kronologis forum kemitraan pembangunan sosial … · 2019. 9. 7. · kabupaten sarolangun dan pihak...

38
KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL KOMUNITAS ADAT TERPENCIL / SUKU ANAK DALAM DI ROVINSI JAMBI

Upload: others

Post on 17-Mar-2021

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL KOMUNITAS ADAT TERPENCIL /

SUKU ANAK DALAM DI ROVINSI JAMBI

Page 2: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Studi Penilaian Program CSR terhadap Orang Rimba di Sekitar Area Kerja PT.

Sari Aditya Loka (SAL) 1 (2018)

Page 3: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

PETA PERSEBARAN PEMUKIMAN ORANG RIMBO

Page 4: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 5: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

TEMUAN STUDI • Secara internal juga terjadi krisis trust dalam sistem kepemimpinan dan

ketokohan

• Proses transformasi pola adaptasi secara ekologis dan sosial mengalami stagnasi akibat melemahanya fungsi pangkal waris, ujung waris, dan jenang

• Proses interaksi dengan dunia luar mendorong terjadinya peningkatan level kebutuhan dan penguatan faham materialisme yg cenderung dipenuhi dengan jalan pintas

• Konflik laten antara orang rimba dan para pihak saat ini sedang berlangsung • Sebagai kelompok pengembara tidak memiliki legitimasi identitas

kewarganegaraan

• Manifestasi tidak adanya legitimasi wilayah hunian (kampung) dan identitas kewarganegaraan adalah terabaikannya hak-hak pembangunan orang rimba

• Upaya bertahan hidup dilakukan dengan mengembangkan sistem mata pencaharian yang didasari oleh konsep meramu (memungut brondolan, mencari barang bekas, dan sebagainya)

Page 6: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

MENGGAGAS MODEL INTERVENSI

PERUBAHAN SOSIAL ORANG RIMBA

PRAKARSA MADANI The Institute for Research, Advocacy, Natural Resource Management,

and Community Development

Page 7: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Dihadiri:

• Jenang, Pangkal Wari, Ujung Waris, Tengganai, Temenggung

•Pemda Sarolangun, Pemda Merangin

•BTNBD, KPHP

•Koramil, Kapolsek Air Hitam

•Desa-desa interaksi SAD

Page 8: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

1.Sepakat untuk membangun kerjasama multipihak untuk mendukung

proses perubahan sosial orang rimba Provinsi Jambi.

2.Meneruskan gagasan kerjasama multipihak ke para pihak yang

memiliki posisi sebagai pengambil kebijakan untuk disetujui.

3.Sepakat untuk melakukan pertemuan dalam merumuskan wadah

kerjasama multipihak dengan melibatkan para pihak yang memiliki

posisi sebagai penentu kebijakan.

4.Memberikan mandat kepada Prakarsa Madani Institut untuk

memfasilitasi pertemuan para pihak dalam merumuskan wadah

kerjasama multipihak.

Page 9: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

KONSULTASI DENGAN BUPATI SAROLANGUN MELALUI Bapak Wakil Bupati, 13 Maret 2019 Tempat : Hotel Harris Jakarta Peserta : 1. Hilalalatul Badri (Wakil Bupati Kabupaten Sarolangun) 2. Dedi Hendri (Asisten II Bupati Kabupaten Sarolangun) 3. Bandung Sahari (PT. Astra Agro Lestari Tbk.) 4. Joko Subagio (PT. Astra Agro Lestari Tbk) 5. I Nyoman Suyasa (PT. Astra Agro Lestari) 6. Elwamendri (Prakarsa Madani Institut) 7. Budi Setiawan (Prakarsa Madani Institut) 8. Idris Sardi (Prakarsa Madani Institut) Agenda : Pembahasan Rencana Pembentukan Wadah Kerjasama Intervensi Perubahan Sosial Orang Rimba

Page 10: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

KESIMPULAN 1. Kesamaan pandangan antara pihak Pemerintah

Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong perubahan sosial orang rimba

2. Tindak lanjut pertemuan akan dilakukan pertemuan besar dengan melibatkan para pihak yang nanti akan difasilitasi Prakarsa Madani.

3. Perlu dilakukan sharing program agar dapat dilakukan koordinasi untuk memudahkan pencapaian tujuan bersama

Page 11: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Sarasehan

“ Penguatan Integritas Sosial Masyarakat Desa dan Orang Rimba di Wilayah Taman

Nasional Bukit Dua Belas - Air Hitam”

PEMATANG KABAU, SABTU 16 MARET 2019

Page 12: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

•Dihadiri oleh:

CAMAT AIR HITAM, DANRAMIL PAUH, KAPOLSEK AIR HITAM, PARA KEPALA DESA, JENANG, TENGGANAI, TEMENGGUNG DAN PARA TOKOH DESA

Page 13: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 14: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 15: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 16: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

KESIMPULAN • Hubungan social yang akrab antara orang rimba dengan Jenang

yang telah terbangun semenjak waktu lampau, menjadi potensi pemersatu bagi pelaksanaan pembangunan sosial orang rimba ke depan.

• Pelibatan pemerintah desa dalam pemberdayaan orang rimba, sangat penting dalam rangka kordinasi berbagai kegiatan.

• Perlunya di masa yang akan datang, untuk kembali menggali aturan-aturan adat orang rimba dengan melibatkan pemangku kepentingan seperti Jenang, Tengganai, Temenggung, Depati dan Dubalang Batin serta Pimpinan Lembaga Adat dan Pemerintah Desa.

Page 17: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Berpartisipasi Dalam Pertemuan 20 Maret 2019, Bukit Suban

Page 18: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 19: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

KESIMPULAN • BERITA ACARA …..

• Aktivitas SAD berkenaan ico pakai dapat dilakukan diruang adat manapun di TNBD

• Hewan-hewan yang tidak boleh diburu: Harimau, Beruang, Gajah, Trenggiling, Burung Gading, Siamang dan Burung Kuaw.

• Pohon yang dilarang ditebang: buah-buahan, Jernang, Tenggeris dan Sentubung Anak.

• Akan dilakukan sosialisasi mengenaio zonasi TNBD

• Akan dilakukan Survey Sumberdaya Bersama ara pihak dan SAD.

Page 20: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 21: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 22: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 23: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 24: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 25: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 26: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 27: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 28: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 29: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 30: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

DISKUSI KOMISI

1. ATURAN DASAR FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL SUKU ANAK DALAM

2. TATA KERJA FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL SUKU ANAK DALAM

3. PROGRAM KERJA FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL SUKU ANAK DALAM

4. REKOMENDASI

Page 31: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 32: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 33: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 34: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Dialog Prakarsa Madani Sabtu tanggal 29 Juni 2019 di Bukit Suban,

dengan Temenggung dan Tengganai

Page 35: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 36: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong
Page 37: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Beberapa Kesimpulan: •Quick program: Rumah Belajar untuk kelompok

Temenggung Ngepas dan industry rumah tangga pembuatan gula aren (enau) untuk kelompok Temenggung Kecinto (Afrizal) serta Jalan Usahatani.

•Diskusi ke depan tentang langkah-langkah agar Suku Anak Dalam tidak lagi terjebak dalam proses jual beli lahan.

•Para Temenggung dan Tengganai menyadari bahwa perusahaan terutama PT. S 1 telah melakukan berbagai aktivitas untuk Suku Anak Dalam. Mereka telah merasakan sendiri begitu besar perhatian PT. S 1 kepada Suku Anak Dalam.

Page 38: KRONOLOGIS FORUM KEMITRAAN PEMBANGUNAN SOSIAL … · 2019. 9. 7. · Kabupaten Sarolangun dan Pihak PT. ASTRA Agro Lestari / PT. SAL 1 mengenai pentingnya kerjasama dalam mendorong

Beberapa Kesimpulan:

•Para Temenggung dan Tengganai menyadari bahwa persoalan lahan adalah persoalan masa lalu, yang tidak perlu lagi dibicarakan. Mereka sepakat bahwa para Temenggung dan Tengganai akan lebih memfokuskan perhatian ke masa depan, tidak lagi mengungkit-ungkit permasalahan masa lalu.

• Implikasi dari pemahaman para Temenggung dan Tengganai adalah bahwa tidak ada lagi konflik lahan antara Suku Anak Dalam dengan PT. S 1. Konflik/friksi yang terjadi adalah antara W dengan AAL, sementara Suku Anak Dalam adalah komoditas konfliknya.