tanya dan jawa biokim kel morfologi bakteri.doc

5
BIOKIMIA FUNGSI MORFOLOGI DAN FISIOLOGI BAKTERI Pertanyaan dan Jawaban Disusun Oleh: Okky Helja Octora SR 21030112060112 Frida Krisma I 21030113060035 Tanthowi Hibatul Wafi 21030113060037 Kurnia Iqbal Aprilino 21030113060038 Farah Marda Y P 21030113060039 Zahra Aumy Pranita 21030113060040 Hariati Nur Khasanah 21030113060041 Muthia Anisa 21030113060042 PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA PROGRAM DIPLOMA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO

Upload: ifa-virdiyas

Post on 08-Dec-2015

229 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: tanya dan jawa biokim kel morfologi bakteri.doc

BIOKIMIA

FUNGSI MORFOLOGI DAN FISIOLOGI BAKTERI

Pertanyaan dan Jawaban

Disusun Oleh:

Okky Helja Octora SR 21030112060112

Frida Krisma I 21030113060035

Tanthowi Hibatul Wafi 21030113060037

Kurnia Iqbal Aprilino 21030113060038

Farah Marda Y P 21030113060039

Zahra Aumy Pranita 21030113060040

Hariati Nur Khasanah 21030113060041

Muthia Anisa 21030113060042

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA

PROGRAM DIPLOMA FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2014

Page 2: tanya dan jawa biokim kel morfologi bakteri.doc

Pertanyaan :

1. Jelaskan perbedaan Bakteri Heterotrof dan Autotrof.(Badril )

2. Peranan bakteri yang menguntungkan dan merugikan. (Poppy)

3. Mekanisme penyerapan energi pada bakteri. (Oka)

4. Sebutkan bentuk-bentuk bakteri dan beri contoh ! (ifa)

5. Contoh bakteri yang memerlukan oksigen. (Nesi)

6. Perbedaan anaerob fakultatif dan Anaerob aerotelan. (Belinda)

7. Jelaskan garam-garam organik. (firdaus)

8. Contoh-contoh bakteri untuk proses pangan. (Rizky Syabana)

9. Jelaskan kenapa bakteri ada yang beracun dapat digunakan pada pangan.(wira)

10. Apa yang dimaksut dengan Asimilasi sel.(Damar)

Jawab :

1. Bakteri Heterotrof adalah Bakteri yang hidup dengan memperoleh makanan berupa zat

organik dari lingkungannya karena tidak dapat menyusun sendiri zat organik yang

dibutuhkannya. Zat organik diperoleh dari sisa-sisa organisme lain. Sedngkan bakteri

Autotrof adalah Bakteri Autotrof adalah bakteri yang dapat menyusun zat makanan

sendiri dari zat anorganik yang ada.

2. Peranan kteri yang merugikan

Bakteri penyebab penyakit pada tumbuhan:

1. Xanthomonas oryzae = Menyerang pucuk batang padi

2. Xanthomonas campestris = Menyerang tanaman kubis

3. Pseudomonas solanacaerum = Penyakit layu pada famili terung-terungan

Bakteri penyebab penyakit pada hewan:

1. Brucella abortus = Brucellosis pada sapi

2. Streptococcus agalactia = Mastitis pada sapi

3. Bacillus anthracis = Antraks

Bakteri penyebab penyakit pada manusia:

1. Salmonella typhosa = Tifus

2. Shigella dysenteriae = Disentri basiler

3. Vibrio comma = Kolera

Page 3: tanya dan jawa biokim kel morfologi bakteri.doc

3. Mekanisme penyerapan energi pada bakteri menggunakan energi kimia yang

diperolehnya pada saat terjadi perombakan zat kimia dari molekul yang kompleks

menjadi molekul yang sederhana dengan melepaskan hidrogen. Contoh bakteri ini

adalah: Nitrosomonas. Nitrosomonas

4. Bentuk-bentuk Bakteri :

a. Coccus : Bakteri berbentuk bulat seperti bola. Variasinya :- Mikrococcus    : Jika kecil dan tunggal.- Diplococcus    : Jika berganda dua – dua.- Tetracoccus    : Bergandeng empat dan bujursangkar.- Sarcina   : Bergerombol membentuk kubus.- Staphylococcus    : Seperti anggur.- Streptococcus    : Seperti rantai.

b. Basilus : Bakteri berbentuk batang atau silinder. Variasinya :- Diplobasilus    : Bergandeng dua.- Streptobasilus    : Bergandeng seperti rantai.- Kokobasilus    : Batang yang pendek menyerupai coccus.

- Fusiformis    : Kedua ujung batang meruncingc. Spiril (Spirilum) : Bakteri berbentuk lengkung. Variasinya :

- Vibrio        : Bentuk koma, lengkungnya kecil dari setengah lingkaran.- Spiral        : Lengkungnya lebih dari setengah lingkaran- Spirokhaeta    : Spiral halus, elastis dan fleksibel, dapat bergerak dengan flagel.

5. Contoh bakteri:Bakteri aerob obligat: Nitrobacter dan Hydrogenomonas. Bakteri anaerob obligat: Misal: Clostridium tetani. Bakteri anaerob fakulatif: Misal: Escherichia coli, Salmonella thypose dan Shigella.

6. a. Bakteri anaerob fakulatif: yaitu bakteri yang dapat hidup dengan atau tanpa oksigen. Misal: Escherichia coli, Salmonella thypose dan Shigella.b. Bakteri aerotoleran : yaitu bakteri ini masih akan tetap hidup dalam suasana atau akan hidup dengan oksigen

7. Garam-garam organik yaitu garam Diperlukan untuk mempertahankan keadaan koloidal dan tekanan osmotik di dalam sel, untuk memelihara keseimbangan asam basa dan berfungsi sebagai bagian enzim atau sebagai aktivator reksi enzim.

8. Bakteri pada proses pangan :- Rhizopus oryzae : untuk tempe- Saccharomyces cerevisae: untuk roti- Lactobacillus bulgaricus : untuk yoghurt- Streptococcus termophillus : untuk keju

Page 4: tanya dan jawa biokim kel morfologi bakteri.doc

9. Pada pangan tidak menggunakan bakteri beracun. Biasanya pada pores pangan hanya digunakan bakteri-bakteri yang menguntungkan, namun bakteri beracun dapat tercampur pada proses pangan karena kebersihan saat pembuatan atau saat proses pembuatan.

10. Asimilasi adalah bagian dari proses metabolisme. Zat makanan (dipecah oleh proses pencernaan) dan zat diserap dari atmosfer dibawa ke sel-sel hewan oleh darah dan menanam sel dengan getahnya. Sel-sel kemudian membangun materi hidup baru dari zat ini. Asimilasi bisa juga diartikan sebagai Konversi nutrisi ke dalam bentuk yang bisa digunakan (misalnya cair atau padat) yang dimasukkan ke dalam jaringan dan organ setelah proses pencernaan.