program kerja bidang sarpras 1011

5
KATA PENGANTAR Alhamdulillah, dengan mengucap rasa syukur kehadirat Allah SWT. berkat rahmat dan hidayah-NYA kami dapat membuat program kerja wakil kepala urusan sarana prasarana MTs Negeri Buaran – Pekalongan Tahun pelajaran 2010 - 2011. Program kerja ini merupakan kelanjutan dan pembaharuan dari program sebelumnya, dengan harapan program ini dapat memenuhi dan melengkapi kebutuhan lembaga pendidikan di MTs N Buaran – Pekalongan sehingga dapat meningkatkan mutu belajar mengajar di MTs N Buaran – Pekalongan. Program kerja ini tidak akan berjalan tanpa adanya kerjasama, dukungan dan bantuan dari semua pihak, baik dari civitas akademika di madrasah maupun komite sekolah, untuk itu kami menyampaikan banyak terima kasih atas segala dukungan yang diberikan pada kami dan semoga program ini dapat berjalan sesuai dengan rencana. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan program ini masih banyak kekurangan dan kendala yang akan dihadapi, untuk itu kami sangat mengharap masukan, kritik dan saran yang konstruktif untuk tercapainya program ini. Program Kerja Bidang Sarpras 1011 1

Upload: inun-fitriyani

Post on 04-Jul-2015

3.074 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Draf program kerja sekolah bidang sarana prasarana MTsN Buaran Pekalongan tahun 2011

TRANSCRIPT

Page 1: Program Kerja Bidang Sarpras 1011

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, dengan mengucap rasa syukur kehadirat Allah SWT.

berkat rahmat dan hidayah-NYA kami dapat membuat program kerja wakil kepala

urusan sarana prasarana MTs Negeri Buaran – Pekalongan Tahun pelajaran 2010 -

2011.

Program kerja ini merupakan kelanjutan dan pembaharuan dari program

sebelumnya, dengan harapan program ini dapat memenuhi dan melengkapi

kebutuhan lembaga pendidikan di MTs N Buaran – Pekalongan sehingga dapat

meningkatkan mutu belajar mengajar di MTs N Buaran – Pekalongan.

Program kerja ini tidak akan berjalan tanpa adanya kerjasama, dukungan

dan bantuan dari semua pihak, baik dari civitas akademika di madrasah maupun

komite sekolah, untuk itu kami menyampaikan banyak terima kasih atas segala

dukungan yang diberikan pada kami dan semoga program ini dapat berjalan sesuai

dengan rencana.

Kami menyadari bahwa dalam penyusunan program ini masih banyak

kekurangan dan kendala yang akan dihadapi, untuk itu kami sangat mengharap

masukan, kritik dan saran yang konstruktif untuk tercapainya program ini.

Pekalongan, Juli 2010

Wakil Kepala,

Inun Fitriyani, S.Pd. M.SiNIP. 197610172005012003

Program Kerja Bidang Sarpras 1011 1

Page 2: Program Kerja Bidang Sarpras 1011

PROGRAM KERJA

PENGEMBANGAN SARANA DAN PRASARANA

A. Program Kerja

Untuk pengembangan pendidikan dan meningkatnya kualitas pendidikan

di MTsN Buaran–Pekalongan, kami telah merumuskan program kerja

pengembangan sarana dan prasarana tahun pelajaran 2010 - 2011 sebagai berikut:

1. Pembangunan Sarana Fisik

a. Bangunan

1) Pengadaan gudang administrasi dan barang

2) Pengadaan ruang multimedia

3) Pengadaan lapangan basket

4) Pengurugan lapangan upacara

5) Pengatapan parkir siswa selatan

6) Pengatapan jalan penghubung antar kelas

b. Mebelair

1) Penambahan meja kursi guru/pegawai

2) Pengadaan almari arsip ruang BP

3) Penggantian meja kursi penjaga / satpam

4) Penambahan meja komputer

5) Pengadaan almari dokumen di ruang guru

c. Elektronika dan Listrik

1) Penambahan range area internet

2) Pemasangan KWH meter

3) Pengadaan AC di ruang Komputer dan Kelas unggulan

4) Pengadaan jas mike

5) Pengadaan media pembelajaran elektronik

6) Penambahan audio visual

7) Penambahan komputer di Ruang Guru, TU dan BP

Program Kerja Bidang Sarpras 1011 2

Page 3: Program Kerja Bidang Sarpras 1011

8) Penambahan LCD Proyektor

9) Penambahan Printer

10)Pemasangan kipas angin di kelas unggulan

d. Olah Raga dan Seni

1) Penambahan alat-alat olah raga

2) Penambahan alat-alat kesenian

3) Pengadaan kostum untuk kesenian

2. Rehabilitasi Sarana Fisik

a. Bangunan

1) Perbaikan dan renovasi kamar mandi atau WC siswa

2) Perbaikan pintu gerbang pintu madrasah

3) Perbaikan pintu / kusen jendela ruang kantor, perpustakaan,

laboratorium & kelas

4) Perbaikan atap / genteng ruang kantor, perpustakaan, laboratorium

& kelas

5) Pengecatan dinding ruang kantor, perpustakaan, laboratorium &

kelas

6) Pengecetan tembok pagar luar sekolah

7) Perbaikan dan penggantian atap ruang kelas, laboratorium,

perpustakaan, ruang kepala madrasah, ruang guru dan ruang TU.

b. Mebelair

1) Perbaikan papan tulis kelas

2) Perbaikan meja kursi siswa

3) Perbaikan meja kursi guru atau pegawai

4) Perbaikan papan data ruang kantor / kepala

5) Perbaikan papan pengumuman

6) Perbaikan papan jadwal pelajaran

7) Perbaikan almari data BP

Program Kerja Bidang Sarpras 1011 3

Page 4: Program Kerja Bidang Sarpras 1011

c. Elelektronik dan Listrik

1) Penggantian alat – alat listrik yang rusak

2) Penggantian alat – alat saluran air

3) Perbaikan perangkat komputer

4) Perbaikan perangkat sound system

d. Olahraga dan Seni

1) Perbaikan alat – alat olah raga

2) Perbaikan alat – alat kesenian

e. Sanitasi Lingkungan

1) Penambahan alat – alat kebersihan ruangan dan halaman

2) Penggantian alat – alat kebersihan ruangan dan halaman

3. Pemeliharaan Sarana

a. Kebersihan ruangan kantor kepala, ruang guru, perpustakaan,

laboratorium, kelas, musholla, dan halaman

b. Kebersihan kamar mandi / WC

c. Kebersihan interior ruang kantor kepala, ruang guru, perpustakaan,

laboratorium & kelas

Program Kerja Bidang Sarpras 1011 4