pertemuan 13 -14 pb

21
Pertemuan ke 13 KeWIRAUSAHAan Siti Musfiqoh Mata Kuliah Pengantar Bisnis Program Studi Ekonomi Syariah Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya Entrepreneurship life skill in the classroom

Upload: satrio-budi

Post on 11-Dec-2015

236 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

hg

TRANSCRIPT

Page 1: Pertemuan 13 -14 PB

Pertemuan ke 13

KeWIRAUSAHAan

Siti Musfiqoh

Mata Kuliah Pengantar BisnisProgram Studi Ekonomi Syariah

Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Entrepreneurship life skill in the classroom

Page 2: Pertemuan 13 -14 PB

Bacalah dengan seksama

Pengantar (5’)

MOTIVASI ?

Blue

Green Yellow

BlackRedwhite

Page 3: Pertemuan 13 -14 PB

Makna Kewirausahaan

Wira + Usaha(wira= pahlawan, laki-laki, sifat jantan,

berani; maka perwira atau kewiraan berarti kepahlawanan dan kemiliteran)

Wirausahawan: orang yang memiliki kemampuan melihat dan membaca

peluang usaha, kemudian menciptakan sebuah organisasi baru

atau mengolah bahan baku baru untuk memanfaatkan peluang tersebut.

Kamus Besar Bahasa Indonesia, hal, 1012

Penguatan (20’)

Page 4: Pertemuan 13 -14 PB
Page 5: Pertemuan 13 -14 PB

Motivasi Dalam Berwirausaha

Kekurangan, kesulitan dan kemiskinan bukan merupakan belenggu dan halangan untuk sukses, tetapi merupakan bara api motivasi yang dapat menciptakan keajaiban dan kesuksesan yang luar biasa.

(Mario Teguh).

Page 6: Pertemuan 13 -14 PB

A. Jalur Menjadi Wirausahawan Tangguh :1. Lahir2. Lingkungan3. Terpaksa, Kepepet, Bonek4. Coba-coba dan Kebutuhan5. Keturunan dan Keluarga6. Cita-cita dan Keinginan7. Hobi dan Keterampilan

Semua Bisa Menjadi Wirausahawan Sukses

Kegiatan Inti (80’)

Page 7: Pertemuan 13 -14 PB

Motivasi merupakan dorongan-dorongan dalam diri manusia yang menyebabkan ia berbuat sesuatu yang menimbulkan tingkah laku.

Teori Motivasi

4. Ciri Orang yang Mempunyai Motivasi

Page 8: Pertemuan 13 -14 PB

Kerja keras dimiliki oleh seorang wirausahawan, unsur disiplin memainkan peranan penting, sebab bagaimana orang mau bekerja keras jika disiplin tidak ada. Dia harus mengatur waktu sesuai irama kehidupan. Ada satu lagi elemen penting dalam keberhasilan kerja keras yaitu berserah diri kepada Allah SWT dengan selalu berdoa kepada-Nya. Insya Allah Sukses.

1. Pekerja Keras ( Hard Worker )

Page 9: Pertemuan 13 -14 PB

2. Tidak Pernah Menyerah( Never Surrender )

Seorang Wirausahawan tidak pernah

menyerah dalam menghadapi tantangan dan

masalah. Kegagalan yang dialaminya

dijadikan koreksi dan evaluasi untuk

perbaikan di masa yang akan datang untuk

bangkit dan bangkit lagi.

Page 10: Pertemuan 13 -14 PB

3. Memiliki Semangat (Spirit)

Seorang Wirausahawan harus tetap

memiliki semangat yang tinggi untuk

meraih dan mencapai tujuan. Masalah

dan tantangan yang dihadapi dijadikan

obat untuk menjadi lebih baik dan lebih

mampu lagi.

Page 11: Pertemuan 13 -14 PB

4. Memiliki Komitmen (Comitted)

Komitmen yang tinggi sangat diperlukan

dalam meraih kesuksesan. Komitmen

terhadap pekerjaan yang digeluti terus,

digelutinya sampai menghasilkan sesuatu

yang bernilai baik bagi dirinya terutama

bagi orang lain.

Page 12: Pertemuan 13 -14 PB

Semua Bisa Menjadi Wirausahawan Sukses

Syarat :

1. Yakin hidup di dunia untuk akhirat2. Harus berani bertanggung jawab atas apa yang dilakukannya 3. Harus mempunyai keberanian memulai, walaupun dari nol.4. Berfikir TANTANGAN dulu, bukan UNTUNGnya5. Musuh utama adalah DIRI KITA SENDIRI6. Melihat PELUANG langsung ACTION7. Berfikir simple (sederhana), dengan selalu mengatakan AKU

BISA8. Hanya INI YANG HARUS AKU LAKUKAN9. Berfikir dan berani tampil beda dan unik. (ATM)

Page 13: Pertemuan 13 -14 PB

1. Banyak bergaul dan belajar dengan ORANG YANG

SUKSES BERWIRAUSAHA

2. Berfikir RASIONAL dan JANGKA PANJANG, jangan

dilihat kondisi sekarang, lihatlah 5, 10, 20 & 30

tahun kedepan. Bagaimana hasilnya…….

3. KESEMPATAN di Indonesia menjadi Wirausaha jauh

lebih MUDAH & TERBUKA dibandingkan Negara lain

4. JANGAN TAKUT GAGAL jadi wirausaha karena anda

masih BELUM ADA BEBAN HIDUP.

MOTIVASI

Page 14: Pertemuan 13 -14 PB

Pola Pikir Wirausahawan4 Sifat dan 7 Karakter

4 {empat} sifat wirausaha yang harus dimiliki adalah 1. jujur {الصدق}, 2. dapat dipercaya ,{األمانة}

3. mempunyai kemampuan berkomunikasi .{الفطانة} Cerdas dan Kreatif .4 ,{التبليغ}

7 (tujuh) karakter yang menghantarkan wirausaha menuju pada kesuksesan abadi adalah:

1) visioner, 2) focus, 3) produktif, 4) peduli, 5) kredibel, 6) professional, 7) komitmen.

Page 15: Pertemuan 13 -14 PB

Motto Wirausaha

“ Kalo berani jangan takut-takut,

Kalo takut jangan berani-berani “

Page 16: Pertemuan 13 -14 PB

5 AS Kunci Sukses

taat azAS kerja

cerdAS kerja kerAS

kerja tangkAS

kerja tuntAS

Page 17: Pertemuan 13 -14 PB

dari DUIT untuk mendapatkan DUIT D= Doa , memohon kepada Allah SWT. adalah bagian penting yang telah dijanjikanNya, hanya kepadaNya

keberhasilan dapat terwujud. U=Usaha, seluruh rangkaian kegiatan manusia di muka bumi ini, mulai dari tidur hingga tidur kembali dicatat

sebagai ibadah. Dari itulah, usaha dalam melakukan aktifitas menjadi tugas utama manusia. Dalam melaksanakan aktifitas harus sungguh-sungguh, kukuh pendirian dan hati yang selalu lapang selalu disertahi dengan 4 (empat) sifat dan 7 (tujuh) karakter wirausaha.

I= Ikhlas, dalam makna seluruh rangkaian kegiatan kita harus bersandar pada Allah SWT. bukan karena apapun dan siapapun.

T=Tawakkal, akhir dari proses perencanaan adalah pasrah pada Allah SWT. perencanaan yang baik disertahi dengan pelaksanaan yang baik pula dapat dipastikan hasilnya juga baik, namun prinsip ini tidak selamanya sesuai ketika dihadapkan pada kondisi di luar prediksi manusia. Pada saat inilah manusia harus berserah diri pada Allah SWT., karena pastilah ada hikmah di balik semua yang telah dilaksanakan.

D=Doa, doa setelah melaksanakan aktifitas merupakan respon syukur kepada Allah SWT. Syukur ini adalah ungkapan rasa terima kasih atas nikmat yang telah diberikan. Sebagaimana nabi Sulaiman as. ketika telah mendapatkan kenikmatan dari Allah SWT. berupa keistimewaan mendengar suara pasukan semut. Doa ini diabadikan dalam al-Quran sebagai bahan renungan manusia yang telah sukses agar selalu bersyukur dan ingat kepada jasa orang tua. Orang tua yang telah menghantarkan putra-putrinya meniti jalan kehidupan.

U= Uang, uang yang telah diperoleh dari hasil usaha ini harus disisihkan untuk zakat, infaq dan shodaqoh. Dengan infaq dan shodaqoh dapat menumbuh kembangkan minimal 700x dari yang dikeluarkan. Pengembalian minimal 700x dari yang dikeluarkan untuk infaq dan shodaqoh ini dalam surat al-Baqoroh ayat 261.

I= Inovasi, merupakan cirri utama dari kewirausahaan. Inovasi bagian dari introspeksi terhadap aktifitas yang telah dilaksanakan. Aktifitas yang berkelanjutan harus selalu dievaluasi guna memperbaiki dan memberikan inovasi.

T= Terus Berkarya, sukses bukan hanya berarti selesainya aktifitas dengan hasil yang berlimpah, atau telah meraih juara, tetapi sukses adalah melakukan aktifitas sempurna secara terus-menerus disertahi dengan kebaikan-kebaikan yang bertambah dalam setiap tahapannya.

Page 18: Pertemuan 13 -14 PB

Penutup (5’)

adalah Suri Tauladan dalam kehidupan kita…..untuk mencapai dua kebahagiaan dunia dan

akhirat

Ayoo... Mengubah Potensi diri kita

menjadi Prestasi

محّم=د وسلم عليه الله صلى

Page 19: Pertemuan 13 -14 PB

Sekian

Semoga sukses

dan

Salam Entrepreneur

Page 20: Pertemuan 13 -14 PB
Page 21: Pertemuan 13 -14 PB

Siti Musfiqoh

Surabaya, 13 Agustus 1976 Jl Arif Rahman hakimKeputih 09 Surabaya

Dosen Ekonomi Syariah IAIN Wakil Ketua Koperasi al-Kautsar IAIN SA Sekretaris YAPITA Manager Siwa Sukara Entrepreneuship

Surabaya Penulis Buku إلبتداء 3 2 1العربية

Buku LKSNB Kewirausahaan Teori Dan Praktik Ketua Cabang Fatayat NU kota Surabaya