hiv

14

Upload: widyaamoy

Post on 17-May-2017

221 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Hiv
Page 2: Hiv

HIV dan AID tidak SamaHIV adalah Human Immunodeficiency Virus,

sebuah virus yang menyerang isitem kekebalan tubuh manusia

AIDS adalah Acquired Immune Deficiency Sydrome, muncul setelah HIV menyerang sistem kekebalan tubuh

Page 3: Hiv

PatofisiologiSel darah putih yang disebut CD4

fx. Menghidupkan dan memadamkan kegiatan sistem kekebalan tubuh, tergantung ada tidaknya kuman yang harus dilawan

HIV masuk dan memebajak sel dan menjadikannya pabtik yang membuat miliaran tiruan virus

Ketika proses selesai, tiruan HIV meninggalkan sel dan masuk ke sel CD 4 yang lain

Sel yang ditinggalkan menjadi rusak atau mati

Page 4: Hiv

Masa tanpa gejalaDirasakan tanpa gejala khususDapat terjadi bertahun-tahun lamanyaHanya dengan test darah dapat diketahui

terinfeksi HIVKetika sistem kekebalan sdangat lemah, akan

terjadi infeksi oportunistik

Page 5: Hiv

Kesehatan sistem kekebalan: jumlah CD4CD4 normal : 500-1.500AIDS : CD4 < 200Alternatif test : Total lymphocyte Count (TLC)Semakin rusak sistem kekebalan, semakin

rendah TLCTLC normal : +- 2.000TLC terinfeksi : 1.000- 1.250

Page 6: Hiv

Terapi AntiretroviralMemperlambat kegiatan HIV menulari sel

yang masih sehatKombinasi 3 macam obat ARV agar efektif

untuk jangka waktu lamaGratis, subsidi pemerintahDosis: 2x sehari, kalau dosis terlupa

keefektifan terapi akan cepat hilang

Page 7: Hiv

Manfaat ART?Menghambat perjalanan penyakit HIVMeningkatkan jumlah sel CD4Mengurangi jumlah virus dalam darahMerasa lebih baik

Penggunaan ART dipertimbangkan ketika jumlah CD4 turun dibawah 350

Page 8: Hiv

Kombinasi???2 jenis obat NRTI dan 1 dari gol. NNRTI atau

1 dari gol. PINRTI : AZT, 3TC, ddI dan d4TddI dan d4T tidak boleh dipakai sekaligus

karena mengakibatkan neuropati periferNNRTI : nevirapine, efavirenz (bila trdpt

masalah hati, ruam berlebiham dgn penggunaan nevirapine)

Page 9: Hiv

ESO???Mual, muntah, diare, sakit kepala beratGangguan fungsi hati dan ginjal

Page 10: Hiv

Terapi penunjangTerapi tanpa obat kimiawiEx. Pengaturan gizi pada makanan,

penggunaan vitamin serta suplemen zat mineral, ramuan tradisional, yoga, akupuntur, pijat, refleksi, olahraga, terapi agama, terapi psikologis

Pemeriksaan teratur setiap 6 bulan

Page 11: Hiv

Bagaimana HIV menular?HIV terdapat dalam sebagian cairan tubuh,

yaitu:DarahAir maniCairan vaginaASI

Page 12: Hiv

HIV menular melalui:hub. Seks tanpa kondom melalui vagina atau

dubur, mulut memakai jarum suntik bercandisn dgn

penderita AIDSMenerima donor darah dari penderita AIDSDari ibu yang terinfeksi HIV ke bayi dalam

kandungan, melahirkan, menyusui

Page 13: Hiv

HIV tidak menular melauiBersalamanBerpelukan, berciumanBatuk, bersinMemakai peralatan RT, ex.Telepon, kmr

mandiGigitan nyamukBekerja, bersekolah, berkendar bersamaMemakai fasilitas umum., ex. Kolam renang

Page 14: Hiv

HIV tidak dapat menular mealui udara, virus akan cepat mati jika berada di luar tubuh

Virus akan terbunuh jika dibersikhkan dgn cairan pemutih, chlorox, sabun, air