang berkota."6Diberikanlah suatu alamat menujuke Sion larilah mencari tempat selamatjangan lengah karena Aku hendakmendatangkan celaka dari sebelah utaradan kebinasaan yang besar.7Maka ada seekor singa telah bangundari dalam semaknya yaitu pembinasasegala bangsa maka ia telah berangkatlalu keluar dari pada tempatnya hendakmembinasakan tanahmu supaya rusaksegala negrimu sehingga tiada lagi orangduduk dalamnya.

Page 825: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.8–12 208Sebab itu hendaklah kamu memakaikain karung serta meratap dan meraungkarena kehangatan murka Allah itubelum lagi undur dari pada kita.9Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa pada masa itu akan jadi kelakbahwa hati raja itu akan hilang kelakdan hati segala penghulupun bahkanterperanjatlah kelak segala imam danheranlah segala nabi.10Lalu sembahku: Ya Allah ya Tuhankubahwa sesungguhnya sangatlah engkaumemperdayakan kaum ini dan orangisi Yerusalempun pada hal firman-Mubahwa kamu akan beroleh sejahteratetapi pedang itu makan sampai kepadahatinya."11Maka pada masa itu dikatakan orangkepada kaum ini dan kepada orang isiYerusalem: "Bahwa ada angin panasturun dari segala kemuncak gunungyang gundul di tanah belantara kepadaanak perempuan kaum-Ku bahkan akanmenampi atau akan menyucikan12Maka angin yang terlebih kuat daripada itu akan datang bagi-Ku akansekarang Aku hendak memutuskanhukum pula atas orang-orang itu."

Page 826: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.13–18 2113Bahwa ia akan naik seperti awan dansegala kenaikkannyapun seperti puntingbeliung maka kudanyapun terlebihpantas dari pada burung rajawali.Susahlah hal kita karena binasalah kitaini.14Hai Yerusalem, basuhlah hatimu daripada kejahatan supaya engkau selamatberapa lamakah lagi pikiranmu yangjahat itu akan duduk dalamnya.15Karena ada suatu suara yangmengabarkan dari Dan dan yangmemasyhurkan kabar yang jahat darisegala bukit Efraim16hendaklah kamu memberitahu segalabangsa masyhurkanlah olehmu akanhal Yerusalem bahwa beberapa orangpenunggu telah datang dari negri yangjauh menyaringkan suaranya atas segalanegri Yehuda.17Semuanya mengepung akan diaseperti orang yang menunggu ladangsebab ia telah mendurhaka kepada-Ku,demikianlah firman Allah.18Adapun segala jalanmu dan segalaperbuatanmu itulah yang mendatangkansegala perkara ini atasmu maka inilah

Page 827: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.19–24 22

kejahatanmu karena pahitlah adanyalagi makan sampai ke dalam hatimu.19Wahai isi perutku, wahai isi perutku,aku sakit sampai ke dalam hatikumaka hatiku mengerang tiada dapataku berdiam diriku sebab engkau telahmendengar bunyi serunai dan semboyanpeperangan hai jiwaku.20Maka dikabarkan orang kebinasaanatas kebinasaan karena segenap tanahitu telah rusak maka tiba-tiba segalakemahku telah rusak dan segalakelambuku sekaligus.21Berapa lamakah lagi kelak aku akanmelihat alamat itu serta mendengarbunyi serunai.22 "Karena bodohlah kaum-Ku itu tiadadiketahuinya akan Daku semuanya anakyang bebal dan tiada ia berpengertianpandailah ia berbuat jahat tetapihendak berbuat baik satupun tiadadiketahuinya."23Maka kulihatlah akan bumi ini bahwayaitu sunyi dan senyap dan akan langitmaka itupun tiada bercahaya.24Maka kulihatlah segala gunungbahwa gempalah ia dan segala bukititupun bergoyang-goyang.

Page 828: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.25–30 2325Maka kulihat bahwa seorangpun tiadadan segala burung di udara itupun telahhilang.26Maka kulihat bahwa langit yangsubur itu telah menjadi tanah belantaradan segala negrinyapun telah rubuhpada hadirat Allah oleh kehangatanmurka-Nya.27Karena demikianlah firman Allah:"Bahwa segenap tanah itu akan menjadisuatu kerusakkan tetapi tiada Aku maumemutuskan sekali.28Maka sebab hal ini kelak bumi iniberdukacita dan langit yang di atasitupun hitamlah karena Aku telahberfirman demikian dan Akulah yangmenakdirkan dia maka tiada juga Akumenyesal dan tiada Aku mau undur daripadanya."29Maka segenap negri itu telah lari daripada bunyi orang berkuda dan orangpemanah itu semuanya masuk ke dalamsemak dan naik ke atas segala batumaka segala negri itu telah sunyi danseorangpun tiada duduk dalamnya.30Adapun engkau ini apakah kelakperbuatanmu tatkala engkau dirusakkan.Jikalau engkau memakai pakaian ungu

Page 829: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 4.31–5.2 24

dan jikalau engkau menghiasi dirimudengan benda yang keemasan danjikalau engkau menyapukan celak padamatamu sekalipun niscaya sia-sialahengkau menghiasi dirimu maka segalamukamu menghiaskan dikau dansemuanya menuntut nyawamu.31Karena aku telah mendengar bunyiseperti suara perempuan yang sakitberanak seperti sengsara perempuanyang memperanakkan anaknya yangsulung yaitu suara anak perempuan Sionyang terengah-engah serta menadahkantangannya, mengatakan: "Sekarangsusahlah halku karena hilanglahsemangatku dari sebab pembunuh itu."

51Hendaklah kamu berlari ke sanakemari pada jalan Yerusalem lihatlah

kiranya dan ketahuilah olehmu dancarilah dalam segala pasarnya kalau-kalau kamu dapati seorang kalau-kalauada seorang yang berbuat benar danyang menuntut ketulusan niscaya Akumengampuni negri itu.2Maka jikalau orang bersumpah demiAllah yang hidup sekalipun niscaya dustasumpahnya itu.

Page 830: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.3–6 253Ya Allah bukalah matamu menilikkepada ketulusan bahwa Engkautelah memalu akan dia tetapi tiadaia berdukacita dan engkau telahmembinasakan dia tetapi engganlahia menerima pengajaran maka makadikeraskannya mukanya lebih dari padabatu dan engganlah ia akan kembali.4Lalu kataku: "Sesungguhnya yainimiskin lagi bodoh karena tiadadiketahuinya akan jalan Allah atau akanhukuman Tuhannya5bahwa aku hendak pergi mendapatkanorang-orang yang besar-besar laluberkata-kata dengan dia karena takdapat tiada diketahuinya akan jalanAllah dan akan hukuman Tuhanmu."Tetapi yaitupun dengan satu hatimengenyahkan kuknya dan memutuskantali pengikat.6Sebab itu semuanya akan dibunuh olehsinga dari dalam hutan dan dibinasakanoleh serigala dari tanah belantara makanegrinya akan ditunggui harimau akarsehingga segala orang yang keluardari padanya akan dicarik-carik karenabanyaklah kesalahannya dan segalamenakirannya telah bertambah-tambah.

Page 831: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.7–12 267Bagaimana gerangan Aku akanmengampuni akan dikau maka segalaanak-anakmu telah meninggalkan Akulalu bersumpah demi dewa yang bukan-bukan setelah sudah Kukenyangkan dialalu sekaliannya berbuat zinah sertaberkerumun berpasuk-pasukan di rumahperempuan sundal.8Maka sekaliannya seperti kuda jantanyang kenyang masing-masingnyamenjerit akan istri kawannya.9Masakan Aku tiada membalas sebabsegala perkara ini demikianlah firmanAllah masakan hati-Ku tiada menuntutbela atas bangsa yang demikian ini.10Naiklah kamu ke atas temboknya lalubinasakan tetapi jangan sampai putussekali tutuhlah segala carangnya karenayaitu bukannya dari pada Allah.11Karena segala isi rumah Israel danisi rumah Yehudapun sangatlah berbuatkhianat kepada-Ku demikianlah firmanAllah.12Maka sekaliannya telah menyangkalakan Allah katanya: "Bukannya ia dantiada akan datang sesuatu celaka ataskita dan tiada kita akan melihat pedangatau bala kelaparan.

Page 832: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.13–17 2713maka segala nabi itu akan menjadiangin dan firman itu tiada padanya makademikianlah akan berlaku atasnya.14Sebab itu demikianlah firman Allah,Tuhan segala tentara: "Adapun sebabdemikian katamu, bahwa segala firman-Ku yang di dalam mulutmu itu kelak Akujadikan api dan kaum ini Kujadikan kayumaka demikianlah kelak akan dia.15Bahwa Aku akan mendatangkan keatasmu suatu bangsa dari jauh hai isirumah Israel, demikianlah firman Allah,ialah suatu bangsa yang kuat dan ialahsuatu bangsa yang purbakala bahkansuatu bangsa yang tiada kamu ketahuiakan bangsanya dan yang tiada kamumengerti perkataannya.16Adapun tarkasynya itu seperti kuburyang terbuka dan semuanya oranggagah-gagah.17Maka ia akan makan segala hasilmudan segala rizkimu yang patut dimakanoleh anak-anakmu yang laki-laki danperempuan maka dimakannya kelaksegala kambing dombaku dan segalalembuku dan dimakannya kelak segalabuah poko anggur dan poko aramumaka segala negrimu yang berkota

Page 833: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.18–22 28

yang kamu harap akan dia itupun akandibinasakannya dengan pedang."18 "Tetapi pada masa itupun tiada Akumau memutuskan sekali akan kamu,demikianlah firman Allah.19Maka akan jadi kelak jikalau orangberkata: Mengapa segala perkara inidilakukan atas kita oleh Tuhan kita Allahniscaya engkau akan berkata kepadanyaadapun seperti kamu telah meninggalkanDaku serta menyembah kepada dewa-dewa orang dalam tanahmu sendiridemikian juga kamu akan menyembahkepada orang keluaran dalam suatutanah yang bukan tanahmu."20Kabarkanlah hal ini dalam rumahYakub dan masyhurkan dia dalamYehuda mengatakan:21 "Dengarlah olehmu hai kaum yangbodoh dan tiada berakal yang bermatatetapi tiada melihat dan yang bertelingatetapi tiada mendengar22 tiadakah kamu takut akan Daku,demikianlah firman Allah, tiadakah kamugemetar pada hadirat-Ku yang telahmenentukan pasir akan sempadan lautdengan hukum yang kekal sehinggatiada dapat dilaluinya maka jikalau

Page 834: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.23–27 29

segala gelombangnya berpalu-paluansekalipun niscaya tiada dapat ia menangdan jikalau ia mundur sekalipun tiadadapat dilaluinya.23Tetapi hati kaum ini bantahan dandurhaka maka sekaliannya telah durhakalalu pergi.24Tetapi juga ia berkata dalam hatinya:Biarlah kiranya kita takut akan Tuhankita Allah yang menurunkan hujan padamusimnya baik hujan awal baik hujanakhir dan yang menyimpan bagi kitajemaat yang tertentu kepada penuainya.25Tetapi segala kejahatanmu telahmenjauhkan segala perkara ini dandosa-dosamu telah menahankankebajikan dari padamu.26Karena di antara kaum-Ku itu telahdidapati beberapa orang yang jahatsemuanya mengintai seperti laku orangpemikat yang menyembunyikan dirinyadipasangnya suatu jerat ditangkapnyamanusia.27Adapun sangkaran itu penuh denganburung demikian juga segala rumahnyaitupun penuh dengan tipu daya makaoleh itu semuanya telah menjadi besarlagi kaya.

Page 835: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 5.28–6.2 3028maka sekaliannya telah menjadigemuk lagi berkilat bahkan dilampauinyasegala perbuatan yang jahat maka tiadadibenarkannya hal orang yaitu hal anakyatim sehingga ia beruntung dan hakorang miskin tiada dibicarakannya.29Masakan Aku tiada membalas sebabsegala perkara ini demikianlah firmanAllah masakan hati-Ku tiada menuntutbela atas bangsa yang demikian ini."30Maka adalah suatu perkara yangajaib lagi hebat telah berlaku di tanah ini31yaitu segala nabi bernubuatdengan dustanya dan segala imampunmemerintah seperti kehendaknya makakaum-Ku itupun sukalah akan hal itumaka kamu hendak pengapakan diakelak pada akhirnya?

61Hai segala bani Benyamin larilahkamu dari dalam Yerusalem mencari

tempat selamat tiupkanlah serunai diTekoa dan dirikanlah suatu alamat diBet-Kerem karena suatu celaka telahmenjenguk dari sebelah utara dan suatukebinasaan yang besar.2Maka Aku akan menumpas anakperempuan Sion yang elok dan sedapitu.

Page 836: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.3–7 313Maka beberapa gembala dengansegala kawan kambingnya akan datangkepadanya semuanya akan mendirikankhemahnya tentang dia berkelilingdan semuanya akan mencari makanmasing-masing pada tempatnya.4Hendaklah kamu berlengkapmemerangi dia bangunlah kamu marikita berangkat pada tengah hari.Susahlah hal kita karena mataharicondong dan bayang-bayang petang harimakin panjang.5Bangunlah kamu marilah kitaberangkat pada malam hari lalumembinasakan segala mahligainya.6Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Tebangkanlahbeberapa pohon kayu dan buat kubuakan menyerang Yerusalem bahwa inilahnegri yang patut kena hukuman makatengah-tengahnya itu semata-mata adaaniaya.7Maka seperti mata air memancarkanairnya demikianlah dipancarkannyasegala kejahatannya makakedengaranlah bunyi aniaya danrampasan dalamnya maka kesakitan danlukapun senantiasa ada di hadapan-Ku.

Page 837: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.8–11 328Hai Yerusalem, hendaklah engkaumenerima pengajaran supaya janganhati-Ku dijauhkan dari padamu supayajangan engkau Kujadikan suatukebinasaan dan suatu tanah yang tiadadiduduki orang."9Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: "Bahwa segala bakiorang Israel itu akan dipetik habisseperti terbang buah anggur hendaklahtanganmu berulang kepada bakul sepertiorang memetik buah anggur."10Maka kepada siapa gerangan kelakaku berkata dan bersaksi supaya orangmendengar bahwa telinganya tiadabersunat dan tiada dapat ia mendengaradapun perkataan Allah telah menjadibaginya suatu kecelaan tiada disukainyaakan dia.11Sebab itu penuhlah aku denganmurka Allah pintalah aku menahanidia curahkanlah dia kepada segalabudak-budak yang di lorong dan kepadaperhimpunan orang muda-muda itubersama-sama karena orang laki-lakidengan istrinya sekalipun akan ditangkapdan orang tua serta dengan orang yangcukup umur.

Page 838: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.12–16 3312Maka segala rumahnya kelak akandipulangkan kepada orang lain sertadengan segala ladangnya dan segalaistrinya bersama-sama. "Karena Akuakan menghulurkan tangan-Ku atassegala orang isi tanah ini, demikianlahfirman Allah.13Karena semuanya tamak mencarilaba dari pada orang kecil sampai kepadayang besar dan semuanya membuatdusta dari pada nabi sampai kepadaimampun.14Maka luka kaum-Ku itu telahdisembuhkannya dengan mudahnya,katanya: Sejahtera, sejahtera pada haltiada sejahtera.15Sudahkah ia tahu malu tatkala iaberbuat suatu kehinaan tidak sekali-kalitiada ia tahu malu dan tiada jadi baramukanya sebab itu ia akan rebah kelakdi antara orang yang rebah dan ia akanterantuk pada masa Aku menghukumkandia, demikianlah firman Allah."16Maka demikianlah firman Allah:"Hendaklah kamu berhenti di jalan itucamkanlah olehmu dan bertanya akanlorong-lorong yang kekal demikianlahjalan yang baik lalu menjalani dia maka

Page 839: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.17–21 34

kamu akan mendapat perhentian bagijiwamu tetapi katanya: Kami tiada maumenjalani dia.17Maka Aku telah menentukanbeberapa orang pengawal atasmumengatakan: Dengarlah olehmu akanbunyi serunai tetapi katanya: Kami tiadamau mendengar.18Sebab itu dengarlah olehmuhai segala bangsa dan ketahuilaholehmu barang yang ada padanya haiperhimpunanku.19Dengarlah olehmu, hai bumi bahwaAku akan mendatangkan celaka ataskaum ini yaitulah yang keluar daripada segala pikirannya sebab tiadadidengarnya akan firman-Ku danhukum-Ku itupun tiada ditolaknya.20Maka apa guna dibawanya kepada-Kukemenyan dari Syeba dan buluh wangidari negri jauh bahwa segala kurbanbakaranmu itu tiada berkenan kepada-Ku dan segala persembelihanmu tiadasedap bagi-Ku.21Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku hendak menaruh beberapabatu terantuk di hadapan kaum ini makasegala bapa serta dengan anak-anaknya

Page 840: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.22–26 35

kelak akan terantuk kepadanya danorang sekampung dan tolannyapun akanbinasa."22Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa adalah suatu kaum datang daritanah sebelah utara dan suatu bangsayang besar akan dibangkitkan dari ujungbumi.23Maka sekaliannya memegang busurdan tombak maka bengis ia dantiada berpengasihan adapun suaranyamenderu seperti laut dan semuanyamenunggang kuda sekaliannya telahmengikat peperangan seperti orangperang supaya menyerang akan dikauhai anak perempuan Sion."24Bahwa kita telah mendengarkabarnya sehingga letih tangan kitamaka kesesakan telah berlaku atas kitadan kesakitan seperti hal perempuanyang sakit beranak.25 Janganlah kamu keluar ke ladangdan jangan kamu menjalani jalan rayakarena pedang musuh itu ada danhebatpun pada segala pihak.26Hai anak perempuan kaumkukenakanlah kain karung padapinggangmu dan hendaklah engkau

Page 841: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 6.27–7.2 36

berkabung dalam abu hendaklah engkaumeratap seperti orang meratapkan anaktunggal yaitu ratapan yang amat sangatkarena tiba-tiba si pembinasa itu akandatang ke atas kita.27Bahwa aku telah menjadikan dikausuatu bangun-bangunan dan suatukota di antara kaumku supaya engkaumengetahui dan mencobai jalannya.28Maka sekaliannya sangat durhakaserta membawa mulut maka ialahtembaga dan besi dan semuanyamembuat kebinasaan.29Maka hembusan itu memupat dantimah itu hancur oleh api maka sia-sialahorang menyuci lagi karena orang jahatitu tiada diasingkan.30Maka yaitu akan disebut orang tahiperak sebab telah dibuangkan Allah akandia.

71Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah:2 "Hendaklah engkau berdiri di mukapintu rumah Allah serukanlah firman inidi sana mengatakan: Dengarlah olehmuakan firman Allah hai segala orang

Page 842: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.3–7 37

Yehuda yang masuk dari pada pintu inihendak menyembah Allah.3Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan Israel:Hendaklah kamu membanyaki segalajalanmu dan segala perbuatanmu makaAku akan memberi kamu duduk dalamtempat ini.4 Janganlah kamu percaya akanperkataan dusta mengatakan: Bahwakaabah Allah, kaabah Allah, kaabahAllah, inilah dia.5Karena jikalau kamu semata-matamembanyaki segala jalanmu dansegala perbuatanmu dan jikalau kamusemata-mata memutuskan hukum yangadil di antara seorang dengan seorang6 jikalau tiada kamu menganiayakanorang dagang dan anak yatimdan perempuan bujang dan tiadamenumpahkan darah orang yangtiada bersalah di tempat ini dan tiadakamu menurut jalan dewa-dewa orangsehingga mendatangkan celaka atasdirimu7niscaya Aku akan memberi kamududuk di tempat ini yaitu di tanah yangtelah Kukaruniakan kepada segala nenek

Page 843: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.8–12 38

moyangmu dari zaman dahulu hinggasampai selama-lamanya.8Tetapi kamu percaya juga akanperkataan yang dusta yang tiada dapatmemberi faedah.9 Jikalau kamu mencuri dan membunuhberbuat zinah dan bersumpah dustaserta membakar setanggi bagi Baal danmenurut jalan dewa-dewa orang yangbelum kamu mengetahui akan dia10masakan kamu datang pulamenghadap hadirat-Ku dalam rumahyang disebut dengan nama-Ku ini serayakatamu: Bahwa kami telah terlepas,yaitu kehendakmu supaya dapat kamuberbuat segala kehinaan itu.11Adapun rumah-Ku yang disebutdengan nama-Ku ini pada sangkamutelah menjadi gua penyamun-Ku.bahwa Aku bahkan Aku juga yang telahmelihatnya, demikianlah firman Allah.12Tetapi biarlah kiranya kamu pergike tempat-Ku yang telah ada di Silo ituyaitu tempat Aku telah mendudukkannama-Ku pada mulanya lihatlah olehmuubarang yang telah Kuperbuat akan diasebab kejahatan kaum-Ku Israel itu.

Page 844: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.13–17 3913Akan sekarang, demikianlah firmanAllah, sebab kamu telah membuatsegala pekerjaan ini pada hal Aku telahberfirman kepadamu serta bangunpagi-pagi supaya berfirman tetapi tiadakamu mau mendengar dan Aku telahberseru kepadamu tetapi tiada kamumemberi jawab14 sebab itu seperti perbuatan-Kukepada Silo itu demikianlah juga kelakAku perbuat kepada rumah yang disebutdengan nama-Ku dan yang kamu harapkepadanya ini dan kepada tempat yangtelah Kukaruniakan kepadamu dankepada segala nenek moyangmu.15Maka Aku akan membuangkankamu dari hadapan hadirat-Ku samaseperti Aku telah membuangkan segalasaudaramu yaitu segenap bani Efraim."16 "Sebab itu janganlah mendoakankaum ini dan jangan engkaumenyaringkan serumu atau doamukarena orang-orang itu dan janganengkau pohonkan kepada-Ku karenatiada Aku mau mendengar akan dikau.17Tiadakah engkau lihat segalaperbuatannya dalam negri Yehuda dan dilorong Yerusalem.

Page 845: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.18–22 4018Bahwa anak-anaknya mengutipkayu dan bapanya menyalakan api dansegala orang perempuan merampastepung diperbuatnya penganan bagipermaisuri di langit dan dicurahkannyapersembahan minuman kepada dewa-dewa orang supaya membangkitkanmurka-Ku.19Maka firman Allah, Akukah yangdibangkitkannya akan murka bukankahdirinya sendiri juga sehingga mukanyasendiri yang kena arang.20Sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa murka-Ku danberang-Ku akan dicurahkan kelak keatas tempat ini baik atas manusia baikatas binatang baik atas segala pohonkayu di ladang dan atas segala hasiltanah maka yaitu akan bernyala-nyaladan tiada akan dipadamkan."21Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan orang Israel:"Tambahilah kurban sembelihanmudengan kurban bakaranmu pula lalumakan daging.22Karena Aku telah berfirman kepadanenek moyangmu serta berpesankepadanya pada masa Aku membawa

Page 846: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.23–26 41

dia keluar dari tanah Mesir itu bukannyadari hal kurban bakaran atau kurbansembelihan23melainkan perkara inilah yangKupesankan kepadanya yaitu dengarlaholehmu akan suara-Ku maka Aku akanmenjadi bagimu Tuhan dan kamu akanmenjadi kaum-Ku maka hendaklahkamu menurut segala jalan yang telahKupesankan kepadamu supaya kamuselamat.24Tetapi tiada orang-orang itumau mendengar dan tiada maumencenderungkan telinganya melainkanditurutnya bicaranya sendiri dankekerasan hatinya yang sejahat itusehingga ia undur dan tiada dapattampil.25Maka dari pada masa segala nenekmoyangmu keluar dari tanah Mesirhingga sampai kepada hari ini Akumenyerahkan segala hamba-Ku nabi-nabi itu serta bangun pagi-pagi padasebilang hari akan menyuruhkan dia26 tetapi tiada orang-orang itumau mendengar akan Daku ataumencenderungkan telinganya melainkanditegapkannya tengkuknya maka segala

Page 847: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.27–30 42

perbuatannya itu terlebih jahat pula daripada nenek moyangnya.27Maka hendaklah engkaumenyampaikan kepadanya segalaperkataan ini tetapi tiada ia akanmendengar akan dikau dan hendaklahengkau berseru-seru kepadanya tetapitiada ia akan memberi jawab.28Maka hendaklah engkau berkatakepadanya: Bahwa inilah bangsa yangtiada mau mendengar akan suaraTuhannya Allah dan tiada mau menerimapengajarannya adapun setia itu telahbiasalah dan telah hilang dari padamulutnya."29Hei Yerusalem, guntingkanlahrambutmu dan buangkanlahnyaringkanlah ratapmu di atas segalakemuncak yang gundul karena Allahtelah membuangkan dan meninggalkanorang zaman yang dimurkai-Nya ini.30Karena segala bani Yehuda telahberbuat barang yang jahat padapemandangan-Ku, demikianlah firmanAllah, sehingga didirikannya segalakehinaannya itu di dalam rumah yangdisebut dengan nama-Ku hendakmenajiskan dia.

Page 848: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 7.31–8.1 4331Maka dibangunkannya pula segalatempat Tofet yang tinggi-tinggi yaitudalam lembah anak Hinom supayadibakarkannya segala anaknya laki-lakidan perempuan itu dengan api yaitusuatu perkara yang tiada Kupesakan dantiada masuk pikiran-Ku.32Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa masanya akan datang kelak yaitutiada akan dinamai orang Tofet lagi ataulembah anak Hinom melainkan lembahpembunuhan karena Tofet itu akanmenjadi tempat menguburkan orangsehingga tiada tempat lagi.33Maka segala bangkai kaum ini akanmenjadi makanan segala burung yangdi udara dan segala binatang yangdi bumi dan seorangpun tiada akanmenghalaukan dia.34Maka di dalam segala negri Yehudadan segala lorong Yerusalem Aku akanmemperhentikan suara kesukaan dansuara termasa dan suara pengantinlaki-laki dan suara pengantin perempuankarena tanah ini akan menjadi suatukerusakan.

81Maka demikianlah firman Allah,bahwa pada masa itu kelak orang

Page 849: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 8.2–4 44

akan mengeluarkan segala tulang-tulangraja-raja Yehuda dan tulang-tulangsegala penghulu dan tulang-tulangsegala imam dan tulang-tulang segalanabi dan tulang-tulang segala orang isiYerusalempun dari dalam kuburan2maka tulang-tulang itu akandihimpunkan orang di hadapan mataharidan bulan dan segala tentara langityang telah dikasihinya dan yang telahia berbuat ibadat kepadanya dan yangtelah ia menurut jalannya dan yang telahdicarinya dan yang telah disembahnyaitu maka tulang-tulang itu tiada akandikumpulkan orang atau dikuburkan pulamelainkan yaitu akan jadi baja di atasmuka bumi.3Maka segala baki yang lagi tinggal daripada kaum yang jahat ini yang tinggallagi pada segala tempat yang telahKuhalaukan dia ke sana maka remuklahia mati dari pada hidup, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.4Dan lagi hendaklah engkau berkatakepadanya: "Bahwa demikianlah firmanAllah: Masakan orang rebah dan tiadabangun pula masakan orang sesat jalandan tiada kembali pula.

Page 850: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 8.5–9 455Maka mengapa pula orang isiYerusalem ini telah menakar denganmenakiran yang kekal maka semuanyatetap pada tipu dayanya dan tiada maukembali.6Maka Aku telah memasang telinga-Kuakan mendengar tetapi tiada ia berkatabetul maka seorangpun tiada menyesaldari pada kejahatannya mengatakan:Apakah perbuatanku maka semuanyamenyimpang pada jalannya sendiriseperti kuda yang lari tungganglanggang dalam peperangan.7Bahkan burung laklak yang terbangdi udara itu tahu akan masanya yangtertentu itu maka burung tekukur danlayang-layang dan bangaupun ingatakan masa kedatangannya tetapi akankaum-Ku itu tiada diketahuinya akanhukum Allah.8Maka bagaimana katamu: Bahwa kamiorang berbudi dan hukum Allah itu adapada kami. Tetapi kalam segala katibyang dusta itu telah membuat dusta.9Maka malulah segala orangyang berbudi serta ia terkejut dankedapatan budi bahwa sekaliannya

Page 851: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 8.10–13 46

sudah menolakkan firman Allah danbagaimanakah budi yang ada padanya.10Sebab itu Aku hendak menyerahkanistrinya masing-masing kepada oranglain dan segala ladangnyapun kepadayang akan mempunyai dia karenasekaliannya itu tamak mencari laba daripada kecil dan besar dan dari pada nabisampai kepada imampun semuanyaberdusta belaka.11Maka luka anak perempuan kaum-Kuitu telah disembuhkannya denganmudahnya katanya: Sejahtera, sejahterapadahal tiada sejahtera.12Tahukah ia malu tatkala ia berbuatsuatu kehinaan bahkan tidak sekali-kalitiada ia tahu malu dan tiada jadi baramukanya sebab itu ia akan rebah kelakdi antara segala orang yang rebahdan ia akan terantuk pada masa akumenghukumkan dia, demikianlah firmanAllah.13Maka Aku akan menghilangkan diahabis-habis, demikianlah firman Allah,maka tiada akan ada buah lagi padapoko anggur atau pada poko ara dandaunnyapun akan layu maka segala

Page 852: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 8.14–17 47

sesuatu yang telah Kukaruniakan itupunakan hilang.14Apa sebab kita duduk di sinihendaklah kamu berhimpun dan marikita masuk ke dalam segala negri yangberkota lalu berdiam diri kita di sanakarena telah didamaikan Tuhan kitaAllah akan kita serta diberi minum airhampedu sebab kita ini telah berdosakepada Allah.15Maka kita telah menantikan sejahteratetapi tiada datang sesuatu yangbaik dan kita menantikan suatu masakesembuhan tetapi ada dahsyat.16 "Maka kedengaranlah bunyi nafashidung segala kudanya dari Dan makasegenap tanah itu gementar sebab bunyijerit segala kendaraannya yang kuatitu karena yaitu telah datang dan telahdimakannya tanah itu dengan segalaisinya serta negri itu dan segala yangduduk dalamnya.17Karena Aku menyuruhkan atasmubeberapa ular yaitu ular tedung yangtiada dapat ditawari maka kamupunakan dipagutnya, demikianlah firmanAllah."

Page 853: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 8.18–9.1 4818Maka aku hendak menghiburkandiriku dari pada dukacita tetapi hatikutelah letih dalam diriku.19Bahwa inilah bunyi teriak anakperempuan ibuku dari negri yangamat jauh: "Bukankah Allah itu dalamSion dan bukankah rajanya itu adadalamnya?" Mengapakah orang-orangitu telah membangkitkan murka-Kudengan segala patung ukirannya dandengan segala dewa orang yang sia-siaitu.20Adapun musim menuai itu telah laludan musim buahpun telah sudah tetapikami ini belum beroleh selamat.21Maka aku inipun luka oleh lukaanak perempuan kaumku itu makaaku bercinta dan dahsyat telah berlakuatasku.22Masakan tiada sesuatu penawardalam Gilead masakan tiada seorangdukun di situ maka mengapa pulapenyakit anak perempuan kaumku itubelum pulih?

91Alangkah banyaknya kepalakuberisi air dan matakupun suatu

pancaran air mata supaya siang malam

Page 854: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.2–5 49

menangiskan segala orang anakperempuan kaumku yang terbunuh itu.2Alangkah baiknya ada padaku di tanahbelantara suatu tempat orang perjalananmenumpang niscaya aku tinggalkankaumku itu serta menjauhkan dirikudari padanya karena sekaliannya ituorang yang berzinah belaka dan suatuperhimpunan orang khianat.3Maka dipasangnya lidahnya sepertipanah supaya berkata dusta dansemuanya telah beroleh kuasa di tanahini tetapi bukan hendak menjadi setiakarena makin bertambah-tambahjahatnya dan tiada diketahuinya akanDaku, demikianlah firman Allah.4Peliharakanlah dirimu dari padakawanmu masing-masing dan jangankamu percaya akan barang seorangsaudaramu karena segala saudaramu ituakan akan memperdayakan dan segalakawanmu kelak akan membawa mulut.5Maka masing-masingnya akan menipukawannya dan tiada akan berkata benarmaka sekaliannya telah membiasakanlidahnya pada berkata dusta dandipenatkannya dirinya dalam berbuatjahat.

Page 855: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.6–10 506Maka tempat kedudukkanmu itu ditengah-tengah tipu daya dan oleh tipudayanya semuanya enggan dari padamengetahui akan Daku, demikianlahfirman Allah.7Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Bahwa Akuakan menghancurkan serta menguji diakarena bagaimana pula daya-Ku olehsebab anak perempuan kaum-Ku ini.8Adapun lidahnya itu suatu anakpanah yang membunuh yaitu berkatadusta maka dengan lidahnya orangmengatakan sejahtera kepada kawannyatetapi dalam hatinya dihadangnya akandia.9Masakan Aku tiada membalaskepadanya sebab segala perkara ini,demikianlah firman Allah dan masakanhati-Ku tiada menuntut bela atas bangsayang demikian ini.10Maka oleh karena segala gunungAku hendak menyaringkan tangisandan ratapan-Ku dan oleh karena segalapadang rumput di tanah belantarapunsuatu biji ratap sebab sekaliannya telahhangus sehingga seorangpun tiada laludi sana dan tiada lagi didengar orang

Page 856: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.11–15 51

akan bunyi segala lembu baik segalaburung di udara baik segala binatang itusemuanya telah lari lalu pergi.11Maka Aku akan menjadikanYerusalem itu suatu timbunan batu dantempat kedudukkan serigala dan segalanegri Yehudapun kelak Aku jadikan suatukerusakan dan seorangpun tiada akanmendudukki dia."12Maka siapa gerangan orang berbudiyang dapat mengerti akan hal ini dankepada siapa gerangan lidah Allah telahberfirman supaya dinyatakannya akandia dan mengapa gerangan tanah initanah binasa dan hangus seperti tanahbelantara sehingga seorangpun tiadalalu di situ.13Maka firman Allah: "Yaitu sebabditinggalkannya hukum-Ku yang telahKuhadapkan kepadanya dan tiada ia maumendengar akan suara-Ku atau menurutjalan-Ku14melainkan semuanya telah menurutjalan kekerasan hatinya sendiri dantelah menurut Baal seperti yang diajarkepadanya oleh nenek moyangnya15 sebab itu, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara itu, yaitu Tuhan

Page 857: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.16–20 52

Israel bahwa akan kaum ini Aku hendakmemberi makan poko baru dan Akuhendak memberi ia minum air hampedu.16Maka Aku akan mencerai-beraikandi antara segala bangsa yang belumdiketahuinya oleh orang-orang itu atauoleh nenek moyangnya maka Akuakan menyuruh pedang mengejar diasehingga Aku binasakan sekaliannya."17Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara, hendaklah kamu ingatakan hal ini dan panggillah beberapaperempuan yang meratap suruh datangdan jemputlah beberapa perempuanyang bijaksana suruh datang.18Maka hendaklah ia bersegera-segeramenyaringkan ratapan karena kitasupaya air mata meleleh dari padamata kita dan kelopak mata kitapunmencucurkan airnya.19Karena kedengaranlah dari Sionbunyi ratap demikian: Bagaimana rusakkita maka sangat kita kena aib karenakita telah meninggalkan tanah kitasebab segala tempat kediaman kita telahdirubuhkan orang.20Tetapi dengarlah olehmu akanfirman Allah hai segala perempuan dan

Page 858: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.21–24 53

biarlah telingamu menerima perkataanmulutnya maka ajarkanlah segalaanak perempuanmu meraung danmasing-masing kamu ajarkan kawannyameratap.21Karena maut itu telah naik sampai ketingkap kita lalu masuk ke dalam segalamahligai hendak ditumpasnya segalabudak-budak dari luar dan segala orangmuda-muda dari lorong-lorong.22Katakanlah olehmu demikianlahfirman Allah bahwa segala bangkaimanusia akan rebah di muka pedangseperti baja dan seperti gemalan gandumdi belakang orang yang menuai tetapiseorangpun tiada akan mengumpulkandia.23Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa orang yang berbudi itu janganmemegahkan dirinya sebab budinya danorang gagah itu jangan memegahkandirinya sebab gagahnya dan orang kayaitu jangan memegahkan dirinya sebabkekayaannya24melainkan orang yang memegahkandirinya itu biarlah ia memegahkandirinya sebab diketahuinya dandikenalnya akan Daku bahwa Akulah

Page 859: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 9.25–10.3 54

Allah yang melakukan kemurahan dankeadilan dan kebenaran di atas bumiini karena perkara inilah kesukaan-Ku,demikianlah firman Allah."25 "Maka firman Allah, bahwaharinya akan datang kelak Aku akanmenghukumkan segala orang yangbersunat itu pada hal ia lagi berkulup26yaitu orang Mesir dan Yehudadan Edom dan bani amon dan Moabdan segala orang yang bercukurkaki rambutnya yang duduk di tanahbelantara karena segala bangsa itutiada bersunat dan segala bangsa orangisi rumah Israel itupun tiada bersunathatinya."

101Dengarlah olehmu akanfirman yang disampaikan Allah

kepadamu, hai orang isi rumah Israel,2demikianlah firman Allah: "Janganlahkamu belajar jalan-jalan segala bangsadan jangan kamu terperanjat oleh segalatentara langit karena segala bangsa ituterperanjat juga olehnya.3Karena adat-adat segala bangsa itusia-sia adanya karena datang orangsebatang kayu dari dalam rimba daramudengan kapak oleh tangan tukang.

Page 860: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 10.4–9 554Maka dihiasinya dengan perak danemas dirapatkannya dengan paku danpemukul besi supaya jangan bergerak.5Maka semuanya itu seperti pohonkhorma dilarik dan tiada tahu berkata-kata tak dapat tiada ia diusung orangkarena tiada ia tahu berjalan janganlahengkau takut akan dia karena tiadaboleh ia mengadakan jahat dan tiada iatahu mengadakan baik.6Ya Allah satupun tiada yang samadengan Engkau maka Engkaulahyang besar dan nama-Mupun sangatkuasanya.7Ya raja segala bangsa siapa geranganyang tiada takut akan Dikau karenayaitu layak bagi-Mu sedang di antarasegala orang yang berbudi dari padabangsa-bangsa itu dan dalam segalakerajaannya itu suatupun tiada yangsama dengan Engkau.8Maka semuanya semata-mata bodohdan bebal adapun pengajaran segalaberhala itu hanyalah suatu tunggul.9Maka ada perak berkeping-kepingyang dibawa orang dari Tarsis danemaspun dari Ufas yaitu perbuatantukang dan perbuatan tangan pandai

Page 861: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 10.10–14 56

emas dan benang biru dan ungu akanpakaiannya semuanya itu perbuatanorang yang bijaksana.10Tetapi Allah itu ialah Tuhan yangbenar ialah Tuhan yang hidup dan Rajayang kekal maka bumi ini gempalaholeh murka-Nya dan segala bangsa tiadadapat menahani geramnya.11Maka demikianlah yang hendak kamukatakan kepadanya: "Bahwa segaladewa-dewa yang tiada dapat menjadikanlangit dan bumi ialah akan hilang kelakdari atas bumi ini dari bawah langit."12Bahwa Allah juga yang telahmenjadikan bumi ini oleh kodrat-Nyaserta ditetapkan-Nya dunia ini olehhikmat-Nya maka oleh pengetahuan-Nyadibentangkan-Nya langit itu.13Tetapi Ia memberi suara makagemparlah segala air di langit dan segalauap itu dinaikkan-Nya dari ujung bumimaka diadakan-Nya kilat itu bagi hujandan anginpun dikeluarkan-Nya daridalam perbendaharaan-Nya.14Maka segala manusia telah menjadibebal dan tiada berpengetahuan dansegala pandai emas itu diberi maluoleh patung ukirannya karena patung

Page 862: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 10.15–20 57

tuangannya itu dusta adanya dan tiadaia bernafas.15Maka sekaliannya itu sia-sia danpekerjaan tipu daya maka pada masahukumannya ia akan binasa kelak.16Adapun bagian Yakub itu bukannyademikian karena Ialah yang menjadikansegala sesuatu dan Israel inilah sukuyang dipusakai-Nya adapun nama-Nyayaitu Allah Tuhan segala tentara.17Hai engkau yang duduk dalam kotakumpulkanlah segala daganganmu daridalam tanah ini.18Karena demikianlah firman Allah:"Bahwa pada masa ini segala orang isitanah ini kelak Aku luturkan keluar sertamenyesakkan dia supaya dirasainya."19Maka susahlah halku sebab lukakuini dan paluku itu terlalu pedih tetapikataku: "Bahwa sesungguhnya inilahbalaku dan tak dapat tiada akumenanggung dia."20Maka rusaklah kemahku dan putuslahsegala talinya maka segala anakkutelah meninggalkan aku dan tiada adalagi maka seorangpun tiada lagi akanmembentangkan kemahku dan akanmenggantungkan kelambuku.

Page 863: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 10.21–25 5821Karena segala gembala ini telahmenjadi bebal dan tiada ia bertanyakepada Allah sebab itu tiada iaberuntung dan cerai-berailah segalakawanan kambingnya.22Maka datanglah suatu bunyi kabardan gempar yang besar dari tanah utaraitu maka segala negri Yehuda akandijadikan suatu kerusakkan dan tempatkediaman serigala.23Ya Allahku ketahuilah akan hal segalajalan manusia itu bukan dalam kuasadirinya dan orang yang berjalan-jalan itutiada dapat membetulkan langkahnya.24Ya Allah saksikanlah aku tetapidengan kadarnya jangan denganmurka-Mu kalau-kalau aku ditiadakanoleh-Mu.25Curahkanlah kiranya murka-Mu atassegala bangsa yang tiada mengetahuiakan Dikau dan atas segala kaumyang tiada menyeru akan nama-Mukarena sekaliannya telah menelan Yakubbahkan ditelannya dan dibinasakannyaakan dia serta dirusakkannya tempatkediamannya.

Page 864: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.1–5 59

111Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah,2yaitu: "Dengarlah olehmu akan segalaperkataan perjanjian ini dan katakanlaholehmu kepada segala orang Yehuda dankepada orang isi Yerusalem3 serta berkata kepadanya: Demikianlahfirman Allah Tuhan orang Israel itu:Terkutuklah orang yang tiada maumendengar segala perkataan perjanjianini4yang telah Kupesankan kepada segalanenek moyangmu pada masa Akumembawa dia keluar dari tanah Mesirdari dalam dapur besi itu demikianlahbunyinya: Turutlah olehmu akan bunyisuara-Ku dan lakukanlah olehmu sepertisegala yang Kupesan kepadamu makakamu akan menjadi Kaum-Ku danAkupun akan menjadi Tuhanmu5 supaya Kutetapkan barang yangtelah Kujanjikan kepada segala nenekmoyangmu dengan bersumpah yaituhendak mengaruniakan kepadanya suatutanah yang berkelimpahan air susu danmadu seperti yang ada pada hari ini."

Page 865: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.6–9 60

Maka jiwaku serta berdatang sembah:"Amin ya Allah."6Maka firman Allah kepadaku:"Kabarkanlah segala perkataan ini dalamsegala negri Yehuda dan dalam lorong-lorong Yerusalem katakan: Dengarlaholehmu akan segala perkataan perjanjianini dan lakukanlah olehmu.7Karena dengan sungguh-sungguhAku telah bersaksi kepada segala nenekmoyangmu pada masa Aku membawadia keluar dari tanah Mesir hinggasampai kepada hari ini serta Aku bangunpagi-pagi bersaksi demikian: Turutlaholehmu akan bunyi seruan-Ku.8Tetapi tiada juga diturutnya dantiada dicenderungkannya telinganyamelainkan masing-masingnya menurutjalan kekerasan hatinya yang jahat itusebab itu Aku telah mendatangkan keatasnya segala perkataan perjanjian iniyang telah Kusuruh ia berbuat tetapitiada juga diperbuatnya."9Maka firman Allah kepadaku: "Bahwatelah kedapatanlah suatu mufakat diantara segala orang Yehuda dan antarasegala orang isi Yerusalem.

Page 866: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.10–13 6110Maka sekaliannya telah kembalikepada segala kejahatan nenekmoyangnya yang telah engganmendengar akan firman-Ku dansekaliannya telah mengikut dewa-dewaorang hendak berbuat ibadat kepadanyamaka orang isi rumah Israel dan orangisi rumah Yehuda itu telah mengubahkanperjanjian-Ku yang telah Kutetapkandengan segala nenek moyangnya.11Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa Aku hendak mendatangkan keatasnya suatu celaka yang tiada ia akandapat berlepas dirinya dari padanyamaka ia akan berseru kepada-Ku tetapitiada Aku mau mendengar akan serunya.12Maka segala negri Yehuda dan segalaorang isi Yerusalem itupun akan pergiberseru kepada segala dewa-dewa yangtelah ia membakar setanggi kepadanyatetapi yaitu sekali-kali tiada akandapat menyelamatkan dia pada masakesukarannya.13Karena segala bilangan segalanegrimu demikianlah bilangan segaladewamu hai Yehuda dan seperti bilangansegala lorong Yerusalem demikianlahbilangan segala tempat bilangan yang

Page 867: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.14–17 62

telah kamu bangunkan bagi yangkehinaan itu yaitu tempat membakarsetanggi bagi Baal.14Sebab itu janganlah engkaumendoakan kaum ini dan jangan engkaunyaringkan suaramu atau doamu karenaorang-orang itu karena tiada Aku maumendengar akan dia pada masa iaberseru kepada-Ku sebab kesukarannyaitu.15Maka apakah gerangan kekasih-Kuitu dalam rumah-Ku padahal ia telahmembuat percabulan dengan banyakorang dan daging yang kudus itu telahhilang dari padamu maka apabilaengkau berbuat jahat barulah engkaubersukacita.16Maka Engkau telah dinamai Allahpohon zaitun yang rindang lagi elokoleh rupa buahnya tetapi dengan bunyigempar yang besar dinyalakan-Nya apikepadanya dan segala carangnyapunpatahlah.17Karena Allah Tuhan segala tentarayang menanam akan dikau itu ialahyang menentukan celaka atasmu olehsebab kejahatan orang isi rumahIsrael dan orang isi rumah Yehuda

Page 868: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.18–21 63

ingatlah dilakukannya sama sendirinyapadahal dibangkitkannya murka-Ku olehmembakar setanggi kepada Baal."18Bahwa Allah telah memberi akutahu hal itu lalu kuketahuilah akan diakemudian engkau telah menyatakankepadaku segala perbuatannya.19Tetapi jalanku ini seumpama anakdomba yang jinak dibawa pergi akandisembelih maka tiada kuketahuiakan hal orang-orang itu telahmemikirkan beberapa daya upaya ataskumengatakan: "Marilah kita binasakanpohon itu serta dengan buahnya dan kitahilangkan dari dalam tanah orang yanghidup supaya namanya jangan diingatiorang lagi."20Tetapi ya Allah Tuhan segala tentaraya hakim yang adil yang menguji hatidan jiwa orang biarlah kiranya akulihat pembalasan-Mu atas orang-orangitu karena kepada-Mulah aku telahmengadukan halku.21Sebab itu demikianlah firman Allahdari hal segala orang Anatot yangmenuntut nyawamu mengatakan:"Jangan lagi engkau bernubuat dengan

Page 869: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 11.22–12.3 64

nama Allah supaya jangan engkau matioleh tangan kami."22Sebab itu, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Bahwa Aku akanmenghukumkan dia maka segala orangmuda-muda akan mati kelak dimakanpedang dan anak-anaknya laki-laki danperempuan akan mati oleh lapar23dan tiada akan ada lagi bakinyakarena Aku akan mendatangkan celakaatas segala orang Anatot yaitu tahunpembalasannya."

121Ya Allah Engkaulah yangbenar tatkala aku mengadukan

halku kepada-Mu tetapi aku hendakmembicarakan hal itu dengan Dikaumengapa gerangan jalan orang jahatitu beruntung dan mengapakah segalaorang yang bersentosa itu sangatberbuat khianat.2Bahwa Engkaulah yang telahmenanamkan dia bahkan semuanyatelah berakar dan semuanya berbuahbahkan semuanya mengeluarkan buahmaka pada mulutnya Engkau dekat jugatetapi jauhlah Engkau dari pada hatinya.3Tetapi Engkau mengetahui akan dakuya Allah maka Engkau melihat aku serta

Page 870: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 12.4–7 65

menguji hatiku dengan Dikau helakanlahkiranya akan dia keluar seperti dombaakan disembelih dan tentukanlah diaakan hari persembelihan.4Berapa lamakah lagi tanah inikelak berdukacita dan segala tumbuh-tumbuhan layu pada seluruh negri makasegala binatang telah hilang dan segalaburungpun oleh sebab kejahatan orangyang duduk di situ karena katanya:"Tiada ia akan melihat kesudahan kita."5 "Jikalau kiranya engkau penat berlariserta dengan orang yang berjalan kakibagaimana pula dapat engkau berlawandengan kuda dan jikalau engkau selamatsekalipun di tanah yang sejahterabagaimana pula halmu pada masaYordan itu sebak.6Karena segala saudaramu dan isirumah bapamupun telah berbuat khianatakan dikau dan orang-orang itupun telahberseru-seru dari belakangmu tetapijanganlah engkau percaya akan diajikalau ia mengatakan perkataan yangmanis sekalipun.7Bahwa Aku telah meninggalkanrumah-Ku dan Aku telah membuangkanpusaka-Ku dan yang dikasihi oleh hati-Ku

Page 871: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 12.8–12 66

itu telah Kuserahkan ke tangan segalamusuhnya.8Maka pusaka-Ku itu telah menjadibagiku seperti singa yang di hutan makadinyaringkannya suaranya atas-Ku itulahsebabnya Aku benci akan dia.9Masakan pusaka-Ku itu bagiku sepertilang burik masakan segala burunglang itu berkerumun mengepung akandia pergilah kamu kumpulkan segalabinatang yang di hutan bawa kemarisupaya makan.10Maka banyaklah gembala yangmembinasakan kebun anggur-Kudilaikkannya bagian-Ku itu dengankakinya dan bagian-Ku yang permai itudijadikannya hutan yang rusak.11Maka dijadikannya akan dia suatukerusakkan sehingga yaitu berdukacitadi hadapan-Ku sebab rusak bahkansegenap tanah itu telah rusak sebabseorangpun tiada memperhatikan dia.12Maka beberapa orang pembinasatelah datang ke atas segala kemuncaktanah belantara yang gundul itu karenapedang Allah itu lagi makan dari ujungtanah itu sampai kepada ujungnya makaseorang jugapun tiada beroleh sejahtera.

Page 872: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 12.13–16 6713Maka sekaliannya telah menaburbenih gandum tetapi yang dituainya ituduri-duri maka ia telah menyakiti dirinyadengan tiada suatupun faedahnya makakamu akan beroleh malu sebab hasilmuitu oleh karena kehangatan murkaAllah."14Maka demikianlah firman Allah:"Akan hal segala kawanku yang jahatyang menyentuh pusaka yang telahKukaruniakan kepada kaum-Ku Israelitu akan pusakanya bahwa Aku akanmencabutkan dia dari tanahnya danAku akan mencabutkan orang isi rumahYehuda itu dari tengah-tengahnya.15Maka akan jadi kelak setelahsudah Kucabutkan dia maka Aku akankembali mengasihani dia dan Aku akanmengembalikan dia masing-masingkepada pusakanya dan masing-masingke tanahnya sendiri.16Maka akan jadi kelak jikalau iamau belajar segala jalan kaumkudengan rajinnya sehingga ia bersumpahdemi nama-Ku demikian: Demi Allahyang hidup sebagaimana diakhirinyaakan kaum-Ku itu bersumpah demiBaal niscaya sekaliannya itu akan

Page 873: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 12.17–13.5 68

dibangunkan di tengah-tengah kaum-Kuitu.17Tetapi jikalau orang-orang itutiada mau mendengar niscaya Akuakan mencabutkan bangsa itu sambilmencabut sambil membinasakan dia,demikianlah firman Allah."

131Maka demikianlah firman Allahkepadaku: "Pergilah engkau beli

bagi dirimu sehelai ikat pinggang daripada kain kapas lalu kenakan padapinggangmu tetapi jangan yaitu kenaair."2Maka kubelilah ikat pinggang sepertifirman Allah itu kukenakanlah padapinggangku.3Maka datanglah firman Allah itukepadaku pada kedua kalinya demikian:4 "Ambillah ikat pinggang yangtelah engkau beli dan yang adapada pinggangmu itu bangunlahengkau pergilah ke sungai Efrat lalusembunyikan dia di situ dalam celahbatu."5Maka pergilah aku menyembunyikandia dekat sungai Efrat seperti firmanAllah kepadaku.

Page 874: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 13.6–11 696Maka ada beberapa hari kemudiandari pada itu, firman Allah kepadaku:"Bangunlah engkau pergi ke sungaiEfrat ambillah dari sana akan ikatpinggang yang telah Kusuruh engkaumenyembunyikan dia situ."7Lalu pergilah aku ke sungai Efratmaka kugalilah lalu kuambil ikatpinggang itu dari pada tempat yang telahkusembunyikan adapun ikat pinggangitu telah rusak satupun tiada gunanyalagi.8Maka datanglah firman Allah kepadakumengatakan:9 "Demikianlah firman Allah: Bahwadengan peri yang demikian kelak Akuakan merusakkan congkak Yehuda dancongkak Yerusalem yang besar itu.10Adapun kaum yang jahat ini yangtelah enggan mendengar akan firman-Kudan menurut jalan kekerasan hatinyalalu pergi mengikut dewa-dewa orangsehingga berbuat ibadat kepadanya danmenyembah dia ialah akan menjadisama dengan ikat pinggang yang tiadaberguna ini.11Karena seperti ikat pinggang iturapat pada pinggang orang demikianlah

Page 875: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 13.12–14 70

Aku telah merapatkan segenap isi rumahIsrael dan segenap isi rumah Yehudapada diri-Ku, demikianlah firman Allah,supaya ia menjadi bagi-Ku suatu kaumdan suatu nama dan suatu kemuliaantetapi tiadalah ia mau mendengar."12 "Sebab itu hendaklah engkaumenyampaikan kepadanya firman iniyaitu: Demikianlah firman Allah Tuhanorang Israel: Bahwa segala buyungakan dipenuhi dengan air anggur makaorang-orang itu akan memberi jawabkepadamu demikian: Masakan kamitiada tahu segala buyung akan dipenuhidengan air anggur itu.13Kemudian hendaklah engkau berkatakepadanya: Demikianlah firman Allah:Bahwa akan segala orang isi tanah iniyaitu segala raja yang duduk di atastakhta kerajaan Daud itu dan segalaimam dan segala nabi dan segala orangisi Yerusalem kelak Aku akan memenuhidia dengan mabuk.14Dan Aku menghempaskan diaseorang akan seorang yaitu segala bapadan anak-anaknyapun bersama-sama,demikianlah firman Allah, maka tiada

Page 876: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 13.15–19 71

Aku akan menaruh belas kasihan atausayang dari pada membinasakan dia."15Dengarlah olehmu dan pasanglahtelingamu janganlah kamu sombongkarena Allah juga yang telah berfirman.16Berilah hormat kepada TuhanmuAllah sebelum didatangkan kegelapandan sebelum kakimu terantuk di atassegala gunung kelam kabut kalau-kalaudiubahkannya menjadi bayang-bayangmaut sementara kamu menantikanterang dan dijadikannya gelap gulita.17Tetapi jikalau kamu tiada maumendengar akan firman itu niscayajiwaku akan menangiskan congkakmudalam tempat yang sunyi maka matakuakan menangis tersedih-sedih danmencucurkan air mata sebab karenadomba Allah telah tertawan itu.18Katakanlah olehmu kepada raja dankepada bunda baginda: "Rendahkanlahdirimu lalu duduk karena segalaperhiasan kepalamu telah jatuh yaitumahkota kemuliaanmu."19Maka segala negri di tanah selatantelah tertutup dan seorangpun tiadayang dapat membuka dia maka segenap

Page 877: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 13.20–24 72

Yehuda itu telah dibawa lari bahkan yaitusemata-mata dibawa lari.20Angkatlah matamu pandanglahkepada orang yang datang dari sebelahutara maka di mana gerangan kawanandomba yang telah diserahkan kepadamuitu yaitu kawanan dombamu yang muliaitu.21Maka apakah jiwamu kelak tatkaladitentukannya segala sahabatmumenjadi kepala atasmu padahal engkausendiri yang telah mengajar di atasdirimu sendiri bukankah kesakitan akanberlaku atasmu seperti perempuan yangsakit beranak.22Maka jikalau engkau berkata dalamdirimu: "Mengapa gerangan segalaperkara ini telah berlaku atasku?"Adapun sebab banyak kejahatanmu jugakainmu telah disingsing dan tumitmupundiberi malu.23Masakan orang Etiopia itumengubahkan kulitnya atau harimauakan mengubahkan belangnya jikalaudemikian barulah kamu yang biasaberbuat jahat ini boleh berbuat baik.24Maka sebab itu Aku akan mencerai-beraikan dia seperti batang gandum

Page 878: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 13.25–14.3 73

yang diterbangkan oleh angin dari tanahbelantara itu.25Maka demikianlah bagianmu yangtelah Kusukatkan, demikianlah firmanAllah, sebab engkau telah melupakanAku dan telah percaya akan yang dusta.26Sebab itu Aku akan membuka kainmudi hadapan mukamu sehingga nyatalahmalumu.27Maka Aku telah melihat segalakehinaanmu yaitu segala zinahmu dansegala jeritmu dan persundalanmu yangkeji di atas segala bukit yang di padang.Susahlah bagimu hai Yerusalem tiadaengkau mau disucikan berapa lamakahlagi?

141Bahwa demikianlah firmanAllah yang telah datang kepada

Yeremia dari hal kemarau.2Adapun Yehuda itu berdukacita dansegala pintu gerbangnyapun telahlemahnya semuanya duduk di tanahdengan memakai hitam maka nyaringlahteriak Yerusalem itu.3Maka segala orang besar-besarnyamenyerahkan anak buahnya mencariair setelah sampai ke telaga makadidapatinya tiada berair lalu kembalilah

Page 879: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 14.4–8 74

ia dengan hampa bekasnya makamalulah ia serta beroleh aib dandiselubungkannya kepalanya.4Karena bumi itu merekah sebabtiada turun hujan di tanah itu makaorang yang membajakpun malulah sertadiselubungkannya kepalanya.5Maka rusa betina yang di padang ituberanak lalu meninggalkan anaknyasebab tiada rumput.6Maka segala keledai hutanpun berdiridi atas segala kemuncak gunung yanggundul serta termengah-mengah sepertiserigala maka kaburlah matanya sebabtiada sesuatu tumbuh-tumbuhan.7 "Maka jikalau segala kejahatan kaminaik saksi atas kami sekalipun biarlahkakinya engkau bekerja oleh karenanama-Mu ya Allah karena banyaklahkemenakiran kami dan kami telahberdosa kepada-Mu.8Ya Pengharapan orang Israel danJuruselamatnya pada masa kesesakanmasakan Engkau seperti orang yangmenumpang di tanah ini dan sepertiorang perjalanan yang singgah hendakbermalam.

Page 880: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 14.9–13 759Masakan Engkau seperti orang yangterperanjat dan seperti orang gagahyang tiada dapat menyelamatkan tetapiEngkau juga ada di tengah-tengah kamiya Allah dan kami inipun disebut dengannama-Mu janganlah kiranya Engkaumeninggalkan kami."10Maka demikianlah firman Allahkepada kaum ini: "Bahwa sukalahorang-orang itu dalam sesat yang beginidan tiada ia menahankan kakinya sebabitu tiada ia berkenan kepada Allah makasekarang juga Ia akan ingat segalakejahatan serta menghukumkan segaladosanya."11Lalu firman Allah kepadaku:"Janganlah engkau mendoakan kaum iniakan mendatangkan kebaikan.12Maka jikalau ia berpuasapun tiadajuga Aku mau mendengar akan serunyadan jikalau dipersembahkannya suatukurban bakaran atau persembahanmakanan tiada juga ia berkenankepada-Ku melainkan Aku hendakmembinasakan dia oleh pedang dan olehbala kelaparan dan oleh bala sampar."13Maka sembahku: "Ya Allah yaTuhanku bahwasanya kata segala

Page 881: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 14.14–16 76

nabi itu kepadanya: Bahwa tiadakamu akan melihat pedang dan tiadakamu akan merasai bala kelaparanmelainkan di tempat ini aku hendakmengaruniakan kepadamu sejahteradengan sebenarnya."14Lalu firman Allah kepadaku: "Bahwasegala nabi itu bernubuat dusta dengannama-Ku maka tiada Aku menyuruhkandia dan tiada Aku berpesan kepadanyaatau berfirman kepadanya adapunnubuatnya kepadamu itu yaitupenglihatan yang bohong dan tenungandan perkara yang bukan-bukan dan tipudaya hatinya sendiri.15Sebab itu, demikianlah firman Allah,dari hal segala nabi yang bernubuatdengan nama-Ku padahal tiada Akumenyuruhkan dia maka katanya: Bahwatiada akan ada pedang atau balakelaparan itu di tanah ini adapun olehpedang dan bala kelaparan juga kelaksegala nabi itu akan binasa.16Maka segala orang yang telahia bernubuat kepadanya itu akandicampakkan ke tengah segala lorongYerusalem oleh sebab bala kelaparandan pedang itu maka tiada akan ada

Page 882: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 14.17–19 77

seseorang akan menguburkan dia baikorang itu baik istrinya baik anak-anaknyalaki-laki dan perempuan karena Akuakan mencurahkan ke atasnya segalakejahatannya itu."17Maka hendaklah engkaumenyampaikan kepadanya perkataanini: "Yaitu biarlah mataku bercucuranairnya baik siang baik malam dengantiada berkeputusan karena anak darakaum-Ku telah luka dengan luka parahdan dengan palu yang amat berat.18Karena jikalau aku keluar ke padangniscaya ada orang yang mati dimakanpedang dan jikalau aku masuk ke dalamnegri niscaya ada orang yang sakit olehbala kelaparan karena segala nabi danimampun menjalani tanah itu pada haltiada ia berpengetahuan."19Sudahkah Engkau semata-matamenolakkan Yehuda sudahkah hati-Mumembuangkan Sion mengapakahengkau telah memalu akan kamisehingga tiada boleh kami sembuhpula. Maka kami telah menantikansejahtera tetapi tiada datang sesuatukebajikan dan kami telah menantikan

Page 883: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 14.20–15.1 78

suatu masa kesembuhan tetapi dahsyattelah datang.20Ya Allah kami mengaku kesalahankami dan kejahatan segala nenekmoyang kami karena kami telah berdosakepada-Mu21Maka oleh karena namaku janganlahkiranya Engkau membenci akan kamidan jangan memberi malu akan takhtakemuliaan-Mu ingatlah kiranya danjangan diubahkan perjanjianmu dengankami.22Maka di antara segala dewa bangsaasing yang sia-sia itu adakah suatuyang dapat menurunkan hujan ataudapatkah langit itu menurunkan hujanrintik-rintik bukankah Engkau juga yangmembuatnya ya Allah ya Tuhan kamisebab itu kami hendak menantikan Dikaukarena Engkaulah yang menjadikansekaliannya itu.

151Maka firman Allah kepadaku:"Bahwa jikalau Musa dan Samuel

sekalipun yang menghadap hadirat-Kuniscaya hati-Ku tiada akan cenderungkepada kaum ini enyahkanlah dia darihadirat-Ku suruh keluar.

Page 884: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 15.2–5 792Maka akan jadi kelak apabila iabertanya kepadamu: Kemana gerangankami hendak keluar?, maka hendaklahengkau jawab kepadanya: Demikianlahfirman Allah: Bahwa yang ditentukanakan mati ini keluarlah kepada matidan yang ditentukan bagi pedang itukeluarlah kepada pedang dan yangditentukan bagi kelaparan itu kepadakelaparanlah dan yang ditentukan akanditawani itu akan ditawani juga.3Maka Aku akan menentukan atasnyaempat perkara, demikianlah firmanAllah, yaitu pedang akan membunuhdia dan segala anjing akan mencarikkandan segala burung di udara dan segalabinatang di bumi akan memakan danmembinasakan dia.4Maka Aku akan menyerahkan dia akandihempas-hempaskan di antara segalakerajaan dunia ini oleh karena Manasyebin Hizkia, raja Yehuda, sebab segalaperbuatannya di Yerusalem."5 "Karena siapa gerangan yang akanmengasihani engkau hai Yerusalem atausiapakah yang akan meraung karenamuatau siapa gerangan akan singgahhendak bertanya akan halmu?

Page 885: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 15.6–9 806Bahwa engkau telah menolakkan Akudan engkau telah undur ke belakang,demikianlah firman Allah, sebab ituAku telah menghulurkan tangan-Ku keatasmu serta membinasakan dikau makaAku telah menyesal sampai penat.7Maka Aku telah menampi dia dengannyiru dalam segala pintu gerbang ditanah itu maka Aku telah memupuskananaknya serta membinasakan kaum-Kutiada juga ia berbalik dari pada jalannyasendiri.8Maka bilangan segala perempuanbujangnya telah bertambah-tambahbagiku lebih dari pada pasir yang ditepi laut itu banyaknya maka Aku telahmendatangkan ke atasnya bahkan atasibu segala orang muda itu seorangyang membinasakan pada tengah harimaka tiba-tiba Aku telah menjatuhkankepadanya kesakitan dan dahsyat.9Adapun perempuan yang beranaktujuh itu lemahlah maka putuslahnyawanya dan mataharinya telah masukselagi hari siang maka iapun telahberoleh malu dan aib maka segalabakinya itu kelak Kuserahkan kepada

Page 886: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 15.10–14 81

pedang di hadapan segala musuhnya,demikianlah firman Tuhan."10Hai ibuku susahlah aku pada hal akudiperanakkan oleh ibu menjadi orangyang berbantah-bantah dan orang yangberkelahi dengan segala isi dunia. Makabelum pernah aku makan bunga uangdan belum pernah aku bayar bunga uangtetapi semuanya mengutuki aku.11Maka firman Allah: "Bahwasesungguhnya Aku akan menguatkandikau akan mendatangkan kebajikandan sesungguhnya Aku akan menjadikanmusuhmu memohonkan kepadamu padamasa celaka dan pada masa kesukaran."12Masakan orang dapat mematahkanbesi yaitu besi dari sebelah utara atautembaga?13 "Maka segala hartamu dan segalaperbendaharaanmu kelak Aku tentukanakan menjadi rampasan dengan tiadaberharga yaitu oleh sebab segala dosamubahkan dalam segala sempadanmu.14Maka Aku akan menghantarkan diaserta dengan segala musuhmu ke tanahyang tiada engkau mengetahui karenadengan murka-Ku telah bernyala suatuapi yang akan menghanguskan dikau."

Page 887: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 15.15–19 8215Ya Allah Engkaulah yang mengetahuiingatlah kiranya serta tolonglah akandaku dan tuntut bela atas orang yangmenganiayakan aku janganlah kiranyaEngkau membuangkan aku oleh panjangsabar-Mu ketahuilah oleh-Mu bahwaoleh karena-Mulah aku menanggungkecelaan.16Maka kudapati akan firman-Mu lalukumakan adapun segala firman-Muitulah kesukaan dan kegemaran hatikukarena aku ini disebut dengan nama-Muya Allah Tuhan segala tentara.17Maka tiada aku duduk dalam majelisorang yang bersenda gurau dan tiadaaku bersukacita melainkan aku dudukseorang diri oleh sebab bekas tangan-Mukarena Engkau telah memenuhi akudengan geram.18Mengapakah kekal kesakitanku inidan lukakupun tiada terobati dan tiadamau sembuh sungguhkah Engkau bagikuseperti anak sungai yang dusta danseperti air yang tiada tetap.19Sebab itu demikianlah firman Allah:"Jikalau engkau mau bertobat niscayaAku akan mengembalikan dikau supayadapat engkau menghadap hadirat-Ku

Page 888: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 15.20–16.3 83

dan jikalau engkau memilih yangindah-indah dari antara yang keji niscayaengkau akan menjadi bagi-Ku mulutmaka orang-orang itu akan kembalikelak kepadamu tetapi janganlah engkaukembali kepadanya.20Maka Aku akan menjadikan dikautentang kaum ini suatu tembok kotadari pada tembaga maka ia kelakmenyerang akan dikau tetapi tiadaia akan mengalahkan dikau karenaAkulah menyertai engkau supayamenyelamatkan serta melepaskan dikau,demikianlah firman Allah.21Maka Aku akan melepaskan dikaudari pada tangan orang jahat dan Akuakan menebus engkau dari pada tanganorang hebat."

161Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Janganlah engkau memilih bagidirimu istri dan jangan engkau beranaklaki-laki atau perempuan di tempat ini.3Karena demikianlah firman Allah darihal segala anak laki-laki dan perempuanyang diperanakkan di tempat ini dan darihal segala ibunya yang memperanakkan

Page 889: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 16.4–7 84

dia dan dari hal segala bapanya yangmemperanakkan dia di tanah ini:4Bahwa sekaliannya akan mati dengankematian yang amat siksa maka tiadaakan diratapi orang akan dia dantiada ia dikuburkan orang melainkanyaitu seperti baja di muka bumi makasekaliannya akan dibinasakan olehpedang dan oleh bala kelaparan dansegala bangkainya akan menjadimakanan segala burung yang di udaradan segala binatang yang di bumi.5Karena demikianlah firman Allah,janganlah engkau masuk rumah ratapandan jangan engkau pergi meratap ataumeraung akan dia karena Aku telahmenghilangkan sejahtera-Ku dari padakaum ini dan segala kemurahan danrahmatpun, demikianlah firman Allah.6Maka sekaliannya akan mati di tanahini baik besar baik kecil maka tiada iaakan dikuburkan orang dan tiada orangakan meratapi dia atau menoreh akandirinya atau mencukur dirinya karenaorang-orang itu7dan tiada orang akan memecahkanroti karena orang-orang itu dalampercintaannya supaya menghiburkan dia

Page 890: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 16.8–11 85

karena orang yang mati itu maka tiadapula orang akan memberi kepadanyapiala penghiburan supaya diminumnyakarena bapanya atau karena ibunya.8Dan lagi janganlah engkau masukrumah perjamuan supaya duduk makanminum sertanya.9Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan orangIsrael: Bahwa di tempat ini di hadapanmatamu dan pada zamanmu jugakelak aku akan memperhatikan bunyikesukaan dan bunyi termasa dan bunyisuara pengantin laki-laki dan bunyi suarapengantin perempuan.10Maka akan jadi kelak apabila engkautelah menyatakan segala firman inikepada kaum ini lalu katanya kepadamu:Mengapakah segala celaka yang besar initelah difirmankan Allah atas kami atauapakah kesalahan kami atau apakahdosa kami yang telah kami perbuatkepada Tuhan kami Allah11barulah engkau akan berkatakepadanya bahwa demikianlah firmanAllah yaitu karena segala nenekmoyangmu telah meninggalkan danserta menurut jalan dewa-dewa orang

Page 891: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 16.12–15 86

dan berbuat ibadat kepadanya danmenyembah dia lalu meninggalkan Dakudan tiada memeliharakan hukum-Ku12maka kamu pula telah berbuatjahat lebih dari pada segala nenekmoyangmu karena masing-masing kamuada menurut jalan kekerasan hatinyayang jahat itu sehingga tiada kamu maumendengar akan Daku13 sebab itu Aku akan membuangkankamu keluar dari tanah ini ke tanahyang belum kamu ketahui atau nenekmoyangmu maka di sanalah kelak kamuberbuat ibadat kepada dewa-dewa orangbaik siang baik malam karena tiada Akumengasihani kamu.14Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelak tiadalagi orang berkata begini: Yaitu demihayat Allah yang telah membawa baniIsrael itu keluar dari tanah Mesir15melainkan begini yaitu demi hayatAllah yang telah membawa bani Israel itudari tanah sebelah utara dari segala negriyang telah ia menghalaukan dia ke sanamaka aku hendak membawa dia kembalike tanah yang telah Kukaruniakankepada segala nenek moyangnya.

Page 892: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 16.16–19 8716Maka demikianlah firman Allah,bahwa Aku hendak memanggil beberapaorang yang menangkap ikan makaialah akan menangkap dia setelah itukelak Aku memanggil beberapa orangpemburu maka ialah akan memburu diadari segala gunung dan dari atas segalabukit dan dari dalam segala celah batu.17Karena mata-Ku sedang memandangsegala jalannya maka tiadalah iaterlindung dari pada muka-Ku dankejahatannyapun tiada tersembunyi daripada mata-Ku.18Maka mula-mula Aku hendakmembalas kejahatannya dan dosanyaitu dua kali ganda sebab tanah-Ku telahdinajiskannya dengan bangkai-bangkaisegala kejahatannya dan pusaka-Kupuntelah dipenuhinya dengan segalakehinaannya."19Ya Allah Engkaulah kekuatanku dankubuku dan tempat aku berlindung padahari kesesakan maka kepada-Mulahkelak segala bangsa itu akan datangdari segala ujung bumi serta berdatangsembah: "Bahwa satupun tiada dipusakaioleh nenek moyang kami melainkan

Page 893: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 16.20–17.3 88

yang dusta yaitu perkara-perkara yangsia-sia dan yang tiada berfaedah.20Masakan manusia itu mengadakandewa-dewa bagi dirinya sungguhpunyaitu bukannya Tuhan dengan sinarnya."21 "Sebab itu tak dapat tiada Aku akanmemberitahu kepadanya bahkan sekaliini Aku akan memberi orang-orang itutahu bekas tangan-Ku dan kuasa-Ku dansekaliannya akan mengetahui nama-KuYahweh."

171 "Adapun dosa Yehuda itusudah tersurat dengan kalam

besi ujungnya intan maka yaitu telahterukir kepada loh hatinya dan padatanduk-tanduk segala tempat kurbanmu2padahal segala anaknya mengenangakan segala tempat kurbannya dansegala aserahnya dekat segala pohonkayu yang rindang di atas segala bukityang tinggi.3Hai gunungku yang di padang akuhendak menyerahkan hartamu dansegala perbendaharaanmu akan menjadirampasan dan segala tempatmu yangtinggi-tinggi itu yaitu sebab dosa padaseluruh jajahanmu.

Page 894: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.4–8 894Maka engkaupun sendiri akanmeninggalkan pusakamu yang telahKukaruniakan kepadamu dan Akuakan meninggalkan dikau kepadasegala musuhmu di tanah yang tiadaengkau mengetahui dia karena kamutelah menyalakan murka-Ku sehinggamenjadi api yang bernyala-nyala sampaiselama-lamanya.5Maka demikianlah firman Allah:"Terkutuklah orang yang percaya kepadamanusia serta bergantung kepada kuasamanusia dan hatinya meninggalkanAllah.6Karena adalah halnya seperti rumputdawi-dawi di tanah kukeringkan jikalaudatang sesuatu kebajikan niscaya tiadadirasainya melainkan ia mendudukkisegala tempat yang kering di tanahbelantara yaitu tanah asin yang tiadadidudukki orang.7Tetapi berbahagialah orang yangpercaya akan Allah dan yang menaruhharapan kepada Allah.8Karena ia akan menjadi seperti pohonkayu yang ditanam di tepi air danakarnya melata di tepi sungai makajikalau datang panas terik niscaya

Page 895: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.9–13 90

tiada ia takut melainkan daunnya lagihijau dan tiada ia khawatir pada musimkemarau melainkan berbuah dengantiada berkeputusan.9Adapun hati itu bengkok lebih daripada segala yang bengkok dan sakitsangat siapa gerangan yang dapatmengetahuinya.10Bahwa Aku ini Allah yang menyelidikhati orang maka Akulah mengujibatinnya yaitu hendak membalas kepadasegala orang sekadar kelakuannyamasing-masing dan sekadar hasilperbuatannya."11Adapun seperti ayam hutanmengeramkan telur yang bukan telurdirinya demikianlah hal orang yangmengumpulkan harta dengan tiadasinarnya maka pada tengah umurnyahartanya itu kelak akan meninggalkandia dan pada akhirnya nyatalahkebodohannya.12Adapun tempat kudus kami inilahsuatu tahta yang mulia yang telahditinggikan dari pada mulanya.13Ya Allah pengharapan orang Israelniscaya malulah segala orang yangmeninggalkan Dikau maka segala orang

Page 896: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.14–18 91

yang undur dari padaku akan disuratnamanya di pasir sebab meninggalkanAllah yang memancarkan air yang hidupitu.14Ya Allah sembuhkan kiranya akuniscaya sembuhlah aku selamatkanlahkiranya aku niscaya selamatlah kelakkarena Engkaulah kepujianku.15Maka kata orang kepadaku: "Dimanakah firman Allah? Biarlah kiranyayaitu datang."16Adapun akan aku ini tiadalah akumeninggallkan pekerjaan gembaladengan gopoh-gopoh supaya mengikutakan Dikau dan tiada kukehendaki hariyang amat susah itu Engkau juga yangmengetahuinya maka barang yang telahkeluar dari pada mulutku itu sudah dihadapan hadirat-Mu.17 Janganlah kiranya Engkau menjadibagiku suatu hebat maka kepada-Mulahaku berlindung pada masa kesesakan.18Biarlah segala orang yangmenganiayakan aku beroleh malutetapi jangan aku ini beroleh malubiarlah sekaliannya terkejut tetapijangan aku ini dikejutkan datangkanlahhari kesukaran itu ke atasnya dan

Page 897: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.19–23 92

binasakan dia dengan kebinasaan yangdua kali ganda.19Maka demikianlah firman Allahkepadaku: "Pergilah engkau berdiri dipintu gerbang segala anak kaum-Kuyaitu tempat segala raja Yehuda itukeluar masuk dan dalam segala pintugerbang Yerusalem itupun20 lalu katakanlah kepadanya:Dengarlah olehmu akan firman Allah haisegala raja Yehuda dan segala orangYehuda dan segala orang isi Yerusalemyang masuk dari pada pintu ini21demikianlah firman Allah: Ingatlahakan dirimu jangan kamu memikulsesuatu pikulan pada hari perhentiandan jangan membawa masuk ke pintuYerusalem.22Dan lagi jangan kamu bawa keluardari pada rumahmu sesuatu pikulanpada hari perhentian dan jangan kamubuat sesuatu pekerjaan melainkanhendaklah kamu menguduskan hariperhentian itu seperti firman-Ku kepadasegala nenek moyangmu23 tetapi tiada orang-orang itu maumendengar atau mencenderungkantelinganya melainkan ditegarkannya

Page 898: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.24–26 93

tengkuknya supaya jangan ia mendengaratau menerima pengajaran.24Maka firman Allah bahwa akan jadikelak jikalau kamu mengusahakandirimu supaya mendengar akan Dakusehingga kamu tiada membawa masukbarang sesuatu pikulan dari pada pintunegri ini pada hari perhentian melainkankamu menguduskan saja hari perhentianitu dengan tiada membuat sesuatupekerjaan dalamnnya25niscaya akan masuk dari pintu negriini beberapa raja-raja dan penghuluyang akan duduk di atas tahta kerajaanDaud dengan kenaikkannya dan denganberkuda baik ia baik segala penghuludan segala orang Yehuda dan segalaorang isi Yerusalem maka negri itupunakan menjadi kekal selama-lamanya.26Maka orang akan datang kelak darisegala negri Yehuda dan dari segalatempat yang berkeliling Yerusalem dandari tanah Benyamin dan dari tanahyang rendah dan dari segala gunungdan dari tanah selatan membawa kurbanbakaran dan kurban persembahan danpersembahan makanan dan kemenyan

Page 899: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 17.27–18.4 94

serta membawa persembahan syukur kerumah Allah.27Tetapi jikalau tiada kamu maumendengar akan Daku dari halmenguduskan hari perhentian dan darihal jangan kamu memikul sesuatupikulan lalu masuk dari pada pintuYerusalem pada hari perhentian ituniscaya Aku akan menyalakan suatu apidalam segala pintunya itu yang akanmakan habis segala mahligai Yerusalemdan tiada akan dipadamkan."

181Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah demikian bunyinya:2 "Bangunlah engkau pergi ke rumahtukang periuk belanga di sanalah kelakAku akan memperdengarkan firman-Kukepadamu."3Maka pergilah aku ke rumah tukangperiuk itu maka adalah ia membuatpekerjaan di atas pelarik.4Adapun bekas yang diperbuatnya daripada tanah liat itu jikalau terbantutdalam tangan tukang periuk itu niscayabekas itu diperbuatnya semula sepertikehendak tukang periuk membuatnyadia itu.

Page 900: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 18.5–10 955Lalu datanglah firman Allah kepadakudemikian:6 "Hai isi rumah Israel bukankah dalamkuasa-Ku berbuat kepadamu sepertiperbuatan tukang periuk ini, demikianlahfirman Allah. Adapun seperti tanah liatdalam tangan tukang periuk begitu jugakamupun dalam tangan-Ku, hai orang isirumah Israel.7Maka pada ketika Aku berfirman darihal sesuatu bangsa atau dari hal sesuatukerajaan akan hal membantu ataumembuangkan atau membinasakan dia.8Maka jikalau bangsa yang telah Akuberfirman dari hal itu mau bertobatdari pada kejahatannya niscaya Akupunakan menyesal dari pada mendatangkancelaka ke atas yang telah kupikirkan itu.9Dan lagi pada ketika Aku berfirmandari hal suatu bangsa atau dari hal suatukerajaan akan hal membangunkan danmenetapkan dia.10Maka jikalau diperbuatnya barangyang jahat pada pemandangan-Kusehingga tiada didengarnya akansuaraku niscaya Akupun akan menyesaldari pada mendatangkan kebajikan yang

Page 901: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 18.11–14 96

telah Kujanjikan hendak berbuat baikakan dia.11Akan sekarang katakanlah olehmukepada segala orang Yehuda dan kepadasegala orang isi Yerusalem, demikianlahfirman Allah, bahwa Akulah yangmengadakan suatu celaka atasmu sertamengupayakan suatu upaya atasmukembalilah kamu masing-masing daripada jalanmu yang jahat dan betulkanlahsegala jalanmu dan segala kelakuanmu.12Tetapi jawabnya bahwa telahputuslah harap kami karena kamihendak melakukan diri menurut segalaupaya kami sendiri dan masing-masingkami hendak berbuat seperti kekerasanhati kami yang jahat ini."13Sebab itu demikianlah firman Allah:"Hendaklah kamu bertanya di antarasegala bangsa siapa gerangan telahmendengar perkara-perkara yangdemikian maka yaini perkara yang amatkeji yang diperbuat oleh anak dara Israelitu.14Masakan salju Libanon itu hilangdari pada batu yang di padang masakansegala air sejuk yang mengalir daritempat yang jauh itu menjadi kering.

Page 902: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 18.15–19 9715Karena kaum-Ku telah meninggalkanAku serta membakar setanggi yangsia-sia maka orang telah memberi iaterantuk pada jalannya yaitu jalan yanglama sehingga ia berjalan pada dali yaitujalan yang belum ditambak16 sehingga tanahnya itu dijadikannyasuatu ajaib dan suatu kehinaan yangkekal maka barangsiapa yang laludi situ akan menjadi heran sertamenggelengkan kepalanya.17Maka Aku akan mencerai-beraikandia di hadapan musuhnya seperti denganangin timur dan pada hari celakanyaitu Aku akan memandang kepadabelakangnya bukan kepada mukanya."18Maka katanya: "Mari kitamengupayakan beberapa upayaatas Yeremia karena Taurat itu tiadaakan hilang dari pada segala imam ataubicara dari pada orang yang berbudiatau firman itu dari pada segala nabi.Mari kita melawan dia dengan lidah danjangan kita ingat akan barang sesuatuperkataannya."19Ya Allah ingatlah kiranya akan dakudan dengarlah akan suara orang yangberbantah-bantah dengan daku.

Page 903: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 18.20–23 9820Masakan yang baik itu dibalasdengan jahat karena orang-orangitu telah menggali pelobang baginyawaku. Ingatlah kiranya bagaimanaaku telah berdiri menghadap hadirat-Muhendak memohonkan kebajikan atasorang-orang itu supaya mengundurkanmurka-Mu dari padanya.21Sebab itu serahkanlah kiranya segalaanaknya kepada bala kelaparan dantentukanlah dia kepada mata pedangbiarlah segala istrinya menjadi pupusdan bujang maka biarlah segala oranglaki-lakinya mati dibunuh dan segalaorang muda-mudapun dimakan pedangdalam peperangan.22Biarlah kedengaran teriak darirumahnya tatkala tiba-tiba Engkaudatangkan suatu pasukan ke atasnyakarena ia telah menggali pelobanghendak menangkap aku sertadipasangnya jerat bagi kakiku.23Tetapi Engkaulah ya Allah yangmengetahui segala bicaranya hendakmembunuh aku itu janganlah kiranyaEngkau mengampuni kesalahannya danjangan Engkau menghapuskan dosanyadari hadapan hadirat-Mu melainkan

Page 904: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 19.1–4 99

biarlah orang-orang itu terantuk dihadapan hadirat-Mu dan lakukanlahkiranya akan dia pada masa murka-Mu.

191Maka demikianlah firman Allah:"Pergilah engkau beli sebiji

kelalang perbuatan tukang periuk danbawalah sertamu segala ketua-ketuakaum ini dan segala ketua-ketua imam2 lalu keluarlah engkau ke lembahanak Hinom yang di muka pintu Hersetkabarkanlah di sana firman yang akanKufirmankan kepadamu3maka katakanlah olehmu: Dengarlahakan firman Allah hai segala rajaYehuda dan segala orang isi Yerusalemdemikianlah firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan segala bani Israel:Bahwa Aku akan mendatangkan celakaatas tempat ini maka barangsiapa yangmendengar akan dia niscaya berdesingkedua belah telinganya.4Sebab sekaliannya telah meninggalkanAku dan telah mengasingkan tempatini serta membakar setanggi dalamnyakepada dewa-dewa orang belumdiketahuinya baik ia baik nenekmoyangnya baik raja-raja Yehuda maka

Page 905: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 19.5–8 100

tempat ini telah dipenuhinya dengandarah orang yang tiada bersalah5maka dibangunkannya segala tempatyang tinggi-tinggi bagi Baal supayamembakar anak-anaknya dengan apiakan kurban bakaran bagi Baal yangbukan pesananKu atau firman-Ku danyang tiada masuk pikiran-Ku6 sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelaktempat ini tiada lagi akan disebut lagiorang Tofet atau lembah anak Hinommelainkan Lembah Pembunuhan.7Maka pada tempat ini juga Akuakan membatalkan bicara Yehuda danYerusalem dan Aku akan memberiorang-orang itu rebah dimakan pedangdi hadapan segala musuhnya danoleh tangan orang yang menuntutnyawanya maka Aku akan memberisegala bangkainya menjadi makanansegala burung yang di udara dan segalabinatang yang di bumi.8Maka Aku akan menjadikan negri inisuatu ajaib dan suatu kehinaan sehinggabarangsiapa yang lalu di situ akanmenjadi heran dan mengolok-olokkansebab segala balanya.

Page 906: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 19.9–13 1019Maka Aku akan memberi orang-orangitu makan daging anak-anaknya laki-lakidan perempuan dan masing-masingnyaakan makan daging kawannya yaitudalam hal ia dikepung dan dalamkesesakan yang ia disesakan olehsegala musuhnya dan oleh orang yangmenuntut nyawanya itu.10Setelah itu hendaklah engkaumemecahkan kelalang itu di hadapanmata segala orang yang berjalansertamu serta berkata kepadanya:11Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Begini juga Aku akanmemecahkan kaum ini dan negri inipunseperti orang memecahkan bekasperbuatan tukang periuk yang tiadadapat diperbaiki pula dan Tofet iniakan menjadi tempat menguburkanorang sehingga tiada tempat orangmenguburkan lagi.12Bahwa firman Allah, bahwademikianlah perbuatan-Ku kelak akantempat ini dan akan segala orang isinyayaitu Aku akan menjadikan negri iniseperti Tofet13dan segala rumah di Yerusalem dansegala istana raja-raja Yehuda yang

Page 907: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 19.14–20.2 102

telah dinajiskan itu akan menjadi sepertitempat Tofet ini yaitu segala rumahyang telah orang membakar setanggidi atas sotohnya bagi segala tentara dilangit serta mencurahkan persembahanminumannya bagi dewa-dewa orang."14Maka datanglah Yeremia dari Tofetyang telah ia disuruhkan Allah ke sanasupaya ia bernubuat lalu berdirilah iadi dalam halaman rumah Allah sertaberkata kepada segenap kaum itu:15 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Bahwa Aku akan mendatangkan atasnegri ini dan atas segala kampungnyasegala celaka yang telah Kufirmankanakan halnya sebab orang-orang itu telahmenegarkan tengkuknya supaya jangandidengarnya akan firman-Ku."

201Maka oleh Pasyhur bin Imer yaituimam yang menjadi penghulu

dalam rumah Allah itu didengarnya akanYeremia berbuat demikian.2Maka dipalu Pasyhur akan nabiYeremia itu dimasukkannya ke dalampasungan yang di pintu Benyaminsebelah atas yaitu dalam rumah Allah.

Page 908: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 20.3–6 1033Adapun pada esok hari orangPasyhur itu dikeluarkannya Yeremia daridalam pasungan itu lalu kata Yeremiakepadanya: "Bahwa namamu disebutAllah bukannya Pasyhur melainkanMagormissebeb.4Karena demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan menjadikan dikausuatu hebat bagi dirimu dan bagi segalasahabatmu maka sekaliannya akan rebahdimakan pedang musuhnya dan keduabelah matamulah yang akan melihatnyamaka Aku akan menyerahkan segenapYehuda ini ke tangan raja-raja Babeldan iapun akan menawan sekaliannyake Babel serta membunuh dia denganpedang.5Dan lagi Aku akan menyerahkansegala harta negri ini dan segala labanyadan segala sesuatu yang indah-indahbahkan segala perbendaharaan raja-rajaYehuda itu kelak Aku serahkan ke tanganmusuhnya maka iapun akan merampasdia lalu menangkap serta menawan diake Babel.6Maka engkaupun hai Pasyhur dansegala orang isi rumahmu akan menjaditawanan maka engkau akan sampai

Page 909: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 20.7–10 104

ke Babel dan di sanalah engkau akanmati dan di sana kelak engkau akandikuburkan baik engkau baik segalasahabatmu yang telah engkau berbuatdusta kepadanya."7Ya Allah Engkau telah menipu akandaku maka aku kena tipu bahwaEngkaulah terlebih kuat dari padaku danEngkau telah menang maka sepanjanghari aku menjadi suatu sindiran dansegala orang mengolok-olokkan aku.8Karena seberapa kali aku berkata-katamaka berteriaklah aku adapun serukuitu: "Aniaya dan rampasan!" Karenafirman Allah itu telah menjadi bagikusuatu kecelaan dan suatu sindiran padasepanjang hari9maka jikalau kataku: "Bahwa tiadaaku menyebutkan Dia atau berkata-katalagi dengan nama-Nya," niscaya dalamhatiku seperti api bernyala-nyalayang terkurung dalam tulangku makapenatlah aku menanggung dia dan tiadadapat aku menang.10Karena aku telah mendengarpetanah orang banyak dan oranghebat pada segala pihak. Tuduhlaholehmu dan kamipun akan menuduh

Page 910: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 20.11–14 105

dia demikianlah kata segala handaitolanku yang menantikan sehingga akumenjadi timpang mudah mudahan iaakan dibujuk maka kami akan menangatasnya dan kami akan membalaskepadanya11 tetapi Allah ada menyertai akuIalah yang gagah lagi hebat sebabitu segala yang menganiayakan akuakan terantuk kakinya dan tiada akanmenang maka sangatlah ia akan berolehmalu sebab kelakuannya tiada berbudibahkan aibnya itu kekal dan tiada akandilupakan orang.12Ya Allah Tuhan segala tentara yangmenguji segala orang benar dan yangmelihat yang batin dan hati orang biarlahkiranya aku melihat pembalasan-Muberlaku atasnya karena kepada-Mulahaku telah menyatakan halku.13Bernyanyilah bagi Allah pujilaholehmu akan Allah karena jiwa orangmiskin itu telah dilepaskannya dari padatangan orang yang berbuat jahat.14Terkutuklah hari aku jadi danjangan diberkati orang akan hari akudiperanakkan oleh ibuku.

Page 911: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 20.15–21.2 10615Terkutuklah orang yang mengabarkankepada bapaku katanya: "Bahwa seoranganak laki-laki telah diperanakkanbagimu!" yang sangat menyukakanhatinya.16Biarlah kiranya hal orang itu sepertisegala negri yang dibinasakan Allahdengan tiada menyesal biarlah iamendengar teriak orang pada pagi haridan sorak pada tengah hari17 sebab tiada dibunuhnya akan dakudari pada rahim supaya ibuku ituboleh menjadi kuburku dan rahimnyamengandung selama-lamanya.18Apa guna aku keluar dari pada rahimsupaya merasai kesusahan dan dukacitadan supaya segenap umurku hilangdengan malu.

211Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah tatkala disuruhkan raja Zedekiakepadanya akan Pasyhur bin Malkia danimam Zefanya bin Maaseya mengatakan:2 "Biarlah kiranya engkau bertanyakepada Allah karena kami sebabNebukadnezar, raja Babel, ada berperangdengan kami mudah-mudahan dilakukanAllah akan kami seperti segala pekerjaan

Page 912: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 21.3–7 107

yang ajaib itu supaya raja itu undur daripada kami."3Maka kata Yeremia kepadanya:"Hendaklah kamu berkata kepadaZedekia:4Demikianlah firman Allah Tuhan baniIsrael: Bahwa Aku akan membalikkansegala alat peperangan yang ada padatanganmu padahal kamu berperangdengan raja Babel dan dengan segalaorang Kasdim yang mengepung kamudi luar segala tembok dan Aku akanmengumpulkan dia ke tengah-tengahnegri ini.5Maka Aku sendiripun akan berperangdengan kamu dengan tangan yangterhulur dan dengan lengan yang kuatyaitu dengan marah dan dengan berangdan dengan sangat murka-Ku.6Maka Aku akan memalu segala isinegri ini baik manusia baik binatangsekaliannya akan mati kelak oleh balasampar yang besar.7Maka firman Allah, bahwa kemudiandari pada itu Aku akan menyerahkanZedekia, raja Yehuda itu, dan segalapegawainya dan kaum ini yaitu segalaorang dalam negri ini yang luput dari

Page 913: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 21.8–10 108

pada bala sampar dan dari pada pedangdan dari pada bala kelaparan itu ketangan Nebukadnezar, raja Babil, dan ketangan segala musuhnya dan ke tanganorang yang menuntut nyawanya maka iaakan memarang akan dia dengan matapedang dengan tiada sayang akan diadan dengan tiada belas kasihan.8Maka hendaklah engkau berkatakepada kaum ini: Demikianlah firmanAllah: Bahwa Aku telah menghadapkankepadamu jalan kehidupan dan jalankematian.9Maka barangsiapa yang tinggal dalamnegri ini niscaya matilah ia oleh pedangdan oleh bala kelaparan dan oleh balasampar tetapi barangsiapa yang keluarlalu lari kepada orang-orang Kasdimyang mengepung akan dikau niscayahiduplah ia dan nyawanya akan menjadibaginya seperti rampasan.10Karena mukaku menentang negri inidengan niat yang jahat bukannya denganniat yang baik, demikianlah firman Allah,maka yaitu akan diserahkan ke tanganraja Babel lalu dibakarnya kelak denganapi."

Page 914: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 21.11–22.1 10911Adapun akan hal segala isi rumahraja Yehuda itu dengarlah olehmu akanfirman Allah:12 "Hai isi rumah Daud, demikianlahfirman Allah: Hendaklah kamumelakukan keadilan pada pagi hari danlepaskanlah orang yang disamun itu daripada tangan orang yang menganiayakandia supaya jangan kehangatan murkakuitu menjulang seperti api dan bernyala-nyala sehingga seorangpun tiada dapatmemadamkan dia dari sebab kejahatansegala perbuatanmu.13Bahwa Akulah lawanmu, hai engkauyang duduk di lembah dan di atas batu ditengah padang, demikianlah firman Allahyaitu kamu yang mengatakan demikian:Siapa gerangan yang akan mendatangikami atau siapa gerangan boleh masukke tempat kedudukkan kami14maka Aku akan menghukumkankamu sekadar hasil perbuatanmu,demikianlah firman Allah, dan Aku akanmenyalakan suatu api dalam rimbanyayang akan makan habis segala sesuatuyang mengelilingi dia."

221Maka demikianlah firman Allah:"Turunlah engkau ke istana raja

Page 915: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.2–5 110

Yehuda sampaikanlah kepadanya firmanini2yaitu: Dengarlah olehmu akan firmanAllah, hai raja Yehuda yang duduk di atastahta kerajaan Daud, baik engkau baiksegala pegawaimu baik segala orangmuyang masuk dari pada pintu ini.3Demikianlah firman Allah: Hendaklahkamu melakukan keadilan dankebenaran dan lepaskanlah segala orangyang disamun itu dari pada tangan yangmenganiayakan dikau janganlah kamuberbuat bencian atau aniaya kepadaorang dagang atau anak yatim atauperempuan bujang dan jangan kamumenumpahkan darah orang yang tiadabersalah dalam tempat ini.4Karena jikalau sesungguhnya kamuberbuat demikian niscaya dari pada pintuistana ini akan masuk kelak beberaparaja yang duduk di atas takhta kerajaanDaud serta dengan kenaikkannya dandengan berkuda baik ia baik segalapegawainya baik segala rakyatnya.5Tetapi, demikianlah firman Allah,bahwa Aku bersumpah demi diri-Ku jikasekaliannya kamu tiada mau mendengar

Page 916: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.6–10 111

akan firman ini niscaya istana ini akanmenjadi suatu kerusakkan.6Karena, demikianlah firman Allah,dari hal segala isi rumah raja Yehuda:Jikalau engkau bagi-Ku seperti Gileaddan kemuncak Libanon sekalipun niscayaAku akan menjadikan dikau suatu hutanseperti negri yang tiada didudukki orang.7Maka Aku akan melepaskan beberapaorang akan membinasakan dikaumasing-masing dengan senjatanya makaialah akan menebang segala pohonarasmu yang pilihan lalu mencampakkandia ke dalam api.8Maka beberapa bangsa orang akanlalu dekat negri ini serta berkata seorangkepada seorang: Mengapakah negri yangbesar ini telah dilakukan Allah demikian.9Maka jawabnya: Kelak sebabdimankirkannya perjanjian TuhannyaAllah lalu menyembah dewa-dewa orangserta berbuat ibadat kepadanya."10 Janganlah kamu menangiskanorang-orang mati dan jangan kamumeratapkan dia melainkan hendaklahkamu menangiskan orang yang tertawanitu dengan tersedih-sedih karena

Page 917: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.11–15 112

sekali-kali ia akan kembali lagi dan tiadadilihatnya tanah ini lagi.11Karena demikianlah firman Allah akanhal Salum bin Yosia, raja Yehuda, yangtelah berkerajaan akan ganti ayahnya,Yosia itu, dan yang telah keluar daridalam tempat ini: "Bahwa tiada ia akankembali lagi12melainkan di tempat ia ditawan orangitu di sanalah ia akan mati dan tiadaakan dilihatnya tanah ini lagi."13Susahlah bagi orang yangmembangunkan rumahnya olehkelakuan yang tiada benar dan segalabiliknya oleh kelakuan yang tiada adilyang menyuruh sesamanya manusiabekerja dengan percuma dan tiadamemberi upahnya14yang berkata: "Bahwa aku hendakmembangunkan bagi diriku sebuahrumah yang besar dengan beberapabilik yang lapang," maka dibuatkannyabeberapa tingkap dibentangkannyalangit-langit dari pada kayu arasdisapunya dengan sedalinggam.15Masakan tetap kerajaanmu sebabengkau hendak memperbanyakkan kayuaras itu bukankah bapamu telah makan

Page 918: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.16–20 113

minum melakukan insaf dan keadilanmaka pada masa itu selamatlah ia.16Maka dibenarkannya hal orang miskindan papa dan pada masa itu selamatlahia. Bukankah dalam hal itu diketahuinyaakan Daku? demikianlah firman Allah.17Tetapi matamu dan hatimuhanyalah mencari tamak dan hendakmenumpahkan darah yang tiadabersalah dan mencari aniaya dankekerasan supaya membuat demikian.18Sebab itu demikianlah firman Allahakan hal Yoyakim bin Yosia, rajaYehuda: "Bahwa tiada orang akanmeratapkan dia dengan mengatakan:Wahai saudaraku laki-laki atau wahaisaudaraku perempuan dan tiada pulaorang akan meratapkan dia mengatakanwahai tuanku atau wahai kemuliaannya.19Melainkan ia akan ditanamkan orangseperti orang menanamkan bangkaikeledai yaitu dihelanya dan dibuangnyake luar pintu Yerusalem."20Naiklah engkau ke atas Libanonberseru-seru dan nyaringkanlah suaramudi Basan hendaklah engkau berseru dariAbarim karena segala kekasihmu telahbinasa.

Page 919: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.21–25 11421Maka Aku telah berfirman kepadamupada masa engkau sentosa tetapikatamu: "Tiada aku mau mendengar."Maka demikianlah jalanmu dari padamasa mudamu yaitu tiada engkaudengar akan suara-Ku.22Maka segala gembalamu akandimakan habis oleh angin dan segalakekasihmu akan menjadi tawanansesungguhnya pada masa itu engkauakan beroleh malu dan aib sebab segalakejahatanmu.23Hai engkau yang duduk di atasLibanon dan yang bersarang pada pohonaras alangkah sangat engkau akandikasihankan orang tatkala sengsaraitu datang ke atasmu yaitu kesakitanseperti perempuan yang sakit beranak.24Maka firman Allah: "Demi hayat-Ku,Konya bin Yoyakim, raja Yehuda itu,seolah-olah cincin pada tangan kanan-Kusekalipun niscaya Kucabutkan dikau daripadanya25 lalu Kusuruhkan ke tangan orangyang menuntut nyawamu dan ke tanganorang yang engkau takuti yaitu ketangan Nebukadnezar, raja Babel itu,dan ke tangan orang Kasdim.

Page 920: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 22.26–23.1 11526Maka Aku akan mencampakkandikau serta dengan ibumu yangmemperanakkan dikau itu ke tanahyang lain yang bukan tempat engkaudiperanakkan maka di sanalah kelakengkau kedua akan mati.27Adapun akan tanah yang hatinyarindu hendak kembali ke sana makatiadalah ia akan kembali ke situ."28Maka akan Konya ini yaitu suatubekas yang pecah lagi hinakah yaitusuatu bekas yang tiada dikehendakiorangkah mengapakah sekaliannya itutelah dicampakkan baik ia baik segalaketurunannya lalu dicampakkan akan diake tanah yang belum diketahuinya.29Hai bumi, hai bumi, hai bumidengarlah olehmu akan firman Allah.30Maka demikianlah firman Allah:"Suratkanlah hal orang ini tiada beranakdan seorang yang tiada akan beruntungseumur hidupnya karena dari padasegala keturunannya seorangpun tiadaakan beruntung serta duduk di atastakhta kerajaan Daud atau memerintahlagi di tanah Yehuda."

231 "Susahlah hal segala gembalayang membinasakan serta

Page 921: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.2–4 116

mencerai-beraikan segala domba yang dipadang rumput-Ku," demikianlah firmanAllah.2Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan bani Israel itu akan hal segalagembala yang menggembalakankaumku: "Bahwa kamu telah mencerai-beraikan segala domba-Ku sertamenghalaukan dia dan tiada kamumemeliharakan dia ingatlah olehmubahwa Aku akan membalas atasmusegala kejahatan perbuatanmu itu,demikianlah firman Allah.3Maka Aku akan mengumpulkansegala baki domba-Ku yang lagi tinggalitu dari dalam segala negri yangtelah Kuhalaukan dia ke sana danAku akan mengembalikan dia kepadasegala kandangnya maka sekaliannyaakan berbiak dan bertambah-tambahbanyaknya.4Maka Aku akan menentukan atasnyabeberapa gembala maka ialah akanmenggembalakan dia dan tiada iaakan takut lagi atau terperanjat danseekornyapun tiada akan hilang,demikian firman Allah.

Page 922: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.5–9 1175Maka demikianlah firman Allah:Bahwa harinya akan datang kelak Akuakan menumbuhkan bagi Daud suatutunas yang benar maka ialah kelak akanberkerajaan seperti raja serta melakukanbudi dan ia akan melakukan insaf dankeadilan di tanah ini.6Maka pada zamannya itu kelak Yehudaitu akan selamat dan Israelpun akanduduk dengan aman adapun namanyayang disebut orang akan dia demikian iniyaitu Allah kebenaran kita.7Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelak tiadalagi orang berkata begini yaitu: Demihayat Allah yang telah membawa baniIsrael itu keluar dari tanah Mesir,8melainkan begini yaitu: Demihayat Allah yang telah membawa danmenghantarkan segala keturunan isirumah Israel itu dari negri utara dandari segala negri yang telah Kuhalaukandia ke sana dan ia akan duduk kelak didalam tanahnya sendiri."9Akan hal segala nabi. Maka hancurlahhatiku di dalam dadaku dan gementarlahsegala tulangku adapun halku sepertiorang mabuk bahkan seperti orang yang

Page 923: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.10–14 118

kalah oleh air anggur yaitu oleh karenaAllah dan oleh karena segala firman-Nyayang kudus itu.10Karena tanah ini penuhlah denganorang yang berzinah sebab tanahini berdukacita oleh karena sumpahdan segala padang rumput di tanahbelantarapun telah kukeringkan makajahatlah jalannya itu dan kuasanyapuntiada benar.11 "Karena nabi dan imampun kedua-duanya tiada beragama bahkan di dalamrumah-Ku sekalipun telah Kudapatikejahatannya, demikianlah firman Allah.12Sebab itu perjalanannya akan adabaginya seperti di tempat licin dalamgelap dan semuanya akan dihalaukanke sana lalu jatuh karena Aku akanmendatangkan ke atasnya celaka yaitutahun pembalasannya, demikianlahfirman Allah.13Maka di antara segala nabi Samariaitu Aku telah melihat kebodohannyasemuanya bernubuat dengan nama Baalsehingga disesatkannya kaum-Ku Israelitu.14Maka di antara segala nabiYerusalempun Aku telah melihat suatu

Page 924: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.15–17 119

perkara hebat yaitu semuanya berbuatzinah serta menurut jalan yang dustadan menguatkan tangan segala orangyang berbuat jahat sehingga seorangpuntiada bertobat dari pada kejahatannyamaka semuanya telah menjadi bagi-Kuseperti Sodom dan segala orang yangduduk dalamnya itupun suatu Gomora."15Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara dari hal segalanabi: "Bahwa Aku akan memberi iamakan poko baru serta memberi iaminum air hampedu karena dari padapihak segala nabi Yerusalem itu kelakuanyang tiada beragama itu telah keluarpada seluruh tanah ini."16Maka demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Janganlah kamudengar akan perkataan segala nabiyang bernubuat kepadamu karenayang diajarkannya kepadamu itu sia-siabelaka dan yang dikatakannya itu suatupenglihatan yang terbit dari pada hatinyasendiri bukannya dari pada lidah Allah.17Maka senantiasa ia berkata kepadaorang yang menghinakan aku adapunfirman Allah itu: Bahwa kamu akanberoleh sejahtera dan lagi kepada segala

Page 925: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.18–22 120

orang yang menurut jalan kekerasanhatinya sendiri itu, demikianlah katanya:Bahwa satu celakapun tiada akan datangke atasmu.18Karena siapa gerangan telah hadirdalam majelis bicara Allah sehinggadiketahuinya dan didengarnya akanfirman itu dan siapa gerangan yang telahmengecamkan firman atau mendengardia.19Bahwasanya telah keluarlah ributAllah yaitu murka-Nya bahkan suatuangin punting beliung maka yaitu akanpecah menimpa kepala orang jahat.20Adapun murka Allah itu tiada akanundur sehingga diperbuat-Nya sertadilakukan-Nya segala niat hati-Nya makapada kemudian hari kelak kamu akanmengerti dengan sempurnanya.21 "Maka sungguhpun tiada Akumenyuruhkan nabi-nabi itu tetapisemuanya berlari-lari dan sungguhpuntiada Aku berfirman kepadanya tetapisemuanya telah bernubuat.22Tetapi jikalau kiranya semuanyatelah hadir dalam majelis bicara-Kuniscaya diperdengarkannya segalafirman-Ku kepada kaum-Ku sehingga

Page 926: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.23–27 121

dikembalikannya dari pada jalannyayang jahat itu dan dari pada kejahatansegala perbuatannya.23Maka firman Allah: Bahwa Aku iniTuhan yang dekat sajakah bukankah AkuTuhan yang jauhpun.24Masakan orang dapat melindungkandirinya pada tempat yang tersembunyisehingga tiada dapat Kulihat akan diademikianlah firman Allah. Bukankah Akumemenuhi langit dan bumi demikianlahfirman Allah.25Bahwa Aku telah mendengarperkataan segala nabi yang bernubuatdusta dengan nama-Ku mengatakan:Aku telah bermimpi, aku telah bermimpi!26Berapa lamakah lagi kelak segalanabi yang bernubuat dusta itu menaruhyang demikian dalam hatinya yaitusegala yang bernubuat seperti tipu dayahatinya sendiri27yang ingat hendak memberikaum-Ku melupakan nama-Ku olehsegala mimpinya yang diceritakannyaseorang kepada seorang itu sepertinenek moyangnyapun telah melupakannama-Ku oleh karena Baal.

Page 927: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.28–32 12228Adapun nabi yang telah bermimpiitu biarlah diceritakannya mimpinyadan barangsiapa yang ada padanyafirman-Ku biarlah ia memimpikanfirman-Ku itu dengan sinarnya. Makaapakah sangkutannya gandum itudengan batangnya? demikianlah firmanAllah.29Bukankah firman-Ku itu sepertiapi dan seperti pemukul besi yangmenghancurkan batu? demikianlahfirman Allah.30Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku hendak melawan segala nabiyang mencuri firman-Ku seorang daripada seorang.31Maka demikianlah firman Allah bahwaAku hendak melawan segala nabi yangberkata dengan lidahnya bahwa inilahfirmannya.32Maka firman Allah bahwa Aku hendakmelawan orang yang bernubuatkanmimpi yang dusta lalu menceritakandia serta menyesatkan kaum-Ku olehdustanya dan oleh kemegahannyayang sia-sia itu maka bukannya Akusekali-kali yang menyusahkan dia atauberpesan kepadanya dan sekali-kali

Page 928: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.33–37 123

tiada ia akan memberi faedah kepadakaum ini, demikianlah firman Allah.33Maka jikalau ditanya kepadamuoleh kaum ini atau oleh seorang nabiatau seorang imam mengatakan:Bagaimanakah wahyu Allah niscayaengkau akan berkata kepadanya wahyumana bahwa Aku hendak membuangkankamu, demikianlah firman Allah.34Adapun akan hal segala nabi atauimam atau kaum yang mengatakanbahwa inilah wahyu Allah tak dapat tiadaAku akan menghukumkan orang itudengan segala isi rumahnya.35Maka demikianlah yang hendakkamu katakan masing-masing kepadakawannya dan masing-masing kepadasaudaranya apakah jawab Allah dan lagiapakah firman Allah.36Akan tetapi wahyu Allah itu jangankamu sebutkan lagi karena bagi masing-masing orang itu perkataan sendiri jugaakan menjadi wahyunya karena kamutelah membalikkan segala firman Tuhanyang hidup itu bahkan perkataan AllahTuhan segala tentara dan Tuhan kami.37Maka demikianlah yang hendak kamukatakan kepada nabi itu apakah yang

Page 929: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 23.38–24.1 124

dijawab Allah padamu dan lagi apakahfirman Allah itu.38Tetapi jikalau kamu mengatakanwahyu Allah niscaya demikianlahfirman Allah adapun sebab kamumengatakan perkataan ini yaitu wahyuAllah pada hal Aku menyuruhkan orangkepadamu mengatakan janganlah kamumengatakan wahyu Allah39 sebab itu Aku semata-mata akanmelupakan kamu dan Aku akanmembuangkan kamu serta dengan negriyang telah Kukaruniakan kepadamu dankepada segala nenek moyangmu itu jauhdari pada hadirat-Ku40maka Aku akan mendatangkan keatasmu suatu kecelaan yang kekal dansuatu malu yang kekal yang tiada akandilupakan orang."

241Maka telah dinyatakan Allahkepadaku bahwa adalah dua

bakul berisi buah ara terletak dihadapan kaabah Allah yaitu kemudiandari pada Yekhonya bin Yoyakim, rajaYehuda, dan segala penghulu Yehudadengan segala tukang kayu dan tukangbesi itu telah ditawan dari Yerusalem

Page 930: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 24.2–6 125

oleh Nebukadnezar, raja Babel, laludibawanya ke Babel.2Maka dalam sebuah bakul itu adabuah ara yang terlalu baik seperti buahara yang mula-mula masuk tetapi dalambakul yang lain ada buah ara yang tiadabaik sekali yang tiada dapat dimakanorang sebab tiada baik.3Maka firman Allah kepadaku: "HaiYeremia apakah yang engkau lihat?"Maka jawabku: "Buah ara! Adapun buahara yang baik itu terlalu baik adanyadan yang tak baik itu tak baik sekalisehingga tak dapat dimakan orang sebabtak baik."4Maka datanglah firman Allah itukepadaku:5 "Bahwa demikianlah firman AllahTuhan bani Israel: Adapun seperti buahara yang baik ini demikianlah kelak Akuakan mengindahkan segala tawananYehuda yang telah Kupindahkan daritempat ini ke tanah orang Kasdim akanmendatangkan kebajikan atasnya.6Karena Aku akan menilik kepadanyadengan tilik kebajikan dan Aku akanmembawa dia kembali ke tanahnyamaka Aku akan membangunkan dia dan

Page 931: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 24.7–10 126

tiada Aku rubuhkan maka Aku akanmenanam dia dan tiada Kucabutkan.7Maka Aku akan mengaruniakankepadanya suatu hati yang dapatmengetahui akan Daku bahwa AkulahAllah maka ialah akan menjadi kaum-Kudan Aku akan menjadi Tuhannya karenaorang-orang itu kelak akan kembalikepada-Ku dengan sebulat-bulat hatinya.8Adapun seperti buah ara yangtiada baik yang tiada dapat dimakanorang sebab tak baik sesungguhnya,demikianlah firman Allah, bahwa begitujuga Aku akan menyerahkan Zedekia,raja Yehuda, dengan segala penghulunyadan baki orang Yerusalem yang lagitinggal di tanah ini dan segala yangtinggal di tanah Mesir9bahkan Aku akan menyerahkan diaakan dibantingkan ke sana kemari diantara segala kerajaan dunia ini supayamendatangkan celaka supaya ia menjadisuatu kecelaan dan perumpamaan dansuatu sindiran dan suatu kutuk barangdi mana tempat Aku akan menghulurkandia ke sana.10Dan di antara orang-orang itu Akuakan menyuruhkan pedang dan bala

Page 932: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.1–4 127

kelaparan dan bala sampar sehinggadihapuskan dari atas tanah yang telahKukaruniakan kepadanya dan kepadasegala nenek moyangnya."

251Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia akan hal

segenap kaum Yehuda pada tahun yangkeempat dari pada kerajaan Yoyakimbin Yosia, raja Yehuda, yaitu padatahun yang keenam dari pada kerajaanNebukadnezar, raja Babel.2Maka oleh Nabi Yeremiadisampaikannya firman Allah kepadasegenap kaum Yehuda dan kepadasegala orang isi Yerusalem demikian ini:3 "Adapun mulai dari pada tahun yangketiga belas dari pada kerajaan Yosiabin Amon, raja Yehuda, sampai kepadahari ini yaitu dua puluh tiga tahunlamanya firman Allah telah datangkepadaku dan aku telah menyampaikandia kepadamu serta bangun pagi-pagisupaya kusampaikan tetapi tiada kamumau mendengar.4Maka telah disuruh Allah kepadamusegala hamba-Nya nabi-nabi itu sertabangun pagi-pagi supaya menyuruhkandia tetapi tiada kamu mau mendengar

Page 933: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.5–9 128

atau mencenderungkan telingamu akanmendengar5maka katanya: Kembalilah kiranyakamu masing-masing dari pada jalanmuyang jahat dan dari pada perbuatanmuyang jahat supaya kamu duduk ditanah yang telah dikaruniakan Allahkepadamu dan kepada segala nenekmoyangmu dari dahulu kala hinggasampai selama-lamanya6dan janganlah kamu mengikutdewa-dewa orang supaya berbuatibadat kepadanya dan menyembah diadan janganlah kamu membangkitkanmurka-Ku oleh perbuatan tanganmusupaya jangan Aku mendatangkanbencana atasmu.7Maka firman Allah: Bahwa tiadajuga kamu mau mendengar akan Dakusupaya kamu membangkitkan murka-Kuoleh perbuatan tanganmu sehinggamendatangkan celaka atas dirimu.8Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara, karena tiada kamumau mendengar akan firman-Ku9 sebab itu Aku hendak menyuruhambil segala kaum yang di sebelahutara, demikianlah firman Allah, dan

Page 934: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.10–13 129

Aku akan menyuruh kepada hamba-KuNebukadnezar, raja Babel, dan Aku akanmembawa dia akan menyerang tanahini dan segala orang isinya dan segalabangsa yang berkeliling dan Aku akanmenghilangkan dia serta menjadikandia suatu ajaib dan suatu sindiran dankerusakkan yang kekal.10Dan lagi Aku akan memutuskandari antara orang-orang itu akan suarakesukaan dan suara termasa dan suarapengantin laki-laki dan perempuan danbunyi kisaran dan terang pelitanya.11Maka segenap tanah ini akan menjadisuatu kerusakkan dan suatu ajaib dansegala bangsa ini akan menjadi hambaraja Babel tujuh puluh tahun lamanya.12Maka akan jadi kelak setelahgenaplah tujuh puluh tahun itubahwa Aku akan menghukumkan rajaBabel serta dengan bangsa itu sebabkejahatannya, demikianlah firman Allah,serta dengan tanah orang Kasdim itupunmaka Aku akan menjadikan dia suatukerusakkan yang kekal.13Maka Aku akan mendatangkan keatas tanah itu segala sesuatu yang telahAku firmankan atasnya yaitu segala

Page 935: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.14–18 130

sesuatu yang tersurat di dalam kitab iniyang telah dinubuatkan oleh Yeremiaakan hal segala bangsa itu.14Karena beberapa bangsa danbeberapa raja yang besar-besar akanmemperhambakan dia bahkan dia jugadan Aku akan membalas kepadanyasekadar kelakuannya dan sekadarperbuatan tangannya."15Karena demikianlah firman AllahTuhan bani Israel itu kepadaku:"Ambillah dari pada tangan-Ku akanpiala yang berisi murka-Ku ini dan beriminum segala bangsa yang Kusuruhkandikau kepadanya itu.16Maka sekaliannya akan minum kelakserta terawing-awing dan menjadigila oleh sebab pedang yang akanKusuruhkan di antaranya.17Maka kuambillah piala itu dari padatangan Allah lalu kuberi minum segalabangsa yang telah aku disuruhkan Allahkepadanya18yaitu Yerusalem dan segala negriYehuda serta dengan raja-rajanyadan segala penghulunya sehinggamenjadikan dia suatu kerusakkan dan

Page 936: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.19–26 131

suatu ajaib dan suatu sindiran dan suatukutuk seperti yang ada pada hari ini.19Dan Firaun, raja Mesir, dengan segalapegawainya dan segala penghulunya dansegala rakyatnya20dan segala bangsa campuran dansegala raja negri Us dan segala rajanegri orang Filistin dan Askelon dan Gazadan Ekron dan segala bapa Asdod21dan Edom dan Moab dan segala baniAmon22dan segala raja Tirus dan segala rajaSidon dan segala raja pulau-pulau yangdi sebelah laut23dan lagi Dedan dan Tema dan Busdan segala orang yang bercukur kakirambutnya24dan segala raja negri Arab dan segalaraja bangsa campuran yang duduk ditanah belantara25dan segala raja Zimri dan segala rajaElam dan segala raja orang Madai26dan segala raja tanah utara yangjauh-jauh dan yang dekat seorangdengan seorang dan segala kerajaandunia yang di atas muka bumi dan rajaSesakhpun kelak akan minum kemudiandari pada sekalian.

Page 937: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.27–30 13227Maka hendaklah engkau berkatapada orang-orang itu, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara ituTuhan bani Israel: Hendaklah kamuminum lalu mabuk sampai kamu muntahlalu rebah dan jangan bangkit lagi olehsebab pedang yang akan kusuruhkan diantaramu itu.28Maka akan jadi kelak jikalau enggania dari pada menerima piala itu daripada tanganmu supaya minum niscayaengkau akan berkata kepadanya:Demikian firman Allah Tuhan segalatentara bahwa sesungguhnya kamu akanminum juga.29Karena Aku mendatangkan celakaini mulai dari pada negri yang disebutdengan nama-Ku sebab itu masakankamu semata-mata lepas dari padasiksa. Tetapi kamu tiada akan lepas daripada siksa karena Aku akan memanggilsuatu pedang datang ke atas segalaorang isi bumi, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara.30Sebab itu hendaklah engkaunubuatkan kepadanya segala firman iniserta berkata kepadanya: Bahwa Allahakan bertampik dari tempat yang tinggi

Page 938: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.31–33 133

serta menyaringkan suara-Nya daritempat kedudukkan-Nya yang kudus itumaka Ia akan bertampik dengan hebatbunyinya atas kandang-Nya dan Ia akanberseru akan hal segala isi bumi sepertiseru orang yang mengirik buah anggur.31Maka bunyian akan sampai hinggake ujung bumi karena Allah berbantah-bantah dengan segala bangsa dan Iaakan menghadap bicara serta dengansegala manusia adapun akan segalaorang jahat itu diserahkannya kelakkepada mata pedang, demikianlahfirman Allah.32Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: "Bahwa adalah suatucelaka akan keluar dari pada bangsadatang kepada bangsa dan suatu ributyang besar akan turun dari segala ujungbumi.33Maka pada hari itu segala mayatorang yang dibunuh Allah akanberkaparan dari pada ujung bumi sampaikepada ujungnya maka tiada akandiratapi orang akan dia dan tiada iadikumpulkan atau dikuburkan melainkansekaliannya akan menjadi baja di atasmuka bumi.

Page 939: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 25.34–26.1 13434Hai segala gembala hendaklah kamumeraung serta berteriak hendaklahkamu berkabung dalam abu hai kepalakawanan kambing karena telah genaplahhari kamu akan dibantai dan Aku akanmemecahkan kamu sehingga kamujatuh seperti bekas yang indah-indah.35Maka segala gembala itu tiada akanmendapat jalan hendak lari dan kepalakawan kambing itu tiada dapat jalankelepasan.36Maka kedengaranlah teriak segalagembala itu dan raung kepala kawanankambing itu karena padang rumputnyaitu dibinasakan Allah.37Maka segala kandang yang di dalamaman itu telah dijadikan senyap sebabkehangatan murka Allah.38Maka ia telah keluar dari tempatia berlindung itu seperti singa karenatanahnya telah menjadi suatu ajaib olehsebab pembinasa itu amat garang dansebab kehangatan murkanya."

261Maka pada permulaan kerajaanYoyakim bin Yosia, raja Yehuda

itu, datanglah firman ini dari pada Allahyaitu:

Page 940: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.2–5 1352Demikianlah firman Allah: "Hendaklahengkau berdiri di dalam halamanrumah Allah serta berkata-kata kepadasegala orang isi negri-negri Yehudayang datang hendak sembahyang kerumah Allah serta sampaikan segalafirman yang Kusuruh engkau sampaikankepadanya sepatah katapun janganengkau kurangkan.3Mudah-mudahan didengarnya akandia lalu bertobat masing-masing daripada jalannya yang jahat supaya Akupunmenyesal dari pada segala celaka yangAku hendak melakukan ke atasnyasebab kejahatan segala perbuatannya.4Maka hendaklah engkau berkatakepadanya: Demikianlah firman Allah:Jikalau kamu tiada mau mendengarakan daku sehingga kamu menurutjalan Taurat-Ku yang telah Kuhadapkankepadamu5dan sehingga kamu mendengar akansegala perkataan hamba-hamba-Kuyaitu segala nabi yang Kusuruhkankepadamu serta Kubangun pagi-pagihendak menyerahkan dia tetapi tiadakamu mau mendengar

Page 941: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.6–10 1366niscaya rumah ini Kujadikan sepertiSilo dan negri inipun kelak Aku jadikanseperti kutuk bagi segala bangsa yang dibumi."7Maka oleh segala imam dan segalanabi dan segenap kaum itu didengarnyaYeremia mengatakan segala perkataanitu di dalam rumah Allah.8Adapun apabila selesailah Yeremiadari pada mengatakan segala sesuatuyang disuruh Allah akan dia mengatakankepada segenap kaum itu makaditangkap oleh segala imam dannabi-nabi dan segenap kaum itu akan diaserta berkata: "Tak dapat tiada engkaumati dibunuh.9Mengapakah engkau telah bernubuatdengan nama Allah mengatakan: Bahwarumah ini akan menjadi sama sepertiSilo dan negri inipun akan menjadi sunyisehingga seorangpun tiada akan dudukdalamnya." Maka oleh segenap kaum itudikepungnya Yeremia itu dalam rumahAllah.10Maka didengar oleh segenappenghulu akan hal itu maka datanglah iadari istana baginda ke rumah Allah lalu

Page 942: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.11–15 137

duduklah semuanya di muka pintu barurumah Allah.11Maka kata segala imam dan nabi-nabiitu kepada segala penghulu dan kepadasegenap kaum itu demikianlah: "Bahwapatutlah orang ini dibunuh karena iatelah bernubuat atas negri ini sepertiyang telah kamu dengar dengantelingamu."12Tetapi kata Yeremia kepada segalapenghulu dan kepada segenap kaum itudemikian: "Bahwa telah disuruh Allahakan bernubuat akan hal rumah ini danakan hal negri ini seperti segala firmanyang telah kamu dengar itu.13Akan sekarang hendaklah kamumembetulkan segala jalanmu danperbuatanmu dan dengarlah olehmuakan suara Tuhanmu Allah niscaya Allahakan menyesal dari pada segala celakayang telah difirmankan-Nya atasmu.14Adapun aku ini di dalam tanganmulahperbuatlah olehmu akan dakubarang yang baik dan benar padapemandanganmu.15Hanya ketahuilah olehmu dengansesungguhnya bahwa jikalau aku kamubunuh niscaya kamu tanggungkan

Page 943: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.16–19 138

darah orang yang tiada bersalah atasdirimu dan atas negrimu dan atassegala orang isinya karena sebenarnyaaku disuruhkan Allah kepadamu akanmenyampaikan segala firman ini ketelingamu."16Lalu kata segala penghulu dansegenap kaum itu kepada segala imamdan nabi-nabi itu: "Bahwa tiada patutorang ini kena hukum bunuh karena iatelah berkata-kata kepada kita dengannama Tuhan kita Allah."17Maka berbangkitlah pula beberapapenghulu-penghulu tanah itu laluberkata kepada segenap perhimpunankaum itu demikian:18 "Bahwa Mikha, orang Moresyet, telahbernubuat pada zaman Hizkia, rajaYehuda, serta berkata kepada segenapkaum Yehuda itu: Demikian firman AllahTuhan segala tentara: Bahwa Sion iniakan dibajak orang serta ladang danYerusalempun akan menjadi beberapatimbunan batu dan gunung rumah itupunseperti segala tempat yang tinggi-tinggidalam rimba.19Sudahkah ia dibunuh oleh Hizkia,raja Yehuda itu, dan oleh segala orang

Page 944: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.20–23 139

Yehuda bukankah baginda itu takutakan Allah serta memohonkan karuniaAllah sehingga Allah menyesal dari padacelaka yang telah difirmankannya atasorang-orang itu. Jikalau kita berbuatdemikian niscaya menjadi dosa besaratas nyawa kita sendiri20Maka ada orang lain pula yang telahbernubuat dengan nama Allah yaitu Uriabin Semaya, orang Kiryat-Yearim makaialah telah bernubuat akan hal negri inidan akan hal tanah ini setuju denganperkataan Yeremia ini21 setelah didengar oleh raja Yoyakimserta dengan segala orangnya yanggagah-gagah dan segala penghulu ituakan perkataan orang itu maka bagindaitu hendak membunuh dia tetapi demididengar Uria akan hal itu maka takutlahia lalu lari sampai ke Mesir22maka oleh raja Yoyakimdisuruhkannya beberapa orang keMesir yaitu Elnatan bin Akhbor danbeberapa orang sertanya pergi ke Mesir23maka diambilnya Uria itu dari Mesirdibawanya menghadap raja Yoyakimmaka iapun membunuh dia dengan

Page 945: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 26.24–27.5 140

pedang dicampakkannya mayatnya kedalam kubur orang kebanyakan.24Tetapi tangan Ahikam bin Safanadalah menyertai Yeremia supaya jangandiserahkannya ke tangan kaum itu akandibunuh.

271Maka pada permulaan kerajaanYoyakim bin Yosia, raja Yehuda

itu, datanglah firman ini dari pada Allahkepada Yeremia.2Bahwa demikianlah firman Allahkepadaku: "Perbuatkanlah bagi dirimutali dan kayu pasang lalu kenakanlahpada tingkapmu3kemudian kirimkanlah dia kepada rajaEdom dan kepada raja Moab dan kepadaraja bani Amon dan kepada raja Tirusdan kepada raja Sidon dengan tangansegala utusan yang datang ke Yerusalemmenghadap Zedekia, raja Yehuda,4 suruhlah orang-orang itumenyampaikan kepada tuan-tuannyaperkataan ini: Demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Beginilah yang hendak kamusampaikan kepada tuan-tuanmu:5Bahwa Aku telah menjadikan bumiini serta segala manusia dan segala

Page 946: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 27.6–8 141

binatang yang di atas muka bumi olehsangat kodrat-Ku dan oleh tangan-Kuyang terhulur maka Kukaruniakan diakepada barangsiapa yang benar kepadahati-Ku.6Akan sekarang Aku telahmengaruniakan segala tanah inike tangan hamba-Ku Nebukadnezar,raja Babel, dan segala binatang yang dihutanpun telah Kukaruniakan kepadanyaakan menjadi hambanya.7Maka segala bangsapun akan taklukkepadanya dan kepada anaknya dankepada cucunya hingga sampai kepadazaman yang tertentu atas tahtanyasendiri barulah beberapa bangsa danbeberapa raja yang besar-besar kelakakan memperhambakan dia.8Maka akan jadi kelak bahwa barangsesuatu bangsa atau kerajaan yangtiada mau takluk kepada Nebukadnezar,raja Babel itu, dan yang tiada maumenundukkan tengkuknya ke bawah kukraja Babel itu niscaya bangsa itu kelakAku hukumkan dengan pedang dandengan bala kelaparan dan dengan balasampar sehingga Aku membinasakan

Page 947: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 27.9–12 142

dia oleh tangannya, demikianlah firmanAllah.9Tetapi akan kamu ini janganlah kamudengar akan segala nabimu atau akansegala pawangmu atau akan segalamimpimu atau akan segala orangmuyang memakai hikmat atau akansegala tukang manteramu yang berkatakepadamu: Bahwa tiada kamu akanmenjadi hamba kepada raja Babel10karena di sanalah yangdinubuatkannya kepadamu itusupaya dijauhkannya kamu dari padatanahmu dan supaya Aku menghulurkankamu sehingga kamu binasa.11Tetapi barang sesuatu bangsa yangmenundukkan tengkuknya ke bawah kukraja Babel itu lalu memperhambakandirinya kepadanya niscaya bangsa itukelak Aku tinggalkan dalam tanahnyasendiri, demikian firman Allah, makasekaliannya akan mengerjakan dia sertaduduk dalamnya."12Maka kusampaikanlah segala firmanitu kepada Zedekia, raja Yehuda itumengatakan: "Tundukkanlah tengkukmuke bawah kuk raja Babel itu dan

Page 948: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 27.13–16 143

perhambakanlah dirimu kepadanya dankepada kaumnya supaya kamu hidup.13Apa guna engkau mati baik engkaubaik segala rakyatmu oleh pedangdan oleh bala kelaparan dan olehbala sampar seperti firman Allah darihal segala bangsa yang tiada maumemperhambakan dirinya kepada rajaBabel.14 Janganlah kamu dengar akanperkataan segala nabi yang mengatakankepadamu bahwa tiada kamu akanmenjadi hamba raja Babel itu karenabohonglah yang dinubuatkannyakepadamu itu.15Karena bukannya Aku yangmenyuruhkan dia, demikianlah firmanAllah, melainkan bohonglah yangdinubuatkannya dengan nama-Kusupaya aku menghulurkan kamu dansupaya kamu binasa baik kamu baiksegala nabi yang bernubuat kepadamuitupun."16Dan lagi kataku kepada segala imamdan kepada segenap kaum ini: "Bahwademikianlah firman Allah: Janganlahkamu dengar akan perkataan segalanabimu yang bernubuat kepadamu

Page 949: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 27.17–20 144

demikian: Bahwa segala perkakas rumahAllah kelak akan dibawa pulang dariBabel dengan segeranya karena bohongjuga yang dinubuatkannya itu.17 Janganlah kamu dengar akandia melainkan hendaklah kamumemperhambakan dirimu kepada rajaBabel supaya kamu hidup apa guna negriini akan menjadi suatu kerusakkan.18Tetapi jikalau sungguh orang-orangitu nabi dan jikalau firman Allah itu adasertanya biarlah kiranya ia memohonkankepada Allah Tuhan segala tentarasupaya segala perkakas yang lagi tinggaldi dalam rumah Allah dan di dalamistana raja Yehuda dan di Yerusalempunjangan dibawa pergi ke Babel.19Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara itu dari hal keduatiang dan dari hal kolam itu dan darihal segala alasnya dan dari hal segalaperkakas yang lain-lain yang lagi tinggaldi dalam negri ini20yang tiada dibawa pergi olehNebukadnezar, raja Babel itu, tatkaladitawannya akan Yekhonya bin Yoyakim,raja Yehuda itu, dari Yerusalem ke Babel

Page 950: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 27.21–28.2 145

serta dengan segala orang bangsawanYehuda dan di Yerusalem21bahkan demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael dari hal segala perkakas yanglagi tinggal di dalam rumah Allah dandi dalam istana raja Yehuda dan diYerusalem22bahwa sekaliannya akan dibawapergi ke Babel lalu tinggal di situ sampaikepada hari Aku menghukumkan orang-orang itu, demikianlah firman Allah,barulah Aku akan membawa semuanyabaik kemari serta mengembalikan diakepada tempat ini."

281Maka jadilah pada tahun itu jugayaitu pada permulaan kerajaan

Zedekia, raja Yehuda, pada tahun yangkeempat dan bulan yang kelima makakata Nabi Hananya bin Azur, orangGibeon itu, kepadaku di dalam rumahAllah di hadapan segala imam dansegenap kaum itu:2 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Bahwa Aku telah memecahkan kuk rajaBabel itu.

Page 951: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 28.3–7 1463Maka dalam dua tahun genap kelakAku akan membawa pulang ke tempatini segala perkakas rumah Allah yangtelah diambil oleh Nebukadnezar, rajaBabel, dari tempat ini lalu dibawa keBabel4dan Aku akan membawa pulang ketempat ini Yekhonya bin Yoyakim, rajaYehuda, serta dengan segala orangYehuda yang tertawan yang telah pergike Babel, demikianlah firman Allahkarena Aku hendak memecahkan kukraja Babel itu."5Lalu kata Nabi Yeremia kepada NabiHananya di hadapan segala imam dan dihadapan segenap kaum yang berdiri didalam rumah Allah,6maka kata Nabi Yeremia itu: "Amin!Biarlah diperbuat Allah demikian danbiarlah disampaikan Allah segalaperkataanmu yang telah engkaunubuatkan itu sehingga membawapulang segala perkakas rumah Allahdan segala orang yang tertawan itu dariBabel ke tempat ini.7Tetapi dengarlah kiranya akanperkataan yang kusampaikan ke

Page 952: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 28.8–12 147

telingamu dan ke telinga segenap kaumini8adapun segala nabi yang dahulu daripadaku dan dahulu dari padamu daripurbakala itu telah bernubuat akan halbeberapa negri dan beberapa kerajaandari hal peperangan dan celaka dan balasampar.9Adapun nabi yang menubuatkansejahtera itu jikalau perkataannabi itu telah disampaikan barulahdiketahui orang akan hal nabi itubahwa sesungguhnya Allah juga yangmenyuruhkan dia."10Maka oleh Nabi Hananya diambilnyakayu pasang itu dari tengkuk NabiYeremia lalu dipatahkannya.11Maka kata Hananya di hadapansegenap kaum itu: "Bahwa demikianlahfirman Allah: Begitu juga kelak Akupatahkan kuk Nebukadnezar, rajaBabel, dari atas tengkuk segala bangsadalam dua tahun genap." Maka NabiYeremiapun pergilah.12Maka datanglah firman Allahkepada Yeremia kemudian dari padadipatahkannya Nabi Hananya akan

Page 953: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 28.13–16 148

pasang itu dari tengkuk Nabi Yeremiademikian ini:13 "Pergilah engkau katakan kepadaHananya: Demikianlah firman Allah:Bahwa engkau telah mematahkanpasang dari pada kayu tetapi engkauakan membuat pasang dari pada besiakan gantinya.14Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Bahwa Aku telah mengenakankuk dari pada besi kepada tengkuksegala bangsa ini supaya semuanyamenjadi hamba kepada Nebukadnezar,raja Babel, maka sekaliannya akanmenjadi hamba kepadanya dan segalabinatang yang di hutanpun telahKukaruniakan kepadanya."15Dan lagi kata Nabi Yeremia kepadaNabi Hananya: "Dengarlah olehmuhai Hananya, bukannya Allah yangmenyuruhkan dikau melainkan engkaumenyebabkan bangsa ini percaya akandusta.16Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan mengenyahkan engkaudari atas muka bumi maka pada tahunini juga kelak engkau akan mati sebab

Page 954: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 28.17–29.4 149

engkau telah mengatakan durhakakepada Allah."17Maka Nabi Hananya itupun matilahpada tahun itu juga dalam bulan yangketujuh.

291Bahwa inilah bunyi surat yangdikirim oleh nabi Yeremia dari

Yerusalem kepada segala baki orangtua-tua yang tertawan dan kepadasegala imam dan kepada segala nabidan kepada segenap kaum yangtelah ditawan oleh Nebukadnezar dariYerusalem ke Babel2 (yaitu kemudian dari pada rajaYekhonya dan bunda baginda dan segalasida-sida dan segala penghulu Yehudadan Yerusalem dan segala tukang kayubesi itu telah keluar dari Yerusalem)3dikirimnya dengan tangan Elasa binSafan dan Gemarya bin Hilkia (yaituutusan Zedekia, raja Yehuda, ke Babelkepada Nebukadnezar, raja Babel itu)4maka inilah bunyi surat itu:"Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan bani Israel kepadasegala orang tawanan yang telah Akusuruh orang menawan dari Yerusalem keBabel:

Page 955: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.5–8 1505Bahwa hendaklah kamumembangunkan rumah dan dudukdalamnya dan hendaklah kamumenanam beberapa kebun lalu makanhasilnya6dan ambillah istri bagi dirimu laluberanak laki-laki dan perempuan danhendaklah kamu memperistrikan anak-anakmu laki-laki serta mempersuamikananak-anakmu perempuan supayasemuanya itupun beranak laki-laki danperempuan maka hendaklah bertambah-tambah banyakmu di sana dan janganmenjadi kurang.7Maka hendaklah kamu memohonkansejahtera atas negri yang telah Kusuruhorang menawan kamu ke sana danberdoalah kepada Allah karenanyakarena dalam hal sejahtera negri itukelak kamupun akan beroleh sejahtera.8Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Janganlah kamu ditipu olehsegala nabi yang di tengah-tengahmuatau oleh segala pawangmu dan jangankamu dengar akan segala mimpi yangkamu suruh memimpikan itu.

Page 956: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.9–14 1519Karena dustalah yang dinubuatkannyadengan namak-Ku dan bukannya Akuyang menyuruhkan dia, demikian firmanAllah.10Karena demikianlah firman Allah:Bahwa setelah genaplah tujuh puluhtahun bagi Babel itu kelak Aku akanmelawat kamu serta sampaikankepadamu perjanjian-Ku yang baik itupada hal Aku mengembalikan kamu ketempat ini.11Karena Kuketahuilah akan segalapikiran yang Aku memikirkan akanhalmu, demikianlah firman Allah, yaitupikiran yang sejahtera bukannya yangjahat supaya Kukaruniakan kepadamusuatu pengharapan pada akhirnya.12Maka kamu akan berseru kepada-Kudan kamu akan berdoa kepada-Ku tetapitiada Aku mau mendengar akan kamu.13Maka kamu akan mencari Aku laludapat apabila kamu mencari akan Dakudengan sebulat-bulat hatimu.14Maka Aku akan kamu dapati,demikianlah firman Allah, dan Aku akanmengembalikan hal tawananmu dan Akuakan mengumpulkan kamu dari antarasegala bangsa dan dari segala tempat

Page 957: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.15–18 152

yang telah Kuhalaukan kamu ke sana,demikianlah firman Allah, dan Aku akanmembawa kamu pulang ke tempat yangtelah Kusuruh orang menawan kamudari sana.15Karena katamu bahwa telahditerbitkan Allah bagi kita beberapa nabidi Babel.16Karena demikianlah firman Allahdari hal raja yang duduk di atas takhtakerajaan Daud dan dari hal segenapkaum yang duduk dalam negri ini yaitusegala saudaramu yang tiada keluarsertamu dengan tertawan:17Maka demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: Bahwa Aku akanmenyuruhkan ke atasnya pedang danbala kelaparan dan bala sampar laluKujadikan dia seperti buah ara yangtiada baik dan yang tiada dapat dimakanorang sebab tak baik.18Maka Aku akan mengajar dia denganpedang dan dengan bala kelaparandan dengan bala sampar dan Aku akanmenyerahkan dia akan dibantingkan kesana ke mari di antara segala kerajaandunia ini sehingga menjadi suatu kutukdan suatu ajaib dan suatu kehinaan dan

Page 958: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.19–22 153

suatu kecelaan di antara segala bangsabarang ke mana Aku telah menghulurkandia19yaitu sebab tiada didengarnyaakan segala firman-Ku, demikianlahfirman Allah, yang telah Kupesankankepada segala hamba-Ku nabi-nabiitu serta bangun pagi-pagi hendakmenyuruhkan dia tetapi tiada juga kamumau mendengar, demikian firman Allah.20Sebab itu dengarlah olehmu akanfirman Allah hai kamu sekalian orangyang tertawan yang telah Aku suruhkandari Yerusalem ke Babel.21Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israeldari hal Ahab bin Kolaya dan dari halZedekia bin Maaseya yang bernubuatdusta kepadamu dengan nama-Kubahwa aku akan menyerahkan dia keNebukadnezar, raja Babel, maka iapunakan membunuh keduanya di hadapanmatamu22maka oleh segala orang Yehudayang tertawan di Babel itu kelak akandipakainya suatu sumpah demikiandijadikan Allah kiranya engkau sama

Page 959: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.23–26 154

seperti Zedekia dan seperti Ahab yangdibakar dengan api oleh raja Babel23 sebab keduanya telah berbuatpercabulan di antara orang Israelserta berbuat zinah dengan istrikawan-kawannya dan mengatakandusta dengan nama-Ku yang tiadaKupesani kepadanya maka Akulahyang mengetahuinya dan Akulah yangmenjadi saksi, demikianlah firmanAllah."24Maka hendaklah engkau mengatakanakan hal Semaya, orang Nehelam itu:25 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Karena engkau telah mengirim beberapapucuk surat dengan namamu sendirikepada segala orang kaum itu yang diYerusalem dan kepada imam Zefanyabin Maaseya dan kepada segala imammengatakan:26Bahwa telah diangkat Allah akandikau menjadi imam akan ganti imamYoyada supaya kamu menjadi pegawaidalam rumah Allah atas segala orangyang gila dan yang menjadikan dirinyanabi supaya engkau memasungkan danmerantaikan dia.

Page 960: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 29.27–32 15527Akan sekarang mengapa pula engkaubelum menghardik akan Yeremia, orangAnatot, yang mengaku dirinya nabibagimu28pada hal ia telah mengirim kepadakami yang di Babel ini mengatakanbahwa lama lagi hal tawanan ituhendaklah kamu membangunkan rumahdan duduk dalamnya dan hendaklahkamu menanam beberapa kebun lalumakan hasilnya."29Maka oleh imam Zefanya itudibacanya surat itu ke telinga nabiYeremia.30Lalu datanglah firman Allah kepadaYeremia begini:31 "Suruhkanlah orang kepada segalaorang tawanan itu mengatakan:Demikianlah firman Allah akan halSemaya, orang Nehelam itu, karenaSemaya itu telah bernubuat kepadamudengan tiada Aku menyuruhkan dia sertadisebabkannya kamu percaya akan yangdusta32 sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan menghukumkanSemaya, orang Nehelam itu, dan segalabenihnya maka tiada akan ada padanya

Page 961: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.1–5 156

seorangpun akan duduk di antara kaumini dan tiada ia akan melihat kebajikanyang akan Kudatangkan atas kaum-Ku,demikianlah firman Allah, karena iatelah mengatakan kata durhaka kepadaAllah."

301Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah: "Demikianlah firman Allah Tuhanbani Israel:2Adapun segala firman yang telahKufirmankan kepadamu itu hendaklahengkau suratkan dalam sebuah kitab.3Karena, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelak Akuakan mengembalikan segala orangkaum-Ku Israel dan Yehuda yangtertawan itu, demikianlah firman Allah,dan Aku akan mengembalikan diake tanah yang telah Kukaruniakankepada segala nenek moyangnya laludiperolehnya kelak akan dia."4Bahwa inilah segala firman Allah darihal Israel dan dari hal Yehuda:5 "Bahkan demikianlah firman Allah:Bahwa kami telah mendengar bunyisuara orang gemetar yaitu ketakutanbukannya sejahtera.

Page 962: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.6–10 1576Hendaklah kamu bertanya danperhatikanlah olehmu adakah laki-lakisakit beranak mengapa pula Aku lihatsegala laki-laki bercekak pinggangseperti perempuan yang sakit beranakdan segala mukanya berubah menjadipucat.7Aduhai karena besarlah hari itusehingga tiada samanya maka yaitulahmasa kesesakan bagi Yakub tetapi iaakan diselamatkan dari padanya.8Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa pada hari itu akanjadi kelak Aku akan mematahkan kuknyadari atas tengkuk serta memutuskansegala ikatmu dan orang gagahpun tiadaakan mempertuankan dia lagi9melainkan semuanya akan menjadihamba kepada Tuhannya Allah dankepada rajanya Daud itu yang akanKuterbitkan baginya.10Sebab itu janganlah engkau takut haihamba-Ku Yakub, demikianlah firmanAllah, dan janganlah engkau terkejuthai Israel karena Aku akan melepaskandikau dari negri yang jauh itu dansegala benihmupun dari tanah tempatia tertawan itu maka Yakub itu akan

Page 963: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.11–14 158

kembali kelak dan menjadi senang dansentosa dan seorangpun tiada akanmengejutkan dia.11Karena Akulah menyertai engkauakan menyelamatkan dikau, demikianlahfirman Allah, karena Aku akanmenghabiskan segala bangsabarang kemana Aku telah menceraiberaikan dikau tetapi tiada Aku maumenghabiskan dikau melainkan Akuhendak mengajar akan dikau dengansekadarnya dan sekali-kali tiada Akutinggalkan engkau sunyi dari padahukuman.12Karena demikianlah firman Allah:Bahwa lukamu itu tiada dapatdisembuhkan dan palu atasmu itu sangatberat.13Maka seorangpun tiada akanmembicarakan halmu supaya lukamudibabat dan tiada padamu sesuatupenawar.14Maka segala kekasihmu itu terlupalahakan dikau tiada dicarinya akan dikaukarena Aku telah memalu akan dikauseperti yang dipalu oleh seteru danseperti siksa orang yang bengis oleh

Page 964: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.15–18 159

karena sangat kejahatanmu sebabdosa-dosamu bertambah banyaknya.15Mengapakah engkau meraung olehsebab lukamu maka kesakitanmuitu tiada dapat disembuhkan makaAku telah melakukan dikau demikianini oleh karena sangat kejahatanmusebab dosa-dosamu bertambah-tambahbanyaknya.16Sebab itu segala orang yang telahmenelan akan dikau itupun akan ditelanjuga dan segala musuhmu masing-masingnya akan menjadi tawanan makasegala yang merampas akan dikau itukelak kena rampas pula dan segala yangmenyamun akan dikau itupun kelak Akuserahkan akan disamun.17Karena Aku akan memulihkanpenyakitmu dan Aku akanmenyembuhkan lukamu, demikianlahfirman Allah, sebab telah disebut orangakan dikau orang terbuang mengatakanyaitulah Sion yang tiada diindahkan olehseorang jugapun akan dia.18Maka demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan mengembalikan segalakemah Yakub dari pada hal tawanannyadan Aku akan mengasihani segala

Page 965: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.19–23 160

tempat kedudukkannya dan negri itupunakan dibangunkan pula di atas timbunanbatunya dan istana itu akan didudukkiorang seperti adatnya.19Maka dari dalamnya itu akan keluarbunyi suara orang mengucap syukurdan orang bersuka-sukaan maka Akuakan memperbanyakkan dia sehinggabilangannya bukan sedikit maka Akuakan mempermuliakan dia dan tiada iaakan menjadi kecil.20Maka segala anaknyapun seperti halyang dahulu dan hal perhimpunannyapunakan ditetapkan di hadapan hadirat-Kudan Aku akan menghukumkan segalaorang yang menganiayakan dia.21Maka penghulunyapun bukannyaorang keluaran dan pemerintahnyapunakan terbit dari antaranya maka Akuakan memberi ia datang dekat sehinggaia menghampiri Aku karena siapagerangan yang berani menghampiri Aku,demikianlah firman Allah.22Maka kamu akan menjadi kaum-Kudan Aku bagimu Tuhan."23Bahwasannya telah keluarlah ributAllah yaitu murka-Nya bahkan suatu

Page 966: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 30.24–31.4 161

angin punting beliung maka yaitu akanpecah menimpa kepala orang jahat.24Adapun murka Allah itu tiada akanundur sehingga diperbuat-Nya sertadilakukan-Nya segala niat hati-Nya makapada kemudian harinya kelak kamu akanmengerti.

311 "Maka demikianlah firman Allah:Bahwa pada masa itu Aku akan

menjadi Tuhan bagi segala kaum baniIsrael dan sekaliannya akan menjadikaum-Ku.2Maka demikianlah firman Allah:Bahwa segala orang yang luput daripada pedang itu telah dikasihani di tanahbelantara yaitu Israel tatkala Aku pergimemberi sentosa kepadanya.3Maka Allah telah kelihatan kepadakudari jauh, firman-Nya: Bahwa Akusudah mengasihi akan dikau denganpengasihan yang kekal sebab itu dengankemurahan-Ku Aku telah menarik akandikau.4Dan lagi Aku akan membangunkanengkau pula hai anak dara Israel bahkanengkau akan dibangunkan maka engkauakan dihabisi pula dengan bunyi rebana

Page 967: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.5–8 162

lalu keluar dengan orang yang menaridan bersuka-sukanya.5Maka engkau akan menanam pulapoko anggur di atas segala gunungSamaria maka orang akan menanam lalumakan hasilnya.6Karena harinya akan datang kelaksegala orang yang mengawal di atasbukit-bukit Efraim itu akan berserubegini: Bangunlah kamu mari kita pergike Sion menghadap Tuhan kita Allah.7Karena demikianlah firman Allah:Hendaklah kamu bernyanyi dengankesukaan karena Yakub serta bersorakkarena penghulu segala bangsakabarkanlah dan pujilah olehmu sertaberkata: Ya Allah selamatkanlah kaumkuyaitu baki orang Israel.8Bahwa Aku akan membawadia kemari dari negri utara sertamenghimpunkan dia dari segala ujungbumi dan segala orang buta dan orangtimpangpun sertanya dan perempuanyang mengandung dan yang sakitberanak itupun bersama-sama suatuperhimpunan yang besar akan datangkemari.

Page 968: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.9–12 1639Maka semuanya akan datang sambilmenangis dan berdoa maka Aku akanmengantarkan dia serta memberi iaberjalan pada tepi air sungai padajalan rata yang tiada ia akan terantukdalamnya karana Akulah bapa bagi Israeldan Efraim itulah anak-Ku yang sulung.10Hai segala bangsa, dengarlaholehmu akan firman Allah lalu kabarkandalam segala pulau yang jauh-jauhkatakanlah olehmu: Bahwa yangmencerai-beraikan Israel itu ialahkelak akan mengumpulkan dia sertamemeliharakan dia seperti seoranggembala memeliharakan kawanankambingnya.11Karena Allah telah menebus akanYakub serta dilepaskannya dari padatangan orang yang terlebih kuat daripadanya.12Maka sekaliannya akan datangbersorak-sorak di atas gunung Sionserta berkerumun datang kepada segalakebajikan Allah kepada gandum danair anggur dan minyak dan segalaanak kambing domba dan anak lembumaka hatinya akan ada serasa taman

Page 969: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.13–16 164

yang didirus dan sekali-kali tiada iaberdukacita lagi.13Maka pada masa itu kelak segalaanak dara akan menari dengan bersuka-suka dan segala orang muda dan orangtuapun bersama-sama karena Aku akanmengubahkan perjanjiannya menjadikesukaan serta menghiburkan dia danmenyukakan dia kemudian dari padadukacitanya.14Maka Aku akan memuaskan hatisegala imam itu dengan lemak dankaum-Ku itu akan dikenyangkan olehkebajikan-Ku, demikianlah firman Allah.15Maka demikianlah firman Allah:Bahwa kedengaranlah di negri Ramasuara orang meratap dan menangistersedih-sedih yaitu Rahel menangiskananak-anaknya maka tiadalah ia maudihiburkan karena anaknya itu sebabsemuanya telah tiada.16Maka demikianlah firman Allah:Tahankanlah suaramu dari padamenangis dan matamu dari pada airnyakarena pekerjaanmu itu pahalanya,demikianlah firman Allah, dan orang-orang itu akan kembali kelak dari tanahmusuhnya.

Page 970: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.17–20 16517Maka firman Allah adapunkesudahanmu itu bolehlah diharapidemikianlah firman Allah dan anak-anakmu kelak akan kembali kepadajajahannya sendiri.18Bahwa sesungguhnya Aku telahmendengar Efraim itu meraung akandirinya demikian bahwa Engkau telahmenyiksakan aku bahkan aku kenasiksa seperti anak lembu yang belumbiasa memakai kuk berilah kiranya akubertobat niscaya tobatlah aku kelakkarena Engkaulah Tuhanku Allah.19Setelah sudah aku diberi bertobatmaka menyesallah aku dan setelahsudah aku diajari maka kutamparlahpahaku maka aku telah beroleh malubahkan aku kena aib sebab akumananggung kecelaan hal mudaku.20Bahkan Efraim itu anak yang Kukasihibukankah ia seorang anak yang Kusukaikarena seberapa kali Aku berfirman akanhalnnya maka sangatlah Aku terkenangakan dia sebab itu hati-Ku rindulahakan dia dan tak dapat tiada Aku akanmengasihani dia demikianlah firmanAllah.

Page 971: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.21–25 16621Diberikanlah beberapa tanda jalandan beberapa tiang akan peringatanperhatikanlah jalan raya yaitu jalanyang telah engkau jalani kembalilahengkau hai anak dara Israel kembalilahke negri-negrimu ini.22Berapa lamakah lagi engkau hendakberjalan kesana kemari hai anakperempuan yang menakar karena telahdiadakan Allah suatu perkara yang barudi atas bumi yaitu seorang perempuankelak membujuk laki-laki."23Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:"Bahwa lagi sekali kelak orang akanmemakai perkataan ini di tanah Yehudadan dalam segala negrinya tatkalaAku mengembalikan orang-orangnyayang tertawan, yaitu: Diberkati Allahkiranya akan dikau hai tempat kediamankeadilan, hai gunung kekudusan.24Adapun Yehuda dan segala negrinyaitu akan duduk di situ bersama-samabaik orang peladang baik orangyang mengembara dengan kawanankambingnya.25Karena Aku telah memuaskanhati orang yang penat dan Aku telah

Page 972: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.26–31 167

mengenyangkan hati segala orang yangberdukacita.26Setelah itu maka jagalah aku daripada tidurku lalu kulihat adapun tidurkuitu sedap bagiku.27 "Maka firman Allah: Bahwa harinyaakan datang kelak Aku akan menaburbenih manusia dan benih binatangpun diantara orang isi rumah Israel dan orangisi rumah Yehuda itu.28Maka akan jadi kelak sebagaimanaAku telah menunggui dia akanmembantunya dan memecahkan danakan merubuhkan dan membinasakandan akan mendatangkan celaka demikianjuga kelak Aku akan menunggui dia akanmembangunkan dan akan menanam,demikianlah firman Alah.29Maka pada masa itu tiada lagi orangakan berkata: Bahwa segala bapa telahmakan buah anggur yang mentah dangigi anak-anaknya ngilu.30Melainkan tiap-tiap orang akan matikelak oleh sebab kejahatannya sendiridan tiap-tiap orang yang makan buahanggur mentah ialah yang ngilu giginya.31Maka demikianlah firman Allah:Bahwa harinya akan datang kelak Aku

Page 973: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.32–34 168

akan berjanji-janjian dengan orangisi rumah Israel dan dengan orang isirumah Yehuda32bukannya seperti perjanjian yangtelah Kutetapkan dengan segala nenekmoyangnya tatkala Aku memimpintangannya akan membawa dia keluardari tanah Mesir maka menakarlah iadari pada perjanjian itu sungguhpun Akuini seperti suami kepadanya, demikianlahfirman Allah.33Tetapi inilah perjanjian yang akanKupertetapkan dengan orang isi rumahIsrael kemudian dari pada masa itu,demikianlah firman Allah, bahwa Akuakan menaruh hukum Taurat-Ku danbatinnya serta menyuratkan dia dalamhatinya maka Aku akan menjadi baginyaTuhan dan ia akan menjadi kaum-Ku.34Maka tiada lagi masing-masingnyaakan mengajar kawannya dan masing-masingnya saudaranya mengatakan:Hendaklah engkau mengetahui akanAllah karena sekaliannya kelakmengetahui akan daku dari padakecil dan besar, demikianlah firmanAllah, karena Aku akan mengampuni

Page 974: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.35–38 169

kejahatannya dan tiada Aku ingat lagiakan dosa-dosanya."35Maka demikianlah firman Allah yangmengaruniakan matahari akan suatuterang pada siang hari dan segalaperedaran bulan dan bintang-bintangakan suatu terang pada malam haridan yang menggalakkan laut sehinggagelombangnya menderu36adapun nama-Nya itu Allah Tuhansegala tentara: "Bahwa jikalau kiranyasegala peraturan ini hilang dari hadapanhadirat-Ku, demikianlah firman Allah,barulah bani Israel itupun akan putusdari pada menjadi suatu bangsa padahadirat-Ku sampai selama-lamanya.37Maka demikianlah firman Allah:Jikalau langit yang di atas itu dapatdiukur dan alas bumi yang di bawahitupun dapat diselidik barulah Aku akanmembuangkan segala bani Israel itu olehsebab segala perbuatannya, demikianlahfirman Allah.38Maka firman Allah: Bahwa harinyaakan datang kelak negri itu akandibangunkan pula bagi Allah daribangun-bangunan Hananeel sampai kepintu penjuru itu.

Page 975: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 31.39–32.3 17039Dan tali pengukur akan direntangkanpula langsung ke bukit Gareb lalu baliksampai ke Goa.40Dan lagi segenap lembah bangkaidan abu dan segala ladang sampai kesungai Kidron hingga ke penjuru pintukuda di sebelah timur itu semuanyaakan menjadi kudus bagi Allah yaitutiada akan dibongkar atau dirubuhkanlagi sampai selama-lamannya."

321Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

Allah pada tahun yang kesepuluh daripada kerajaan Zedekia, raja Yehuda,yaitu tahun yang kedua belas dari padakerajaan Nebukadnezar.2Adapun pada masa itu Yerusalem itudikepung oleh tentara raja Babel dannabi Yeremiapun telah terkurung didalam halaman juak-juak yang di dalamistana raja Yehuda.3Karena telah dikurung akandia oleh Zedekia, raja Yehuda,titahnya: "Mengapa engkau bernubuatmengatakan: Demikian firman Allah:Bahwa Aku akan menyerahkan negriini ke tangan raja Babel dan ialah akanmengambilnya

Page 976: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.4–8 1714dan lagi Zedekia, raja Yehuda itu,tiada akan dapat berlepas dirinya daripada tangan orang Kasdim melainkantak dapat tiada ia akan diserahkan ketangan raja Babel dan keduanya akanbertutur mulut serta berpandangan mata5maka Zedekia itu akan dibawanyake Babel dan ia akan tinggal di sanasehingga aku datang kepadanya,demikianlah firman Allah, maka jikalaukamu berperang dengan orang Kasdimitu sekalipun niscaya tiada kamu akanberuntung."6Maka jawab Yeremia: "Bahwafirman Allah itu telah datang kepadakudemikian:7Bahwa bapa saudaramu, Hanameelbin Salum itu, akan datang kepadamuserta berkata: Belilah ladangku yang diAnatot karena engkaulah yang empunyahak tebusan akan membeli dia.8Lalu datanglah Hanameel, anak bapasaudaraku itu, kepadaku di dalamhalaman juak-juak seperti firman Allahitu maka katanya kepadaku: Belilahkiranya ladangku yang di Anatot ditanah Benyamin karena engkaulah yangempunya hak pusaka itu dan engkaulah

Page 977: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.9–14 172

yang empunya hak tebusannya belilahbagi dirimu. Maka kuketahuilah bahwaitu firman Allah.9Maka kubelilah ladang yang di Anatotitu kepada anak bapa saudaraku,Hanameel itu, serta kutimbang uangnyayaitu tujuh belas syikal perak.10Maka pada surat itu kuturunkanlahtandatanganku dan kumeteraikan diaserta mengambil beberapa saksi dankutimbang uang itu kepadanya denganneraca.11Lalu kuambillah surat pembelian itubaik yang dimeteraikan menurut hukumdan adat itu baik yang terbuka12maka kuserahkanlah surat pembelianitu kepada Barukh bin Neria bin Mahseyadi hadapan anak bapa saudaraku,Hanameel, dan di hadapan matasegala saksi yang telah menurunkantandatangannya kepada surat pembelianitu di hadapan segala orang Yehuda yangada duduk dalam halaman juak-juak.13Maka aku berpesan pula kepadaBarukh di hadapan segala orang itumengatakan:14Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:

Page 978: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.15–19 173

Ambillah surat-surat ini baik suratpembelian yang telah dimeteraikan inibaik surat yang terbuka ini taruhlahdi dalam bejana hampa terpeliharabeberapa hari lamanya.15Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Bahwa lagi sekali akan dibeliorang rumah-rumah dan ladang dankebun anggurpun di tanah ini.16Setelah sudah kuserahkan suratpembelian itu kepada Barukh binNeria maka kupohonkan kepada Allahdemikian:17Ya Allah ya Tuhanku bahwa Engkaulahyang menjadikan langit dan bumi olehsangat kudus-Mu dan tangan-Mu yangterhulur itu satupun tiada yang tersukarbagi-Mu18Engkaulah yang mengasihani beribu-ribu orang serta membalas kejahatannenek moyang itu kepada ribaan anakcucunya Tuhan yang Mahakudus AllahTuhan segala tentara itulah namanya19besarlah bicaranya dan gagahpekerjaannya maka matanyamemandang segala jalan anak-anak Adam supaya membalas kepada

Page 979: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.20–23 174

sekaliannya seperti jalan masing-masing dan seperti hasil perbuatanmasing-masing20maka Engkaulah yang telahmengadakan beberapa alamat dan ajaibdi tanah Mesir hingga sampai kepadahari ini baik di antara orang Israel baik diantara orang lainpun serta mengadakanbagi diri-Mu suatu nama seperti yangada pada hari ini21dan Engkau telah membawa kaum-Mu Israel itu keluar dari tanah Mesirdengan beberapa alamat dan ajaib dandengan tangan yang kuat dan lenganyang terhulur dan hebat yang besar22dan Engkau telah mengaruniakankepadanya tanah ini yang telah Engkaujanjikan kepada nenek moyangnyadengan bersumpah bahwa Engkau akanmengaruniakan kepadanya yaitu suatutanah yang berkelimpahan air susu danmadu.23Lalu masuklah orang-orang itumemiliki dia tetapi tiada orang-orangitu mau mendengar akan suara-Muatau menurut jalan hukum Taurat-Mumaka satupun tiada diperbuatnya daripada segala perkara yang telah Engkau

Page 980: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.24–29 175

menyuruh dia berbuat itulah sebabnyaEngkau telah mendatangkan segalacelaka ini ke atasnya24bahwa inilah segala kubu maka telahdatanglah orang ke negri ini hendakmengambil dia maka negri ini telahdiserahkan ke tangan orang Kasdimyang memerangi dia yaitu sebab pedangdan bala kelaparan dan bala sampar itumaka telah jadi seperti firman-Mu itubahwa Engkau juga yang melihatnya.25Ya Allah Tuhan Engkau telahberfirman kepadaku: Belilah ladang itubagi dirimu dengan uang dan ambillahbeberapa saksi pada hal negri ini telahdiserahkan ke tangan orang Kasdim."26Maka datanglah firman Allah kepadaYeremia mengatakan:27 "Bahwa Akulah Allah Tuhan bagisegala manusia masakan segala sesuatutersukar bagi-Ku.28Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan menyerahkan negri inike tangan orang Kasdim dan ke tanganNebukadnezar, raja Babel, maka ialahakan mengambil dia29dan segala orang Kasdim yangmenyerang negri ini akan datang

Page 981: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.30–32 176

membakar negri ini dan menghanguskandia serta dengan segala rumah yangtelah membakar setanggi kepada Baaldi atas sotohnya serta mencurahkanpersembahan minumannya kepadadewa-dewa orang akan membangkitkanmurkaku.30Karena dari pada masa mudanyasegala bani Israel dan bani Yehudaitu telah berbuat barang yang jahatsaja pada pemandangan-Ku karenabani Israel itu telah membangkitkanmurka-Ku saja dengan perbuatantangannya, demikianlah firman Allah.31Karena negri ini telah membangkitkanmurka-Ku dan berang-Ku dari padamasa dibangunkan orang akan diasampai kepada masa ini supaya Akumenghilangkan dia dari hadapanhadirat-Ku32yaitu sebab segala kejahatan orangbani Israel dan bani Yehuda itu yangtelah diperbuatnya akan membangkitkanmurka-Ku baik ia baik raja-rajanyadan penghulu-penghulunya dan imam-imam dan nabi-nabinya dan segalaorang Yehuda dan segala orang isiYerusalempun.

Page 982: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.33–36 17733Maka sekaliannya telahmembelakangkan Aku dan mukanyatiada menghadap dan sungguhpun Akumengajar dia serta bangun pagi-pagisupaya mengajar dia tiada juga iamau mendengar supaya menerimapengajaran.34Melainkan ditaruhnya segalakehinaannya itu di dalam rumah yangdisebut dengan nama-Ku sehinggamenajiskannya.35Maka dibangunkannya pula segalatempat yang tinggi-tinggi itu bagi Baalyang di lembah anak Hinom supayadimasukkannya segala anak-anaknyalaki-laki dan perempuan itu ke dalamapi bagi Molokh yang tiada Kupesanikepadanya dan tiada Kusangka akan halia akan berbuat kehinaan itu sehinggadibawanya orang Yehuda itu berbuatdosa.36Sebab itu sekarang, demikianlahfirman Allah Tuhan bani Israel, akan halnegri ini yang telah kamu katakan yaitutelah diserahkan ke tangan raja Babeloleh pedang dan oleh bala kelaparan danoleh bala sampar:

Page 983: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.37–41 17837Bahwa Aku akan mengumpulkan diadari segala negri yang telah Kuhalaukandia ke sana dengan murka-Ku dandengan berang-Ku dan dengan sangatmarah-Ku dan Aku akan membawadia kembali ke tempat ini sertamendudukkan dia dengan sentosa38maka iapun akan menjadi kaum-Kudan Aku akan menjadi baginya Tuhan39dan Aku akan mengaruniakankepadanya satu hati dan satujalan supaya semuanya takut akanDaku sampai selama-lamanya akanmendatangkan kebajikan kepadanya dankepada anak-anaknya yang kemudiandari padanya40dan Aku akan menetapkan dengandia suatu perjanjian yang kekal yaitutiada Aku akan membelakangkan diamelainkan membuat kebajikan dan Akuakan menaruh dalam hatinya takut akanDaku supaya jangan orang-orang ituundur dari pada-Ku.41Bahkan gemarlah Aku kelak akan diasupaya membuat kebajikan kepadanyadan sesungguhnya Aku akan menanamdia di tanah ini dengan sebulat-bulathatiku dan dengan segenap jiwa-Ku.

Page 984: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 32.42–33.1 17942Karena demikianlah firman Allahadapun sebagaimana Aku telahmendatangkan segala celaka yang besarini ke atas kaum ini demikianlah jugaAku akan mendatangkan ke atasnyasegala kebajikan yang telah Kujanjikankepadanya.43Dan orang akan membeli ladang ditanah ini yang telah Aku mengatakan diasunyi dengan tiada berorang dan tiadaberbinatang maka yaitu telah diserahkanke tangan orang Kasdim.44Maka orang akan membeli ladangdengan uang dan menurunkantandatangan pada suratnya danmemeteraikan dia dan mengambilsaksinya di tanah Benyamin dan dalamsegala tempat keliling Yerusalem dandalam segala negri Yehuda dan segalanegri di tanah bukit dan segala negridi tanah rendah dan segala negridi tanah selatan karena Aku akanmengembalikan dia dari pada haltawanannya, demikianlah firman Allah."

331Maka datanglah pula firmanAllah itu kepada Yeremia pada

kedua kalinya tatkala ia lagi terkurung didalam halaman juak-juak itu begini:

Page 985: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.2–6 1802 "Bahwa demikianlah firman Allahyang membuat hal itu dan Allah yangmengadakan hal itu supaya menetapkandia maka Allah itu namanya:3Hendaklah engkau berseru kepada-Kumaka Aku akan memberi jawab sertamenyatakan kepadamu beberapaperkara yang besar-besar dan yangsukar-sukar yang belum engkaumengetahui akan dia.4Karena demikianlah firman AllahTuhan bani Israrel akan hal segalarumah dalam negri ini dan akan halsegala istana raja-raja Yehuda yangtelah dirubuhkan supaya melawan segalakubu itu dan melawan pedang5bahwa orang datang hendakmemerangi orang Kasdim itu tetapi yaituakan memenuhi dia dengan bangkaiorang yang telah Kubunuh denganmurka-Ku dan berang-Ku maka olehsebab segala kejahatannya Aku telahmelindungkan muka-Ku dari pada negriini.6Bahwa Aku akan mendatangkansehat dan kesembuhan kepada negri inidan Aku akan menyembuhkan orang-orang itu maka Aku akan menyatakan

Page 986: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.7–10 181

kepadanya sejahtera dan ketulusandengan kelimpahan.7Maka Aku akan mengembalikan haltawanan orang Yehuda dan hal tawananIsrael lalu membangunkan dia sepertipada mulanya.8Maka Aku akan menyucikan dia daripada segala kejahatannya yang telahia berdosa kepada-Ku dan Aku akanmengampuni segala kejahatannya yangtelah ia berdosa kepada-Ku dan yangtelah ia mendurhaka kepada-Ku.9Maka negri ini dan menjadi bagi-Kusuatu nama kesukaan dan suatukepujian dan kemuliaan di hadapanmata segala bangsa di atas bumi yangakan mendengar kabar dari hal segalakebajikan yang Kuperbuat kepadanyaserta takut dan gemetar sebab segalakebajikan dan segala sejahtera yangKuadakan baginya.10Maka demikianlah firman Allah:Bahwa di dalam tempat ini yang kamukatakan akan halnya bahwa yaitu telahrusak dengan tiada berorang dan tiadaberbinatang bahkan di dalam segalanegri Yehuda dan dalam segala lorongYerusalem yang sunyi tiada berorang

Page 987: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.11–13 182

dan tiada berisi dan tiada berbinatang iniakan kedengaranlah kelak sekali lagi11bunyi kesukaan dan bunyi termasadan suara pengantin laki-laki danperempuan dan suara orang yangberkata demikian ini: Hendaklah kamumengucap syukur kepada Allah Tuhansegala tentara karena Allah itu baiklahadanya karena kemurahan-Nya kekalselama-lamanya!12Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa di dalam tempatyang telah rusak tiada berorang dantiada berbinatang ini dan dalam segalanegrinyapun akan ada sekali lagi tempatkediaman gembala-gembala yangmembaringkan kawanan kambingnya.13Maka di dalam segala negri tanahbukit dan dalam segala negri tanahrendah dan dalam segala negri tanahselatan dan di tanah Benyamin dandalam segala tempat keliling Yerusalemdan dalam segala negri Yehudapunsegala kawanan kambing itu akanberjalan di bawah tangan orang yangmembilang dia, demikianlah firmanAllah."

Page 988: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.14–18 18314 "Maka demikianlah firman Allah:Bahwa harinya akan datang kelak Akuakan menyampaikan perkara yang baikyang telah Kufirmankan dari hal isirumah Israel dan dari hal isi rumahYehuda.15Maka pada masa itu dan pada ketikaitu kelak Aku akan menumbuhkan bagiDaud suatu tunas kebenaran makaitupun akan melakukan keadilan dankebenaran di tanah ini.16Maka pada masa itu kelak Yehuda ituakan beroleh selamat dan Yerusalempunakan duduk dalam aman maka demikianinilah yang akan disebut orang akan diayaitu Allah itulah kebenaran kita.17Karena demikianlah firman Allah:Bahwa bagi Daud itu akan ada seorangyang duduk di atas takhta kerajaanisi rumah Israel itu dengan tiadaberkeputusan18dan bagi segala imam orang Lewiitu akan ada orang yang menghadaphadirat-Ku akan mempersembahkankurban bakaran dan membakarpersembahan makanan dan senantiasamembuat kurban persembelihan itupundengan tiada berkeputusan juga."

Page 989: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.19–24 18419Maka datanglah firman Allahitu kepada Yeremia begini: "Bahwademikianlah firman Allah:20 Jikalau sekiranya kamu dapatmengubahkan perjanjian-Ku dari halsiang hari dan perjanjian-Ku dari halmalam hari sehingga tiada ada lagi siangdan malam pada peredarannya21barulah perjanjian-Ku denganhamba-Ku Daud itupun boleh diubahkansehingga tiada ada padanya seoranganak yang duduk di atas takhta kerajaandemikian juga perjanjian-Ku dengansegala pelayan-Ku, imam-imam orangLewi itu.22Adapun seperti segala tentara dilangit itu tiada tepermanai banyaknyadan pasir yang di tepi laut itulpuntiada tersuka demikian juga kelakAku memperbanyakkan segala benihhamba-Ku Daud itu dan segala orangLewi yang melayani Aku."23Maka datanglah firman Allah kepadaYeremia demikian:24 "Tiadakah engkau ingat akanperkataan kaum ini yang mengatakanadapun kedua kaum yang dipilih Allahitu telah dibuangkannya maka dengan

Page 990: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 33.25–34.2 185

demikian dihinakannya akan kaum-Kusupaya pada pemandangannya janganlagi ia menjadi suatu kaum.25Maka demikianlah firman Alah:Jikalau kiranya tiada tetapi pejanjian-Kudari hal siang dan malam itu dan jikalautiada Kutentukan segala peraturan langitdan bumi.26Barulah Aku akan membuangkanbani Yakub itu dan benih hamba-KuDaud sehingga tiada lagi Kuangkatbenihnya akan memerintahkan segalabenih Abraham dan Ishak dan Yakubkarena Aku akan mengembalikan haltawanannya dan Aku akan mengasihanidia."

341Bahwa inilah firman yang datangkepada Yeremia dari pada Allah

pada masa Nebukadnezar, raja Babel,dan segala tentaranya dan segalakerajaan dunia yang takluk kepadanyadan segala kaum itu lagi memerangiYerusalem dan segala negrinya beginibunyinya:2 "Demikianlah firman Allah Tuhanbani Israel: Pergilah engkau katakanpada Zedekia, raja Yehuda: Demikianlahfirman Allah: Bahwa Aku akan

Page 991: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 34.3–6 186

menyerahkan negri ini ke tangan rajaBabel maka iapun akan membakar diadengan api3dan engkaupun tiada akan dapatberlepas dirimu dari pada tangannyamelainkan tak dapat tiada engkauakan ditangkap lalu diserahkankepada tangannya maka matamu akanmenentang mata raja Babel dan iapunakan berkata-kata dengan dikau mulutdengan mulut dan engkaupun akan pergike Babel.4Tetapi dengarlah olehmu akan firmanAllah hai Zedekia, raja Yehuda, makademikianlah firman Allah akan halmubahwa tiada engkau akan mati dimakanpedang5melainkan engkau akan mati kelakdengan sejahtera maka orang akanmembakar bau-bauan bagimu samaseperti yang dibakarnya bagi segalanenek moyangmu yaitu raja-raja yangdahulu dari padamu itu dan orangakan meratapkan dikau katanya: Wahaituanku! Karena Akulah yang berfirmanbegitu, demikianlah firman Allah."6Maka oleh nabi Yeremiadisampaikannya segala firman ini

Page 992: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 34.7–10 187

kepada Zedekia, raja Yehuda itu, diYerusalem.7Pada masa tentara raja Babel itu lagimenyerang Yerusalem dan segala negriYehuda yang lagi tinggal yaitu Lakhisdan Aseka karena di antara segala negriYehuda hanya negri inilah yang lagiberkota.8Maka firman inilah yang telahdatang kepada Yeremia dari padaAllah kemudian dari pada raja Zedekiaberjanji-janjian dengan segenapkaum yang di Yerusalem disuruhnyamemerdekakan orang9 supaya masing-masing orangmelepaskan hambanya laki-laki danhambanya perempuan dengan merdekamana-mana orang Ibrani dan janganseorangpun memperhambakan dia yaitusaudaranya, orang Yehuda itu,10maka diturut juga oleh segalapenghulu dan segenap kaum yangtelah berjanji-janjian itu sehinggasekaliannya melepaskan hambanyalaki-laki dan hambanya perempuandengan merdekanya dan seorangpunjangan memperhambakan dia lagi

Page 993: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 34.11–14 188

maka diturutnya perintah itu sertadilepaskannya11 tetapi kemudian berubahlah orang-orang itu dikembalikannya segala hambalaki-laki dan perempuan yang telahdilepaskannya dengan merdeka ituditaklukkannya pula menjadi hamba baiklaki-laki baik perempuan.12Sebab itu firman Allah itu datanglahkepada Yeremia dari pada Allah yaitu:"Demikianlah firman Allah Tuhan baniIsrael:13Bahwa Aku telah berjanji-janjiandengan segala nenek moyangmupada masa Aku membawa dia keluardari tanah Mesir yaitu dari tempatperhambaan demikian:14Bahwa pada tiap-tiap tujuh tahunhendaklah masing-masing kamumelepaskan saudaramu orang Ibraniyang telah dijual kepadamu dan menjadihamba kepadamu enam tahun lamanyabahkan hendaklah engkau melepaskandia dengan merdeka tetapi tiadadidengar oleh nenek moyangmu ituakan Daku dan tiada dicenderungkannyatelinganya.

Page 994: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 34.15–17 18915Akan sekarang kamu telah bertobatserta berbuat barang yang benar padapemandangan-Ku pada hal masing-masing kamu telah mengabarkan kepadasaudaramu bahwa ia telah merdeka dankamu sudah berjanji-janjian di hadapanhadirat-Ku dalam rumah yang disebutdengan nama-Ku16 tetapi kamu telah berubah pulaserta menghinakan nama-Ku pada halmasing-masing kamu mengembalikanhambamu laki-laki dan hambamuperempuan yang telah kamu lepaskandengan merdeka seperti kehendakhatinya dan kamu menaklukkan dia pulaakan menjadi bagimu hamba laki-lakidan perempuan.17Sebab itu demikianlah firmanAllah: Sedang kamu tiada maumendengar akan Daku dalam hal kamumemerdekakan saudara masing-masingdan kawan masing-masing bahwa Akuakan mengabarkan kepadamu suatukebinasaan bagi pedang dan bagi balasampar dan bala kelaparan, demikianlahfirman Allah, dan Aku akan menyerahkankamu akan dibanting-bantingkan diantara segala kerajaan dunia ini.

Page 995: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 34.18–22 19018Adapun segala orang yang telahmenakar akan perjanjian-Ku dan yangtiada menyampaikan segala perkataanperjanjian yang telah diperbuatnyapada hadirat-Ku tatkala dibelahnya anaklembu itu lalu berjalan di antara keduabelahnya itu19yaitu segala penghulu Yehuda dansegala penghulu Yerusalem dan segalasida-sida dan imam-imam dan segalaorang isi tanah yang telah berjalan diantara kedua belahan anak lembu itu20maka Aku akan menyerahkan diake tangan segala musuhnya dan ketangan orang yang menuntut nyawanyadan bangkainya akan menjadi makanansegala burung yang di udara dan segalabinatang yang di bumi.21Adapun Zedekia, raja Yehuda, dansegala penghulunyapun kelak Akuserahkan ke tangan segala musuhnyadan ke tangan segala orang yangmenuntut nyawanya dan ke tangantentara raja Babel yang sekarang telahundur dari padamu.22Maka firman Allah: Bahwa Aku akanmenyuruh dia kembali ke negri inidan ia akan menyerang akan dia lalu

Page 996: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 35.1–5 191

mengambil dia serta membakar diadengan api dan Aku akan menjadikansegala negri Yehuda itu suatu kerusakansehingga seorangpun tiada dudukdalamnya."

351Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia dari pada

zaman Yoyakim bin Yosia, raja Yehuda,demikianlah bunyinya:2 "Pergilah engkau kepada isi rumahorang Rekhab lalu berkata-katakepadanya dan bawalah orang-orang ituke rumah Allah masuk ke dalam suatubilik dan beri ia minum air anggur."3Maka kuambillah akan Yaazanyabin Yeremia bin Habazinya dan segalasaudaranya dan segala anaknya laki-lakidan segenap isi rumah orang Rekhab itu4 lalu kubawa akan dia ke rumah Allahmasuk ke dalam bilik segala anak hambaAllah, Hanan bin Yigdalya, yang didekat bilik segala penghulu di atas bilikMaaseya bin Salum, penunggu pintu itu,5maka kuhadapkanlah kepada segalaorang isi rumah Rekhab itu beberapabatil yang berisi air anggur dan beberapacawan maka kataku kepadanya:"Minumlah olehmu air anggur ini."

Page 997: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 35.6–10 1926Tetapi jawabnya: "Kami tiada mauminum air anggur karena nenek moyangkami Yonadab bin Rekhab telah berpesankepada kami: Janganlah kamu minumair anggur baik kamu baik anak cucumusampai selama-lamanya7dan janganlah kamu membangunkanrumah atau menabur benih ataumenanam pokok anggur ataumempunyai dia melainkan hendaklahkamu duduk dalam kemah seumurhidupmu supaya dilanjutkan umurmu ditanah tempat kamu menumpang ini.8Maka kami sekalian sudah menurutkata nenek moyang kami Yonadabbin Rekhab itu dalam segala perkarayang telah dipesankannya kepada kamisupaya jangan kami minum air anggurseumur hidup kami baik kami baik istrikami baik anak-anak kami laki-laki danperempuan dan jangan kami bangunkanrumah akan tempat kami duduk9maka tiada pada kami sesuatu kebunanggur atau ladang atau benih10melainkan kami duduk dalam kemahserta menurut dan melakukan sepertisegala pesanan nenek moyang kami,Yonadab itu.

Page 998: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 35.11–14 19311Maka jadilah apabila Nebukadnezar,raja Babel itu, telah datang ke tanahini maka kata kami: Mari kita pergi keYerusalem sebab takut akan tentaraorang Kasdim dan sebab takut akantentara orang Aram itulah sebabnyakami duduk di Yerusalem."12Maka datanglah firman Allah kepadaYeremia:13 "Bahwa demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Pergilah engkau katakan kepadasegala orang Yehuda dan segala orangisi Yerusalem: Tiadakah kamu maumenerima pengajaran supaya kamumendengar akan firman-Ku? demikianlahfirman Allah.14Adapun segala perkataan Yonadabbin Rekhab yang dipesaninya kepadaanak-anaknya, jangan minum air angguritu, telah dilakukannya maka sampaikepada hari ini tiada diminumnya sebabmenurut pesanan nenek moyangnya itu,tetapi Aku telah berfirman kepadamuserta bangun pagi-pagi supaya Akuberfirman tetapi tiada kamu maumendengar akan Daku.

Page 999: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 35.15–17 19415Dan lagi Aku telah menyuruhkankepadamu segala hamba-Ku nabi-nabi itu serta bangun pagi-pagisupaya menyuruhkan dia mengatakankembalilah kiranya kamu masing-masingdari pada jalanmu yang jahat danbetulkanlah segala kelakuanmu danjangan kamu mengikut dewa-dewaorang supaya berbuat ibadat kepadanyaniscaya kamu akan duduk di dalam tanahyang telah Kukaruniakan kepadamu dankepada segala nenek moyangmu tetapitiada kamu mencenderungkan telingamudan tiada mau mendengar akan Daku.16Adapun sedang segala anakcucu Yonadab bin Rekhab itu telahmemeliharakan pesanan nenekmoyangnya yang dipesaninya kepadanyaitu melainkan kaum ini juga tiada maumendengar akan Daku.17Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Bahwa Aku akan mendatangkanatas Yehuda dan atas segala orang isiYerusalem itu segala celaka yang telahKufirmankan atasnya karena Aku telahberfirman kepadanya tetapi tiada iamau mendengar dan Aku telah berseru

Page 1000: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 35.18–36.2 195

kepadanya tetapi tiada ia mau memberijawab."18Maka kata Yeremia kepada orang isirumah Rekhab itu: "Demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara yaitu Tuhanbani Israel: Karena kamu telah menurutpesanan nenek moyangmu, Yonadab,serta menurut segala hukumnya dantelah memeliharakan akan segala yangdipesaninya kepadamu.19Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Bahwa pada Yonadab bin Rekhabitu akan ada seorang akan menghadaphadirat-Ku selama-lamanya dengantiada berkeputusan."

361Adapun pada tahun yangkeempat dari pada kerajaan

Yoyakim bin Yosia, raja Yehuda,datanglah firman ini kepada Yeremia daripada Allah,2yaitu: "Ambillah bagi dirimu segulungkertas suratkanlah dalamnya segalafirman yang telah Kufirmankankepadamu akan hal Israel dan akan halYehuda dan akan hal segala bangsa daripada masa Aku berfirman kepadamu

Page 1001: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.3–6 196

yaitu dari pada zaman Yosia hinggasampai kepada hari ini.3Mudah-mudahan didengar juga olehisi rumah Yehuda itu akan segala celakayang Aku hendak melakukan atasnyasupaya masing-masingnya berbalik daripada jalannya yang jahat supaya dapatAku mengampuni kejahatannya dandosanya itu."4Maka dipanggil Yeremia akan Barukhbin Neria, maka oleh Barukh itudisuratkannya dari pada lidah Yeremiaakan segala firman Allah yang telahdifirmankan-Nya kepadanya itu padakertas segulung itu.5Maka dipesani Yeremia kepada Barukhdemikian: "Bahwa aku telah terkurungtiada boleh aku masuk ke dalam rumahAllah.6Sebab itu pergilah engkau baca dalamsurat yang telah engkau suratkan daripada lidahku ini akan segala firman Allahpada telinga segenap kaum yang didalam rumah Allah itu pada hari puasadan lagi hendaklah engkau membacadia kepada telinga segala orang Yehudayang telah keluar dari segala negrinya.

Page 1002: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.7–11 1977Mudah-mudahan di hadapannyakelak permintaannya kepada Allahserta berbalik masing-masing daripada jalannya yang jahat karenatersangatlah murka dan berang yangtelah difirmankan Allah atas kaum ini."8Maka oleh Barukh bin Neria itudiperbuatnya seperti segala pesanannabi Yeremia dalam surat itu segalafirman Allah di dalam rumah Allah itu.9Adapun pada tahun yang kelima daripada kerajaan Yoyakim bin Yosia, rajaYehuda, pada bulan yang kesembilanmaka oleh segala orang yang diYerusalem dan oleh segala orang yangtelah datang ke Yerusalem dari segalanegri Yehuda ditentukannya suatu puasadi hadapan Allah.10Maka oleh Barukh dibacanya dalamsurat itu segala perkataan Yeremiadalam rumah Allah dalam bilik khatibGemarya bin Safan itu dalam halamanyang di atas di muka pintu baru di rumahAllah pada telinga segenap kaum itu.11Setelah didengar oleh Mikhaya binGemarya bin Safan akan segala firmanAllah dalam surat itu

Page 1003: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.12–16 19812maka turunlah ia ke istana bagindamasuk ke dalam bilik khatib itu makaadalah segala penghulu-penghulu dudukdi situ yaitu khatib Elisama dan Delayabin Semaya dan Elnatan bin Akhbor danGemarya bin Safan dan Zedekia binHananya dan segala penghulu-penghulu.13Maka oleh Mikhaya itu diceritakannyakepadanya segala firman yang telahdidengarnya tatkala dibaca oleh Barukhakan surat itu pada telinga segenapkaum itu.14Sebab itu oleh segala penghuluitu disuruhkannya Yehudi bin Netanyabin Selemya bin Kusyi kepada Barukhmengatakan: "Ambillah olehmu padatanganmu akan surat yang telah engkaubaca dalamnya pada telinga kaum itulalu datang kemari." Maka oleh Barukhbin Neria diambilnya surat itu padatangannya lalu datang kepadanya.15Maka kata orang-orang itukepadanya: "Silahkan tuan duduk bacasupaya kami dengar." Maka oleh Barukhdibacakannya pada telinga orang-orangitu.16Adapun apabila didengarnya akansegala firman itu maka berpalinglah

Page 1004: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.17–21 199

ia seorang kepada seorang denganketakutannya serta berkata kepadaBarukh: "Tak dapat tiada kami akanmenyampaikan segala firman ini kepadabaginda."17Maka bertanyalah sekaliannyakepada Barukh katanya: "Katakanlahkepada kami bagaimanakah engkautelah menyurat segala firman ini daripada mulutnya!"18Lalu jawab Barukh: "Bahwadiucapkannya segala firman ini bagikudengan lidahnya lalu kusuratkan dengandawat pada kertas ini."19Maka kata segala penghulu itukepada Barukh: "Pergilah engkausembunyikan dirimu baik engkau baikYeremia jangan seorangpun diberitahudi mana tempatmu."20Setelah itu maka masuklahsekaliannya menghadap baginda dalamhalaman itu tetapi surat itu ditaruhnyadalam bilik khatib Elisama maka segalafirman itu disampaikannya ke telingabaginda.21Maka oleh raja itu disuruhkannyaYehudi mengambil surat itu makaiapun mengambil akan dia dari dalam

Page 1005: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.22–26 200

bilik khatib Elisama maka oleh Yehudidibacanya kepada telinga baginda danpada telinga segala penghulu yangberdiri menghadap baginda.22Maka adalah baginda itu bersemayamdalam istana musim dingin pada bulanyang kesembilan dan ada api menyaladalam tengkarang di hadapan baginda.23Adapun setelah sudah tiga empatruangan dibaca oleh Yehudi makaoleh baginda dikeratnya dengan pisaudicampakkannya ke dalam api yang didalam tengkarang itu sehingga habislahsegenap surat itu dimakan api di dalamtengkarang itu.24Maka tiada pula orang-orang itu takutdan tiada dikoyakkannya pakaiannyasendiri baik raja itu baik segalapegawainya yang mendengar segalafirman itu.25Dan lagi oleh Elnatan dan Delayadan Gemarya itu telah dipohonkannyakepada baginda supaya jangandibakarnya surat itu tetapi baginda itutiada mau mendengar akan dia.26Maka dititahkan baginda anakandabaginda Yerahmeel dan Seraya bin Azrieldan Selemya bin Abdeel menangkap

Page 1006: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.27–30 201

khatib Barukh dan nabi Yeremia itu tetapidisembunyikan Allah akan keduanya.27Maka datanglah pula firman Allahkepada Yeremia kemudian dari padadibakar baginda akan surat itu segalaperkataan yang telah disuratkan Barukhdari pada lidah Yeremia demikianbunyinya:28 "Ambillah pula segulung kertas yanglain suratkanlah padanya segala firmanyang dahulu itu yang telah ada dalamsurat yang pertama yang dibakar olehYoyakim, raja Yehuda itu.29Dan dari hal Yoyakim raja Yehudaitupun katakanlah olehmu: Demikianfirman Allah: Bahwa engkau telahmembakar surat itu berkata: Mengapaengkau menyurat dalamnya mengatakantak dapat tiada raja Babel itu akandatang membinasakan tanah ini sertamenghilangkan manusia dan binatangdari sini.30Sebab itu demikianlah firman Allahdari hal Yoyakim, raja Yehuda itu: Bahwatiada akan ada padanya seorang jugapunakan duduk di atas takhta kerajaanDaud dan bangkainya akan dibuangkan

Page 1007: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 36.31–37.2 202

sehingga kena panas pada siang haridan sejuk pada malam hari.31Maka Aku akan menghukumkandia dan segala benihnya dan segalapegawainya sebab kejahatannya danAku akan mendatangkan ke atasnyadan atas segala orang isi Yerusalem danatas segala orang Yehuda itu segalacelaka yang telah Kufirmankan akanhalnya tetapi tiada orang-orang itu maumendengar."32Maka oleh Yeremia diambilnyasegulung kertas yang lain puladiserahkannya kepada Barukh bin Neriamaka iapun menyuratlah di dalamnnyadari pada lidah Yeremia akan segalabunyi surat yang telah dibakar denganapi oleh Yoyakim, raja Yehuda itu, makaditambahinya pula kepadanya beberapaperkataan yang demikian.

371Maka Zedekia bin Yosiaberkerajaanlah akan ganti Konya

bin Yoyakim yang telah dirajakan ditanah Yehuda oleh Nebukadnezar, rajaBabel.2Tetapi baginda itu dan segalapegawainya dan segala orang isi tanah

Page 1008: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 37.3–7 203

itu tiada mau mendengar akan firmanAllah dengan lidah nabi Yeremia itu.3Maka oleh raja Zedekia itudisuruhkannya Yukhal bin Selemyadan imam Zefanya bin Maaseya kepadanabi Yeremia mengatakan: "Pohonkanlahkiranya karena kami kepada Tuhan kitaAllah."4Adapun akan Yeremia itu lagi keluarmasuk di antara kaum itu karena belumlagi dimasukkan orang akan dia kedalam penjara.5Maka tentara Firaunpun telah keluardari Mesir dan apabila kabarnya itukedengaran kepada orang Kasdimyang mengepung Yerusalem itumaka berangkatlah sekaliannya dariYerusalem.6Setelah itu maka datanglah firmanAllah kepada nabi Yeremia:7 "Bahwa demikianlah firman AllahTuhan bani Israel: Hendaklah kamumengatakan kepada raja Yehuda yangmenyuruh engkau bertanya kepada-Ku:Bahwa tentara Firaun yang telah keluarhendak membantu kamu itu kelak akankembali ke tanahnya sendiri yaitu Mesir.

Page 1009: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 37.8–13 2048Dan sekarang orang Kasdimpun akandatang kembali memerangi negri inilalu mengambil dia dan membakar diadengan api.9Maka demikianlah firman Allah:Janganlah engkau menipu akan dirimumengatakan bahwa tak dapat tiadaorang Kasdim itu akan undur dari padakita karena tiada ia akan undur.10Karena jikalau kiranya kamu telahmengalahkan segenap tentara orangKasdim yang berperang dengan kamusekalipun sehingga hanya orang lukasaja yang lagi tinggal niscaya masing-masingnya akan berbangkit dalamkemahnya lalu membakar negri inidengan api."11Adapun apabila tentara orang Kasdimitu telah berangkat dari Yerusalem sebabtakut akan tentara Firaun12maka keluarlah Yeremia dariYerusalem hendak pergi ke tanahBenyamin supaya diterimanya bagianpusakanya di situ di tengah-tengahkaumnya.13Setelah sampai ke pintu Benyaminmaka adalah di sana seorang penghulukawalan bernama Yeria bin Selemya bin

Page 1010: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 37.14–18 205

Hananya maka iapun menangkap nabiYeremia katanya: "Engkau hendak belotmengikut orang Kasdim."14Maka jawab Yeremia: "Bohong,bukannya aku belot mengikut orangKasdim itu!", tetapi tiada ia maumendengar akan dia melainkanditangkap Yeria akan Yeremia dibawanyamenghadap segala penghulu.15Maka marahlah segala penghuluitu akan Yeremia disesahnya akan diadimasukkannya ke dalam penjara daripada khatib Yonatan karena rumah itutelah diperbuatnya penjara.16Setelah sudah dimasukkan ke dalamrumah penjara langsung ke dalamkurungan dan setelah sudah Yeremia itutinggal di sana beberapa hari lamanya.17Barulah disuruh oleh raja Zedekiamemanggil dia maka bertanyalahbaginda kepadanya dengan diam-diamdalam istananya demikian: "Adakahsesuatu firman dari pada Allah?" Makajawab Yeremia: "Ada!" Dan lagi katanya:"Bahwa engkau akan diserahkan ketangan raja Babel."18Maka kata pula Yeremia kepada rajaZedekia: "Apakah dosaku kepadamu

Page 1011: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 37.19–38.1 206

atau kepada segala pegawaimu ataukepada kaummu sehingga kamu telahmemasukkan aku ke dalam penjara?19Maka di mana gerangan segalanabimu yang telah bernubuatmengatakan kepadamu: Bahwaraja Babel itu tiada akan mendatangikamu atau negri ini.20Akan sekarang dengarlah kiranya yatuanku biarlah kiranya permintaan patikberkenan kepada tuan supaya janganpatik dikembalikan ke rumah khatibYonatan kalau-kalau patik mati di sana."21Maka dengan titah raja Zedekiadiserahkan orang akan Yeremia itu kehalaman juak-juak diberikan kepadanyapada tiap-tiap hari sebiji roti dari pasartukang roti sehingga habislah sudahsegala roti di dalam negri itu. Dengandemikian tinggallah Yeremia di dalamhalaman juak-juak.

381Maka oleh Sefaca bin Matandan Gedalya bin Pasyhur dan

Yukhal bin Selemya dan Pasyhur binMalkia didengarnya segala perkataanyang dikatakan Yeremia kepada segenapkaum itu yaitu: "Demikianlah firmanAllah:

Page 1012: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.2–6 2072Bahwa barangsiapa yang tinggaldalam negri ini akan mati kelak olehpedang dan oleh bala kelaparan danoleh bala sampar tetapi barangsiapayang keluar kepada orang Kasdim yaituakan hidup dan nyawanya akan menjadibaginya seperti rampasan dan ia akanhidup kelak.3Maka demikianlah firman Allah: Bahwatak dapat tiada negri ini akan diserahkanke tangan tentara raja Babel maka iapunakan mengambil dia."4Maka berdatang sembah segalapenghulu itu kepada baginda: "Biarlahkiranya orang ini dibunuh sedangdilemahkannya tangan segala orangperang yang lagi tinggal di dalam negriini dan tangan segenap kaum itupunpada hal dikatakannya kepadanyaperkataan yang demikian karenabukannya orang ini menuntut kebajikankaum ini melainkan celakanya."5Maka titah raja Zedekia: "Bahwaadalah ia dalam kuasa tanganmu karenaraja tiada dapat meneguhkan kamu."6Maka oleh orang-orang itu demikianlahYeremia dimasukkannya ke dalam telagaanakanda baginda Malkia itu yaitu di

Page 1013: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.7–11 208

dalam halaman juak-juak dihulurkannyaYeremia itu dengan tali. Adapun telagaitu tiada berair melainkan lumpur sajamaka tinggallah Yeremia di dalamlumpur.7Setelah didengar oleh Ebed-Melekh,orang Etiopia itu -- yaitu seorangsida-sida yang di dalam istana baginda-- akan hal Yeremia itu telah diturunkanke dalam telaga itu sedang bagindabersemayam di pintu Benyamin.8Maka keluarlah Ebed-Melekh dariistana baginda lalu berdatang sembahkepada baginda demikian:9 "Ya tuanku akan segala kelakuanpatik-patik itu kepada nabi Yeremia yangtelah diturunkan ke dalam telaga itusemata-mata jahat maka tak dapat tiadaia akan mati pada tempatnya itu sebabkelaparan karena tiada roti lagi di dalamnegri ini."10Maka titah beginda kepada Ebed-Melekh, orang Etiopia itu: "Ambillahsertamu tiga puluh orang dari sininaikkanlah nabi Yeremia itu dari dalamtelaga sebelum ia mati."11Maka oleh Ebed-Melekh dibawanyaorang-orang itu sertanya lalu masuk ke

Page 1014: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.12–16 209

dalam istana baginda sampai ke bawahperbendaharaan diambilnya dari sanabeberapa kain lama yang buruk-burukdihulurkannya kepada Yeremia ke dalamtelaga itu dengan tali.12Maka kata Ebed-Melekh, orang Etiopiaitu, kepada Yeremia: "Kepitakanlahsegala kain lama yang buruk-buruk itu dibawah ketiakmu akan alas tali."13Maka oleh Yeremia diperbuatnyabegitu. Lalu ditariknya Yeremia itu naikdari dalam telaga itu dengan tali makatinggallah Yeremia itu di dalam halamanjuak-juak.14Maka oleh raja Zedekiadisuruhkannya orang membawanabi Yeremia masuk pintu yang ketigayang di rumah Allah lalu titah bagindakepada Yeremia: "Aku hendak bertanyakepadamu suatu perkara satupun janganengkau sembunyikan dari padaku."15Maka kata Yeremia kepada Zedekia:"Jikalau aku menyatakan dia kepadamumasakan aku tiada engkau bunuh danjikalau aku membicarakan tiada jugaengkau mau mendengar akan daku."16Maka bersumpah setialah rajaZedekia kepada Yeremia diam-diam:

Page 1015: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.17–19 210

"Bahwa demi hayat Allah yangmenjadikan nyawa kita ini tiada engkauaku bunuh dan tiada kuserahkan ketangan segala orang yang menuntutnyawamu ini."17Maka kata Yeremia kepada Zedekia:"Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan bani Israel: Bahwajikalau engkau mau keluar mendapatkansegala penghulu raja Babel itu niscayahiduplah nyawamu dan negri initiada akan dibakar dengan api makaengkaupun akan hidup serta dengansegala isi istanamu.18Tetapi jikalau tiada engkau maukeluar mendapatkan segala penghuluraja Babel niscaya negri ini akandiserahkan ke tangan orang Kasdimlalu dibakarnya kelak dengan api danengkaupun tiada akan dapat berlepasdirimu dari pada tangannya."19Maka kata raja Zedekia kepadaYeremia: "Bahwa takutlah aku akansegala orang Yehuda yang telah belotmengikut orang Kasdim itu kalaudiserahkannya aku ke tangannya sertamengolok-olokkan aku."

Page 1016: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.20–23 21120Tetapi kata Yeremia: "Tiada iaakan menyerahkan dikau. Turutlahkiranya olehmu akan firman Allah dalamsegala sesuatu yang telah kusampaikankepadamu niscaya selamat engkau dannyawamupun akan dihidupi kelak.21Tetapi jikalau kiranya engkau enggankeluar niscaya demikian firman yangtelah dinyatakan Allah kepadaku22bahwa segala perempuan yang lagitinggal di dalam istana raja Yehudaitu akan dibawa keluar menghadapsegala penghulu raja Babel maka segalaperempuan itu kelak akan berkata:Bahwa engkau telah dihasut oleh segalahandai tolanmu dan engkau telahdikalahkannya maka sekaliannya telahundur dari padamu padahal kakimutenggelam dalam lumpur.23Maka segala anak istrimu akandibawa orang keluar kepada segalaorang Kasdim dan engkaupun tiadaakan dapat berlepas dirimu dari padatangannya melainkan engkau akanditangkap oleh tangan raja Babel danengkau akan menyebabkan negri inidibakar dengan api.

Page 1017: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.24–27 21224Maka kata Zedekia kepada Yeremia:"Jangan diketahui oleh seorang jugapunakan segala perkataan ini niscaya tiadaengkau mati.25Tetapi jikalau didengar oleh segalapenghulu akan hal aku telah berkata-kata dengan dikau sehingga sekaliannyadatang kepadamu serta berkata:Nyatakanlah kiranya kepada kamibarang yang telah engkau katakankepada baginda janganlah engkausembunyikan dari pada kami niscayatiada engkau kami bunuh dan lagiapakah titah baginda padamu?26Maka hendaklah engkau katakankepadanya bahwa aku telahmempersembahkan permintaankukepada baginda supaya jangan akudikembalikan baginda ke rumah Yonatansehingga aku mati di sana."27Maka datanglah segala penghuluitu kepada Yeremia serta bertanyakepadanya maka iapun memberi jawabmenurut seperti segala titah baginda itu.Maka sekaliannya berdiam dirinya sebabsegala perkara itu tiada ketahuan.

Page 1018: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 38.28–39.4 21328Maka tinggallah Yeremia di dalamhalaman juak-juak hingga sampaikepada hari negri Yerusalem itu kalah.

391Adapun apabila negri Yerusalemitu kalah (maka pada tahun

yang kesembilan dari pada kerajaanZedekia, raja Yehuda, dalam bulan yangkesepuluh datanglah Nebukadnezar, rajaBabel, dan segenap tentara menyerangYerusalem lalu dikepungnya akan dia2dan pada tahun yang kesebelas daripada kerajaan Zedekia dalam bulanyang keempat pada sembilan hari bulanpecahlah tembok negri)3maka masuklah segala penghuluraja Babel lalu duduk di pintu tengahNergal-Sarezer dan Samgarnebo danSarsekim dan Rabsaris dan NergalSerezer dan Rabmaga serta dengansegala penghulu raja Babel yang lain itu.4Maka jadilah apabila dilihat akandia oleh Zedekia, raja Yehuda, dansegala orang perang itu maka larilahsekaliannya lalu keluar dari negri padamalam hari dari pada jalan taman rajadan dari pada pintu yang di antara kedualapis tembok maka keluarlah bagindamenuju ke Araba-Yordan.

Page 1019: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 39.5–10 2145Tetapi oleh tentara orang Kasdimitu diusirnya akan dia lalu didapatinyaakan Zedekia itu dalam padang Yerikhomaka ditangkapnya akan dia dibawanyamenghadap Nebukadnezar, raja Babelitu, ke Ribla di tanah Hamat maka iapunmemutuskan hukum atasnya.6Maka oleh raja Babel dibunuhnyasegala anak Zedekia itu di Ribla dihadapan matanya dan lagi dibunuhraja Babel segala orang Yehuda yangbangsawan.7Maka dicungkilnya kedua biji mataZedekia diikatnya dengan rantai hendakdibawanya ke Babel.8Maka oleh orang Kasdimpundibakarnya istana baginda dansegala rumah kaum itu dengan apiserta dirubuhkannya segala tembokYerusalem.9Maka oleh Nebuzaradan, penghulujuak-juak itu, ditawannya ke Babelsegala baki kaum itu yang lagi tinggal didalam negri dan segala orang pembelotyang telah lari mengikut dia dan segalabaki kaum itu yang lagi tinggal.10Tetapi dari pada segala orang miskindi antara kaum itu yang satupun tiada

Page 1020: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 39.11–15 215

padanya ditinggalkan Nebuzaradan,penghulu juak-juak, akan dia ditanah Yehuda diberinyalah kepadanyabeberapa kebun anggur dan beberapapadang pada masa itu.11Maka berpesanlah Nebukadnezar,raja Babel itu, kepada Nebuzaradan,penghulu juak-juaknya, dari hal Yeremiademikian:12 "Ambillah olehmu dan peliharakandia jangan berbuat sesuatu bencanaakan dia melainkan lakukanlah akan diabagaimana katanya kepadamu."13Maka disuruhkan Nebuzaradan,penghulu juak-juak itu, danNebusyazban, Rabsaris, dan NergalSyereszar Rabmaga dan segala pegawairaja Babel itu14maka disuruhkannya orangmengambil Yeremia dari dalam halamanjuak-juak diserahkannya kepada Gedalyabin Ahikam bin Safan supaya dibawanyapulang ke rumahnya lalu tinggallahYeremia di antara kaum itu.15Maka datanglah firman Allah kepadaYeremia tatkala ia lagi terkurung didalam halaman juak-juak itu demikian:

Page 1021: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 39.16–40.1 21616 "Pergilah engkau katakan kepadaEbed-Melekh, orang Etiopia itu:Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan bani Israel: BahwaAku akan menyampaikan segala firman-Ku atas negri ini akan mendatangkancelaka dan bukannya kebajikan makasekaliannya akan digenapi di hadapanmatamu pada hari itu.17Tetapi pada masa itu Aku akanmelepaskan dikau, demikianlah firmanAllah, dan tiada engkau akan diserahkanke tangan orang yang engkau takuti itu.18Karena tak dapat tiada Aku akanmenyelamatkan dikau dan tiada engkauakan rubuh dimakan pedang melainkannyawamu akan menjadi bagimu sepertirampasan sebab engkau telah menaruhharap kepada-Ku, demikianlah firmanAllah."

401Bahwa inilah firman Allahyang telah datang kepada

Yeremia kemudian dari pada dilepaskanNebuzaradan, penghulu juak-juak itu,akan dia dari Rama tatkala diambilnyaakan dia pada masa ia terikat denganrantai di antara segala orang Yerusalem

Page 1022: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 40.2–5 217

dan Yehuda yang telah ditawan ke Babelitu.2Maka oleh penghulu juak-juak itudiambilnya Yeremia serta berkatakepadanya:3 "Bahwa Tuhanmu Allah telahberfirmankan celaka atas tempatini maka yang demikian itu telahdisampaikan Allah serta dilakukannyaseperti firman-Nya sebab kamu telahberdosa kepada Allah dan tiada maumenurut akan firman-Nya itulahsebabnya perkara ini telah datang keatasmu.4Akan sekarang aku hendakmelepaskan dikau pada hari ini dari padarantai yang ada pada tanganmu. Makajikalau pada sangkamu baik engkaupergi ke Babel sertaku marilah engkaumaka aku akan memeliharakan dikautetapi jikalau pada sangkamu tiadabaik engkau pergi sertaku ke Babel takusahlah engkau pergi maka barang dimana tempat yang baik dan benar padasangkamu bolehlah engkau pergi kesana.5Maka sebelum ia pulang katanya pulapulanglah juga kepada Gedalya bin

Page 1023: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 40.6–8 218

Ahikam bin Safan yang telah dijadikanraja Babel pemerintah atas segala negriYehuda lalu duduk sertanya di antarakami atau kaum barang di mana tempatyang benar kepada hatimu bolehlahengkau pergi."6Lalu pergilah Yeremia kepada Gedalyabin Ahikam itu ke Mizpa lalu duduklahia sertanya di antara segala orang yanglagi tinggal di tanah itu.7Setelah kedengaran kabar kepadasegala panglima perang yang di dusundan kepada segala rakyatnya akan halraja Babel telah mengangkat Gedalya binAhikam menjadi pemerintah di tanah ituserta diserahkannya kepadanya segalaorang laki-laki dan perempuan dankanak-kanak dan orang yang terlebihmiskin di tanah itu dari pada segalaorang yang tiada ditawan ke Babel8maka datanglah sekaliannya kepadaGedalya itu ke Mizpa yaitu Ismael binNetanya dan Yohanan dan Yonatan,kedua anak Kareah, dan Seraya binTanhumet dan segala anak Efai orangNetofa dan Yezanya anak orang Maakhaserta dengan segala rakyatnya.

Page 1024: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 40.9–12 2199Maka bersumpah setialah Gedalyabin Ahikam kepada orang-orang itudan kepada segala rakyatnya demikian:"Janganlah kamu takut menaklukkandirimu kepada segala orang Kasdimhendaklah kamu duduk di tanah iniserta takluk kepada raja Babel niscayaselamatlah kamu.10Adapun aku ini bahwa aku hendakduduk di Mizpa supaya aku menghadapsegala orang Kasdim yang akan datangkepada kita tetapi kamu ini hendaklahmengumpulkan air anggur dan buah-buahan dan minyak serta menyimpandia dalam bekasmu lalu duduk dalamsegala negri yang telah kamu ambil itu."11Demikianlah juga segala orangYahudi yang di Moab dan yang di antarasegala bani Amon dan di Edom dandalam segala negri yang lain itu.12Setelah didengarnya akan hal rajaBabel telah meninggalkan baki orangYehuda serta mengangkat Gedalya binSafan akan memerintahkan dia barulahkembali segala orang Yahudi itu darisegala tempat yang telah ia dihalaukanke sana lalu datang ke tanah Yehudamendapatkan Gedalya ke Mizpa maka

Page 1025: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 40.13–41.1 220

dikumpulkannya terlalu banyak airanggur dan buah-buahan.13Maka datanglah pula Yohanan binKareah dan segala panglima perangyang di dusun itu mendapatkan Gedalyake Mizpa14 serta berkata kepadanya: "Tuantahukah akan hal Baalis, raja bani Amonitu, telah menyuruhkan Ismael binNetanya akan mengambil nyawa tuan."Tetapi Gedalya bin Ahikam itu tiadapercaya akan katanya itu.15Kemudian kata pula Yohanan binKareah diam-diam kepada Gedalya itudi Mizpa demikian: "Biarlah kiranyahamba membunuh Ismael bin Netanyaseorangpun jangan tahu apa gunadiambilnya nyawa tuan sehinggacerai-berailah segala orang Yahudi yangtelah berhimpun kepada tuan dan segalabaki orang Yehuda itupun binasa."16Tetapi kata Gedalya bin Ahikamkepada Yohanan bin Kareah: "Janganengkau berbuat begitu karena dustajuga yang engkau katakan dari halIsmael itu."

411Adapun kepada bulan yangketujuh datanglah Ismael bin

Page 1026: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 41.2–5 221

Netanya bin Elisama yang dari padaketurunan raja yaitu seorang pegawairaja dan sepuluh orang sertanyamendapatkan Gedalya bin Ahikam keMizpa maka di sanalah semuanya makanbersama-sama di Mizpa.2Maka berbangkitlah Ismael binNetanya serta dengan kesepuluh orangyang sertanya itu diparangnya Gedalyabin Ahikam bin Safan itu dengan pedangdibunuhnya yang telah diangkat rajaBabel menjadi pemerintah atas tanahitu.3Maka dibunuh pula oleh Ismael akansegala orang Yahudi yang sertanya yaituserta dengan Gedalya itu di Mizpa dansegala orang Kasdim yang kedapatan disana yaitu segala orang perang.4Adapun pada lusanya kemudian daripada dibunuhnya Gedalya itu dengantiada diketahui oleh seorang jugapun5maka tiba-tiba datanglah beberapaorang dari Sikhem dan dari Silo dan dariSamaria yaitu delapan puluh orang yangbercukur janggutnya dan terkoyak-koyakpakaiannya dan bertoreh tubuhnyaserta membawa persembahan makanan

Page 1027: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 41.6–9 222

dengan kemenyan pada tangannyahendak dibawanya ke rumah Allah.6Maka keluarlah Ismael bin Netanyadari Mizpa hendak menyambut diasambil berjalan sambil menangis setelahbertemu maka katanya kepadanya:"Marilah kamu mendapatkan Gedalyabin Ahikam."7Adapun apabila sekaliannya telahsampai ke tengah-tengah negri makadibunuh Ismael bin Netanya itu akandia dicampakkannya ke dalam telagaoleh Ismael dan oleh segala orang yangsertanya.8Tetapi di antara orang-orang itu adasepuluh orang yang berkata kepadaIsmael: "Jangan kami engkau bunuhkarena pada kami ada bekal yangtersembunyi di padang dari padagandum dan seir dan minyak dan airmadu." Sebab itu ditinggalkannya tiadadibunuhnya bersama-sama segalasaudaranya.9Adapun telaga yang telah dicampakIsmael segala bangkai orang yangdibunuhnya itu ke dalamnya pada sisiGedalya yaitu telaga yang telah digaliraja Asa sebab takut akan Baesa, raja

Page 1028: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 41.10–13 223

Israel, maka dipenuhinya akan dia olehIsmael bin Netanya dengan bangkaiorang yang dibunuhnya.10Maka oleh Ismael itu ditawannyasegala orang yang lagi tinggal di Mizpadatang kepada segala putri baginda dansegala orang yang lagi tinggal di Mizpayang telah diserahkan kepada Gedalyabin Ahikam oleh Nebuzaradan, penghulujuak-juak itu, maka oleh Ismael binNetanya sekaliannya itu ditawannyamaka berjalanlah ia hendak pergi kepadasegala bani Amon.11Setelah didengar Yohanan bin Kareahdan segala panglima perang yangsertanya itu akan segala celaka yangtelah diperbuat oleh Ismael bin Netanyaitu,12maka dikerahkannya segalarakyatnya lalu berjalan hendakberperang dengan Ismael bin Netanyadidapatinya akan dia dekat kolam besaryang di Gibeon.13Adapun apabila dilihat oleh segalaorang yang bersama-sama denganIsmael itu akan Yohanan bin Kareah dansegala panglima perang yang sertanyaitu maka sukacitalah sekaliannya.

Page 1029: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 41.14–18 22414Maka segala orang yang telahditawan oleh Ismael dari Mizpa ituberpalinglah lalu kembali mendapatkanYohanan bin Kareah.15Tetapi Ismael bin Netanya itu larilahmelepaskan dirinya dari pada Yohananitu dengan delapan orang sertanya lalusampai kepada bani Amon.16Maka oleh Yohanan bin Kareah dansegala panglima perang yang sertanyaitu diambilnya segala baki orang yangtelah ia mendapat kembali dari padaIsmael bin Netanya dari Mizpa kemudiandari pada dibunuhnya Gedalya binAhikam yaitu segala orang perang dansegala perempuan dan kanak-kanak dansegala sida-sida yang telah dibawanyapulang dari Gibeon17maka pergilah sekaliannyamenumpang di Gerut Kimham yangdekat Betlehem niatnya hendak masuktanah Mesir oleh sebab orang Kasdim18karena takutlah orang-orang ituakan dia oleh sebab Ismael bin Netanyatelah membunuh Gedalya bin Ahikamyang telah diangkat raja Babel menjadipemerintah atas tanah itu.

Page 1030: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 42.1–5 225

421Maka oleh segala panglimaperang dan Yohanan bin Kareah

dan Azarya bin Hosaya dan segala orangkaum itu dari pada kecil dan besardihampirinya nabi Yeremia serta berkatakepadanya:2 "Biarlah kiranya permintaan kamiberkenan kepada tuan dan pohonkanlahkepada Tuhanmu Allah karena kami yaitukarena segala baki orang ini karena daripada orang banyak itu hanya kami yangsedikit ini lagi tinggal seperti yang dilihatoleh mata tuan sendiri3mudah-mudahan Tuhanmu Allah itukelak menyatakan jalan mana yangpatut kita turut dan barang yang patutkami perbuat."4Maka kata nabi Yeremia kepadanya:"Aku telah mendengar akan kamu bahwaaku akan memohonkan kepada TuhanmuAllah menurut seperti kata-katamu itumaka akan jadi kelak barang sesuatuyang disahut Allah kelak kepadamuniscaya aku menyatakan kepadamusatupun tiada aku tahani dari padamu."5Maka katanya kepada Yeremia:"Biarlah Allah menjadi saksi yang benardan setia di antara kita jika sekiranya

Page 1031: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 42.6–10 226

kami tiada melakukan menurut sepertisegala firman yang akan dipesankanTuhanku Allah kepada tuan bagi kami.6 Jikalau dari pada baik atau jahat kamiakan menurut seperti firman Tuhan kitaAllah yang telah kami menyuruhkan tuankepadanya mudah-mudahan selamatlahkami tatkala kami menurut sepertifirman Tuhan kita Allah itu."7Adapun selang sepuluh hari antaranyamaka datanglah firman Allah kepadaYeremia.8Lalu dipanggilnya Yohanan bin Kareahdan segala panglima perang yangsertanya dan segenap kaum itu daripada kecil dan besar serta berkatakepadanya:9 "Demikianlah firman Allah Tuhan baniIsrael yang telah kamu menyuruhkanaku mempersembahkan permintaanmupada hadirat Allah:10 Jikalau kamu mau tinggal tetap ditanah ini niscaya kamu Kubangunkandan bukan Kurubuhkan dan kamuKutanankan dan tiada kucabutkankarena Aku menyesal dari pada segalacelaka yang telah Kulakukan atas kamu.

Page 1032: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 42.11–16 22711 Janganlah kamu takut akan rajaBabel yang kamu sangat menakuti itumaka firman Allah janganlah kamu takutakan dia karena Akulah yang menyertaikamu akan menyelamatkan dan akanmelepaskan kamu dari pada tangannya.12Maka Aku akan mengaruniakankepadamu rahmat supaya dikasihaninyaakan kamu serta mengembalikan kamuke tanahmu sendiri.13Tetapi jikalau kiranya kamu berkata:Bahwa tiada mau kami tinggal di tanahini sehingga kamu tiada menurut sepertiFirman Tuhanmu Allah14mengatakan tiada melainkan kamihendak pergi ke tanah Mesir di sanalahtiada kami akan melihat perang lagi ataumendengar bunyi nafiri atau kekuranganroti maka di sanalah kami hendak tinggal15akan sekarang dengarlah olehmuakan firman Allah hai segala baki orangYehuda, demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Jikalau hatimu semata-mata cenderunghendak masuk ke tanah Mesir sehinggakamu pergi menumpang ke sana16niscaya akan jadi kelak kamu akandidapati di tanah Mesir itu oleh pedang

Page 1033: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 42.17–19 228

yang kamu takuti itu dan kamu akandiusir di tanah Mesir itu oleh balakelaparan yang mengejutkan kamumaka di sanalah kamu akan mati.17Maka demikianlah akan jadi kelakkepada segala orang yang telahcenderung hatinya hendak pergimenumpang ke Mesir maka sekaliannyaakan mati kelak oleh pedang dan olehbala kelaparan dan oleh bala samparmaka seorang jugapun tiada akan tinggalatau dapat berlepas dirinya dari padasegala celaka yang akan Kudatangkanke atasnya kelak.18Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Adapun seperti murka-Ku danberang-Ku telah dicurahkan atas segalaorang isi Yerusalem demikianlah jugakelak berang-Ku akan dicurahkan ataskamupun tatkala kamu masuk tanahMesir itu maka kamu akan menjadi suatukutuk dan suatu ajaib dan suatu sumpahdan suatu kecelaan dan tiada kamu akanmemandang tempat ini lagi.19Hai baki orang Yehuda, Allah telahberfirman akan halmu: Janganlah kamupergi ke Mesir! Ketahuilah olehmu

Page 1034: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 42.20–43.1 229

dengan sesungguhnya bahwa pada hariini juga Aku naik saksi atas kamu.20Karena kamu telah menyesatkandirimu sendiri padahal kamumenyuruhkan aku kepada Tuhanmu Allahmengatakan: Pohonkanlah kepada Tuhankita Allah karena kami dan seperti segalafirman Tuhan kita Allah demikianlahyang hendak engkau nyatakan kepadakami niscaya kami akan melakukan dia21maka pada hari ini aku sudahmenyatakan kepadamu tetapi tiada jugakamu mau mendengar akan firmanTuhan Allah dalam barang sesuatuperkara yang telah disuruhnya akusampaikan kepadamu.22Akan sekarang ketahuilah olehmudengan sesungguhnya bahwa kamuakan mati kelak oleh pedang dan olehbala kelaparan dan oleh bala sampardi tempat yang kamu hendak pergimenumpang ke sana."

431Adapun apabila selesailahYeremia dari pada menyampaikan

kepada segenap kaum itu segalafirman Tuhannya Allah yang telah iadisuruh Tuhannya Allah menyampaikan

Page 1035: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 43.2–6 230

kepadanya yaitu segala yang tersurat diatas itu,2maka jawab Azarya bin Hosaya danYohanan bin Kareah dan segala orangyang sombong itu kepada Yeremia:"Bohonglah katamu itu bukannya Tuhankita Allah yang menyuruhkan dikaumengatakan janganlah kamu pergimenumpang ke Mesir itu3melainkan Barukh bin Neria yangmenghasut engkau atas kami hendakdiserahkannya kami ke tangan orangKasdim supaya dibunuhnya akan kamiserta ditawan ke Babel."4Maka dengan yang demikian tiadaditurut oleh Yohanan bin Kareah dansegala panglima perang dan segenapkaum itu akan firman Allah dan tiada iatinggal di tanah Yehuda.5Melainkan oleh Yohanan bin Kareahdan segenap panglima perang itudiambilnya segala baki orang Yehudayang telah kembali dari antara segalabangsa tempat ia telah dihalaukan itusupaya ia menumpang di tanah Yehuda6yaitu segala orang laki-laki danperempuan dan kanak-kanak dan segalaputri baginda dan tiap-tiap seorang yang

Page 1036: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 43.7–11 231

telah diserahkan oleh Nebuzaradan,penghulu juak-juak itu, kepada Gedalyabin Ahikam bin Safan serta dengan nabiYeremia dan Barukh bin Neria7Maka sampailah sekaliannya ke tanahMesir karena tiada diturutnya akanfirman Allah maka datanglah semuanyahingga sampai ke Tahpanhes.8Maka datanglah firman Allah kepadaYeremia di Tahpanhes itu demikian:9 "Ambillah olehmu beberapa batu yangbesar-besar ikatlah dengan kapur padahamparan batu yang di muka pintuistana Firaun di Tahpanhes di hadapanmata segala orang Yehuda10dan katakanlah kepadanya:Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan bani Israel: BahwaAku akan menyuruh bawa hamba-Ku Nebukadnezar, raja Babel itu, lalumendirikan takhtanya di atas segala batuyang telah Kuikat ini maka iapun akanmembentangkan kemah kerajaannya diatas batu-batu ini.11Maka ia akan datang menyerangtanah Mesir ini: Maka segala yangditentukan bagi maut itu akan matikelak dan segala yang ditentukan akan

Page 1037: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 43.12–44.2 232

ditawan itu akan ditawani dan segalayang ditentukan bagi pedang itu akandimakan pedang.12Maka aku akan memasang api dansegala rumah berhala Mesir maka iapunakan membakar dia dan menawan dania akan mengatakan tanah Mesir itupada dirinya seperti seorang gembalamengenakan pakaiannya dan ia akankeluar dari sana dengan sejahtera.13Dan lagi ia akan memecahkan segalatiang batu di Bet-Syemes yang di tanahMesir dan segala rumah berhala akandibakarnya dengan api."

441Bahwa inilah firman yang telahdatang kepada Yeremia akan hal

segala orang Yahudi yang duduk di tanahMesir yaitu yang duduk di Migdol danTahpanhes dan di Memfis dan di tanahPatros:2 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Bahwa kamu telah melihat segalacelaka yang telah Kudatangkan ke atasYerusalem dan ke atas segala negriYehuda adapun pada hari ini semuanyaitu suatu kerusakkan dan seorangpuntiada duduk dalamnya.

Page 1038: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.3–7 2333Oleh sebab segala kejahatanyang telah diperbuatnya sehinggamembangkitkan murka-Ku padahal orang-orang itu telah pergimembakar setanggi dan berbuat ibadatkepada dewa-dewa orang yang belumdiketahuinya dan yang belum diketahuioleh kamu atau oleh nenek moyangmu.4Maka Aku telah menyuruhkankepadamu segala hamba-Ku nabi-nabiitu serta bangun pagi-pagi akanmenyuruhkan dia mengatakan janganlahkamu berbuat perbuatan keji yang Akubenci ini.5Tetapi tiada orang-orang itu maumendengar atau memasang telinganyasehingga ia bertobat dari padakejahatannya dan jangan membakarsetanggi kepada dewa-dewa orang.6Sebab itu tercurahlah berang-Kudan murka-Ku serta bernyala-nyaladalam segala negri Yehuda dan dalamorang-orang Yerusalem maka yaitu telahrusak dan sunyi seperti yang ada padahari ini.7Akan sekarang, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara yaitu Tuhanbani Israel: Mengapa kamu melakukan

Page 1039: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.8–10 234

celaka yang sebesar ini atas jiwamusendiri sehingga menghilangkan segalaorangmu laki-laki dan perempuandan budak-budak dan kanak-kanakyang menyusu di antara orang Yehudasehingga tiada tinggal seorang jugapun8padahal kamu membangkitkanmurka-Ku oleh segala perbuatantanganmu serta membakar setanggikepada dewa-dewa orang di tanah Mesiryang telah kamu pergi menumpangke sana sehingga kamu dihilangkansehingga kamu menjadi suatu kutuk dansuatu kecelaan di antara segala bangsadunia ini.9Sudahkah kamu lupa akan segalakejahatan segala nenek moyangmudan kejahatan raja-raja Yehuda dankejahatan segala istrinya dan akankejahatanmu sendiri dan kejahatansegala istrimu yang telah dilakukannyadi tanah Yehuda dan dalam lorong-lorongYerusalem.10Maka sampai kepada hari inipunbelum juga ia merendahkan dirinya danbelum takut ia dan belum diturutnyajalan hukum-hukum dan undang-undang-Ku yang telah Kuhadapkan

Page 1040: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.11–14 235

kepadamu dan kepada segala nenekmoyangmu.11Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhanbani Israel: Bahwa Aku akan menilikkepadamu dengan tilik kejahatansehingga menghilangkan segala orangYehuda.12Maka Aku akan mengambil segalabaki orang Yehuda yang telah cenderunghatinya hendak pergi menumpangke tanah Mesir lalu sekaliannya akandibinasakan maka di tanah Mesir jugaia akan rebah mati maka ia akan binasaoleh pedang dan oleh kelaparan bahkania akan mati oleh pedang dan oleh balakelaparan dari pada yang kecil datangkepada yang besar dan ia akan menjadisuatu kutuk dan suatu ajaib dan suatusumpah dan suatu kecelaan.13Maka Aku akan menghukumkansegala orang yang duduk di tanah Mesirsama seperti Aku telah menghukumkanYerusalem oleh pedang dan oleh balakelaparan dan oleh bala sampar14 sehingga dari pada segala baki orangYehuda yang telah pergi menumpangke tanah Mesir itu seorangpun tiada

Page 1041: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.15–17 236

akan tinggal atau dapat berlepas dirinyasupaya ia kembali ke tanah Yehudayang telah rindu hatinya hendak kembalisupaya duduk di sana karena seorangpuntiada akan kembali melainkan orangyang lari berlepas dirinya saja."15Maka jawab segala orang yang telahmengetahui akan hal istrinya membakarsetanggi kepada dewa-dewa orang sertasegala perempuan yang berdiri di situsuatu perhimpunan yang besar yaitusegala orang kaum itu yang duduk ditanah Mesir dan di Patros maka katanyakepada Yeremia:16 "Adapun akan firman yang telahengkau katakan kepada kami dengannama Allah itu tiada kami maumendengar akan katamu itu.17Melainkan tak dapat tiada kami akanmelakukan seperti segala perkataanyang telah keluar dari pada mulut kamidalam hal membakar setanggi danmencurahkan persembahan minumankepada permaisuri di langit seperti yangtelah biasa kami perbuat baik kamibaik nenek moyang kami dan raja-rajakami dan penghulu-penghulu kami dansegala negri Yehuda dan di lorong-lorong

Page 1042: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.18–21 237

Yerusalem karena pada masa itucukuplah rizki kami dan senanglah kamidan tiada kena celaka.18Tetapi dari pada masa kami telahberhenti dari pada membakar setanggidan mencurahkan persembahanminuman kepada permaisuri di langit itumaka kami kekurangan segala sesuatudan kamipun dibinasakan oleh pedangdan oleh bala kelaparan.19Adapun apabila kami membakarsetanggi serta mencurahkanpersembahan minuman kepadapermaisuri di langit itu masakan dengantiada setahu suami kami tatkala kamimembuat penganan akan menyembahdia dan tatkala kami mencurahkanpersembahan minuman kepadanya."20Maka kata Yeremia kepada segenapkaum itu baik laki-laki baik perempuanyaitu kepada segala orang yangtelah memberi jawab yang demikiankepadanya:21 "Adapun setanggi yang telah kamubakar dalam segala negri Yehuda dandi lorong-lorong Yerusalem baik kamubaik nenek moyangmu dan raja-rajamudan segala penghulumu dan segala

Page 1043: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.22–25 238

anak negri itu masakan tiada teringatAllah akan hal itu dan masakan tiadadiperhatikannya22 sehingga tiada tersabarkan oleh Allahsebab kejahatan segala perbuatanmudan segala perkara keji yang telah kamuperbuat maka inilah sebabnya tanahmutelah menjadi suatu kerusakkan dansuatu ajaib dan suatu sumpah dan tiadaberorang seperti yang ada pada hari ini.23Maka oleh karena kamu telahmembakar setanggi itu serta berdosakepada Allah dan tiada kamu menurutakan firman Allah dan tiada mengikutjalan hukum Tuhannya dan undang-undangnya dan kesaksiannya itulahsebabnya celaka ini telah berlaku atasmuseperti yang ada pada hari ini."24Dan lagi kata Yeremia kepadasegenap kaum itu dan kepada segalaorang perempuan: "Dengarlah olehmuakan firman Allah hai segala orangYehuda yang di tanah Mesir.25Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Bahwa barang yang dikatakan olehlidahmu dan oleh lidah segala istrimuitu yaitu telah kamu perbuat dengan

Page 1044: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.26–28 239

tanganmu mengatakan: Tak dapat tiadakami akan menyampaikan segala niatkami pada hal membakar setanggikepada permaisuri di langit sertamencurahkan persembahan minumankepadanya sebab itu hendaklah kamumenetapkan segala niatmu sertamenyampaikan niatmu itu.26Sebab itu dengarlah olehmu akanfirman Allah hai segala orang Yehudayang duduk di tanah Mesir: Bahwa Akutelah bersumpah demi nama-Ku YangMahabesar, demikianlah firman Allah,bahwa nama-Ku itu tiada akan disebutlagi oleh lidah seorang jugapun dari padabangsa Yehuda dalam seluruh tanahMesir, katanya: Demi Allah Tuhan yanghidup itu.27Bahwa Aku menilik kepadanyadengan tilik kejahatan bukannya dengantilik kebajikan dan segala orang Yehudayang di tanah Mesir ini akan binasa kelakoleh pedang dan oleh bala kelaparansehingga putus.28Adapun segala orang yangmelepaskan dirinya dari pada matapedang itu akan kembali dari tanahMesir ke tanah Yehuda tetapi sedikit

Page 1045: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 44.29–45.1 240

saja bilangannya dan segala baki orangYehuda yang telah pergi ke tanah Mesirhendak menumpang di sana ialah akanmengetahui mana yang tetap yaitufirman-Ku atau permintaannya itu.29Maka firman Allah: Bahwa inilahtanda bagimu bahwa Aku akanmenghukumkan kamu di tempat inisupaya kamu mengetahui tak dapattiada tetaplah firman-Ku akan hal kamuakan mendatangkan celaka30maka demikianlah firman Allahbahwa Aku akan menyerahkan FiraunHofra, raja Mesir ini, ke tangan segalaseterunya dan ke tangan segala orangyang menuntut nyawanya sebagaimanaAku telah menyerahkan Zedekia, rajaYehuda itu, ke tangan Nebukadnezar,raja Babel, yang menjadi seterunya danyang menuntut nyawannya."

451Bahwa inilah firman yangdikatakan oleh nabi Yeremia

kepada Barukh bin Neria tatkaladisuruhkannya segala firman ini dalamsebuah kitab dari pada lidah Yeremiapada tahun yang keempat dari padakerajaan Yoyakim bin Yosia, raja Yehuda:

Page 1046: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 45.2–46.2 2412 "Hai Barukh, demikianlah firman AllahTuhan bani Israel itu kepadamu!3Bahwa engkau telah berkata: Akansekarang susahlah halku karena telahditambahi Allah kesakitanku dengandukacita maka penatlah aku mengerangdan tiada aku beroleh kesenangan.4Maka inilah yang hendak engkaukatakan kepadanya, demikian firmanAllah: Bahwa Aku akan merubuhkanbarang yang telah Kubangunkan danAku akan mencabut barang yang telahKutanam maka demikianlah halnya padaseluruh tanah itu.5Adakah engkau menuntut bagidirimu perkara yang besar-besarjanganlah engkau menuntut dia karenademikianlah firman Allah bahwa Akuakan mendatangkan celaka atas segalamanusia tetapi nyawamu kelak Akukaruniakan kepadamu supaya selamatpada segala tempat barang ke manaengkau pergi."

461Bahwa inilah firman Allah yangtelah datang kepada Nabi Yeremia

dari hal segala bangsa.2Adapun akan hal Mesir. Yaitu darihal bala tentara Firaun Nekho, raja

Page 1047: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.3–8 242

Mesir, yang ada di tepi sungai EfratKarkemis yang telah dikalahkan olehNebukadnezar, raja Babel, pada tahunyang keempat dari pada kerajaanYoyakim bin Yosia, raja Yehuda:3 "Lengkapkanlah perisai dan selokonghampirlah kamu akan berperang.4Hai segala orang yang berkudapakaikanlah kuda itu lalu berangkathendaklah kamu beratur denganmemakai ketopong canilah segalatombak dan kenakan baju zirah.5Mengapa Aku telah melihat hal itubahwa semuanya takut lalu undur kebelakang maka segala orangnya yanggagah-gagah telah pecah lalu lari dengantiada menoleh ke belakang maka padasegala pihak ada hebat demikianlahfirman Allah.6Maka orang patas itu jangan lari danorang gagahpun jangan berlepas dirinyamaka pada sebelah utara di tepi sungaiEfrat semuanya tersandung lalu jatuh.7Siapa gerangan yang sebak sepertisungai Nil ini dan airnya bergelombangseperti segala sungai.8Maka Mesir juga yang sebak sepertisungai Nil dan airnya bergelombang

Page 1048: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.9–12 243

seperti segala sungai maka kata-Nya:Aku hendak sebak bahkan aku hendakmeliputi bumi maka aku hendakmembinasakan negri itu dengan segalaorang isinya.9Engkaulah hai segala kuda danmegahkan dirimu hai segala kenaikkanhendaklah segala orang gagah keluaryaitu orang Etiopia dan Put yangmemegang perisai dan orang Lidia yangmemegang dan memasang panahan.10Karena hari inilah bagi Allah Tuhansegala tentara yaitu hari pembalasansupaya Ia menuntut bela atas segalaseteru-Nya maka pedang itu akanmemakan sampai kenyang dan minumdarahnya sampai mabuk karena bagiAllah Tuhan segala tentara itu ada suatukurban persembahan di tanah utara ditepi sungai Efrat.11Hai anak dara Mesir pergilah engkauke Gilead mengambil balsam sia-sialahengkau berobat banyak-banyak karenaengkau tiada dapat sembuh.12Maka segala bangsa telah mendengardari hal kehinaanmu dan penuhlahbumi ini dengan teriakmu karena oranggagah itu terlanggar kepada orang

Page 1049: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.13–17 244

gagah kedua-duanyapun telah rubuhbersama-sama."13Bahwa inilah firman yangdisampaikan Allah kepada NabiYeremia akan perihal Nebukadnezar, rajaBabel, itu kelak akan datang menyerangtanah Mesir:14 "Maklumkan olehmu dalamMesir kabarkanlah di Migdol bahkankabarkanlah di Memfis dan di Tahpanheskatakanlah olehmu: Hendaklah engkauberdiri serta berlengkap dirimu karenapedang telah makan habis kelilingmu.15Mengapakah segala orangmu yanggagah-gagah telah dihapuskan tiadadapat ia bertahan sebab Allah yangmenghalaukan dia.16Maka banyak yangdiserendungkannya bahkan semuanyatelah jatuh timpa menimpa makakatanya: Mari kita bangun lalu kembalikepada kaum kita dan ke tanah air kitasupaya lepas dari pada pedang yangmembinasakan ini.17Maka di sana orang berserumengatakan bahwa Firaun raja Mesiritu hanya suatu bnyi maka masa yangtertentu itu telah diberinya lalu.

Page 1050: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.18–22 24518Maka firman Raja yang bernama AllahTuhan segala tentara: Demi hayat-Ku,sesungguhnya seperti Tabor di tengah-tengah segala gunung dan sepertiKarmel yang di tepi laut demikianlahkedatangannya.19Hai anak perempuan yang dudukdi Mesir lengkapkanlah dirimu menjaditawanan karena Memfis akan menjadisuatu kerusakkan dan akan dibakarhabis sehingga seorangpun tiada dudukdalamnya.20Adapun Mesir itu anak lembu yangelok tetapi dari sebelah utara kebinasaantelah datang bahkan telah datang.21Dan lagi segala orang upahannyayang di tengah-tengahnya itu seumpamaanak lembu di kandang karena iapuntelah undur lalu lari bersama-samatiada bertahan karena hari celakanyatelah datang ke atasnya yaitu masahukumannya.22Maka bunyinya akan keluar sepertibunyi ular karena sekaliannya akanberjalan dengan tentaranya lalumendatangi dia dengan kapak sepertiorang yang meramu kayu.

Page 1051: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.23–27 24623Maka firman Allah bahwa orang-orangitu akan menebang rimbanya jikalauyaitu tiada dapat diselidiknya karenabilangannya terlebih banyak dari padabelalang sehingga tiada tepermanaibanyaknya.24Maka anak perempuan Mesir itukelak akan diberi malu maka ia akandiserahkan ke tangan orang sebelahutara."25Maka firman Allah Tuhan segalatentara yaitu Tuhan bani Israel: "BahwaAku akan menghukumkan Amon No danFiraun dan Mesir serta dengan segalabangsa-bangsanya dan raja-rajanyayaitu Firaun dan segala orang yangharap kepadanya.26Maka Aku akan menyerahkan diake tangan segala orang yang menuntutnyawanya dan ke tangan Nebukadnezar,raja Babel, dan ke tangan segalapegawainya tetapi kemudian kelak yaituakan didudukki orang sama seperti padazaman dahulu, demikianlah firman Allah.27Tetapi janganlah engkau takut haihamba-Ku Yakub dan janganlah engkauterperanjat hai Israel karena Akulahakan menyelamatkan dikau dari jauh

Page 1052: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 46.28–47.2 247

dan segala keturunanmu dari tanahtempat ia tertawan itu maka Yakub akankembali kelak lalu beroleh kesenangandan sentosa dan seorangpun tiada akanmengejutkan dia.28Maka firman Allah: Janganlah engkautakut hai hamba-Ku Yakub karena Akulahmenyertai engkau karena Aku akanmenghabiskan segala bangsa barangkemana Aku telah menghulurkan dikautetapi tiada Aku menghabiskan dikaumelainkan Aku akan menyaksikan dikaudengan sekadarnya dan sekali-kali tiadaAku tinggalkan engkau sunyi dari padahukuman."

471Bahwa inilah firman Allah yangtelah datang kepada Nabi Yeremia

akan hal orang Filistin sebelum diserangFiraun akan negri Gaza.2 "Demikianlah firman Allah: Bahwa airitu bahlah dari sebelah utara dan akanmenjadi sungai yang sebak sehinggameliputi tanah dengan segala isinyadan negripun dengan segala orang yangduduk dalamnya maka segala manusiaakan berteriak kelak dan segala orang isitanah itupun akan meraung.

Page 1053: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 47.3–7 2483Maka dari sebab bunyi kaki kudanyayang kerkap kerkup dan bunyikenaikkannya yang menderu dan bunyirodanya yang legah leguh maka segalabapa tiada berani menoleh ke belakangkepada anak-anaknya oleh sebab lemahtangannya4yaitu sebab masanya telah sampaiakan membinasakan segala orang Filistindan akan menumpas dari Tirus danSidon itu segala pembantunya yang lagitinggal karena Allah akan membinasakansegala orang Filistin dan segala bakiorang dalam pulau Kaftor.5Maka hal botak telah datang atas Gazadan Askelon telah ditiadakan dengansegala baki orang dalam lembahnyaberapa lamakah lagi engkau hendakmenoreh tubuhmu.6Hai pedang Allah berapa lama lagisehingga engkau berhenti masuklahke dalam sarungmu berhentilah danberdiam dirimu.7Masakan engkau boleh berhentisedang Allah telah berpesan kepadamuakan melawan Askelon dan segala telukrantau di sanalah yang ditentukannya."

Page 1054: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.1–6 249

481Adapun akan hal Moab.Demikianlah firman Allah Tuhan

segala tentara yaitu Tuhan bani Israel:"Susahlah bagi Nebo karena yaitu telahdirusak maka Kiryataimpun beroleh maludan telah kalah maka Misgabpun telahberoleh malu dan telah dipecahkan.2Maka kepujian Moab itu tiada lagi dandalam Hesybonpun diupayakan orangcelaka atasnya mengatakan: Mari kitamelenyapkan dia sehingga tiada lagiia menjadi suatu bangsa. Hai Madmenengkaupun akan menjadi sunyi senyapdan engkau akan diusir oleh pedang.3Maka dari Horonaimpun ada bunyiteriak yaitu kerusakkan dan kebinasaanyang besar.4Maka Moab itu telah binasadan segala kanak-kanaknya tiadamemperdengarkan teriaknya.5Karena orang akan mendaki bukitLuhit dengan senantiasa menangiskarena tatkala turun dari Horonaimkedengaranlah kepadannya teriakkebinasaan yang amat susah.6Larilah kamu berlepas nyawamuhendaklah kamu menjadi seperti rumputdawai-dawai di tanah kekeringan.

Page 1055: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.7–11 2507Karena engkaupun akan kalah sebabengkau menaruh harap akan segalaperbuatanmu dan akan segala hartabendamu maka Kamospun akan keluarmenjadi tawanan dan segala imamnyadan penghulunyapun bersama-sama.8Maka si pembianasa itu akan datangatas segala negri sehingga sebuahnegripun tiada akan lepas maka lembahitupun akan binasa dan padangpun rusakseperti firman Allah itu.9Biarlah Moab itu bersiap supaya iaterbang pergi maka segala negrinyaakan akan menjadi suatu kerusakkansehingga seorangpun tiada dudukdalamnya.10Terkutuklah orang yang lalai berbuatpekerjaan Allah dan terkutuklah orangyang menahankan pedangnya darimenumpahkan darah.11Maka dari pada masa mudanya Moabitu dalam kesenangan ia telah tetap diatas keledaknya tiada disalin dari padasuatu bekas kepada bekas yang laindan belum ia menjadi tawanan sebabitu rasanya tinggal lagi padanya danbaunyapun tiada berubah.

Page 1056: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.12–17 25112Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelakAku akan menyuruhkan kepadanyasegala orang yang menuangkan makaiapun akan menuangkan dia sertamenghampakan segala bekasnya danmenghancurkan buyungnya.13Adapun Moab itu kelak malu ia akanKamos sama seperti orang isi rumahIsrael itu telah malu akan Betel yangdiharapinya.14Entah bagaimana katamu: Bahwakami ini orang kuat dan gagah akanberperang.15Maka Moab telah rusak dan segalanegrinya telah telah dimasukki orangdan orang muda-mudanya yang pilihanitu telah turun akan dibunuh demikianlahfirman Raja yang bernama Allah Tuhansegala tentara.16Maka celaka Moab itu telah hampirlahakan datang dan kesusahannyapunbergopoh-gopoh.17Hai kamu sekalian yang dikelilinginyahendaklah kamu ratapkan dia dankamu sekalian ini yang mengetahuiakan namanya katakanlah: Olehmu

Page 1057: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.18–24 252

bagaimanakah tongkat yang kuat itutelah patah yaitu tongkat yang elok.18Hai anak perempuan yang dudukdi Dibon turunlah engkau dari padakemuliaanmu lalu duduk di tanah dengandahagamu karena yang merusakkanMoab itu telah mendatangi engkau sertamembinasakan segala kubumu.19Hai perempuan yang duduk di Aroerhendaklah engkau berdiri di tepi jalanakan menengok tanyalah olehmu kepadaorang laki-laki yang lari dan kepadaperempuan yang berlepas diri sertaberkata: Apa telah jadi?20Maka Moab telah beroleh malu karenayaitu telah pecah hendaklah kamumeraung dan berteriak kabarkanlah diArnon bahwa Moab itu telah rusak.21Maka hukuman telah berlaku atastanah rata pula atas Holon dan atasYahas dan atas Mefaat22dan atas Dibon dan atas Nebo danatas Bet-Diblataim23dan atas Kiryataim dan atasBet-Gamul dan atas Bet-Meon24dan atas Keriot dan atas Bozra danatas segala negri di tanah Moab baikyang jauh baik yang dekat.

Page 1058: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.25–30 25325Maka tanduk Moab itu telah dikeratdan lengannya patah demikianlah firmanAllah.26Hendaklah kamu memabukkan diakarena ia telah membesarkan dirinyakepada Allah maka Moab itu kelak akanberkubang dalam muntahnya sendiri dania akan diolok-olokkan orang.27Karena bukankah orang Israelitu yang engkau mengolok-olokkanmasakan ia didapati di antara orangpencuri karena engkau menggelengkepala seberapa kali engkau sebutkandia.28Hai segala orang isi Moabtinggalkanlah segala negrimu lalududuk di celah batu hendaklah engkauseperti burung merpati yang membuatsarangnya dalam celah gua batu.29Maka kedengaranlah kabar kepadakami dari hal congkak Moab bahwasangatlah congkaknya dan lagi darihal sombongnya dan congkaknya dankemegahannya dan kebesaran hatinya.30Maka firman Allah: Bahwa aku tahuakan marahnya yaitu bukan-bukan dansegala kemegahannya tiada melakukanbarang sesuatu.

Page 1059: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.31–34 25431Sebab itu aku akan meraung karenaMoab bahkan aku akan berteriak karenaseluruh Moab itu maka orang akanmeratapkan segala orang Kir-Heres.32Hai poko anggur Sibma aku akanmenangiskan engkau dengan tangisanyang lebih dari pada tangisan Yaezermaka segala carangmu telah melatake seberang tasik lalu sampai hinggake tasik Yaezer tetapi si pembinasaitu telah menempuh buah-buahanmupada musim panas dan segala buahanggurmu.33Maka telah hilanglah segala kesukaandan termasa dari pada ladang yangsubur dan dari tanah Moab maka akutelah mengeringkan air anggur dalamirikkannya maka seorangpun tiada akanmengirik lagi dengan soraknya makasoraknya itu bukannya sorak lagi.34Maka dari teriak Hesybon hinggasampai ke Eleale dan sampai keYahaspun telah dinyaringkannyasuaranya dari Zoar sampai ke Horonaimdan sampai ke Eglat-Selisia karenasegala air Nimrimpun akan menjadisuatu kerusakkan.

Page 1060: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.35–39 25535Maka firman Allah: Bahwa dalamMoab itu Aku akan melenyapkansegala orang yang mempersembahkankurban di tempat yang tinggi danorang yang membakar setanggi kepadadewa-dewanya.36Sebab itu hatiku berbunyi karenaMoab seperti bunyi suling dan hatikuberbunyi seperti bunyi suling karenasegala orang Kir-Heres karena telahhilanglah kemewahan yang telahdiperbolehnya.37Karena segala kepala telah gunduldan segala janggutpun dicabut makapada segala tangan ada bekas toreh danpada segala pinggang dikenakan kainkarung.38Maka di atas segala sotoh rumahMoab dan dalam segala lorongnya adaratapan pada segala pihak karena Moabitu telah Kupecahkan seperti pisau yangtiada disukai orang, demikianlah firmanAllah.39Bagaimana ia telah habis pecah danbagaimana raungnya maka bagaimanaMoab itu telah membelakang denganmalunya maka dengan yang demikianMoab itu akan mejadi suatu sendirian

Page 1061: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.40–45 256

dan suatu heran kepada segala yangdikelilingnya.40Karena demikianlah firman Allah:Bahwa ia akan terbang seperti burungNasar serta mengembangkan sayapnyaatas Moab.41Maka Keryot itu telah kalah dansegala kubu telah diambil maka padahari itu hati segala orangnya yang gagahitu akan menjadi seperti hati perempuanyang sakit beranak.42Bahkan Moab itu akan dibinasakansehingga tiada lagi menjadi suatu kaumsebab dibesarkannya dirinya kepadaAllah.43Hai orang isi Moab hebat danpelobang dan jeratpun telah datang keatasmu demikianlah firman Allah.44Maka barangsiapa yang lari dari padahebat itu akan jatuh ke dalam pelubangdan barangsiapa yang dapat naik daridalam pelubang itu akan kena jeratkarena Aku akan mendatangkan tahunpembalasan itu ke atasnya yaitu atasMoab demikianlah firman Allah.45Maka segala orang yang telah lariitu ada berdiri di bawah naung Hesybondengan tiada berkuasa karena dari

Page 1062: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 48.46–49.2 257

Hesybon itu telah keluar suatu api dansuatu nyala api dari tengah Sihon laludimakannya penjuru Moab dan batukepala segala orang yang huru hara.46Susahlah bagimu hai Moab danbangsa Kamos itu telah binasa karenaanak-anakmu laki-laki telah ditawandan anak-anakmu yang perempuanpunmenjadi tawanan.47Tetapi pada akhir zaman kelak Akuakan mengembalikan orang Moab yangtertawan itu, demikianlah firman Allah."Maka hal inilah hukuman Moab itu.

491Adapun akan hal bani Amonitu. Demikianlah firman Allah:

"Masakan Israel itu tiada beranakmasakan ia tiada berwaris mengapa pulaMilkom telah mempunyai Gad dan segalaorangnya duduk dalam negri-negrinya.2Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelakAku akan memperdengarkan suatusemboyan peperangan akan menyerangRaba negri bani Amon itu maka yaituakan menjadi suatu timbunan batudan segala kampungnya akan dibakardengan api barulah Israel itu akan

Page 1063: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.3–6 258

memiliki orang-orang yang dahulumemiliki dia, demikianlah firman Allah.3Hai Hesybon hendaklah engkaumeraung karena Ai telah rusak haisegala anak perempuan Raba tangisilaholehmu dan kenakan kain karung padadirimu ratapilah olehmu serta berlari-laridi tengah pagar karena Milkom itu akanditawan serta dengan segala imamnyadan segala penghulunya.4Apa guna engkau memegahkan dirimudari hal segala lembah yaitu lembahmuyang makmur hai anak perempuan yangmenakar maka ialah yang telah menaruhharap kepada harta bendanya, katanya:Siapakah yang berani menghampiri Aku.5Maka firman Allah Tuhan segalatentara itu: Bahwa Aku akanmendatangkan ke atasmu dahsyatdari pada segala orang yangmengelilingi engkau maka kamuakan dihalaukan masing-masing teruskeluar dan seorangpun tiada akan adasupaya menghimpunkan orang yangmengembara itu.6Tetapi kemudian dari pada itu kelakAku akan mengembalikan orang bani

Page 1064: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.7–11 259

Amon yang tertawan itu, demikianlahfirman Allah."7Adapun akan hal Edom. Demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara:"Tiadakah lagi budi di Teman telahhilangkah bicara orang yang bijaksanadan budinya telah lenyapkah.8Hai segala orang isi Dedan larilah kamulalu kembali dan duduk pada tempatyang dalam-dalam karena Aku akanmendatangkan ke atas Esau celakanyayaitu masa Aku menghukumkan dia.9Maka jikalau orang datangmemetik buah anggurmu bukankahditinggalkannya taringnya atau jikalaupencuri pada malam bukankahdirampasnya sehingga puas hatinya.10Tetapi Esau itu telah Kukupassehingga terbuka segala tempatnyayang tersembunyi dan tiada dapatia menyembunyikan dirinya makasegala benihnya telah binasa sertasaudara-saudaranya dan segala orangsekampungnya maka iapun tiada adalagi.11Tinggalkanlah segala anakmu yangpiatu maka Aku akan menghidupi dia

Page 1065: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.12–15 260

dan biarlah segala perempuan bujangmuharap kepada-Ku."12Karena demikianlah firman Allah:"Bahwa akan segala orang yang bukanditakdirkan akan minum dari pada pialaitu tak dapat tiada ia akan minum jugamasakan engkau ini semata-mata sunyidari pada hukuman bahkan tiadalahengkau sunyi dari pada hukumanmelainkan tak dapat tiada engkau akanminum juga.13Karena demikianlah firman Allah:Bahwa Aku telah bersumpah demidiri-Ku bahwa Bozra akan menjadisuatu ajaib dan suatu kecelaan dansuatu kerusakkan dan suatu kutuk dansegala negrinyapun akan menjadi suatukerusakkan yang kekal."14Maka aku telah mendengar kabardari pada Allah seorang utusantelah disuruhkan di antara segalabangsa, mengatakan: "Hendaklah kamiberhimpun lalu datang menyerang akandia bangkitlah kamu akan berperang.15Karena Aku telah menjadikan dikauterkecil di antara segala bangsa danterhina di antara manusia.

Page 1066: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.16–19 26116Adapun akan hal hebatmu bahwaengkau diperdayakan oleh congkakhatimu hai engkau yang duduk di celahbatu dan yang memegang kemuncakbukit jikalau engkau membuat sarangmusetinggi sarang burung nasar sekalipuntak dapat tiada Aku turunkan dikau darisana, demikianlah firman Allah.17Maka Edom itu akan menjadisuatu ajaib sehingga barangsiapayang lalu akan menjadi heran sertamengolok-olokkan sebab segala balanya.18Adapun seperti kebiasaan Sodom danGomora dan segala daerahnya demikianjuga seorangpun tiada akan dudukdi sana dan seorang anak Edompuntiada akan menumpang dalamnya,demikianlah firman Allah.19Bahwa ia akan mendatangi tempatkediaman yang teguh itu seperti singadari kemegahan Yordan tetapi tiba-tibaAku akan menghalaukan dia dari sanadan barangsiapa yang terpilih itu kelakAku akan tentukan akan memerintahkandia karena siapa gerangan yang samadengan Aku dan siapa gerangan akanmenentukan masanya bagi-Ku dan

Page 1067: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.20–23 262

gembala manakah yang dapat bertahandi hadapan-Ku.20Sebab itu dengarlah olehmu akanbicara Allah yang telah dibicarakanakan hal Edom dan akan takdir yangtelah ditakdirkannya akan hal segalaorang isi Teman: Bahwa sesungguhnyaorang akan menghilangkan dia yaitusegala yang terkecil dari pada kambingdomba itu sesungguhnya ia akanmerusakkan tempat kedudukkannyaoleh orang-orang itu.21Maka bumipun gempalah sebab bunyireruntuhan maka ada suatu teriak yangkedengaran bunyinya sampai ke lautKolzom.22Bahwa ia akan datang beterbanganseperti burung nasar sertamengembangkan sayapnya atasBozra maka pada masa itu hati orangEdom yang gagah-gagah itu akanmenjadi seperti perempuan yang sakitberanak.23Adapun akan hal Damsyik. "BahwaHamat telah beroleh malu dan Arpadpunkarena kedua-duanya telah mendengarkabar yang jahat sebab itu ia telah

Page 1068: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.24–29 263

hancurlah maka pada laut itu adadukacita tiada boleh ia berdiam dirinya.24Maka Damsyik telah menjadi lemahia berpaling dirinya hendak lari dangementar telah berlaku atasnya makakesakitan dan sengsara telah datangke atasnya seperti perempuan yangberanak.25Bagaimanakah orang tiadameninggalkan negri kepujian itu yaitunegri kesukaan-Ku.26Sebab itu segala orangnya yangmuda-muda akan rebah mati dalamlorong-lorongnya dan segala orangperang akan ditumpas pada hari itu,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.27Maka Aku akan menyalakan suatu apipada tembok Damsyik yang akan makansegala istana Yehuda."28Adapun akan hal Kedar dan segalakerajaan Hazor yang telah diserang olehNebukadnezar, raja Babel. Demikianlahfirman Allah: "Bangunlah kamu pergi keKedar lalu binasakan segala orang baniMasyrik.29Maka segala kemahnya dan kawanankambingnya akan dirampasnya dan

Page 1069: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.30–32 264

segala kain kelambunya akan diambilorang bagi dirinya serta segalaperkakasnya dan segala untanya makasemuanya akan berseru kepadanyamengatakan: Ada hebat pada segalapihak.30Maka firman Allah: Hai isi Hazorlarilah kamu lalu mengembara jauh-jauh dan duduk pada tempat yangdalam-dalam karena Nebukadnezar, rajaBabel itu, sudah membicarakan akanhalmu serta mengupayakan suatu upayaatasmu.31Bangunlah kamu mendatangi suatubangsa yang di dalam aman danyang duduk dalam sentosa yang tiadaberpintu atau bersengkang dan yangduduk berasing, demikianlah firmanAllah.32Maka segala untanya akan menjadirampasan bagimu dan segala lembunyayang banyak itu akan menjadi tawananbagimu maka Aku akan mencerai-beraikan kepada segala mata angin akanorang yang bercukur kaki rambutnyadan Aku akan mendatangkan kebinasaanke atasnya dari pada segala pihak,demikianlah firman Allah,

Page 1070: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.33–37 26533maka Hazor itu akan menjaditempat kediaman serigala dan suatukerusakkan sampai selama-lamanyaseorang jugapun tiada duduk di sanadan seorang anak Adampun tiada akanmenumpang dalamnya."34Bahwa inilah firman Allah yang telahdatang kepada Nabi Yeremia akan halElam pada permulaan kerajaan Zedekia,raja Yehuda:35Yaitu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Bahwa Aku akanmematahkan panah Elam yaitu kuasanyayang terutama.36Dan atas Elam itu Aku akanmenurunkan keempat mata angindari pada keempat pejuru langit lalumenerbangkan dia kepada segala mataangin itu maka satu bangsapun tiadayang tiada akan didudukki oleh orangElam yang terbuang itu.37Maka Aku akan mengejutkan orangElam itu di hadapan segala musuhnyadan di hadapan segala orang yangmenuntut nyawanya dan Aku akanmendatangkan celaka ke atasnya yaitukehangatan murka-Ku, demikianlahfirman Allah, dan Aku akan menyuruh

Page 1071: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 49.38–50.3 266

pedang mengusir dia sehingga Akumembinasakan dia.38Dan Aku akan mendirikantakhta kerajaan-Ku di Elam sertamenghilangkan dari sana segala raja danpenghulu, demikianlah firman Allah.39Tetapi akan jadi kelak pada akhirzaman bahwa Aku akan mengembalikansegala orang Elam yang terutama itu,demikianlah firman Allah."

501Bahwa inilah firman Allahakan hal Babel dan akan hal

tanah orang Kasdim dengan lidah NabiYeremia:2 "Maklumkanlah olehmu di antarasegala bangsa kabarkanlah olehmu dandirikanlah suatu panji-panji kabarkanlaholehmu jangan disembunyikankatakanlah: Bahwa Babel telahkalah dan Bel telah diberi malu danMerodakhpun terkejut segala patungnyatelah diberi malu dan segala berhalanyaterkejut.3Karena suatu bangsa mendatangidia dari sebelah utara ialah akanmerusakkan tanahnya sehinggaseorangpun tiada akan duduk dalamnya

Page 1072: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.4–8 267

semuanya telah lari lalu lenyap baikmanusia baik binatang.4Maka firman Allah: Bahwa pada masaitu dan pada ketika itu kelak segala baniIsrael akan datang serta dengan segalabani Yehuda sambil berjalan sambilmenangis hendak mencari akan TuhanAllah itu.5Maka sekaliannya akan bertanya darihal Sion dengan mukanya menuju kesana marilah kamu berhubung denganAllah dalam perjanjian yang kekal yangtiada akan dilupakan lagi.6Adapun hal kaum-Ku itu sepertidomba yang sesat yaitu disesatkan olehgembalanya dihalaukannya ke gunungsemuanya telah pindah dari pada gunungkepada bukit maka terlupalah ia akantempat perhentiannya.7Maka habislah ia dimakan oleh segalaorang yang mendapat dia maka katasegala seterunya: Kita tiada bersalah!karena orang-orang ini telah berdosakepada Allah yaitu pohon keadilanbahkan kepada Allah yang diharapi olehnenek moyangnya.8Hendaklah kamu lari dari dalam Babeldan keluar dari tanah orang Kasdim

Page 1073: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.9–13 268

hendaklah kamu seperti kambing jantanyang mendahului kawannya.9Karena Aku akan membangkitkansuatu perhimpunan beberapa bangsayang besar-besar dari negri utara akanmendatangi Babel itu maka sekaliannyaakan mengikat perang menyerang diadan dari sana ia akan kalah adapun anakpanahnya itu seperti anak panah oranggagah yang pandai sebatangnyapuntiada akan kembali dengan percuma.10Maka tanah orang Kasdim ituakan dirampas orang dan segala yangmerampas itu akan puas hatinya,demikianlah firman Allah.11Hai kamu yang merampas pusaka-Kusedang kamu bersuka-suka dan termasasedang kamu melompat seperti anaklembu yang mengirik dan kamu menjeritseperti kuda yang kuat12 itulah sebabnya ibumu akan berolehmalu dan yang memperanakkan dikaukelak kena aib bahwa ia akan menjadiyang terkemudian dari pada segalabangsa suatu tanah belantara suatutanah kekeringan dan tempat sunyi.13Maka oleh sebab murka Allah tanahitu tiada akan didudukki orang melainkan

Page 1074: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.14–17 269

yaitu semata-mata sunyi barangsiapayang melalui Babel itu akan menjadiheran serta mengolok-olokkan sebabsegala balanya.14Hai kamu yang membentang busurhendaklah kamu mengikat perangmuberkeliling akan menyerang Babelpanahkan kepadanya jangan sayanganak panahmu karena ia telah berdosakepada Allah.15Sorakilah olehmu berkeliling bahwaia telah menyerahkan dirinya segalabangun-bangunannya telah rubuh dansegala temboknya dipecahkan karenayaini pembalasan Allah hendaklah kamumembalas kepadanya seperti segalaperbuatannya demikianlah yang hendakkamu perbuat akan dia.16Hilangkanlah dari Babel segala orangpenabur dan orang yang memegangsabit pada musim menuai makaoleh sebab takut akan pedang yangmembinasakan itu kelak sekaliannyaakan kembali kepada bangsa masing-masing dan masing-masingnya akan larike tanahnya sendiri.17Adapun Israel itu seperti dombayang bertaburan ia telah diburu oleh

Page 1075: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.18–21 270

singa. Mula-mula ia dimakan oleh rajaAsyur dann kemudian tulang-tulangnyadihancurkan oleh Nebukadnezar, rajaBabel ini.18Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael: Bahwa Aku akan menghukumkanraja Babel serta dengan tanahnya sepertiyang telah Kuhukumkan raja Asyur itu.19Maka Aku akan membalikkan Israelitu kepada kandangnya dan ia akanmencari makan di atas Karmel danBasan dan perutnyapun akan kenyang diatas segala bukit Efraim dan di Gilead.20Maka firman Allah: Bahwa kepadamasa itu dan pada ketika itu kelak dicariorang akan kesalahan Israel itu tetapitiada akan ada dan akan dosa Yehudatetapi tiada kedapatan karena Aku akanmengampuni segala orang bakinya yangakan Kutinggalkan.21Hendaklah engkau menyerang tanahMerataim bahkan tanah itu dan segalaorang isi Pekod bunuhlah dan binasakandia dan buatlah olehmu seperti segalapesananku kepadamu, demikianlahfirman Allah.

Page 1076: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.22–28 27122Maka di tanah itu ada bunyipeperangan dan kebinasaan yang besar.23Bagaimana pemukul segenap bumiitu telah patah lalu hancur bagaimanaBabel telah menjadi suatu kerusakkan diantara segala bangsa.24Hai Babel, Aku telah memasang jeratbagimu dan engkau telah tertangkapdengan tiada engkau sadar maka engkautelah didapati dan ditangkap sebabengkau telah melawan akan Allah.25Bahwa Allah telah membuka gedungsenjata-Nya dikeluarkan-Nya segala alatmurka-Nya karena pada Allah Tuhansegala tentara itu ada suatu pekerjaandi tanah orang Kasdim.26Marilah kamu dari ujung bumihendaklah menyerang akan dia bukalahsegala gedungnya timbunkanlah dia danbinasakan sekali satupun jangan lagitinggal dari padanya.27Bunuhlah segala lembunya biarlahsekaliannya turun kepada perbunuhansusahlah halnya karena harinya telahsampai yaitu masa hukumannya.28Maka kedengaranlah suara orangyang lari berlepas dirinya dari tanahBabel hendak memberitahu di Sion

Page 1077: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.29–32 272

akan pembalasan Tuhan kita Allah danpembalasan kaabah-Nya.29Kerahkanlah segala pemanah akanmenyerang Babel yaitu segala yangmembentang busur dirikanlah kemahmumengepung akan dia berkeliling janganseorang jugapun dapat berlepasdirinya balaslah kepadanya sekadarpekerjaannya dan buatlah akan diasekadar segala perbuatannya karena iatelah melakukan sombongnya kepadaAllah yaitu kepada Yang Mahakudusorang Israel.30Sebab itu segala orangnya yangmuda-muda akan rebah mati di lorong-lorongnya dan segala orang perang akanditumpas pada hari itu, demikianlahfirman Allah.31Bahwa Akulah yang melawan akandikau hai sombong demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara karenaharimu telah sampailah yaitu masa Akuhendak menghukumkan dikau.32Maka yang sombong itu akanterserandung lalu jatuh dan seorangpuntiada akan membangkitkan dia dan Akuakan menyalakan suatu api dalam segala

Page 1078: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.33–37 273

negrinya yang akan makan habis segalayang mengelilingi dia.33Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa bani Israel danbani Yehudapun kena aniaya bersama-sama dan segala orang yang telahmenawan akan dia berpaut kepadanyatiada mau melepaskan dia.34Maka kuatlah penebusannya ituadapun namanya itu Allah Tuhan segalatentara maka semata-mata ia akanmembenarkan halnya supaya diberinyabumi ini sentosa dan supaya segalaorang isi Babel itu diharu birukannya.35Maka firman Allah, bahwa pedangmendatangi orang Kasdim dan segalaorang isi Babel dan segala penghulunyadan segala pendetanya.36Maka pedang mendatangi segalayang memegahkan dirinya sehinggasemuanya gila maka pedang mendatangisegala orangnya yang gagah-gagahsehingga semuanya terkejut.37Maka pedang mendatangi segalakudanya dan segala kenaikkan dansegala bangsa campuran yang ditengah-tengahnya sehingga semuanyaseperti hati perempuan maka pedang

Page 1079: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.38–42 274

mendatangi segala perbendaharaansehingga semuanya dirampas.38Maka kemarau mendatangi segalaairnya sehingga semuanya kekeringankarena yaitu suatu tanah patung ukiranmaka sekaliannya gila akan berhalanya.39Sebab itu segala binatang buas ditanah sunyi dan segala serigala akanduduk di sana dan burung untapun akanduduk dalamnya maka yaitu tiada akandidudukki orang sampai selama-lamanyadan tiada orang akan duduk dalamnyazaman berzaman.40Maka firman Allah adapun sepertitatkala dibinasakan Allah akan Sodomdan Gomora dengan segala darahnyademikian juga di sanapun tiada orangakan tinggal dan seorang anak Adampuntiada akan menumpang dalamnya.41Bahwa datanglah suatu kaum darisebelah utara yitu suatu bangsa yangbesar maka banyaklah raja-raja yangakan dibangkitkan dari ujung bumi.42Maka sekaliannya memegang panahdan tombak semuanya bengis dan tiadatahu sayang maka suaranya menderuseperti laut dan masing-masingnyamenunggang kuda maka seperti orang

Page 1080: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.43–45 275

yang hendak berperang demikianlahsemuanya beratur hendak menyerangakan dikau hai anak perempuan Babel.43Maka kedengaranlah kabarnyakepada raja Babel lalu lemahlah keduabelah tangannya maka sengsara telahberlaku atasnya dan kesakitan sepertiperempuan yang hendak beranak.44Bahwa ia akan mendatangi tempatkediaman yang teguh itu seperti singadari kemegahan Yordan tetapi tiba-tibaAku akan menghalaukan dia dari sanadan barangsiapa yang terpilih itu kelakAku tentukan akan memerintahkandia karena siapa gerangan yang samadengan Aku dan siapa gerangan akanmenentukan masanya bagi-Ku dangembala manakah yang dapat bertahandi hadapan-Ku.45Sebab itu dengarlah olehmu akanbicara Allah yang telah dibicarakannyaakan hal Babel dan akan takdirnya yangtelah ditakdirkannya akan hal tanahorang Kasdim bahwa sesungguhnyaorang akan menghelakan dia yaitusegala yang terkecil dari pada kambingdombanya sesungguhnya ia akan

Page 1081: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 50.46–51.5 276

merusakkan tempat kedudukkannyaoleh orang-orang itu.46Maka bumipun gempalah sebabbunyi Babel alah itu dan teriaknyapunkedengaranlah di antara segala bangsa."

511Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa atas Babel dan atas

segala yang duduk di Libkamai itu kelakAku akan menurunkan suatu angin yangmembinasakan.2Dan Aku akan menyuruhkan keBabel itu beberapa orang dagang yangakan menampi dia maka iapun akanmenghampakan tanahnya karena padamasa celaka itu sekaliannya akanmengepung dia berkeliling.3Hendaklah orang pemanahmembentang busurnya mengacuorang pemanah dan mengacu orangyang mengatas-ngatas sebab bajurantainya jangan disayang akan segalaorangnya yang muda-muda tumpaslahsegenap tentaranya.4Maka sekaliannya akan rebah matidi tanah orang Kasdim tertikam dilorong-lorongnya.5Karena Israel dan Yehuda itu bukannyaditinggalkan oleh Tuhannya yaitu oleh

Page 1082: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.6–10 277

Allah Tuhan segala tentara jikalautanahnya penuh dengan dosa kepadaYang Mahakudus orang Israel sekalipun.6Larilah kamu dari tengah-tengahBabel masing-masing lepaskan nyawamujangan kamu dilenyapkan serta dengankejahatannya karena inilah masapembalasan Allah dan Ia akan membalaskepadanya dengan sekadarnya.7Adapun Babel itu seumpamapiala emas pada tangan Allah yangmemabukkan segala isi dunia makasegala bangsapun telah minum dari padaair anggurnya inilah sebabnya segalabangsa telah gila.8Maka tiba-tiba Babel itu telah jatuhlalu binasa raungilah akan dia ambillahbalsam akan penyakitnya kalau-kalau iadapat sembuh.9Maka kami hendak menyembuhkanBabel itu tetapi tiada ia tersembuhkantinggalkanlah dia biar masing-masingkita pulang ke negri kita sendiri karenahukumannya telah sampai ke langit dantanah terangkat sampai ke awan.10Bahwa Allah telah mengeluarkankebenaran kita mari kita menyatakan diSion akan pekerjaan Tuhan kita Allah.

Page 1083: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.11–15 27811Tajamkanlah anak panah tetapkanlahsegala perisai maka Allah telahmembangkitkan hati segala raja orangMedia sebab telah ditakdirkan-Nya akanhal Babel itu supaya membinasakandia karena inilah pembalasan Allah danpembalasan kaabah-Nya.12Dirikanlah suatu alamat tentangtembok Babel teguhkan kawalan dirikanorang pengawal dan lengkapkanlahorang penghadang karena Allah telahmentakdirkan dan melakukan segalafirman-Nya dari hal orang isi Babel itu.13Hai engkau yang duduk di tempatair yang banyak dan yang limpahperbedaharaanmu telah sampailahkesudahanmu yaitu perhinggaantamakmu.14Bahwa Allah Tuhan segala tentaraitu telah bersumpah demi diri-Nya,demikian: Bahwa sesungguhnya Akuakan memenuhi engkau dengan orangyang seperti belalang banyaknyasemuanya akan menyaringkan soraknyaakan dikau.15Bahwa Allah juga yang telahmenjadikan bumi ini oleh kodrat-Nyaserta ditetapkan dunia ini oleh hukuman-

Page 1084: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.16–20 279

Nya maka oleh pengetahuan-Nyadibentangkan-Nya langit itu16 tatkala ia memberi suara makagemparlah segala air di langit dan segalauap itu dinaikkan-Nya dari ujung bumimaka diadakannya kilat itu bagi hujandan anginpun dikeluarkan-Nya daridalam perbendaharaan-Nya.17Maka segala manusia telah mejadibebal dan tiada berpengetahuan dansegala pandai emas itu diberi maluoleh patung ukirannya karena patungtuangan itu dusta adanya dan tiada iabernafas.18Maka sekaliannya itu sia-sia danpekerjaan tipu daya maka pada masahukumannya ia akan binasa kelak.19Adapun bagian Yakub itu bukannyademikian karena Ialah yang menjadikansegala sesuatu dan Israel itulah sukuyang dipusakai-Nya adapun nama-Nyayaitu Allah Tuhan segala tentara.20Bahwa engkaulah bagiku cokmardan alat peperangan maka dengandikau kelak Aku menghancurkan segalabangsa dan dengan dikau kelak Akumembinasakan segala kerajaan

Page 1085: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.21–25 28021Dan dengan dikau kelak Akumenghancurkan segala kedua sertadengan orang yang menunggang dia dandengan dikau kelak Aku menghancurkansegala kenaikan serta dengan orangyang menaiki dia.22Dan dengan dikau kelak Akumenghancurkan orang laki-laki danperempuan dan dengan dikau kelak Akumenghancurkan orang tua dan orangmuda dan dengan dikau kelak Akumenghancurkan teruna dan perawan23Dan dengan dikau kelak Akumenghancurkan segala gembala sertadengan kawanan kambingnya dandengan dikau kelak Aku menghancurkanorang peladang serta denganlembunya dan dengan dikau kelakAku menghancurkan beberapapemerintah dan orang besar-besar.24Maka kepada Babel dan kepadasegala orang Kasdim kelak Akumembalas segala kejahatannya yangtelah diperbuatnya di Sion di hadapanmatamu, demikianlah firman Allah.25Maka firman Allah: BahwaAkulah lawanmu hai gunungyang membinasakan bahkan yang

Page 1086: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.26–29 281

membinasakan segenap bumi maka Akuakan menghulurkan tangan-Ku atasmulalu menggulingkan dikau dari atas batuserta menjadikan dikau gunung yangterbakar.26Maka tiada orang akan mengambildari padamu sebuah batupun akan batupenjuru atau akan batu alas rumahmelainkan engkau akan menjadi sunyisampai selama-lamanya, demikianlahfirman Allah.27Hendaklah kamu mendirikan suatualamat di tanah ini tiuplah nafiri diantara segala bangsa lengkapkanlahsegala bangsa akan menyerang diakerahkanlah segala kerajaan Ararat danMini dan Askenas akan menyerang diatentukanlah seorang panglima akanmelawan dia bawalah segala kuda yangseperti belalang banyaknya.28Lengkapkanlah segala bangsa akanmenyerang dia segala raja orang Mediaserta segala pemerintahnya dan segalaorang besar-besarnya dan segenaptanah yang di bawah perintahnya.29Maka gempalah tanah itu sertakesakitan karena tetaplah segala takdirAllah akan hal Babel akan dijadikan-Nya

Page 1087: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.30–34 282

tanah Babel itu suatu kerusakkansehingga seorangpun tiada dudukdalamnya.30Maka segala orang Babel yang gagahitu telah enggan dari pada berperangsemuanya duduk dalam kotanya makagagahnya telah hilang semuanya telahjadi seperti hati perempuan maka segalatempat kediamannya telah dimakan apidan sengkang pintunya telah patah.31Maka seorang pesuruh akan berlarihendak bertemu dengan yang lain danseorang suruhan akan berlari hendakbertemu dengan yang lain hendakmemberitahu raja Babel akan halnegrinya telah kalah pada segala pihak32maka segala pangkalan telah diambildan segala kerucut telah dibakardengan api dan segala orang perangpunketakutanlah.33Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhan bani Israel:Adapun anak perempuan Babel ituseumpama halaman irikkan tatkalaorang mengirik maka tiada berapa lamalagi akan datang baginya musim menuai.34Maka oleh Nebukadnezar, rajaBabel itu, akan dimakannya habis

Page 1088: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.35–39 283

maka aku diremukkannya dijadikannyaseperti bekas yang hampa maka Akuditelannya seperti naga diisinya perutnyadengan segala nikmatku kemudiandimuntahkannya pula.35Maka orang yang duduk di Sion ituakan berkata: Biarlah segala aniayayang diperbuatnya kepadaku dan kepadadaging darahku itu dibalas kepada Babeldan lagi kata Yerusalem hendaklahdarahku dibalas kepada orang Kasdim.36Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa Aku akan membenarkan halmudan menuntut bela karenamu makaAku akan menohorkan tasiknya sertamengeringkan mata airnya.37Maka Babel itu akan menjadibeberapa timbunan batu dan tempatkediaman serigala yaitu suatu ajaib dansuatu sindiran dan tiada berorang.38Maka semuanya akan mengaumbersama-sama seperti singa sertamenderum seperti anak-anak singa.39Apabila semuanya panas maka Akuakan membuat perjamuannya sertamemabukkan dia supaya semuanyabersuka-suka lalu tidur dengan tidur

Page 1089: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.40–44 284

yang kekal sehingga tiada ia sadar pula,demikianlah firman Allah.40Maka Aku akan membawa dia turunseperti anak-anak domba akan dibantaidan seperti domba jantan dan kambingjantan.41Bagaimana Sesakh telah kalah danyang dipuji oleh segenap bumi itu telahdiambil. Bagaimana Babel itu telahmenjadi suatu kerusakkan di antarasegala bangsa.42Maka laut itu telah mendatangiBabel sehingga ia diliputi oleh segalagelombangnya yang banyak itu.43Maka segala negrinya telah menjadisuatu kerusakkan suatu tanah yangkering dan suatu tanah belantara suatutanah yang tiada didudukki oleh seorangjugapun dan seorang anak Adampuntiada lalu di situ.44Maka Aku akan mendatangkanhukuman atas Bel di Babel dan Akuakan meluahkan dari pada mulutnyabarang yang telah ditelannya makasegala bangsa tiada akan berkerumunlagi kepadanya bahkan tembok Babelitupun akan rubuh kelak.

Page 1090: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.45–49 28545Hai kaum-Ku keluarlah kamu daridalamnya selamatkanlah diri masing-masing dari pada kehangatan murkaAllah.46 Janganlah tawar hatimu dan jangankamu takut dari sebab kabar yang akankedengaran kelak di tanah itu karenasuatu kabar akan pecah pada pada suatutahun dan kemudian pada lain tahunakan pecah suatu kabar pula dan akanada aniaya di tanah itu yaitu penghulumelawan penghulu.47Sebab itu harinya akan datang kelakAku akan mendatangkan hukuman atassegala patung ukiran Babel itu dansegenap tanahnya akan beroleh malumaka segala orangnya yang dibunuh ituakan rebah mati di tengah-tengahnya.48Barulah langit bumi dan segala isinyaakan bersorak-sorak atas Babel karenasegala pembinasa itu akan mendatangidia dari sebelah utara, demikianlahfirman Allah.49Maka seperti orang Israel telah rebahmati oleh Babel itu demikian juga kelakBabel itupun akan rebah mati oleh segalaorang isi tanah itu.

Page 1091: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.50–55 28650Hai kamu yang berlepas dirimu daripada pedang pergilah kamu janganberhenti ingatlah olehmu akan Allah darijauh dan biarlah Yerusalempun masukpikiranmu.51Maka kami beroleh malu sebab kamitelah mendengar kecelaan dam mukakami ditudung oleh aib karena beberapaorang dagang telah masuk ke dalamtempat kudus di rumah Allah.52Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa harinya akan datang kelak Akuakan mendatangkan hukuman atassegala patung ukiranmu dan orang lukaakan mengerang pada seluruh tanahnya.53Maka jikalau Babel telah naik ke langitsekalipun dan dikotainya kemuncakkekuatannya sekalipun niscaya segalapembinasa akan datang kepadanya daripada pihak-Ku demikianlah firman Allah.54Maka dari Babel itu ada bunyi teriakdan kebinasaan yang besar dari tanahorang Kasdim55karena Babel itu dibinasakanAllah dan mulutnya yang besar itudilenyapkannya maka gelombangnyamenderu seperti air yang banyak danbunyi suaranya kedengaranlah

Page 1092: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.56–59 28756karena pembinasa itu telah datangke atasnya yaitu ke atas Babel makasegala orangnya yang gagah itu telahditangkap dan segala panahnyapundipatah-patahkan karena Allah itu Tuhanyang membalas tak dapat tiada ia akanmembakar hutangnya.57Maka Aku akan memabukkansegala penghulunya dan pendetanyadan pemerintahnya dan orang besar-besarnya dan orang gagah-gagahnyamaka sekaliannya akan tidur dengansuatu tidur yang kekal dan tiada akansadar lagi, demikianlah firman Raja yangbernama Allah Tuhan segala tentara.58Maka demikianlah firman AllahTuhan segala tentara itu: Bahwa segalatembok Babel yang tebal itu kelak habisdiruntuhkan dan pintu gerbangnyayang tinggi itu akan dibakar dengan apimaka kelelahan segala kaum itu sia-siaadanya dan kelelahan segala bangsaakan dimakan api maka sekaliannyaakan mejadi penat."59Bahwa inilah pesanan nabi Yeremiayang dipesaninya kepada Seraya binNeria bin Mahseya tatkala ia berjalanke Babel serta dengan Zedekia, raja

Page 1093: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 51.60–64 288

Yehuda, pada tahun yang keempat daripada kerajaan baginda. Adapun Serayaitu penghulu bendahari.60Maka oleh Yeremia itu disuratkannyadalam sebuah kitab segala celaka yangakan datang ke atas Babel yaitu segalafirman dari hal Babel yang tersebut diatas itu.61Maka kata Yeremia kepada Seraya:"Setelah sampai ke Babel ingat baik-baikengkau bacakan segala firman ini62 serta berdatang sembah: Ya AllahEngkau telah berfirman akan hal tempatini hendak membinasakan dia sehinggaseorangpun tiada akan duduk dalamnyabaik manusia baik binatang melainkanyaitu akan menjadi sunyi sampaiselama-lamanya.63Maka akan jadi kelak setelahhabis engkau membaca kitab inihendaklah engkau menambatkansebuah batu padanya lalu campakkan ketengah-tengah sungai Efrat64 serta berkata demikian: Juga kelakBabel ini akan tenggelam dan tiadaakan timbul pula dari sebab celaka yangakan Aku datangkan ke atasnya maka

Page 1094: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.1–4 289

sekaliannya akan menjadi penat." Makahal inilah perkataan Yeremia.

521Adapun Zedekia itu dua puluhsatu tahun umurnya pada masa

ia naik raja itu maka berkerajaanlahbaginda sebelas tahun lamanya diYerusalem maka bunda baginda itubernama Hamutal binti Yeremia, orangLibna.2Maka diperbuat baginda barang yangjahat pada pemandangan Allah sepertisegala yang diperbuat oleh Yoyakim.3Karena oleh sebab murka Allah telahjadilah di Yerusalem dan di Yehudasehingga dibuangkannya dari hadapanhadirat-Nya maka mendurhakalahZedekia kepada raja Babel.4Adapun pada tahun yang kesembilandari pada kerajaan baginda dalambulan yang kesepuluh pada sepuluh haribulan maka datanglah Nebukadnezar,raja Babel itu, dengan segenaptentaranya hendak menyerangYerusalem lalu dikepungnya akan diamaka diperbuatkannya beberapa kububerkeliling.

Page 1095: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.5–10 2905Maka demikianlah peri negri itudikepung sampai kepada tahun yangkesebelas dari pada kerajaan Zedekia.6Maka dalam bulan yang keempatpada sembilan hari bulan terlalu sangatkelaparan dalam negri itu sehingga tiadalagi roti akan segala anak negri itu.7Maka pada masa itu telah pecahlahtembok negri lalu larilah segala orangperang keluar dari pada negri padamalam hari menuju jalan pintu yang diantara kedua tembok yang dekat tamanbaginda (adapun orang Kasdim itu lagimengepung negri itu berkeliling) makalarilah sekaliannya menuju jalan Araba.8Maka diperikut oleh tentara orangKasdim itu akan baginda didapatinyaZedekia itu di padang Yerikho makatercerai-berailah segenap tentarabaginda itu.9Maka baginda itu diambil orangdibawanya pergi kepada rajaBabel kariblah di tanah Hamat laludiputuskannya hukum atas baginda.10Maka oleh raja Babel dibunuhnyasegala putera Zedekia di hadapanmatanya dan lagi dibunuhnya segalapenghulu Yehuda di Ribla.

Page 1096: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.11–15 29111Maka dibutakannya kedua belahmata Zedekia dan oleh raja Babel itudiikatnya dengan rantai dibawanya keBabel lalu dimasukkannya ke dalampenjara sampai kepada hari matinya.12Adapun pada bulan yang kelima padasepuluh hari bulan yaitu pada tahun yangkesembilan belas dari pada kerajaanNebukadnezar raja Babel datanglahke Yerusalem Nebuzaradan, penghulujuak-juak, yang menghadap raja Babelitu13maka dibakarnya rumah Allah itu danistana bagindapun dan segala rumah diYerusalem itupun dibakarnya dengan apiyaitu tiap-tiap rumah yang besar.14Dan segala tembok keliling Yerusalemitupun dirubuhkan oleh segenap tentaraorang Kasdim yang beserta denganpenghulu juak-juak itu.15Maka segala orang kaum itu yangterlebih miskin dan segala baki orangyang lagi tinggal dalam negri dan segalapembelot yang telah mengikut rajaBabel dan segala orang banyak yanglagi tinggal itu semuanya ditawan olehNebuzaradan, penghulu juak-juak itu.

Page 1097: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.16–20 29216Tetapi oleh Nebuzaradan, penghulujuak-juak itu, ditinggalkannya beberapaorang negri itu yang terlebih miskinakan membela poko anggur dan menjadipeladang.17Adapun kedua tiang tembaga yang didalam rumah Allah dan segala alasan dankolam tembaga yang di dalam rumahAllah itu semuanya dipecahkan olehorang Kasdim dan segala tembaganyadibawanya pergi ke Babel.18Maka segala kuali dan segalapenyodok dan segala penyapit dansegala bokor dan segala perasapandan segala bekas dari pada tembagayang terpakai pada pekerjaannya itupundibawanya pergi.19Maka segala piala dan segala bekasorang dan segala bokor dan segalakuali dan segala kaki pelita dan segalaperasapan dan segala batil segala yangdari pada emas dan segala yang daripada perak belaka semuanya dibawapergi oleh penghulu juak-juak itu.20Adapun kedua tiang dan kolam yangsatu itu dan kedua belas ekor lembudari pada tembaga yang di bawah segalaalasan yang diperbuat oleh raja Salomo

Page 1098: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.21–25 293

akan rumah Allah maka tembaga segalaperkakas itu tiada tertimbang beratnya.21Adapun akan kedua tiang itu makatingginya sebatang tiang itu delapanbelas hasta dan dua belas hasta lilitantali besarnya adapun tebalnya empat jariyaitu berungga.22Maka adalah di atasnya suatu kepalatiang dari pada tembaga maka kepalatiang itu lima hasta tingginya sertadengan kerawang dan buah delimadi atas kepala tiang itu berkelilingsemuanya dari pada tembaga adapuntiang yang kedua itupun demikian jugaserta dengan buah delimanya.23Maka segala buah delima padakeempat mata angin itu sembilan puluhenam banyaknya maka jumlah segaladelima itu seratus biji di atas kerawangitu berkeliling.24Maka oleh penghulu juak-juak itudiambilnya imam besar Seraya itu danZefanya imam pangkat yang kedua danketiga penunggu pintu25dan dari dalam negri diambilnyaseorang pegawai yang memerintahkansegala orang perang dan tujuh orangdari pada segala yang biasa menghadap

Page 1099: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.26–30 294

baginda yang didapati di dalam negri dankhatib kepala tentara yang menyuratnama-nama segala anak-anak negridan enam puluh orang dari pada segalaanak negri itu yang telah didapati ditengah-tengah negri.26Maka oleh Nebuzaradan, penghulujuak-juak itu, diambilnya sekalian itudibawanya menghadap raja ke Ribla.27Maka oleh raja Babel disuruh tikamdibunuhnyalah akan dia di Ribla ditanah Hamat. Maka demikianlah periorang Yehuda itu ditawan dari dalamnegerinya.28Maka inilah jumlah segala orang kaumitu yang ditawan oleh Nebukadnezaryaitu pada tahun yang ketujuh ada tigaribu dua puluh tiga orang Yahudi29dan pada tahun yang kedelapan daripada kerajaan Nebukadnezar ditawannyadari Yerusalem delapan belas tiga puluhdua orang30dan pada tahun yang kedua puluhtiga dari pada kerajaan Nebukadnezarditawan oleh Nebuzaradan, penghulujuak-juak itu, tujuh ratus empat puluhlima orang Yahudi adapun jumlah segalaorang itu empat ribu enam ratus orang.

Page 1100: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yeremia 52.31–34 29531Adapun pada tahun yang ketigapuluh tujuh dari pada masa Yoyakim,raja Yehuda, tertawan itu dalam bulandua belas pada lima likur hari bulamaka oleh Ewil-Merodakh, raja Babel,diangkatnya Yoyakim, raja Yehuda itu,dikeluarkannya dari dalam penjara yaitupada tahun baginda itu naik raja.32Maka manislah pertuturan bagindaakan dia didudukkannya pada kursi yangdi atas kursi-kursi segala raja sertanyadi Babel itu.33Maka pakaian penjara itu ditukarnyamaka iapun senantiasa makan dihadapan baginda seumur hidupnya.34Maka makanan itu senantiasadikaruniakan baginda raja Babel itukepadanya yaitu bagian sehari-hariseumur hidupnya sehingga hari matinya.

Page 1101: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan

11Bagaimanakah negeri yang dahuluramai itu sekarang duduk dengan

sunyinya bagaimana ia telah menjadibujang yang dahulu besar di antarasegala bangsa dan permaisuri di antarasegala negri bagaimana ia telah takluk.2Maka pada malam ia menangistersedih-sedih dan air matanya melelehpada pipinya di antara segala kekasihnyaseorangpun tiada yang menghiburkandia dan segala sahabatnya berbuat jahatakan dia serta menjadi seterunya.3Bahwa Yehuda telah tertawan olehsebab kesukaran dan perhambaanyang amat sangat maka iapunduduklah di antara segala bangsa dantiada mendapat kesenangan makasegala yang menganiayakan dia telahmendapatkan dia pada tempat yangsempit.4Maka dukacitalah segala jalan yangmenuju ke Sion sebab seorangpun tiadalalu lalang lagi pada perhimpunannyamaka rusaklah segala pintunya dan

Page 1102: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 1.5–8 2

segala imamnyapun mengerang. Makasegala anak dara-daranya berdukacitadan hatinya sendiripun dalam kepahitan5Maka segala musuhnya telah menjadikepala dan segala seterunyapunbersentosa karena telah didukacitakanAllah akan dia sebab segala kejahatannyayang banyak itu dan segala kanak-kanaknya telah ditawan di hadapanmusuhnya.6Maka akan putri Sion itu telahhilanglah segala kebesarannya dansegala penghulunya telah menjadiseperti rusa yang telah mendapatrumput semuanya berjalan denganletihnya di hadapan orang yangmengejar dia.7Maka pada masa kesukarannya dankesusahannya itu teringatlah Yerusalemakan segala kesedapan yang adakepadanya dari zaman dahulu makapada masa kaumnya telah jatuh ketangan musuhnya pada hal seorangpuntiada membantu akan dia maka dilihatsegala musuh itu akan dia sertadiolok-olokkannya segala kerusakkan.8Adapun dosa Yerusalem itu terlalubesar sebab itu ia telah menjadi najis

Page 1103: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 1.9–12 3

maka segala yang dahulu memberihormat kepadanya sekarang mencela diasebab telah dilihatnya hal ketelanjanganbahkan ia mengerang serta undur kebelakang.9Maka najisnya lekat pada pakaiannyatiada ia ingat akan kesudahannyasebab itu ia telah direndahkan denganperi yang ajaib dan seorangpun tiadamenghiburkan dia. "Ya Allah, lihatlahkiranya akan kesukaranku karena seteruitu telah membesarkan dirinya."10Maka musuh itu telah membukatangannya atas segala nikmatnya karenatelah dilihatnya akan hal orang bangsaasing telah masuk ke tempat kudusnyayang telah Engkau firmankan dari halnyajangan ia masuk perhimpunan-Mu.11Maka segenap kaumnya mengerangserta mencari makanan dan segalahartanya yang indah-indah telahditukarkannya karena makanan akanmenyegarkan dirinya. "Lihatlah kiranyaya Allah dan pandanglah kiranya karenaaku telah menjadi hina.12Hai kamu sekalian yang lalu lalangtiadakah sangkutan padamu pandangolehmu lihatlah adakah dukacita

Page 1104: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 1.13–15 4

yang sama dengan dukacitaku yangtelah berlaku atasku ini yang telahaku didukacitakan Allah pada masakehangatan murka-Nya.13Maka dari tempat yang tinggiitu diturunkan-Nya suatu apimasuk ke dalam tulang-tulangkusehingga dialahkannya akan dia makadibentangkan-Nya suatu jaring bagikakiku diundurkan-Nya aku ke belakangmaka dijadikan-Nya aku rusak dan letihpada sepanjang hari.14Maka kuk segala kesalahankutelah dipasang oleh tangan-Nyayaitu telah diikat bersama dikenakankepada tengkukku dan dilemahkannyakekuatanku maka aku diserahkan Tuhanke tangan orang yang tiada dapat akubertahan di hadapannya.15Maka Tuhanpun telah menghinakansegala orangku yang gagah-gagah ditengah-tengahku diadakan-Nya suatuperhimpunan yang besar melawan akuhendak membinasakan segala orangmuda-mudaku maka anak dara Yehudaitu telah diirik Tuhan seperti dalam irikananggur.

Page 1105: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 1.16–19 516Maka menangislah aku sebabsekaliannya itu dan mataku bahkanmatakulah melelehkan airnya sebabpenghiburan yang patut menyegarkanhatiku telah jauhlah dari padaku dananak-anakku pun binasa sebab musuhkutelah menang."17Maka Sionpun menadahkantangannya tetapi seorangpun tiada yangmenghiburkan dia bahwa Allah telahberfirman akan hal Yakub bahwa segalayang mengelilingi dia akan menjadimusuhnya adapun hal Yerusalem diantara orang-orang itu seperti barangyang najis.18 "Bahwa Allah itu benar adanyakarena aku telah mendurhaka kepadafirman-Nya hai segala kaum dengarlahkiranya dan lihatlah akan dukacitakubahwa segala perawanku dan terunakutelah menjadi tawanan.19Maka aku telah mengenal segalakekasihku tetapi ditipunya akan dakumaka segala imamku dan orangtua-tuaku telah putus nyawa di dalamnegri sedang mencari makan supayamenyegarkan dirinya.

Page 1106: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 1.20–2.1 620Lihatlah kiranya ya Allah karenaaku sesak dan isi perutkupun gemetarbahkan hatikupun terbaliklah dalamdadaku karena sangatlah durhakakumaka di luar pedang memupaskan dandi dalam serasa maut.21Maka didengar oranglah akumengerang tetapi seoragpun tiadamenghiburkan aku maka celakakukedengaranlah kepada segala seterukumaka sukalah ia sebab Engkau telahmelakukan yang demikian maka Engkauakan mendatangkan masa yang telahEngkau kabarkan dan sekaliannya akanmenjadi sama dengan aku.22Biarlah segala kejahatannyamenghadap hadirat-Mu dan lakukankepadanya seperti yang telah Engkaulakukan kepadaku sebab segalakesalahanku karena banyaklah harangkudan hatikupun letih."

21Bagaimana anak perempuan Siontelah ditudungi Tuhan dengan suatu

awan oleh murka-Nya dan keelokkanIsrael telah dicampakkan-Nya dari langitke bumi dan pada masa murka-Nya itutiada Ia ingat lagi akan alas kaki-Nya.

Page 1107: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.2–6 72Maka oleh Tuhan ditelannya segalatempat kediaman Yakub dengan tiadasayang segala kota anak perempuanYehuda telah dipecahkan-Nya denganmurka-Nya diratakan-Nya dengan bumimaka dinajiskan-Nya kerajaan itu sertadengan segala penghulunya.3Maka dengan kehangatan murka-Nyadikerat-Nya segala tanduk Israel makadiundurkan-Nya tangan kanan-Nyadari hadapan musuh itu maka Yakubdihanguskannya seperti api yangbernyala yang makan keliling.4Maka ditetapkan-Nya busur-Nyaseperti seorang musuh dan tangankanan-Nya tetap seperti seorang seterudibunuhnya segala yang indah-indah dimata dan dalam kemah anak perempuanSion itu dicurahkan-Nya berang-Nyaseperti api.5Bahwa Tuhan telah menjadi sepertiseteru ditelan-Nya Israel bahkanditelannya segala mahligai sertadibinasakannya segala kotanya dandalam anak perempuan Yehuda itudinamainya percitaan dan ratapan.6Maka dilenyapkan-Nya kemah-Nya seperti pondok dalam taman

Page 1108: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.7–10 8

dibinasakan-Nya tempat perhimpunanmaka diadakan Allah sehingga terlupalahsegala hari raya dan hari perhetianpun diSion dan dengan geram dan murka-Nyadihinakan-Nya baik raja baik imam.7Bahwa Tuhan telah membuangkanmeja kurban-Nya dan membencitempat kudus-Nya dan segala tembokmahligainya telah diserahkannya kepadamusuh maka riuhlah bunyinya dalamrumah Allah seperti pada hari raya.8Maka telah ditakdirkan Allah hendakmembinasakan tembok anak perempuanSion ditetapkan-Nya tali pengukur dantiada Ia berhenti dari pada menelanmelainkan diberi-Nya kota dan tembokitu meratap kedua-duanya telah lemah.9Maka pintu gerbangnya telahterbenam ke dalam tanah dansengkangnya dibinasakan-Nya dandipatahkannya adapun rajanya dansegala penghulunya itu di tengah segalabangsa yang tiada bertaurat bahkansegala nabinyapun tiada mendapatwahyu dari pada Allah.10Maka segala ketua anak perempuanSion itu duduk di tanah sertaberdiam dirinya semuanya telah

Page 1109: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.11–14 9

menghamburkan debu ke atas kepalanyaserta mengikatkan kain karung padapinggangnya dan segala anak dara-dara Yerusalem itupun menundukkankepalanya ke bumi.11Maka mataku kabur sebab airmata dan isi perutkupun gemetarlahmaka limpaku tercurah ke bumi sebabkerusakkan anak perempuan kaumkukarena segala budak-budak dan kanak-kanak yang menyusupun pingsanlahdalam lorong-lorong negri.12Maka katanya kepada ibunya:"Demikianlah gandum dan air anggur,"yaitu tatkala ia pingsan seperti orangluka di lorong-lorong negri dan tatkalajiwanya putus dalam ribaan ibunya.13Maka apakah yang akan kusaksikankepadamu dan dengan apakah kelak akuumpamakan dikau hai anak perempuanYerusalem maka apakah yang akankusamakan dengan dikau supayaaku menghiburkan dikau hai anakdara Sion karena besarlah lukamuseperti laut siapa gerangan yang dapatmenyembuhkan dikau.14Maka segala nabimu telah melihatbagimu beberapa penglihatan yang

Page 1110: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.15–17 10

sia-sia lagi bodoh dan kejahatanmu tiadadinyatakannya supaya dikembalikan haltawananmu melainkan yang dilihatnyabagimu yaitu beberapa wahyu yangsia-sia dan yang menyebabkan kamudibuangkan.15Maka segala orang yang lalulalang itu bertepuk-tepuk tangannyasebab halmu serta mengolok-olokkandan menggeleng-gelengkan kepalaakan perempuan Yerusalem katanya:"Yainikah negri yang disebut orangkeelokkan yang sempurna dan kesukaansegenap bumi."16Maka segala musuhmu mengangakanmulutnya akan dikau serta mengolok-olokkan dan mengertak giginyakatanya: "Kita telah menelan akan dia.""Sesungguhnya hari inilah yang telahkita nantikan kita telah mendapat dantelah melihat dia."17Bahwa telah dilakukan Allah barangyang diupayakan-Nya serta disampaikan-Nya barang yang difirmankan-Nya darizaman dahulu maka dipecahkan-Nyadengan tiada sayang dan dirinyaseteru itu bersukacita akan halmu

Page 1111: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.18–21 11

serta ditinggikan-Nya tanduk segalamusuhnya.18Maka hatinya berseru-serulah kepadaTuhan hai tembok anak perempuan Sionbiarlah air matamu mengalir sepertisungai pada siang dan malam janganlahengkau berdiam dirimu dan jangan bijimatamu berhenti.19Bangunlah engkau berteriak padamalam hari pada tiap-tiap waktukawalan curahkanlah hatimu seperti airdi hadapan hadirat Tuhan tadahkanlahtanganmu kepada-Nya memohonkannyawa segala anak-anakmu yangpingsan sebab lapar pada ujung segalalorong.20Lihatlah kiranya ya Allah pandanglahkiranya kepada orang yang telahEngkau lakukan demikian. Masakansegala perempuan itu akan memakanbenihnya yaitu segala anak yangditimang-timangnya patutkah imam dannabi itu dibunuh dalam tempat kudusTuhan.21Maka orang muda-muda danorang tuapun terhantar di bumi dalamsegala lorong dan segala perawandan terunakupun telah rebah dimakan

Page 1112: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 2.22–3.6 12

pedang maka pada hari murka-Mu telahEngkau bunuh akan dia dan Engkaubantai dengan tiada sayang.22Maka seperti pada hari perhentianyang besar Engkau telah memanggilsegala hebatku dari segala pihak danpada hari murka Allah seorangpun tiadadapat berlepas dirinya atau tinggal lagidan segala yang telah kutimang-timangserta kuperbela itu telah dibinasakanoleh seteruku.

31Bahwa akulah yang telah merasaikesukaran oleh rotan murka-Nya.

2Maka aku dipimpin-Nya dijalankudalam gelap bukannya dalam terang.3Sesungguhnya sehari-harian diberinyaaku merasai tangan-Nya beberapa kali.4Maka dagingku dan kulit tulangkutelah diburakkannya dan segala tulangkudipatahkan-Nya.5Maka ia telah membuat kubu hendakmenyerang aku dikepungnya akan dakudengan kepahitan dan kesusahan.6Maka didudukkannya aku dalamtempat yang gelap seperti orang yangsudah lama mati.

Page 1113: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.7–15 137Maka dipagarkan-Nya aku berkelilingsehingga tiada boleh aku keluar danrantaiku diberatkan-Nya.8Dan lagi apabila aku berserumeminta tolong maka permintaanku ituditolakkan-Nya.9Maka segala jalanku disekatnyadengan batu pahatan dan segala duniakudijadikannya bengkang bengkok.10Adapaun halnya bagiku sepertiburung yang menghendap atau sepertisinga pada tempat ia bersembunyi.11Maka diberi-Nya aku menyimpangdari jalanku lalu aku dicarik-cariknyasehingga dibinasakannya.12Maka dibentangkan-Nya busurnyadidirikannya aku akan dipanah dengananak panah-Nya.13Maka anak panahnya itu diberi masukke dalam isi perutku.14Maka aku telah menjadi suatusindiran bagi segala kaumku dannyanyiannya sepanjang hari.15Maka aku dikenyangkan dengankepahitan dan dipuaskannya denganpoko-poko baru.

Page 1114: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.16–25 1416Maka segala gigiku telah dipatahkan-Nya dengan batu kelikir sertaditembus-Nya aku dengan abu.17Bahwa engkau telah menjauhkanjiwaku dari pada sejahtera sehinggaterlupalah aku akan kebajikan.18Maka kataku bahwa kekuatanku telahhilang dan harapku hanya kepada Allah.19 "Ingatlah kiranya akan kesukarankudan kesusahanku yaitu poko baru danhampedu."20Maka jiwaku teringat lagi akan hal ituserta direndahkan dalam diriku.21Maka aku teringat lagi akan hal itusebab itu aku menaruh harap.22Maka oleh sebab segala kemurahanAllah juga tiada kita binasa karenarahmat-Nya tiada berkeputusan.23Yaitu dibaharui tiap-tiap pagi dansangatlah setiamu.24Maka kata jiwaku: "Bahwa Allahitulah bagianku." Sebab itu aku akanmenaruh harap kepada-Nya.25Bahwa Allah itu baiklah adanyakepada orang yang menantikan Dia dankepada jiwa orang yang mencari akanDia.

Page 1115: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.26–35 1526Maka baik juga orang harap danmenantikan selamat dari pada Allahdengan berdiam dirinya.27Maka baik juga orang menanggungkuk pada masa mudanya.28Biarlah ia duduk seorang sertaberdiam dirinya sebab Tuhan telahmenanggungkan kuk itu kepadanya.29Biarlah ditundukkannya mukanya ketanah kalau-kalau ada pengharapan.30Biarlah ia menyerahkan pipinyakepada orang yang menampar danbiarlah ia dipenuhi dengan kecelaan.31Karena Tuhan tiada membuangkansampai selama-lamanya.32Karena jikalau Ia mendukacitakansekalipun niscaya Ia akan mengasihanipula sekadar kemurahan-Nya yang besaritu.33Karena bukan dengan suka hatinyayang disaksikan-Nya atau didukacitakan-Nya segala anak Adam.34 Jikalau orang melaik dengan kakinyaakan segala orang tawanan di bumi35dan jikalau orang membalikkan hakseseorang di hadapan hadirat YangMahatinggi

Page 1116: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.36–43 1636dan jikalau orang dipusing dalambicaranya semuanya itu tiada berkenankepada Tuhan.37Maka siapakah yang mengatakansesuatu sehingga yaitu berlaku jikalautiada dengan firman Tuhan.38Maka dari pada mulut YangMahatinggi itu bukankah terbit yangjahat dan yang baikpun.39Mengapakah orang yang lagihidup itu bersungut-sungut bahkanseorang manusia sebab dosa-dosanyadihukumkan.40Biar kita menyelidik dan mencobasegala jalan kita lalu kembali kepadaAllah.41Biarlah kita mencenderungkan hatiserta menadahkan tangan kepada Allahyang di surga.42Bahwa kami telah bersalah sertamendurhaka dan tiada engkaumengampuni.43Bahwa Engkau telah mengelubungidiri-Mu dengan muka lalu mengusir kamimaka Engkau telah membunuh dengantiada menaruh sayang.

Page 1117: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.44–53 1744Bahwa Engkau telah mengelubungidiri-Mu dengan awan-awan supayajangan permintaan kami dapat masuk.45Maka engkau telah menjadikan kamiakan hampas dan sampah di antarasegala bangsa.46Maka segala musuh kamimengangakan mulutnya kepadakami.47Maka hebat dan kuburpun telahmendatangi kami serta kerusakkan dankebinasaan.48Maka mataku mengalirkan air sepertisungai oleh sebab kebinasaan anakperempuan kaumku.49Maka mataku tiada berhenti melelehdengan tiada berkeputusan50 sehingga ditilik Allah dan ditedang-Nya dari surga.51Maka mataku menyusahi hatiku olehsebab segala anak perempuan negriku.52Maka segala orang yang bermusuhdengan aku dengan tiada semena-menaitu semuanya sangat memburu akandaku seperti seekor burung.53Maka nyawaku telah diputusnyadalam penjara ditetapkannya dengansebuah batu.

Page 1118: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.54–62 1854Maka segala air telah meliputikepadaku maka kataku: "Telah putuslahnyawaku."55 "Ya Allah aku telah menyeru akannama-Mu dari dalam penjara yangterkebawah.56Maka Engkau telah mendengar akansuaraku janganlah kiranya Engkaumelindungkan telinga-Mu tatkala akumengerang dan tatkala aku berseru.57Bahwa Engkau telah menghampiriaku pada masa aku berseru kepadamumaka firman-Mu: Jangan takut!"58 "Ya Tuhan Engkau telahmembenarkan segala hal jiwakudan Engkau telah menebus nyawaku.59Ya Allah Engkau telah melihatbagaimana aku kena aniaya benarkanlahkiranya halku.60Maka Engkau telah melihat segalapembalasannya dan segala dayaupayanya atasku."61 "Ya Allah Engkau telah mendengarkecelaan dan segala daya upayanyaatasku.62Yaitu lidah orang yang berbangkitmelawan aku dan segala pikirannyaatasku sepanjang hari.

Page 1119: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 3.63–4.4 1963Lihatlah kiranya segala orang-orangitu duduk atau bangun maka akulahakan nyanyiannya."64 "Ya Allah Engkau akan membalaskepadanya sekadar perbuatan tangannya65dan Engkau akan mengeraskanhatinya biarlah laknat-Mu datang keatasnya.66Maka Engkau akan mengusir diadengan murka-Mu lalu membinasakandia dari bawah langit Allah."

41Demikian emas itu telah hilangcahayanya bagaimana emas yang

terlebih suci itu telah berubah. Makasegala batu tempat kudus itu telahberkaparan pada ujung segala lorong.2Adapun segala anak Sion yangindah-indah dan sama harganya denganemas tulen itu bagaimana ia dibilangkansama seperti kelalang perbuatan tangantukang periuk.3Maka segala serigalapun memberitetek dan menyusui anak-anaknya tetapianak perempuan kaumku telah menjadibengis seperti burung unta yang di tanahbelantara.4Maka lekatlah lidah anaknyayang menyusu itu kepada langit-

Page 1120: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 4.5–9 20

langit mulutnya sebab dahaga dankanak-kanakpun meminta roti tetapiseorangpun tiada membagi kepadanya.5Maka orang yang dahulu makannikmat itu telah pingsan di lorong-lorongdan orang yang dahulu digendongdalam kain sahalat itu telah mendekaptimbunan sampah.6Karena kajahatan anak perempuankaumku itu terlebih besar dari padadosa Sodom yang telah dibinasakandalam sesaat juga bukan dengan tanganmanusia.7Maka segala penghulunya dahuluterlebih suci dari pada salju dan terlebihkuat dari pada air susu maka tubuhnyakemerah-merahan lebih dari padamanikam dan terafim seperti batu nilam8akan sekarang mukanya terlebihhitam dari pada arang sehinggatiada berketahuan di lorong-lorongmaka kulihat tubuhnya melekat padatulangnya yaitu telah kering dan telahjadi seperti kayu.9Maka terlebih baik adanya orangdibunuh dengan pedang dari pada orangyang mati kelaparan karena sekaliannya

Page 1121: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 4.10–15 21

ini makin lama makin susut tertikamoleh kekurangan hasil tanah.10Maka perempuan yang penyayangitu telah merebus anak-anaknya dengantangannya sendiri itulah makanannyatatkala anak perempuan kaumku binasaitu.11Maka Allah telah menggenapi berang-Nya serta mencurahkan kehangatanmurka-Nya maka dinyalakan-Nya suatuapi dalam Sion yang lelah makan habissegala kaki temboknya.12Maka raja dunia ini dan segala isibumipun tiada percaya akan hal segalaseteru dan segala musuhpun akan dapatmasuk pintu gerbang Yerusalem.13Maka yaitu dari sebab dosa nabi-nabinya dan sebab kejahatan segalaimamnya yang telah menumpahkandarah orang yang benar di tengah-tengahnya.14Maka sekaliannya mengembara dijalan seperti orang buta dan semuanyaberlumur dengan darah sehingga tiadaboleh orang menjamah pakaiannya.15Maka sekaliannya berseru kepadanyamengatakan: "Nyahlah kamu haiorang najis! Nyahlah! Nyahlah! Jangan

Page 1122: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 4.16–20 22

dijamah!"; apabila sekaliannya telah lariserta mengembara maka kata orangdari antara segala bangsa: "Bahwa tiadaboleh ia menumpang di sini lagi."16Maka sekaliannya telah dicerai-beraikan oleh murka Allah dan tiada Iaakan memandang lagi kepadanya makasekaliannya itu tiada mengindahkansegala imam dan tiada mengasihanisegala ketua.17Maka mata kami lagi kabur sebabmenantikan pertolongan yang sia-sia itu maka kami telah mengawalmenantikan suatu bangsa yang tiadadapat menyelamatkan kami.18Maka semuanya mengikut tapakkami sehingga tiada dapat kami berjalandi lorong-lorong maka telah hampirlahajal kami dan umur kami telah genapkarena telah sampailah ajal kami.19Maka segala yang mengusir kamiterlebih pantas dari pada burung nasaryang di udara maka diburunya akankami di atas gunung-gunung dandi hadapannya akan kami di tanahbelantara.20Maka orang yang diminyakki bagiAllah yang seumpama nafas hidung kami

Page 1123: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 4.21–5.3 23

itu telah ditangkap dalam pelobangnyayang telah kami berkata akan halnya:"Bahwa kami akan duduk di bawahpernaungannya di antara segalabangsa."21Hai anak perempuan Edom yangduduk di tanah Us hendaklah engkaubersukacita dan termasa maka pialaitu akan diperedarkan kepadamu pulamaka engkaupun akan mabuk danbertelanjang kelak.22Hai anak perempuan Sion telahgenaplah hukuman atas segalakesalahanmu dan tiada lagi Ia akanmembawa engkau menjadi tawananhai anak perempuan Edom Ia akanmembalas segala kejahatanmu dan Iaakan menyatakan dosa-dosamu.

51Ya Allah ingatlah kiranya barangyang telah berlaku atas kami

pandanglah olehmu dan lihatlahkecelaan kami.2Bahwa pusaka kami telah jatuh ketangan orang dagang dan rumah-rumahkami ke tangan orang keluaran.3Maka kami ini telah yatim lagi piatudan ibu kami seperti perempuan bujang.

Page 1124: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 5.4–12 244Maka air minumpun kami beli denganuang dan kayu apipun datang denganharganya.5Maka segala yang mengusir kami itumenunda tumit kami maka kami telahpenat dan tiada beperhentian.6Maka kami telah berjabat tangandengan orang Mesir dan dengan orangAsyurpun supaya kami kenyang denganroti.7Maka segala nenek moyangmuyang telah berdosa dan tiada adalagi maka kamilah yang menanggungkesalahannya.8Maka kami diperintahkan oleh hambaorang dan seorangpun tiada akanmelepaskan kami dari pada tangannya.9Maka kami mencari makanan denganmembelanjakan nyawa kami dari sebabpedang yang di tanah belantara.10Maka kulihat tubuh kami telah hitamseperti dapur oleh sebab panas terik daripada bala kelaparan.11Maka gagahi orang akan segalaperempuan di Sion dan segala anakdara-dara dalam segala negri Yehuda.12Maka oleh tangan orang-orangitu segala penghulu telah digantung

Page 1125: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 5.13–21 25

dan muka orang tua-tuapun tiadadiindahkan.13Maka orang muda-mudapun memikulbatu kisaran dan budak-budak yangmemikul kayu itu terserandunglah.14Maka tiada lagi orang tua-tua dipintu gerbang dan orang muda-mudaitupun berhentilah dari pada memalubunyi-bunyian.15Maka telah hilanglah kesukaan hatikami dan tepuk tari kami telah berubahmenjadi dukacita.16Maka telah gugurlah mahkota daripada kepala kami susahlah hal kamikarena kami telah berdosa.17Sebab itu tawarlah hati kami dansebab segala perkara ini kaburlah matakami18oleh sebab gunung Sion yang telahrusak yaitu dijalani oleh serigala.19Ya Allah Engkaulah yang kekalselama-lamanya dan takhta kerajaan-Muzaman berzaman.20Mengapa Engkau lupakan kamisampai selama-lamanya dan Engkaumeninggalkan kami sekian lama.21Ya Allah kembalikanlah kiranya kamikepada diri-Mu niscaya kami kembali

Page 1126: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Ratapan 5.22 26

kelak dan baharuilah kiranya umur kamiseperti pada zaman dahulu.22Tetapi Engkau telah semata-matamembuangkan kami dan sangatmurka-Mu atas kami.

Page 1127: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel

11Adalah pada tahun yang ketigapuluh dalam bulan yang keempat

pada lima hari bulan itu tatkala akubersama-sama segala orang tawananpada tepi sungai Kebar tiba-tibaterbukalah langit lalu kelihatan segalapenglihatan dari pada Allah.2Maka pada lima hari bulan itu padatahun yang kelima dari pada masa rajaYoyakhin tertawan itu3maka datanglah firman Allah dengannyatanya kepada imam Yehezkiel binBusi di tanah orang Kasdim pada tepisungai Kebar maka di sanalah tanganAllah telah berlaku atasnya.4Maka kulihat bahwa adalah suatuangin ribut turun dari sebelah utara dansuatu awan besar dengan api sabungmenyabung dan suatu cahaya berkelilingmaka dari tengahnya seolah-olah warnaenebar yaitu dari tengah api itu.5Dan lagi dari tengah-tengahnyakeluar rupa empat hidup-hidupan. Maka

Page 1128: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 1.6–11 2

demikianlah sifatnya bahwa ada padanyarupa manusia.6Tetapi masing-masingnya bermukaempat dan masing-masingnya bersayapempat.7Maka kakinya lurus dan tapak kakinyaseperti kuku anak lembu semuanyagilang gemilang seperti warna tembagayang terupam.8Maka ada pula kepadanya tanganmanusia di bawah sayapnya padakeempat pihaknya maka padakeempatnyapun ada mukanya dansayapnya demikian.9Maka keempat sayapnya ituberhungulah bersama-sama dan tatkalaberjalan tak usah ia berpaling melainkanmasing-masingnya berjalan terus kehadapan.10Adapun rupa mukanya yaitu mukamanusia dan pada keempatnya adamuka singa pada sebelah kanan danpada keempatnya ada muka lembu padasebelah kirinya dan pada keempatnyaada pula muka burung nasar.11Adapun segala mukanya dansayapnya itu bercerai di atas makapada masing-masingnya ada dua sayap

Page 1129: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 1.12–16 3

yang berhubung bersama-sama dan duasayap yang menudungi tubuhnya.12Maka masing-masingnya berjalanterus ke hadapan barang kemana yangdikehendaki oleh Roh ke sanalah ia pergidan tatkala berjalan tiada ia berpaling.13Adapun akan rupa segala hidup-hidupan itu maka sifatnya seperti baraapi yang bernyala dan seperti difatbeberapa suluh maka yaitu berjalan-jalan di antara segala hidup-hidupan itumaka api itu bercahayalah dan kilatpunterpancarlah dari dalam api itu.14Adapun segala hidup-hidupan berlaridan kembali itu seperti rupa kilatmemancar.15Maka tatkala aku memandang kepadasegala hidup-hidupan itu tiba-tiba adasuatu roda di atas bumi pada sisi segalahidup-hidupan pada tiap-tiap keempatmukanya.16Adapun sifat dan perbuatan segalaroda itu seperti warna peroz dankeempatnya itu serupa dan sifat danperbuatannyapun seperti roda yang ditengah-tengah serata roda.

Page 1130: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 1.17–22 417Tatkala berjalan maka berjalanlahia pada keempat pihaknya dan tatkalaberjalan tiada ia berpeling.18Adapun sampainya itu tinggi lagihebat dan pada keempatnya ada sampaiyang penuh dengan mata berkeliling.19Apabila segala hidup-hidupan ituberjalan maka segala roda itupunberjalanlah pada sisinya dan apabilasegala hidup-hidupan itu terangkatdari bumi maka segala roda itupunberangkatlah.20Maka barang kemana yangdikehendaki oleh roh ke sanalah ia pergimaka ke sanalah roh itu hendak pergidan segala roda itupun berangkatlahpada sisinya karena roh hidup-hidupanitu di dalam segala roda itulah.21Apabila yaitu berjalan maka iapunberjalanlah dan apabila yaitu berhentimaka iapun berhentilah dan apabilayaitu telah terangkat dari bumi makasegala roda itupun terangkatlah padasisinya karana roh hidup-hidupan itudalam segala roda itulah.22Maka di atas kepala hidup-hidupanitu ada suatu rupa bentangan seperti

Page 1131: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 1.23–27 5

warna hablur yang hebat terbentangatas segala kepalanya.23Dan di bawah bentangan ituterkembanglah sayapnya satubertemu dengan satunya maka padamasing-masingnya ada dua sayapyang menudungi tubuhnya sebelahmenyebelah.24Maka tatkala ia berjalankedengaranlah kepadaku bunyisayapnya seperti bunyi air yang banyakseperti bunyi suara Yang Mahakudusyaitu bunyi riuh seperti bunyi tentara danapabila ia berhenti maka dijuntaikannyasayapnya.25Maka berbunyilah suatu suaradari atas bentangan yang di ataskepalanya dan tatkala ia berhenti makadijuntaikannya sayapnya.26Maka di atas bentagan yang di ataskepalannya itu ada suatu rupa arasyseperti rupa batu nilam dan tiada rupaarasy itu ada suatu rupa seperti sifatmanusia yang di atasnya.27Maka kelihatanlah kepadaku sepertiwarna enbar seperti rupa api dalamnyaberkeliling mulai dari pada rupapinggangnya hingga ke atas dan dari

Page 1132: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 1.28–2.4 6

rupa pinggangnya hingga ke bawahkelihatanlah seperti api dan ada suatucahaya berkelilingnya.28Adapun seperti rupa pelangi di dalamawan-awan pada hari hujan demikianlahrupa cahaya yang berkeliling itu. Bahwainilah rupa sifat kemuliaan Allah. Sertakulihat maka sujudlah aku denganmukaku ke tanah lalu kedengaranlahkepadaku suara orang berkata-kata.

21Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, bangkitlah engkau

berdiri maka Aku hendak befirmankepadamu."2Apabila Ia berfirman kepadakumaka masuklah roh itu ke dalamkudibangkitkannya aku berdiri lalukudengar akan yang berfirman kepadakuitu.3Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, Aku hendak menyuruhkan dikaukepada bani Israel yaitu kepada bangsayang durhaka yang telah mendurhakakepada-Ku baik ia baik segala nenekmoyangnyapun telah berdosa kepada-Kuhingga sampai kepada hari ini.4Maka segala anak cucunya itupunmuka tebal lagi degil maka kepadanya

Page 1133: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 2.5–8 7

juga Aku menyuruhkan dikau makahendaklah engkau berkata kepadanya:Demikianlah firman Tuhan kita Allah.5Maka jikalau didengarnyapun baik danjikalau dibiarkannyapun baik (karenaialah suatu kaum yang bantahan)niscaya diketahuinya kelak bahwa telahada di antaranya seorang nabi.6Adapun engkau ini hai anak Adam,janganlah engkau takut akan orang-orang itu dan jangan takut akanperkataannya jikalau duri dan onakyang menyertai engkau sekalipun danjikalau engkau duduk di antara beberapakalajengking sekalipun janganlah engkautakut akan perkataannya dan janganengkau terperanjat sebab rupa mukanyasungguhpun yaitu suatu kaum yangbantahan.7Maka hendaklah engkau katakankepadanya segala firman-Ku jikalaudidengarnyapun baik dan jikalaudibiarkannyapun baik karena sekaliannyaitu sangat bantahan.8Tetapi akan engkau hai anak Adam,dengarlah olehmu akan segala firman-Kukepadamu janganlah engkau jadibantahan seperti kaum yang bantahan

Page 1134: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 2.9–3.4 8

ini ngangakanlah mulutmu lalu makanbarang yang akan Kuberi kepadamu.9Setelah kulihat maka adalah suatutangan terhulur kepadaku maka ada pulapada tangan itu segulung surat makadibentangkannya di hadapanku10maka yaitu ada bersurat pada keduabelah mukanya adapun yang tersuratdalamnya yaitu beberapa biji ratap danpercintaan dan dukacita.

31Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, makanlah olehmu

barang yang engkau dapat bahkanmakanlah gulungan ini lalu pergilahengkau berkata-kata kepada kaum baniIsrael."2Maka kungangakanlah mulutku laludiberinya aku makan gulungan surat itu.3Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, kenyangkanlah perutmu danpenuhilah isi perutmu dengan gulungansurat yang Kuberi kepadamu ini." Lalukumakanlah maka adalah yaitu dalammulutku seperti air madu manisnya.4Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam pergilah engkau mendapatkankaum bani Israel itu lalu sampaikankepadanya segala firman-Ku.

Page 1135: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 3.5–10 95Karena Kuserahkan dikau bukannyakepada suatu bangsa yang lainbahasanya dan yang berat lidahnyamelainkan kepada kaum bani Israel6bukannya kepada beberapa bangsayang lain bahasa dan yang beratlidahnya yang tiada dapat engkaumengerti perkataannya. Maka jikalauKuserahkan dikau kepada orang yangdemikian niscaya didengarnya kelakakan dikau.7Tetapi kaum bani Israel itu tiada akanmau mendengar akan dikau sebab tiadaia mau mendengar akan Daku karenasegenap kaum bani Israel itu tebalmukanya dan keras hatinya.8Bahwasannya Aku telah mengeraskanmukamu tentang mukanya dandahimupun telah Kukeraskan tentangdahinya.9Maka Aku telah menjadikan dahimuseperti intan yang terlebih keras daripada batu besi janganlah engkau takutakan dia dan jangan terperanjat sebabrupa mukanya sungguhpun yaitu suatukaum yang bantahan."10Maka firman-Nya pula kepadaku:"Hai anak Adam akan segala firman-Ku

Page 1136: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 3.11–15 10

kepadamu ini hendaklah engkau terimadi dalam hatimu dan engkau dengardengan telingamu.11Maka pergilah engkau mendapatkansegala orang yang tertawan yaitusegala orang kaummu serta berkatakepadanya: Demikianlah firman Tuhankita Allah jikalau di dengarnyapun baikdan jikalau di biarkannyapun baik."12Maka oleh Roh itu diangkatnyaakan daku lalu kudengar dari belakangsuatu bunyi suara yang sangat menderumengatakn segala puji bagi kemulianAllah dari dalam tempatnya.13Maka kudengarlah pula bunyi sayapsegala hidup-hidupan yang sentuhmenyentuh dan bunyi segala rodapada sisinya yaitu bunyi yang sangatmenderu.14Maka oleh Roh itu diangkatnya akandaku dibawanya pergi maka pemegiankuitu dengan kepahitan dan dengan susahhatiku karena tangan Allah itu kuatlahatasku.15Maka sampailah aku kepada orang-orang tawanan ke Tel-Abib yang dudukdi tepi sungai Kebar yaitu ke tempatkedudukkan orang-orang itu maka

Page 1137: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 3.16–19 11

duduklah aku di sana tujuh hari lamanyadi antara orang-orang itu dengantercengang.16Adapun selang tujuh hari itu makadatanglah firman Allah kepadakudemikian:17 "Hai anak Adam, Aku telahmenentukan dikau akan seorangpengawal bagi kaum bani Israel sebabitu hendaklah engkau mendengarfirman itu dari pada mulut-Ku lalumengingatkan kepadanya dari padapihak-Ku.18Maka jikalau Aku befirman kepadaorang jahat bahwa tak dapat tiadaengkau akan mati kelak tetapi tiadaengkau mengingatkan kepadanyadan tiada engkau berkata-kataakan mengingatkan orang jahat itumeninggalkan jalannya yang jahatsupaya menghidupi dia niscaya orangjahat itu akan mati kelak dalamkejahatannya tetapi darahnya itu kelakAku tuntut dari pada tanganmu.19Tetapi jikalau engkau telahmengingatkan kepada orang jahatitu tiada juga ia berbalik dari padakejahatan atau dari pada jalannya yang

Page 1138: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 3.20–23 12

jahat niscaya matilah ia kelak dalamkesalahannya itu tetapi engkau telahmelepaskannya nyawamu.20Dan lagi jikalau seseorang yang benartelah berbalik dari pada kebenarannyasehingga ia berbuat salah lalu Kububuhsuatu batu pengantukkan di hadapannyaniscaya matilah ia kelak bahkan ia akanmati kelak dalam dosanya itu sebabtiada engkau mengingatkan dia dansegala perbuatannya yang benar itutiada akan diingati lagi tetapi darahnyaitu kelak Aku tuntut dari pada tanganmu.21Tetapi jikalau engkau telahmengingatkan kepada orang benaritu jangan ia berbuat dosa sehinggatiada ia berdosa niscaya hiduplah iasebab diterimanya peringatan itu danengkaupun telah melepaskan nyawamu."22Maka tangan Allah berlakulah ataskudi sana maka firman-Nya kepadaku:"Bangunlah engkau keluar ke padangdi sanalah kelak Aku akan befirmankepadamu."23Lalu bangunlah aku keluar ke padangmaka adalah kemuliaan Allah itu berdiridi sana sama seperti kemuliaan yangtelah kulihat pada tepi sungai Kebar

Page 1139: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 3.24–4.1 13

maka sujudlah aku dengan mukaku ketanah.24Tetapi masuklah roh itu ke dalamkudidirikannya aku lalu berfirman kepadakudemikian: Pergilah engkau kurungkandirimu dalam rumahmu.25Tetapi orang akan mengenakanikatan kepadamu, hai anak Adam,lalu mengikat akan dikau sehinggatiada engkau akan keluar di antaraorang-orang itu.26Maka aku akan memberi lidahmumelekat pada langit-langitmu sehinggaengkau akan kelu dan tiada akanmenghardik dia lagi karena ialah suatukaum yang bantahan.27Tetapi jikalau Aku befirmankepadamu niscaya Aku membukamulutmu lalu engkau akan berkatakepadanya: Demikianlah firman Tuhankita Allah barangsiapa yang mendengarbiarlah ia mendengar dan barangsiapayang memberikan ia memberikan karenaialah suatu kaum yang bantahan."

41 "Adapun akan engkau, hai anakAdam, ambillah olehmu sebuah batu,

letakkan dia di hadapanmu lalu tulis kedalamnya rupa negri yaitu Yerusalem.

Page 1140: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 4.2–5 142Maka hendaklah engkau mengepungakan dia dan membuat kubu sertamenembok bukit akan melanggardia maka dirikanlah beberapa kemahtentang dia dirikanlah beberapapenembok tembok kelilingnya.3Dan lagi ambillah olehmu sebuah kualibesi dirikanlah akan dia seolah-olahsuatu dinding besi di antara engkaudengan negri itu maka hendaklahmukamu menentang dia sehingga yaitudikepung maka hendaklah engkaumengepung akan dia. Maka yangdemikian akan menjadi suatu alamatbagi kaum bani Israel itu.4Maka hendaklah engkauberbaring pada lambung kirimu dantanggungkanlah kepadanya kesalahankaum bani Israel itu maka hendaklahengkau menanggung kesalahannya itusekadar bilangan hari yang engkauberbaring pada lambungmu itu.5Karena Aku telah menentukan segalatahun kesalahannya itu akan menjadibagimu seperti bilangan hari yaitutiga ratus sembilan puluh hari makademikianlah yang akan engkau tanggungkesalahan kaum bani Isral itu.

Page 1141: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 4.6–9 156Dan lagi setelah sudah engkaumenggenapi segala hari itu makahendaklah engkau berbaring padalambung kananmu lalu menanggungkesalahan kaum bani Yehuda maka Akutelah menentukan bagimu empat puluhhari yaitu setahun pada tiap-tiap hari.7Maka hendaklah mukamu menantangnegeri Yerusalem yang dikepung itudengan tersingsing tangan bajumudan hendaklah engkau bernubuat akanhalnya.8Bahwasannya Aku akan mengenakanikatan kepadamu sehingga tiada dapatengkau berbalik dari pada sebelahlambung kepada sebelahnya sehinggaengkau telah menggenapi segala harikepungan itu.9Dan ambillah pula bagi dirimu gandumdan seir dan kacang dan kacang dalamerah sekui dan karsanat bubuhsemuanya dalam suatu bekas lalu buatroti dari padanya maka hendaklahengkau memakan dia sekadar bilangansegala hari yang akan engkau berbaringpada lambungmu yaitu tiga ratussembilan puluh hari.

Page 1142: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 4.10–14 1610Apapun makan yang akan engkaumakan itu hendaklah ditimbang beratnyayaitu dua puluh sikal pada sehari makahendaklah engkau memakan dia daripada suatu ketika kepada suatu ketika.11Dan air minummupun hendaklahdisukat yaitu setengah cupak makahendaklah engkau meminum dia daripada suatu ketika kepada suatu ketika.12Maka hendaklah engkau memakandia seperti apam seir dan hendaklahengkau membakar dia di hadapan mataorang-orang itu di atas api tahi yangtelah keluar dari pada manusia.13Maka firman Allah: "Bahwademikianlah kelak segala bani Israelitu akan makan rotinya dengan najisdi antara segala bangsa yang telahKuhalaukan dia ke sana."14Maka sembahku: "Ya Allah yaTuhanku, bahwa jiwaku belum pernahmenjadi najis karena dari pada kecilkudatang kepada hari ini belum pernahaku makan bangkai atau binatangyang dicarik oleh binatang buas dandaging harampun belum pernah masukmulutku."

Page 1143: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 4.15–5.2 1715Maka firman-Nya kepadaku:"Ingatlah olehmu bahwa Aku telahmenentukan bagimu tahi lembu akanganti tahi manusia maka hendaklahengkau meletakkan rotimu di atasnya."16Dan lagi firman-Nya kepadaku:"Hai anak Adam, bahwasannya Akuakan memutuskan segala bekal roti diYerusalem sehingga orang akan makanroti dengan ditimbang dan dengankhawatir dan orang akan meminum airdengan disukat dan dengan tercengang.17Sehingga sekaliannya kekuranganroti dan air minum serta tercengangseorang akan seorang dan makin lamamakin susut dalam kejahatannya.

51Adapun engkau ini, hai anak Adam,ambillah olehmu sebilah pedang

tajam buatkan seperti pisau penyukurjalankanlah di atas kepalamu dan diatas janggutmu kemudian ambillah pulaolehmu suatu neraca akan menimbangdan membahagi rambut itu.2Maka sepertiganya hendaklah engkaubakar dengan api di tengah-tengahnegri tatkala telah genap segalahari kepungannya dan sepertiganyahendaklah engkau ambil lalu tetakkan

Page 1144: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 5.3–7 18

pedang itu pada kelilingnya dansepertiganya pula hendaklah engkauhamburkan ke udara dan Aku akanmenghunus pedang akan mengusir dia.3Maka hendaklah engkau ambil daripadanya beberapa helai lalu simpulkandalam kainmu.4Maka hendaklah engkau ambil puladari padanya itu campakkan ke tengahapi supaya hangus di dalam api itu makadari padanya itu akan keluar suatu apikepada segenap isi rumah orang Israel.5Maka demikianlah firman Tuhankita Allah bahwa yainilah Yerusalemmaka Aku telah menempatkan dia ditengah-tengah segala bangsa dan segalanegripun ada mengelilingi dia.6Maka ia telah mendurhaka kepadasegala hukum-Ku padahal dilakukannyakejahatan terlebih dari pada segalabangsa serta mendurhaka kepada segalaperaturan-Ku lebih dari pada segalanegeri yang mengelilingi dia karenasegala hukum-Ku telah ditolaknyadan tiada ia menurut jalan segalaperaturan-Ku.7Sebab itu demikianlah firman Tuhankita Allah karena kamu ini telah gempar

Page 1145: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 5.8–11 19

lebih dari pada segala bangsa yangmengelilingi kamu dan tiada kamumenurut jalan segala peraturan-Ku dantiada memelihara segala hukum-Ku dantiada pula kamu menurut hukum-hukumsegala bangsa yang mengelilingi kamu8 sebab itu demikianlah firman Tuhankita Allah bahwa Aku bahkan Akulahlawanmu maka Aku akan memutuskanhukum di antaramu di hadapan matasegala bangsa.9Maka Aku akan membuat di antaramubarang yang belum pernah Kuperbuatdan tiada lagi Aku akan membuat yangdemikian itu yaitu oleh sebab segalakehinaanmu.10Maka sebab itu segala anak diantaramu akan dimakan oleh bapanyadan segala bapapun akan dimakankelak oleh anak-anaknya dan Aku akanmemutuskan hukum di antaramu dansegala bakimu kelak Aku hamburkankepada segala mata angin.11Maka firman Tuhan kita Allah bahwademi hayat-Ku Aku akan mengurangkandikau sebab engkau telah menajiskantempat kudus-Ku dengan segalakejahatanmu dan dengan segala

Page 1146: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 5.12–15 20

kehinaanmu maka matamu tiada akanmenaruh sayang dan Akupun tiada akanmenaruh kasihan.12Maka sepertiga dari padamu akanmati oleh bala sampar lalu hilang diantaramu oleh bala kelaparan dansepertiga pula akan rebah dimakanpedang pada kelilingmu dan sepertigapula kelak Aku hamburkan kepadasegala mata angin serta menghunuspedang akan mengusir dia.13Maka demikianlah kelak murka-Kuakan digenapi dan Aku akan memuaskanberang-Ku atas orang-orang itu sertaberoleh penghiburan dan sekaliannyaakan mengetahui bahwa Aku inilah Allahyang berfirman dengan cemburuan-Kutatkala Aku setelah menggenapiberang-Ku atas orang-orang itu.14Dan lagi Aku menjadikan dikau suatukerusakan dan suatu kecelaan di antarasegala bangsa yang mengelilingi dikaudi hadapan mata segala orang yang lalulalang.15Maka tatkala Aku memutuskanhukum di antaramu dengan murka-Kudan berang-Ku dan dengan sangathardikku niscaya yaitu akan menjadi

Page 1147: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 5.16–6.3 21

suatu kecelaan dan suatu sindiran dansuatu pengajaran dan suatu ajaib bagisegala bangsa yang mengelilingi engkaubahwa Aku inilah Allah yang telahberfirman demikian16dan tatkala Aku menyuruhkankepadanya segala anak panah balakelaparan yang jahat itu yaitu akankebinasaan yang akan Kusuruhkansupaya membinasakan kamu maka Akuakan menambahi bala kelaparan atasmudan Aku akan memutuskan segala bekalrotimu17bahkan Aku akan menyuruhkankepadamu bala kelaparan dan beberapabinatang yang buas ialah akanmemupuskan kamu maka bala sampardan darahpun akan berlaku atasmu danAku akan akan mendatangkan pedangke atasmu bahwa Aku inilah Allah yangberfirman demikian."

61Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, halaukanlah mukamuke gunung-gunung Israel lalu bernubuatkepadanya serta berkata:3Hai gunung-gunung Israel, dengarlaholehmu akan firman Tuhan kita Allah

Page 1148: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 6.4–7 22

demikianlah firman Tuhan kita Allahkepada segala gunung dan bukit dankepada segala gaung dan segalalembah bahwa Aku bahkan Aku iniakan mendatangkan pedang ke atasmudan Aku akan membinasakan segalatempatmu yang tinggi-tinggi.4Maka segala tempat kurbanmuakan binasa kelak dan segala patungmataharipun akan dipecahkan dan dihadapan berhalamu kelak Aku rebahkansegala orangmu yang tertikam.5Maka segala bangkai bani Israelitu kelak Aku campakkan dihadapan berhalanya dan Aku akanmenghamburkan tulang-tulangmukeliling segala tempat kurbanmu.6Maka segala negri akan dirusakkandan segala tempat yang tinggi-tinggiakan dibinasakan dalam segala tempatkedudukkanmu sehingga segala tempatkurban itu rusak binasa dan segalaberhalamu habis pecah dan segalapatung mataharipun dipecahkan dansegala perbuatanmupun dihapuskan.7Maka segala orang yang tertikam akanrebah mati di tengah-tengahmu dan

Page 1149: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 6.8–11 23

kamu akan mengetahui bahwa AkulahAllah.8Tetapi Aku akan meninggalkan suatubaki pada hal beberapa orang daripadamu akan berlepas dirinya dari padapedang di antara segala bangsa tatkalakamu dicerai-beraikan pada segalanegri.9Dan segala orangmu yang dapatberlepas dirinya itu kelak teringat akandaku di antara segala bangsa barangkemana ia akan ditawan bagaimanaAku telah menghancurkan hatinya yangberzinah yang telah undur dari pada-Kudan matanya yang mengikut berhalanyadengan zinahnya itu maka sekaliannyakelak membenci akan dirinya darisebab segala kejahatan yang telahdiperbuatnya dalam segala kehinaannyaitu.10Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah maka bukannyacuma-cuma Aku telah berfirman bahwaAku akan mendatangkan celaka ini keatasnya."11Maka demikianlah firman Tuhankita Allah: "Tepuklah tanganmu danmenetapkan kakimu serta berkata:

Page 1150: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 6.12–14 24

Aduhai sebab segala kehinaan isi rumahIsrael yang jahat itu karena sekaliannyaakan rebah mati oleh pedang dan olehbala kelaparan dan oleh bala sampar.12Maka orang-orang yang jauh ituakan mati oleh bala sampar dan orangyang dekat akan rebah dimakan pedangdan orang yang lagi tinggal denganterkepung itu akan mati kelaparan makademikianlah kelak Aku akan menggenapiberang-Ku atas orang-orang itu.13Maka kamu akan mengetahuibahwa Akulah Allah yaitu tatkala segalaorangnya yang dibunuh itu ada terhantardi antara segala berhalanya kelilingtempat kurbannya di atas tiap-tiapbukit yang tinggi dan di atas segalakemuncak gunung dan di bawah segalapohon kayu yang hijau di bawahsegala pohon beringin yang rindangbarang di mana orang-orang itu telahmempersembahkan bau-bauan kepadasegala berhalanya.14Maka Aku akan menganjurkantangan-Ku ke atasnya serta menjadikantangannya rusak binasa mulai dari tanahbelantara arah ke Ribla pada segala

Page 1151: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.1–6 25

tempat kediaman dan sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah."

71Maka datanglah pula firman Allahitu kepadaku demikian:

2 "Hai engkau anak Adam, demikianlahfirman Tuhanmu Allah kepada tanahIsrael: Inilah kesudahannya bahkankesudahan itu telah datang ke ataskeempat penjuru tanah itu.3Maka sekarang juga kesudahanitu telah sampai dan Aku akanmendatangkan murka-Ku ke atasmuserta Kuhukumkan dikau sekadarkelakuanmu dan Aku akan membalaskepadamu segala kehinaanmu.4Maka mataku tiada akan menyayangengkau dan tiada Aku akan menaruhkasihan melainkan segala kelakuanmuitu kelak Aku balas kepadamu dan segalakehinaanmu ada di tengah-tengahmumaka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah.5Maka demikianlah firman Tuhan kitaAllah: Bahwa inilah suatu celaka bahkansuatu celaka yang tunggal tak dapattiada yaitu akan datang.6Maka kesudahannya telah sampaibahkan kesudahannya telah sampai

Page 1152: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.7–11 26

yaitu telah berbangkit hendak melawanakan dikau tak dapat tiada yaitu akandatang.7Hai orang isi tanah ini ajalmu telahsampai bahkan masanya telah sampaidan harinya telah hampir yaitu suatugempar dan bukannya sorak di atasgunung.8Akan sekarang selang tiada berapalama Aku akan mencurahkan berang-Ku ke atasmu serta menggenapimurkaku atasmu dan menghukumkandikau sekadar kelakuanmu dan Akuakan membalas kepadamu segalakehinaanmu.9Maka mata-Ku tiada akan menaruhsayang dan tiada Aku akan menaruhkasihan maka Aku akan membalaskankepadamu sekadar kelakuanmu dansegala kehinaanmu akan ada di tengah-tengahmu maka kamu akan mengetahuibahwa Aku inilah Allah yang memalu.10Bahwa inilah harinya bahkan telahsampailah maka ajalmu telah sampaimaka tongkat itu telah berbunga dancongkakpun telah berkudup.11Adapun aniaya itu telah bertumbuhmenjadi tongkat kejahatan

Page 1153: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.12–15 27

seorangnyapun tiada akan ada lagidari pada keramaiannyapun baik dandari pada kekayaanyapun baik dan tiadaakan ada kemuliaan di antaranya.12Maka telah sampailah masanyadan harinya itu telah hampirlah jikalauorang yang membeli itu janganlah iabersukacita dan orang yang menjualpunjangan dukacita karena murka telahberlaku atas segala orang ramai itu.13Karena orang yang menjual itu tiadaakan kembali kepada yang telah dijualjikalau keduanya lagi hidup sekalipunkarena penglihatan itu atas orangramai dan seorangnyapun tiada akankembali dan seorangnyapun tiada akanmenguatkan dirinya dalam kehidupannyayang jahat itu.14Maka orang telah meniup nafiriserta melengkapkan segala suatutetapi seorangpun tiada keluar hendakberperang karena murka-Ku telahberlaku atas segala orang ramai itu.15Maka di luar ada pedang dan di dalamada bala sampar dan bala kelaparanmaka orang yang di dusun itu akanmati dimakan pedang dan orang yang di

Page 1154: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.16–20 28

dalam negri akan dibinasakan oleh balakelaparan dan bala sampar.16Tetapi segala yang lari itu akandapat berlepas dirinya adapun halnyadi atas gunung-gunung itu sepertiburung tekukur dari lembah semuanyamengerang dengan kejahatan masing-masing.17Maka segala tangan akan menjadilemah dan segala lututpun seperti air.18Maka sekaliannya akan mengenakankain karung pada pinggangnya dansemuanya akan ditudungi dengandahsyat maka pada segala mukanyaakan ada arang dan segala kepalanyapungundul.19Maka perakkannya akandicampakkannya di jalan-jalan danemasnyapun akan mejadi seperti barangyang najis adapun emas peraknyaitu tiada akan dapat melepaskan diapada hari murka Allah maka tiadaia akan memuaskan hatinya ataumengenyangkan perutnya karenayaitulah batu pengantukkan yangmendatangkan kejahatannya.20Adapun keelokan perhiasannyatelah ditentukannya dengan kebesaran

Page 1155: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.21–25 29

tetapi dalamnya itu diperbuatnya olehorang-orang itu segala patung kehinaandan kebencian itulah sebabnya Aku telahmenjadikan dia najis baginya.21Maka Aku akan menyerahkan dia ketangan orang keluaran akan jarahan dankepada segala orang jahat di atas bumiakan suatu rampasan maka sekaliannyaakan menajiskan dia.22Dan lagi Aku akan memalingkanmuka-Ku dari padanya sehinggaorang-orang itu akan menajiskantempat-Ku yang tersembunyi danpenyamunpun akan masuk ke dalamnyalalu menajiskan dia.23Buatkanlah roti karena penuhlahtanah itu dengan dosa bunuhan danpenuhlah negri itu dengan aniaya24Sebab itu Aku akan mendatangkansegala bangsa yang jahat sekali makaiapun akan mempunyai segala rumahnyadan lagi Aku akan memperhentikancongkak orang kuat dan segalatempatnya yang kudus itu akandinajiskan.25Maka kebinasaanpun datang danorang akan mencari sejahtera tetapitiada akan ada.

Page 1156: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 7.26–8.2 3026Maka celaka akan datang timpamenimpa dan kabarpun berturut-turutmaka orang akan menuntut suatupenglihatan dari pada nabi tetapi hukumTaurat itu akan hilang dari pada imamdan bicarapun hilang dari pada tua-tua.27Maka rajapun akan berdukacita dansegala penghulupun akan memakaipakaian kebinasaan dan tangan segalaanak negri itu akan gementar maka Akuakan melakukan dia sekadar jalannyasendiri dan Aku akan menghukumkan diadengan sekadarnya maka sekaliannyaakan mengetahui bahwa Akulah Allah."

81Adapun pada tahun yang keenamdalam bulan yang keenam pada

lima hari bulan itu sementara akududuk dalam rumahku dan segalaketua-ketua Yehudapun ada duduk dihadapanku, tiba-tiba tangan TuhankuAllah berlakulah atasku.2Maka kulihat bahwa adalah suatulembaga rupanya seperti api yaitu apimulai dari pada rupa pinggangnyahingga ke bawah dan dari padapinggangnya hingga ke atas rupanyabercahaya-cahaya seperti warna enbar.

Page 1157: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 8.3–6 313Maka dihancurkannya rupa tangandipinggangnya rambut di kepalakumaka oleh Roh itu diangkatnya akupada antara langit dengan bumi makadalam penglihatan dari pada Allah itudibawanya akan daku ke Yerusalemkepada pintu halaman sebelah dalamyang menghadap ke sebelah utara disanalah tempat patung cemburuan yangmembangkitkan cemburuan itu.4Maka adalah di sana kemuliaan Tuhanbani Israel seperti rupanya yang telahkulihat di padang itu.5Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, angkatlah matamu memandangke sebalah utara." Lalu kuangkatlahmataku memandang ke sebelah utarabahwa adalah patung cemburuan itupada sebelah utara pintu tempat kurbanyaitu di muka pintu.6Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, adakah engkau lihat perbuatanitu yaitu kekejian yang besar yangdiperbuat di sini oleh orang isi rumahIsrael supaya Aku menjauhkan diri-Kudari pada tempat kudus-Ku tetapiengkau akan melihat lagi beberapakekejian besar yang lain pula."

Page 1158: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 8.7–12 327Maka dibawanya aku ke pintu halamanitu setelah kulihat maka adalah suatulobang pada tembok itu.8Lalu firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, koreklah olehmu tembok ini!"Setelah sudah kukorek tembok itu makaadalah suatu pintu.9Maka firman-Nya kepadaku:"Masuklah engkau melihat segalakekejian jahat yang diperbuat orang disini."10Maka masuklah aku melihat bahwaadalah rupa segala jenis binatang yangmelata dan binatang haram dan segalaberhala orang isi rumah Israel itu tertulispada tembok itu berkeliling.11Maka di hadapannya itu ada berdiritujuh puluh orang ketua-ketua isi rumahIsrael dan Yaazanya bin Safan adaberdiri di tengah-tengahnya dan masing-masingnya memegang perasapannyapada tangannya maka semerbaklah bausetanggi yang berasap itu.12Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, adakah engkau lihatbarang yang diperbuat dalam kegelapanoleh segala ketua isi rumah Israelmasing-masing dalam biliknya yang

Page 1159: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 8.13–17 33

bertulis itu karena katanya: Bahwa inilahdilihat Allah akan kita dan Allah telahmeninggalkan bumi ini."13Maka firman-Nya pula kepadaku:"Bahwa engkau akan melihat lagibeberapa kekejian besar yang diperbuatoleh orang-orang itu."14Lalu dibawanya akan daku ke pintugerbang rumah Allah yang arah kesebelah utara maka adalah di sanabeberapa orang perempuan dudukmenangiskan Tamus.15Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, sudahkah engkau lihat halini tak dapat tiada engkau akan melihatbeberapa kekejian yang terlebih besarlagi dari pada yang demikian."16Maka dibawanya aku masuk kehalaman rumah Allah yang sebelahdalam adapun di muka pintu kaabahAllah di antara serambi dengan tempatkurban ada kira-kira dua puluh limaorang yang membelakangkan kaabahAllah dan mukanya menghadap ke timurmaka disembahnya matahari arah ketimur.17Lalu firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, sudahkah engkau lihat hal

Page 1160: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 8.18–9.2 34

ini? Maka pada sangka orang isi rumahYehuda yaitu perkara yang ringankahpada hal diperbuatnya segala kekejianyang diperbuatnya di sini karenatanah ini telah dipenuhinya dengananiaya dan sekaliannya telah kembalimembangkitkan murka-Ku maka carangitu telah dilepaskan ke hidungnya.18Sebab itu Aku juga akan melakukandiri-Ku dengan berang maka mata-Kutiada akan menaruh sayang dan tiadaAku menaruh kasihan maka jikalauorang-orang itu berseru ke telinga-Kudengan nyaring suaranya sekalipun tiadajuga Aku mau mendengar akan dia."

91Setelah itu maka berserulah Ia ketelingaku dengan nyaring suaranya

demikianlah firman-Nya: "Suruhlahsegala orang yang memerintahkannegeri ini hampir kemari masing-masingnya memegang senjatanya yangmembinasakan itu pada tangannya."2Maka datanglah enam orang darijalan pintu gerbang yang tinggiyang menghadap ke sebelah utaramasing-masing memegang senjatapembunuhan itu pada tangannya makadi tengah-tengahnya ada seorang yang

Page 1161: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 9.3–6 35

memakai kain katan dengan bekasdawat kitab tarekat pada pinggangnya.Maka masuklah keenamnya lalu berdiripada sisi tempat kurban tembaga itu.3Adapun kemuliaan Tuhan bani Israelitu telah naik dari atas kerub yangtelah didudukinya itu langsung kebandulrumah itu maka dipanggil akan orangyang memakai kain katan dan yang adabekas dawat kitab itu pada pinggangnya.4Lalu firman Allah kepadanya:"Hendaklah engkau menjalani tengah-tengah negri itu yaitu di tengahYerusalem bubuhlah suatu tanda padadahi segala orang yang berkeluh danberteriak-teriak oleh sebab segalakekejian yang berlaku di tengah-tengahnya itu."5Maka firman-Nya pula kepada segalaorang yang lain itu di hadapanku:"Hendaklah kamu menjalani negeri itudari belakang orang itu serta membunuhorang janganlah matamu menaruhsayang dan janganlah kamu menaruhkasihan6bunuhlah habis-habis segala orangtua dan orang muda dan anak dara dankanak-kanak dan segala perempuan

Page 1162: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 9.7–9 36

tetapi janganlah kamu menghampiriseseorang yang ada padanya tandaitu maka hendaklah kamu mulai daripada tempat kudus-Ku." Maka mulailahorang-orang itu dari pada segala ketuayang di hadapan rumah itu.7Maka firman-Nya kepadanya:"Najiskanlah rumah itu penuhilahhalaman itu dengan bangkai orangkemudian hendaklah kamu keluar." Makakeluarlah sekaliannya lalu membunuhorang-orang di dalam negri itu.8Adapun tatkala ia membunuh orangitu maka tertinggallah aku lalu sujudlahaku dengan mukaku ke tanah sertaberseru maka sembahku: "Ya Allah yaTuhanku, adakah Engkau membinasakansegala baki orang Israel padahal engkaumencurahkan berang-Mu ke atasYerusalem ini."9Maka firman-Nya kepadaku: "Bahwaterlalu besar kejahatan orang isi rumahIsrael dan Yehuda itu dan penuhlahtanah ini dengan darah dan negeri inipunpenuhlah dengan puter balik karena kataorang bahwa Allah telah meninggalkanbumi ini dan tiada dilihat Allah lagi.

Page 1163: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 9.10–10.4 3710Adapun akan Aku ini maka mata-Kutiada akan menaruh sayang dan tiadaaku akan menaruh kasihan melainkansegala kelakuannya itu kelak akubalaskan ke atas kepalanya sendiri."11Maka oleh orang yang memakai kainkatan dan yang ada bekas dawat padapinggangnya itu dikabarkannya hal itusembahnya: "Bahwa aku telah berbuatseperti firman-Mu."

101Maka kulihat bahwa adalahpada binatang langit yang di atas

segala kepala kerub itu seperti rupa batunilam kelihatan seperti rupa arasy.2Maka firman-Nya kepada orang yangmemakai kain katan itu demikian:"Masuklah engkau di antara segala rodayang berpusing yaitu di bawah kerub itupenuhilah kedua belah tangan denganbara api dari antara segala kerub itulalu hamburlah ke atas negeri." Makamasuklah ia di hadapan mataku.3Maka segala kerub itu berdirilah padasebelah kanan rumah itu pada masaia masuk dan awan itu memenuhilahhalaman yang sebelah dalam itu.4Lalu naiklah kemuliaan Allah dari ataskerub itu langsung ke atas bandul tumah

Page 1164: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 10.5–9 38

maka awan itu memenuhilah rumah itudan halaman itupun penuhlah dengancahaya kemuliaan Allah.5Maka kedengaranlah bunyi sayapsegala kerub itu hingga sampai kehalaman yang di luar seperti bunyi suaraAllah Yang Mahakudus itu tatkala Iaberfirman.6Adapun apabila Ia befirman kepadaorang yang memakai kain katanmenyuruh ambil bara api dari antarasegala roda yang berpusing yaitu dariantara segala kerub maka masuklah ialalu berdiri pada sisi suatu roda.7Maka oleh seorang kerub itudihancurkannya tangannya dari tengah-tengah segala kerub itu kepada api yangdi antara segala kerub diambilnya laludibubuhnya kepada kedua belah tanganorang yang memakai kain katan itumaka iapun menyambut dia lalu keluar.8Maka kelihatanlah di antara segalakerub itu suatu rupa tangan manusia dibawah segala sayapnya.9Maka kulihat bahwa adalah empatroda pada sisi segala kerub yaitu saturoda pada sisi tiap-tiap kerub maka

Page 1165: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 10.10–15 39

segala roda itu seperti warna batu peruzwarnanya.10Adapun rupanya itu keempatnyasama serupa seperti ada suatu roda-rodadi tengah-tengah suatu roda.11Apabila ia berjalan maka berjalanlahia pada keempat pihaknya dan tatkalaberjalan tiada ia berpaling melainkanbarang kemana tempat kepalanya itumenghadap ke sanalah ia menuju dantatkala ia berjalan tiada ia berpaling.12Maka segenap tubuhnya itu danbelakangnya dan tangannya dansayapnya dan segala rodapun semuanyapenuh dengan mata berkeliling yaitusegala roda yang ada pada keempatnyaitu.13Adapun segala roda itu kudengaryaitu disebut roda yang berpusing.14Maka masing-masing kerub itubermuka empat adapun muka yangpertama itu muka kerub dan muka yangkedua itu muka manusia dan yang ketigayaitu muka singa dan yang keempatyaitu muka burung nasar.15Maka segala kerub itupun naiklahdemikianlah hidup-hidupan yang telahkulihat pada tepi sungai Kebar.

Page 1166: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 10.16–21 4016Apabila segala kerub itu berjalanmaka segala roda itupun berjalanlahpada sisinya dan apabila segala kerubitu mengembangkan sayapnya hendaknaik dari bumi maka segala roda itupuntiadalah menyimpang dari pada sisinya.17Apabila yaitu berhenti maka iapunberhentilah dan apabila yaitu naik keatas maka iapun naiklah sertanya karenaRoh hidup-hidupan itu adalah kepadanya18Maka kemuliaan Allah itupunkeluarlah dari atas bandul roda itu laluberdiri atas segala kerub.19Maka oleh segala kerubdikembangkannya sayapnya lalunaik dari atas bumi di hadapan matakutatkala ia keluar dan segala rodaitupun ada pada sisinya maka berdirilahsekaliannya pada pintu gerbang rumahAllah sebelah timur dan kemuliaan Tuhanbani Israel itupun adalah di atasnya.20Maka demikianlah hidup-hidupanyang telah kulihat di bawah Tuhan baniIsrael pada tepi sungai Kebar makakuketahuilah akan dia itu kerub-kerubadanya.21Maka masing-masingnya itu bermukaempat dan masing-masingnya bersayap

Page 1167: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 10.22–11.5 41

empat dan di bawah tiap-tiap sayapnyaada suatu rupa tangan manusia.22Adapun rupa mukanya itu ialahsegala muka yang telah kulihat padatepi sungai Kebar yaitu rupanya dankeadaannya maka masing-masingnyaberjalan lurus ke hadapan.

111Kemudian diangkatlah pula olehRoh itu akan daku dibawanya ke

pintu rumah Allah yang menghadap ketimur adapun pada pintu gerbang itu adadua puluh lima orang dan di antaranyaitu kulihat Yaazanya bin Azur dan Pelacabin Benaya, keduanya itu penghulukaum itu.2Maka firman-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, yainilah dia yang mengupayakankejahatan dan yang memberi bicarayang jahat dalam negri ini.3Maka katanya: Bahwa belum hampirmasanya akan membangunkan rumahmaka negri inilah seumpama kuali dankitalah dagingnya.4Sebab itu hendaklah engkaubernubuat akan halnyaa bahkanbernubuatlah engkau hai anak Adam."5Maka Roh Allahpun turunlah kepadaku,lalu firman-Nya: "Katakanlah olehmu:

Page 1168: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 11.6–10 42

Demikianlah firman Allah: Hai inirumah orang Israel kamu telah berkatademikian karena Kuketahuilah segalapikiran yang terbit dalam hatimu.6Maka bertambah-tambah banyakorang yang kamu bunuh dalam negri inidan segala lorongnya telah kamu penuhidengan bangkai orang.7Sebab itu demikianlah firman Tuhankita Allah: Adapun segala orang yangtelah kamu bunuh yang terhantardi tengah negeri ialah seumpamadaging dan negeri inilah kualinyatetapi kamu akan dibawa keluar daritengah-tengahnya.8Maka takutlah kamu akan pedangmaka pedang juga yang akanKudatangkan ke atasmu, demikianlahfirman Tuhan kita Allah.9Maka Aku akan membawa kamukeluar dari tengah-tengahnya lalumenyerahkan kamu ke tangan orangkeluaran serta memutuskan hukum diantaramu.10Maka kamu akan rebah dimakanpedang dan Aku akan menghukumkankamu dalam jajahan Israel sehingga

Page 1169: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 11.11–15 43

kamu akan mengetahui bahwa AkulahAllah.11Maka negri ini tiada akan menjadikuali bagimu dan kamupun tiadaakan menjadi daging dalamnya makaAku akan menghukumkan kamudalam jajahan Israel dan kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah12karena tiada kamu mau menurutjalan segala peraturan-Ku dan tiadakamu melakukan segala hukum-Kumelainkan kamu telah berbuat sepertisegala hukum bangsa-bangsa yangberkeliling kamu."13Adapun dalam aku bernubuat itutiba-tiba matilah Pelaca bin Benaya lalusujudlah aku dengan mukaku ke tanahserta berseru dengan nyaring suaraku,maka sembahku: "Ya Allah ya Tuhanku,adakah Engkau menghabiskan segalabaki orang Israel?"14Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:15 "Hai anak Adam, akan saudara-saudaramu bahkan saudara-saudaramudan orang kaum keluargamu dansegenap isi rumah Israel kepadasekaliannya itu telah dikatakan oleh

Page 1170: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 11.16–19 44

orang isi Yerusalem ini demikian:Jauhkanlah dirimu dari pada Allah makakepada kamilah tanah ini dikaruniakanakan pusaka kami.16Sebab itu katakanlah olehmu:Demikian firman Tuhan kita Allah:Sungguhpun Aku telah menjauhkandia di antara segala bangsa sertamencerai-beraikan dia di antara segalanegeri tetapi Aku akan menjadi baginyasuatu tempat kudus seketika lamanyadalam segala negeri barang kemana iatelah pergi.17Sebab itu katakanlah olehmu:Demikian firman Tuhan kita Allah:bahwa Aku akan menghimpunkankamu dari antara segala bangsa sertamengumpulkan kamu dari dalam segalanegeri barang kemana kamu telahdicerai-beraikan itu dan Aku akanmengaruniakan kepadamu tanah Israelitu.18Maka sekaliannya akan datang kemarilalu membuangkan segala kebenciannegeri ini dan segala kekejiannya.19Maka Aku akan menjadikan diasemuanya satu hati dan Aku akanmembubuh dalammu suatu Roh yang

Page 1171: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 11.20–24 45

baru maka Aku akan mengeluarkanhati batu itu dari dalam tubuhnya lalumengaruniakan kepadanya hati yanglembut20 supaya semuanya boleh menurutjalan segala peraturan-Ku sertamemeliharakan segala hukum-Kudan melakukan dia maka iapun akanmenjadi kaum-Ku dan Aku akan menjadiTuhannya.21Tetapi akan orang yang menurut jalansegala kehendaknya yang kebenciandan yang kekejian itu maka Aku akanmembalas segala jalannya itu ataskepalanya sendiri, demikianlah firmanTuhannya Allah itu."22Maka oleh segala kerub itudikembangkannya segala sayapnya dansegala roda itupun ada pada sisinyamaka kemuliaan Tuhan bani Israel itupunada di atasnya.23Maka naikllah kemuliaan Allah itudari tengah negeri lalu berdiri di atasgunung yang di sebelah timur negeri itu.24Maka oleh Roh itu diangkatnya akandaku dibawanya dalam penglihatan ituoleh Roh Allah ke negeri orang Kasdimkepada orang yang tertawan itu. Maka

Page 1172: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 11.25–12.4 46

penglihatan yang telah kulihat itu naiklahdari padaku.25Lalu kukatakanlah kepada orangyang tertawan itu akan segala perkarayang telah dinyatakan Allah kepadaku.

121Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, engkau duduk ini diantara orang isi rumah yang bantahanyang bermata akan melihat tetapitiada melihat dan yang bertelinga akanmendengar tetapi tiada didengarnyakarena ialah suatu isi rumah yangbantahan.3Sebab itu hai anak Adam, sediakanlahbagi dirimu barang yang kemas-kemasakan berpindah lalu pindah padasiang hari di hadapan matanya makahendaklah engkau pindah dari padatempatmu ke tempat yang lain dihadapan matanya mudah-mudahandiperhatikannya sungguhpun yaitu suatuisi rumah yang bantahan.4Maka barang-barangmu yang kemas-kemas itu hendaklah engkau membawakeluar pada siang hari di hadapanmatanya seperti peri barang-barangakan dipindahkan dan hendaklah engkau

Page 1173: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 12.5–10 47

keluar pada petang hari di hadapanmatanya seperti peri orang yang keluardengan tertawan.5Koreklah lobang di tembok di hadapanmatanya dan bawa barang-barang itukeluar dari padanya.6Maka hendaklah engkau pikul dihadapan matanya lalu bawa pergi dalamgelap dan tudunglah mukamu supayajangan engkau lihat bumi karena Akutelah menentukan dikau akan suatutanda bagi isi rumah Israel."7Maka kuperbuatlah seperti yangdipesan kepadaku yaitu barang-barangku itu kubawa keluar pada sianghari seperti peri barang-barang yangakan dipindahkan dan pada petang harikukoreklah tembok itu dengan tangankusendiri maka kubawa keluar dalam gelaplalu kupikul di hadapan matanya.8Maka pada esok hari datanglah firmanAllah kepadaku demikian:9 "Hai anak Adam, bukankah kaumbani Israel yaitu kaum yang bantahanitu telah berkata kepadamu: Apakahperbuatanmu ini?10Maka hendaklah engkau berkatakepadanya: Demikianlah firman Tuhan

Page 1174: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 12.11–14 48

kita Allah: Bahwa wahyu ini dari hal rajayang di Yerusalem dan segenap kaumbani Israel yang ada ia di antaranya.11Maka katakanlah olehmu: Bahwaakulah tanda bagimu sebagaimanaperbuatanku ini demikialah akandiperbuat kepadanya maka sekaliannyaakan dibawa dengan tertawan.12Adapun raja yang di antaranya ituakan memikul barang-barangnya dalamgelap lalu keluar maka sekaliannyaakan mengorek lobang di tembok akandibawa keluar dari padanya dan ia akanmenudung mukanya supaya jangandilihatnya tanah itu dengan matanya.13Maka Aku akan membentangkanjaring-Ku di atasnya dan ia akanditangkap dalam jerat-Ku maka Akuakan membawa dia ke Babel ke tanahorang Kasdim tetapi tiada ia akanmelihatnya sungguhpun ia akan mati disana.14Maka segala orang yangberkelilingnya akan pembantunyadan segala tentaranyapun kelak akancerai-beraikan kepada segala mata angindan Aku akan menghunus pedang akanmengusir dia.

Page 1175: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 12.15–19 4915Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah tatkala Aku taburkandia di antara segala bangsa sertaKucerai-beraikan dia pada segala negeri.16Tetapi di antaranya itu Aku akanmeninggalkan orang yang sedikit yangdapat berlepas dirinya dari pada pedangdan dari pada bala kelaparan dandari pada bala sampar supaya dapatdiceritakannya segala kekejiannya itu diantara segala bangsa barang kemanaia pergi maka iapun akan mengetahuibahwa Akulah Allah."17Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:18 "Hai anak Adam, makanlah rotimudengan menggeletar dan minum airdengan gementar dan khawatir.19Maka hendaklah engkau berkatakepada orang isi tanah ini: Demikianfirman Tuhan kita Allah dari hal segalaorang isi Yerusalem dan tanah Israel:Bahwa sekaliannya itu akan makanrotinya dengan khawatir dan minumairpun dengan tercengang supayatanahnya itu boleh menjadi sunyi daripada segala yang ada kepadanya dari

Page 1176: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 12.20–24 50

sebab aniaya segala orang yang dudukdalamnya.20Maka segala negri orang yangberorang itu akan dirusakkan dan tanahitu akan menjadi suatu kebinasaansehingga kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah."21Maka datanglah firman Allah itukepadaku demikian:22 "Hai anak Adam, apakahperumpamaan yang ada padamudi tanah Israel ini yaitu masa itu telahdilanjutkan dan segala penghulunyapunhilanglah.23Sebab itu katakanlah kepadanya:Demikianlah firman Tuhan kita Allahbahwa Aku akan menyudahkanperumpamaan itu sehingga tiada lagikelak perumpamaan itu dipakai diantara orang Israel melainkan hendaklahengkau berkata kepadanya bahwatelah hampirlah masanya dan hal yangmenggenapi segala penglihatan.24Karena di antara kaum bani Israel itutiada akan ada lagi sesuatu penglihatanyang sia-sia atau sesuatu tenungan yangmembujuk.

Page 1177: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 12.25–13.2 5125Karena Akulah Allah maka Akuakan berfirman dan segala firman-Kuakan berlaku maka yaitu tiada akanditangguhkan lagi karena pada zamanmujuga hai kaum yang bantahan kelak Akuakan berfirman serta menyampaikandemikian maka inilah firman TuhanAllah."26Maka datanglah pula firman Allah itukepadaku demikian:27 "Hai anak Adam, bahwasannya kataorang bani Israel adapun penglihatanyang dilihatnya itu ialah bagi beberapahari kemudian dan nubuatnya itu darihal masa yang lagi jauh.28Sebab itu hendaklah engkauberkata kepadanya: Demikian firmanTuhan kita Allah: Bahwa satupundari pada segala firman-Ku itu tiadaakan dipertangguhkan lagi melainkanbarang yang akan Kufirmankan itukelak disampaikan, demikianlah firmanTuhanmu Allah."

131Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaubernubuat akan hal segala nabi orangIsrael yang bernubuat itu katakanlah

Page 1178: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 13.3–7 52

olehmu kepada segala orang yangbernubuat dengan kehendak hatinyasendiri: Dengarlah olehmu akan firmanAllah.3Maka demikianlah firman Tuhan Allah:Itu susahlah bagi segala nabi bodohyang menubuat sangka hatinya sendiripadahal satupun tiada dilihatnya.4Hai Israel segala nabimu ituseumpama serigala pada tempat sunyi.5Maka tiada pernah kamu naik kepadacelah-celah tembok dan tiada kamubangunkan pagar batu bagi kaumbani Israel supaya ia tertahan dalampengerangan pada hari Allah.6Maka segala orang yang berkata:Bahwa Allah telah berfirman itu iatelah melihat perkara yang sia-siadan tenungan yang dusta padahalorang-orang itu bukannya disuruhkanoleh Allah dan ia telah memberi orangharap akan hal perkataan itu kelakditetapkan.7Maka bukankah kamu telah melihatpenglihatan yang sia-sia dan bukankahkamu telah mengatakan tenungan yangdusta padahal kamu berkata: Bahwa

Page 1179: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 13.8–11 53

Allah telah berfirman, sedang tiada Akuberfirman.8Sebab itu demikianlah firmanTuhanmu Allah karena kamu telahmengatakan yang sia-sia dan telahmelihat yang bohong itu Akulah lawanmudemikianlah firman Tuhanmu Allah.9Maka tangan-Ku akan melawansegala nabi yang melihat perkara yangsia-sia dan yang menenung dengandustanya maka tiada ia akan masukbicara kaum-Ku dan namanyapun tiadaakan disuratkan dalam daftar kaum baniIsrael dan tiada ia akan masuk tanahIsrael maka kamu akan mengetahuibahwa Akulah Tuhanmu Allah.10Adapun sebabnya itu yaitu karenadisesatkannya kaum-Ku serta berkatasejahtera padahal tiada sejahtera danapabila orang membuat tembok makadilaburnya pula dengan lumpur.11Katakanlah olehmu kepada orangyang melabur dia dengan lumpur itubahwa yaitu akan rubuh maka akanturun hujan yang lebat dan hujan batuyang besar-besar akan turun dan anginributpun akan memecahkannya.

Page 1180: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 13.12–16 5412Setelah sudah rubuh tembok itubukankah orang akan berkata kepadamudi manakah lumpur yang telah kamulaburkan itu.13Sebab itu demikianlah firmanTuhanmu Allah: Bahwa dengan murka-Ku kelak Aku pecahkan dia denganangin ribut dan dengan murka-Ku akanturun hujan lebat dan hujan batu yangbesar-besar dengan berang-Ku akanmembinasakan dia.14Maka demikianlah kelak Aku akanmemecahkan tembok yang telahkamu labur dengan lumpur itu laluKuratakan dengan bumi sehinggaalasnyapun kelihatan maka ia akanrubuh dan kamupun akan binasa ditengah-tengahnya maka kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah.15Maka demikianlah kelak Aku akanmenggenapi berang-Ku atas tembokitu dan atas segala orang yang telahmelabur dia dengan lumpur makaAku akan berfirman kepadamu bahwatembok itu tiada ada lagi demikian jugasegala yang melawan dia16yaitu segala nabi Israel yangbernubuat dari hal Yerusalem dan yang

Page 1181: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 13.17–19 55

melihat beberapa penglihatan yangsejahtera akan halnya padahal tiadasejahtera, demikianlah firman TuhanmuAllah."17 "Maka akan engkau, hai anakAdam, hendaklah engkau menghalakanmukamu kepada segala perempuandari pada kaummu yang bernubuatseperti kehendak hatinya sendiri makahendaklah engkau bernubuat akanhalnya serta berkata:18Demikianlah firman Tuhanmu Allah:Susahlah bagi segala perempuan yangmenjahit bantal persandaran bagi segalabuku tangan dan membuat bantal seragabagi kepala orang pelbagai lembagasupaya memburu nyawa orang. Maukahkamu memburu nyawa orang dari padakaum-Ku lalu menghidupi nyawamusendiri.19Maka kamu telah menghinakan Dakudi hadapan kaum-Ku karena beberapagenggam seir atau beberapa kepingroti supaya kamu membunuh orangyang tiada patut dibunuh dan supayamenghidupi orang yang tiada patutdihidupi oleh dustamu kepada kaum-Kuyang mendengar akan yang dusta."

Page 1182: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 13.20–23 5620 "Sebab itu demikianlah firmanTuhanmu Allah: Bahwa Akulah lawansegala bantalmu yang kamu pakaiakan memburu nyawa orang supayamenerbangkan dia dan Aku akanmenetapkan dia dari pada tanganmumaka Aku akan melepaskan segalanyawa itu yaitu segala nyawa yang kamuburu supaya menerbangkan dia.21Dan segala bantal seragamupunkelak Aku koyak serta Kulepaskankaum-Ku dari pada tanganmu sehinggatiada lagi ia dalam tanganmu akan suatuperburuan dan kamu akan mengetahuibahwa Akulah Allah.22Karena dengan dustamu kamu telahmendukacitakan hati orang yang benarpadahal Aku tiada mendukakan dia dankamu telah menguatkan tangan orangjahat sehingga tiada ia berbalik dari padajalannya yang jahat supaya ia dihidupi23Sebab itu tiada lagi kamu akanmelihat perkara yang sia-sia ataubertenung dan Aku akan melepaskankaum-Ku dari pada tanganmu makakamu akan mengetahui bahwa AkulahAllah."

Page 1183: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.1–6 57

141Maka masuklah beberapa orangketua-ketua Israel lalu duduk di

hadapanku.2Lalu datanglah firman Allah kepadakudemikian:3 "Hai anak Adam, segala orang initelah menerima berhala-berhalanya danyang mendatangkan kejahatan itu telahdiletakkannya di hadapan mukanyamasakan orang yang demikian bolehbertanya kepadaku.4Sebab itu hendaklah engkau berkatakepadanya: Bahwa demikianlah firmanTuhannmu Allah adapun barangsiapadari pada kaum bani Israel menerimaberhala-berhalanya dalam hatinya sertameletakkan di hadapan mukanya barangyang mendatangkan kejahatannya itulalu datang kepada nabi niscaya Aku iniAllah akan memberi jawab kepadanyadalam hal itu sekadar segala berhalanyayang banyak itu5 supaya kaum bani Israel itu Kutangkapdalam hatinya sebab sekaliannya telahmenjauhkan dirinya dari pada-Ku olehberhalanya.6Sebab itu katakalah olehmu kepadakaum Israel itu: Demikianlah firman

Page 1184: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.7–9 58

Tuhanmu Allah: Hendaklah kamukembali dan berpaling dari pada segalaberhalamu dan palingkanlah mukamudari pada segala kekejianmu.7Karena barangsiapa dari pada kaumbani Israel atau dari pada orangkeluaran yang menumpang di antaraorang Israel jikalau ia menjauhkandirinya dari pada-Ku serta menerimaberhala-berhalanya dalam hatinyadan meletakkan yang mendatangkankejahatan itu di hadapan mukanya laludatang kepada nabi hendak bertanyakepada-Ku bagi dirinya niscaya Aku iniAllah akan memberi jawab kepadanya8maka Aku akan berhadapan denganorang itu serta menjadikan dia suatuajaib dan akan suatu tanda dansuatu perumpamaan dan Aku akanmenghilangkan dia dari antara kaum-Kumaka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah.9Maka jikalau seorang nabi terkenapujuk sehingga ia mengatakan suatuperkataan niscaya Aku ini Allah yangtelah membujuk nabi itu dan Aku akanmenghalakan tangan-Ku ke atasnya

Page 1185: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.10–14 59

serta membinasakan dia dari antarakaum-Ku Israel itu.10Maka sekaliannya akan menanggungkesalahannya sendiri adapun kesalahannabi itu sama seperti orang yangbertanya kepadanya11 supaya jangan lagi kaum bani Israelitu sesat dari pada-Ku dan jangan lagiia menajiskan dirinya dengan segalakesalahannya melainkan supaya iamenjadi kaum-Ku dan akupun Tuhanbaginya, demikianlah firman TuhanmuAllah."12Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:13 "Hai anak Adam jikalau suatu tanahtelah berdosa kepada-Ku pada haldilakukannya suatu kesalahan sehinggaKuhancurkan tangan-Ku ke atasnyalalu Kuputuskan segala bekal rotinyalalu mendatangkan bala kelaparan keatasnya serta menumpas segala manusiadan binatang14maka jikalau dalamnya itu adaketiga orang ini Nuh dan Daniel danAyub sekalipun niscaya hanya jiwanyasendiri yang dapat dilepaskannya olehkebenarannya, demikianlah firman Allah.

Page 1186: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.15–19 6015Dan jikalau Aku beri beberapabinatang yang buas-buas menjalanitanah itu dan merusakkan dia sehinggatanah itu sunyi dan seorangpun tiadamenjalani dia oleh sebab segala binatangitu16maka firman Tuhanmu Allah itubahwa demi hayat-Ku jikalau ketigaorang itu ada dalamnya niscaya tiadadapat dilepaskanya anaknya laki-lakiatau perempuan hanya dirinya yangakan terlepas dan tanah itu akanmenjadi sunyi.17Atau jikalau Aku mendatangkanpedang atas tanah itu maka firman-Ku:Hai pedang, hendaklah engkau menjalanitanah itu sehingga Aku menumpas segalamanusia dan binatangnya18maka firman Tuhanmu Allah bahwademi hayat-Ku jikalau ketiga orang ituada dalamnya niscaya tiada ia akandapat melepaskan anaknya laki-laki atauperempuan melainkan hanya dirinyasendiri yang akan dilepaskan.19Atau jikalau Aku mendatangkan balasampar atas tanah itu serta Kucurahkanmurka-Ku ke atasnya dengan darah

Page 1187: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.20–22 61

sehingga menumpas segala manusiadan binatangnya20maka firman Tuhanmu Allah bahwademi hayat-Ku jikalau Nuh dan Danieldan Ayubpun ada dalamnya niscayaia akan dapat melepaskan anaknyalaki-laki atau perempuan hanya jiwanyasendiri yang akan dilepaskan olehkebenarannya.21Karena demikianlah firman AllahTuhanmu Allah: Betapa lagi tatkalaAku mendatangkan atas Yerusalemkeempat hukuman-Ku yang berat ituyaitu pedang dan bala kelaparan danbinatang yang buas-buas dan balasampar supaya menumpas segalamanusia dan binatangnya.22Tetapi dalamnya itu akan tinggal lagibakinya yang akan ditawan baik anaklaki-laki baik anak perempuan makaia akan keluar lalu datang kepadamudan kamu akan melihat jalannya danperbuatan maka kamu akan berolehpenghiburan dari hal segala celaka yangtelah aku datangkan atas Yerusalembahkan dari hal segala sesuatu yangtelah Kudatangkan ke atasnya.

Page 1188: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 14.23–15.5 6223Maka orang-orang itu akanmenghiburkan kamu tatkala kamulihat jalannya dan perbuatannya dankamu akan mengetahui hal segalayang telah Kulakukan dalamnya itubukannya Aku melakukan dia dengantiada semena-mena, demikianlah firmanTuhanmu Allah."

151Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, apakah lebihnyapoko anggur itu dari pada segala pohonyang lain yaitu cabang poko anggur yangtelah ada di antara segala pohon kayu dirimba.3Masakan kayunya diambil akanmembuat sesuatu pekerjaan masakanorang mengambil gancunya supayamenggantung padanya sesuatu bekas.4Bahwasannya yaitu dicampakkanke dalam api akan kayu api makakedua ujungnya telah dimakan api dantengahnyapun telah hangus masakanyaitu berguna pada sesuatu pekerjaan.5Adapun apabila yaitu lagi sempurnatiada juga patut pada sesuatu pekerjaanapa lagi tatkala dimakan api lalu hangus

Page 1189: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 15.6–16.3 63

masakan yaitu patut pada sesuatupekerjaan.6Sebab itu, demikianlah firmanTuhanmu Allah: Adapun seperti pokoangur di antara segala pohon kayu dirimba yang telah Kuserahkan kepadaapi akan dimakan habis demikian jugakelak Aku serahkan segala orang isiYerusalem.7Maka Aku akan berhadapan denganorang-orang itu maka ia akan keluar daripada api tetapi ia akan dimakan jugaoleh api dan apabila Aku berhadapandengan orang-orang itu baru kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah.8Maka Aku akan membinasakan tanahitu sebab orang-orang itu telah berbuatsalah, demikianlah firman TuhanmuAllah."

161Maka datanglah pula firmanAllah itu kepadaku:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaumemberitahu kepada Yerusalem itusegala kekejiannya serta berkata:3Demikianlah firman Tuhanmu Allahitu akan hal Yerusalem: Adapun asalmudan kejadianmu itu dari pada tanah

Page 1190: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.4–7 64

Kanaan maka bapamu itu orang Amoridan ibumu orang Heti.4Adapun akan hal kejadianmu itu makapada hari engkau diperanakkan itu talipusatmu tiada dikerat dan tiada engkaudimandikan dengan air akan menyucikandikau maka sekali-kali tiada engkaudisapu dengan geram dan sekali-kalitiada engkau dibedong.5Maka tiada engkau disayangi olehmata orang sehingga diperbuatnyasegala perkara itu bagimu ataumengasihani akan dikau melainkanterbuanglah engkau di padang sebabjiwamu telah dibenci orang pada harijadimu.6Maka Aku telah lalu dekat serta Akulihat akan dikau berlumur dengan darahmaka firman-Ku kepadamu: Hendaklahengkau hidup jikalau berdarah sekalipunbahkan Aku telah berfirman kepadamuhendaklah engkau hidup jikalau engkauberdarah sekalipun.7Maka Aku telah memperbanyakkandikau seperti tumbuh-tumbuhan dipadang maka engkau telah bertambah-tambah dan menjadi besar sehinggamenjadi elok sekali maka susumupun

Page 1191: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.8–12 65

timbul dan rambutmupun panjangpadahal engkau lagi bertelanjang bugil.8Maka Aku telah lalu dekat sertakupandang pula akan dikau makaumurmu telah sampai baligh maka Akubentangkanlah selimut-Ku ke atasmuKutudungkan ketelanjanganmu bahkanAku telah bersumpah setia kepadamulalu Kumasuk perjanjian dengan dikaumaka engkau telah manjadi milik-Ku,demikianlah firman Tuhanmu Allah.9Maka Kumandikanlah akan dikaudengan air Kubasuhkanlah darah itu daripadamu lalu Kuurapi akan dikau denganminyak.10Maka Kukenakanlah kepadamupakaian yang bersuci dan kasutdari pada kulit lembu-lembu makapinggangmu Kuikat dengan kain halisdan kepalamu Kutudungi dengan kainsutera.11Maka Kuhiasi akan dikau denganbeberapa perhiasan dan Kukenakangelang pada tanganmu dan rantai padalehermu.12Maka Kukenakan makuti padahidungmu dan anting-anting pada

Page 1192: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.13–16 66

telingamu dan mahkota yang indah-indah ke kepalamu.13Maka dengan demikian engkautelah dihiasi dengan emas perak makapakaianmu pun dari pada kain katandan sutera dan kain yang bersucimaka tepung halus dan air madu danminyakpun akan makananmu makasangatlah elok parasmu dan engkautelah beruntung sehingga berolehpangkat permaisuri.14Maka masyhurlah namamu di antarasegala bangsa oleh sebab keelokkanmukarena yaitu sempurna oleh kebesaranyang telah Kukaruniakan kepadamu,demikianlah firman Tuhanmu Allah."15 "Tetapi engkau telah menaruh harapkepada keelokkanmu itu sehinggaengkau telah berbuat zinah olehsebab namamu telah masyhur makaengkau telah mencurahkan zinahmukepada segala orang yang lalu-lalangmasing-masingnya mendapat dia.16Maka engkau telah mengambildari pada pakaianmu lalu membuatbagi dirimu beberapa tempat yangtinggi-tinggi yang dihiasi denganberbagai-bagai warnanya maka di

Page 1193: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.17–20 67

sanalah engkau telah berbuat zinahmaka perkara yang demikian tiada akandatang lagi dan tiada akan ada.17Maka engkau telah mengambil pulasegala mata bendamu yang indah-indahdari pada emas dan perak yang telahKukaruniakan kepadamu maka engkautelah mengadakan bagi dirimu beberapapatung orang laki-laki lalu engkauberbuat zinah dengan dia18maka pakaianmu yang bersuciitu telah engkau ambil lalu engkaukenakan kepadanya dan engkau telahmenghadapkan kepadanya minyak-Kudan setanggi-Ku.19Adapun makanan-Ku yang telahKukaruniakan kepadamu yaitu tepunghalus dan minyak dan air madu yangtelah Kuberi engkau makan itupun telahengkau hadapkan kepadanya akan bauyang harum demikianlah adanya bahwainilah firman Tuhanmu Allah.20Dan lagi engkau telah mengambilanak-anakmu laki-laki dan perempuanyang telah engkau peranakkan bagi-Ku maka yaitupun telah engkaupersembahkan kepadanya akan dimakanhabis.

Page 1194: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.21–26 6821Masakan segala zinahmu itu perkarayang sedikit sehingga anak-anak-Ku pulaengkau bunuh serta engkau serahkandia padahal engkau memasukkan dia kedalam api bagi berhalamu itu.22Maka dalam segala kekejianmu dansegala zinahmu itu tiada engkau ingatakan masa mudamu tatkala engkaubertelajang bugil dan berlumur dengandarah itu.23Maka kemudian dari pada segalakejahatanmu itu (susah-susahlahbagimu demikianlah firman TuhanmuAllah)24bahwa engkau telah membangunkanbagi dirimu suatu tempat yang mulia danengkau telah membuat suatu tempatyang tinggi pada segala lorong.25Maka engkau telah membangunkantempat tinggimu itu pada ujung segalalorong dan keelokkanmu itu telahengkau jadikan suatu kekejian makakakimu telah engkau kangkangkan bagisegala orang yang lalu lalang sertamemperbanyakkan zinah.26Maka engkau telah berbuat zinahdengan orang Mesir yaitu kawan-kawanmu yang gemuk tubuhnya

Page 1195: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.27–31 69

maka engkau telah memperbanyakkanzinahmu sehingga membangkitkanmurka-Ku.27Sebab itu Aku menghancurkantangan-Ku ke atasmu serta Kukurangkanpelaburmu maka Aku telah menyerahkandikau kepada kehendak segala orangyang membenci akan dikau yaitu kepadasegala anak perempuan orang Filistinyang malu akan kelakuanmu yang kejiitu.28Maka engkau telah berbuat zinahdengan orang Asyur pula sebab hatimutiada puas bahkan engkau telah berbuatzinah dengan dia tiada juga engkaupuas.29Maka engkau telahmemperbanyakkan zinahmu puladi tanah Kanaan hingga ke tanah orangKasdim maka dalam itupun tiada jugapuas hatimu.30Maka firman Tuhanmu Allah, betapalemah hatimu pada hal engkau membuatsegala perkara itu yaitu perbuatanperempuan sundal merajalela31padahal engkau membangunkantempatmu yang mulia pada ujung segalalorong serta membuat tempat tinggimu

Page 1196: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.32–36 70

pada segala jalanmu dan bukannyaengkau seperti perempuan sundal padahal engkau menghinakan upahmu.32Seperti seorang istri yang bermukahyang menerima orang dagang akan gantisuaminya.33Maka segala perempuan sundalitu diberi hadiah tetapi engkaulahyang memberi hadiah kepada segalagundikmu serta engkau menyorong suapkepadanya supaya ia datang kepadamudari segala pihak akan berbuat zinahdengan dikau.34Maka dalam zinahmu itu berlayananhalmu dengan segala perempuan padahal seorangpun tiada mengikut akandikau akan berbuat zinah dan sedangengkaulah yang memberi upah dan tiadadiberi upah kepadamu maka berlayananhalmu.35Sebab itu, hai sundal, dengarlaholehmu akan firman Allah!36Demikianlah firman Tuhanmu Allah:Karena tembagamu telah tercurahketelanjanganmu telah terbuka olehzinahmu dengan segala gudikmu itu danoleh karena segala berhala kekejianmudan karena darah anak-anakmu

Page 1197: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.37–40 71

yang telah engkau persembahkankepadannya.37 Itulah sebabnya Aku menghimpunkansegala gundikmu yang telah engkaubersuka-suka dengan dia itu dansegala orang yang telah engkau kasihiserta dengan segala orang yang telahengkau benci maka sekaliannya itukelak Aku himpunkan akan mendatangiengkau dari pada segala pihak danketelanjanganmu kelak Aku bukakepadanya supaya dilihatnya segalaketelanjanganmu itu.38Maka Aku akan menghukumkandikau seperti yang dihukumkan atassegala perempuan yang bermukah danyang menumpahkan darah orang.39Maka Aku akan menyerahkan dikauke tangan orang-orang itu sehinggadirubuhkannya tempatmu yang muliadan dipecahkannya segala tempat yangtinggi-tinggi serta ditanggalkannyasegala pakaianmu dan dirampasnyasegala mata bendamu yang indah-indahlalu engkau akan ditinggalkannyadengan bertelanjang bugil.40Maka orang-orang itu akan membawasuatu perhimpunan akan mendatangi

Page 1198: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.41–44 72

engkau lalu merajam engkau denganbatu dan menikam engkau denganpedangnya.41Maka ia akan membakar segalarumahmu dengan api serta menjatuhkanhukuman atasmu di hadapan matabeberapa orang perempuan maka Akuakan menyudahkan segala zinahmu dantiada lagi engkau akan memberi upah.42Maka demikianlah Aku akanmemuaskan berang-Ku atas engkau dancemburuan-Ku akan undur dari padamumaka Aku akan berdiam diri-Ku dantiada Aku marah lagi.43Karena engkau tiada ingat akanmasa mudamu melainkan engkau telahmenyusahi Aku dalam segala perkaraitu sebab itu Aku akan membalaskankelakuanmu itu atas kepalamu,demikianlah firman Tuhanmu Allah,maka tiada engkau akan menambahisegala kekejianmu itu dengan percabulanini.44Bahwa segala orang yang memakaikias akan memakai kias ini akan halmuyaitu bagaimana ibu demikianlahanak-anak perempuan.

Page 1199: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.45–49 7345Maka engkaulah anak perempuanibumu yang membenci suaminya dananak-anaknya dan engkaulah saudarakepada segala adik kakakmu yangmembenci suaminya dan anak-anaknyaadapun ibumu itu orang Heti danbapamu orang Amori.46Maka kakakmu ialah Samaria yangduduk pada sebelah kirimu serta dengansegala anak-anaknya dan adikmu yangduduk pada sebelah kananmu ialahSodom serta segala anak-anaknya.47Tetapi tiada engkau menurut segalajalannya dan tiada engkau berbuatseperti segala kekejiannya tetapisegala jalanmu terlebih jahat dari padaorang-orang itu sebab pada sangkamuyaitu perkara yang sedikit.48Maka firman Allah demi hayat-Ku olehadikmu Sodom dan segala anaknya itutiada diperbuatnya seperti perbuatanmudan segala anak-anakmu itu.49Bahwa inilah kesalahan adikmuSodom itu yaitu congkak dan halnyakenyang dengan roti dan kesenanganpunada padanya dan pada anak-anaknyadan tiada ia menguatkan anak orangmiskin dan papa.

Page 1200: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.50–53 7450Maka sombonglah ia dan membuatkelakuan yang keji pada hadirat-Kusebab itu Aku telah menghilangkan diatatkala Aku lihat hal itu.51Maka Samariapun tiadaberbuat separuh dari pada segaladosamu melainkan engkau telahmemperbanyakkan segala kekejianmulebih dari pada orang-orang itu sehinggaengkau membenarkan adik kakakmu ituoleh segala kekejian yang telah engkauperbuat.52Maka hendaklah engkau menanggungmalumu sendiri pada hal engkau telahmemutuskan hukum karena adikkakakmu maka nyatalah yaitu terlebihbenar dari pada engkau oleh engkautelah berbuat dosa yang terlebih kejidari padanya itu bahkan hendaklahberoleh aib dan menanggung malumupadahal engkau telah membenarkanadik kakakmu."53 "Maka Aku akan membalikkan haltawanannya yaitu hal tawanan Sodomdan anak-anaknya serta hal tawananSamaria dan anak-anaknya dan haltawanan segala orangmu yang tertawaitu bersama-sama dengan dia

Page 1201: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.54–59 7554 supaya engkau menanggung malumusendiri dan supaya engkau beroleh aibsebab segala perbuatanmu pada halengkau menjadi penghiburan kepadaorang-orang itu.55Maka saudaramu, Sodom, dengananak-anaknya itu akan kembali kepadahalnya yang mula-mula dan Samariadengan segala anaknyapun akan kembalikepada halnya yang mula-mula danengkaupun dengan anak-anakmu akankembali kepada halmu yang mula-mulaitu.56Karena pada masa sombongmu itutiada engkau mau menyebut namaadikmu, Sodom itu,57yaitu sebelum nyata kejahatanmuseperti pada masa kecelaan segala anakperempuan Aram dan segala orang yangberkelilingnya yaitu anak perempuanorang Filistin yang menghinakan engkauberkeliling.58Maka firman Allah, bahwa engkautelah menanggung segala percabulanmudan segala kekejianmu.59Karena demikianlah firman TuhamuAllah: Bahwa Aku akan melakukankepadamu sama seperti perbuatanmu

Page 1202: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 16.60–17.1 76

pada hal engkau telah menghinakansumpahmu serta mengubahkan perijanjianmu.60Tetapi Aku akan ingat akanperjanjian-Ku dengan dikau pada masamudamu dan Aku akan meneguhkandengan dikau suatu perjanjian yangkekal.61Barulah engkau teringat kelak denganmalu akan kelakuanmu tatkala engkauakan menerima saudara-saudaramuyaitu adik kakakmu dan Aku akanmengaruniakan dia kepadamu akananak-anakmu tetapi bukannya denganhak perjanjianmu.62Maka Aku akan meneguhkanperjanjianku dengan dikau dan engkauakan mengetahui bahwa Aku inilah Allah63 supaya engkau ingat serta berolehaib dan jangan lagi engkau membukamulutmu dari sebab malu yaitupada masa Aku mengampuni segalaperbuatanmu, demikianlah firmanTuhanmu Allah."

171Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

Page 1203: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 17.2–7 772 "Hai anak Adam, keluarkanlah suatuteka teki dan katakanlah suatu kias bagikaum bani Israel serta berkata:3Demikianlah firman Tuhanmu Allah:Bahwa adalah seekor burung nasaryang besar yaitu lebar sayapnya danpanjang kepaknya penuh dengan buluyang berbagai-bagai warnanya makadatanglah ia ke Libanon dirampasnyakemuncak pohon araz4maka pucuk yang kepala sekalidigentasnya dibawanya lari ke tanahperniagaan ditaruhnya dalam negrisegala saudagar.5Maka diambilnya pula dari pada benihyang di negri itu ditanamnya dalamtanah yang subur ditempatkannya padatepi air yang banyak seperti tempatpohon jenalu.6Maka yaitu bertumbuhlah lalu menjadipoko anggur yang melata rendah-rendahsupaya segala carangnya kembalikepada dirinya dan segala akarnyapunada dibawahnya maka yaitu menjadipoko anggur lalu bercarang-carang danberpucuk.7Maka ada seekor burung nasar yanglain pula yang lebar sayapnya dan

Page 1204: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 17.8–11 78

banyak bulunya adapun oleh pokoanggur itu dijulkurkannya akarnyamenuju burung itu dan dikeluarkannyacarangnya menuju dia dari pada petaktempat tanamannya supaya disiramnyaakan dia.8Maka yaitu telah ditanam pada tanahyang baik pada tepi air yang banyaksupaya ia mengeluarkan carangnya laluberbuah dan menjadi poko anggur yangbaik.9Maka katakanlah olehmu: Demikianlahfirman Allah: Masakan yaitu beruntungbukankah ia akan mencabutkan akarnyadan mengerat buahnya supaya ia layudan supaya segala daunnya yang baharbertunas itu layu yaitu bukannya dengantangan yang kuat atau dengan banyakorang akan mencabut dia denganakarnya.10Bahkan jikalau telah ditanamsekalipun masakan ia beruntung apabilaterkena angin timur bukankah ia akanlayu sekali bahwa ia akan layu dalampetak tempat tanamannya itu."11Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:

Page 1205: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 17.12–16 7912 "Katakanlah olehmu kepada kaumyang bantahan itu tiadakah kamumengetahui akan arti segala perkaraini katakanlah bahwa raja Babel telahdatang ke Yerusalem diambilnyaakan rajanya dan segala penghulunyadibawanya ke Babel bagi dirinya13maka diambilnya pula dari padaketurunan raja itu lalu berjanji-janjiandengan dia maka tanggungkannya keatasnya suatu sumpah dan segala oranggagah-gagah di tanah itu ditawannya14 supaya kerajaan itu menjadihina dan tiada dapat mengangkatdirinya melainkan tetap juga olehmemeliharakan perjanjiannya itu.15Tetapi mendurhakalah baginda itukepadanya pada hal disuruhkannyasegala utusannya ke Mesir supayadikaruniakannya beberapa ekor kudadan rakyatpun banyak. Masakan iaberuntung maka orang yang berbuatdemikian masakan ia dapat berlepasdirinya jikalau diubahkannya perjanjianitu masakan ia dapat berlepas dirinya.16Maka firman Tuhanmu Allah, demihayat-Ku bahwa sesungguhnya padatempat kediaman raja yang telah

Page 1206: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 17.17–20 80

merajakan dia dan yang dihinakannyasumpahnya dan yang diubahkanperjanjiannya bahkan serta denganbaginda itu di tengah-tengah Babel kelakia akan mati.17Maka Firaunpun dengan tentaranyayang besar dan rayatnya yang banyakitu tiada akan membantu dia dalampeperangan itu tatkala ditemboknyabeberapa bukit serta membuat beberapakubu akan membinasakan banyak orang.18Karena sumpah itu telahdihinakannya pada hal diubahkannyaperjanjian itu maka segala perkara itutelah diperbuatnya sungguhpun ia telahberjabat tangan maka tiada ia akanterlepas dari pada siksa.19Sebab itu demikianlah firmanTuhanmu Allah demi hayat-Kusesungguhnya sumpahku yang telahdihinakannya dan perjanjian-Ku yangtelah diubahkannya itu kelak Aku balasatas kepalanya sendiri.20Maka Aku akan membentangkanjaring-Ku ke atasnya dan ia akanditangkap dalam jerat-Ku maka Akuakan membawa dia ke Babel lalu

Page 1207: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 17.21–24 81

menghukumkan dia di sana sebabdurhakanya kepadaku.21Maka segala orang dari pada segalapasukannya yang lari itu akan rebahmati dimakan pedang dan segala orangyang lagi tinggal akan dicerai-beraikankepada segala mata angin maka kamuakan mengetahui bahwa Aku inilah Allahyang berfirman demikian.22Maka demikianlah firman TuhanmuAllah: Bahwa Aku akan mengambilkemuncak pohon araz yang tinggi itulalu menanam dia bahkan dari segalapucuknya yang di atas sekali kelak Akugentas suatu pucuk yang lembut laluKutanam di atas sebuah gunung yangtinggi dan besar yaitu di atas kemuncakgunung Israel kelak Aku tanam.23Maka iapun akan mengeluarkanbeberapa carang serta berbuah danmenjadi sepohon araz yang elok makasegala burung dari pada tiap-tiap jenisakan hinggap di bawahnya bahkan dibawah pernaungan carang-carangnyakelak ia akan hinggap.24Maka segala pohon kayu di padangakan mengetahui bahwa Aku inilah Allahyang telah merendahkan pohon yang

Page 1208: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.1–6 82

tinggi dan meninggikan pohon yangrendah serta mengeringkan pohon yangrindang dan menyuburkan pohon yangkering bahwa Aku inilah Allah yang telahberfirman serta menyampaikan dia."

181Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Apa sebabnya kamu pakaiperumpamaan ini dari hal tanahIsrael bahwa segala bapa telahmemakan buah anggur mentah dan gigianak-anaknya berasa ngilu.3Maka firman Tuhanmu Allah, demihayat-Ku tak usah kamu pakai lagiperumpamaan itu di antara orang Israel.4Bahwa Akulah yang empunya segalajiwa orang adapun seperti jiwa bapademikian juga jiwa anaknyapun Akulahyang empunya dia maka jiwa yangberdosa itulah yang akan mati kelak.5Tetapi jikalau barang seorang menjadibenar serta melakukan keadilan dankebenaran6maka tiada ia makan di atas gunung-gunung dan tiada memandang kepadasegala berhala kaum bani Israel makatiada ia mencabuli istri sesamanya

Page 1209: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.7–11 83

manusia dan tiada ia menghampiriperempuan yang najis7maka tiada ia berbuat bencian kepadaseorang jugapun melainkan dipulangkancagaran orang yang berhutang makatiada ia merampas harta orangmelainkan diberinya makanan kepadaorang yang lapar dan dikenakannyapakaian pada orang yang bertelanjang8maka tiada ia memberi pinjam denganberbunga dan tiada ia menerima gandamaka ditahankannya tangannya daripada kejahatan dan diputuskannyahukum yang adil di antara seorangdengan seorang9 serta menurut jalan segala peraturan-Ku dan memeliharakan segala hukum-Kusehingga melakukan kebenaran niscayaialah orang benar maka tak dapat tiadaia akan hidup kelak, demikianlah firmanTuhanmu Allah.10Tetapi jikalau diperanakkannyaseorang anak laki-laki yang menjadipenyamun dan menumpahkan darahorang serta berbuat barang sesuatu daripada segala perkara yang tersebut itu11dan tiada diperbuatnya barangsesuatu perkara yang patut melainkan ia

Page 1210: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.12–16 84

telah memakan di atas gunung-gunungdan mencabuli istri sesamanya manusia12dan membuat bencian akan orangmiskin dan papa dan merampas hartaorang dan tiada memulangkan cagarandan telah memandang kepada segalaberhala dan melakukan kekejian13dan memberi pinjam denganberbunga serta menerima kegandaanmasakan orang itu hidup maka sekali-kali tiada ia akan hidup maka segalakekejian itu telah diperbuatnya takdapat tiada ia akan mati dan darahnyatertanggung atas dirinya.14Maka jikalau diperanakkannya pulaseorang anak laki-laki yang melihatsegala dosa yang yang diperbuat olehbapanya itu lalu takut sehingga tiadadiperbuatnya yang demikian15yaitu tiada ia makan di atas gunung-gunung dan tiada ia memandang kepadasegala berhala kaum bani Israel makatiada ia mencabuli istri sesamanyamanusia16dan tiada ia berbuat benciankepada seorang jugapun maka tiada iamengambil barang cagaran dan tiadamerampas harta orang melainkan ia

Page 1211: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.17–20 85

telah memberi makanan kepada orangyang lapar dan mengenakan pakaianpada orang yang bertelanjang.17Maka ditahankannya tangannyadari pada menganiayakan orang miskindan tiada diterimanya bunga uangatau kegandan melainkan dilakukannyasegala hukum-Ku serta menurut jalansegala perbuatan-Ku maka tiada ia akanmati oleh sebab kejahatan bapanyamelainkan tak dapat tiada ia akan hidupkelak.18Adapun akan bapanya itu sedangdiperbuatnya aniaya yang bengis sertadirampasnya harta saudaranya dandiperbuatnya barang yang tiada baik diantara kaumnya niscaya matilah ia kelakdalam kejahatannya itu.19Tetapi katamu: Mengapakah anakitu tiada menanggung kesalahanbapanya? Maka jikalau anaknya ituberbuat keadilan dan kebenaran sertamemeliharakan segala perbuatanku danmelakukan dia niscaya hiduplah ia kelak.20Adapun jiwa yang berdosa itulahyang akan mati maka anak itu tiada akanmenanggung kesalahan bapanya danbapa itu tiada akan kesalahan anaknya

Page 1212: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.21–24 86

maka kebenaran orang benar itu kelaktertanggung atasnya dan kejahatanorang jahatpun akan dipertanggungkelak di atasnya.21Tetapi jikalau orang jahat itubertobat dari pada segala dosa yangdiperbuatnya itu lalu memeliharakansegala peraturanku serta melakukankeadilan dan kebenaran niscaya hiduplahia kelak maka tiada ia akan mati.22Maka segala kesalahan yang telahdiperbuatnya itu tiada akan diingatilagi maka ia akan hidup kelak olehkebenaran yang telah dilakukannya itu.23Maka firman Tuhanmu Allah:Masakan Aku suka akan kematian orangjahat bukankah Aku terlebih suka jikaia berbalik dari pada jalannya itu laluhidup.24Tetapi jikalau orang benar ituberbalik dari pada kebenarannyasehingga dilakukannya kejahatan dandiperbuatnya seperti segala kekejianyang diperbuat oleh orang jahat itumasakan orang itu hidup. Maka segalaperbuatannya yang benar itu tiada akandiingati lagi maka ia akan mati kelak

Page 1213: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.25–30 87

oleh kesalahan dan dosa yang telahdiperbuatnya itu.25Tetapi katamu: Bahwa jalan Allah itutiada betul. Dengarlah olehmu, hai kaumbani Israel, masakan jalan-Ku tiada betulbukankah jalanmu juga yang tiada betul.26Maka jikalau seorang benar berbalikdari pada kebenaran lalu melakukankejahatan sehingga ia mati olehnya takdapat tiada ia akan mati kelak olehkejahatan yang telah diperbuatnya itu.27Dan lagi jikalau orang jahat ituberbalik dari pada kejahatannyayang telah dilakukannya lalu berbuatkeadilan dan kebenaran niscaya ia akanmenghidupi jiwanya.28Maka oleh sebab ia telah ingat lalubertobat dari pada segala kesalahanyang telah diperbuatnya tak dapat tiadaia akan hidup dan tiada akan mati.29Tetapi kata kaum bani Israel itu:Bahwa jalan Allah itu tiada betul. Haikaum bani Israel, bukankah segalajalan-Ku itu betul bukankah jalanmuyang tiada betul.30Sebab itu hai kaum bani Israel Akuakan menghukumkan kamu sekadarjalan masing-masing, demikianlah firman

Page 1214: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 18.31–19.4 88

Tuhanmu Allah. Kembalilah kamu danbertobat dari pada segala kesalahanmumaka dengan demikian tiada kamu akanbinasa oleh kejahatanmu.31Buangkanlah segala durhaka yangtelah kamu lakukan dan barulah hatidan angan-anganmu karena mengapagerangan kamu hendak mati, hai kaumbani Israel.32Karena tiada Aku suka akan kematianorang yang mati itu, demikianlah firmanTuhanmu Allah, sebab itu hendaklahkamu bertobat lalu hidup."

191Maka hendaklah engkaumenyaringkan bunyi ratap akan

hal segala penghulu Israel, demikian:2 "Apakah ibumu bahkan ialah seekorsinga betina maka ia telah mengendapdi antara segala singa serta membelaanak-anaknya di tengah-tengah segalaanak singa.3Maka ada seekor anaknya yangdipeliharakannya itu sehingga ia menjadianak singa maka ia telah belajarmenangkap mangsanya lalu makanorang.4Maka kedengaranlah kabarnya kepadasegala bangsa maka termasuklah ia ke

Page 1215: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 19.5–10 89

dalam pelobangnya lalu dibawa oranglahakan dia ke tanah Mesir dengan berantai.5Setelah dilihat oleh singa betinaitu akan hal telah putus harapnya itumaka diambilnya pula seekor anaknyadijadikannya anak singa pula.6maka iapun berjalan-jalanlah diantara segala singa lalu menjadi anaksinga maka iapun belajarlah menangkapmangsanya lalu makan orang.7Maka diketahuinya segala mahligainyadan dirusakkannya segala negerinyamaka tanah itu telah sunyilah dengansegala isinya oleh sebab bunyi aumnyasaja.8Maka segala bangsapun mendatangidia dari segala jajahan berkelilingdibentangkannya jaringnya ke atasnyalalu ia masuk ke dalam pelobangnya.9Maka dimasukkannya ke dalamsangkarnya dengan berantai dibawanyakepada raja Babel dibawanya masuk kedalam kotanya supaya suaranya janganlagi kedengaran di atas segala gunungIsrael.10Adapun ibumu itu seumpamapoko anggur atas toladanmu q2 yangterutama pada tepi air maka iapun

Page 1216: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 19.11–20.1 90

banyak buahnya dan carangnya olehsebab air yang banyak itu.11Maka ada padanya beberapa galahyang kuat akan tongkat kerajaan bagiorang yang memegang perintah makamakin bertambah tingginya di antarasegala carang yang rampak lalu kelihatantinggi-tinggi dengan banyak rantingnya.12Tetapi tercabutlah poko anggur itudengan murka lalu teriak ke bumi dansegala buahnya dikeringkan oleh angintimur maka segala carangnya yang kuatitu patahlah lalu layu dan semuanyadimakan api.13Akan sekarang poko anggur itu telahtertanam di tanah belantara yaitu tanahkering yang tiada berair.14Maka terpancarlah api dari padasegala batang carangnya dimakannyabuahnya sehingga tiada padanya suatubatang yang kuat akan menjadi tongkatkerajaan bagi memerintah." Makainilah biji ratap yang akan dipakai padameratap.

201Adapun pada tahun yangketujuh dalam bulan yang kelima

pada sepuluh hari bulan maka datanglahbeberapa ketua-ketua Israel hendak

Page 1217: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.2–6 91

bertanya kepada Allah lalu duduklahsekaliannya di hadapanku.2Maka datanglah firman Allah kepadakudemikian:3 "Hai anak Adam, katakanlah olehmukepada segala ketua-ketua Israel:Bahwa demikianlah firman TuhanmuAllah: Adapun kedatanganmu ini hendakbertanya kepada-Kukah? Maka firmanTuhanmu Allah, demi hayat-Ku tiada Akuberi kamu bertanya kepada-Ku.4Maukah engkau menghukumkandia, hai anak Adam, maukah engkaumenghukumkan dia? Hendaklah engkaumemberitahu kepadanya segala kekejiannenek moyangnya5 serta berkata kepadanya: Demikianlahfirman Tuhanmu Allah: Bahwa pada masaAku memilih Israel serta mengangkattangan-Ku bagi segala keturunanbani Yakub serta menyatakan diri-Kukepadanya di tanah Mesir tatkalaAku angkat tangan-Ku baginya sertaberfirman: Bahwa Akulah TuhanmuAllah.6Maka pada masa itu Aku telahmengangkat tangan-Ku bagi orang-orang itu hendak membawa dia keluar

Page 1218: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.7–9 92

dari tanah Mesir ke tanah yang telahKutilik bagi orang-orang itu yaituberkelimpahan air susu dan madu dankemuliaan segala negri7maka firman-Ku kepadanya:Hendaklah masing-masing kamumembuangkan segala kekejian matamudan jangan kamu najiskan dirimudengan segala berhala Mesir bahwaAkulah Tuhanmu Allah.8Tetapi mendurhakalah sekaliannyatiada mau mendengar akan daku makatiada dibuangkannya segala kekejianmata masing-masing itu dan tiadaditinggalkannya segala berhala Mesirsetelah itu maka firman-Ku bahwaAku akan mencurahkan berang-Kukepadanya serta menyempurnakanmurka-Ku atasnya di tengah-tengahtanah Mesir itu.9Tetapi oleh karena nama-Ku Aku telahmengadakan supaya jangan namamuitu dihinakan di hadapan mata segalabangsa yang di antaranya orang-orangitu ada duduk dan di hadapan matanyajuga Aku telah menyatakan diri-Kukepada bani Israel pada hal Akumembawa dia keluar dari tanah Mesir.

Page 1219: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.10–14 9310Maka Kuhantarkanlah orang-orangitu keluar dari tanah Mesir lalu Kubawake tanah belantara.11Maka Kuberikanlah kepadanya segalaperaturan-Ku dan segala hukum-Kupuntelah Kuberitahu kepadanya makaolehnya itu orang akan hidup jikalauditurutnya akan dia.12Dan lagi Aku telah memberikepadanya segala hari perhentian-Kuakan suatu tanda di antara-Ku dengandia supaya diketahuinya bahwa AkulahAllah yang menguduskan dia.13Tetapi kaum bani Israel itu telahmendurhaka kepada-Ku di tanahbelantara maka tiada diturutnya segalaperaturan-Ku dan segala hukum-Ku punditolaknya maka olehnya juga orangakan hidup jikalau diturutnya makasangatlah dinajiskannya segala hariperhentian-Ku itu lalu firman-Ku bahwaAku akan mencurahkan berang-Kuke atasnya di tanah belantara supayamembinasakan dia.14Tetapi oleh karena nama-Ku telahmengadakan supaya jangan nama-Kuitu dinajiskan di hadapan mata segalabangsa yang di hadapan matanya juga

Page 1220: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.15–19 94

Aku telah membawa orang-orang itukeluar.15Dan lagi Kuangkatlah tangan-Kubagi orang-orang itu di tanah belantaraserta berfirman bahwa tiada Aku maumembawa dia masuk ke tanah yangtelah Kukaruniakan kepadanya yaituberkelimpahan air susu dan madukemuliaan segala negeri16oleh sebab ditolaknya segalahukum-Ku dan tiada diturutnya segalaperaturan-Ku dan segala hari perhentian-Ku itupun dihinakannya karana hatinyatelah mengikut segala berhala.17Tetapi mata-Ku telah sayang akan diasehingga tiada Kubinasakkan dan tiadaKusudahkan di tanah belantara.18Maka firman-Ku kepada segalaanak-anaknya di tanah belantaraitu: Janganlah kamu menurut segalaperaturan nenek moyangmu dan jangankamu memeliharakan segala hukumnyadan jangan menajiskan dirimu dengansegala berhalanya bahwa AkulahTuhanmu Allah19hendaklah kamu menurut segalaperaturan-Ku serta memeliharakansegala hukum-Ku dan melakukan dia

Page 1221: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.20–23 9520maka hendaklah kamu menguduskansegala hari perhentian-Ku ialah suatutanda di antara Aku dengan kamusupaya kamu mengetahui bahwa AkulahTuhanmu Allah.21Tetapi segala anaknyapun hendaklahjuga kepada-Ku tiada diturutnya segalaperaturan-Ku dan tiada dipeliharakannyasegala hukum-Ku supaya melakukandia yang olehnya juga orang akanhidup jikalau diturutnya makadinajiskannya segala hari perhentian-Ku lalu firman-Ku bahwa Aku akanmencurahkan ke atasnya berang-Kusupaya menyempurnakan murka-Kuakan dia di tanah belantara.22Tetapi Kutahankanlah tangan-Kudan oleh karena nama-Ku Aku adakansupaya jangan nama-Ku dihinakan dihadapan mata segala bangsa yangdi hadapan matanya juga Aku telahmembawa oang-orang itu keluar.23Dan lagi Aku telah mengangkattangan-Ku bagi orang-orang itu di tanahbelantara serta berfirman bahwa Akuakan menghamburkan dia di antarasegala bangsa serta mencerai-beraikandia pada segala negri.

Page 1222: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.24–28 9624Sebab tiada dilakukannya segalahukum-Ku melainkan ditolaknya segalaperaturan-Ku dan dinajiskannya segalahari perhentian-Ku dan matanyamemandang segala berhala nenekmoyangnya.25Dan lagi Kuberikan kepadanyabeberapa peraturan yang tiada baik danbeberapa hukum yang olehnya tiadaboleh ia hidup26maka Aku telah menajiskan diadalam hal segala persembahannyapada hal dimasukkannya segala anaksulungnya ke dalam api sehingga Akumembinasakan dia supaya diketahuinyabahwa Akulah Allah.27Sebab itu hai anak Adam katakanlahkepada kaum bani Israel: Demikianlahfirman Tuhanmu Allah: Adapun dalamperkara itupun segala nenek moyangmutelah menghujat akan Daku pada hal iatelah mendurhaka kepada-Ku.28Karena setelah sudah Aku membawadia masuk ke dalam tanah yang telahKuangkat tangan-Ku serta berjanjibahwa Aku akan mengaruniakandia kepadanya maka pada masa itudilihatnya segala bukit yang tinggi

Page 1223: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.29–31 97

dan segala pohon yang rindangmaka di sanalah dipersembahkannyasegala kurbannya dan ke sana jugadibawanya segala persembahan yangmembangkitkan murka-Ku itu maka disana juga dibakarnya bau-bauan dandi sana dicurahkannya persembahanminuman.29Maka firman-Ku kepadanya: Apaartinya tempat tinggi yang kamumenghampiri itu? Sehingga namanyadisebut Yamah datang kepada hari ini.30Sebab itu katakanlah kepada kaumbani Israel itu: Demikian firman TuhanmuAllah: Maukah kamu menajiskan dirimuseperti peri segala nenek moyangmudan maukah kamu berbuat zinah dengansegala kekejianmu31dan tatkala kamu bawa segalapersembahanmu pada masa kamumemasukkan anak-anakmu ke dalamapi maukah kamu menajiskan dirimudengan segala berhalamu sampai kepadahari ini hai kaum bani Israel masakankamu dapat bertanya kepada-Ku. Makafirman Tuhanmu Allah demi hayat-Kutiada Aku beri kamu bertanya kepada-Ku

Page 1224: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.32–36 9832dan segala perkara yang terbit dalampikiranmu tiada akan jadi sekali-kalipada hal kamu berkata bahwa kami maumenjadi seperti segala bangsa yaituseperti segala kaum dalam negeri orangpada hal berbuat ibadat kepada kayudan batu.33Maka firman Tuhanmu Allah demihayat-Ku bahwa Aku akan berkerajaanatasmu dengan tangan yang kuat dandengan lengan yang terhulur dan denganberang yang tercurah34maka Aku akan membawa kamukeluar dari antara segala kaum danmenghimpunkan kamu dari segalanegeri barang kemana kamu telahdicerai-beraikan dengan tangan yangkuat dan dengan lengan yang terhulurdan dengan berang yang tercurah35maka Aku akan membawa kamu ketanah belantara segala kaum di sanalahkelak Aku akan menghukumkan kamuberhadap-hadapan.36Seperti Aku telah menghukumkannenek moyangmu di tanah belantaraMesir itu demikialah kelak Aku akanmenghukumkan kamu, demikianlahfirman Tuhanmu Allah.

Page 1225: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.37–40 9937Maka Aku akan memberi kamuberjalan di bawah tongkat dan Aku akanmembawa kamu masuk perjanjian yangteguh38maka Aku akan mengasingkan daripadamu segala orang bantahan danorang yang mendurhaka kepadaku makaAku akan membawa dia keluar daridalam tanah tempat ia menumpang itutetapi tiada ia akan masuk tanah Israelmaka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah.39Adapun akan hal kamu hai kaumbani Israel, demikianlah firman TuhanmuAllah pergilah kamu berbuat ibadatkepada berhala masing-masing dankemudianpun demikian juga jikalaukamu tiada mau mendengar akanDaku tetapi jangan lagi kamu najiskannama-Ku yang kudus itu oleh segalapersembahanmu dan segala berhalamuitu.40Maka firman Tuhanmu Allah itu,bahwa di atas gunung-Ku yang kudusitu yaitu di atas kemucak gunung Israeldi sanalah segenap kaum bani Israelitu semuanya akan berbuat ibadatkepada-Ku di tanah ini maka di sana

Page 1226: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.41–44 100

juga kelak Aku akan menerima dia dandi sana kelak Aku akan menuntut segalapersembahanmu dan segala bungaranhasilmu dengan segala sesuatu yangtelah kamu kuduskan.41Maka Aku akan memperkenankankamu seperti bau yang harum setelahsudah Aku bawa kamu keluar dariantara segala kaum dan Aku kumpulkankamu dari segala negeri barang kemanakamu telah dicerai-beraikan makaAkupun akan dikuduskan dalam halmudi hadapan mata segala bangsa.42Dan apabila Aku membawa kamumasuk ke tanah Israel yaitu negeriyang telah Kujanji dengan mengangkattangan-Ku hendak mengaruniakan diakepada nenek moyangmu maka kamuakan mengetahui bahwa Akulah Allah.43Maka di sanalah kelak kamu ingatakan segala kelakuan dan segalaperbuatanmu yang telah kamu najiskandirimu olehnya maka kamu akanmembantai dirimu sendiri oleh sebabsegala kejahatan yang telah kamulakukan.44Maka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah yaitu setelah sudah Aku

Page 1227: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.45–48 101

melakukan demikian kepadamu olehkarena nama-Ku tetapi bukan sekadarkelakuanmu yang jahat atau sekadarperbuatanmu yang tak baik, hai kaumbani Israel, demikianlah firman TuhanmuAllah."45Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:46 "Hai anak Adam, hendaklah engkaumenghadap sebelah selatan danturunkanlah perkataanmu ke sebelahselatan serta bernubuat akan hal rimbadi tanah datar sebelah selatan itu47katakalah kepada rimba sebelahselatan itu dengarlah olehmu akanfirman Allah demikianlah firmanTuhanmu Allah: Bahwa Aku akanmenyalakan suatu api di dalammu yangakan makan habis segala pohon kayuyang hijau dalamnya dan segala pohonkayu yang keringpun maka nyala apiitu tiada akan dipadamkan dan segalamuka akan dibakar olehnya dari sebelahselatan ke sebelah utara.48Maka segala manusia akan melihatbahwa Aku inilah Allah yang telahmenyalakan dia maka yaitu tiada akandipadamkan."

Page 1228: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 20.49–21.6 10249Lalu sembahku: "Ya Allah ya Tuhanku,kata orang kelak dari halku bukankah iaseorang yang membuat kias."

211Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaumenghadap ke Yerusalem turunkanlahperkataanmu arah ke tempat kudusserta bernubuat akan hal tanah Israel.3Katakanlah kepada tanah Israel itu:Demikianlah firman Allah: Bahwa Akulahlawanmu dan Aku akan menghunuspedang-Ku dari pada sarungnya lalumenumpas dari padamu baik orangbenar baik orang jahat.4Maka karena Aku hendak menumpasdari padamu baik orang benar baik orangjahat sebab itu Kuhunuslah pedang-Kudari pada sarungnya akan memarangsegala manusia dari sebelah selatanhingga ke sebelah utara5maka segala manusia akanmengetahui bahwa Aku ini Allah yangtelah menghunus pedang-Ku dari padasarungnya maka yaitu tiada akandikembalikan lagi.6Sebab itu hendaklah engkaumengeluh, hai anak Adam, bahkan

Page 1229: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.7–11 103

hendaklah engkau mengeluh di hadapanmatanya sehingga patah pinggangmudan dengan tersedih-sedih7maka akan jadi kelak apabila orangberkata kepadamu: Mengapa engkaumengeluh ini? maka hendaklah engkauberkata: Oleh sebab kabar itu karenaia akan datang kelak maka segala hatiakan hancur dan segala tanganpunlemah dan segala jiwa menjadi letih dansegala lututpun hancur seperti air bahwayaitu akan sampai dan akan jadi kelak,demikianlah firman Tuhanku Allah."8Maka datanglah firman Allah kepadakudemikian:9 "Hai anak Adam, hendaklah engkaubernubuat serta berkata: Demikianlahfirman Allah: Katakanlah olehmu sebilahpedang bahkan sebilah pedang yangsudah diasah lagi dikikir10maka yaitu sudah diasah supayamengadakan pembunuhan dan sudahdikikir supaya menjadi seperti kilatmasakan kita bersuka-sukaan adapuntongkat anakku itu menghinakan segalapohon kayu.11Maka disuruh kikir akan dia supayadipegang bahkan pedang itu telah diasah

Page 1230: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.12–15 104

lagi dikikir akan diserahkan ke tanganorang pembunuh.12Hai anak Adam, hendaklah engkauberteriak dan meraung karena yaitusudah ditentukan atas kaumku dan atassegala penghulu Israel sekaliannya telahdiserahkan akan dimakan pedang sertadengan kaum-Ku itu sebab itu tamparlahpahamu.13Karena telah dijawab akan dia danjikalau tongkat yang menghinakanitu tiada akan ada lagi bagaimanakahhalnya, demikianlah firman TuhanmuAlah.14Adapun akan engkau, hai anakAdam, hendaklah engkau bernubuatdan bertepuk tanganmu maka biarlahpedang itu berulang sampai tiga kalipedang orang yang luka parah ialahpedang orang besar yang luka parahyang telah masuk ke dalam segalabiliknya.15Maka Aku telah menikamkanujung pedang kepada segala pintugerbangnya supaya hancur hatinya danbertambah-tambah bingungnya, wah,yaitu telah dilengkapkan seperti kilatdan ditajamkan akan membunuh.

Page 1231: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.16–21 10516Bersiaplah engkau menuju ke kananhendaklah engkau beratur menuju kekiri barang kemana engkau menghadap.17Maka Akupun akan bertepuk tanganserta memuaskan murka-Ku bahwaAku inilah Allah yang telah befirmandemikian."18Maka datanglah firman Tuhankepadaku demikian:19 "Adapun akan engkau, hai anakAdam, tentukanlah bagi dirimu dua jalansupaya pedang raja Babel itu bolehdatang maka dari sebelah tanah jugakeduanya akan keluar dan tandakanlahsuatu tempat bahkan tandakan dia padapangkal jalan yang menuju negeri itu.20Maka hendaklah engkau menentukansuatu jalan supaya pedang itu bolehdatang ke Raba, negri bani Amon itu,dan ke Yehuda sampai ke Yerusalemnegeri yang berkota itu.21Karena raja Babel telah berdiri padasimpang jalan pada pangkal kedua jalanitu supaya bertenung maka anak panahitu digoncangkannya serta bertanyakepada patungnya dan menilik kepadalimpa.

Page 1232: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.22–25 10622Maka pada tangan kanannyaada tenungan bagi Yerusalem akanmendirikan beberapa penemboktembok dan akan membuka mulutsedang membunuh orang dan akanmenyaringkan suara dengan bersorakdan akan mendirikan beberapapenembok bagi pintu gerbang dan akanmenembok beberapa bukit dan membuatbeberapa kubu.23Maka yaitu akan menjadiseperti tenungan yang sia-sia padapemandangan orang-orang yang telahbersumpah setia dengan dia tetapidiingatkanlah kejahatan itu supayaorang-orang itu boleh ditangkap.24Sebab demikianlah firmanTuhanku Allah: Karena kamu telahmengikatkan kejahatanmu pada halsegala kesalahanmu telah dinyatakansehingga kelihatanlah dosa-dosamudalam segala perbuatanmu dan olehkarena telah teringat akan dikau sebabitu kamu akan ditangkap oleh tanganorang.25Adapun akan engkau, hai orang jahatyang luka parah, hai penghulu Israel

Page 1233: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.26–29 107

yang telah sampai ajalmu pada masakejahatan yang akhir,26demikianlah firman Tuhanku Allah,bukalah serban itu dan tanggalkanmakota maka tiada lagi akan jadidemikian tinggikanlah barang yangrendah dan rendahkanlah barang yangtinggi.27Terbalik, terbalik, terbalik, demikianperbuatanku kelak akan dia maka itupuntiada akan ada lagi hingga sampaikedatangan orang yang empunya hakitu maka Aku akan mengaruniakan diakepadanya."28 "Adapun akan engkau, hai anakAdam, hendaklah engkau bernubuatserta berkata: Demikianlah firmanTuhanku Allah dari hal segala bani Amondan dari hal kecelaan dan lagi katakanlaholehmu sebilah pedang bahkan sebilahpedang telah terhunus yaitu telah dikikirakan membunuh supaya dimakannyadan supaya menjadi seperti kilat29 sedang ditiliknya bagimu dengansia-sia sedang ditenungnya bagimudengan dustanya supaya engkaupunditiarapkannya di atas tengkuk segalaorang jahat yang luka parah yang telah

Page 1234: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 21.30–22.3 108

sampai ajalnya pada masa kejahatanyang akhir.30Pulangkanlah dia ke dalamsarungnya. Maka pada tempat engkautelah jadi di tanah asalmu di sanalahkelak Aku akan menghukumkan dikau.31Maka Aku akan mencurahkanke atasmu geram-Ku dan Aku akanmenghembuskan api murka-Kukepadamu maka Aku akan menyerahkandikau ke tangan orang garang yangpandai membinasakan.32Maka engkau akan dimakan api dandarahmu tertumpah di tengah-tengahtanah itu maka tiada akan teringat lagiakan dikau karena Aku inilah Allah yangtelah berfirman demikian."

221Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Adapun akan engkau, hai anak Adam,maukah engkau menghukumkan yaitumaukah engkau menghukumkan negeriyang mabuk darah itu maka hendaklahengkau memberitahu kepadanya akansegala kekejiannya.3Maka katakanlah olehmu: Demikianlahfirman Tuhanku Allah: Hai negeri yangmenumpahkan darah di tengah-

Page 1235: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.4–7 109

tengahnya supaya datang ajalnya danyang membuat berhala atas dirinyasehingga menajiskan dirinya.4Maka engkau telah berdosa olehdarah yang telah engkau tumpahkandan engkau telah najis oleh segalaberhala yang telah engkau perbuat makaengkau telah menghampirkan ajalmudan umurmu telah sampai sebab itu Akutelah menjadikan dikau suatu kecelaanbagi segala bangsa dan suatu sindiranbagi segala negeri.5Maka engkau akan di olok-olokkanoleh segala yang dekat dan oleh segalayang jauh dari padamu hai engkau yangkeji namamu dan yang penuh denganhuru-hara.6Bahwa segala penghulu Israel telahada dalammu supaya menumpahkandarah masing-masing sekadar kuasanya.7Maka dalammu juga tiada orangmengindahkan ibu bapanya dan ditengah-tengahmu orang membuataniaya kepada orang dagang dan didalammu orang membuat bencanakepada anak piatu dan perempuanjanda.

Page 1236: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.8–13 1108Maka segala bendaku yang kudus tiadaengkau indahkan dan hari perhentiankutelah engkau hinakan.9Maka orang pengumpatpun telah adadalammu akan menumpahkan darahdan di dalammu orang makan di atasgunung-gunung dan di tengah-tengahmuorang membuat percabulan.10Maka dalammu orang telah memberimalu kepada bapanya dan dalammuorang telah menggagahi perempuanyang diasingkan sebab najisnya.11Maka ada orang membuat kelakuanyang keji dengan istri kawannya danorang lain pula mencabuli menantunyadan orang lain pula di antaramu telahmenggagahi saudaranya yang sebapadengan dia.12Maka dalammu orang makan suapakan menumpahkan darah makaengkau telah menerima bunga uangdan kegandaan dan dengan aniayaengkau telah makan untung kawanmudan engkau telah melupakan Aku,demikianlah firman Tuhanmu Allah.13Sebab itu ingatlah olehmu bahwaAku telah bertepuk tangan oleh karenauntung yang keji yang telah engkau

Page 1237: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.14–19 111

peroleh dan oleh karena darah yangtertumpah di tengah-tengahmu.14Masakan hatimu tetap dan masakantanganmu kuat pada masa Akumelakukan halmu kelak. Bahwa Akuinilah Allah yang telah berfirmandemikian dan Aku akan menyampaikandia.15Maka Aku akan menghamburkandikau di antara segala bangsa sertamencerai-beraikan dikau pada segalanegeri maka Aku akan menghilangkannajismu itu dari padamu.16Maka dalam dirimu engkau akandihinakan di hadapan mata segalabangsa dan engkau akan mengetahuibahwa Akulah Allah."17Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:18 "Hai anak Adam, akan kaum baniIsrael itu telah menjadi bagi-Ku sepertitahi perak maka sekaliannya itu tembagadan timah putih dan besi dan timahhitam di tengah dapur maka ialah tahiperak.19Demikianlah firman TuhankuAllah: Karena kamu sekalian telahmenjadi tahi perak sebab itu Aku akan

Page 1238: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.20–24 112

menghimpunkan kamu ke tengah-tengahYerusalem.20Adapun seperti dikumpulkanorang perak dan tembaga danbesi dan timah hitam dan timahputih ke tengah-tengah dapur akanmenghembuskan api kepadanya danmenghancurkan dia demikian kelakAku akan menghimpunkan kamudengan murka dan berang-Ku maka disanalah kelak Aku letakkan kamu lalumenghancurkan kamu.21Bahkan Aku akan menghimpunkankamu dan menghembuskan api murka-Ku kepadamu sehingga kamu akanhancur kelak di tengah-tengahnya.22Seperti perak hancur di tengah dapurdemikianlah kelak kamu akan hancurdi tengah-tengahnya dan kamu akanmengetahui bahwa Aku inilah Allahyang telah mencurahkan berang-Kukepadamu."23Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:24 "Hai anak Adam, katakanlahkepadanya bahwa engkaulah suatutanah yang belum diterangkan dan yangtiada dituruni hujan pada hari murka.

Page 1239: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.25–28 11325Maka segala nabinya telahbermufakat di tengah-tengahnyaseperti singa yang mengaum sambilmerampas mangsanya maka sekaliannyatelah menelan jiwa orang dandirampasnya harta benda yangindah-indah dan perempuan jandapundiperbanyakkannya di tengah-tengahnya.26Maka segala imamnyapun telahmelanggar hukum Taurat-Ku danmenajiskan segala benda-Ku yangkudus maka di antara yang kudus danyang kebanyakkan tiada ditentukannyaberlainan dan tiada disuruhnyamembedakan antara yang najis denganyang suci dan dilindungkannya matanyadari pada hari perhentian-Ku sehinggaAku pun terhina di antara orang-orangitu.27Adapun segala penghulunya yangdi tengah-tengahnya itu sepertiserigala yang merampas mangsanyaakan menumpahkan darah danmembinasakan jiwa orang supaya iamenjadi untung yang keji.28Maka segala nabinya telah melaburbagi orang-orang itu dengan lumpur

Page 1240: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 22.29–23.3 114

sambil menilik perkara yang sia-sia sertabertenung bagi orang-orang itu dengandustanya serta berkata demikianlahfirman Tuhanmu Allah pada hal tiadaAllah berfirman.29Maka segala anak negeri itu telahberbuat aniaya serta menyamunbahkan orang miskin dan papa itu telahdisusahinya dan orang dangangpundianiayakannya dengan tiada patut.30Maka di antaranya itu Kucarilahseorang yang boleh membanyaki pagaritu serta berdiri dicelahnya di hadapanhadirat-Ku akan membantu tanah itusupaya jangan Aku membiasakan diatetapi seorangpun tiada Kudapati.31Sebab itu Aku telah mencurahkanke atasnya geram-Ku maka aku telahmenghanguskan dia dengan api murka-Ku dan kelakuannya itu telah Kubalasatas kepalanya sendiri, demikianlahfirman Tuhan-Ku Allah."

231Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, ada dua orangperempuan yang seibu3maka keduanya telah berbuat zinahdi Mesir bahkan pada masa mudanya

Page 1241: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.4–8 115

keduanya berbuat zinah maka di sanalahsusunya ditindih dan di sana jugapunting susunya yang lagi dara itu telahdipermainkan.4Adapun nama perempuan yang tuaitu Ohola dan adiknya bernama Oholibamaka keduanya itu menjadi milik-Ku laludiperanakkannya beberapa anak laki-lakidan perempuan. Adapun namanyaitu bahwa Samaria itulah Ohola danYerusalem itulah Oholiba.5Maka Ohola itu berbuat zinahkemudian dari pada ia menjadi milik-Kumaka birahilah ia akan segala gundiknyayaitu orang Asyur yang dekat dengan dia6beberapa pemerintah dan penghuluyang memakai pakaian biru semuanyaorang muda-muda yang kacak dan yangmenunggang kuda.7Maka perempuan itu telah berbuatzinah dengan orang-orang itu semuanyaorang-orang pilihan dari negeri Asyurdan barangsiapa yang diberahikannyaitu maka dinajiskannya dirinya dengansegala berhalanya.8Maka dari pada masa ia lagi di Mesirtiadalah ia berhenti dari pada berbuatzinah karena pada masa mudanya

Page 1242: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.9–12 116

orang bersetubuh dengan dia danpunting susunya yang lagi dara itudipermainkannya serta dicurahkannyakepadanya segala zinahnya.9Sebab itu Aku telah menyerahkan diake tangan segala gundiknya yaitu ketangan orang Asyur yang diberahikannyaitu.10Maka oleh orang-orang ituditelanjangkannya akan dia maka segalaanaknya laki-laki dan perempuan itudirampasnya maka iapun dibunuhnyadengan pedang sehingga ia telahmenjadi suatu nama di antara segalaperempuan karena dijatuhkannyabeberapa hukuman ke atasnya.11Maka sungguhpun dilihat akan halitu oleh adiknya, Oholiba itu, tetapiberahinya terlebih jahat dari padakakaknya dan zinahnyapun terlebih daripada zina kakaknya.12Maka berahilah ia akan beberapapemerintah dan penghulu orang Asyuryang dekat dengan dia yaitu memakaiperhiasan dengan selengkangnya danmenunggang kuda semuanya orangmuda-muda yang kacak.

Page 1243: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.13–18 11713Maka Kulihat bahwa ia telah najiskedua-duanya sejalan juga.14Maka diperbanyakkinya zinahnya itukarena telah dilihatnnya beberapa rupalaki-laki tertulis kepada dinding yaitugambar orang Kasdim tertulis dengansedelinggam15 serta memakai ikat pinggang danserban yang berbagai-bagai warna padakepalanya semuanya kelihatan sepertianak-anak raja seperti rupa orang Babeldi tanah orang Kasdim yaitu tanahairnya.16Serta dilihatnya maka berahilah iaakan orang-orang itu lalu mengutuskepadanya ke tanah orang Kasdim.17Maka datanglah orang Babel masukkeperaduannya dinajiskannya akandia dengan zinahnya sehingga iadicemarkan olehnya lalu hatinya jemuakan orang-orang itu.18Maka dengan demikiandinyatakannya segala zinahnyadan dinyatakannya ketelanjangannyamaka jemulah hati-Ku akan dia samaseperti hati-Ku telah jemu akankakaknya.

Page 1244: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.19–23 11819Tetapi diperbanyakkannya segalazinahnya serta terkenang akan masamudanya tatkala ia berbuat zinah ditanah Mesir itu.20Maka berahilah ia akan segalagundiknya yang dagingnya sepertidaging keledai dan maninya seperti manikuda.21Maka demikianlah engkau telahmengikatkan segala percabulan padamasa mudamu pada hal puting susumutelah dipermainkan oleh orang Mesir olehkarena susumu pada masa mudamu.22Sebab itu, hai Oholiba, demikianlahfirman Tuhanku Allah, bahwa Akuakan membangkitkan segala gundikmuyang hatimu jemu akan dia itu supayamelawan engkau dan Aku akanmembawa dia supaya mendatangiengkau dari segala pihak23yaitu orang Babel dan segala orangKasdim dan Pekod dan Soa dan Koadan segala orang Asyurpun sertanyaialah orang muda-muda yang kacaksemuanya pemerintah dan penghulu dananak raja-raja dan orang yang bernamasemuanya menunggang kuda.

Page 1245: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.24–27 11924Maka sekaliannya akan mendatangiengkau dengan senjatanya dankenaikkannya dan pedati dan dengansuatu perhimpunan beberapa bangsamaka sekaliannya akan mengepungengkau serta memakai perisai danselokong dan ketopong maka Aku akanmengamanatkan kepadanya hukumanitu dan ia menghukumkan dikau menuruthukumnya.25Maka Aku akan menentukancemburuan-Ku akan berhadapandengan dikau dan orang-orang itu akanmelakukan dikau dengan berangnyamaka ia akan merampungkan hidungnyadan mengerat telingamu dan segalabakimu akan rebah dimakan pedangmaka ia akan merampas anak-anakmulaki-laki dan perempuan dan segalabakimu akan dimakan api.26Maka ia akan menanggalkanpakaianmu dan merampas segalaperhiasanmu yang indah-indah.27Maka demikianlah kelak Akumemperhentikan segala percabulan dansegala zinahmu yang dari tanah Mesirdatangnya sehingga tiada lagi engkau

Page 1246: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.28–32 120

akan memandang kepadanya dan tiadalagi engkau ingat akan Mesir itu.28Karena demikianlah firman TuhanmuAllah, bahwa Aku akan menyerahkandikau ke tangan orang yang engkaubenci bahkan ke tangan orang yanghatimu jemu akan dia29maka sekaliannya itu akanmelakukan dikau dengan bencinya sertamerampas segala hasil pekerjaanmu danmeninggalkan dikau dengan telanjangbugil maka ketelanjangan segalazinahmu akan menjadi nyata yaitupercabulanmu dan segala zinahmu.30Maka segala perkara itu akan berlakuatasmu sebab engkau telah mengikutsegala bangsa akan berbuat zinah dansebab engkau telah dinajiskan dengansegala berhalanya.31Maka engkau telah menurut jalankakakmu sebab itu pialanya itu kelakAku berikan pada tanganmupun.32Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa engkau akan minumdari pada piala kakakmu yang dalamlagi besar itu maka engkau akanditertawakan dan diolok-olokkan orangmaka banyaklah isinya.

Page 1247: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.33–37 12133Dan engkau akan menjadi penuhdengan mabuk dan dukacita oleh pialaajaib dan kebinasaan yaitu oleh pialakakakmu Samaria itu.34Maka engkau akan minum denganmenunggangkan dia dan engkau akanmemamah tembikarnya serta mengoyaksusumu. Karena Akulah yang berfirmandemikian, maka inilah firman TuhankuAllah.35Sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah: Karena engkau telahmelupakan Aku dan membuangkan Akuke belakangmu sebab itu hendaklahengkau menanggung siksa segalapercabulanmu dan zinahmu itu."36Dan lagi firman Allah kepadaku:"Hai anak Adam, maukah engkaumenghukumkan Ohola dan Oholibaitu jikalau demikian hendaklahengkau menyatakan kepadanya segalakekejiannya.37Karena keduanya telah berbuatzinah dan tangannya berdarah bahkankeduanya telah berbuat zinah dengansegala berhalanya maka segala anaknyayang telah diperanakkan bagiku itu

Page 1248: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.38–42 122

telah dimasukkannya ke dalam api bagiberhalanya itu supaya hangus.38Dan lagi demikianlah perbuatannyakepadaku bahwa pada hari itu jugadinajiskannya tempat kudus-Ku dandihinakannya segala hari perhentian-Ku.39Karena setelah sudah keduanyamembunuh anak-anaknya bagiberhalanya itu kemudian pada hariitu juga masuklah keduanya ke dalamtempat kudus-Ku sehingga menajiskandia adapun demikianlah perbuatannya ditengah-tengah rumah-Ku.40Dan lagi kamu telah memanggilorang datang dari jauh maka seorangutusan telah disuruhkan kepadanya laludatanglah ia maka oleh karena orangitu engkau telah mandi dan mencelakmatamu dan menghiasi dirimu denganbeberapa perhiasan41 lalu duduk di atas peraduan yangmulia dengan suatu meja tersedia dihadapannya maka di atasnya itu engkauletakkan setanggi dan minyak-Ku.42Maka ada kepadanya bunyi orangramai yang bersenang-senang dandibawa oranglah beberapa orangpemabuk dari tanah belantara

Page 1249: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.43–46 123

serta dengan orang hina dina makadisarungkannya beberapa gelang padatangan keduanya dan makota yangelok-elok dikenakannya pada kepalakeduanya.43Lalu kataku akan hal perempuanyang telah tua dalam zinahnya itu akansekarang tak dapat tiada sekaliannyaakan berbuat zinah dengan dia danitupun dengan sekaliannya itu.44Maka berdampinglah sekaliannyadengan dia seperti orang berdampinngkepada perempuan sundal makademikianlah orang-orang itu telahberdamping dengan kedua perempuanyang hina itu yaitu Ohola dan Oholiba.45Maka beberapa orang yang benarakan memutuskan hukum atas keduanyayaitu hukuman atas perempuan yangberbuat zinah dan hukuman atasperempuan yang menumpahkan darahkarena keduanya itu telah berbuat zinahdan tangannya berlumur dengan darah."46Karena demikianlah firman TuhankuAllah: "Bahwa Aku akan mendatangkansuatu perhimpunan akan menyerangkeduanya lalu menyerahkan keduanyaakan diharu birukan dan dirampas.

Page 1250: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 23.47–24.3 12447Maka perhimpunan itu akan merajamdia dengan batu dan memarang diadengan pedang lalu membunuh segalaanaknya laki-laki dan perempuan danmembakar segala rumahnya dengan api.48Maka demikianlah kelak aku akanmemperhentikan segala percabulan ditanah ini supaya segala perempuanboleh belajar jangan diturutnya sepertipercabulanmu.49Maka percabulanmu itu akan dibalaskepadamu dan kamu akan menanggungsegala dosa berhala-berhalamu dankamu akan mengetahui bahwa AkulahTuhanmu Allah."

241Maka pada tahun yangkesembilan dalam bulan yang

kesepuluh pada sepuluh hari bulan itudatanglah pula firman Allah kepadakudemikian:2 "Hai anak Adam, suratkanlah olehmunama hari ini bahkan hari ini juga,maka pada hari inilah raja Babeltelah menghampiri akan mengepungYerusalem.3Maka hendaklah engkaumengeluarkan suatu perumpamaan bagikaum yang bantahan itu serta berkata

Page 1251: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 24.4–8 125

kepadanya: Demikianlah firman TuhankuAllah: Jerangkanlah periuk, bahkanjerangkan dia dan bubuh air dalamnya.4Kumpulkanlah segala kepingnyamasukkan kedalamnya yaitu segalakeping yang baik-baik pahapun baikbahupun baik penuhilah akan dia dengansegala tulang yang pilihan.5 Inilah pula kambing-kambing yangpilihan timbunkanlah segala tulangdi bawahnya biar mendidih baik-baikbahkan biarlah segala tulangnyapundirebus dalamnya.6Sebab itu demikianlah firman TuhankuAllah: Susahlah bagi negeri yangmabuk darah yaitu periuk yang berkaratdalamnya dan karatnya itu tiada hilangkeluarkanlah dia berkeping-keping tiadajuga dibuang undi atasnya.7Karena ada darah di tengah-tengahnya maka ditumpahkannya padabatu hampar tiada dicurahkannya ketanah supaya ditutup dengan debu.8Maka Aku telah menumpahkandarahnya kepada batu hampar supayajangan ditutup akan membangkitkannyamurka yang menuntut bela.

Page 1252: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 24.9–14 1269Sebab itu demikianlah firman TuhankuAllah: Susahlah bagi negeri yang mabukdarah maka Akupun akan membesarkantimbunan itu.10Bawalah banyak kayu galakkanlah apiitu biar daging itu hancur dan buburnyapekat dan segala tulang dibakar habis.11Kemudian jerangkanlah denganhampanya ke atas bara api supaya panasdan supaya tembaganyapun terbakardan segala cemarnyapun hancurdalamnya dan supaya karatnyapunhangus.12Maka ia telah memintakan dirinyadengan lelahnya tetapi karatnya yangbanyak itu tiada hilang dari padanyajikalau dengan api sekalipun.13Maka dalam kehancuranmu itu adapercabulan karena Aku telah menyucikandikau tiada juga engkau suci sebab itutiada lagi engkau akan disucikan daripada kecemaranmu sehingga Aku telahmemuaskan murka-Ku atasmu.14Bahwa Aku inilah Allah yang telahbefirman demikian maka perkara ituakan jadi dan Akulah yang melakukandia maka tiada Aku akan undur dan tiadaAku menaruh sayang atau menyesal

Page 1253: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 24.15–19 127

maka engkau akan dihukumkan orangsekadar segala kelakuanmu dan sekadarsegala perbuatanmu, demikianlah firmanTuhanku Allah."15Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:16 "Hai anak Adam, bahwasannya Akuakan mengambil dari padamu keinginanmatamu oleh suatu bala tetapi janganlahengkau meratap atau menangis dan airmatamu jangan meleleh.17Keluhmu jangan baring dan jangandiratapkan orang mati kenakanlah destarpada kepalamu dan kasut pada kakimujanganlah engkau tudung biar mulutmudan jangan makan roti manusia."18Maka pada esoknya akupun berkata-katalah kepada orang banyak itu danpada malam itu matilah isteriku makapada esoknya kuperbuatlah seperti yangdipesan kepadaku.19Maka kata orang banyak itukepadaku: "Tiadakah engkau nyatakankepada kami akan segala perbuatanmuitu, apakah sangkutannya dengankami?"

Page 1254: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 24.20–24 12820Lalu kataku kepadanya: "Bahwafirman Allah telah datang kepadakubegini:21Katakanlah olehmu kepada kaumbani Israel: Demikianlah firman TuhanmuAllah: Bahwa Aku akan menajiskantempat kudus-Ku yaitu kebesarankuasamu dan keinginan matamu dankesayangan hatimu maka segala anakmulaki-laki dan perempuan yang telahkamu tinggalkan di sana akan rebahdimakan pedang.22Maka hendaklah kamu perbuatseperti perbuatan-Ku tadi janganlahkamu menudung biar mulutmu danjangan makan roti manusia.23Maka hendaklah kepalamu berdestardan kakimu berkasut maka janganlahkamu meratap atau menangis melainkanhendaklah kamu susut dalam segalakejahatanmu serta berkeluh-keluhansama sendirimu.24Maka demikianlah kelak Yehezkielini akan menjadi suatu alamat bagimumaka hendaklah kamu perbuat sepertisegala perbuatannya itu dan apabilatelah jadi demikian niscaya kamu akan

Page 1255: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 24.25–25.3 129

mengetahui bahwa Akulah TuhanmuAllah.25Adapun akan engkau, hai anak Adam,bukankah akan jadi kelak tatkala Akuhilangkan kekuatannya yaitu kesukaanyang elok dan keinginan matanya dankerinduan hatinya dan segala anaknyalaki-laki dan perempuan.26Bahwa tatkala itu barangsiapa yangdapat berlepas dirinya akan datangkepadamu supaya memperdengarkanhal itu ke telingamu.27Maka pada masa itu kelak mulutmuterbuka bagi orang yang dapat berlepasdirinya itu maka hendaklah engkauberkata-kata dan jangan lagi kaulidahmu demikian kelak engkau akanmenjadi suatu alamat baginya dansekaliannya akan mengetahui bahwaAkulah Allah."

251Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaumenghalakan mukamu kepada baniAmon serta bertobat akan halnya.3Katakanlah olehmu kepada bani Amonitu: Dengarlah olehmu akan firmanTuhanku Allah: Demikianlah firman

Page 1256: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 25.4–7 130

Tuhanku Allah oleh karena engkau telahberkata cih akan hal tempat kudus-Kutatkala dinajiskan akan dia dan akanhal tanah Israelpun tatkala dirusakkanakan dia dan akan hal kaum bani Yehudatatkala ia menjadi tawanan.4Sebab itu Aku akan menyerahkandikau kepada bani Masyirik akan miliknyamaka iapun akan mendirikan kemahnyadi antaramu serta menentukankedudukkannya di antaramu makaiapun akan makan buah-buahanmu danminum air susumu.5Maka Raba itu kelak Aku jadikan suatukandang unta dan tanah bani Amon itusuatu tempat kambing berbaring makakamu akan mengetahui bahwa AkulahAllah.6Karena demikianlah firman TuhankuAllah oleh karena engkau telah bertepuktangan dan mengentak-ngentakkan kakiserta bersukacita akan hal tanah Israelitu dengan menghinakan dia dalamhatimu7 sebab itu Aku telah menghulurkantangan-Ku kepadamu dan aku akanmenyerahkan dikau kepada segalabangsa akan suatu rampasan maka Aku

Page 1257: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 25.8–12 131

akan menghilangkan dikau dari antarasegala bangsa serta membinasakandikau dari antara segala negri bahkanAku akan membinasakan dikau danengkau akan mengetahui bahwa AkulahAllah."8Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Oleh karena Moab dan Seir telahberkata bahwa kaum bani Yehuda itusama seperti segala bangsa9 sebab itu Aku akan membuka Moabpada pihak segala negri yaitu negeriyang ada pada sempadannya ialahkemuliaan tanah itu yakni Bet-Yesimotdan Baal-Meon dan Kiryataim10bagi segala bani Masyirik akanmendatangi bani Amon dan Aku akanmenyerahkan dia akan menjadi miliknyasupaya bani Amon itu jangan diingatilagi di antara segala bangsa11maka Aku akan memutuskan hukumatas Moab dan sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah."12Maka demikianlah firman TuhanmuAllah: "Karena Edom telah melakukandendam kepada kaum bani Yehuda danterlalu besar kesalahannya pada hal iamenuntut bela atasnya

Page 1258: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 25.13–16 13213 sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa Aku akanmengulurkan tangan-Ku atas Edomserta menghilangkan segala manusiadan binatangpun dari padanya makaAku akan merusakkan dia dari namanyahingga sampai ke Dedanpun kelaksekaliannya akan rebah dimakanpedang.14Dan Aku akan menuntut bela atasEdom oleh tangan kaum-Ku Israel itusehingga dilakukannya kepada Edomsekadar murka-Ku dan sekadar berang-Ku maka sekaliannya akan mengetahuipembalasan-Ku, demikianlah firmanTuhanku Allah."15Maka demikianlah firman Tuhan-KuAllah: "Karena orang Filistin telahmenuntut bela dan telah membalas sertamenghinakan dia dalam hatinya supayamembinasakan dia dengan perseteruanyang kekal16 sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa Aku akanmengulurkan tangan-Ku atas orangFilistin dan Aku akan menghilangkansegala orang Kreta serta membinasakan

Page 1259: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 25.17–26.4 133

segala orang yang lagi tinggal di tepilaut.17Maka Aku akan melakukanatasnya pembalasan yang besar sertadengan hardik yang amat keras makasekaliannya akan mengetahui bahwaAkulah Allah tatkala Aku mendatangkanpembalasan-Ku ke atasnya."

261Maka jadilah pada tahun yangkesebelas pada sehari bulan

datanglah firman Allah kepadakudemikian:2 "Hai anak Adam, karena Tirus telahberkata akan akan hal Yerusalem cihtelah pecahlah pintu segala bangsa itumaka ia telah berbalik kepadaku danoleh ia telah rusak tak dapat tiada akuakan beroleh kelimpahan3 sebab itu, demikianlah firman TuhankuAllah, bahwa Akulah lautmu hai Tirus,dan Aku akan membawa beberapabangsa mendatangi engkau seperti lautmembawa gelombangnya.4Maka segala bangsa itu akanmembinasakan segala tembok Tirusserta merobohkan bangun-bangunannyamaka Akupun akan menyapu segala

Page 1260: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 26.5–8 134

debu dari dalamnya sehingga Kujadikandia sebuah batu yang gundul.5Maka iapun akan menjadi tempatmembentangkan jaring di tengah lautkarena akulah yang berfirman ini,demikian firman Tuhanku Allah, makaiapun akan menjadi rampasan bagisegala bangsa.6Maka segala anak perempuannya yangdi dusun akan dibunuh dengan pedangmaka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah.7Karena demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa Aku akan membawaNebukadnezar, raja Babel, akanmenyerang Tirus yaitu raja atasbeberapa raja dari sebelah utara sertadengan beberapa kuda dan beberapakenaikkan dan orang-orang yangberkuda dan suatu pasukan denganbanyak rayatnya.8Maka iapun akan membunuhsegala anak perempuanmu yang didusun dengan mata pedang dan iaakan membuat beberapa kubu akanmenyerang engkau serta menemboksuatu bukit dan mengangkat perisainyaakan menyerang engkau.

Page 1261: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 26.9–13 1359Maka ia akan mendirikan petemboknyaakan memecahkan tembokmu dan iaakan merobohkan bangun-bangunanmudengan pedangnya.10Maka dari sebab terlalu banyakkudanya engkau akan ditudungi olehdebunya maka segala tembok pun akanbergoyang oleh bunyi segala orangberkuda dan segala kereta dan segalakenaikkan tatkala ia akan masuk daripada pintu gerbangmu seperti periorang masuk negeri yang telah pecahtemboknya.11Maka segala lorongmu akan diliakoleh kuku kudanya maka segalarakyatmu akan dibunuhnya denganpedang dan segala tiangmu yangkuat-kuat itu akan roboh ke bumi.12Maka segala hartamu akandirampasnya dan segala dagingmu punakan dijarahnya maka dirobohkannyakelak segala tembokmu dan segalarumahmu yang indah-indah itu akandibinasakannya maka segala batumudan kayumu dan pecahan rumahmuakan dibuangkannya ke tengah laut.13Maka Aku akan memperhentikanbunyi segala nyanyianmu dan bunyi

Page 1262: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 26.14–17 136

kecapimupun tiada akan kedengaranlagi.14Maka Aku akan menjadikandikau sebuah batu yang gunduldan engkau akan menjadi tempatmembentangkan jaring dan tiada engkauakan dibangunkan lagi karena AkulahAllah yang berfirman ini, demikianlahfirman Tuhanku Allah.15Maka demikianlah firman TuhankuAllah kepada Tirus: Bukankahsegala pulau akan gempa olehbunyi kerobohanmu tatkala orangluka mengerang dan tatkala orangberbunuh-bunuhan di tengah-tengahmu.16Maka segala raja laut akanturun dari atas takhtanya danmembangunkan jubahnya sertamenanggalkan pakaiannya yang bersucimaka sekaliannya kelak memakaigementar akan pakaiannya lalu dudukdi tanah serta gementar selalu dengantercengang-cengang sebab engkau.17Maka sekaliannya akan membunyikanbiji ratap akan halmu serta berkatakepadamu: Bagaimana engkau telahbinasa yang telah diduduki oleh orangyang bekerja di laut hai negri yang

Page 1263: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 26.18–21 137

bernama yang kuat di laut baik negeriitu baik segala orang isinya yang telahmendatangkan ketakutan atas segalaorang yang menduduki dia.18Akan sekarang segala pulau akangempalah pada masa kerobohanmubahkan segala pulau lautan kelaktercengang sebab kebinasaanmu.19Karena demikianlah firman Tuhan-KuAllah: Apabila Aku menjadikan dikaunegeri yang rusak seperti segala negeriyang sunyi dan apabila Aku datangkanlautan ke atasmu sehingga engkaudiliputi oleh air yang besar-besar.20Maka pada masa itu Aku akanmerendahkan dikau bersama-samadengan segala orang yang turun kekubur kepada segala orang dahulu kalaserta Kuberi engkau duduk pada tempatyang terkebawah di bumi yaitu tempatyang telah rusak dari zaman dahulubeserta dengan orang yang turun kekubur supaya jangan engkau dudukiorang lagi dan Aku akan mengaruniakankemuliaan di tanah orang yang hidup21Maka Aku akan menjadikan dikausuatu hebat dan tiada engkau akanada lagi jikalau engkau dicerai orang

Page 1264: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.1–6 138

sekalipun tiada juga engkau akandidapati lagi sampai selama-lamanya,demikianlah firman Tuhanku Allah."

271Maka datanglah firman TuhanAllah kepadaku demikian:

2 "Adapun akan engkau, hai anak Adam,ratapkanlah biji ratap karena Tirus,katakanlah kepada Tirus,3hai engkau yang duduk di tepi laut danyang berniaga dengan beberapa bangsapada pulau yang banyak, demikianlahfirman Tuhanku Allah: Hai Tirus, engkautelah berkata bahwa sempurnalahkeelokkanku.4Bahkan sempadanmu sampai ketengah laut dan segala tukangmu telahmenyempurnakan keelokkanmu.5Maka segala papanmu telahdiperbuatkannya dari pada pohon seruidari Senir dan diambilnya kayu aras dariLibanon akan membuat tiang kepalamu6Maka segala dayungmudiperbuatkannya dari pada kayuberingin babi dari Basan dan segalakursimu diperbuatnya dari pada kayubuksis bertatahkan gading dari segalapulau Kitim.

Page 1265: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.7–11 1397Maka layarmu dari pada kain katanyang bersuji dari Mesir supaya menjadibagimu suatu alamat dan cetraimu daripada kain biru dan ungu dari segalapulau Elisa.8Maka segala anak dayungmu itu orangisi Sidon dan Arwad dan segala orangElim yang di dalammu, hai Tirus, ialahmenjadi maklummu.9Maka ada padamu segala orangGebal yang tua-tua dan segala orangalimnya akan memakal perahumudan ada padamu segala kapal yang dilaut dengan segala khalasinya akanmenjalankan perniagaanmu.10Maka dalam tentaramu ada orangPersia dan orang Lud dan orang Putjadi orang perangmu maka dalammudigantungkannya segala perisai danketopong ditambahinya keelokkanmu.11Maka ada pula orang Arwad sertadengan tentaramu di atas segalatembokmu berkeliling dan orangGamadpun di atas bangun-bangunanmudigantungkannya perisai pada tembokmuberkeliling serta disempurnakannyakeelokkanmu.

Page 1266: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.12–17 14012Maka Tarsis telah berniaga dengandikau dari sebab banyak hartanya yangberjenis-jenis ditukarnya daganganmudengan perak dan besi dan timah putihdan timah hitam.13Maka orang Yawan dan orangTubal dan orang Mesekhpun menjadisaudagarmu maka ditukarnya segaladaganganmu dengan hamba orang danperkakas dari pada tembaga.14Maka orang dari Bet-Togarma telahmenukar daganganmu dengan kuda dankuda peperangan dan bagal.15Maka orang dagangpun menjadisaudagarmu baiklah pulau-pulau yangberniagakan perbuatan tanganmu makadibawanya kepadamu beberapa batanggading dan kayu arang akan menjaditukaran.16Maka benua Arampun telah berniagadengan dikau dari sebab banyakperbuatan tanganmu ditukarnyadaganganmu dengan permata zimroddan kain ungu dan kain bersuji dan kainkatan dan marjan dan manikam.17Maka orang Yuda dan orang negeriIsrael itupun menjadi saudagarmuditukarnya daganganmu dengan gandum

Page 1267: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.18–23 141

dari Minit dan Panag dan air madu danminyak dan balsam.18Maka Damsyikpun telah berniagadengan dikau sebab banyak perbuatantanganmu oleh sebab hartanya yangberjenis-jenis serta dengan air anggurdari Helbon dan bulu domba putih.19Maka orang Wadan dan Yawanpuntelah menukar daganganmu denganbenang dan di antara daganganmu adabesi yang tersepuh dan kulit lawan danbuluh wangi.20Maka Dedanpun telah berniagakanalas pelana yang indah.21Maka orang Arab dan segalapenghulu Kedarpun telah menjadisaudagarmu maka diperniagakannyaanak-anak domba dan domba jantandan kambingpun.22Maka segala saudagar dari Syeba dandari Raema itupun menjadi saudagarmuditukarnya daganganmu dengan rempahwangi yang terutama dan dengan segalapermata yang indah-indah dan denganemaspun.23Maka Haran dan Kane dan Eden dansegala saudagar dari Syeba dan Asyurdan Kilmad itupun menjadi saudagarmu.

Page 1268: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.24–28 14224Maka sekalian inilah segalasaudagarmu yang berniagakan yangindah-indah dan kain biru dan kainbersuji dan pakaian indah-indah berpeti-peti dari pada kayu aras terikat dengantali.25Maka segala kapal Tarsis ituseolah-olah kapilah yang membawadaganganmu. Sehingga engkautelah dipenuhi dan dipermuliakan ditengah-tengah laut.26Maka segala anak dayungmu telahmembawa akan dikau kepada airyang dalam dan angin timurpun telahmemecahkan dikau di tengah lautan.27Maka segala hartamu dandaganganmu dan perniagaanmudan segala hasilmu dan segalamualimmu dan segala pemakalmu dansegala yang menjalankan perniagaanmudan segala orang perang yang adapadamu serta dengan segala orangbanyak yang di tengah-tengahmu itusemuanya akan tenggelam di tengahlautan pada hari kebinasaanmu.28Maka segala kampungmu akangempa kelak sebab bunyi teriak segalamualimmu.

Page 1269: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.29–34 14329Maka segala anak dayung dan kalasi-kalasi dan segala mualim kapalpun akanturun dari kapalnya lalu berdiri di darat30 serta mendengarkan suaranya akanhalmu serta menangis tersedih-sedihdan menghamburkan debu ke kepalanyaserta berkubang dalam debu.31Maka sekaliannya akanmenggundulkan dirinya karenamuserta memakai kain karung danmenangiskan dikau dengan kepahitanhatinya dan dengan ratapan yang amatpahit.32Maka dalam ia meraung itusekaliannya akan meratapkan dikaudengan bunyi ratap demikian: Siapagerangan yang sama dengan Tirusyaitu negeri yang dibinasakan ditengah-tengah laut?33Maka tatkala segala daganganmudatang dari laut maka beberapa bangsatelah engkau kenyangkan maka segalaraja dunia ini telah engkau kayakandengan hartamu dan daganganmu yangbanyak itu.34Tetapi apabila engkau dipecahkanoleh ombak pada laut yang dalammaka segala daganganmu dan

Page 1270: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 27.35–28.4 144

segala rakyatmupun telah hilang ditengah-tengahmu.35Maka tercenganglah segala orang isipulau-pulau itu akan dikau dan segalarajanyapun sangat takut sehinggamukanya pucat.36Maka saudagar-saudagar dari segalabangsa bersiul akan halmu makaengkau telah mejadi suatu hebat dantiada engkau akan ada lagi sampaiselama-lamannya."

281Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, katakanlah olehmukepada raja Tirus: Demikianlah firmanTuhanku Allah: Oleh karena hatimumengatas-ngatas, serta katamu: Bahwaakulah Allah! Dan aku duduk di ataskursi Allah di tengah-tengah laut padahalengkau manusia juga bukannya Allahsungguhpun engkau telah menetapkanhatimu seperti hati Allah3bahwa bijaksanamu terlebih daripada Daniel satu rahasiapun tiada yangterlindung dari padamu4bahkan oleh bijaksana dan olehpengertianmu engkau telah beroleh

Page 1271: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 28.5–9 145

harta dan engkau telah beroleh emasperak dalam khazanahmu5maka oleh sangat bijaksanamudan oleh perniagaanmu engkau telahmenambahi hartamu dan hatimumengetas-ngetas oleh sebab hartamuitu, sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah:6Karena engkau telah menetapkanhatimu seperti hati Allah7 sebab itu Aku akan mendatangkan keatasmu beberapa orang keluaran yangterlebih hebat dari pada segala bangsamaka sekaliannya akan menghunuspedangnya akan memarang keelokkanbijaksanamu lalu menajiskan cahayamu.8Maka orang-orang itu akanmerendahkan dikau sampai kekubur dan engkau akan mati sepertikematian orang yang dibunuh ditengah-tengah laut.9Masakan engkau berkata lagi dihadapan orang yang membunuh akandia: Bahwa akulah Allah? Melainkansesungguhnya manusia dan bukannyaAllah pada tangan orang yang menikamengkau.

Page 1272: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 28.10–14 14610Maka engkau akan mati sepertikematian orang yang tiada bersunat olehtangan orang keluaran karena Akulahyang berfirman ini, demikianlah firmanTuhanku Allah."11Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:12 "Hai anak Adam, ratapkanlahbiji ratap karena raja Tirus sertaberkata kepadanya: Demikianlah firmanTuhanku Allah: Bahwa engkaulahyang menyempurnakan jumlahcukuplah bijaksanamu dan sempurnakeelokkanmu.13Maka engkau telah ada dalam tamanAllah yaitu Eden maka engkau ditudungioleh segala permata yang indah-indahyaitu akik merah dan yakut yang kuningdan itan dan periz dan onam dan yasabdan yakut biru dan zamrud dan batudelima dan emas maka segala makasegala rebana dan bangsimu telahdiperbuatkan dalammu sekaliannya telahsedia pada hari engkau telah jadi.14Maka engkaulah kerub yangdiminyakki dan yang menaungi makaAku telah mendirikan dikau sehinggaengkau telah ada di atas gunung

Page 1273: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 28.15–18 147

Allah yang kudus maka engkau telahberjalan-jalan di antara segala batu yangberapi.15Maka sempurnalah segala jalanmudari pada hari engkau telah dijadikanhingga sampai kepada masa kejahatantelah dapati dalamnya.16Maka oleh banyak perniagaanmuengkau telah dipenuhi dengan aniayadi tengah-tengahmu dan engkau telahberbuat dosa sebab itu Aku telahmembangunkan dikau dari atas gunungAllah seperti barang yang najis dan Akutelah menghilangkan dikau, hai kerub,yang menaungi dari antara segala batuyang berapi.17Maka hatimu telah mengetas-ngetas oleh sebab keelokkanmu danbijaksanamu telah engkau rusakkandari sebab jahatmu maka Aku telahmenghempaskan dikau ke bumi sertaKutiarapkan dikau di hadapan raja-rajasupaya dipandangngnya akan dikau.18Maka oleh sebab banyak kejahatanmudalam perniagaanmu yang jahat ituengkau telah menajiskan segalatempat kudusmu sebab itu Aku telahmemancarkan suatu api dari tengah-

Page 1274: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 28.19–23 148

tengahmu yang menghanguskan dikaudan engkau telah kujadikan abu di bumidi hadapan mata segala orang yangmelihat engkau.19Maka segala orang dari padabeberapa bangsa yang mengenal akandikau kelak tercengang akan dikaumaka engkau telah menjadi suatu hebatdan tiada engkau akan ada lagi sampaiselama-lamanya."20Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:21 "Hai anak Adam, halakanlah mukamukepada Sidon dan bernubuat akanhalnya serta berkata:22Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa Akulah lautmu, hai Sidon, dan Akuakan dipermuliakan di tengah-tengahmumaka orang-orang itu akan mengetahuibahwa Akulah Allah setelah sudah Akumemutuskan hukum dalamnya dan Akudikuduskan dalamnya.23Karena Aku akan mendatangkanke atasnya bala sampar dan darahpuntertumpah di lorong-lorongnya makaorang yang tertikam akan rebah ditengah-tengahnya dimakan pedang dari

Page 1275: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 28.24–26 149

pada segala pihaknya dan sekaliannyaakan mengetahui bahwa Akulah Allah.24Maka bagi kaum bani Israel tiadaakan ada lagi duri yang menyucuk atauonak yang menyakiti di antara segalaorang yang mengelilingi dia dan yangtelah menghinakan dia maka sekaliannyaakan mengetahui bahwa Akulah Allah.25Demikianlah firman Tuhanku Allah:Setelah sudah Aku menghimpunkankaum bani Israel dari antara segalabangsa yang telah ia dicerai-beraikankepadanya dan Akupun dikuduskandi antaranya di hadapan mata segalabangsa itu barulah orang-orang itu akanduduk dalam tanahnya sendiri yangtelah Kukaruniakan kepada hamba-KuYakub.26Maka sekaliannya akan duduk disana dengan sejahtera bahkan ia akanmembangukan rumah-rumah danmenanam poko anggur serta dudukdengan sejahtera yaitu setelah sudahAku memutuskan hukum atas segalaorang yang menghinakan dia berkelilingdan sekaliannya akan mengetahui bahwaAkulah Tuhannya Allah."

Page 1276: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 29.1–5 150

291Maka pada tahun yangkesepuluh dalam bulan yang

kesepuluh pada dua belas hari bulanitu datanglah firman Allah kepadakudemikian:2 "Hai anak Adam, halakanlah mukamukepada Firaun, raja Mesir, sertabernubuat akan halnya dan akan halsegenap Mesir, katakanlah olehmu:Demikian firman Tuhanku Allah:3Bahwa Akulah lautmu, hai Firaun, rajaMesir, buaya yang besar yang berbaringdi tengah-tengah segala sungaimu sertaberkata: Bahwa sungai-Ku ini menjadimilik-Ku maka Aku telah menjadikan diabagi diri-Ku.4Maka Aku hendak membubuh kaitkepada mulutmu dan Aku akan memberisegala ikan dalam sungaimu itu melekatpada sisikmu lalu Kutarik engkau naikdari tengah-tengah sungaimu sertadengan segala ikan dalam sungaimuyang melekat pada sisikmu itu.5Maka Aku akan meninggalkan dikauterhempas ke tanah belantara baikengkau baik segala ikan dari dalamsungaimu maka engkau akan terhempaske padang dan tiada engkau akan

Page 1277: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 29.6–10 151

dikumpulkan atau dipungut melainkanAku telah memberi engkau akanmakanan segala binatang di bumi dansegala burung di udara.6Maka segala orang isi Mesir akanmengetahui bahwa Akulah Allah karenaorang-orang itu telah menjadi sepertitongkat rasam bagi kaum bani Israelapabila dipegangnya tanganmu patahlahengkau7 sehingga bilah segenap bahunya danapabila orang-orang itu bertelaskankepadamu maka patahlah engkausehingga segenap pinggangnyagementar.8Sebab itu demikianlah firman TuhankuAllah bahwa Aku akan mendatangkanpedang atasmu serta menumpas segalamanusia dan binatang dari padamu.9Maka tanah Mesir itu akan menjadisuatu kebinasaan dan suatu kerusakkandan sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah. Sebab raja itu telahberkata: Bahwa sungai inilah milikkudan akulah yang menjadikannya.10Sebab itu Akulah lautmu dan lawansegala sungaimu maka Aku akanmenghabiskan tanah Mesir itu suatu

Page 1278: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 29.11–14 152

kerusakkan dan sunyi senyap daribangun-bangunan Siene hingga sampaike Migdol di tanah Kusy.11Maka seorang manusiapun tiada akanmenjalani dia dan seekor binatangpuntiada akan menjalani dia dan tiada orangakan duduk di sana empat puluh tahunlamanya.12Maka tanah Mesir itu akan Kujadikansuatu kerusakkan di antara segalanegeri yang telah rusak dan segalanegerinyapun akan menjadi suatukerusakkan empat puluh tahun lamanyadi antara segala negeri yang telah binasamaka Aku akan mencerai-beraikansegala orang di antara segala bangsaserta menghiburkan dia kepada segalanegeri.13Karena demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa pada kesudahan empatpuluh tahun itu kelak Aku himpunkanorang-orang Mesir itu dari antara segalabangsa yang telah ia dicerai-beraikankepadanya14dan Aku akan mengembalikan orangMesir yang tertawan itu serta membawapulang ke tanah Pateros yaitu tanah

Page 1279: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 29.15–18 153

asalnya maka di sanalah kelak ia akanmenjadi suatu kerajaan yang hina.15Yaitu terlebih hina di antara segalakerajaan dan tiada lagi ia membesarkandirinya atas segala bangsa maka Akuakan mengurungkan dia sehingga tiadalagi ia akan memerintahkan segalabangsa.16Maka kaum bani Israelpun tiada akanmenaruh harap lagi kepadanya sehinggamengingatkan kejahatan tatkala orang-orang itu berpaling hendak memandangkepadanya maka sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah."17Maka jadilah pada tahun yang keduapuluh tujuh dalam bulan yang pertamapada sehari bulan firman Allah telahdatang kepadaku demikian:18 "Hai anak Adam, bahwaNebukadnezar, raja Babel, telahmenyuruh tentaranya mengerjakansuatu pekerjaan yang besar atas negeriTirus maka segala kepala telah gunduldan segala bahupun mengelupas tetapitiada ia beroleh untung dari negeri Tirusbaik ia baik tentaranya oleh pekerjaanyang dikerjakannya atas negeri itu.

Page 1280: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 29.19–30.3 15419Sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa Aku akanmengaruniakan tanah Mesir itu kepadaNebukadnezar, raja Babil itu, maka iapunakan menawan segala rayatnya danmengambil rampasannya dan jarahanyaitulah akan upah tentaranya.20Maka tanah Mesir itu telahKukaruniakan kepadanya akan upahpekerjaannya karena orang-orangitu telah membuat pekerjaanku,demikianlah firman Tuhanku Allah.21Maka pada masa itu kelak Akumenumbuhkan suatu tanduk bagi kaumbani Israel dan Aku akan memberiengkau membuka mulutmu di antaraorang-orang itu dan sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah."

301Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaubernubuat serta berkata: Demikianfirman Tuhanku Allah: Hendaklah kamuberteriak wahai harinya itu.3Karena harinya itu telah sampailahbahkan hari Allah telah hampirlah yaituhari yang redup ialah zaman bangsaasing.

Page 1281: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 30.4–8 1554Bahwa sebilah pedang akanmendatangi tanah Mesir dan kesakitanakan ada di tanah Kusy tatkala orangtertikam itu akan rebah mati kelakdi tanah Mesir maka segala rayatnyaakan ditawani dan segala alasnyapundibongkar.5Maka orang Kusy dan orang Put danorang Lud dan segala bangsa kacukkandan orang Kub dan segala anak negeriperjanjian itupun semuanya akan rebahmati sertanya dimakan pedang.6Maka demikianlah firman Allah:Bahwa segala orang yang membantuMesir itupun akan jatuh dan congkakkuasanya akan direndahkan mulai daribangun-bangunan Siene kelak orangakan rebah mati di tanah itu olehpedang, demikianlah firman TuhankuAllah.7Maka sekaliannya akan binasa ditengah-tengah segala tanah yangbinasa itu dan segala negerinyapun ditengah-tengah segala negeri yang rusak.8Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah tatkala Akumenyalakan api di Mesir dan segalapembantunya itupun pecahlah.

Page 1282: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 30.9–13 1569Maka pada masa itu akan keluar daripada hasratku beberapa utusan denganberperahu akan mengejutkan segalaorang Kusy yang alpa itu maka kesakitanakan berlaku atasnya seperti pada masahukuman Mesir karena sesungguhnyamasa itu mendatang.10Maka demikianlah firman TuhankuAllah bahwa Aku akan menghilangkansegala rakyat Mesir itu oleh tanganNebukadnezar, raja Babel.11Maka iapun serta dengan tentaranyayang terlebih hebat di antara segalabangsa itu akan dibawa ke sanasupaya membinasakan tanah itu makasekaliannya akan menghunus pedangnyahendak memarang Mesir memenuhitanah itu dengan bangkai orang.12Maka Aku akan mengeringkansegala sungai dan menjual tanah ituke tangan orang jahat dan Aku akanmembinasakan tanah itu dengan segalaisinya oleh tangan orang keluaranbahwa Aku inilah Allah yang berfirmandemikian.13Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa Aku akan membinasakansegala berhala pula dan menghilangkan

Page 1283: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 30.14–19 157

segala patung dari dalam Memfis dantiada akan terbit lagi seorang raja daritanah Mesir dan Aku akan mengadakanketakutan di tanah Mesir.14Maka Aku akan membinasakanPatros dan menyalakan api di Soan sertamembinasakan hukum di Tebe.15Maka Aku akan mencurahkanmurka-Ku atas Sin, kota Mesir itu, danAku akan menumpas segala rayat Tebe.16Maka Aku akan menyalakan api diMesir dan Sin akan merasai kesakitandan Tebe pun akan dipecahkan makaTebe pun sesak sehari-harian.17Maka segala orang muda di On danPi-Beset akan rebah dimakan pedangmaka segala orang isi negeri itu akanditawani.18Maka di negeri Tahpanhes pun kelaksiang akan menjadi malam tatkala Akupatahkan segala kuk Mesir di sanadan congkak kuasanya akan hilangkelak maka iapun akan disaput awandan segala anak perempuannya akanditawani.19Maka demikianlah kelak Akumemutuskan hukum di Mesir dan

Page 1284: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 30.20–24 158

sekaliannya akan mengetahui bahwaAkulah Allah."20 "Adapun pada tahun yang kesebelasdalam bulan yang pertama pada tujuhhari bulan itu datanglah firman Allahkepadaku demikian:21 "Hai anak Adam, Aku telahmematahkan tangan Firaun, raja Mesir,maka tangan itu tiada dibebat supayadiobati dan dibubuh kain bebat sehinggakuat pula akan memegang pedang.22Sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa Akulah lawanFiraun, raja Mesir itu, dan Aku akanmematahkan kedua belah tangannyabaik yang kuat baik yang telah patah itudan Aku akan menggugurkan pedangdari pada tangannya.23Maka Aku akan mencerai-beraikanorang-orang Mesir itu di antara segalabangsa dan menghamburkan dia kepadasegala negeri.24Maka Aku akan menguatkan keduabelah tangan raja Babel dan memberipedang-Ku ke tangannya tetapi Akuakan mematahkan kedua belah tanganFiraun sehingga ia akan mengerang di

Page 1285: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 30.25–31.3 159

hadapan raja Babel seperti erang orangyang luka parah.25Maka Aku akan menyokong keduabelah tangan raja Babel tetapi tanganFiraun itu akan terkulai-kulai sehinggadiketahui orang bahwa Akulah Allahtatkala Aku berikan pedang-Ku ketangan raja Babel dan iapun akanmelayamkan dia atas tanah Mesir.26Maka Aku akan mencerai-beraikanorang-orang Mesir itu di antara segalabangsa serta menghamburkan diakepada segala negeri dan sekaliannyaakan mengetahui bahwa Akulah Allah."

311Adapun pada tahun yangkesebelas dalam bulan yang

ketiga pada sehari bulan itu datanglahfirman Allah kepadaku demikian:2 "Hai anak Adam, katakanlah olehmukepada Firaun, raja Mesir, dan kepadasegala rayatnya: siapa gerangan yangsama besar dengan engkau.3Bahwasanya orang Asyur itu ialahsepohon aras di Libanon yang elokcarangnya dan rimbun daunnya dantinggi batangnya dan pucuknya ditengah-tengah carang-carang yangrindang.

Page 1286: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 31.4–8 1604Maka iapun disuburkan oleh segalaair dan ditumbuhkan oleh air yangdalam maka segala sungainya mengalirkeliling kebunnya dan segala tali airnyadisampaikannya kepada segala pohonkayu di padang.5Sebab itu batangnya terlebih tinggidari pada segala pohon kayu dipadang dan cabangnyapun banyak dandahannyapun panjang dari sebab banyakair tatkala dikeluarkannya.6Maka segala burung di udarabersaranglah pada dahannya dan segalabinatang di hutan beranaklah di bawahcarangnya dan segala bangsa yangbesar-besar itu duduklah di bawahnaungnya.7Maka dengan demikian eloklahbesarnya dan panjang dahannya karenaakarnyapun dekat dengan air yangbanyak.8Maka segala pohon aras di dalamtaman Allah tiada dapat melindungkandia dan segala pohon serui tiadasama dengan dahannya dan segalapohon beringin tiada seperti segalacarangnya maka sebatang pohonpun

Page 1287: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 31.9–12 161

tiada dalam taman Allah yang samadengan keelokkannya.9Maka Aku telah menjadikan dia elokoleh sebab banyak carangnya sehinggasegala pohon kayu eden yang di dalamtaman Allah itu dengkilah akan dia.10Sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah: Bahwa oleh karena tinggibatangnya dan pucuknya telah keluardi tengah-tengah carang-carang yangrindang dan hatinya mengetas-ngetassebab tingginya11 sebab itu Aku akan menyerahkandia ke tangan bangsa yang terlebihgagah dari pada segala bangsa makatak dapat tiada ia akan melakukandia dengan sepatutnya maka Akutelah menghalaukan dia oleh sebabkejahatannya.12Maka beberapa orang keluaran yangterlebih hebat dari pada segala bangsasudah menebang lalu meninggalkan diadan segala dahannya telah gugur di atassegala gunung dan dalam segala lembahdan segala carangnya dipatah-patahkanpada tepi segala tali air di tanah itumaka segala bangsa dunia ini telah

Page 1288: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 31.13–15 162

undur dari bawah pernaungannya lalumeninggalkan dia.13Maka segala burung di udara akanhinggap di atas batangnya yang telahtumbang itu dan segala binatang dihutan akan ada di atas carang-carangnya14 supaya jangan sebatangpun daripada segala pohon kayu di tepi airitu meninggikan batangnya ataumengeluarkan pucuknya di tengah-tengah carang-carang yang rindang danjangan segala yang gagah-gagah ituberdiri tinggi-tinggi yaitu segala yangmengisap air karena sekaliannya telahditentukan akan mati pada tempat yangterkebawah di bumi di antara segalaanak Adam serta dengan segala yangturun ke kubur.15Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa pada hari ia turun kealam barzakh Aku telah menyuruhmeratap maka oleh karenanya Akutelah menudung air yang dalam sertaKutahankan segala sungainya sehinggakuranglah segala air yang besar-besarmaka Kusuruh Libanonpun meratapkandia sehingga segala pohon kayu dihutanpun pingsanlah oleh sebabnya.

Page 1289: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 31.16–18 16316Maka Kugempakanlah segalabangsa oleh bunyi ia tumbang tatkalaKuhempaskan dia ke alam maut sertadengan segala yang turun ke kuburmaka segala pohon kayu eden yangpilihan dan yang terlebih baik dari padasegala pohon kayu Libanon yaitu segalayang mengisap air semuanya telahberoleh penghiburan pada tempat yangterkebawah di bumi.17Maka sekaliannyapun turunlah kealam maut serta mendapatkan segalaorang yang dibunuh dengan pedangbahkan segala orang yang menjadiseperti tangannya dan yang telahduduk di bawah pernaungannya ditengah-tengah segala bangsa.18Maka dengan siapa geranganengkau boleh disamakan akan halkemuliaan dan kebesaranmu di antarasegala pohon kayu eden tetapi engkauakan diturunkan juga dengan segalapohon kayu eden itu ke tempat yangterkebawah sehingga engkau terhantarkelak di tengah-tengah segala orangyang tiada bersunat beserta denganorang yang dibunuh dengan pedang.Maka demikianlah Firaun dan segala

Page 1290: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.1–4 164

rakyatnya, bahwa inilah firman TuhankuAllah."

321Adapun pada tahun yang keduabelas dalam bulan yang kedua

belas pada sehari bulan itu datanglahfirman Allah kepadaku demikian:2 "Hai anak Adam, ratapkanlah bijiratap karena Firaun, raja Mesir, sertaberkata kepadanya: Bahwa engkau telahdisamakan dengan seekor anak singadi antara segala bangsa tetapi halmuseperti seekor naga di laut maka telahengkau amuk dalam segala sungaimuserta mengeruhkan airnya dengankakimu sehingga segala sungainya itumejadi kotor.3Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa Aku akan membentangkanjaring-Ku atasmu oleh suatu pasukandari pada beberapa bangsa makasekaliannya itu akan menghela engkaubaik dalam jaring-Ku itu.4Maka Aku akan meninggalkan dikauterhantar di tanah bahkan Aku akanmencampakkan dikau ke padanglalu Kusuruh segala burung di udarahinggap ke atasmu dan Aku akan

Page 1291: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.5–10 165

mengenyangkan segala binatang padaseluruh bumi dengan dagingmu.5Maka Aku akan meletakkan dagingmuitu di atas gunung-gunung sertamemenuhi segala lembah denganbesermu6Maka dengan darahmu kelak Akusiram tanah yang telah engkau bernaungdi situ hingga sampai ke gunung-gunungdan engkau akan memenuhi segala taliair.7Dan apabila Aku padamkan dikaukelak maka Aku akan menudunglangit serta Kugelapkan segala bintangmaka mataharipun kelak Kutudungidengan awan dan bulanpun tiada akanbercahaya.8Maka segala penerang di langit kelakAku gelapkan di atasmu dan Kutentukankegelapan di atas tanahmu, demikianfirman Tuhanku Allah.9Maka Aku akan menyusahi hatibeberapa bangsa tatkala kabarkebinasaanmu itu Kusampaikan kepadasegala bangsa dalam segala negeri yangtiada engkau mengetahui akan dia.10Bahkan beberapa bangsa kelakAku memberi heran akan halmu dan

Page 1292: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.11–15 166

raja-rajanyapun sangat takut oleh sebabengkau tatkala Kulayamkan pedang-Kudi hadapannya maka sekaliannya akangemetar selalu masing-masing takutakan dirinya pada hari kejahatanmu.11Karena demikianlah firman TuhanmuAllah: Bahwa pedang raja Babel itu akanmendatangi engkau.12Maka oleh segala pedang oranggagah kelak Aku jatuhkan segalarakyatmu sekaliannya itu yang terlebihhebat dari pada segala bangsa makaorang-orang itu akan merusakkancongkak Mesir dan segala rakyatnyaakan binasa kelak.13Maka Aku akan membinasakan pulasegala binatangmu dari tepi air yangbesar-besar sehingga kaki manusia tiadaakan mengeruhkan airnya lagi dan kakibinatangpun tiada akan mengeruhkandia.14Maka pada masa itu Aku akanmenjernihkan airnya dan mengalirkansegala sungainya seperti minyakdemikianlah firman tuhanku Allah.15Apabila Kujadikan tanah Mesir iturusak binasa bahkan suatu tanah yangtelah hilang segala isinya dan apabila

Page 1293: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.16–20 167

Aku palu segala orang yang dudukdalamnya barulah ia akan mengetahuibahwa Akulah Allah.16Maka demikianlah biji ratap yangakan diratapkannya maka segala anakperempuan dari pada segala bangsaakan meratapkan dia bahkan ia akanmeratapkan Mesir dan segala rakyatnyademikian, maka inilah firman TuhankuAllah."17Adapun pada tahun yang kedua belaspada lima belas hari bulan, datanglahpula firman Allah kepadaku demikian:18 "Hai anak Adam, ratapkanlah segalarakyat Mesir dan hempaskan dia baikMesir itu baik segala anak perempuanbangsa-bangsa yang bernama ke tempatyang terkebawah di bumi serta dengansegala yang turun ke kubur.19Siapa gerangan yang kurang elokdari padamu turunlah engkau hendaklahengkau terhantar beserta dengan orangyang tiada bersunat.20Maka sekaliannya akan rebah matidi tengah-tengah segala orang yangdimakan pedang bahkan negeri itu telahdiserahkan kepada pedang hilangkan diadengan segala rayatnya.

Page 1294: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.21–25 16821Maka yang terkuat di antara oranggagah itu akan berkata-kata kepadanyadari tengah-tengah alam barzakh sertadengan segala pembantunya sekaliannyatelah turun lalu berbaring diam-diamyaitu segala orang yang tiada bersuatyang dibunuh oleh pedang.22Maka di sana ada Asyur dengansegenap pasukannya maka segalakuburannya mengelilingi dia semuanyatelah rebah dimakan pedang23maka segala pemburunya telah ditempatkan pada ujung alam maut danpasukannya itu mengelilingi pemburunyasemuanya telah rebah dimakan pedangyang mendatangkan hebat di tanahorang yang hidup.24Maka di sanalah Elam dan segalarakyatnya yang berkeliling kuburnyapunsemuanya telah rebah dimakan pedanglalu turun dengan orang yang tiadabersunat ke tempat yang terkebawah dibumi yang dahulu mendatangkan hebatdi tanah orang yang hidup dan orangyang menanggung malu serta denganorang yang turun ke kubur.25Maka bagi Elam itu telah ditentukantempat tidur di tengah-tengah segala

Page 1295: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.26–28 169

orang yang dibunuh serta dengansegala rakyatnya dan segala kuburnyamengelilingi dia semuanya tiadabersunat dan dibunuh dengan pedangkarena didatangkannya hebat di tanahorang hidup lalu menanggung maluserta dengan segala yang turun ke kuburmaka iapun terhantar di tengah-tengahorang yang dibunuh.26Maka di sanalah Mesekh dan Tubaldengan segala rakyatnya maka segalakuburnyapun mengelilingi dia semuanyatiada bersunat dan dibunuh denganpedang karena didatangkannya hebat ditanah orang hidup.27Maka tiada ia akan berbaring padasisi segala orang gagah-gagah yangtiada bersunat yang telah rebah matilalu turun ke alam barzakh dengansegala alat perangnya serta meletakkanpedangnya di bawah kepalanya dansegala kejahatan ditanggungkan keatas tulang-tulangnya karena ialah yangmendatangkan hebat kepada oranggagah-gagah di tanah orang hidup.28Melainkan engkau akan binasa ditengah-tengah segala orang yang tiada

Page 1296: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.29–31 170

bersunat lalu berbaring pada sisi orangyang dibunuh oleh pedang.29Maka di sanalah Edom dengansegala raja-raja dan penghulunyamaka dengan gagahnya orang-orangitu telah dibaringkan pada sisi segalayang dibunuh dengan pedang makasekaliannya itu berbaring pada sisisegala orang yang tiada bersunatbeserta dengan segala yang turun kekubur.30Maka di sanalah segala penghulutanah utara dan segala orang Sidon yangtelah turun beserta dengan segala orangyang dibunuh maka sekaliannya berolehmalu oleh sebab hebat yang telahdidatangkannya oleh gagahnya makasekaliannya berbaring dengan tiadabersunat beserta dengan orang yangdibunuh oleh pedang serta menanggungmalu beserta dengan orang yang turunke kubur.31Maka Firaunpun akan melihatorang-orang itu lalu beroleh penghiburanakan hal segala rakyatnya bahkanFiraun dengan segenap tentaranya yangdibunuh dengan pedang, demikianlahfirman Tuhanku Allah.

Page 1297: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 32.32–33.5 17132Karena Aku telah mengadakanhebatnya di tanah orang yang hidup daniapun akan dibaringkan di tengah-tengahsegala orang yang tiada bersunatbeserta dengan segala yang dibunuholeh pedang yaitu Firaun dengan segalarakyatnya, demikianlah firman TuhankuAllah."

331Maka datanglah firman Tuhankepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkauberkata kepada segala orang kaummudemikian: Jikalau Aku mendatangkanpedang atas sesuatu tanah dan jikalauorang isi tanah itu memilih seseorang diantaranya lalu menjadikan dia pengawal3maka tatkala dilihatnya pedangmendatangi tanah itu jikalau ditiupnyatuang-tuang mengingatkan kaum itu4maka barangsiapa yang mendengarbunyi tuang-tuang tetapi tiada beringattatkala pedang itu datang membinasakandia niscaya tertanggunglah darahnyaatas dirinya sendiri.5Karena didengarnya bunyi tuang-tuang tetapi tiada beringat sebab itudarahnya tertanggunglah atas dirinya

Page 1298: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.6–9 172

tetapi jikalau ia telah beringat niscayadilepaskannya nyawanya.6Akan tetapi jikalau pengawal itumelihat pedang datang tiada jugaditiupnya tuang-tuang sehingga kaumitu tiada diingatkan lalu datang pedangitu membinasakan barang seorang dariantaranya maka binasalah orang itudalam kejahatannya tetapi darahnyakelak Aku tuntut dari pada tanganpengawal itu.7Maka engkau ini, hai anak Adam, telahKujadikan seorang pengawal bagi kaumbani Israel sebab itu hendaklah engkaumendengar firman dari pada mulut-Kulalu mengingatkan kepadanya dari padapihak-Ku.8Maka jikalau Engkau berfirman kepadaorang jahat demikian: Hai orang jahattak dapat tiada engkau akan mati kelakpada hal tiada engkau berkata-kataakan mengingatkan orang jahat itumeninggalkan jalannya niscaya matilahorang jahat itu dalam kejahatannyatetapi darahnya itu kelak Aku tuntut daripada tanganmu.9Tetapi jikalau engkau telahmengingatkan kepada orang jahat

Page 1299: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.10–12 173

itu dari hal jalannya supaya ia bertobattetapi tiada juga ia bertobat dari padajalannya itu niscaya matilah ia kelakdalam kejahatannya tetapi engkau telahmelepaskan nyawamu.10Hai anak Adam, katakanlah kepadakaum bani Israel demikian: Katamubahwa segala kesalahan dan dosa-dosakami telah tertanggunglah ke ataskami sehingga kami merana dalamnyabagaimana gerangan kamu akan hidup.11Katakanlah kepadanya: Demikianfirman Tuhanku Allah: Demi hayat-Kutiada Aku suka akan kematian orangjahat melainkan supaya orang jahat ituberbalik dari pada jalannya lalu hidupkembalilah kamu kembalilah dari padajalanmu yang jahat itu karena mengapagerangan kamu hendak mati, hai kaumbani Israel.12Adapun akan engkau, hai anakAdam, katakanlah kepada segala orangkaummu: Bahwa kebenaran orang benaritu tiada akan dapat melepaskan diapada masa ia berbuat salah dan akankejahatan orang jahat itu tiada ia akandijatuhkannya pada masa ia berbalik daripada kejahatannya demikian juga orang

Page 1300: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.13–16 174

yang benar itu tiada boleh hidup olehkebenarannya pada masa ia berbuatdosa.13Sungguhpun firman-Ku kepada orangbenar bahwa tak dapat tiada ia akanmati kelak tetapi jikalau ia bergantungkepada kebenaran itu lalu berbuat jahatniscaya tiada diingati lagi akan segalaperbuatannya yang benar itu melainkania akan mati kelak di dalam kejahatanyang telah diperbuatnya itu.14Dan lagi sungguhpun firman-Kukepada orang jahat bahwa tak dapattiada engkau akan mati kelak tetapijikalau ia berbalik dari pada dosanya laludiperbuatnya keadilan dan kebenaran15bahkan jikalau orang jahat itumemulangkan cagaran dan menggantibarang yang telah dirampasnya sertamenurut segala peraturan kehidupandengan tiada melakukan kejahatanniscaya hiduplah ia dan tiada akan mati.16Maka segala dosa yang telahdiperbuatnya itu tiada akan diingati lagimaka ia telah melakukan keadilan dankebenaran tak dapat tiada ia akan hidupkelak.

Page 1301: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.17–22 17517Tetapi kata segala orang kaummu itubahwa jalan Allah itu tiada betul padahalorang-orang itulah yang tiada betuljalannya.18Maka jikalau orang benarmeninggalkan kebenarannya lalumelakukan kejahatan niscaya matilah iakelak dalamnya.19Dan jikalau orang jahat berbalikdari pada kejahatannya lalu melakukankeadilan dan kebenaran niscaya hiduplahia kelak olehnya.20Tetapi katamu: Bahwa jalan Tuhanitu tiada betul! Hai kaum bani Israel Akuakan menghukumkan kamu sekadarkelakuan masing-masing."21Adapun pada tahun yang kedua belasdari pada masa kami tertawan dalambulan yang kesepuluh pada lima haribulan itu datanglah padaku seorangyang telah lari berlepas dirinya dariYerusalem mengatakan: "Bahwa negeriitu telah kalah!"22Maka tangan Allah telah berlakulahatasku pada malam tadi sebelum sampaiorang yang lari itu maka mulutku telahdibukakannya sehingga pada pagi hariorang itu datang kepadaku bahkan

Page 1302: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.23–27 176

mulutku telah terbuka sehingga tiadalagi aku kelu.23Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:24 "Hai anak Adam, segala orang yangmendudukki negeri yang rusak-rusakdi tanah Israel itu mengatakan: BahwaAbraham itu seorang saja pada halia telah mempusakai tanah ini tetapikami ini banyak dan tanah itu telahdikaruniakan akan pusaka kami.25Sebab itu katakanlah kepadanya:Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa kamu ini makan daging yangberdarah dan memandang kepadasegala berhalamu serta menumpahkandarah orang masakan kamu mempusakaitanah itu.26Maka kamu sedia menghunus pedangdan kamu berbuat pekerjaan yang kejimasing-masing kamu mencabuli istrikawannya masakan kamu mempusakaitanah itu.27Hendaklah engkau berkatakepadanya: Demikian firman TuhankuAllah demi hayat-Ku tak dapat tiadasegala orang isi negeri yang rusak-rusakitu akan rebah mati dimakan pedang

Page 1303: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.28–31 177

dan orang yang di dusun kelak Akusuruhkan akan dimakan oleh binatangyang buas-buas dan segala yang dudukdalam kubu dan gua-gua akan matikelak oleh bala sampar.28Maka tanah itu akan Kujadikansuatu kebinasaan dan suatu ajaib dancongkak kuasanya akan hilang makasegala gunung Israel akan menjadi sunyiseorangpun tiada akan menjalani dia.29Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Allah setelah sudah Akujadikan tanah itu suatu kebinasaan dansuatu ajaib oleh sebab segala kekejianyang telah diperbuatnya.30Adapun akan engkau, hai anak Adam,segala orang kaummu berkata-kataakan halmu seorang dengan seorangdekat segala tembok dan dalam pinturumahnya serta berkata sama sendirimarilah kita dengar akan firman yangterbit dari pada Allah.31Maka sekaliannya akan datangkepadamu seperti kedatangan orangbanyak lalu duduk di hadapanmu denganperi kaumku maka didengarnya akanperkataanmu tetapi tiada diturutnyakarena dengan lidahnya dinyatakannya

Page 1304: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 33.32–34.3 178

banyak pengasihan tetapi hatinyamenuntut labanya.32Maka engkaulah bagi orang-orangitu seperti nyanyian pengasih dari padaorang yang baik suaranya dan yangtahu bermain bunyi-bunyian karenadidengarnya akan perkataanmu tetapitiada diturutnya.33Maka setelah jadi demikian (bahkantelah sudah jadi) barulah diketahuinyakelak bahwa telah ada seorang nabi ditengah-tengahnya."

341Maka datanglah firman Allahkepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, hendaklah engkaubernubuat akan hal segala gembalaIsrael bahkan bernubuatlah engkauserta berkata kepadanya yaitu kepadasegala gembala itu: Demikianlah firmanTuhanku Allah: Susahlah bagi segalagembala Israel yang mencari makanbagi dirinya bukankah gembala-gembalaitu mencari makan bagi dombanya.3Maka kamu ini makan lemak danbulu domba itu akan pakaianmu danyang tambun kamu potong tetapidomba-domba itu tiada kamu berimakan.

Page 1305: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.4–8 1794Maka tiada kamu menguatkan yanglemah dan tiada kamu mengobati yangsakit dan yang luka tiada kamu bebatdan yang kena hulu tiada kamu bawapulang dan yang sesat tiada kamu carimelainkan kamu telah memerintahkandia dengan kekerasan dan denganbengis.5Maka cerai-berailah sekaliannya sebabtiada bergembala lalu menjadi makananbagi segala binatang yang di hutansehingga cerai-berailah ia.6Maka domba-dombaKu itu telahsesatlah pada seluruh pegunungan dandi atas segala bukit yang tinggi bahkancerai-berailah domba-domba-Ku itu padaseluruh muka bumi dan seorangpuntiada mencari atau menyiasat dia.7Sebab itu hai segala gembaladengarlah olehmu akan firman Allah8maka firman Tuhanku Allah demihayat-Ku pada hal segala domba-Kutelah menjadi mangsa bahkan segaladomba-Ku itu menjadi makanan segalabinatang yang di hutan sebab tiadabergembala tiada juga gembala-gembala-Ku itu mencari akan domba-Kumelainkan segala gembala itu mencari

Page 1306: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.9–12 180

makan bagi dirinya dan tiada makanbagi domba-domba-Ku9 sebab itu hai segala gembaladengarlah olehmu akan firman Allah10demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa Akulah lawan segala gembala itudan domba-domba-Ku kelak Aku tuntutdari pada tangannya dan Kupecatkandia dari pada jawatan gembala sehinggasegala gembala itu tiada dapat mencarimakan bagi dirinya lagi dan Aku akanmelepaskan domba-domba-Ku dari padamulutnya supaya jangan lagi menjadimakannya.11Karena demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa Aku bahkan Aku sendiriakan mencari segala domba-Ku sertamenyiasat akan dia.12Maka seperti seorang gembalamencari kawan dombanya padamasa ia ada bersama-sama dengansegala domba yang tercerai-berai itudemikianlah kelak Aku akan mencarisegala domba-Ku dan Aku akanmelepaskan dia dari segala tempat yangtelah ia dicerai-beraikan kesana padahari yang redup lagi gelap.

Page 1307: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.13–16 18113Maka Aku akan membawa dia dariantara segala kaum dan menghimpunkandia dari segala negeri lalu Kubawa masukke tanahnya sendiri maka Aku akanmemberi makan kepadanya di atassegala gunung Israel dan pada tepisegala tali air dan pada segala tempatyang didudukki orang di tanah itu.14Maka Aku akan memberi makankepadanya pada tempat yang banyakrumput dan kandangnya akan adadi atas segala gunung Israel yangtinggi-tinggi maka di sanalah ia akanberbaring dalam kandangnya yang baikdan makan rumput yang gemuk di atassegala gunung Israel.15Bahkan Aku sendiri akan memberimakan domba-domba-Ku danmembaringkan dia, demikianlahfirman Tuhanku Allah.16Maka yang sesat itu kelak Aku caridan yang terhalau kelak Aku bawapulang dan yang luka kelak Aku bebatdan yang lemah kelak Aku kuatkantetapi yang gemuk dan yang kuat itukelak Aku binasakan bahkan Aku akanmenggembalakan dia dengan keadilan.

Page 1308: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.17–21 18217Adapun akan kamu hai kawanandomba-Ku, demikianlah firman TuhankuAllah, bahwa Aku akan memutuskanhukum di antara seekor dengan seekoryaitu baik domba jantan baik kambingjantan.18Maka akan hal kamu telah makanrumput yang baik itu pada sangkamuperkara yang sedikitkah sehingga kamuhendak melaik rumput yang lagi tinggalitu dengan kakimu dan akan hal kamutelah meminum air yang jernih perkarayang sedikitkah sehingga kamu hendakmengeruhkan air yang tinggal itu dengankakimu.19Akan sekarang domba-domba-Kumakan barang yang dilaikkan olehkakimu dan minum barang yangdikeruhkan oleh kakimu.20Sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah kepadanya, bahwa Aku inibahkan Akulah yang akan memutuskanhukum antara kambing domba yanggemuk dan yang kurus itu.21Oleh karena kamu menolakdengan lambung dan dengan bahuserta menuduk-nuduk segala yang

Page 1309: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.22–26 183

lemah sehingga sekaliannya kamucerai-beraikan22 sebab itu Aku akan menyelamatkankambing domba-Ku dan tiada akan iamenjadi rampasan lagi dan Aku akanmemutuskan hukum antara seekordengan seekornya.23Maka Aku akan mengangkat seoranggembala atasnya ialah akan memberimakan kepadanya yaitu hamba-KuDaud maka ialah akan memberimakan kepadanya dan iapun menjadigembalanya.24Maka Aku ini Allah akan menjadiTuhannya dan hamba-Ku Daud akanmenjadi raja di tengah-tengahnya,bahwa Aku inilah Allah yang berfirmandemikian.25Maka Aku akan berjanji-janjiandengan orang-orang itu yaitu perjanjianyang sejahtera dan Aku hapuskansegala binatang yang buas-buas daridalam tanah itu sehingga sekaliannyaakan duduk di tanah belantara dengansentosa dan tidur di hutan.26Maka orang-orang itu dan segalatempat yang keliling bukit-Ku kelakAku jadikan suatu berkat dan Aku akan

Page 1310: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.27–30 184

menurunkan hujan pada musimnyabahkan Aku akan menghujani beberapaberkat kepadanya.27Maka segala pohon di padangakan mengeluarkan buahnya dantanahpun akan mengeluarkan hasilnyadan orang-orang itu akan bersentosakelak di tanahnya maka sekaliannyaakan megetahui bahwa Akulah Allahsetelah sudah Kupatahkan kuknya sertamelepaskan dia dari pada tangan orangyang memperhambakan dia.28Maka tiada lagi orang-orang ituakan menjadi rampasan orang bangsaasing dan segala binatang buas di bumitiada akan memakan dia melainkansekaliannya akan duduk dengan sentosadan seorangpun tiada akan mengejutkandia.29Maka Aku akan menerbitkan bagiorang-orang itu tanam-tanaman yangmemberi kenamaan dan tiada lagiorang-orang itu akan hilang oleh balakelaparan di tanah itu dan tiada lagimenanggung kecelaan orang bangsaasing.30Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Aku ini Tuhannya Allah ada

Page 1311: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 34.31–35.6 185

menyertai dia dan lagi dirinya yaitukaum bani Israel itu mejadi kaum-Ku,demikianlah firman Tuhanku Allah.31Maka kamulah manusia, hai domba-domba-Ku, yaitu domba-domba dipadang rumput-Ku dan Aku Tuhanmu,demikianlah firman Tuhanmu Allah."

351Maka datanglah pula firmanTuhan kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, halakanlah mukamuke gunung Seir dan bernubuatlah akanhalnya serta berkata kepadanya:3Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa Akulah lautmu, hai gunung Seir,dan Aku akan mengulurkan tangan-Kuke atasmu serta menjadikan dikau suatukerusakan dan suatu ajaib.4Maka segala negerimupun kelak Akurusakan dan engkau akan menjadisuatu kebinasaan dan engkau akanmengetahui bahwa Akulah Allah.5Oleh karena engkau senantiasabersusah dan engkau telah menyerahkanbani Israel kepada kuasa pedang padamasa kesusahannya yaitu pada masakejahatan yang akhir6 sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah demi hayat-Ku Aku akan

Page 1312: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 35.7–11 186

menentukan dikau akan ditumpahkandarahmu dan engkau akan dihambatoleh darah sedang tiada engkau benciakan darah sebab engkau akan dihambatoleh darah.7Maka demikianlah kelak Aku jadikangunung Seir itu suatu ajaib dan suatukebiasaan dan Aku akan menumpas daripadanya baik orang yang pergi baikorang yang datang.8Maka segala gunungnya kelak Akupenuhi dengan bangkai orangnya yangdibunuh maka di atas segala bukitmudan dalam segala lembahmu dan dalamsegala tali airmu kelak orangmu akanrebah mati dimakan pedang.9Maka Aku akan menjadikan dikausuatu kerusakan yang kekal dan segalanegerimu tiada akan didudukki orangmaka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Allah.10Maka oleh karena engkau telahberkata bahwa kedua bangsa dan keduatanah ini akan menjadi milikku dan akuakan mempunyai dia pada hal Allah telahada di situ.11Sebab itu, demikianlah firmanTuhanku Allah, bahwa demi hayat-Ku

Page 1313: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 35.12–15 187

Aku akan melakukan sekadar marahmudan sekadar dengki yang telah engkaunyatakan sebab bencimu akan orang-orang itu maka Aku akan diketahuidi antara orang-orang itu tatkala Akumenghukumkan dikau.12Maka engkaupun akan mengetahuibahwa Aku ini Allah telah mendengarsegala umpatmu yang telah engkaukatakan akan hal segala gunung Israelkatamu bahwa semuanya telah binasadan diserahkan akan makanan kami.13Maka kamu telah membesarkandirimu kepada-Ku dengan lidahmu sertameperbanyakkan perkataanmu atas-Kumaka Aku telah mendengarnya.14Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa Aku akan menjadikan dikau suatukebinasaan pada masa segenap bumi inibersukacita.15Dan seperti engkau telah bersukacitaakan hal pusaka kaum bani Israel sebabyaitu telah binasa demikianlah kelakAku akan membalas kepadamu bahwaengkau akan menjadi suatu kebinasaanhai gunung Seir dan segenap tanahEdom semuanya dan sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah."

Page 1314: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.1–4 188

361 "Adapun akan engkau, haianak Adam, hendaklah engkau

bernubuat bagi segala gunung Israelserta berkata: Hai segala gunung Israeldengarlah olehmu akan firman Allah.2Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa oleh karena musuh itu telahmengenyahkan kamu dan lagi katanyabahwa segala bukit yang kekal itu telahmenjadi pusaka kita3 sebab itu bernubuatlah engkauserta berkata: Demikianlah firmanTuhanku Allah: Bahwa oleh karenadibinasakannya dan ditelannya akankamu dari segala pihak supaya kamumenjadi milik segala bangsa yanglain dan kamu dikata-katai orang dandifitnahkan orang4 sebab itu hai segala gunung Israeldengarlah olehmu akan firman TuhankuAllah demikianlah firman Tuhanku Allahkepada segala gunung dan bukit dankepada segala tali air dan segala lembahdan kepada segala timbunan batu dansegala negeri yang ketinggalan yangtelah menjadi suatu rampasan dansindiran bagi segala bangsa lain-lainyang berkeliling

Page 1315: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.5–8 1895 sebab itu, demikianlah firman TuhankuAllah, bahwa sesungguhnya denganapi cemburuan-Ku telah Aku berfirmanakan hal segala bangsa yang lain danakan hal segenap tanah Edom punyang telah menentukan tanah-Ku akanmiliknya sendiri dengan segala sukahatinya dan dengan sakit hatinya supayadibuangkannya akan menjadi rampasan6 sebab itu hendaklah engkaubernubuat dari hal tanah Israel sertaberkata kepada segala gunung dan bukitdan kepada segala tali air dan segalalembah demikianlah firman TuhankuAllah bahwa dengan cemburuan dandengan berang-Ku telah Aku berfirmansebab kamu telah menanggung kecelaanbangsa asing7 sebab itu, demikianlah firman TuhankuAllah, bahwa Aku telah bersumpahdemikian bahwa sesungguhnya segalabangsa asing yang mengelilingi kamuakan menanggung kecelaan sendiri.8Tetapi akan kamu, hai segala gunungIsrael, tak dapat tiada kamu akanbertunas dan mengeluarkan buahmubagi kaum-Ku Israel karena orang-orangitu hampirlah akan datang.

Page 1316: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.9–13 1909Karena Akulah pembantumu dan Akuakan kembali kepadamu dan kamu akandibajak dan ditanam10maka aku akan memperbanyakkanmanusia di atasmu yaitu segenap kaumbani Israel belaka dan segala negeri akandidudukki orang dan segala kerubuhanbatu akan dibangunkan pula11maka Aku akan memperbanyakkanbagimu manusia dan binatang dansekaliannya akan bertambah-tambahdan berbiak maka kamu akan memberikamu akan mendudukki tanah itu sepertiperi yang dahulu itu dan Aku akanmembuat kebajikan kepadamu lebih daripada yang mula-mula maka kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah.12Bahkan Aku akan memberi manusiamenjalani kamu yaitu kaum-Ku Israelmaka orang-orang itu akan mempunyaiengkau dan engkau akan menjadipusakanya dan tiada lagi engkau akanmemupuskkan orang-orang itu.13Maka demikianlah firman TuhankuAllah bahwa kata orang kepadamuengkaulah suatu tanah yang makanorang dan yang memupuskan bangsamu

Page 1317: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.14–19 19114 sebab itu tiada lagi engkau akanmakan orang dan tiada engkauakan memupuskan bangsamu lagi,demikianlah firman Tuhanku Allah,15maka tiada lagi Aku beri engkaumendengar kecelaaan bangsa asing dantiada lagi engkau akan menanggungkecelaan segala kaum dan tiada lagiengkau akan memberi bangsamuterantuk, demikianlah firman TuhankuAllah."16Maka datanglah pula firman Allahkepdaku demikian:17 "Hai anak Adam, apabila kaum baniIsrael itu duduk dalam negerinya sendirimaka dinajiskannya oleh kelakuannyadan oleh segala perbuatannya adapunkelakuannya itu pada hadirat-Ku sepertinajis perempuan yang cemar.18Sebab itu Kucurahkanlah murka-Kuke atasnya oleh karena segala darahyang telah ditumpahkannya ke bumi danoleh karena tanah itu telah dinajiskannyadengan berhalanya19maka Kucerai-beraikanlah diadi antara segala bangsa sehinggasekaliannya berhamburan pada segalanegeri maka Kuputuskanlah hukum

Page 1318: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.20–23 192

atasnya sekadar kelakuannya dansekadar segala perbuatannya.20Setelah orang-orang itu sampaikepada segala bangsa barang kemanaia pergi maka dihinakannya nama-Kuyang kudus itu pada hal kata orang akanhalnya bahwa inilah kaum Allah yangtelah keluar dari tanahnya.21Tetapi Aku telah sayang akan nama-Ku yang kudus yang telah dihinakan olehkaum bani Israel di antara segala bangsabarang kemana ia pergi.22Sebab itu, katakanlah olehmu kepadakaum bani Israel: Demikianlah firmanTuhanku Allah: Hai kaum bani Israelbukannya karena kamu Aku buat beginimelainkan karena oleh nama-Ku yangkudus yang telah kamu hinakan di antarasegala bangsa barang kemana kamupergi.23Maka Aku akan menguduskannama-Ku yang besar itu yang telahdihinakan di antara segala bangsabahkan yang telah kamu hinakan ditengah-tengahnya maka segala bangsaakan mengetahui bahwa Akulah Allahtatkala Aku telah dikudusakan di antara

Page 1319: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.24–28 193

kamu di hadapan matanya, demikianlahfirman Tuhanku Allah.24Karena Aku akan mengambilkamu dari antara segala bangsa danmenghimpunkan kamu dari dalam segalanegeri lalu membawa kamu ke tanahmusendiri.25Maka Aku akan memercikkan airyang suci kepadamu sehingga kamupunsuci maka Aku akan menyucikan kamudari pada segala kekuatanmu dan daripada segala berhalamu.26Maka Aku akan mengaruniakankepadamu hati yang baru dan Aku akanmembubuh dalam dirimu suatu roh yangbaru maka Aku akan mengeluarkan hatibatu itu dari dalam tubuhmu lalu lalumengaruniakan kepadamu hati yanglembut.27Maka Aku akan membubuh Roh-Kudalam dirimu serta memberi kamumenurut jalan segala peraturan-Kudan kamu akan memeliharakan segalahukum-Ku serta melakukan dia.28Maka kamu akan duduk di tanahyang Kukaruniakan kepada segalanenek moyangmu dan kamu akan

Page 1320: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.29–33 194

menjadi kaum-Ku dan Aku akan menjadiTuhanmu.29Maka Aku akan menyelamatkan kamudari segala kecemaranmu maka Akuakan berfirman kepada gandum sertamenambahi dia dan tiada Kudatangkanbala kelaparan ke atasmu.30Maka Aku akan memperbanyakkansegala buah-buahan dan segala hasiltanah supaya jangan kamu dicela sebabbala kelaparan oleh segala bangsa.31Maka pada masa itu kamu kelak ingatakan segala kelakuanmu yang jahat dansegala perbuatanmu yang tiada baik dankamu akan membenci dirimu sendirioleh karena segala kejahatan dan segalakekejianmu.32Maka firman Tuhanku Allah ketahuilaholehmu bahwa bukannya oleh karenamuAku perbuat perkara ini hendaklah kamumalu dan beroleh aib oleh sebab segalakelakuanmu, hai kaum bani Israel.33Maka demikianlah firman TuhankuAllah, bahwa pada hari Aku menyucikankamu kelak dari pada segalakejahatanmu tatkala itu kelak Akuberi segala negerimu didudukki orang

Page 1321: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 36.34–38 195

dan segala tempat yang telah rusakakan dibangunkan pula.34Dan tanah yang telah rusak itu akandibajak pula sungguhpun yaitu telahjadi suatu kerusakkan di hadapan matasegala orang yang lalu lalang.35Sehingga kata orang bahwa tanahyang telah rusak ini telah jadi sekarangseperti taman Eden dan segala negeriyang telah rusak binasa dan rubuh itusekarang telah berkota dan didudukkiorang.36Barulah segala bangsa yang lagitinggal kelilingmu akan mengetahuibahwa Aku inilah Allah yang sudahmembangunkan pula segala tempatyang telah binasa dan telah menanambarang yang telah rusak bahwa AkulahAllah yang berfirman ini dan akulah akanmelakukan dia.37Maka demikianlah firman TuhankuAllah bahwa perkara ini boleh dipohonkanoleh kaum bani Israel kepada-Ku supayaKusampaikan kepadanya dan Aku akanmemperbanyakkan bilangan orangnyaseperti kawan kambing.38Adapun seperti kawan kambing akandikurbankan dan seperti kawan kambing

Page 1322: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.1–5 196

di Yerusalem pada masa hari rayademikian juga segala negeri yang telahrusak itu akan dipenuhi dengan manusiayang seperti kawan kambing banyaknyadan sekaliannya akan mengetahui bahwaAkulah Allah."

371Maka berlakulah tangan Allahatasku dibawanya aku keluar

oleh Roh Allah diturunkannya aku ditengah-tengah lembah maka penuhlahlembah itu dengan tulang-tulang orang2maka diberinya aku berjalan-jalankelilingnya maka terlalulah banyaktulang-tulang itu pada seluruh lembahdan semuanya terlalu kering.3Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, bolehkah segala tulangini hidup pula?" Maka sembahku: "YaAllah ya Tuhanku Engkaulah yang amatmengetahui."4Maka firman-Nya pula kepadaku:"Hendaklah engkau bernubuat akanhal segala tulang ini serta berkatakepadanya: Hai tulang-tulang yangkering dengarlah olehmu akan firmanAllah.5Demikianlah firman Tuhanku Allahkepada segala tulang ini: Bahwa Aku

Page 1323: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.6–10 197

akan memberi kamu bernyawa sehinggakamu hidup pula.6Maka Aku akan membubuh uratpadamu dan mendatangkan dagingkepadamu dan menutup kamu dengankulit dan memberi kamu bernyawasehingga kamu hidup dan kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah."7Lalu bernubuatlah aku seperti yangdifirmankan kepadaku maka sedang akubernubuat itu kedengaranlah suatu bunyidan bumi pun gempalah sehingga segalatulang bertemulah sama sendirinya.8Maka kulihat bahwa ada urat padanyadan dagingpun datanglah dan semuanyaditutup dengan kulit tetapi tiada iabernyawa.9Lalu firman-Nya kepadaku:"Bernubuatlah kepada angin bahkanbernubuatlah, hai anak Adam, sertaberkata kepada angin itu: Demikianlahfirman Tuhanku Allah: Marilah darikeempat mata angin, hai nyawa,bertiuplah kepada segala orang yangdibunuh ini supaya hidup pula."10Lalu bernubuatlah aku sepertiyang difirmankan-Nya kepadaku makadatanglah nyawa kepadanya sehingga

Page 1324: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.11–14 198

hiduplah sekaliannya serta berdiridengan kedua belah kakinya yaitu suatutentara yang amat besar.11Maka firman-Nya kepadaku: "Haianak Adam, adapun segala tulang iniialah segenap kaum bani Israel, makakatanya: Bahwa telah keringlah tulangkami dan putus harap kami dan kamitelah hilang sekali.12Sebab itu hendaklah engkaubernubuat serta berkata kepadanya:Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa Aku akan membukakan segalakuburmu dan membawa kamu naik daridalam segala kuburmu hai kaum-Kudan Aku akan membawa kamu ke tanahIsrael.13Maka kamu akan mengetahuibahwa Akulah Allah setelah sudahAku membukakan segala kuburmudan membawa kamu naik dari dalamkuburmu itu hai kaum-Ku.14Maka Aku akan membubuh Roh-Kudalam dirimu sehingga kamu akan hidupkelak dan kamu akan mendudukkankelak dan Aku akan mendudukkan kamudi tengahmu sendiri maka kamu akanmengetahui bahwa Akulah Allah yang

Page 1325: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.15–19 199

telah befirman dan melakukan yangdemikian, maka inilah firman Allah."15Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:16 "Adapun akan engkau, hai anakAdam, ambillah olehmu setuil kayusuratkanlah kepadanya bagi Yehuda danbagi segala bani Israel yang menahankandia dan ambillah setuil kayu yang lainsuratkanlah kepadanya bagi Yusuf yaitukayu Efraim dan bagi segenap kaumbani Israel yang menahankan dia.17Lalu rapatkanlah keduanya menjadisetuil supaya keduanya menjadi satudalam tanganmu.18Dan apabila segala orang kaummuberkata kepadamu: Tiadakah engkaumenyatakan kepada kami, apa artinyaitu19maka hendaklah engkau berkatakepadanya: Demikian firman TuhankuAllah bahwa aku akan mengambilkayu Yusuf yang ada pada tanganEfraim serta dengan segala suku baniIsrael yang menahankan dia dan Akuakan mempertemukan dia denganyang lain yaitu dengan kayu Yehudasehingga Kujadikan keduanya setuil dan

Page 1326: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.20–23 200

keduannya akan menjadi satu padatangan-Ku.20Maka kayu dua tuil yang telahengkau surat padanya itu akan ada padatanganmu di hadapan matanya.21Lalu katakanlah kepadanya,demikianlah firman Tuhanku Allah bahwaAku akan mengambil segala bani Israeldari antara segala bangsa yang telah iapergi kepadanya lalu menghimpunkandia dari segala pihak dan membawa diake tanahnya sendiri22dan Aku akan menjadikan semuanyasebangsa di tanah itu yaitu di atas segalagunung Israel dan seorang raja jugaakan berkerajaan atas sekaliannya dantiada lagi ia akan menjadi dua bangsadan sekali-kali tiada akan dibagi lagimenjadi dua kerajaan23maka tiada lagi ia akan menajiskandirinya dengan segala berhalanya ataudengan segala kebenciannya ataudengan barang sesuatu dari pada segalakesalahannya melainkan Aku akanmenyelamatkan dia dari dalam segalatempat kedudukkannya barang dimanaia telah berbuat dosa dan Aku akanmenyucikan dia demikian kelak ia akan

Page 1327: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.24–27 201

menjadi kaum-Ku dan Akupun menjadiTuhannya.24Maka hamba-Ku Daud akan menjadirajanya dan semuanya itu seorang sajagembalanya maka orang-orang itu akanmenurut halnya segala hukum-Ku sertamemeliharakan segala peraturan-Ku danmelakukan dia.25Maka sekaliannya akan duduk ditanah yang telah Kukaruniakan kepadahamba-Ku Yakub yang telah didudukkioleh segala nenek moyangmu makasekaliannya akan duduk di sana baikia baik anak cucu cicitnya sampaiselama-lamanya dan hamba-Ku Dauditu akan menjadi rajanya sampaiselama-lamanya.26Dan lagi Aku akan berjanji-janjiandengan orang itu yaitu perjanjian yangkejahatan yaitu akan menjadi suatuperjanjian yang kekal dengan orang-orang itu maka Aku akan menetapkandia serta memperbanyakkan diadan Aku akan menetapkan tempatkudus-Ku di tengah-tengahnya sampaiselama-lamanya.27Dan lagi tempat kedudukkan-Kuserta dengan orang-orang itu dan Aku

Page 1328: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 37.28–38.5 202

akan menjadi Tuhannya dan orang-orangitu akan menjadi kaum-Ku.28Dan segala bangsapun akanmengetahui bahwa Akulah Allah yangmenguduskan Israel setelah sudahtempat kudus-Ku tetap di tengah-tengahnya sampai selama-lamanya."

381Maka datanglah pula firmanAllah kepadaku demikian:

2 "Hai anak Adam, halakanlah mukamukepada Gog di tanah Magog yaituraja Rusy dan Mesekh dan Tubal lalubernubuat akan halnya3 serta berkata: Demikian firmanTuhanku Allah: Bahwa Akulah lawanmuhai Gog raja Rusy dan Mesekh dan Tubal4maka Aku akan memalingkan dikauserta membubuh kait kepada mulutmudan Aku akan membawa engkau keluarserta dengan segenap tentaramu dengankuda dan orang yang menunggang diasemuanya lengkap senjatanya yaitusuatu pasukan yang besar denganperisai dan selokong dan semuanyamemegang pedang.5Maka Persia dan Kusy dan Putpunsertanya semuanya berperisai danberketopong

Page 1329: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 38.6–9 2036dan Gomerpun dengan segalatentaranya dan Bet-Togarma pada ujungsebelah utara dengan segala tentaranyayaitu beberapa kaum sertamu.7Hendaklah engkau berlengkap bahkanlengkapkanlah dirimu baik engkau baiksegala pasukan yang telah berhimpunkepadamu dan hendaklah kiranyaengkau menjadi penghulunya.8Maka ada beberapa lama kemudianengkau akan dihukumkan makapada akhir zaman kelak engkauakan datang ke tanah yang telahdikembalikan dari pada pedang danyang telah dihimpunkan dari antarabeberapa bangsa di atas segala gunungIsrael yang senantiasa menjadi suatukerusakan itu tetapi sekarang yaitu telahdibawa keluar dari antara segala bangsadan sekaliannya akan duduk dengansentosa belaka.9Maka engkau akan turun seperti ributkedatanganmu dan seperti awan-awankelak engkau akan menudungi tanahini baik engkau baik segala tentaramudan beberapa bangsa yang menyertaiengkau.

Page 1330: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 38.10–13 20410Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa Aku akan menjadi kelakpada masa itu beberapa pikiran akanterbit dalam hatimu dan engkau akanmengupayakan upaya yang jahat.11Maka engkau akan berkata: BahwaAku hendak berangkat menyerang tanahyang kampungnya tiada berkota danAku akan mendatangi orang yang dalamaman dan yang duduk dengan sentosadan segala kedudukkannya tiada berkotadan tiada bersengkang atau berpintu12 supaya engkau merebut danmerampas dan supaya menaikkantanganmu atas segala tempat yang telahrusak tetapi sekarang didudukki orangdan atas kaum yang telah dihimpunkandari antara segala bangsa yang telahberoleh beberapa binatang dan hartabenda dan yang duduk dipusat bumi.13Maka Syeba dan Dedan dansegala saudagar Tarsis serta dengansegala anak singanya akan berkatakepadamu: Adapun kedatanganmuini hendak berbuat-buatkah engkaumenghimpunkan pasukanmu ini, hendakmerampaskah, hendak mengambil emasperakkah dan membawa pergi binatang

Page 1331: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 38.14–17 205

dan harta bendakah, dan hendakmengambil banyak rampasankah?14Sebab itu, hai anak Adam, hendaklahengkau bernubuat serta berkata kepadaGog: Demikianlah firman Tuhanku Allah:Bahwa pada masa kaum-Ku Israel itududuk dengan sentosanya masakanengkau tiada mengetahuinya.15Bahkan engkau akan datang daritempatmu yaitu dari ujung sebelah utarabaik engkau baik beberapa bangsapunsertamu semuanya menunggang kudasuatu pasukan yang besar dan tentarayang kuat.16Maka engkau akan mendatangikaum-Ku Israel itu seperti awan-awanakan menudungi tanah itu maka Akuakan jadi kelak pada akhir zamanbahwa Aku akan membawa engkau akanmenyerang tanah-Ku supaya diketahuioleh segala bangsa akan dikau setelahsudah Aku dikuduskan dalammu dihadapan mata orang-orang itu, hai Gog.17Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Engkaukah dia yang telah Akuberfirman akan halnya pada zamandahulu dengan lidah segala hamba-Kunabi-nabi Israel yang telah bernubuat

Page 1332: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 38.18–22 206

pada zaman itu beberapa tahun lamanyabahwa Aku akan membawa engkausupaya menyerang akan dia.18Maka akan jadi kelak pada masa itutatkala Gog akan mendatangi tanahIsrael maka berang-Ku akan naik kemuka-Ku, demikianlah firman TuhankuAllah.19Karena dengan cemburuan-Ku dandengan murka-Ku yang berapi-api Akutelah berfirman bahwa sesungguhnyapada masa itu akan jadi gempa yangbesar di tanah Israel20 sehingga segala ikan di laut dansegala burung di udara dan segalabinatang di hutan dan segala sesuatuyang melata di bumi dan segala manusiadi atas muka bumipun akan gementardi hadapan hadirat-Ku maka segalagunungpun akan runtuh dan segalatempat yang curampun akan rubuh dansegala tembokpun jatuh ke bumi.21Maka Aku akan memanggil kepadasegala saudaranya dengan pedang.22Maka Aku akan menghukumkandia dengan bala sampar dan dengandarah dan Aku akan menghujani dia dansegala tentaranya dan segala kaum yang

Page 1333: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 38.23–39.4 207

menyertai dia dengan hujan yang lebatdan dengan hujan batu yang besar-besarserta api dan belerang.23Dan Aku akan membesarkandiri-Ku dan menguduskan diri-Ku sertamenyatakan diri-Ku di hadapan matabeberapa bangsa maka sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah.

391Adapun akan engkau, haianak Adam, hendaklah engkau

bernubuat akan hal Gog serta berkata:Demikianlah firman Tuhanku Allah:Akulah lawanmu hai Gog raja Rusy danMesekh dan Tubal2maka Aku akan memalingkan dikaudan memimpin engkau serta membawaengkau baik dari ujung sebelah utarabahkan Aku akan membawa engkau naikke atas segala gunung Israel3maka busurmu kelak Aku palu daripada tangan kirimu dan segala anakpanahmu kelak Aku gugurkan dari padatangan kananmu.4Maka engkau akan rebah mati diatas segala gunung Israel baik engkaubaik sekalian tentaramu dan segalabangsa yang sertamu dan Aku akanmenyerahkan dikau akan makanan

Page 1334: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.5–9 208

segala burung yang buas-buas dari padasegala jenis dan kepada segala binatangdi hutan.5Maka engkau akan rebah kelakdi muka bumi karena Akulah yangberfirman ini, demikianlah firmanTuhanku Allah6Maka Aku akan menurunkan api keatas Magog dan ke atas segala orangyang duduk dengan sejahteranya dipulau-pulau maka sekaliannya akanmengetahui bahwa Akulah Allah.7Maka nama-Ku yang kudus itu kelakAku nyatakan di tengah-tengah kaum-KuIsrael dan tiada lagi Aku berikannama-Ku yang kudus itu dihinakan makasegala bangsa akan mengetahui bahwaAkulah Allah Yang Mahakudus di antaraorang Israel.8Bahwa perkara itu akan jadi danakan berlaku kelak, demikianlah firmanTuhanku Allah, maka hari itulah yangtelah Kufirmankan.9Maka segala orang yang duduk dalamsegala negeri Israel akan keluar dansegala senjata itu akan dibuatnya kayuapi lalu membakar dia yaitu segalaperisai dan selokong dan busur dan anak

Page 1335: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.10–13 209

panah dan lembing dan tombak makasekaliannya itu akan dibuat kayu apitujuh tahun lamanya10 sehingga tiada lagi diambilnyakayu api dari hutan atau ditebangdari rimba karena segala senjata ituakan akan dibuatnya kayu api makaia akan merampas segala orang yangdahulu merampas akan dia dan ia akanmenjarahi segala orang yang dahulumenjarahi dia, demikianlah firmanTuhanku Allah.11Maka pada hari itu akan jadi kelakbahwa Aku akan mengaruniakan kepadaGog suatu tempat pekuburan di antaraorang Israel yaitu lembah tempat orangberjalan pada sebelah timur tasik itusehingga jalan itu disekat bagi orangperjalanan maka di sanalah dikuburkanorang kelak akan Gog dan segenaptentara itu sehingga dinamai akan dialembah Hemon Gog.12Maka tujuh bulan lamanya kelakkaum bani Israel akan menguburkan diasupaya menyucikan tanah itu.13Bahkan segala orang di tanah ituakan menguburkan dia maka akan jadibagi orang-orang itu suatu nama pada

Page 1336: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.14–17 210

masa Aku dipermuliakan, demikianlahfirman Tuhanku Allah.14Maka orang-orang itu akanmengasingkan pula beberapa orangyang tetap dalam pekerjaan itu supayaia menjalani seluruh tanah itu akanmenguburkan orang perjalanan yang lagitinggal pada seluruh tanah itu supayamenyucikan dia maka ia akan mencaridemikian kemudian dari pada tujuhbulan itu.15Maka orang yang menjalani tanah ituakan berjalan-jalan dan apabila barangseorang melihat tulang manusia makahendaklah ia mendirikan suatu tandapada sisinya sehingga yaitu dikuburkandi lembah Hemon Gog oleh segala orangyang menguburkan.16Dan sebuah negeripun akan dinamaiHamona. Maka demikianlah kelak tanahitu akan disucikannya.17Adapun akan engkau, hai anak Adam,demikianlah firman Allah kepadamu:Katakanlah kepada burung dari padasegala jenis dan kepada segala binatangyang di hutan marilah kamu berhimpunberkerumunlah kamu dari segala pihakdatang kepada persembelihan-Ku yang

Page 1337: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.18–21 211

telah Kusembelih bagimu yaitu suatupersembelihan yang besar di atas segalagunung Israel supaya kamu makandaging dan minum darah18maka kamu akan makan dagingorang gagah-gagah dan minum darahsegala raja dunia ini dan domba jantandan anak-anak domba dan kambing danlembu semuanya binatang yang gemukdari Basan.19Maka kamu akan makan lemaksampai kenyang dan minum darahsampai mabuk dari pada persembelihanyang telah Kusembelih bagimu.20Maka pada meja-Ku kamu akandikenyangkan dengan beberapa kudadan kenaikkan dan dengan oranggagah-gagah dan dengan segala orangperang, demikianlah firman TuhankuAllah.21Maka Aku akan memasyhurkankemuliaan-Ku di antara segala bangsadan segala bangsa akan melihathukuman-Ku yang telah Kuputuskan danbekas tangan-Ku yang telah Kuletakkanatasnya.

Page 1338: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.22–26 21222Maka kaum bani Israelpun akanmengetahui bahwa Akulah TuhanmuAllah mulai dari pada hari itu.23Dan segala bangsapun akanmengetahui bahwa kaum baniIsrael itu telah ditawani oleh karenakejahatan sebab sekaliannya telahmendurhaka kepada-Ku sehinggaKulindungkan muka-Ku dari padanyamaka Kuserahkanlah akan dia ke tangansegala musuhnya sehingga sekaliannyarebah mati dimakan pedang.24Maka aku telah berlaku kepadanyasekadar segala kecemarannya dansegala kesalahannya dan Aku telahmelindungkan muka-Ku dari padanya.25Sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah akan sekarang Akuhendak mengembalikan bani Yakub yangtertawan itu serta mengasihani segenapkaum bani Israel dan Aku akan menaruhcemburuan oleh karena nama-Ku yangkudus.26Maka orang-orang itu akanmenanggung malunya dan segalakesalahan yang telah diperbuatnyakepada-Ku apabila orang-orang itu duduk

Page 1339: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 39.27–40.1 213

dengan sentosa di tanahnya sendiri danseorangpun tiada mengejutkan dia.27Setelah sudah Aku mengembalikandia dari antara segala bangsa sertamenghimpunkan dia dari tanah segalamusuhnya sehingga Aku dikuduskandalam orang-orang itu di hadapan matabeberapa bangsa.28Maka sekaliannya akan mengetahuibahwa Akulah Tuhannya Allah pada halAku telah memindahkan dia kepadasegala bangsa dengan tertawan dansudah menghimpunkan dia pula ketanahnya sendiri dan seorangpun tiadaAku akan meninggalkan dosanya tiadajuga Aku akan melindungkan muka-Kudari padanya lagi29karena Aku telah mencurahkanRoh-Ku atas kaum bani Israel itu,demikianlah firman Tuhanku Allah."

401Maka pada tahun yang keduapuluh lima dari pada masa kami

tertawan itu pada permulaan tahunpada sepuluh hari bulan yaitu padatahun yang keempat belas dari padamasa negeri itu kalah maka pada hariitu juga berlakulah tangan Allah ataskudibawanya akan daku ke sana.

Page 1340: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.2–5 2142Maka dalam segala penglihatan daripada Allah itu dibawanya akan dakuke tanah Israel diturunkannya ke atasgunung yang amat tinggi maka di atasgunung itu seolah-olah bangunan negeripada sebelah selatan.3Maka dibawanya akan daku ke sanamaka adalah seorang yang sepertitembaga rupanya serta memegang talirami dan buluh pengukur maka iapunberdirilah di pintu gerbang.4Maka kata orang itu kepadaku: "Haianak Adam, lihatlah dengan matamudan dengarlah dengan telingamu danperhatikanlah segala sesuatu yangakan kutunjukkan kepadamu karenaengkau dibawa kemari ini supayakutunjukkan kepadamu kemudiannyatakanlah kepada kaum bani Israelsegala penglihatanmu itu."5Bahwa adalah suatu tembok di luarrumah itu berkeliling dan pada tanganorang itu ada buluh pengukur yangenam hasta panjangnya maka tiap-tiaphasta itu sehasta sepelempap makadiukurnyalah bangunan itu lebarnyaseukuran dan tingginya seukuran.

Page 1341: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.6–12 2156Kemudian pergilah ia ke pintu gerbangyang menghadap ke timur lalu naiktangganya maka diukurnya bandul pintuitu seukuran lebarnya dan bandul pintuyang lain itupun seukuran lebarnya.7Maka segala bilik pengawal ituseukuran panjangnya dan seukuranlebarnya dan antara tiap-tiap satu bilikitu lima hasta jaraknya dan bandul pintudekat serambi pintu gerbang arah kerumah itupun seukuran lebarnya.8Maka diukurnya serambi pintu gerbangarah ke rumah yaitu seukuran juga.9Kemudian diukurnya serambi pintugerbang delapan hasta dan keduajenangnya dua hasta maka serambipintu gerbang itulah arah ke rumah.10Adapun segala bilik pengawal padapintu gerbang sebelah timur itu tiga-tigasebelah menyebelah maka ketiganyasama besarnya dan segala jenangnyapunsama besar sebelah menyebelah.11Maka diukurnya besar buka pintugerbang yaitu sepuluh hasta dan pintuitu tiga belas hasta panjangnya12maka di hadapan tiap-tiap bilikpengawal itu ada tepinya sehastasebelah menyebelah dan segala bilik

Page 1342: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.13–17 216

pengawal enam hasta lebarnya sebelahmenyebelah.13Maka diukurnya pintu gerbang itudari pada atap bilik pengawal yangsebelah pada atap bilik pengawal yangsebelahnya yaitu dua puluh lima hastalebarnya pintu tentang pintu.14Dan lagi diperbuatnya beberapa tiangenam puluh hasta panjangnya makahalaman itu sampailah ke tiang padakeliling pintu gerbang.15Maka dari muka pintu yang memberimasuk sampai ke serambi pintu gerbangyang sebelah dalam itu lima puluh hastapanjangnya.16Maka pada segala bilik pengawalada tingkap mati demikian jugapada tiangnya sebelah dalam pintugerbang itu berkeliling dan pada segalalingkunganpun maka segala tingkap ituada berkeliling pada sebelah dalam danpada segala tiang itu rupa pohon korma.17Kemudian dibawanya akan dakuke halaman yang di luar maka adalahbeberapa bilik dan suatu hamparan batudiperbuat bagi halaman itu berkelilingmaka bilik itu ada tiga puluh buah padahamparan batu itu.

Page 1343: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.18–23 21718Adapun hamparan batu itu pada kirikanan pintu gerbang sama panjangnyadengan pintu gerbang yaitu hamparanbatu sebelah bawah.19Kemudian diukurnya lebarnya darihadapan pintu gerbang sebelah bawahhingga sampai ke hadapan halamansebelah dalam yaitu seratus hasta arahke timur dan arah ke utara.20Maka akan pintu gerbang halamansebelah luar yang menghadap ke utaraitu diukur pula panjangnya dan lebarnya.21Adapun bilik pengawalnya negeri-negeri sebelah menyebelah dan segalatiangnya dan lengkungannyapun samaukurannya dengan pintu yang pertamayaitu lima puluh hasta panjangnya dandua puluh lima hasta lebarnya.22Maka segala tingkapnya danlengkungannya dan pohon kormanyapunsama ukurannya dengan pintu yangmenghadap ke timur maka orang masukke pintu itu naik tangga tujuh tingkat dansegala lengkungan itu ada dimukanya.23Maka pada halaman sebelah dalamada pintu gerbang bertentangan denganpintu yang lain baik pada sebelah utarabaik pada sebelah timur maka diukurnya

Page 1344: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.24–29 218

dari pada suatu pintu sampai kepadasuatu pintu seratus hasta jauhnya.24Maka dibawanya akan daku kesebelah selatan maka ada pula pintugerbang arah ke selatan maka diukurnyasegala tiangnya dan lengkungnya samaseperti ukuran yang dahulu itu.25Maka ada beberapa tingkap padanyadan pada segala lengkungannyaberkeliling seperti tingkap yang dahuluitu maka panjangnya lima puluh hastadan lebarnya dua puluh lima hasta.26Maka jikalau masuk pintu itunaik tangga tujuh tingkat dan segalalengkunganpun ada di hadapannya makaada pula pohon korma pada segalatiangnya sebelah menyebelah.27Dan pada halaman sebelah dalamada pintu gerbang pula arah ke selatanmaka diukurnya dari pada suatu pintusampai kepada suatu pintu arah keselatan seratus hasta jauhnya.28Kemudian dibawannya akan daku kehalaman sebelah dalam dari pada pintugerbang sebelah selatan diukurnya pintuselatan itu seperti ukuran itu juga29dan segala bilik pengawal dantiangnya dan lengkungannyapun seperti

Page 1345: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.30–34 219

ukuran itu juga dan ada beberapa tingkappadanya dan pada lengkungannyapunberkeliling maka panjangnya lima puluhhasta dan lebarnya dua puluh lima hasta.30Maka kelilingnya ada beberapalengkungan dua puluh lima hastapanjangnya dan lima hasta lebarnya31dan segala lengkungannya itumenghadap ke halaman sebelah luardan pada segala tiangnya ada pohonkorma dan jika orang masuk pintu itunaik tangga delapan tingkat.32Maka dibawanya akan daku masukke dalam halaman sebelah dalam itumenuju ke timur maka diukurnya pintugerbang itu seperti ukuran itu juga33maka sebelah bilik pengawalnyadan segala tiangnya dan segalalengkungannyapun seperti ukuran itujuga dan ada beberapa tingkap padanyadan pada segala lengkungannya makayaitu lima puluh hasta panjangnya dandua puluh hasta lebarnya.34Maka segala lengkungannyamenghadap ke halaman sebelah luarmaka pada segala tiangnya ada pohonkorma sebelah menyebelah dan jikalau

Page 1346: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.35–40 220

masuk pintu itu naik tangga delapantingkat.35Maka dibawanya akan daku ke pintuutara diukurnya akan dia seperti ukuranitu juga36baik segala bilik pengawal baik segalatiangnya baik segala lengkungannyamaka ada beberapa tingkat pula padanyaberkeliling maka panjangnya lima puluhhasta dan lebarnya dua puluh lima hasta.37Maka segala tiangnya menghadap kehalaman sebelah luar dan pada segalatiangnya ada pohon korma sebelahmenyebelah dan masuk pintu itu naiktangga delapan tingkat.38Maka dekat tiang pintu gerbangitu ada sebuah bilik yang berpintu disanalah kurban bakaran dibasuh orang.39Maka dalam serambi pintu gerbangitu ada dua meja sebelah menyebelahbagi memilih kurban bakaran dankurban karena dosa dan kurban karenakesalahanpun di atasnya.40Maka pada sebelah luar dekat tanggadi muka pintu arah ke utara ada lagidua meja dan pada sebelah sana dekatserambi pintu gerbang ada dua meja.

Page 1347: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.41–46 22141 Jadi empat-empat meja sebelahmenyebelah pada sisi pintu gerbangsemuanya delapan meja bagi memilihkurban di atasnya.42Maka akan kurban bakaran adaempat meja dari pada batu yang dipahattengah dua hasta panjangnnya dantengah dua hasta lebarnya dan sehastatingginya maka di atasnya itu diletakkanorang segala perkakas bagi memilihkurban bakaran dan kurban sembelihan.43Maka dari pada kait yang sepelempappanjangnya itu terpasanglah padasebelah dalam berkeliling dan dagingkurban itu ada di atas segala meja itu.44Maka pada sebelah luar pintu dalamitu ada beberapa bilik di halaman sebelahdalam bagi segala orang yang menyanyiyaitu pada sisi pintu utara maka segalabilik itu menghadap ke selatan dansebuah bilik pada sisi pintu timur yangmenghadap ke utara.45Maka katanya kepadaku: "Bahwabilik yang menghadap ke selatan inilahbagi segala imam yang memeliharakanpegangan rumah itu.46Dan bilik yang menghadap keutara itulah bagi segala imam yang

Page 1348: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 40.47–41.2 222

memeliharakan pegangan tempatkurban yaitulah segala bani Zadok daripada suku Lewi yang menghampirihadirat Allah supaya melayani dia."47Maka diukurnya halaman itu seratushasta panjangnya dan seratus hastalebarnya empat persegi dan tempatkurban itu ada di hadapan rumah itu.48Maka dibawanya akan daku keserambi rumah itu diukurnya keduajenang serambi itu lima hasta sebelahmenyebelah dan lebar pintu itu tigahasta sebelah menyebelah.49Maka serambi itu dua puluh hastapanjangnya dan sebelas hasta lebarnyayaitu dekat tangga yang orang baikhendak masuk maka pada sisi jenang ituada dua tiang sebelah menyebelah.

411Maka dibawanya akan dakuke Kaabah diukurnya jenang

itu enam hasta lebarnya sebelahmenyebelah itulah lebar kemah.2Maka besar buka pintu itu sepuluhhasta dan kiri kanan pintu lima hastasebelah menyebelah maka diukurnyapanjangnya empat puluh hasta danlebarnya dua puluh hasta.

Page 1349: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 41.3–7 2233Kemudian masuklah ia ke dalamdiukurnya kedua jenang pintu dua hastadan pintu itu enam hasta dan buka pintutujuh hasta.4Maka diukurnya panjangnya duapuluh hasta dan lebarnya dua puluhhasta di hadapan kaabah maka katanyakepadaku: "Bahwa inilah tempat yangmaha kudus."5Kemudian diukurnya tembok rumahitu enam hasta tebalnya maka segalabilik tepi tembok itu empat hastalebarnya pada keliling rumah itu padasegala pihak.6Adapun segala bilik tepi tembok itutiga tingkat satu di atas satunya tigapuluh sederet maka yaitu datang kedinding yang ada pada rumah itu bagisegala bilik tepi tembok berkelilingsupaya termasuk padanya dan jangantermasuk pada tembok rumah itu.7Maka segala bilik tepi tembok itumakin ke atas makin lebarnya karenarumah itu dikelilingnya makin ke atassebab itu rumah itu sama lebarnyasampai ke atas maka demikianlah orangbaik dari pada tingkat yang sebelah

Page 1350: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 41.8–12 224

bawah terus ketingkat yang tengahsampai ke tingkat yang di atas.8Maka kulihat pula ada suatu tapakyang tinggi pada rumah itu berkelilingdan kaki tembok segala bilik tepi tembokitu genap seukuran yaitu enam hastabesar.9Adapun tembok bagi segala biliktepi tembok yang di luar itu lima hastatebalnya dan yang tinggal kosong yaitutempat segala bilik tepi tembok yangada pada rumah itu.10Dan di antara segala bilik ada duapuluh hasta jaraknya keliling rumah itupada segala pihak.11Dan pintu-pintu bilik tepi tembok itumenghadap tempat yang ditinggalkanitu satu pintu menghadap ke utara dansatu pintu menghadap ke selatan makatempat yang tinggal kosong itu limahasta lebarnya berkeliling.12Maka bangunan tembok tentangtempat yang lapang pada sebelahbarat yaitu tujuh puluh hasta lebarnyadan tembok itu lima hasta tebalnyaberkeliling dan panjangnya sembilanpuluh hasta.

Page 1351: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 41.13–18 22513Maka diukurnya rumah itu seratushasta panjangnya dan tempat lapangserta dengan bangunan tembokdan tebalnya itupun seratus hastapanjangnya14dan lagi lebar muka rumah sertadengan tempat lapang pada sebelahtimur itupun seratus hasta.15Maka diukurnya bangunan tentangtempat lapang yang di belakangnya sertadengan ujungnya sebelah menyebelahseratus hasta panjangnya dan lagikaabah sebelah dalam dan segalaserambi halaman dan segala bandul dansegala tingkap yang mati.16Dan segala anjung keliling pada tigatingkatnya tentang bandul dilapiskandengan papan berkeliling dan dari bawahsampai ke tingkap17maka segala tingkap itu mati makadiukurnya tempat lapang di atas pintuhingga sampai ke rumah sebelah dalamdan sebelah luarpun dan pada segenaptembok berkeliling luar dalam.18Adapun perbuatannya itu denganrupa beberapa kerub dan pohon kormamaka pohon korma itu berselang-selang

Page 1352: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 41.19–24 226

dengan segala kerub dan pada tiap-tiapkerub itu dua mukanya19 sehingga muka manusia menghadappohon korma yang sebelah dan mukaanak singa menghadap pohon kormasebelahnya demikianlah perbuatannyapada segenap rumah itu berkeliling.20Maka dari pada tapak hingga sampaike atas pintu ada diperbuatkan beberapakerub dan pohon korma demikianlahdinding kaabah itu.21Adapun akan kaabah itu jenangpintunya empat persegi dan akan mukatempat kudus sama rupanya sepertirupa kaabah.22Maka tempat kurban itu dari padapapan tiga hasta tingginya dan dua hastapanjangnya maka segala penjurunyadan panjangnya dan dindingnyapun daripada papan maka katanya kepadaku:"Bahwa inilah meja yang di hadapanhadirat Allah."23Maka pada kaabah dan pada tempatkudus itu ada dua pintu.24Maka masing-masing pintu ituberdaun dua yaitu daun yang berputarpada satu pintu dua daunnya dan padalain pintupun dua daunnya.

Page 1353: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 41.25–42.4 22725Maka diperbuatkan padanya yaitupada pintu kaabah itu beberapa kerubdan pohon korma sama seperti yangdiperbuatnya pada dindingnya dan lagi dimuka serambi sebelah luar ada beberapabatang kayu yang tebal.26Maka pada sisi serambi itu adatingkap mati dan pohon korma sebelahmenyebelah maka demikianlah segalabilik tepi tembok rumah itu dan segalabenang kayu yang tebal.

421Kemudian dibawanya aku keluarke halaman sebelah luar menuju

ke utara dibawanya akan daku masuk kedalam bilik yang bertentangan dengantempat lapang dan yang bertentangandengan bangunan pada sebelah utara.2Maka pintu sebelah utara ada padabujur rumah yang seratus hasta itu danlintangnya lima puluh hasta.3Maka bertentangan dengan tempatlapang dua puluh hasta di halamansebelah dalam dan bertentangan denganhamparan batu di halaman sebelah luarada anjung tentang anjung pada tingkatyang ketiga.4Maka di hadapan segala bilik itu adasuatu jalan sepuluh hasta lebarnya

Page 1354: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 42.5–10 228

dan di sebelah dalam suatu jalan pulasehasta lebarnya dan segala pintunyamenghadap ke utara.5Maka segala bilik sebelah atas kurangpanjangnya karena anjung-anjung itumakin ke dalamnya lebih dari padatingkat yang di bawah dan yang ditengah dalam bangunan itu.6Karena yaitu bertingkat tiga dan tiadabertiang seperti tiang pada halamansebab itu tingkat yang di atas itu lebihsempit dari pada yang di bawah danyang di tengah dari pada bumi.7Maka pagar tembok yang diluar padalintang segala bilik arah ke halamanyang di sebelah luar di hadapan segalabilik yaitu lima puluh hasta panjangnya.8Karena segala bilik yang di dalamhalaman sebelah luar itu lima puluhhasta lintangnya dan di muka kaabahseratus hasta bujurnya.9Dan dari bawah segala bilik inilahorang masuk pada sebelah timurnyadatang dari halaman sebelah luar.10Maka ada pula beberapa bilik padapagar tembok halaman yang menuju ketimur yaitu di muka tempat lapang dandi muka bangunan itu.

Page 1355: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 42.11–14 22911Maka jalan yang di hadapannyaitupun seperti rupa jalan pada segalabilik yang menghadap ke utara makabujurnya dan lintangnya pun samadan tempat masuk keluarpun samaperbuatannya dan sama pintunya.12Dan seperti segala pintu bilik-bilikyang menghadap keselatan demikianjuga suatu pintu pada ujung jalan yaitujalan berbetulan dengan pagar temboksebelah timur tatkala orang masuk.13Kemudian katanya pula kepadaku:"Bahwa segala bilik sebelah utara dansegala bilik sebelah selatan yang dimuka tempat lapang itu yaitulah segalabilik yang kudus tempat segala imamyang menghampiri Allah akan makansegala persembahan yang maha kudusmaka di sanalah orang-orang itu akanmenaruh segala persembahan yangmaha kudus dan persembahan makanandan kurban karena dosa dan kurbankarena kesalahan karena tempat itukudus adanya.14Maka akan segala imam setelahsudah masuk ke dalam jangan lagiia keluar dari tempat kudus kehalaman sebelah luar kalau sebelum

Page 1356: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 42.15–20 230

ditinggalkannya dahulu segala pakaianyang dipakainya pada melayan karenayaitu kudus adanya maka hendaklah iamemakai pakaian yang lain baru bolehia menghampiri segala perkara orangbanyak."15Setelah selesailah ia dari padamengukur rumah yang sebelah dalammaka dibawanya aku keluar dari padapintu gerbang yang menghadap ke timurlalu diukurnya berkeliling.16Maka diukurnya pada sebelah timurdengan buluh pengukur itu yaitu limaratus pegukuran dari pada buluh pegukuritu berkeliling.17Maka diukur pula pada sebelah utarayaitu lima ratus pengukur dari padabuluh pengukur itu berkeliling.18Maka diukurnya pada sebelah selatanyaitu lima ratus pengukur dari padabuluh pengukur.19Lalu baliklah ia ke sebelah baratdiukurnya lima ratus pengukur denganbuluh pengukur itu.20Maka diukurnya pada keempatpihak mata angin maka kelilingnyaada pagar tembok lima ratus pengukurpajangnya dan lima ratus lebarnya akan

Page 1357: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.1–6 231

menceraikan antara yang kudus denganyang kebanyakkan.

431Setelah itu maka dibawanya akuke pintu gerbang yaitu ke pintu

yang menghadap sebelah timur2maka datanglah kemuliaan AllahTuhan bani Israel dari sebelah timuradapun bunyi suaranya seperti bunyi airyang banyak dan bumipun bercahayalaholeh kemuliaan-Nya.3Maka yaitu seperti rupa penglihatanyang telah kulihat yaitu sepertipenglihatan yang telah kulihat tatkalaaku datang supaya membinasakannegeri bahkan segala penglihatan ituseperti penglihatan yang telah kulihatdekat sungai Kebar maka sujudlah akudengan mukaku ke bumi.4Maka kemuliaan Allah itu masuklahke dalam rumah dari pada pintu yangmenghadap ke timur.5Maka oleh Roh diangkatnya akan dakudibawanya ke halaman sebelah dalammaka kemuliaan Allah itu memenuhilahrumah itu.6Maka kudengarlah suara orangberkata-kata kepadaku dari dalam

Page 1358: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.7–9 232

rumah dan ada seorang berdiri padasisiku.7Maka kata-Nya kepadaku: "Hai anakAdam, inilah tempat arasy-Ku dantempat tapak kaki-Ku yaitu tempat Akuakan duduk di tengah-tengah segalabani Israel sampai selama-lamanyamaka kaum bani Israel itu tiada akanmenajiskan nama-Ku yang kudus itu lagibaik orang-orang itu baik segala rajanyadengan zinanya atau dengan bangkaisegala rajanya pada tempatnya yangtinggi-tinggi.8Pada hal dibubuhnya bandulnya padasisi bandul-Ku dan jenang pintunyapada sisi jenang pintu-Ku sehinggapagar tembok saja yang menceraikanantara Aku dengan orang-orang itudan nama-Ku yang kudus itu telahdinajiskannya oleh segala kekejian yangtelah diperbuatnya sebab itu Aku telahmembinasakan dia dengan murka-Ku.9Akan sekarang hendaklah iamenjauhkan zinahnya dan segalabangkai rajanya itu dari pada-Ku niscayaAku akan duduk di tengah-tengahnyasampai selama-lamanya.

Page 1359: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.10–13 23310Maka akan engkau, hai anak Adam,tunjukkanlah rumah itu kepada kaumbani Israel supaya ia malu sebab segalakejahatannya dan biar diukurnya toladanitu.11Maka jikalau orang-orang itu malusebab segala perbuatannya itu bolehlahengkau memberi tahu kepadanya ruparumah itu dan perbuatannya dan segalatempat masuk keluaran dengan segalarupanya dan segala perbuatannyadengan segala rupanya dan segalahukumnya suratkanlah dia di hadapanmatanya supaya dipeliharakannyasegenap toladannya dan segalaperbuatannya sehingga diperlakukannyaakan dia.12Maka inilah hukum rumah itu yaitusegenap sempadannya berkeliling diatas kemuncak gunung itu akan menjadimaha kudus. Bahwa inilah hukum rumahitu."13Bahwa inilah ukuran tempat kurbandengan hasta (adapun hasta itu sehastasepelempap) maka tapaknya sehastatingginya dan sehasta lebarnya dancibingnya pada tepinya berkelilingsejengkal inilah kaki tempat kurban.

Page 1360: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.14–19 23414Maka tapak yang dibumi itu sampaike birai yang di bawah dua hasta danlebarnya sehasta dan dari birai yangkecil sampai kebirai yang besar empathasta dan lebarnya sehasta.15Maka tempat kurban yang di atasempat hasta dan dari dapur tempatkurban ke atas hendaklah ada empattanduk.16Adapun dapur tempat kurban itu duabelas hasta panjangnya dan dua belashasta lebarnya empat persegi.17Maka birai itu empat belas hastapanjangnya dan empat belas hastalebarnya empat persegi dan tepinyaberkeliling tengah hasta dan tapaknyasehasta berkeliling dan tingginyamenghadap ke timur.18Maka katanya kepadaku: "Haianak Adam, demikianlah firmanTuhanmu Allah: Bahwa inilah segalaperaturan tempat kurban pada masadiperbuat orang akan dia supayadipersembahkannya kurban bakarandi atasnya serta memercikkan darahkepadanya.19Maka akan segala imam orangLewi yang dari pada bani Zadok yang

Page 1361: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.20–23 235

menghampiri aku supaya melayaniaku hendaklah engkau berikan seekoranak lembu akan kurban karena dosa,demikianlah firman Tuhanmu Allah.20Maka hendaklah engkau ambildari pada darahnya lalu mencolekkankepada keempat tanduknya dan kepadakeempat penjuru birai dan kepadatepinya berkeliling demikianlah kamuakan menyucikan dia dan mengadakanperdamaian karenanya.21Maka hendaklah engkau ambil pulalembu kurban karena dosa itu makahendaklah dibakarnya pada tempat yangtertentu di rumah itu yaitu di luar tempatkudus.22Maka pada hari yang keduahendaklah engkau mempersembahkanseekor kambing jantan yang tiadabercacat akan kurban karena dosa danhendaklah tempat kurban itu disucikanorang seperti yang telah disucikannyadengan lembunya.23Setelah sudah engkau menyucikandia maka hendaklah engkaumempersembahkan seekor anaklembu yang tiada bercacat dan seekordomba jantan yang tiada bercacat.

Page 1362: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 43.24–44.1 23624Maka hendaklah engkaumenghadapkan ke hadiratAllah dan segala imam akanmenghamburkan garam kepadanya lalumempersembahkan dia kepada Allahakan kurban bakaran.25Maka tujuh hari lamanya hendaklahengkau menyediakan seekor kambingpada tiap hari akan kurban karenadosa dan lagi orang-orang itu akanmenyediakan seekor anak lembudan seekor domba jantan yang tiadabercacat.26Maka tujuh hari lamanya hendaklahia mengadakan perdamaian karenatempat kurban itu serta menyucikan diamaka demikianlah kelak dikuduskannyaakan dia.27Setelah digenapinya segala hari itumaka akan jadi kelak pada hari yangkedelapan dan kemudian dari padaitu hendaklah segala imam membuatkurban bakaranmu di atas tempatkurban itu dan kurban perdamaianpunmaka Aku akan berkenan akan kamu,demikianlah firman Tuhanmu Allah."

441Kemudian dibawanya kembaliaku dari pada jalan pintu tempat

Page 1363: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.2–5 237

kurban yang di luar yang menghadap ketimur maka pintu itu telah tertutup.2Maka firman Allah kepadaku: "Bahwapintu ini telah tertutup dan tiada akandibuka lagi seorangpun tiada akanmasuk dari pada sebab Allah Tuhan baniIsrael itu telah masuk dari padanyaitulah sebabnya ia tertutup.3Adapun akan raja itu ialah akanduduk di sana dengan pangat rajasupaya makan roti di hadapan hadiratAllah maka ia akan masuk dari sebelahserambi pintu itu lalu keluar dari padajalan itu juga."4Kemudian dibawanya akan daku jalapintu utara ke hadapan rumah itu makakulihat bahwasanya kemuliaan Allahmemenuhilah rumah Allah lalu sujudlahaku dengan mukaku ke bumi.5Maka firman Allah kepadaku: "Haianak Adam, perhatikanlah olehmu danlihatlah dengan matamu dan dengarlahdengan telingamu akan segala sesuatuyang Aku firmankan kepadamu dari halsegala peraturan rumah Alah dan segalahukumnya dan perhatikanlah segalatempat orang masuk rumah itu dan

Page 1364: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.6–9 238

segala tempat orang keluar dari tempatkudus.6Hendaklah engkau berkata kepadaorang durhaka itu yaitu kepada kaumbani Israel: Demikianlah firman TuhanmuAllah:7Hai kaum bani Israel cukuplah sudahsegala kekejianmu padahal kamu telahmembawa masuk beberapa orangkeluaran yang tiada bersunat hatinyadan tiada bersunat tubuhnya sehinggaia ada dalam tempat kudusku akanmenajiskan dia yaitu rumah-Ku padamasa kamu mempersembahkan roti-Kudan lemak dan darahpun dan diubahkanperjanjian-Ku sehingga menambahikekejianmu.8Maka tiada juga kamu memeliharakanpegangan segala benda-Ku yang kudusitu melainkan kamu telah menentukanbagi dirimu beberapa orang akanmemeliharakan pegangan tempat kudusitu.9Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Bahwa dari pada segala orangkeluaran yang tiada bersunat hatinya dantiada bersunat tubuhnya itu seeorangpuntiada akan masuk tempat kudus-Ku

Page 1365: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.10–13 239

yaitu dari pada segala orang keluaran diantara segala bani Israel.10Tetapi segala orang Lewi yang telahmenjauhkan dirinya dari pada-Ku padamasa orang Israel telah sesat yang telahsesat dari pada-Ku supaya mengikutberhalanya maka ialah yang akanmenanggung kejahatannya.11Tetapi orang-orang itu akan menjadipelayan dalam tempat kudus-Ku sertamenanggung segala pintu rumah danmelayan di dalam rumah maka ia akanmemilih kurban bakaran dan kurbansembelihan akan kaum itu serta berdiridi hadapannya akan melayani dia.12Maka oleh karena orang-orang itutelah melayani dia di hadapan segalaberhalanya sehingga mendatangkankejahatan kepada kaum bani Israelsebab itu Aku telah menaikkan tangan-Ku ke atasnya dan ia akan menanggungkejahatannya itu, demikianlah firmanTuhanku Allah.13Maka tiada boleh orang-orang itumenghampiri Aku supaya membuatpekerjaan imam bagi-Ku ataumenghampiri benda-Ku yang kudusatau benda-Ku yang maha kudus

Page 1366: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.14–17 240

itu melainkan sekaliannya akanmenanggung malunya dan segalakekejian yang telah diperbuatnya.14Maka Aku akan menentukan dia akanmemeliharakan pegangan rumah ituakan membuat segala pekerjaannya dansegala sesuatu yang patut diperbuatdalamnya.15Tetapi segala imam orang Lewiyang dari pada bani Zadok yang telahmemeliharakan pegangan tempatkudus-Ku tatkala bani Israel telah sesatdari pada-Ku ialah akan menghampirisupaya melayani Aku dan ialah akanberdiri di hadapan hadirat-Ku akanmempersembahkan kepada-Ku lemakdan darah, demikianlah firman TuhankuAllah16Maka orang-orang itu akan masukke dalam tempat kudus-Ku danmenghampiri meja-Ku akan melayaniAku dan ialah akan memeliharakanpegangan-Ku.17Maka akan jadi kelak apabilaorang-orang itu masuk pintu halamansebelah dalam hendaklah ia memakaipakaian kain katan maka kain buludomba tiada akan dikatakan padanya

Page 1367: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.18–22 241

tatkala ia melayan sebelah dalam segalapintu halaman sebelah dalam dan dalamrumah itu.18Maka hendaklah ia memakaidestar dari pada kain katan dikepalanya dan seluar kain katan padapinggangnya maka jangan ia mengikatpinggangnya dengan barang sesuatuyang mengeluarkan peluh.19Dan apabila ia keluar ke halamansebelah luar yaitu ke halaman sebelahluar mendapatkan orang banyak makahendaklah ditinggalkannya segalapakaiannya yang dipakainya akanmelayan lalu disimpankannya dalamsegala bilik yang kudus maka hendaklahdikenakannya pakaian yang lain supayajangan dikuduskannya orang banyak itudengan pakaiannya.20Maka jangan dicukurnya kepalanyadan jangan dibiarkannya rambutnyamenjadi panjang maka hendaklahdigunting saja kepalanya.21Dan seorang imampun jangan minumair anggur tatkala masuk ke halamansebelah dalam.22Dan jangan diperistrikannyaperempuan janda atau perempuan yang

Page 1368: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.23–26 242

telah diceraikan melainkan hendaklahdiperistrikannya anak dara dari padaketurunan kaum bani Israel atauperempuan jandapun boleh jikalau jandaimam.23Maka hendaklah diajarnya kaum-Kumembedakan antara yang kudus denganyang kebanyakkan dan membedakanantara yang najis dengan yang suci.24Maka hendaklah ia menjadi hakimdalam barang suatu bicara danhendaklah ia memutuskan hukumseperti segala hukum-Ku dan hendaklahia memeliharakan segala hukum dansegala peraturan-Ku pada segala hariraya yang tertentu dan hendaklah iamenguduskan segala hari perhentian-Ku.25Maka janganlah ia menghampirimayat sehingga menajiskan dirinyamaka karena bapanya atau ibuya atauanaknya laki-laki atau perempuan ataukarena saudara laki-laki atau saudaraperempuan yang belum berlaki bolehjuga ia menajiskan dirinya.26Setelah sudah ia disucikan makahendaklah dibilang baginya tujuh harilagi.

Page 1369: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.27–30 24327Maka pada hari ia masuk pulake dalam tempat kudus ke halamansebelah dalam supaya melayan dalamtempat kudus itu maka hendaklah iamempersembahkan kurban karenadosanya, demikianlah firman TuhankuAllah.28Maka orang-orang itu akan berolehsuatu pusaka bahkan Akulah pusakanyamaka janganlah kamu memberikepadanya barang sesuatu milik diantara orang Israel karena Akulahmiliknya.29Adapun persembahan makanan dankurban karena dosa dan kurban karenakesalahan itulah akan makanannya dansegala sesuatu yang ditentukan akanbiasa di antara orang Israel itu akanmenjadi bagian.30Dan segala buah bungaran dari padasegala sesuatu dan segala persembahanjolangan dari pada segala sesuatu diantara segala persembahan jolanganmuitupun akan menjadi bagian imamdan yang sulung dari pada adonanmuhendaklah engkau beri kepada imamsupaya berkat dikekalkan atas rumahmu.

Page 1370: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 44.31–45.4 24431Maka janganlah imam-imam itumakan barang sesuatu bangkai ataubarang sesuatu barang atau binatangyang telah dicarik oleh binatang buas."

451 "Adapun apabila kamu membagitanah itu akan menjadi pusakamu

hendaklah kamu mempersembahkanpada Allah suatu persembahanyaitu suatu bagian tanah yang kuduspanjangnya dua laksa lima ribu pengukurdan lebarnya selaksa maka yaitu kudusdalam segala sempadannya berkeliling.2Maka dari pada tanah itu akan adabagi tempat kudus lima ratus panjangnyadan lima ratus lebarnya empat persegidan tempat lapang kelilingnya lima puluhhasta.3Maka hendaklah engkau mengukurdari pada ukuran itu dua laksa lima ribupanjangnya dan selaksa lebarnya makadalamnya itu akan ada tempat kudusyang tempat kudus itu.4Yaitulah suatu bagian tanah yangkudus ialah bagian segala imam pelayantempat kudus itu yang menghampiriAllah akan melayani dia maka yaituakan menjadi tempat segala rumah

Page 1371: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 45.5–8 245

orang-orang itu dan akan tanah yangkudus bagi tempat kudus itu.5Dan lagi tanah yang dua laksa limaribu panjangnya dan selaksa lebarnyaakan menjadi bagian orang-orang Lewipelayan rumah itu akan miliknya duapuluh bilik.6Maka akan milik negeri itu hendaklahkamu tentukan lima ribu lebarnya dandua laksa lima ribu panjangnya pada sisipersembahan yang kudus maka yaitubagian segenap kaum bani Israel.7Maka bagian raja itu akan adasebelah menyebelah persembahan yangkudus dan milik negeri itu di mukapersembahan yang kudus dan di mukamilik negeri pada sebelah barat arahke barat dan pada sebelah timur arahke timur dan panjangnya berhadapandengan suatu dari pada segala bagiandari sempadan sebelah barat hinggasampai ke sempadan sebelah timur.8Maka akan tanah itu ialah miliknyadi antara orang Israel dan jangan lagisegala raja-raja-Ku menganiayakankaum-Ku melainkan hendaklahdibagikannya tanah itu kepada kaumbani Israel sekadar segala sukunya."

Page 1372: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 45.9–14 2469Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Hai segala raja Israel cukuplahsudah jauhkanlah aniaya dan rampasandari padamu dan lakukanlah keadilandan kebenaran jangan lagi kamu rampassegala milik kaum-Ku, demikianlahfirman Tuhanmu Allah.10Hendaklah kamu menaruh dacingyang betul dan efah yang betul dan batyang betul.11Maka efah dan bat itu hendaklahsama muatnya sehingga se bat suatuseperpuluh homer dan se efahpun muatseperpuluh homer maka muat keduanyaakan ditolak dengan homer juga.12Adapun sikal itu dua puluh gera danmatihmu dua puluh sikal dan dua puluhlima sikal dan lima belas sikal.13Maka inilah persembahan jolanganyang akan kamu persembahkan yaituseperenam efah dari pada tiap-tiap sehomer gandum dan hendaklah kamupersembahkan seperenam efah daripada tiap-tiap se homer seir14dan bagian minyak yang tertentu daripada minyak se bat yaitu seperpuluh batdari pada tiap-tiap se kor yaitu sepuluh

Page 1373: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 45.15–17 247

bat sama dengan se homer karenasepuluh bat jadi se homer15dan lagi seekor domba dari padakawan domba yang dua ratus ekorbanyaknya dari padang rumput Israelyang gemuk itu yaitu akan persembahanmakanan dan akan kurban bakarandan akan kurban perdamaian supayamengadakan perdamaian karenaorang-orang itu, demikianlah firmanTuhanku Allah.16Maka hendaklah segala orangisi tanah itu mempersembahkanpersembahan jolangan itu karena rajaIsrael.17Maka atas raja itu wajiblahmempersembahkan segala kurbanbakaran dan persembahan makanandan persembahan minuman pada segalahari raya dan pada bulan baru dan padahari perhentian dan pada segala hariraya yang tertentu bagi kaum bani Israelitu maka hendaklah ia menyediakankurban karena dosa dan persembahanmakanan dan kurban bakaran dankurban perdamaian supaya mengadakanperdamaian karena kaum bani Israel."

Page 1374: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 45.18–22 24818Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Bahwa pada bulan yang pertamapada sehari bulan itu hendaklah engkaumengambil seekor anak lembu yangtiada bercacat dan hendaklah engkaumenyucikan tempat kudus itu.19Maka oleh imam itu hendaklahdiambilnya dari pada darah kurbankarena dosa itu lalu mencolekkan padakedua jenang pintu rumah dan padakeempat penjuru birai tempat kurbandan pada segala jenang pintu gerbanghalaman sebelah dalam.20Maka hendaklah engkau berbuatdemikian pada tujuh hari bulan itukarena segala orang yang telah sesatdan karena orang yang bodoh makadengan demikian hendaklah kamumengadakan perdamaian karena rumahitu.21Dan dalam bulan yang pertama padaempat belas hari bulan hendaklah kamumemegang Paskah yaitu hari raya tujuhhari lamanya maka hendaklah orangmemakan roti yang tiada beragi.22Maka pada hari itu hendaklah rajaitu menyediakan bagi dirinya dan bagi

Page 1375: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 45.23–46.1 249

segala orang isi tanah itu seekor lembuakan kurban karena dosa.23Maka pada ketujuh hari raya ituhendaklah ia menyediakan bagi Allahsuatu kurban bakaran yaitu tujuh ekorlembu dan tujuh ekor domba jantanpada sehari tujuh hari lamanya dan lagiseekor kambing jatan pada sehari akankurban karena dosa.24Maka hendaklah ia menyediakansuatu persembahan makanan yaitutepung se efah akan tiap-tiap seekorlembu dan se efah akan tiap-tiap seekordomba jantan dan minyak se hin akantiap-tiap se efah tepung.25Maka pada hari raya dalam bulanyang ketujuh pada lima belas hari bulanitu hendaklah diperbuatnya demikianjuga ketujuh hari itu yaitu sekadarkurban karena dosa dan sekadar kurbanbakaran dan sekadar persembahanmakanan dan sekadar minyak itu.

461Maka demikianlah firmanTuhanku Allah: Hendaklah

pintu halaman sebelah dalam yangmenghadap ke timur itu ditutup padaenam hari pekerjaan itu tetapi padahari perhentian hendaklah yaitu dibuka

Page 1376: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.2–5 250

dan pada hari bulan barupun hendaklahdibuka akan dia.2Maka hendaklah raja itu masuk daripada jalan serambi pintu gerbang yangdi luar lalu berdiri pada sisi jenangpintu itu maka hendaklah segala imammenyediakan kurban bakaran dankurban perdamaian dan hendaklah iamenyembah dibandul pintu itu kemudianhendaklah ia keluar tetapi pintu itujangan ditutup sampai petang hari.3Maka hendaklah segala orang isi tanahitu menyembah di pintu gerbang itu dihadapan hadirat Allah pada tiap-tiap hariperhentian dan pada bulan baru.4Adapun kurban bakaran yang akandipersembahkan oleh raja itu bagiAllah yaitu pada hari perhentian anakdomba enam ekor yang tiada bercacatdan domba jantan seekor yang tiadabercacat5dan persembahan makanan akandomba jantan itu se efah danpersembahan makanan akan segalaanak domba itu sekadar kuasanya akandiberi dan minyak se hin akan tiap-tiapse efah.

Page 1377: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.6–9 2516Maka pada hari bulan baru seekoranak lembu yang tiada bercacat dananak domba enam ekor dan dombajantan seekor semuanya dengan tiadabercacat.7Maka hendaklah menyediakanpersembahan makanan se efah akanlembu itu dan se efah akan dombajantan dan akan segala anak dombaitupun barang sedapatnya dan minyakse hin akan tiap-tiap se efah.8Maka apabila raja itu masuk hendaklahia masuk dari pada jalan serambi pintugerbang lalu keluar dari pada jalan itujuga.9Tetapi apabila orang isi tanah itumenghadap hadirat Allah pada hariraya yang tertentu maka barangsiapayang masuk dari pada jalan pintuutara hendak menyembah hendaklah iakeluar dari pada jalan pintu selatan danbarangsiapa yang masuk dari pada jalanpintu selatan hendaklah ia keluar daripada jalan pintu utara jangan ia kembalidari pada jalan pintu yang telah iamasuk melainkan hendaklah ia berjalanlangsung ke hadapan.

Page 1378: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.10–13 25210Maka apabila orang-orang itu masukhendaklah rajapun masuk di tengah-tengahnya dan apabila orang-orang itukeluar hendaklah sekaliannya keluarbersama-sama.11Maka pada segala hari raya dansegala hari raya yang tertentu hendaklahpersembahan makanan akan lembu ituse efah dan akan domba jantan se efahdan akan segala anak domba barangsedapatnya dan minyak se hin akantiap-tiap se efah.12Dan apabila raja itu hendakmenyediakan suatu persembahandengan rido hatinya yaitu kurbanbakaran atau kurban perdamaianakan persembahan bagi Allah denganrido hatinya maka hendaklah pintuyang menghadap ke timur itu dibukaiorang akan dia dan hendaklahdipersembahkannya kurban bakaran dankurban perdamaian itu sama sepertiyang diperbuatnya pada hari perhentiankemudian hedaklah ia keluar setelahkeluar maka hendaklah pintu itu ditutuporang.13Maka hendaklah engkaumenyediakan seekor anak domba

Page 1379: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.14–17 253

setahun umurnya dan tiada bercacatakan kurban bakaran bagi Allah padasebilang hari maka pada tiap2 pagi harihendaklah menyediakan dia.14Maka hendaklah engkaumenyediakan suatu persembahanmakanan sertanya pada tiap-tiap pagihari yaitu seperenam efah dan minyaksepertiga hin akan membasahkan tepunghalus itu yaitu persembahan makananbagi Allah pada sediakala dengan hukumyang kekal.15Maka demikianlah hendakdisediakannya anak domba itu danpersembahan makanan dan minyak itupada tiap-tiap pagi hari akan kurbanbakaran pada sedia kala.16Maka demikianlah firman TuhankuAllah: Jikalau raja itu mengaruniakanbarang sesuatu kepada salah seorangdari antara segala anaknya makayaitulah pusakanya dan akan menjadimilik anak-anaknya yaitu menjadipusakanya.17Tetapi jikalau dikaruniakannyabarang sesuatu dari pada pusakanyakepada salah seorang dari pada segalahambanya maka yaitu jadi miliknya

Page 1380: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.18–20 254

sampai kepada tahun kebinasaanbarulah dikembalikan kepada raja itutetapi pusakanya itu akan menjadi milikanak-anaknya.18Dan lagi janganlah raja itu mengambilbarang sesuatu dari pada pusaka orangbanyak sehingga merampas milik makahendaklah ia mengaruniakan kepadaanak-anaknya suatu pusaka dari padamiliknya sendiri supaya kaum-Ku itujangan dicerai-beraikan masing-masingdari pada miliknya."19Kemudian dibawanya akan dakudari pada pintu yang pada sisi pintugerbang masuk ke dalam segala bilikyang kudus akan tempat imam-imamyaitu menghadap ke utara maka adalahsuatu tempat lapang di belakang padasebelah barat.20Maka katanya kepadaku: "Bahwainilah tempat segala imam akan merebusdaging kurban karena kesalahandan kurban karena dosa dan tempatmemanggang persembahan makasupaya jangan dibawanya keluarke halaman sebelah luar sehinggamenguduskan orang banyak."

Page 1381: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 46.21–47.1 25521Kemudian dibawanya aku keluar kehalaman sebelah luar dibawanya akukeliling pada keempat penjuru halamanitu maka pada tiap-tiap penjuru halamanitu adalah suatu halaman kecil.22Maka pada keempat penjuru halamanitu ada halaman yang berpagar empatpuluh hasta panjangnya dan tiga puluhhasta lebarnya maka keempat halamanpada keempat penjuru itu semuanyasama ukurannya.23Maka dalamnya itu ada suatupenanggahan berkeliling keempatnyamaka di bawah penanggahan itudiperbuatnya beberapa tempat masukberkeliling.24Maka katanya kepadaku: "Bahwainilah segala tempat masuk yaitu tempatsegala pelayan rumah itu akan merebusdaging kurban dari pada orang banyak."

471Maka dibawanya aku kembalike pintu rumah maka adalah

beberapa air mengalir dari bawah bandulrumah itu di sebelah timur karena rumahitu menghadap ke timur maka air itupunturunlah dari bawah sebelah kananrumah itu pada sebelah selatan tempatkurban.

Page 1382: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 47.2–6 2562Kemudian dibawanya akukeluar menurut jalan pintu utaradihantarkannya aku keliling padasebelah luar sampai ke pintu gerbangsebelah luar menurut jalan pintu yangmenghadap ke timur maka adalahbeberapa air mengalir keluar padasebelah kanan.3Maka berjalanlah orang itu ke sebelahtimur serta memegang tali padatangannya diukurnya seribu hasta laludisuruhnya aku mengarung air itu makaair itu sampai ke mata kaki.4Maka diukurnya pula seribu hastadisuruhnya aku mengarung air itumaka air itu sampai ke lutut. Makadiukurnya pula seribu hasta disuruhnyaaku mengarung maka air itu sampai kepinggang.5Kemudian diukurnya pula seribu hastamaka telah jadi suatu sungai yang tiadadapat kuarung karena airnya telah naikyaitu air akan direnangi orang suatusungai yang tiada dapat diarung.6Maka katanya kepadaku: "Haianak Adam, sudahkah engkau lihat?"Kemudian dibawanya aku kembali ketepi sungai.

Page 1383: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 47.7–11 2577Serta aku kembali tiba-tiba pada tepisungai itu ada terlalu banyak pohon kayusebelah menyebelah.8Maka katanya kepadaku: "Bahwaair ini mengalir arah ke negeri timurlalu turun ke Araba kemudian mengalirpula arah ke laut bahkan air yang telahdipancarkan itu akan masuk ke lautsehingga air laut itu tawarlah.9Maka akan jadi kelak barang kemanakedua sungai itu sampai maka segalahidup-hidupan yang bergerak itu akanhidup kelak maka akan ada terlalubanyak ikan karena air ini telah sampaike sana sehingga air laut itu akan tawarkelak dan barang kemana sungai itusampai niscaya hidup segala sesuatu.10Maka akan jadi kelak bahwa beberapaorang pemancing akan berdiri padatepinya dan dari En-Gedi hinggasampai ke En-Eglaim akan jadi tempatmembentangkan jaring dan ikannyaberjenis-jenis seperti ikan di laut besarterlalu banyak.11Tetapi segala tempat becek dansegala payanya tiada akan tawarmelainkan sudah tertentu menjadi asin.

Page 1384: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 47.12–16 25812Maka pada tiang sungai itu sebelahmenyebelah akan bertumbuh segalajenis poko buah maka daunnya tiadaakan layu dan buahnyapun tiada akankurang maka yaitu akan mengeluarkanbuah bungaran pada tiap-tiap bulansebab airnya keluar dari dalam tempatkudus adapun buahnya itu akanmakanan dan daunnya akan obat."13Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Bahwa inilah sempadan tanahyang akan kamu bagikan menjadipusaka kepada kedua belas suku baniIsrael kepada Yusuf dua bagian.14Maka kamu akan mempusakai diaseorang sama dengan seorang makaakan hal itu aku telah bersumpahhendak mengaruniakan dia kepadanenek moyangmu dan tanah ini akanjatuh ke tanganmu menjadi pusaka.15Maka inilah sempadan tanah itu,pada sebelah utara dari laut besarmenurut jalan Hetlon hingga sampai keZedad yaitu Hamat dan Berota16dan Sibraim yang duduknya di antarasempadan Damsyik dengan sempadanHamat dan Hazar dan Hatekhon padasempadan Hauran.

Page 1385: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 47.17–22 25917Adapun sempadan dari lautan ituhingga sampai ke Hazar-Enon dekatsempadan Damsyik dan pada sebelahutara yaitu sempadan Hamat arah keutara. Maka inilah sempadan sebelahutara.18Adapun sempadan sebelah timurantara Hauran dan Damsyik danGilead dengan tanah Israel itu ialahsungai Yordan maka hendaklah kamumenentukan dia dari sempadan sebelahutara hingga sampai ke laut timur. Makainilah sempadan sebelah timur.19Adapun sempadan sebelah selatanyaitu dari Tamar hingga sampai ke airMeriba Kadesy langsung ke anak sungaiMesir hingga sampai ke laut besar. Makainilah sempadan sebelah selatan.20Adapun sempadan sebelah baratyaitu laut besar dari sempadan sebelahselatan hingga sampai tentang tempatorang masuk ke Hamat. Maka inilahsempadan sebelah barat."21Maka demikianlah yang hendak kamubagikan tanah ini di antaramu sekadarsegala suku bani Israel.22Maka akan jadi kelak bahwakamu akan membagikan dia dengan

Page 1386: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 47.23–48.3 260

membuang undi akan menjadi pusakabagimu dan bagi segala orang dagangyang menumpang di antaramu dan yangberanak bercucu di antaramu makaorang-orang itu akan menjadi bagimusama seperti segala anak negeri diantara bani Israel maka sekaliannyaakan beroleh pusaka besertamu diantara segala suku Israel.23Maka akan jadi kelak barang di manasuku yang orang dagang itu menumpangdi sanalah kelak kamu akan menentukanpusakanya, demikianlah firman TuhanmuAllah.

481Bahwa inilah nama-nama segalasuku bangsa itu pada sebelah

utara dekat jalan Hetlon sampai ketempat orang masuk ke Hamat yaituHazar-Enon dekat sempadan Damsyikarah ke sebelah utara dekat Hamat makaujungnya sebelah timur dan sebelahbarat satu bagian bagi Dan.2Maka pada sisi sempadan dan itu darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Asyer.3Dan pada sisi sempadan Asyer darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Naftali.

Page 1387: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.4–10 2614Dan pada sisi sempadan Naftali darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Manasye.5Dan pada sisi sempadan Manasye darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Efraim.6Dan pada sisi sempadan Efraim darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Ruben.7Dan pada sisi sempadan Ruben darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Yehuda.8Maka pada sisi sempadan Yehudadari sebelah timur sampai ke sebelahbarat akan ada persembahan jolanganyang akan kamu persembahan dualaksa lima ribu pengukuran lebarnya danpanjangnya sama dengan segala bagiandari sebelah timur sampai ke sebelahbarat maka tempat kudus itu akan adadi tengah-tengahnya.9Bahkan persembahan jolangan yangakan kamu persembahan kepada Allahyaitu dua laksa lima ribu pengukurpanjangnya dan selaksa lebarnya.10Adapun persembahan jolangan yangkudus itu bagi orang-orang ini yaitubagi segala imam pada sebelah utara

Page 1388: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.11–14 262

dua laksa lima ribu panjangnya danpada sebelah barat selaksa lebarnya danpada sebelah timur selaksa lebarnya danpada sebelah selatan dua laksa lima ribupanjangnya dan tempat kudus bagi Allahitu akan ada di tengah-tengahnya.11Maka yaitulah bagian segalaimam dari pada bani Zadok yangtelah dikuduskan dan yang telahmemeliharakan pegangan-Ku dan tiadaia sesat pada masa segala bani Israeltelah sesat itu seperti orang Lewipuntelah sesat.12Maka yaitu akan menjadi bagiorang-orang itu suatu persembahanjolangan dari pada segala persembahanjolangan tanah itu suatu benda yangamat kudus pada sisi sempadan orangLewi.13Dan lagi tentang sempadan segalaimam akan ada pada segala orangLewi dua laksa lima ribu panjangnyadan selaksa lebarnya maka cukuppanjangnya itu dua laksa lima ribu danlebarnya selaksa.14Maka tiada boleh dijualnya atauditukarnya dan buah bungaran tanah

Page 1389: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.15–18 263

itu tiada boleh digadaikan karena yaitukudus bagi Allah.15Dan yang lima ribu lebarnya yang lagitinggal di hadapan yang dua laksa limaribu itu yaitulah tanah kebanyakkan baginegeri itu dan bagi tempat kedudukkandan kampung-kampung adapun negeriitu di tengah-tengahnya.16Maka inilah ukurannya pada sebelahutara empat ribu lima ratus dan padasebelah selatan empat ribu lima ratusdan pada sebelah timur empat ribu limaratus dan pada sebelah barat empat ribulima ratus.17Maka pada keliling negeri itu akanada tempat lapang pada sebelah utaradua ratus lima puluh dan pada sebelahselatan dua ratus lima puluh dan padasebelah timur dua ratus lima puluh danpada sebelah barat dua ratus lima puluh.18Maka bagi panjangnya bagipersembahan jolangan yang kudus ituyaitu selaksa pada sebelah timur selaksapada sebelah barat maka yaitu tentangpersembahan jolangan yang kudus itudan hasilnya akan makanan orang yangbekerja dalam negeri.

Page 1390: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.19–22 26419Maka segala orang dari pada segalasuku bani Israel yang bekerja di dalamnegeri itu ialah akan membajak dia.20Adapun segenap persembahanjolangan itu dua laksa lima ribupanjangnya dan dua laksa lima ribulebarnya maka hendaklah kamumempersembahkan persembahanjolangan yang kudus itu empat persegiserta dengan milik negeri itu.21Maka yang lagi tinggal itu akanmenjadi bagian raja sebelah menyebelahpersembahan jolangan yang kudusdan menilik negeri itu yaitu di mukapersembahan yang dua laksa limaribu arah kesempadan timur dan padasebelah baratpun di muka yang dualaksa lima ribu arah kesempadan sebelahbarat tentang segala bagian yaitulahbagian raja maka persembahan jolanganyang kudus dan tempat kudus rumah ituakan ada di tengah-tengahnya.22Dan lagi dari milik segala orangLewi dan dari milik negeri itu yang ditengah-tengah bagian raja itu dari antarasempadan Yehuda dengan sempadanBenyamin yaitulah bagian raja.

Page 1391: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.23–30 26523Adapun akan segala suku bangsayang lain itu dari sebelah timur sampaike sebelah barat satu bagian bagiBenyamin.24Dan pada sisi sempadan Benyamindari sebelah timur sampai ke sebelahbarat satu bagian bagi Simeon.25Dan pada sisi sempadan Simeon darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Isakhar.26Dan pada sisi sempadan Isakhar darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Zebulon.27Dan pada sisi sempadan Zebulon darisebelah timur sampai ke sebelah baratsatu bagian bagi Gad.28Dan pada sisi sempadan Gad padasebelah selatan sempadan itu dari Tamarhingga sampai ke air Meriba Kadesylangsung ke anak sungai Mesir hinggake laut besar.29Bahwa inilah tanah yang akan kamubagikan dengan membuang undi kepadasegala suku bani Israel akan pusakanyadan inilah bagian masing-masing,demikianlah firman Tuhanmu Allah."30 "Bahwa inilah segala tempat orangkeluar negeri pada sebelah utara

Page 1392: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yehezkiel 48.31–35 266

ukurannya empat ribu lima ratuspengukuran dan segala pintu negeri itusekadar nama-nama segala suku baniIsrael31pada sebelah utara negeri pintu satupintu Ruben dan satu pitu Yehuda dansatu pintu Lewi32dan pada sebelah timur empat ribulima ratus pengukuran dan tiga pintunyayaitu satu pintu Yusuf dan satu pintuBenyamin dan satu pintu Dan33dan pada sebelah selatan empat ribulima ratus pengukuran dan pintunyatiga yaitu satu pintu Simeon satu pintuIsakhar dan satu pintu Zebulon.34Maka pada sebelah barat empat ribulima ratus pengukuran dengan ketigapintunya yaitu satu pintu Gad dan satupintu Asyer dan satu pintu Naftali.35Maka sekaliannya selaksa delapanribu pengukuran dan dari pada hariitu juga negeri itu dinamai: Bahwa disanalah Allah."

Page 1393: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel

11Maka pada tahun yang ketiga daripada kerajaan Yoyakim, raja Yehuda,

datanglah Nebukadnezar, raja Babel, keYerusalem lalu dikepungnya akan dia.2Maka oleh Tuhan diserahkan Yoyakim,raja Yehuda itu, ke tangannya danseparuh dari pada segala perkakasrumah Allah maka dibawanya ke tanahSinear ke rumah dewanya maka segalaperkakas itu dibawa masuk ke hazanahrumah dewanya.3Maka titah baginda kepada Aspenas,penghulu sida-sidanya, menyuruhhadapkan beberapa orang bani Israelyaitu dari pada keturunan raja danorang-orang bangsawan4beberapa orang muda-muda yangtiada bercacat melainkan baik rupanyadan paham dalam segala hikmat danahli dalam segala pengetahuan dan yangmengerti segala ilmu dan yang patutberhazar di dalam istana baginda supayadiajarinya segala pengajaran dan bahasaorang Kasdim.

Page 1394: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 1.5–10 25Maka ditentukan baginda akan orang-orang itu pada tiap-tiap hari ayapandari pada santapan baginda dan daripada air anggurpun supaya sekaliannyadipelihara tiga tahun lamanya kemudianbaru boleh orang-orang itu menghadapbaginda.6Maka diantaranya itu ada beberapaorang bani Yehuda yaitu Daniel danHananya dan Misael dan Azarya.7Maka oleh penghulu sida-sidaditukarnya nama masing-masing makaDaniel itu dinamainya Beltsazar danHananya itu Sadrakh dan Misael ituMesakh dan Azarya itu Abednego.8Tetapi Daniel itu berniatlah dalamhatinya tiada ia mau menajiskan dirinyadengan ayapan baginda atau denganair anggur sebab itu dipintanya kepadapenghulu sida-sida itu supaya jangan iamenajiskan dirinya.9Maka dengan karunia Allah Danielitu telah beroleh belas kasihan padapenghulu sida-sida itu.10Maka kata penghulu sida-sida kepadaDaniel: "Bahwa takutlah aku akanyang dipertuan yang telah menentukanmakanan dan minuman bagimu

Page 1395: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 1.11–15 3

karena kalau-kalau dilihat bagindarupa mukamu kurang baik dari padasegala orang muda-muda yang sebayadengan dikau jikalau demikian niscayatertanggung dosa atas kepalaku padahadirat baginda."11Kemudian kata Daniel kepada jurumasak yang telah ditentukan olehpenghulu sida-sida itu atas Daniel danHananya dan Misael dan Azarya itu:12 "Cobalah kiranya akan segala hambatuan sepuluh hari lamanya biarlahhamba diberi makan sayur dan minumair.13Kemudian biarlah tuan hambamembandingkan rupa muka hambadengan rupa muka segala orang muda-muda yang makan ayapan baginda danbiarlah hamba tuan diperlakukan sepertipendapatan tuan."14Maka didengarnya akanpermintaannya itu dicobanya sepuluhhari lamanya.15Maka pada kesudahan sepuluh hariitu keempatnya itu lebih baik rupamukanya dan tubuhnya lebih gemuk daripada segala orang muda-muda yangmakan ayapan baginda.

Page 1396: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 1.16–20 416Maka oleh juru masak itu dibawanyapergi segala ayapan dan air angguryang patut diminumnya diberinya makansayur.17Maka akan keempat orang muda itudikaruniakan Allah pengetahuan danakal pada segala pelajaran dan ilmu danDaniel itu berpengetahuan dalam segalapenglihatan dan mimpi.18Setelah genap masanyayang dititahkan baginda supayamenghadapkan orang-orang itumaka oleh penghulu sida-sida itu dihadapkannya kepada Nebukadnezar.19Maka bagindapun bertitah kepadanyadan di antara segala orang ituseorangpun tiada didapati yang sepertiDaniel dan Hananya dan Misael danAzarya sebab itu keempatnya senantiasamenghadap baginda.20Dan dalam segala hal ilmu danpengetahuan yang ditanyakan bagindakepadanya keempatnya itu didapatibaginda sepuluh kali bijak dari padasegala sastrawan dan ahli nujum dalamseluruh kerajaan.

Page 1397: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 1.21–2.5 521Maka Daniel itu lagi hidup sampaikepada tahun yang pertama dari padakerajaan Koresy.

21Maka pada tahun yang keduadari pada kerajaan Nebukadnezar

bermimpilah Nebukadnezar itu makaberdirilah hatinya dan hilanglah tidurnya.2Maka oleh baginda disuruh panggilsegala sastrawan dan ahli nujum dantukang mantera dan orang Kasdimsupaya dinyatakannya mimpinya itukepada baginda. Maka datanglahsekaliannya menghadap baginda.3Maka titah baginda kepadanya:"Bahwa aku telah bermimpi danberdirilah hatiku hendak mengetahuimimpi itu."4Maka sembah segala orang Kasdimdengan bahasa Aram: "Daulat tuankuceritakanlah kiranya mimpi itu kepadapatik niscaya patik nyatakan tabirnya."5Maka jawab baginda seraya bertitahkepada orang Kasdim itu: "Bahwa kisahitu telah aku lupa tetapi jikalau tiadakamu memberitahu kepadaku mimpiitu serta dengan tabirnya niscaya kamuini dipenggal-penggal dan rumahmudijadikan tempat membuang sampah.

Page 1398: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.6–10 66Tetapi jikalau kamu nyatakan mimpiitu dengan tabirnya niscaya kamu akanberoleh anugerah dan karunia danbanyak hormat sebab itu nyatakanlaholehmu mimpi itu serta dengantabirnya."7Maka jawab orang-orang itu padakedua kalinya sembahnya: "Biarlahtuanku ceritakan mimpi itu kepada patikniscaya tabirnya patik nyatakan."8Maka titah baginda: "Aku ketahuidengan sesungguhnya bahwa kamuhendak bertangguh sebab kamu lihatkisah itu telah aku lupa.9Tetapi jikalau tiada mimpi itu kamumemberitahu kepadaku hanya satusaja hukumanmu karena kamu telahmenyediakan perkataan yang dusta lagibohong akan disampaikan kepadakusehingga ketikanya berubah sebab ituceritakanlah mimpi itu kepadaku niscayakuketahui bahwa dapat pula kamumenyatakan tabirnya."10Maka jawab segala orang Kasdim itudi hadapan hadirat baginda sembahnya:"Bahwa seorangpun tiada di dalam alamini yang dapat menyatakan perkaratuanku itu pada hal tiada pernah

Page 1399: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.11–15 7

seorang raja atau amir atau pemerintahmenuntut perkara yang demikian kepadaseseorang seterunya atau ahli nujumatau orang Kasdim.11Adapun perkara yang tuanku tuntutitu terlalu sukar dan seorang jugapuntiada yang dapat menyatakan diake hadirat baginda melainkan segaladewa-dewa yang tiada duduk pada tubuhmanusia."12Maka sebab itu bagindapun murkalahdan sangat berangnya lalu menitahkanmembinasakan segala orang alim dinegeri Babel.13Maka keluarlah titah itu bahwa segalaorang alim akan dibunuh sehingga dicariorang akan Daniel dan segala tolannyasupaya dibunuh.14Maka pada masa itu Danielpunmemberi jawab dengan budi bicaranyakepada Ariokh penghulu juak-juakbaginda yang telah keluar hendakmembunuh segala orang alim di negeriBabel.15Maka bertanyalah ia kepada Ariokh,panglima baginda itu: "Apakah sebabnyatitah baginda bangat-bangat begitu?"

Page 1400: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.16–21 8

Maka oleh Ariokh diberitahu hal itukepada Daniel.16Maka masuklah Daniel memohonkankepada baginda supaya ditentukanbaginda ketikanya niscaya dinyatakannyatabir itu kepada baginda.17Setelah itu maka pulanglah Daniel kerumahnya memberitahu hal itu kepadatolannya Hananya dan Misael dan Azaryaitu18 supaya dipohonkannya rahmatkepada Allah yang di surga akan halrahasia itu supaya jangan Daniel dansegala tolannya itu binasa serta segalaorang alim di negeri Babel.19Setelah itu maka dinyatakanlahrahasia itu kepada Daniel dalampenglihatan pada malam hari. Lalu dipujiDaniel akan Allah yang di surga.20Maka sembah Daniel: "Segala pujibagi nama Allah sampai selama-lamanyakarena Ialah yang mempunyai hikmatdan kuasa21maka diubahkan-Nya segala masadan ketika maka segala raja-rajadipecatkan-Nya dan diangkat-Nyamenjadi raja dikaruniakan-Nyabijaksana kepada orang yang bijak

Page 1401: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.22–24 9

dan pengetahuan kepada orang yangberakal.22Maka dinyatakan-Nya segalaperkara yang dalam-dalam dan yangtersembunyi diketahui-Nya barang yangdi dalam gelap dan terangpun dudukdalamnya.23Ya Allah ya Tuhan segala nenekmoyangku mengucap syukurlah akukepada-Mu serta memuji akan Dikauyang telah mengaruniakan kepadakuhikmat dan kuasa maka sekarangpunEngkau telah memberitahu kepadakubarang yang telah kami pohonkankepada-Mu karena Engkaulah yang telahmemberitahu kepada kami perkara rajaitu."24Sebab itu masuklah Danielmendapatkan Ariokh yang telahdititahkan baginda membinasakansegala orang alim di negeri Babel makapergilah ia mengatakan kepadanyademikian: "Janganlah segala orangalim di negeri Babel ini tuan binasakanbawalah hamba tuan menghadapbaginda niscaya tabir itu hambanyatakan kepada baginda."

Page 1402: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.25–29 1025Maka oleh Ariokh itu segeralahdibawanya Daniel itu menghadapbaginda sembahnya: "Bahwa patiktelah mendapati seorang dari pada baniYehuda yang tertawan itu ialah akanmemberitahu tabir itu kepada tuanku."26Maka jawab baginda seraya bertitahkepada Daniel yang bergelar Beltsazaritu: "Dapatkah engkau memberitahukepadaku mimpi yang telah kulihat ituserta dengan tabirnya sekali."27Maka Danielpun berdatang sembah:"Bahwa akan rahasia yang telah tuankutuntut itu segala orang alim dansastrawan dan ahli nujum dan tukangmanterapun tiada dapat menyatakan diakepada tuanku28 tetapi ada Allah di surga yangmenyatakan beberapa rahasia makaialah yang telah memberitahu kepadatuanku barang yang akan jadi kelakpada kemudian hari. Bahwa inilah mimpituanku dan segala penglihatan padamasa tuanku beradu itu29adapun akan hal tuanku makaterbitlah pikiran tuanku di atas peraduanakan perkara-perkara yang akan jadikemudian dan yang menyatakan segala

Page 1403: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.30–34 11

rahasia itu telah memberitahu kepadatuanku barang yang akan jadi.30Tetapi akan patik ini maka rahasia initelah dinyatakan kepada patik bukannyasebab patik beroleh hikmat lebih daripada segala yang bernyawa melainkansupaya tabir itu diberitahu kepadatuanku dan supaya tuanku mengetahuiakan pikiran hati tuanku.31Ya tuanku akan penglihatan tuankuitu yaitu suatu patung yang besar.32Maka patung yang mulia dan yangamat bercahaya itu terdirilah di hadapantuanku dan rupanyapun hebatlah.33Maka akan patung itu kepalanyadari pada emas tulen dan dadanyadan tangannya dari pada perak makaperutnya dan kedua pahanya dari padatembaga maka betisnya dari pada besidan kakinya separuh besi separuh tanahliat.34Maka tuanku merenung-renungsehingga tiba-tiba ada sebuah batuterpahat dengan tiada tangan manusiamaka ditempanya kedua belah kakipatung yang dari pada besi dan tanahliat itu lalu dihancurkannya akan dia.

Page 1404: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.35–39 1235Setelah itu maka segala besi dantanah liat dan tembaga dan perak danemas itu semuanya hancurlah bersama-sama lalu menjadi seperti sekam padahalaman irikkan pada musim kemarausemuanya diterbangkan angin sehinggatempatnya tiada didapati lagi adapunakan batu yang yang menimpa patungitu yaitu menjadi gunung yang besarsehingga memenuhi seluruh bumi.36Bahwa inilah mimpi itu dan patikhendak menceritakan tabirnya dihadapan hadirat tuanku.37Bahwa tuanku juga menjadi rajasegala raja yang telah dikaruniakan Allahyang di surga itu kerajaan dan kuasadan kekuatan dan kemuliaan38maka barang dimana tempatkedudukkan manusia maka segalabinatang di hutan dan segala burung diudarapun telah diserahkannya ke tangantuanku dan sekaliannya ditaklukkannyakepada tuanku maka kepala emas itutuankulah.39Maka kemudian dari pada tuankuterbit suatu kerajaan yang kurang muliadari pada tuanku dan lagi suatu kerajaan

Page 1405: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.40–44 13

dari pada tembaga yaitu yang ketigayang akan memerintahkan seluruh bumi.40Maka kerajaan yang keempat ituakan menjadi kuat seperti besi pada halbesi itu memecahkan dan melemahkansegala sesuatu dan seperti besi yangmenghancurkan sekalian itu demikianlahkelak yaitu akan memecahkan danmenghancurkan.41Dan sedang tuanku lihat kakinya danjari kakinya itu separuh tanah periukdan separuh besi maka kerajaan itu kandibagi-bagi tetapi akan ada dalamnyakekuatan besi pada hal tuanku telahmelihat besi itu bercampur dengan tanahliat.42Dan sedang kaki jari itu separuh besidan separuh tanah liat maka kerajaanitu separuh kuat dan separuh rapuh.43Dan sedang tuanku lihat besi itubercampur dengan tanah liat makaorang-orang itu akan bercampur denganketurunan manusia tetapi tiada akanberhubung sama sendirinya sepertibesipun tiada bercampur dengan tanahliat.44Maka pada zaman segala raja itukelak Allah yang di surga itu akan

Page 1406: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.45–47 14

mengadakan suatu kerajaan yang tiadaakan dibinasakan selama-lamanya danpemerintahnya tiada akan ditinggalkankepada lain bangsa melainkan yaituakan memecahkan dan menghilangkansegala kerajaan itu dan ialah tetapselama-lamanya.45Dan sedang tuanku lihat sebuah batuterpahat dari pada gunung dengan tiadatangan manusia sehingga dipecahkannyabesi dan tembaga dan tanah liat danperak dan emas itu maka Allah YangMahabesar itu telah memberitahukepada tuanku barang yang akan jadikemudian adapun mimpi itu sungguhdan tabirnyapun tentu adanya."46Setelah itu maka sujudlah rajaNebukadnezar menyembah Danieldititahkannya orang mempersembahkankepadanya suatu persembahan sertabau-bauan.47Maka titah baginda kepada Daniel:"Bahwa sesungguhnya Tuhanmu ituialah Tuhan atas segala dewa dan tuanatas segala raja dan yang menyatakansegala rahasia pada hal engkau dapatmenyatakan rahasia ini."

Page 1407: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 2.48–3.3 1548Kemudian dari pada itu maka Danielitu dibesarkan baginda dan dikaruniakanbeberapa negeri yang besar-besar dandijadikannya pemerintah atas seluruhnegeri Babel dan penghulu segala orangalim di Babel.49Maka oleh Daniel dipohonkannyakepada baginda sehingga Sadrakh danMesakh dan Abednegopun dijadikanpegawai negeri Babel tetapi Daniel itutetap dalam istana baginda.

31Maka oleh raja Nebukadnezaritu diperbuatnya suatu patung

keemasan enam puluh hasta tingginyadan enam hasta lebarnya didirikannya dipadang Dura di tanah Babel.2Kemudian raja Nebukadnezar itumenyuruh himpunkan segala raja-rajadan pemerintah dan panglima dan hakimdan penghulu bendahari dan menteridan Kadsi dan segala penghulu jajahansupaya datang menyembahyangkanpatung yang telah didirikan oleh rajaNebukadnezar itu.3Setelah itu maka berhimpunlah segalaraja-raja dan pemerintah dan panglimadan hakim dan penghulu bendahari danmenteri dan Kadsi dan segala penghulu

Page 1408: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.4–7 16

jajahan hendak menyembahyangkanpatung yang telah didirikan olehraja Nebukadnezar maka berdirilahsekaliannya di hadapan patung yangtelah didirikan oleh Nebukadnezar itu.4Maka berserulah bentara dengannyaring suaranya: "Hai segala kaumdan segala bangsa dan orang yangberbagai-bagai bahasa titah baginda.5Bahwa apabila kamu dengar bunyinafiri suling kecapi gambang gambusmedali dan segala bunyi-bunyianhendaklah kamu sujud menyembahkepada patung keemasan yang telahdidirikan oleh raja Nebukadnezar.6Dan barangsiapa yang tiada mausujud menyembah itu maka ketika itujuga akan dicampakkan ke tengah dapurapi yang bernyala-nyala.7Sebab itu pada masa segala bangsaitu mendengar bunyi nafiri sulingkecapi gambang gambus dan segalabunyi-bunyian itu maka segala kaum danbangsa dan segala orang berbagai-bagaibahasa itupun sujudlah menyembahpatung keemasan yang telah didirikanoleh raja Nebukadnezar."

Page 1409: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.8–13 178Tetapi pada masa itu datanglahbeberapa orang Kasdim menuduh segalaorang Yahudi.9Maka sembahnya kepada rajaNebukadnezar: "Daulat tuanku.10Bahwa tuanku telah bertitah yaitubarangsiapa yang mendengar bunyinafiri suling kecapi gambang gambusmedali dan segala bunyi-bunyianhendaklah ia sujud menyembah patungkeemasan itu11dan barangsiapa yang tiada mausujud menyembah hendaklah iadicampakkan ke dalam dapur api yangbernyala-nyala.12Maka adalah beberapa orang Yahudiyang telah tuanku jadikan pegawaidalam jajahan Babel yaitu Sadrakhdan Mesakh dan Abednego makaketiga orang ini tiada menengindahkantuanku maka tiada ia berbuat ibadatkepada dewa-dewa tuanku dan tiadaia menyembah patung keemasan yangtelah tuanku dirikan itu."13Maka titah raja Nebukadnezar denganmurka dan berangnya menyuruh bawaSadrakh dan Mesakh dan Abednego.

Page 1410: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.14–17 18

Maka dibawa oranglah akan ketiga orangitu menghadap baginda.14Maka sahut raja Nebukadnezarseraya bertitah kepadanya: "Hai Sadrakhdan Mesakh dan Abednego dengansengajakah kamu tiada berbuat kepadadewaku dan tiada menyembah patungkeemasan yang telah kudirikan itu.15Akan sekarang jikalau kamu telahsedia apabila kamu mendengar bunyinafiri dan suling dan kecapi gambanggambus dan medali dan dan segalabunyi-bunyian akan sujud menyembahpatung yang telah aku adakan itu baikjuga tetapi jikalau kamu tiada maumenyembah niscaya kamu pada ketikaitu juga kamu akan dicampakkan ketengah dapur api yang bernyala-nyaladan dewa mana gerangan yang dapatmelepaskan dikau dari pada tanganku."16Maka sahut Sadrakh, Mesakh danAbednego seraya berdatang sembah:"Ya tuanku raja Nebukadnezar tiadaguna patik memberi jawab dalam hal ini.17 Jikalau demikian niscaya Tuhanyang patik berbuat ibadat kepada-Nyadapatlah ia melepaskan patik-patik daripada dapur api yang bernyala-nyala

Page 1411: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.18–22 19

itu maka tak dapat tiada ia akanmelepaskan patik dari pada tangantuanku.18Tetapi jikalau tiada demikianmaklumlah kepada tuanku bahwatiada mau patik berbuat ibadat kepadadewa-dewa tuanku dan tiada patik mausembah patung keemasan yang telahtuanku dirikan itu."19Maka penuhlah hati rajaNebukadnezar itu dengan berangsehingga berubahlah rupa mukanyakepada Sadrakh dan Mesakh danAbednego maka titah baginda menyuruhnyalakan api dapur itu tujuh kali lebihpanasnya dari pada yang biasa.20Dan disuruhnya beberapa oranggagah-gagah dari pada tentara mengikutSadrakh dan Mesakh dan Abednegosupaya dicampakkannya ke dalam dapurapi yang bernyala-nyala itu.21Setelah itu diikatnya ketiga orang itudengan memakai seluarnya dan bajunyadan destarnya dan pakaiannya yang lainlalu dicampakkannya ke dalam dapur apiyang bernyala-nyala itu.22Maka oleh karena titah raja terlalubangat dan dapurpun amat panas sebab

Page 1412: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.23–26 20

itu segala orang yang mengangkatSadrakh dan Mesakh dan Abednego itusemuanya mati oleh nyala api itu.23Maka jatuhlah ketiganya yaituSadrakh dan Mesakh dan Abednego itudengan ikatnya ke tengah-tengah dapurapi yang bernyala-nyala itu.24Maka terperanjatlah rajaNebukadnezar itu lalu bangun dengansegeranya maka titahnya kepada segalamenterinya: "Bukankah tiga orang sajayang kita campakkan dengan ikatnya ketengah api itu?" Maka sahutnya serayaberdatang sembah kepada baginda:"Sungguh seperti titah tuanku."25Maka titah baginda: "Bahwa kulihatempat orang yang terurai ikatnyaberjalan-jalan di tengah api dengantiada sesuatu marabahyanya dan yangkeempat itu seperti anak dewa-dewarupanya."26Setelah itu maka hampirlah rajaNebukadnezar itu ke pintu dapur apiyang bernyala-nyala itu maka titahnya:"Hai Sadrakh dan Mesakh dan Abednego,hamba Allah Yang Mahatinggi, keluarlahkamu kemari." Lalu keluarlah Sadrakh

Page 1413: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.27–29 21

dan Mesakh dan Abednego itu daritengah-tengah api.27Maka segala raja-raja dan pemerintahdan panglima dan segala menteri bagindatelah berhimpunlah lalu dilihatnya ketigaorang itu bahwa api tiada berkuasa atastubuhnya dan sehelai rambutnyapuntiada hangus sehingga pakaiannyapuntiada berubah dan bau hangitpun tiadamelekat kepadanya.28Maka titah raja Nebukadnezar:"Segala puji bagi Tuhan Sadrakh danMesakh dan Abednego yang telahmenyuruhkan malaikat-Nya melepaskanhamba-hamba-Nya yang telah harapkepada-Nya sehingga titah rajapundapat diubahkan maka orang-orangitu telah menyerahkan dirinya supayajangan berbuat ibadat atau menyembahtuhan yang lain melainkan Tuhannyasendiri.29Sebab itu aku memberi titah bahwasegala kaum dan bangsa dan segalaorang berbagai-bagai bahasa yangmengatakan barang sesuatu yang salahkepada Tuhan Sadrakh dan Mesakhdan Abednego ini tak dapat tiadaia dipenggal-penggal dan rumahnya

Page 1414: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 3.30–4.5 22

dijadikan tempat membuang sampahkarena tiada tuhan yang lain yang dapatmelepaskan orang demikian."30Maka Sadrakh dan Mesakh danAbednego itu dikembalikan bagindakepada jawatannya dalam jajahan Babel.

41Bahwa dari pada raja Nebukadnezardatang kepada segala kaum dan

bangsa dan orang yang berbagai-bagaibahasanya yang duduk pada seluruhmuka bumi ini: "Bertambah-tambahlahkiranya sejahteramu.2Maka telah berkenanlah kepadakupada menyatakan segala alamat danajaib yang diperlakukan Allah YangMahatinggi itu kepadaku.3Alangkah besarnya segala alamatnyadan alangkah berkuasa segala ajaibnyaadapun kerajaannya itu suatu kerajaanyang kekal selama-lamanya danpemerintahnyapun zaman-berzaman.4Bahwa aku raja Nebukadnezar initelah bersentosa dalam rumahku sertasuburlah aku dalam istanaku.5Maka kulihat suatu mimpi yangmemberi aku takut dan aku dikejutkanoleh segala pikiranku di atas peraduankudan oleh segala penglihatanku.

Page 1415: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.6–11 236Sebab itu maka titahku menyuruhsegala orang alim di negeri Babeldatang menghadap supaya memberitahukepadaku tabir mimpi itu.7Maka masuklah segala sastrawan danahli nujum dan orang Kasdim dan tukangmantera maka mimpi itu kuceritakanlahkepadanya tetapi tabirnya tiada dapatdiberitahu kepadaku.8Tetapi yang akhir sekali di antarayang bergelar Beltsazar menurutnama dewaku dan yang ada padanyaroh segala dewa yang kudus itupunmasuklah menghadap.9Maka kuceritakanlah mimpi itukepadanya demikian: Hei Beltsazarpenghulu segala sastrawan kuketahuilahbahwa toh segala dewa yang kudus ituada padamu dan satu rahasiapun tiadasukar padamu ceritakanlah kepadakusegala penglihatan mimpi yang telahkulihat itu serta dengan tabirnya sekali.10Maka demikianlah segala penglihatanmataku di atas peraduanku bahwa akulihat ada sepohon kayu di tengah bumiini dengan sangat tingginya.11Maka pohon kayu itu makin besardan makin kuat sehingga kemuncaknya

Page 1416: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.12–15 24

sampai ke langit dan kelihatan sampaike ujung bumi.12Maka eloklah segala daunnya danbuahnyapun banyak yang menjadimakanan bagi segala makhluk makasegala binatang di hutan bernaunglahdibawahnya dan segala burung diudarapun menghinggap pada carangnyadan segala yang bernyawa mendapatmakan kepadanya.13Maka kulihat dalam penglihatanmataku di atas peraduan bahwa adaseorang pengawal yang kudus turun darilangit.14Maka berserulah ia dengan nyaringsuaranya mengatakan: Tebangkanlahpohon kayu itu tutuhlah segalacarangnya kebaskan segala daunnyadan hamburkanlah segala buahnyahendaklah segala binatang undur daribawahnya dan segala burungpun daricarangnya.15Tetapi biarkanlah tunggul akarnya ditanah terikat dengan besi dan tembagadi tengah rumput yang di padang biarlahia dibasahkan oleh embun dari langit dantumbuh-tumbuhan bumi akan bagiannyabersama-sama dengan segala binatang

Page 1417: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.16–19 2516biarlah hatinya berlainan dengan hatimanusia dan biarlah hati binatang diberikepadanya sehingga tujuh masa berlakuatasnya.17Maka perkara itu telah ditentukanoleh segala pengawal dan segalahal ihwalnya dengan perintah segalayang kudus kehendaknya supayadiketahui oleh segala yang hidupbahwa Yang Mahatinggi ada memegangperintah atas kerajaan manusia makadikaruniakannya kepada barangsiapayang dikehendakinya serta diangkatnyaorang yang amat rendah ke atasnya.18Bahwa aku raja Nebukadnezar initelah melihat mimpi itu maka hendaklahengkau menyatakan tabirnya haiBeltsazar pada hal segala orang alimdan kerajaanku tiada dapat memberiaku tahu tabirnya tetapi engkau jugayang dapat sebab roh segala dewa yangkudus itu ada padamu."19Setelah itu terkejutlah Daniel yangbergelar Beltsazar itu seketika lamanyadan segala pikirannya menyusahi dia.Maka titah baginda: "Hai Beltsazarjanganlah susah hatimu sebab mimpiitu atau sebab tabirnya." Maka sahut

Page 1418: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.20–23 26

Beltsazar seraya berdatang sembah: "Yatuanku, biarlah kiranya mimpi itu berlakuatas orang yang membenci tuanku dantabirnya atas segala seteru tuanku.20Adapun pohon kayu yang telahtuanku lihat makin besar dan makin kuatsehingga kemuncaknya sampai ke langitlalu kelihatan pada seluruh bumi21yang elok daunnya dan banyakbuahnya dan padanya ada makananbagi segala makhluk maka di bawahnyasegala binatang telah menumpang danpada carangnya segala burung di udarabersarang22yaitulah tuanku juga yang makinbesar dan makin kuat karena kebesarantuanku telah bertambah-tambah hinggasampai ke langit dan perintah tuankusampai ke ujung bumi.23Maka pada hal tuanku telah melihatseorang pengawal yang kudus turundari langit serta berkata: Tebanglahpohon kayu itu dan binasakan dia tetapitinggalkkanlah tinggal akarnya di tanahterikat dengan besi dan tembaga ditengah rumput yang di padang danbiarlah ia dibasuhkan oleh embun darilangit dan bagiannya bersama-sama

Page 1419: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.24–27 27

dengan segala binatang di hutansehingga tujuh masa berlaku atasnya.24Maka inilah tabirnya ya tuanku yaitufirman Yang Mahatinggi yang telahberlaku atas tuanku25bahwa tuanku akan dihalaukan dariantara manusia sehingga kedudukkantuanku bersama-sama dengan segalabinatang di hutan maka tuanku akandiberi makan rumput seperti lembudan akan dibasuhnya dengan embundari langit sehingga tujuh masa akanberlaku atas tuanku sehingga tuankumengetahui bahwa Yang Mahatinggijuga yang memerintah dalam kerajaanmanusia dan dikaruniakannya kepadabarangsiapa yang dikehendaki-Nya.26Dan sedang orang-orang itumeninggalkan tunggul akar pohon itumaka kerajaan tuaku akan tetap kepadatuanku telah sudah tuanku mengetahuibahwa sorga juga yang memerintahkan.27Sebab itu biarlah kiranya bicarapatik berkenan kepada tuanku danhapuskanlah dosa-dosa tuanku olehkebenaran dan segala kejahatan tuankuoleh kasihan kepada orang miskin

Page 1420: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.28–32 28

kalau-kalau dilanjutkan sejahteratuanku."28Adapun segala hal itu telah berlakulahatas raja Nebukadnezar.29Maka ada antara dua belas bulanlamanya baginda itu berjalan-jalan didalam istana kerajaan Babel.30Maka titah baginda: "Bukankahyaini Babel yang besar yang telahkubangunkan akan istana kerajaan olehkuat kuasaku dan akan memuliakankebesaranku."31Tetapi selagi ada perkataan itukepada lidah baginda maka berbunyilahsuara dari langit mengatakan: "Hai rajaNebukadnezar kepadamulah firman inibahwa kerajaan ini telah hilang daripadamu.32Maka engkau akan dihalaukan dariantara manusia sehingga kedudukkanmubersama-sama dengan segalabinatang di hutan maka engkau akandiberi makan rumput seperti lembusehingga tujuh masa akan berlakuatasmu sehingga engkau mengetahuibahwa Yang Mahatinggi juga yangmemerintah dalam kerajaan manusia

Page 1421: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.33–35 29

dikaruniakannya kepada barangsiapayang dikehendakinya."33Maka pada ketika itu juga firmanitu berlaku atas Nebukadnezar yaitudihalaukan orang akan dia dariantara manusia dimakannya rumputseperti lembu dan tubuhnya basahdengan embun dari langit sehinggarambutnyapun tumbuhlah seperti buluburung nasar dan kukunya sepertiburung-burung.34Maka setelah genaplah masanyamenengadahlah aku, Nebukadnezarini, ke langit dan ingatanku siumanpula maka aku memujilah akan YangMahatinggi bahkan aku membesarkandan memuliakan Tuhan yang hidupselama-lamanya karana perintah-Nyaitu suatu perintah yang kekal dankerajaannya zaman-berzaman.35Maka segala orang isi duniadibilangkan satupun tiada makadiperbuatnya sekehendak hatinya dalamtentara langit dan di antara segala isidunia maka seorangpun tiada dapatmenahankan tangannya atau berkatakepadanya: "Apakah perbuatanmu?"

Page 1422: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 4.36–5.2 3036Maka pada masa itu jugaingatankupun siuman pula dankebesaran dan kemuliaankudikembalikan kepadaku sehinggamemuliakan kerajaanku dan segalamenteri dan segala pegawaikumenghadap aku sehingga tatkalaaku dalam kerajaanku dan lebih lagikebesaran ditambahi kepadaku.37Akan sekarang aku, Nebukadnezarini, memuji dan membesarkan sertamemuliakan Raja yang di surga karanasegala perbuatan-Nya benar adanya dansegala jalan-Nyapun adil maka dapatlahia merendahkan segala orang yangmelakukan congkak.

51Maka oleh raja Belsyazardiperbuatnya suatu perjamuan yang

besar bagi seribu pegawainya makabagindapun santaplah air anggur dihadapan orang seribu itu.2Maka tengah santap air anggur itumaka raja Belsyazar itu menitahkanorang membawa segala bekas dari padaemas perak yang telah dirampas olehayahanda baginda raja Nebukadnezardari dalam kaabah yang di Yerusalemsupaya baginda dan segala pegawainya

Page 1423: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.3–7 31

dan segala isteri dan gundik bagindaboleh minum dari pada bekas-bekas itu.3Lalu dibawa oranglah segala bekasemas yang telah dirampas dari dalamkaabah rumah Allah yang di Yerusalemmaka baginda itu dan segala pegawainyadan segala isteri dan gundik baginda ituminumlah dari pada bekas-bekas itu.4Maka sekaliannyapun meminum airanggur serta memuji segala dewa daripada emas perak dan tembaga besi kayudan batu.5Maka pada waktu itu juga datanglahjari tangan manusia menyurat tentangkaki pelita kepada kapur dinding istanabaginda maka terlihatlah baginda akansekerat tangan yang menyurat itu.6Maka berubahlah seri muka bagindadan pikiran hatinya mengejutkan diamaka sendi pinggang bagindapunlonggarlah dan lutut bagindapunberlagalah.7Maka berserulah baginda dengannyaring suaranya menyuruh panggilsegala ahli nujum dan orang Kasdim dantukang mantera. Maka titah bagindakepada segala orang alim di negeriBabel bahwa barangsiapa yang dapat

Page 1424: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.8–11 32

membaca suratan ini dan menyatakanartinya kepadaku yaitu akan dipakaikanpakaian ungu dan dikenakan rantaiemas pada lehernya maka iapun akanmemegang perintah dalam kerajaan inipada pangkat yang ketiga.8Maka masuklah segala orang alimbaginda tetapi tiada dapat dibacanyasuratan itu atau memberitahu bagindaakan artinya.9Setelah itu maka raja Belsyazar itusangatlah terkejut dan berubahlahseri muka baginda maka segalapegawainyapun dahsyatlah.10Maka permaisuripun datanglah ketempat perjamuan itu sebab mendengarsegala perkataan baginda dan pegawai-pegawainya itu maka sembah permaisuriitu: "Daulat tuanku janganlah tuankuterkejut oleh pikiran tuanku dan janganberubah seri muka tuanku11karena dalam kerajaan tuanku adaseorang yang dalamnya ada roh segaladewa yang kudus maka pada zamanpaduka ayahandapun telah didapatidalam orang itu terang dan akal danhikmat seperti hikmat segala dewa-dewamaka oleh paduka ayahanda raja

Page 1425: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.12–15 33

Nebukadnezar itu bahkan oleh padukaayahanda itu dijadikan penghulu segalasastrawan dan ahli nujum dan orangKasdim dan tukang mantera12pada hal suatu roh yang terutama danpengetahuan dan akal akan mentabirkanmimpi dan menyatakan segala teki danmenguraikan sempulan telah didapati didalam Daniel yang digelar oleh bagindaBeltsazar akan sekarang biarlah kiranyadipanggil orang akan Daniel itu niscayadinyatakannya artinya.13Setelah itu maka Daniel itu dibawaoranglah menghadap baginda. Maka titahbaginda kepada Daniel: "EngkaukahDaniel dari pada bani Yehuda yangtertawan yang telah dibawa kemari dariYehuda oleh paduka ayahanda?14Maka kudengar akan halmu bahwaroh segala dewa ada padamu dan lagididapati padamu terang dan akal danhikmat yang terutama.15Akan sekarang segala orang alimdan ahli nujum telah dibawa masukmenghadap supaya dibacanya surat inidan supaya diberi aku tahu akan artinyatetapi tiada dapat dinyatakannya artiperkara ini.

Page 1426: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.16–19 3416Tetapi aku dengar akan dikaubahwa dapatlah engkau memberiarti dan menguraikan sempulan akansekarang jikalau dapat engkau membacasuratan ini dan memberi aku tahuakan artinya niscaya engkau dipakaikanpakaian ungu dan dikenakan rantaiemas pada lehermu dan engkau akanmemerintahkan kerajaan ini padapangkat yang ketiga."17Maka sahut Daniel pada hadiratbaginda sembahnya: "Bahwa akansegala karunia tuanku itu mohonlahpatik biarlah dikaruniakan kepada oranglain tetapi patik bacakan juga suratan itukepada tuanku serta memberitahu akanartinya.18Ya tuanku akan ayahandaNebukadnezar telah dikaruniakanAllah Yang Mahatinggi itu kerajaanini serta kebesaran dan hormat dankemuliaan19dan sebab kebesaran yangdikaruniakan-Nya itu segala kaumdan bangsa dan orang berbagai-bagaibahasapun gemetarlah dan takut akandia maka dibunuhnya barangsiapayang dikehendakinya dan dihidupinya

Page 1427: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.20–22 35

barangsiapa yang dikehendakinyamaka diangkatnya barangsiapayang dikehedakinya dan dipecatnyabarangsiapa yang dikehendakinya.20Tetapi apabila hatinya mengatas-ngatas dan keraslah hatinya sehinggamelakukan congkak maka dipecat akandia dari pada takhta kerajaannya dankemuliaannyapun dirampas dari padanya21 sehingga ia dihalaukan dari antarasegala anak Adam maka hatinyadisamakan dengan binatang dankedudukkannya beserta dengan keledaihutan maka iapun diberi makanrumput seperti lembu dan tubuhnyapun basah oleh embun dari langitsehingga diketahuinya bahwa AllahYang Mahatinggi itu memerintahdalam kerajaan manusia ditentukannyabarangsiapa yang dikehendakinya akanmemerintahkan dia.22Maka tuankulah putera baginda ituya raja Belsyazar maka sungguhpuntuanku mengetahui sekalian itu tetapitiada tuanku merendahkan hati tuankumelainkan mengetas-ngetas dari padaTuhan yang di surga sehingga dibawaorang segala bekas rumah Allah ke

Page 1428: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.23–29 36

hadapan tuanku maka tuanku dan segalapegawai dan isteri dan gundik tuankutelah meminum air anggur dari padanya23dan tuanku telah memuji segala dewadari pada perak dan emas tembaga besikayu dan batu yang tiada dapat melihatatau mendengar atau mengetahui tetapiAllah yang memegang nyawa tuanku danyang mempunyai segala jalan tuankutiada tuanku memeliharakan dia24 setelah itu sekerat tangan itu telahdisuruhkan dari pada hadiratnya dansuratan ini telah ditulis.25Maka inilah suratan yang ditulis itu:MENAI MENAI TEKIL UFARSIN.26Adapun inilah artinya MENAI yaituAllah telah membilang kerajaan tuankudan menyudahkan dia.27TEKIL yaitu tuanku telah ditimbangdengan neraca dan didapati ringan.28PERES yaitu kerajaan tuanku telahdibagi dan diserahkan kepada orangMedia dan orang Persia."29Setelah itu dengan titah rajaBelsyazar Daniel itu dipakaikan orangdengan pakaian ungu dan dikenakanrantai emas pada lehernya dandiserukan orang akan halnya bahwa ia

Page 1429: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 5.30–6.4 37

akan menjadi pemerintah pada pangkatyang ketiga dalam kerajaan itu.30Maka pada malam itu juga Belsyazar,raja orang Kasdim itu, telah dibunuh.31Maka Darius, orang Media itupun,memegang kerajaan itu pada masa umurkira-kira enam puluh dua tahun.

61Maka berkatalah kepada Dariusmenentukan atas kerajaan itu

seratus dua puluh pegawai yaitu padaseluruh kerajaan itu2maka di atas orang-orang ituditentukannya tiga orang menteri makaDaniel itu seorang dalam ketiganya itusupaya segala pegawai itu memberigera-gera kepada ketiganya dan janganraja itu kena rugi.3Maka Daniel itu terlebih mulia daripada segala menteri dan pegawaiitu sebab padanya ada Roh yangterutama sehingga Roh itu berpikirhendak menentukan dia memerintahkansegenap kerajaannya.4Setelah itu oleh segala menteri danpegawai itu dicarinya suatu sebabhendak menuduh Daniel dari halkerajaan itu tetapi tiada didapatinyasesuatu sebab atau kesalahan pada

Page 1430: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.5–9 38

hal Daniel itu setia dan tiada didapatisesuatu silap atau kesalahan padanya.5Lalu kata orang-orang itu: "Tiadaboleh kita dapat sesuatu sebab akanmenuduh Daniel ini melainkan jikalaukami dapat menuduh dia akan halhukum Tuhannya."6Maka berhimpunlah segala mentri danpegawai itu menghadap raja Darius laluberdatang sembah: "Daulat tuanku.7Bahwa segala menteri kerajaan inidan segala pemerintah dan pegawaidan pembicara dan panglima telahbermufakat hendak mengadakan suatutitah kerajaan serta menetapkan suatularangan supaya barangsiapa yangmemohonkan barang sesuatu dalamtiga puluh hari ini kepada dewa ataumanusia melainkan kepada tuanku sajamaka ialah akan dicampakkan ke dalampenjara singa.8Akan sekarang ya tuanku tetapkanlahkiranya larangan itu dan capkan surat itusupaya jangan berubah seperti hukumorang Media dan orang Persia yang tiadaakan hilang."9Sebab itu oleh raja Darius itu dibubuhcap pada surat dan larangan itu.

Page 1431: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.10–13 3910Setelah diketahui oleh Daniel akanhal surat itu telah dibubuh cap makamasuklah ia ke rumahnya11 (adapun segala tingkap dalambiliknya terbuka menghadap Yerusalem)maka bertelutlah ia tiga kali pada sehariberdoa dan mengucap syukur padahadirat Tuhannya seperti sediakala.12Maka berhimpunlah orang-orang itudidapatinya Daniel itu memohonkan doadan permintaan ke hadirat Tuhannya.Setelah itu maka masuklah sekaliannyamenghadap baginda berdatang sembahdari hal larangan baginda: "Bahwabukankah tuanku mencapkan suatularangan yaitu barangsiapa yangmemohonkan barang sesuatu dalamtiga puluh hari kepada dewa ataumanusia melainkan kepada tuankusaja hendaklah ia dicampakkan kedalam penjara singa." Maka titah raja:"Sungguhlah hal itu seperti hukum orangMedia dan orang Persia yang tiada akanhilang."13Setelah itu maka sekaliannyaberdatang sembah ke hadirat baginda:"Bahwa akan Daniel yang dari padabani Israel yang tertawan itu tiadalah

Page 1432: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.14–17 40

ia mengindahkan tuanku atau laranganyang telah tuanku capkan melainkanpada sehari tiga kali ia meminta doa."14Demi didengar baginda akansembah itu maka sangat dukacitanyaseraya bertitah dalam hatinya hendakmelepaskan Daniel itu maka sampaikepada waktu matahari masukpunberusahalah baginda hendak meluputkandia.15Lalu berhimpunlah orang-orang itumenghadap baginda serta berdatangsembah: "Bahwa maklumlah tuankuakan hukum orang Media dan orangPersia bahwa barang sesuatu laranganatau undang-undang yang diadakan olehraja tiada boleh hilang."16Setelah itu dengan titah bagindadibawa oranglah akan Danieldicampakkannya ke dalam penjarasinga. Maka titah baginda kepadaDaniel: "Bahwa Tuhanmu yangsenantiasa engkau berbuat ibadatkepadanya itu Ialah akan melepaskandikau."17Maka dibawa oranglah sebuah batudiletakkannya di atas mulut penjaraitu lalu dimeteraikan baginda akan dia

Page 1433: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.18–22 41

dengan cincin baginda dan dengan cincinsegala pegawainya supaya satupunjangan berubah dari hal Daniel itu.18Maka pulanglah baginda ke istananyalalu berpuasalah ia pada malam itu makabunyi-bunyianpun tiada dibawa masukmenghadap baginda dan tidurnyapunhilanglah.19Maka bangunlah baginda padadinihari lalu pergi dengan segeranyakepada penjara singa itu.20Telah hampir ke penjara itu makaberserulah baginda kepada Danieldengan suara yang amat sayu makatitah baginda kepada Daniel: "Hai Daniel,hai hamba Allah yang hidup, adapunakan Tuhanmu yang senantiasa engkauberbuat ibadat kepada-Nya itu dapatkahIa melepaskan dikau dari pada singaitu?"21Maka Danielpun berdatang sembahkepada baginda: "Daulat tuanku.22Bahwa Tuhan patik telahmenyuruhkan malaikat-Nyamengatupkan mulut segala singaini sehingga ia tiada memberi mederatkepada patik pada hal patik telahdidapati tiada bersalah pada hadirat-Nya

Page 1434: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.23–26 42

dan dihadapan bagindapun tiada patikberbuat salah."23Maka bagindapun terlalu sukacitadisuruhnya orang menaikkan Danieldari dalam penjara itu. Maka Danielitu dinaikkan oranglah dari dalampenjara itu dan tiada didapati sesuatumarabahaya kepadanya sebab ia telahmenaruh harap kepada Tuhannya.24Maka dengan titah baginda dibawaoranglah akan segala orang yang telahmenuduh Daniel dicampakkannya kedalam penjara singa itu yaitu segalaorang itu dengan anak isterinya makasegala singa itu beroleh kuasa atasnyadiremukkannya segala tulangnyasebelum sampai ke bawah penjara itu.25Setelah itu maka raja Dariuspunmengirim surat kepada segala kaum danbangsa dan segala orang berbagai-bagaibahasa yang duduk pada seluruh bumi:"Bahwa bertambah-tambahlah kiranyasejahteramu.26Adapun titahku ini yaitu hendaklahsegala orang dalam perintah kerajaankugementar dan takut akan Tuhan Danielkarena Ialah Tuhan yang hidup dan kekalselama-lamanya maka kerajaan-Nya

Page 1435: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 6.27–7.4 43

tiada akan binasa dan perintah-Nyapuntiada berkesudahan27maka Ialah yang meluputkan sertamelepaskan dan Ialah yang mengadakanbeberapa alamat dan ajaib baik dilangit baik di atas bumi maka telahdilepaskan-Nya Daniel itu dari padakuasa singa."28Maka beruntunglah Daniel itu padazaman kerajaan Darius dan pada zamankerajaan Koresy, orang Persia itu.

71Maka pada tahun yang pertamadari pada kerajaan Belsyazar,

raja Babel, kelihatanlah suatu mimpikepada Daniel dan beberapa penglihatanmatanya di atas tempat tidur kemudiandisuratkannya mimpi itu diceritakannyasegala perkara yang terutama.2Maka kata Daniel: "Bahwa terlihatlahaku akan penglihatan itu pada malamhari adapun keempat mata angin telahturun ke lautan yang besar.3Maka naiklah empat ekor binatangyang besar-besar dari dalam lautan ituberlain-lainan rupanya.4Maka yang pertama seperti rupa singatetapi bersayap seperti burung nasarmaka kulihat sehingga bulu sayapnya

Page 1436: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.5–7 44

tercabut maka yaitu terangkat dariatas bumi lalu didirikannya pada keduabelah kakinya seperti manusia dan hatimanusiapun diberikan kepadanya.5Maka adalah pula seekor binatangyang kedua rupanya seperti beruangyaitu sebelahnya terangkat maka dalammulutnya di antara giginya ada tulangrusuk tiga batang maka kata orangkepadanya: Bangkitlah engkau makanbanyak daging.6Setelah itu maka kulihat ada seekorlagi rupanya seperti harimau binatangmaka pada belakangnya ada empatsayap burung maka binatang ituberkepala empat dan yaitu diberiperintah.7Setelah itu maka kulihat dalampenglihatan pada malam hari bahwaadalah binatang yang keempat yaituhebat dan gagah lagi amat kuat makagiginya besar dari pada besi makamakanlah ia serta menghancurkan dansisanya dilaikannya dengan kakinyamaka yaitu berlainan dengan segalabinatang yang dahulu dari padanya daniapun bertanduk sepuluh.

Page 1437: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.8–11 458Maka kuperhatikanlah segala tandukitu lalu tumbuh pula di antaranya itusebatang tanduk yang lain yaitu kecilmaka di hadapannya itu tercabutlah tigabatang dari pada segala tanduk yangdahulu itu maka pada tanduk sebatangitu ada mata seperti mata manusia dansuatu mulut yang mengatakan suatuperkara yang besar-besar.9Maka kulihat sehingga beberapatakhta terletak maka duduklah seorangyang sangat tua maka pakaiannya putihseperti salju dan rambutnya seperti buludomba yang suci maka takhta itu apiyang bernyala-nyala dan rodanyapundari pada nyala api.10Maka ada suatu sungai api berpancarkeluar dari padanya maka beribu-ribuyang melayani dia dan berlaksa-laksamenghadapi dia maka majelis itutelah duduklah dan segala suratpunterbukalah.11Maka pada masa itu kulihatlah olehsebab bunyi segala perkataan yangbesar-besar yang dikatakan oleh tandukitu bahkan kulihat sehingga binatang itutelah dibunuh dan bangkainya binasa

Page 1438: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.12–16 46

dan diserahkan akan dibakar denganapi.12Maka akan segala binatang yanglain itu maka perintahnya dihilangkantetapi umurnya dilanjutkan suatu masaseketika lamanya.13Maka kulihat pula dalam penglihatanpada malam hari bahwa datanglah yangseperti seorang anak manusia rupanyamaka sampailah ia kepada yang sangattua itu lalu dihampiri kepada hadiratnya.14Maka dikaruniakan kepadanyaperintah dan kemuliaan dan suatukerajaan supaya segala kaum danbangsa dan orang berbagai-bagaibahasapun berbuat ibadat kepadanyaadapun perintahnya itu suatu perintahyang kekal dan tiada berkeputusan dankerajaannya tiada akan binasa kelak.15Adapun aku ini Daniel maka susahlahhatiku di tengah tubuhku dan segalapenglihatan mataku itu mengejutkanaku.16Maka kuhampirilah seorang daripada segala yang berdiri di situ lalukutanyakan kebenaran segala perkaraitu. Maka diceritakannya kepadakudiberitahu akan arti segala perkara itu.

Page 1439: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.17–22 4717Adapun segala binatang besar yangempat ekor itu ialah empat orang rajayang akan terbit di bumi.18Tetapi segala orang saleh Tuhan YangMahatinggi akan menerima kerajaanlalu mempunyai kerajaan itu kekalselama-lamanya.19Setelah itu aku hendak mengetahuiakan kebenaran dari hal binatangyang keempat yang lain dari padasekaliannya yaitu terlalu hebat makagiginya dari pada besi dan kukunyadari pada tembaga yang makandan menghancurkan dan sisanyadilenyapkannya dengan kaki20dan dari hal kesepuluh tanduk yangada pada kepalanya dan sebatang lagiyang bertumbuh sehingga tiga batanggugur di hadapannya yaitu tanduk yangbermata dan yang bermulut mengatakanperkara yang besar-besar dan rupanyalebih besar dari pada tempatnya.21Maka kulihat tanduk itu berperangdengan segala orang saleh danmengalahkan dia22 sehingga datang yang sangat tuaitu lalu membenarkan hal segala orangsaleh Tuhan Yang Mahatinggi maka

Page 1440: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.23–26 48

sampailah masanya segala orang salehmempunyai kerajaan itu.23Maka katanya: Demikian bahwabinatang yang keempat itu ialahkerajaan yang keempat di atas bumi iniyang akan menjadi berlainan dengansegala kerajaan sehingga dimakannyasegenap bumi dan diliakkannya sertadihancurkannya.24Adapun akan kesepuluh tanduk itumaka dari pada kerajaan yang satuitu akan terbit sepuluh orang raja danseorang lagi akan terbit kemudiandari padanya maka yaitu berlainandengan yang dahulu itu dan ia akanmerendahkan tiga orang raja itu.25Maka ia akan mengatakan hujatkepada Yang Mahatinggi dan menyusahisegala orang saleh Yang Mahatinggiitu maka ia akan berkehendakmengubahkan segala masa danhukum itu maka orang-orang itu akandiserahkan ke tangannya sampai satumasa dan dua masa dan setengah masa.26Tetapi majelis hukum itu akan duduklalu melenyapkan perintahnya sehinggamerusakkan dan membinasakan diasampai kepada kesudahan.

Page 1441: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 7.27–8.3 4927Maka segala kerajaan dan perintahdan kebesaran segala kerajaan yang dibawah langit akan diserahkan kepadakaum orang saleh Yang Mahatinggiadapun kerajaannya itu suatu kerajaanyang kekal dan segala perintahan akanberbuat ibadat kepadanya dan menurutperintahnya.28Maka disini tamatlah perkara itu.Maka akan aku ini Daniel sangatlahaku terkejut oleh segala pikiranku danberoleh seri mukaku tetapi perkara itukutaruhlah di dalam hatiku."

81Maka pada tahun yang ketigadari pada kerajaan raja Belsyazar

kelihatanlah kepadaku suatu penglihatanyaitu kepadaku ini Daniel kemudiandari pada yang mula-mula kelihatankepadaku.2Maka kulihat dalam penglihatan ituadapun pada masa aku lihat itu makaadalah aku di dalam istana Susandalam jajahan Elam tetapi kulihat dalampenglihatan itu bahwa adalah aku di tepisungai Ulai.3Maka kuangkatlah mataku lalukulihat ada seekor domba jantan yangbertanduk dua berdiri tentang sungai itu

Page 1442: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.4–7 50

maka panjanglah kedua tanduknya itutetapi yang sebelahnya lebih panjangdari pada sebelahnya dan yang panjangitu telah tumbuh terkemudian.4Maka kulihat domba jantan itumenanduk ke sebelah barat dan utaradan selatan maka seekor binatangpuntiada dapat bertahan di hadapannyadan seorangpun tiada dapat melepaskandari pada kuasanya hanya diperbuatnyabarang kehendaknya serta membesarkandirinya.5Maka antara aku memikirkan hal itutiba-tiba datanglah seekor kambingjantan dari sebelah barat meliputiseluruh muka bumi dengan tiadaberjejak di bumi maka pada kambingitu ada sebatang tanduk yang mulia diantara kedua belah matanya.6Maka datanglah ia kepada dombajantan yang bertanduk dua yangtelah kulihat berdiri tentang sungaiitu diterkamnya dengan sehabis-habiskuatnya.7Maka kulihat akan dia menghampiridomba jantan itu lalu naik gembiranyaakan dia maka ditanduknya dombajantan itu dipatahkannya kedua belah

Page 1443: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.8–11 51

tanduknya maka domba jantan itu tiadadapat bertahan di hadapannya makadihempaskannya ke bumi diliakkannyaakan dia dan seorangpun tiada dapatmelepaskan domba jantan itu dari padakuasanya.8Maka kambing jantan itu sangatlahmembesarkan dirinya tetapi apabilaia telah kuat maka patahlah tandukyang besar itu maka akan gantinyabertumbuhlah empat batang tandukyang mulia-mulia arah kepada keempatmata angin.9Maka dari pada yang sebatangbertumbuh pula sebatang tanduk yangkecil yang menjadi terlalu besar arah keselatan dan arah ke timur dan arah ketanah yang mulia.10Maka yaitu makin besar hinggasampai ketentara yang di langitmaka setengah dari pada tentara itudan dari pada segala binatangpundihempaskannya ke bumi laludilenyapkannya.11Bahkan dibesarkannya akan dirinyahingga sampai ke panglima tentara itumaka dirampasnya dari padanya kurban

Page 1444: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.12–15 52

bakaran yang sedia kala dan tempatkudusnyapun dirubuhkannya.12Maka tentara itu telah diserahkankepadanya serta dengan kurban bakaranyang sedia kala itu oleh kejahatannyamaka kebenaranpun dihempaskannyake bumi dan diperbuatnya sekehendakhatinya serta beruntung.13Maka kudengarlah seorang orangKasdim berkata-kata maka adaseorang orang Kasdim yang lainpula mengatakan kepada orang yangberkata tadi demikian: "Berapa lamakahpenglihatan dari hal kurban bakaranyang sedia kala dan kejahatan yangmendatangkan kebinasaan itu sehinggatempat kudus dan tentara itupundiserahkan akan diliakkannya."14Maka katanya kepadaku: "Hinggasampai dua ribu tiga ratus pagi danpetang barulah tempat kudus itu akandisucikan."15Adapun apabila aku ini, Daniel, telahmelihat penglihatan itu maka rindulahaku hendak mengerti akan dia makatiba-tiba berdirilah di hadapanku yangseperti rupa manusia.

Page 1445: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.16–21 5316Maka kudengar bunyi suara manusiadi antara tebing sungai Ulai berseru-seru katanya: "Hai Jibrail artikanlahpenglihatan itu kepada orang ini."17Maka hampirlah ia ke tempat akuberdiri itu setelah sampai maka takutlahaku lalu sujud dengan mukaku ketanah tetapi katanya kepadaku: "Haianak Adam hendaklah engkau mengertikarena penglihatan itu akan hal akhirzaman."18Maka tengah ia bertutur itu nyadarlahtidurku dengan mukaku ke bumi tetapidijamahnya akan daku didirikannya akupada tempat aku telah berdiri itu.19Maka katanya: "Bahwa aku hendakmemberitahu kepadamu barang yangakan jadi kelak pada masa murka yangakhir itu karena yaitu akan hal akhirzaman yang tertentu itu.20Adapun domba jantan yangbertanduk dua yang telah engkau lihatitu maka tanduknya itu ialah raja-rajaMedia dan Persia.21Maka kambing jantan yang berbulupanjang itu ialah raja Yunani dan tandukbesar yang di antara kedua belahmatanya yaitu raja yang pertama.

Page 1446: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.22–26 5422Maka akan yang telah patah yaituempat batang telah tumbuh akangantinya bahwa empat kerajaan akanterbit dari pada bangsa itu tetapi bukansama kuasanya.23Maka pada kesudahan kerajaan itutatkala segala orang jahat telah genapmaka akan terbit pula seorang rajayang gagah rupanya dan yang mengertiteka-teki.24Maka kuasanya akan menjadi besartetapi bukan dengan kuasanya sendirimaka ia akan merusakkan denganperi yang ajaib serta beruntung danmembuat sekehendak hatinya makaia akan membinasakan segala oranggagah-gagah dan kaum orang salehpun.25Maka oleh cerdiknya ia akanmenghasilkan tipu daya yangdilakukannya dan hatinya akanmengetas-ngetas dan banyak orangyang bersentosa akan dibinasakannyamaka ia akan berhadapan dengan rajasegala raja tetapi ia akan dipatahkanbukan oleh tangan manusia.26Adapun penglihatan dari hal pagi danpetang yang telah dikatakan itu benarlahadanya tetapi tutupkanlah penglihatan

Page 1447: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 8.27–9.4 55

itu karena yaitu akan hal masa yang lagijauh."27Maka aku ini Daniel pingsanlahsehingga aku sakit beberapa harilamanya setelah itu maka bangunlah akulalu membuat pekerjaan baginda makaheranlah aku akan penglihatan itu danseorangpun tiada mengerti.

91Maka pada tahun yang pertamadaripada kerajaan Darius bin

Ahasyweros dari pada keturunan orangMedia yang telah dirajakan kerajaanorang Kasdim2bahkan pada tahun yang pertama daripada kerajaan baginda itu aku ini Danieltelah mengerti dari pada kitab-kitabakan bilangan tahun yang telah Tuhanbefirman akan halnya kepada nabiYeremia supaya genap kerusakkanYerusalem yaitu tujuh puluh tahun.3Maka aku telah menghadap TuhankuAllah supaya mencari akan dia dengandoa dan permintaan dan dengan puasadan memakai kain karung dan menyiramabu.4Maka kupohonkanlah kepada TuhankuAllah serta mengaku dosa makasembahku: "Ya Allah ya Tuhanku yang

Page 1448: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.5–8 56

besar lagi hebat yang memeliharakanperjanjian dan kemurahan bagi segalaorang yang mengasihi akan Dikau sertamemeliharakan segala hukum-Mu5bahwa kami telah berdosa danbersalah dan berbiat jahat danmendurhaka serta menyimpang daripada segala hukum dan pesanan-Mu6maka tiada kami mau mendengar akansegala hamba-Mu nabi-nabi itu yangtelah berkata-kata dengan nama-Mukepada segala raja dan penghulu dannenek moyang kami dan kepada segalaorang isi negeri kami.7Ya Tuhan Engkaulah yang mempunyaikebenaran tetapi kami ini berolehmalu seperti yang ada pada hari iniyaitu segala orang Yehuda dan orangisi Yerusalem dan segala orang Israelbaik dekat baik jauh pada seluruhnegri barang kemana Engkau telahmenghalaukan dia sebab khianat yangdiperlakukannya kepada-Mu.8Ya Tuhan kamilah yang berolehmalu dan raja-raja kami dan penghulu-penghulu dan segala nenek moyang kamisebab kami telah berdosa kepada-Mu.

Page 1449: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.9–13 579Maka Tuhan kami Allah Ialah yangmempunyai rahmat dan ampun karenakami telah mendurhaka kepada-Nya10 tiada juga kami menurut sepertifirman Tuhan kami Allah sehinggamenurut jalan segala hukumnya yangtelah diletakkan bagi kami dengan lidahsegala hamba-Nya nabi-nabi itu.11Bahkan segala orang Israel telahmelanggar hukum-Mu serta menyimpangsehingga tiada menurut firman-Mu sebabitu kutuk telah dicurahkan ke atas kamiyaitu sumpah yang tersurat di dalamTaurat hamba Allah Musa itu karenakami telah berdosa kepada-Nya.12Maka telah diteguhkan-Nya segalafirman yang telah difirmankan-Nyaatas kami dan atas segala hukumyang memerintahkan kami pada haldidatangkan-Nya ke atas kami suatucelaka yang besar karana di bawahlangit belum pernah berlaku seperti yangdilakukan atas Yerusalem.13Maka segala celaka itu telah berlakuatas kami seperti yang tersurat di dalamTaurat Musa tetapi tiada juga kamimemohonkan karunia Tuhan kami Allahsehingga kami bertobat dari pada segala

Page 1450: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.14–17 58

kejahatan kami serta menjadi bijakdalam kebenaran-Mu.14Sebab itu Allah telah menungguicelaka itu lalu didatangkannya ke ataskami karena Tuhan kami Allah Ialahbenar dalam segala pekerjaan yangdiperbuat-Nya dan kami ini telah enggandari pada menurut seperti firman-Nya.15Akan sekarang ya Tuhan kami Allahyang telah membawa kaum-Mu keluardari tanah Mesir dengan tangan yangkuat serta beroleh nama seperti yangada pada hari ini bahwa kami telahberdosa serta berbuat jahat.16Ya Tuhan sekadar segala kebenaran-Mu biarlah kiranya murka dan berang-Mudiundurkan dari negeri-Mu Yerusalemyaitu gunung-Mu yang kudus makaoleh sebab dosa-dosa kami dan sebabkejahatan segala nenek moyang kamijadi Yerusalem dan kaum-Mu itu telahmenjadi suatu kecelaan bagi segala yangmengelilingi kami.17Akan sekarang ya Tuhan kamidengarlah kiranya akan doa hamba-Mudan akan segala permintaannya biarlahmuka-Mu bercahaya kepada tempat

Page 1451: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.18–21 59

kudus-Mu yang telah rusak karena namatuhannya.18Ya Tuhanku cenderungkanlahtelinga-Mu lalu dengarlah oleh-Mubukalah matamu lihatlah akan segalakerusakkan dan akan negeri yangdisebut dengan nama-Mu karena kamimempersembahkan segala permintaankami ke hadirat-Mu bukannya olehsebab kebenaran kami sendiri melainkankarena sangat rahmat-Mu.19Ya Tuhan dengarlah oleh-Mu yaTuhan ampunilah kiranya kami yaTuhan dengarlah kiranya dan perbuatlaholeh-Mu jangan dipertangguhkan yaituoleh sebab nama-Mu ya Tuhanku karenanegeri-Mu dan kaum-Mu itu disebutdengan nama-Mu."20Maka antara aku berkata-katadan serta berdoa dan mengakudosaku dan dosa kaumku Israel sertamempersembahkan permintaanku kehadirat Tuhanku Allah karena gunungTuhanku yang kudus itu21bahkan antara aku menyebutkandoaku maka datanglah Jibrail yang telahkulihat dalam penglihatan yang dahulumaka terbanglah ia dengan segeranya

Page 1452: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.22–25 60

dijamahnya aku ada kira-kira padawaktu persembahan petang hari.22Maka diajarnya akan daku sertaberkata-kata dengan aku maka katanya:"Hai Daniel, aku telah datang sekarangsupaya memberi kepadamu pengertiandan bijaksana.23Maka firman itu telah keluar tatkalaengkau mulai permintaanmu laludatanglah aku menyatakan kepadamukarena engkau ini seorang yang sangatdikasihi sebab itu ingatlah akan hal itusupaya mengerti penglihatan itu.24Maka tujuh puluh jemaat telahditentukan atas kaummu dan atas negeriyang kudus itu supaya menghabiskankejahatan dan menyudahkan dosadan mengadakan perdamaian karenakesalahan dan mendatangkan kebenaranyang kekal dan memeteraikanpenglihatan dan nubuat dan meminyakiYang Mahakudus.25Sebab itu ketahuilah olehmudan hendaklah engkau mengertibahwa dari pada masa akan keluarhukum menyuruh membaiki danmembangunkan Yerusalem sampaikepada orang yang diminyaki yaitu raja

Page 1453: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 9.26–10.1 61

akan jadi tujuh jumat dan enam puluhjumat lagi yaitu akan dibangunkan pulaserta dengan halaman dan kota yaitupada masa kesusahan.26Dan kemudian dari pada enam puluhdua jumat itu kelak yang diminyaki ituakan dihilangkan dan satupun tiadaperolehannya adapun rakyat raja yangakan datang itu kelak membinasakannegeri itu dan tempat kuduspun makakesudahannya dengan air bah danhingga sampai kesudahannyapun adapeperangan dan beberapa kerusakantelah tertentu.27Maka ia akan meneguhkan perjanjiandengan banyak orang sejumat lamanyadan setengah dari pada jumat itu iaakan memperhentikan firman danpersembahan dan yang merusakanitu akan datang atas siapa kekejiandan hingga sampai penghabisan yangtertentu itu kelak murka akan dicurahkanke atas yang rusak itu."

101Maka pada tahun yang ketigadari pada kerajaan Koresy, raja

Persia, telah dinyatakan suatu perkarakepada Daniel yang bergelar Beltsazaritu maka sungguhlah perkara itu yaitu

Page 1454: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 10.2–7 62

suatu peperangan yang besar makamengertilah ia akan perkara itu sertadiketahuinya akan penglihatan itu.2Maka pada masa itu aku ini Daniel adamenaruh percintaan tiga jumat lamanya.3Maka tiada aku makan roti yang sedapdan daging atau air anggur tiada masukke dalam mulutku dan sekali-kali tiadakupakai minyak bau-bauan sehinggagenaplah tiga jumat itu.4Maka pada dua puluh empat haribulan yang pertama itu tatkala aku ditepi sungai besar yaitu Hidekel5Maka kuangkatlah mataku lalu kulihatada seorang yang memakai kain katandan ikat pinggangnya dari pada emassuci dari Ufas.6Maka tubuhnyapun seperti permataperoza dan rupa mukanya seperti kilatdan matanya seperti api pelita dan kakitangannya seperti tembaga terupamwarnanya dan bunyi suaranya sepertibunyi orang banyak menderu.7Maka aku ini Daniel saja yang melihatpenglihatan itu karena segala orangyang sertaku tiada melihat penglihatanitu melainkan gementar yang amat

Page 1455: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 10.8–12 63

sangat telah berlaku atasnya sehinggalarilah ia menyembunyikan dirinya.8Sehingga aku tinggal seorang sendirilalu kulihat penglihatan yang besar itudan tiada lagi kekuatan padaku karenaseri mukaku berubahlah menjadi rusakdan tiada lagi kekuatan padaku.9Tetapi kedengaranlah kepadaku bunyisuaranya dan demi kudengar bunyisuaranya itu maka pingsanlah akutertiarap di bumi.10Maka adalah suatu tangan menjamahaku didirikannya aku pada kedua belahlutut dan tapak tanganku.11Maka katanya kepadaku: "Hai Danielyang sangat dikasihi hendaklah engkauingat akan segala perkataan yangkukatakan kepadamu dan berdirilahbetul karena sekarang aku disuruhkankepadamu." Setelah dikatakannyaperkataan itu kepadaku maka berdirilahaku dengan gemetar.12Maka katanya kepadaku: "HaiDaniel, jangan takut karena dari padahari yang mula-mula engkau bertitahdalam hatimu hendak mengerti danmerendahkan dirimu pada hadiratTuhanmu maka sembahmu itu telah

Page 1456: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 10.13–17 64

diterima dan oleh karena sembahmu ituAku datang ini.13Maka oleh penghulu kerajaan Persiaitu dilawannya akan daku dua puluh satuhari lamanya tetapi Mikhael seorang daripada penghulu-penghulu yang terbesaritu telah datang membunuh aku lalukutinggal di situ beserta dengan segalaraja Persia.14Maka aku datang ini hendakmengartikan kepadamu barang yangakan berlaku atas bangsamu pada akhirzaman kelak karena penglihatan ini bagimasa yang lagi jauh."15Setelah sudah ia menyatakan yangdemikian kepadaku maka tunduklah akudengan mukaku ke bumi lalu menjadikelu.16Maka adalah seorang yang sepertisegala anak Adam rupanya menjamahbibir mulutku lalu aku membuka mulutkuberkata-kata maka kataku kepada orangyang berdiri di hadapanku itu: "Ya tuanoleh karena penglihatan ini kesakitantelah kembali kepadaku dan tiada lagikekuatan padaku.17Karena bagaimanakah hamba tuanini boleh berkata-kata dengan tuan

Page 1457: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 10.18–11.1 65

hamba karena akan aku ini dari padamasa itu tiada lagi kekuatan padaku dantiada kubersemangat lagi."18Maka ada seorang pula yangseperti rupa manusia menjamah akudikuatkannya aku.19Maka katanya: "Hai engkau yangdikasihi jangan takut sejahteralahengkau tetapkanlah hatimu bahkantetapkan hatimu." Setelah ia berkatademikian maka tetaplah hatiku lalukataku: "Biarlah tuan berkata-katakarena tuan telah menguatkan hamba."20Maka katanya: "Tahukah engkau apasebab aku datang kepadamu ini akansekarang aku hendak kembali berperangdengan penghulu Persia setelah akukeluar maka penghulu Yunani pula akandatang kelak.21Tetapi aku hendak menyatakankepadamu barang yang tersurat di dalamkitab yang benar. Maka seorangpun tiadapembantuku akan melawan orang-orangitu melainkan penghulumu Mikhael itusaja.

111Adapun akan aku ini makapada tahun yang pertama dari

pada kerajaan Darius, raja Media, aku

Page 1458: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.2–5 66

telah berdiri hendak menguatkan danmeneguhkan dia."2 "Akan sekarang aku hendakmenyatakan kepadamu kebenaran itu.Bahwa akan terbit pula raja Persia lagitiga orang dan yang keempatnya akanmenjadi sangat kaya lebih dari padasekaliannya itu dan apabila ia telahmenjadi kuat oleh kekayaannya itu makasekaliannya akan dihasutnya supayamelanggar kerajaan Yunani.3Maka akan terbit kelak seorang kayayang gagah ialah akan memerintahdengan perintahnya yang besar sertamelakukan sekehendak hatinya.4Demi ia terbit saja maka kerajaannyaakan dipecahkan dan dibagi-bagi kepadakeempat penjuru mata angin tetapibukan kepada keturunannya dan bukansekadar perintahnya yang telah iamemerintah itu karena kerajaannya ituakan dicabut bagi orang-orang yang laindari pada segala orang itu.5Maka raja tanah selatanpun akanmenjadi kuat demikian juga seorangpegawainya maka iapun akan menjadikuat lebih dari padanya lalu memegang

Page 1459: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.6–8 67

perintah dan perintahnya itu akanmenjadi suatu perintah yang besar.6Setelah beberapa tahun lamanya makakeduanya itu akan berkubung dan anakperempuan raja tanah selatan itu akandatang kepada raja tanah utara hendakberjanji-janjian tetapi anak perempuanitu tiada kekal kekuatan tangannyadan baginda itupun tiada akan tetapdan tangannya demikian juga bahkananak perempuan itu akan diserahkanserta dengan orang-orang yang telahmenghantarkan dia dan memperanakkandia dan yang menguatkan dia pada masaitu.7Tetapi dari pada tunas dari akar anakperempuan itu akan terbit seorang akanganti baginda itu maka iapun akandatang kepada tentara itu lalu masukke dalam kota raja tanah utara sertamenerang akan orang-orang itu danmangalahkan dia8maka segala berhalanya serta dengansegala patung tuangan dan segala bekasdari pada emas perak yang indah-indahakan dibawanya lari ke Mesir dan ia akanundur dari raja tanah utara itu beberapatahun lamanya.

Page 1460: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.9–13 689Maka ia akan masuk kerajaan rajatanah selatan itu tetapi ia akan kembalikelak ke tanahnya sendiri.10Maka anak-anaknya pula akanberperang serta mengerahkan balatentara yang besar-besar yang akandatang meliputi dan menjalani tanah itumaka sekaliannya akan kembali hendakberperang hingga sampai kekuatannya.11Maka raja tanah selatan itu akannaik gembiranya lalu keluar berperangdengan dia yaitu dengan raja tanahutara12maka iapun akan mengeluarkantentara yang besar dan tentara itu akandiserahkan ke tangannya. Maka tentaraitu akan menetapkan hatinya dan hatibaginda itu akan mengetas-ngetas makaia akan mengalahkan berlaksa-laksaorang tetapi tiada juga menang.13Maka raja tanah utara itu akankembali lalu mengeluarkan suatutentara yang lebih besar dari pada yangdahulu maka ia akan datang kelak padakesudahan masa itu yaitu beberapatahun lamanya dengan suatu tentarayang besar dan banyak harta.

Page 1461: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.14–17 6914Maka pada masa itu kelak banyakorang akan berbangkit melawan rajatanah selatan itu dan segala orang ganasdari pada kaummu akan menetapkanhatinya supaya menyempurnakanpenglihatan ini tetapi sekaliannya akanjatuh kelak.15Maka raja tanah utara itu akan datanglalu membuat kubu dan mengalahkansuatu negri yang teguh kotanya dankuasa orang tanah selatan akan dapatbertahan demikian juga rakyatnya yangpilihan dan tiada akan ada kekuatan lagiakan bertahan.16Tetapi yang mendatangi dia akanmelakukan sekehendak hatinya danseorangpun tiada akan bertahan dihadapannya maka ia akan berdiri ditanah yang mulia dan kerusakan akanada pada tangannya.17Maka ia akan menentukan hendakdatang serta dengan kekuatan segenapkerajaannya dan beberapa orangtuluspun sertanya maka ia akan berbuatseperti kehendaknya dan ia akanmenyerahkan kepadanya seorangperempuan supaya dibinasakannya akan

Page 1462: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.18–22 70

dia tetapi perempuan itu tiada akantetap dan tiada bersetia dengan dia.18Setelah itu maka ia akan menujusegala pulau dan banyak akandiambilnya tetapi seorang penghuluakan memperhentikan kecelaan yangdiadakannya bahkan kecelaan itu akandipulangkannya atas dirinya.19Maka kemudian dari pada itu ia akanmenuju kepada segala kota negrinyasendiri tetapi ia akan terserandung lalujatuh sehingga tiada kedapatan lagi.20Setelah itu maka akan terbitpula akan gantinya seorang yangakan menyuruh seorang penganiayamenjalani segala tempat yang muliadalam kerajaannya tetapi antarabeberapa hari lamanya ia akan binasayaitu bukan oleh perkara atau dalampeperangan.21Maka akan gantinya terbit kelakseorang yang hina yang tiada orangmemberi kepadanya kemuliaan kerajaanitu melainkan ia akan datang pada masayang sentosa lalu beroleh kerajaan itudengan pujuknya.22Maka sekaliannya akan dihapuskandari hadapannya dengan kuasa air bah

Page 1463: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.23–26 71

lalu berpecah-pecah bahkan penghuluperjanjian itu sekalipun.23Setelah sudah berjanji-janjiandengan dia maka iapun akan melakukantipu daya karena ia akan datang denganrakyat yang sedikit lalu menjadi kuat.24Maka pada masa yang sentosa iaakan mendatangi segala tempat yangterlebih gemuk dalam jajahan itu dania akan membuat barang yang tiadadapat diperbuat oleh bapanya atausegala nenek moyangnya maka ia akanmenghiburkan kepadanya rampasan danjarahan dan beberapa harta bahkan iaakan mengupayakan beberapa upayaatas segala kubunya yaitu seketikalamanya.25Maka ia akan membangkitkankuasanya dan beraninya atas raja tanahselatan dengan tentara yang besardan raja tanah selatan itu akan masukpeperangan dengan tentara yang amatbesar lagi gagah tetapi tiada akanbertahan karena orang-orang itu akanmengupayakan beberapa upaya atasnya.26Bahkan ia akan dibinasakan olehorang-orang yang makan nimatnya dan

Page 1464: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.27–30 72

tentaranya akan tampil sehingga banyakorang akan mati.27Adapun akan raja kedua itu makaniat hatinya hendak berbuat benciandan keduanya akan duduk makansepidangan serta berkata bohong tetapitiada akan hasil perkara itu karenakesudahannya itu akan ada pada masayang tertentu.28Setelah itu ia akan kembali ketanahnya sendiri dengan membawabanyak harta dan hatinya melawanperjanjian yang kudus maka ia akanmelakukan sekehendak hatinya lalukembali ke tanahnya sendiri.29Maka pada masa yang tertentu iaakan kembali lalu datang ke tanahselatan tetapi pada masa yang kemudiantiada akan jadi seperti pada masa yangdahulu.30Karena segala kapal Kitim akandatang melanggar dia sebab itu iaakan kembali dengan dukacitanya sertadengan gemarnya akan perjanjian yangkudus lalu ia kan melakukan sekehendakhatinya bahkan ia akan kembali danmengindahkan segala orang yangmeninggalkan perjanjian yang kudus itu.

Page 1465: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.31–35 7331Maka beberapa pembantu akanberbangkit pada pihaknya dan orang-orang itu akan menajiskan tempat kudusyaitu kota lalu memperhentikan kurbanbakaran yang sedia kala dan mendirikankebencian yang mendatangkankebinasaan.32Maka segala orang yang khianatakan perjanjian itu kelak disesatkanoleh perjanjiannya tetapi kaum yangmengetahui akan Tuhannya akanmenetapkan hatinya dan berbuat jasa.33Maka segala orang yang berbudi diantara kaum itu akan mengajar banyakorang tetapi orang-orang itu akan rebahdimakan oleh pedang dan oleh api danditawan dan dirampas beberapa harilamanya.34Maka tatkala rebah itu orang-orangitu akan dibantu dengan pembantuanyang sedikit tetapi banyak orangakan berhubung dengan dia denganpura-puranya.35Maka separuh orang yang berbudiitupun akan rebah yaitu supaya ia diujidan disucikan dan diputihkan hinggasampai kepada masa kesudahan karenayaitu pula pada masa yang tertentu.

Page 1466: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.36–39 7436Maka raja itu akan melakukansekehendak hatinya dan ia akanmengetas-ngetas dan membesarkandirinya atas segala dewa danmengatakan beberapa perkaraajaib atas Tuhan segala ketuhananmaka ia akan beruntung sehinggamurka itu telah genap karena yang telahditentukan itu akan berlaku kelak.37Maka tiada ia akan mengindahkandewa-dewa nenek moyangnya atau yangdisukai oleh segala perempuan dan tiadaia akan mengindahkan sesuatu dewakarena ia akan membesarkan dirinyaatas sekaliannya.38Tetapi akan gantinya ia akan memberihormat kepada dewa segala kota bahwasuatu dewa yang tiada diketahui olehnenek moyangnya akan dihormatinyadengan emas perak dan dengan permatayang indah-indah dan beberapa perkarayang elok-elok.39Maka dengan pertolongan dewaorang asing ia akan mengalahkan kotayang teguh-teguh maka barangsiapayang mengaku dia akan ditambahinyakemuliaannya dan ia akan menentukanorang-orang itu memerintahkan banyak

Page 1467: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.40–44 75

orang serta membagikan tanah itu akanupahnya.40Maka pada masa kesudahan itu kelakraja tanah selatan itu akan menempuhdia dan raja tanah utara pun akanmendatangi dia seperti ribut denganbeberapa kenaikan dan orang yangberkuda dan beberapa buah kapalmaka ia akan masuk segala negri sertameliputi dan menjalani dia.41Maka ia akan masuk pula ke dalamtanah yang mulia itu dan banyak negriakan dibinasakan tetapi sekalinnya iniakan dilepaskan dari pada tangannyayaitu Edom dan Moab dan yang terutamadari pada bani Amon.42Maka ia akan menghulurkantangannya atas segala negri sehinggatanah Mesirpun tiada akan lepas.43Tetapi ia akan memegang kuasa atassegala perbendaharaan emas perak danatas segala sesuatu yang disukai orangMesir maka segala orang Lob dan orangKusy pun akan menunda tumitnya.44Tetapi ia akan dikejutkan oleh kabardari sebelah timur dan dari sebelah utaramaka ia akan keluar dengan sangat

Page 1468: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 11.45–12.3 76

berangnya hendak membinasakan danmenumpas banyak orang.45Maka ia akan mendirikan segalakhemah istananya di antara laut dengangunung kudus yang mulia itu tetapiiapun akan sampai ajalnya dan seorangpun tiada akan membantu dia."

121 "Maka pada masa itu Mikhaelpunakan berbangkit yaitu penghulu

besar yang memeliharakan segala orangkaummu maka akan jadi suatu masakesusahan yaitu belum pernah jadi yangdemikian dari pada masa telah ada suatubangsa hingga sampai kepada masa itumaka pada masa itu kelak kamu akandilepasakan yaitu barangsiapa yangdidapati namanya tersurat di dalamkitab.2Maka banyak orang yang tidurdalam lebu tanah akan berbangkit pulasetengahnya bagi hidup yang kekal dansetengahnya bagi malu dan aib yangkekal.3Maka segala orang yang berbudi akanbersinar seperti cahaya bentangan langitdan yang membalikkan banyak orangkepada kebenaran akan bersinar sepertisegala bintang sampai selama-lamanya.

Page 1469: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 12.4–7 774Tetapi akan engkau hai Danieltutupkanlah segala perkataan itu danmeteraikan kitab itu sampai kepadamasa kesudahan maka banyak orangakan berjalan kesana kemari danpengetahuan akan bertambah-tambah."5Maka kulihatlah yaitu aku ini Danielbahwa ada lagi dua orang berdiriseorang pada tepi sungai seberang sinidan seorang pada tepi sungai seberangsana.6Maka kata seorangnya pada orangyang memakai kain katan yang adadi atas air sungai itu berapa lama lagisehingga kesudahan segala ajaib ini.7Maka kudengarlah akan orang yangmemakai kain katan dan yang di atasair sungai itu tatkala diangkatnyakedua belah tangannya ke langitserta bersumpah demi yang hidupselama-lamanya: "Bahwa yaitu akanjadi kemudian dari pada satu masadan dua masa dan setengah masa danlagi setelah sudah selesai dari padamemecahkan kuasa kaum yang kudusitu barulah segala perkara ini akandigenapi."

Page 1470: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Daniel 12.8–13 788Maka kudengar juga tetapi tiada akumengerti maka kataku: "Ya tuan, apagerangan kesudahan segala perkaraini?"9Maka jawabnya: "Pergilah engkau haiDaniel karena segala pekataan itu telahtertutup dan termeterei sampai padamasa kesudahan.10Maka banyak orang akan menyucikandirinya dan memutihkan dirinya danmenjadi bersih seperti orang-orang jahatakan melakukan kejahatan maka daripada orang-orang jahat itu seorangpuntiada akan mengerti tetapi orang yangberbudi itu akan mengerti kelak.11Adapun dari pada masa kurbanbakaran yang sediakala dihilangkandan kebencian yang mendatangkankebinasaan didirikan itu akan jadi seribudua ratus sembilan puluh hari.12Berbahagialah orang yang menantilalu sampai kepada seribu tiga ratus tigapuluh lima hari.13Tetapi hendaklah engkau pergisehingga datang kesudahan itu karenaengkau akan beroleh perhentian laluberdiri dalam bagianmu pada kesudahansegala hari itu."

Page 1471: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea

11Bahwa inilah firman Allah yangdatang kepada Hosea bin Beeri

pada zaman Uzia dan Yotam dan Ahasdan Hizkia, raja-raja Yehuda, dan padazaman Yerobeam bin Yoas, raja Israel.2Maka pada mulanya apabila Allah telahberfirman dengan lidah Hosea makafirman Allah kepada Hosea: "Pergilahengkau ambil bagi dirimu seorangperempuan sundal dan anak-anaksundal karena orang isi tanah ini telahsangat berbuat persundalan padahal iamenjauhkan dirinya dari pada Allah."3Lalu pergilah ia diambilnya Gomerbinti Diblaim maka mengandunglahperempuan itu lalu lalu memperanakkanbaginya seorang anak laki-laki.4Maka firman Allah kepadanya:"Hendaklah engkau menamai dia Yizreelkarena tiada berapa lama lagi Aku akanmembalas darah Yizreel kepada orang isirumah Yehu dan Aku akan memutuskankerajaan kaum bani Israel.

Page 1472: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 1.5–10 25Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Aku akan mematahkan busurpanah Israel di lembah Yizreel."6Maka mengandung pula iadiperanakkannya seorang perempuanlalu firman Tuhan: "Hendaklah engkaumenamai dia Lo-Ruhama karena tiadalagi Aku akan mengasihani kaum baniIsrael sehingga Aku mengampuni dia.7Tetapi Aku akan mengasihani kaumbani Yehuda serta menyelamatkan diadengan Tuhannya Allah maka tiada Akuakan menyelamatkan dia dengan panahatau pedang atau dengan peperanganatau kuda atau dengan orang yangberkuda."8Setelah sudah Lo-Ruhama itudiceraikan susu maka mengandunglahperempuan itu lalu beranak laki-laki.9Maka firman Tuhan: "Hendaklahengkau menamai dia Lo-Ami karenakamu bukannya kaum-Ku dan Aku tiadamau menjadi bagimu Tuhan."10Tetapi bilangan bani Israel itu Akumenjadi seperti pasir di tepi laut yangtiada dapat di sukat atau dibilang makaakan jadi kelak pada tempat Aku telahberfirman kepadanya: "Bahwa kamu

Page 1473: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 1.11–2.3 3

ini bukannya kaum-Ku," maka di sanajuga akan difirmankan kepadanya bahwakamulah anak-anak Tuhan yang hidup.11Maka segala bani Yehuda dansegala bani Israel akan berhimpunbersama-sama dan menentukan bagidirinya seorang penghulu lalu keluar daritanah ini karena hari Yizreel itu besarlahkelak.

21Katakanlah olehmu kepadasaudaramu laki-laki: "Hai Ami!" dan

kepada segala saudaramu perempuan:"Hai Ruhama."2 "Maka hendaklah kamu mendaawaibumu bahkan daawalah akan dia karenabukannya dia istri-Ku dan Akupunbukan suaminya biarlah ia menjauhkanpersundalannya dari hadapan mukanyadan segala zinahnya dari antara susunya3 supaya Aku jangan mengupaspakaiannya sehingga bertelanjang danmendirikan dia seperti pada hari jadinyadan menjadikan dia seperti tanahbelantara dan mengadakan dia sepertitanah yang kering lalu mematikan diaoleh dahaga

Page 1474: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 2.4–8 44bahkan anak-anaknyapun tiada akanKusayangi karena yaitu anak-anaksundal.5Maka ibunya telah menjadi sundalbahkan yang memperanakkan dia telahmembuat kelakuan yang keji karenakatanya: Bahwa aku hendak mengikutsegala gundikku yang memberi aku rotidan air dan bulu domba dan katan danminyak dan minumanku.6Sebab itu aku akan memagarijalannya dengan duri maka aku akanmenyekat jalannya sehingga tiada bolehia mendapat dunianya.7Maka ia akan mengikut segalagundiknya tetapi tiada akan mendapatdia dan ia akan mencari orang-orangitu tetapi tiada akan bertemu kemudiania akan berkata: Bahwa aku hendakkembali kepada suamiku yang mula-mula itu karena dahulu halku terlebihbaik dari pada sekarang.8Maka tiada diketahuinya bahwaAkulah yang mengaruniakan kepadanyagandum dan air anggur dan minyakserta memperbanyakkan emas peraknyayang kelak dipakainya bagi Baal.

Page 1475: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 2.9–13 59Sebab itu Aku hendak mengambilkembali gandum-Ku itu pada musimnyadan air anggur-Kupun pada masanya danAku akan merebutkan bulu domba dankatan-Ku yang patut menutup tubuhnya.10Akan sekarang Aku hendakmenyatakan percabulannya di hadapanmata segala gudiknya dan seorangpuntiada akan dapat melepaskan dia daripada tangan-Ku.11Maka Aku akan memperhentikansegala kesukaannya dan segalahari rayanya dan bulan barunyadan hari perhentiannya dan segalaperhimpunannya yang besar.12Maka aku akan membinasakan segalapoko anggurnya dan poko airnya yangtelah ia berkata akan halnya: Bahwainilah upah yang diberi kepadaku olehsegala gundiknya bahkan aku akanmenjadikan dia suatu hutan dan segalabinatang di hutan kelak memakan dia.13Maka Aku akan membalas kepadanyasekadar segala hari Baal yang telahia membakar setanggi kepadanyatatkala ia menghiasi dirinya dengansubangnya dan permata lalu mengikat

Page 1476: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 2.14–18 6

segala gundiknya serta melupakan Aku,"demikianlah firman Allah.14 "Sebab itu Aku akan membujuk diadan membawa dia ke tanah belantaralalu menghiburkan hatinya.15Maka dari sana kelak Aku akanmengaruniakan kepadanya segala kebunanggurnya dan lembah Akhorpun akanpenuh pengharapan maka di sanalah iaakan memberi jawab seperti pada masamudanya dan seperti pada masa ia telahkeluar dari tanah Mesir.16Maka firman Tuhan, bahwa padamasa itu akan jadi kelak engkau akanmemanggil Aku: Isai! dan tiada lagiengkau memanggil Aku: Baal!17Karena nama Baal itu kelak Akuhilangkan dari pada mulutnya dannamanya tiada akan disebut lagi.18Maka pada masa itu Aku akanberjanji-janjian karena orang-orangitu dengan segala binatang di hutandan dengan segala burung di udaradan dengan segala yang melata dibumi adapun panah dan pedang danpeperangan kelak akan Kuputuskan daripada tanah ini sehingga sekaliannya ituKubaringkan dengan sejahteranya.

Page 1477: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 2.19–3.1 719Dan engkau akan Kutunangkandengan diri-Ku sampai selama-lamanyabahkan kutunangkan dikau dengandiri-Ku dengan kebenaran dan dengankeadilan dan dengan kemurahan dandengan rahmat.20Maka engkau akan Kutunangkandengan diri-Ku dengan setia dan engkauakan mengetahui akan Allah.21Maka firman Allah bahwa akanjadi kelak pada masa itu Akuakan mendengar bahkan Aku akanmendengar permintaan langit dan iapunakan menerima permintaan bumi.22Dan bumipun akan mendegarpermintaan gandum dan air anggurdan munyak dan sekaliannya itu akanmendengar permintaan Yizreel23Maka Aku kelak menyemai diabagi diri-Ku di bumi dan Aku akanmengasihani yang tiada beroleh kasihandan kepada orang yang bukannyakaum-Ku kelak Aku befirman: Bahwaengkaulah kaum-Ku! dan dan iapun akanberdatang sembah: Ya Tuhanku!"

31Maka firman Allah kepadaku:"Pergilah engkau, hendaklah engkau

mengasihi pula seorang perempuan

Page 1478: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 3.2–5 8

yang telah dikasihi oleh kawannyatetapi berzinah ia sama seperti dikasihAllah akan bani Israel sungguhpunorang-orang itu mengikut dewa-dewaorang dan suka ia akan buah angguryang kering."2Maka kutebuslah perempuan itu bagidiriku dengan harga lima belas sikalperak dan sehomer seir dan setengahhomer seir3maka kataku kepadanya: "Hendaklahengkau duduk menantikan akubeberapa hari lamanya janganlahengkau bergundik dan jangan menjadiistri orang demikian juga aku akanmenantikan dikau."4Karena bani Israel itu akan dudukbeberapa hari lamanya dengan tiadaberaja dan tiada berpenghulu dandengan tiada kurban dan dengan tiadatiang dan dengan tiada efod atau traf.5Setelah itu maka bani Israel itukelak akan berbalik serta mencariakan Tuhannya yaitu Allah dan akanrajanya Daud lalu datang menghadapAllah dengan ketakutan serta mencarikemurahan-Nya pada akhir zaman.

Page 1479: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 4.1–6 9

41Hai bani Israel, dengarlah olehmuakan firman Allah karena Allah

berbantah-bantah dengan segala orangisi tanah ini sebab di tanah ini tiada setiaatau pengasihan atau pengetahuan akanAllah.2Hanyalah bersumpah dan mengubahjanji dan membunuh dan mencuri danberbuat zinah maka sekaliannya itubertambah-tambah dan hutang darahbertindih-tindih.3Sebab itu tanah ini akan bercintadan segala orang yang duduk dalamnyamenjadi lemah serta dengan segalabinatang yang di hutan dan segalaburung yang di udara bahkan segalaikan di lautpun akan hilang.4Tetapi seorangpun jangan beraniberbantah-bantah dan seorangpunjangan menghardik karena kaum-Mu ituseperti yang berbantah-bantah denganimam.5Maka engkau akan terserandungpada siang hari dan nabipun akanterserandung sertamu pada malam haridan Aku akan membinasakan ibumu.6Maka binasalah kaum-Ku sebabkurang pengetahuannya oleh karena

Page 1480: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 4.7–12 10

engkau telah menolakkan pengetauansebab itu Akupun akan menolakkandikau sehingga tiada lagi engkaumenjadi imam bagi-Ku sedang engkautelah melupakan hukum Tuhanmu makaAkupun akan melupakan anak-anakmu.7Makin ia bertambah-tambah semakinbanyak dosanya kepada-Ku sebab ituAku akan mengubahkan kemuliaannyamenjadi kehinaan.8Maka sekaliannya makan dosakaum-Ku dan menaruh hati padakejahatan.9Maka akan jadi kelak sebagaimanakaum demikianlah imampun dan Akuakan membalas kepadanya segalakekuatannya serta memulangkan keatasnya segala perbuatannya.10Maka orang-orang itu akan makantetapi tiada kenyang dan sekaliannyaakan berbuat zinah tetapi tiadabertambah-tambah karena tiada lagiyang mengindahkan Allah.11Maka percabulan dan air anggurdan air anggur yang baharu itumenghilangkan akal.12Maka kaum-Ku bertanya kepadakayunya dan tongkatnya menyatakan

Page 1481: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 4.13–15 11

kepadanya karena sekaliannya telahdisesatkan oleh zinah dan sekaliannyatelah meninggalkan Tuhannya supayaberbuat zinah.13Maka sekaliannya telah berbuatkurban di atas segala kemuncak gunungserta membakar setanggi di atas segalabukit di bawah beberapa pohon beringinbabi dan pohon janalu dan pohonbutom sebab baik naungnya maka itulahsebabnya segala anak perempuanmuakan berkendak dan segala pengintainyaperempuan akan berbuat zinah.14Maka tiada Aku akan membalaskepada segala anak perempuanmutatkala ia berkendak atau kepada segalapengintainya perempuanmu tatkalaia berbuat zinah karena orang itumengasingkan dirinya beserta denganperempuan sundal dan iapun berbuatkurban beserta dengan perempuanjahat adapun kaum yang tiadaberpengetahuan itu akan dibinasakan.15Hai Israel, sungguhpun engkauberbuat zinah tetapi janganlah Yehudaitu bersalah dan jangan kamu pergi keGilgal jangan naik ke Bet-Awen danjangan bersumpah demi hayat Allah.

Page 1482: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 4.16–5.3 1216Karena Israel telah melakukandirinya dengan degil seperti lembuyang degil akan sekarang Allah hendakmenggembalakan dia seperti anakdomba di tempat yang luas.17Bahwa Efraim itu telah berdampingdengan berhalanya biarkanlah dia.18Maka minumannya telah jadi masamsenantiasa ia bebuat zinah dan segalapenghulunya terlalu suka perkara yangkeji.19Maka angin itu telah meniup diadengan sayangnya dan sekaliannyaakan beroleh malu oleh sebab segalakurbannya.

51 Ingatlah olehmu hai segala imandan dengarlah olehmu hai kaum bani

Israel pasanglah telingamu hai segalaisi istana raja karena kamulah yangmempunyai hukuman sebab kamu telahjadi suatu jerat di Mizpa dan suatu jaringyang terbentang di atas gunung Tabor.2Maka segala orang durhaka itu telahsangat membunuh orang tetapi Akulahyang menghardik sekaliannya.3Maka Kuketahuilah akan Efraim danIsraelpun tiada terlindung dari pada-Kuakan sekarang engkau telah berbuat

Page 1483: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 5.4–9 13

zinah, hai Efraim dan Israelpun telahnajis.4Maka oleh segala perbuatannya tiadadiberi kembali kepada Tuhannya karenadalamnya ada hati yang cabul dan tiadaia mengetahui akan Allah.5Maka congkak Israel itu naik saksidi hadapan matanya sebab itu Israeldan Efraim itu akan terserandung olehkejahatannya dan Yehudapun kelakterserandung sertanya.6Maka sekaliannya akan pergi mencariAllah dengan membawa kambingnya danlembunya tetapi tiada akan didapatinyaakan Dia karena ia telah undur daripadanya.7Maka sekaliannya telah berbuatkhianat kepada Allah karena orang-orang itu telah memperanakkanbeberapa anak haram akan sekarangsekaliannya akan dimakan oleh bulanbaru serta dengan ladangnya.8Hendaklah kamu meniup serunai diGibea dan tuang-tuang di Rama tiuplahsemboyan di Bet-Awen diusirnya akandikau hai Benyamin.9Maka Efraim akan menjadi suatukerusakan pada masa hukuman maka

Page 1484: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 5.10–15 14

Aku telah memberitahu di antara segalasuku Israel barang yang tak dapat tiadaakan jadi kelak.10Maka penghulu Yehuda itu seumpanaorang yang memindahkan batusempadan dan Aku akan mencurahkanmurka-Ku ke atasnya seperti air.11Maka Efraim itu telah tertindih danhancur oleh hukuman karena ia telahsuka menurut jalan firman itu.12Sebab itu Aku ini bagi Efraim ituseperti gegat dan bagi kaum bani Yehudaitu seperti bubu.13Setelah dilihat Efraim akanpenyakitnya dan Yehuda akan lukanyalalu pergilah Efraim itu ke Asyur sertamengutus kepada raja Yarib tetapi tiadadapat ia menyembuhkan kamu dan tiadadapat mengobati lukamu.14Karena Aku ini bagi Efraim itu sepertisinga dan bagi kaum bani Yehuda ituseperti anak singa maka Aku bahkanAkulah yang akan mencarik lalu pergimaka Akupun akan menangkap danseorangpun tiada dapat melepaskan.15Maka Aku akan kembali ke tempat-Kusehingga orang-orang itu mengakukesalahannya dan mencari hadirat-Ku

Page 1485: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 6.1–5 15

maka pada masa kesukarannya kelakorang-orang itu akan mencari Akudengan sesungguh hatinya.

61Mari, kita kembali kepada Allahkarena Ia telah mencarik dan Ialah

yang akan menyembuhkan kita makaIalah yang telah memalu dan Iapun akanmembebat.2Maka lepas dua hari kemudian kelak iaakan menghidupi kita dan pada hari yangketiga kelak Ia akan membangkitkansehingga kami hidup pada hadirat-Nya.3Maka biarlah kita mengetahui bahkanbiarlah kita menuntut bagi mengetahuiakan Allah maka terbitnya tertentuseperti fajar dan Ia akan turun kepadakita seperti hujan bahkan seperti hujanakhir yang membasahkan tanah.4Hai Efraim, Aku pengapakankahengkau. Hai Yehuda, Aku pengapakankahakan dikau karena kebajikanmu sepertiawan pada pagi hari dan seumpamaembun yang hilang pagi-pagi.5Sebab itu Aku telah memarangdengan lidah segala nabi dan Akutelah membunuh orang-orang itu olehsegala perkataan mulut-Ku maka segala

Page 1486: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 6.6–7.1 16

hukumanmupun seperti cahaya yangmemancar.6Karena Kukehendaki kemurahanbukannya kurban dan pengetahuan akanAllah lebih dari pada kurban bakaran.7Tetapi sekaliannya telah mengubahkanjanji seperti Adam dan di sanalah iatelah berbuat khianat kepada-Ku.8Adapun Gilead itu suatu negeri orangyang berbuat jahat yaitu telah berlumurdengan darah.9Seperti beberapa pasukan orangpenyamun mengadang orangdemikianlah perhimpunan segalaimam itu membunuh orang pada jalanke Sikhem bahkan sekaliannya telahberbuat percabulan.10Maka di antara kaum bani Israel telahKulihat suatu perkara yang hebat makadi sana ada zinah di antara orang Efraimdan Israelpun telah najis.11Dan lagi bagi engkau hai Yahudatelah ditentukan suatu penuaian padamasa Aku mengembalikan kaum-Kuyang tertawan itu.

71Apabila Aku hendak menyembuhkanIsrael maka pada masa itu nyatalah

kesalahan Efraim dan kejahatan Samaria

Page 1487: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 7.2–6 17

karena sekaliannya membuat dustamaka penjuru itu masuk ke dalam danpasukan penyamun itu menyamun diluar.2Maka tiada orang-orang itumemperhatikan akan hal Aku ingatakan segala kejahatan akan sekarangsekaliannya telah dikepung olehperbuatannya sendiri semuanyamenghadap hadirat-Ku.3Maka orang-orang itu menyukakanhati raja dengan kejahatannya dansegala penghulupun dengan dustanya.4Maka sekaliannya berbuat zinah ialahseperti dapur yang dihangatkan olehtukang roti maka iapun berhentilah daripada menggalakkan api dari pada masameramas tepung sehingga khamir.5Maka pada hari raya raja kita segalapenghulu telah menyakiti dirinya olehmabuk air anggur maka iapun telahmengulurkan tangannya serta denganorang pengolok-olok.6Karena sekaliannya telah menyediakanhatinya seperti dapur sementara iamengadang maka tukang rotinya itupuntidur sepanjang malam dan pada

Page 1488: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 7.7–12 18

pagi hari dibakarnya seperti api yangmenyala.7Maka hangatlah segala orang ituseperti dapur dihanguskannya segalahukumnya maka segala rajanyapunrebah mati seorangnyapun tiada yangberseru kepada-Ku.8Maka Efraim mencampurkan dirinyadengan segala bangsa bahkan Efraim itusuatu menganan yang tiada dibalikkan9Maka kekuatannya telah dimakanhabis oleh orang keluaran pada hal tiadadiketahuinya bahkan rambut putih telahbertaburan kepadanya pada hal tiadadiketahuinya.10Maka congkak Israel itu naik saksidi hadapan matanya tetapi tiadaorang-orang kembali kepada TuhannyaAllah dan tiada menuntut akan Diadalam segala hal itu.11Adapun Efraim itu seperti burungmerpati yang bodoh lagi tiada berakalsebentar dipangganya akan Mesirsebentar pergi ke Asyur.12Apabila ia pergi ke sana Aku akanmembentangkan jaring-Ku ke atasnyamaka Aku akan menjatuhkan dia sepertiorang-orang di udara dan Aku akan

Page 1489: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 7.13–8.1 19

menghukumkan dia seperti yang telahkudengar pada perhimpunannya.13Susahlah bagi orang-orang itu karenaia telah sesat dari pada-Ku keramlahbagi orang-orang itu karena ia telahberdosa kepada-Ku sungguhpun Akuhendak menebus dia tetapi ia telahberkata dusta kepada-Ku.14Maka tiada ia berseru kepada-Kudengan sungguh hatinya melainkanmeraung di atas tempat tidurnyamaka sekaliannya berhimpun hendakmemohonkan gandum dan air anggurtetapi ia mendahaka kepada-Ku.15Sungguhpun Aku telah mengajardan menguatkan tangannya tetapisekaliannya memikirkan jahat atas-Ku.16Maka orang-orang itu telah kembalitetapi bukannya kepada Yang Mahatinggimaka sekaliannya seperti busur yangkhianat maka segala penghulunya akanrebah mati dimakan pedang oleh sebabitu garang lidahku demikianlah ia akandiolok-olokkan di tanah Mesir.

81Kenakanlah serunai pada mulutmu.Maka rumah Allah didatanginya

seperti burung nasar sebab perjanjian-

Page 1490: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 8.2–7 20

Ku telah diubahkannya dan hukum-Kudilanggarnya.2Maka sekaliannya akan berserukepada-Ku: "Ya Tuhanku, kami orangIsrael itu mengetahui akan Dikau."3Tetapi Israel telah membuangkanbarang yang baik dan ia akan dikejaroleh musuh.4Maka orang-orang itu telahmengangkat raja-raja tetapi bukannyadengan firman-Ku dan telah mengangkatpenghulu-penghulu dengan tiadasetahu-Ku maka diadakannya beberapaberhala dari pada emas perak supaya iaditumpas.5Hai Samaria, anak lembumu telahdibuangkannya dan murka-Ku bernyala-nyala akan orang-orang itu berapalamakah lagi sehingga orang-orang ituberoleh kesucian.6Karena yainipun asalnya dari padaIsrael maka ialah perbuatan tukang danbukannya ia suatu dewa bahkan anaklembu Samariah itu akan dihancurkan.7Karena orang-orang itu telah menaburangin tak dapat tiada ia akan menuairibut maka tiada padanya gandumyang lagi tumbuh dan pucuknya tiada

Page 1491: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 8.8–13 21

mengeluarkan biji maka jikalau keluarbiji sekalipun niscaya yaitu dimakan olehorang keluaran.8Maka Israel itu telah ditelan akansekarang orang-orang itu di antarasegala bangsa seperti suatu bekas yangdisukai orang.9Karena orang-orang itu telah pergi keAsyur seperti keledai hutan yang seekordirinya maka Efraim telah mengupahkendaknya.10Akan sekarang Aku hendakmenghimpunkan dia jikalau diupahnyaorang bangsa asing sekalipun danorang-orang itu mulai menjadi lemahdari sebab tanggungan raja segalapenghulu.11Karena Efraim telahmemperbanyakkan tempat kurbanhendak berbuat dosa sebab itu segalatempat kurban itu telah jadi baginyaakan dosa.12Maka jikalau Aku menyurat padanyahukum-Ku dengan selaksa peraturanmaka sekaliannya dibilangkan suatuperkara yang ajaib.13Adapun akan segala firmanyang dipersembahkan kepada-Ku

Page 1492: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 8.14–9.3 22

maka daging itu disembelihnya dandimakannya tetapi Allah tiada berkenanakan orang-orang itu maka sekarangIa akan ingat kejahatan dan membalassegala dosanya maka orang-orang ituakan kembali ke Mesir.14Karena Israel telah melupakan yangmenjadikan dia lalu membangunkanbeberapa mahligai dan Yehudapun telahmemperbanyakkan negeri-negeri yangberkota tetapi Aku akan menyuruhkansuatu api kepada segala negerinyamaka yaitu akan menghanguskan segalakotanya.

91Hai Israel, janganlah engkaubersuka ria seperti segala bangsa

karena engkau telah undur dari padaTuhanmu dengan berbuat zinah dan diatas segala halaman irikan anggur sukaakan upah.2Maka orang-orang itu tiada akandikenyangkan oleh halaman irikangandum atau tempat air anggur dan airanggur yang baru kelak kekurangan.3Maka tiada ia akan tinggal di tanahAllah melainkan Efraim akan kembali keMesir dan orang-orang itu akan makanmakanan yang najis di Asyur.

Page 1493: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 9.4–7 234Maka tiada ia akan mencurahkanair anggur bagi Allah dan tiada iaberkenan kepada-Nya maka segalapersembahannya akan menjadi bagiorang-orang itu seperti makanan orangpercintaan dan segala yang makan diaakan menjadi najis karena segala makanitu bagi dirinya sendiri dan tiada akanmasuk ke dalam rumah Allah.5Maka apakah perbuatanmu kelak padamasa perhimpunan yang besar dan padamasa hari raya bagi Allah.6Karena orang-orang itu telahmeninggalkan kerusakan itu tetapi Mesirakan menghimpunkan dia dan Memfisakan menguburkan dia maka segalakesukaannya yang dari pada perak ituakan menjadi perolehan jelatang danduri-duri akan akan tumbuh dalamsegala khemahnya.7Maka hari hukuman telah sampaibahkan hari pembalasan telah tiba danIsraelpun akan mengetahui maka nabiitu bodoh dan orang yang diilhamkanroh itupun gila oleh karena sangatkejahatanmu dan sebab perseteruanterlalu besar.

Page 1494: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 9.8–12 248Bahwa Efraim telah menjadi pengawalbagi Tuhanku maka aku nabi itu padasegala jalannya ada jerat orang pikat dandalam rumah Tuhannya ada perseteruan.9Maka orang-orang itu telahmerusakkan dirinya terlalu sangatseperti pada zaman Gibea maka Tuhankelak ingat akan kejahatannya danmembalas segala dosanya.10Maka aku telah mendapati Israel ituseperti buah anggur di tanah belantaramaka kulihat segala nenek moyangmuseperti buah bungaran dari pada pohonara pada permulaan musimnya tetapiorang-orang itu telah mendapatkanBaal-Peor lalu menyerahkan dirinyakepada yang aib sehingga ia menjadikeji seperti yang dikasihinya itu.11Adapun akan Efraim itu kemuliaannyaakan terbang seperti burung dan tiadaorang akan beranak atau bunting ataumengandung.12 Jikalau orang yang memeliharakananaknya niscaya Kupupuskan diasehingga seorangpun tiada tinggal lagibahkan susahlah halnya tatkala Akuundur dari padanya.

Page 1495: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 9.13–10.1 2513Adapun Efraim itu eloklah tempatkedudukkannya seperti yang telahkulihat akan negeri Zur tetapi Efraimitu akan menyerahkan anak-anaknyakepada si pembunuh.14Karuniakanlah ya Allah apakahkarunia-Mu karuniakan kiranyakepada orang-orang itu rahim yangmenggugurkan anak dan susu yangkering.15Maka segala kejahatannya itu diGilgal karena di sanalah telah Kubenciakan dia maka oleh sebab jahatperbuatannya akan menghalaukan diadari dalam rumahku dan tiada lagiakau mengasihi dia segala penghulunyamendurhaka belaka.16Maka Efraim itu terkena palu danakarnya telah kering sehingga tiada lagiia berbuah bahkan jikalau ia beranaksekalipun niscaya kubunuh isi perutnyayang dikasihinya itu.17Bahwa Tuhanku akan membuangkanorang-orang itu sebab tiada didengarnyaakan dia dan sekaliannya akanmengembara di antara segala bangsa.

101Bahwa Israel seumpamapoko anggur yang subur yang

Page 1496: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 10.2–5 26

mengeluarkan buahnya maka tempatkurban telah diperbanyakkannya sekadarbanyak buahnya dan segala tiangnyatelah diperbanyakkan sekadar baiktanahnya.2Maka orang-orang itu akan bercabangakan sekarang semuanya akan didapatisalah maka Ia akan memalu segalatempat kurbannya dan merusakkansegala tiangnya.3Maka sekarang tak dapat tiadaorang-orang itu akan berkata: "Bahwakita tiada beraja karena kita tiadatakut akan Allah dan akan raja itu apagerangan yang dapat diperbuatnya bagikita."4Maka sekaliannya berkata sia-siaseperti bersumpah dusta tatkala iaberjanji-janjian sebab itu hukuman akantumbuh seperti poko barua dalam segalaalur di ladang.5Maka segala orang isi Samaria kelakketakutan oleh sebab anak lembudi Bet-Awen karena kaumnya akanmeratapi dia demikian juga segalaimamnya yang telah suka akan dia olehsebab kemuliaannya telah hilang.

Page 1497: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 10.6–11 276Maka yaitu akan dibawa pergi keAsyur akan persembahan kepada rajaYarib maka Efraim akan beroleh aib danIsraelpun kelak malu sebab bicaranyasendiri.7Akan Samaria itu maka rajanya telahhilang seperti buih dimuka air.8Dan lagi segala tempat tinggi di Awenyang mendatangkan dosa Efraim akanbinasa sehingga duri dan onak akantumbuh di atas tempat kurban dan orangakan berkata kepada gunung-gunung:"Tudungilah akan kami!" dan kepadasegala bukit: "Tempalah akan kami!"9Hai Israel, engkau telah berdosadari pada zaman Gibea maka terdirilahorang-orang itu disana supayapeperangan dengan orang jahat itujangan mendatangi dia di Gibea.10Apabila Kukehendakki yang demikianniscaya Kusiksakan dia dan apabilaorang-orang itu terikat kepada kedua-dua kesalahannya maka segala kaumakan berhimpun hendak melawan dia.11Adapun Efraim itu seekor lembuyang jinak dan yang suka mengiriktetapi Aku telah memijak tenguknyayang elok maka Aku akan memberi

Page 1498: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 10.12–15 28

orang menunggang Efraim dan Yehudaakan membajak sehingga Yakub akanmenyikat12Hendaklah kamu menabur benihbagi dirimu dengan kebenaran danmenuai sekadar kemurahan bajaklahtanahmu yang mati karena waktunyatelah sampai akan mecari Allah sehinggaIa datang menurunkan kepadamu hujankebenaran.13Maka kamu telah membajakkejahatan dan menuai kesalahan makakamu telah memakan hasil dustamukarena engkau telah percaya akanjalanmu dan akan orang gagahmu yangbanyak.14Sebab itu akan terbit suatu huruhara di antara kaummu dan segalakotamu akan binasa seperti Bet-Arbeltelah dibinasakan oleh Salman padahari peperangan sehingga segala ibudihempaskan dengan anak-anaknyasekali.15Maka demikianlah kelak perbuatanBait-el akan kamu oleh sebabkejahatanmu yang amat sangat apabilaterbit fajar kelak raja Israel akandilenyapkan.

Page 1499: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 11.1–6 29

111Apabila Israel itu lagi budak2Aku telah mengasihi akan dia lalu

Kupanggil anak-Ku dari Mesir.2Maka makin dipanggilnya akan orang-orang itu semakin ia menjauhkan dirinyasehingga orang-orang itu membuatkurban bagi Baal serta membakarsetanggi bagi segala patung ukuran.3Tetapi Aku juga yang telah mengajarEfraim itu berjalan maka Akupuntelah mendukung akan dia tetapitiada diketahuinya bahwa Akulah yangmenyembuhkan dia.4Maka Aku telah menarik orang-orangitu dengan tali manusia yaitu dengantambatan kasih maka kelakuan-Kukepada orang-orang itu seperti orangyang mengangkat kuk dari padatengkuknya dan Aku telah memberimakan kepadanya.5Maka tiada ia akan kembali ke tanahMesir melainkan orang-orang Asyur akanmejadi rajanya sebab orang-orang itutelah enggan dari pada kembali.6Maka pedangpun akan mendatangisegala negerinya dan membinasakansetala sangkangnya serta menghilangkandia oleh sebab bicaranya sendiri.

Page 1500: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 11.7–11 307Maka kaum-Ku telah tertentu hendakmenakar kepada-Ku jikalau orang-orangitu dipanggil orang kepada YangMahatinggi sekalipun tetapi seorangpuntiada mau membesarkan Dia.8Hai Efraim, bagaimana gerangan Akuakan membiarkan dikau hai Israel, Akuakan menyerahkan dikau bagaimanaAku akan menyamakan dikau denganAdma bagaimana Aku menjadikan dikauseperti Zeboim maka hati-Ku terkacaudalam diri-Ku dan makin lebih Akumenyesal.9Maka tiada Aku akan menyampaikankehangatan murka-Ku dan tiada Akuakan kembali hedak membinasakanEfraim karena Akulah Allah bukannyamanusia yaitu Yang Mahakudus yang ditengah-tengahmu10Maka tiada Aku akan masuk ke dalamnegeri. Maka sekaliannya akan berjalanmengikut Allah yang mengaum sepertisinga karena Ia akan mengaum dankanak-kanak akan datang dari sebelahbarat dengan gementarnya.11Maka sekaliannya akan datang dariMesir dengan gementarnya sepertiseekor burung dan dari tanah Asyur

Page 1501: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 11.12–12.4 31

seperti burung merpati maka Akuakan mendudukkan dia dalam rumahmasing-masing, demikialah firman Allah.12Adapun Efraim telah mengelilingi Akudengan dusta dan kaum bani Israelpundengan tipu daya tetapi Yehuda lagimemerintah dengan Allah dan lagibersetia dengan Yang Mahakudus.

121Maka Efraim itu mengenyangkandirinya dengan angin dan

mengejar akan angin timur makasenantiasa diperbanyakkannya dustadan kebinasaan serta ia berjanji-janjiandengan Asyur dan dibawanya minyak keMesir.2Bahwa Allah berbantah-bantahdengan Yehuda dan Ia akan membalaskepada Yakub sekadar kelakuannyadan ia akan mendatangkan ke atasnyasekadar segala perbuatannya.3Tetapi lagi dalam rahim ibunyadipengangnya tumit saudaranya dantatkala besar ia telah berlawan denganAllah bahkan ia telah berlawan denganmalaikat lalu menang4maka ia telah menangis dan memintakepada-Nya maka didapatinya akan Dia

Page 1502: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 12.5–11 32

di Betel di sanalah Ia telah berfirmankepada kita5ya Allah Tuhan segala tentara makaAllah itulah nama peringatannya.6Sebab itu hendaklah engkau kembalikepada Tuhanmu peliharakanlahkemurahan dan keadilan sertasenantiasa menantikan Tuhanmu.7Maka ialah seorang sudagar padatangannya ada neraca penipu ia sukaberbuat anaiaya.8Maka kata Efraim: "Bahwasesungguhnya aku telah menjadikaya bahkan aku telah beroleh harta dandalam segala kelelahanku tiada orangakan mendapat sesuatu kelelahan yangdisebut dosa."9Tetapi Aku ini Tuhanmu, Allah mulaidari tanah Mesir dan Aku akan memberikamu duduk dalam kemah lagi sekaliseperti pada masa hari raya.10Maka Aku telah berfirman kepadasegala nabi serta Kuperbanyakkanpenglihatannya dan dengan lidah segalanabi Aku telah memakai ibarat.11 Jikalau Gilead itu jahat niscayasekaliannya sia-sia belaka maka Gilgalitu dikurbankannya beberapa lembu

Page 1503: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 12.12–13.2 33

bahkan segala tempat kurbannya sepertitimbunan batu dalam segala alur diladang.12Maka Yakub itu telah lari kepadang Aram bahkan Israel telahmemperhambakan dirinya karenaseorang perempuan bahkan karenaseorang perempuan ia telah jadigembala.13Maka oleh seorang nabi juga Allahtelah membawa Israel keluar dari Mesirdan oleh nabi itu ia terpelihara.14Maka Efraim telah membangkitkanmurka-Nya terlalu sangat sebab itudarahnya kelak tertanggung atasnyadan kecelaannya akan dipulangkankepadanya oleh Tuhannya.

131Tatkala Efraim berkata-katamaka orang gemetar maka ia

telah membesarkan dirinya di antaraorang Israel tetapi apabila ia bersalahdalam hal Baal maka matilah ia.2Akan sekarang makin bertambah-tambah dosanya serta diperbuatkannyabeberapa patung tuangan dari padaperak yaitu berhala-berhala yang sepertiakalnya sendiri semuanya perbuatantukang yang pandai maka katanya

Page 1504: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 13.3–8 34

akan halnya bahwa barangsiapa yangmembuat kurban hendaklah ia menciumanak lembu itu.3Sebab itu sekaliannya akan menjadiseperti awan pada pagi hari dan sepertiembun yang hilang pagi-pagi dan sepertisekam yang diterbangkan dari dalamhalaman irikan oleh angin ribut danseperti asap dari pada corong.4Tetapi Akulah Tuhanmu, Allah mulaidari tanah Mesir janganlah engkaumengenal tuhan yang lain dari pada Akudan tiada seorang jugapun juru selamathanya Aku.5Bahwa Aku telah mengenal akan dikaudi tanah belantara yaitu tanah yangamat kering.6Maka sekaliannya telah kenyangsekadar banyak makanannya bahkansemuanya telah kenyang dan hatinyamengetas-ngetas sebab itu dilupakannyaakan Daku.7Oleh itu Aku ini bagi orang-orang ituseperti singa dan Aku akan mengendapdi tepi jalan seperti harimau bantang8maka pertemukanlah dengan orang-orang itu seperti seekor burung yangkehilangan anaknya dan Aku akan

Page 1505: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 13.9–14 35

mencarik ramik-ramik hatinya di sanalahkelak Aku makan dia seperti singabahkan binatang buas akan mencarikdia.9Hai Israel, inilah kebinasaanmu yaitupada hal engkau melawan Aku bahkanengkau melawan penolongmu.10Akan sekarang di mana geranganrajamu supaya diselamatkannya akandikau dalam segala negerimu dan segalahukummupun yang telah engkau berkataakan halnya: "Berilah aku beraja danberpenghulu!"11Bahwa dengan berang-Ku Aku telahmempertanyakan kepadamu seorangraja dan dengan murka-Ku Aku telahmelenyapkan dia.12Maka kejahatan Efraim itu telahdibungkus dan dosanya telah tersimpan.13Maka kesakitan akan datang keatasnya seperti atas perempuan yangsakit beranak maka ialah seorang anakyang kurang budi karena masanya telahsampai yang tiada patut ia tinggal padatempat mengeluarkan anak.14Maka Aku akan menebus orang-orangitu dari pada kuasa alam barzah bahkanAku akan melepaskan dia dari pada maut

Page 1506: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 13.15–14.2 36

hai maut, di manakah celakamu haialam barzah, di manakah kebinasaanmubahwa tobat akan terlindung dari padamata-Ku.15 Jikalau yaitu perbuat di antarasegala saudaranya sekalipun niscayaakan turun angin yaitu nafas Allahyang turun dari tanah belantarasehingga pancarannya akan menjadikering dan mata airnya susut makaia akan merampas segala bekas yangindah-indah dalam perbendaharaannya16Maka Samaria akan menanggungkesalahannya karena ia telahmendurhaka kepada Tuhannyamaka orang-orang itu akan rebahmati dimakan pedang maka segalaanaknya yang menyusu dihempaskan kebumi dan segala perempuannya yangmengandung akan dibelah perutnya.

141Hai Israel, hendaklah engkaukembali kepada Tuhanmu

Allah karena engkau telah jatuh olehkejahatanmu.2Hendaklah engkau berdatang sembahdan kembali kepada Allah sertasembahmu: "Hilangkan apalah segalakejahatan dan terima barang yang

Page 1507: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 14.3–7 37

baik maka demikianlah kelak kamimempersembahkan persembahan lidahkami seperti lembu.3Bahwa Asyur tiada akan dapatmenyelamatkan kami dan kami tiadamau menunggang kuda dan tiada lagikami akan berkata kepada perbuatantangan kami: Ya Tuhan kami! karenakepada-Mulah anak yatim berolehrahmat."4Bahwa Aku akan membaikimenakarnya dan Aku akan mengasihiorang-orang itu dengan rido hati-Kukarena murka-Ku telah undur daripadanya.5Adapun hal-Ku bagi Israel itu sepertiembun maka ia akan berbunga sepertibakung dan keluar akarnya sepertiLibanon.6Maka segala dahannya akan melatasehingga keelokkannya seperti pohonzaitun dan baunya seperti bau Libanon7maka orang yang telah duduk dibawah naungnya akan kembali kelakdan sekaliannya segar seperti gandumdan berbunga seperti pohon anggur danbaunya seperti air anggur Libanon.

Page 1508: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hosea 14.8–9 388Maka Efraim akan berkata apa lagikerajaanku dengan berhala. Maka akutelah memberi jawab dan Aku akanmenilik kepadanya bahwa Akulah sepertipohon araz yang hijau dan buahmu daripada-Ku asalnya.9Maka siapakah gerangan yang berbudisehingga ia mengerti segala perkaraini dan siapakah yang bijaksana iapunakan mengetahuinya karena segala jalanAllah betul adanya dan orang yang benarkelak menjalani dia tetapi segala yangmendurhaka akan jatuh dalamnya.

Page 1509: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel

11Bahwa inilah firman Allah yangdatang kepada Yoel bin Petuel.

2Dengarlah olehmu hai segala orangtua-tua dan pasanglah telingamu haisegala orang isi tanah ini. Adakah pernahjadi yang demikian pada zamanmu ataupada zaman segala nenek moyangmu.3Ceritakanlah hal itu kepada anak-anakmu dan biarlah anak-anakmu pulamenceritakan dia kepada anak-anaknyaitu pula kepada suatu keturunan yanglain.4Maka barang yang ditinggalkan olehulat telah dimakan belalang dan barangyang ditinggalkan oleh belalang itu telahdimakan belalang kunyit dan barangyang ditinggalkan oleh belalang kunyittelah dimakan oleh belalang padi.5Bangunlah hai segala pemabukmenangislah kamu hai segala peminumair anggur hendaklah kamu meraungsebab air anggur baru karena itu telahputus dari pada mulutmu.

Page 1510: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 1.6–11 26Karena suatu bangsa yang kuat dantiada terpermanai banyaknya telahmendatangi tanahku maka giginyaseperti gigi singa dan taringnya sepertisinga besar.7Maka poko anggurku telahdirusakkannya dan poko arakutelah dikupasnya dikulitinya sekali laludibuangkannya sehingga cabangnyapunpatah.8Hendaklah kamu meratap sepertipengintai yang memakai kain karungkarena tunangannya pada masamudanya.9Maka telah putuslah persembahanmakanan dan persembahanminumanpun dari pada rumahAllah dan segala imam yang melayaniAllah itupun bercinta.10Maka rusaklah ladang dan tanahpunbercinta karana gandum telah rusakdan air anggur baru telah kering danminyakpun susut.11Hai orang peladang hendaklah kamumalu orang yang membela poko anggurhendaklah kamu meraung oleh sebabgandum dan seir karena hasil tanah itutelah binasa.

Page 1511: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 1.12–15 312Maka segala pohon anggur telah layudan pohon arapun telah kering dan lagipokok delima dan poko korma dan pokotafahpun bahkan segala pohon di padangtelah layu karana kesukaan telah hilangdari antara segala anak Adam.13Hai segala imam ikatkanlahkain karung pada pinggangmu danmerataplah kamu hai segala orang yangmelayani tempat kurban hendaklahkamu meraung hai segala orangyang melayani Tuhanku marilah kamubermalam dengan memakai kainkarung karena persembahan makanandan persembahan minumanpun telahditeguhkan dari pada rumah Tuhanmu.14Hendaklah kamu menguduskansuatu hari puasa dan serukan suatuperhimpunan yang besar kumpulkanlahsegala orang tua-tua dan segala orangisi tanah ini ke rumah Tuhanmu Allahlalu berseru kepada Allah.15Susahlah hari itu karena hari Allahtelah hampirlah maka yaitu akan datangseperti kebinasaan dari pada YangMahakudus.

Page 1512: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 1.16–2.2 416Bukankah rizki telah putus darihadapan mata kita dan sukaria dari padarumah Tuhan kita.17Bahwa segala benih telah busukdalam tanah maka segala gedung telahrusak dan segala lengkingpun telahpecahlah karena gandum telah layu.18Bahkan segala binatang meraungmaka segala kawanan lembu telahbungung sebab tiada makanan dansegala kawanan dombapun binasalah.19Ya Allah kepada-Mulah aku berserukarena segala rumput di tanah belantaratelah dimakan api dan segala pohon kayudi padang telah hangus oleh nyalanya.20Bahkan segala binatang di hutantermengah-mengah di hadapan-Mukarena segala tali air telah kering dansegala rumput di tanah belantara telahdimakan api.

21Hendaklah kamu meniup tuang-tuang di Sion dan meniup semboyan

di atas gunung-Ku yang kudus hendaklahsegala orang isi tanah ini gemetar karenahari Allah akan datang bahkan telahhampirlah2yaitu hari kegelapan dan kelamkabut hari yang berawan dan gelap

Page 1513: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.3–7 5

gulita seperti kelam yang meliputigunung-gunung maka ialah suatu kaumyang besar lagi kuat belum pernahtelah ada yang demikian dan tiada akanjadi lagi kemudiannya hingga beberapatahun lamanya zaman berzaman.3Maka ada api yang makan dihadapannya dan suatu nyala yangmenghanguskan maka di hadapannyatanah itu seperti Taman Eden tetapi dibelakangnya suatu tanah yang rusakbinasa maka satupun tiada dapat lepasdari padanya.4Adapun rupanya seperti rupa kudadan pelariannya seperti orang berkuda.5Maka seperti bunyi beberapakenaikkan di atas kemuncak gunung-gunung demikianlah ia melompat-lompatseperti bunyi nyala api yang makanbatang gandum seperti kaum yanggagah beratur akan berperang.6Maka segala bangsapun sakit dihadapannya dan segala muka telahpucat.7Maka sekaliannya berlari seperti oranggagah-gagah dan memanjat tembokseperti orang perang semuanya tampil

Page 1514: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.8–12 6

ke hadapan dengan tiada menyimpangdari pada jalannya.8Maka tiada ia mengasak seorangakan seorang melainkan masing-masingnya menurut jalannya sendirimaka ditempuhnya kepada senjatamusuhnya dan tiada pecah perangnya.9Maka sekaliannya melompat ke dalamnegeri dan berlari di atas tembok iamemanjat naik ke dalam rumah-rumahdan masuk dari pada tingkap sepertiorang pencuri.10Maka bumipun gempalah dihadapannya dan langitpun bergoncangmaka matahari dan bulan menjadigelap dan segala bintangpun padamcahayanya11Bahwa Allah menyaringkan suara-Nyadi hadapan tentara-Nya karena terlalubesar tempat kemahnya bahkan yangmelakukan firman-Nya itu putih adanyakarena hari Allah itu besar dan sangathebat siapakah yang dapat menahanidia?12Maka firman Tuhan: "Akan sekaranghendaklah kamu kembali kepada-Kudengan sebulat-bulat hatimu dan denganpuasa serta menangis dan meratap."

Page 1515: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.13–17 713Hendaklah hatimu pecah bukanpakaianmu saja dan kembalilah kepadaTuhanmu Allah karena Ialah yang murahdan amat mengasihani lagi panjangsabar dan sangat rahmat-Nya lagimenyesal dari pada mendatangkancelaka.14Kalau-kalau Ia hendak kembali sertamenyesal siapa tahu lalu meninggalkansuatu berkat yaitu persembahanmakanan dan persembahan minumanbagi Tuhanmu Allah.15Hendaklah kamu meniup tuang-tuangdi Sion kuduskanlah suatu puasa danserukan suatu perhimpunan yang besar16kumpulkanlah kaum itu dan kuduskanperhimpunan itu himpunkanlah orangtua-tua dan kumpulkanlah budak-budakdan kanak-kanak yang menyusu biarlahpengantin laki-laki keluar dari dalambiliknya dan pengantin perempuanpundari dalam bilik ketiduran.17Hendaklah segala imam yangmelayani Allah menangis antara serambidengan tempat kurban serta berkata:"Ya Allah sayangilah akan kaum-Mudan jangan pusaka-Mu diserahkanakan dicela sehingga ia diperintahkan

Page 1516: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.18–22 8

oleh segala bangsa. Apa guna orangsegala bangsa itu berkata: Di manakahTuhannya?"18Maka Allahpun cemburuanlah akanhal tanah-Nya dan dikasihani-Nya akankaum-Nya.19Maka sahut Allah serta berfirmankepada kaum-Nya: "Bahwa Aku akanmenyuruhkan bagimu gandum dan airanggur dan minyak sehingga puaslahkamu dengan dia maka tiada lagiKujadikan kamu suatu kecelaan di antarasegala bangsa20melainkan Aku akan menjauhkandari padamu tentara sebelah utara sertaKuhalaukan dia ke tanah yang keringlagi rusak yaitu kepala tentaranya kelaut timur dan tutup tentaranya ke lautbarat maka bau busuknya akan naik dananyirnya akan naik sebab diperbuatnyaperkara yang besar-besar.21Hai tanah janganlah takut hendaklahengkau bersukaria karena Allah telahberbuat perkara yang besar-besar.22Hai segala binatang di hutanjanganlah takut karena segala padangrumput di tanah belantara itu bertumbuhbahkan segala poko mengeluarkan

Page 1517: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.23–27 9

buahnya dan poko ara dan pokoanggurpun memberi hasilnya.23Hai bani Sion hendaklah kamubersuka-suka dan gemar akanTuhanmu Allah karena dikaruniakan-Nya kepadamu hujan awal dengansepatutnya dan diturunkan-Nya bagimuhujan baik hujan awal baik hujan akhirkepada bulan yang pertama.24Maka segala halaman akan dipenuhidengan gandum dan segala tong akanberkelimpahan air anggur dan minyak.25Maka Aku akan menggantikanbagimu segala tahun yang dimakanoleh belalang dan oleh ulat dan olehbelalang padi dan belalang kunyityaitu tentara-Ku yang besar yang telahKusuruhkan kepadamu.26Maka kamu akan makan denganmewah sampai kenyang serta memujiTuhanmu Allah yang telah melakukanajaib padamu maka kaum-Ku tiadaakan beroleh malu lagi sampaiselama-lamanya.27Maka kamu akan mengetahui bahwaAku ini ada di tengah-tengah Israeldan Akulah Tuhanmu Allah dan tiadayang lain dari pada Aku maka kaum-Ku

Page 1518: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 2.28–32 10

tiada akan beroleh malu lagi sampaiselama-lamanya."28 :Maka kemudian dari pada ituakan jadi kelak bahwa Aku akanmencurahkan Roh-Ku ke atas segalamanusia sehingga anak-anakmu laki-lakidan perempuanpun akan bernubuatdan orang tua-tuamu akan bermimpidan orang muda-mudamu akan melihatbeberapa penglihatan.29Dan lagi ke atas segala hambalaki-laki dan perempuanpun kelak Akuakan mencurahkan Roh-Ku pada masaitu.30Maka Aku akan mengadakanbeberapa ajaib di langit dan di atasbumi yaitu darah dan api dan asapberkepul-kepul.31Maka matahari akan berubahmenjadi gelap dan bulanpun menjadidarah sebelum datang hari Allah yangbesar dan hebat itu.32Maka akan jadi kelak barangsiapayang berseru kepada nama Allahialah akan dilepaskan karena di atasgunung Sion dan di Yerusalem akanada beberapa orang yang berlepasdirinya seperti firman Allah dan di antara

Page 1519: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 3.1–4 11

bakinya beberapa orang yang dipanggilAllah."

31 "Karena pada masa dan ketika itutatkala Aku mengembalikan orang

Yehuda dan orang isi Yerusalem yangtertawan itu2 tak dapat tiada Aku akanmenghimpunkan segala bangsalalu Kubawa turun ke lembah Yosafat disanalah kelak Aku akan memutuskanhukum atasnya oleh karena kaum-Kudan pusaka-Ku Israel yang telahdicerai-beraikan di antara segala bangsaserta membagikan tanah-Ku.3Maka atas kaum-Ku telah iamembuang undi maka budak laki-lakitelah diberinya akan ganti perempuansundal dan budak perempuan telahdijualnya ganti air anggur supaya iaminum.4Maka apakah sangkutanmu denganAku hai Tirus dan Sidon dan segalajajahan orang Filistin masakan kamumembalas kepada-Ku dan jikalaukamu membalas sekalipun niscayadengan segeranya kelak Aku pulangkanpembalasanmu itu ke atas kepalamusendiri.

Page 1520: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 3.5–10 125Sedang kamu telah merampas emasperak-Ku serta membawa segala matabenda-Ku yang indah-indah masuk kedalam tempat berhalamu6dan lagi segala bani Yehuda danbani Yerusalempun telah kamu jualkepada segala bani Yunani supaya kamumenjauhkan dia dari pada jajahannya7maka Aku akan membangkitkanorang-orang itu dari tempat yangtelah kamu jualkan dia ke sana sertaKupulangkan pembalasanmu itu ke ataskepalamu sendiri8maka Aku akan menjual anak-anakmulaki-laki dan perempuan ke tanah baniYehuda dan iapun akan menjual dia pulakepada orang Syeba yaitu kepada suatubangsa yang jauh karena Allah jugayang telah berfirman demikian."9Hendaklah kamu memasyhurkanperkara ini di antara segala bangsaberlengkaplah bagi perang bangkitkanlahsegala orang gagah-gagah biarlah segalaorang perang datang hampir.10Titiklah akan mata bajakmu jadikanpedang dan sabitmupun jadikan tombakhendaklah orang lemah berkata: "Bahwaaku ini kuat."

Page 1521: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 3.11–17 1311Segeralah kamu datang hai segalabangsa yang berkeliling hendaklah kamuberhimpun ya Allah biarlah segala oranggagah-gagahmu turun ke sana.12Biarlah segala bangsa menggerakkandirinya lalu datang ke lembah Yosafatkarena di sanalah kelak Aku dudukmenghukumkan segala bangsa yangberkeliling.13Keluarkanlah sabit karena penuaianitu telah masak mari kamu mengirikkarena irikkan anggur itu telah penuhdan segala tongpun melembak karenasangatlah kejahatannya.14Ada beberapa orang ramai-ramai dilembah hukuman karena hari Allah telahhampir di lembah hukuman.15Maka matahari dan bulan menjadigelap dan segala bintangpun padamcahayanya.16Bahwa Allahpun akan mengaum dariSion serta menyaringkan suara-Nya dariYerusalem maka langit dan bumi akanbergoncang tetapi Allah akan menjaditempat lindungan bagi kaum-Nya dansuatu kubu bagi bani Israel.17 "Maka kamu akan mengetahui bahwaAkulah Tuhanmu Allah yang duduk di

Page 1522: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yoel 3.18–21 14

Sion yaitu gunung-Ku yang kudus makaYerusalempun akan menjadi kudus danorang keluaran tiada lagi akan melaluidia.18Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa segala gunung akan menitikkanair anggur yang manis dan segalabukitpun akan mengalirkan susu dansegala tali air Yehuda akan mengalirkanair dan suatu mata air akan memancardari rumah Allah lalu membasahkanlembah Sitim.19Maka Mesir akan menjadi suatukerusakkan dan Edompun suatu tanahbelantara yang rusak oleh karenaaniayanya kepada bani Yehuda sebabditumpahkannya darah orang yang tiadabersalah di tanahnya itu.20Tetapi Yehuda kelak kekal selama-lamanya dan Yerusalempun zamanberzaman.21Dan Aku akan menyucikan darahnyayang belum Aku sucikan itu karena Allahjuga yang duduk di Sion."

Page 1523: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos

11Bahwa inilah perkataan Amosseorang dari pada gembala Tekoa

yaitu penglihatannya dari hal Israel padazaman Uzia, raja Yehuda, dan padazaman Yerobeam bin Yoas, raja Israel,yaitu dua tahun dahulu dari pada gempabumi itu.2Maka sabda-Nya: "Bahwa Allahakan mengaum dari dalam Sion sertamenyaringkan suara-Nya dari Yerusalemsehingga segala pedang gembala-gembala itu akan bercinta kelak dankemuncak Karmelpun akan layu."3Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa oleh karena tiga kesalahanDamsyik bahkan karena empatkesalahannya tiada Aku maumengubahkan hukuman-Nya sebabGilead itu telah diiriknya denganperkakas dari pada besi4maka Aku akan menyuruhkan apike rumah Hazael dan segala istanaBenhadad akan dimakan habis olehnya.

Page 1524: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 1.5–9 25Maka Aku akan mematahkan SagkangDamsyik serta menumpas segala orangyang duduk di lembah On dan yangmemegang tongkat kerajaan dariBet-Eden maka segala orang Aram akanditawani Kir," demikianlah firman Allah.6Maka demikianlah firman Allah:"Oleh karena tiga kesalahan Gazabahkan oleh karena empat kesalahannyatiada Aku mau mengubahkannyahukumannya sebab segenap kaum itutelah ditawaninya supaya diserahkannyakepada Edom7 tetapi Aku akan menyuruhkan suatuapi kepada tembok Gaza dan segalaistananya kelak dimakan habis olehnya8maka Aku akan menumpas segalaorang yang duduk di Asdod dan orangyang memegang tongkat kerajaan daridalam Askelon dan Aku akan menaikkantangan-Ku kepada Ekron sehinggasegala baki orang Filistin akan binasakelak," demikianlah firman TuhanmuAllah.9Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa oleh karena tiga kesalahan Tirusbahkan oleh karena empat kesalahannyatiada Aku mau mengubahkan hukuman

Page 1525: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 1.10–13 3

sebab segenap kaum itu telahdiserahkannya kepada Edom sertatiada ingat akan perjanjian antarasaudara-bersaudara10Tetapi Aku menyuruhkan suatuapi kepada tembok Tirus dan segalaistananya kelak dimakan habis olehnya."11Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa oleh karena tiga kesalahan Edombahkan karena empat kesalahannyatiada Aku mau mengubahkanhukumannya sebab saudaranya itutelah diusirnya dengan pedang makasegala belas kasihan telah diputuskannyadan marahnya senantiasa mencarik-carikdan geramnya telah disimpannya sampaikekal12 tetapi Aku akan menyuruhkan suatuapi kepada Teman dan segala istanaBozra kelak dimakannya.13Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa oleh karena tiga kesalahanbani Amon bahkan oleh karena empatkesalahannya tiada akan mau Akumengubahkan hukumannya sebabdibelahnya perut segala perempuanGilead yang mengandung supayameluaskan sempadannya

Page 1526: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 1.14–2.4 414 tetapi Aku akan menyalakan suatuapi pada tembok Raba dan segalaistananya akan dimakan olehnya dengantampik sorak pada masa peperangandan dengan ribut pada masa puntingbeliung15maka rajanya akan menjaditawanan bersama-sama dengan segalapenghulu," demikianlah firman Allah.

21Maka demikianlah firmanAllah: "Bahwa oleh karena tiga

kesalahan Moab bahkan oleh karenaempat kesalahannya tiada Aku maumengubahkan hukumannya sebabdibakarnya tulang-tulang raja Edommenjadi kapur2 tetapi Aku akan menyuruhkan suatuapi kepada Moab dan segala istana Keriotkelak dimakan olehnya maka Moab ituakan mati dengan huru hara dan dengantampik sorak dan dengan bunyi serunai3maka Aku akan menumpas segalahakim dari antaranya dan membunuhsegala penghulupun sertanya,"demikianlah firman Allah.4Maka demikianlah firman Allah:"Bahwa oleh karena tiga kesalahanYehuda bahkan oleh karena empat

Page 1527: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 2.5–8 5

kesalahannya tiada Aku maumengubahkan hukumannya karenahukum Allah telah ditolaknya dansegala peraturan-Nyapun tiadadipeliharakannya dan semuanya telahdisesatkan oleh dustanya yang sepertikelakuan segala nenek moyangnya5 tetapi Aku akan menyuruhkan suatuapi kepada Yehuda dan segala istanaYerusalem akan dimakan olehnya."6Maka demikianlah firman Allah: "Olehkarena tiga kesalahan Israel bahkanoleh karena empat kesalahannya tiadaAku mau mengubahkan hukumannyasebab dijualnya orang yang benardengan perak dan orang miskin dengansepasang kasut7yang ingin hendak melihat orangmiskin menyiram debu tanah dikepalanya dan yang menyesatkanorang lemah lembut maka oranglaki-laki serta bapanyapun berdampingdengan seorang perempuan sehinggamenghinakan nama-Ku yang kudus8Maka orang-orang itu berbaring padasisi segala tempat kurban di atas pakaianyang telah digadaikan dan dalam rumah

Page 1528: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 2.9–14 6

berhalanya diminumnya air anggurorang yang terkena denda.9Tetapi di hadapan orang-orang ituAku telah membinasakan segala orangAmori yang setinggi pohon aras dansekuat pohon beringin tetapi Aku telahmembinasakan buahnya dari atas dansegala akarnya dari bawah.10Dan lagi Aku telah membawa kamukeluar dari tanah Mesir serta Kupimpinkamu empat puluh tahun lamanya ditanah belatara supaya kamu dapatmemiliki tanah orang Amori itu.11Maka dari pada anak-anakmu telahKuangkat beberapa orang nabi dan daripada orang muda-mudamu beberapaorang nazir bukankah begitu hai baniIsrael?" demikianlah firman Allah.12 "Tetapi akan sekarang orang-orangnazir itu kamu telah memberi minum airanggur dan segala nabi itu telah kamusuruh jangan bernubuat.13Bahwa Aku akan menindih kamupada tempatmu seperti yang ditindiholeh kirbat yang surut dengan gemalangandum.14Maka yang pantas tiada akan dapatberlari dan yang kuat tiada akan dapat

Page 1529: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 2.15–3.4 7

menguatkan kuasanya dan yang gagahtiada akan dapat berlepas dirinya15dan lagi orang yang memegangpanah tiada akan bertahan dan yangpatas kakinya tiada akan berlepasdirinya dan yang menunggang kudapuntiada akan melepaskan nyawanya16dan orang yang berani sekali diantara segala orang gagah akan laridengan telanjangnya pada hari itu,"demikianlah firman Allah.

31Hai bani Israel dengarlah olehmuakan firman ini yang telah

difirmankan Allah akan halmu bahkanakan hal segenap kaum yang telahKubawa keluar dari tanah Mesir:2 "Bahwa kamulah saja yang telahKuketahui dari pada segala kaum yang diatas bumi sebab itu Aku akan membalaskepadamu segala kejahatanmu.3Masakan dua orang berjalanbersama-sama jikalau tiada keduanyabermufakat.4Masakan singa mengaum di dalamrimba jikalau tiada mangsanya masakananak singa itu bersuara dari dalamtempatnya jikalau tiada satupuntangkapannya.

Page 1530: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 3.5–10 85Masakan burung terkena jerat di atasbumi pada tempat yang tiada berjeratmasakan orang mengangkat jerat daribumi jika sebelum tangkapnya barangsesuatu.6 Jikalau orang meniup tuang-tuangdalam negeri masakan tiada orang takutmasakan negeri terkena celaka yangbukan dilakukan Allah.7Bahwa satupun tiada dilakukanoleh Tuhan kita Allah melainkanyang dinyatakan rahasia-Nya kepadahamba-hamba-Nya yaitu segala nabi.8 Jikalau singa mengaum siapagerangan yang tiada takut dan jikalauTuhan kita Allah telah befirman siapagerangan tiada bernubuat.9Hendaklah kamu serukan dalamistana di Asyur dan dalam segala istanadi tanah Mesir demikian hendaklahkamu berhimpun di atas segala gunungSamaria lihatlah olehmu bagaimanabesar huru hara yang ada di situ danbagaimana segala aniaya yang ditengah-tengahnya."10Maka firman Allah: "Bahwa tiadaorang-orang itu tahu berbuat benar pada

Page 1531: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 3.11–15 9

hal ditaruhnya aniaya dan rampasandalam segala istananya."11Sebab itu demikianlah firmanTuhanku Allah: "Bahwa Aku ada seorangseteru pada keliling tanah itu ialah akanmenghilangkan kuasamu dan segalaistanamu akan dirampasnya."12Maka demikianlah firman Allah:"Adapun seperti seorang gembala yangmelepaskan dari pada mulut singa duabelah kaki atau telinga sekerat begitulahdilepaskan kelak akan bani Israel yangduduk di Samaria pada penjuru tempattidur dan pada tilam peraduan yang daripada sutera."13 "Dengarlah olehmu dan naik saksiatas kaum bani Yakub," demikianlahfirman Tuhan kita Allah yaitu Tuhansegala tentara.14 "karena pada masa Aku membalassegala kesalahan orang Israel tak dapattiada Aku akan membalas juga kepadasegala tempat kurban di Betel segalatanduk tempat kurban itu akan dikeratlalu gugur ke bumi.15Dan Aku akan memalu rumah musimdingin serta dengan rumah musim panasdan segala rumah dari pada gading

Page 1532: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 4.1–5 10

akan binasa dan segala rumah yangbesar-besar akan lenyap," demikianlahfirman Allah.

41 "Dengarlah olehmu akan firmanini hai segala lembu Basan yang

di atas gunung Samaria dan yangmenganiayakan orang miskin sertaminindih orang papa dan yang berkatakepada tuan-tuanmu bawalah kemarisupaya kita minum.2Bahwa Tuhanku Allah telah bersumpahdemi kekudusannya bahwasannyaharinya akan datang ke atasmu tatkalakamu akan dibawa pergi denganbeberapa kait dan segala bakimu denganbeberapa kail.3Dan kamu akan keluar dari padapecahan tembok masing-masing terus kehadapan dan kamu akan membuangkandirimu ke Hermon," demikianlah firmanAllah.4 "Marilah kamu ke Betel berbuat salahmarilah ke Gilgal akan menambahikesalahanmu bawalah persembahanmutiap-tiap pagi hari dan perpuluhanmupada tiap-tiap tiga hari.5Persembahkanlah kurban syukurdari pada roti yang beragi dan serukan

Page 1533: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 4.6–9 11

beberapa persembahan dengan ridohati serta memasyhurkan Dia karenademikianlah yang berkenan kepadamuhai bani Israel," demikianlah firmanTuhanku Allah.6 "Maka Aku telah memberi kepadamukesucian gigi dalam segala negerimudan kekurangan roti dalam segalatempatmu tetapi tiada juga kamukembali kepada-Ku," demikianlah firmanAllah.7 "Maka Aku telah menahankan hujandari padamu tatkala lagi tiga bulansebelum musim menuai maka Akutelah menurunkan hujan kepada sebuahnegeri dan tiada Kuturunkan hujankepada yang sebuahnya maka sepotongtanah telah dihujani dan sepotongnyayang tiada dihujani menjadi kering.8Sehingga orang isi dua tiga buahnegeri telah mengembara ke sebuahnegeri supaya minum air tiada jugapuas tetapi kamu ini tiada kembalikepada-Ku," demikianlah firman Allah.9 "Maka kamu telah Kupalu dengansombong dan lapuk maka tamanmuyang banyak dan kebun anggurmu danpoko aramu dan poko zaitunmu telah

Page 1534: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 4.10–13 12

dimakan ulat tetapi tiada juga kamukembali kepada-Ku," demikianlah firmanAllah.10 "Maka Aku telah menyuruhkan balasampar di antaramu seperti keadaantanah Mesir maka orang muda-mudamutelah Kubunuh dengan pedang dansegala kudamu telah Kurampas danbau busuk dari pada tempat tentaramutelah Kunaikkan sampai ke dalamhidungmu tetapi tiada juga kamukembali kepada-Ku," demikianlah firmanAllah.11 "Maka Aku telah membinasakanbeberapa orang di antaramu sepertitatkala dibinasakan Allah akan Sodomdan Gomora sehingga halmu sepertipentung yang direbut dari dalam nyalaapi tetapi tiada juga kamu kembalikepada-Ku," demikianlah firman Allah.12 "Sebab itu demikianlah perbuatan-Kukelak kepadamu hai Israel adapunkarena demikian perbuatan-Kukepadamu sebab itu hendaklah engkausediakan bertemu dengan Tuhanmu haiIsrael."13Karana yang menjadikan segalagunung dan yang menurunkan angin

Page 1535: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 5.1–6 13

dan yang menyatakan kepada manusiasegala pikirannya dan menggelapkanfajar dan menjejak segala tempattinggi-tinggi di bumi ialah Allah Tuhansegala tentara demikianlah namanya.

51Dengarlah olehmu akan firman iniyaitu sebiji ratap yang kuratapkan

atasmu hai kaum bani Israel:2 "Bahwa anak dara Israel itu telah jatuhdan tiada dapat bangun lagi karena iatelah terhantar di tanahnya seorangpuntiada akan membangunkan dia."3Karena demikianlah firman TuhankuAllah: "Bahwa akan negeri yang telahkeluar seribu orangnya yaitu akan tinggalseratus orang dan yang telah keluarseratus orang akan tinggal sepuluh bagikaum bani Israel."4Karena demikianlah firman Allahkepada kaum bani Israel: "Carilah akanDaku niscaya kamu hidup5 tetapi jangan kamu cari akan Beteldan jangan masuk ke Gilgal dan janganpergi langsung ke Bersyeba karena takdapat tiada Gilgal akan menjadi tawanandan Betel pun akan ditiadakan."6Carilah akan Allah niscaya kamu hidupsupaya jangan ia memancar seperti api

Page 1536: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 5.7–11 14

di rumah Yusuf sehingga dimakannyahabis dan seorangpun tiada dapatmemakan dia di Betel.7Hai kamu yang menggantikankeadilan dengan hampedu sepertimenghempaskan kebenaran ke bumi8Carilah akan yang telah menjadikanbintang jabar dan bintang timurdan mengubahkan bayang-bayangmaut sungguh menjadi pagi hari danmenggelapkan siang menjadi malamyang memanggil air dari laut lalumencurahkan dia pada seluruh mukabumi yaitu Allah namanya9yang mendatangkan kebinasaan atasorang kuat sehingga kebinasaan datangke atas kota.10Maka orang-orang itu membenciakan orang yang menghardik di pintugerbang dihinakannya orang yangberkata dengan sebenarnya.11Sebab itu sedang kamu melaik orangmiskin dan mengambil gandum daripadanya akan hadiah sungguhpun kamutelah membangunkan rumah dari padabatu pahatan tetapi tiada kamu akanmenduduki dia dan sungguhpun kamutelah menanam poko anggur yang

Page 1537: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 5.12–16 15

elok-elok tetapi tiada akan kamu minumairnya.12Karena Kuketahui berapa banyakkesalahanmu dan berapa besar segaladosamu hai kamu yang menganiayakanorang benar serta memakan suap danmembalikkan hak orang miskin di pintugerbang.13Sebab itu barangsiapa yang bijaksanaakan berdiam dirinya pada masa inikarena yaini masa yang jahat.14Tuntutlah akan yang baik dan yangbukan jahat supaya kamu hidup makadengan yang demikian tak dapat tiadakamu akan disertai Allah Tuhan segalatentara itu seperti katamu.15Bencilah akan yang jahat dankasihilah akan yang baik dan tetapkanlahkeadilan di pintu gerbang kalau-kalaudikasihani Allah Tuhan segala tentara ituakan bani Yusuf.16Sebab itu demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan kita:"Bahwa akan ada ratapan pada segalajalan raya dan dalam segala lorong kelakorang akan berkata aduhai dan orangakan memanggil orang peladang supaya

Page 1538: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 5.17–22 16

bercinta dan orang yang tahu meratapsupaya ia meratap.17Bahkan dalam segala kebunanggur akan ada ratapan karana Akuakan melalui di tengah-tengahmu,"demikianlah firman Allah.18Susahlah bagi kamu yang rinduakan hari Allah apakah hari Allah itukepadamu bahkan yaitu kegelapanbukannya terang.19Seolah-olah orang lari dari padasinga lalu bertemu dengan beruangpula atau masuk rumah dan tangannyabertelaskan pada dinding lalu dipagutular.20Bukankah hari Allah itu akan jadikegelapan dan bukan terang bahkansangat kelam sehingga tiada sesuatucahaya padanya.21 "Bahwa Aku benci dan Aku hinakansegala hari rayamu dan tiada Aku sukaakan segala perhimpunanmu yang besar.22Bahkan jikalau kamumempersembahkan kepada-Ku kurbanbakaranmu dan kurban persembahansekalipun tiada juga Aku berkenan akandia dan tiada Aku mau memandang

Page 1539: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 5.23–6.1 17

segala kurban perdamaiamu dari padabinatang yang gemuk.23 Jauhkanlah dari pada-Ku bunyinyanyianmu karena tiada Aku maumendengar bunyi gambusmu.24Tetapi hendaklah keadilan mengalirseperti air dan kebenaran seperti sungaiyang deras."25 "Ya kah kamu sudah menyampaikankepada-Ku beberapa kurban danpersembahan di tanah belantara empatpuluh tahun lamanya hai bani Israel?26Bahkan kamu telah mengusungrajamu, Sakut, dan segala patung Kewanyaitu bintang berhalamu yang telahkamu perbuat bagi dirimu.27Sebab itu Aku akan memindahkankamu dengan tertawan ke sebelah sanaDamsyik," demikianlah firman Allah yangbernama Tuhan segala tentara.

61 "Susahlah bagi segala orang yangbersenang di Sion dan bagi segala

orang yang bersentosa di atas gunungSamaria yaitu orang yang bernamadari pada segala bangsa yang terutamabarang dimana kaum bani Israel itu akandatang.

Page 1540: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 6.2–7 182Pergilah kamu ke Kalne supayakamu lihat dan dari sana langsung keHamat yang besar dan dari sana turunke Gat negeri orang Filistin terlebihbaikkah ia dari pada kerajaan ini atauterlebih luaskah sempadannya dari padasempadanmu.3Hai kamu yang menjauhkan haricelaka dan yang menghampirkankedudukkan aniaya4kamu yang berbaring di atas ranjangdari pada gading dan bergolek diatas tempat tidurmu serta memakananak-anak domba dari pada kawandomba itu dan anak-anak lembu daridalam kandang5yang menyanyi serta memetik gambusdan membuat bagi dirimu bunyi-bunyianseperti Daud6yang minum air anggur dari dalampiala dan mengurapi dirimu denganminyak yang terutama tetapi tiadaberdukacita karana kesusahan Yusuf.7Sebab itu sekarang juga semuanyaakan menjadi tawanan bersama-samadengan orang yang mula-mula ditawandan perjamuan orang yang berbaring ituakan hilang kelak."

Page 1541: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 6.8–12 198Maka firman Allah Tuhan segalatentara bahwa Tuhanmu Allah telahbersumpah demi dirinya: "Bahwa Akujemu akan congkak Yakub dan Aku bencisegala istananya sebab itu Aku akanmenyerahkan negeri itu serta dengansegala isinya."9Maka akan jadi kelak jikalau lagitinggal sepuluh orang dalam sebuahrumah niscaya matilah ia.10Dan apabila mayat orang diambiloleh seorang kaum keluarganya yangpatut membakar dia supaya membawamayatnya itu keluar rumah lalu katanyakepada orang yang lagi ada di dalamrumah itu: "Adakah lagi seorangsertamu?" lalu jawabnya: "Tidak,"maka pada masa itu ia akan berkata:"Hendaklah engkau berdiam dirimu!"Karena tiada boleh kita sebutkan namaAllah.11Karena Allah telah berfirman danrumah yang besar akan dipalu denganbeberapa pecahan dan rumah yangkecilpun dengan beberapa celah.12Masakan kuda berlari di atasbatu masakan orang membajak disitu dengan lembu pada hal kamu

Page 1542: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 6.13–7.2 20

telah mengubahkan keadilan menjadihampedu dan hasil kebenaran menjadipoko barua13hai kamu yang suka akan perkarayang sia-sia serta katamu: "Bukankahkami sudah beroleh beberapa tandukoleh kuasa kami sendiri."14Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Hai kaum baniIsrael Aku akan menerbitkan suatubangsa akan melawan kamu ialah akanmenyusahi kamu dari pada tempat orangmasuk ke Hamat sampai ke sungai yangdi Araba."

71Maka demikianlah yang dinyatakanTuhanku Allah kepadaku maka

diadakannya beberapa belalang tatkalabaru tumbuh rumput kedua kalinya yaiturumput yang bertumbuh kedua kalinyakemudian dari pada raja menyabit.2Adapun apabila belalang itu selesaidari pada memakan rumput di tanah itumaka sembahku: "Ya Allah ya Tuhankuampunilah kiranya bagaimana geranganYakub itu akan tinggal tetap karena iakecil."

Page 1543: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 7.3–8 213Maka Tuhanpun telah menyesal daripada perkara itu lalu firman Allah:"Bahwa tiada lagi akan jadi demikian."4Maka demikianlah yang dinyatakanTuhanku Allah kepadaku bahwaTuhanku Allah menyuruh api melakukanhukumannya pada segala air yang dalamtelah dimakannya dan tanahpun hendakdimakannya.5Lalu sembahku: "Ya Allah ya Tuhankuberhentilah kiranya bagaimana geranganYakub itu akan tinggal tetap karena iakecil."6Maka Tuhanpun telah menyesal daripada perkara itu lalu firman TuhankuAllah: "Bahwa itupun tiada akan jadilagi."7Maka demikianlah yang dinyatakankepadaku bahwa Tuhan ada berdiri padasisi tembok yang telah diperbuat dengantali menimbang serta memegang talipenimbang itu pada tangannya.8Maka firman Allah kepadaku: "HaiAmos, apakah engkau lihat?" Makasembahku: "Tali penimbang." Kemudianfirman Tuhan: "Bahwa Aku akanmenentukan suatu tali penimbang di

Page 1544: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 7.9–14 22

tengah-tengah kaum-Ku Israel dan tiadalagi Aku akan melalui dia.9Maka segala tempat Ishak yangtinggi-tinggi itu akan binasa dan segalatempat Israel yang kudus itu akan rusakkelak dan Aku akan berbangkit melawanorang isi rumah Yerobeam denganpedang.10Maka oleh Amazia yaitu imam di Beteldisuruhkannya orang kepada Yerobeam,raja Israel, sembahnya: "Bahwa Amostelah mendurhaka kepada tuanku ditengah-tengah kaum bani Israel dansegala perkataannya tiada terderita olehtanah ini.11Karana demikianlah kata Amos:Bahwa Yerobeam akan dibunuh denganpedang dan tak dapat tiada orang Israelakan ditawan dari tanahnya."12Dan lagi kata Amazia kepada Amos:"Hai penilik pergilah engkau lari ke tanahYehuda hendaklah engkau mencarimakan dan bernubuat di sana13 tetapi jangan lagi engkau bernubuatdi Betel karena yaini tempat kudus dansuatu istana kerajaan."14Maka jawab Amos serta berkatakepada Amazia: "Bahwa dahulu

Page 1545: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 7.15–8.2 23

bukannya aku seorang nabi danbukannya aku anak nabi melainkan akuini seorang gembala dan seorang yangmembela poko jumiz15 tetapi diangkat Allah akan dakudari pada mengikut kawan domba lalufirman Allah kepadaku: Pergilah engkaubernubuat kepada kaum-Ku Israel.16Akan sekarang dengarlah olehmuakan firman Allah bahwa engkautelah berkata: Jangan bernubuatakan hal Israel dan jangan keluarkanperkataanmu akan hal kaum bani Ishak17 sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa isterimu akan menjadi sundaldalam negeri ini dan anak-anakmulaki-laki dan perempuan akan rebahmati dimakan pedang dan tanahmuakan dibahagi dengan tali pengukur danengkaupun akan mati di tanah yangnajis dan tak dapat tiada Israel akanditawan dari tanahnya."

81Maka demikianlah yang dinyatakankepadaku oleh Tuhanku Allah bahwa

adalah suatu bakul berisi buah-buahanmusim panas.2Maka firman-Nya: "Hai Amos, apakahengkau lihat?" Maka sembahku: "Suatu

Page 1546: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 8.3–7 24

bakul berisi buah-buahan musim panas."Kemudian firman Allah kepadaku:"Bahwa kesudahan telah sampai kepadakaum-Ku Israel dan tiada lagi Aku akanmelalui dia.3Maka pada masa itu segala nyanyiandi kaabah akan berubah menjadi raung,"demikianlah firman Tuhanku Allah."Maka banyaklah bangkai orang kelakdan yaitu akan dicampakkan padasegenap tempat diam-diam."4Dengarlah olehmu hai kamu yanghendak menelan orang papa danmenghilangkan segala orang miskinditanah ini5 serta berkata: "Bilakah bulan baruakan habis supaya dapat kita jualgandum dan hari perhentianpun supayadapat kita membuka lengking serta kitamengecilkan gantang dan membesarkansikal dan menipu dengan neraca yangdusta6 supaya orang miskin kita beli denganperak dan orang papa dengan sepasangkasut serta kita jual gandum yangkurang baik."7Maka Allah telah bersumpah demikemuliaan Yakub: "Bahwa sesungguhnya

Page 1547: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 8.8–11 25

tiada Aku melupakan barang sesuatuperbuatan kelak sampai selama-lamanya.8Bukankah tanah ini akan gempa sebabperkara ini dan bukankah segala orangisinya akan bercinta bahkan yaitu akanbah semata-mata seperti sungai laluterkacau dan susut pula seperti sungaiMesir."9Maka firman Tuhanku Allah: "Bahwaakan jadi kelak pada hari itu, Aku akanmemberi matahari pada tengah haridan Aku akan menggelapkan bumi padahari cuaca dan Aku akan mengubahkansegala hari rayamu menjadi dukacitadan segala nyanyianmu menjadi ratapanlalu Kukenakan kain karung padasegala pinggang dan segala kepalaKugundulkan10Maka Aku akan menjadikan hal ituseperti percintaan karena anak tunggaldan kesudahannya seperti hari yangamat susah."11Maka firman Tuhanku Alah: "Bahwaharinya akan datang kelak Aku akanmendatangkan bala kelaparan di tanahini yaitu bukannya kelaparan roti atau

Page 1548: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 8.12–9.1 26

dahaga akan air melainkan dari padamendengar akan firman Allah.12Maka orang akan mengembara darilaut sampai ke laut dan dari sebelahutara sampai ke sebelah timur dan orangakan berlari kesana kemari mencariakan firman Allah tetapi tiada akandidapatinya.13Maka pada masa itu kelak segalaanak-anak dara yang elok dan segalaorang mudapun letihlah sebab dahaga.14Adapun orang yang bersumpah demidosa Samaria serta berkata: Demi hayatdewamu, hai Dan! dan lagi: Demi hayatjalan Bersyeba maka orang-orang itulahakan jatuh dan tiada akan bangun lagiselama-lamanya."

91Maka kulihat Tuhan berdiri pada sisitempat kurban maka firman-Nya:

"Palulah segala kepala tiang ini supayabandulpun gempalah dan pecahkanlahdia supaya menimpa segala orang itudan Aku akan membunuh segala orangyang terkemudian dengan pedang makaseorangpun tiada akan dapat lari danseorangnya pun tiada akan berlepasdirinya.

Page 1549: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 9.2–6 272 Jikalau orang-orang itu menggalihendak masuk alam maut sekalipunniscaya diambil juga dari situ olehtangan-Ku dan jikalau ia memanjat kelangit sekalipun niscaya Kuturunkan darisana.3Maka jikalau ia menyembunyikandirinya di atas kemuncak Karmelpunniscaya Kucari lalu Kuambil dari sana danjikalau ia terlindung dari pada mata-Kudi dalam laut sekalipun niscaya Kusuruhseekor ular ialah akan memagut dia.4Dan jikalau orang-orang itu ditawanoleh musuh-musuhnya niscaya disanapun Kusuruh pedang membunuh diadan Aku akan memandang dia denganniat jahat bukan dengan niat kebajikan."5Karena Allah Tuhan segala tentaraialah yang menyentuh tanah sehinggayaitu hancur dan segala orang isinyaakan bercinta maka yaitu akan bahsemata-mata seperti sungai lalu susutpula seperti sungai Mesir.6Maka Ialah yang membangunkansegala biliknya di langit dan yangmembubuh alas lengkungnya di bumimaka Ialah yang memanggil segala airdari laut lalu mencurahkan dia pada

Page 1550: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 9.7–11 28

seluruh muka bumi bahwa Allah itulahnama-Nya.7 "Hai bani Israel bukankah kamubagiku seperti bani Kusy?" demikianlahfirman Allah. "Bukankah Aku telahmembawa Israel keluar dari Mesir danorang Filistin dari Kaftor dan orang Aramdari Kir.8Bahwa mata Tuhanmu Allah itumemandang kepada kerajaan yangberdosa ini dan Aku akan membinasakandia atas muka bumi hanya tiada Akumau menumpas kaum bani Yakub itu,"demikianlah firman Allah.9 "Karena Aku akan befirman menyuruhtampi kaum bani Israel itu di antarasegala bangsa seperti ditampi dengannyiru tetapi sebiji yang terkecilpun tiadaakan gugur ke bumi.10Maka segala orang berdosa di antarakaum-Ku akan dibunuh dengan pedangyaitu orang yang berkata: Bahwa celakatiada akan mengikut atau mendahuluikita."11 "Maka pada masa itu Aku akanmendirikan kemah Daud yang telahrubuh serta membaiki segala pecahannyadan Aku akan mendirikan segala

Page 1551: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Amos 9.12–15 29

kerusakkannya dan membangunkan diaseperti pada zaman dahulu12 supaya orang-orang itu dapatmemiliki baki Edom dan segala bangsayang disebut dengan nama-Ku,"demikialah firman Allah yang melakukanperkara ini.13Maka firman Allah: "Bahwa harinyaakan datang kelak tatkala orang yangmembajak akan menghampiri orangyang menuai dan orang yang mengirikanggurpun akan menghampiri orangyang menabur benih maka gunung-gunung akan menitikkan air anggurmanis dan segala bukitpun akan hancur.14Dan Aku akan membalikkan kaum-KuIsrael yang tertawan sehingga orang-orang itu akan membangunkan segalanegeri yang telah rusak lalu mendudukidia dan ia akan menanam poko anggurlalu meminum airnya dan ia akanmembuat beberapa kebun lalu makanbuahnya.15Dan Aku akan menetapkan diadi tanahnya sendiri dan tiada lagi iaakan dicabut pula dari tanahnya yangtelah Kukaruniakan kepadanya itu,"demikianlah firman Tuhanmu Allah.

Page 1552: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Obaja

11Bahwa inilah penglihatan Obaja.Demikianlah firman Tuhan Allah dari

hal Edom bahwa kami telah mendengarkabar dari pada Allah dan seorangutusan telah disuruhkan di antarasegala bangsa mengatakan: "Bangunlahkamu hendaklah kita bangun berperangdengan dia."2Bahwa Aku telah menjadikan dikaukecil di antara segala bangsa makaengkau sangat dihinakan orang.3Maka engkau ditipu oleh congkakhatimu hai engkau yang duduk di celahbatu dan tinggi kediamanmu yangberkata dalam hatimu: "Siapa geranganyang dapat menurunkan aku ke bumi?"4 Jikalau engkau naik tinggi-tinggiseperti burung nazar dan sarangmudibuat di tengah segala bintang sekalipunniscaya Kuturunkan dikau dari sana,demikianlah firman Allah.5Maka jikalau orang pencurimendatangi engkau atau penyamunpada malam hari (betapa engkau telah

Page 1553: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Obaja 1.6–10 2

rusak) bukankah dicurinya sampaipuas dan jikalau orang pemetik buahanggur datang kepadamu bukankahditinggalkannya taringnya.6Bagaimana hal segala Esau telahdiselidik bagaimana segala matabendanya yang tersembunyi itu telahdicari.7Maka segala orang yang sepakatdengan dikau telah menghantarkandikau hingga sampai ke sempadan dansegala sahabatmu telah menipu akandikau serta menang dan yang makanrotimu telah memasang jerat bagimusekali-kali tiada akal padanya.8Maka firman Allah, bukankah padahari itu Aku akan membinasakan segalaorang berbudi dari dalam Edom dansegala yang berakal dari gunung Esau.9Hai Teman, segala orangmu yanggagah-gagah akan terperanjat supayasegala orang boleh ditumpas dari gunungEsau dengan pembunuhnya.10Maka engkau akan diliputi denganmalu oleh sebab kekerasan yang telahengkau lakukan atas saudaramu Yakubdan engkau akan ditumpas sampaiselama-lamanya.

Page 1554: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Obaja 1.11–14 311Maka pada masa engkau telah berdiridi sebelah sana yaitu pada masa segalahartanya telah dibawa lari oleh orangkeluaran dan orang bangsa asing telahmasuk dari pada pintu gerbang lalumembuang undi atas Yerusalem makapada masa itu engkaupun sama sepertisalah seorang dari pada orang-orang itu.12Tetapi janganlah engkau memandangkepada hari saudaramu itu padamasa celakanya dan jangan bersuka-suka akan hal bani Yehuda padamasa kebinasaannya dan janganmembenarkan mulutmu pada masakesesakkan.13 Janganlah engkau masuk dari padapintu gerbang kaum-Ku pada masakemalangannya bahkan janganlah orangmemandang kesusahannya pada masakemalangannya dan jangan menaruhtangan kepada hartanya pada masakemalangan.14Maka janganlah engkau berdiri disimpang jalan supaya membinasakanorangnya yang berlepas dirinya danjanganlah engkau menyerahkan segalaorangnya yang lagi tinggal pada masakesesakkan.

Page 1555: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Obaja 1.15–19 415Karena hari Allah telah hampirlahkepada segala bangsa maka sepertikelakuanmu demikianlah akan dilakukankepadamu dan pembalasanmu akanpulang ke atas kepalamu sendiri.16Karena seperti kamu telah minumdi atas gunung-Ku yang kudus itudemikianlah segala bangsa akan minumsenantiasa bahkan sekaliannya akanminum dengan gelojohnya lalu menjadiserasa tiada ada.17Tetapi di atas gunung Sion akan adabeberapa orang berlepas diri dan gunungitu akan menjadi kudus dan kaum baniYakub akan beroleh miliknya.18Maka kaum bani Yakub itu akanmenjadi suatu api dan kaum baniYusuf suatu bala api dan kaum baniEsau akan batang gandum maka apiitu akan menyala di antaranya danmenghanguskan dia maka seorangpuntiada akan tinggal bagi kaum bani Esaukarena Allah yang berfirman demikian.19Maka orang negeri selatan akanmemiliki gunung Esau dan orang daritanah rendah akan memiliki negeriorang Filistin dan orang-orang itu akanmemiliki padang Efraim dan padang

Page 1556: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Obaja 1.20–21 5

Samaria dan Benyamin akan memilikiGilead.20Dan segala orang yang tertawandari pada tentara bani Israel ini yangdi tengah-tengah orang Kanaan danakan memiliki hingga sampai ke Zarfatdan orang tawanan dari Yerusalem yangduduk di Sefarad akan memiliki segalanegeri tanah selatan.21Dan beberapa orang penolongakan naik ke atas gunung Sion akanmenghukumkan gunung Esau dankerajaan itu menjadi milik Allah.

Page 1557: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus

11Maka firman Allah telah datangkepada Yunus bin Amitai, demikian:

2 "Bangunlah engkau pergi ke Niniwe,negeri yang besar itu, lalu berserulahakan halnya karena kejahatannya telahnaik ke hadirat-Ku."3Tetapi Yunus itu bangunlah hendak larike Tarsis dari pada hadirat Allah makaturunlah ia ke Yafo didapatinya sebuahkapal yang hendak berlayar ke Tarsismaka diayarnya tambangnya lalu naikkapal itu hendak berlayar sertanya keTarsis dari hadirat Allah.4Tetapi diturunkan Allah suatu anginyang besar ke laut itu lalu menjadi ributbesar sehingga kapal itu hampir akankaram.5Maka ketakutanlah segala khelasimasing-masing berseru kepada dewanyamaka dagangan yang di dalam kapalitu dibuangnya ke laut supaya anggal.Tetapi Yunus telah turun ke tempatyang terkebawah di kapal itu makaberbaringlah ia lalu tidur lelap.

Page 1558: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 1.6–10 26Maka datanglah nakhoda kepadanyaserta berkata: "Apa sebab engku tidurbegini bangunlah engkau berserulahkepada dewamu mudah-mudahan dewaitu mengenang akan kita supaya jangankita binasa."7Maka katanya seorang kepadaseorang: "Mari kita buang undi supayakita ketahui karena siapa celaka iniberlaku atas kita." Lalu dibuangnya undidan Yunuslah yang terkena undi.8Maka kata sekaliannya kepadanya:"Nyatakanlah kiranya kepada kamioleh karena siapa gerangan celaka initelah berlaku atas kita maka apakahpencarianmu dan dari mana engkauapakah negerimu dan apa bangsamu?"9Maka jawabnya: "Bahwa aku ini orangIbrani dan aku takut akan Allah Tuhanyang di langit yang telah menjadikanlaut dan daratpun."10Maka takutlah orang-orang itu terlalusangat lalu berkata kepadanya: "Apakahperbuatanmu ini?" Karena orang-orangitu telah mengetahui akan hal Yunus itulari dari pada hadirat Allah sebab ia telahmemberitahu kepadanya.

Page 1559: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 1.11–16 311Maka kata orang-orang itukepadanya: "Engkau ini kamipengapakan supaya laut menjaditeduh bagi kami karena laut ini makinlama makin besar gelombangnya."12Maka jawabnya: "Angkatlah akandaku lalu campakkan ke laut niscayalaut itu akan menjadi teduh bagimukarena kuketahui bahwa oleh karena akujuga ribut yang besar ini telah berlakuatasmu."13Tetapi berdayunglah orang-orang ituhendak balik ke darat tiada juga dapatkarena laut itu makin lama makin besargelombangnya.14Sebab itu berserulah semuanyakepada Allah, sembahnya: "Ya Allahjanganlah kiranya kami ini binasa olehkarena nyawa orang ini dan janganditanggungkan ke atas kami darah orangyang tiada bersalah karena engkaulahya Allah telah melakukan kehendak-Mu."15Kemudian diangkatnya akan Yunusdicampakkannya ke laut dan geloralautan itupun berhentilah.16Maka takutlah orang-orangitu akan Allah terlalu sangat lalu

Page 1560: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 1.17–2.5 4

mempersembahkan kurban kepada Allahserta berniat.17Maka ditentukan Allah seekor ikanbesar akan menelan Yunus adapunYunus itu di dalam perut ikan tiga haritiga malam lamanya.

21Maka berdoalah Yunus kepadaTuhannya Allah dalam perut ikan itu.

2Maka sembahnya: "Bahwa akutelah berseru kepada Allah dari sebabkesesakkanku lalu didengar-Nya akandaku maka aku telah berteriak daridalam perut alam barzah dan Engkautelah mendengar akan suaraku.3Karena Engkau telah mencampakkanaku ke tempat yang dalam di tengahlautan dan aku dikelilingi oleh segala airbahkan segala ombak dan gelombang-Mu menenggelamkan aku.4Maka kataku bahwa aku telah dibuangdari hadapan mata-Mu tetapi aku akanmemandang pula kepada kaabah-Muyang kudus.5Bahwa segala air telah mengelilingiaku hingga sampai kepada nyawakubahkan air yang dalam itu telahmengelubungi aku dan kepalaku dibelitoleh lumut.

Page 1561: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 2.6–3.3 56Maka aku telah turun sampai ke kakisegala gunung dan segala sangkangbumi menyekat aku sampai selama-lamanya tetapi Engkau telah membawanyawaku naik dari dalam kubur ya Allahya Tuhanku.7Apabila jiwaku letih dalam dirikumaka teringatlah aku akan Allah dandoaku telah sampai kepada-Mu ke dalamkaabah-Mu yang kudus.8Maka segala orang yangmengindahkan perkara dusta yangsia-sia itu ialah menolakkan rahmat daripada dirinya.9Tetapi aku akan membuat kurbankepada-Mu dengan suara syukur danaku akan membayar niatku. Bahwaselamat itu dari pada Allah datangnya."10Maka firman Allah kepada ikan itulalu dimuntahkannya Yunus itu ke darat.

31Maka datanglah firman Allah kepadaYunus pada kedua kalinya demikian:

2 "Bangunlah engkau pergi ke Niniwenegeri yang besar itu lalu berserulahkepadanya barang yang akan Kusuruhserukan."3Maka bangunlah Yunus lalu berjalanke Niniwe menurut seperti firman Allah.

Page 1562: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 3.4–8 6

Adapun Niniwe itu sebuah negeri yangamat besar luasnya tiga hari perjalanan.4Maka masuklah Yunus ke dalamnegeri itu baru sehari perjalanan makaberteriaklah ia demikian: "Bahwa lagiempat puluh hari kelak Niniwe akanbinasa."5Maka segala orang isi Niniwe itupercayalah akan Allah diserukannyasuruh berpuasa dan memakai kainkarung dari pada orang kecil dan besar.6Maka sampailah kabar itu kepadaraja Niniwe lalu bangunlah ia dari padatakhtanya ditanggalkannya pakaiannyadikenakannya kain karung padatubuhnya lalu duduk dalam abu.7Maka disuruh baginda serukan sertamengabarkan di Niniwe dengan titah rajadan segala mentrinya demikian: "Jangandimakan barang sesuatu oleh manusiaatau bintang baik lembu baik kambingjangan diberi makan dan jangan minumair8melainkan hendaklah sekaliannyamemakai kain karung baik manusiabaik binatang biarlah semuanya berserukepada Allah bahkan hendaklah masing-masingnya bertobat dari pada jalannya

Page 1563: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 3.9–4.3 7

yang jahat dan dari pada aniaya yangdiperbuat oleh tangannya.9Siapa tahu kalau-kalau Allah akanberbalik serta menyesal dan kembali daripada kehangatan murka-Nya supayajangan kita binasa."10Maka dilihat Allah akan segalaperbuatannya pada hal orang-orang itutelah bertobat dari pada jalannya yangjahat maka Allahpun menyesallah daripada celaka yang telah Ia berfirmanakan diperbuat kepadanya maka tiadajuga diperbuatnya.

41Maka Yunus itu sekali-kali tiadasuka maka marahlah ia.

2Maka berdoalah ia kepada Allahsembahnya: "Ya Allah bukankahdemikian ini sembahku tatkala aku lagidalam negeriku. Sebab itu segeralahaku lari ke Tarsis karena kuketahuilahbahwa Engkaulah Tuhan yang amatmurah dan yang amat mengasihanidan panjang sabar-Mu dan banyakrahmt-Mu lagi Engkau menyesal daripada mendatangkan celaka.3Akan sekarang ya Allah ambillahkiranya nyawaku karena dari pada hidupterlebih baik aku mati."

Page 1564: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 4.4–10 84Maka firman Allah: "Patutkah engkausangat marah?"5Maka kelurlah Yunus dari dalam negerilalu duduk pada sebelah timur negeri itudiperbuatnya bagi dirinya sebuah pondokdi situ lalu duduk di bawah naungansupaya dilihatnya apakah hal negeri itu.6Maka ditentukan Tuhannya Allahsuatu poko labu ditumbuhkannya keatas Yunus supaya memberi naung ataskepalanya akan melepaskan dia daripada kemalangannya. Maka Yunus ituterlalu suka oleh poko labu itu.7Tetapi pada esoknya tatkala terbitfajar ditentukan Allah seekor ulatdipalunya labu itu sehingga layu.8Adapun apabila terbit matahari makaditentukan Allah suatu angin timur yangpanas maka panas itu terkena kepalaYunus sehingga pingsanlah ia makadipintanya biar mati sembahnya: "Daripada hidup terlebih baik aku mati."9Maka firman Allah kepada Yunus:"Patutkah engkau marah oleh sebab labuitu?" Maka sahutnya: "Patut aku marahsehingga mati."10Maka firman Allah: "Bahwa engkautelah sayang akan labu yang tiada

Page 1565: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Yunus 4.11 9

engkau berlelah akan dia dan tiadaengkau tumbuhkan pada hal yitu sudahtumbuh dalam satu malam dan binasapula dalam satu malam.11Maka bukankah patut Aku sayangakan Niniwe, negeri yang besar itu,yang dalamnya ada lebih dari padadua belas laksa orang yang belumtahu membedakan tangan kanandengan tangan kirinya dan binatangpunbanyak?"

Page 1566: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha

11Bahwa inilah firman Allah yangtelah datang kepada Mikha, orang

Moresyet, pada zaman Yotam dan Ahasdan Hizkia, raja-raja Yehuda, yaitupenglihatannya dari hal Samaria danYerusalem.2Dengarlah olehmu hai segala kaumpasanglah telingamu hai bumi dengansegala isinya biarlah Tuhanku Allah naiksaksi atas kamu bahkan Tuhan darikabah-Nya yang kudus.3Karena Allah itu keluarlah dari padatempat-Nya Ia hendak turun menjejaksegala tempat tinggi di bumi.4Maka segala gunung akan hancurdi bawahnya dan segala lembahpunterbelah yaitu seperti lilin di hadapan apidan seperti air yang tercurah ke dalamtempat curam.5Maka sekalian inilah oleh karenakesalahan Yakub dan oleh karenadosa kaum bani Israel. Maka apakahkesalahan Yakub itu bukankah yaituSamaria dan yang manakah segala

Page 1567: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 1.6–10 2

tempat tinggi Yehuda bukankah yaituYerusalem.6Sebab itu akan Samaria itu akuhendak menjadikan dia suatu timbunanbatu di padang dan seperti tanaman pokoanggur maka Aku akan mencurahkanbatunya ke lembah serta Kubuka segalaalas temboknya.7Maka segala patung ukirannya akandihancurkan dan segala persembahannyaakan dibakar dengan api dan segalaberhalanya kelak Aku rusakkan karenatelah dihimpunkannya dengan upahsundal dan yaitu akan kembali menjadiupah sundal juga.8Maka itulah sebabnya aku akanmeratap dan meraung maka badankuterbuka dan bertelanjang makaratapanku itu seperti bunyi serigala danpercintaanku seperti burung unta.9Karena lukanya itu tiada tersembuhkanyaitu telah datang hingga kepada Yehudasampai kepada pintu kaumku yaitu keYerusalem.10 Janganlah dikabarkan di Gat jangansekali-kali kamu menangis maka akutelah bergelumang dalam debu diBet-Le-Afra.

Page 1568: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 1.11–16 311Hai orang isi Safir hendaklah engkauhilang dengan bertelanjang dan dengankemaluanmu maka orang isi Zaanantiada keluar dan ratapan Bet-Haezelakan menghilangkan dari padamuketetapannya.12Karena orang isi Marot merindukankebajikan sebab celaka telah turun kepintu Yerusalem dari pada Allah.13Hai orang isi Lakhis pasanglah kudayang pantas kepada kenaikkan makaialah bagi anak perempuan Sion akanpermulaan dosa karena segala kesalahanIsrael telah didapati di dalamnya.14Sebab itu hendaklah engkaumemberi hadiah kepada Moresyet-Gatmaka segala rumah Akhzib akan menjaditipu daya kepada segala raja-raja Israel.15Hai orang isi Maresya Aku akanmembawa kepadamu seorang yang akanmemiliki engkau maka kemuliaan Israelakan sampai hingga ke Adulam.16Gundulkanlah dirimu dan guntinglahrambutmu oleh sebab segala anakyang kamu sukai luruskanlah gundulmuseperti burung nasar karena sekaliannyatelah dibawa lari dari padamu menjaditawanan.

Page 1569: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 2.1–4 4

21Susahlah bagi segala orang yangmengupayakan kejahatan dan

memikirkan celaka di atas tempattidurnya setelah siang hari makadilakukannya sebab yaitu di dalam kuasatangannya.2Maka orang-orang itu ingin akanladang orang lalu dirampasnya dan akanrumah-rumah orang lalu diambilnyademikianlah dianiayakannya orang sertadengan isi rumahnya yaitu seorangdengan pusakanya.3Sebab itu demikianlah firman Allah:Bahwa atas kaum ini Aku mengupayakansesuatu celaka yang tiada kamu akandapat melepaskan tengkukmu daripadanya dan tiada kamu akan berjalandengan congkak karena yaitu suatumasa yang jahat.4Maka pada hari itu kelak orang akanmengambil ibarat akan halmu sertameratapkan biji ratap yang amat susahdemikian ini: "Bahwa kita ini telahhabis rusak maka bagian kaumku telahditukarnya betapa dijauhkannya daripadaku serta dibaginya ladang kitakepada orang yang durhaka."

Page 1570: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 2.5–10 55Sebab itu tiada akan ada kepadamuseorang akan membuang undi di dalamperhimpunan Allah.6 "Janganlah kamu bernubuat,"demikianlah nubuatan "maka tiada iaakan bernubuat bagi orang-orang ini dankecelaannya tiada akan hilang."7Hai kaum bani Yakub patutkahdikata orang bahwa Roh Allah itutelah mengikatkah demikian inikahperbuatan-Nya. Bukankah segalafirman-Ku mendatangkan kebajikankepada orang yang melakukan dirinyadengan betul.8Tetapi kemarilah kaum-Ku telahberbangkit seperti musuh maka kamukupaskan jubah dari pada pakaian orangyang lalu lalang dengan amannya dantiada mau berperang.9Maka segala perempuan dari padakaum-Ku telah kamu halaukan daripada rumah-rumah yang disukainyadan dari pada anak-anaknya yangmenyusu kamu ribut kemuliaan-Kusampai selama-lamanya.10Bangunlah kamu pergi karena yainibukan tempat perhentianmu oleh najis

Page 1571: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 2.11–3.1 6

yang membinasakan yaitu dengankebinasaan yang amat sangat.11Maka jikalau ada orang yangbercakap angin dan berdusta sehingga iaberkata bohong demikian: "Bahwa Akuhendak bernubuat bagimu dari hal airanggur dan minum yang keras," niscayaialah akan menjadi nabi bagi kaum ini.12Bahwa sesungguhnya Aku akanmenghimpunkan kamu sekaliannya haiYakub dan sesungguhnya Aku akanmengumpulkan segala baki Israel makaAku akan menentukan sekaliannyabersama-sama seperti segala domba diBozrah maka seperti kawanan domba ditengah padangnya demikian juga ributbunyinya dari sebab banyak orangnya.13Maka orang yang memecah itutelah berjalan dahulu maka sekaliannyatelah pecah langsung ke pintu gerbanglalu keluar dari padanya maka rajanyatelah berjalan dahulu dan Allahpunmengepalakan dia.

31Maka kataku: Dengarlah olehmuhai segala kepala Yakub dan segala

kepala kaum bani Israel bukankah patutkamu mengetahui keadilan

Page 1572: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 3.2–6 72yaitu kamu yang membenci akanyang baik dan suka akan yang jahatyang mengupas kulit tubuh orang dandagingnyapun dari pada tulangnya3dan yang makan daging kaumkubahkan dikupaskannya kulitnya dandipatahkan tulangnya bahkan dicincang-cincangnya seperti daging yang di dalamperiuk atau dalam belanga.4Maka pada masa itu sekaliannya akanberseru kepada Allah tetapi tiada Ia akanmemberi jawab bahkan Ia melindungkanmukanya dari pada orang-orang itu padamasa itu sekadar segala kejahatan yangtelah diperbuatnya.5Maka demikianlah firman Allah darihal segala nabi yang menyesatkankaumku dan yang mengubah dengangiginya serta berteriak sejahteratetapi barangsiapa yang tiadamenyuapkan mulutnya tak dapat tiadadilengkapkannya peperangan atas orangitu6 sebab itu akan jadi malam bagimusehingga tiada dapat kamu lihat danakan menjadi gelap bagimu sehinggatiada dapat kamu menilik dan bagisegala nabi itu kelak matahari itu

Page 1573: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 3.7–11 8

akan masuk dan hari menjadi redup diatasnya.7Maka segala penilik itu akan menjadimalu dan segala penenungpun berolehaib bahkan sekaliannya akan menutupmulutnya karena tiada sesuatu jawabdari padanya.8Tetapi sesungguhnya Aku ini penuhdengan kuasa oleh Roh Allah dan penuhdengan keadilan dan kekuatan akanmenyatakan kepada Yakub kesalahannyaitu dan kepada Israel segala dosanya.9Dengarlah kiranya olehmu haisegala kepala kaum bani Yakub dansegala penghulu kaum bani Israelyang membenci akan keadilan danmembalikkan segala kebenaran.10Maka orang-orang itumembangunkan Sion denganmenumpahkan darah dan Yerusalempundengan kejahatannya.11Maka segala kepala memutuskanhukum dengan makan suap dan segalaimamnya mengajar karena upah dansegala nabinya menilik karena uangmasakan orang-orang itu bergantungkepada Allah serta berkata: "Bukankah

Page 1574: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 3.12–4.3 9

Allah ada di tengah-tengah kita tiadasuatu celaka akan berlaku atas kita."12Sebab itu oleh karenamulah kelakSion itu akan dibajak seperti ladang danYerusalempun akan menjadi beberapatimbunan batu dan gunung rumah ituseperti segala tempat yang tinggi-tinggidi rimba.

41Tetapi pada akhir zaman akan jadikelak bahwa gunung rumah Allah

itu akan ditetapkan di atas kemuncaksegala gunung dan akan ditinggikan diatas segala bukit maka segala kaumpunakan berkerumun kepadanya.2Maka berapa banyak bangsa akanpergi serta berkata: "Mari kita pergike gunung Allah dan ke rumah TuhanYakub maka Ia akan mengajarkan segalaperaturan-Nya kepada kita dan kitaakan menurut segala jalan-Nya karenadari dalam Sion akan keluar hukum danfirman Allahpun dari Yerusalem.3Maka Ia akan menjadi hakim diantara beberapa banyak bangsa sertamemutuskan hukum atas beberapabangsa besar yang amat jauh makaorang-orang itu menitik pedangnyamenjadi mata bajak dan tombaknya

Page 1575: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 4.4–7 10

menjadi sabit maka suatu bangsa tiadaakan menghunus pedang atas suatubangsa dan tiada lagi orang-orang ituakan belajar perang.4Melainkan masing-masing orang akanduduk di bawah poko anggurnya dandi bawah poko aranya dan seorangpuntiada akan mengejutkan dia karenademikianlah yang difirmankan denganlidah Allah Tuhan segala tentara.5Karena segala kaum akan melakukandirinya menurut nama dewa masing-masing dan kita akan melakukan diri kitamenurut nama Tuhan kita Allah sampaiselama-lamanya.6Maka firman Allah bahwa pada masaitu kelak Aku akan menghimpunkan yangtimpang dan Aku akan mengumpulkanyang telah terhalau dan yang telahdisusahi7Maka yang timpang itu kelak Akujadikan suatu baki dan yang telahterbuang jauh-jauh itu kelak Akujadikan suatu bangsa maka Allah akanberkerajaan atasnya di gunung Siondari pada masa ini hingga sampaiselama-lamanya.

Page 1576: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 4.8–12 118Adapun akan engkau hai bangun-bangunan kawanan domba itu yaitu bukitanak perempuan Sion kepadamulahkelak yaitu akan datang bahkanperintahnya yang dahulu itu akandatang yaitu kerajaan anak perempuanYerusalem.9Akan sekarang mengapakah engkauberteriak-teriak. Tiadakah lagi seorangraja di antaramu dan pembicaramu telahbinasakah sehingga kesakitan telahberlaku atasmu seperti perempuan yanghendak beranak.10Hai anak perempun Sion patutlahengkau susah dan sakit beranak sepertiperempuan yang hendak bersalin karenasekarang engkau akan keluar dari negeriserta duduk di padang lalu sampaihingga ke Babel di sanalah kelak engkauakan dilepaskan bahkan di sanalah kelakengkau ditebus Allah dari pada tangansegala musuhmu.11Akan sekarang beberapa bangsatelah berhimpun mendatangi engkaukatanya: "Biarlah ia dinajiskan dan matakami memandang kepada Sion."12Tetapi tiada diketahuinya akan pikiranAllah dan tiada mengerti akan bicara-Nya

Page 1577: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 4.13–5.3 12

karena sekaliannya telah dihimpunkanAllah seperti segala gemalan gandum kehalaman irikan juga.13Hai anak perempun Sion bangunlahengkau mengirik karena tandukmu kelakAku jadikan besi dan kukumu kelakAku jadikan tembaga maka engkauakan menghancurkan beberapa bangsamaka layanya kelak engkau akanmempersembahkan kepada Allah dansegala hartanya kepada Tuhan seluruhbumi.

51 (4-14) Akan sekarang hendaklahengkau berhimpun berpasuk-

pasukkan hai anak perempuan Sionyang mempunyai beberapa pasukkan iatelah mengepung akan kita maka hukumIsrael akan dipalu dengan tongkat padapipinya.2 (5-1) Tetapi akan engkau hai BetlehemEfrata yang kecil di antara segala ribuYehuda maka dari padamulah akankeluar bagi-Ku seorang yang akan jadipemerintah di antara bani Israel adapunterbitnya itu dari pada dahulu kalabahkan dari pada zaman yang azali.3 (5-2) Sebab itu ia akan menyerahkanorang-orang itu sampai kepada masa

Page 1578: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 5.4–7 13

perempuan yang sakit beranak itu akanberanak barulah segala baki saudara-saudaranya akan kembali kepada baniIsrael.4 (5-3) Maka ia akan berdiri sertamenggembalakan dengan kuasa Allahbahkan dengan kebesaran nama TuhanAllah maka sekaliannya akan duduktetap karena sekarang ia akan menjadibesar hingga ke ujung bumi.5 (5-4) Maka yaitu akan menjadi bakikita sejahtera maka apabila orang Asyurakan datang ke tanah kita dan apabilaia berjejak dalam segala istana kitamaka kita akan mengangkat tujuh oranggembala dan delapan orang penghuluakan melawan dia.6 (5-5) Maka orang-orang itu akanmerusakan tanah Asyur dengan pedangdan tanah Nimrod pun di muka pintunyamaka ia akan melepaskan kita dari padaorang Asyur tatkala ia masuk tanah kitadan tatkala ia melangkahkan sempadankita.7 (5-6) Maka baki Yakub itu akan ada ditengah-tengah beberapa bangsa sepertiembun dari pada Allah dan seperti hujanpada rumput yang tiada menantikan

Page 1579: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 5.8–13 14

manusia dan tiada menunggui segalaanak Adam.8 (5-7) Maka baki Yakub itu akanada di antara segala bangsa dan ditengah-tengah beberapa kaum sepertiseekor singa di antara segala binatang dihutan dan seperti anak singa di antarasegala kawanan domba maka jikalauditerkamnya niscaya dilaiknya dandicarik-cariknya dan seorangpun tiadadapat melepaskan.9 (5-8) Biarlah tanganmu ditinggikanatas segala seterumu dan biarlah segalamusuhmu ditumpas.10 (5-9) Maka firman Allah bahwapada masa itu akan jadi kelak Akuakan menumpas segala kudamu ditengah-tengahmu serta membinasakansegala kenaikkannya.11 (5-10) Maka segala negeri ditanahmu kelak Aku binasakan dansegala kubumu kalak Aku rubuhkan12 (5-11) dan segala hobatan kelakAku hilangkan dari pada tanganmu dantiada lagi engkau akan memakai segalatukang menara.13 (5-12) Maka segala patung ukirandan segala tiangmu kelak Aku hilangkan

Page 1580: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 5.14–6.4 15

dari tengah-tengahmu dan tiada lagiengkau akan menyembah perbuatantanganmu.14 (5-13) Maka Aku akan mencabutsegala Aserah dari tengah-tengahmudan Aku akan membinasakan segalanegerimu.15 (5-14) Maka Aku akan membalasdengan murka dan berang-Ku kepadasegala bangsa yang tiada maumendengar.

61Dengarlah kiranya akan firmanAllah: Bangunlah engkau berbantah-

bantah dengan segala gunung danbiarlah segala bukit mendengarsuaramu.2Hai segala gunung dengarlah olehmusegala perbantahan Allah dan kamupunhai segala alas bumi yang kekal karenaAllah berbantah-bantah dengan pohondan Ia hendak berbicara dengan Israel.3 "Hai kaum-Ku apakah perbuatan-Kuakan dikau dan dengan apakah Aku telahmemenatkan dikau? Hendaklah engkaunaik saksi atas-Ku.4Karena Akulah yang telah membawaengkau keluar dari tanah Mesirserta menebus engkau dari tempat

Page 1581: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 6.5–8 16

perhambaan dan Aku telah menyuruhkanMusa dan Harun dan Miryam mendahuluiengkau.5Hai kaum-Ku ingatlah olehmu akanbicara Balak, raja Moab, dan akanjawab Bileam bin Beor akan dia ingatlaholehmu akan barang yang telah jadi dariSitim ke Gilgal supaya kamu mengetahuiakan segala kebajikan Allah."6 "Maka dengan persembahan manakahkelak aku menghadap Allah dan sujuddi hadapan pohon yang maha tinggipatutkah aku menghadap Dia denganmembawa bakaran dengan lembu yangsetahun umurnya.7Masakan Allah berkenan akanberibu-ribu ekor domba jantan atauberlaksa-laksa sungai dari pada minyakmasakan aku mempersembahkan anaksulungku karena kesalahanku yaitu yangkeluar dari pada zulbiku karena dosajiwaku."8 "Hai manusia telah dinyatakannyakepadamu mana yang baik danapakah yang dituntut Allah kepadamumelainkan berbuat keadilan dan sukaakan kemurahan dan melakukan

Page 1582: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 6.9–14 17

dirimu dengan rendah hati di hadapanTuhanmu."9Bahwa suara Allah berseru-serukepada negeri itu dan orang yangberbudi akan mengindahkan nama-Mu:"Dengarlah olehmu akan bunyi rotan danyang akan menentukan dia.10Adakah lagi segala harta kejahatandalam rumah orang jahat dan gantangkecil yang Aku benci.11Masakan Aku suci dari pada jikalaumemakai neraca yang salah danpundi-pundi yang berisi batu neracayang bohong.12Karena segala orangnya yangkaya-kaya itu penuhlah ia dengan aniayadan segala orang isinya telah berkatabohong dan lidahnyapun dusta di dalammulutnya.13Sebab itu Akupun telah memaluengkau dengan luka yang parah makaAku telah merusakkan dikau dari sebabdosa-dosamu.14Maka engkau akan makan tetapitiada kenyang dan kehinaanmu akan adadi tengah-tengahmu maka engkau akanberpindah tetapi tiada akan melepaskanhartamu dan barang yang engkau

Page 1583: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 6.15–7.2 18

lepaskan itu kelak Aku serahkan kepadapedang.15Maka engkau akan menabur tetapitiada engkau akan menuai dan engkauakan mengirik buah zaitun tetapitiada akan mengurapi dirinya denganminyaknya dan engkau akan mengirikbuah anggur tetapi tiada akan minumairnya.16Karena engkau memeliharakansegala perbuatan Omri dan segalaperbuatan isi rumah Ahab dan kamumenurut segala bicaranya supaya Akumenjadikan dikau suatu kebinasaandan segala orang isi negerimupun suatusindiran dan kamu akan menanggungkecelaan kaum-Ku."

71Susahlah hal-Ku karena Aku iniseperti pada masa orang memetik

buah musim panas dan seperti taringbuah anggur tiada setandan lagi akandimakan dan hatiku ingin akan buah arayang mula-mula masuk.2Maka segala orang yang beragamatelah hilang dari bumi dan seorangpuntiada yang tulus hati di antara manusiasekaliannya menghandap hendakmenumpahkan darah dan masing-

Page 1584: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 7.3–6 19

masingnya memburu saudaranyadengan membentangkan jaring.3Maka kedua belah tangannyamemegang yang jahat supayadiperbuatnya dengan rajinnya makapenghulu itu meminta hadiah danhakimpun makan suap maka orangbesar mengeluarkan kejahatan hatinyademikianlah diputarkannya.4Adapun orang yang terlebih baikdari padanya ialah seperti onak danyang terlebih betul ialah terlebih jahatdari pada pagar duri maka hari segalapengawalmu telah datang yaitu haripembalasanmu sekarang semuanyaakan menjadi bingung.5 Janganlah kamu percaya akan seorangsahabat dan jangan menaruh harapkepada seorang tolan tutupkanlah pintumulutmu dari pada perempuan yangberbaring dalam ribaanmu.6Karena anak laki-laki menghinakanbapanya dan anak perempuanberbangkit melawan ibunya danmenantu perempuan melawanmertuanya dan isi rumah seseorangakan menjadi seterunya.

Page 1585: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 7.7–12 207Tetapi akan Aku bahwa Aku hendakmenengadah kepada Allah dan aku akanmenantikan Tuhan juruselamatku makaTuhanku kelak mendengar akan daku.8Hai seteruku janganlah engkaubersuka-suka akan halku jikalau akujatuh niscaya aku akan bangun pula danjikalau aku duduk dalam gelap niscayaAllah juga akan menjadi terang bagiku.9Maka aku akan menanggunggeram Allah sebab aku telah berdosakepada-Nya sehingga dibenarkan-Nyaakan halku serta melakukan keadilankarenaku maka Ia akan membawa akukeluar kepada terang dan aku akanmelihat kebenarannya.10Maka yaitu akan melihat olehseteruku lalu mukanya akan diliputi olehmalu yaitu yang telah berkata kepadaku:"Di manakah Tuhanmu Allah?" Bahwamataku akan memandang kepadanyasekarang juga ia akan dilaikkan sepertibecek di jalan.11Suatu masa akan membangunkantembokmu maka pada masa itu kelakfirman itu akan dijauhkan.12Maka pada masa itu kelak orangakan datang kepadamu dari Asyur dan

Page 1586: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 7.13–17 21

dari segala kota Mesir yaitu dari Mesirhingga sampai ke sungai dan dari lautsampai ke laut dan dari gunung sampaike gunung.13Tetapi tanah ini rusak juga dari sebabsegala orang yang duduk dalamnya olehsebab perbuatannya.14Gembalakanlah kaumku dengantongkat-Mu yaitu karena domba pusaka-Mu yang duduk dengan sunyi di rimbayang di tengah Karmal biarlah ia makanrumput di Basan dan di Gilead sepertipada zaman dahulu.15Maka Aku akan menyatakankepadanya beberapa ajaib seperti padamasa engkau telah keluar dari tanahMesir16Maka segala bangsa akan melihatnyaserta malu akan segala kuasanya makasekaliannya akan menekapkan tanganke mulutnya dan telinganya tuli.17Maka sekaliannya akan menjilat debuseperti ular dan seperti binatang yangmelata di bumi ia akan keluar dengangemetarnya dari dalam lobangnyamaka sekaliannya akan datang denganketakutan menghadap Tuhan kita Allahserta takut sebab Engkau.

Page 1587: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Mikha 7.18–20 2218Siapakah Tuhan yang sepertiEngkau yang mengampuni kejahatanserta melalui kesalahan segala bakipusaka-Nya maka murka-Nya tiadadisimpan-Nya sampai selama-lamanyasebab suka Ia akan kemurahan.19Maka Ia akan kembali sertamengasihani kita dan Ia akanmelayakkan segala kejahatan tanah kitadi bawah kaki-Nya bahkan Engkau akanmembuangkan segala dosa-dosanya kelaut yang dalam.20Maka Engkau akan menyampaikansetia-Mu kepada Yakub dan kemurahan-Mu kepada Abraham yang telah Engkaujanjikan kepada segala nenek moyangkami dari pada zaman dahulu.

Page 1588: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum

11Bahwa inilah wahyu dari hal Niniweyaitu kitab penglihatan Nahum,

orang Elkosy.2Bahwa Allah ialah Tuhan yangcemburuan lagi pembalas maka Allahitu pembalas dan penuh dengan murkabahkan Allah membalas kepada segalaseteru-Nya serta menyimpan murka bagisegala musuh-Nya.3Bahwa Allah itu panjang sabarnyatetapi besar kuasa-Nya dan orang salahsekali-kali tiada dibilangkan-Nya sucidari pada salah adapun jalan Allah itudalam puting beliung dan dalam ributdan segala awan itulah debu kaki-Nya.4Maka laut itu ditengking-Nya laludikeringkan-Nya dan segala sungaipundijadikan-Nya kering maka Basan itulayulah dan Karmelpun dan bunga diLibanon itupun layulah.5Maka segala gunungpun gempalahdi hadapan-Nya dan segala bukitpunhancur maka bumipun gempalah pada

Page 1589: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 1.6–11 2

hadirat-Nya yaitu dunia ini dengansegala orang yang duduk dalamnya.6Siapa gerangan yang dapat bertahandi hadapan geram-Nya dan siapagerangan yang dapat menderitakehangatan murka-Nya bahkan berang-Nya telah tercurah seperti api dan segalabatu pun belahlah oleh-Nya.7Maka Allah itu baiklah adanya yaitusuatu kubu pada masa kesesakan makadiketahui-Nya akan orang yang menaruhharap kepada-Nya.8Tetapi Ia akan menghabiskantempatnya dengan air bah dan Ia akanmengusir segala musuh-Nya sehinggamasuk kegelapan.9Apakah upayamu akan melawan Allahmaka Ia akan menghabiskan sekali dankesesakan tiada akan datang dua kali.10Karena jikalau orang-orang ituseperti duri yang kusut dan seolah-olahia direndam di dalam minumannya tetapisekaliannya akan dimakan habis sepertibatang gandum yang kering.11Maka dari padamu telah keluarseorang yang mengupayakan jahat akanmelawan Allah dan yang membicarakankejahatan.

Page 1590: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 1.12–2.1 312Demikianlah firman Allah: "Jikalausekaliannya itu cukup kuasanya danbanyak bilangannya sekalipun tetapisekaliannya akan ditumpas dan iapunakan hilang. Maka sungguhpun Akutelah menyakiti engkau tetapi tiada lagiengkau Kusakiti kelak.13Maka sekarang Aku hendakmematahkan kuknya yang ada padamuserta Kuputuskan segala ekormu."14Bahwa Allah telah berfirman akanhalmu yaitu: "Jangan lagi dimasyhurkannamamu maka dari dalam rumah segalaberhalamu kelak Aku tumpas segalapatung ukiran dan patung tuangan makaAku akan menggali kuburmu karenaengkau ini keji."15Lihatlah di atas segala gunungitu kaki orang yang membawa kabaryang baik dan yang memasyhurkansejahtera. Hai Yehuda hendaklahengkau memegang segala hari raya danmembayar niatmu karena orang jahatitu tiada lagi akan menjalani tanahmumaka ia telah habis binasa.

21Maka yang menghancurkan itutelah datang ke hadapan mukamu

kawalilah kota itu tungguilah jalannya

Page 1591: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 2.2–7 4

kuatkanlah pinggangmu dan teguhkankuasamu terlalu sangat.2Karena Allah hendak memulihkkankemuliaan Yakub sama seperti kemuliaanIsrael karena segala perampas itu telahmerampas serta membinasakan segalacarang poko anggurnya.3Maka perisai segala orangnya yanggagah-gagah itu telah jadi merahdan segala orang pelawan itu warnasedelenggam maka besi baja segalakenaikkan itu berkilat-kilat pada masaia berlengkap dan segala tombakpundilayamkan.4Maka gempitalah bunyi segalakenaikkan di lorong-lorong semuanyaberlaga-laga di jalan raya maka rupanyaseperti beberapa suluh dan pelariannyaseperti kilat.5Maka ia terkenang akan orangnya yangmulia-mulia semuanya terserandungpada perjalanannya maka segeralah iamenghampiri temboknya dan tudungpenembok telah lengkap.6Maka pintu segala sungai telahterbuka dan istana itu telah hancur.7Maka huzab itu terbukalah tudungmukanya ia ditawan dan segala

Page 1592: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 2.8–12 5

dayang-dayangnya meratap sepertibunyi tekukur serta menumbuk-numbukdadanya.8Tetapi dari zaman dahulu Niniweitu telah ada seperti telaga air tetapisemuanya lari maka orang-orangberteriak mengatakan: "Bertahan!Bertahan!" tetapi seorangpun tiadamenoleh ke belakang.9Rampaslah perak rampaslah emaskarana perbendaharaan itu tiadahabisnya demikian juga kekayaan segalaharta yang indah-indah.10Bahwa negeri itu telah hampa dankosong lagi rusak maka hancurlaah hatiorang dan lututnya berlaga maka segalapinggangpun sakit dan mukanya telahpucat.11Di manakah tempat singa yaitutempat anak-anak singa mencarimakan dan singa jantan dan betinaberjalan-jalan dengan anak singa danseorangpun tiada mengejutkan dia.12Maka singa itu telah mencarik cukupbagi anak-anaknya dan mencekikkanmangsanya karena segala singa betinamaka segala guanya dipenuhinya dengan

Page 1593: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 2.13–3.4 6

rampasan dan tempat kediamannyadengan mangsanya.13Maka firman Allah Tuhan segalatentara bahwa Akulah lawanmudan Aku akan membakar segalakenaikkannya menjadi asap dan segalaanak singamu akan dimakan pedangmaka rampasanmu kelak Aku hilangkandari atas bumi dan bunyi suara segalautusanmu tiada akan kedengaran lagi.

31Susahlah bagi negeri yangmenumpahkan darah yaitu penuh

dengan bohong dan jarahan danrampasannya tiada berhenti.2Maka ada bunyi cemeti dan bunyiroda yang legah leguh maka segalakuda menari dan segala kenaikkanmelompat-lompat3maka ada orang menunggang kudadan pedang berkilat-kilat dan tombakpunmemancar-mancar cahayanya makaterlalu banyak orang yang dibunuhsehingga bangkai tertimbun-timbunmaka segala mayat itu tiada habis danorang terserandung kepadanya4dari sebab banyak zinah perempuansundal yang elok parasnya yang pandaimemakai hikmat itu ia menjual beberapa

Page 1594: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 3.5–9 7

bangsa oleh zinahnya dan beberapakaum oleh hikmatnya.5Maka firman Allah Tuhan segalatentara bahwa Akulah lawanmu dan Akuakan membuka kainmu di muka dan Akumenyatakan telanjangmu kepada segalabangsa dan malumu kepada segalakerajaan.6Maka Aku akan meleturkan barangyang keji kepadamu dan menghinakandikau serta Kujadikan dikau suatutamasya.7Maka akan jadi kelak barangsiapayang memandang kepadamu akan laridari padamu serta berkata: "BahwaNiniwe telah rusak! Siapakah yang akanmeratapkan dia dan dari manakah kelakAku cari penghibur bagimu?"8Terlebih baikkah engkau dari padaNo-Amon yaitu kedudukkannya diantara segala sungai dikelilingi oleh airmaka laut itulah kotanya dan air itulahtemboknya.9Adapun Etiopia dan Mesir itulahkekuatannya yang tiada perhinggaanmaka orang Put dan Libia itu akanpembantumu.

Page 1595: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 3.10–14 810Tetapi yaitu telah dibawa pergi lalumenjadi tawanan maka anak-anaknyayang menyusu telah dihempaskan padaujung segala jalannya maka orangmembuang undi atas segala orangnyayang mulia-mulia dan segala orangbesar-besarnya telah diikat denganrantai.11Maka engkaupun akan menjadimabuk dan engkaupun akandilindungkan maka engkaupunakan mencari suatu kubu dari sebabmusuh.12Maka segala kotamu akan menjadiseperti poko ara yang mengeluarkanbuah bungaran jikalau digoncang niscayagugur ke mulut orang yang hendakmemakan dia.13Bahwa segala rakyat yang di tengah-tengahmu itu seperti perempuan dansegala pintu negerimu telah dibukakanbagi segala musuhmu maka segalamangkukmu telah dimakan api.14Hendaklah engkau mencedok airakan masa engkau dikepung kelak danteguhkanlah kotamu picikkanlah tanahliat dan irikanlah kapur baikilah dapurbatu bata.

Page 1596: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 3.15–19 915Maka di sanalah kelak engkau akandimakan api maka pedang itu akanmembinasakan dikau serta memakanakan dikau seperti ulat hendaklahengkau memperbanyakkan dirimuseperti ulat bahkan perbanyakkanlahdirimu seperti belalang.16Maka banyaklah saudara-saudaramulebih dari pada segala bintang dilangit maka belalang kunyit itu telahmerusakkan lalu terbang.17Maka segala orangmu yangbermahkota itu seperti belalang dansegala panglimamu seperti cangkadokberpasuk-pasukkan yang hinggap dipagar pada hari dingin tetapi setelahterbit matahari maka hilanglah iasehingga tiada berketahuan lagi akantempatnya.18Hai raja Asyur segala gembalamumengantuk dan segala orangmu yangmulia-mulia bersentosa maka rakyatmubertaburan di atas gunung-gunung danseorangpun tiada akan menghimpunkandia.19Maka lukamu tiada dapatdisembuhkan dan balamu terlalupedih maka segala orang yang

Page 1597: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Nahum 3.19 10

mendengar kabar akan halmu itubertepuk-tepuk tangannya karenasiapa gerangan yang tiada ditimpa olehkejahatanmu senantiasa.

Page 1598: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk

11Bahwa inilah penglihatan yang telahdilihat oleh nabi Habakuk.

2Ya Allah berapa lama lagi kelakaku berseru-seru dan tiada Engkaumau mendengar maka aku berteriakkepada-Mu dengan nyaring suraku tiadajuga Engkau mau menyelamatkan.3Mengapakah Engkau menyatakankejahatan kepadaku serta Engkaumemandang kepada angkara karenarampasan dan aniaya ada di hadapanmataku maka perintahnyapun ada danpertengkaran telah berbangkit.4Sebab itu hukum dihalai balaikandan hak orang tiada pernah dibenarkankarena orang benar telah dikepungoleh orang jahat sebab itu hak orangdipusing.5Lihatlah olehmu di antara segalabangsa perhatikanlah dan herantercengang-cengang karena padazamanmu aku mengerjakan suatupekerjaan yang tiada kamu tiada mau

Page 1599: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 1.6–10 2

percaya jikalau diberitahu kepadamusekalipun.6Karena Aku akan membangkitkanorang Kasdim yaitu bangsa yang garanglagi pantas yang menjalani seluruhbumi supaya memiliki beberapa tempatkedudukkan yang bukan miliknyasendiri.7Maka ia hebat lagi dahsyat danhukumnya dan kebesarannya terbit daripada dirinya.8Adapun keduanya itu terlebih pantasdari pada harimau bintang dan lebihgarang dari pada serigala pada malamhari maka segala orangnya yang berkudabertaburan bahkan segala orangnyayang berkuda itu datang dari jauhbeterbangan seperti burung nasar yangmenyambar dengan pantasnya.9Maka sekaliannya datang hendakberbuat aniaya maka mukanya tetapseperti angin timur dan dihimpunkannyaorang tawanan yang seperti pasirbanyaknya.10Bahkan diolok-olokkannya raja-raja dan penghulu-penghulupunditertawakannya maka ditertawakanya

Page 1600: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 1.11–15 3

segala kubu karena ditimbunkannyadebu tanah lalu diambilnya.11Setelah itu ia akan datang sepertiangin dan akan lalu serta bersalah makadewanya itulah kuasanya.12Ya Allah Tuhanku Yang Mahakudusbukankah Engkau dari pada azal bahkantiada kami akan mati. Ya Allah Engkautelah menentukan dia hukum ya batukuEngkau telah menetapkan dia bagi siksa.13Engkaulah yang terlalu suci matamusehingga tiada dapat memandang yangjahat dan tiada dapat melihati angkaramengapakah Engkau memandangkepada orang yang berbuat jahat sertaberdiam diri-Mu tatkala orang jahatmenelan orang yang lebih benar daripadanya itu14dan Engkau samakan manusiadengan segala ikan di laut dan segalabinatang yang melata yang tiadapemerintah kepadanya.15Maka semuanya diambilnya dengankail dan ditangkapnya dengan jaringnyaserta dikumpulkannya ke dalampukatnya oleh itu ia bersuka-suka sertabergemar.

Page 1601: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 1.16–2.4 416Sebab itu ia berbuat kurban kepadajaringnya serta membakar setanggikepada pukatnya karena olehnyaitu bagiannya telah jadi gemuk danrizkinyapun mewah.17Sebab itu masakan ia menghampakanjaringnya dengan tiada sayangmembunuh segala bangsa senantiasa.

21Maka aku akan berdiri padakawalanku serta kutempatkan

diriku di atas bangun-bangunan lalukutinjau hendak melihat apakah yanghendak difirmankan-Nya kepadaku danapakah yang akan kusahut dari halpengaduanku.2Maka sahut Allah demikian:"Suratkanlah penglihatan itu biar terangdi atas papan loh supaya dapat dibacaoleh orang yang berlaripun.3Karena penglihatan itu lagi akantertentu masanya dan segeralah akanhabis maka yaitu tiada akan dustajikalau lambatpun hendaklah engkaumenantikan dia karena tak dapat tiadaAku datang kelak dan tiada Aku lihat.4Bahwa hatinya mengetas-ngetas dantiada betul dalamnya tetapi orang yangbenar akan hidup oleh imannya.

Page 1602: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 2.5–8 55Dan lagi air anggur itu khianatadanya yaitu orang sombong yangtiada mau duduk di rumah yangmembesarkan nafasnya seperti alambarzah dan tiada tahu kenyangmelainkan dikumpulkannya segalabangsa bagi dirinya sendiri dan segalakaum pun dihimpunkannya bagi dirinya."6Bukankah sekaliannya itu akanmengambil ibarat akan halnya dan suatumisal akan menyendiri dia katanyasusahlah bagi yang menambahkanbarang yang bukan miliknya sendiriberapa lamakah lagi dan yangmenimbunkan beberapa gadaian atasdirinya.7Bukankah segala yang mengigit akandikau akan berbangkit dengan segeranyadan bukankah segala yang mengusikakan dikau akan bangun sehinggaengkau menjadi baginya akan rampasan.8Karena engkau telah merampasbeberapa bangsa sebab itu segala kaumyang lain itu akan merampas akan dikauyaitu oleh sebab darah manusia dansebab aniaya yang diperbuat atas tanahini yaitu atas negeri ini dan segala yangduduk dalamnya.

Page 1603: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 2.9–15 69Susahlah bagi orang yang beroleh labayang jahat bagi isi rumahnya supayadiperbuat sarangnya pada tempat yangtinggi dan supaya ia terlepas dari padakuasa celaka.10Bahwa engkau telah membicarakanmalu atas isi rumahmu pada hal engkautelah membinasakan beberapa kaum danengkau telah berdosa kepada jiwamusendiri.11Karena batu dari pada tembok akanberseru dan sebatang dari pada segalakayu akan memberi jawab.12Susahlah bagi orang yangmembangunkan sebuah negeridengan menumpahkan darah danyang meneguhkan sebuah kota olehkejahatannya.13Bahwa bukankah dengan takdir AllahTuhan segala tentara itu segala kaumberlelah bagi barang yang akan dimakanapi dan segala bangsa memintakandirinya bagi perkara yang sia-sia.14Karena dunia ini akan dipenuhidengan pengetahuan akan kemuliaanAllah seperti lautan itu diliputi oleh air.15Susahlah bagi orang yang memberikawannya minum dan dan yang

Page 1604: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 2.16–19 7

menambahkan berang-Mu sehinggamemabukkan dia supaya dapat engkaumelihat ketelanjangannya.16Bahwa engkau dipenuhi denganmalu akan ganti kemuliaan hendaklahengkaupun minum dan menjadi sepertiorang yang tiada bersunat maka pialadari pada tangan kanan Allah akandiperedarkan kepadamu dan muntahyang keji akan menimpa kemuliaanmu.17Karena engkau akan ditudungi olehaniaya yang diperbuat kepada Libanondan oleh kebinasaaan segala binatangyang telah mengejutkan dia yaitu olehsebab darah manusia dan sebab aniayayang diperbuat atas tanah ini yaituatas negeri ini dan segala yang dudukdalamnya.18Apakah faedahnya patung ukiransehingga diukir akan dia oleh yangmembuat dia atau patung tuangan danorang yang mengajar dusta sehinggayang membuat pekerjaannya itu percayaakan dia pada hal diperbuatnya beberapaberhala yang bisu.19Susahlah bagi orang yang berkatakepada kayu itu: "Bangunlah engkau!"atau kepada batu yang bisu itu:

Page 1605: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 2.20–3.4 8

"Bangkitlah engkau!" Masakan yangdemikian itu mengajar orang. Bahwayaitu disalut dengan emas danperak dan sekali-kali tiada nafas ditengah-tengahnya.20Tetapi Allah ada di dalam kaabahnyayang kudus biarlah segala isi duniaberdiam dirinya di hadapan hadiratnya.

31Bahwa inilah suatu doa nabiHabakuk pada peraturan Syigionot.

2Ya Allah aku telah mendengarkabar-Mu serta ketakutanlah aku yaAllah biarlah pekerjaan-Mu hidup semuladi tengah-tengah segala tahun bahkan ditengah-tengah segala tahun nyatakanlahdia dan dalam murkamu ingatlah jugaakan rahmat.3Bahwa Tuhan telah datang dari Temandan Yang Mahakudus dari gunungParan maka langit itu telah dilihatioleh kemuliaannya dan bumipun penuhdengan pujiannya.4Maka cahayanya seperti terangsiang dan sinarpun memancar daripada tangannya di sanalah kuasanyaterlindung.

Page 1606: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 3.5–10 95Maka bala sampar berjalanlah dihadapan hadirat-Nya dan nyala apimemancar di kaki-Nya.6Maka Ia telah berdiri mengukurbumi maka Ia telah memandang laludicerai-beraikannya segala bangsa makapecahlah segala gunung yang kekaldan segala bukit yang berzaman itupuntunduklah maka segala jalannyapunseperti pada zaman dahulu.7Bahwa aku telah melihat segalakemah Kusyan dalam kesusahannya dansegala kelambu ditanah Midian itupunbergoncanglah.8Masakan Allah tiada berkenan akansegala sungai masakan Engkau murkakepada segala sungai atau geramakan laut sehingga Engkau telahmenanggung segala kudamu dan naiksegala kenaikkan selamatmu.9Maka busurmu semata-mata telahdibuka maka segala perjanjian kepadasegala suku bangsa itu ialah firman yangtetap bahwa oleh segala sungai engkautelah membalas bumi ini.10Maka terlihatlah segala gunungakan Dikau lalu takut maka air bahitu telah mengalir dan air yang dalam

Page 1607: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 3.11–15 10

tanah menyaringkan suaranya sertamengangkat tangannya tinggi-tinggi.11Bahwa matahari dan bulanpunberhentilah pada tempat kediamannyadari sebab cahaya segala anak panahmutatkala ia terbang dari sebab sinartembokmu yang berkilat.12Bahwa Engkau telah menjalanitanah itu dengan geram-Mu Engkautelah mengirik segala bangsa denganmurka-Mu.13Maka Engkau telah keluar akanmenyelamatkan kaum-Mu bahkanakan menyelamatkan yang telahEngkau minyakki maka Engkau telahmeremukkan kepala isi rumah orangjahat serta membuka alasnya sampaikepada leher.14Maka kepala segala orang perangnyatelah Engkau tikam dengan tumitnyasendiri maka sekaliannya telah datangseperti punting beliung supaya mencerai-beraikan aku adapun kegemarannyayaitu menelan orang miskin dengantersembunyi.15Maka Engkau telah menjalankansegala kudamu di laut yaitu timbunan airyang besar-besar.

Page 1608: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Habakuk 3.16–19 1116Setelah kudengar maka berdirilahhatiku dan biar mulutku menggetarsebab bunyi suara itu maka segalatulangku menjadi buruk dan akugementar pada tempatku supaya akubersentosa pada masa kesesakkantatkala yaitu datang kepada kaum yangmenempuh dia berpasuk-pasukan.17Karena jikalau poko ara tiadaberbunga dan segala poko anggurtiada berbuah dan poko zaitun dibeladengan percuma dan segala ladangtiada memberi hasil dan segala kambingdomba binasa dari dalam kandang dantiada lagi seekor lembu di kandangsekalipun18Tetapi aku hendak bersuka-sukaakan Allah serta bergemar akan Tuhanyang menyelamatkan aku.19Bahwa Tuhanku Allah itu Ialahkekuatanku Ialah yang menjadikankakiku seperti kaki kijang dan Ia akanmemberi aku berjalan-jalan di atassegala tempatku yang tinggi-tinggi.

Page 1609: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya

11Bahwa inilah firman Allah yang telahdatang kepada Zefanya bin Kusyi

bin Gedalya bin Amarya bin Hizkia padazaman Yosia bin Amon, raja Yehuda.2 "Bahwa Aku akan membinasakanhabis segala sesuatu dari atas mukabumi, demikianlah firman Allah.3Bahwa Aku akan menghilangkanmanusia dan binatang dan Aku akanmenghilangkan segala burung di udaradan segala ikan di laut dan segalasesuatu yang mendatangkan salah sertadengan orang-orang jahat dan Aku akanmenumpas manusia dari atas mukabumi, demikianlah firman Allah.4Maka Aku akan menghulurkantangan-Ku atas Yehuda dan atas segalaorang isi Yerusalem maka Aku akanmenumpas segala baki Baal dari dalamtempat ini dan nama Kemarim sertadengan segala imam5dan segala orang yang menyembahsegala tentara di langit di atas sotoh dansegala orang yang menyembah serta

Page 1610: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 1.6–10 2

bersumpah demi Allah dan bersumpahdemi Milkom pun6dan segala orang yang telah berbalikdari pada mengikut Allah dan segalaorang yang tiada menuntut akan Allahdan tiada bertanya kepadanya."7Hendaklah engkau berdiam dirimupada hadirat Tuhanmu sebab hariAllah telah hampirlah karena Allahtelah menyediakan suatu kurban danIa telah menguduskan segala orangjemputan-Nya.8 "Maka akan jadi kelak pada harikurban Allah itu bahwa Aku akanmenghukumkan segala penghulu dansegala putera baginda dan segala orangyang memakai pakaian orang bangsaasing.9Maka pada hari itu Aku akanmenghukumkan segala orang yangmelangkah bandul dan yang memenuhirumah tuannya dengan aniaya dan tipudaya.10Maka firman Allah bahwa pada hariitu akan kedengaran kelak suatu teriakdari pintu ikan dan suatu bunyi raungdari kampung yang kedua dan suatu

Page 1611: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 1.11–14 3

bunyi runtuh yang besar dari segalabukit.11Hai segala orang isi Makhtesyhendaklah kamu meraung karena segalaorang Kanaan telah binasa bahkansegala orang yang menanggung peraktelah ditumpas.12Maka akan jadi kelak pada masa ituAku akan memeriksa Yerusalem dengansuluh dan Aku akan menghukumkansegala orang yang telah tetap di ataskeladaknya serta berkata di dalamhatinya: Bahwa Allah tiada akan berbuatbaik dan tiada juga Ia akan berbuatjahat.13Maka segala hartanya akan menjadirampasan dan segala rumahnya suatukerusakkan bahkan orang-orang ituakan membangunkan beberapa rumahtetapi tiada akan duduk dalamnya sertamembuat beberapa kebun anggur tetapitiada akan minum airnya."14Bahwa hari Allah yang besar itutelah hampirlah bahkan telah hampirlahdan sangat gopohnya yaitu bunyi hariAllah maka di sanalah orang gagah itumenangis tersedih-sedih.

Page 1612: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 1.15–2.2 415Adapun hari itu suatu hari murkasuatu hari kesesakan dan kesusahansuatu hari kerusakkan dan kebinasaansuatu hari kegelapan dan kekelamansuatu hari yang berawan dan gelap gulita16 suatu hari meniup tuang-tuang dansemboyan di hadapan segala negeriyang berkota dan di hadapan segalabangun-bangunan yang tinggi-tinggi.17Maka Aku akan mendatangkankesusahan atas manusia sehinggasekaliannya akan berjalan-jalan sepertiorang buta sebab orang-orang itu telahberdosa kepada Allah maka darahnyaakan ditumpahkan seperti debu dandigoyangnyapun seperti sampah.18Maka segala peraknya dan emasnyatiada akan dapat melepaskan dia padahari murka Allah melainkan segenaptanah ini akan dimakan habis oleh apicemburuan-Nya karena segala orangyang duduk di tanah ini akan dibinasakanbahkan suatu kebinasaan yang hebat.

21Hendaklah kamu berhimpun bahkanberhimpunlah kamu hai bangsa yang

tiada bermalu2yaitu sebelum firman itu berlakusebelum hari itu lalu seperti sekam

Page 1613: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 2.3–7 5

sebelum kehangatan murka Allahberlaku atasmu sebelum hari murkaAllah datang ke atasmu.3Carilah olehmu akan Allah hai segalaorang isi dunia yang lembut hatimuyang telah melakukan hukum-Nyacarilah akan kebenaran carilah akan hatiyang lembut mudah-mudahan kamudilindungkan pada hari murka Allah.4Karena Gaza akan ditinggalkannyadan Askelon akan binasa maka Asdodakan dihalaukan orang pada tengah haridan Ekron akan dicabut dengan akarnyasekali.5Susahlah bagi segala orang yangduduk di tepi laut yaitu bangsa orangKreti. Hai Kanaan, tanah orang Filistinfirman Allah itu melawan akan dikaubahwa Aku akan membinasakan dikausehingga tiada lagi orang mendudukkiengkau.6Maka tepi laut itu akan menjadipadang yang berpenduduk bagi segalagembala dan berkandang bagi segalakawanan domba.7Maka tepi laut itu akan menjadimilik segala baki kaum bani Yehudadi sanalah kelak orang-orang itu akan

Page 1614: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 2.8–10 6

menggembalakan segala binatangnyamaka pada petang hari sekaliannya akanberbaring dalam rumah-rumah Askelonkarena Tuhannya Allah akan menilikkepadanya serta mengembalikan diadari pada hal tuannya.8Bahwa Aku telah mendengar akancelaan Moab dan akan segala nista baniAmon yang telah ia mencelakan kaum-Ku serta memegahkan dirinya hendaklahmenyerang segala jajahannya.9Sebab itu, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara yaitu Tuhan baniIsrael, bahwa sesungguhnya demihayat-Ku Moab itu akan menjadi sepertiSodom dan segala bani Amon sepertiGomora yaitu perolehannya jalatang dancebakan garam dan kerusakkan yangkekal; maka orang yang lagi tinggaldari pada kaum-Ku akan merampasdia dan segala baki bangsa-Ku akanmempusakai dia.10Maka demikianlah bagiannya olehkarena congkaknya sebab orang-orangitu sudah mencela dan memegahkandirinya kepada kaum Allah Tuhan segalatentara.

Page 1615: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 2.11–15 711Bahwa Allah akan menjadi hebatkepadanya karena segala dewa-dewadi bumi akan dilenyapkannya sehinggaorang-orang akan menyembah kepada-Nya masing-masing dari pada tempatnyayaitu pulau-pulau segala bangsa.12Maka kamupun, hai orang-orangEtiopia bahkan kamu akan dibunuh olehpedang-Ku.13Maka Ia akan menghulurkan tangan-Nya atas orang sebelah utara sertamembinasakan Asyur maka Niniwe ituakan dijadikan suatu kerusakkan dankering seperti padang pasir.14Maka beberapa binatang akanberbaring di tengahnya yaitu segalabinatang dari pada beberapa bangsamaka burung undan dan landakpunakan menumpang di kepala tiangnyamaka suara burung akan berbunyiditingkapnya dan akan ada kerusakkandibandulnya karena kayu aras itu sudahterbuka15maka inilah negeri kesukaan yangtelah duduk dengan sentosa sertaberkata di dalam hatinya: "Bahwaakulah dia dan seorangpun tiadahanya aku." Bagaimana negeri itu

Page 1616: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 3.1–5 8

telah menjadi suatu kerusakkan suatutempat perbaringan binatang buasmaka barangsiapa yang melalui diaakan menyindir serta menggelengkankepalanya.

31Susahlah bagi negeri yang durhakalagi najis yaitu negeri yang berbuat

aniaya.2Maka tiada didengarnya akanbunyi suara itu dan tiada diterimanyapengajaran maka tiada ia menaruh harapakan Allah dan tiada ia menghampiriTuhannya.3Adapun segala penghulu yang ditengah-tengahnya itu seperti singa yangmengaum dan segala hakimnya sepertiserigala pada malam hari satupun tiadaditinggalkannya akan pagi hari.4Maka segala nabinyapun orangringan dan khianat dan segala imamnyatelah menajiskan tempat kudus sertamelanggar hukum.5Bahwa Allah yang di tengah-tengahnya Ialah benar tiada Ia akanberbuat salah maka pada tiap-tiappagi hari diterangkannya hukumannyadengan tiada kurang sesuatu tetapi

Page 1617: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 3.6–8 9

orang yang tiada benar itu tiada tahumalu.6 "Bahwa Aku telah menumpasbeberapa bangsa dan segala bangun-bangunannya telah rusak maka segalalorongnya telah Aku sunyikan sehinggaseorangpun tiada menjalani dia lagimaka segala negerinya telah binasasehingga seorangpun tiada bahkan tiadaseorangpun duduk dalamnya.7Maka firman-Ku tak dapat tiadaengkau takut akan Daku kelak danengkau akan menerima pengajaransupaya jangan tempat kedudukkannyabinasa sekali seperti segala yangtelah kutentukan akan halnya tetapisemuanya telah bangun pagi-pagi sertamenjahatkan segala kelakuannya.8Sebab itu, demikianlah firmanAllah, bahwa hendaklah kamumenantikan Aku sampai kepada hariAku bangun akan merampas karenatelah tertentu hukuman-Ku yaitu akanmenghimpunkan segala bangsa supayaaku mengumpulkan segala kerajaanakan mencurahkan kepadanya geram-Kuyaitu segala kehangatan murka-Ku

Page 1618: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 3.9–13 10

karena segenap bumi akan dimakanhabis oleh api cemburuan-Ku."9 "Karena pada masa itu kelak Akukembalikan kepada segala kaum suatubahasa yang suci supaya sekaliannyadapat menyeru akan nama Allah akanmenyembah Dia dengan satu hati.10Maka segala orang yangmemohonkan kepada-Ku yaituanak perempuan segala orang-Kuyang tercerai-berai itu akan membawapersembahan kepada-Ku dari seberangsegala sungai Etiopia.11Maka pada hari itu tiada lagiengkau akan malu oleh sebab segalaperbuatanmu yang telah engkaumendurhaka kepada-Ku karena padamasa itu kelak Aku hilangkan daritengah-tengahmu segala orang yangmengatas-ngatas dengan congkaknyadan tiada lagi engkau akan menjadisombong di atas gunung-Ku yang kudus.12Melainkan Aku akan meninggalkandi tengah-tengahmu suatu kaum yangsusah lagi miskin ialah akan percayaakan nama Allah.13Maka baki orang Israel itu tiadaakan berbuat kejahatan atau berkata

Page 1619: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 3.14–17 11

dusta dan lidah yang bohong tiadaakan didapati dalam mulutnya karenasekaliannya akan mencari makan laluberbaring dan seorangpun tiada akanmengejutkan dia."14Nyanyilah olehmu, hai anakperempuan Sion, bersoraklah hai Israel,hendaklah engkau bersukaria dengansegenap hatimu, hai anak perempuanSion.15Bahwa Allah telah menghilangkansegala hukumanmu dan Ia telahmenghapuskan musuhmu maka rajaIsrael yaitu Allah ada di tengah-tengahmu dan tiada lagi engkau takutakan sesuatu celaka kelak.16Maka pada masa itu akan dikataorang kepada Yerusalem: "Janganlahengkau takut, hai Sion, janganlahtanganmu lemah.17Bahwa Tuhanmu Allah ada ditengah-tengahmu Ialah yang gagahyang dapat menyelamatkan maka Iaakan bersuka-suka akan dikau sertaberdiam dirinya dengan berahinya danIa akan bergemar akan dikau dengansoraknya."

Page 1620: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zefanya 3.18–20 1218 "Maka Aku akan menghimpunkansegala orang yang rindu akanperempuannya yang besar yaitudari pada orang-orangmu yang telahmenanggung kecelaan.19Bahwa pada masa itu Aku akanmeluluskan kehendak-Ku atas segalaorang yang menganiayakan dikau makaAku akan menyelamatkan yang timpangdan menghimpunkan yang telah terhalaudan segala yang telah masyhur malunyapada seluruh bumi itu kelak Aku jadikansuatu kepujian dan suatu nama.20Maka pada masa itu kelak Aku akanmembawa kamu kembali dan pada masaitu kelak Aku akan menghimpunkankamu karena Aku akan menjadikan kamusuatu nama dan suatu kepujian di antarasegala bangsa dunia ini tatkala Akukembalikan di hadapan matamu segalaorangmu yang tertawan," demikianlahfirman Allah.

Page 1621: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai

11Maka pada tahun yang kedua daripada kerajaan raja Darius dalam

bulan yang keenam pada satu haribulan itu datanglah firman Allah denganlidah nabi Hagai kepada Zerubabel binSealtiel, pemerintah tanah Yehuda, dankepada imam besar, Yosua bin Yozadakitu, yaitu: "Demikianlah firman AllahTuhan segala tentara:2Bahwa kata kaum ini: Belum sampaimasanya yang patut kami datang yaitumasa akan membangunkan rumahAllah."3Lalu datanglah firman Allah denganlidah nabi Hagai demikian:4 "Masakan yaini suatu masa yangpatut kamu duduk dalam rumahmu yangberlangit-langit sedang rumah ini lagirusak.5Akan sekarang, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara, perhatikanlahsegala jalan-Ku.6Bahwa banyaklah yang kamu takuttetapi sedikit hasilnya dan kamu makan

Page 1622: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 1.7–11 2

tetapi tiada kenyang dan kamu minumtetapi tiada puas dan kamu memakaikain tetapi seorangpun tiada radangtubuhnya dan orang yang menerimaupah itu menerima upahnya dalampundi-pundi yang pesok.7Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Perhatikanlah segalajalanmu.8Hendaklah kamu naik gunungmembawa kayu lalu membangunkanrumah ini maka Aku akan berkenankepadanya dan Aku akan dipermuliakan,demikianlah firman Allah.9Maka banyaklah yang telah kamunantikan tetapi sedikit jadinya dantatkala kamu bawa pulang Aku telahmenghembus kepadanya. Maka firmanAllah Tuhan segala tentara mengapabegitu. Bahwa yaitu oleh karenarumah-Ku yang lagi rusak sedangmasing-masing kamu lari ke rumahmusendiri.10Sebab itu oleh karenamulah langititu ditahani dari pada berembun danbumipun ditahani hasilnya.11Maka Aku telah memanggil suatukemarau atas tanah ini dan atas segala

Page 1623: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 1.12–15 3

gunung dan atas gandum dan atas airanggur dan atas minyak dan atas segalahasil tanah dan atas manusia dan atasbinatang dan atas segala kelelahantanah orang."12Setelah itu oleh Zerubabel bin Sealtieldan oleh imam besar Yosua bin Yozadakdan segala baki kaum itu didengarnyaakan firman Tuhannya Allah dan akansabda nabi Hagai seperti yang telahdisuruhkan oleh Tuhannya Allah makatakutlah kaum itu pada hadirat Allah.13Setelah itu sabda Hagai pesuruh Allahitu seperti yang disuruh Allah kepadakaum itu demikian: "Bahwa Aku adamenyertai kamu, demikianlah firmanAllah."14Maka dibangkitkan Allah akan hatiZerubabel bin Sealtiel, pemerintah tanahYehuda, dan hati imam besar Yosua binYozadak itu dan hati segala baki kaumitu maka datanglah sekaliannya lalubekerja di dalam rumah Allah Tuhansegala tentara yaitu Tuhannya15pada dua puluh empat hari bulandalam bulan yang keenam pada tahunyang kedua dari pada kerajaan rajaDarius.

Page 1624: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 2.1–5 4

21Maka dalam bulan yang ketujuhpada selikur hari bulan datanglah

firman Allah dengan lidah nabi Hagaidemikian:2 "Katakanlah kepada Zerubabel binSealtiel, pemerintah tanah Yehuda,dan kepada imam besar, Yosua binYozadak, dan kepada segala baki kaumini demikian:3Siapakah yang lagi tinggal di antaramuyang telah melihat rumah ini dengankemuliaannya yang dahulu itu dansekarang bagaimanakah penglihatanmubukankah yaitu satupun tiada padapemandanganmu.4Akan sekarang tetapkanlah hatimuhai Zerubabel demikianlah firman Allahtetapkanlah hatimu hai imam besarYosua bin Yozadak dan tetapkanlahhatimu hai segala orang isi tanah ini danhendaklah kamu bekerja demikianlahfirman Allah karena Akulah menyertaikamu, demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara5 sekadar firman yang telah Akujanjikan dengan kamu tatkala kamukeluar dari Mesir dan Roh-Ku duduk diantaramu janganlah kamu takut.

Page 1625: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 2.6–11 56Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara bahwa lagi sekaliseketika lamanya kelak Aku akanmenggoncangkan langit dan bumi danlaut dan daratpun7bahkan Aku akan menggoncangkansegala bangsa dan segala yang indah-indah dari pada segala bangsa akandatang dan Aku akan memenuhi rumahini dengan kemuliaan, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.8Maka perak itulah milik-Ku danemaspun milik-Ku, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.9Adapun kemuliaan rumah yang akhirini akan menjadi lebih dari pada yangdahulu demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara dan dalam tempat inikelak Aku mengaruniakan sejahtera,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.10Maka pada empat likur hari bulanyang kesembilan pada tahun yang keduadari pada kerajaan Darius datanglahfirman Allah dengan lidah nabi Hagai:11 "Bahwa demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: Tanyakanlah

Page 1626: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 2.12–16 6

kiranya kepada segala imam dari halhukum itu yaitu12 jikalau orang membawa daging yangkudus dalam biru-biru kainnya sehinggakainnya itu tersentuh kepada roti ataukuali atau air anggur atau minyakatau barang makanan, yaitu menjadikuduskah?" Maka jawab segala imamitu: "Tidak."13Kemudian kata Hagai: "Jikalauseseorang yang najis oleh mayat telahtersentuh kepada sesuatu dari padasegala perkara itu, yaitu menjadi najis?"Maka jawab segala imam: "Najis."14Maka jawab Hagai: "Begitulah kaumini dan begitulah bangsa ini padahadirat-Ku, demikianlah firman Allah,dan begitulah perbuatan tangannya danbarang yang dipersembahkannya di sanasemuanya najis.15Akan sekarang perhatikanlah kiranyahal ini mulai dari pada hari ini sebelumsuatu batu tersusun di atas batu didalam kaabah Allah16maka pada masa itu apabila orangdatang kepada suatu timbunan gandumyang dua puluh gantang maka didapatihanya sepuluh dan apabila orang datang

Page 1627: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 2.17–22 7

ke tempat air anggur yang hendakmenciduk lima puluh buyung makadidapati hanya dua puluh.17Maka Aku telah memalu kamudengan kelayuan dan dengan lapukdan dengan hujan batu dalam segalaperbuatan tanganmu tetapi tiada jugakamu kembali kepada-Ku, demikianlahfirman Allah.18Perhatikanlah kiranya mulai daripada hari ini yaitu dari pada empat likurhari bulan yang kesembilan semenjakhari membubuh alas kaabah Allahperhatikanlah akan dia.19Adakah lagi benih dalam lengkingbahkan segala poko anggur dan poko aradan poko delima dan poko zaitun puntiada memberi hasil tetapi mulai hari inikelak Aku akan memberkati kamu.20Maka datanglah firman Allah padakedua kalinya kepada Hagai pada empatlikur hari bulan itu, demikian:21 "Katakanlah kepada Zerubabel,pemerintah tanah Yehuda, bahwa: Akuakan menggoncangkan langit dan bumi22dan Aku akan membalikkan takhtasegala kerajaan bahkan Aku akanmembinasakan kuasa kerajaan segala

Page 1628: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Hagai 2.23 8

bangsa maka Aku akan membalikkansegala kenaikkan dan segala yangduduk atasnya dan segala kudapun danorang yang menunggang dia akan rebahmasing-masing oleh pedang saudaranya.23Maka firman Allah Tuhan segalatentara, bahwa kepada hari itu kelak Akuakan mengambil engkau hai hamba-Ku,Zerubabel bin Sealtiel, lalu kujadikandikau seperti cincin meterai, demikianlahfirman Allah, karena engkaulah yangtelah Kupilih, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara."

Page 1629: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria

11Maka dalam bulan yang kedelapanpada tahun yang kedua dari pada

kerajaan Darius datanglah firman Allahkepada nabi Zakharia bin Berekhya binIdo demikian:2 "Bahwa Allah telah sangat murka akansegala nenek moyangmu.3Sebab itu katakanlah kepadanya:Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara: Bahwa firman Allah Tuhansegala tentara, hendaklah kamu kembalikepada-Ku niscaya Aku akan kembalikepadamu, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara.4 Janganlah kamu seperti segala nenekmoyangmu maka kepadanya itu segalanabi yang dahulu telah berseru-serumengatakan, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara, kembalilah kiranyadari pada segala jalanmu yang jahat dandari pada perbuatanmu yang jahat tetapitiada didengarnya dan tiada memasangtelinganya akan Daku, demikianlahfirman Allah.

Page 1630: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 1.5–8 25Adapun akan segala nenekmoyangmu, di manakah ia dansegala nabi-nabipun adakah ia hidupselama-lamanya?6Tetapi segala firman dan pesanan-Kuyang telah Kufirmankan kepada segalahamba-Ku nabi-nabi itu bukankahsekaliannya telah berlaku atas segalanenek moyangmu sehingga sekaliannyaberbalik serta berkata: Bahwa sepertiniat Allah Tuhan segala tentara hendakdiperbuat-Nya kepada kita sekadarsegala jalan kita dan sekadar segalaperbuatan kita, demikianlah yang telahdilakukan-Nya kepada kita."7Maka pada empat likur hari bulanyang kesebelas yaitu bulan Syebat padatahun yang kedua dari pada kerajaanDarius datanglah firman Allah kepadanabi Zakharia bin Berekhya bin Ido,demikian:8 "Bahwa kulihat pada malam hariadalah seorang laki-laki menunggangkuda merah maka ia berdiri di antarasegala pohon jambu pada tempat yanglekuk dan di belakangnya ada beberapaekor kuda yaitu merah dan pirang danputih.

Page 1631: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 1.9–14 39Maka sembahku: Ya tuan, apakahsekaliannya ini? Maka sahut malaikatyang berkata-kata kepadaku: Bahwa akuhendak menyatakan kepadamu apakahsekalian ini.10Maka sahut orang yang berdiri ditengah-tengah segala poko jambu itu:Bahwa sekalian inilah yang disuruh Allahmenjalani bumi ke sana ke mari.11Maka jawab sekaliannya kepadamalaikat Allah yang berdiri di tengah-tengah segala poko jambu serta berkata:Bahwa kami telah menjalani bumi kesana ke mari adapun seluruh bumi itutetap dan sentosa.12Maka sahut malaikat Allah: Ya AllahTuhan segala tentara, berapa lamakahlagi Engkau tiada mau mengasihaniYerusalem dan segala negeri Yehudayang telah Engkau murkai tujuh puluhtahun lamanya ini?13Maka firman Allah kepada malaikatyang berkata-kata dengan akuyaitu perkataan yang baik dan yangmenghiburkan hati.14Lalu kata malaikat yang berkatakepadaku itu: Hendaklah engkau berserudan berkata: Demikianlah firman Allah

Page 1632: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 1.15–19 4

Tuhan segala tentara: Bahwa Aku inicemburuan karena Yerusalem dankarena Sion dengan cemburuan yangamat sangat.15Dan Aku sangat murka akan segalabangsa yang takabur karena dahulusedikit saja murka-Ku tetapi orang-orangitu telah menambahi kesusahan itu.16Sebab itu, demikianlah firman Allah,bahwa Aku telah kembali ke Yerusalemdengan membawa rahmat makarumah-Ku akan dibangunkan dalamnyadan tali pengukur akan dibentang atasYerusalem, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara.17Maka hendaklah engkau berseru lagisekali mengatakan: Demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara: Bahwasegala negeri-Ku akan dikembangkanlagi oleh kebajikan dan Allah akanmenghiburkan Sion lagi sekali sertamemilih Yerusalem lagi sekali."18Maka kuangkatlah mataku lalukulihat adalah empat batang tanduk.19Maka kataku kepada malaikatyang berkata-kata kepadaku itu:"Apakah sekalian ini?" Maka jawabnya:"Bahwa inilah segala tanduk yang

Page 1633: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 1.20–2.3 5

telah mencerai-beraikan Yehuda danYerusalem dan Israel."20Maka diperlihatkan Allah kepadakuempat orang tukang besi.21Maka sembahku: "Akan orang inidatang apa hendak diperbuatnya?"Maka firman-Nya: "Bahwa inilah segalatanduk yang telah mencerai-beraikanYehuda sehingga seorangpun tiadadapat mengangkat kepalanya tetapiyang empat ini telah datang hendakmengejutkan dia dan menjatuhkantanduk-tanduk segala bangsa yangtelah mengangkat tanduknya atas tanahYehuda supaya mencerai-beraikan."

21Maka kuangkatlah mataku lalukulihat bahwa adalah seorang

yang memegang tali pengukur padatangannya.2Maka kataku: "Engkau hendak kemana?" Maka katanya kepadaku:"Hendak mengukur Yerusalem supayakulihat berapa lebarnya dan berapapanjangnya."3Maka keluarlah malaikat yangberkata-kata kepadaku itu lalu keluarpula seorang malaikat yang lain hendakbertemu dengan dia,

Page 1634: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 2.4–8 64maka katanya kepadanya: "Berlarilahengkau lalu katakanlah kepada orangmuda ini bahwa Yerusalem akandidudukki orang seperti beberapakampung yang tiada berkota dari sebabkebanyakkan manusia dan binatangyang di dalam.5Karena Aku telah menjadi baginyasuatu tembok api berkeliling danAku akan menjadi kemuliaan ditengah-tengahnya, demikianlah firmanAllah."6Hai, hai, larilah dari tanah sebelahutara, demikianlah firman Allah,karena Aku telah mencerai-beraikankamu seperti keempat mata angin,demikianlah firman Allah.7Hai Sion yang duduk bersama-samadengan anak perempuan Babel larilahberlepas dirimu.8Karena demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara, bahwa disuruhkannyaaku supaya menuntut kemuliaankepada segala bangsa yang merampasakan kamu karena barangsiapa yangmenyentuh kamu ialah menyentuh bijimata Allah.

Page 1635: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 2.9–3.1 79Karena aku akan menggerakkantanganku saja atasnya maka sekaliannyaakan menjadi suatu rampasan bagisegala orang yang dahulu menjadihambanya dan kamu akan mengetahuibahwa Allah Tuhan segala tentara, Ialahyang menyuruhkan aku.10Hai anak perempuan Sion,bernyanyilah dengan sukacita karenaAkulah akan datang dan Aku akan dudukdi tengah-tengahmu, demikianlah firmanAllah.11Maka pada masa itu beberapabanyak bangsa akan berhubung kepadaAllah dan menjadi kaum-Ku maka Akuakan duduk di tengah-tengahmu danengkau akan mengetahui bahwa AllahTuhan segala tentara, Ialah yang telahmenyuruhkan aku kepadamu.12Maka Allah akan mempusakai Yehudaakan bagiannya di tanah kudus dan iaakan memilih Yerusalem lagi sekali.13Hai segala manusia, hendaklahkamu berdiam dirimu pada hadiratAllah karena Ia telah bangun dari dalamkediaman-Nya yang kudus.

31Maka diperlihatkannya kepadakuakan imam besar Yosua berdiri di

Page 1636: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 3.2–6 8

hadapan Malaikat Allah dan akan Setanpun berdiri pada sebelah kanannya akanlawannya.2Maka firman Allah kepada Setan:"Dihardik Allah akan dikau, hai Setan,bahkan dihardik akan dikau oleh Allahyang telah memilih Yerusalem. Bukankahyaini suatu pentung yang direbut daridalam api?"3Adapun Yosua itu ada memakaipakaian kotor tatkala ia berdiri dihadapan Malaikat itu.4Maka firman-Nya kepada segala yangberdiri pada hadirat-Nya: "Tanggalkanlahpakaiannya yang kotor itu dari padanya."5Kemudian Ia berfirman pulakepadanya: "Bahwa Aku telahmenghilangkan kejahatanmu dan Akuakan mengenakan pakaian yang indah-indah kepadamu." Maka sembahku:"Biarlah destar yang suci dikenakan kekepalanya." Lalu dikenakannya destaryang suci ke kepalanya dan pakaiankepada tubuhnya maka Malaikat Allahitu adalah berdiri pada sisinya.6Maka bersaksilah Malaikat Allah itukepada Yosua, katanya:

Page 1637: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 3.7–10 97 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Jikalau engkau maumenurut segala jalan-Ku dan jikalauengkau mau memeliharakan pegangan-Ku niscaya engkau akan menjadihakim di rumah-Ku dan engkau akanmemeliharakan halaman-Ku dan Akuakan mengaruniakan kepadamu suatutempat supaya engkau berjalan-jalan diantara segala yang hadir ini.8Dengarlah olehmu, hai imam besarYosua, baik engkau baik segala temanmuyang duduk di hadapanmu karena ialahorang-orang yang menjadi suatualamat karena sesungguhnya Aku akanmenerbitkan hamba-Ku yaitu Pucuk itu.9Karena lihatlah batu yang sudahKuletakkan di hadapan Yosua maka padabatu yang sebuah itu ada tujuh biji matabahwa Aku akan melukiskan lukisannyadan Aku akan menghapuskan kejahatantanah itu dalam sehari, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.10Maka firman Allah Tuhan segalatentara, bahwa pada masa itu kelakkamu akan memanggil kawan masing-masing di bawah poko anggur dan dibawah poko ara."

Page 1638: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 4.1–6 10

41Maka kembalilah malaikat yangtelah berkata-kata kepadaku itu

disadarkannya akan daku seperti orangyang disadarkan dari pada tidurnya.2Maka katanya kepadaku: "Apakahengkau lihat?" Maka kataku: "Aku lihatadalah suatu kaki pelita yang dari padaemas belaka maka tempat minyaknyaada di kemuncaknya dan di atasnya ituada tujuh pelitanya kaka pada tiap-tiappelita yang di kemuncak itu ada tujuhcorong minyak.3Maka pada sisinya ada dua batangpoko zaitun yang sebatang pada sebelahkanan tempat minyak itu dan yangsebatang pada sebelah kirinya."4Maka kataku kepada malaikat yangberkata-kata kepadaku itu: "Ya tuan,apakah sekaliannya ini?"5Maka jawab malaikat yang berkata-kata kepadaku itu: "Tiadakah engkauketahui apakah dia?" Maka kataku:"Tidak tuan."6Maka katanya kepadaku: "Bahwainilah firman Allah kepada Zerubabelmengatakan: Bukannya oleh kekuatandan bukannya oleh kuasa melainkan

Page 1639: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 4.7–12 11

oleh Roh-Ku, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara.7Siapakah engkau, hai gunung yangbesar? Bahkan di hadapan Zerubabelengkau akan menjadi padang dan iaakan mengeluarkan batu kepala itudengan bersorak-sorak selamat, selamatbaginya."8Maka datanglah pula firman Allahkepadaku demikian:9 "Bahwa tangan Zerubabel yangtelah membubuh alas rumah ini bahkantangannya juga yang akan menyudahkandia dan engkau akan mengetahui bahwaAllah Tuhan segala tentara telahmenyuruhkan aku kepadamu.10Karena siapakah yang telahmenghinakan hari perkara yang kecil-kecil maka sekaliannya akan bersukacitatatkala dilihatnya batu penimbang padatangan Zerubabel. Yaitu ketujuh ini ialahbiji mata Allah yang menjalani seluruhbumi."11Maka jawabku serta bertanyakepadanya: "Apakah kedua batang pokozaitun pada kiri kanan kaki pelita itu?"12Maka kedua kalinya aku berkatakepadanya: "Apakah kedua cabang poko

Page 1640: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 4.13–5.4 12

zaitun pada sisi kedua mulut keemasanyang menuang minyak keemasan itudari pada dirinya?"13Maka jawabnya serta berkata:"Tiadakah engkau mengetahui akandia?" Maka kataku: "Tidak tuan."14Lalu katanya: "Bahwa inilah keduaorang yang diminyaki yang berdiri dihadapan Tuhan seluruh bumi."

51Maka kuangkatlah mataku pula lalukulihat ada segulung surat melayang.

2Maka katanya kepadaku: "Apakahengkau lihat?" Maka jawabku: "Aku lihatsegulung surat melayang yaitu dua puluhhasta panjangnya dan sepuluh hastalebarnya."3Lalu katanya kepadaku: "Bahwa inilahkutuk yang akan keluar pada seluruhmuka tanah ini karena barangsiapayang mencuri ialah akan dibinasakanseperti bunyi surat itu dan barangsiapayang bersumpah iapun akan dibinasakanseperti bunyi surat itu.4Maka firman Allah Tuhan segalatentara, bahwa Aku akan mengeluarkandia dan yaitu akan masuk ke dalamrumah orang pencuri dan ke dalamrumah orang yang bersumpah dusta

Page 1641: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 5.5–9 13

demi nama-Ku maka yaitu akan tinggaldi tengah-tengah rumahnya sertamembinasakan dia dengan segalakayunya dan batunya."5Maka keluarlah malaikat yangberkata-kata kepadaku itu serta berkatakepadaku: "Angkatlah kiranya matamusupaya engkau melihat apakah yangakan keluar ini."6Maka kataku: "Apakah dia?" Makajawabnya: "Inilah efah yang keluar."Dan lagi katanya: "Inilah rupanya padaseluruh tanah ini."7 (Maka adalah terangkat pula suatututupan dari pada timah hitam) daninilah seorang perempuan duduk ditengah-tengah efah itu.8Maka kata malaikat itu: "Bahwainilah si jahat." Maka dihempaskannyaakan dia ke tengah-tengah efah itudan dicampakkannya batu timah itu kemulutnya.9Setelah itu maka kuangkatlah matakulalu kulihat maka keluarlah dua orangperempuan dan dalam sayapnya adaangin adapun sayapnya itu seperti sayapburung bangau maka disambarnya efah

Page 1642: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 5.10–6.5 14

itu dibawanya antara langit denganbumi.10Maka kataku kepada malaikat yangberkata-kata kepadaku itu: "Ke manahendak dibawanya efah itu?"11Maka jawabnya: "Hendakdibangunkannya bagi perempuanitu sebuah rumah di tanah Sinear,setelah lengkap maka di sanalahperempuan itu akan ditaruhnya padatempatnya sendiri."

61Maka kuangkatlah pula mataku lalukulihat ada empat buah kenaikkan

keluar dari antara dua buah gunungadapun kedua gunung yaitu gunungtembaga.2Maka pada kenaikkan yang pertamaitu ada berupa kuda merah dan padakenaikkan yang kedua kuda hitam3dan pada kenaikkan yang ketiga kudaputih dan pada kenaikkan yang keempatkuda pirang.4Maka kataku kepada malaikat yangberkata-kata kepadaku itu: "Ya tuan,apakah sekalian ini?"5Maka jawab malaikat itu serta berkatakepadaku: "Bahwa inilah keempat mata

Page 1643: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 6.6–11 15

angin yang keluar dari pada menghadapTuhan segenap bumi."6Adapun kenaikkan yang berkudahitam itu keluar ke tanah sebelah utaradan yang putih itu telah keluar mengikutdia dan yang pirang telah keluar ketanah sebelah selatan.7Dan yang merah itu telah keluarmaka ia hendak pergi supaya menjalaniseluruh bumi, maka kata malaikat itu:"Pergilah kamu jalanilah bumi itu!" Laludijalaninya bumi itu.8Maka berserulah ia serta berkatakepadaku: "Bahwa ingatlah pergimenuju tanah sebelah utara itu ialahtelah memperhentikan Roh-Ku di tanahsebelah utara itu."9Maka datanglah firman Allah kepadakudemikian:10 "Ambillah olehmu beberapa orangdari pada orang tawanan itu yaitu Heldaidan Tobia dan Yedaya dan pada hari itujuga marilah engkau masuk ke dalamrumah Yosia bin Zefanya maka ke sanajuga orang-orang itu telah datang dariBabel11maka ambillah olehmu perak danemas perbuatkanlah mahkota lalu

Page 1644: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 6.12–7.1 16

kenakan ke kepala imam besar Yosuabin Yozadak12 serta berkata kepadanya:Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa adalah seorangyang bernama Taruk ialah akan tumbuhdari pada tempatnya dan ialah akanmembangunkan kaabah Allah13bahkan ia akan membangunkankaabah Allah dan ia akan menanggungkemuliaannya dan akan dudukmemerintah di atas takhta dan ia akanmenjadi imam di atas takhtanya danbicara yang sejahtera akan ada di antarakeduanya.14Adapun mahkota itu bagi Heldai danbagi Tobia dan bagi Yedaya dan bagiYosia bin Sefanya akan suatu perikatandalam kaabah Allah.15Dan segala yang jauh-jauh itu akandatang membangunkan kaabah Allahdan kamu akan mengetahui bahwa AllahTuhan segala tentara telah menyuruhkanaku kepadamu. Maka akan jadi demikianjikalau dengan rajinmu kamu dengarakan suara Tuhanmu Allah."

71Adapun pada tahun yang keempatdari pada kerajaan raja Darius

Page 1645: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 7.2–6 17

datanglah firman Allah kepada Zakhariapada empat hari bulan yang kesembilanyaitu bulan Kislew2maka orang Betel telah menyuruhkanSarezer dan Regem-Melekh dan segalaorangnya akan memohonkan karuniaAllah3dan akan berkata-kata kepadasegala imam di rumah Allah Tuhansegala tentara dan kepada segala nabi,demikian: "Patutkah aku menangis padabulan yang kelima serta mengasingkandiriku seperti yang telah kuperbuatbeberapa tahun lamanya?"4Maka datanglah firman Allah Tuhansegala tentara itu kepadaku demikian:5 "Katakanlah kepada segenap kaumdi tanah ini dan kepada segala imamdemikian:6Adapun tatkala kamu telah berpuasdengan percintaanmu pada bulan yangkelima dan yang ketujuh yaitu tujuhpuluh tahun lamanya masakan puasamuitu bagi aku bahkan bagi Aku. Dantatkala kamu makan minum bukankahbagi dirimu sendiri kamu makan minumitu.

Page 1646: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 7.7–12 187Bukankah firman ini juga yang telahdiserukan Allah dengan lidah segalanabi yang dahulu tatkala Yerusalem lagididuduki orang dengan sejahteranya dansegala negeri yang berkeliling dan tanahselatan dan tanah rendah itupun telahdiduduki orang."8Maka datanglah firman Allah kepadaZakharia yaitu:9 "Demikianlah yang telah difirmankanAllah Tuhan segala tentara: Hendaklahkamu melakukan hukum dengansebenarnya dan menunjukkankemurahan dan pengasihan seorangakan seorang10 jangan dianiayakan akan perempuanjanda atau anak yatim orang dagang danorang miskin dan jangan seorangpunmengupayakan jahat di dalam hatinyaseorang akan seorang."11Tetapi orang-orang itu tiada maumendengar maka dibalikkannya bahunyadan ditutupnya telinganya supaya janganmendengar.12Bahkan dikeraskannya hatinyaseperti batu intan supaya jangandidengarnya akan hukum dan akansegala firman yang telah disampaikan

Page 1647: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 7.13–8.2 19

Allah Tuhan segala tentara oleh Roh-Nyadengan lidah segala nabi yang dahulu itusebab itu telah datanglah murka yangamat sangat dari pada pihak Allah Tuhansegala tentara.13 "Adapun seperti ia telah berseru danorang-orang itu tiada mau mendengardemikian juga orang-orang itu akanberseru dan tiada Aku mau mendengar,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara,14melainkan Aku akan mencerai-beraikan dia dengan angin ribut di antarasegala bangsa yang belum diketahuinya.Demikianlah tanah itu telah rusak padaakhirnya sehingga seorangpun tiadamelalui dia atau kembali kepadanyakarena tanah kesukaan itu telahdirusakkannya."

81Maka datanglah firman Allah Tuhansegala tentara kepadaku, yaitu:

2 "Demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa cemburuanlahAku karena Sion dengan sangatcemburuan-Ku bahkan cemburuanlahAku karena dia dengan sangatberang-Ku.

Page 1648: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 8.3–7 203Maka demikianlah firman Allah: BahwaAku telah kembali kepada Sion dan Akuakan duduk di tengah-tengah Yerusalemdan Yerusalem itu akan disebut negerikebenaran dan gunung Allah Tuhansegala tentara itu akan disebut GunungKudus.4Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Bahwa akan duduk lagibeberapa orang tua dari pada laki-lakidan perempuan pada lorong Yerusalemmasing-masingnya memegang tongkatpada tangannya dari sebab sangattuanya.5Dan segala lorong negeri itu akanmenjadi penuh dengan budak laki-lakidan perempuan bermain-main dilorongnya itu.6Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: Jikalau perkara ini ajaibpada pemandangan segala baki kaum inipada masa ini masakan yaitu ajaib padapemandangan-Ku, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.7Maka demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: Bahwa Aku akanmenyelamatkan kaum-Ku dari tanah

Page 1649: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 8.8–11 21

sebelah timur dan dari tanah sebelahbarat8dan Aku akan membawa orang-orangitu sehingga sekaliannya akan duduk ditengah-tengah Yerusalem maka ialahakan menjadi kaum-Ku dan Aku akanmenjadi Tuhannya dengan ketulusan dankebenaran."9Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: "Kuatkanlah tanganmu,hai kamu yang mendengar pada hariini akan segala firman dari pada lidahsegala nabi yaitu hari membubuh alasdari pada Allah Tuhan segala tentarayaitu kaabah supaya dibangunkan akandia10karena dahulu dari pada hari itumanusia tiada mendapat upah danbinatangpun tiada mendapat upah danorang yang keluar masuk tiada berolehsejahtera oleh sebab musuh karenasegala manusia telah Kuadui seorangakan seorang.11Tetapi sekarang tiada lagi kelakuan-Ku kepada segala baki kaum ini sepertipada zaman dahulu, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.

Page 1650: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 8.12–16 2212Karena akan ada benih yangsejahtera maka poko anggurpun akanmengeluarkan buahnya dan tanahpunakan mengeluarkan hasilnya dan langitakan surutkan embunnya dan Akuakan memberi segala baki kaum inimempusakai sekalian itu.13Maka akan jadi kelak seperti kamutelah menjadi suatu kutuk di antarasegala bangsa hai kaum bani Yehuda dankaum bani Israel demikianlah kelak Akuakan menyelamatkan kamu dan kamuakan menjadi suatu berkat jangan kamutakut melainkan kuatkanlah tanganmu."14Karena demikianlah firman AllahTuhan segala tentara: "Seperti niat-Kuhendak mendatangkan celaka atasmutatkala segala nenek moyangmumembangkitkan murka-Ku, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara, makatiada juga Aku menyesal,15demikian juga pada zaman ini Akutelah berniat hendak mendatangkankebajikan atas Yerusalem dan atas kaumbani Yehuda janganlah kamu takut.16Maka segala perkara inilah yang patutkamu perbuat hendaklah kamu berkatabenar seorang akan seorang lakukanlah

Page 1651: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 8.17–21 23

hukum kebenaran dan sejahtera dalampintu gerbangmu17 jangan kamu mengupayakan jahatdalam hatimu seorang akan seorang danjangan kamu suka bersumpah dustakarena sekalian inilah yang Aku benci,demikianlah firman Allah."18Maka datanglah firman Allah Tuhansegala tentara akan daku, yaitu:"Demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara:19Bahwa puasa pada bulan yangkeempat dan puasa pada bulan yangkelima dan puasa pada bulan yangketujuh dan puasa pada bulan yangkesepuluh itu semuanya akan berubahmenjadi bagi kaum bani Yehuda itukesukaan dan gemaran dan hari rayayang senang sebab itu hendaklah kamusuka akan kebenaran dan sejahtera."20Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: "Bahwa lagi akan jadikelak beberapa kaum akan datang danorang isi beberapa banyak negeri21dan orang isi sebuah negeri akanmendapatkan orang isi negeri yanglain serta berkata: Segeralah kita pergimemohonkan karunia Allah dan mencari

Page 1652: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 8.22–9.3 24

akan Allah Tuhan segala tentara danakupun hendak pergi.22Bahkan beberapa banyak kaum danbeberapa bangsa yang kuat akan datangmencari Allah Tuhan segala tentara ituke Yerusalem dan akan memohonkankarunia Allah."23Maka demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara: "Bahwa pada masa itusepuluh orang dari pada segala bahasabeberapa bangsa itu akan mencapaipunca kain orang Yahudi, serta berkata:Kami hendak berjalan sertamu karenakami telah mendengar bahwa Allah adamenyertai kamu."

91Bahwa inilah wahyu. Yangdifirmankan Allah atas tanah

Hadrakh dan Damsyik akan jadi tempatperhentian karena mata manusia danmata segala suku bani Israel itu adamemandang kepada Allah2demikian juga Hamatpun yang dekatsempadannya maka Tirus dan Sidonpunsebab sangat bijaksana.3Maka Tirus itu telah membangunkanbagi dirinya suatu kota ditimbunkannyaperak seperti debu dan emas suci sepertibecek di jalan.

Page 1653: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 9.4–9 254Bahwa Allah akan membangunkan diaserta memalu kuasanya di laut dan iaakan dimakan api.5Maka Askelon akan melihatnyalalu takut dan Gazapun lalu sangatmerasa sakit dan Ekronpun karenapengharapannya akan diberi malu makaraja Gaza akan binasa dan Askelon tiadaakan diduduki lagi.6Maka seorang anak haram akan dudukdi Asdod dan Aku akan membinasakancongkak orang Filistin.7Maka Aku akan menyentak darahnyadari dalam mulutnya dan segalakekejiannya dari antara giginya daniapun akan menjadi suatu baki bagiTuhan kita dan ia akan menjadi sepertiseorang penghulu tanah Yehuda danEkronpun sama seperti orang Yebus.8Bahwa Aku akan mendirikan beberapakemah keliling rumah-Ku akan melawantentara itu supaya seorangpun janganberjalan terus atau kembali dan tiadalagi orang dsolim akan melalui diakarena sekarang Aku telah melihatdengan mataku.9Hendaklah engkau sangat bersukacita,hai anak perempuan Sion, berserulah,

Page 1654: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 9.10–13 26

hai anak perempuan Yerusalem, bahwarajamu datang kepadamu ialah adil sertaberoleh selamat maka rendahlah hatinyaserta ia menunggang keledai yaitu anakkeledai betina.10Maka Aku akan menghilangkansegala kenaikkan dari Efraim dan segalakudapun dari Yerusalem dan busurpeperangan akan dipatahkan maka iaakan mengatakan sejahtera kepadasegala bangsa adapun perintahnya yaitudari laut sampai ke laut dan dari sungaiitu sampai ke ujung bumi.11Adapun akan engkau maka olehsebab darah perjanjianmu Aku telahmelepaskan segala orang tawananmudari dalam telaga yang tiada berair.12Kembalilah kamu ke kubu itu haisegala orang tawanan yang berharappada hari ini juga Aku memberitahukepadamu bahwa Aku akan membalaskepadamu dua kali ganda.13Karena Aku telah melenturkanYehuda bagi diri-Ku dan busur itu telahKupenuhi dengan Efraim maka Aku akanmenghasut anak-anakmu, hai Sion, akanmenyerang segala anak-anakmu, hai

Page 1655: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 9.14–10.1 27

Yunani, sehingga Kujadikan dikau sepertipedang orang gagah.14Maka Allah akan kelihatan atasorang-orang itu dan anak panahnyaakan keluar seperti kilat maka Tuhankita Allah akan meniup nafiri lalu tampildengan angin ribut dari sebelah selatan.15Maka Allah Tuhan segala tentara akanmelindungkan dia dan orang-orang ituakan membinasakan serta memijakkansegala batu ali-ali maka sekaliannyaakan minum dan huru-hara sepertioleh air anggur maka sekaliannya akandipenuhi seperti beberapa bokor sepertisegala penjuru tempat kurban.16Maka Tuhannya Allah akanmenyelamatkan dia pada hari itu sepertikawanan domba kaumnya karena orang-orang itu akan jadi seperti mahkotapermata ditinggikan atas tanahnya.17Karena bagaimana besarkebajikannya dan bagaimana besarkeelokkannya maka segala teruna akanmenjadi subur oleh gandum dan segalaperawanpun oleh air anggur yang baru.

101Pohonkanlah hujan kepadaAllah pada masa hujan akhir

bahkan kepada Allah yang mengadakan

Page 1656: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 10.2–5 28

kilat maka Ia akan mengaruniakanhujan kepadanya dan rumput di padangkepada masing-masingnya.2Karena segala terafim telahmengatakan sia-sia dan segala peniliktelah melihat dusta maka sekaliannyatelah menceritakan beberapa mimpi yangbohong dan sia-sialah penghiburannyasebab itu orang telah sesat sepertidomba dan kena aniaya sebab tiadabergembala.3 "Maka bernyalalah murka-Kuatas segala gembala dan Aku akanmenghukumkan segala kambing jantankarena Allah Tuhan segala tentara telahmenilik kepada kawanan domba-Nyayaitu kaum bani Yehuda dan akanmenjadikan dia seperti kudanya yangelok dalam peperangan.4Maka dari padanya akan terbit batukepala penjuru dan dari padanya jugapancang dan dari padanya juga jugabusur peperangan dan dari padanya jugasegala penghulu bersama-sama.5Maka sekaliannya akan jadi sepertiorang gagah-gagah yang melaikkansegala musuhnya di becek-becekjalan dalam peperangan maka orang-

Page 1657: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 10.6–9 29

orang itu akan berperang sebab Allahada menyertai dia dan segala yangmenunggang kuda akan beroleh malu.6Maka Aku akan meneguhkankaum-Ku bani Yehuda dan Aku akanmenyelamatkan kaum bani Yusufmaka Aku akan mengembalikan diasebab Aku mengasihani dia maka halorang-orang itu akan jadi seolah-olahtiada pernah Aku membangunkan diakarena Aku Tuhannya Allah dan Akukelak mendengar akan dia.7Maka orang Efraim akan jadi sepertiorang gagah-gagah dan hatinya akanbersukacita seperti oleh air anggurbahkan anak-anaknyapun akan melihathal itu dengan sukacitanya dan hatinyakelak gemar akan Allah.8Maka Aku akan memanggil orang-orang itu dengan bersiul sertamenghimpunkan dia karena Aku telahmenebus dia dan orang-orang itu akanbertambah-tambah seperti dahulu iatelah bertambah-tambah itu.9Maka Aku akan menghiburkan dia diantara segala kaum sehingga teringatlahia akan Daku dalam segala negeri yangjauh itu dan sekaliannya akan duduk

Page 1658: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 10.10–11.2 30

bersama-sama dengan anak-anaknyadan kemudian ia akan kembali.10Maka Aku akan mengembalikandia dari dalam tanah Mesir danmengumpulkkan dia dari Asyur dan Akuakan membawa dia masuk ke tanahGilead dan Libanon sehingga tiadatempat lagi baginya.11Maka ia akan mengarung lautkesesakan dan memalu segala ombaklaut dan segala air sungai Nil yang dalamitu akan menjadi kering maka congkakAsyur itu akan direndahkan dan tongkatkerajaan Mesir akan lenyap.12Maka Aku akan menguatkan diadalam Allah sehingga sekaliannyaakan berjalan-jalan dengan namanya,demikianlah firman Allah."

111Hai Libanon, bukankah segalapintumu seperti segala pohon

arasmu itu dimakan api.2Meraunglah engkau, hai pohon serui,karena pohon aras itu telah tumbangdan sebab segala yang mulia-mulia telahbinasa meraunglah kamu hai segalapohon beringin di Basan, karena rimbayang besar itu telah datang.

Page 1659: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 11.3–7 313Maka kedengaranlah suara segalagembala meraung karena kemuliaantelah rusak kedengaranlah bunyibeberapa anak singa mengaum karenacongkak Yordan telah rusak.4Maka demikianlah firman TuhankuAllah: "Gembalakanlah kawanan dombasembelihan5yang disembelih oleh tuannya dengantiada membilangkan dirinya salah makaorang yang menjual dia segala pujibagi Allah sebab aku telah kaya dangembalanya sendiri tiada sayang akandia.6Karena tiada lagi Aku akanmenyayangi segala orang isi tanah ini,demikianlah firman Allah, melainkanAku akan menyerahkan masing-masingorang itu ke tangan kawannya dan ketangan rajanya dan orang-orang itu akanmemalu tanah itu dan tiada mau Akumelepaskan orang dari pada tangannya."7Lalu kugembalakanlah kawanandomba sembelihan itu yaitu yang terlalususah dari pada segala domba. Makakuambillah bagi diriku dua batangtongkat dan yang sebatangnya kunamai"Keelokkan" dan yang sebatang kunamai

Page 1660: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 11.8–13 32

"Perhubungan" lalu kugembalakanlahkawanan domba itu.8Maka ketiga kalinya itu kuhilangkanlahdalam sebulan juga karena hatiku jemuakan dia dan hatinyapun bencilah akandaku.9Maka kataku: "Tiada aku maumenggembalakan kamu mana yang matiitu biarlah mati dan mana yang hilangbiarlah hilang dan mana yang lagi tinggalitu biarlah ia memakan daging samasendiri."10Maka kuambil tongkatku "Keelokkan"itu lalu kupatahkan supaya putusperjanjianku yang telah kutetapkandengan segala kaum.11Maka yaitu patahlah pada hariitu sehingga diketahui oleh segaladomba yang amat susah yang telahmengindahkan aku bahwa yaitu firmanAllah.12Maka kataku kepadanya: "Jikalaubaik pada sangkamu berilah aku upahdan jikalau tiada biarkanlah." Laluditimbangnya akan upahku tiga puluhkeping perak.13Maka firman Allah kepadaku:"Campakkanlah kepada tukang

Page 1661: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 11.14–17 33

perak!" yaitu harga yang elok yangtelah aku dinilaikan olehnya. Makakuambillah ketiga puluh keping perak itukucampakkanlah kepada tukang perak dirumah Allah.14Maka kupatahkanlah pula tongkatkuyang lain yaitu "Perhubungan" supayakuputuskan persaudaraan antara Yehudadengan Israel.15Maka firman Allah kepadaku:"Ambillah pula bagi dirimu perkakasseorang gembala yang bodoh.16Karena Aku akan menerbitkan ditanah ini seorang gembala yang tiadaakan memeriksa yang telah hilangatau mencari yang tercerai-berai ataumenyembuhkan yang luka maka tiadapula ia menggembalakan yang sehatmelainkan ia akan memakan dagingsegala yang gemuk serta mencarikkukunya.17Susahlah bagi gembala yang tiadaberguna yang meninggalkan kawanandomba itu maka tangannya dan matakanannya akan dimakan pedang makatangannya itu akan menjadi kurus keringdan mata kanannya akan kabur."

Page 1662: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 12.1–5 34

121Bahwa inilah wahyu. Yangdifirmankan Allah akan hal

Israel. Demikianlah firman Allahyang membentangkan langit danyang membubuh alas bumi dan yangmengadakan nyawa manusia dalamnya:2 "Bahwa Aku akan menjadikanYerusalem suatu piala yang memabukkanbagi segala kaum yang berkeliling makademikian juga akan jadi atas Yehudatatkala Yerusalem itu dikepung.3Maka pada masa itu akan jadikelak bahwa Aku akan menjadikanYerusalem itu suatu batu tanggunganbagi segala kaum dan barangsiapa yangmenanggung dia akan luka parah makasegala bangsa dunia ini akan berhimpunsupaya menyerang akan dia.4Maka firman Allah: Bahwa padamasa itu Aku akan memalu segala kudadengan dahsyat dan yang menunggangdia dengan bingung dan Aku akanmembuka mata-Ku kepada kaum baniYehuda dan segala kuda bangsa-bangsaitu kelak Aku palu dengan batu.5Maka segala penghulu Yehuda akanberkata di dalam hatinya: Bahwa segalaorang isi Yerusalem ialah kekuatan-Ku

Page 1663: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 12.6–10 35

dalam Tuhannya yaitu Allah Tuhan segalatentara.6Maka pada hari itu kelak Aku samakansegala penghulu Yehuda itu dengandapur api di tengah kayu dan sepertipentung api di tengah gemalan gandummaka ia akan memakan segala kaumyang berkeliling kiri kanan dan Yerusalemakan duduk lagi sekali pada tempatnyasendiri yaitu di Yerusalem.7Maka Allahpun akan menyelamatkansegala kemah Yehuda mula-mulasupaya kemuliaan isi rumah Daud dankemuliaan orang isi Yerusalem itu jangandibesarkan lebih dari pada Yehuda.8Maka pada masa itu kelak segalaorang isi Yerusalem akan dilindungkanAllah dan yang terlalu lemah daripadanya pada masa itu akan jadi sepertiDaud dan isi rumah Daud itu akan jadiseperti Tuhan bahkan seperti malaikatAllah di hadapan orang-orang itu.9Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa Aku hendak membinasakansegala bangsa yang mendatangiYerusalem."10 "Maka atas isi rumah Daud danatas segala orang isi Yerusalem Aku

Page 1664: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 12.11–13.1 36

akan mencurahkan Roh anugerahdan permintaan dan orang-orang ituakan memandang kepada-Ku yangtelah ditikamnya dan sekaliannyaakan meratapkan dia seperti orangmeratapkan anak laki-laki yang tunggaldan hatinya sedih karena dia sepertiorang yang sedih karena anak sulungnya.11Maka pada masa itu akan ada suaturatapan yang besar di Yerusalem sepertiratapan Hadad-Rimon di lembah Megido.12Maka segenap tanah itu akanmeratap bahkan segala kaumkeluarganya berasing-asing maka kaumisi rumah Daud itu berasing dan dansegala istrinya berasing maka kaum isirumah Natanpun berasing dan segalaistrinya berasing.13Maka kaum isi rumah Lewi berasingdan segala istrinya berasing dan kaumorang Simei berasing dan segala istrinyaberasing14dan segala kaum yang lain ituberasing-asing dan segala istrinyapunberasing."

131 "Maka pada masa itu akanada suatu pancaran air terbuka

kepada orang isi rumah Daud dan

Page 1665: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 13.2–5 37

kepada orang isi Yerusalem bagi dosadan kecemaran.2Maka firman Allah Tuhan segalatentara: Bahwa pada masa itu akanjadi kelak Aku akan menghilangkannama-nama segala berhala dari dalamtanah itu sehingga tiada teringat lagiakan dia dan lagi segala nabi dan jinyang najis kelak Aku lenyapkan daridalam tanah itu.3Maka akan jadi kelak apabila barangseorang lagi bernubuat maka ibubapanya yang memperanakkan dia akanberkata kepadanya: Tiada boleh engkaudihidupi karena engkau berkata dustadengan nama Allah dan ibu bapanyayang memperanakkan dia itu akanmenikam dia tatkala ia bernubuat itu.4Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa segala nabi malu kelak akanpenglihatan masing-masing tatkala iabernubuat dan tiada ia akan memakaipakaian dari pada bulu supaya menipuorang5melainkan ia akan berkata: Bukannyaaku ini seorang nabi melainkan akuseorang peladang karena aku telahdiperhambakan dari pada masa mudaku.

Page 1666: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 13.6–9 386Maka orang akan bertanya kepadanya:Apakah segala luka pada tanganmuini? Maka ia akan menjawab: Yaituyang telah aku luka di rumah segalasahabatku."7 "Hai pedang, bangkitlah engkaumemarang gembala-Ku yaitu orang yangmenjadi teman-Ku!", demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara. "Paranglahakan gembala itu dan segala dombaakan dicerai-beraikan dan Aku akanmemalingkan tangan-Ku kepada segalaorang yang kecil-kecil.8Maka firman Allah: Bahwa akanjadi kelak pada seluruh tanah ini duabagiannya akan dihilangkan lalu matitetapi bagian yang ketiga akan tinggaldalamnya.9Maka bagian yang ketiga itu kelak Akumasukkan ke dalam api lalu menyucikandia seperti orang menyuci perak danmenguji dia seperti orang menguji emasmaka orang-orang itu kelak menyeruakan nama-Ku dan Aku kelak mendengarakan dia maka firman-Ku yaitu kaum-Kudan orang-orang itu akan berkata bahwaAllah ialah Tuhan-Ku."

Page 1667: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 14.1–5 39

141Bahwa hari Allah akan datangtatkala rampasanmu akan di

bagi-bagi di tengah-tengahmu.2Karena Aku akan menghimpunkansegala bangsa akan menyerangYerusalem maka negeri itu akan diambildan segala rumah dirampas dan segalaperempuan digagahi maka separuhnegeri itu akan dibawa pergi menjaditawanan dan segala orang yang lain itutiada akan diasingkan dari pada negeri.3Setelah itu maka Allahpun akan keluarlalu berperang dengan segala bangsa ituseperti yang telah Ia berperang padahari peperangan.4Maka pada hari itu kakinya akanberjejak di atas bukit Zaitun yangtentang Yerusalem pada sebelah timurmaka bukit Zaitun itu akan belah ditengah-tengahnya arah ke timur danarah ke barat sehingga akan jadi suatulembah yang amat besar maka separuhgunung itu akan pindah ke sebelah utaradan separuhnya ke sebelah selatan.5Dan kamu akan lari pada lembahgunung-gunung-Ku karena lembahgunung-gunung-Ku itu akan sampaihingga ke Azal bahkan kamu akan lari

Page 1668: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 14.6–10 40

seperti yang telah kamu lari dari padagempa bumi pada zaman Uzia, rajaYehuda itu, maka Tuhanku Allah akandatang dan segala orangnya yang kudusitu sertanya.6Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa terang itu tiada akan jadi dengancuaca dan dengan kelam kabut7melainkan yaitu akan jadi suatu hariyang diketahui Allah bukannya siangdan bukannya malam tetapi akan jadikelak bahwa pada petang hari akan jaditerang.8Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa berapa air hayat akan mengalirdari dalam Yerusalem separuhnya arahke laut timur dan separuhnya arah kelaut barat demikian halnya baik padamusim panas baik pada musim dingin.9Maka Allah akan menjadi raja atasseluruh bumi dan pada hari itu Allahakan menjadi satu dan namanyapunsatu.10Maka seluruh tanah itu akan berubahmenjadi seperti Araba itu yaitu dariGeba sampai ke Rimon pada sebelahselatan Yerusalem maka negeri itu akanditinggikan lalu duduk pada tempatnya

Page 1669: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 14.11–14 41

dari pintu Benyamin sampai ke tempatpintu yang terutama langsung ke pintupenjuru dan dari bangun-bangunanHananeel sampai ke irikan anggur raja.11Maka yaitu akan didudukki orangdan tiada akan ada suatu kutuk lagimelainkan Yerusalem itu akan dudukdengan sentosa.12Maka dengan bala ini kelak Allahakan memalu segala bangsa yang telahmenyerang Yerusalem yaitu dagingnyaakan susut sementara ia berdiri lagipada kakinya dan matanyapun akankisap kelak dilobangnya dan lidahnyapunhancur dalam mulutnya.13Maka pada masa itu akan jadi kelakbahwa suatu huru-hara yang besardari pada pihak Allah akan berlakudi antaranya sehingga seorangnyaakan mencapai tangan seorang danseorangnya akan menaikkan tangannyaatas seorang.14Maka Yehudapun akan berperangdengan Yerusalem dan harta segalabangsa yang berkeliling akandikumpulkan yaitu emas perakdan pakaian terlalu banyak.

Page 1670: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 14.15–19 4215Adapun seperti bala itu demikian jugabala atas segala kuda dan bagal danunta dan keledai dan segala binatangyang akan ada di dalam tempat segalakemah itu.16Maka akan jadi kelak barangsiapayang lagi tinggal dari pada segala bangsayang telah datang menyerang Yerusalemitu akan datang pada tiap-tiap tahunakan menyembah raja yaitu Allah Tuhansegala tentara dan akan memegang hariraya pondok.17Maka akan jadi kelak bahwabarangsiapa dari pada segala kaum diatas muka bumi yang tiada mau pergi keYerusalem akan menyembah raja yaituAllah Tuhan segala tentara itu makakepadanya itu tiada akan turun hujan.18Maka jikalau kaum orang Mesir tiadamau naik dan tiada datang maka tiadajuga bala itu berlaku atasnya makaakan ada bala yang akan dipalu Allahsegala bangsa yang tiada mau naik akanmemegang hari raya pondok itu.19Adapun inilah saksi atas Mesir dansaksi atas segala bangsa yang tiada maunaik akan memegang hari raya pondokitu.

Page 1671: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Zakaria 14.20–21 4320Maka pada masa itu pada segalakeroncong kuda akan disurat kudus bagiAllah dan segala periuk dalam rumahAllah akan disamakan dengan segalabokor yang di hadapan tempat kurban.21Bahkan segala periuk di Yerusalemdan di tanah Yehuda akan menjadikudus bagi Allah Tuhan segala tentaradan segala yang membuat kurban akandatang mengambil dia lalu merebusdalamnya dan pada masa itu tiada akanada lagi seorang Kanaan di rumah AllahTuhan segala tentara.

Page 1672: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi

11Bahwa inilah wahyu yangdifirmankan Allah kepada Israel

dengan lidah Maleakhi.2 "Bahwa Aku telah mengasihi kamu,"demikinlah firman Allah. Tetapi katakamu: "Bagaimana Engkau telahmengasihi kami?" Maka firman Allah:"Bukankah Esau itu saudara Yakub?Tetapi Aku telah mengasihi Yakub.3Pada hal Aku telah membenci Esauserta Kurusakkan segala gunungnya danpusakanya itu telah Kuserahkan kepadasegala serigala yang di tanah belantara."4Adapun sedang Edom itu berkata:"Bahwa kita telah dipecahkan tetapikita hendak kembali membangunkansegala tempat yang rusak," makademikianlah firman Allah Tuhan segalatentara: "Bahwa orang-orang ituakan membangunkan tetapi Aku akanmerubahkannya sehingga dinamai orangkelak akan dia sempadan kejahatan danlagi kaum yang dimurkai Allah sampaiselama-lamanya."

Page 1673: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 1.5–8 25Maka matamu juga akan melihatsehingga kamu akan berkata: "Bahwadibesarkan kiranya akan Allah di atassempadan Israel."6Maka bapa itu dihormati oleh anaknyadan seorang tuanpun oleh hambanyamaka jikalau Aku ini bapa dimanagerangan hormat akan Daku dan jikalauAku seorang tuan dimana gerangantakut akan Daku demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara itu kepadamuhai segala imam yang menghinakannama-Ku. Maka katamu: "Bagaimanakahkami telah menghinakan nama-Mu?"7Bahkan kamu persembahkan rotiyang najis di atas tempat kurban. Makakatamu: "Bagaimanakah kami telahmenajiskan Dikau?" Bahkan dalam halkamu berkata: "Bahwa meja Allah itusuatu kecelaan."8Dan tatkala kamu mempersembahkanyang buta akan suatu kurbantiadakah jahat dan tatkala kamumempersembahkan yang timpangdan yang sakit tiadakah jahat.Persembahkanlah kepada pemerintahmumasakan ia berkenan akan dikau

Page 1674: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 1.9–12 3

masakan ia suka akan dikau demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.9Akan sekarang: "Pohonkanlah karuniaAllah supaya dikasihani-Nya akankita." Maka sekalian ini telah berlakuoleh tanganmulah masakan ia sukaakan barang seorang dari padamudemikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.10Alangkah baiknya jikalau ada seorangdi antaramu yang akan menutup segalapintu supaya jangan kamu memasangapi di atas tempat kurban-Ku dengansia-sia. Maka firman Allah Tuhan segalatentara bahwa tiada Aku berkenan akankamu dan tiada Aku mau menerimasuatu persembahan dari pada tanganmu.11Karena dari pada masrik sampai kemagrib besarlah nama-Ku di antarasegala bangsa dan pada segala tempatdibakar setanggi bagi nama-Ku danpersembahan yang suci karena besarlahnama-Ku di antara segala bangsa,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.12Tetapi engkau menghinakan nama-Kupada hal kamu berkata: "Bahwa meja

Page 1675: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 1.13–2.2 4

Allah itu najis dan hasilnya yaitu dagingitu maut kecelaan."13Dan lagi katamu bahwa bagaimanasusah pekerjaan ini telah mencabikakan dia demikianlah firman AllahTuhan segala tentara maka kamu telahmembawa barang yang telah dirampasdan yang timpang dan yang sakitdemikianlah persembahanmu masakanakan menerima dia dari pada tanganmudemikianlah firman Allah.14Maka terkutuklah orang penipu yangmengupayakan seekor jantan di antaradomba-dombanya tetapi ia berniatlalu mempersembahkan kepada Tuhanseekor yang bercacat karena AkulahRaja yang besar demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara dan hebatlahnama-Ku di antara segala bangsa.

21Akan sekarang bagi kamulah firmanini hai segala imam.

2Maka jikalau kamu tiada maumendengar dan jikalau kamu tiadamau memperhatikan dia sehinggamemuliakan nama-Ku, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara,niscaya Aku akan menyuruhkan kutukke atasmu dan Aku akan mengutuki

Page 1676: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 2.3–7 5

segala berkatmu bahkan Aku memangtelah mengutuki dia sebab tiada kamumemperhatikan firman itu.3Bahwa oleh karenamu Aku akanbinasakan segala benih serta Kupalitantahi pada mukamu yaitu tahi segalakurbanmu dan kamupun akandibuangkan sertanya.4Maka kamu akan mengetahui bahwaAku telah menyuruhkan kurban inikepadamu supaya tetap perjanjian-Kudengan dia, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara.5Adapun perjanjian-Ku dengan diayaitu hidup dan sejahtera makaKukaruniakanlah yang demikiankepadanya supaya ia takut lalu takutlahia akan Daku serta gemetar akannama-Ku.6Maka hukum kebenaran telah adadalam mulutnya dan tiada suatukesalahan pada bibirnya maka ia telahmelakukan dirinya kepada-Ku dengansejahtera dan tulus hatinya dan banyakorang telah dipalingkan dari padakejahatannya.7Karena patutlah biar mulut imam itumemeliharakan pengetahuan dan patut

Page 1677: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 2.8–11 6

orang menuntut hukum pada lidahnyakarena ialah pesuruh Allah Tuhan segalatentara.8Tetapi kamu telah menyimpang daripada jalan dan kamu telah menyebabkanbanyak orang terserandung dalamhukum dan kamu telah merusakkanperjanjian Lewi itu, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.9Sebab itu, Akupun telah menjadikankamu hina dan keji di hadapansegenap kaum ini pada hal kamu tiadamemeliharakan jalan-Ku melainkankamu telah memandang muka orangdalam perkara hukum.10Bukankah kita sekalian sebapa?Bukankah Tuhan yang satu telahmenjadikan kita? Mengapa pula kitaberbuat khianat seorang akan seorangserta menghinakan perjanjian nenekmoyang kita?11Bahkan Yehuda telah berbuatkhianat dan suatu perkara yang kejitelah diperbuat di antara orang Israeldan di Yerusalem karena Yehudatelah menghinakan kekudusan Allahyang telah dikasihinya sehingga

Page 1678: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 2.12–15 7

diperistrikannya anak perempuan dewaorang.12Bahwa Allah akan membinasakanorang yang berbuat demikian dari dalamsegala kemah Yakub baik orang yangberjaga baik orang yang menyahut danbarangsiapa yang mempersembahkansuatu persembahan kepada Allah Tuhansegala tentara.13Maka demikianlah pula perbuatanmuyaitu kamu meliputi tempat kurbanAllah dengan air mata dan dengantangisan dan harang sehingga tiadadiindahkan-Nya persembahan itu dantiada mau menerima dia dari padatanganmu.14Tetapi kamu mengapa begitu bahkanyaitu sebab Allah telah naik saksi antaraengkau dengan istrimu yang padamasa mudamu itu maka kepadanyajuga engkau telah berbuat khianatsungguhpun yaitu kawanmu dan istriperjanjianmu.15Maka bukankah dijadikannya satusungguhpun baki roh itu ada padanya.Dan mengapa yang satu itu. Bahkanditentukannya suatu benih yangberiman. Sebab itu ingatlah baik-baik

Page 1679: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 2.16–3.1 8

akan rohmu dan jangan seorangpunberbuat khianat kepada istrinya yangpada masa mudanya.16Karena, demikianlah firman AllahTuhan bani Israel, bahwa Aku benci akantalak dan akan orang yang melindungkananiaya dengan pakaiannya, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara, sebabitu, ingatlah baik-baik akan rohmusupaya jangan kamu berbuat khianat.17Bahwa kamu telah menjemukanAllah dengan segala perkataanmu.Tetapi katamu: "Dengan apa kami telahmenjemukan Dia?" Bahkan dalam halkamu berkata: "Bahwa barangsiapayang berbuat jahat ialah baik padapemandangan Allah dan orang-orangitu diperkenankannya atau di manakahTuhan yang menghukumkan?"

31Bahwa Aku akan menyuruhkansuruhan-Ku ialah akan menyediakan

jalan di hadapan-Ku dan tiba-tiba Tuhanyang kamu cari itu akan datang kekaabah-Nya yaitu suruhan perjanjianyang kamu sukai itu bahkan ia akandatang, demikianlah firman Allah Tuhansegala tentara.

Page 1680: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 3.2–5 92Tetapi siapakah yang dapat menderitahari kedatangan-Nya dan siapa akanbertahan tatkala Ia kelihatan karenaIalah seumpama api penguji danseumpama sabun benara3maka Ia akan duduk seperti orangyang menguji dan menyuci perakdan Ia akan menyuci bani Lewi sertamenguji dia seperti emas perak sehinggasekaliannya akan mempersembahkankepada Allah beberapa persembahandengan kebenaran.4Barulah persembahan Yehuda danYerusalem akan diperkenankan Allahseperti pada masa dahulu dan sepertipada zaman purbakala.5Maka Aku akan menghampiri kamusupaya memutuskan hukum dan Akuakan menjadi saksi dengan segeranyaatas segala orang hobatan dan atassegala orang berzinah dan atas segalaorang yang bersumpah dusta danatas segala yang menahani upahorang upahan serta menganiayakanperempuan bujang dan anak piatudan yang membalikkan hak orangdagang dengan tiada takut akan Daku,

Page 1681: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 3.6–10 10

demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.6Karena Aku ini Allah tiada berubah-ubah sebab itu kamu ini tiada binasa haibani Yakub.7Maka dari pada zaman nenekmoyangmu kamu telah menyimpangdari pada segala peraturan-Ku dan tiadakamu memeliharakan dia kembalilahkepada-Ku niscaya Akupun akan kembalikepadamu, demikianlah firman AllahTuhan segala tentara. Tetapi dalam halyang mana kelak kami akan kembali.8Bahkan masakkan manusia menipuAllah tetapi kamu telah menipu Aku.Maka katamu: "Dengan apa gerangantelah kami menipu akan Dikau?" Bahkandalam hal segala perpuluhan danpersembahan.9Maka kamu telah dikutuki dengansuatu kutuk karena kamu telah menipuakan Daku yaitu segenap bangsa ini.10Bawalah olehmu segenap perpuluhanitu ke dalam perbendaharaan-Ku supayaada makanan dalam rumah-Ku bahkan,firman Allah Tuhan segala tentara,hendaklah kamu mencobai Aku dengandemikian yaitu adakah Aku membuka

Page 1682: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 3.11–15 11

kelak bagimu segala tingkap di langitserta mencurahkan kepadamu suatuberkat tiada lagi tempat kamu taruh.11Maka oleh karenamu Aku akanmenghardik pembinasa itu sehinggatiada ia akan merusakkan segala hasiltanahmu maka poko anggurmu tiadaakan menggugurkan buahnya di ladang,demikian firman Allah Tuhan segalatentara.12Maka segala bangsa akan menyebutkamu berbahagia karena kamu akanjadi suatu tanah kesukaan, demikianlahfirman Allah Tuhan segala tentara.13Maka firman Allah, bahwa kamu telahmengatai Aku dengan terlalu berani.Tetapi katamu: "Bagaimanakah kamitelah mengatai Engkau?"14Bahwa kamu telah berkata sia-sialahberbuat ibadat kepada Allah danapa faedahnya kami memeliharakanpegangan-Nya dan kami lakukan dirikami dengan percintaan di hadapanAllah Tuhan segala tentara.15Maka sekarang orang sombong kitasebutkan berbahagia bahkan orang yangberbuat kejahatan itu ditetapkan bahkan

Page 1683: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 3.16–4.1 12

dicobainya akan Allah tetapi ia berlepasdirinya.16Setelah itu segala orang yang takutakan Allah berkata-katalah seorang akanseorang maka didengar juga oleh Allahlalu tersuratlah di hadapan hadirat-Nyasuatu kitab peringatan bagi segala orangyang takut akan Allah dan yang ingatakan nama-Nya.17Maka firman Allah Tuhan segalatentara, bahwa orang itu akanmenjadi milik-Ku pada masa yangakan Kudatangkan kelak bahkansuatu milik bagi diri-Ku dan Aku akanmenyayangi dia seperti orang yangsayang akan anaknya sendiri yangmenurut perintahnya.18Maka kamu akan kembali sertamembedakan antara orang benardengan orang jahat dan antara orangyang beribadat kepada Allah dan orangyang tiada beribadat kepada-Nya.

41Karena datanglah hari itu denganbernyala-nyala seperti dapur dan

segala orang sombong dan orang yangberbuat jahat akan menjadi sepertibatang gandum maka hari yang akandatang itu kelak akan menghanguskan

Page 1684: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

Maleakhi 4.2–6 13

dia sehingga tiada ditinggalkannya baikakar baik cabang, demikianlah firmanAllah Tuhan segala tentara.2Tetapi bagi kamu yang takut akannama-Ku kelak matahari kebenaranitu akan terbit dengan kesembuhanpada sayap-Nya dan kamu akan keluarmelompat-lompat seperti anak-anaklembu dari kandang.3Maka kamu akan melaikkan segalaorang jahat karena sekaliannya akanmenjadi habu di bawah tapak kakimupada hari yang Aku datangkan itu,demikianlah firman Allah Tuhan segalatentara.4 Ingatlah olehmu akan Taurat hamba-Ku Musa yang telah Kufirmankankepadanya di Horeb bagi segala orangIsrael yaitu beberapa peraturan danbeberapa hukum.5Bahwa Aku akan menyuruh kepadamunabi Elia sebelum sampai hari Allah yangbesar lagi hebat itu.6Maka ia akan membalikkan hati segalabapa kepada anak-anaknya dan hatisegala anak kepada bapanya supayajangan Aku datang memalu bumi inidengan kutuk.

Page 1685: download.sabda.orgdownload.sabda.org/mobile/pdf/part/1912_SHELLABEAR_PL...Mazmur2.1–8 2 21Apakahsebabnyasegalabangsa itugempar,dansegalakaumitu memikirkanperkarayangsia-sia? 2Bahwaraja-rajaduniainiberbangkit,

file:///D|/STAF/BILLY/_PROJECT/_MOBILE/PDF/Indo/_FINAL/shellabear1912/PDF_Draft/Copyrite.html

1912 ALKITAB SHELLABEAR

The British and Foreign Bible Society, London 1912, 1929, 1949 ... (Roman Character. British Government Spelling)

======================================================================= http://sejarah.sabda.org/sejarah/ver_shellabear.htm

file:///D|/STAF/BILLY/_PROJECT/_MOBILE/PDF/Indo/_FINAL/shellabear1912/PDF_Draft/Copyrite.html5/29/2011 3:46:37 PM