mop (medis operatif pria) vasektomi

8
VITA TRIANI A.P, S.SiT MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

Upload: sani

Post on 22-Feb-2016

181 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI. VITA TRIANI A.P, S.SiT. PRINSIP DARI MOP/VASEKTOMI. ALAT KONTRASEPSI MANTAP PRIA ATAU VASEKTOMI DIANGGAP SEBAGAI SUATU METODE YANG PERMANEN DAN KEBERHASILAN REVERSIBILITAS TIDAK DAPAT DIJAMIN SEPENUHNYA. KEUNTUNGAN . Efektif - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

VITA TRIANI A.P, S.SiT

MOP (Medis Operatif Pria)

VASEKTOMI

Page 2: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

ALAT KONTRASEPSI MANTAP PRIA ATAU VASEKTOMI DIANGGAP SEBAGAI SUATU

METODE YANG PERMANEN DAN KEBERHASILAN REVERSIBILITAS TIDAK

DAPAT DIJAMIN SEPENUHNYA

PRINSIP DARI MOP/VASEKTOMI

Page 3: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

EfektifAman, morbiditas rendah dan hampir tidak

ada mortalitasSederhanaCepat, hanya memerlukan waktu 5-10 menitMenyenangkan bagi akseptor karena

memerlukan anestesi lokal sajaBiaya rendah

KEUNTUNGAN

Page 4: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

Diperlukan suatu tindakan operatifKadang –kadang menyebabkan komplikasi

seperti perdarahan atau infeksiKontap pria belum memberikan perlindungan

total sampai semua spermatozoa yang sudah ada di dalam sistem reproduksi distal dari tempat oklusi vas deferens, dikeluarkan

Problem psikologis yangberhubungan dengan perilaku seksual mungkin bertambah parah setelah tindakan operatif yang menyangkut sistem reproduksi pria

KERUGIAN

Page 5: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

Infeksi kulit lokalInfeksi traktus genitaliaKelainan skrotum (varicocele)

KONTRA INDIKASI

Page 6: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

Hanya minim sekali :- Rambut pubis sebaiknya dicukur- Tindakan antiseptikdaerah skrotum

PERSIAPAN PRE OPERATIF

Page 7: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

ANESTESI 1. Dipakai anestesi lokalkarena lebih murah dan aman, misalnya lidocain 1-2% sebanyak 1-5 cc2. Kadang-kadang anestesi lokal dicampur dengan adrenalin, dengan maksud mengurangi perdarahan3. Jangan menyuntikan anestesi lokal langsung ke vas deferens4. Bila calon akseptor merasa takut atau gelisah dapat diberikan transquilizer atau sedativa

Page 8: MOP (Medis Operatif Pria) VASEKTOMI

Istirahat 1-2 jam di klinikMenghindari pekerjaan berat selama 2-3 hariKompres dingin/es pada skrotumAnalgetikaMemakai penunjang skrotum selama 7-8 hariLuka operasi jangansampai kena air selama

24 jamSenggama dapat dilakukan secepatnya sast

pria sudah menghendaki dan tidak merasa mengganggu

PERAWATAN POST OPERATIF