obat anti tuberkulosis dan makrolida

20
OBAT ANTI TUBERKULOSIS & MAKROLIDA Kelompok necel Fakultas Kedokteran Universitas Mulawarman

Upload: necel

Post on 10-Jun-2015

3.180 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

OBAT ANTI

TUBERKULOSIS

&

MAKROLIDA

Kelompoknecel

Fakultas KedokteranUniversitas Mulawarman

Page 2: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

BAB I

PENDAHULUAN

Page 3: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

TBC penyakit infeksi kuman tahan

asam Mycobacterium tuberculosis

Pengobatan penyakit TBC masih merupakan permasalahan dan tantangan

dalam bidang kemoterapi

Faktor penyulit:

Daya tahan host

Daya bakterisid obat rendah

Resistensi bakteri

Efek samping obat

AIDS

Page 4: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Makrolid adalah golongan antibiotic dengan suatu struktur makrosiklik lakton

Eritromisin merupakan obat pertama yang digunakan di klinik baik sebagai obat pilihan dan sebagai obat alternative terhadap penicillin pada individu yang alergi terhadap antibiotic β-laktam

Lainnya: klaritromicin, azitromicin, diritromicin

Page 5: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Bab ii

tinjauan pustaka

Page 6: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Oat obat lini pertama (RHZES)

obat lini kedua (fluorokuinolon,

sikloserin, etionamid, amikasin, kanamisin,

kapreomisin, dan paraaminosalisilat)

Makrolida : mempunyai cincin lakton yang besar dalam rumus molekulnya

eritromisin, spiramisin, roksitromisin dan klaritomisin,

azitromisin, diritromisin, dan telitromisin

Page 7: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Obat

tuberkulostik

Page 8: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

rifampisin

derifat semisintetik rifamisin B yang merupakan salah satu anggota kelompok antibiotik makrosiklik yang disebut rifamisin

Sediaan: kapsul 150 mg & 300 mg. tablet 450 mg & 600 mg, suspensi 100 mg/5 ml

menghambat pertumbuhan berbagai kuman kokkus gram positif dan gram negatif, beberapa bateri enteric, mikobakteri dan Chlamydia

menghambat transkripsi yaitu dengan menghambat DNA dependent RNA polymerasedari mikobakteria dan mikorganisme lain dengan menekan mula terbentuknya (bukan pemanjangan rantai dalam sintesis RNA

Page 9: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

rifampisin per oral kadar puncak dalam plasma setelah 2-4 jam, dosis tunggal sebesar 600 mg kadar sekitar 7 µg/ml

Asam para aminosalisilat memperlambat absorbsi rifampisin

deasetil rifampisin terbentuk secara penuh dalam 6 jam

Efek nonterapiruam kulit, demam, mual dan muntah, flu like syndrome, nefritis interstitial, nekrosis tubuler akut dan trombositopenia

PAS menghambat absorbsi rifampicin

Rifampisin menghambat ketoconazole, cyclosporine, chloramphenicol

Page 10: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

isoniazid

secara in vitro bersifat tuberkulostatik

dan tuberkulosid

Mekanisme kerja belum jelas, menghambat asam mikolat yang merupakan unsur penting dinding mikrobakterium

Kadar puncak dicapai dalam waktu 1-2 jam setelah pemberian oral

75-95% isoniazid diekresi melalui urin dalam waktu 24 jam dan hampir seluruhnya dalam bentuk metabolit

Page 11: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Efek samping : demam, urtikaria, agrnulositosis, trombositopenia, anemia, arthritis, neuritas perifer, kejang, ikterus

Sediaan : tablet 50, 100, 3000, dan 400 mg serta sirup 10 mg/mL

Page 12: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

pirazinamid

Pirazinamid adalah analog nikotinamid yang telah dibuat sintetiknya

Pirazinamid asam pirazinoat tubekulostatik hanya pada media yang

bersifat asam

Pirazinamid mudah diserap di usus

Efek samping ; penyakit hati, pirai, atralgia, anoreksia, mual dan muntah, juga disuria, malaise, dan demam

Sediaan: tablet 250 mg dan 500 mg

Page 13: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

etambutol

senyawa sintetik, larut dalam air, stabil dalam keadaan panas

menghambat sintesis RNA pada kuman yang sedang membelah juga menghindarkan terbentuknya mycolic acid

pemberian oral sekitar 75-80% etambutol diserap dari saluran cerna.

Efek samping : penurunan penglihatan, pruritus, nyeri sendi, gangguan saluran cerna, malaise, sakit kepala, pening, bingung, disorientasi, dan mungkin juga halusinasi, asam urat m

Sediaan:tablet 250 mg & 500 mg

Page 14: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

streptomisin

Streptomisin dalam plasma eritrosit & ekstra sel

Bakterisid, menghambat sintesis protein dan menyebabkan salah baca dalam penerjemahan mRNA

Efek samping: otoksisitas, nefrotoksisitas, paralisis neuromuskuler, alergi

Sediaan: bubuk injeksi dalam vial 1 dan 5 gram. Dosisnya 20 mg/kgBB secara IM, maksimum 1 gram perhari selama 2 sampai 3 minggu

Page 15: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

makrolida

Dihasilkan oleh Streptomyces erythreus

diuraikan oleh asam lambung

Roksotromisin, klaritromisin, azitromisin, spiramisin.

Page 16: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

bakteriostatis tu. pd bakteri Gram Positif dan spectrum kerjanya mirip penisilin G

mekanisme kerjanya melalui peningkatan reversible ribosom kuman, sehingga sintesis proteinnya dirintangi

Eritromisin absorbsinya lebih baik

Makanan memperburuk absorbsinya

makrolida diuraikan dalam hati, sebagian oleh system cytokrom-P450, menjadi metabolit inaktif

Page 17: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Efek samping: diare, nyeri perut, nausea dan kadang-kadang muntah , ketulian reversible, alergi

Mekanisme resistensi menurunnya permeabilitasi membrane sel kuman,berubahnya reseptor obat pada ribosom kuman, hidrolisis obat oleh esterase

eritromisin memperlihatkan penghambatan enzimatis dari metabolisme teofilin, karbamazepin, kumarin, rifampisin, astemizol, terfenadin, dan siklosporin

Eritromisin dan klaritromisin meningkatkan kadar plasma digoksin

Klaritromsin dan roxitromisin jangandikombinasikan ergotamine kejang arteri dan reaksi ischemia

Page 18: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

BAB III

KESIMPULAN

Page 19: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

Antibiotik zat yang dihasilkan oleh suatu mikroba, tu. fungi dan bakteri, yang dapat menghambat pertumbuhan (bakteriostatik) atau membasmi mikroba (bakterisid) jenis lain.

Obat TBC lini pertama rifampisin, isoniazid, pirazinamid, etambutol, dan streptomisin.

Obat TBC lini kedua gol. fluorokuinolon (siprofloksasin, ofloksasin, levofloksasin), sikloserin, etionamid, amikasin, kanamisin, kapreomisin, dan paraaminosalisilat.

Yang termasuk dalam golongan makrolid adalah eritromisin, spiramisin, roksitromisin dan klaritomisin, azitromisin, dan telitromisin

Page 20: Obat Anti Tuberkulosis Dan Makrolida

TERIMA KASIH

Trims 4 downloading.

See the next chapter of necel publication

Made under authority of FakultasKedokteran Universitas Mulawarman`sstudent

For further information please visit:

necel.wordpress.com

Copyright © necel 2009

Free to distributed and copied as if nothing of part of this document isn`t deleted or changed.