tugas 4 otentik umi

2
Tugas Penilaian Otentik Pembuatan Soal berdasarkan Kriteria Reasoning Strategy (Kognitif strategy) Mata Pelajaran Biologi Kognitif Strategy Soal Kriteria/skor 1 2 3 4 Analyze Berdasarkan gambar diatas, apa yang terjadi pada molekul dalam larutan air?Jenis transpor pasif apakah yang terjadi pada gambar di atas! Hanya mengidenti fi kasi gambar tanpa menjelaska n peristiwa apa yang terjadi dan tanpa menyebutka n jenis transpor apa yang dimaksud pada gambar Mengidenti fikasi gambar, menjelaska n apa yang terjadi tapi tidak sesuai dengan apayang ditampilka n pada gambar dan tidak menyebutka n jenis transpor yang terjadi Mengidenti fikasi gambar, menjelaska n apa yang terjadi pada gambar dan menyebutka n jenis transpor dengan urutan proses yang hampir lengkap Mengiden tifikasi gambar, menjelas kan peristiw a dan jenis transpor yangterj adi pada gambar dengan urutan proses yang lengkap Comparison Jelaskan perbedaan plasmolisis, krenasi dan lisis? Hanya menuliskan tanpa memberikan penjelasan ketiga proses yang dimaksud Menjelaska n perbedaan plasmolisi s, krenasi dan lisis tetapi beberapa penjelasan belum tepat Menjelaska n perbedaan plasmolisi s, krenasi dan lisis dengan proses yang hampir lengkap Menjelas kan perbedaa n plasmoli sis, krenasi dan lisis dengan lengkap Inference and interpreta tion Jelaskan pada kondisi seperti apa peristiwa fagositosis dan pinositosis terjadi.Berikan contoh masing- masingnya. Memberikan jawaban yang tidak tepat dan tidak memberikan contoh Memberikan jawaban yang sebagianny a tepat namun sebagian yang lain salah, dan memberikan Memberikan jawaban hampir tepat dan memberikan contoh yang juga hampir tepat Memberik an jawaban dan contoh yang tepat

Upload: endangdwihardani

Post on 05-Aug-2015

27 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas 4 Otentik Umi

Tugas Penilaian OtentikPembuatan Soal berdasarkan Kriteria Reasoning Strategy (Kognitif strategy)

Mata Pelajaran BiologiKognitif Strategy

Soal Kriteria/skor1 2 3 4

Analyze

Berdasarkan gambar diatas, apa yang terjadi pada molekul dalam larutan air?Jenis transpor pasif apakah yang terjadi pada gambar di atas!

Hanya mengidentifikasi gambar tanpa menjelaskan peristiwa apa yang terjadi dan tanpa menyebutkan jenis transpor apa yang dimaksud pada gambar

Mengidentifikasi gambar, menjelaskan apa yang terjadi tapi tidak sesuai dengan apayang ditampilkan pada gambar dan tidak menyebutkan jenis transpor yang terjadi

Mengidentifikasi gambar, menjelaskan apa yang terjadi pada gambar dan menyebutkan jenis transpor dengan urutan proses yang hampir lengkap

Mengidentifikasi gambar, menjelaskan peristiwa dan jenis transpor yangterjadi pada gambar dengan urutan proses yang lengkap

Comparison Jelaskan perbedaan plasmolisis, krenasi dan lisis?

Hanya menuliskan tanpa memberikan penjelasan ketiga proses yang dimaksud

Menjelaskan perbedaan plasmolisis, krenasi dan lisis tetapi beberapa penjelasan belum tepat

Menjelaskan perbedaan plasmolisis, krenasi dan lisis dengan proses yang hampir lengkap

Menjelaskan perbedaan plasmolisis, krenasi dan lisis dengan lengkap

Inference and interpretation

Jelaskan pada kondisi seperti apa peristiwa fagositosis dan pinositosis terjadi.Berikan contoh masing-masingnya.

Memberikan jawaban yang tidak tepat dan tidak memberikan contoh

Memberikan jawaban yang sebagiannya tepat namun sebagian yang lain salah, dan memberikan contoh yang sebagian tepat namun sebagian salah

Memberikan jawaban hampir tepat dan memberikan contoh yang juga hampir tepat

Memberikan jawaban dan contoh yang tepat

Evaluation Buatlah tabel perbedaan dari berbagai macam tipe pergerakan pada membran plasma berdasarkan hal-hal berikut;1).Tipe-tipe pergerakan.2).Menggunakan energi atau tidak.3)Menggunakan ATP atau tidaK.4).Menggunakan Protein atau tidak.5).Melawan gradien kosentrasi atau tidak

membuat dan mengisi tabel tapi tidak menjawab semua poin yang tersedia dan jawaban belum tepat

membuat dan mengisi tabel tapi tidak menjawab semua poin yang tersedia dan jawaban hampir tepat

membuat dan mengisi tabel, menjawab semua poin yang tersedia dan jawaban hampir tepat

membuat dan mengisi tabel, menjawab semua poin yang tersedia dan jawaban tepat

Page 2: Tugas 4 Otentik Umi

Keterangan penilaian:Dari hasil setiap skor dijumlahkan dan ditentukan nilai akhir sesuai dengan persamaan:

H = (Jumlah skor/ skor maksimal) x 100

Skor maksimal = 16kriteria kualitatif hasil penilaian80 – 100          = sangat baik60 – 80            = baik40 – 60            = sedang20 – 40            = tidak baik≤ 19                 = sangat tidak baik