status asmatikus anak

Upload: ratiya-primanita

Post on 03-Jun-2018

244 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    1/63

    LAPORAN KASUS

    STATUS ASMATIKUS DENGAN GIZI BURUK

    D i s u s u n o l e h : R a t i y a P r i m a n i t a

    P e m b i m b i n g : d r . H . R . S e t y a d i , S p . A

    Kepanitraan Klinik Ilmu Kesehatan Anak

    RSUD Kardinah, Tegal

    Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti

    Jakarta 2014

    1

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    2/63

    I d e n t i t a s P a s i e n

    2

    Nama : An. WNUmur : 10 tahun

    Jenis Kelamin : perempuan

    Agama : Islam

    Suku : JawaAlamat : Jl. Bawal RT 05 RW 03, Kel.

    Tegal Sari, Kec. Tegal Barat

    Masuk RS : 16 Juli 2014

    Keluar RS : 21 Juli 2014No. Rekam Medik : 543434

    Ruang : Wijaya Kusuma Atas

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    3/63

    I d e n t i t a s O r a n g T u a

    3

    Identitas Ayah Ibu

    Nama Tn. A Ny. E

    Umur 45 tahun 40 tahun

    Pekerjan Pegawai Swasta Ibu Rumah Tangga

    Penghasilan 2.000.000/bulan -

    Pendidikan STM SMP

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    4/63

    Anamnesis

    Anamnesis dilakukan secaraalloanamnesis dengan ibu pasien, diRuang Wijaya Kusuma Atas RSUKardinah Tegal, pada tanggal 17 Julipukul 10.30 WIB.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    5/63

    A n a m n e s i s

    5

    Sesak NapasKeluhanUtama

    BatukKeluhan

    Tambahan

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    6/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Penyakit Sekarang

    6

    Pasien datang diantar oleh ibunya ke IGD RSUD Kardinah

    Tegal dengan keluhan sesak napas sejak 3 hari SMRS.

    Sesak napas semakin memberat sehingga dilakukan

    nebulizer 1x di rumah dengan menggunakan salbutamol.Setelah di uap, sesak tidak ada perbaikan kemudian

    pasien dilarikan ke IGD (dinebulizer 1x).

    Setelah di IGD, pasien dianjurkan untuk di rawat inap

    namun keluarga menolak.2 hari SMRS, sesak terjadi kembali dan dilakukan nebulizer

    2x di rumah.

    Sesak tidak berkurang dan pasien dilarikan ke IGD (1x

    dinebu) .

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    7/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Penyakit Sekarang

    7

    Ibu pasien juga mengeluhkan bahwa pasien batuk sejak 3

    hari SMRS.

    Batuk berdahak putih dan sulit dikeluarkan.

    Pasien menjadi bersin-bersin.

    Tidak diketahui apa penyebab dari bersin-bersin tersebut.

    Sebelum sesak, pasien tidak sedang melakukan aktivitas

    berat, tidak sedang bermain dan tidak sedang sekolah,

    namun sedang beristirahat pada waktu luang di rumah.

    Demam disangkal.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    8/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Penyakit Dahulu

    8

    Pasien sudah didiagnosis oleh dokter menderita penyakit

    asma sejak TK.

    Sesak semakin berat sejak 8 bulan terakhir, sehingga ibu

    membelikan alat nebulizer untuk di rumah.

    1 bulan lalu, sesak kambuh 1-2 kali. Bulan ini sesak sudah

    kambuh 4 kali dan semakin sulit mengalami perbaikan.

    Sejak 1 minggu terakhir, sesak hampir dirasakan setiap

    malam meskipun tidak begitu berat.

    Sesak lebih sering timbul di malam hari.Dulu sesak hanya timbul bila pasien kelelahan atau

    setelah mengerjakan ujian, namun akhir-akhir ini sesak

    sering timbul dimalam hari saat sedang tidur.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    9/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Penyakit Dahulu

    9

    Sesak mengganggu tidur pasien.

    Sesak timbul tidak dipengaruhi oleh aktivitas, debu, suhu

    udara atau makanan.

    Sesak kadang timbul bila keinginan pasien tidak dipenuhi

    oleh orang tua.

    Selama ini bila sesak timbul, ibu memberikan Salbutamol

    dengan menggunakan nebulizer.

    Bila sesak tidak berkurang, ibu kemudian memberikan

    salbutamol tablet 2 x 1 tablet.Riwayat alergi obat dan makanan disangkal.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    10/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Penyakit Keluarga

    10

    Ibu pasien mengaku bahwa nenek pasien menderita asma.Riwayat alergi dalam keluarga disangkal.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    11/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Sosial Ekonomi

    11

    Ayah bekerja sebagai karyawan swasta denganpenghasilan kurang lebih Rp.2.000.000 perbulan. Ibu

    sebagai ibu rumah tangga. Ibu pasien merasa penghasilan

    ayah cukup untuk membiayai keluarganya.

    Kesan : riwayat sosial ekonomi cukup

    i

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    12/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Lingkungan dan Perumahan

    12

    Pasien tinggal di rumah orang tua. Pasien tinggal di rumahtersebut bersama dengan kakak, ibu dan ayah. Rumah

    berlantai 2 dan lamar pasien berada di lantai 2. Rumah jauh

    dari jalan raya. Rumah berukuran 8 x 10 m, beratap

    genteng, dinding tembok, lantai menggunakan keramik,

    dengan 2 kamar tidur yang berjendela, 1 ruang tamu, ruang

    makan dan dapur yang bersatu. Penerangan dengan listrik.

    Terdapat 2 buah jendela di masing-masing ruangan, selalu

    dibuka setiap pagi sehingga ventilasi udara dan cahaya

    matahari dapat masuk. Kamar mandi ada 1 di dalamrumah, tidak terlalu jauh dengan septic tank ( 6 meter).

    Sumber air berasal dari sumur dan PAM. Ibu selalu

    mengganti sprei kamar pasien 3 hari sekali dan mencuci

    kipas angin setiap minggu. Tidak ada tirai di kamar nada.Kesan : rumah dan sanitasi lingkungan baik

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    13/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Antenatal Care

    13

    Rutin memeriksakan kehamilannya setiap bulan ke dokter

    spesialis kandungan.

    Mendapat suntik imunisasi 1x dan imunisasi tidak

    dilakukan karena ibu kerepotan sedang sibuk.Selama masa kehamilannya selalu dikatakan sehat.

    Riwayat trauma dan perdarahan disangkal.

    Kesan: riwayat pemeliharaan antenatal baik.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    14/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Persalinan

    14

    Tempat kelahiran : Rumah Bidan

    Penolong persalinan : Bidan

    Cara persalinan : SpontanMasa gestasi : 36 minggu

    HPHT : Ibu lupa

    Taksiran partus : Lupa

    Tanggal kelahiran : 1 Desember 2003

    Air ketuban : Lupa

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    15/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Persalinan

    15

    Berat badan lahir : 3100 gram

    Panjang badan lahir : Ibu lupa

    Lingkar kepala : Ibu lupaLangsung menangis : langsung

    menangis

    Nilai APGAR : ibu tidak tahu

    Kelainan bawaan : -

    Kesan : riwayat kelahiran baik

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    16/63

    A n a m n e s i s

    Corak Reproduksi Ibu

    16

    Ibu G4P3A1, anak pertama berjenis kelamin perempuanlahir spontan. Anak kedua berjenis kelamin perempuan dan

    lahir spontan. Anak ketiga digugurkan pada usia kehamilan

    7 bulan karena hidrocephalus.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    17/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Imunisasi

    17

    Kesan: Imun isasi sudah lengkap

    diber ikan

    VAKSIN DASAR (umur) ULANGAN (umur)

    BCG 0 bulan - - - - -

    DPT/ DT 2 bulan 4 bulan 6 bulan - - -

    POLIO 2 bulan 4 bulan 6 bulan - - -

    CAMPAK - - 9 bulan - - -

    HEPATITIS B 0 bulan 1 bulan 6 bulan - - -

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    18/63

    Riwayat Tumbuh Kembang

    RiwayatTumbuh

    Kembang

    PerkembanganPertumbuhan

    18

    Pertumbuhan

    Berat badan lahir 3,1 gram.Panjang badan lahir ibu lupa.

    Berat badan sekarang 20kg.

    Tinggi badan 136 cm

    Perkembangan

    Senyum : ibu lupa

    Tengkurap : 4 bulan

    Duduk : 6 bulan

    Gigi keluar : 6 bulan

    Merangkak : 8 bulan

    Berdiri : 10bulan

    Berjalan : 11 bulan Berlari : 1 tahun

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    19/63

    A n a m n e s i s

    Riwayat Keluarga dan Silsilah keluarga

    19

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    20/63

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    20

    Tampak sesak

    Retraksi (-)

    Kesadaran : Compos mentis

    Keadaa

    n Umum Tekanan darah : 110/60

    Nadi : 118 x/menit, regular

    Pernapasan : 28 x/menit, regular. Suhu : 36,5 0C

    TandaVital

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    21/63

    21

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    Mesocephali, rambut hitam terdistribusi merata,tidak mudah dicabut, kulit kepala tidak adakelainan.Kepala

    Mata cekung (-/-),

    palpebra oedem (-/-),

    sklera ikterik (-/-),

    konjungtiva anemis (-/-)Mata

    Nafas cuping hidung (-/-),

    bentuk normal,

    sekret (-/-),

    septum deviasi (-)Hidung

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    22/63

    22

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    Normotia, discharge (-/-)Telinga

    Sianosis (-), stomatitis (-),bibir kering (-)Mulut

    Tidak ada pembesaranKelenjar Getah Bening (KGB)Leher

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    23/63

    23

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    Inspeksi : simetris dalam keadaan statismaupun dinamis, Retraksi (-)

    Palpasi : stem fremitus tidak dilakukan.

    Perkusi : pemeriksaan tidak dilakukan

    Auskultasi : Suara napas vesikuler (+/+),ronkhi (-/-), wheezing (+/+)

    Paru

    Inspeksi : pulsasi ictus cordis tidak tampak

    Palpasi : ictus cordis tidak teraba Perkusi : pemeriksaan tidak dilakukan

    Auskultasi : bunyi jantung I-II regular, murmur (-),gallop (-)

    Jantung

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    24/63

    24

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    Inspeksi :Cembung, warna kulit sawo matang,venektasi (-)

    Auskultasi :bising usus (+)

    Palpasi :supel, hepar tidak teraba, lientidak teraba.

    Perkusi :timpani

    Abdomen

    Tidak dilakukanpemeriksaanGenitalia

    Keempat anggota geraklengkap semua

    AnggotaGerak

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    25/63

    Ekstremitasl Keempat ekstremitas lengkap,simetris

    25

    P e m e r i k s a a n F i s i k

    Superior Inferior

    Deformitas - /- - /-

    Akral dingin - /- -/-

    Akral sianosis - /- - /-

    Ikterik - /- - /-

    CRT < 2 detik

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    26/63

    26

    P e m e r i k s a a n

    K h u s u s

    Data antropometri: Bayi laki-laki usia : 10 hari bulan

    Berat badan : 20 kg

    Panjang badan : 136 cm

    Pertumbuhan fisik anak laki-laki menurut persentil CDC 2000:

    BB/U = 20/36 x 100% = 58,8 % (BB kurang menurut umur)

    PB/U = 136/136 x 100% = 100 % (tinggi badan menurut umur

    normal)

    BB/PB = 20/32 x 100% = 62,5% (Gizi baik buruk)

    Kesan : Berat badan kurang, tinggi badan normal, dan status Giziburuk.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    27/63

    Daftar Masalah

    SesakNapas

    Batuk

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    28/63

    Pem

    eriksaan

    Laboratorium

    16Juli2014

    Jenis

    Pemeriksaan

    Hasil Rujukan Interpretasi

    Leukosit 10.9 5.0-13.0 103/l Normal

    Eritrosit 4.7 4.0-5.2 106/l Normal

    Hemoglobin 14.1 14.923.7 g/dL Normal

    Hematokrit 39.6 47 - 75 % Normal

    Index Eritrosit:

    MCV 83.5 7696 U Normal

    MCH 29.7 2731 Pcg Normal

    MCHC 35.6 33.037.0 g/dL Normal

    Trombosit 375 150400 103/l Normal

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    29/63

    Pem

    eriksaan

    Laboratorium

    16Juli2014

    Jenis

    Pemeriksaan

    Hasil Rujukan Interpretasi

    Netrofil 93.2 50-70 % Meningkat

    Limfosit 4.8 25-40% Menurun

    Monosit 1.3 2-8% Menurun

    Eosinofil 1 2-4% Menurun

    Basofil 0.2 0-1% Normal

    LED 1 jam 17 0-20 mm/jam Normal

    LED 2 jam 39 0-35 mm/jam Meningkat

    CRP POS 48 Negatif Meningkat

    P e m e r i k s a a n

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    30/63

    Laboratorium

    Darah Rutin CRP Ulang

    Kultur sputum

    Radiologi

    Rontgen Thorak AP - Lateral

    Faal Parus

    Pemeriksaan Spirometri

    30

    P e m e r i k s a a n

    P e n u n j a n g A n j u r a n

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    31/63

    Diagnosis Banding

    Status AsmatikusBronkiolitis

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    32/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    33/63

    Diagnosis Kerja

    Status Asmatikus dengan GiziBuruk

    T a t a l a k s a n a d i I G D

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    34/63

    NonMedikamentosa

    Oksigen sungkup 5 lt/menit

    Medikamentosa

    VFD 2 jalur: Jalur 1 KAEN 3A, Jalur 2 D5%

    Bolus Aminophillin 6 mg/kgBB diencerkan dengan D5% Inj. 120 mg di IGD

    Drip Aminophillin 0,5 mg/kgBB/jam dalam Dekstrosa5%/jam

    Inj. Metil Prednisolon 4x62,5 mg

    Rencana

    Observasi

    Nebul di ruangan

    Pemeriksaan laboratorium darah rutin dan CRP

    34

    T a t a l a k s a n a d i I G D

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    35/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    36/63

    Edukasi

    Jaga kebersihan rumah, khususnya kamar pasien

    Tidak menggunakan perabot rumah tangga yang

    mudah berdebu, seperti karpet, sofa berbulu. Tidak memelihara hewan peliharaan.

    Temukan faktor pencetus kwmudian hindari

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    37/63

    PROGNOSIS

    Ad vitam: dubia ad bonam

    Ad fungtionam: dubia adbonam

    Ad sanationam: dubia admalam

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    38/63

    PERJALANAN PENYAKIT

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    39/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    40/63

    PERJAL

    ANANPENYAKI

    T

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    41/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    42/63

    ANALISA KASUS

    Status asmatikus

    Anamnesis

    Sesak napas sejak 3 hari SMRS yang semakin

    memberat

    Sesak napas yang tidak mengalami perbaikandengan 3 kali nebulisasi

    Sesak lebih sering timbul di malam hari

    Batuk

    Terdengar bunyi mengi oleh keluarga pasien

    Riwayat asma sejak TK

    Riwayat Asma dalam keluarga

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    43/63

    ANALISA KASUS

    Pemeriksaan Fisik Keadaan umum saat di IGD tampak retraksi (+)

    Pada pemeriksaan tanda vital di IGD terdapat takikardi

    dan takipnoe.

    Pada pemeriksaan thorak didapatkan wheezing (+/+)pada kedua paru

    S S S

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    44/63

    ANALISA KASUS

    Gizi Buruk

    Pemeriksaan Fisik

    Didapatkan kesan gizi buruk pada pasien ini

    berdasarkan kurva CDC tahun 2000

    S t a t u s A s m a t i k u s

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    45/63

    S t a t u s A s m a t i k u s

    Definisi

    45

    Status asmatikus merupakan suatu eksasebasi akut dari

    asma yang tidak berespons terhadap pengobatan awaldengan bronkodilator.

    Status asmatikus bervariasi dari yang ringan sampai ke

    yang berat, yaitu bronkospasme, inflamasi salur

    pernafasan,dan sumbatan oleh mukus yang menyebabkangangguan pernafasan; retensikarbon dioksida; hipoksemia;

    dan gagal nafas.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    46/63

    Epidemiologi

    46

    Patogenesis Asma

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    47/63

    atoge es s s a

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    48/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    49/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    50/63

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    51/63

    T a t a l a k s a n a

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    52/63

    T a t a l a k s a n a

    Steroid IV diberikan bolus, tiap 6-8 jam

    Dosis steroid iv 0,5-1 mg/kgBB/hari

    Atasi dehidrasi dan asidosis dengan pemberian cairan dan koreksiasidosis

    Bila pasien menunjukan gejala dan ancaman henti napas,harus rawat ruang rawat intensif

    Pasang jalur parenteral dan Foto Thorak

    Oksigen 2-4 L/menit sejak awal saat nebulasi

    52

    T a t a l a k s a n a

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    53/63

    T a t a l a k s a n a

    Jika perbaikan, steroid dan aminofilin diberikan peroral

    Pemberian Aminofilin

    Bila pasien menunjukan gejala dan ancaman henti napas,harus rawat ruang rawat intensif

    Jika dengan 4-6 kali pemberian ada perbaikan klinis,

    Jarak pemberian diperlebar jadi 4-6 jam

    Nebulisasi -agonis + antikolinergik dengan Oksigen

    dilanjutkan tiap 1-2 jam

    53

    T a t a l a k s a n a

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    54/63

    T a t a l a k s a n a

    Steroid oral dilanjutkan hingga pasien kontrol dalam 24-48jam untuk dievaluasi

    Pasien dapat dipulangkan dengan dibekali obat -agonis(hirup atau oral) diberikan setiap 4-6 jam selama 24-48 jam

    Jika dalam 24 jam pasien stabil

    54

    b i i f i l i

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    55/63

    K e t e n t u a n P e m b e r i a n A m i n o f i l i n

    55

    Jika belum pernah mendapat aminofilin

    sebelumnya, dosis awal 6-8 mg/kgBB dilarutkandalam D5% sebanyak 20 ml, diberikan dalam 20-30 menit

    Jika pasien telah mendapat Aminofilin (

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    56/63

    disesuaikan dengan Usia

    56

    Umur Alat inhalasi

    8 tahun Nebuliser MDI (metered dose inhaler) Alat hirupan bubuk

    Autohaler

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    57/63

    Kwashiorkor Vs. Marasmus

    Kwashiorkor MarasmusMalnutrisi Protein Karbohidrat

    Edema Ada Tidak ada

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    58/63

    Kwashiorkor Vs. Marasmus

    (Patologi)

    Kwashiorkor

    Kekuranganprotein dlm diet

    Kekurangan asamamino dlm serum

    Kurangnyapembentukan

    albumin di hepar

    Edema

    Marasmus

    Kekurangan asupankarbohidrat

    Atrofi ototdanmenghilangnya

    lemakdi bawah kulit

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    59/63

    Kwashiorkor Vs. Marasmus

    (Patologi)Kwashiorkor

    Perlemakan hepar

    Gangguan transport lemakdari hepar ke depot

    Gangguan pembentukanlipoprotein

    Marasmus

    Masihditemukan

    asam amino

    Hepar masihdptmembentuk

    cukup albumin

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    60/63

    Marasmus

    (Gejala)

    Pertumbuhan kurang / berhenti

    Bila penderita terdapat diare, akan terlihat bercak

    hijau tua yang terdiri dari lendir dan sedikit tinja

    Jaringan lemak di bawah kulit akan hilangkulit

    kehilangan turgornya dan keriput.

    Wajah penderita seperti wajah seorang tua.

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    61/63

    Kwashiorkor Vs. Marasmus

    (Gejala)Kwashiorkor

    Rambut penderita mudah dicabut,

    tampak kusam, kering, jarang, dan

    berubah warna menjadi putih.

    Ditemukan crazy pavement

    dermatosis

    Pembesaran hepar. Biasanya

    terjadi perlemakan hebat. Kadar albumin dalam serum

    rendah.

    Marasmus

    Vena superficialis tampak lebih

    jelas

    Ubun-ubun besar cekung

    Tulang pipi dan dagu terlihat

    menonjol

    Mata tampak besar dan tajam.

    Keadaan permulaan biasanya tidak

    ditemukan kelainan biokimia,

    keadaan lanjut akan didapatkan

    kadar albumin rendah.

    P t l k

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    62/63

    Penatalaksanaan

    No FASE STABILISASI TRANSISI REHABILITASI

    Hari ke 1-2

    Hari ke 2-7 Minggu ke-2 Minggu ke 3-7

    1 Hipoglikemia

    2 Hipotermia

    3 Dehidrasi

    4 Elektrolit5 Infeksi

    6 MulaiPemberian

    Makanan

    7 Tumbuh kejar

    (MeningkatkanPemberian

    Makanan)

    8 Mikronutrien Tanpa Fe dengan Fe

    9 Stimulasi

    10 Tindak lanjut

  • 8/12/2019 Status Asmatikus Anak

    63/63

    T E R I M A K A S I H63