tugas amdal kelompok 2

20
PENGELOLAAN LINGKUNGAN Made Rai Windayani 1303051003 Kadek Agus Sugiadnyana 1303051004 Anggit Dewi Fatonah 1303051008 Komang Kusuma Yudha 1303051015

Upload: yayang-asmara

Post on 02-Feb-2016

55 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

amdal (analisis mengenai dampak lingkungan)

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Amdal Kelompok 2

PENGELOLAAN LINGKUNGAN

Made Rai Windayani 1303051003

Kadek Agus Sugiadnyana1303051004

Anggit Dewi Fatonah 1303051008

Komang Kusuma Yudha 1303051015

Page 2: Tugas Amdal Kelompok 2

Lingkungan Hidup dan Pembangunan

Di Indonesia masih banyak permasalahan:

1. Tingkat hidup masih rendah;2. produksi bahan makanan masih

belum mencukupi;3. Sanitasi lingkungan rendah;4. Tingkat pendidikan rendah; dll

Page 3: Tugas Amdal Kelompok 2

Lingkungan

Benturan

Proyek Pembangunan

Dampak

Pembangunan merupakan interaksi antara berbagai faktor (komponen)

yaitu : Sumberdaya alam (SDA), Sumberdaya manusia (SDM), Modal, Teknologi dan

Kelembagaan serta Keterampilan manajerial.

Page 4: Tugas Amdal Kelompok 2

Dampak Pembangunan?

• Walaupun pembangunan kita perlukan untuk mengatasi banyak masalah, termasuk masalah lingkungan, namun pengalaman menunjukkan pembangunan dapat dan telah mempunyai dampak negatif.

Page 5: Tugas Amdal Kelompok 2

• Pencemaran udara oleh mobil di kota-kota besar di Indonesia

• Kerusakan tataguna lahan di hulu sungai brantas

• Di Luar negeri yang terkenal adalah pembangunan Bendungan ASWAN di Sungai Nil

Dengan adanya dampak negatif , haruslah kita waspada

Kita tidak boleh takut untuk pembangunan, Tanpa pembangunan negara akan terpuruk

Page 6: Tugas Amdal Kelompok 2

Ketidakseimbangan dan kesenjangan mengakibatkan :

• Rusaknya berbagai sistem pendukung perikehidupan vital bagi manusia, baik biofisik maupun sosial-budaya.

• Instabilitas ekosistem akibat degradasi dari pencemaran lingkungan.

• Konflik sosial akibat alih fungsi lahan yang tidak terarah

• Berbagai kesenjangan kelembagaan pembangunan di bidang pengelolaan SDA dan lingkungan hidup (LH).

Page 7: Tugas Amdal Kelompok 2

Dasar Pertimbangan Pengelolaan

• Undang-undang RI Nomor 4 tahun 1982 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok

Pengelolaan Lingkungan Hidup (UULH)• Undang-undang RI Nomor 23 tahun 1997

tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup

Page 8: Tugas Amdal Kelompok 2

PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

Pengelolaan Lingkungan Hidup sebagai usaha secara sadar

untuk memelihara atau dan memperbaiki mutu lingkungan agar

kebutuhan dasar dapat terpenuhi dengan sebaik-baiknya dengan

memperbesar manfaat lingkungan dan memperkecil resiko

lingkungan.

Walaupun lingkungan berubah, diusaha-kan agar tetap pada

kondisi yang mampu untuk menopang secara terus menerus

pertumbuhan dan perkembangan, sehingga kelangsungan hidup

kita dan anak cucu kita dapat terjamin pada tingkat mutu yang

makin baik.

Page 9: Tugas Amdal Kelompok 2

Dasar-dasar Pengelolaan Lingkungan Hidup

1. UU RI No.5 tahun 1990 tentang konservasi sumber daya alam dan ekosistemnya.

2. UU RI No.51 tahun 1993 tentang analisis mengenai dampak lingkungan (AMDAL)

AMDAL pada prinsipnya adalah cara mengidentifikasi, memprediksi dan mengomunikasikan pengaruh dari kegiatan manusia terutama pembangunan fisik lingkungan.

Page 10: Tugas Amdal Kelompok 2

Pengelolaan lingkungan termasuk pencegahan, penanggulangan kerusakan dan pencemaran serta pemulihan kualitas lingkungan telah menuntut dikembangkannya berbagai perangkat kebijaksanaan dan program serta kegiatan yang didukung oleh sistem pendukung pengelolaan lingkungan lainnya.

Page 11: Tugas Amdal Kelompok 2

Prinsip-Prinsip  Lingkungan Hidup

1. Mencapai kelestarian hubungan manusia dengan lingkungan hidup sehingga dapat membangun manusia seutuhnya.

2. Mewujudkan manusia sebagai bagian lingkungan hidup dan tidak akan dapat dipisahkan.

3. Mengendalikan pemanfaatan sumber daya secara bijaksana dan diolah secara optimal semata demi kesejahteraan masyarakat.

4. Melaksanakan pembangunan berwawasan lingkungan untuk generasi yang akan datang.

Page 12: Tugas Amdal Kelompok 2

KEBIJAKAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP DI INDONESIA • Good Environmental Governance

– Lembaga yustisi (pengadilan, kejaksaan, & polisi) yang kredibel & adil

– Birokrasi pemerintah yg profesional & bersih– Dewan perwakilan rakyat yg kredibel & aspiratif– Masyarakat madani yang tangguh.

• Kepedulian Konsumen

– Kesadaran untuk membeli barang yang dibuat dengan etika lingkungan yg tinggi

– Boikot konsumen terhadap produk-produk tertentu yang tidak ramah lingkungan

Page 13: Tugas Amdal Kelompok 2

Tujuan dan Sasaran pengelolaan lingkungan hidup,

(Berdasarkan UU No.32/2009 Pasal 4)

1. Tercapainya keselarasan, keserasian, dan keseimbangan antara manusia dan lingkungan hidup.

2. Terwujudnya manusia Indonesia sebagai insan lingkungan hidup yang memiliki sikap dan tindak melindungi dan membina lingkungan hidup.

3. Terjaminnya kepentingan generasi masa kini dan generasi masa depan;

4. Tercapainya kelestarian fungsi lingkungan hidup;

5. Terkendalinya pemanfaatan sumber daya secara bijaksana;

6. Terlindunginya Negara Kesatuan Republik Indonesia terhadap dampak usaha dan/atau kegiatan di luar wilayah negara yang menyebabkan pencemaran dan/atau perusakan lingkungan hidup

Page 14: Tugas Amdal Kelompok 2

Ruang lingkup pengelolaan lingkungan

Luas dan dengan cara yang beraneka macam:1. Pengelolaan secara rutin2. Perencanaan dini pengelolaan lingkungan suatu

daerah yang menjadi dasar dan tuntunan bagi perencanaan pembangunan

3. Perencanaan berdasarkan perkiraan dampak lingkungan sebagai akibat proyek pembangunan yang sedang direncanakan

4. Perencanaan pengelolaan lingkungan untuk memperbaiki lingkungan yang mengalami kerusakan (alamiah & non alamiah)

Page 15: Tugas Amdal Kelompok 2

Faktor Penyebab Belum Optimalnya Pengelolaan Lingkungan Hidup

• Perangkat hukum dan kebijakan nasional maupun daerah mungkin

sudah ada, namun kesadaran dan tanggung jawab para pengambil

keputusan, pelaku pembangunan dan masyarakat masih kurang.

• Masih terdapat jenis usaha dan/atau kegiatan yang berpotensi

menimbulkan dampak besar dan penting namun belum memiliki

AMDAL atau unit pengelolaan lingkungan atau unit pemantauan

lingkungan, sementara izin untuk melakukan usaha dan/atau

kegiatan tersebut sudah berjalan

• Terdapat kasus orang yang mengimpor limbah dari luar wilayah

Indonesia dengan cara yang ilegal

Page 16: Tugas Amdal Kelompok 2

Sebagaimana telah dievaluasi oleh banyak pihak, proses AMDAL di Indonesia memiliki banyak kelemahan, yaitu;

1. AMDAL belum sepenuhnya terintegrasi dalam proses perijinan suatu rencana kegiatan pembangunan

2. Proses partisipasi masyarakat belum sepenuhnya optimal.

3. Terdapatnya berbagai kelemahan didalam penerapan studi-studi AMDAL.

4. Masih lemahnya metode-metode penyusunan AMDAL

Bagaimana cara mengatasinya ?

Page 17: Tugas Amdal Kelompok 2

•Dikembangkan SDM pengelola lingkungan yang handal, yaitu:

Memiliki kesadaran lingkungan dan ber-pandangan holistis, sadar hukum dan mempunyai komitmen terhadap lingkungan.•Membuat masyarakat berbudaya ramah terhadap lingkungan dan mempunyai komitmen yang tinggi•Dikembangkan sejak kecil budaya ramah terhadap lingkungan

Page 18: Tugas Amdal Kelompok 2

• Dikembangkan budaya konsumen hijau.

• LSM dapat menjadi pelopor dengan memberikan contoh.

• Penerapan agama

Page 19: Tugas Amdal Kelompok 2

Pengelolaan Lingkungan Hidup Berbasis Masyarakat

1. Menyediakan akses yang terjamin ke sumber sumber daya bagi kelompok dan perorangan serta pembagian yang adil dalam pengelolaannya.

2. Meningkatkan pertukaran informasi, keahlian, dan teknologi. Infromasi diperlukan masyarakat untuk mengembangkan wawasan kelingkungan dalam pengelolaan sumber daya yang mereka miliki.

3. Meningkatkan partisipasi dalam konservasi dan pembangunan.

4. Mengembangkan pemerintah daerah yang efektif.5. Pemeliharaan lingkungan oleh masyarakat6. Menyediakan dukungan keuangan dan teknik untuk

kegiatan-kegiatan lingkungan yang dilakukan oleh masyarakat..

Page 20: Tugas Amdal Kelompok 2

Pengelolaan lingkungan yang berbasis pada

masyarakat akan menciptakan suatu sistem

masyarakat yang secara mandiri dapat

memanfaatkan sumberdaya alam tanpa

mengabaikan kepentingan kesinambungan

sumberdaya alam itu sendiri.